1991-2019
BANGUN NEGERI BIJAKKAN BANGSA
l RABU, 17 APRIL 2019 l 11 SYAKBAN 1440 H l 28 HALAMAN
www.riaupos.co
Riau Pos
@riaupos
@riaupos.co
l LANGGANAN & PENGADUAN (0761) 64637, HP +62 823 8440 9900 l ECERAN Rp4.500 LANGGANAN Rp120.000/bulan (LUAR KOTA TAMBAH ONGKOS KIRIM)
Riau Pos
FOTO BERSAMA: Anggota DKPP RI Dr H Alfitra Salam APU (lima kanan) didampingi Ketua KPU Riau Ilham Muhammad Yasir (empat kanan), Komisioner KPU Riau Nugroho Noto Susanto (tiga kiri), anggota Bawaslu Riau Neil Antariksa (lima kiri), foto bersama GM Operasional Riau Pos M Nazir Fahmi (tiga kanan), Pemimpin Redaksi M Hapiz (dua kanan), Wapemred M Amin (dua kiri), Manajer Senior Sirkulasi Hidayat Algerie, Manajer HRD Hafizah Askacita, dan anggota TPD Riau Abdul Hamid dan Sri Rukmini saat kunjungan ke Lantai 3 Graha Pena Riau, Selasa (16/4/2019).
Quick Count Tayang Pukul 15.00 WIB
6
Laporan JPG, Jakarta HARI ini akan dicatat dalam sejarah panjang perjalanan bangsa Indonesia. Untuk kali pertama, bangsa Indonesia akan memilih wakil di parlemen bersamaan
Pemilih melipat kembali surat suara. Di mana posisi tanda tangan ketua KPPS terlihat, sedangkan tanda coblos tidak terlihat.
7
Masukkan surat suara ke dalam masing-masing kotak suara secara berurutan.
DEFIZAL /RIAU POS
PPS Bisa Carikan Kekurangan Surat Suara
PEKANBARU (RP) - Sejumlah polemik masih dihadapi masyarakat hingga H-1 pemilihan. Seperti belum masuk ke dalam daftar pemilih tetap, belum
8
Setelah itu langsung membubuhkan jari ke dalam tinta.
Baca PPS Halaman 2
Baca AYO Hal. 11
Jumlah TPS
17.367
Jumlah DPT
Ber
das
ark
an
PK
PU
3.863.305
5 No
. 3/
201
9
Lanjut ke bilik suara pemilih mencoblos dengan paku yang sudah tersedia.
4
3 Menunggu giliran.
Banyak Keluhan soal DPT PEKANBARU (RP) - Kesal bukan kepalang. Sekitar 50-an warga RT03/RW07, Kelurahan Tuah Madani, Kecamatan Tampan, Pekanbaru tidak masuk dalam daftar pemilih tetap (DPT). Sebanyak 50-an warga ini memiliki KTP dan kartu keluarga (KK) dan sudah diurus ke KPU Pekanbaru untuk didaftarkan. Ketua RT 03/RW07 Tuah Madani, Febianto MKom mengatakan, sebelumnya KPU sudah membuka pendaftaran bagi warga yang tidak masuk namanya Baca Banyak Halaman 11
Mengisi daftar hadir dan menunjukkan C6.
LIHATKAN BB: Tim Gakkumdu Bawaslu Kota Pekanbaru memperlihatkan barang bukti (BB) uang ketika konferensi pers dugaan politik uang di Bawaslu Pekanbaru, Selasa (16/4/2019).
1 Datang ke TPS pukul 07.0013.00
SUMBER:OLAHAN BERITA/GRAFIS:AIDIL ADRI
Gerindra: Itu untuk Saksi, Bukan Politik Uang
SUBUH ZUHUR ASAR 04.55 12. 16 15.26 MAGRIB ISYA 18.21 19.29
Empat Kader Bakal Dipulangkan PEKANBARU (RP) - Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) Pekanbaru mengamankan empat orang yang diduga melakukan politik uang di sebuah hotel di Pekanbaru, Selasa (16/4). Satu dari mereka Baca Gerindra Halaman 11
MANCHESTER CITY v TOTTENHAM HOTSPUR
Rengat 6 mnt, Bangkinang +2 mnt, Tembilahan 7 mnt, Pasirpengaraian + 4 mnt, Bengkalis -3 mnt, Selatpanjang 5 mnt, Pangkalankerinci - 2 mnt, Siak SriIndrapura 2 mnt, Bagansiapiapi +2 mnt, Telukkuantan +2 mnt.
SERGIO
AGUERO
Oleh: DAHLAN ISKAN
Netralitas Mahfud “SAYA perkirakan pemilu besok akan bermuara di MK, karena itu saya harus netral,” ujar Prof Dr Mahfud MD. Beliau adalah mantan Ketua Mahkamah Konstitusi. Yang melahirkan banyak tong gak konstitusi. Lewat putusan-putusannya. “Punya sikap netral itu memang punya risiko,” katanya. Baca Netralitas Halaman 11
SON HEUNG
MIN
REDAKTUR: EDWAR YAMAN
2
KPPS akan memanggil sesuai giliran dan memberikan lima jenis surat suara.
MENANG, ATAU KEHILANGAN DUA TROFI MANCHESTER (RP) – Pep Guardiola menjalani tahun ketiganya bersama Manchester City. Meski sudah memenangi hampir semua trofi domestik LIVE sejauh ini, kecuali Piala RCTI FA, pencapaian Guarpukul diola di Eropa justru 02.00 flop. Kalah di 16 Besar WIB musim 2016-2017. Pada musim berikutnya City tersisih di perempatfinal. Kans Guardiola gagal lagi musim ini cukup besar. Pada leg pertama perempatfinal versus Tottenham Hotspur di kandang Tottenham Rabu (10/4) lalu, City kalah 0-1. Dini hari nanti (18/4) di Etihad Stadium, City akan habis-habisan menggempur Spurs agar bisa melaju ke semifinal (siaran langsung RCTI pukul 02.00 WIB). Guardiola dalam pre match press conference, Selasa (16/4) mengatakan timnya harus menang. Sebab Chairman City Khaldoon Al Mubarak memberikan tugas padanya untuk memenangi Liga Champions tiga musim berturut. Seperti yang dilakukan
MHD AKHWAN/RIAU POS
Putusan Idrus Pekan Depan
FEDRIK TARIGAN/JPG
HADIRI SIDANG: Terdakwa kasus dugaan suap proyek PLTU Riau-1 Idrus Marham menghadiri sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (16/4/2019).
JAKARTA (RP) – Sidang putusan dengan terdakwa mantan Menteri Sosial (Mensos) Idrus Marham yang mestinya berlangsung kemarin (16/4) ditunda sampai pekan depan. Alasannya, sebagian anggota majelis hakim mengejar jam pemberangakatan pesawat menuju kampung halaman masing-masing untuk turut serta memberikan suara dalam pemilu serentak tahun ini. Alhasil sidang kemarin hanya dibuka untuk kemudian ditutup. Baca Putusan Halaman 2
Baca Menang Halaman 2 TATA LETAK: MEGA
NASIONAL Riau Pos
PPS Bisa Carikan Sambungan dari hal. 1 mengetahui alur pencoblosan hingga keragu-raguan untuk memilih tanpa menggunakan C6 atau pemilih yang masuk ke dalam daftar pemilih khusus (DPK). Untuk menjawab keraguan tersebut, Riau Pos menggelar diskusi langsung dengan mendatangkan instansi penyelenggara pemilu 2019. Mulai dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) Riau, Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu, Badan Pengawas Pemilu Riau hingga Tim Pengawas Daerah (TPD) Riau. Hadir dalam kegiatan itu General Manager Riau Pos HM Nazir Fahmi, Pemimpin Redaksi M Hapiz, Wakil Pemimpin Redaksi M Amin serta beberapa manajer lainnya. Sedangkan dari pihak penyelenggara dihadiri langsung oleh anggota DKPP RI Alfitra Salam, Ketua KPU Riau Ilham M Yasir, Komisioner KPU Riau Divisi SDM dan Partisipasi Masyarakat Nugroho Noto Susanto, anggota Bawaslu Riau Neil Antariksa serta dua anggota TPD Abdul Hamid dan Sri Rukmini. Di awal, kedua belah pihak sempat bertukar cerita soal persiapan penyelenggara pemilu 2019. Di antaranya disampaikan M Hapiz yang mengetahui betul polemik yang dialami masyarakat berdasarkan berita yang didapat
kru redaksi di lapangan. “Seperti masalah yang sejumlah warga di RT03/RW07, Kelurahan Tuah Madani, Kecamatan Tampan. Ada sebanyak 50 orang warga yang mengaku kecewa karena tidak masuk ke dalam daftar pemilih tetap (DPT),” kata Hapiz. Lebih jauh disampaikan Pemred Riau Pos itu, warga di sana sebelumnya sudah melakukan pengurusan agar bisa masuk ke dalam DPT. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan melapor ke petugas pemungutan suara (PPS) setempat. Namun pada saat pengumuman nama DPT, warga yang sebelumnya sudah melapor tetap belum masuk ke dalam DPT. Sehingga masyarakat merasa kecewa dan tidak tahu lagi harus mengadu ke mana. Selain itu, dirinya juga sempat menanyakan perihal syarat bagi masyarakat yang menggunakan KTP elektronik atau suket sebagai dasar memilih. Termasuk juga, jika ada dugaan kecurangan yang ditemui, masyarakat harus melapor ke mana. Menjawab pertanyaan itu, Ketua KPU Riau Ilham M Yasir menjelaskan, sebetulnya KPU telah melaksanan pendataan kepada masyarakat secara bertahap. Bahkan rentang waktu pendataan dilaksanakan cukup lama sejak 2018. Mulai dari dasar pemilih yang diserahkan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil berdasarkan DP4 sampai ke
penetapan daftar pemilih tetap hasil perubahan (DPTHP). Setiap tahapan pastinya diumumkan oleh ke KPU melalui banyak sarana. Mulai dari media sosial, mendatangi masyarakat secara langsung, memasang pengumuman di kantor lurah, hingga mensosialisasikan lewat media mainstream seperti koran. Namun jika masih ada masyarakat yang belum masuk ke dalam DPT, maka masyarakat bisa menggunakan KTP-el atau suket sebagai pengganti. Dengan catatan, si pemilih masuk ke dalam daftar pemilih khusus (DPK) yang dibolehkan memilih mulai pukul 12.00-13.00. “Masih dengan catatan bahwa surat suara di TPS tersebut masih tersedia. Karena surat suara cadangan yang disediakan hanya sebanyak 2 persen dari total surat. Jika habis, maka PPS bisa mengupayakan untuk mencarikan surat suara ke TPS tetangga yang masih dalam satu kelurahan atau desa,” terangnya. Komisioner KPU Riau Divisi SDM dan Partisipasi Masyarakat Nugroho Noto Susanto menambahkan, kasus yang dialami warga tersebut menurut dia terjadi karena pendaftaran pada DPTHP dilakukan setelah masa waktu yang ditetapkan habis. Karena, KPU sendiri dalam melakukan pendataan melalui proses yang sangat panjang. Mulai dari DP4 ke daftar pemilih sementara (DPS),
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 2
kemudian ke DPT, lanjut lagi dari DPT hasil perubahan 1 sampai ke-3. “Kadang memang ada masyarakat yang baru pada detik akhir baru terasa. Selama ini cuai ketika KPU melakukan pendataan. Ada Pak. Itu terjadi,” jelasnya. Ia juga menjelaskan bagaimana pemilu di luar negeri bisa berlangsung tanpa ada kekurangan surat suara. Kata dia, pemilu yang dilaksanakan kebanyakan negara lain menggunakan e-voting. Sehingga tidak perlu mencocokan jumlah pemilih dengan kertas suara yang akan dicetak. Sedangkan di Indonesia, pemilu masih dilaksanakan secara manual. Dengan kata lain, jumlah surat suara yang dicetak berdasarkan jumlah pemilih yang sudah terdaftar ke dalam DPT. Sementara itu, anggota Bawaslu Riau Neil Antariksa mengatakan bahwa pihaknya tengah berkosentrasi untuk mencegah terjadinya kegiatan politik uang. Di mana Bawaslu dengan didukung oleh kepolisian, TNI dan kejaksaan telah membuat sebuah tim yang dinamakan satgas antipolitik uang. Satgas sendiri telah resmi terbentuk dan melaksanakan tugas sampai hari pelaksanaan pemilu. Khusus untuk pemantau pemilu, ada 137 lembaga resmi yang telah terdaftar di Bawaslu RI. 6 di antaranya ada di Provinsi Riau. Yakni Ikatan Mahasiswa Mu-
hammadiyah, Lembaga Kajian Sosial Politik Kontemporer, Aliansi Masyarakat Adat Nusantara, Jaringan Pemantau dan Ris serta Mapilu. Pemantauan Pemilu, dikatakan dia merupakan kegiatan yang dilakukan oleh Lembaga Pemantau Pemilu untuk memantau tahapan penyelenggaraan pemilu. Lembaga Pemantau Pemilu tercantum pada Pasal 435-447 Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017. Setiap lembaga pemantau memiliki tugas wewenang serta larangan yang sebagaimana telah di atur dalam UU No.7/2017. “Sebagai Lembaga Pemantau Pemilu memiliki kewajiban di antaranya mematuhi perundang-undangan terkait pemilu, menggunakan tanda pengenal dan melaporkan jumlah anggotanya, mematuhi kode etik pemantau pemilu, menghormati penyelenggara pemilu dan adat istiadat, netral dan objektif,” terangnya. Selain itu, Neil menambahkan setiap lembaga pemilu memiliki larangan atau tidak boleh melakukan kegiatan yang dapat mengganggu proses pemilu, tidak boleh mencampuri pelaksanaan tugas dan wewenang penyelenggara, memihak kepada peserta
pemilu, mempengaruhi pemilih, membawa senjata tajam dan masuk dalam TPS. Namun memiliki hak mendapatkan perlindungan hukum dan keamanan dari pemerintah, mengamati dan mengumpulkan informasi proses penyelenggaraan pemilu, memantau proses pemungutan serta penghitungan suara dari luar TPS, mendapat akses informasi yang tersedia dari jajaran Bawaslu, menggunakan perlengkapan untuk mendokumentasikan kegiatan pemantauan sepanjang berkaitan dengan pelaksanaan pemilu, dan yang terakhir menyampaikan temuan kepada jajaran pengawas apabila pelaksanaan proses tahapan pemilu tidak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan. Neil berharap, dalam pelaksanaan pemungutan suara nanti, setiap pemantau pemilu dapat membantu mengawasinya dari awal hingga akhir. DKPP RI Curhat Politik ke Riau Pos Anggota Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) Alfitra Salam curhat politik ke Riau Pos, Selasa (16/4). Alfitra mengatakan berkunjung ke Riau Pos ritual kedua setelah sampai ke Pekanbaru. Selain itu, ia men-
ganggap Riau Pos merupakan tempat diskusi mengenai politik, Bawaslu hingga KPU. “Tempat ngobrol, tempat curhat politik Riau Pos ini. DKKP memiliki tugas untuk melakukan evaluasi pemilu,” ujarnya. Alfitra bercerita pemilu kali ini nampaknya antusias masyarakat mencoblos di luar dugaan, sangat tinggi. Hal ini terlihat usai pencoblosan yang dilakukan WNI di luar negeri, seperti Malaysia, Australia, Hongkong, Jerman hingga Inggris. “Sayangnya masih ada beberapa kesalahan dan pelanggaran dilakukan. Misalnya yang mencolok di Selangor, Malaysia. Pencoblosan surat suara masih dalam pemeriksaan kepolisian Malaysia,” ucapnya. Dijabarkan Alfitra, beberapa permasalahan yang ada di luar negeri lainnya contohnya, kasus Hongkong waktu sewa gedung habis tetapi jumlah pemilih masih banyak. Maka dari itu, DKPP berharap pengalaman pahit ini jangan sampai berimbas dalam pemilihan di Indonesia nantinya. “Jangan sampai kedodoran. Hak masyarakat harus dilindungi. Teman-tenan Bawaslu dan KPU jangan sampai gara-gara ini kepercayaan masyarakat berkurang,” tutupnya.(nda/*1)
Menang, atau Kehilangan Dua Trofi Sambungan dari hal. 1 bersama Real Madrid musim 2015-2016, 2016-2017, dan 20172018. “Kekalahan di leg pertama ketika tim ini melakukan laga tandang merupakan satu hal yang tak diingini. Tapi pertandingan di Etihad besok (dini hari nanti, red) akan menjadi laga besar bagi kami dan semua berjuang untuk kelolosan,” ucap Guardiola. Sky Sports memprediksi akan ada perubahan taktik dan nama barisan starting eleven dini hari nanti. Jika di leg pertama Kevin de Bruyne dan Leroy Sane masuk sebagai pengganti maka keduanya memiliki peluang turun sebagai pemain inti. Kemudian saat bermain di markas baru Spurs pekan lalu Guardiola mengaplikasikan formasi 4-2-3-1 maka sangat mungkin di leg dua ini akan ber-
ganti skema yang lebih ofensif. Yakni 4-3-3. “Sane memiliki kemampuan cutting ke area pertahanan lawan lebih bagus dibandingkan Riyad Mahrez. Sane juga menunjukkan produktivitas yang lebih baik musim ini dibandingkan sebelumnya,” tulis Sky Sports. Selain kemampuan merangsek ke area pertahanan lawan lebih bagus, maka Sane punya kemampuan melepas bola diagonal yang apik. Produktivitas Sane musim ini di Liga Champions juga melesat dibanding musim lalu saat bertanding di kandang. Musim ini, eks pemain Schalke 04 membuat tiga gol dan empat assist. Musim lalu jika tampil di depan publik sendiri hanya berkontribusi satu gol dan dua assist. De Bruyne juga bermain cerdik ketika City menaklukkan Crystal Palace, Ahad (14/4) lalu. “Ginger
Pele”, julukan De Bruyne, membuat dua assist saat City memukul Palace dengan skor 3-1 di Selhurst Park. Nah, City yang masih punya kans quadruple atau empat gelar semusim pada 2018-2019 ini juga harus mengatur rotasi. Sebab setelah dini hari nanti bertemu Spurs di Liga Champions maka Sabtu (20/4), The Citizen kembali bertemu Spurs. Namun akhir pekan di ajang Premier League. “Tiga laga ke depan akan menentukan nasib perjalanan kami musim ini. Lawan Spurs (18/4, Liga Champions), Spurs (20/4, Premier League), dan Manchester United (25/4, Premier League),” kata Guardiola. “Jika kami tak menang maka kami akan terlempar dari dua ajang kompetisi langsung,” tambah Guardiola. Bek City Jon Stones kepada Manchester Evening News berkata
jika ditanya mana yang lebih penting, Liga Champions atau Premier League, maka bek 24 tahun itu berkata keduanya penting. Satu gelar jadi simbol dominasi di level dalam negeri. Sedang trofi lainnya menjadi supremasi di level kontinen. “Dua-duanya penting buat sejarah klub kami. Kami masih berpeluang meraih mimpi besar kami musim ini untuk quadruple dan namanya bermimpi kenapa tak langsung yang besar sekalian,” ujar Stones. Bek Timnas Inggris tersebut tak mau berkata soal peluangnya bermain dalam leg kedua kali ini. Sebab pesan Guardiola dalam setiap sesi latihan jelas. Siapa pun berpeluang masuk dalam tim asalkan dalam latihan konsisten dan menganggapnya sebagai sebuah pertandingan sungguhan. (dra/jpg)
Putusan Idrus Pekan Depan Sambungan dari hal. 1 Ketua Majelis Hakim Yanto menjelaskan bahwa sidang putusan Idrus memang sudah dijadwalkan bakal dilaksanakan kemarin. Jadwal pembacaan putusan itu pukul 16.00 WIB. Lantaran baru tiba dari Spanyol sehari sebelum putusan, Selasa malam dia bermusyawarah dengan anggota majelis hakim yang menyidangkan Idrus. ”Sedianya putusan akan kami bacakan kurang lebih pukul 16.00 WIB. Tapi, ternyata besok itu pemilu,” imbuhnya. Jadwal pembacaan putusan tersebut, sambung Yanto, bersamaan dengan jam penerbangan anggota majelis hakim dalam sidang Idrus. Mereka sudah terlanjur membeli tiket untuk pulang dan menyumbangkan suara. Karena itu pula, kemarin majelis hakim juga bermusyawarah
KAMARUDDIN REDAKTUR: MUSLIM NURDIN
dengan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan penasihat hukum Idrus. ”Ditunda pekan depan,” kata dia menjelaskan. Yanto mengakui, pihaknya sudah biasa sidang sampai malam hari. Namun, khusus kemarin sidang tidak dilaksanakan sampai malam hari. Sebab, ada beberapa hakim yang harus mengejar tiket untuk pulang kampung. ”Karena besok pilpres, semua mau nyoblos,” ungkap dia. Apabila tetap dilaksanakan sesuai jadwal semula, sambungnya, dia khawatir anggota majelis hakim dalam sidang Idrus tidak bisa ikut memilih. Untuk itu, pembacaan putusan terhadap Idrus ditunda. Yanto menyebutkan, putusan terhadap pria yang pernah dipercaya sebagai sekretaris jenderal Partai Golkar itu akan dilaksan-
akan Selasa (23/4). Dalam kasus dugaan korupsi PLTU Mulut Tambang Riau 1, Idrus dituntut oleh JPU KPK dengan hukuman lima tahun penjara serta denda Rp300 juta subsider empat bulan kurungan. Bersama mantan wakil Ketua Komisi VII DPR Eni Maulani Saragih, Idrus disebut telah me-
nerima hadiah berupa uang berjumlah Rp2,250 miliar. Duit sebanyak itu diberikan oleh pemilik Blackgold Natural Resources Limited Johannes Budisutrisno Kotjo. Pemberian uang tersebut dilakukan Kotjo dengan tujuan mendapat proyek Independent Power Producer atau IPP di PLTU Mulut Tambang Riau 1.(idr/jpg)
TATA LETAK: SARUDIN TATAWAN LETAK: MEGA
PRO-BISNIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 3
Waspadai Peningkatan Permintaan Jelang Ramadan Laporan JPG, Jakarta
SETPRES FOR JPG
WISATA HALAL: Presiden Joko Widodo memberikan sambutan dalam peresmian Halal Park di kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Selasa (16/4/2019).
RI Menuju Sentra Industri Halal Global JAKARTA (RP) - Industri dan wisata halal menjadi sektor yang mendapat perhatian lebih tahun ini. Pertimbangannya, saat ini produk dan wisata halal mengalami pertumbuhan sangat signifikan. Salah satu strategi yang diambil adalah mendirikan distrik halal seluas 21 ribu meter persegi di kawasan GBK, Senayan, Jakarta, dengan investasi Rp250 miliar. Rencananya, pembangunan pusat produk dan wisata halal itu bisa selesai pada 2021. Sebagai tahap awal, pemerintah mendirikan Halal Park yang diresmikan Presiden Joko Widodo (Jokowi), kemarin (16/4). Jokowi menyebutkan, permintaan produk halal global pada 2019 mencapai 3,7 triliun dolar AS. Jumlah tersebut meningkat hampir dua kali lipat jika dibandingkan pada 2013 yang masih mencapai 2 triliun dolar AS. ’’Artinya
apa? Ada pertumbuhan yang sangat besar,’’ katanya. Di sektor wisata, jumlah wisatawan muslim pada 2018 sudah mencapai 140 juta orang. Pada 2020, angkanya diprediksi mencapai 158 juta orang. Karena itu, sebagai negara dengan jumlah penduduk muslim terbesar, Indonesia perlu mengambil peluang tersebut. Tahun ini, kata Jokowi, pemerintah menargetkan angka kunjungan wisata halal ke Indonesia 5 juta orang atau naik 42 persen bila dibandingkan dengan tahun lalu. Jokowi menyatakan, ada sejumlah bekal untuk mencapainya. Yakni, catatan Global Muslim Travel Index 2019 yang menempatkan wisata halal Indonesia di peringkat pertama dan model busana muslim Indonesia di posisi kedua menurut Islamic Economic Report. ’’Hari ini (kemarin, red), ini adalah
sesuatu yang telah kita mulai Halal Park sebagai embrio pembangunan distrik halal yang akan dibangun di sini,’’ tutur Jokowi. CEO Hijup Diajeng Lestari menyatakan, industri halal memberikan kontribusi bagi perekonomian Indonesia. ’’Total ekspor halalnya itu 5,1 miliar dolar AS sampai 11 miliar dolar AS per tahun. Pada 2018 sekitar 7,6 miliar dolar AS,’’ jelasnya kemarin. Ketua Umum Perkumpulan Pariwisata Halal Indonesia (PPHI) Riyanto Sofyan berharap Halal Park juga menjadi salah satu tujuan wisata baru bagi wisatawan domestik maupun mancanegara. ’’Saya pikir ini satu-satunya di dunia yang punya halal park,’’ ucapnya. Beberapa negara memang telah mengembangkan halal park seperti Malaysia. Malaysia memiliki 14 halal park sebagai one-stop agen-
cy yang mengembangkan industri halal. Salah satunya adalah Johor Halal Park yang menjadi kawasan industri terintegrasi berkelas dunia. Menteri BUMN Rini Soemarno menjelaskan, Halal Park juga bisa memfasilitasi UMKM untuk memperoleh sertifikasi produk halal. ’’Tempatnya di sini. Mereka bisa nanya di sini,’’ ujarnya. Ketua Dewan Tata Krama Asita Jawa Timur Nanik Sutaningtyas mengungkapkan, Jatim punya potensi besar untuk menarik wisatawan lewat program wisata halal. Menurut Nanik, wisata halal di Jatim memiliki banyak opsi. Paket wisata dapat dikatakan halal jika mampu menyediakan fasilitas yang mendukung ajaran Islam. ’’Wisata di Bromo, Surabaya, maupun Probolinggo bisa jadi objeknya,’’ terangnya kemarin.(far/vir/ell/c14/ oki/jpg)
NERACA perdagangan Indonesia pada tiga bulan pertama 2019 menunjukkan tren yang cukup positif. Pelaku usaha berharap tren tersebut terjaga sampai kuartal berikutnya. Pengusaha menganggap pemerintah perlu waspada akan kemungkinan meningkatnya impor seiring tingginya permintaan menjelang Ramadan. Secara akumulasi, neraca perdagangan memang terhitung defisit sebesar 193,4 juta dolar AS di kuartal pertama. Namun, pemerintah berharap pelaku industri tak menyikapinya dengan pesimistis. Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menegaskan, besarnya impor didominasi oleh bahan baku industri. Itu berarti industri dalam negeri tengah menggeliat. ‘’Defisit yang pada kuartal pertama ini, yang sekali lagi kami tidak terlalu khawatir karena impornya lebih banyak bahan baku, menunjukkan bahwa pertumbuhan industri ini meningkat,” ujar Enggar, kemarin (16/4). Dengan situasi tersebut, lanjut Enggar, pertumbuhan industri meningkat dari sisi volume, kapasitas, maupun investasi baru. Terutama industri yang ada di Kawasan Ekonomi Khusus. Enggar menyatakan, defisit neraca perdagangan akan terjadi sesaat, namun akan meningkatkan ekspor di kemudian hari. ‘’Karena yang didorong, selain infrastruktur, juga banyak industri yang berorientasi ekspor,” paparnya. Di lain pihak, Wakil Ketua Umum Bidang Perdagangan Internasional Asosiasi Pen-
gusaha Indonesia (Apindo) Shinta Kamdani menyatakan, impor harus diimbangi dengan peningkatan ekspor jelang Ramadan. ”Pemerintah memang perlu waktu untuk pengendalian perdagangan untuk menunjukkan rapor yang positif. Saya lihat saat ini upaya pemerintah sudah berada dalam jalur yang tepat,” ujar Shinta. Tren peningkatan permintaan domestik memang selalu terjadi pada masa Ramadan. Di berbagai sektor, peningkatan bervariasi antara 30 sampai 70 persen. ”Keperluannya biasanya terpusat pada makanan minuman, produk tekstil jadi, industri percetakan, dan sebagainya,” tambah Shinta. Ketua Umum Gabungan Pengusaha Makanan dan Minuman Seluruh Indonesia (Gapmmi) Adhi S Lukman mengakui ada peningkatan produksi dari industri mamin untuk persiapan lebaran. Bahkan, tren itu terlihat sejak Maret. Berdasarkan pantauan pihaknya, peningkatan produksi mencapai 30 persen dari rata-rata produksi industri tiap bulan. Peningkatan produksi terutama terjadi pada produk-produk mamin yang diperlukan masyarakat ketika memasuki Ramadan dan saat merayakan Idulfitri. Sementara itu, Ekonom Center of Reform on Economics (Core) Piter Abdullah mengatakan, neraca perdagangan Indonesia yang saat ini surplus masih mengalami tantangan. Sebab, mayoritas ekspor hanya mengandalkan komoditas alam. Indonesia belum termasuk sebagai negara pengekspor utama barang manufaktur atau barang-barang hasil inovasi lainn-
ya. Di saat ekonomi global diramalkan melambat karena perang dagang AS dengan Tiongkok, ekspor Indonesia akan tertekan. Belum lagi Indonesia akan mengalami tantangan ekspor sawit dari Eropa. Di sisi lain, Indonesia yang tahun lalu mempunyai defisit transaksi berjalan atau current account deficit (CAD) 2,98 persen diprediksi mengalami tantangan dalam upaya penurunan CAD. “CAD di atas 2,5 persen itu ibarat lampu kuning. Kita harus menekan CAD sampai di bawah 2,5 persen,” kata Piter. Menurutnya, tantangan neraca dagang dan CAD masih akan terjadi hingga tahun 2020. Jika pemerintah atau pengusaha ingin neraca dagang surplus, maka banyak pekerjaan rumah (PR) yang harus dikerjakan. Antara lain, memaksimalkan kebijakan yang sudah dikeluarkan sebelumnya. Seperti kebijakan B20, penurunan impor barang konsumsi lewat kenaikan pajak penghasilan (PPh) impor dan lain-lain. Di samping itu industri dalam negeri juga harus memperbanyak penggunaan bahan dari dalam negeri agar Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) lebih maksimal. Cara lainnya, adalah dengan memanfaatkan daya beli masyarakat untuk mengonsumsi lebih banyak barang lokal. “Keunggulan kita itu ada di konsumsi rumah tangga yang kontribusinya pada pertumbuhan ekonomi paling besar. Ketika kita sulit mengekspor, maka konsumsi pasar domestik harus ditingkatkan. Itu salah satu yang bisa dilakukan,” urai Piter.(agf/rin/oni/das)
LCGC Topang Penjualan Otomotif SURABAYA (RP) - Lesunya penjualan otomotif nasional berdampak kepada PT Astra Daihatsu Motor (ADM). Pada triwulan pertama tahun ini, penjualan ritel kendaraan roda empat di seluruh Indonesia mencapai 259.491 unit atau turun sekitar 10,8 persen bila dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Namun, pasar low cost green car (LCGC) masih terus tumbuh. Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Amelia Tjandra menyebutkan, Daihatsu mencatatkan penjualan 47.490 unit selama triwulan pertama 2019. ’’Kami mengalami penurunan sekitar 1,7 persen kalau dibandingkan dengan tahun lalu,’’ ujarnya, kemarin (16/4). Namun, angka itu masih lebih kecil daripada penurunan sales seluruh brand
REDAKTUR: DENNI ANDRIAN
AMELIA TJANDRA
secara nasional. ’’Pangsa pasar Daihatsu malah naik menjadi 18,3 persen,’’ ungkap Amelia. Sebab, penjualan LCGC meningkat. Sejauh ini Sigra masih mendominasi penjualan Daihatsu di seluruh provinsi di Indonesia. Amelia mengungkapkan bahwa Sigra
menyumbangkan sekitar 27 persen total penjualan Daihatsu selama Januari-Maret 2019. LCGC alias mobil murah ramah lingkungan andalan Daihatsu tersebut terjual 12.834 unit. Gran Max (PU) menyusul di belakang Sigra dengan angka penjualan 9.731 unit atau
berkontribusi 20,5 persen. Tiga brand lain, yakni Xenia, Terios, dan Ayla, menyumbangkan penjualan 13–14 persen. Di tempat terpisah, Auto2000 juga mengakui popularitas LCGC. Iksir, koordinator Auto2000 wilayah Jawa Timur, optimistis pasar LCGC tahun ini tetap positif. Selain karena harganya yang terjangkau dan teknologi ramah lingkungan yang sedang tren, demand LCGC meningkat berkat dukungan infrastruktur. ’’Tol trans-Jawa membuat masyarakat lebih gampang mengirimkan barang. Kebutuhan terhadap alat transportasi pun meningkat,’’ papar Iksir. Sepanjang tahun lalu, LCGC Toyota Calya menyumbangkan 25 persen total penjualan Auto2000 di Jatim.(car/c14/hep/jpg)
TATA LETAK: WAN’S
OPINI
Riau Pos
Tajuk
rencanA
Ayo Memilih
WAKTU yang ditunggu-tunggu telah tiba. Hari ini (17/4) mulai pagi sampai pukul 13.00 waktu setempat, seluruh rakyat Indonesia yang telah memenuhi syarat akan menunaikan ’kewajibannya’. Memberikan hak suaranya di tempat pemungutan suara (TPS) masing-masing. Ada lima lembar surat suara yang harus dicoblos. Surat suara untuk presiden-wakil presiden, Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) provinsi, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kabupaten/kota. Ternyata banyak persoalan yang muncul jelang pencoblosan. Kebebasan mengeluarkan pendapat di muka umum, terlebih lewat media sosial menimbulkan riak-riak di tengah masyarakat. Penggunaan media sosial secara tidak bijak, malah memunculkan reaksi di dunia maya. Bahkan bisa sampai pada dunia nyata. Media sosial jangan sampai menciptakan suasana tidak kondusif dan harmoni, melalui berita hoaks, fitnah, dan hal-hal yang dapat memanaskan situasi pelaksanaan pemilu. Seiring dengan fenomena tersebut, perlu kiranya ada yang mengingatkan dan menyadarkan. Agar seluruh rakyat Indonesia tidak melakukan upayaupaya yang dapat mengganggu kesuksesan pemilu serentak tahun ini. Seperti yang telah dilakukan dua dari beberapa ormas keagamaan di Tanah Air. Yaitu Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah. Keduanya meminta semua pihak untuk
menyukseskan pemilu. Semua pihak harus mendukung penuh pemilu yang langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil. Penyelenggara pemilu, partai politik, pasangan calon presiden-wakil presiden, jajaran pemerintah, aparatur keamanan, media massa, dan seluruh masyarakat harus bekerja sama untuk menyukseskan pemilu. Harus dipastikan berlangsung aman, damai, tertib, lancar, dan terselenggara dengan baik, tanpa kecurangan dan penyimpangan. Semua pihak harus mendukung. Baik menjelang, mau pun sesudah pemilihan. Kita harus merekatkan ikatan persaudaraan, dan menurunkan tensi ketegangan politik. Mematuhi ketentuan yang berlaku. Tidak melakukan kegiatan yang dapat mengganggu ketenangan, serta mencederai proses pemilu. Tidak cukup di masyarakat secara luas. Tapi penyelenggara pemilu, baik KPU maupun Bawaslu juga harus bekerja profesional, netral, terpercaya, jujur, dan adil. Memastikan seluruh warga negara yang berhak memilih bisa menggunakan haknya tanpa intervensi. Harapan kita, penyelenggara pemilu bisa menjaga kepercayaan masyarakat, sehingga pemilu mendapatkan pengakuan dari seluruh rakyat Indonesia, bahkan dunia. Selamat memilih. Coblos sesuai dengan ’kata’ hati. Jangan mau dipengaruhi, apalagi diiming-imingi dengan berbagai cara oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Sama-sama kita jaga pemilu ini.***
INTERAKTIF Riau Pos berupaya menjembatani aspirasi pembaca atau masyaÂÂrakat Riau pada umumnya. Jika itu berbentuk keluhan terhadap pemerintah daerah, Riau Pos akan menyiapkan liputannya dan diterbitkan di halaman ini. Termasuk instansi lain. Tentunya melalui kaedah atau etika yang sudah ditentukan. Dan Riau Pos berhak untuk memilih mana yang ditindaklanjuti dan yang mana tidak dengan berbagai pertimbangan. Kami juga akan mengedit seperlunya aspirasi pembaca yang dimuat, tanpa mengurangi/menghilangkan substansi isi. Untuk menyampaikan aspirasinya, silakan kirim pesan teks atau foto, atau keduanya melalui:
081375350355
WA: e-mail/FB: riaupos.interaktif@gmail.com IG: @riaupos_interaktif Pak polisi mohon dilakukan penangkapan terhadap pelaku curanmor di Pekanbaru. Karena sudah banyak korban. Terima kasih. 085365XXXXX
Polisi Bekuk Pelaku Curanmor PEKANBARU (RP) - Aparat kepolisian Polsek Lima Puluh menangkap seorang lelaki berinisial EN alias Putra (42) seorang terduga pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor). Tersangka diamankan pihak berwajib pada saat sedang berada di pinggir Jalan Diponegoro. Ketika pelaku sedang bersama istri dan anaknya. Kapolsek Lima Puluh Kompol Angga F Herlambnag melalui Kanit Reskrim Polsek Lima Puluh Iptu Abdul Halim mengatakan, bahwa tersangka EN berhasil diamankan, berkat rekaman CCTV yang merekam aksinya di parkiran kendaraan Rumah Dinas (Rumdin) Gubernur Riau di Jalan Diponegoro, Sabtu (6/4) lalu. Lebih lanjut dijelaskannya bahwa, sepeda motor yang dicuri oleh pelaku, adalah milik warga bernama Anggi (21). Sepeda motor sebelumnya diparkirkan korban di lokasi. Waktu itu korban baru sadar sepeda motornya dicuri saat
hendak pulang, usai menyaksikan sebuah acara yang dilaksanakan di kompleks rumah dinas Gubernur Riau. Berdasarkan laporan korban, tanpa undur waktu petugas pun mengamankan pelaku. Waktu itu petugas mendekati pelaku, lalu mengamankannya. "Saat diintrogasi tersangka mengaku telah melakukan pencurian sepeda motor. Saat ditangkap pun dia sedang mengendarai sepeda motor hasil curian," ujarnya. Ditambahkan Halim, berdasarkan pengakuan pelaku, dia sudah tiga kali melancarkan aksi curanmor. Pertama di kawasan lapangan Purna MTQ. Dia sukses menggondol sepeda motor. Lalu di parkiran ruang terbuka hijau Kaca Mayang di Jalan Jenderal Sudirman. Satu sepeda motor berhasil dia curi. Terakhir, di parkiran Rumdin Gubernur Riau di Jalan Diponegoro. Yang dicuri adalah sepeda motor dengan kondisi kunci masih tersangkut di motor. (man)
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 4
Sikap Umat Islam terhadap Pemilu dalam Bingkai Demokrasi SEBAGAI muslim, tentu yang utama adalah mematuhi syariat Islam atau hukum Allah. Dalam pemerintahan di Indonesia saat ini tidak menggunakan syariat Islam seperti pada zaman Rasulullah, khilafah, dan tidak pula berlandaskan hukum Allah. Meskipun secara tersurat tidak ditemukan demokrasi, dan secara historis, demokrasi berasal dari Barat, akan tetapi dalam perkembangannya telah menjadi milik dunia. Artinya, prinsip-prisip dasar dalam demokrasi tetap diakui, namun dalam penerapannya beradaptasi dengan lingkungan sosio-kultural setempat. Berdasarkan pola berpikir ini, demokrasi ditemukan dalam ajaran Islam karena keduanya memiliki kandungan etik yang sama. Di dalam ajaran Islam ditemukan banyak prinsip yang mengatur kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara yang sejalan dengan prinsip-prinsip demokrasi. Dari penelitian Mochamad Parmudi, Islam dan Demokrasi di Indonesia: Dalam Perspektif Pengembangan Politik Islam (Semarang: IAIN Walisongo, 2014), hal 63-64, misalnya, ditemukan sembilan prinsip negara hukum menurut Alquran dan Sunnah Rasulullah dalam Islam sistem pemerintahan berdemokrasi yakni prinsip kekuasaan sebagai amanah (QS.Annisa:58), prinsip musyawarah (QS. Assyura:38, QS.Ali-Imran:159), prinsip keadilan (QS.an-Nisa’:135, QS.AlMaidah:8,QS.An-Nahl:90, QS.AlAn’am:160), prinsip persamaan (QS. At-Taubah: 13), prinsip pengakuan dan perlindungan terhadap hakhak asasi manusia (QS,Al-Isra’: 70,QS Al-Isra’:33, QS,Al-Maidah: 32, QS.Al-Ghasiyah:21, QS.Al-Ghasiyah: 22, QS.Qaf: 45, QS.An-Nisa’:32), prinsip pengadilan bebas (dialog Mu’adz dengan Rasulullah SAW, ketika akan diangkat menjadi hakim di Yaman), prinsip perdamaian (QS.Al-Baqarah: 194, QS.Al-Baqarah:190, QS.Al-Anfal:61-62), prinsip kesejahteraan (34:15), prinsip ketaatan rakyat (4:59). Selain itu, demokrasi juga menye-
rukan kebebasan manukita juga harus bersabar sia secara menyeluruh saat isu Islamophobia, dalam hal kebebasan kriminalisasi ulama dan beragama, kebebasan perbedaan khilafiyah berpendapat, kebebamasih banyak terjadi. san kepemilikan, kebeBukan hanya halbasan bertingkah laku. hal di atas tapi banyak Inilah fakta demokrasi sekali problem umat yang saat ini dianut dan Islam yang harus dihDIAN OKA digunakan oleh hampir adapi. Kita telah melPUTRA, M.Sy semua negara yang ada alui berbagai bentuk Dosen Fakultas di dunia. Tentu saja dapemerintahan oleh para Syari’ah, IAI Tafaqquh lam implementasinya wakil rakyat di parlemen Fiddin-Dumai akan mengalami variamaupun presiden. Nasi-variasi tertentu yang mun untuk negara yang dilatar belakangi oleh kebiasaan, di dominasi umat Islam ini, akan lebadat istiadat serta agama yang domi- ih baik jika kita memiliki pemimpin nan di suatu negara. Namun demiki- dan pemerintahan yang mendukung an variasi yang ada hanyalah terjadi diberlakukannya peraturan daerah pada bagian cabang bukan pada syariat Islam walaupun belum bisa prinsip tersebut. sepenuhnya menerapkan secara Umat Harus menyeluruh (kaffah). Menghargai Demokrasi Harus Menentukan Sikap Keterlanjuran kita lahir sebagai Menyinggung soal pemilihan warga negara Indonesia kini yang umum (pemilu) 2019 untuk menenmenganut paham demokrasi terse- tukan presiden dan anggota legislatif but membuat kita wajib menghargai tanggal 17 April ini, kita sebagai umat pemerintahan dan kepemimpinan Islam tentu harus bersikap bijak. yang ada. Karena dalam Islam kita Bijak dalam menentukan pilihan. harus taat pada Allah, Rasulullah Pilihan untuk memilih atau tidak dan ulil amri. Makna ulil amri yakni memilih (golput). Pilihan siapa yang pemerintahan. Sebagaimana Kala- akan dicoblos. Pada tulisan ini, saya mullah berikut: tentu menyampaikan bahwa kita Surah An-Nisa: 59 - “Hai orang- sebaiknya memilih alias tidak golput orang yang beriman, taatilah Allah karena suara kita dalam pemilu akan dan taatilah Rasul (Nya), dan ulil menentukan siapa yang akan duduk amri di antara kamu. Kemudian jika berkuasa sebagai pejabat pemerintakamu berlainan pendapat tentang han. Kembali ke awal tadi, kita akan sesuatu, maka kembalikanlah ia memilih siapa yang akan menjadi kepada Allah (Al Quran) dan Rasul “ulil amri� yang akan kita taati per(sunnahnya), jika kamu benar-be- aturannya. nar beriman kepada Allah dan hari Khususnya pada pemilihan presikemudian. Yang demikian itu lebih den, karena calon nomor satu sudah utama (bagimu) dan lebih baik aki- pernah menjabat, maka pertanyabatnya. “ kan pada diri apakah pemerintahan Walaupun tidak berlandaskan beliau sudah sesuai dengan prinsip hukum Allah, pemimpin di suatu kita sebagai umat Islam? Kalau wilayah tepatnya buat kita saat ini calon nomor dua, lihat apa saja yang di Indonesia, harus ditaati selama ditawarkan beliau? Kita harus teliti hukum-hukum yang berlaku tidak memutuskannya, jangan sampai kita menyalahi hukum Allah. Kita harus menentukan pilihan hanya dasar bersyukur masih dapat melaksana- ketidaksukaan kita secara personal kan kewajiban kita sebagai muslim terhadap sosok tersebut dan juga dan menyelenggarakan kehidupan sebaliknya tanpa memikirkan risiko kita sebagai umat Islam dengan yang akan kita lihat di kemudian baik di Indonesia ini. Memang hari.
