Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim) Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
INDEPENDEN & KREDIBEL
No.055/Tahun 9
SABTU, 2 JULI 2011
join us: us: add tribunkaltim.co.id
follow us: @tribunkaltim
e-mail: redaksi@tribunkaltim.co.id
epaper.tribunkaltim.co.id
32
Halaman
Perintah Presiden SBY kepada Kapolri:
Tangkap Nazaruddin! ”Satu hal yang juga penting yang disampaikan adalah bahwa kemarin Presiden telah memerintahkan secara langsung kepada Kapolri untuk mencari, menangkap, dan membawa pulang saudara Nazaruddin” Julian Aldrin Pasha, Juru Bicara Kepresidenan
JAKARTA, TRIBUNPresiden Susilo Bambang Yudhoyono telah memerintahkan secara langsung kepada Kapolri Jenderal Timur Pradopo untuk mencari, menangkap, dan membawa pulang mantan Bendahara Umum Partai Demokrat M Nazaruddin di Singapura. Tujuannya agar
ISTIMEWA
Prestasi baru negeri Tirai Bambu, Cina berhasil membangun jembatan yang dinobatkan sebagai jembatan terpanjang di dunia Jiaozhou Bay sepanjang 42 km. Jembatan ini sudah bisa digunakan mulai 1 Juli 2011 kemarin.
Cina Punya Jembatan Terpanjang di Dunia
! Bersambung Hal 9
! Jarak 42 Km, Biaya Rp 19,6 Triliun PEMERINTAH Cina bikin kejutan baru dengan cara meresmikan penggunaan jembatan terpanjang di dunia yang melintasi laut. Jembatan itu, diberi nama Jiaozhou Bay, memiliki panjang 42 kilometer. Ia menghubungkan kota
pelabuhan Qingdao yang ada di kawasan timur negeri itu dengan pulau Huangdao. Dikutip dari CCTV, 1 Juli 2011, jembatan itu berhasil lolos penilaian konstruksi pada Senin, 27 Juni lalu. Jembatan dan juga terowongan bawah tanah segera dibuka
JAKARTA, Sumardi yang TRIBUN- Kepala memasuki masa Polda Metro Jaya pensiun. Inspektur Jenderal Namun demikian, Sutarman Sutarman menilai menyatakan akan posisi barunya itu selalu berpegangan sangat berat dan pada tugas pokok penuh cobaan. “Sangat ANT Polri, yakni berat, di samping Irjen Pol Sutarman menciptakan anugerah itu adalah keamanan dan ketertiban, cobaan. Karena itu amanah sebagai Kepala Badan Reserse yang sangat berat, saya Kriminal Polri menggantikan mohon dukungan dari Komisaris Jenderal Ito masyarakat,” ujar Sutarman,
Jumat (1/7) di Polda Metro Jaya. Sebagai Kepala Bareskrim baru, ia akan selalu berusaha menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat dan penegakan hukum yang tidak pandang bulu. “Dengan penegakan tanpa pandang bulu dan terus dilakukan, kepastian hukum akan dirasakan masyarakat. ! Bersambung Hal 9
KPK Tahan Hakim dan Penyuap ! Bukti Uang Sogokan Rp 200 Juta dan Mobil Avansa BANDUNG, TRIBUN- KPK akhirnya menahan Manager administrasi PT Onamba Indonesia, Odi Juanda sekaligus ditetapkan sebagai tersangka karena menyuap hakim Ad Hoc Pengadilan Hubungan Industrial (PHI)
Bandung Imas Dianasari. “Kita tahan selama 20 hari ke depan untuk kepentingan penyidikan,” kata Kabag pemberitaan dan informasi KPK Priharsa Nugraha, Jumat (1/7). Odi yang mengenakan baju kotak-kotak putih-biru
dibalut rompi warna biru dongker itu digelandang ke Rutan Cipinang sekitar pukul 18.25 WIB. Ia hanya menunduk dan langsung masuk ke mobil tahanan KPK ! Bersambung Hal 8
Awas Asteroid Tabrak Indonesia! FENOMENA PADA Jumat 30 April 2010, sebuah meteorit jatuh di Kawasan Duren Sawit, Jakarta Timur. Terdengar ledakan dahsyat, saat pecahan asteroid yang lolos dari perisai Bumi itu menimpa rumah milik Sudarmojo di Jalan Delima VI Gang 2. Hingga rusak parah. Sebelumnya, sebuah meteorit berukuran 10 meter, berkekuatan setara 50.000 ton bahan peledak TNT — berkali lipat kekuatan bom atom Hiroshima — ! Bersambung Hal 8
JAKARTA, TRIBUNKuasa hukum M Nazaruddin, tersangka kasus dugaan suap pembangunan wisma atlet Sea Games di Palembang, OC Kaligis menyatakan, kliennya siap membongkar semua keterlibatan beberapa pihak
! Bersambung Hal 9
Sutarman Mengaku Sangat Berat
ISTIMEWA
PENEGAK hukum negeri ini, dan Pemerintah, selalu kesulitan memulangkan tersangka-tersangka kasus hukum yang melarikan diri ke luar negeri khususnya Singapura. Salah satunya adalah M Nazaruddin. Mengingat pemerintah tidak memiliki perjanjian ekstradisi dengan Singapura, Guru Besar Hukum Internasional Hikmahanto Juwana menyarankan KPK berkoordinasi dengan Pemerintah Indonesia. KPK
meminta pemerintah agar berkoordinasi dengan pemerintah Singapura untuk menyerahkan Nazaruddin. Untuk memuluskan langkah itu, pemerintah Indonesia terlebih dahulu menyewa detektif swasta. Detektif swasta ini akan mencari tahu keberadaan Nazaruddin. Setelah detektif swasta itu berhasil menemukan lokasi Nazaruddin, kemudian ! Bersambung Hal 9
Nazar Siap Perang!
senilai 14,8 miliar yuan (sekitar Rp 19,6 triliun) itu butuh waktu empat tahun. Menurut catatan Guinness World Records, pemegang rekor sebelumnya untuk kategori jembatan di atas
untuk lalu-lintas kendaraan, sehari setelahnya. Untuk dapat berdiri, Jiaozhou Bay ditopang oleh lebih dari 5.000 pilar. Adapun pengerjaan jembatan tersebut baru dapat dituntaskan setelah 4 tahun pembangunan. Pembangunan proyek
Detektif Swasta
terkait kasus tersebut. KPK menetapkan Nazaruddin sebagai tersangka dalam kasus dugaan suap Sesmenpora terkait pembangunan Wisma Atlet Sea Games di Palembang. “Kita akan bongkar semua, kalau sudah seperti ini kita
siap perang,” ujar Kaligis ketika dihubungi Kompas.com, Jumat (1/7). Ia menuturkan, dalam beberapa hari ini dirinya telah melakukan komunikasi intensif dengan Nazaruddin. Dalam komunikasi tersebut, anggota ! Bersambung Hal 9
Satgas Jalankan Mission Impossible ! 200 TKI Terancam Hukuman Mati JAKARTA, TRIBUN Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengungkapkan data tenaga kerja Indonesia (TKI) yang terancam hukuman mati di luar negeri. Saat ini, sekitar 200 TKI terancam hukuman mati, 20 persen di antaranya terkait kasus pembunuhan.
Selebihnya terkait kasus narkoba. “Yang dicatat terancam hukuman mati total 200 orang. 70 Persen terkait kasus narkoba dan 20 persen kejahatan pembunuhan,” kata Presiden SBY saat membuka rapat membahas
Satgas TKI di Kantor Presiden, Jl Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Jumat (1/7). “Dua kejahatan utama itulah yang menjadi tugas dan upaya kita sekuat tenaga untuk melakukan pengampunan dan ! Bersambung Hal 9
Patrialis Janji Bebaskan Sumartini MENKUM HAM Tapi karena mereka Patrialis Akbar yakin akan hal seperti membenarkan itu, untuk itu kita akan dakwaan ilmu lakukan pembelaan sihir yang dijerat dan akan pada TKW memperjuangkan Sumartini di Arab Sumartini agar lepas Saudi. Pihaknya dari hukuman mati,” IST pun berjanji akan ujar Patrialis. Patrialis Akbar berusaha untuk Patrialis membebaskan TKW asal mengatakan itu sebelum Kabupaten Sumbawa itu. seminar ‘Hukum Qisash dan “Informasinya ilmu sihir. Nasib TKI di Luar Negeri’, di
Hotel Sahid, Jl Sudirman, Jakarta, Jumat (1/7). Mantan anggota Komisi III DPR itu membantah adanya kabar pemancungan Sumartini 3 Juli mendatang. Menurutnya, kasus yang dialami Sumartini itu masih dalam tahap banding. “Tadi siang, saya mencoba koordinasi dengan
Korban Masih Hidup KASUS yang membawa Sumartini, TKW asal Sumbawa, NTB, divonis hukuman mati di Arab Saudi sungguh aneh. Sumartini dituduh menggunakan ilmu sihir untuk menghilangkan anak majikannya, Tisam. Anggota Komisi III DPR Eva Sundari menceritakan, Sumartini dan ! Bersambung Hal 9
! Bersambung Hal 9
‘Surat Berdarah’ untuk Presiden SBY
Rosminah Tewas Dimakan Anjing Majikan BUKU itu dimulai dari kisah Rosminah, 27 tahun, seorang Tenaga Kerja Wanita (TKW) asal Kediri, Jawa Timur, yang bekerja di Hongkong pada 2008 silam. Dalam suratnya yang menjadi salah satu cerita dalam buku berjudul Surat Berdarah untuk Presiden, Rosminah menuturkan kisah pilu kepergiannya ke Hongkong. Rela meninggalkan keluarga dan seorang
anaknya, Rosminah bekerja untuk seorang majikan di kawasan Tai Po, Hongkong. Niatnya untuk menjadi pembantu rumah tangga. Namun, Rosminah harus mengurus lima ekor anjing herder majikannya. Sejak awal, sebagai muslimah, Rosminah sebenarnya menolak pekerjaan itu. Namun, karena sudah OKEZONE.COM
! Bersambung Hal 8
Surat Berdarah untuk Presiden SBY.
tribun facebook Sampaikan Komentar Anda melalui Tribun Kaltim Interaktif di Facebook
SABTU 2 JULI 2011
5
Topik Besok
Tribun Facebook adalah media komunikasi antara Tribun Kaltim dengan masyarakat, khususnya di Kaltim. Melalui jejaring Facebook, kami akan menjaring komentar Anda terkait berita dan isu yang sedang marak. Sampaikan gagasan dan pemikiran yang positif untuk membangun negeri ini agar lebih baik. Semua komentar terpilih akan dimuat di Tribun Facebook dengan catatan pendapat yang disampaikan tidak mengandung unsur sara, pornografi dan fitnah. Mari bergabung bersama kami di Tribun Facebook.
KPK kembali menangkap hakim yang diduga menerima suap dari pihak berperkara di sebuah rumah makan di Bandung. Berikan komentar Anda terkait penangkapan ini, mengingat baru saja KPK menangkap hakim Syarifuddin karena diduga menerima suap. Menurut Anda, mengapa para hakim tergoda dengan suap? Benarkah karena gaji yang masih kecil?
