TRIBUNKALTIM - 01 NOVEMBER 2010

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

SENIN 1 NOVEMBER 2010 No.174/Tahun 8

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

AP/TRISNADI

Awan panas atau wedhus gembel dari Gunung Merapi terlihat membumbung ke angkasa dari sebuah desa di Cangkringan, Yogyakarta, Minggu (31/10). Sejak Merapi meletus Selasa (26/10) lalu, hingga kini sudah beberapa kali terjadi letusan. Sedikitnya sudah 37 orang tewas dan 66,500 orang mengungsi.

Wedhus Gembel Ngamuk Lagi

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Khairul Amri (Persiba) berjibaku dengan Saiful A A Lewenussa (Persisam), di Stadion Persiba, Minggu (31/10).

Bang Jun Mundur ● Persiba Menangi Derby Kaltim

■ Bandara Adi Sumarmo Ditutup ■ TNI Jaga Rumah Warga ”Tinggi asap 3,5 kilometer, warna hitam. Masyarakat panik.” Surono Kepala PVMBG

YOGYA, TRIBUN - Gunung Merapi mengamuk lagi. Gunung teraktif di dunia itu kembali memuntahkan awan panas atau wedhus gembel dan debu vulkanik, Minggu (31/10) pukul 15.15 WIB. Semburan wedhus gembel

terlihat dengan jelas oleh warga dari tempat pengungsian di Kepuharjo, Sleman, Yogyakarta. Meski kawasan Merapi diguyur hujan dan tertutupi ● Bersambung Hal 9

Krakatau Meletus Ratusan Kali AKTIVITAS Gunung Anak Krakatau (GAK) di perairan Selat Sunda masih berstatus waspada meski letusan gunung itu diperkirakan mencapai ratusan kali sepanjang Minggu (31/10). Kepala Pos Pengamatan

Gunung Anak Krakatau (GAK) di Desa Hargopancuran Kecamatan Rajabasa, Andi Suardi, mengatakan, di Rajabasa, dari pukul 00.01 WIB sampai 12.25 WIB Minggu siang, intensitas letusan tercatat sebanyak 66 kali.

“Sampai nanti malam letusan dipastikan mencapai ratusan kali,” katanya. Gempa vulkanik dalam mulai Minggu pagi hingga siang, mencapai 32 kali, gempa ● Bersambung Hal 9

Nenek Gigit Kopassus SEORANG wanita tua, warga Dusun Palemsari, salah satu area berbahaya di lereng Gunung Merapi, meronta sekuat tenaga ketika berusaha dievakuasi tim penyelemat dari Kopassus. Nenek bernama Widi bahkan nekad melakukan perlawanan dengan menggigit lengan anggota Kopassus. Namun, akhirnya nenek bernama Widi

berhasil dievakuasi secara paksa dari rumahnya. Wanita itu bersikukuh menolak dievakuasi lantaran ia ingin mempertahankan rumah dan hewan ternak miliknya. “Nenek itu nggak mau dievakuasi. Dia ngotot mempertahankan rumah dan hewan ternaknya. Tapi demi keselamatannya dia saya gendong. Dia terus

BALIKPAPAN, TRIBUN - Meski menang 2-0 atas Persisam Putra Samarinda pada partai derby Kaltim, Minggu (31/10) kemarin di Stadion Persiba Balikpapan, namun Pelatih Persiba, Junaedi tetap berniat mundur dari Persiba. Niatnya ini akan direalisasikan dengan mengirimkan surat permohonan pengunduran diri yang akan diberikan kepada Manajemen Persiba.

ANTARA/LUCKY R

Jenazah para TKI yang tewas dalam kecelakaan kerja di Taiwan dilepas BNP2TKI Jumhur Hidayat (peci hitam).