Penyuluh Pecahkan Masalah Pertanian Melalui Kelompok Tani “ORANG bilang ada kekuatankekuatan dahsyat tak terduga yang bisa timbul pada samudera, pada gunung berapi dan pada pribadi yang tahu benar akan tujuan hidupnya.� Pramoedya Ananta Toer. Secara etimologi atau asal usul suatu kata, penyuluh berasal dari kata suluh, yang berarti sebuah media penerangan. Maka penyuluh adalah orang yang bertugas memberikan penerangan berupa ide atau gagasan, informasi, ilmu pengetahuan, keterampilan kepada kelompok tani. Sedangkan Penyuluhan Pertanian menurut Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 berarti proses pembelajaran bagi pelaku utama serta pelaku usaha, agar mereka mau dan mampu menolong dan mengorganisasikan dirinya dalam mengakses informasi pasar, teknologi, permodalan, dan sumber daya lainnya sebagai upaya untuk meningkatkan produktifitas, efisiensi usaha, pendapatan dan kesejahteraannya serta meningkatkan kesadaran dalam pelestarian fungsi lingkungan hidup. Penyuluh pertanian memiliki sebuah kegiatan pertemuan rutin yang diadakan setiap bulan. Ajang rembug bersama jajaran terkait di pemerintahan, unsur kelompok tani, petugas Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL), serta narasumber dari berbagai pihak terkait. Pertemuan tersebut merupakan sebuah momen strategis yang dapat memberi gambaran dinamika pengembangan pembangunan pertanian lokal maupun secara keseluruhan. Tidak hanya mengenai sektor pertanian saja, tapi juga mencakup peternakan, perkebunan, ketahanan pangan dan inovasi penyuluhan ses-
uai kebutuhan spesifik sedang berjalan pertumlokalita. buhan padi lebih bagus Pada pertemuan rutin dibandingkan tahun di Balai Penyuluhan Persebelumnya. Mekantanian (BPP) Kecamatan isme penyuluhan sudah Bukit Batu dan Bandar berjalan normal, namun Laksamana, Kepala Bihasilnya belum mencadang Penyuluhan-Dinas pai target maksimal, bePertanian Kabupaten rarti ada permasalahan IMRAN CINGAM, SP Bengkalis menghadirinya yang menjadi kendala. Penyuluh Pertanian langsung. Hal tersebut yang petuLapangan Dalam pengarahan di gas lapangan pecahkan Kabupaten Bengkalis awal acara, disampaikan bersama dengan kelombahwa sebagai petugas lapangan, pok tani. PPL memiliki kapasitas untuk meDengan inventarisasi permasalahan mecahkan masalah. Pada awalnya terutama yang mengenai peningkatan penyuluh melakukan survei lapangan produksi, diharapakan ada solusi dan untuk inventarisasi permasalahan. penanganan. Misalnya pada salah satu Penyuluh juga sudah memiliki data desa di Kecamatan Bukit Batu, Kabuevaluasi kegiatan penyuluhan tahun paten Bengkalis sudah bisa menjadi sebelumnya. Berbagai permasalahan contoh kelengkapan alat penunjang tersebut kemudian diramu agar me- pertanaman padi. nemukan solusi melalui Kelompok Traktor, combine, dryer sudah ada, Tani (Poktan). Hal ini sesuai dengan tinggal bagaimana usaha kelompok Mukadimah Peraturan Menteri Per- tani untuk meningkatkan hasil protanian Republik Indonesia Nomor: duksi padi. Hal tersebut telah diatur 67/Permentan/2016. Dinyatakan dalam Permentan 67/2016 tentang bahwa kapasitas dan kemampuan Peningkatan Kemampuan Poktan Pelaku Utama dan Pelaku Usaha terus dalam Menjalankan Fungsinya. Bahditingkatkan, salah satunya melalui wa Pembinaan dilaksanakan secara penyuluhan dengan pendekatan berkesinambungan dan diarahkan pembinaan kelembagaan petani pada upaya peningkatan kemampuan yang mencakup penumbuhan dan Poktan dalam melaksanakan fungpengembangan kelembagaan petani, sinya sebagai kelas belajar, wahana sehingga petani dapat berkumpul un- kerjasama dan unit produksi, sehingga tuk menumbuhkembangkan kelem- mampu mengembangkan usahatani bagaannya menjadi Kelembagaan dan menjadi kelembagaan petani yang Ekonomi Petani (KEP) yang berdaya kuat dan mandiri. saing tinggi, produktif, menerapkan Motivasi terakhir dalam arahan tata kelola berusaha yang baik, dan tersebut diharapkan bahwa jangan berkelanjutan. sampai ada permasalahan yang terus Selanjutnya disampaikan bahwa mengendap setiap tahun. Jika berlarut pada subsektor tanaman pangan, tanpa menemukan penyelesaian, bisa misalnya padi. Jika pada tahun yang menyebabkan penurunan produksi.
 Â? Â? Â? Â?  Â
� € ‚ � � ƒ � ‚ ƒ ƒ „    ƒ ƒ …„ †� � ˆ’ ˆ Š � ƒ …„ ‡ † � �„ ˆ ƒ ƒ ƒ „ ‰ „ ’ „ ”› ‰ ”¤¤” ƒ � � � Š �  „ � �
 „ Â?  …ƒˆƒ† Â? ”¥–“”¤›—“–š“ “•––•Â? Â? ‘ ƒ Â… † ‡ Â… † ‡ ƒ Â… †  … † ŽƒÂ? Â?  Â? ÂŒ Â?  ƒ „ Š Â?  ƒ „ Â? ƒ  ‡  ƒ „ ƒ „ ‚ ‰ ÂŽ Â…  Â?   ‡ „   Â? ‰ ‰ Â
 Â?  Â?  ‚ …„ †Â? ‰ ‚ Â?  „ Â? …„ † Â? „  Â? Â? Â? ƒ Â?€ ƒ  ƒ „  … †Â?  „ Â? Â? ‡  Â? Â? Â? „ ˆ ˆ Â? Â?  Â? Â? Š Â? Â? Â? Â?  Â? Â?   Â? €Â? Â?  € ‚   €  ƒÂ?„ … † Â? ƒ Š ƒ ƒ „ Â? ƒ „ Â? ‰ ‹„ Â? Â… ‚ ŠÂ? ƒ Â?  Â? Â… Â?  ƒ „ Â? Â… ‡
„ � ˆ‡ …ˆ Œ † �„ … � � ‹ † …� †  Š „ … † „ � … Œ † ‰ Ž  �  � ‰ … � ‰ …  � ‰ … ‰ ƒ „ � ‰ … ƒ  � ‰ … ‰ ƒ  � ƒ � ‰ … � � � ‰ … � ƒ � ‰ … � „ ‘ � ‰ … ‚ � ‰ … Š � � ‰ � ƒ � … � �  Š
 �  ‰ „ ƒ �  ‰ € Š ‚  … †� ’ „ Š Œ ƒ �
ď Ž REDAKTUR: HERIANTO BASERAH
Kita juga tak boleh lupakan satu hal bahwa ada yang tak kalah penting dari pilpres yakni pileg, bergeraknya roda pemerintahan ditandai dengan berputarnya secara stabil dan seimbang antara eksekutif, legislatif dan yudikatif, bagaimana mungkin jika eksekutif tak berjalan beriringan dengan legislatif akan menghasilkan pemerintahan yang baik. Maka dari itu pileg juga penentu nasib kita untuk lima tahun ke depan. Pilih calon legislatif yang memang bisa membawa aspirasi dalam membangun daerah dengan telah mengenal visi dan misi yang mereka tawarkan dan juga lebih baik lagi. Jika masih ragu, kita tidak boleh apatis. Di internet ada video debat capres dan cawapres. Dari sana kita dapat melihat cara, bentuk, dan janji yang ditawarkan oleh calon pejabat negara tersebut. Jika kita masih belum dapat menentukan, coba tanya dengan orang yang shalih atau punya pandangan tentang hukum Allah berdasarkan Alquran dan sunnah. Di antara capres dan cawapres atau caleg yang baik pasti ada yang lebih baik. Dengan kata lain, Islam adalah satu-satunya agama yang sangat peduli pada politik. Namun, bukan politik sebagai tujuan, melainkan politik sebagai sarana mencapai tujuan yang lebih tinggi, lebih agung, dan lebih mulia, yaitu kebahagiaan manusia di dunia dan akhirat. Itulah sebabnya Nabi Muhammad SAW berdakwah, berdagang, dan berperang. Pun para sahabat beliau yang melihat kekuasaan politik sebagai amanah (trust) dan fitnah (test). Abu Bakar as-Shiddiq berkata, “Sesungguhnya aku telah dikalungi tanggungjawab yang besar (laqad qullidtu amran ‘aziman), padahal aku bukanlah yang terbaik di antara kalian. Maka dukunglah aku jika tindakanku benar, dan betulkan jika aku salah. Patuhilah aku selagi aku taat kepada Allah dan Ra sulNya. Namun, jika aku menyalahi pe rintah Allah, maka aku tidak perlu kalian patuhi!� ***
Misalnya di salah satu desa binaan penyuluh, kelompok tani telah melakukan penanaman padi dengan metode Jajar Legowo, namun hasil produksi masih berada dalam kisaran tiga ton per hektar. Maka penyuluh mengadakan investigasi mengenai apa penyebab masalah tersebut. Bisa saja pemupukan kurang, kadar asam pada tanah terlalu tinggi, saat pembajakan terlalu dalam, hingga tembus tanah bagian bawah sehingga membalikkan keasaman naik ke permukaan. Hal-hal tersebut barulah asumsi, jadi untuk menggali sumber masalah sesungguhnya penyuluh mesti turun ke lapangan. Mengenai kinerja penyuluh di lapangan, telah tertuang dalam Permentan Nomor 67 Tahun 2016 tentang Pembinaan Kelompok Tani. Pasal 3 Ayat (b) menjabarkan salah satu instrumen pembinaan kelembagaan petani, yang terdiri dari sistem kerja Latihan Kunjungan dan Supervisi (Laku Susi). Laku Susi adalah pendekatan yang memadukan antara pelatihan bagi penyuluh yang ditindaklanjuti dengan kunjungan berupa pendampingan kepada petani atau poktan secara terjadwal dan didukung dengan supervisi teknis dari penyuluh senior serta ketersediaan informasi teknologi sebagai materi kunjungan. Latihan adalah kegiatan alih pengetahuan dan keterampilan, baik berupa teori maupun praktek dari fasilitator kepada penyuluh pertanian melalui metode partisipatif untuk meningkatkan kemampuan mendampingi dan membimbing kelompok tani. Kunjungan adalah kegiatan pendampingan baik itu perkelompok maupun perorangan. Supervisi merupakan pembinaan dan pengawasan pelaksanaan kegiatan penyuluhan.***
 ‹ € € Â?  €‚‚ €  €  € Â? ”•–Â?–––“ Â? „ „ Â? „ Š„ ˆ … “ † ˆ —–Â?––– ˜“ ™ “  š–Â?––– ˜“ „ Â? Š„ „ “ „ ‘ ›Â?œ–– ˜“ „ Â? Š„ ‘ ”•Â?––– ˜ “ Â? Š„ ˆ Â? … † žœÂ?––– ˜“ „ Â? „ Â… Â&#x; — „ Â&#x; ”œ– †Â? Š„ Â? Â… ‘ † ”¥–Â?––– ˜“ „ Â? Š„ Â? Â… ‘ † ›–Â?––– ˜“ „ Â? ˆˆÂ? ”– Â?   ‰ „ ÂŒ Â? ˆ ˆ „ ž ¢ Âœ ‰ ƒ …‰  ˆ „ ˜ „ † ”– ÂœÂ? Â’ …š•˜—š”† š¥šžž Â…Âœ † ¢ „ Â? …š•˜—š”† š¥š¥–Â? Â?˜ „ ÂŁ Â?‘ š¥šžš Â… ‘ „ † š¥šž— …ˆ † š¥šž› Â… „ † ¢ „ …š•˜—š”† œšš›–¤Â? ˆ Â? „ ‰ „ ˆ  œ ‰   Â? ”• ‰ „ ƒ ”••”–Â? Â’ …–•”† œžš¤¤œš– Â&#x;Â? …–•”† ÂœÂžÂšÂ—ÂĄÂ—Â”Â”Â? ˆ Â? „ Â’ ÂŒ ‰ ˆ „ žÂ? Â’
…š•˜——”† •——”¥ •——”œÂ? ˆ Â? „  ˆ  š˜— Â’ …š•˜——›† ¥š–––– Â… † „ Â? …š•˜ ——›† ¥š•”š• Â…ÂšÂ•Â˜Â—Â—Â›Â†ÂĄÂšÂœÂ”Â”Â”  ‚  Â?  €  „  „ „ Â?Â&#x; ‰ ˆ „ „ Â? ”–›Â?–––––”•¥¥¥¼  „ „    ‰
‰ ƒ ˆ „ „ Â? ”–›Â?––¤”””žš¥›¼  „ Š Š ‚ ˆ „ ‰
‰ ƒ ˆ „ „ Â? Â•Â˜Â–ÂœÂ›Â˜Â–Â–Â–Â–ÂĄÂžÂ? Â? ƒÂ?„  €  ‘ „ ˆ’ ˆ „ Â? Š ÂŒ Â? ‘ „ Â? Â? ˆ “Â?Â?Â?Â? Â?‘ Â? Â? ˆ “Â?Â?Â?Â? Â?‘ „ „ “ „ „ „ ÂŒ „ Â? ‰ „ „ ÂŒ „ „ Â? Â? ƒ „ „ ˆ Â?
ď Ž TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
KOMUNIKASI-BISNIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 5
Gelontorkan Rp11 T untuk Bayar Rumah Sakit Laporan PRAPTI DWI LESTARI, Pekanbaru
PRAPTI DWI LESTARI/RIAU POS
PEMBAYARAN KLAIM: Kepala BPJS Kesehatan Cabang Pekanbaru Rahmad Asri Ritonga (tengah) bersama jajaran BPJS Kesehatan Cabang Pekanbaru memaparkan pembayaran klaim fasilitas kesehatan BPJS Kesehatan Cabang Pekanbaru, Selasa (16/4/2019).
BPJS Kesehatan menggelontorkan dana sebesar Rp11 triliun untuk membayar utang klaim jatuh tempo BPJS Kesehatan kepada rumah sakit, Selasa (16/4) siang. Kepala BPJS Kesehatan Cabang Pekanbaru, Rahmad Asri Ritonga mengatakan, BPJS Kesehatan juga melakukan pembayaran sebesar Rp11 triliun dalam bentuk dana kapitasi kepada fasilitas kesehatan 11 tingkat pertama (FKTP). Khusus di wilayah kerja Kantor Cabang Pekanbaru terdapat 306 FKTP dan 57 FKRTL yang telah dibayarkan dana kapitasi dan tagihan klaimnya oleh BPJS Kesehatan setempat. Adapun totel pembayaran yang dilakukan kantor cabang adalah sebesar Rp184.433.468.856 per 9 April 2019. “Sampai hari ini, tagihan klaim rumah sakit yang lolos verifikasi dan sudah jatuh tempo, akan dibayar BPJS Kesehatan dengan mekanisme first in first out. Urutan pembayarannya disesuaikan dengan catatan kami. Rumah sakit yang lebih dulu mengajukan berkas secara lengkap‚
tentu transaksi pembayaran klaimnya akan diproses terlebih dulu. Upaya menuntaskan pembayaran fasilitas kesehatan ini dapat terwujud karena ada dukungan penuh dari Kementerian Keuangan dan Kementerian Kesehatan,” ucapnya. Me nu r u t A s r i , s e t i ap tanggal 15 merupakan pembayaran kapitasi untuk FKTP. Oleh karena itu, ada kemungkinan pembayaran non kapitasi dan tagihan rumah sakit dibayarkan BPJS Kesehatan pada hari berikutnya. Hal ini mempakan mekanisme pembayaran yang rutin dilakukan setiap bulan oleh BPJS Kesehatan. “Biasanya mitra perbankan kami menjalankan transaksi untuk pembayaran kapitasi ini dulu. Namun, kami pastikan kewajiban pembayaran ke fasilitas kesehatan sesuai ketentuan yang berlaku dan dapat dilakukan paling lambat hari ini. Masing-masing kantor cabang juga bisa memantau dan memastikan fasilitas kesehatan di wilayah kerjanya telah dibayar sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Lebih lanjut Asri‚ dengan dibayarnya hutang klaim jatuh tempo oleh BPJS Kes-
ehatan kepada fasilitas kesehatan. diharapkan pihak fasilitas kesehatan juga bisa melakukan kewajibannya sesuai dengan yang tertuang dalam regulasi. Asri juga berharap pihak RS dapat kian optimal dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada para pasien JKN-KIS. “Kami selalu berkoordinasi dengan fasilitas kesehatan yang melayani peserta JKN-KIS untuk memberikan pelayanan terbaik tanpa diskriminasi, sebagaimana yang diatur dalam regulasi yang ditetapkan pemerintah. Dengan demikian diharapkan masyarakat semakin yakin bahwa program ini akan terus berlangsung, rumah sakit menjadi lebih tenang dan tenaga kesehatan merasa nyaman,” ucap Asri. Selain itu, Asri juga menginformasikan bahwa Program JKN-KIS yang dikelola BPJS Kesehatan, selain memberikan jaminan layanan kesehatan yang berkualitas, juga memberikan kontribusi terhadap pertumbuhan industri kesehatan dan penciptaan lapangan kerja. Apabila terdapat kekurangan, hendaknya dapat diperbaiki bersama-sama.(mng)
PLN UP3 Pekanbaru CS Mal Bagikan 10 Kitchen Mega Set Tupperware Siapkan Pasokan Listrik Turut Sukseskan Pemilu 2019 PEKANBARU (RP) bupaten Pasirpen- Setelah sukses garaian, Kabupaten menyiagakan paPelalawan, Siak dan sokan listrik pada Kabupaten Kamsaat ujian nasional par,” jelas Himawan. berbasis komputTak hanya posko er tingkat SLTA kesiaga, sebanyak 24 marin, PLN UP3 unit genset dan 221 Pekanbaru kempersonel turut dibali menyiapkan HIMAWAN turunkan untuk berpengamanan paso- SUTANTO jaga dari 15 April-24 kan listrik pada saat April 2019 pada 71 pemilu yang diadakan pada posko Panitia Pelaksana 17 April 2019, Selasa (16/4). Kecamatan (PPK), Komisi Manajer PLN UP3 Peka- Pemilihan Umum Daerah nbaru, Himawan Sutanto (KPUD) dan Badan Pengamengatakan, pihaknya telah wasan Pemilu. menyiapkan posko siaga “Hal ini kami siapkan karePLN di beberapa kota. na diperlukannya keandalan “Terdapat 39 posko siaga listrik pada rekapitulasi perPLN telah disiapkan yang hitungan suara dan kita juga tersebar pada wilayah pe- memasang emergency lamp layanan PLN UP3 Pekanbaru pada setiap PPK,” tambahyaitu Kota Pekanbaru, Ka- nya.(ayi)
REDAKTUR: MONANG LUBIS
PEKANBARU (RP) - Selalu menjadi bagian spesial dan ingin terus memanjakan pengunjung setianya, CS Mal sukses menghadirkan Program Frequent Spenders periode 12 Februari hingga 31 Maret 2019. Public Relation Mal Ciputra Seraya Rindi Sri Marilin, Selasa (16/4) mengatakan, selama hampir dua bulan, 10 pemenang Frequent Spenders berhak mendapatkan total 10 paket kitchen mega set Tupperware yang khusus diberikan oleh CS Mal kepada masing-masing pemenang. Para pemenang Frequent Spenders sendiri merupakan pengunjung setia CS Mal yang tercatat di database CS Mal melakukan transaksi penukaran struk belanja paling sering selama periode program customer CS card yang beruntung memenangkan kitchen mega set Tupperware yaitu, Irene Dinatra
PRAPTI DWI LESTARI/RIAU POS
PEMENANG: Customer CS card yang beruntung memenangkan kitchen mega set Tupperware foto bersama, Selasa (16/4/2019).
Gunawan, Zainab, Serenna Tarsya, Henny Wijaya Pheri, Lidia Vironica, Keisal Lawendatu, Risma Gracia Siahaan, Kevin Lianto, Dasrol dan Suwandi.
Tidak hanya sukses menghadirkan Frequent Spender, CS Mal kembali menghadirkan program spesial hadiah langsung di periode April 2019. Bagi pengunjung se-
tia CS Mal yang menjadi pemegang CS card dan berbelanja Rp300.000, tidak berlaku kelipatan serta menukarkan struk belanja yang juga menjadi poin undian
Favoura13le Prize berhak mendapatkan exclusiv e pouch persembahan CS Mal, setiap Senin sampai Jumat selama periode berlangsung. Pengunjung setia CS Mal yang berpartisipasi dalam iven hadiah langsung serta Frequent Spenders adalah pengunjung setia yang telah menjadi member CS card. Bagi pengunjung setia CS Mal yang juga ingin berpartisipasi dalam iven spesial ini, tetapi belum menjadi member CS card, segera daftarkan diri anda secara gratis dengan menukarkan struk belanja anda dari seluruh tenant CS Mal sebesar Rp50.000 dan menyerahkan fotokopi kartu identitas diri di konter informasi lantai UG CS Mal. “Jadi tunggu apalagi, yuk segera ke Ciputra Seraya Mal sekarang juga, dan nantikan berbagai kejutan yang akan dihadirkan oleh CS Mal di iven-iven selanjutnya,” tegas Rindi.(ayi)
TATA LETAK: SYUKRI
KOMUNIKASI-BISNIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 6
OJK Riau Resmikan Dua Bank Wakaf Mikro Laporan PRAPTI DWI LESTARI, Pekanbaru
PRAPTI DWI LESTARI/RIAU POS
PERESMIAN DUA BANK: Suasana peresmian dua Bank Wakaf Mikro oleh OJK Riau berlangsung meriah, Selasa (16/4/2019).
OTORITAS Jasa Keuangan (OJK) Riau kembali meresmikan dua Bank Wakaf Mikro di Provinsi Riau, yaitu BWM Al Hidayah di Kabupaten Rokan Hulu dan BWM Fajar Pelita Harapan di Kabupaten Siak. Pe re s m i a n d i l a ku k a n langsung oleh Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Wimboh Santoso dengan didampingi oleh Gubernur Provinsi Riau Syamsuar, anggota Komisi XI DPR Jon Erizal, Bupati Rokan Hulu Sukiman, Ketua DPRD Kabupaten Rokan Hulu Kelmi Amri, Pimpinan Majelis Zikir Al Hidayah Rokan Hulu Erizal, Pimpinan Pondok Pesantren Fataha Siak Khairul Akbyar, keluarga besar pondok pesantren serta para pejabat Otoritas Jasa Keuangan.
Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Wimboh Santoso mengatakan, banyaknya potensi ekonomi di daerah yang perlu diberdayakan untuk membantu menurunkan tingkat kemiskinan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat mendorong OJK menginisiasi pembentukan BWM di daerah terpencil yang belum tersentuh lembaga keuangan formal. Dengan peresmian tersebut, maka jumlah BWM yang telah didirikan OJK kini bertambah menjadi 43 BWM. Kebanyakan nasabah BWM Al-Hidayah memanfaatkan modal yang diperoleh untuk melakukan usaha penanaman sawit. Sementara itu, sebagian besar nasabah BWM Fajar Pelita Harapan memanfaatkan modal untuk usaha gorden.
Potensi pengembangan program BWM di Provinsi Riau cukup besar mengingat potensi ekonomi umat, jumlah pondok pesantren dan jumlah penduduk muslim yang cukup banyak. Khusus di Kabupaten Rokan Hulu, pertumbuhan ekonomi Negeri Seribu Suluk ini dalam 5 tahun terakhir rata-rata hampir 6,5 persen, didukung oleh sektor agraris, terutama dari perkebunan kelapa sawit dan perkebunan karet. “Keberadaan BWM telah mendapat tanggapan positif dari berbagai pihak, baik dari donatur dalam negeri maupun luar negeri. OJK berharap dukungan dan peran serta para donatur terus bertambah dan berkesinambungan sehingga pengembangan BWM dapat diperluas dan menjangkau nasabah lebih banyak lagi,” tegasnya.(mng)
Xpander Masih ‘‘Bersinar’’, Dorong Penjualan Mitsubishi JAKARTA (RP)-Mitsubishi Xpander masih menjadi tulang punggung penjualan PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), untuk triwulan pertama 2019. Kontribusi small MPV itu sebesar 31,4 persen atau 17,902 unit dari total penju a l a n s e l u r u h p ro d u k Mitsubishi yang mencapai 34.100 unit, sepanjang Januari-Maret. Sementara itu, pada segmen Sport Utility Vehicle (SUV), Mitsubishi Pajero Sport memimpin pasar middle SUV 4X2, dengan penguasaan pangsa pasar 45,7 persen termasuk juga kelas 4X2. Adapun untuk kendaraan niaga ringan membukukan penjualan total sebesar 10,537 unit. Di mana, kontribusi terbesar dari segmen pikap kecil kelas 4X2 yaitu Mitsubishi L300 sebanyak 6,802 unit dengan pangsa
pasar sebesar 76,7 persen. Sementara Triton dengan pangsa pasar 61,1 persen. “Terima kasih kepada pelanggan setia Mitsubishi atas apresiasi dan kepercayaannya kepada brand serta produk kendaraan penumpang dan niaga ringan Mitsubishi Motors. Menanggapi capaian ini, kami berkomitmen untuk terus berupaya memperbaiki dan meningkatkan kualiatas layanan penjualan serta purnajual Mitsubishi Motors di Indonesia,” kata Director of Sales & Marketing Division PT MMKSI, Irwan Kuncoro dalam keterangan resmi. Dengan capaian awal tahun yang baik ini akan memberikan energi positif bagi Mitsubishi, untuk terus memperluas jaringan dealer kendaraan penumpang dan niaga ringannya di seluruh Indonesia agar masyarakat dapat mengakses pelayanan after sales dengan mudah dan cepat.(jpg/mng)
JPG
XPANDER: Unit Xpander terus bersinar mendorong penjualan Mitsubishi.
Sematkan Emblem Gold 3D, Tampilan Lexi Makin Luxury JAKARTA (RP)- Dalam kurun dua tahun kehadirannya, Yamaha Lexi mampu merebut hati konsumen dengan berbagai keunggulannya. Setelah melakukan berbagai pembaharuan seperti menghadirkan warna baru dan fitur Antilock Braking System (ABS), pada 019 ini, Yamaha menyematkan emblem warna gold 3D yang melengkapi penampilan Lexi. Tampilan Lexi memiliki ciri khas body Maxi Yamaha dengan desain luxury dan elegan. Lexi pun merupakan motor pertama di kategori Maxi Yamaha yang dilengkapi ruang kaki datar yang lega sehingga konsumen lebih mudah mengendarainya. Lalu yang terbaru un-
tuk tampilan Lexi, Yamaha mengeluarkan emblem gold 3D yang menempel pada body samping motor. Penambahan emblem baru itu terdapat pada Lexi standard dan terinspirasi dari emblem gold 3D Nmax Matte Black. Emblem gold 3D menambah kesan luxury dan elegan pada Lexi. Selain itu membuat tampilannya makin atraktif dan mudah menarik perhatian. ”Tampilan motor merupakan salah satu faktor penting buat konsumen untuk membeli sepeda motor,” ungkap Yordan Satriadi, Deputy GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM). Saat ini, tambahnya, motor sudah dianggap mewakili
identitas diri penggunanya dan tampilan motor yang dapat terlihat langsung oleh orang lain yang menilainya. “Makin digemarinya Lexi oleh konsumen membuat kami memberikan sesuatu yang baru buat tampilannya yaitu emblem gold 3D ini. Perubahan ini diharapkan dapat makin menarik minat konsumen yang menginginkan skutik unggulan seperti Lexi,” imbuhnya. Keunggulan Lexi pun diakui melalui berbagai penghargaan seperti Bike of The Year 2018 dan Best of Medium Skutik 125 2019. Lexi dengan emblem gold 3D dipasarkan dengan harga Rp20.710.000 on the road Jakarta.(jpg/ mng)
JPG
PAMERAN VARIO: Honda Vario series ternyata menyita perhatian.
Terpesona dengan Honda Vario Rakitan Indonesia JAKARTA (RP)- Menutup triwulan (Januari-Maret) pertama 2019, PT Astra Honda Motor (AHM) mencatatkan pertumbuhan positif ekspor sepeda motor Honda sebanyak 58.654 unit, atau tumbuh 83 persen dibandingkan dengan total pengiriman ekspor periode yang sama tahun sebelumnya yaitu 32.089 unit. Peningkatan ekspor sepeda motor Honda terlihat sejak awal tahun. Pada Januari, AHM mengawali pengiriman motor ke luar negeri dengan angka 17.300 unit. Jumlah ini meningkat menjadi 20.035 unit pada Februari dan kembali naik menjadi 21.319 unit pada Maret. “Kami sangat mengapresiasi minat konsumen di luar negeri, terutama di REDAKTUR: MONANG LUBIS
Filipina terhadap Honda Vario series. Pada tiga bulan pertama 2019 ini, kami menerima lonjakan permintaan dari negera ini. Kami berharap pencapaian positif ini dapat kami pertahankan hingga akhir tahun untuk seluruh ekspor sepeda motor Honda,” ujar General Manager Overseas Business Division AHM Kurniawati Slamet. Berdasarkan model, skutik Honda Vario series memang tercatat memberikan kontribusi terbesar terhadap ekspor sepeda motor Honda yaitu 58 peren atau sebanyak 33.840 unit pada triwulan pertama tahun ini. Pencapaian diperoleh berkat lonjakan permintaan yang tinggi terhadap skutik Honda Vario series pada triwulan I/2019 sebesar 273 persen, melalui
pengiriman ekspor Honda Vario 125 sebanyak 21.648 unit dan Honda Vario 150 sebanyak 12.192 unit. Selain Honda Vario series, AHM juga mengirimkan model lain secara CBU di antaranya Honda BeAT series, Honda Sonic 150, Honda CRF150, dan Honda CBR150. Negara tujuannya yaitu Bangladesh dan Filipina. Selain itu, AHM juga melakukan pengiriman komponen sepeda motor Honda secara terurai (CKD/Completely Knocked Down) ke manca negara sebanyak 56.780 set CKD pada periode Januari-Maret 2019. Adapun negara tujuan ekspor CKD AHM pada triwulan pertama tahun ini adalah Vietnam, Malaysia, Jepang, Thailand, dan Kamboja.(jpg/mng)
JPG
SEMAKIN LUXURY: Tampilan Lexi semakin luxury dengan emblem gold 3D. TATA LETAK: WAN’S
INTERNASIONAL Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 7
JPG
KORBAN PERANG: Anak-anak harus merasakan penderitaan akibat peperangan yang tidak kunjung usai di Aleppo, Suriah.