Outsourcing Bukan Jalan Keluar ! Pemerintah Harus Menindak Tegas PNS Nakal MERASA gaji PNS terlalu membebani anggaran keuangan, pemerintah mewacanakan agar PNS di Indonesia dilakukan penerapan sistem kerja outsourcing. Setujukah Anda dengan wacana ini? Berikan saran Anda untuk pemerintah, serta pendapat Anda mengenai dampak positif dan negatif jika wacana ini diberlakukan. Dedie Dowie Out sourcing itu untuk menghindari dari pembayaran terhadap pegawai dari uang pensiun, asuransi.. pengobatan..dan tunjangan lainnya yg biasa di keluarkan untuk PNS.. jadi kita bisa pikirin aja lah sendiri gmana...?? jadinya kalau langkah tersebut diambil pemerintah, sangat simple dan mudah jalan yg diambil tersebut cukup berikan ke kontraktor bila ingin membutuhkan karyawan aneh, memang bener deh apa kata ibu megawati bebraapa tahun yang lalu.. “ bahwa negara ini buka PERUSAHAAN..Negara adalah sebuah wadah yg mengelola hidup suatu masyarakat.. ga mungkinkan kalau aturan yang di pakai sama dengan mengelola perusahaan..kalau sudah seperti itu berarti ada apa ya? Iriel’Taufiec Ya kalo saya rasa sih cukup pada ketegasan pemerintah saja, apakah nantinya jika dengan diberlakukannya outsourcing itu akan semakin baik atau malah korupsi merajalela, saya sara dengan
ketegasan dan selektif dalam penerimaan PNS sudah cukup efiesien. pertegas saja sistem yg ada beres pasti usurannya tidak merepotkan toh, klo sekarang kan kesannya sangat mudah untuk jadi PNS khusunya di daerah-daerah. Raden Wiyose Kalau merasa terbebani, kenapa Pemerintahan NKRI saja sekalian dibubarkan dan dibersihkan dulu, baru merekrut ulang PNS yang dapat di andalkan, gaji memadai, kesejahteraan tercapai, tidak korup, profesional. dampak positif yang akan dirasakan oleh PNS pasti tidak ada, kalau dampak negatifnya ialah dengan sistem kontrak, PNS tidak mendapatkan fasilitas dan tunjangan hari tua. Hendrawan Silondae Skm Outsourcing sangat tidak tepat digunakan jika ingin memperbaiki kinerja PNS. yang tepat adalah pengetatan sanksi apabila pns terbukti melanggar peraturan kepegawaian. saya pikir wacana ini sama sekali tidak
memihak kepada nasib pns yang terkadang mendapat tanggung jawab lebih tapi gaji tidak memadai. Muhammad Miftah Murdha Saya sepakat apalagi PNS yang tidak taat aturan dan sering ke Mall (keluar tanpa izin).. Sigit Parwoto Sangat setuju. Bagaimana dengan kepala daerahnya ? Apa perlu di outsourcing juga? Benny Bramm Idea bagus, sebab banyak pns yg malah kekurangan kerjaan, absen pagi, siang keluar. Sore absen lg pulung. Bertahun-tahun demikian. Syaukani Ismail ArRasyidi Saya kurang setuju dgn wacana tsb. Indonesia memang kelebihan PNS, Saya lihat banyak PNS yg nganggur, kerjaannya di kantor cuman kumpul2 tmn, gosip, dll. Malahan yg honorer lebih giat bekerja drpd mereka. Hanya sdikit PNS yg memang betul2 bi...sa dan mau bekerja. Untuk mengefektifkan anggaran dan
hasil kerja, pecat aj PNS2 yg kebanyakan nganggur krn mereka tdk bisa dan tdk mau bekerja, digantikan dgn honor2 yg betul2 bisa dan mau bekerja. Soalnya saya pernah merasakan begitu jengkelnya melihat PNS yg kerjanya cuman dtg dan pergi sesukanya. Perjalanan dinas mereka dpt dan sebagian besar cuman fiktif. Sudah saatnya pemerintah kembali mensortir para PNS yg memang betul2 bisa bekerja. Kasihan para honorer yg bekerja tapi gaji mereka sangat tidak sesuai dgn yg dikerjakan. Dody Widodo Pensiunkan dini semua PNS yg korupsi & terima yg
IST
Ilustrasi demo PNS
WĂro SableĂąks No coment .....
Ady Sumantri Julian Dasar gila!! man yang paling membebani antara gaji PNS yang paspasan dengan perjalanan hura2 anggota DPR?
Agust Wangkay Ngawur nih kalo sampe outsourching diberlakukan dilingkup PNS... wong dilingkup swasta aja udah diprotes abis2an ??? gimana sih pemerintah kita ini ? apa gak liat demo waktu hari buruh 1 mei lalu ? buka mata dan buka hati lah !!! lebih baik... berpikir bagaimana efisiensi dan efektifitas dalam bekerja diterapkan secara baik dan benar serta pemberian teladan yang baik bagi para pejabat agar dapat diteladani PNS lainnya... itu pasti bia menghemat APBN... coba aja?
Achmad Fauzi Assalamuallaikum, Pemerintah harusnya mengkaji lebih dalam sebelum diekspos ke media. Permasalahan Pemerintah yang kewalahan utk menggaji PNS harusnya dilakukan study yang menyeluruh jangan parsial. Masalah PNS sangat vital utk mendukung op...erasional pemerintah itu sendiri, apabila ada permasalahan dengan jumlah yang kelebihan dan lainnya harus ada solusi. Sebaiknya jumlah PNS yang ideal itu berapa agar jalannya pemerintahan tidak terganggu atau
anti korupsi....tp kl ini dilaksanakan HAMPIR semua PNS yg ada harus pensiun....!!!!
mungkin penyebarannya yang kurang merata dan lain sebagainya harus ada jalan keluarnya. Yang paling pas utk saat ini adalah PNS yang kinerjanya kurang baik bisa ditempuh dengan pensiun dini. Dan juga rekruitmen PNS harus bebas dari KKN. Optimalisasi sistem dan kinerja PNS di lingkungan instansinya mmasing2. Untuk PNS outsourching kayaknya tidak tepat, yang tepat adalah tenaga outsourching untuk mendukung kinerja PNS misalnya Office Boy/Sopir/ Cleaning Service dll. Jangan kerjaannya hanya antar surat atau tukang photo copy statusnya PNS itu yang tidak benar. Muhammad Yusuf Harus ada pengkajian secara cermat dan menyeluruh tentang OUTSOURCING (alih daya / tenaga lepas ) apabila dengan pertimbangan penghematan keuangan negara atau daerah apakah buka akan membuka jalan adanya markup dana. karena akan mempergunakan pihak ketiga untuk mengerjakan pekerjaan atau pengadaan barang dan
jasa di kantor pemerintahan. Sebenarnya yang perlu dibenahi adalah penataan PNS yang sudah ada dalam hal kecakapan, keahlian dan propesionalisme dalam pelayanan publik dan dalam sistim penerimaan PNS jangan hanya menerima seenaknya tanpa melihat faktor kebutuhan tapi yang betul -betul yang dibutuhkan dan ahli dibidangnya seperti rekructmen perusahaan yang diutamakan skil bukan KKN yang selama ini banyak kita temui dalam penerimaan PNS di INDONESIA.
Tutup Sardi Terlalu banyak yang dikorupsi jadi ambil enaknya saja dengan cara ambil pegawai OUTSOURCING. Kasihan lagi-lagi yang menderita rakyat kecil.Maka wajar angkara murka ada dimanamana,teroris bergentayangan bak hantu yang menakutnakuti set...iap manusia... ketidak adilan menjadi tradisi, hukum rimba sudah mulai berlaku dinegera kita. Ya Allah tunjukkan pemimpin2 kita agar mereka menyadari kekilapan dan kekeliruan yang ia perbuat. Amien.
tribun kaltim SMD
SMD
Dijual Sidekick th’1995 bln 12 Warna Putih Mutiara Fas.AC Tip VR Kondisi Bagus Siap Pakai Hrg.70jt Hub.0813 4709 6618
SMD
Dijual Satria FU Tahun 2005, STNK Hidup, BKPB Ada, Plat Smd, Warna Hitam, Harga Rp 7 Jt/nego Hub. Anto ( 0811587116)
165532/3 juli
Dijual Dump Truck Toyota Dyna 130 HT Tahun 2008, Barang Sehat, Siap Pakai, Hub. 081346659322/ 0541-262088 165532/3 juli
Dijual Toyota Wish 2005 akhir built up tangan 1, sgt terawat, km 36rb, Soonroof, Jok kulit, audio, VR. Hub. 0541-7170007 BU
165532/3 juli
SMD
SMD
Dijual Mobil Toyota Starlet Tahun 1991 Warna Biru Metalik, mulus terawat, ban baru, PW,AC dingin, Musik Full Sound, Harga Rp 47,5Jt/nego yang berminat Hub. 08125844247 165532/5 juli
SMD
Dijual Mobil Innova Type G Th’2005 Warna Silver Metalik, Tangan Pertama, Km 56 rb, harga nego, hub. 08125302284
165532/3 juli
SMD
SMD
SMD
Dijual Avanza G Tahun 2009 Akhir warna Grey, kondisi bagus, fas. AC, Tape, PS, PW, Bemper Muka Belakang, bisa Cash/kredit, Harga Rp 148 Jt/nego Hub. 08125844212 165532/5 juli
SMD
Dijual Daihatsu Terios TX Th’2010 Warna Biru Metalic Harga Nego, Hub. 081346332777 / 0541-7130303
165532/3 juli
165532/3 juli
SMD
Dijual Truck Canter Tahun 2007 Akhir PS125 Bak kayu, KM rendah, Siap pakai, Hub. 081350946516/ 0541262088
165532/3 juli
SABTU 2 JULI 2011
SMD
Dijual Toyota Kijang LSX Diesel Th’2000 Wrn biru Metalik, Kond. Bagus, Mulus, Body Kaleng, Fas. Ac, Tape, PS, Hrg 83jt Nego, Hub. 085246942100 165532/3 juli
SMD
Dijual Yaris E Tahun 2008 Warna Merah Fas. Lengkap, Mulus, Terawat, Pribadi, Harga Rp 152 Jt/nego Hub. 08125502145 165532/3 juli
Dijual Take Over Hyundai Avega GX Th’2011, Wrn Putih, Fas. Lengkap spt baru, KM.3300 baru pakai 4 Bln, Ganti DP 55jt Nego Rp. 5.100.000/bln X 20, Hub. 085246942100 165532/3 juli
SMD
Dijual Nissan Xtrail XT Tahun 2007 warna Hitam, 2500cc, Barang Bagus, Harga Rp 275 Jt Hub. 081350068982 165532/3 juli
Dijual Kijang Krista Tahun 2001 Warna Silver, Barang sehat, Mulus, siap pakai Hub. 081346659322/ 0541262088 165532/3 juli
7
SMD
Dijual Dump Truck Bak Rendah Tahun 2002 Barang Sangat Bagus, Sehat, Siap Pakai, Hub. 081350946516/ 0541262088 165532/3 juli
SMD
Dijual Mobil Xenia XI Sporty Th’2008, KM Rendah, Pribadi, Wrn Hitam, Fas. Tape, AC, Velg Racing, Hrg. 128jt Nego. Hub. 0813 50035669
165532/5 juli
8
tribun buffer
Kaltim SABTU 2 JULI 2011