JAKARTA, TRIBUN Musibah bagi warga Indonesia rupanya juga terjadi di luar negeri. Pada Sabtu (30/10), peristiwa naas terjadi enam Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Taiwan. Mereka tewas tertimpa runtuhnya mesin

perancah di lokasi pembangunan jalan di Nantou County, Taiwan. Kemarin, enam jenazah pahlawan devisa itu tiba di Indonesia. Lima jenazah dibawa ke Jakarta, dan 1 jenazah langsung

● Bersambung Hal 9

Lorenzo Ungguli Rossi ESTORIL, TRIBUN Valentino Rossi harus mengakui keunggulan Jorge Lorenzo. Dalam pertarungan antar pebalap Fiat Yamaha itu di Sirkuit Estoril, Portugal, Minggu (31/10), Lorenzo tampil sebagai pemenang. Pebalap Spanyol yang telah mengunci gelar juara dunia itu memenangi balapan MotoGP Portugal itu dengan catatan waktu 46 menit 17,962 detik. Rossi harus puas berada di tempat kedua dengan selisih sampai delapan detik. Pebalap Honda Andrea Dovizioso melengkapi podium nomor tiga, setelah memenangi pertarungan sengit dengan

● Bersambung Hal 9

6 Jenazah TKI Tiba di Indonesia ● Tewas Kecelakaan Kerja di Taiwan

Hal ini dikatakan Junaedi pada konfrensi pers usai pertandingan, Minggu (31/10) kemarin. “Saya tetap memegang komitmen saya untuk mundur. Apapun hasilnya pertandingan hari ini, saya tetap akan mengirimkan surat pengunduran diri. Harusnya hari ini surat saya bawa, tapi belum saya bawa dan mungkin besok akan saya serahkan,” kata pelatih yang biasa disapa Bang Jun ini.

diterbangkan ke Surabaya. “Ada enam almarhum, yang telah tiba di Jakarta ada 5, dan satu lagi sudah menuju Surabaya,” ujar Ketua Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI), Jumhur ● Bersambung Hal 9

AFP/MIGUEL RIOPA

Jorge Lorenzo

● Bersambung Hal 8

Menjajal Ketangguhan Honda CBR250R di Pattaya (1) selamat pagi Tambang juga Obok-obok Tahura Tongkrongan Keren Akselerasi Mantap Di Bawah Umur

Uki M Kurdi Direktur Tribun Kaltim

TENGGARONG, TRIBUNBukan hanya mengancam ketahanan pangan, tambang batubara yang merusak juga mengobok-obok Hutan Lindung (HL) di Kawasan Taman Hutan Rakyat (Tahura) Bukit Suharto yang masuk dalam wilayah Kukar. “Sebenarnya ini sudah rahasia umum karena sering diungkap media. Ada 57 perusahaan tambang batu

bara yang memiliki Izin Usaha Pertambangan (IUP) di kawasan hutan Kukar. Sebanyak 41 perusahaan tambang itu menguasai 49.575,12 hektare (ha) area produksi di Kawasan Hutan Produksi dan Produksi Terbatas di Kabupaten Kukar. Yang lebih parah, ada 16 Perusahaan tambang

TRIBUN KALTIM/BASKORO MUNCAR

● Bersambung Hal 8

Wartawan bersiap-siap melakukan start saat menjajal Honda CBR250R di Sirkuit Bira, Pattaya, Thailand.

HONDA Motor Co Ltd meluncurkan produk baru generasi motor sport CBR250R. Wartawan Tribun Kaltim Baskoro Muncar bersama 300an wartawan dari negara lain mendapat kesempatan mengikuti acara launching yang berlangsung di Thailand. Berikut laporannya. *** PENGGEMAR motor sport di Indonesia sudah lama menunggu dengan berdebar-

debar bagaimana sosok Honda CBR250R. Selama ini hanya terdengar selentingan, CBR 250R bakal menjadi jenis motor sport andalan Honda untuk menantang Kawasaki Ninja 250R yang sudah lebih dulu masuk ke Tanah Air. Tribun memperoleh kesempatan mencicipi ketangguhan CBR250R di Sirkuit Bira, Pattaya, Thai-

● Bersambung Hal 9

SELAMAT hari Senin. Mohon jaga selalu kesehatan diri kita. Karena kita tidak akan bisa menikmati kehidupan, tidak bisa menikmati indahnya dunia, manakalaha badan kita tidak sehat. Saya punya teman yang punya pengalaman menarik di hari-hari pertama ia tinggal di Australia. Teman saya ini belajar ke negeri Kanguru untuk ● Bersambung Hal 8


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
TRIBUNKALTIM - 01 NOVEMBER 2010 by tohir tribun - Issuu