Tak Pernah Ada Kata Tenang di Aleppo Laporan JPG, Jakarta TANGIS seorang bocah terdengar nyaring di depan kamar mayat Aleppo, Suriah, kemarin (15/4). Seorang pria berusaha menenangkannya. Ibu bocah tersebut meninggal dalam serangan yang dilakukan oposisi Hayat Tahrir Al Sham (HTS). Betapa pun pria itu berusaha, anak tersebut tetap menangis. Sedih dan bingung, pria itu ikut berurai air mata. Total ada 11 orang tewas dan 11 lainnya luka-luka dalam serangan tersebut. Sebagian besar korban adalah penduduk sipil. HTS menjatuhkan roket-roketnya dengan membabi buta. Salah satunya bahkan jatuh di pasar. Dari laporan AFP, di berbagai titik tampak genangan darah dan potongan tubuh yang masih berserakan hingga kemarin pagi. ’’Ada sekitar 20 roket yang ditembakkan HTS ke Aleppo,’’ sebut Syrian Observatory for Human Rights (SOHR) seperti dikutip Al Jazeera. Sejak perang Suriah berkecamuk pada 2011, Aleppo tak henti-hentinya menjadi sasaran serangan. Dulu wilayah itu dikuasai oposisi. Pasukan rezim Presiden Suriah Bashar Al Assad membombardir Aleppo habis-habisan. Senjata kimia
juga kerap dijatuhkan. Kota yang dulu cantik itu sampai tak berbentuk. Assad yang dibantu pasukan Rusia dan Iran berhasil mengambil alih Aleppo pada 2016. Kini posisinya dibalik. Giliran oposisi yang terus-menerus menyerang Aleppo dan berusaha merebutnya kembali. Tak pernah ada kata tenang di Aleppo. Perang selama delapan tahun di Suriah telah mengakibatkan 370–400 ribu nyawa melayang dan jutaan orang kehilangan tempat tinggal. Pemerintah Turki dan Rusia bertemu September tahun lalu untuk menciptakan zona demiliterisasi. Area tersebut diharapkan bisa menjadi tempat aman bagi para pengungsi. Provinsi Aleppo dan Idlib masuk di dalamnya. Sayangnya, tak ada yang menghormati kesepakatan tersebut. Pasukan Assad tetap menyerang Idlib yang menjadi wilayah kekuasaan terakhir oposisi. Di lain pihak, oposisi juga menyerang balik Aleppo. Sementara itu, perusahaan intelijen Israel ImageSat International (ISI) merilis gambar satelit yang diklaim sebagai penghancur pabrik misil milik Iran di Distrik Masyaf Suriah. Fasilitas itu dibombardir Sabtu lalu. Penduduk sekitar mengungkapkan, ada 25
orang yang terluka akibat serangan itu. ’’Struktur bangunan utama pabrik tersebut hancur sepenuhnya,’’ bunyi pernyataan ISI. Israel memang takut dengan Iran. Selama ini Negeri Para Mullah itu membenci Israel. Dengan membantu Suriah dan menempatkan pasukannya di sana, Iran bisa menyerang Israel kapan saja dengan mudah. Suriah berbatasan langsung dengan Israel. Terpisah, pasukan Kurdi merasa ditinggalkan. Mereka membantu pasukan koalisi pimpinan AS untuk menghancurkan ISIS. Namun, kini ketika banyak anggotanya yang luka dan butuh perawatan, tidak ada yang menggubris. Pasukan Kurdi menginginkan visa ke negara-negara barat untuk berobat. Total ada 20 ribu tentara Kurdi yang terluka dan tidak mendapat perawatan memadai di Suriah. ’’Kami sudah berkali-kali meminta visa untuk pengobatan, tapi mereka tidak merespons,’’ ujar pejabat urusan hubungan luar negeri wilayah administrasi Kurdi Abdul-Karim Omar. Mendapatkan visa sangat sulit karena pemerintahan mereka tak diakui Suriah. Artinya, mereka tak bisa memiliki dokumen resmi. (jpg)
JPG
TERBAKAR: Katedral Notre Dame yang merupakan salah satu landmark paling terkenal di Prancis, terbakar, Selasa (16/4/2019).
Katedral Notre Dame di Paris Terbakar JAKARTA (RP) - Salah satu landmark paling terkenal di Prancis, katedral abad pertengahan Notre Dame di Paris terbakar. Dilansir dari BBC pada Selasa (16/4), petugas pemadam kebakaran berjuang untuk menyelamatkan bangunan terkenal yang berusia 850 tahun tersebut, meskipun menara dan atapnya telah runtuh. Penyebab kebakarannya belum jelas. Namun para pejabat mengatakan itu bisa dikaitkan dengan renovasi. Seorang pejabat pemadam kebakaran Paris mengata REDAKTUR: FEDLI AZIS
kan, struktur utama sekarang telah diselamatkan. Kantor kejaksaan Paris mengatakan, telah membuka penyelidikan tentang kebakaran yang diprediksi terjadi karena tidak sengaja tersebut. Semua upaya sekarang sedang dilakukan untuk menyelamatkan katedral dan mencegah runtuhnya menara utara. Ribuan orang berkumpul di jalan-jalan di sekitar katedral, mengamati nyala api dalam keheningan. Beberapa terlihat menangis, sementara yang lain menyanyikan lagu-lagu pujian atau berdoa. Beberapa gereja
di sekitar Ibu Kota Prancis telah membunyikan lonceng mereka dalam menanggapi kobaran api tersebut. Presiden Prancis Emmanuel Macron mengatakan, apa yang dirasakannya sama dengan yang dirasakan umat Katolik dan semua orang Prancis. “Seperti semua bangsaku, saya sedih malam ini melihat bagian kita terbakar,” katanya. Macron sebelumnya membatalkan acara pidato TV yang penting bagi negara karena kebakaran itu. Ini menurut seorang pejabat Istana Élysée.(jpg) TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 8
AURA KASIH
INTERNET
SHAKIRA
Dapat Merchandise dari BLACKPINK ANAK Denada, Shakira yang tengah berjuang melawan penyakit leukimia mendapat hadiah dari BLACKPINK. Dia dikirimi cenderamata oleh girlband asal Korea Selatan tersebut setelah mengetahui posting-an Denada di media sosial. Denada mengatakan bahwa pemberian itu sangat membuat Shakira senang. Sebab putrinya yang kini dirawat di Singapura itu sangat menyukai BLACKPINK. “Dia dapat merchandise, buat dia itu membahagiakan sekali,” kata Denada di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Selasa (16/4). Pelantun “Jogetin” aja itu sem-
pat berencana membawa Shakira menonton konser BLACKPINK di Indonesia maupun Singapura. Namun kondisi putrinya itu masih harus menjalani perawatan dan pengobatan. “Waktu konser di Singapura, dia belum diperbolehkan di tempat keramaian,” jelas Denada. Suatu saat, Denada berharap bisa mengajak Shakira menyaksikan penampilan BLACKPINK secara langsung. Dia lantas berdoa putrinya itu segera diberi kesembuhan. “Aku tahu banget Shakira ingin ke konser BLACKPINK,” imbuh Denada.(mg3/jpnn/fed)
Terbaring di Rumah Sakit JPG
PENYANYI Aura Kasih mengalami kondisi yang tidak mengenakkan. Kesehatannya menurun hingga harus dilarikan ke rumah sakit. Kabar tersebut diungkapkan Aura Kasih lewat Insta Story miliknya. Dia meng-upload penampakan kakinya yang sedang berada di kasur rumah sakit di kawasan Jakarta Selatan.
“Duh ya Allah ada aja,” ungkap Aura Kasih, Senin (15/4) malam. Tidak hanya itu, pelantun lagu “Mari Bercinta” tersebut juga memperlihatkan wajahnya diunggahan selanjutnya. Aura Kasih tampak terbaring sambil diuap di ruang rumah sakit. Belum diketahui sakit yang kini diderita Aura Kasih hingga harus dilarikan ke rumah
CINTA PENELOPE
Divonis Kena Kanker Stadium 3 CINTA Penelope kembali muncul dengan berita kurang menyenangkan. Setelah gagal mempertahankan rumah tangganya, kini Cinta harus menerima kenyataan divonis sakit kanker stadium 3. Meski sangat sedih, wanita yang sudah berhijrah ini justru bersyukur atas penyakit yang diberikan Tuhan kepada dirinya. Untuk membuang rasa sedihnya, Cinta menganggap musibah yang dia terima bisa menghapus dosa-dosanya di masa lalu. “Ini adalah rezeki dari hijrah saya yang diberikan Allah, yaitu sebuah penyakit untuk melunturkan dosa saya,” ujar Cinta di Jakarta Selatan, Senin (15/4).
JPG
AVENGERS
Endgame Kombinasi Semua Film Marvel PENANTIAN setahun berakhir sebentar lagi. Setelah Infinity War, pertarungan akhir antara Avengers dan super villain Thanos segera diketahui ending-nya. Lewat Avengers: Endgame. Whatever it takes. Kalimat itu menggambarkan sangat dalam tentang apa yang bakal dilakukan Captain America, Black Widow, Iron Man, Hulk, Thor, Nebula, Captain Marvel, dan Ant-Man untuk membalikkan keadaan setelah kalah telak pada pertarungan sebelumnya. Peluang sekecil apa pun mereka ambil. Antusiasme penggemar film superhero Marvel sudah menyebar ke berbagai belahan dunia demi menyambut Endgame. Kemarin, Senin (15/4) Presiden Marvel Studios Kevin Feige, produser eksekutif Trinh Tran, sutradara Anthony Russo dan Joe Russo, serta para cast yang diwakili Robert Downey Jr, Jeremy Renner, dan Brie Larson menggelar konferensi pers dan fan event di Seoul, Korea Selatan. Avengers: Endgame bakal menjadi puncak dari 22 film MCU (Marvel Cinematic Universe) yang sudah tayang. “Ini sesuatu yang besar,’’ kata Kevin Feige di Four
Seasons Seoul. Endgame menjadi pamungkas fase tiga proyek MCU. Dimulai dari Iron Man (2008), kemudian berlanjut dengan filmfilm karakter MCU lainnya. “Kombinasi dari semua film itu ada di Endgame,’’ lanjut dia. Tentu ini sangat emosional untuk semua yang terlibat dalam proses pembuatan film itu. “Ini proyek terbaik. Tentu saja ada rasa lelah selama prosesnya. Exhausted. Tapi, kami berdua (Russo brothers) sangat passionate sama karakter-karakter Marvel, ceritanya. Dan yang paling penting kami bisa membuat mereka happy,’’ ungkap Joe Russo. Sampai kemarin, semua cast, sutradara, bahkan Kevin Feige lihai sekali menjaga rahasia soal plot cerita. Brie Larson pun bisa ngeles dengan cantik. “Aku syuting Endgame duluan sebelum Captain Marvel. Aku enggak tahu bagaimana sebenarnya peranku di film itu. Serius,’’ jawabnya. “Aku aja belum nonton filmnya kok,’’ lanjutnya Semakin penasaran, seperti apa akhir kisah Avengers? Kita tunggu saja 24 April. Whatever it takes, siapkan hati untuk nonton film ini. (jpnn/fed)
REDAKTUR: FEDLI AZIS
Cinta meluncurkan buku berlatar kisah hidupnya dengan judul Sebelum Titik. Buku itu diharapkan bisa menjadi sarana berdakwah meski dirinya nanti sudah tiada. “Kalau misalnya umur saya enggak sampai tapi saya sudah bisa berdakwah dengan cara ini, banyak yang membaca, banyak yang belajar, dan banyak doa untuk saya,” beber Cinta. Namun, Cinta memastikan dirinya tetap melawan penyakit kanker yang dideritanya. “Alhamdulillah aku masih kuat berjalan walaupun ke rumah sakit. Kalau misalnya umur saya sampai, in sya Allah saya bisa sehat dari melawan sakit kanker saya,” ucapnya. (chi/jpnn/fed)
RANDY PANGALILA
Jadi Petinju di Kucumbu Tubuh Indahku
INTERNET
RIDHO RHOMA
Kecewa Harus Kembali Ditahan PENYANYI dangdut Ridho Rhoma kecewa masa hukumannya terkait kasus narkoba ditambah menjadi 1,5 tahun sesuai putusan kasasi Mahkamah Agung (MA). Sebab dirinya merasa telah menjalani masa hukuman, khususnya rehabilitasi. “Sangat kecewa sekali, di mana rasa keadilan di sini. JPU melakukan kasasi dan ini putusannya berbeda dengan PN Jakarta Barat. Kecuali, misalnya kami yang ajukan kasasi tidak terima itu sangat wajar, tapi ini 1 tahun 6 bulan putusan ditambahkan dan ada kalimatnya yang belum bisa diungkapkan karena belum nerima suratnya,” kata kuasa hukum Ridho Rhoma, Achmad Cholidin di Kejaksaan Negeri Jakarta Barat, Senin (15/4). Menurut Achmad Cholidin, pihaknya sudah bertemu dengan
INTERNET
sakit. Perempuan yang tengah hamil itu juga belum bisa dihubungi. Aura Kasih saat ini sedang hamil anak pertama yang sudah memasuki usia ke-6 bulan. Calon bayi yang dikandungnya merupakan hasil pernikahannya dengan Eryck Amaral. Mereka menikah secara agama pada September 2018 serta dirayakan di Indonesia pada 22 Desember lalu.(mg3/jpnn/fed)
Kasi Pidum Kejaksaan Negeri Jakarta Bara terkait putusan kasasi MA. Dia menerangkan alasan Ridho Rhoma belum bisa memenuhi panggilan untuk menjalani masa hukuman tambahan. Sebab surat putusan kasasi belum diterima. “Secara hukum eksekusi bisa dilakukan kalau Ridho sudah menerima salinan dan petikan putusan (kasasi) dari MA. Pengacara harus menerima itu dulu, baru eksekusi dilakukan. Tapi sampai detik ini Ridho dan pengacaranya belum menerima itu semua,” ujar Cholidin. “Ridho Rhoma belum menerima petikan putusan kasasi MA dari Pengadilan Negeri Jakarta Barat yang memohon bantuan kepada Pengadilan Negeri Depok untuk mengirimkan putusan tersebut,” katanya.(mg3/jpnn/fed)
AKTOR Randy Pangalila turut terlibat dalam film terbaru berjudul Kucumbu Tubuh Indahku. Bukan sebagai cowok yang kalem seperti di sinetron, kali ini dia berperan sebagai seorang petinju. “Ini pertama kali saya jadi seperti ini (petinju), sebelumnya rata-rata main drama,” kata Randy Pangalila di kawasan Thamrin, Jakarta Pusat. Suami Chelsey Frank itu tidak mengalami kesulitan dalam memerankan sosok petinju dalam film Kucumbu Tubuh Indahku. Sebab dirinya memang sudah memiliki latar belakang seorang petarung. Randy Pangalila hanya harus menyesuaikan diri dengan setting-an pada masa lampau. “Karakter saya di sini adalah petinju yang enggak pernah ngerasain kasih sayang. Ini setting-annya 1970 dan awal 1980an,” ujar pria 28 tahun tersebut. Meski demikian, Randy Pangalila menyebut proses syuting cukup menyita tenaganya. Dia bahkan sampai memar dan terluka saat melakukan sejumlah adegan untuk film Kucumbu Tubuh Indahku. “Banyak adegan-adegan yang keras. Itu ringnya bener-bener kayu, dan kanvas yang kasar. Beberapa kali take itu saya mengalami benturan di lutut sampai lutut
INTERNET
kanan saya itu cedera lah kulitnya itu sobek,” imbuh Randy. Kucumbu Tubuh Indahku merupakan film garapan Garin Nugroho dengan rumah produksi Fourcolours. Film ini diangkat dari kisah hidup Rianto yang merupakan seorang penari dan koreografer. Dia dulunya merupakan mantan penari lengger dan sekarang menjadi penari kaliber internasional yang menetap di Tokyo. Film Kucumbu Tubuh Indahku bakal tayang di bioskop mulai 18 April 2019 mendatang.(mg3/ jpnn/fed) TATA LETAK: WAN’S
Riau Pos
l RABU 17 APRIL 2019
riaupos.ladies@gmail.com
Laporan: SITI AZURA Foto: KOLEKSI PRIBADI TAHUN 2019 ini identik dengan trend warna rambut yang terbilang kalem tapi tetap memberikan kesan elegan. Para Ladies banyak yang mewarnai rambut mereka sesuai warna-warna yang lagi happening saat ini. Tujuannya tentu agar terlihat makin fresh, makin cantik dan membangkitkan rasa percaya diri atau self confidence. Di antara tren warna tersebut adalah warna milk tea, ash brown dan juga ash lavender. Seperti namanya, warna milk tea mirip dengan teh susu yang lebih terang dan cream. Sedangkan warna ash brown merupakan warna rambut coklat dan silver (atau coklat keabuan) yang soft dan tidak lekang oleh tren. Warna ini juga bisa men-
ď Ž REDAKTUR: FEDLI AZIS
jadi warna dasar yang dimensional untuk rambut ombre, highlight, ataupun balayage yang lebih terang. Ini diungkapkan oleh salah satu pemilik beauty studio, Lowisray, memang belakangan warna-warna tersebut banyak digandrungi para Ladies. "Tiga-tiganya lagi banyak banget di request sih. Karena warnanya masih tergolong aman dan nggak norak," ujarnya. Dari ketiga tren warna ini, menurutnya yang paling diminati oleh perempuan muda adalah warna milk tea. Layaknya minuman, warna satu ini juga laris manis lho di pasaran. Warna milk tea memang mampu memberikan kesan lebih muda dan cerah pada wajah. Wajar jika akhirnya banyak Ladies yang suka dengan warna yang lebih terang memilih hair coloring dengan warna satu ini. Nah, jika Ladies tidak terlalu suka dengan warna milk tea, kamu bisa mencoba warna ash brown. Menurut Lowisray, warna saru ini terbilang ramah dan disukai oleh semua kalangan. Warna ini terdiri dari dua jenis. Yakni dark ash brown yang lebih gelap dan light ash brown yang lebih terang. "Warna ini terbilang masih soft dan aman untuk semua usia dan semua jenis skin tone. Karena itu banyak sekali yang suka dengan warna ini," sambungnya. Ya, warna ash brown dinilai cocok untuk skin tone yang gelap eksotis maupun yang terang. Kamu yang menyukai warna kalem, wajib banget cobain hair coloring dengan warna ash brown. Untuk teknik pewarnaan sendiri, menurut Lowisray, dirinya biasanya menggunakan
9 @riaupos_ladies
teknik bleaching terlebih dahulu. Khususnya untuk rambut dasar yang berwarna hitam atau hitam sekali. Namun, nggak semuanya harus di bleaching. Terkadang ada kondisi dimana rambut tidak perlu mendapatkan treatment bleaching terlebih dahulu. " Tergantung tingkat terang atau ash-nya dan warna dasar rambut. Banyak yang mengira bleaching bisa membuat rambut rusak parah. Sebenarnya itu tergantung cara, produk dan rambut kita. Apakah kondisinya kuat atau nggak. Sebelum bleaching, dilihat dulu rambutya. Kalau memungkinkan, akan kita bleaching begitupun sebaliknya," paparnya. Teknik yang juga masih menjadi favorit para Ladies saat ini adalah teknik balayage. Untuk yang full berarti pewarnaan dilakukan penuh diseluruh helai rambut. Sedangkan balayage adalah salah satu teknik mewarnai rambut yang unik. Buat kamu yang nggak suka berlama-lama di salon dan menghabiskan waktu untuk menunggu, teknik ini cenderung menghabiskan lebih sedikit waktu. Perawatannya pun tidak serumit pewarnaan biasa. Ladies juga tidak punya kewajiban melakukan touch up bagian akar rambut setiap bulannya. Mirip dengan highlight, teknik balayage menyapukan warna pada rambut agar tercipta paduan dua atau lebih warna. Nah, kalau hasil pewarnaan highlight terlihat lebih mirip garis-garis warna yang tegas. Dari segi hasil, balayage tampak natural dengan gradasi warna yang alami lho. So, sudah ada gambaran kan kalau mau gantinwarna rambut? Tapi yang perlu diingat, jangan memaksakan diri ya. Kalau tidak percaya diri, nggak perlu terlalu dipaksakan ya. Percaya diri saja dengan warna naturalmu.(fed)
ď Ž TATA LETAK: FEBRI JAMIL
PRO-SUMATERA Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 10
UNBK SMP di Batam Dijadikan Dua Sesi Gunakan 200 Unit Laptop Wali Murid Laporan JPG, Sekupang SEBANYAK 432 siswa SMPN 3 Batam akan mengikuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) pada 22-25 April mendatang. Ketua Pelaksana UNBK SMPN 3 Batam Sri Rahayu mengaku sudah melakukan persiapan ujian dengan uji coba hingga enam kali
jelang menghadapi UNBK. Siswa lebih banyak latihan mengerjakan soal hingga tambahan jam belajar. Untuk jadwal ujian akan digelar selama empat hari 22-25 April 2019. Hari pertama siswa akan mengerjakan mata ujian bahasa Indonesia, matematika, bahasa Inggris, dan terakhir Ilmu Pengetahuan Alam. Sri menyebutkan tahun ini ada 432 siswa yang akan mengikuti UNBK. Siswa nantinya akan dibagi dalam 11 ruangan. Pelaksanaan ujian akan dilaksanakan dalam dua
sesi. Sesi pertama, siswa mulai masuk pukul 07.30-09.30 WIB, dan dilanjutkan sesi kedua pukul 10.30-12.30 WIB. Untuk peralatan sarana dan prasarana ada dari pihak sekolah sebanyak 60 unit dan meminjam laptop ke wali murid sekitar 200 unit. Menurutnya antusias orangtua murid untuk meminjamkan peralatan ini sangat tinggi. “Alhamdulillah kontribusi orangtua sangat tinggi. Kami sangat apresiasi. Sudah beberapa tahun ini wali murid selalu mendukung pelaksanaan
UNBK,” ungkap perempuan yang akrab disapa Yayuk ini. Mengenai kesiapan server, ia mengungkapkan ada tujuh server yang difungsikan dalam pelaksanaan UNBK kali ini. Tidak hanya itu, untuk kelancaran pengerjaan pihaknya juga telah meminta bright PLN Batam untuk bisa mendukung kelancaran suplai arus listrik. “Kami juga sudah menginformasikan, selain itu Disdik juga pasti sudah menyurati
mereka agar tidak ada pemadaman,” lanjutnya. Harapannya, kata Yayuk, seluruh siswa bisa mengerjakan soal ujian dengan baik dan mendapatkan nilai yang terbaik. Tahun lalu siswa dari SMPN 3 Batam berhasil menjadi salah satu siswa terbaik dalam pelaksanaan UNBK. “Ya mudah-mudahan ujian lancar. Siswa bisa menyelesaikan ujian dengan baik dan mendapatkan nilai yang memuaskan,” harapnya. Sementara itu, Sekretaris Dinas Pendidikan Batam Andi Agung
mengatakan sudah menyurati bright PLN Batam terkait kelancaran UNBK. Pihaknya berharap tidak ada pemadaman listrik saat ujian berlangsung. “Sekolah kan tidak ada genset, jadi kami berharap kepada PLN untuk bisa membantu kelancaran ujian nantinya,” kata dia. Ia menyebutkan tahun ini terdapat 16.901 siswa SMPN yang akan mengikuti ujian nasional naik UNBK maupun berbasis pensil dan kertas. Dimana sebanyak 105 sekolah akan melaksanakan UNBK dan 70 berbasis kertas.(das)
SURUT: Air waduk Sungai Harapan terlihat semakin surut, Selasa (16/4/2019). PT ATB mulai menggilir air bersih ke pelanggannya yang berlokasi di sekitar waduk ini.
DALIL HARAHAP/JPG
BP-ATB Terapkan Penggiliran Suplai Air Bersih BATAM (RP) - Badan Pengusahaan (BP) Batam dan PT Adhya Tirta Batam (ATB) akan menggelar rationing atau penggiliran suplai air bersih untuk memperpanjang usia pemakaian Dam Sungai Harapan. Rationing ini akan dimulai pada Sabtu (20/4) mendatang. Rationing akan terus berlangsung hingga hujan turun secara simultan sehingga Dam Seiharapan bisa terisi lagi. “Mengingat curah hujan agak tersendat, jadi kita upayakan rationong. Biasanya dapat 100 persen akan mengalami pengurangan.
Dalam seminggu, polanya sehari mati kemudian tiga hari hidup, lalu sehari mati, berikutnya dua hari hidup,” kata Kepala Sub Direktorat Pengelolaan Air BP Batam Tutu Witular di Gedung Marketing Centre BP Batam, Selasa (16/4). Dengan demikian, pola rationing nanti menjadi 1-3-1-21-3-1-2 kemudian kembali awal. Dari pola tersebut, maka air mati hanya pada hari Rabu dan Sabtu. Tutu menjelaskan, ia menduga musim panas yang menyebabkan penyurutan air di waduk saat ini disebabkan oleh gejala El-Nino.
“Dulu pernah terjadi rationing pada tahun 2015 selama tiga bulan. Kalau ada El-Nino, maka agak berat nanti,” ujarnya. Namun, perbedaan dari empat tahun lalu hanya bisa dilihat dari jumlah pelanggan air bersih yang terdampak. Tahun 2015, rationing berdampak pada krisis air bersih bagi 23 ribu pelanggan, namun sekarang hanya 18 ribu pelanggan karena sisanya mendapat suplai bantuan air bersih dari Dam Sungai Ladi. Saat ini, level penyurutan Dam Seiharapan sudah berada di an-
gka minus 2,4 dari spillway atau lubang air. Jika air dari Dam tersebut terus disedot seperti biasa, maka akan bertahan hingga pertengahan Juni. Namun rationing yang menjadi solusi sekalipun hanya memperpanjang usia Dam hingga pertengahan Juli saja. Setelah itu, lanjut Tutu, maka Dam tersebut dinyatakan stop produksi. “Kalau hujan tak turun juga, maka stop produksi. Tak ada alternatif lain,” ucapnya. Dituturkannya, sempat muncul ide untuk menggunakan hujan buatan. Namun faktor alam
lagi-lagi berperan menggagalkan rencana tersebut. Sebab, kata Tutu, Batam merupakan pulau kecil di kelilingi laut, maka angin sering bertiup kencang meniup awan yang ada di atas langit Batam. Seperti diketahui, hujan buatan sangat membutuhkan awan yang biasanya berisi air untuk proses penyerbukan garam yang membuat muatan awan menjadi berat sehingga hujan pun turun. “Nanti kalau diterapkan, lokasinya akan bergeser. Hujannya tak jatuh di Batam.
Makanya hujan buatan hanya bisa dilakukan di pulau-pulau besar,” paparnya lagi. Sembari berharap hujan, BP juga akan memulai pengerukan Dam tersebut. Kepala Kantor Pengelolaan Air dan Limbah BP Batam Binsar Tambunan mengatakan jumlah sediment di Dam Seiharapan sudah mencapai 1 juta meter kubik. Dana yang diperlukan mencapai Rp 50 miliar. “Dulu rencana ingin dikeruk pakai dana BP. Tapi lapor ke PUPR, diusulkan lewat dana Bank Dunia saja,” ucapnya.(jpg)
12 Tower BTS Dibangun di Daerah tanpa Sinyal WAWANCARA: Manajer UP3 Medan Utara Rizal Azhari saat diwawancara oleh media, Senin (15/4/2019). JPG
PLN UP3 Medan Utara Ajak Konsumen Tambah Daya Listrik MEDAN (RP) - PT PLN (Persero) tengah memberlakukan potongan harga kepada pelanggannya yang ingin melakukan penambahan daya listrik. Diskon diberikan kepada pelanggan yang akan melakukan penambahan daya listrik mulai dari daya 220 VA sampai dengan 197 kVA. Melalui tajuk “Menembus Batas”, PLN memberikan diskon sebesar 50 persen, 75 persen hingga 100 persen bagi pelanggan yang ingin menambah daya.Diskon yang diberikan terbagi ke dalam tiga kategori yaitu, potongan harga 50 persen, 75 persen, hingga 100 persen. Manajer UP3 Medan Utara, Rizal Azhari yang didampingi Manajer Bagian Pemasaran UP3 Medan Utara, Cecep Saptari mengatakan, untuk diskon 50 persen berlaku bagi seluruh pelanggan PLN yang mengajukan tambah daya dari 1 Maret 2019 sampai dengan 30 April 2019. Caranya dengan mendaftar di laman www.pln.co.id, Contact Center 123, PLN Mobile, dan di kantor PLN terdekat. Kedua, lanjutnya, diskon 75 persen berlaku bagi pelanggan PLN yang membeli atau memiliki kompor listrik atau motor listrik. Ketiga, diskon 100 persen diperuntukan untuk PLN yang membeli atau memiliki mobil listrik. Diskon berlaku 1 Maret 2019-31 Desember 2019. “Diskon untuk pelanggan yang akan melakukan REDAKTUR: DENNI ANDRIAN
penambahan daya listrik mulai 220 Volt Ampere (VA) hingga 197 kilo Volt Ampere (kVA),” ujar Cecep Saptari seperti diberitakan JPG, kemarin. Tambah daya diskon ini, lanjutnya, berlaku di seluruh Indonesia dengan ketentuan sudah menjadi pelanggan PLN sejak 1 Februari 2019, tanpa perubahan fasa, tanpa migrasi dari pascabayar ke prabayar atau sebaliknya, dan tanpa mengubah golongan tarif peruntukannya. “Sebelum proses tambah daya, pelanggan terlebih dahulu melunasi tagihan listrik bulan berjalan,” kata dia. Dikatakannya, target di Medan Utara sampai dengan akhir bulan April ini, yakni 7.700 pelanggan yang menggunakan program diskon ini. Namun, pencapaian sampai dengan tanggal 12 April masih 719 pelanggan. “Artinya, pencapaian untuk Medan Utara masih 9 persen dari target. Dalam kesempatan ini, kami mohon teman-teman media untuk menyebarluaskan informasi ini,’’ ujarnya. ‘’Karena masih banyak konsumen di Medan Utara yang pemakaiannya sudah lebih dari 300 jam nyala. Artinya, sampai saat ini kurang lebih 15 ribu pelanggan yang pemakaiannya di atas 300 jam nyala. Dengan adanya program ini kami harapkan konsumen bisa mengikuti, mumpung ada diskon
50 persen. Jadi syanag sekali jika tidak dinikmati,” papar dia. Nantinya, lanjut dia, pelanggan akan dilayani dengan same day service dengan kondisi penambahan daya tersebut tidak memerlukan uprating trafo dan perluasan jaringan, tidak memerlukan pembangunan gardu listrik baru, serta tanpa pemasangan/ penggantian CT (Current Transformer). Sebelumnya, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (Kementerian ESDM) memberikan lampu hijau ke PLN, untuk melaksanakan program diskon tarif listrik dan peningkatan daya. Direktur Jenderal Ketenaga Listrikan Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM), Andy Noorsaman Sommeng mengatakan, PLN beri diskon penambahan daya pelanggan merupakan aksi korporasi. Oleh karena itu, tidak perlu mendapat persetujuan pemerintah. Andy menuturkan, program promo diskon penambahan daya sudah rutin dilakukan PLN. Pemerintah pun tidak perlu mempermasalahkan rencana tersebut. Sedangkan diskon tarif untuk pengguna kendaraan listrik, atas penggunaan listrik tengah malam, Andy juga menilai hal tersebut merupakan aksi korporasi, sehingga tidak perlu menunggu peraturan presiden.(ila/ram/jpg)
SOLOK SELATAN (RP) - Sebanyak 12 unit tower Base Tranceiver Station (BTS) dengan anggaran sekitar Rp6 miliar dibangun tahun ini di Solok Selatan. 12 BTS ini di peruntukan untuk daerah blank spot yang memang tidak terjangkau sinyal atau tidak memiliki jaringan telekomunikasi sama sekali. BTS tersebut dibangun melalui Badan Aksebilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kominfo) RI. “Nah, dengan dibangun 12 tower BTS ini, maka tidak ada lagi titik daerah yang tidak terjangkau sinyal lagi. Kemerdekaan informasi dan komunikasi, bakal dimiliki masyarakat Solsel,” ungkap Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi (Kominfo) Solok Selatan, Syamsurizal seperti diberitakan JPG, kemarin (16/4). Ke 12 BTS yang akan dibangun
usai Pemilu ini, 9 BTS di Kecamatan Sangir Batang Hari. Sementara di Kecamatan Sangir, Koto Paruk Gadang Diateh dan Pauhduo, masing-masing di jatah 1 BTS. Satu unit BTS kata Syamsurizal, memakan anggaran sebesar Rp500 juta, dan total anggaran untuk 12 BTS tersebut sekitar Rp6 miliar. “Satu BTS memakan anggaran Rp500 juta, karena di tahun ini tower telekomunikasi ini dibangun lengkap,” Bebernya. Tahun ini BTS yang dibangun memakai solar cell, dan tanah tempat pembangunannya juga sudah bebas. Keuntungan dilengkapi solar cell, sehingga jaringan tower tidak bergantung pada listrik PLN. “Biasanya hanya menara saja, namun sekarang sudah dilengkapi dengan solar cell,” imbuhnya.
BTS itu mulai pengerjaannya sekitar Oktober 2019, seluruhnya tuntas di akhir tahun 2019. Karena daerah 3T, Tertinggal, Terdepan dan Terluar. Menjadi target Pemerintah Pusat dalam menyikapi kondisi blank spot yang betul-betul tidak ada sinyal telekomunikasi. “Artinya target penjualan pusat entakan persoalan blank spot di Solsel di tahun ini,” ucapnya. Dikatakannya, di Solsel sendiri ada 77 titik blank spot, kategori blank spot terputus-putus, dan tidak ada sinyal sama sekali. “Dengan dibangun 12 BTS tahun 2019 ini, artinya tinggal 65 titik blank spot yang kondisi sinyalnya terputus-putus. Dan perlu peningkatan melalui agrade dari 3G jadi 4G dan agrade ini melalui provider,” tuturnya.(tno/jpg)
Sosialisasi Bahaya Pornografi dan TBC BANDA ACEH (RP) - Tim Penggerak PKK Aceh bersama Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menyosialisasikan bahaya penyakit tuberculosis serta bahaya pornografi pada pelajar SMA Negeri 1 Darul Imarah Aceh Besar, Selasa (16/4). Ketua PKK Aceh Dyah Erti Idawati menyebutkan pihaknya menggandeng PPTI (Perkumpulan Pemberantasan Tuberculosis Indonesia) untuk mengampanyekan bahaya tuberkulosis bagi pelajar. Sementara untuk kampanye anti-pornografi, PKK Aceh menggandeng dai. Mereka yang menyampaikan kedua materi itu adalah dr Dewi dan Ustaz Husni. Pemilihan sekolah sebagai sasaran kampanye kesehatan dan agama, kata Dyah, adalah bentuk pendidikan bagi generasi muda. “Di tangan kalianlah masa depan dan kesejahteraan Aceh berada,” kata Dyah. Para pelajar, kata Dyah merupakan generasi penerus yang nantinya akan jadi pimpinan Aceh di masa depan. “Adek-adek adalah masa depan Aceh. Untuk mengubah masa
JPG
SOSIALISASI: Ketua PKK Aceh, Dyah Erti Idawati sosialisasi bahaya penyakit tuberculosis serta bahaya pornografi pada pelajar SMA Negeri 1 Darul Imarah Aceh Besar, Selasa (16/4/2019).
depan Aceh, kami perlu kalian dan inilah kenapa kami hadir di hadapan kalian,” kata Dyah. Tuberkulosis atau TBC, merupakan penyakit yang terdeteksi akibat batuk berkepanjangan. Biasanya batuk berlangsung selama dua pekan. Penyakit itu bukan lagi penyakit yang menyerang mereka yang tinggal di tempat kumuh tapi penularannya amat sangat mudah. “Harus ha-
ti-hati. Banyak TBC yang resisten atas obat yang tersedia,” kata Dyah. Ia meminta agar pelajar yang mendapati keluarganya yang batuk berkepanjangan untuk segera berobat ke dokter. Sementara pornografi, kata Ustadz Husni merupakan penyakit kronis yang amat berbahaya. Pornografi, kata dia, merusak otak kiri yang berhubungan dengan konsentrasi.(ril/ min/jpg) TATA LETAK: EFAN
NASIONAL Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 11
Ayo Nyoblos! Sambungan dari hal. 1 dengan pemilihan presiden dan wakil presiden. Inilah pemilu terbesar sekaligus paling rumit di dunia, yang dilaksanakan dalam sehari. Sudah seharusnya kita menjadi bagian dari sejarah itu, dengan menggunakan hak pilih. Pada pemungutan suara hari ini, kita akan disuguhi lima surat suara. Warna hijau untuk DPRD kabupaten/kota, biru untuk DPRD provinsi, merah untuk DPD RI, kuning untuk DPR RI, dan terakhir abu-abu untuk pemilihan presiden dan wakil presiden. Semuanya kita pilih secara serentak di bilik suara. Pemungutan suara akan dimulai pukul 07.00 waktu setempat. Baik di Indonesia barat, tengah, maupun timur. Selesai pukul 13.00 waktu setempat. ’’Kami menyarankan saudara-saudara sekalian untuk datang lebih awal,’’ terang Komisioner KPU Wahyu Setiawan saat ditemui di KPU, Selasa (16/4). Pembaca Riau Pos misalnya, bisa bangun pagi dan menyiapkan diri. Baca Riau Pos pagi-pagi, lalu menjelang pukul 07.00 berangkat ke TPS. Ajak keluarga dan tetangga yang sudah punya hak pilih untuk menggunakan hak konstitusionalnya itu. Hadir lebih awal akan membuat pemilih lebih nyaman dalam menggunakan hak pilihnya. Mengingat, ada potensi pemilih lebih lama berada di TPS untuk menggunakan hak pilik. Sebab, ada lima surat suara yang harus dicoblos. Empat di antaranya berisi banyak calon. Bila datang lebih siang, ada potensi berimpitan dengan para pemilih lain dan menghasilkan antrean yang panjang. Kondisi itu tentu tidak akan menjadi masalah bila para pemilih rela menunggu antrean. Namun bila tidak, Wahyu menyarankan datang lebih pagi. ’’Setelahnya, pemilih bisa melanjutkan aktivitas lainnya,’’ lanjut Wahyu. Wahyu menuturkan, pemilih yang belum mendapat surat pemberitahuan memilih atau C6 tidak perlu risau. Selama nama mereka masih tercantum dalam DPT, maka hak pilih mereka aman. Para pemilih tinggal datang ke TPS sesuai DPT sejak pagi dan menunjukkan KTP-el ke petugas KPPS. Bisa dipastikan dia akan dilayani. Sementara, bagi pemilih yang datang siang, Wahyu mengingatkan bahwa TPS ditutup pukul 13.00. Namun, bila masih ada antrean, layanan akan dilanjutkan
MHD AKHWAN/RIAUPOS
PENGAMANAN: Personel TNI-Polri melakukan pengamanan terhadap kantor Bawaslu Pekanbaru pascadiamankan empat orang terduga praktik politik uang, Selasa (16/4/2019).
meski lebih dari pukul 13.00. Para petugas akan mendata para pemilih yang hadir sebelum pukul 13.00. Merekalah yang berhak mengikuti sampai akhir. ’’Kalau datangnya pukul 14.00, tentu saja sudah tidak bisa dilayani,’’ tutur mantan Komisioner KPU Jateng itu. Untuk memudahkan pemilih, di depan TPS tersedia papan pengumuman berisi daftar peserta pemilu yang berlaga di TPS tersebut. Pemilih dipersilakan mampir sejenak dan bisa menentukan sejak awal peserta mana yang akan dipilih di bilik suara. Bila diperlukan, pemilih juga boleh mencatat pilihannya di depan TPS itu dan membawa catatannya sebagai panduan memilih di bilik suara. Wahyu mengingatkan agar para pemilih tidak coba-coba untuk memotret aktivitas selama berada di bilik suara. Termasuk di dalamnya memotret apa yang dia pilih. Hal itu dilarang karena bertentangan dengan asas kerahasiaan dalam pemilu. Untuk itu, di tiap TPS juga disediakan tempat penitipan ponsel. Para pemilih dipersilakan menitipkan ponselnya sebelum menuju bilik suara. Di luar aktivitas bilik suara, pemilih atau siapa pun boleh memotret atau mendokumentasikan kegiatan pemungutan dan penghitungan suara di TPS. Termasuk memotret form C1 Plano. Formulir tersebut, tutur Wahyu, berisi data dasar penghitungan suara.