60.000 Visa Masih Mengantre di Kedubes Saudi Nazar Siap Perang SUDAH begitu banyak kasus besar di negeri ini yang menguap begitu saja. Hukum tetap berjalan, tetapi vonis dan eksekusi tertahan tak bisa dilaksanakan, entah sampai kapan? Kita masih ingat perkara BLBI, cukong-cukong pengemplang uang negara itu banyak yang tak bisa dieksekusi karena berhasil lari ke luar negeri. Sebut saja Syamsul Nursalim buron yang diduga bersembunyi di Singapura. Menteri Keuangan Agus Martowardojo sesuai permintaan dari Kejaksaan Agung menggugat Syamsul Nursalim akhir September 2010 terkait dugaan tunggakan sebesar Rp 4,758 triliun dalam kasus dugaan korupsi Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) di Bank Dagang Nasional Indonesia (BDNI). Sebelumnya, Kejagung berharap Menkeu segera menerbitkan Surat Kuasa Khusus (SKK) guna menggugat obligor BLBI, Syamsul Nursalim terkait dugaan tunggakan wanprestasi sebesar Rp 4,758 triliun dalam kasus dugaan korupsi BLBI di Bank Dagang Nasional Indonesia (BDNI). Sengketa ini dimulai 1997, ketika BI mengucurkan kredit kepada BDNI. Saat masuk ke BPPN, ada penyelesaian melalui Master Settlement and Acquisition Agreement (MSAA). Pola MSAA menyatakan bahwa pemegang saham pengendali wajib menyerahkan aset sejumlah kewajibannya. Setelah dihitung, jumlah kewajiban Syamsul Nursalim sebesar Rp 28,408 triliun. Atas kewajibannya itu, Syamsul kemudian hanya membayar secara tunai Rp 1 triliun. Sisanya dibayar dengan aset pribadinya, setelah dihitung dalam perhitungan appraisal, mencapai Rp 22,65 triliun. Selisih Rp 4,758 triliun kemudian dibayarkan dalam bentuk hak tagih. Namun utang ini belum dibayarkannya sehingga Kejagung meminta Menkeu menggugat secara perdata. Sementara saat ini, Syamsul Nursalim masih bisa ongkangongkang sambil mengendalikan bisnisnya dari Singapura. Tak kalah heboh adalah sepak terjang ‘Si kancil’, Eddy Tansil. Pria ini diduga berada di Cina, dia membawa kabur uang negara Rp 1,3 triliun. Dan sampai saat ini hamba hukum Indonesia belum pernah berhasil menangkap dan membawa kembali ke Indonesia. Kini pemerintah telah melelang sejumlah aset Eddy Tansil ternyata sudah terjual Rp 1,4 triliun. Pembelinya bank sindikasi dan PT Banten Java Persada (BJP). Harga jual aset perusahaan itu mencapai Rp 1,4 triliun, demikian kata Tri Adhyaksa, pengacara yang mewakili Rachmat Wangsa Senjaya, mantan Wakil Ketua Tim Penilai atau Penaksir Aset Golden Key Group atau Tan Eddy Tansil, Kejaksaan Agung RI. Pascaburonnya Eddy Tansil dari Lembaga Pemasyarakatan Cipinang, 4 Mei 1996, Rachmat mulai mengejar aset-aset yang bisa disita. Periode 8 Mei 1996 hingga 3 November 1999, Kejaksaan Agung menyita dan mengeksekusi 18 aset, antara lain uang tunai Rp 2,544 miliar (sisa dana di rekening Eddy Tansil di Bank Danamon); Rp 4,173 miliar (kelebihan bunga deposito PT Dinamika Erajaya), dan Rp 101.520.000 (hasil lelang perabot rumah tangga di Kompleks Pondok Cilegon Indah, Serang). Pemerintah juga masih menyisakan begitu banyak kasus hukum yang tidak terurai, paling mencolok di depan mata adalah kasus bailout Bank Century yang diduga merugikan negara Rp 7 triliun. Kasus ini sampai sekarang tidak jelas ujung pangkalnya, apakah masuk katagori kerugian negara atau bukan. Selain kejahatan perbankan, setumpuk kasus korupsi melibatkan banyak tokoh beken bertebaran dan beberapa di antara mereka berhasil mengamankan diri di luar negeri. Singapura menjadi negara tempat indekost paling aman bagi ‘pembelot ekonomi’ Indonesia. Nunun Nurbaetie, tersangka kasus dugaan suap terhadap beberapa oknum anggotta DPR RI untuk memuluskan Miranda Goeltom jadi pejabat BI. Lalu, sekarang ini yang paling top adalah Muhammad Nazaruddin, mantan Bendahara Umum Partai Demokrat. Kasus ini benar-benar menyita para petinggi Indonesia, termasuk Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Presiden pun ‘harus’ turun tangan dan memerintahkan secara khusus kepada Kapolri agar menangkap Nazaruddin. Persoalannya mampukah hamba hukum di Indonesia membawa kembali Nazar yang saat ini telah ditetapkan sebagai tersangka kasus suap Wisma Atlet Palembang. Nazar dan pengacaranya OC Kaligis sudah mengukur kekuatan penegak hukum di Indonesia di dalam menyelesaikan kasus ini. Persoalannya memang berat, karena diduga melibatkan petinggi Partai Demokrat dan bisa jadi sampai ke menteri. Nazar menggunakan Singapura sebagai benteng pertahanan sekaligus melakukan perlawanan. (*)
JAKARTA, TRIBUNPemerintah Arab Saudi menyatakan tidak akan mengeluarkan visa lagi bagi warga Indonesia yang hendak pergi ke negara tersebut. Padahal, di Kedutaan Besar Arab Saudi di Jakarta, masih terdapat puluhan ribu visa yang masih belum diproses. Dilansir dari laman Arab Gazette, Jumat, 1 Juli 2011, di Kedubes Arab Saudi saat ini
terdapat lebih dari 60.000 visa yang kebanyakan belum dilengkapi beberapa persyaratan. Kedubes akan memproses sebisanya pada hari ini, sebab mulai besok, Sabtu, 2 Juli 2011, tidak akan ada lagi visa baru yang dikeluarkan. “Keputusan menghentikan pemberlakuan visa akan dimulai pada Agustus mendatang, sebelum itu visa masih dapat
KPK Tahan Hakim dan Penyuap # Sambungan Hal 1
bernomor polisi B 8596 WU. Hakim Ad Hoc Pengadilan Hubungan Industrial (PHI) Imas Dianasari, setelah tertangkap tangan menerima suap dari Ode, juga ditetapkan sebagai tersangka kasus penerimaan suap. “Setelah dilakukan pemeriksaan, KPK menetapkan Imas dan Odi sebagai tersangka dalam kasus dugaan menerima dan memberikan sesuatu terkait putusan perkara dan pengurusan kasus di MA,” kata Priharsa Nugraha. Priharsa mengatakan, Imas diduga menerima imbalan berupa uang senilai Rp 200 juta dari Odi. Imbalan tersebut dimaksudkan agar gugatan serikat pekerja terhadap PT OI, bisa ditolak oleh Mahkamah Agung. PT OI digugat terkait pemutusan hubungan kerja yang dipicu aksi mogok kerja oleh para pekerjanya. “Agar putusan kasasi menolak gugatan serikat pekerja dalam penanganan kasus hubungan indus-
Rosminah Tewas Dimakan Anjing Majikan # Sambungan Hal 1
telanjur berada di Hongkong, dirinya tak kuasa untuk menolaknya. Perlakuan majikannya sungguh di luar kewajaran. Tidak sebatas merawat, Rosminah pun harus tidur sekandang dengan anjinganjing tersebut. Tidak hanya itu, jika ada seekor anjing yang sakit, Rosminah dihukum lima hari dengan tidak diberi makan. “Hari pertama, Rosminah masih bisa menahan lapar dengan berpuasa,” kata Suprapti, bagian Divisi Advokasi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) pemerhati
digunakan. Namun, tidak akan ada visa baru yang dikeluarkan mulai Sabtu,” ujar Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia, Abdul Rahman Al-Khayyat. “Saat ini Kedubes mencoba melengkapi formalitas untuk semua visa yang telah diterima,” lanjutnya lagi. Keputusan ini menyusul akan diberlakukannya moratorium pengiriman
trial terkait pemutusan hubungan kerja akibat mogok kerja tidak sah yang dilakukan oleh PT OI,” ungkapnya. KPK menjerat Imas dengan Pasal 12 huruf c dan atau Pasal 15 dan atau Pasal 11 dan atau Pasal 6 ayat 2 UU Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. Pasal 6 ayat 2 menyatakan bahwa hakim yang menerima pemberian atau janji terancam dipidana hukuman penjara maksimal 15 tahun. Sementara menurut Pasal 12 huruf c, hakim yang menerima hadiah terkait putusan perkara terancam hukuman pidana paling lama 20 tahun. Sementara untuk tersangka Odi, KPK menjeratnya dengan Pasal 6 ayat 1 huruf a dan atau Pasal 15 dan atau Pasal 13 UU Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. Berdasarkan Pasal 6 ayat 1 huruf a, pihak yang memberikan janji kepada hakim dalam rangka mempengaruhi putusan perkara terancam dipidana maksimal 15 tahun. Imas keluar dari kantor KPK sekitar pukul 19.15 WIB. Dia dijemput dengan menggunakan mobil tahanan yang mengantarnya ke rutan Pondok Bambu. Untuk diketahui, KPK mulai memerisa Imas sejak Kamis (30/6) pukul 22.00 WIB. Seperti diberitakan sebelumnya,
tenaga kerja Indonesia ke Arab Saudi per Agustus. Moratorium diberlakukan sampai adanya nota kesepahaman yang mengatur hukum ketenagakerjaan kedua negara. Khayyat mengaku masih belum mengerti seperti apa moratorium yang akan diberlakukan oleh pemerintah Indonesia. “Apakah mereka akan menghentikan paspor, atau
KPK mengamankan uang sebesar Rp 200 juta dan sebuah mobil Toyota Avanza berwarna hitam saat penangkapan Hakim Imas di Bandung, Jawa Barat. Imas dan Odi diamankan di restoran La Ponyo di kawasan Cinunu, Jawa Barat. Imas diduga menjanjikan lobi untuk memenangkan pekara PT OI di tingkat kasasi. “Perkara itu sudah naik kasasi, telah diajukan kasasi di MA. Dan ID ini sebenarnya dia ada semacam diduga ada janji akan menyelesaikan perkara tersebut. Dengan pengertian lain akan memenangkan perkara tersebut di Kasasi,” terang Wakil Ketua KPK M Jasin dalam konferensi pers di kantornya, Jl Rasuna Said, Jaksel, Jumat (1/7). Imas dan Odi sudah diintai oleh tim dari KPK sejak Rabu (29/6), “Diintai beberapa waktu sebelum tangkap tangan. Satu hari sebelumnya,” ujar Jasin membenarkan. Berdasarkan penelusuran detikcom, penangkapan tersebut sempat membuat geger para pengunjung di restoran La Ponyo, Cinunu, Bandung. Keduanya tanpa waktu lama dibawa ke mobol KPK dan langsung dibawa ke Gedung KPK di Jakarta. (tribunnews./dtc)
menghentikan orang-orang menuju bandara?” ujarnya. Akibat keputusan pemerintah Indonesia ini, Arab Saudi terpaksa harus menggunakan tenaga bayaran dari negara-negara lain, diantaranya Kenya dan Ethiopia. Petugas rekruitmen di Saudi yang tidak ingin disebutkan namanya mengatakan bahwa pekerja dari dua negara ini tidak akan memenuhi kebutuhan rakyat Saudi. (vvn)
KRONOLOGI PENANGKAPAN: Rabu (29/6): Penyidik KPK mulai melakukan pengintaian terhadap gerak-gerik Hakim Imas Dianasari maupun OJ. Pengintaian dilakukan oleh tim yang sudah ada di Bandung dan tim di Jakarta. Kamis (30/6): 15.00-17.00 WIB tim KPK mendapat informasi ada pertemuan Hakim ID dengan OJ di restoran La Ponyo, Cinunun, Bandung. 19.30 WIB OJ yang telah lebih dulu ada di restoran tersebut, keluar untuk menghampiri ID sembari menyerahkan kantong kresek berisi uang Rp 200 juta. Belasan personel dari KPK melakukan operasi tangkap tangan di restoran tersebut. Operasi ini sempat membuat kaget sejumlah pengunjung yang ada di sana. Dalam operasi ini, selain mengamankan uang Rp 200 juta, juga turut disita mobil Toyota Avanza hitam bernopol D 1699 VN yang dikendarai oleh ID.Tak lama berselang, tim dari KPK langsung membawa keduanya ke Jakarta. 22.45 WIB Tim tiba di kantor KPK. ID dan OJ langsung menjalani pemeriksaan di lantai 8 gedung KPK. Status hukum keduanya akan ditentukan 1 x 24 jam setelah keduanya ditangkap. Maksimal pukul 19.30 WIB, hari ini, status hukum Imas akan ditetapkan KPK. (dtc)
masalah TKI, Migrant Institute, ketika menceritakan kisah ini di kantor Gubernur Jawa Timur di Jalan Pahlawan Surabaya, Jumat siang, 1 Juli 2011 seperti ditulis tempointeraktif.com. Hari kedua, Rosminah berpikir untuk memakan makanan anjing, namun niatnya itu urung karena makanan telah habis dimakan oleh lima ekor anjing yang dirawatnya. Hingga pada hari ketiga, rasa lapar memaksa Rosminah memakan sebagian makanan anjing. Namun, nasib nahas menimpa Rosminah pada malam harinya. Rosminah lupa merantai anjing-anjing tersebut. Padahal, saat itu ada di antara anjing tersebut yang sedang kelaparan. Akibatnya sungguh buruk bagi
Rosminah. Pada malam itu, tangan dan tubuh Rosminah dimakan anjing hingga ajal menjemputnya. “Kisah ini hanyalah bagian kecil dari kisah pilu TKI. Dalam buku ini setidaknya terdapat 30 kisah pilu lainnya yang dikisahkan oleh para TKI berbeda,” ujar Suprapti, yang juga bekas TKW di Hongkong selama empat tahun. Buku yang berisi kisah pilu para TKI itu rencananya akan diberikan kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melalui Gubernur Jawa Timur Soekarwo. Selain buku tersebut, Migrant Institute juga menyerahkan satu buku lagi yang juga berisi curahan hati para TKI di tiga negara, yaitu Hongkong, Taiwan, dan Makao. Buku kedua ini berisi curahan hati TKI yang
diceritakan kepada seorang penulis dan bukunya diberi judul Kepada Yth Presiden RI. Ali Yasin, Koordinator Migrant Institute menambahkan, penyerahan buku ini untuk menggugah hati Presiden SBY supaya menghentikan pengiriman TKI ke luar negeri. Kalaupun tidak dihentikan, proses pengiriman harus lebih diperketat lagi. “Pemerintah harus optimalkan peran dan fungsi perlindungan TKI di negara yang belum terkena moratorium,” ucap Ali. Ali juga mendesak pemerintah menghentikan proses pengiklanan TKI asal Indonesia sebagai tenaga kerja murah. Dia mencontohkan selama ini Badan Koordinasi Penanaman Modal selalu melancarkan promosi bahwa TKI asal Indonesia murah. Hal
ini harus dihentikan. Migrant Institute juga mendesak pemerintah untuk menjelaskan penggunaan dana perlindungan TKI sebesar US$ 15 yang harus dibayarkan oleh setiap TKI ketika berangkat. Jika saat ini TKI asal Indonesia yang tersebar di 48 negara berjumlah lebih dari 6.000.000 orang, bisa dibayangkan berapa miliar dolar dana perlindungan yang sudah diterima pemerintah. “Kenyataannya, untuk proses pembebasan tebusan TKI yang akan dihukum pancung saja pemerintah bingung ambil dana dari mana,” paparnya. Sementara itu, di kantor Gubernur Jawa Timur, dua buku tersebut dititipkan kepada Gubernur Soekarwo untuk kemudian diserahkan kepada Presiden SBY. (ti)
Awas Asteroid Tabrak Indonesia!
meletus. Tapi ada juga ancaman malapetaka yang berasal dari luar angkasa: tubrukan asteroid. Para peneliti dari University of Southampton membuat tabel negara yang diperkirakan akan terkena dampak terburuk dalam peristiwa tubrukan asteroid. Ada dua alasan mengapa negara-negara tersebut masuk “kategori paling terancam”. Yakni, potensi banyaknya korban dan kerusakan infrastruktur yang bisa membuat negara itu lumpuh sehingga hampir tak mungkin kembali pulih. Negara yang paling parah mengalami dampak hilangnya populasi penduduk adalah AS, Cina, Indonesia, India, dan Jepang. Sementara, negara dengan potensi kerusakan infrastruktur terbesar adalah Kanada, AS, Jepang, dan Swedia. Dari mana kesimpulan ini dihasilkan? Para peneliti menggunakan perangkat lunak (software) yang disebut NEOimpactor, ‘NEO’ adalah singkatan dari Near Earth Object programme. “Ancaman Bumi ditabrak asteroid telah diterima sebagai ancaman bencana alam terbesar yang dihadapi umat manusia,” kata Nick Bailey, ilmuwan University of Southampton yang mengembangkan perangkat lunak NEO, seperti dimuat
Daily Mail, Rabu 29 Juni 2011 malam. “Konsekuensi kehilangan populasi manusia dan kerusakan infrastruktur sangat besar.” Dia menambahkan sejarah mencatat bencana akibat asteroid. “Hampir 100 tahun lalu, di wilayah terpencil dekat Tunguska menjadi saksi mata bencana saat obyek yang tak seberapa besar (diameter sekitar 50 meter) meledak di udara,” kata dia. “Untung saja di sana hanya ada hutan. Jika meledak di London, misalnya, lain ceritanya, segalanya musnah.” Bailey menjelaskan tujuan penelitian yang dilakukan pihaknya adalah untuk memberi peringatan dini — agar setiap negara — khususnya yang berisiko tinggi — melakukan mitigasi. Sementara, menurut DailyGalaxy.com, asteroid berdiameter 12 mil berpotensi memusnahkan kehidupan binatang dan tanaman. Seperti asteroid yang bertanggungjawab memusnahkan populasi dinosaurus 65 juta tahun lalu. Kala itu, asteroid berdiameter 10 mil menghujani Bumi, 25.000 batu dalam satu jam. Kekuatannya 100 megaton, atau sama dengan satu bom Hiroshima untuk semua orang di planet ini. Pasca megabencana itu, Bumi terhindar dari tragedi serupa karena medan gravitasi Yupiter melindungi
Bumi dari paparan batu luar angkasa. Menanggapi hasil penelitian itu, Profesor riset astronomiastrofisika LAPAN, Thomas Djamaluddin mengatakan, hasil model dampak tumbukan asteroid seperti yang dihasilkan University Southamton harus dipahami secara cermat. “Pada prinsipnya semua negara berpotensi sama dalam hal kemungkinan kejatuhan asteroid,” kata dia kepada VIVAnews.com, Kamis 30 Juni 2011. Bedanya, dampak dari peristiwa itu tergantung dari kondisi masing-masing negara. “Antara lain, geografis dan sebaran penduduk,” tambah Deputi Sains, Pengkajian, dan Informasi Kedirgantaraan LAPAN itu. Bagaimana dengan Indonesia? “Indonesia dan negara-negara pantai sangat rentan terhadap tsunami dampak dari tumbukan tersebut,” kata Thomas. LAPAN sebagai lembaga antariksa, tambah dia, tak ketinggalan memantau potensi tumbukan asteroid di Indonesia, dengan memanfaatkan data internasional. “Hanya sedikit negara yang membangun sendiri sistem pemantau asteroid karena sangat mahal biaya alat dan operasionalnya,” kata Thhomas. ‘Sementara kemanfaatannya lebih bersifat global.” (*)
# Sambungan Hal 1
meledak di langit Bone, Sulawesi Selatan. Tepatnya pada 8 Oktober 2009. Asteroid itu adalah yang terbesar yang nyelonong masuk Bumi dalam satu dekade. Bahkan seperti dimuat space.com, fenomena ini masuk di antara sembilan sejarah astronomi penting dunia yang terjadi pada 2009. Dua fenomena itu cukup menjadi bukti rentannya Indonesia terhadap jatuhnya benda-benda langit. Itu belum termasuk struktur batu yang mengepung Kota Majalengka yang diduga hasil tumbukan meteorit. Baru-baru ini, hasil kajian University of Southampton menempatkan Indonesia dalam daftar 10 negara paling berisiko terkena dampak tubrukan asteroid. Sembilan lainnya adalah Cina, India, Jepang, Amerika Serikat, Filipina, Italia, Inggris, Brazil, dan Nigeria. Salah satu alasan, populasi penduduk di Indonesia berpotensi berkurang drastis jika terjadi tubrukan asteroid. Bencana tak hanya datang dari Bumi, seperti banjir, gempa, tsunami, atau gunung
PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, Ignatius Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Rita, Reza Rasyid Umar, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Meinar F Sinurat, Ahmad Bayasut, Fachmi Rachman, Feri Mei Effendi, Basir Daud, Handry Jonathan, Syaiful Syafar. BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Budhi Hartono, Khaidir, Maipah, Nevrianto HP, Reonaldus, Muhammad Yamin. KUTAI KARTANEGARA: Rahmat Taufik KUTAI TIMUR: Kholish Chered. BONTANG: Udin Dohang PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Junisah. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BERAU: Amalia Husnul A. NUNUKAN: Niko Ruru. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ! Umum Display (B/W) Rp 22.500/mm kolom ! Spot Colour (2 warna): Rp 30.000/mm kolom ! Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ! Full Colour: Rp 35.000/mm kolom ! Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ! Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom ! Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN
WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APAPUN DARI NARASUMBER
tribun line Tangkap Nazaruddin! ! Sambungan Hal 1
Nazaruddin bisa memenuhi proses hukum di KPK. “Satu hal yang juga penting yang disampaikan adalah bahwa kemarin Presiden telah memerintahkan secara langsung kepada Kapolri untuk mencari, menangkap, dan membawa pulang saudara Nazaruddin di Singapura agar bisa memenuhi proses hukum yang bersangkutan di KPK,” ungkap Juru Bicara Presiden, Julian Aldrin Pasha di Kantor Presiden, Jakarta, Jumat (1/7). “Sebagaimana diketahui, beberapa waktu lalu Presiden telah memanggil dan meminta agar polri dapat berkoordinasi dengan KPK bilamana kasus Nazaruddin telah dipastikan telah memenuhi kelengkapan berkas atau argumentasi hukum untuk diproses,” lanjutnya. Julian mengatakan selama ini kasus Nazaruddin ditangani KPK. Setelah KPK resmi menetapkan status Nazaruddin, maka Presiden memerintah kepada Kapolri
Cina Punya Jembatan Terpanjang di Dunia ! Sambungan Hal 1
perairan adalah Lake Pontchartrain Causeway di Louisiana, Amerika Serikat. Dibandingkan dengan jembatan tersebut, jembatan yang baru diresmikan di Cina ini 4 kilometer lebih panjang. Pemda setempat berharap jembatan bisa memperlancar hubungan dua distrik dengan kondisi fisik dan ekonomi yang bertolak-belakang itu. Huangdao jauh lebih kuno dari Qingdao diharapkan bisa lebih maju. “Kini, perjalanan dari Huangdao ke Qingdao maupun sebaliknya lebih singkat 30 kilometer. Perjalanan yang biasanya ditempuh sekitar 40 menit, kini bisa ditempuh sekitar 20 menit,” papar wakil direktur Komite Pengatur Lalu Lintas Qingdao, Han Shouxin. Selain memajukan industri Huangdao, jembatan itu diharapkan bisa mengembangkan pelabuhan. Para pebisnis dari Qingdao selalu mengeluhkan perjalanan ke Huangdao tidak nyaman. Di mata mereka, Huangdao adalah kawasan yang cukup potensial untuk pengembangan bisnis. Sayangnya, satu-satunya perjalanan via laut menuju lokasi tersebut tidak selalu lancar. Cuaca buruk menjadi faktor utama yang menghambat perjalanan bisnis menuju Huangdao. Dengan diresmikannya Jembatan di Teluk Jiaozhou itu kemarin, kini rekor Jembatan Teluk Hangzhou sebagai
untuk segera berkoordinasi dengan KPK dalam prosesnya. “Saya kira ini informasi yang perlu disampaikan untuk meluruskan ada penafsiran bahwa Presiden tidak memperhatikan kasus ini,” tegas Julian. Bukan hanya urusan pidananya saja, Fraksi Partai Demokrat, Jafar Hafsah pun sudah mempersilakan bila KPK berniat melakukan penyitaan harta Nazaruddin. “Ya silakan, kita kan sudah serahkan pada proses hukum. Kalau itu bagian dari itu (proses hukum) silakan,” ujar Jafar kepada wartawan di gedung DPR, Jakarta, Jumat (1/7). Sebelumnya, KPK diminta menjalin kerjasama dengan pihat terkait di Singapura untuk membawa pulang Nazaruddin. KPK bisa menggunakan kewenangannya dan menggunakan berbagai aturan hukum internasional untuk memproses Nazaruddin. “KPK harus segera konkritkan kerjasama dengan KPK Singapura (CPIB) untuk proses Nazaruddin, dengan menggunakan berbagai sarana hukum internasional dan Pasal 12 huruf (h) UU KPK.