Pemilih atau siapapun boleh memotret. Asalkan tidak mengganggu jalannya penghitungan suara. Biasanya, pemilih boleh memotret dari luar TPS. ’’Formulir Plano itu besar, jadi tidak perlu terlalu dekat memotretnya,’’ tutur alumnus UNTAG Semarang itu. Keleluasaan dalam mendokumentasikan hasil pemilu itu, lanjut Wahyu, merupakan bagian dari transparansi pemilu. Dengan pengawasan langsung masyarakat, para penyelenggara pemilu diharapkan bekerja lebih hati-hati. Pihak-pihak yang coba mendelegitimasi pemilu melalui TPS juga akan berpikir ulang karena ada masyarakat yang mengawasi secara langsung. Di sisi lain, KPU menyatakan kesiapannya untuk puncak pemilu hari ini. Sudah sejak beberapa hari belakangan, logistik pemilu didistribusikan ke kantor desa atau bahkan ke TPS. Papua misalnya, pengiriman dilakukan menggunakan helikopter ke berbagai desa. Bagaimana tidak, kontur geografis sebagian wilayah di Papua tidak memungkinkan untuk perjalanan darat. Yang jelas, logistik harus tiba di TPS paling lambat H-1. Para petugas sudah melakukan pengecekan akhir untuk memastikan semua logistik dalam kondisi baik. Pemilih juga jangan ragu untuk meminta surat suara ditukar apabila menemukan cacat yang signifikan.
Netralitas Mahfud
pada periode sebelumnya. Indonesia, tutur dia, menganut sistem civil law atau hukum publik. Civil law tidak terikat secara ketat pada prinsip precedent atau stare decisis. ’’Tentu tidak terdapat hambatan secara doktriner maupun praktik (bagi hakim) untuk mengubah pendiriannya,’’ kata Saldi. Hakim Konstitusi Arief Hidayat menjelaskan, ada pertimbangan mengapa MK berbeda pandangan dengan putusan sebelumnya yang membolehkan quick count tayang lebih cepat. UU 7/2017 dipandang memiliki kompleksitas yang sangat berbeda dengan UU pemilu sebelumnya. Yakni, UU 10/2008, UU 42/2008, dan UU 8/2012. ’’Karena UU 7/2017 menyelaraskan, menyederhanakan, dan menggabungkan tiga undang-undang yang mengatur tentang pemilu,’’ terangnya. Mekanisme penyelengaraan pemilu yang dilaksanakan serentak sejak Pemilu 2019 dengan sendirinya menuntut perubahan karakter budaya politik masyarakat dan partai politik. Sementara itu, Komisaris Trans Media Ishadi SK menyatakan kepasrahannya atas putusan MK tersebut. ’’ATVSI (Asosiasi Televisi Swasta Indonesia) dan seluruh televisi menerima putusan tersebut,’’ ujarnya. Hanya, ada beberapa hal yang menurut dia masih mengganjal. Yakni, MK dua kali mengabulkan uji materi perkara yang sama. Menurut dia, quick count adalah perangkat pemilu yang sangat strategis. Diharapkan, televisi bisa menyiarkan secara cepat, tepat, dan akurat. ’’Kami akan bahas secara internal sebelum menyiapkan langkah-langkah berikutnya,’’ kata Ishadi. Pendiri AROPI Denny JA juga tidak bisa menyembunyikan kekecewaannya. Menurut dia, putusan itu mengekang kebebasan akademik. Khususnya, dalam memublikasikan hasil penelitian. ’’Para hakim di Mahkamah Konstitusi saat ini lebih konservatif,’’ ujarnya. Meski demikian, dia menerima putusan tersebut. ’’Secara teknis, perbedaannya hanya empat jam, dari jam 11.00 dulu (menjadi pukul 15.00),’’ ujarnya. Sebelumnya, pihak lembaga survei bisa memublikasikan data pertama sejak pemungutan suara di wilayah Indonesia Timur selesai.(byu/fal/ted)
Gerindra: Itu untuk Saksi, Bukan Politik Uang
Sambungan dari hal. 1
Sambungan dari hal. 1
“Waktu saya bela Rocky Gerung saya dianggap pro 02. Di waktu yang lain saya dianggap pro 01,” tambahnya. Sambil terkekeh. Seperti biasanya. Saya memang menemui beliau tiga hari lalu. Untuk membicarakan banyak hal. Terutama perlunya orangorang yang berintegritas tinggi tampil. Di level pembuat keputusan. Agar negeri ini lebih baik. Saya menilai Pak Mahfud termasuk orang yang integritasnya sangat tinggi. Tapi Pak Mahfud sendiri menyebut ada beberapa orang lagi yang integritasnya sangat tinggi. Dan memiliki kadar keilmuan yang baik di bidangnya. Yang selama ini belum mendapat kesempatan menduduki level pembuat keputusan. Setelah berdiskusi itu saya pun membuat kesimpulan: Pak Mahfud tidak ingin apa pun lagi. Yang sifatnya kedudukan. “Kalau pemilu ini bermuara di MK harus ada orang yang bisa didengar pendapatnya. Dan orang itu harus netral,” tambahnya. ‘Netral’ bagi Pak Mahfud bukan berarti harus menjauh dari pihak-pihak yang berseberangan. ‘Netral’ baginya adalah membuka diri bagi keduanya. Karena itu ketika saya datang beliau pun menerima. Padahal seminggu ini saya memutuskan untuk tidak netral. Khusus dalam sikap politik. Bukan dalam berjurnalistik. Atau yang lain-lain. Pun ketika Ustaz Yusuf Mansur datang Pak Mahfud menerimanya. Padahal ustaz itu sudah agak lama tidak netral: memihak 01. Diskusi saya dengan Pak Mahfud pun menjadi bisa sangat profesional. Ketika saya tanya apakah foto kami itu bisa disiarkan, beliau malah bilang: “Saya sendiri pun akan menyiarkannya”. Dan ternyata benar. Beliau meng-upload foto itu. Di akun Twitter beliau. Sebaliknya saya. Tidak mengunggah foto itu di akun Twitter saya. Tentu. Saya kan tidak punya Twitter lagi. Entah mengapa Twitter saya raib. Pekan lalu. Yang follower-nya lebih dari 2,2 juta itu. Saya coba hidupkan lagi. Dengan followers baru. Baru beberapa jam sudah diraibkan lagi. Ya, sudah. Pun seandainya Twitter itu masih ada saya tidak akan mengunggahnya di situ. Itu tidak baik. Di saat saya tidak netral seperti kemarin itu. Karena itu saya juga tidak mengunggahnya di akun Facebook. Atau akun Instagram saya. Bahkan saya tidak marah akun Twitter itu diraibkan. Saya juga bersyukur bisa menjaga DI’sWay ini. Untuk tetap independen. Untuk tetap mengemukakan akal sehat. Sejak sebelum Rocky Gerung menjadi orang top sekarang ini. Saya pun biasa saja. Ketika beberapa jam setelah kedatangan saya itu Pak Mahfud menerima Ustaz Yusuf Mansur. Saya pun bisa membayangkan apa yang diucapkan Pak Mahfud kepada Ustaz YM. Intinya saya bersyukur. Masih ada orang yang memilih netral. Di tengah pergulatan terkeras seperti ini. Saya juga bersyukur untuk yang lain: Pak Mahfud benar-benar mengunggah foto kami berdua. Dengan demikian semoga tidak ada lagi yang salah: yang saya dikira Pak Mahfud dan Pak Mahfud dikira saya. Kami berdua sering mengalami hal-hal itu. Saya sering disapa sebagai Pak Mahfud. Di mana-mana. “Ternyata Pak Mahfud lebih populer dari saya,” kata saya dalam hati. Saya tidak pernah meluruskan kesalahan mereka. Biarlah saya dikira Pak Mahfud. Biar saja. Pak Mahfud, seperti yang bisa kita ikuti di akun Twitter beliau, juga begitu. Saat masuk restoran beliau disapa sebagai Dahlan Iskan. Beliau juga tidak meluruskannya. Padahal kan jelas berbeda. Lihatlah fotonya. Umur kami selisih 10 tahun. Saya yang lebih tua. Hari ini pemilu lewat. Saya pun kembali netral. Bagi saya tidak sulit. Ketidaknetralan saya kan baru seminggu. Pun semua orang. Sebaiknya kembali netral. Termasuk yang sudah berbulan-bulan tidak netral.***
adalah caleg DPR RI Dapil Riau 2 berinisial DAN. Tiga lainnya adalah, FEI, SA, dan FA yang merupakan kader partai. Ketua Bawaslu Kota Pekanbaru Indra Khalid Nasution didampingi Kapolresta Pekanbaru Kombes Susanto saat konferensi pers mengatakan, usai diamankan pelaku dan barang bukti langsung dibawa ke kantor Bawaslu Pekanbaru. Di sana, aparat kepolisian tampak berjaga-jaga di depan pintu mengamankan kantor. Sebelum dilakukan penangkapan, Indra Khalid mengatakan awalnya berdasarkan informasi dari masyarakat. Atas informasi tersebut tim Gakkumdu Pekanbaru sekitar pukul 13.30 siang kemarin bergerak ke lokasi. “Di sana diamankan empat orang terduga pelaku politik uang,” ujar Indra. Indra mengatakan uang yang diamankan terbagi dalam tas ransel Rp380.800.000, ada di dalam 12 amplop putih sebesar Rp115.100.000 dan di luar ransel Rp10.500.000 serta 6 unit handphone. Ia juga menyampaikan uang itu rencananya disebar ke sejumlah kabupaten/ kota di Riau. “Pengakuan pelaku masih didalami. Masing-masing amplop juga sudah tertulis nama dari masing-masing kabupaten/kota,” jelasnya. Empat orang yang diamankan itu akan dipulangkan Gakkumdu. Rencana pemulangan itu dipastikan Indra Khalid malam tadi sekitar pukul 22.47 WIB. Kata dia, keempat kader harus diamankan lantaran
REDAKTUR: EDWAR YAMAN
Sementara itu, anggota Bawaslu Mochammad Afifuddin menjelaskan bahwa pihaknya mendapatkan laporan dari sejumlah daerah. Khususnya terkait potensi kekurangan logistik akibat belum sampai atau faktor lainnya. ’’Karena ranah penyiapan kebutuhan logistik domainnya ada di KPU, kami sudah menyampaikan ini ke KPU untuk disiapkan antisipasinya,’’ terangnya di Bawaslu kemarin. Di sisi lain, hari ini 189 orang peserta election visit program KPU akan melakukan tur bersama. Mereka akan mendatangi sejumlah TPS yang ditentukan KPU. mereka adalah 30 anggota Election Management Body (sejenis KPU) dari 10 negara. Kemudian, ada 82 perwakilan dari 22 kedutaan besar negara sahabat. Selain itu, ada 52 orang dari 8 NGO turut berpartisipasi. Sementara, NGO dalam negeri mengirimkan 10 wakilnya. Ada pula perwakilan perwakilan enam perguruan tinggi negeri, kementerian/lembaga, dan media massa yang ikut hadir. ’’Melalui mereka, kami mewartakan pemilu Indonesia kepada dunia,’’ tutur Komisioner KPU Hasyim Asyari. Kini, pilihan ada di tangan para pemilih. Kitalah yang menentukan ke mana arah bangsa ini lima tahun ke depan. Yang lebih penting, pemungutan suara haru ini akan mampu mengakhiri bibit-bibit konflik horizontal akibat aksi
dukung mendukung terhadap peserta pemilu. Quick Count Tayang Pukul 15.00 WIB Sistem hitung cepat atau quick count pada pemilu tahun ini tidak bisa dipublikasikan segera. Itu sesuai dengan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak permohonan uji materi UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu. Putusan tersebut berbeda dengan 2014 lalu saat MK justru membolehkan quick count tayang lebih awal. Uji materi itu diajukan Asosiasi Riset Opini Publik Indonesia (AROPI). Mereka meminta agar MK membatalkan klausul mengenai penayangan quick count di UU Pemilu. Selain AROPI, uji materi itu diusulkan oleh gabungan sejumlah stasiun televisi swasta. ’’Menolak permohonan pemohon untuk seluruhnya,’’ ucap Ketua MK Anwar Usman dalam putusannya, Selasa (16/4). Sembilan hakim konstitusi memutus secara bulat. Tidak ada dissenting opinion. Dengan putusan MK itu, publikasi quick count bisa dilakukan paling cepat dua jam setelah tempat pemungutan suara (TPS) di Indonesia Barat ditutup. Artinya, hasil quick count baru boleh dipublikasikan pukul 15.00 WIB. Hal itu diatur dalam pasal 449 ayat (5) UU Pemilu. Pelanggaran terhadap hal tersebut merupakan pelanggaran pidana dan diancam hukuman 1,5 tahun penjara dan denda Rp18 juta. Dalam pertimbangannya, majelis hakim konstitusi menyatakan bahwa aturan publikasi quick count dalam UU Pemilu tidak bisa dimaknai menghilangkan hak masyarakat dalam memperoleh informasi. ’’Hal demikian hanyalah menunda sesaat hak dimaksud demi alasan yang jauh lebih mendasar, yaitu melindungi kemurnian suara pemilih,’’ jelas Hakim Konstitusi Enny Nurbaningsih. Jika permohonan dikabulkan, quick count akan ditayangkan dua jam sebelum pemungutan suara di Indonesia Barat selesai. ’’(Itu) berpotensi memengaruhi pilihan sebagian pemilih yang bisa jadi mengikuti pemungutan suara dengan motivasi psikologis,’’ lanjutnya. Yakni, sekadar ingin menjadi bagian dari pemenang. Apalagi, saat ini teknologi informasi sudah memungkinkan quick count disiarkan dengan cepat dan luas. Hakim Konstitusi Saldi Isra mengatakan, wajar apabila kali ini putusan MK berbeda dengan kasus yang sama
kasus tersebut merupakan operasi tangkap tangan (OTT). Sedangkan pihaknya sampai malam tadi masih melakukan pemeriksaan lebih lanjut. “Belum dipulangkan. Sampai detik ini masih ada di Bawaslu. Kami harus lakukan proses pemeriksaan lebih lanjut,” sebut Indra melalui sambungan seluler. Saat ditanya apakah betul Sentra Gakkumdu telah membuat keputusan bahwa empat kader Gerindra tersebut tidak bersalah, Indra membantah. Kata dia, pihaknya sama sekali belum ada membuat keputusan apa pun. Karena harus memeriksa sejumlah saksi lainnya. Sedangkan untuk pemulangan empat kader Gerindra memang akan dilaksanakan setelah seluruh keterangan yang diperlukan didapatkan. “Kami masih mengumpulkan keterangan kok. Bahkan nanti akan ada pemeriksaan saksi-saksi lainnya. Kalau soal dipulangkan ya memang akan dipulangkan. Karena tadi (kemarin, red) mereka memang harus diamankan karena ini kan sifatnya OTT,” tambahnya. Sementara itu, Sekretaris DPD Gerindra Riau Hardiyanto menyayangkan sikap Sentra Gakkumdu yang langsung menggelar ekspose kepada media. Padahal, kasus tersebut belum final dan sama sekali tidak ada proses klarifikasi yang jelas. Hal itu menurut dia sangat merugikan dan membuat citra Gerindra tercoreng. Pihaknya saat ini sedang menyiapkan langkah untuk menuntut Sentra Gakkumdu Pekanbaru bila saja kasus tersebut tidak terbukti.
“Karena kan memang faktanya mereka kader kami yang ditugaskan untuk mendistribusikan uang saksi. Apa yang salah? Toh untuk penggantian transport saksi itu dibolehkan kok,” sebutnya. Dalam pada itu Ketua Tim Advokasi Gerindra Riau Taufik Arrakhman membantah uang Rp506 juta yang diamankan itu untuk kegiatan politik uang. Uang tersebut merupakan dana untuk saksi pasangan capres dan cawapres pada pemilihan hari ini (17/4). Ia juga memastikan empat orang yang diamankan tim Sentra Gakkumdu merupakan kader Gerindra yang diamanatkan untuk mendistribusikan uang tersebut kepada saksi yang benar adanya. “Jadi bukan untuk kepentingan dia sebagai caleg. Tapi untuk dana saksi yang itu perbolehkan secara aturan,” sebut Taufik kepada Riau Pos, Selasa (16/4) malam. Ia mengakui salah satu dari keempat orang yang diamankan merupakan caleg Gerindra untuk DPR RI Dapil Riau 2. Sedangkan tiga orang sisanya merupakan kader Gerindra yang telah diberikan pelatihan secara khusus untuk menghadapi pemilu. Mereka juga ditugaskan secara resmi oleh Gerindra untuk mengatur distribusi uang saksi tersebut ke kabupaten/kota. Hal itu juga telah dia klarifikasi ke Bawaslu Pekanbaru. “Kami sayangkan ini terlu cepat ditanggapi tanpa diproses secara benar. Bahkan juga sudah ada berita yang mendiskreditkan kami. Padahal dana untuk saksi itu dibolehkan. Kami sangat sayangkan
ini,” jelasnya. Saat ditanya apa upaya hukum lanjutan yang akan ditempuh pihaknya, Taufik menyatakan sementara ini akan menempuh mekanisme yang telah diatur. Salah satunya adalah dengan memberikan keterangan atau klarifikasi resmi dari partai. Pihaknya juga memastikan keempat kader yang diamankan mendapatkan pendampingan hukum sampai kasus tersebut selesai. Sementara ini, dia meminta masyarakat agar tidak terpancing dengan pemberitaan yang menyesatkan maupun mendiskreditkan pasangan capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo-Sandi. Hal yang sama juga disampaikan Juru Bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Miftah Nur Sabri. Kata dia peristiwa serupa sebenarnya juga terjadi di beberapa daerah. Seperti Jogjakarta dan Lamongan. Bahwa uang yang diamankan merupakan uang saksi yang telah diamanatkan partai kepada petugas yang ditunjuk. Ia berasumsi penangkapan itu merupakan framing yang sengaja dibuat. Karena seharusnya, jika tidak ada maksud tertentu harusnya pihak keamanan melakukan klarifikasi terlebih dahulu sebelum melakukan ekspose. “Tapi itu kan framing yang dibuat dia menyediakan uang Rp500 juta dan bagi-bagi duit ‘serangan fajar’. Itu yang saya pikir fitnah. Itu framing yang dibuat terus terang. Harusnya dia nggak bisa ngomong seperti itu. Sebelum melakukan klarifikasi,” jelasnya. Miftah juta menyampaikan tim
hukum yang ada di Pekanbaru akan terus mendampingi seluruh kader sampai seluruh proses selesai. “Tadi (kemarin, red) saya dapat update terakhir keempatnya mau dipulangkan. Saat ini sedang proses,” tambahnya. Caleg Tuah Madani Dilaporkan Salah satu calon legislatif (caleg) di Kelurahan Tuah Madani Kecamatan Tampan, terindikasi melakukan kampanye dengan politik uang atau money politic. Hal ini diungkapkan oleh panitia pengawas pemilu kecamatan (panwascam) Tampan, Ardinal. Ia mengatakan, panwascam mendapatkan laporan dari warga, Ahad (14/4) lalu. Menurut Ardinal, saat ini panwascam sedang mengkaji lebih lanjut terkait dugaan itu. Ia mengungkapkan, kelanjutan dari kasus ini akan segera dilaporkan ke Bawaslu Kota Pekanbaru. “Sekarang ini sedang kami kaji dan tinjau, nanti akan diserahkan ke Bawaslu Pekanbaru,” jelasnya. 17 April adalah pemilu serentak yang diadakan di seluruh wilayah Indonesia. Ketika ditanyakan nasib caleg terduga politik uang terbukti bersalah lalu menjadi anggota legislatif, Ardinal mengatakan hal itu adalah tugas Bawaslu. Menurut Ketua Bawaslu Pekanbaru Indra Khalid Nasution, caleg yang terduga melakukan praktik politik uang dan terpilih setelah penghitungan suara, caleg tersebut tidak akan dilantik menjadi anggota legislatif. “Kalau pengadilan memutuskan dia bersalah, dia tidak akan dilantik,” ujarnya.(nda/man/*2)
Banyak Keluhan soal DPT Sambungan dari hal. 1 dalam DPT dengan membawa fotokopi KTP dan KK. “Kami kumpulkanlah ke PPS untuk diteruskan ke KPU kota. Sering kami tanyakan ke PPS apakah DPTb sudah keluar. Dengan harapan nama warga yang sudah diusulkan itu sudah keluar dalam DPTb. PPS mengatakan mungkin nanti pas dekat tanggal 17 bisa dilihat. Alhasil Jumat lalu keluar DPT yang resmi dari PPS ke KPPS ternyata masih menggunakan data lama. Warga yang kami usulkan itu tidak masuk dalam DPT ataupun DPTb sebagaimana yang sudah dijanjikan. Dan ini saya ketahui banyak terjadi di tempat lain,” ujar Febianto MKom. Bukankah pada hari H bisa mencoblos dengan menunjukkan KTP? Nah, itu yang disanksikan Febi. Karena surat suara cadangan hanya 2,5 persen dari total. Di TPS di lingkun-
gan mereka, hitungannya palingan 5 suara. Artinya bakal banyak yang tidak bisa mencoblos. Upaya Febi mengkonfirmasi apakah bisa diberi tambahan kertas suara, juga tak mendapat tanggapan. “Antusiasme warga sangat tinggi di pemilu ini. Dan semua mendesak saya untuk mempertanyakan ini. Tapi segala cara sudah saya lakukan. Dengan keterbatasan saya sebagai RT tentunya. Kami berharap surat suara ditambahlah di TPS nanti sehingga semua bisa memilih,” ucapnya. Menanggapi hal itu, Komisioner KPU Riau Nugroho Noto Susanto menuturkan jika mengacu ke regulasi, proses pemutakhiran data pemilih ini sudah berlangsung lama. Bahkan sejak ditetapkan DP4, menuju DPS hingga DPT. “Saya menduga warga Kota Pekanbaru yang minta dimasukkan ke DPT itu, waktu pengajuannya sudah purna (habis waktu, red) penetapan DPT hasil perbaikan tahap 2,” sebut Nugroho.
Solusinya, warga yang tidak terdaftar ke dalam DPT sesuai aturan masih bisa memilih dengan menggunakan KTP elektronik. Degan catatan, surat suara untuk daftar pemilih khusus (DPK) masih tersedia di TPS tersebut. Bagaimana jika surat suara habis, karena cadangan surat suara hanya 2 persen? Tak Masuk DPT Masyarakat di Duri, Kecamatan Mandau juga menyampaikan sejumlah keluhan. Keluhannya antara lain nama yang tidak tercatat sebagai pemilih di sebuah TPS. Keluhan lainnya adalah, masih terdaftarnya warga yang sudah lama pindah atau telah meninggal sebagai pemilih di daerah setempat. Kenyataan di TPS 73 Jalan Kayangan Gang Geso Kelurahan Air Jamban, Duri merupakan salah satu contoh. Ketua RT 1 RW 24, Wan Muhammad Arif yang juga ketua KPPS di TPS 73 , Selasa (16/4) kemarin
mengakui adanya sejumlah keluhan warganya. “Ada beberapa warga sini yang namanya malah tidak tercatat sebagai pemilih di TPS ini,” kata Wan Muhammad Arif. Otomatis, warga bersangkutan, tidak mendapat formulir C6 atau surat undangan untuk memilih. “Yang tak dapat undangan ini adalah warga lama pula. Pada Pilgubri 2018 lalu malah dapat undangan memilih. Kok sekarang tidak,” tambahnya. Masih menurut Arif, sebetulnya pihak RT jauh-jauh hari sudah mendaftarkan nama warganya yang berhak menyalurkan hak pilihnya pada pileg dan pilpres tahun ini. “Namun entah kenapa namanya tidak tercantum di DPT. Walau begitu, warga tak usah cemas. Tetap bisa memilih pakai KTP dan atau KK,” imbuhnya. 1.320 Napi Tidak Bisa Gunakan Hak Suara Sebanyak 1.320 narapidana yang menghuni Lembaga Pemasyaraka-
tan (Lapas) Klas IIA Pekanbaru, tidak bisa menggunakan hak suaranya pada pelaksanaan pemilu 2019. Hal ini, lantaran KPU hanya mengakomodir warga binaan yang berdomisili di Kota Bertuah. Demikian diungkapkan Kepala Lapas Klas IIA Pekanbaru, Yulius kepada Riau Pos, Selasa (16/4). Dia mengatakan, dari 1.682 warga binaan hanya 362 orang yang bisa ikut berpartisipasi dalam pesta demokrasi sekali lima tahun tersebut. “Jumlah warga binaan secara keseluruhan sebanyak 1.682 orang. Namun, yang bisa menggunakan hak suara pada pemilu besok (hari ini, red) berjumlah 362 orang,” ungkap Yulius. Ribuan narapidana yang tidak bisa menggunakan hak suaranya, disampaikan Yulius, karena tidak masuk sebagai DPT) Selain itu, mereka juga bukan warga yang berdomisili di Kota Bertuah berdasarkan pendataan yang dilakukan KPU Pekanbaru beberapa waktu lalu.(hpz/nda/sda/rir) TATA LETAK: MEGA
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 12
Amankan Ratusan Bahan Kampanye Laporan AFIAT ANANDA, Pekanbaru BADAN Pengawas Pemilu (Bawaslu) Riau bersama satgas anti politik uang yang terdiri dari Polres Kampar, Batalyon 132 Salo dan Bawaslu Kampar menggelar razia gabungan di Bangkinang, Kabupaten Kampar, Senin (15/4) malam. Dalam razia dan disertai patroli tersebut, tim menemukan ratusan bahan kampanye yang dibawa dengan kendaraan roda empat. Jumlah tersebut berasal dari 3 mobil yang dihentikan pada saat razia. “Memang kami melaksanakan patroli dan razia pemeriksaan kendaraan. Dimulai dari pukul 21.00 WIB sampai dengan 24.00 WIB,” ujar Ketua Bawaslu Riau Rusidi Rusdan kepada Riau Pos, Selasa (16/4). Dalam patroli dan razia itu, lanjut Rusidi, pihaknya menemukan ratusan bahan kampanye berupa kartu
nama, contoh surat suara dan kalender beberapa caleg DPRD Provinsi Riau dapil Kampar dan caleg DPRD Kabupaten Kampar. Ada tiga unit mobil yang terjaring pada malam itu. Berdasarkan pengakuan sopir yang mengendarai mobil, bahan kampanye belum sempat mereka buang atau bagikan pada masa kampanye. Mereka secara sukarela memberikan bahan kampanye tersebut kepada tim patroli. “Karena mereka bersedia semuanya kami sita dan tahan,” imbuh Rusidi. Ia mengimbau kepada setiap pengemudi yang terjaring, dalam masa tenang setiap peserta pemilu, maupun tim kampanye diminta untuk tidak melakukan hal-hal yang dilarang sebagaimana tercantum dalam UU No. 7/ 2017 dan peraturan pemilu lainnya. “Saat masa tenang, untuk kampanye dialogis dan sebagainya sudah tidak diper-
bolehkan lagi. Segera laporkan jika bapak melihat atau mengetahui adanya politik uang (bagi-bagi uang, red) sebelum atau ketika hari pencoblosan kepada pengawas kami,” pesannya. Ia juga menegaskan bahwa razia dan patroli akan kembali dilanjutkan pada malam terakhir sebelum pemilihan. Bahkan kegiatan serupa juga dilaksanakan seluruh Bawaslu jajaran se kabupaten/kota Provinsi Riau. Sementara itu, di Pekanbaru, Bawaslu Kota Pekanbaru beserta jajaran kembali melaksanakan penertiban alat peraga kampanye (APK). Bersama tim, Bawaslu menurunkan seluruh jenis APK baik yang terpasang di billboard berbayar maupun ditempat yang disediakan. Dalam kesempatan itu, anggota Bawaslu Pekanbaru Rizky Abadi meminta agar seluruh parpol dan caleg untuk dapat menurunkan APK secara sukarela.(das)
BAWASLU RIAU FOR RIAU POS
LIHAT HASIL RAZIA: Ketua Bawaslu Riau Rusidi Rusdan melihat bahan kampanye hasil razia yang dilaksanakan di Bangkinang, Kabupaten Kampar, Senin (15/4/2019).
Tempuh Perjalanan 2,5 Jam Antarkan Surat Suara DUMAI (RP) - Pendistribusian logistik Pemilu Serentak 2019 di Kota Dumai sudah berlangsung. Kendati termasuk Kota di Provinsi Riau. Dumai memiliki daerah yang cukup jauh bahkan tidak bisa di jangkau lewat jalur darat. Petugas terpaksa menggunakan jalur laut untuk mendistribusikan logistik pemilu serentak ke daerah tersebut. Ada dua daerah yang jaraknya cukup jauh dari pusat kota dan tidak bisa lewat jalur darat yakni Kelurahan Batu Teritip dan Kelurahan Basilam Baru. “Untuk sampai ke sana kami harus menyewa speed boa.Kami menempuh perjalanan selama 2,5 jam,” ujar anggota PPK Kecamatan Sungai Sembilan, Agus Nedi, Selasa (16/4). Tentunya lewat perjalanan
laut memiliki tantangan dan resiko sendiri, karena harus menunggu air pasang. Kalau air surut tidak bisa menyandar. “Ditambah lagi risiko kotak suara jatuh. Namun semua sudah kami antisipasi. Kotak suara sudah kami bungkus dengan plastik,” jelasnya. Ia mengatakan pihaknya bersama petugas keamanan baik dari Polri, TNI dan Linmas harus menginap di daerah tersebut hingga selesai pemilihan. “Jarak tempuh jauh. Jadi tidak mungkin pulang makanya kami harus menginap,” terangnya. Ia menjelaskan setidak ada 14 TPS yang menjadi tujuan distribusi logistik pemilu serentak. “Ada 10 TPS di Batu Teritip dan 4 TPS di Basilam Baru, untuk Kota suara di kali 5 atau sekitar 70 kotak suara,”
tuturnya. Untuk mendistribusikan semua logistik tersebut pihaknya menyewa 10 unit spead boat. “Kami berharap semuanya lancar hingga selesai pemilihan,” ujarnya. Sementara itu, Kapolsek Sungai Sembilan, Iptu Iskandar mengatakan untuk 10 TPS di Kelurahan Batu Teritip, setidaknya ada sekitar 30 personel yang akan menjadi TPS. “In Sya Allah semua aman hingga hari ini (kemarin, red),” jelasnya. Sementara itu, Ketua KPU Dumai mengatakan semua logistik terdiri surat suara dan kelengkapan lainnya sudah didistribusikan ke masing-masing kecamatan , kelurahan dan ke ke TPS. “Total surat suara sesuai DPT sebanyak 181.039 ditambah 2 persen,” jelasnya.
Sementara jumlah kotak suara yang diangkut sebanyak 4.205 untuk 841 TPS yang tersebar di 33 Kelurahan se Kota Dumai. “Di Dumai ada 841 TPS, masing-masing TPS diberi 5 kotak suara dan 4 bilik suara,” terangnya. Logistik Pemilu diangkut menggunakan 14 truk. Untuk keamanan, masing-masing truk dikawal dua anggota Polres Dumai. “Sampai di tujuan, logistik pemilu akan disimpan di gudang penyimpanan dan dijaga ketat aparat kepolisian dan informasi terakhir sudah di distribusikan ke TPS,” jelasnya. Kapolres Dumai, AKBP Restika P Nainggolan mengatakan pihaknya mengerahkan kemampuan maksimal untuk mengamankan agar pemilu serentak berjalan lancar di Kota Dumai. “Saya
Pengacara Tak Bisa Dampingi Penyelenggara Pemilu Dalam Sidang Etik di DKPP JAKARTA (RP) - Mahkamah Konstitusi (MK) menetapkan penyelenggara pemilu yang bersengketa etik di Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) tidak dapat memberikan kuasa kepada pengacara. Keputusan tersebut ditetapkan MK saat menolak gugatan permohonan judicial review pasal 458 ayat (6) UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, Senin (15/4). ”Pokok permohonan tidak beralasan menurut hukum,” kata Ketua Majelis Hakim Konstitusi Anwar Usman di gedung MK, Jakarta. Gugatan itu diajukan seorang pengacara bernama Petrus Bela Pattayo yang mengaku pernah ditolak mendampingi klien di sidang DKPP. Petrus menilai, pasal tersebut membuatnya tidak bisa menjalankan pekerjaan, kehilangan hak imbalan atas pekerjaan, serta tak mendapat kepastian hukum dalam
REDAKTUR: DENNI ANDRIAN
ANWAR USMAN
menjalankan pekerjaan. Namun, dalam pertimbangannya, MK membantah argumen tersebut. Mahkamah menilai, frasa ”dan tidak dapat menguasakan kepada orang lain” dalam pasal 458 ayat (6) tidak dapat dikualifikasi merugikan profesi advokat. Sebab, subjek yang dituju norma tersebut bukanlah orang yang berprofesi advokat saja. ”Melainkan seluruh orang selain penyelenggara pemilu yang bersangkutan,” imbuhnya. Selain itu, MK berpendapat bahwa esensi pemeriksaan pelanggaran kode etik
tidak dapat dipersamakan dengan esensi pemeriksaan pelanggaran hukum, khususnya hukum pidana. Usman menambahkan, r uang lingkup pember i kuasa kepada penerima kuasa hanya dapat terjadi dalam wilayah hukum yang bersifat privat. Yaitu, adanya gesekan atau konflik kepentingan atau hak dalam pergaulan antarindividu. Bukan berkaitan dengan perbuatan hukum seseorang yang mengakibatkan kerugian kepentingan umum. Dalam perspektif itulah, kata Usman, penyelengga-
raan pemilu merupakan kepentingan umum dan perbuatan yang diduga dilanggar oleh penyelenggara pemilu sudah berdampak pada kepentingan orang banyak (umum). ”Sehingga hal yang demikian sudah memasuki wilayah hukum publik,” tuturnya. Jika penerima kuasa dapat bertindak mewakili penyelenggara pemilu yang melanggar kode etik, proses tersebut tidak sejalan dengan prinsip ”peradilan etik”. Dalam peradilan etik, mereka yang diduga melanggar etik harus menghadiri langsung proses penyelesaian perkaranya. Sebagai solusinya, pengacara dalam persidangan DKPP masih dapat berperan sebagai penasihat hukum. Bukan kuasa hukum yang dapat mendampingi terlapor pada sidang DKPP. Dengan cara itu, mahkamah menilai, kekhawatiran pemohon akan kehilangan fee atau honor bisa dihindari.(far/c10/fat/ jpg)
mengingatkan agar tidak ada pihak menghalangi masyarakat yang memiliki hak pilih untuk menggunakan hak pilihnya pada Pemilu 17 April 2019,” kata Kapolres. Kapolres menyebutkan setiap orang yang sengaja menyebabkan orang lain kehilangan hak pilihnya dapat dikenai sanksi pidana. “Tidak yang boleh menghalangi orang menggunakan hak suaranya,” ujarnya. Kapolres mengajak dan mengimbau agar masyarakat menggunakan hak pilih secara bebas tanpa intimidasi dan tekanan. “Mari gunakan hak pilih kita, jangan Golput. Kami TNI - Polri siap mensukseskan Pemilu 2019 dan kami TNI - Polri siap mengamankan Pemilu 2019 dan tidak ada intimidasi,” tuturnya.(hsb)
Penutupan TPS di Sydney Tak Sesuai Prosedur JAKARTA (RP) - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) telah menginvestigasi kasus pencoblosan surat suara dengan metode Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Sydney, Australia, Sabtu (13/4) lalu. Investigasi ini dilakukan setelah Bawaslu RI menerima laporan Panwaslu Luar Negari di Sydney. “Bawaslu menerima keterangan dari Panwaslu luar negeri di Sydney bahwa penutupan TPS dilakukan Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Sydney pada pukul 18.00,” ucap dia. Menurut dia, banyak pemilih yang tidak bisa menyalurkan hak suara karena PPLN Sydney menutup proses pe-
mungutan pada pukul 18.00 waktu setempat. Padahal, masyarakat telah mengantre di depan TPS Sydney sebelum waktu pencoblosan ditutup. Fritz menyebut tindakan PPLN Sydney menutup TPS Sydney, melanggar aturan. Tindakan menutup itu, menghalangi masyarakat menyalurkan suara di Pemilu 2019. “Penutupan TPS pada pukul 18.00 waktu Sydney yang menyebabkan sejumlah antrean pemilih, tidak dapat menggunakan hak pilih, tidak sesuai dengan prosedur, tata cara atau mekanisme, sebagaimana yang diatur dalam peraturan perundangan-undangan,” ucap dia.(mg10/jpnn)
Bawaslu Desak KPU Pecat Wakil Dubes Malaysia dan Staf KBRI dari PPLN JAKARTA (RP) - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) merekomendasikan pemberhentian dua Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) di Malyasia. Karena keduanya dianggap bertanggung jawab terkait surat suara yang tercoblos di Selangor. Anggota Bawaslu Rahmad Bagja mengatakan, dua orang yang bertanggung jawab adalah Wakil Duta Besar Indonesia di Malaysia Krisna K.U Hannan, dan staf KBRI Djajuk Nashir. Bawaslu merekomendasikan ke Komisi Pemilihan Umum agar keduanya untuk diberhentikan dari PPLN,” ujar Bagja di Kantor Bawaslu, Jakarta, Selasa (14/4). Bagja juga menegaskan, rekomendasi pemecatan itu karena semua PPLN harus bisa menjadi profesionalitasnya. Sehingga hajatan lima tahunan yang diseleng-
garakan di Malaysia bisa berjalan dengan baik. “Ini untuk menjaga profesionalitas dalam penyelenggara Pemilu di Kuala Lumpur agar berjalan dengan baik,” katanya. Sementara, Ketua Bawaslu Abhan mengatakan, Djajuk Nashir selaku Staf di KBRI adalah penanggung jawab Pemilu di Malaysia dengan menggunakan metode lewat pos. ”Hasil klarifikasi, dia yang bertangung jawab dengan metode pemungutan suara dengan pos,” ungkapnya. Menurut Abhan, Bawaslu juga masih melakukan pemeriksan bukti-bukti terhadap dua orang tersebut, apakah ada pelanggaran pidana atau tidak. Jika ada unsur pidana. Maka sanksinya adalah kurungan penjara. “Tentu kami nanti akan tindak lanjuti dengan bukti-bukti lain kalau memang ada dugaan memperkuat
tindak pidana,” ujarnya. D i ke t a hu i s eb e l u m n ya, viral video di jejaring WhatsApp yang merekam penggerebekan sekelompok orang ke lokasi yang diduga tempat penyeludupan surat suara di kawasan Bangi, Selangor, Malaysia. Dalam video itu, orang yang melakukan penggerebekan tampak kesal dengan temuan suara di lokasi. Sebab, surat suara di lokasi penggerebekan telah tercoblos untuk pasangan capres dan cawapres JokowiMa’ruf Amin, dan surat suara pileg untuk dua caleg Partai Nasdem dari Dapil Jakarta II yang meliputi Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, dan luar negeri dengan caleg nomor urut 3 atas nama Achmad, dan Davin Kirana caleg nomor urut 2 yang merupakan anak dari Dubes Malaysia Rusdi Kirana.(jpg)
TATA LETAK: MEGA
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 13
 � �
 Œ Œ
Œ
Â
ÂŽ Â
Â
•
Œ
„
‰
‰
ÂŽ
• Œ
‘ ”
‰
Â?