KPK bisa menangkap tersangka yang ada di luar negeri dengan kerjasama CPIB,” jelas Koordinator Divisi Hukum Indonesia Corruption Watch (ICW) Febri Diansyah. Dan tidak cukup dengan memproses Nazaruddin saja. KPK diminta mengungkapkan seluruh aliran dana kasus Kemenpora. KPK bisa merangkul Pusat Pelaporan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK). Juga, KPK bisa membekukan aset yang dimiliki Nazaruddin. “Sehingga, KPK dan PPATK bisa kerja lebih cepat sampai ke pembekuan aset atau bahkan perlu dipertimbangkan penyitaan terhadap aset-aset dan rekening yang terkait dengan kasus ini,” terangnya. Terkait hal tersebut menurut Jafar pihaknya tidak akan melakukan intervensi kepada aparat penegak hukum dalam kasus Nazaruddin. Partai Demokrat menyerahkan sepenuhnya kasus Nazaruddin kepada KPK. “Kita sejak awal menyerahkan sepenuhnya kasus ini kepada proses hukum. Kita tidak akan mencampuri atau intervensi,” pungkasnya. (tribunnews.com)
jembatan lintas laut terpanjang di dunia gugur. Panjang jembatan yang melintasi Teluk Hangzhou di sebelah timur Provinsi Zhejiang tercatat “hanya” 36,21 kilometer. Setiap hari sekitar 30.000 kendaraan diprediksi melewati Jembatan Teluk Jiazhou. Di bawah daftar jembatan terpanjang di dunia, masingmasing: " Chesapeake Bay Bridge Jembatan ini berada di urutan kelima terpanjang di dunia. Pada umumnya dikenal sebagai jembatan teluk, merupakan jembatan dual-span utama di negara bagian Maryland, Amerika Serikat. Menghubungkan daerah pedesaan negara Pantai Timur dengan Pantai Barat. Jembatan ini secara resmi bernama William Preston Lane, Jr Memorial Bridge. Jembatan ini dikelola oleh Maryland Transportation Authority yang merupakan lembaga negara yang independen yang bertanggung jawab untuk pembiayaan, membangun, mengoperasikan dan memelihara fasilitas tujuh jalan tol dan beberapa jalanjalan biasa di Marryland. Panjang jembatan total 22.790 ft dan memiliki lebar 28 ft. " Vasco da Gama Bridge Jembatan The Vasco da Gama Bridge diapit oleh kabel dan jalan yang membentang di Sungai Tagus dekat Lisbon, ibukota Portugal. Ini adalah jembatan terpanjang di Eropa total panjang 17,2 km (10,7 mil), termasuk jembatan utama, 11,5 km (7.1 mil) dan 4,8 km (3,0 mi) sebagai jalan akses khusus. Tujuannya adalah untuk mengurangi kemacetan di jembatan lainnya di Lisbon (25 de Abril Bridge), dan bergabung dengan jalan raya yang sebelumnya tidak berhubungan yang berasal dari Lisbon.
" King Fahd Causeway
The King Fahd Causeway adalah kombinasi jembatan beberapa tanggul yang menghubungkan Khobar, Arab Saudi, dan negara Pulau Bahrain. Perjanjian konstruksi ditandatangani pada 8 Juli 1981. Batu pertama diletakkan 11 November 1982 oleh Raja Fahd dari Arab Saudi dan Syekh Salman bin Isa alKhalifa dari Bahrain; konstruksi berlangsung sampai tahun 1986 semua kombinasi beberapa jembatan dan bendungan telah diselesaikan. Jalan lintas ini dibuka untuk digunakan pada tanggal 25 November 1986. " Donghai Bridge Donghai Bridge merupakan jembatan lintas laut terpanjang di dunia dan jembatan terpanjang di Asia. Selesai dibangun pada tanggal 10 Desember 2005. Ia memiliki total panjang 32,5 kilometer (20,2 mil) dan menghubungkan Shanghai dan port Yangshan lepas pantai di Cina. Sebagian besar jembatan adalah jembatan tingkat rendah namun memungkinkan untuk lewatnya kapal-kapal besar. " Lake Pontchartrain Causeway Danau Pontchartrain Causeway, atau Causeway, terdiri dari dua jembatan paralel yang merupakan jembatan terpanjang di dunia. Menyeberangi Danau Pontchartrain di Louisiana selatan. Dua jembatan ini adalah 23,87 mil (38,42 km) panjang. Jembatan yang didukung oleh lebih dari 9.000 tumpukan beton. Kedua jembatan fitur rentang bascule atas saluran navigasi 8 mil (13 km) selatan pantai utara. Ujung selatan Causeway di Metairie, Louisiana, pinggiran New Orleans. Ujung utara berada di Mandeville, Louisiana. (vvn/q-bonk.com)
Nazar Siap Perang! ! Sambungan Hal 1
Komisi VII DPR itu mengungkapkan, sejumlah uang dalam kasus ini mengalir ke sejumlah anggota Dewan termasuk ke Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallarangeng dan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum. Menurut Kaligis, kliennya saat ini merasa kecewa atas penetapan dirinya sebagai tersangka. Pasalnya, Nazaruddin merasa dirinya selalu dianggap bersalah dalam kasus tersebut. “Dia (Nazaruddin) mengatakan dia itu tidak pernah menerima sepeser uang pun dari kasus Menpora itu. Makanya dia itu bingung dan menilai itu semua rekayasa,” katanya. Seperti diberitakan, Kamis (30/6), Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi, Bibit Samad Rianto mengungkapkan, Nazaruddin disangka melanggar tiga pasal
Satgas Jalankan Mission Impossible ! Sambungan Hal 1
pengurangan hukuman,” papar SBY. Sebanyak 200 TKI tersebut saat ini tersebar di empat negara yakni Arab Saudi, China, Singapura dan Malaysia. SBY mengistilahkan, tugas yang dilaksanakan oleh para Satgas TKI ini adalah mission impossible. Tapi SBY berharap, bagaimana agar yang impossible ini berubah menjadi possible dan mampu membebaskan para TKI dari jeratan hukuman mati. “Saya mengistilahkan
Patrialis Janji Bebaskan Sumartini ! Sambungan Hal 1
dubes Arab Saudi melalui orang beliau sampai hari ini tidak ada informasi mengenai hukuman mati untuk Sumartini,” ujar Patrialis. Menurut politisi PAN ini, Sumartini pada 3 Juli mendatang akan menjalani ujian tamat Al Quran. “Justru infonya adalah Sumartini sedang mengajukan banding dan akan khatam Al Quran pada 3 juli,” kata Patrialis. Ketika ditanya mengapa berita eksekusi hukuman mati Sumartini bisa tersebar luas, menurut Patrialis, hal itu
Korban Masih Hidup ! Sambungan Hal 1
rekannya, Warnah, dituduh membuat Tisam raib. Tuduhan itu membuat Sumartini dan Warnah dipenjara dan dimejahijaukan. “Mereka ditahan, kemudian sekarang sudah divonis hukuman mati,” kata Eva saat berbincang dengan detikcom, Jumat (1/7). Meski saat ini kasus keduanya masih banding, namun dua pahlawan devisa itu belum benar-benar terbebas dari hukuman pancung.
Sutarman Mengaku Sangat Berat ! Sambungan Hal 1
Sehingga, masyarakat dengan mudah beraktivitas, tidak terganggu oleh siapapun dan akhirnya bisa menumbuhkan iklim investasi dan membuka lapangan kerja,” paparnya. Dengan demikian, kata dia, setiap oknum yang melanggar hukum perlu dihukum. Akan tetapi, tugas polisi tidak berhenti di situ. Kepastian hukum, menurut Sutarman, perlu terus dilakukan sehingga bisa dirasakan manfaatnya oleh seluruh lapisan masyarakat. Pada posisi yang baru ini,
Kaltim SABTU 2 JULI 2011
9
penerimaan suap yaitu Pasal 5 Ayat 2 dan atau Pasal 12 huruf a dan b, dan Pasal 11 UndangUndang tentang Tindak Pidana Korupsi. Namun, Bibit belum dapat mengungkapkan peran Nazaruddin dalam kasus tersebut. Menurut Bibit, penetapan Nazaruddin sebagai tersangka sudah berdasarkan bukti, baik berupa keterangan saksi maupun bukti dokumen. Kasus ini melibatkan tiga tersangka lainnya yakni Sekretaris Menteri Pemuda dan Olahraga Wafid Muharam, Direktur Pemasaran PT Anak Negeri Mindo Rosalina Manulang, dan Manajer Pemasaran PT Duta Graha Indah, Mohamad El Idris. Sebelumnya, KPK menjadwalkan tiga pemanggilan pemeriksaan terhadap Nazaruddin dalam kapasitasnya sebagai saksi terkait kasus itu. Namun, Nazaruddin mangkir dari tiga kali pemanggilan tersebut. Ia mengaku berada di Singapura untuk berobat jantung. (*)
Detektif Swasta dilaporkan kepada Pemerintah Indonesia. Pemerintah Indonesia kemudian menyerahkan laporan lokasi Nazaruddin itu ke Pemerintah Singapura. “Kemudian, Pemerintah Singapura melalui lembaga penegak hukumnya bisa menangkap Nazaruddin dan diserahkan ke Pemerintah Indonesia,” kata Hikmahanto saat dihubungi wartawan, Jumat (1/7). Sebenarnya, lanjut Hikmahanto, penegak hukum Singapura bisa saja yang melakukan hal itu. Namun, lantaran dalam kasus ini, Indonesia lah yang lebih memiliki kepentingan, maka Singapura akan berpikir dua kali melakukannya. Mereka tentu akan berpikir niat baiknya itu akan memerlukan biaya yang tidak sedikit, yang tentu saja tidak menguntungkan Singapura.