ÂŽ
„ ’ “€
„
Œ
‘ ŒŒ
Â?Â? Â? Â Â
 Â? € ‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ˆ ‚ ‚ ˆ
ƒ‚ ‚ ƒ‚ƒ‚
„ Â
‚ …† ‡ „ Â
‚ …† ‡ ‚ „ Â
…† ‡ „ Â
‚ …† ‡ ‚ „ Â
…† ‡
 € …‰‚ ‚‰‚�‚‰‡ ‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ ‹‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ
TIQUINHO SOARES
Š ‚ Â… ‡ ‚ Â… Â? ‡ ‚ Š „ ÂŒ Â… ‡ „ Â
‚ …† ‡ Œ ‚ … ‡
 € „ Â
…‰‚‰‚‰‚‰‚‰‡ ‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ ‹‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ ‚ ‚ ƒ
MOHAMED SALAH
ÂŽÂ? ‚ „ Â
Â… ‡ „ Â
‚ Â… ‡ Â?  ‚ „ Â
Â… ‡ „ Â
‚ …† ‡ „ Â
‚  Œ … ‡
MISI BERAT TUAN RUMAH
Laporan JPG, Porto
ALEX Telles optimistis Porto mampu membalikkan keadaan saat menjamu Liverpool di Stadion do Dragao, Portugal, dalam laga leg kedua babak 8 besar Liga Champions, Kamis (18/4), setelah sebelumnya tumbang 2-0 di Anfield, pada leg pertama. Menurut pemain timnas Brazil itu, Porto memiliki pengalaman serupa yang dapat dijadikan modal berharga,
ď Ž REDAKTUR: ELVY CHANDRA
yakni ketika mereka tertinggal 2-1 atas AS Roma di Stadio Olimpico dan kemudian membalikkan keadaan pada leg kedua. “Itu (tumbang 2-0, red) bukan hasil yang positif, tentu saja bukan hasil yang kami inginkan, tetapi kami menunjukkan kami adalah tim kuat, meskipun menghadapi tim hebat di kandangnya sendiri (Liverpool, red). Kami tahu itu (merupakan pertandingan) sulit, kami kecewa dengan hasilnya, tetapi kami
masih (memiliki peluang). “Pada babak sebelumnya melawan AS Roma, kami kalah 2-1 di Olimpico) dan berhasil menang di kandang. Kami menghadapi tim yang suka menekan lebih jauh ke depan dan strategi kami adalah mencoba untuk melawan kekuatan itu,� kata Alex Telles, dikutip laman resmi Porto. Namun, menghadapi Liverpool
jelas tidak akan berjalan mudah seperti mereka menumbangkan Roma 3-1 di Stadion do Dragao. Permainan menyerang anak asuh Jurgen Klopp diprediksi akan membuat lini pertahanan Porto bermain lebih sibuk, ditambah kembalinya ketajaman Mohamed Salah, yang berhasil mencetak dua gol dalam dua laga terakhirnya di Liga Inggris, ter-
masuk saat Liverpool menumbangkan Chelsea 2-0, Ahad (14/4). “Itu (gol Mohamed Salah, red) mengejutkan, saya sangat senang. Saya melihatnya dengan sangat baik. Mungkin aku orang pertama yang melihat bola masuk. Itu adalah hasil akhir yang benar-benar luar biasa. Dan saya tidak ingin memperkecil hal itu, karena saya menginginkan tujuan pertama kami sebelum pertandingan yang persis
INTERNET
sama seperti hasil yang kami dapat,� kata Jurgen Klopp, dikutip laman resmi Liverpool. Mohamed Salah dan kolega sendiri pada musim lalu juga berjumpa Porto di fase gugur. Saat The Reds bertandang ke Stadion do Dragao, mereka berhasil unggul 5-0, dan bermain imbang 0-0 di Anfield. Catatan tersebut akan menjadi modal penting, sekaligus peringatan untuk tim tuan rumah supaya bermain maksimal, untuk lolos ke babak semifinal.(eca)
ď Ž TATA LETAK: FEBRI JAMIL
TOTAL SPORT Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 14
Jadwal Delapan Besar Dimajukan Piala Menpora U-14 Zona Pekanbaru PEKANBARU (RP) - Seluruh pertandingan babak penyisihan grup Piala Menpora U-14 zona Pekanbaru yang digelar Badan Liga Sepakbola Pelajar Indonesia (BLiSPI) Korda Pekanbaru di Lapangan Dakwah Rumbai telah selesai. Selanjutnya, delapan tim akan berlaga di babak delapan besar atau putaran kedua. Jadwal delapan besar ini dimajukan sehari dari rencaDENNI ANDRIAN/RIAU POS
RAPAT: Plt Kabid Pembudayaan Olahraga Dispora Riau Ir Iqbal MP didampingi Kasi lainnya saat memimpin rapat koordinasi dengan pelatih dalam rangka persiapan Riau menuju Popnas XV/2019 di Aula Dispora Riau, Selasa (16/4/2019).
Baru 12 Cabor Terakomodir ke Popnas XV/2019 Papua Laporan DENNI ANDRIAN, Pekanbaru PEKAN Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XV/2019 di Papua hanya mempertandingkan 20 cabang olahraga (cabor). Dari jumlah tersebut, Riau hanya bisa mengikuti 17 cabor karena tiga lainnya yakni tenis lapangan dan sepakbola tak lolos kualifikasi serta bolavoli pasir karena Riau tak punya atlet cabor ini. Namun, dari 17 cabor tersebut, baru 12 cabor yang terakomodir bisa diberangkatkan ke Papua. Ke-12 cabor tersebut adalah adalah angkat besi, atletik, renang,
gulat, judo, karate, pencak silat, taekwondo, tinju, panahan, tenis meja, dan sepaktakraw. Lima cabor lainnya yakni basket, voli indoor, bulutangkis, dayung dan tarung derajat masih ‘’abu-abu’’. Hal ini diketahui saat rapat persiapan Riau menghadapi Popnas XV/Papua di Aula Dispora Riau Jalan Sutomo Pekanbaru, Selasa (16/4). Rapat ini diikuti pelatih 17 cabang olahraga, termasuk lima cabor yang belum pasti bisa diberangkatkan ke Popnas nanti. ‘’12 cabor sudah masuk kuota DPA yang tersedia,’’ ujar Kadispora Riau Doni
Aprialdi didampingi plt Kabid Pembudayaan Olahraga Dispora Riau Ir M Iqbal MP, kemarin. ‘ ’ Na mu n , k a m i t e t a p berupaya agar lima cabor yang tak masuk kuota DPA saat ini bisa berangkat juga. Kami sudah berupaya untuk menambah anggaran keberangkatan ke Popnas lewat APBD perubahan. Mudah-mudahan terealisasi. Mari kita berdoa bersama agar usualan kami ini direalisasikan,’’ tambahnya. Meski demikian, Doni tetap mengimbau atlet dan pelatih tetap bersemangat latihan agar prestasi lima besar bisa dipertahankan
atau tetap masuk 10 besar. Melihat dari kekuatan kontingen, perjuangan lima besar cukup berat. Pada Popnas 2017, kontingen Riau berkekuatan 330 orang dan ikut semua cabor. Tahun ini terjadi pengurangan. Saat rapat kemarin, beberapa cabor meminta tambahan pelatih. Berdasarkan kuota DPA, empat atlet hanya didampingi satu pelatih. Namun, Dispora tak bisa mengakomodir permintaan tersebut karena selain anggaran yang terbatas, Dispora juga menyusun anggaran berdasarkan juklak Kemenpora dan Panpel Popnas XV.(eca)
na awal yakni dari laga kedua bertemu Sabtu (20/4) menantara Tiga Naga jadi Jumat (19/4). dengan Primave‘’ Ya, dimajukan ra. Partai pertama karena anak-anak dimulai pukul 14.45 ada yang mau ujiWIB. Sedangkan an. Lagi pula Jumat laga kedua dimulai (19/4) libur napukul 16.20 WIB. sional,’’ ujar Korda Laga delapan beBLiSPI Pekanbaru sar lainnya digelar Ir M Solichansyah, SOLICHANSYAH Sabtu (20/4). Partai Selasa (16/4). pertama bertemu Namun, tempat pertandin- Unri dengan Bina Bakat. gan tidak terjadi perubahan. Laga kedua akan berhadaPartai pertama babak dela- pan PTPN V melawan Woner. pan besar akan bertemu ‘’Sabtu selanjutnya digelar Chevron selaku Juara Grup laga semifinal dan Ahad A dengan runner-up Grup langsung final,’’ ujar SoliD yakni PCSS A. Sedangkan chansyah.(das)
Madrid Gagal Pepet Atletico LEGANES (RP) - Real Madrid gagal meraih poin penuh kala bertandang ke markas Leganes di laga lanjutan Liga Spanyol, Selasa (16/4) dini hari WIB. Tim asuhan Zinedine Zidane itu hanya bisa meraih hasil imbang 1-1, sehingga membuat Madrid gagal memepet Atletico Madrid di klasemen sementara Liga Spanyol. Bermain di Estadio Municipal de Butarque, Madrid bisa dikatakan tampil lebih superior ketimbang tim tuan rumah Leganes. Beberapa kali Los Blancos –julukan Madrid– mendapatkan peluang untuk mencetak angka di babak pertama. Akan tetapi akibat buruknya penyelesaian akhir, Madrid pun gagal mencetak gol. Malahan Leganes yang berhasil mencetak gol di babak pertama. Adalah Jonathan Silva ya n g b e rha s i l merobek jala gawang Madrid yang dikawal Keylor Navas pada menit ke-45. Dengan gol tersebut, babak pertama pun berakhir dengan skor 0-1. Lalu di babak kedua, Madrid mencoba untuk membangun serangan
AFP
GIRING BOLA: Penyerang Real Madrid Karim Benzema sedang menggiring bola saat berhadapan dengan Leganes dalam lanjutan Liga Spanyol, Selasa (16/4/2019).
kembali. Perlahan namun pasti, akhirnya tim asuhan Zidane bisa menyamakan kedudukan. Semua itu berkat aksi Karim Benzema yang menjebol gawang Leganes di menit ke-51. Skor pun menjadi 1-1. Akan tetapi sehabis gol itu sudah tak ada lagi yang tercipta di sepanjang babak kedua. Meski kedua tim sama-sama memiliki peluang
untuk menambahkan skor, namun pada akhirnya semua kesempatan itu gagal. Tak lama wasit pun meniupkan peluit panjang yang menandakan laga telah berakhir. Madrid harus rela mengakhirinya dengan skor 1-1 dan membawa pulang satu poin saja. Hasil seri itu pun membuat Madrid masih tertahan di urutan ketiga klasemen sementara Liga Spanyol dengan raihan 61 poin atau terpaut empat angka dengan Atletico.(jpg)
DOFI ISKANDAR/RIAU POS
FOTO BERSAMA: Para atlet muaythai foto bersama dengan pengurus provinsi dan kabupaten/kota se-Riau, usai kegiatan seleksi test fisik 1 di Stadion Atletik Sport Center Rumbai, Selasa (16/4/2019).
Pengprov Muaythai Seleksi Tes Fisik PEKANBARU (RP) - Pengurus Provinsi (Pengprov) Muaythai Riau bersama pengurus muaythai Kota Pekanbaru serta pengurus dan pelatih se-kabupaten/ kota se-Riau mengadakan seleksi tes fisik tahap pertama. Pelaksanaan seleksi test fisik tahap pertama berlangsung di Stadion atletik
sport Center Rumbai untuk persiapan menghadapi Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) X 2019 di Bengkulu dan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 di Papua. “Seleksi diikuti atlet muaythai dari Pekanbaru, Bengkalis, Siak, Pelalawan, Dumai dan Kampar. Untuk atlet dari Pekanbaru yang mengikuti seleksi sebanyak 20 atlet,”
ungkap Ketua Umum Muaythai Kota Pekanbaru, Satria Negara, Selasa (16/4). Dijelaskannya, untuk seleksi nantinya ada 10 kelas pertandingan untuk putra, dan delapan kelas untuk petandingan putri. “Sudah termasuk kelas wai khru (tarian/ritual para peserta sebelum bertarung di kompetisi muaythai),” jelasnya.
Ia menambahkan, seleksi tes fisik kedua akan dilaksanqkan setelah Idul Fitri nanti. “Harapan dari kegiatan seleksi ini dapat menjaring atlet muaythai terbaik yang mewakili Provinsi Riau di Porwil 2019 dan PON Papua 2020 dan dapat memberikan medali untuk Riau,” harapnya.(dof)
Arsenal ke Empat Besar WATFORD (RP) - Arsenal berhasil mengalahkan Watford 1-0 di Stadion Vicarage Road, Selasa (16/4). Gol tunggal Pierre-Emerick Aubameyang bawa The Gunners raih kemenangan keduapuluhnya musim ini. Dengan hasil tersebut, Arsenal naik ke
PIERRE-EMERICK AUBAMEYANG REDAKTUR: ELVY CHANDRA
posisi empat menggeser Man United dan Chelsea di klasemen sementara dengan perolehan poin 66. Sementara kekalahan yang diderita Watford membuatnya tetap bercokol di peringkat sepuluh dengan poin 46. Aubameyang sudah membuat tim tamu unggul saat babak pertama berjalan sepuluh menit. Diawali pressing ketat yang dilakukan Arsenal, pemain asal Gabon tersebut memaksa Ben Foster melakukan kesalahan sendiri dan mampu dimanfaatkan menjadi gol. Skor 0-1. Alih-alih menyamakan kedudukan, Watford harus kehilangan Troy Deeney satu menit kemudian setelah wasit menganggapnya menyikut Lucas Torreira. Sempat melakukan protes, wasit tetap pada keputusannya. Babak pertama pun ditutup untuk keunggulan Arsenal
satu gol tanpa balas. Di babak kedua, Unai Emery memasukkan Mesut Ozil menggantikan Lucas Torreira. Tekanan tetap didominasi The Gunners. Pada menit 56, Mkhitaryan yang berdiri cukup bebas di kotak penalti melakukan sepakan yang mengarah ke gawang. Namun, masih sigapnya Ben Foster untuk menepis bola membuat keadaan tidak berubah. Secara perlahan tuan rumah mulai berani keluar menyerang. Pada menit 63, Adam Masina memperoleh peluang terbaik usai tendangan kerasnya dari luar kotak penalti hanya membentur tiang gawang. Skor tetap 0-1. Skor tetap 0-1 untuk kemenangan Arsenal. Dalam laga ini, tim tamu dominan dalam penguasaan bola dengan 66 persen berbanding 34 persen milik tuan rumah.(jpg) TATA LETAK:FEBRI JAMIL
PRO-SIAK
MERANGKAI NEGERI DENGAN SYARAK
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 15 ADVERTORIAL PEMKAB SIAK
SAMPAN: Penyeberangan sampan membawa kendaraan bermotor dan orang masih menjadi aktivitas yang tersaji di tepian Sungai Siak yang menghubungkan Kecamatan Siak Sri Indrapura dengan Kecamatan Mempura, Selasa (16/4/2019).
EKA GUSMADI PUTRA/RIAU POS
Imbau ASN Jangan ke Luar Daerah Ajak Masyarakat Memilih Laporan EKA GUSMADI PUTRA, Siak PESTA demokrasi Pemilu 2019 digelar hari ini, Rabu (17/4) secara serentak di seluruh tanah air.
Partisipasi pemilih yang meningkat menjadi asa tersendiri Bupati Siak H Alfedri dalam pemilihan Presiden, DPD, DPR RI, DPRD Provinsi dan kabupaten/kota kali ini. Karenanya ia mengajak seluruh masyarakat Siak untuk menggunakan hak pilih dengan datang ke TPS. Selain itu, kepada seluruh
ASN sejak jauh hari juga sudah diingatkan Bupati agar tidak ke luar kota dan tetap di tempat pada hari libur Pemilu ini. “Mari sama-sama, masyarakat juga untuk menggunakan hak pilihnya bagi yang sudah memilih. Pilihlah sesuai hati demi kemajuan daerah khususnya dan Indonesia umumnya,” ujarnya,
awal pekan kemarin. Dijelaskan Bupati, pada Pemilu sebelumnya partisipasi pemilih mencapai 65 persen. Karenanya pada 17 April yang sudah lama dinanti ini, ia berharap partisipasi pemilih terus meningkat. “Kali ini hendaknya sampai ke angka 75-85 persen,” tambahnya. Lebih lanjut kepada aparatur
sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Siak Alfedri menginstruksikan kepada pimpinan OPD agar dapat menggunakan hak pilih. Ia meminta agar pegawai tetap di Siak dan tidak pergi ke luar kota pada Rabu ini. “Kami minta ASN tidak ke luar daerah guna mengisi libur atau sejenisnya. Karena ini
juga contoh bagi masyarakat,” tegasnya. Berdasarkan data dari KPU Kabupaten Siak, jumlah daftar pemilih tetap (DPT) Kabupaten Siak pada Pemilu 17 April ini berjumlah 273.135 pemilih. Dengan jumlah TPS sebanyak 1.244 di 14 kecamatan se-Kabupaten Siak. (kom)
Kejati Ingatkan 2019, Targetkan Kumpulkan Zakat Rp2,1 Miliar Gakum Dua Tersangka Kehutanan Harus Tuntas SIAK (RP) - Kejati Riau memberikan atensi atas perkara pemalsuan surat keputusan Menhut RI Nomor 17/ KPTS-II/1998 tentang kepemilikan lahan seluas 8 ribuan hektare. Atas dua tersangka Direktur PT Duta Swakarya Indah (DSI) Suratno Konadi dan Eks Kadishutbun Siak Teten Effendi yang keduanya tidak ditahan. Perihal kondisi penegakan hukum di Siak atas perkara pemalsuan surat Menhut RI dengan tersangka PT DSI dan Eks Kadishutbun Siak. Kasi Penkum Kejati Riau Muspidauan mengatakan, langkah melepaskan tersangka tentunya tetap mengacu Pasal 21 ayat 1 Kuhap. Dengan pertimbangan tidak melarikan diri, tidak menghilangkan barang bukti dan tidak mengurangi tindak pidananya. “Ya, dibolehkan (melepaskan tersangka atas permohonan dan jaminan, red),” kata Muspidauan kepada Riau Pos, Rabu (16/4). Kejati atas kasus tersebut mengingatkan agar yang terpenting perkara dapat selesai. Dan proses penegakan hukum hingga persidangan harus tuntas sampai eksekusi hingga putusan nantinya. “Kalau tidak seimbang dengan tuntutan kita banding, kalau bebas kita kasasi. Intinya harus tuntas sampai inkracht. Gakum harus
REDAKTUR: KAMARUDDIN
tuntas,” pesannya. Kejari Siak lanjutnya diharapkan Kejati dalam penegakan hukum, bersama penuntut umum nantinya harus diselesaikan perkaranya sampai Inkracht (berkekuatan hukum tetap, red). Demikian pula dalam prosesnya (persidangan, red) nanti setiap persidangan tersangka harus hadir. “Perkara pidana terdakwa harus hadir. Soal ditahan atau tidak, tentu memiliki penjamin, jadi penjamin harus bertanggung jawab dan dipanggil nanti jika ada persoalan. Yang penting tuntas. Jangan sampai ada tunggakan perkara,” bebernya. Lebih lanjut terang Muspidauan, dengan ditangguhkannya penahanan terhadap tersangka, ini juga berpengaruh dengan nama baik kejaksaan. “Jadi harus diselesaikan,” pungkasnya. Seperti diberitakan sebelumnya, terhadap kedua tersangka Suratno Konadi dan Teten Effendi didakwa dengan pasal 263 ayat 2 KUHpidana jo pasal 55 ayat ke 1 KUHpidana dengan ancaman 6 tahun penjara. Kejari Siak yang menangani persoalan ini sekarang berjanji bakal melakukan pelimpahan ke tahap penegakan hukum selanjutnya. Guna dilakukan persidangan di PN Siak dalam waktu akhir April ini.(egp)
SIAK (RP) - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Siak menargetkan perolehan dana zakat pada 2019 sebesar Rp2,1 miliar. Hal ini didukung penuh Pemkab Siak melalui Bupati Siak H Alfedri. Ia mengingatkan pihak terkait agar mendata secara tepat agar pemberi dan penerima zakat benar-benar sesuai. Target tersebut disampaikan pengurus Baznas Kabupaten Siak sempena rapat persiapan pelaksanaan Gemar Berzakat 2019 di Siak Sri Indrapura, Senin siang (15/4). Dengan target Rp2,1 miliar, maka Baznas mengumpulkan camat dan ketua UPZ se-Kabupaten Siak untuk mengkoordinasikan upaya peningkatan jumlah zakat. Ketua Baznas Siak Abdul Rasyid mengungkapkan beberapa cara yang akan dilakukan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat untuk berzakat. Di antaranya melalui kerja sama dengan Kementerian Agama untuk memaksimalkan peran mubalig dalam menyosialisasikan kewajiban zakat. Cara lain kata Rasyid, adalah dengan memanfaatkan media luar ruang seperti billboard dan spanduk, serta melalui siaran radio pemerintah daerah untuk menyampaikan ajakan membayar zakat. “Selain itu, kami juga meminta bantuan para camat dan UPZ agar mendata keseluruhan potensi zakat di wilayahnya,” sebutnya. Agar gerakan sosialisasi itu massif, Rasyid juga mengatakan, seperti di tahun-tahun sebelumnya,
EKA GUSMADI PUTRA/RIAU POS
RAPAT: Bupati Siak H Alfedri memimpin rapat tahunan pengumpulan zakat bersama Baznas di ruang rapat kantor bupati, Senin (15/4/2019).
Pemkab Siak dan Baznas juga akan kembali melaksanakan Kegiatan Gerakan Masyarakat (Gemar) Berzakat untuk 2019. “Kegiatan Gemar Berzakat untuk yang ke-6 kalinya, In sya Allah akan dilaksanakan pada pekan kedua Ramadan, bertepatan dengan kegiatan safari Ramadan Pemerintah Kabupaten Siak,” jelasnya. Bupati Siak Alfedri yang turut hadir dalam kegiatan tersebut menyampaikan dukungannya bagi pelaksanaan kegiatan Gemar Berzakat 2019 ini. Ditegaskannya, Pemkab Siak komit mendukung
Gemar Siak Berzakat yang rutin dilaksanakan oleh Baznas Siak setiap tahunnya. “Alhamdulillah sejak mulai dilaksanakan pada 2014 lalu, pengumpulan Zakat melalui kegiatan Gemar Berzakat terus meningkat,” kata Alfedri. Ia juga mengimbau, seluruh camat dan ketua UPZ se-Kabupaten Siak untuk membantu pendataan masyarakat yang sudah mampu untuk berzakat. Dengan demikian data yang dihasilkan akurat dan pemgumpulan serta penyaluran dana zakat tepat sasaran. “Meskipun berzakat itu datang
dari hati, akan tetapi kita selaku pemerintah daerah dan Badan Amil Zakat, berkewajiban mengingatkan masyarakat yang mampu untuk menunaikan kewajiban berzakat,” sebut Alfedri. Alfedri juga mengingatkan seluruh pihak terlibat baik di lingkungan Pemkab dan Baznas agar segala usaha yang telah dilakukan juga diiringi doa. Sehingga dengan pertolongan dan bimbingan Allah SWT target pengumpulan Zakat 2019 akan mudah tercapai dan kesadaran masyarakat untuk membayar zakat terus meningkat.(egp)
TATA LETAK: EFAN
PRO-ROKAN HULU NEGERI SERIBU SULUK
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 16 l ADVERTORIAL PEMKAB ROKAN HULU
Bupati: Jangan Sampai Golput Datangi 1.515 TPS Se-Rohul BUPATI Rokan Hulu (Rohul) H Sukiman mengajak seluruh komponen masyarakat yang mempunyai hak pilih suara pada pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, Rabu (17/4), agar mendatangi tempat pemungutan suara (TPS). ‘’Kami mengajak masyarakat Rohul yang memiliki suara agar menggunakan hak pilih sebagai warga negara Indonesia yang bertanggung jawab dengan beramai-ramai mendatang TPS masing-masing untuk memilih presiden dan wakil presiden, serta wakil rakyat DPD, DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten pada pelaksanaan Pemilu,” pesan Bupati Rohul H Sukiman, Selasa (16/4). Menurutnya, seluruh komponen masyarakat yang memiliki hak suara pada Pemilu 2019, gunakan hak pilihnya dengan baik, karena satu suara menentukan nasib masa depan bangsa ini ke depan.
‘’Saya mengimbau kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Rohul untuk menjaga dan menyukseskan pelaksanaan Pemilu serentak 2019 agar berjalan lancar, sukses dan tertib, aman dan damai serta terciptanya situasi kamtibmas di Negeri Seribu Suluk ini,’’ jelasnya. Orang nomor satu Rohul itu menyatakan, pelaksanaan Pemilu 2019, Rabu (17/4) ditetapkan sebagai hari libur nasional dengan harapan seluruh masyarakat dan aparatur dapat menyalurkan hak suaranya. Dia berharap, para guru maupun aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Rohul selain menjaga netralitas, juga sebagai abdi negara dapat dijadikan sebagai contoh tauladan masyarakat dengan mengajak keluarga dan tetangganya untuk mendatangi TPS, menggunakan hak pilihnya. Sehingga diharapkan partisipasi pemilih pada Pemilu 2019 sesuai dengan yang diharapkan. ‘’Sudah menjadi kewajiban sebagai warga negara dalam memilih pemimpin. Sebab memilih pemimpin itu hu-
JALAN BERSAMA: Bupati Rohul H Sukiman bersama Menteri BUMN Rini Soemarno jalan bersama saat menuju lokasi acara penanaman peremajaan kelapa sawit rakyat di Desa Kumain, Kecamatan Tandun, Kabupaten Rohul, beberapa waktu lalu.
HUMAS PEMKAB ROHUL
kumnya wajib, bahkan dianjurkan dalam agama Islam. Maka itu warga Rohul yang memiliki hak suara pada Pemilu, gunakan hak pilihnya dengan mendatangi TPS yang telah ditetapkan,’’ katanya. Dia mengimbau perusahaan atau swasta yang beroperasi di Rohul untuk dapat memberikan waktu
dan kesempatan bagi karyawannya untuk menggunakan hak pilihnya. ‘’Kepada perusahaan swasta yang beroperasi di Rohul, agar tetap memberikan kesempatan kepada karyawannya atau buruh harian lepas untuk datang ke TPS,’’ tuturnya. Berdasarkan rekapitulasi daftar pemilih tetap hasil perbaikan
kedua Pemilu 2019 yang ditetapkan KPU Rohul, jumlah pemilih di Kabupaten Rohul 314.646 pemilih, terdiri 159.427 pemilih laki laki dan 155.219 pemilih perempuan tersebar di 145 desa, 16 kecamatan se Kabupaten Rohul. Dengan jumlah TPS sebanyak 1.515 TPS. ‘’Kami optimis pertisipasi pemi-
lih pada Pemilu 2019 cukup tinggi. Jika masyarakat yang mempunyai hak pilih, mendatangi TPS menyalurkan hak suaranya. Sebab pilihan masyarakat akan menentukan pemimpin bangsa untuk 5 tahun ke depan dan anggota legislatif. Jangan sampai ada yang golput,’’ ujarnya.(adv)
Bupati dan Ketua TP PKK Coblos di TPS 9
Targetkan Juara di MTQ XXXVIII Riau
PADA pelaksanaan Pemilihan Umum serentak 2019, Rabu (17/4), Bupati Rokan Hulu H Sukiman bersama Ketua Tim Penggerak PKK Hj Peni Herawati Sukiman akan menyalurkan hak suaranya di tempat pemungutan suara (TPS) yang telah ditetapkan KPU Rohul sebagai penyelenggara Pemilu 2019. Untuk lokasi TPS, orang nomor satu Rokan Hulu beserta istri akan menyalurkan hak suaranya di TPS 9 Jalan Cendana Desa Pematang Berangan, Kecamatan Rambah. Di TPS yang sama, Sekda Rohul H Abdul Haris SSos MSi dan istri Hj Neti Herawati Haris akan menyalurkan hak suaranya. Hal itu disampaikan Plt Kabag Humas Setda Rokan Hulu Tanti Ekasari SS MSi, Selasa (16/4). Menurutnya, Bupati beserta istri akan menyalurkan hak suaranya pada Pemilu 17 April di TPS yang telah ditetapkan,
PELAKSANAAN MTQ XIX tingkat Kabupaten Rohul secara resmi telah ditutup, Ahad (14/4) lalu. Bagi qari dan qariah yang telah meraih juara dan prestasi terbaik pada MTQ XIX akan dilakukan pembinaan atau training center (TC) sebagai persiapan untuk mengikuti pelaksanaan MTQ XXXVIII tingkat Provinsi Riau di Kabupaten Kampar Oktober mendatang. ‘’Kami targetkan pelaksanaan MTQ XXXVIII tingkat Provinsi Riau di Kampar, qari dan qariah Rohul mengukir prestasi terbaik di Provinsi Riau tahun ini. Ini tantangan berat bagi qari dan qariah yang berprestasi pada MTQ XIX. Tentunya harus dilakukan pembinaan secara maksimal menjelang pelaksanaan MTQ
berdasarkan surat pemberitahuan (daftar pemilih pindahan) Pemilu 2019. Tanti mengatakan, usai menyalurkan hak suara pada Pemilu 2019, mantan Dandim Indragiri Hilir (Inhil) itu, dan sejumlah pejabat direncanakan akan meninjau pelaksanaan Pemilu di sejumlah TPS di sejumlah kecamatan yang ada di Rohul. Ketua DPRD Rohul Kelmi Amri SH mengatakan, akan mencoblos di 2019 di TPS 3 Desa Mahato, Kecamatan Tambusai Utara. Dia mengimbau kepada masyarakat yang memiliki hak suara dan masuk ke dalam daftar pemilih tetap agar dapat beramai-ramai menyalurkan hak suaranya di TPS yang telah ditetapkan KPU Rohul. Guna menentukan pemimpin bangsa dan anggota legislatif (DPD, DPR RI, DPRD provinsi, DPRD Kabupaten) lima tahun ke depan di Rohul.(adv)
Provinsi Riau,’’ ungkap Sekda Rohul H Abdul Haris SSos MSi mewakili Bupati Rohul H Sukiman, Selasa (16/4). Haris mengaku optimis, bila persiapan latihan dan pembinaan dilakukan dengan baik kepada qari dan qariah prestasi hasil MTQ XIX yang diutus ke MTQ Provinsi Riau, maka akan bisa mengukir sejarah kembali untuk Rokan Hulu. ‘’Setidaknya prestasi Rokan Hulu, pada helat MTQ XXXVIII tingkat Provinsi Riau, bisa masuk 3-5 besar di Riau,’’ jelasnya Diakuinya, untuk persiapan pembinaan qari dan qariah asal Rohul yang akan diutus, masih banyak waktu sekitar 6 bulan dari sekarang.
Karena dijadwalkan MTQ tingkat Provinsi Riau tahun ini dilaksanakan Oktober mendatang di Kabupaten Kampar. ’’Tentunya kita harus berdoa, semuanya Allah yang menentukan. Cita-cita boleh, tapi harus berusaha dan hasilnya kita serahkan kepada Allah SWT. Karena hari ini, tingkat persaingan di seluruh kabupaten/kota semakin bagus, karena masing-masing kabupaten ingin berprestasi pada MTQ XXXVIII,’’ tambahnya Sekda mengaku, pemerintah daerah mendukung pembinaan dan TC terhadap qari dan qariah yang akan diutus untuk mengikuti cabang MTQ XXXXVIII tingkat Provinsi yang diperlombakan.(adv)
PRO-ROKAN HILIR NEGERI SERIBU KUBAH l ADVERTORIAL PEMKAB ROKAN HILIR
HUMAS PEMKAB ROHIL
PENERIMA SERTIFIKAT: Bupati Rohil H Suyatno dan Gubernur Riau H Syamsuar foto bersama dengan penerima sertikat dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Rohil di Bagansiapiapi, Senin (15/4/2019).
Bupati : Gubri Adalah Sahabat Karib BUPATI Rokan Hilir (Rohil) H Suyatno AMp mengatakan, masyarakat dan pemerintah kabupaten dari Negeri Seribu Kubah sangat menghargai figur Gubernur Riau (Gubri) terpilih H Syamsuar. Hal itu tidak terlepas bahwa sosok Syamsuar adalah tokoh terbaik yang telah mendapatkan amanat dari masyarakat untuk memimpin Negeri Lancang Kuning lima tahun ke depan, sementara itu secara sejarah tidak terlepas ada kaitannya dengan Rohil.
“Gubri adalah putra terbaik Rohil, beliau kelahiran dari sebuah daerah bernama Jumrah, yang kini menjadi Kepenghuluan Jumrah di Kecamatan Rimba Melintang,” kata bupati, kemarin. Fakta historis itu menunjukkan langsung adanya kaitan emosional antara Gubri dengan daerah Rohil maupun masyarakatnya. “Dalam rangka percepatan proses pembangunan, di mana tentunya banyak tertumpang harapan masyarakat kepada
gubri. Kami masyarakat Rohil siap membantu bapak, biarpun dulu sempat menjadi lawan politik, tetapi tidak apa-apa itu hal yang biasa,” kata bupati. Setelah proses demokrasi selesai selanjutya adalah bagaimana bersama-sama menyukseskan program pembangunan yang ada. Apalagi terang bupati secara personal dirinya memiliki hubungan yang tidak sebentar dengan H Syamsuar bahkan telah menjadi sahabat karib.