“Tidak ada perjanjian ekstradisi menjadi alasan yang membuat penegak hukum Indonesia tidak bisa melakukan tindakan tegas terhadap Nazaruddin di Singapura,” tuturnya. Penggunaan jasa Detektif swasta, kata Hikmahanto, sebenarnya sudah dilakukan mantan Menteri perindustrian Fahmi Idris saat melacak keberadaan Nunun. Itulah sebabnya, lanjut Hikmahanto, Fachmi bisa mengetahui banyak informasi perihal keberadaan Nunun. Labih lanjut Hikmahanto yakin, Pemerintah Singapura akan dapat menerima langkah penggunaan jasa detektif swasta itu meskipun di antara kedua negara tidak memiliki perjanjian ekstradisi. Pertimbangan hubungan baik kedua negara menjadi alasan kuat Pemerintah Singapura dapat menerima hal itu. “Makanya Pemerintah Indonesia melalui Presiden SBY harus meyakinkan Pemerintah Singapura,” ujarnya. (tribunnews.com)
tugas yang tidak ringan, mission simpossible. Tapi kalau kita kerja keras, jalan Tuhan menjadikan ini jadi possible,” papar SBY. Kepada anggota Satgas TKI, Presiden SBY tidak memberikan target apapun. Namun SBY berharap besar kepada anggota Satgas ini agar bisa memberikan yang terbaik, sehingga bisa melindungi TKI dari ancaman hukuman mati. “Saya punya harapan besar . Tapi saya tidak memberikan target apapun. Pengalaman yang lalu ada hasil yang dicapai, kita usahakan,” ujarnya. Untuk itulah Presiden minta kepada Satgas TKI bertindak cepat. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) hari ini menggelar acara rapat membahas Satgas TKI. Rapat yang sebelumnya tidak
diagendakan dalam agenda Presiden hari ini mengagendakan percepatan kinerja yang dilakukan oleh Satgas TKI yang baru dibentuk oleh Presiden. “Setelah pertemuan hari ini, Koordinator Politik hukum akan bertindak. Satgas bekerja efektif terutama untuk menangani persoalan Saudari Darsem. Satgas harus gerak cepat segera melakukan action, setelah ada pemberitahuan terbebas dari hukuman mati, maka Darsem bisa segera meninggalkan Arab Saudi, tentu setelah memenuhi syaratan,” kata Presiden di kantornya, Jl Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Jumat (1/7). Presiden mengatakan, anggota Satgas TKI terdiri dari beberapa tokoh yang memiliki kekuatan untuk melakukan pendekatan
terhadap Arab Saudi, serta memahami budaya-budaya negara-negara Arab. “Satgas ini terdiri dari banyak tokoh yang memahami budaya, seperti Pak Mahtuh Basyuni, mantan Menag dan yang lain-lain yang punya kekuatan. Pendekatan kita bukan hanya dari segi hukum, apapun bisa kita tempuh,” papar SBY. Hadir dalam rapat ini Menlu Marty Natalegawa, Menkum HAM Patrialis Akbar, Menko Polhukam Djoko Suyanto, beberapa anggota Satgas TKI seperti mantan Kapolri Jenderal Pur Bambang Hendarso Danuri, dan mantan Menteri Agama Maftuh Basyuni. “Tokoh-tokoh penting saya mohon untuk memperkuat Satgas untuk menjalankan tugasnya dengan baik,” kata SBY. (dtc)
karena pemberitaan yang tidak kredibel. “Misalnya ada pemberitaan bahwa seakanakan dubes Arab tidak pernah minta maaf. Padahal itu tak pernah diungkapkan beliau, tiba-tiba diungkapkan di media bahwa pemerintah Arab Saudi tidak pernah minta maaf. Ini kan pemberitaannya mengada-ada,” terangnya. Sumartini, terancam hukuman pancung karena dituduh menggunakan ilmu sihir untuk membunuh anak majikannya yang berumur 17 tahun di Arab Saudi. Direktur Eksekutif Migrant Care Anis Hidayah menyebut, kasus TKW bernama Sumartini binti Manaungi Galisung itu masih dalam proses banding. Sebelumnya, Pemerintah Daerah Sumbawa, NTB, telah
berkirim surat kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berisi permohonan agar membantu pembebasan Sumartini. Wakil Bupati Sumbawa Arasy Muhkan mengatakan, surat itu berisi permohonan agar SBY memberi perhatian untuk Sumartini. Muhkan berharap, Sumartini bisa diselamatkan dari hukuman pancung. “Surat itu intinya berisi permohonan bantuan agar Presiden membantu bebaskan Sumartini. Surat itu bukan hanya dari Bupati Sumbawa tapi juga dari DPRD dan Forum Peduli Perempuan,” kata Muhkan saat berbincang dengan detikcom, Jumat (1/7). Muhkan mengatakan, surat tersebut akan diantarkan langsung oleh Ketua DPRD Sumbawa. Muhkan berharap
Presiden bisa segera menerima surat tersebut. “Hari ini Pak Ketua DPRD sudah sampai Jakarta, semoga bisa bertemu dengan Presiden,” katanya. Sebelumnya, Sumartini dan Warnah divonis hukuman mati oleh pengadilan di Arab Saudi. Sempat beredar kabar keduanya akan dieksekusi pada 3 Juli nanti. Namun hal itu dibantah karena kasus masih dalam proses banding dan juga menunggu pengampunan dari Pemerintah Arab Saudi. Kasus yang menimpa Sumartini dan Warnah ini aneh karena korban yang diduga dibunuh dengan sihir ternyata masih hidup. Korban yang merupakan anak majikan Sumartini itu hanya hilang selama 10 hari. Namun kini anak majikan yang bernama Tisam itu baik-baik saja. (ant/dtc)
Eva mengatakan, kasus ini makin aneh karena ternyata, korban yang disebut-sebut telah dibunuh dengan cara dihilangkan raganya oleh Sumartini dan Warnah itu ternyata kembali ke rumah. Korbannya, sama sekali tidak meninggal dunia. “Jadi ini dakwaannya mengada-ada, tapi Sumartini dan Warnah sudah telanjur divonis hukuman mati di pengadilan. Ini kan aneh sekali, ngapain pengadilan diteruskan wong korbannya saja tidak ada,” kata Eva. Cerita ini didapatkan Eva dari Wakil Bupati Sumbawa Aras Muhkan yang mendapat keluhan dari keluarga
Sumartini. Saat dikonfirmasi detikcom, Muhkan membenarkan cerita Eva tersebut. Menurut cerita dari keluarga Sumartini, anak majikan yang katanya dihilangkan oleh Sumartini ternyata kembali dan sekarang masih hidup. “Jadi dia itu menghilang selama 10 hari dan kembali lagi tapi Sumartini sudah telanjur ditahan dan divonis hukuman mati,” kata Muhkan. Informasi itu dibenarkan oleh Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Michael Tene. Karena keganjilan itu pula, upaya banding untuk kasus yang mengancam dua TKW dihukum mati itu diajukan.
“Alasan kita ajukan banding kan bermacammacam. Yang pertama jelas karena mereka berdua tidak mengakui hal itu (membunuh dengan sihir) dan yang kedua masalah korban yang dibunuh ternyata tidak ada. Hanya hilang,” kata Michael. Sebelumnya, Sumartini dan Warnah divonis hukuman mati oleh pengadilan di Arab Saudi. Sempat beredar kabar keduanya akan dieksekusi pada 3 Juli nanti. Namun hal itu dibantah karena kasus masih dalam proses banding dan juga menunggu pengampunan dari Pemerintah Arab Saudi. (dtc)
Sutarman menangani beberapa kasus besar yang belum terselesaikan, seperti kasus pembobolan dana Citibank dengan tersangka Melinda Dee, kasus pemalsuan surat Mahkamah Konstitusi yang diduga melibatkan politisi Partai Demokrat Andi Nurpati, kasus mafia pajak, hingga rekening gendut para pejabat Polri. Adapun jabatan Kepala Polda Metro Jaya akan diduduki oleh Inspektur Jenderal Untung Rajab yang saat ini menjabat sebagai Kepala Polda Jawa Timur. Setelah resmi terpilih menjadi Kabareskrim Polri, Irjen Sutarman mempunyai visi dan misi yang akan diterapkannya. Salah satunya adalah memberikan kepastian hukum dan
menegakan hukum tanpa pandang bulu. Hal tersebut disampaikan Irjen Sutarman saat ditemui usai menghadiri Hari Bhayangkara ke-65 di Mapolda Metro Jaya, Jumat (1/7). “Saya selalu katakan tugas pokok Polri ini untuk menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat, menegakan hukum, mengayomi dan melindungi masyakat, akhir dari tugas pokok Polri adalah menciptakan rasa aman, tenteram dan kepastian hukum,” jelasnya. Dengan menjalankan tugas pokok Polri dengan sebaik-baiknya ini, artinya Kabareskrim akan menjamin kepastian hukum bagi siapa pun yang melanggar tanpa pandang bulu. “Artinya kalau orang
salah pasti dihukum. Kalau orang berbuat pelanggaran pasti dihukum tapi bukan berhenti disitu dari kepastian hukum yang tegas dan tidak pandang bulu maka diharapkan kondisi kepatian hukum ini dapat dimanfaaatkan oleh seluruh kepentingan masyarakat,” tambahnya. Lebih jauh Kapolda Metro Jaya mengatakan dengan terciptanya kepastian hukum, maka hal ini akan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. “Sehingga masyarakat dengan mudah beraktifitas tidak terganggu oleh siapapun akhirnya orang akan menginvestasikan uangnya barang-barangnya, disitulah akan tercipta lapangan pekerjaan,” katanya. (kompas.com/inilah.com)
! Sambungan Hal 1
10
tribun bola
SABTU 2 JULI 2011
Tim Pra PON Kaltim Bantai Tim Kalbar
Tibo Ditaksir Selangor FC JAYAPURA, TRIBUN Striker muda Persipura Jayapura, Titus Bonay diincar klub Malaysia, Selangor FC. Bukannya senang, Tibo malah bingung. “Selangor sudah beberapa kali mengontak saya. Mereka menyatakan minatnya untuk merekrut, tapi saya masih belum memberikan keputusan hingga saat ini, karena saya masih berkonsentrasi di Persipura, terutama menghadapi AFC Cup,’’ ujar Tibo. Padahal, pihak Selangor FC telah memberikan penawaran kontrak yang cukup menggiurkan, bahkan melebihi kontrak yang diterima saat ini dari Persipura. Tapi, mantan pemain Persiram Raja Ampat ini belum memberi tanggapan. “Mereka selalu menghubungi istri saya, Novalia Metiawan. Janjinya, kontrak akan jauh lebih tinggi dari yang diterima di klub sekarang,’’ jelasnya. Tibo mengaku masih sangat bingung menentukan pilihan. Karena di Persipura ia sangat merasakan suasana kekeluargaan yang kental. “Saya sangat cinta Persipura. Selain karena membesarkan saya, suasana kekeluargaan sesama anggota tim sangat kental. Kami juga bisa membawa keluarga kemana pun saat bertanding,’’ ungkapnya.