Bupati Rohil pernah menjadi anggota, ketika H Syamsuar saat itu menjadi Kabag Perlengkapan di Kabupaten Bengkalis dan H Suyatno sebagai Kasubag Analisa Kebutuhan. Keduanya juga sempat mengenyam satu sekolah yang sama. “Kami siap mendukung Pak Gubri menjalankan setiap amanah yang dipercayakan dan kami doakan selalu semoga sehat, terus mengabdi untuk kepentingan bangsa dan negara,” kata bupati.(adv)
Diharapkan 14 Kepenghuluan Miliki Kode Wilayah
HUMAS PEMKAB ROHIL
RAKOR: Bupati Rohil H Suyatno AMp menyampaikan sambutan saat Rakor penghulu-lurah se-Kabupaten Rohil di Gedung Pertemuan H Misran Rais, Bagansiapiapi, Senin (15/4/2019). REDAKTUR: ZULKIFLI ALI
BUPATI Rokan Hilir (Rohil) H Suyatno mengharapkan sebanyak 14 kepenghuluan yang masih belum memiliki kode wilayah agar dapat memiliki kode wilayah dimaksud. “Masih ada 14 kepenghuluan yang belum punya kode wilayah,” kata Suyatno pada saat Rapat Koordinasi (Rakor) Penghulu/Lurah se-Kabupaten Rohil di Gedung Pertemuan H Misran Rais, Bagansiapiapi, Senin (15/4). Kode wilayah menurutnya, sangat penting agar terdaftar di kementerian sehingga diharapkan untuk seterusnya bisa menerima program pemerintah seperti Dana Desa (DD) dan sebagainya. Untuk percepatan proses mendapatkan kode wilayah terangnya tidak terlepas dari dukungan semua unsur, pemerintah kabupaten sendiri telah mengutus pihak terkait untuk dapat menyampaikan hal
tersebut ke kementerian. Bupati turut mengharapkan agar pemerintah Provinsi Riau, Gubri dapat membantu hal tersebut sehingga lebih cepat dapat diselesaikan. “Jika sudah selesai, maka seluruhnya telah memiliki kode wilayah baik untuk kecamatan sampai kepenghuluan,” kata bupati. Ia menambahkan, saat ini Rohil memiliki jumlah penduduk sebanyak 673.000 jiwa dengan kenyataan itu maka tantangan ke depan yang dihadapi tentunya semakin kompleks. Maka satu persatu persoalan yang ada harus dapat diselesaikan dengan baik. Untuk kelengkapan administrasi pemerintahan terangnya juga menjadi bagian yang harus dapat dilengkapi sehingga tidak ada lagi ganjalan kedepan. (adv)
Minta Pembangunan Lokal SMA Negeri 1 Bangko BUPATI Rokan Hilir (Rohil) H Suyatno AMp mengharapkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau dapat menjadikan daerah Rohil sebagai salah satu kabupaten yang banyak dilaksanakan program pembangunan bersumber dari provinsi. Harapan itu dikemukakan langsung Bupati Rohil H Suyatno di hadapan Gubernur Riau (Gubri) H Syamsuar saat kunjungan orang nomor satu Riau tersebut ke Bagansiapiapi, Senin (15/4) lalu. “Salah satunya seperti untuk pembangunan SMA Negeri 1 Bangko,” kata bupati. Ia menyebutkan, sejak dibangun pada 1968, gedung SMAN 1 Bangko tidak begitu banyak mengalami perubahan. Sebagian lokal ada yang menjadi langganan genangan air jika musim penghujan pada masa puncaknya. Seiring dengan perkembangan kebijakan pemerintah pada saat ini, pemerintah kabupaten tidak lagi memiliki kewenangan untuk pendidikan tingkat SMA/sederajat. “Makanya kami sampaikan kepada gubri, karena kewenangan SMA merupakan dari pihak provinsi. Itu ada lokal yang selalu banjir, kami minta agar dibangunkan sebanyak 12 lokal untuk sekolah tersebut,” kata bupati. Bupati meyakini hal itu akan menjadi perhatian dari pemprov apalagi kondisi yang ada di lapangan memang sangat memerlukan perhatian segera. (adv) TATA LETAK:FEBRI JAMIL
PRO-KUANTAN SINGINGI Riau Pos
BASATU NAGORI MAJU
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 17 l ADVERTORIAL PEMKAB KUANTAN SINGINGI
Bupati Mencoblos di Jao, Wabup di Sungai Jering BUPATI Kuansing, Drs H Mursini MSi akan menyalurkan hak suaranya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 2 di daerah Jao, Kelurahan Simpang Tiga, Teluk Kuantan, Rabu (17/4). Sedangkan Wabup Kuansing H Halim akan mencoblos di TPS 9 bertempat di Balai Perikanan, Kelurahan Sungai Jering, Kecamatan Kuantan Tengah. “Iya. Pak Bupati mencoblos di TPS yang ada di seberang rumahnya yakni TPS 2, Jao. Dan Pak Wabup di Sungai Jering,” ujar Kabag Humas dan Protokoler Setda Kuansing, Drs Ridwan Amir kepada wartawan, Selasa (16/4). Ridwan Amir mengatakan, usai melakukan pencoblosan, Bupati maupun Wabup akan langsung turun melakukan pemantauan melihat kondisi ke TPS-TPS yang ada di Kuansing. “Pemantauan dibagi tiga rombongan. Pak Bupati akan memantau arah Kuantan Mudik lama. Pak Wabup arah Singingi-Singingi Hilir. Dan Pak Sekda arah hilir Pangean-Cerenti. Pembagian ini dilakukan supaya masyarakat merasa terwakili. Jika pemantauan dilakukan bersamaan, tentu akan menghabiskan waktu yang panjang,” kata Ridwan.(adv)
Wabup: Usai Pemilu, Kembali Bersatu USAI perhelatan akbar Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, baik Pemilihan Presiden (Pilpres) maupun Pemilihan Legislatif (Pileg), Rabu (17/4), masyarakat Kabupaten Kuansing harus kembali bersatu. Hal itu ditegaskan Wakil Bupati Kuansing, H Halim kepada wartawan, Senin (15/4). Menurut Halim, dalam penyelenggaraan yang berhubungan dengan pemilihan, perbedaan pilihan adalah hal yang biasa. Justru dengan berbeda, masyarakat bisa memahami arti dari demokrasi. “Mari kita sukseskan Pemilu 2019 dengan cara mendatangi TPS yang sudah ditetapkan panitia. Kalau berbeda pilihan, menurut saya itu biasa. Bukan sekali ini kita melaksanakan pemilihan. Mulai dari desa hingga presiden. Kita harus sepakat, setelah Pemilu ini, kita kembali bersatu. Jangan terpecah-pecah,” kata Halim. Halim menambahkan, dengan Pemilu serentak, akan membuat energi kita akan terkuras. Apalagi tensi politik sejak setahun belakangan semakin tinggi. “Kita akui bahwa, politik tahun ini jauh berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Ini sedikit panas. Yang lucunya, kita di Kuansing ini sering terbentur oleh politik nasional, yaitu Pilpres. Kalau untuk Pileg, saya rasa masih normal,” beber Halim.(adv)
HUMAS PEMKAB KUANSING
SAMBUTAN: Bupati Kuansing, Drs H Mursini MSi, membacakan sambutan saat upacara persiapan Pemilu di Lapangan Limuno Telukkuantan, Senin (15/4/2019).
PUPR Sebut Seluruh Tribun Hakim Tuntas 2019
HUMAS PEMKAB KUANSING
SIAP: Tribun dewan hakim Tepian Saidina Ali, Lubuk Jambi, Kecamatan Kuantan Mudik yang sudah dibangun PUPR siap difungsikan. Foto diambil, Selasa (16/4/2019).
TIDAK beberapa lama lagi pesta rakyat Kuansing, pacu jalur segera dimulai. Beberapa persiapan di setiap rayon sudah mulai dirancang. Begitu juga dengan tribun dewan hakim yang dikerjakan PUPR Kuansing setiap tahunnya. Menurut Kepala Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang (PUPR) Kuansing, Ade Fahrer Arif ST, Selasa (16/4), pada tahun 2019 akan menuntaskan beberapa tribun dewan hakim yang masih tersisa seperti Cerenti dan Hulu Kuantan. Kedua tribun tersebut segera akan dikerjakan dalam waktu dekat. “Kemarin sudah disurvei. Tinggal pengerjaan. Kalau untuk tahun 2018, tiga tribun dewan hakim sudah siap. Satunya langsung difungsikan, yaitu tribun Lubuk Terentang, Gunungtoar. Semoga tribun yang sudah dibangun ini, bisa dijaga dan dirawat bersama,” harap Ade Fahrer didampingi Kabid Sumber Daya Air, Febri Mahmud dan Kabid Cipta Karya, Alfion Hendra. Dengan dibangunnya tribun hakim di setiap arena, maka akan membantu pekerjaan panitia setiap tahunnya. Sebab, selama ini, panitia selalu menghabiskan biaya dan waktu untuk membangun tribun hakim
sementara. Selain tribun hakim, lanjut Ade Fahrer, tahun 2019 juga akan dibangun Gedung Pustaka Daerah Kuansing empat lantai di depan Gedung Darmawanita Kuansing. Bangunan pustaka tersebut awalnya akan dibangun di samping lapangan Limuno, namun terkendala lahan, akhirnya dipindahkan. “Anggaran untuk tahap satu ini diperkirakan sekitar Rp7 miliar. Kalau pustaka ini nanti selesai, bisa menjadi ikon Kuansing juga. Sedangkan untuk dermaga air terjun tujuh tingkat Batangkoban, sudah selesai dikerjakan. Tinggal pengecatan untuk pagarnya lagi,” kata Ade Fahrer. Ade Fahrer menambahkan, pihaknya sedikit kesulitan untuk merebut tambahan dana DAK. Hal itu terkait dengan tidak termasuknya Kuansing dalam kategori yang menjadi prioritas. “Ada beberapa daerah yang menjadi prioritas tambahan. Salah satunya daerah terluar, daerah tujuan wisata dan daerah konflik. Nah, kita tidak termasuk dalam itu. Namun kita akan selalu berusaha semaksimal mungkin menyiapkan segala administrasinya,” kata Ade Fahrer.(adv)
PRO-INHU-PELALAWAN-MERANTI Penghuni Gubuk, Punya Hak Tapi Tak Pernah Memilih Laporan MARIO KISSAZ, Tebingtinggi
WIRA SAPUTRA/RIAU POS
MENUNGGU: Yunerli dan putrinya sedang menunggu suami pulang kerja di depan gubuk.
LOKASINYA tidak begitu jauh dari pusat Kabupaten Kepulauan Meranti, Riau. Jika menggunakan sepeda motor, jarak tempuh perjalanan hanya memakan waktu tidak kurang 45 menit. Kemudian dilanjutkan berjalan kaki beberapa meter. Lalu nyebrang menggunakan sampan dayung melintasi sungai selebar enam meter. Tepatnya persis di sudut Pulau Tebingtinggi. Desa Tanjung, Kecamatan Tebingtinggi Barat, Kepulauan Meranti. Di sana terdapat beberapa keluarga Komunitas Adat Terpencil (KAT). Mereka bergantung hidup sebagai buruh kasar dapur arang milik warga Tionghoa. Setiba di sana, beberapa orang tampak sibuk mengeluarkan arang yang telah dibakar di oven raksasa atau panglong. Tak jauh dari panglong ada beberapa gubuk. Di salah satu gubuk tersebut, tampak seorang emak sedang memangku balita perempuanya. Gubuknya berdinding daun rumbia. Di kiri dan belakang gubuk dipagari hutan bakau menjulang tinggi. Per-
empuan tersebut bernama Yunerli (31). Ia sedang menunggu suaminya pulang. Suaminya seorang pengepul batang pohon bakau sebagai bahan baku dapur arang. Iamengakusedangmenungguairsungai surut.Dijadikansebagaipertandasuaminya akan pulang. “Suami kerjanya mengepul pohon bakau. Biasanya pulang ketika air laut sudah surut. Pasalnya, jika air laut surut makakayunyatidakbisadibawakeluar,”kata Yunerli dengan logat Melayu-nya. Yunerli dan suami tinggal dengan empat orang anaknya. Anaknya yang paling tua lelaki berusia 12 tahun, diikuti perempuan 7 tahun, lelaki 5 tahun 4 bulan, serta yang paling kecil perempuan berusia 11 bulan. Dari luar, Gubuk Yunerli tidak terlihat perangkat elektronik. Tampak sangat terisolir dari sumber informasi teknologi. Parahnya lagi, jalur transmisi listrik pun tidak ada masuk ke gubuk. Kemewahan dunia tidak diimpikan. Kondisi itu diiringi dengan penghasilan suaminya tidak lebih dari Rp50 ribu per hari. Bisa makan, dan memenuhi kebutuhan keluarganya saja, Yunerli mengaku lebih dari cukup. Sebagai seorang istri dari seorang suku asli yang baru saja memeluk
agama Islam, Yunerli memang tidak pernah mengeluh dengan apa yang telah ia jalani. Sosialisasi KPU Tidak Sampai Yunerli telah berumah tangga sejak 2007 silam. Lebih dari satu dekade tidak satupun bantuan pemerintah mengalir kepadanya. Ia merasa, terkadang sedikit cemburu atas keberuntungan warga lain yang merasakan bantuan yang ia maksud. Jangankan bantuan dari pemerintah, hak untuk memilih di setiap helat pemilihan umum yang dilaksanakan lima tahun sekali, juga tidak pernah ia dapatkan. “Jangankan bantuan, kartu untuk milih presiden saja saya dan suami tidak pernah dapat. Padahal saya ada KTP sudah lama,” ungkapnya. “Ekonomi sulit. Bantuan pemerintah tak pernah sampai kepada keluarga kami. Berharap kepada calon presiden, tapi tak bisa milih,” keluhnya. Ditanya apakah ada sosialisasi Pemilu 2018 menyentuh kepadanya, ia mengaku tidak pernah sampai. “Saya belum pernah milih, dari kecil sampai saat ini tidak pernah ikut Pemilu. Pernah saya tanya ke RT, tapi tak ada kabar,” ungkapnya. (*4/zed)
DPAD-Disdik Komit Tingkatkan Minat Baca PANGKALANKERINCI (RP) Guna meningkatkan minat baca generasi muda di Kabupaten Pelalawan, Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kabupaten Pelalawan menggelar Lomba Bercerita untuk Pelajar Tingkat Sekolah Dasar (SD) se-Kabupaten Pelalawan, Selasa (16/4). Kegiatan yang dipusatkan di Hotel Grand Pangkalankerinci ini, dibuka langsung oleh Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kabupaten Pelalawan MD Rizal Abbas SPd MPd dan dihadiri Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pelalawan REDAKTUR: KAMARUDDIN
M Zalal SPd MPd. Kepada Riau Pos, Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah (DPAD) Kabupaten Pelalawan MD Rizal Abbas SPd MPd mengatakan, tujuan kegiatan ini untuk menumbuh kembangkan kegemaran membaca melalui budaya baca dalam menanamkan cinta kebudayaan bangsa, persatuan dan kesatuan serta nasionalisme. ‘’Dan kegiatan ini merupakan tindak lanjut penjaringan penilaian yang sudah dilaksanakan di masing-masing kecamatan yang dilakukan setiap korwil kecamatan, sehingga peserta yang lolos
pada seleksi lomba bercerita di tingkat Kabupaten Pelalawan ini nantinya, akan mewakili Kabupaten Pelalawan ke tingkat Provinsi Riau,” terangnya seraya menyebutkan peserta yang ikut lomba bercerita sebanyak 12 orang dari setiap kecamatan. Diungkapkan mantan Kepala Dinas Pendidikan Pelalawan ini, sampai saat ini minat membaca para pelajar masih tergolong rendah. Hal ini dipengaruhi oleh ruangan perpustakaan yang belum representetif. Namun dengan kendala seperti ini, pihaknya tidak menyerah dan terus berkomit-
men untuk berupaya maksimal menumbuhkembangkan minat membaca dengan menciptakan ruang yang nyaman bagi pengunjung. ‘’Jadi, untuk meningkatkan minat baca, kita sudah menjalin kerja sama dengan Dinas Pendidikan melalui perpustakaan keliling. Artinya kita sangat mesra dengan Disdik untuk mewujudkan visi dan misi Bupati Pelalawan separti yang termaktub dalam salah satu dari tujuh program strategis yakni Pelalawan Cerdas. Selain itu, saat ini kita juga tengah menyiapkan wadah perpustakaan berbasis
digital. Sehingga kita berharap minat membaca masyarakat Negeri Seiya Sekata ini khususnya para pelajar akan semakin meningkat,” ujarnya. Sementara itu, Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Pelalawan M Zalal SPd MPd menambahkan, bahwa dirinya memberikan apresiasi kepada Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah yang telah menyelengggarakan kegiatan lomba bercerita di tingkat Kabupaten Pelalawan. Dimana kegiatan ini merupakan upaya untuk pengembangan dan pembudayaan kegemaran membaca para
pelajar, sebagaimana tertuang pada Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2007 tentang perpustakaan. “ Ya, dengan kegiatan lomba bercerita ini, maka tentunya akan dapat menumbuh kembangkan minat baca bagi para pelajar khususnya pelajar tingkat SD. Dan melalui kegiatan ini, juga dapat mencerdaskan kehidupan bangsa melalui pembudayaan kegemaran membaca dengan tujuan akhir, peningkatan moral dan intelektual serta peningkatan keterampilan dan kreativitas, baik melalui pendidikan formal maupun non formal,” tutupnya.(amn) TATA LETAK: FEBRI JAMIL
PRO-BENGKALIS Riau Pos
NEGERI JUNJUNGAN
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 18 l ADVERTORIAL PEMKAB BENGKALIS
KESIAPAN: Bupati Bengkalis Amril Mukminin didampingi Camat Mandau Riki Rahardi meninjau kesiapan Pemilu di Kecamatan Bathin Solapan, Pinggir dan Mandau, Selasa (16/4/2019).
HUMAS PEMKAB BENGKALIS
Tinjau Kesiapan Pemilu di Tiga Kecamatan Laporan EVI SURYATi, Bengkalis SATU hari jelang pencoblosan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019, Bupati Bengkalis Amril Mukminin, Selasa (16/4) meninjau kesiapan sejumlah tempat pemungutan suara (TPS) tiga kecamatan, yakni Kecamatan Pinggir, Mandau dan Bathin Solapan. Lokasi pertama yang ditinjau orang nomor satu di kabupaten berjuluk Negeri Junjungan ini, TPS 05 berlokasi tidak jauh dari Kantor Desa Pinggir, Kecamatan Muajolelo, Kecamatan Pinggir. Selama di TPS 05 ini, Bupati Bengkalis Amril Mukminin berdialog dengan para petugas Kelompok Penyelenggaran Pemungu-
tan Suara (KPPS), menanyakan tentang logistik Pemilu maupun jumlah pemilih. Ketua KPPS TPS 05 Sumiarti mengatakan, seluruh kebutuhan logistik Pemilu sudah tiba di TPS. Dan jumlah pemilih sebanyak 176 orang. Selanjutnya, perjalanan Bupati Bengkalis Amril Mukminin bersama rombongan menuju TPS di Kecamatan Mandau. Lokasi yang pertama disambangi mantan Kepala Desa Muara Basung ini, TPS 23 yang berlokasi di Jalan Utama tepatnya di Gedung Serba Guna RW 10 atau tidak jauh dari Kantor Lurah Talang Mandi. Jumlah pemilihan di TPS 23 mencapai 185 orang..
Kemudian, di TPS 44 Jalan Lintas Sumatera depan gerbang Polsek Mandau, Kelurahan Gajah Sakti. Di TPS ini jumlah pemilih mencapai 165 orang. Selanjutnya pengecekan di TPS 27 Jalan Kayangan 1, dekat TK Pelopor, Kelurahan Babusalam. Di TPS 27, sebanyak 296 warga terdaftar sebagai pemilih. Setelah berdiskusi dengan KPPS TPS 44, perjalanan dilanjutkan di TPS 83 Kelurahan Air Jamban Jalan Harapan Jaya samping Samsat. Jumlah pemilihan yang bakal menyalurkan suaranya di TPS 83 sebanyak 282orang. Kemudian TPS 22 Jalan Akasia berseberangan dengan Jalan Pertanian ujung di Hang Tuah, Kelu-
rahan Duri Barat. TPS 22 jumlah pemilih yang terdaftar sebanyak 122 orang Terakhir, Bupati Bengkalis dan rombongan mengecek kesiapan pemilu di Kecamatan Batin Solapan. Di Kecamatan yang berbatasan dengan Kota Dumai dan Kabupaten Rokan Hilir ini, lokasi yang ditinjau Bupati Amril Mukminin, yakni TPS 07 Desa Tembusai Batang Dui. Jumlah pemilih yang terdaftar di TPS 07 mencapai 228 orang. Bupati Bengkalis Amril Mukminin mengatakan, KPPS sebagai ujung tombak suksesnya pelaksanaan pemungutan suara pemilihan Calon Presiden dan pemilihan legislatif di tingkat
TPS, diminta melayani pemilih dengan baik. Sebagai penyelenggara di TPS, dikatakan Amril Mukminin, keberadaan KPPS membantu berikan ketertiban dan kelancaran, ciptakan pemilu yang aman, damai dan sejuk. “Kami yakin dan percaya, selama ini KPPS sudah gencar mengajak masyarakat untuk datang ke TPS. Meskipun demikian, sehari jelang pencoblosan, tidak ada salahnya mengingat masyarakat untuk mau datang ke TPS untuk menyaluarkan hak suara sesuai hati nurani,” tegasnya. Selain itu, imbuh Amril Mukminin, KPPS dituntut untuk selalu menjaga integritas dan profesion-
alisme dalam menjalankan amanah untuk menyukseskan Pemilu serentak 2019 ini. Mengingat, suksesnya Pemilu pada 17 April, akan menentukan nasib masa depan bangsa Indonesia pada lima tahun mendatang. Turut mendamping Bupati Bengkalis pada tinjauan kesiapan pelaksanaan Pemilu pada tiga kecamatan, yakni Asisten Perekonomian Heri Indra Putra, Komisioner KPU Bengkalis Anggi Ramadhan, sejumlah Kepala Perangkat Daerah. Saat kunjungan di setiap TPS kecamatan, didampingi masing-masing Camat Pinggir Toharudin, Camat Mandau Riki Rihardi dan Plt Camat Bathin Solapan Azuar.(zed)
Bawaslu Belum Temukan Politik Uang
HUMAS PEMKAB BENGKALIS
PEREKAMAN: Jamaah calon haji (JCH) Kabupaten Bengkalis jelang perekaman biometrik, belum lama ini.
36 Jamaah Calon Haji Tak Lunasi BPIH BENGKALIS (RP) - Sebanyak 36 jamaah calon haji (JCH) asal Kabupaten Bengkalis menunda melunasi Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2019. Sedangkan JCH yang sudah melunasi BPIH untuk gelombang pertama sebanyak 414 orang. Kepala Kantor Kementerian Agama (Kakanmenag) Bengkalis, Jumari menyebut, alasan JCH yang tidak melunasi BPIH karena, mutasi, wafat, sakit atau stroke dan alasan lainnya. Sementara itu, JCH yang sudah melunasi BPIH sejauh ini sudah melakukan perekaman biometrik. “Alhamdulillah, untuk pelunasan gelombang pertama sebanyak 414
REDAKTUR: ZULKIFLI ALI
sudah melunasi BPIH. Seluruhnya sudah melakukan perekaman biometrik di Pekanbaru, belum lama ini,” kata Jumari. Secara rinci JCH yang melunasi, untuk Kecamatan Bengkalis sebanyak 102 orang, Bantan 80 orang, Bukit batu 19 orang, Siak Kecil 12 orang, Rupat 7 orang, Mandau sebanyak 184 orang dan Pinggir 10 orang. Mengenai 36 JCH yang tidak melunasi sehingga batal untuk berangkat, diterangkan Jumari, karena beberapa alasan. Di antaranya, alasan mutasi ke kabupaten lain (Kepulauan Meranti) sebanyak 3 orang, batal karena wafat sebanyak 3 orang. Kemudian tunda
pembayaran karena alasan sakit (struk) sebanyak 7 orang dan alasan lainnya sebanyak 23 orang. “Ada juga JCH yang sudah melunasi bahkan perekaman biometrik sebanyak 1 orang wafat, yakni JCH asal Kecamatan Pinggir. Ada lagi, 1 JCH yang sudah melunasi, namun tak merekam biometerik, karena alasan menunda keberangkatan agar bisa bergabung dengan istri pada musim haji tahun mendatang,” ungkap Jumari. Selanjutnya, untuk pelunasan BPIH tahap kedua, dilaksasnakan Selasa 30 April hingga Rabu 10 Mei 2019. Diperikirakan jumlah JCH yang melunasi pada tahap kedua, sebanyak 38 JCH dengan rincian
21 JCH cadangan dan 17 JCH yang sudah pernah naik haji. Pada pelunasan tahap kedua ini, selain 38 JCH yang bakal melunasi, juga akan ada tambahan yakni JCH lansia dan gabungan. Maksud dari gabungan tersebut, yakni penyatuan suami isteri serta orang tua lansia dan anak yang terpisah tahun keberangkatan. Diungkapkan Jumari, usulan keberangkatan itu, baru bisa dilakukan minimal setelah dua tahun mendaftar dari jadwal keberangkatan suami/istri maupun orang tua lansia. Khusus untuk lansia ini usia maksimal 75 tahun ke atas, harus didampingi oleh anaknya.(evi)
BENGKALIS (RP) - Hasil Patroli Anti-Politik Uang Tim Gabungan Penegak Hukum Terpaduk (Gakumdu) Bengkalis pada masa tenang berhasil menjaring 4 unit kendaraan mobil yang berisi bahan kampanye caleg, mulai dari kartu nama, kalender, contoh surat suara. “Selama masa tenang, tim Gakumdu terdiri Bawaslu, Polri dan Kejaksaan melakukan operasi patroli pengawasn politik uang di beberapa titik di Kabupaten Bengkalis. Memang sejauh ini belum ditemukan laporan tentang politik uang,” ungkap Ketua Bawaslu Bengkalis Mukhlasin, Senin (15/4). Dijelaskan Mukhlasin, dari hasil patroli berupa bahan kampanye dalam kendaraan mobil caleg, langsung diamankan atau disita sebagai barang bukti. Hal ini penting, jika tidak disita, dikhawatirkan akan digunakan untuk kampanye pada masa tenang. Patroli pengawasan politik uang ini dilaksanakan sebagai upaya untuk melakukan pencegahan dan penindakan pelanggaran masa tenang pemilu tahun 2019. Operasi Patroli Anti-Politik Uang akan terus di laksanakan hingga tanggal 17 April dini hari,
Bawaslu dan unsur Gakumdu telah membagi rute dan wilayah operasi yang diantaranya wilayah kepulauan dan wilayah daratan. “Patroli satgas anti politik uang juga dilakukan dengan memeriksa seluruh kendaraan yang melintas di wilayah Bengkalis. Titik lokasi patroli meliputi Jalan Bantan Senggoro, Simpang Lapangan Tugu, Pelabuhan Roro, Simpang Kelapapati,” kata Mukhlasin. Kegiatan serupa juga di lakuka n o l e h jaja ra n p e ngawa s pemilu di tingkat kecamatan, kelurahan/desa sebagai bentuk sosilaisasi kepada masyarakat atau pemilih. “Kami dari Bawaslu dan unsur Gakumdu juga mengimbau kepada partai politik peserta pemilu untuk tidak melakukan kampanye dalam bentuk apapun termasuk melalui SMS, WA, Instagram, Twitter, telepon dan melalui media sosial lainnya,” ungkapnya. Untuk aturan soal politik uang pada UU Pemilu tahun 2017 terbagi ke sejumlah pasal. Di antaranya pasal 278, 280, 284, 515, dan 523. Kategori politik uang bukan hanya sejumlah uang namun juga janji-janji yang di sampaikan oleh peserta Pemilu atau calon legislatif.(evi)
TATA LETAK: EFAN
PRO-INDRAGIRI HILIR Riau Pos
BUMI SRI GEMILANG
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 19 l ADVERTORIAL PEMKAB INDRAGIRI HILIR
LOGISTIK: Bupati Inhil HM Wardan meninjau logistik pemilu yang akan didistribusikan ke sejumah daerah di Venue Futsal Tembilahan, baru-baru ini.
HUMAS PEMKAB INHIL
Berikan Kesempatan Karyawan Mencoblos
B
UPATI Indragiri Hilir (Inhil) HM Wardan, mengajak seluruh masyarakat daerah itu menyukseskan Pemilihan Umum (Pemilu) Presiden dan legislatif 2019 dengan menyalurkan suaranya. Demikian pula kepada pihak
perusahaan agar memberikan kesempatan yang seluas-luasnya bagi para karyawan agar dapat melakukan pencoblosan di tempat pemungutan suara (TPS) yang telah disediakan. “Mari gunakan hak pilih kita masing-masing sesuai hati nu-
Zulaikhah Ajak Dukung Program Pemerintah SEBAGAI salah satu organisasi sosial yang bergerak keagamaan, Hj Zulaikhah Wardan mengajak seluruh anggota Muslimat NU mendukung program kerja pemerintah. ‘’Terutama sekali terhadap program-program keagamaan,” ungkap Ketua Muslimat NU Hj Zulaikhah, belum lama ini. Dalam menyusun program, lanjut Zulaikhah, dia mengingatkan agar Muslimat NU tidak membuat kegiatan yang muluk-muluk. Cukup dengan program yang
rani,” pesan Bupati Inhil HM Wardan, kemarin. Terhadap perusahaan-perusahaan industri dan sebagainya, dapat menerapkan sistem shift. Artinya para karyawan yang ingin mencoblos dapat pergi secara bergantian dengan tidak serta merta mening-
galkan kewajiban sebagai karyawan. Menyukseskan pemilu, juga dapat dilakukan dengan cara menciptakan situasi yang kondusif, aman, nyaman dan damai. Untuk itu manfaatkanlah momen lima tahunan itu dalam menentukan arah kebijakan pembangunan ke depan.
‘’Besok, Rabu 17 April 2019 hari yang bersejarah. Berbondong-bondonglah ke TPS untuk menggunakan hak pilih, baik untuk Presiden-Wakil Presiden RI maupun anggota legislatif di tingkat pusat, provinsi dan kabupaten,” ajaknya.
Seperti diketahui, kekuatan satu bangsa juga dapat dilihat dari seberapa kuat rakyatnya dalam menyukseskan pesta demokrasi yang berasaskan Pancasila dan UUD 1945. Sejauh ini Indonesia masih menjunjung tinggi asasasas tersebut.(adv)
Wabup Akui BPD Parlemen Tingkat Desa
mampu dijalankan. Mengingat Muslimat NU merupakan organisasi sosial keagamaan yang harus benar-benar dipahami hakikatnya, menurut Zulaikhah orang yang tergabung dalam Muslimat NU merupakan ibu-ibu yang cukup berpengalaman. ‘’Seyogyanya Muslimat NU merumuskan dan melaksanakan kegiatan-kegiatan keagamaan yang berlandaskan pengembangan sumber daya manusia (SDM). Program itu selaras dengan program pemerintah,’’ ucapnya.(adv)
A N G O TA B a d a n P e r m u s y awaratan Desa (BPD) memiliki tugas dan tanggung jawab yang strategis bagi kemajuan desa. Sebab, mereka merupakan parlemen di tingkat desa. Demikian disampaikan Wakil Bupati (Wabup) Indragiri Hilir (Inhil) H Syamsuddin Uti, dalam salah satu kesempatan baru-baru ini. Pada dasarnya BPD tugas dan fungsi (tupoksi) membahas rancangan peraturan desa (Ranperdes) bersama kepala desa dan unsur masyarakat setempat. ‘’Selain itu BPD juga berkewajiban melakukan pengawasan. Namanya juga parlemen yang ada di desa,” ungkap mantan Wakil Ketua DPRD Inhil itu. Disadari bahwa tugas anggota
HUMAS PEMKAB INHIL
BACA SUMPAH: Wakil Bupati Inhil H Syamsuddin Uti membacakan sumpah jabatan BPD di Kecamatan Sungai Batang, baru-baru ini.
BPD sangat banyak dan strategis, termasuk mengusulkan pemberhentian dan pengangkatan seorang kepala desa. Namun tetap berdasarkan mekanisme yang ada.
Pada dasarnya BPD juga bertanggung jawab menampung, merumuskan dan menyalurkan aspirasi masyarakat. Artinya banyak kewenangan BPD dalam men-
gelola administrasi desa. Mereka juga adalah perpanjangan tangan masyarakat. Dengan demikian kata SU, sapaan akrab Wabup Inhil, BPD dapat menjadi mitra kerja pemerintah desa yang baik sekaligus sebagi unsur perpanjangan tangan masyarakat dalam menyampaikan aspirasi. ‘’Termasuk dalam merumuskan pembangunan bersama kepala desa. Demikian juga dengan program unggulan pemerintah, yakni program Desa Maju Inhil Jaya (DMIJ),” jelasnya. Di dalam DMIJ terdapat beberapa program strategis lainya, mulai dari program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Magrib Mengaji dan program kebersihan.(adv)
ADVERTORIAL PEMKAB KAMPAR CEK LOGISTIK: Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto melakukan pengecekan logistik pemilu menjelang pelaksanaan Pemilu Serentak 2019, baru-baru ini. HUMAS PEMKAB KAMPAR
Pemkab Pastikan Logistik Pemilu Telah Didistribusikan Bupati Nyoblos di Tapung SEHARI menjelang pelaksanaan pemilihan umum (pemilu) serentak 2019, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kampar kembali memastikan kesiapan pelaksanaan. Bila pada dua hari lalu Bupati Catur Sugeng Susanto melakukan pengecekan langsung logistik pemilu, pada Selasa (16/4) giliran Sekda Kampar Yusri turun ke lapangan. Didampingi Kepala Dinas Komunikasi informatika dan Persandian Kampar Arizon, Kepala Kesbangpol Kampar Ardi Masdiansyah serta Kabag Umum Setda Kampar Khairil, Sekda Yusri memastikan seluruh logistik pemilu sudah didistribusikan di Kampar Kiri. Kawasan ini dipilih karena terdapat sejumlah desa yang masuk kategori sulit mendistribusikan logistik pemilu. Sementara itu, Bupati Kampar kembali mengimbau semua pihak untuk ikut menyukseskan pelaksanaan pemilu di Kabupaten Kampar. Catur mengajak seluruh masyarakat Kampar yang memiliki hak pilih agar menyalurkan hak pilihnya. Dir-
inya juga meminta semua pihak menahan diri, tidak mudah terprovokasi dan meminta pemilih menikmati pesta demokrasi sekali dalam lima tahun itu. Catur sendiri dijadwalkan akan melakukan pencoblosan di kampung halamannya, di Desa Sei Lembu Makmur, Kecamatan Tapung. Catur bersama istri akan melakukan pencoblosan di TPS 002 di desa tersebut. Pada Kamis (16/4), Catur juga melakukan pengecekan kesiapan pelaksanaan pemilu serentak di Kecamatan Tapung. B i l a b u p a t i m e l a ku k a n pengecekan di sejumlah tempat di Tapung, Sekda juga melakukan pengecekan di sejumlah kecamatan di Kampar Kiri. Yusri melakukan pengecekan dan koordinasi bersama Camat Kampar Kiri Hulu. Lalu melakukan pengecekan di Kecamatan Gunung Sahilan, Kecamatan Kampar Kiri Tengah hingga Kampar Kiri Hilir. ‘’Hari ini kami ingin memastikan sudah sejauh mana pendistribusian logistik dari kecamatan ke desa pada H-1 pelaksanaan pemilu kepada camat dan para ketua PPK kecamatan. Kita ketahui bersama, khusus Kecamatan Kampar Kiri terdapat sebanyak
17 desa yang sulit dijangkau dengan kondisi jalan yang memprihatinkan. Kemudian juga Kecamatan Kampar Kiri Hulu juga terdapat 8 desa terisolir yang hanya bisa dilalui dari jalur air sungai. Ini jadi perhatian khusus,’’ sebut Yusri. Untuk Kampar Kiri Hulu, kecamatan dengan jumlah desa terilosir terbanyak di Kampar, Pemkab menyiagan ambulan air yang ada di setiap desa untuk diparkirkan di Desa Gema. Ambulans ini disiapkan untuk kemudahan mobilitas KPU, Bawaslu,TNI, Polri maupun dari pemerintah untuk mengunjungi pendistribusian logistik maupun pelaksanaan pemungutan suara nantinya. Kepada semua yang terlibat dalam hal ini, baik TNI, Polri, Bawaslu, KPU, PPK PPS serta KPPS, Sekda minta semua bekeja sebaik mungkin. Karena menurutnya, pemilu ini merupakan tugas negara yang menjadi perhatian dulia. ‘’Alhamdulillah dalam pengecekan se-Rantau Kampar Kiri dari laporan setiap ketua PPK Kecamatan, bahwa pada senin pagi 16 April 2019 kemarin, semua logistik sudah di kirim keseluruhan desa,’’ sebut Yusri.(end)
KOORDINASI: Sekda Kampar Yusri melakukan koordinasi dengan satuan kerja di Kampar Kiri untuk memastikan logistik dan pelaksanaan pemilu berjalan lancar, Selasa (16/4/2019). HUMAS PEMKAB KAMPAR
REDAKTUR: M ERIZAL
PT RAPP FOR RIAU POS
FOTO BERSAMA: Dua Klub Toastmaster RAPP foto bersama usai meraih penghargaan President Distinguished Club dari Toastmaster International di Medan, baru-baru ini.
Dua Klub Toastmaster RAPP Raih President Distinguished Club PEKANBARU (RP) - Dua klub Toasmaster di PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) meraih dua penghargaan President Distinguished Club. Dua klub tersebut adalah Riau Toasmaster dan Riau Fiber Toastmasters Club. Penghargaan ini diberikan kepada dua klub tersebu karena memiliki performa bagus dan keaktifan anggota yang tinggi. Selain itu kedua klub juga dianugrahi Shooting Stars Award 2019. Penghargaan ini diberikan da-
lam kegiatan Toastmasters Medan Conference yang diadakan di Medan pada 12 hingga 14 April 2019. Ketua Panitia, Mashuri Ngadiwijaya mengatakan, kegiatan ini diikuti oleh ratusan anggota Toastmaster International dari berbagai negara di Asia. Kegiatan dimulai dengan pelatihan cara berbicara yang baik di depan umum dan melatih kepemimpinan para peserta. ‘’Selain itu juga ada world class contest atau kontes pidato yang mempertontonkan kemampuan
berpidato tingkat tinggi. Peserta konferensi akan mandapat pengetahuan baru tentang strategi berkomunikasi di toastmasters atau di luar toastmasters,” ujarnya. Area Director H3 Ratnawati Helen Karoma mengatakan bukan hanya tentang penghargaan yang kami dapatkan dari Toastmaster International, tetapi fokus adalah tantangan untuk mempertahankannya untuk pertumbuhan klub dan mempertahankan kualitas klub.(izl)
Gubri Ajak Masyarakat Riau Tak Golput sambungan dari hal 20 Fuadi, akan menyalurkan asp i ra s i n y a d i T P S 1 1 , Ja l a n Tangkuban Perahu, Kelurahan Rintis, Kecamatan Limapuluh, Pekanbaru. Tepatnya di depan rumah dinas Komandan Korem (Danrem) 031 Wirabima. ‘’Kemudian kalau untuk Sekda Ahmad Hijazi dijadwalkan akan menyalurkan hak suaranya di TPS yang berada tidak jauh dari
rumahnya, di Jalan Borobudur, Pekanbaru,” sebutnya. Sementara itu, Gubernur Riau Syamuar mengimbau agar masyarakat Riau dapat menyalurkan hak pilihnya dan tidak golput pada pemilihan Presiden dan Legislatif tahun 2019 ini. ‘‘Kepada masyarakat saya imbau agar jangan Golput,’’ ajak mantan Bupati Siak ini. Pemilu ini, lanjut Syamsuar adalah penentu nasib bangsa
untuk lima tahun kedepan. Karena itu, ia mengajak masyarakat berbondong-bondong datang ke TPS. Bahkan Gubri meminta apabila ada warga yang memiliki keperluan ke luar kota, agar menyempatkan diri mendatangi TPS terlebih dahulu. ‘’Masyarakat yang hendak pergi keluar kota, hendaknya gunakan dulu hak memilih nya baru berangkat,’’ ungkapnya.(sol)
Baru 52 Persen Anggota DPRD Serahkan LHKPN sambungan dari hal 20 cara input data pelaporan LHKPN. Meski begitu, dirinya tetap mengapresiasi anggota dewan yang sudah menyerahkan LHKPN. Capaian tersebut juga termasuk baik, bila dibandingkan beberapa daerah lain. ’’Hanya tinggal empat orang itupun karena kendala teknis. Ia misalnya enggak ngerti gimana cara input datanya takut salah-salah. Biasa. Bukan karena ada yang disembunyikan. Saya yakin tidak. Jadi semua akan segera
dalam waktu dekat,” tambahnya. Diketahui sebelumnya, seb a n y a k 2 5 6 o ra n g a n g g o t a DPRD Provinsi maupun kabupaten dan kota di Riau belum menyampaikan Laporan Hasil Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hal ini diketahui setelah KPK bersama Komisi Pemilihan Umum atau KPU resmi mempublikasikan nama-nama anggota MPR, DPR, DPD dan DPRD se-Indonesia yang telah melaporkan LHKPN secara
tepat waktu, melaporkan terlambat (setelah 31 Maret 2019) dan tidak melaporkan LHKPN. Pengumuman tersebut berlangsung di gedung KPK, Kuningan, Jakarta Selatan pada Senin (8/4) lalu. Saat itu, hadir Wakil Ketua KPK Tony Saut Situmorang, serta Ketua KPU Arief Budiman dan jajaran. Secara umum, dari 18.419 orang wajib lapor di seluruh Indonesia, tingkat kepatuhannya tercatat baru 70 persen (12.880 orang), sedangkan yang belum lapor berjumlah 5.539 orang.(nda) TATA LETAK: EFAN
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 20
Potensi Kelautan Harus Dikembangkan
HUMAS PEMPROV RIAU
TERIMA BUKU: Wagubri Edy Natar Nasution menerima buku saat menghadiri paparan dan diskusi tentang pembangunan agro-maritim berbasis inovasi industri 4.0 oleh Prof Dr Ir Rokhmin Danuri MS disaksikan Gubri H Syamsuar di Pekanbaru, Selasa (16/4/2019).
PEKANBARU (RP) - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menginginkan potensi kelautan yang ada di Provinsi Riau dapat dikembangkan secara maksimal agar dapat mensejahterakan masyarakat Riau. Pasalnya, selama ini potensi kekuatan di Riau belum dikelola dengan maksimal. “Salah satu potensi kelautan yang bisa dikembangkan yakni melalui sistem keramba. Kita harus bisa mengembangkan keramba yang bisa untuk ekspor ke luar negeri. Keramba ikan di beberapa daerah di Riau ini sudah dikembangkan seperti di Dumai Bengkalis Meranti dan semua ini perlu dukungan dari pemerintah,� kata Gubri. Gubri menyebutkan, saat ini ia melihat usaha keramba di Riau yang sejahtera adalah bos besarnya saja atau pemodal. Sementara kesejahteraan masyarakat kecil terabaikan terutama para petambak ikan. “Nilai ekspor kita cukup tinggi namun banyak yang los sehingga neraca perdagangan kita tidak balance. Karenanya kita perlu adanya pengawasan sebab dalam ekspor
itu ada pendapatan negara dan ada pendapatan daerah. Jika ini dikelola dengan baik, tentunya dapat meningkatkan pendapatan daerah dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat,â€? sebut Syamsuar. Untuk itu, pada kegiatan pembangunan agro-maritim berbasis inovasi industri 4.0, pihak Pemprov Riau menghadirkan narasumber Prof Dr Ir Rokhmin Dahuri, MS yakni mantan Menteri Kelautan dan Perikanan RI, di ruang Melati, Selasa (16/4). ‘’Kehadiran Rokhmin ini semoga dapat menjadi pencerahan bagi kita semua, terutama bagaimana kita bisa memanfaatkan potensi alam yang ada,â€? ucap Syamsuar. Selain laut sumber besar bagi Riau, kata Syamsuar, daratan juga merupakan sumber potensi yang patut terus digali. Diantaranya, potensi pertanian kelapa sawit, sagu, kelapa, dan ini terus dikembang daerah kabupaten/kota yang ada di Riau. ‘’Kita ingin meningkatkan perekonomian masyarakat baik petani, nelayan, maupun buruh dengan potensi alam Riau yang ada pada saat ini,â€? ujar Syamsuar.(sol)Â
Tak Berinovasi, Kepala OPD Dicopot Laporan SOLEH SAPUTRA, Pekanbaru GUBERNUR Riau (Gubri) Syamsuar meminta para kepala organisasi perangkat daerah (OPD), di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau untuk dapat terus berinovasi sesuai bidang kerjanya masing-masing. Jika tidak, Gubri menegaskan akan mengganti kepala dinas dan jajarannya yang tidak mampu berinovasi. ‘’Kalau tuan-tuan tak punya inovasi nanti tak saya pakai,� kata Gubri Syamsuar di hadapan para
kepala OPD di lingkungan Pemerintah Provinsi Riau pada kegiatan diskusi tentang pembangunan agro maritim berbasis industri 4.0 untuk meningkatkan daya saing di ruang Melati, Kantor Gubernur Riau, Selasa (17/4). Lebih lanjut dikatakannya, meskipun setiap kepala OPD memiliki karakter yang berbeda dalam memimpin masing-masing instansi. Untuk itu, ia berharap, bawahannya tidak pesimis dan tidak mudah menyerah terhadap tugas-tugas yang diberikan. ‘’Jangan belum apa-apa sudah
bilang susah, saya yakin dengan segenap potensi yang dimiliki kita dan banyaknya dukungan dari kementerian termasuk swasta, kita punya potensi untuk maju, maka gunakan kesempatan dengan sebaik-baiknya,� ajak Syamuar. Untuk itu, mantan Bupati Siak ini meminta para stafnya tidak bekerja monoton atau hanya bekerja di balik meja saja. Jika pekerjaannya berkaitan dengan kepentingan rakyat, maka harus turun ke lapangan untuk mendengar dan membina masyarakat, agar tujuan yang bisa
tercapai. ‘’Tapi kalau mereka yang kinerjanya stagnan pasti diganti, tunggu waktu aja lah,� tegas Syamuar. Selain mengancam akan mengganti kepala OPD yang tidak bisa berinovasi, saat ini Pemprov Riau juga masih melakukan penyusunan perubahan Struktur Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) baru di lingkungan Pemprov Riau. Pihak Pemprov Riau menargetkan bahwa perubahan tersebut sudah bisa selesai pada April ini. Sekretaris Daerah Provinsi
Riau Ahmad Hijazi mengatakan, setelah pihaknya selesai melakukan penyusunan. Maka selanjutnya drafnya akan dibawa ke Kementerian Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB). ‘’Target kami bulan ini sudah dibahas di kementerian. Mudah mudahan bisa selesai karena terkait dengan program kerja yang akan dilaksanakan ditahun 2020,� katanya. Untuk melakukan perombakan SOTK baru tersebut, Pemprov Riau harus merevisi Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Riau No-
mor 4/2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Riau. Di mana dalam Perda tersebut Pemprov Riau memiliki 40 Organisasi Perangkat Daerah. Rincianya ada 25 dinas dan tujuh badan dan tiga asisten dan beberapa biro. Revisi Perda Nomor 4/2016 tersebut sesuai keinginan Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar, untuk mengurangi jumlah OPD dari 40 OPD menjadi 37 OPD. Pengurangan tersebut ada beberapa dinas yang dilebur dan digabungkan. (izl)
Baru 52 Persen Anggota DPRD Serahkan LHKPN PEKANBARU (RP) - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) baru saja merilis jumlah anggota DPRD se-Riau yang belum menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN). Hasilnya, dari jumlah anggota DPRD kabupaten/kota di Riau sebanyak 531 orang, yang belum melaporkan sebanyak 256 orang. Atau baru sekitar 52 persen saja yang menyerahkan. Sedangkan untuk anggota DPRD tingkat provinsi masih ada empat orang yang belum menyerahkan. Menanggapi hal itu, Wakil Ketua DPRD Riau Noviwaldy Jusman mengakui memang masih ada anggota DPRD yang belum
ď Ž REDAKTUR: M ERIZAL
menyerahkan. ‘’Kendala teknis saja. Jadi kemaren itu sebenarnya semua draft untuk pelaporan sudah disiapkan kawan-kawan. Jadi tinggal di input saja,â€? sebut Noviwaldy kepada Riau Pos. Ia melanjutkan, pimpinan DPRD sudah mengirimkan nota dinas kepada anggota dewan yang belum menyerahkan LHKPN. Bahkan pihaknya juga akan menyediakan staff khusus untuk membantu dewan menyelesaikan pelaporan. Termasuk juga memberikan bimbingan teknis kepada seluruh dengan mengenai tata ď Ž Baca Baru Halaman 19
BERI SEDEKAH: Warga memberi sedekah kepada pengemis di Jalan Imam Munandar, Pekanbaru. Keberadaan pengemis kini mulai banyak dijumpai di sejumlah lokasi di Pekanbaru. MIRSHAL/RIAU POS
Gubri Ajak Masyarakat Riau Tak Golput PEKANBARU (RP) - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar dijadwalkan akan menyalurkan hak pilihnya pada pemilu 2019 di TPS 003 di Jalan Petala Bumi, Kelura-
han Suka Mulya, Kecamatan Sail, Pekanbaru. TPS tersebut juga tepat berada disamping kediaman Gubernur Riau. ‘‘Insya Allah besok pak gu-
bernur Riau dan keluarga menyalurkan hak suaranya di TPS 003, tepatnya samping kediaman Gubernur Riau yang ada di Jalan Diponegoro,’’ kata Kabag Humas
Setdaprov Riau, Fuadi. Sedangkan untuk Wakil Gubernur Riau Edy Natar Nasution, lanjut ď Ž Baca Gubri Halaman 19
ď Ž TATA LETAK: EFAN
DINAMIKA KOTA MASA DEPAN
Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 21
Tempat Usaha Diminta Buka Siang Hari
Spectacular Dancing Fountain Waktu : 3 April – 5 Mei 2019 Tempat : Taman Alam Mayang
Bazar Otomotif di Living World Pekanbaru Waktu : sampai 21 April 2019 Tempat : Living World
Laporan M ALI NURMAN, Kota SEMUA pihak di Kota Pekanbaru diminta Wali Kota (Wako) Pekanbaru Dr H Firdaus ST MT untuk menyukseskan Pemilihan Umum (Pemilu) 2019. Selain menggalakkan sosialisasi, tempat usaha yang buka di hari
pencoblosan, Rabu (17/4) diminta beroperasi di atas pukul 12.00 WIB atau siang hari. Permintaan ini disampaikan Wako Pekanbaru dalam Surat edaran Nomor : 100/ TAPEM-259/III/2019. Edaran ini ditujukan pada kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) , kepala instansi vertikal,
BUMN dan BUMD di Pekanbaru, serta pimpinan perusahaan, swasta, pengelola mal, hotel, restoran dan rumah makan. Edaran ini berisi empat poin tentang Pemilihan Umum (Pemilu) Legislatif DPR RI, DPD RI, DPRD provinsi, DPRD kota/kabupaten dan Pemilihan Presiden 2019. Poin pertama
disampaikan bahwa pelaksanaan pemilu dilakukan Rabu (17/4) sejak pukul 08.00 WIB hingga pukul 12.00 WIB. Kedua, para pihak terkait diminta untuk memastikan pegawai, staf dan karyawan di lingkungan kerja sudah terdaftar ď Ž Baca Tempat Halaman 27
FIRDAUS
MEMANCING: Warga memancing di pinggiran Sungai Siak dengan latar Jembatan Sultan Abdul Jalil Alamuddin Syah (Siak IV) , Senin (15/4/2019). Keberadaan jembatan ini menjadi kebanggaan sendiri bagi warga Pekanbaru.
Lubang Membawa Petaka NASIB sial dialami Joko (bukan nama sebenarnya) yang sedang membawa mobil truk bermuatan barang-barang bekas seperti kardus dan botol-botol minuman. Saat itu ini melintas di Jalan HR Soebrantas Pekanbaru atau dikenal Panam. Pada jalan tersebut terdapat beberapa titik jalan berlubang yang besar dan dalam, ď Ž Baca Lubang Halaman 27
EVAN GUNANZAR/RIAU POS
 Â? Â? Â? Â?  Â€ Â? ‚ ƒ„   ‚ Â? ˆ ‰ Š ‡ ‹ ÂŒ Â?ÂŒ ÂŽ ˆ Â? ˆ Â?ÂŒ ‰ ‘ Â?Â? ˆ Â? ÂÂ?Â? ˆ  ’ „ ƒ Â? Â?  Â? „ Â? ÂÂ?Â? ˆ  ŒÂ? Â… Â? Â? Â? ‚ “ ‰ ‰ Š Â? ˆ Â? ÂÂ?Â? ˆ  „ Â? ” Â? Â?  ÂÂ? „ Â?• – ˆ
…† ‡ÂÂ? Â? ‚ Â? Â? Â? Â? Â? Â? ‚ Â? ‚ Â? Â? ‚ Â? Â? Â? Â? Â? Š Â?
ď Ž REDAKTUR: YULIANTI SABIKIS
15 SMP Negeri Masih UN Manual
Gagal Sistem, Bisa Lunasi BPIH di Tahap II
KOTA (RP) - Ujian nasional (UN) tingkat sekolah menengah pertama (SMP) sederajat di Kota Pekanbaru akan digelar mulai 22 April nanti. Dari 44 SMP (SMP) negeri yang ada, 15 SMP di antaranya harus ujian manual atau menggunakan ujian nasional kertas pensil (UNKP). Sisanya, 29 SMP negeri sudah mengikuti sistem ujian nasional berbasis komputer (UNBK) Di Kota Pekanbaru sendiri seluruh SMP/MTs yang akan ikut UNBK baik negeri maupun swasta berjumlah 86 sekolah. Untuk se-
K O TA ( R P ) Jamaah calon haji (JCH) yang terkendala gagal bayar karena sistem pelunasan biaya perjalanan ibadah haji (BPIH), masih diberikan dispensasi untuk dapat melunasi pada tahap II nanti. JCH bisa melakukan pelunasan di BPS BPIH. Sementara Jadwal pelunasan BPIH tahap II masih belum diumumkan.
kolah negeri, di Pekanbaru hanya dua yang memiliki alat sendiri yakni SMPN 1 dan SMPN 10. Ke p a la D i na s Pe n d i d i ka n (Kadisdik) Kota Pekanbaru Abdul Jamal, Selasa (16/4) menyampaikan, pihaknya sudah melakukan berbagai persiapan untuk pelaksanaan UNBK. ’’Sejauh ini tidak ada kendala,’’ ucapnya. Pihaknya, lanjut Jamal sudah melakukan verifikasi dan sudah melihat langsung kesiapan unit ď Ž Baca 15 SMP Halaman 27
Kepala Seksi (Kasi) Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Pekanbaru Drs H Dahlan MA mengatakan, beberapa JCH diketahui mendapat kendala karena masalah sistem saat melakukan pelunasan BPIH, bisa melakukan pelunasan ketika jadwal pelunasan tahap II dibuka. Namun bagi
JCH yang memang tidak ada melakukan pelunasan BPIH hingga 15 April lalu, Dahlan sebutkan otomatis masuk daftar tunggu atau waiting list 2020. “Bagi JCH yang gagal bayar karena sistem di pelunasan haji dan gagal sistem di isthito’ah, bisa masuk (pelunasan, red) tahap II,â€? ujar Dahlan kepada Riau Pos, belum lama ini. ď Ž Baca Gagal Halaman 27
ď Ž TATA LETAK: YAYA ď Ž TATA LETAK:ARIF OKTAFIAN
METROPOLIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 22
Matangkan Persiapan Pembangunan Stadion Tahun 2019 ini kita akan lakukan pematangan lahan dulu. n ZULFAHMI ADRIAN Kepala Dispora Kota Pekanbaru
Laporan M ALI NURMAN, Kota PEMERINTAH Kota Pekanbaru berencana membangun stadion sepakbola di kawasan sport center Tenayan Raya. Kini, pematangan persiapan menjelang pembangunan dilakukan. Pematang persiapan ini dilakukan oleh Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kota Pekanbaru. Stadion sepakbola ini
ditargetkan bisa dioperasikan pada 2020. Hal ini dikatakan Kepala Dispora Kota Pekanbaru Zulfahmi Adrian kepada wartawan, Selasa (16/4). ’’Berbagai persiapan yang diperlukan kami matangkan. Pak Wali (wali kota, red) menargetkan 2020 bisa dioperasikan,’’ jelasnya. Langkah yang akan dilakukan di 2019 ini untuk persiapan pembangunan stadion ini adalah
pematangan lahan. ’’Untuk itu, pembangunan akan kita gesa. Tahun 2019 ini kita akan lakukan pematangan lahan dulu,’’ imbuhnya. Pembangunan di tahap awal nantinya akan fokus pada fisik lapangan sepakbola. ’’Agar bisa digunakan masyarakat. Setelah itu baru pembangunan tribun penonton serta melengkapi fasilitas pendukung lainnya,” terangnya. Lahan tempat stadion yang
akan dibangun saat ini sedang dikoordinasikan sertifikat lahannya seluas dua hektare antara Dinas Pertanahan, Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) serta BPN Pekanbaru. ’’Harapan kita proses sertifikasi ini bisa digesa penyelesaiannya. Dengan begitu, pembangunan stadion sepakbola itu bisa dilakukan secepatnya,’’ tutupnya.(ade)
Rian Anggoro Ketua PFI Pekanbaru KOTA (RP) - FB Rian Anggoro terpulih sebagai Ketua Pewarta Foto Indonesia (PFI) Pekanbaru dalam musyawarah daerah, Senin (15/4). Acara yang digelar di Kantor Sagang, Jalan Inpres, Kelurahan Marpoyan Damai diikuti sebanyak 25 anggota PFI Pekanbaru yang hampir semua anggota PFI bekerja di media massa yang ada di Provinsi Riau. Dalam musda tersebut mengagendakan laporan pertanggung jawaban pada pengurusan yang sebelumnya diketuai oleh Melvinas massa periode 2015-2019 sekaligus pemilihan ketua umum yang baru periode 2019-2023 .
Selain pertanggung jawaban kepengurusan lama, dalam musda tersebut juga membahas kemajuan kepengurusan organisasi PFI untuk periode selanjutnya. Musda yang dipimpin oleh H Azwar, salah seorang pewarta foto senior di media lokal Riau mengatakan, dengan digelarnya musda agar organisasi Pewarta Foto Indonesia khususnya Pekanbaru selain mempunyai wadah dalam beroganisai juga sekaligus wadah dalam berkarya menghasilkan karya karya foto jurnalistik yang dapat membanggakan PFI Pekanbaru baik dalam kancah lokal, nasional
maupun internasional . “Musda ini bertujuan agar organisasi PFI Pekanbaru lebih baik demi kemajuan orgaanisasi, dan dapat menghasilkan karya karya foto jurnalistik yang bisa bersaing di kancah nasional dan internasional,” ungkap Azwar. Pada pemilihan Ketua Umum PFI periode 2019-2023, terdapat tiga calon. Setelah hasil pemungutan suara, terpilih FB Rian Anggoro dengan perolehan sebanyak 11 suara. Berdasarkan hasil tersebut Rian Anggoro secara sah menjabat sebagai Ketua Umum PFI Periode 20192023.(van)
EVAN GUNANZAR/RIAU POS
FOTO BERSAMA: Pewarta Foto Indonesia (PFI) Pekanbaru foto bersama usai menggelar musyawarah daerah di Kantor Sagang, Jalan Inpres, Kelurahan Marpoyan Damai, Pekanbaru, Senin (15/4/2019).
Waspadai Peminta dari Rumah ke Rumah KOTA (RP) - Kota Pekanbaru menjadi salah satu kota yang bakal diserbu pengemis musiman menjelang bulan suci Ramadan. Bahkan mereka berani meminta-minta dari rumah ke rumah (door to door). Situasi tersebut telah terjadi di beberapa perumahan warga, sehingga mengurangi kenyamanan warga. Pihak Dinas Sosial (Dissos) Kota Pekanbaru menyarankan agar masyarakat berhati-hati dengan peminta-minta yang datang ke rumah-rumah. “Sebaiknya jangan mudah per-
caya. Memberi itu tidak dilarang namun demi keamanan dan kenyamanan patut juga berhati-hati. Kalau didampingi ketua RT dan RW baru lebih baik lagi,” ujar Sekretaris Dinas Sosial (Dissos) Kota Pekanbaru Zamzami kepada Riau Pos, kemarin. Lanjut Zamzami, mereka yang datang langsung ke rumah rumah warga tanpa didampingi RT dan RW juga patut diwaspadai. Karena bisa jadi aksi itu juga termasuk modus untuk rencana melakukan hal hal negatif atau berbuat kejahatan. “Bisa jadi kan modus saja.
Tetapi jika yakin dan tetap ingin memberi ya itu terserah masyarakat,” katanya. Ia menambahkan untuk mengantisipasi kedatangan gelandangan dan pengemis (gepeng ) di Pekanbaru menjelang Ramadan tidak bisa dilakukan secara langsung. Namun demikian pihak Dissos telah memiliki solusi untuk mengantisipasi kedatangan gepeng musiman tersebut. “Tim yustisi sudah terbentuk. Kita juga sering turun memantau gepeng musiman itu,” terangnya. (ilo)
Puluhan Siswa MAN 2 Diterima di Jalur Undangan KOTA (RP) - Puluhan siswa MAN 2 Pekanbaru berhasil diterima di universitas terkemuka melalui jalur seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN) undangan tahun 2019. Siswa madrasah ini tidak hanya diterima di universitas negeri di Kota Pekanbaru, tetapi juga diterima tersebar di universitas negeri se-Indonesia. Hal itu disampaikan Kepala MAN 2 Pekanbaru Norerlinda MPd saat menghadiri acara perpisahan MAN 2 Pekanbaru
REDAKTUR: ABU KASIM AL BANTANI
belum lama ini. Ia mencatat setidaknya ada sebanyak 45 anak didiknya yang telah diterima di universitas negeri yang tersebar tersebut. Selain di bidang akademis, anak didiknya juga dikatakan Norerlinda berprestasi di bidang nonakademik. “Siswa kita juga berhasil berprestasi di bidang nonakademik misalnya dalam iven olimpiade international di Maroko. Tahun ini siswa yang diterima universitas negeri melalui jalur undangan memang cukup banyak
dibandingkan dengan tahun sebelumnya,” terangnya kepada Riau Pos. Kepala Kanwil Kemenag Riau Mahyudin yang hadir dalam acara itu juga memberikan dukungan positif terhadap siswa MAN 2 Pekanbaru yang tidak hanya berprestasi di akademik., tetapi juga berprestasi di bidang nonakademik juga. Ia berharap brestasi itu bisa ditingkatkan. “Prestasi di tingkat international harus terus ditingkatkan,” harapnya.(ilo)
TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
PINGGIR-DURI-DUMAI Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 23
Honorer Diskes Dumai Didaftarkan ke BPJS TK DUMAI (RP) - Honorer di Kota Dumai bisa bernafas lega. Pasalnya selama ini mereka tidak didaftarkan ke BPJS Ketenagakerjaan (TK). Namun pada tahun ini honorer di lingkungan Dinas Kesehatan Kota Dumai didaftarkan ke BPJS Ketenagakerjaan. Hal itu disampaikan Asisten III Setdako Dumai Drs H Khairil Adli saat menyerahkan kartu peserta BPJS Ketenagakerjaan kepada 373 honorer Dinas Kesehatan (Diskes) Kota Dumai di Media Center, Selasa (16/4). "Dengan demikian, mereka secara otomatis mendapat jaminan perlindungan sosial ketena-
gakerjaan," ujar Adly. Ia mengaku sangat menyambut baik program BPJS Ketenagakerjaan, bahkan ia mengupayakan akan mendaftarkan seluruh tenaga honor di lingkungan Pemko Dumai menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. “Ini program nasional, kami terus mendukung. In sya Allah tahun 2020 seluruh tenagakerja non-ASN atau honor di 32 OPD lingkungan Pemko Dumai akan diupayakan jadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. Tentunya akan sesuaikan juga dengan dana APBD,” sebutnya. Kepala Diskes Dumai H Paisal SKM MSi
menyebutkan bahwa mendaftarkan tenaga kerja non-ASN di lingkungan Diskes Dumai sudah diprogramkan setahun lalu, namun baru terealisasi April 2019. ” Karena pekerja non-ASN di lingkungan Diskes Dumai rentan mengalami kecelakaan kerja. Khususnya supir ambulans di Puskesmas dan RSUD,” ujarnya. Namun dengan telah terdaftar menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan, otomatis sudah mendapat perlindungan sosial. “Mereka sudah terlindungi, sehingga saya harap ada semangat buat mereka bekerja,” tutupnya. (hsb)
Diduga Sopir Truk Jual CPO ke Penampungan Ilegal DUMAI (RP) - FW (24) warga Dumai dilaporkan ke Mapolres Dumai. Pria yang sehari-hari bekerja sebagai sopir truk CPO itu diduga melakukan penggelapan dengan cara menjual muatan CPO. Tidak terima, PT Arenda Nuansa Berlian (ANB) melaporkan kasus tersebut ke Mapolres Dumai untuk pengusutan lebih lanjut. Kasus tersebut sudah terjadi pada 9 April 2019 lalu, namun baru dilaporkan ke polisi, Sabtu (13/4). Sopir tersebut diduga menjual muatan CPO ke penampungan ilegal di Kota Dumai. Parahnya lagi, usai mel-
akukan aksi, sang sopir meninggalkan truk CPO itu di Jalan Soekarno Hatta depan Pukesmas Kelurahan Bagan Besar, Kecamatan Bukit Kapur, Dumai. Informasi yang dirangkum menyebutkan, ada pekerja PT ANB yang melihat bahwa truk tangki CPO yang dibawa oleh terlapor FW terparkir di Jalan Soekarno-Hatta di depan Pukesmas Bukit Kapur. Setelah dicek, ternyata CPO yang semulanya dibawa oleh FW sebanyak 25.260 kg berkurang menjadi 11.244 kg sehingga PT Arenda Nuansa Berlian melaporkan men-
galami kerugian sebesar Rp77.628.576. Atas kejadian itu korban melaporkan kejadian ini ke Polres Dumai untuk proses lebih lanjut. Kasat Reskrim Polres Dumai AKP Awaludin Syam membenarkan kasus tersebut. "Kasus itu dugaan penggelapan, karena diduga dilakukan oleh sopir," ujarnya. Ia mengatakan, hingga saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan lebih lanjut dengan memeriksa saksi-saksi dan melacak keberadaan terlapor. "Kami juga belum tahu kemana terlapor menjual muatan CPO tersebut," tutupnya.(hsb)
HASANAL BULKIAH/RIAU POS
JADI BAHAN BAKU: Air Sungai Masjid yang berada di Kecamatan Sungai Sembilan ini akan digunakan menjadi bahan baku untuk air bersih di Kota Dumai. Foto diambil baru-baru ini.
Air Sungai Masjid Diolah Jadi Air Bersih Laporan HASANAL BULKIAH, Dumai PENANTIAN masyarakat Kota Dumai untuk mendapatkan air bersih akhirnya menemui titik terang. Wali Kota Dumai Zulkifli As memastikan dalam waktu dekat masyarakat Kota Dumai tidak lagi kesulitan mendapatkan air bersih. Wali Kota Dumai H Zulkifli As mengatakan kerja sama pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU) Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) sudah di sepakati. "Saya sangat berterima kasih kepada konsorsium PT Adhi Karya dan PT Adarodengan, karena dengan perhitungan yang jeli telah berani berinvestasi dengan melihat potensi yang ada dan mau bekerja sama dengan PDAM Tirta Dumai Bersemai," ujarnya. Untuk itu dalam waktu dekat masyarakat Kota Dumai segera akan mendapatkan hak asasinya atas akses terhadap air minum. "Dengan adanya kerja sama ini diharapkan akan bisa
meningkatkan pelayanan air minum masyarakat di Kota Dumai karena pelayanan air minum merupakan hal yang sudah lama didambakan oleh masyarakat Kota Dumai," jelasnya, Selasa (16/4). Ia mengatakan dengan selama ini pelayanan air minum melalui PDAM di Kota Dumai sangat rendah tidak sampai 1 persen, bahkan hasil audit kinerja BPKP terhadap PDAM Kota Dumai juga dalam kondisi kurang baik. "Untuk itu Pemko Dumai mencoba pembangunan SPAM dengan pola KPBU, agar keperluan yang sangat tinggi dapat terlayani, selain keperluan domestik yang besar, keperluan non domestik (industri dan niaga) juga sangat besar karena di Kota Dumai terdapat dua kawasan industri dan satu kawasan Pelabuhan Pelindo," jelasnya. Pelaksanaan KPBU SPAM Kota Dumai diharapkan mampu memenuhi pelayanan sebesar 35 persen (sesuai dengan rencana penyerapan di dokumen FS) dari perkiraan jumlah penduduk Kota Dumai
di 2023 pada wilayah pelayanan KPBU. "Besaran tarif dari kerja sama ini adalah Rp5.535 per meter kubik, harga ini lebih rendah dibandingkan dengan daerah lain karena kualitas air baku Sungai Masjid yang kurang bagus yaitu dengan rendahnya PH, sekitar 3-4 dan dengan warna sangat tinggi," jelasnya. Ketua Panitia Pengadaan KPBU sekaligus merangkap Seketaris Tim KPBU SPAM Kota Dumai, Riau Satrya Alamsyah mengatakan. ”Nantinya Sumber air baku yang dikelola berasal dari air Sungai Masjid karena kandungan tingkat PH rendah yaitu 5,8 ,” tuturnya. Pelaksanaan KPBU SPAM Kota Dumai, diharapkan mampu memenuhi pelayanan sebesar 35 persen, sesuai dengan rencana penyerapan di Dokumen FS, dari perkiraan jumlah penduduk Kota Dumai di 2023 pada wilayah pelayanan KPBU. “Sedangkan rencana target pelayanan air minum keseluruhan Kota Dumai pada 2023 yaitu akan dituntaskan sebesar 50 persen,” tutupnya.(ade)
Atap Aula Kampus STAI Hubbul Wathan Duri Ambruk BATHIN SOLAPAN (RP) - Bangunan atap plus rangka kuda-kuda aula Mozera kampus STAI Hubbul Wathan Duri di Jalan Karya, Km 7, Desa Balai Makam, Kecamatan Bathin Solapan ambruk, Senin (15/4) sekitar pukul 13.45 WIB. Tidak ada korban jiwa maupun yang cedera dalam insiden tak terduga itu. Soalnya di gedung itu sedang tidak ada kegiatan sama sekali. Saat kejadian juga tidak ada orang di bangunan itu. Wakil Ketua II Bidang Keuangan STAI Hubbul Wathan Duri Drs John Helmy MP, Selasa (16/4) menyebutkan, tidak ada penyebab khusus runtuhnya atap gedung tersebut. Ia juga menampik dugaan segelintir orang yang menduga itu karena angin puting beliung. "Pertama, memang kondisinya yang sudah tua. Aula ini dibangun atas bantuan provinsi, cuma waktu itu bantuannya berupa swakelola bukan proyek pemerintah. Jadi, dananya ditambahlah oleh pihak yayasan. Saya tak tahu persis tahun berapa dibangunnya," kata John. Mantan anggota DPRD Bengkalis ini juga menyebut, tanah tapak bangunan tersebut juga agak labil. "Itu bisa kita lihat dari dinding bangunan aula yang sudah agak miring. Kemudian, konstruksi atapnya kan dari kayu pula. Tahulah kalau kayu, kan berat," ujarnya. John Helmi mengaku, saat kejadian
REDAKTUR: ABU KASIM AL BANTANI
SYUKRI DATASAN/RIAU POS
AMBRUK: Atap dan rangka kuda-kuda dari kayu gedung aula Mozera STAI Hubbul Wathan Duri ambruk, Senin (15/4/2019) siang.
dirinya memang sedang berada di kampus yang lokasinya tak jauh dari bangunan aula. "Pas kejadian terdengar suara. Saya pikir siapa pula yang menyeret-nyeret sampah. Begitu kami lihat, rupanya atap aula itu yang sudah ambruk," sebutnya. Menurut John, kekhawatiran itu sudah ada juga sejak beberapa waktu belakangan. "Khawati runtuh itu sudah ada juga. Tapi bagaimanalah
ya. Tak dapat kami nak merehabnya," tuturnya. Terkait musibah ini, John mengaku sudah mencoba mengontak Bupati Bengkalis secara pribadi. "Saya sudah kirim foto-fotonya ke Pak Bupati dan mohon perhatian. Karena kalau diharapkan dari mahasiswa rasanya tak mungkin. Apalagi anggaran untuk perbaikannya tidaklah sedikit," ujarnya.(sda)
TATA LETAK: SYUKRI
METROPOLIS Riau Pos
l
RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 24
Angga Maulana Meninggal di Jakarta Bocah Yatim Piatu Penderita Sakit Jantung Laporan MARRIO KISAZ, Kota ANGGA Maulana (10), bocah yatim piatu yang menderita sakit pembengkakan jantung meninggal dunia, Senin (15/4) sekitar pukul 15.30 WIB. Bocah yang ting-
gal bersama kakek neneknya di Perumahan Odrimari 1, Blok B 5 Jalan Cipta Karya, Kecamatan Tampan ini menghembuskan nafas terakhirnya di Rumah Sakit Harapan Kita Jakarta sekitar pukul 15.30 WIB. Saat di Pekanbaru, Angga pernah dirawat di berbagai rumah sakit. Mulai dari RS Sansani, RSUD Arifin Achmad, dan Eka Hospital. Hingga kemudian Angga dirujuk ke Rumah Sakit Hara-
pan Kita Jakarta. Paman Angga bernama Dino menuturkan, pada 15 April 2019 pukul 15.30 WIB, Angga menyusul ayah dan ibunya yang telah dahulu meninggal. ‘’Saat berumur satu bulan, ia sudah ditinggal ayahnya. Ibunya menyusul kepergian ayahnya saat berumur tiga tahun,’’ kata Dino melalui sambungan telepon, Selasa (16/4). Dijelaskannya, saat dira-
wat di RS Harapan Kita Jakarta, Angga merengek ingin berjumpa sang kakek. Sehingga pada Kamis (11/4), sang kakek berangkat ke Jakarta. “Setibanya ayah saya, Angga selalu ingin bermanja. Apalagi jika ayah yang jaga, ia sering bangun dan minta ini itu. Bahkan kadang meminta jalan-jalan. Karena tidak bisa dengan kursi roda, ayah menggendongnya,” ucap Doni. Menurut cerita ayahnya,
pada malam hari sebelum kepergiannya, Angga tidur pulas dan tidak ada minta ini itu. Sehinggga sang kakek bisa juga tidur. “Namun, saat siang hari saat saya antar makanan untuk ibu saya, sekitar pukul 12.30 WIB hingga 13.30 WIB, Angga sudah mulai gelisah. Merengek sini sana. Ngomongnya nggak jelas. Apa yang diminta kami nggak tahu. Soalnya dia merengek terus. Terus dia minta gendong dan tidur. Biasanya setelah minta gendong di tak pernah tidur,” tutur Doni. Ibu Doni kemudian memeriksa punggung dan perut Angga. Angga demam tinggi. Perawat dan dokter pun dipanggil. ‘’Setelah diperiksa dokter, saya pulang ke kos-kosan,’’ katanya. Kemudian, sekitar pukul 15.00 WIB, keluarga Angga dipanggil perawat untuk datang ke rumah sakit. Ru-
panya di ruang Angga ramai orang. Dokter memompa jantungnya untuk memastikan keadaannya. Setelah itu dikatakan bahwa Angga sudah tidak ada. “Mungkin itu yang terbaik untuk Angga dan sudah menjadi jalannya,” kata Doni. “Kami pun akhirnya mengurus segala administrasi kepulangannya. Kata ayah, jika bisa pulang malam hari di bawa ke Pekanbaru terlebih dahulu. Namun, karena dapat tiketnya pagi pukul 08.00 WIB maka langsung di bawa ke kampung yaitu ke Sumatera Barat, daerah Pesisir Selatan, Koto Pulai. Selepas Zuhur dikebumikan di samping makam ibunya. Kalau makam ayahnya di Pekanbaru. Selesai pemakaman pukul 15.00 WIB tadi,” ungkapnya. Dino berharap agar almarhum ditempatkan di tem-
pat terbaik di sisi-Nya dan semuanya turut mendoakan. Terpisah, RT 01 dan RW 26 Kelurahan Sialang Munggu pun diberi kabar oleh Dino bahwa Angga telah tiada pada pukul 15.30 meninggal. Istri RT 01, Neli, sampaikan, mendapati kabar tersebut masjid di perumahan pun menyiarkan kabar duka. Para warga berdatangan ke rumah, sebab sang kakak bernama Dea yang tinggal di rumah. Kakaknya tidak ikut pergi ke Jakarta karena ujian sekolah SMP. Kemudian warga yang datang pun bermusyawarah, hingga pas malam pukul 21.00 WIB pergi ke Pesisir, Sumatera Barat. ‘‘Ada tiga mobil yang pergi. Yang pergi di antaranya RT 01, RT 04, kalau RT lain tidak tahu. Dan beberapa warga juga ikut. Mereka sampai di Sumbar pukul 07.00 WIB,” ujarnya.(*3/rnl)
SMAN 4 FOR RIAU POS
FOTO BERSAMA: Ketua Majelis Kerapatan Adat LAM Riau Datuk Seri Al azhar foto bersama siswa dan guru SMAN 4 Pekanbaru, pada pelaksanaan Dialog Budaya Melayu 2019 di SMAN 4 Pekanbaru, Selasa (16/4/2019).