■ Lolos PON XVIII /2011 ■ Dijanjikan Bonus
Titus Bonai ANTARA
Meski demikian, aku Tibo, sebagai pemain sepakbola profesional, ia sangat memimpikan bermain di klub asing. “Cita-cita saya sejak kecil bisa main di luar negeri, jadi masih bingung menentukan pilihan,’’ tandasnya. Yang jelas, saat ini ia belum bisa memberikan keputusan, karena masih ingin di Persipura. “Saya akan memberikan tanggapan yang tepat pada waktunya, tunggu saja,’’ terangnya. Istri Tibo, Novalia Metiawan mengakui, Selangor FC sudah beberapa kali menghubunginya dan menyatakan ketertarikannya.
Bahkan, mereka berani memberi kontrak berlipatlipat dari yang didapat di Persipura saat ini. “Bukan hanya Selangor FC yang berminat, tapi klub asal India juga. Mereka berani memberi kontrak yang berlipat dan fasilitas yang cukup, tapi suasana kekerabatan di tim Persipura sulit ditinggalkan,’’ kata Novalia. Namun, menurutnya, semua tergantung Tibo. Jika Tibo memutuskan untuk main di luar negeri, ia siap mendampingi. Sebagai istri, saya akan selalu mendukung apa yang menjadi keputusan suami,’’ tandasnya.(vnc)
SMPN 6 Cukur SMP Sinar Pancasila ● Liga Sepakbola BNK Balikpapan 2011 BALIKPAPAN, TRIBUN - Tim SMPN 6 sukses Pancasila. Gol keempat SMPN 6 dicetak Rahmad pada membungkam SMP Sinar Pancasila dengan 29 menit kemudian, dan skor 4-0 bertahan skor 6-0 pada lanjutan Liga Badan Narkotika hingga turun minum. Kota (BNK) Balikpapan 2011, Jumat (1/7) di Di awal babak kedua, lapangan bola SMPN SMPN 6 tetap tampil 18 Balikpapan. Dua Jadwal Sabtu (2/6): menyerang. Tendangan gol SMPN 6 ☛ Pkl. 15.15 : SMPN 1 vs SMP Wiyata Mandala Danang langsung disumbangkan oleh Sumber : Panitia.(m37) membawa SMPN 6 Danang. Sedangkan unggul 5-0. Secara empat gol lainnya berturut-turut, Wahyu mencetak satu gol masing-masing dicetak M Risky, Risky S, tambahan sebelum pertandingan usai dan Rahmad dan Wahyu. membuat SMPN 6 menang dengan skor telak 6Sejak babak pertama dimulai, tim SMPN 6 langsung menguasai permainan. Baru berjalan 0. Dengan kemenangan ini SMPN 6 memimpin klasemen sementara Grup D dengan poin 3. tujuh menit, striker SMPN 6 M Risky sudah Di partai lainnya, tim SMPN 8 menjebol gawang SMP Sinar Pancasila. Hanya mengalahkan SMPN 5 dengan skor 2-0. Dua selang 10 menit Risky S membawa SMPN 6 gol SMPN 8 disumbangkan oleh Pengky dan memimpin 2-0. Menit ke-21 kembali Danang M Lutfi.(m37) mencetak gol ketiga ke gawang SMP Sinar
SAMARINDA, TRIBUN Tim Pra PON Kaltim akhirnya berhasil lolos ke PON XVIII di Riau 2012 mendatang, setelah mengalahkan PSSI Kalbar 9-0, Jumat (1/7) pada pertandingan penyisihan Pra PON sepakbola Wilayah Kalimantan. Hasil kemenangan ini, Ketua Umum PSSI Kaltim Achmad Amins menjanjikan akan memberikan apresiasi berupa bonus kepada para pesepakbola Kaltim. “Tentu kami beri bonus nanti. Ini merupakan perjuangan tim PSSI Kaltim dan seluruh dukungan pihak lainnya. Soal berapa nominalnya, kita sesuaikan saja, saya belum bisa sebutkan,” ucap Achmad Amins mantan Walikota Samarinda, usai pertandingan, di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (1/7) malam. Tim asuhan pelatih Heriansyah sukses menaklukkan tim Kalbar. Tidak tanggung-tanggung, Kaltim mencetak skor telak 90. Pemain andalan Aldair Makatindu, mencetak dua gol di babak pertama, masing-
TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP
Para pemain Tim Pra PON Kaltim merayakan kemenangan atas Kalbar dengan mengangkat manajer Dimas Raditya, Jumat (1/7).
masing di menit ke-10 dan menit ke-28. Sedangkan dibabak kedua, Aldair dipercaya mengeksekusi tendangan pinalti menit ke-50 dan gol penutup menit ke-90. Pesta gol lainnya, disumbanglan Sucipto di menit ke-18. Sedangkan Sebastian Ferdi mencetak gol di menit ke-57, Dendi Sembiring menit ke-73 dan Bayu Gatra menit ke-86. Atas kemenangan ini,
pertandingan terakhir prakualifikasi PON 2012 itu menjadikan Kaltim sebagai pimpinan klasemen pra kualifikasi wilayah Kalimantan. Sementara pertandingan antara tim PSSI Kalsel melawan tim PSSI Kalteng berakhir dengan skor imbang 0-0. Kaltim berhak mewakili pulau Kalimantan pada PON 2012, setelah unggul dengan total nilai tujuh poin dengan
dua kali kemenangan dan satu kali seri. Tim Kalsel yang sempat memimpin klasemen, pada pertandingan terakhir hanya mengantongi empat poin, disusul peringkat ketiga yaitu tim Kalteng yang juga mengantongi nilai empat. Hanya saja Kalteng kalah selisih gol. Peringkat akhir ditempati tim Kalbar tanpa nilai. Manajer Pra PON Kaltim, Dimas Raditya mengatakan, keberhasilan tim Kaltim karena memiliki motivasi untuk bisa berlaga di PON XVIII 2012. “Pertandingan terakhir ini memang sangat menentukan. Alhamdulillah tim kita bisa bermain lepas selama pertandingan berjalan,” ungkap Dimas. Menurutnya, salah satu faktor yang membuat tim Kaltim bisa membuahkan gol terbanyak di pertandingan terakhir ini karena tim sudah menunjukkan permainan yang kompak. “Tim bermain sudah tidak egois. Dan hasilnya bisa dilihat, kita mencetak gol dengan mudah,” papar Dimas.(bud)
SABTU 2 JULI 2011
10 Atlet Atletik Lolos PON XVIII ! Pengprov PASI Fokus Pemusatan Latihan SAMARINDA, TRIBUN Persatuan Atletik Seluruh Indonesia (PASI) Kaltim kembali menambahkan dua atletnya lolos ke PON XVIII 2012 di Riau, yaitu Sundari dan Andi Muklis. Kedua atlet ini berhasil memenangi Kejurnas Atletik yang digelar di Jakarta, 29 Juni-2 Juli yang sekaligus dijadikan ajang Pra PON. Total, PASI Kaltim telah mengantongi tiket 10 atlet yang akan berlaga di PON XVIII 2012 di Riau. Sekretaris Pengprov PASI Kaltim Munir Al Habsyi mengatakan, hari ini (kemarin) jumlah atlet atletik Kaltim yang lolos ke PON XVIII bertambah dua. Dua atlet itu Sundari dan Andi Muklis. “Alhamdulillah, hari ini (kemarin) tambah dua atlet. Besok (hari ini), masih ada peluang. Karena Kaltim masuk babak final di nomor estafet putra-putri Pra PON,” kata Munir, Jumat (1/7). Sebelumnya, tiga atlet
DOK
Munir Al Habsyi
atletik Kaltim yang lolos itu antara lain, Feri Subnafeu, Irma Handayani dan Lorenzo Andreas Astra. Pada saat Kejurnas bulan Maret lalu, PASI Kaltim berhasil meloloskan lima atletnya. Total 10 atlet Kaltim lolos menuju ke PON 2012. Munir menyatakan, atlet Kaltim masih optimis bisa
meloloskan atlet sebanyakbanyaknya di Pra PON Jakarta 29 Juni-2 Juli. Ia berharap dari 33 atlet yang disiapkan untuk bertarung ke Pra PON bisa menyumbangkan jatah atletik seperti yang diharapkan KONI Kaltim, yaitu 15 atlet. “Target PASI Kaltim 10 atlet lolos ke PON. Tapi KONI Kaltim berharap sekitar 15 atlet lolos. Hari ketiga, di kejurnas ini kita sudah loloskan lima atlet. Mudahmudahan besok (hari ini) ada atlet di nomor estafet bisa lolos lagi,” ucap Munir. Terpisah, Ketua Harian Pengprov PASI Kaltim Mudiyat Noor mengakui sudah mencapai target. “Kalau memang bertambah dua, artinya kita sudah sesuai target. Tinggal kita mantapkan lagi di pemusatan menjelang PON. Tapi pemerintah harus bantu dana untuk mempertahankan tiga besar,” tandasnya.(bud)
36 Atlet Anggar Kaltim Ikut Penyegaran SAMARINDA, TRIBUN Sekretaris Pengurus Provinsi Ikatan Anggar Seluruh Indonesia (IKASI) Kaltim Muslimmin menggelar program refreshing (penyegaran) untuk 36 atlet yang dipersiapkan mengikuti seleksi Pra PON yang digelar Auditorium UI Depok, Jakarta. Di sela-sela program pemusatan latihan daerah atau trainning center, 36 atlet diberikan kesempatan untuk ikut penyegaran. Muslimmin mengatakan, Kejurnas Pra PON 18-29 Juli di Jakarta menjadi ajang penentuan bagi 36 atlet anggar untuk bisa meraih tiket ke PON XVIII 2012 mendatang. “Besok (hari ini) kita adakan refreshing seluruh atlet Pra PON ke Sambutan. Ada kegiatan mancing, game dan kegiatan lainnya,” kata Muslimmin, Kamis (30/6). Menurut dia, selama mengikuti pemusatan latihan di Stadion Madya Sempaja, dari hasil pantauan pelatih-
pelatih, banyak atlet-atlet yang memerlukan suasana santai. “Kita latihan hampir setiap hari untuk fisik dan teknik. Refreshing ini untuk santai sejenak. Nanti seminggu sebelum berangkat ke Jakarta kita matangkan lagi tekniknya,” ujar Muslimmin. Ia mentargetkan sekitar 20 atlet anggar putra-putri bisa diloloskan mengikuti PON XVIII 2012 di Riau. “Harapan kita sebanyak nomor yang diperebutkan 20 nomor putraputri dan beregu,” tambahnya. Hanya saja, untuk atlet senior usia 21 tahun ke atas yang mengikuti seleksi Pra PON dipersiapkan sebanyak 19 atlet. Sedangkan untuk junior usia di bawah 20 tahun mengirim sebanyak 17 atlet. Sedangkan untuk atlet Kejurnas yang ditanggung oleh Pengprov IKASI Kaltim sebanyak 34 atlet. Target pengurus IKASI Kaltim untuk memberikan pengalaman dan menambah poin di kejuaraankejuaraan tingkat nasional.