SMAN 4 Dukung Program Budaya Melayu KOTA (RP) - SMAN 4 Pekanbaru mendukung dan menyambut baik pelaksanaan acara dialog budaya Melayu 2019 dengan tema ‘’Muatan tempatan mengangkat harkat’’ yang ditaja oleh Dinas Kebudayaan Provinsi Riau, Selasa (16/4). Pelaksanaan dialog budaya Melayu diikuti oleh siswa/siswi dan guru di aula SMAN 4 Pekanbaru. Acara yang dibuka Kepala Dinas Kebudayaan Riau Raja Yoserizal Zen dan Ke-
pala SMAN 4 Pekanbaru Hj Yan Khoriana MPd. Sebagai narasumber dialog budaya Melayu 2019 adalah Ketua Majelis Kerapatan Adat (MKA) LAM Riau Datuk Seri Al azhar. Kepala SMAN 4 Pekanbaru Hj Yan Khoriana MPd mengatakan, sangat mendukung dan menyambut baik serta mengucapkan terimaksih kepada Disbud Riau dan Lembaga Adat Melayu Riau dalam pelaksanaan kegiatan dialog budaya Melayu 2019
yang ditaja oleh Disbud Riau di SMAN 4. ‘’SMAN 4 terus mendukung program kebudayaan Melayu. Dukungan tersebut telah dibuktikan dengan berbagai program yang telah dilakukan SMAN 4 seperti siswa telah membuat kerajinan tanjak, bangunan konsep Melayu, pernak pernik Melayu, aksesoris Melayu dan bangunan bernuasa Melayu. Tidak hanya itu, selain pakaian Melayu setiap Jumat, siswa juga memakai tan-
jak. Kami juga berikan cendra mata kepada kepala Dinas Kebudayaan hasil karya siswa,’’ ujarnya. Sementara itu, Kepala Dinas Kebudayaan Riau Raja Yoserizal Zen mengatakan, tujuan dialog budaya Melayu adalah menyampaikan visi dan misi Gubernur Riau di bidang kebudayaan. ‘’Alhamdulillah, sekolah-sekolah yang kami datangi mendukung kegiatan Dialog Budaya Melayu bagi anak didik,’’ ujarnya.(dof/ifr)
Bertahan sebagai Tukang Ojek Sampan KOTA (RP) - Bekerja sebagai tukang ojek sampan sejak 1990, kini wanita paruh baya itu masih tetap bertahan. Ia bekerja di seputaran Pelabuhan Sungai Duku. Hilir mudik penumpang, ia antar dan jemput. Katanya, pada 1990 upah sekali seberang Rp500. Lambat laun, perlahan naik menjadi Rp1.000. Lalu saat bahan bakar minyak (BBM) serta sembako naik, ia pun mencoba menaikkan harga menjadi Rp2.000. Ia mendayung sampannya dengan gigih sambil berdiri. Satu pasang dayung dipegangnya. ‘’Maju saat ke depan, mundur saat ke belakang,’’ ka-
REDAKTUR: JARIR AMRUN
tanya sambil memdah tidak pernah perhatikan arus. terdengar lagi,’’ Ia bernama ungkapnya. Yu s m i a t i y a n g Sambungnya, kerap dipanggil dulu pun banyak A w o. K a t a n y a , lalu lalang warga saat dulu masih bepergian. Meski kecil, sungai ongkos per orang m a s i h b i s a d i - YUSMIATI hanya Rp500, per gunakan karena harinya bisa menjernih. Seiring berjalannya capai Rp70 ribu. Kini meski waktu, bibir sungai mengala- ongkos Rp2.000, hasil yang mi pelebaran. Orang-orang didapat Rp30 ribu. bilangnya terkena ombak. ‘’Kalau dulu banyak orang ‘’Pun dulu di dalam sana kerja dan anak sekolah. Dulu hutan masih banyak serta sampai penuh sampannya ada harimau. Kini harimau sekarang satu atau dua. Tetap sudah tidak ada. Jika dulu harus bersyukur. Tuhan itu bisa mendengar anjing yang baik. Pandapatan disesuaimenjerit malam, kini su- kan dengan keperluan,’’
jelasnya. Kemudian katanya, saat ongkos naik menjadi Rp2.000, sempat perang dengan emakemak yang mencuci baju. ‘’Katanya pada saya, penambang kan tak pakai minyak, masa ongkosnya naik. Saya bilang saja, saya juga punya anak yang sekolah, anak saya keluar pakai motor juga dengan minyak, sembako juga naik. Kalau tak mau ya udah tak usah naik. Akhirnya mereka naik dan bayar juga,’’ ucapnya. Sebagai ojek sampan, ia pun harus mempertaruhkan nyawanya. Sebab jika musim hujan datang kilat pun turut serta.(*3)
TATA LETAK: ARIF OKTAFIAN
l RABU, 17 APRIL 2019
l HALAMAN 25
Follow us: @zetizen
@zetizen_id
@zetizen
zetizen
Hobbies – Food & Traveling 5 Takeaway Food Wajib Dicoba!
Muh UIN ammad Sun Satr a Djat n Gunu ia n i Ba ndu g ng M
LDI NA FOR UFAKH ZET RI IZEN
’’Ke dia n betulan g Tern ajak bu aja, aku y d a Keb ata kant t neme iajak te n etul m o i r keku an ba lemba n cari a an. Awa lama ga s lnya rang nget u t. , beb t erap an oran ernyata rvei gitu . mer untu a dae g unt ek uk k r Sek bantu m ah. Akh survei a masih alian erek irnya, di sebe aku a ng aku b u n d surv arnya. elajar ca mpulin itawari U n ei ya d r n a t cuku ng a ungny kerja m ata. ku b a, le p kr e r e mba a edib k kum ga a el ntu in p diola ulin pun . Jadi, d i tergol on a h n bua denga ggak s ta yang g i t ke n a a b s man pentin aik da ia kare ku n bu a pu gan na k n g ben ar b . Tujuan olonga an mas uat ed nya b n yara kat.’ ukasi ke enar’
Kali Pertama Harus Apa…
PERUT lapar nggak berarti kamu harus berhenti beraktivitas dong! Sekarang udah banyak takeaway food yang bisa kamu makan sambil tetap beraktivitas. Variannya juga bukan cuman satu dua loh! Nih, Zetizen udah rangkum 5 takeaway food favorit di Surabaya!
Fa Univ ldi Nau ersit f as N akhri Sura egeri baya FA
UHA
MM A FOR D SATR ZET IA IZEN
’’Ka sam rena la t a pem politik ar belak , i l u didu kami jadinya ang kel u aku kung pe memilik ya waja arga ya r i pern ng d n j aja u a go h sala h se ah jadi sama k an yan kalau p ekat elua saks Alas as oran g pa r a TPS nnya s g calon i sekalig ga. Sala sti i h y u Bela yang ak gamp ang jug s relaw h satun a y u omk jar dari jaga it ng, me a omku an buat a, pen mas u ng . u ini g tikan kare alam gak pern pen na katan ah me an sih. ada kec bahwa n ghit di S uran ya a calo eb u ngg ak a ngan. S da kec nkan d elumny gan. uran a, iri da da y di se alah g a kan tiap TPS ng ikut satu pe an pas n gagal s n bela oal ini. karena mengaw yebab n A j kesa ar biar n khirny masih a asi pen ya adal a, da g w l g a a g h m b hitung ah a a sam ang an a.’’ n yang k keula ri situ et ng
SEBAGAI warga negara yang baik, kamu pembaca Zetizen yang punya hak pilih jangan lupa gunakan hak suaramu ya. Eits, kamu yang baru kali pertama mencoblos nggak usah bingung. Ikutin aja nih tip ini! (c14/fik)
Pastikan Datamu Benar
EATLAHJKT
Ini penting banget. Selain data dirimu harus sesuai, informasi lain seperti nomor TPS dan lokasi TPS harus kamu tahu dulu nih. Nggak lucu kan, saat udah semangat-semangatnya mau nyoblos, eh kamu malah salah masuk TPS. Hehehe..
SA perh LAH sa t ada atian sa u yang lah h a t pe jadi quic k co itung ce milu piha unt. pat mem k yang Banyak atau b cep bagika erlomb banget a n a seb t merek hasil h buat ena i a t . Tapi ung Hitu rnya , lemb ng cepa apa unt u a t i g n i bias ngnya bebe a-lem a b s hitun rapa pih aga sur nya dila ih? v k a g e u k i ka c . y B ang geng epat s m ahka n saat s. Ternya ecara in elakuka n, ada d p pada emiliha ta rekap epende n n a n lemb 17 April umum n surat loh, suar (pem juga agaamu baka ilu) s lemb Saa s u a t p e n u aga sur lan dipa erentak ra (T v n t e tau aka P S ) , u p a n t e i ini. n pen dihitu surat s mpat p n g dipa hitung g di se uara ya emung u a k Bias ai seb n tadi tiap TP ng kam tan S. N yan u pi a a g n a y mem g bi lih i da ah, a, le a h t men iliki wa mbaga a untu sanya asil k b ki g le h a Set umpul l di se mbag itung kalan men elah p kan da tiap TP a surve cepat. e t data gumpu rwakila a yang S untuk i ini l dihi k n n a g se n i, diju mla data-d data d tiap le tung ta h mba di. i TP yan ata kan g S i ban kamu dan ja tu lanta yang ga surv m get d ei in t sd ahu ila er seli i sih TPS di selam h hasil isatuka eka Dila d a r i h I n d o n a i n i . h i t u n g n u n t hitu nsir da a s i l h i e s i a i n Ta p i , k c e p a u k t n para g cepa ri The N u n g c e i , w a j a a r e n a b t s e p e r r p t pem pemili t ini ber ational a t , g e n a j a k a l a n y a k i h un a g i g D l u i u s h e na s . ada moc atau tuk bisa e g r Ka l a t i d a k . H m e n d e a m b a r b a g a i i a t i c I n s n a jela u selisi itung c teksi ha n hasi formas titute (N l pe s Ka hny i epa s D i l a p t eng milu n awal ba I), terla t ini j Sela rina h a C g a i l i n d u mem hitu han, p jauh i sal tunga nti. ’’N i poll predik ng cep eneliti , tentu ah satu n akhir anti a s timb in s men dengan i hasil t, ada b NDI. ul p dikato esuai a erta rnya kam ggunak cara m khir pe eberap nya e m an,’’ . bias u nanti. an hak lakuka ilu ini a surve s i any l n A o u u Nah a dil da jug arany survei h. Mis ntuk terlih , tapi te akukan a surve a pada kepad alnya a a j t w Umu at dari p ap aja s jauh se i untuk aktu p pemil a, exit ih y engh emu b p m e e e m ( l m K cum PU). itung a itu h um p etaa ilu se ang a diha n predik Quick c an riil a anya ga emilu. n yang perti o t sut d a s m dan enga i, gengs unt, exit u real c baran. h yang itung ce n perbe . So, jan poll, ata ount ole Hasil ak u h h g dew cerdas pat. Jad daan ha an gam survei l Komisi irnya dan ilah sil su asa! a p P i a emil n ng nya pem c14/ ihan itu ilih rvei fik (NDI/
Saat masuk ke TPS, kamu akan diarahkan petugas yang ada dan dikasih tahu tata tertib yang berlaku ketika berada di TPS. Asalkan nurut dan nggak bikin rusuh, kayaknya kamu bakalan aman sampai berhasil nyelupin jarimu dengan tinta ungu.
Jangan Selfie!
TER mud NYATA a pem yang a banyak ilu. S k n untu alah tif ikutan ih anak k lainn hitung satunya proses pen ya. Kira- cepat at , jadi rel gala a k a man ira gim upun s wan ana urve mer i eka? ya (c14 /fik)
Taati Aturan yang Ada
Apa Pen gala m Mer an eka?
visit: zetizen.com
Riau Pos
Tenang aja, kamu nggak dilarang selfie beneran kok. Pastinya kamu bangga banget kan karena udah menggunakan hakmu sebagai anak muda yang cerdas. Tapi, yang pasti jangan coba-coba selfie atau foto apa pun saat kamu berada di bilik suara ya!
LAYOUT: NOFIKA/ZETIZEN TEAM
ITS Expo 2019
PARAMADWYA/ZETIZEN TEAM
BIKIN BAPER: HIVI! membawakan lagulagu hit mereka dan berhasil mengajak penonton bernyanyi bersama.
PARAMADWYA/ZETIZEN TEAM
SYAHDU: Suasana semakin intim ketika Adera menceritakan kisah di balik lagu-lagunya.
ITS Expo, salah satu multievent yang paling ditunggutunggu, kembali hadir tahun ini. Perpaduan elemen seni, ilmu, dan budaya masih menjadi tema utama acara yang diselenggarakan Keluarga Mahasiswa ITS (KM ITS) selama empat hari pada 10–13 April 2019 di Graha ITS, Surabaya. Mengusung tema Manusia dalam Teknologi, ITS Expo 2019 diharapkan dapat menjadi referensi atau bahkan solusi terkait dengan pemanfaatan teknologi yang dinilai masih kurang di Indonesia. ’’Tujuannya adalah memberikan pandangan kepada masyarakat mengenai pengaruh dan manfaat teknologi bagi bangsa kita,’’ ungkap Ricky Dharma Putra, ketua panitia ITS Expo 2019. Implementasi nyata dari tema tersebut tampak ketika closing party ITS Expo 2019 pada Sabtu malam (13/4). Ricky memberikan komando kepada sebuah artificial intelligence (AI) atau kecerdasan buatan bernama Siri untuk memulai pesta penutupan malam itu. ’’Siri, run the party!’’ teriak Ricky. Setelah diaktivasi, Siri muncul dalam bentuk seperti gelombang pada layar di atas panggung dan memberikan sambutan kepada penonton sebelum mengawali closing party ITS Expo 2019. Penonton riuh bertepuk tangan begitu video-video yang berisi recap seluruh kegiatan selama ITS Expo 2019 diputar. Tari kecak yang ditampilkan setelahnya juga turut menambah kemeriahan acara. Bukan cuma itu, closing party ITS Expo 2019 juga diramaikan tiga guest star yang keren-keren. Ada Adera, The Overtunes, dan HIVI! yang membawakan lagu-lagu andalan mereka secara bergantian dan berhasil membius seluruh penonton untuk menari dan bernyanyi bersama. Akhirnya, usai sudah pergelaran ITS Expo 2019 yang ditutup dengan meriah dan penuh sukacita. Sampai ketemu lagi tahun depan ya! (efn/c14/fik)
PARAMADWYA/ZETIZEN TEAM
HISTERIS: Graha ITS bergemuruh saat Adera menyanyikan lagu Lebih Indah.
METROPOLIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 26
Honor Petugas Masjid Paripurna Cair Laporan M ALI NURMAN, Kota PETUGAS masjid paripurna Kota Pekanbaru di pertengahan April ini menerima pencairan honor bulan Maret mereka. Total jumlah pencairan yang dilakukan ini
berkisar di angka Rp1.018.738.500. Sebelum pencairan ini, honor petugas masjid paripurna untuk Januari dan Februari 2019 sudah terlebih dahulu dicairkan. Kala itu, Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru melakukan pencarian
juga di kisaran angka Rp1 miliar. Sudah dilakukannya pencairan honor petugas masjid paripurna ini diungkapkan Plt Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kota Pekanbaru Syoffaizal melalui Kepala Bidang Perbendaha-
raan Basri SSos, Selasa (16/4). ‘’Honor bagi petugas masjid paripurna yang sudah kami bayarkan tersebut untuk bulan Maret. Sedangkan bulan Januari-Februari, sudah lebih duluan kami cairkan,’’ kata dia. Dia merincikan, total anggaran
yang dicairkan untuk honor petugas masjid paripurna bulan Maret mencapai Rp1.018.738.500. ‘’Anggaran tersebut sudah termasuk dengan bagian Kesra Setdako Pekanbaru sebesar Rp51.668.000,’’ tutupnya.
Pencairan honor petugas masjid paripurna ini dilakukan dengan ditransfer. Sebelum pencairan, pengurus mesjid paripurna diwajibkan menyerahkan syarat administrasi termasuk nomor rekening tujuan transfer.(yls)
Pemko Prioritaskan CCTV di Perbatasan KOTA (RP) - Pemerintah Kota ( Pe m k o ) Pe k a n b a r u a k a n m e mu s at k a n p e ma s a nga n closed circuit television (CCTV) dan pengeras suara (audio) di wilayah pinggiran kot dengan menerapkan area traffic control system (ATCS). Alasannya, untuk wilayah perkotaan sudah banyak petugas yang berjaga. “Kalau dalam kota, warga masih segan. Petugas berserak di tengah kota. Jadi lebih banyak yang patuh,” kata Kepala Bidang Manajemen Rekayasa Lalu Lintas Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru Edi Sofyan kepada Riau Pos, beberapa waktu lalu. Untuk tahap awal uji coba, Edi mengatakan pihaknya telah memasang CCTV dan pengeras suara di sejumlah titik. Salah satunya simpang lampu merah Jalan Arifin Achmad. Di mana, pihaknya masih dalam tahap menyosialisasikan kepada masyarakat untuk tertib berlalu lintas. “Tiga hari uji coba. Nanti pelanggaran akan dipantau melalui kamera,” singkatnya. Selain di simpang Jalan Arifin Achmad, wilayah perbatasan
yang jarang petugas jaga seperti Jalan Kelapa Sawit, Jalan Imam Munandar dan lainnya. Ini menjadi sasaran pemasangan CCTV. Yang mana, tidak terpantau oleh petugas di lapangan. “Belum e-tilang. Ini barang baru. Jadi, sosialisasi dulu ke masyarakat,” katanya. Te r g o l o n g b a r u , na mu n menurut Edi inovasi ini sudah ada di kota-kota lainnya. Kendati sudah ketinggalan tetapi pihaknya tidak menginginkan Provinsi Riau terutama Pekanbaru lebih jauh tertinggal dari daerah lain. “Apalagi ini untuk kepentingan masyarakat juga. Supaya tetap sadar meskipun tidak ada petigas di lapangan tapi tetap ada yang memantau,” terangnya. Edi menambahkan kamera dan speaker untuk inovasi ini sebagian ada yang dari kamera lama ditambah dengan pengadaan baru. Diperkirakan pemasangan sudah dilakukan di 30 titik yang tersebar disejumlah ruas jalan di Pekanbaru. “Sudah hidup semua kameranya. Penambahan belum, itu tergantung anggaran lagi,” ucapnya.(*1/ali)
*1/MIRSHAL/RIAU POS
BELAJAR: Karyawan Riau Pos foto bersama tim dari Natasha Skin Care usai kegiatan beauty class yang digelar di Graha Pena Riau, Jalan HR Soebrantas, Selasa (16/4/2019).
Belajar Tampil Cantik
Peringatan Israk Mikraj di RSJ TAMPAN (RP) - Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Tampan menggelar peringatan Israk Mikraj Nabi Muhammad sekaligus menyambut bulan suci Ramadan 1440 H, Selasa (16/4). Kegiatan yang mengambil tema Hijrah Menuju Pribadi Disiplin dan Istiqomah itu diadakan di ruangan serbaguna RSJ Tampan dengan menghadirkan penceramah Ustaz Yudi Irawan SE MESy. Dalam ceramahnya, Ustaz Yudi ia menyampaikan tentang Israk Mikraj Nabi Muhammad SAW dan pentingnya melaksanakan salat. ‘’Sebenarnya Israk dan Mikraj merupakan dua peristiwa berbeda. Namun karena dua peristiwa ini terjadi pada waktu yang bersamaan maka disebutlah Israk Mikraj,’’ kata Ustaz. Dijelaskannya, Israk merupakan perjalanan Nabi Muhammad dari Masjidil Haram di Makkah ke Masjidil Aqsha di Yerussalem. Sedangkan Mikraj merupakan kisah perjalanan Nabi Muhammad dari bumi naik ke langit ke tujuh dan dilanjutkan ke sidratul muntaha untuk menerima perintah Allah SWT menjalankan salat lima waktu dalam sehari semalam. Ia menjelaskan bahwa hukum salat adalah wajib bagi setiap umat Islam. Bahkan Allah telah mewajibkan salat bagaimana pun kondisinya. ‘’Jika tidak bisa berdiri maka duduk, jika tidak bisa duduk diperbolehkan salat dengan berbaring. Kalau tak bisa lagi berbaring, ya disalatkan,” katanya. Ia menambahkan jika salat itu mencegah perbuatan keji dan mungkar. Jika seseorang
REDAKTUR: JARIR AMRUN
melaksanakan salat tapi tetap melakukan maksiat, Yudi menuturkan jika salat orang tersebut hanya dilakukan sebagai ritual. “Ada orang yang salat, selesai salat boncengan sama pacarnya, lari (motor, red) 30 km per jam. Pegangannya 130 derajat. Itu salatnya cuma ritual,” kata Ustaz Yudi lagi. Ia juga s empat member i kan sedikit penjelasan tentang manfaat kesehatan dari gerakan salat. Ia kemudian meminta salah seorang dokter RSJ Tampan untuk mempraktikkan cara rukuk yang benar. Rukuk dilakukan dengan posisi badan membungkuk 90 derajat, setelah itu ia meletakkan sebuah gelas dan mengisinya dengan air di atas punggung dokter tersebut. “Kalau airnya tumpah, rukuknya belum pas. Kalau sudah pas, bagus untuk kesehatan,” ujarnya. Terakhir, ia berharap umat Islam agar selalu berharap kepada Allah SWT. “Berharap itu sama Allah, bukan sama caleg,” tutupnya.(*2)
Natasha Skin Care Gelar Beauty Class di Riau Pos
*1/MIRSHAL/RIAU POS
RIAS WAJAH: Kiki Koas selaku MUA Natasya Skin Care memberikan contoh merias wajah (make up) yang baik dan benar dalam kegiatan beauty class di Graha Pena Riau, Selasa (16/4/2019).
TAMPAN (RP) - Natasha Skin Clinic Center by Fredi Setyawan atau lebih dikenal Natasha Skin Care menghelat kegiatan beauty class bersama karyawan Riau Pos di Graha Pena, Jalan HR Soebrantas, Kecamatan Tampan, Selasa (16/4). Brand Manager Natasha Skin Care Jefry Afriadi mengatakan, setidaknya ada 32 karyawan Riau Pos yang mengikuti kelas belajar menggunakan make up dipandu oleh make up artist (MUA) Kiky Koas. “Tiga orang dengan make up terbaik akan mendapat voucher make up dari Natasha,” ungkap Jefry. Selain dapat belajar mengenai seluk beluk make up, Jefry menuturkan, manfaat dari mengikuti kegiatan ini. Dapat promo khusus yakni bisa membeli make up series dengan diskon 15 persen plus 5 persen. ‘’Memang, tahun ini Natasha membuat program seribu beauty class. Kalau ada grup atau komunitas yang ingin mengadakan beauty class, tinggal sediakan tempat. Semua kami yang sediakan termasuk MUA. Minimal peserta ada sebanyak 30 orang.,” ujarnya. Keuntungan lain, peserta beauty class juga mendapat kartu excecutive member selama
melakukan transaksi di dalam acara tersebut. “Kalau tidak ada iven harus transaksi Rp440 ribu baru bisa dapat kartu member,” tambahnya. Ditemui usai acara, Kiki Koas selaku MUA Natasha memberikan tips kepada para wanita berhijab yang ingin tampil cantik tanpa harus tampil berlebihan. Yakni dengan menonjolkan satu hal saja. “Kalau memakai jilbab, shading tidak perlu karena tidak akan terlihat. Fokus satu hal saja, misalnya lipstik yang ditonjolkan. Blush on ambil warna pitch, alis soft tidak berlebihan. Tapi balik lagi ke selera masing-masing,” tutupnya. Manajer Umum Riau Pos Lastriani yang ikut menjadi peserta beauty class mengatakan, banyak hal baru tentang make up yang ia ketahui dari kegiatan beauty class kemarin. Apalagi, ia dan teman-temannya mendapat pengetahuan tentang tata cara ber-make up yang baik dan benar langsung dari ahlinya. “Dengan adanya beauty class ini kami semua senang. Jadi bisa tahu cara ber-make up yang baik,” tutupnya. Hadir dalam kegiatan tersebut, General Manager Operasional Riau Pos Muhammad Nazir Fahmi. Ia menyambut baik kegiatan ini yang merupakan langkah awal kerja sama dengan brand ternama Natasha Skin Care.(*1)
TATA LETAK: SYUKRI
METROPOLIS Riau Pos
l RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 27
Tempat Usaha Diminta Buka Siang Hari
Lubang Membawa Petaka Sambungan dari hal 21
Sambungan dari hal 21
tepatnya berada di u-turn dekat sebuah restoran. Tanpa disadari ketika melintas Joko yang berprofesi supir itu salah sasaran memilih jalan. Braakk... Kardus-kardus yang telah disusun akhirnya tumpah ruah di jalanan sebab mobil tidak bisa menjaga keseimbangan akibat melewati jalan berlubang. “Ya ampun... tumpah semua,� teriak joko. Kejadian itu menjadi tontonan warga sekitar yang penasaran apa yang sedang terjadi. Akibat itu, kemacetan tidak tergelak lagi sehingga antrean panjang kendaraan yang tidak bisa melintas menguluar hingga persimpangan Jalan Garuda Sakti. Warga sekitar yang melihat kejadian itu, langsung berlari membantu memindahkan kardus-kardus supaya kendaraan bisa melintas kembali secara normal. “Alamak.. Jangan dilihat saja. Cepat, cepat bantu!� teriak salah seorang warga.(*1)
di daftar pemilih tetap (DPT). ’’Ketiga, guna meningkatkan partisipasi pemilih, diimbau agar menyosialisasikan pada pegawai, staf dan karyawan di lingkungan kerja,’’ kata Wako dalam edaran ini. Terakhir, khusus pada pimpinan perusahaan swasta, pengelola mal, hotel, restoran, rumah makan yang tetap melaksanakan pelayanan kepada masyarakat pada hari H pemilu, Wako meminta jam operasional dimundurkan. ’’Agar membuka kantor dan tempat usaha pada pukul 12.00 WIB. Sehingga pegawai, staf dan karyawan dapat menggunakan hak pilih pada masing-masing TPS,’’ tambahnya. Selain edaran ini, pada edaran lain Wako meminta pada aparatur sipil negara (ASN) di jajaran Pemko Pekanbaru untuk menjaga netralitas. ’’Termasuk tidak boleh menerima pemberian dari partai politik. Kami juga ajak para ASN dan keluarga untuk berikan hak pilihnya di TPS pada 17 April 2019 besok (hari ini, red),’’ singkatnya. Sementara itu, Selasa (16/4), Tim Desk Pemilu 2019 Pemerintah Kota Pekanbaru meninjau lokasi Panitia Pemungutan Suara (PPS) di sejumlah kelurahan. Di antaranya yang ditinjau adalah yang berada di Jalan Teratai, yakni PPS di Kantor Lurah Pulau Karomah, Kecamatan Sukajadi. Di sana, kotak suara disimpan di lantai dua kantor lurah itu. Di kelurahan ini logistik disalurkan Selasa siang ke 12 TPS. PPS lain yang juga ditinjau adalah di Kantor Lurah Kota Tinggi, Kecamatan Pekanbaru Kota. ’’Kami meninjau PPS di kelurahan, untuk melihat langsung kesiapan distribusi logistik Pemilu 2019,’’ kata Sekretaris Daerah Kota
*3/MIRSHAL/RIAU POS
BANGUN TPS: Tenda di tempat pemungutan suara (TPS) 54, Jalan Rawa Indah, RW 10, Kelurahan Sidomulyo Timur, Kecamatan Marpoyan Damai mulai dipasang, Selasa (16/4/2019).
(Sekdako) Pekanbaru M Noer MBS. Peninjauan ini dilakukan bersama unsur Forkopimda Kota Pekanbaru. Hadir di antaranya Ketua Bawaslu Pekanbaru Indra Khalid Nasution, Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Susanto, Kajari Pekanbaru Suripto Irianto dan Dandim 0301/Pekanbaru Letkol Inf Andri Sulistiawan. TPS Mulai Dibuat Sementara itu, jelang pesta demokrasi, Rabu (17/4), tempat pemungutan suara (TPS) mulai didirikan. Di mana, petugas setiap TPS jumlahnya sama. Yaitu KPPS 7 orang dan linmas 2 orang. Seperti yang dilakukan di TPS 54, Jalan Rawa Indah, RW 10, Kelurahan Sidomulyo Timur, Kecamatan Marpoyan
Damai. Ketua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) TPS 54, Posma Napitupulu, sampaikan surat pemberitahuan pemungutan suara kepada pemilih yang kerap disebut surat C6, sudah dibagikan sejak Jumat (12/4) dan selesai sampai Ahad (14/4). Sementara untuk pemasangan tenda harus selesai pada Selasa (16/4). “Di TPS 54 terdapat 165 orang daftar pemilih tetap (DPT). Untuk daftar pemilih khusus sejauh ini belum ada,� jelasnya. Lebih lanjut, baru saat ini ada tiga TPS. Dulu dua saja, yaitu TPS 53 dan 54. Namun sekarang TPS 54, dipecah menjadi TPS 54 dan 70. Yang 53 di dekat TK Al Rasyid di Jalan
Gagal Sistem, Bisa Lunasi BPIH di Tahap II Sambungan dari hal 21 Sementara itu, pihak Kemenag Kota Pekanbaru masih belum merilis JCH Pekanbaru yang gagal bayar karena sistem dan gagal isthitoah (syarat kesehatan). Untuk mengisi kekurangan
kuota, maka JCH yang bisa melakukan pelunasan tahap II merupakan JCH cadangan. Namun siapa saja JCH cadangan Kota Pekanbaru yang berhak melunasi BPIH masih belum diumumkan Kemenag Pekanbaru.
Berdasarkan data pihak Kemenag Kota Pekanbaru jamaah Kota Pekanbaru yang telah melunasi sebanyak 1.042 orang. Sedangkan kuota untuk JCH Kota Pekanbaru untuk musim haji tahun 2019 sebanyak 1.179 orang.(ilo)
15 SMP Negeri Masih UN Manual Sambungan dari hal 21 komputer, jaringan listrik dan jaringan internet di tiap sekolah. Kordinasi dengan PLN dan penyedia layanan internet pun dilakukan. ’’Agar saat pelaksanaan tidak terkendala,’’ imbuhnya. Sementara itu, Sekretaris Disdik Pekanbaru Mujai-
ď Ž REDAKTUR: RINALDI
lis menyebutkan, bagi sekolah yang tidak memiliki peralatan untuk UNBK akan menumpang ke SMA dan SMK terdekat. ’’SMP negeri di Pekanbaru ada 44 sekolah. 15 ujian manual, sisanya UNBK. Yang UNBK, dua sekolah punya peralatan sendiri, sisanya menumpang.
Kalau swasta ada juga yang sudah mandiri,’’ paparnya. Untuk persiapan, kata dia sudah dilakukan simulasi di sekolah-sekolah yang akan jadi tempat pelaksanaan. ’’Yang SMP juga sudah melakukan USBN yang jadi penentu kelulusan tanggal 8 April kemarin,’’ singkatnya.(ali)
Rawa Mulya. Sementara TPS 54 di Jalan Rawa Indah. Terpisah, TPS 19 Kelurahan Suka Maju, Kecamatan Sail pun sudah selesai untuk pesta demokrasi. Terpajang meja berjumlah lima buah dan tujuh kursi duduk. Ketua KPPS TPS 19, Rohani, katajan, di satu kelurahan Suja Maju tersapar 25 TPS. Pengantaran DPT C6 sejak Ahad (14/4) sampai Senin (15/4) ke rumah warga. “Terdapat DPT 166 orang, DPK meninggal 2 orang dan pindah alamat 5 orang. Jadi, DPT tinggal 159. Sementara untuk tenda sudah di pasang sejak Senin, (15/4),â€? katanya.Â
Lebih lanjut, di Kelurahan Sialang Munggu, tepatya di TPS 44, Anggota Arsip TPS, Reno Tridedi, mengatakan surat suara sudah aman dan dibagikan warga sejak Jumat (12/4). Tenda pun aman. “Untuk pemilihan akan berlangsung di halaman Masjid Almadani,� jelasnya. Pemilih dapat menggunakan hak pilihnya sejak pukul 07.00 WIB hingga 13.00 WIB. Untuk DPT dapat melakukan pemilihan pada pukul 07.00 WIB sampai pukul 12.00 WIB. Sementara pemilih DPK dimulai pukul 12.00 WIB hingga pukul 13.00 WIB. Gunakanlah hak pilih anda.(*3/yls)
Â?Â? Â? €  Ž ÂŽ Â? Â? €  Â? Â?‚ Â? „ …€ ˆ Â
� ƒ ‰
� €  Ž
• � …€ …  ‹ � …€ � – ƒ ƒ � � ‹  “     Š � ‚ ” � “ ‹ �
„ � €  Ž
� ƒ … �
Â? € Â
‚
‰ Ž
� €  �
ˆ �
€ �
� ‹
 Â? € Â
‚ ƒ … ‹ —  �„ „
�  €   ˜ Ž �
 Â?  Â? Â? Â?  Â
 Â? € Â
‚ ƒ „ …† ‡ � ˆ ‰ ƒ ˆ
Š  � ‹ ‹ � Œ ‹  Ž ‘ ‚ �  „ � � � ’ � ‹ € ‹  ‰ ‹ ‰  ‹ “ �
� ” � Ž
Â? Â? Â?
�„ �„ �„ �„ �„ �„ �„ �„ „
ď Ž TATA LETAK: KATON SUNGKOWO
METROPOLIS Riau Pos
l
RABU, 17 APRIL 2019 l HALAMAN 28
PNS dan IRT Telah Siuman Laporan SAKIMAN, Kota
DEFIZAL / RIAU POS
JALAN RUSAK: Pengendara memperlambat laju kendaraannya saat melintas Jalan Cipta Karya yang banyak rusak , Selasa (16/4/2019). Beberapa titik jalanan Kota Pekanbaru masih banyak yang rusak dan belum ada perbaikan dari pihak terkait.
Polisi Bekuk Pelaku Curanmor KOTA (RP) - Aparat kepolisian Polsek Limapuluh menangkap seorang lelaki berinisial EN (42), seorang pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor). Tersangka diamankan pihak berwajib pada saat sedang berada di pinggir Jalan Diponegoro. Ketika pelaku sedang bersama istri dan anaknya. Kapolsek Limapuluh Kompol Angga F Herlambnag mel-
alui Kanit Reskrim Iptu Abdul Halim mengatakan, tersangka EN berhasil diamankan, berkat rekaman CCTV yang merekam aksinya di parkiran kendaraan rumah dinas Gubernur Riau di Jalan Diponegoro, Sabtu (6/4) lalu. Lebih lanjut dijelaskannya, sepeda motor yang dicuri oleh pelaku, adalah milik warga bernama Anggi (21). Waktu itu kor-
ban baru sadar sepeda motornya dicuri saat hendak pulang, usai menyaksikan acara yang dilaksanakan di kompleks rumah dinas Gubernur Riau. Berdasarkan laporan korban, tanpa undur waktu petugas pun mengamankan pelaku. Waktu itu petugas mendekati pelaku, lalu mengamankan palaku. ‘’Saat diinterogasi tersangka mengaku telah melakukan pencurian se-
peda motor. Saat ditangkap pun dia sedang mengendarai sepeda motor hasil curian,’’ ujarnya. Ditambahkan Halim, berdasarkan pengakuan pelaku, dia sudah tiga kali melancarkan aksi curanmor. Untuk mempertanggungjawabkan perbuatan tersangka dijerat pasal 363 KUHP tentang pencurian, dengan ancaman hukuman 7 tahun penjara. (man)
TERKAIT peristiwa temuan seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan Ibu Rumah Tangga (IRT), dengan mulut berbusa di tepi Jalan Arifin Ahmad beberapa hari lalu, saat ini keduanya telah sadarkan diri. Hal tersebut disampaikan Kapolsek Bukit Raya Kompol Pribadi saat dikonfirmasi melalui Kanit Reskrim Iptu Aspikar kemarin. Diungkapkannya, kini korban telah siuman. Belum diketahui, apa penyebab kedua korban mengalami hal tersebut hingga pada saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan secara mendalam. ‘’Dari hasil pemeriksaan awal laboratorium, cairan dalam botol dan dari fakta pemeriksaan terhadap zat sianida, formalin dan arsenik, tidak ditemukan adanya kandungan dari ketiga zat tersebut,’’ kata dia. Namun katanya, sesuai dari keterangan Kasubbid Yanmed Dokkes RS Bhayangkara Polda Riau Kompol Supriyanto, berdasarkan pendapat (opini) melalui indra penciuman, terdapat aroma yang tidak bertentangan seperti zat kimia (obat-obatan). Pemberitaan sebelumnya, warga Jalan Arifin Achmad tepatnya di depan Hotel Green Kecamatan Marpoyan Damai, geger setelah menemukan seorang lelaki dan seorang per-
empuan di dalam mobil dengan kondisi tak sadarkan diri dan mulut berbusa. Peristiwa tersebut terjadi Ahad (14/4) sekitar pukul 21.45 WIB di dalam mobil warna hitam dengan nomor polisi BM 415 AH. Adapun identitas korban lelaki, yakni berinisial YH (52) yang merupakan seorang PNS warga Jalan Melati Kecamatam Rengat Barat, Kabupaten Inhu. Sementara itu, identitas perempuan diketahui berinisial SD (45), seorang ibu rumah tangga warga Jalan Datuk Setia Maharaja, Kelurahan Tangkerang Labuai, Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru. Waktu itu, dari keterangan salah seorang saksi mata bernama M Syukur, temuan tersebut tepatnya sekitar pukul 21.25 WIB, saat dirinya melewati Jalan Arifin Achmad Kecamatan Marpoyan Damai Pekanbaru. Di mana pada waktu itu saksi baru pulang mengajar. Saat melintas di lokasi ada orang ramai-ramai di tepi jalan. Karena merasa penasaran, saksi menghampiri dan melihat kedua korban sudah tidak sadarkan diri dengan kondisi mulut mengeluarkan busa. Merasa tidak ada yang ingin menolong kedua korban, saat itu dirinya langsung mengambil tindakan dan membawa kedua korban ke RS Eka Hospital.(rnl)
Ponsel Pinjaman Dibawa Kabur KOTA (RP) - Dua lelaki berinisial DM (36) dan JJ (30), pelaku tindak pidana penggelapan terpaksa berurusan dengan aparat kepolisian. Keduanya merupakan warga Jalan Cendrawasih, Gang Kakak Tua, Kelurahan Tangkerang, Kecamatan Marpoyan Damai. Dari tangan kedua tersangka, petugas mengamankan barang bukti berupa satu unit telepon seluler (ponsel) dan satu unit sepeda motor warna hitam. Kapolsek Payung Sekaki AKP Hidayat Perdana saat dikonfirmasi mengatakan, peristiwa tersebut dilakukan
REDAKTUR: RINALDI
tersangka, Senin (15/4) sekitar pukul 14.30 WIB. ‘’Tempat kejadian perkara (TKP) di Jalan Kurnia, Kelurahan Labuh Baru Timur, Kecamatan Payung Sekaki,’’ ujarnya. Lebih lanjut dijelaskannya, sebelum dilakukan penangkapan terhadap tersangka, awalnya korban Samuel Rico Purba (23), saat itu sedang berjalan kaki melintas di Jalan Kurnia Kecamatan Payung Sekaki. Tidak beberapa lama kemudian, tiba-tiba datang dua pelaku mengendarai sepeda motor dan mendatangi korban meminjam ponsel milik korban. Waktu itu pelaku beralasan untuk
mencatat nomor ponsel. Kemudian setelah handphone milik korban berhasil dikuasai oleh pelaku, keduanya melarikan diri. Melihat perbuatan tersangka, waktu itu korban berteriak maling dan beberapa masyarakat yang ada di sekitar langsung berhasil mengamankan kedua pelaku. Aparat kepolisian yang mendapatkan informasi tersebut langsung membawa kedua pelaku bersama korban ke kantor Polsek Payung Sekaki. ‘’Masih dilakukan penyidikan, apakah tersangka kerap melakukan aksinya masih kami selidiki,’’ ujarnya.(man)
TATA LETAK: SYUKRI