DOK
Muslimin
“Kegiatan ini tidak semuanya ditanggung KONI, sebagian kita pakai kocek pribadi. Malah ada atlet-atlet kadet junior yang tidak ikut Pra PON tapi kita ikutkan kejurnasnya. Itu untuk menambah jam terbang atlet junior kita. Ini dalam rangka pembinaan,” tambahnya.(bud)
11
Tampilkan Borneo Style ! Tim Marching Band Balikpapan Tampil Memukau ! Kejurnas Langgam Indonesia XXIV/2011 DENPASAR, TRIBUN - Tim Marching Band Balikpapan tampil memukau pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Langgam Indonesia XXIV/2011 di gedung aula Lila Buana atau Ngurah Rai, Jumat (1/7). Penampilan 33 atlet Marching Band tersebut menampilkan Borneo Style pada nomor kontes perkusi dengan kombinasi pakaian tim warna biru dan putih. Gerakan awal ditunjukkan dengan manuver berputar bagi penabuh senar drum dan bass drum. Kemudian secara serentak alunan musik menggema. Iringan bunyi Pitt terdengar nyaring dan merdu. Harmonisasi alunan musik dan gerakan seakan membius penonton yang hadir. Selang beberapa detik musik mengalir, tarian Color Guard menambah semarak penampilan putra putri Balikpapan. Field Commander Allifah Nur Fauziah tak kalah semangat. Gerakan tangannya menuntun rekanrekannya memainkan alat musik, dan sesekali kakinya menghentak ke panggung sebagai penegasan perintah kepada teman-temannya. Setengah permainan giliran senar drum dan bass drum melakukan atraksi. Ditambah kombinasi suara cymbals yang sesekali menambah riuh penonton. Dan penampilan gerakan memutar serta menyamping menjadi penutup. Dan color guard mengepakkan bendera bagai sayap burung. Kontan, melihat aksi Marching Band di bawah naungan Persatuan Drum Band Indonesia (PDBI) Balikpapan ini, para penonton memberi apresiasi, termasuk para juri. Penilain positif dari juri adalah, marching band PDBI Balikpapan ini mampu menguasai arena, sehingga tidak ada ruang kosong yang
TRIBUN KALTIM/AHMAD BAYASUT
Tim Marching Band Balikpapan beraksi di Kejurnas Langgam Indonesia 2011, Jumat (1/7).
diperlihatkan. Hanya saja juri memberi saran bahwa suara bass drum kurang jelas dibanding alat lainnya. Sementara bagi pelatih Marching Band Balikpapan, Bambang Nurdianto, dirinya optimistis anak asuhnya mampu mempertahankan juara bertahan yang diraih tahun lalu. Sebab penampilan anak asuhnya dalam waktu lima menit melebihi dari apa yang ia bayangkan. “Penampilan anak-anak di luar dugaan. Mereka mengeluarkan kemampuannya secara total,” ujarnya. Bambang mengatakan ide aransemen musik yang disajikan tidak mengandung unsur dari musik dari lagulagu umum. Idenya hanya muncul dalam waktu dua hari saja kemudian dipraktekkan dalam latihan. “Musiknya mengambarkan suasana suka, riang, kesenangan yang ada di
tanah Borneo,” ujarnya. Atas penampilan tersebut pihak panitia meminta kepada Marching Band Balikpapan tampil sekali lagi untuk acara penutupan, Minggu (3/7).
Sekaligus pada acara penutupan tersebut diumumkan pemenangnya. Dijadwalkan hari Sabtu (2/7) digelar parade marching band mulai pukul 15.00 WITA. (bay)
Empat Pemain Tampil di Individu SELAIN nomor kontes perkusi, juga dipertandingkan nomor kontes individu. Tim Marching Band Balikpapan awalnya mendaftarkan lima pilarnya. Namun pada kenyataannya hanya tampil empat orang saja. Tidak ada alasan yang disampaikan tim pelatih. Namun hal ini tidak menganggu jalannya persiapan tim. Pada nomor individual ini, empat pemain yang ditampilkan tim Marching Band Balikpapan yaitu Muhammad, Bagus Iswandi, Marvin Rivaldi Lantu dan Baihaqi. Keempatnya tampil apik. Dibanding beberapa pesainnya, beberapa peserta sempat menjatuhkan stik saat atraksi. Hanya satu penampilan dari tuan rumah Bali yakni I Wayan Ivan yang mampu memberi warna lain. Ia sempat memainkan pukulan stik dari lantai berjalan ke kaki pangkuan senar drum sampai pada drumnya. Melihat hal ini penonton bertepuk tangan kegirangan. Untuk pengumuman pemenang juga akan di sampaikan pada hari Minggu (3/7). (bay)
SMS CENTER/CALL CENTER GUBERNUR KALTIM : 3148 HALAMAN 12
SABTU, 2 JULI 2011
tribun kaltim
MUI: Jaga Kedamaian Jelang Puasa Ramadan SAMARINDA – Jelang tibanya bulan suci Ramadhan 1432 Hijriyah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kaltim menyerukan kepada seluruh Umat Islam dan seluruh komponen masyarakat agar tetap menjalin kerjasama menjaga kerukunan beragama demi terpeliharanya persatuan dan kesatuan. “Imbauan ini kami tujukan kepada seluruh komponen masyarakat. Mari bersama-sama kita jaga kemuliaan bulan suci Ramadhan di bumi Kalimantan Timur,” kata Ketua MUI Kaltim, H Hamri Has, Jumat (1/7). Kepada Pemerintah Kabupaten dan Pemerintah Kota di Kaltim, MUI meminta agar setidaknya satu bulan sebelum memasuki Bulan Suci Ramadhan sudah menerbitkan larangan kegiatan pada malam hari selama satu bulan untuk tempat hiburan malam, rumah makan/restaurant (tidak beroperasi secara
terang-terangan pada siang hari), warung makan di pinggir jalan, larangan merokok di jalan raya, razia prostitusi di jalan dan hotel. Bukan hanya mengimbau pemerintah agar bersungguh-sungguh melakukan penertiban kegiatan yang potensial menganggu sucinya pelaksanaan puasa Umat Islam, MUI juga mengimbau Dinas Pendidikan Provinsi dan Kabupaten/Kota untuk menyelenggarakan pendidikan singkat (short education) atau biasa disebut pesantren kilat untuk mendidik akhlak para siswa. “Kepada para orang tua, kami juga mengimbau untuk tetap mengawasi aktifitas anak, baik di rumah maupun kegiatan Ramadhan di luar rumah,” tambah Hamri Has. Kebiasaan buruk masyarakat yang terjadi setiap Bulan Suci Ramadhan, salah satunya menyalakan petasan hendaknya bisa disikapi
serius oleh aparat keamanan dengan tindakanpersuasif. Anjuran juga ditujukan kepada para pengelola masjid, langgar dan musholla agar dapat mengatur kegiatan seperti tadarus Alquran dengan suara yang tidak mengganggu lingkungan sekitar. Mengenai potensi konflik yang bisa jadi terpicu oleh tempat hiburan yang ‘nakal’ dalam reaksi keras Ormas dan organisasi Islam, Hamri Has mengajak agar Ormas Islam dan lembaga kemasyarakatan tetap dapat memelihara dan menjaga kondisi Kaltim agar tetap kondusif dan aman. “Yang terpenting, tingkatkan komunikasi dan koordinasi dengan aparat berwenang dan tidak melakukan aksi tanpa koordinasi dengan aparat berwenang. Mari jaga kedamaian Kaltim dengan sikap saling menghormati,” pesan Hamri Has. (sul/adv).
Penandatanganan berita acara pengelolaan Klinik Korpri dari Biro Umum kepada Korpri Kaltim. (la djuni/humasprov kaltim).
Klinik Korpri Malam ini Pemilihan Duta Anti Narkoba Didukung Dokter Spesialis
SAMARINDA – Puluhan calon Duta Anti Narkoba dari sebelas kabupaten/kota, malam ini berkompetisi memperebutkan tempat tertinggi sebagai Duta Anti Narkoba Kaltim. Masing-masing kabupaten/kota mengirimkan maksimal empat orang pasangan untuk menjadi yang terbaik sebagai duta pemberantasan dan peredaran gelap Narkoba di daerah ini, yang akan berlangsung Sabtu malam (2/7) di Swiss-Bell Borneo Hotel. Demikian dikatakan Kepala Badan Narkotika Provinsi Kaltim, Sabar Sinaga, terkait pemilihan Duta Anti Narkoba Kaltim. “Kegiatan ini diikuti 47 remaja yang berasal dari sebelas
SABTU, 2 JULI 2011 14.00. 19.30.
Kegiatan Antara Pena dan Bankir (Androecia Darwis), Kesbangpol. Pemilihan Putra-putri Duta Narkoba Kaltim, Swiss Bell Hotel Borneo.
kabupaten/kota kecuali Nunukan, Tana Tidung dan Kutai Barat. Sebelum malam pemilihan grand final, para finalistelah mengikuti sejumlah pembekalan di antaranya etika dan pergaulan, motivasi diri, sikap dan kecantikan serta praktek penyuluhan dan pendampingan terhadap korban Narkoba,” jelasnya.
Pemilihan Duta Anti Narkoba ini dimaksudkan untuk dapat memberikan pemahaman kepada para remaja tentang akibat dan dampak buruk dari narkotika dan obat-obatan berbahaya lainnya. Diharapkan, dengan pendekatan sesama remaja, dapat memberikan informasi yang benar dan tidak menyesatkan.
Para finalis merupakan duta dari kabupaten/kota yang telah melalui seleksi. Pada tingkat provinsi, selama empat hari mendapat pembekalan, penyuluhan dan tata cara berbusana, sehingga dapat dihasilkan Duta Anti Narkoba yang mampu memotivasi diri dan rekan sesama remaja di lingkungan sekitar. Pemilihan Duta Anti Narkoba 2011 ini mempertandingan tiga kategori yaitu kategori A untuk usia 7-9 tahun, kategori B usia 10-14 tahun dan kategori C usia 15-25 tahun. Panitia menyiapkan puluahan piala, piagam penghargaan dan uang pembinaan dengan total hadiah Rp50 juta.(yul/adv).
SAMARINDA- Upaya mengarah terciptanya derajat kesehatan bagi anggota Korps Pegawai Negeri Indonesia (Kopri), disediakan sarana kesehatan memadai, yakni klinik kesehatan khusus di Jalan Kusuma Bangsa Samarinda yang terus memberikan peningkatan pelayanan. Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemprov Kaltim yang berobat ke Klinik Korpri memperoleh pelayanan kesehatan umum, gigi, laboratarium maupun kebidanan. “Pelayanan rawat inap sementara belum bisa dilakukan, masih menunggu kajian Analisis Masalah Dampak Lingkungan (Amdal) dalam waktu dekat ini juga akan didukung dengan dokter spesialis,” kata Sekretaris Korpri Kaltim, H Syafruddin, pada pertemuan membahas pengalihan pengelolaan klinik tersebut dari Biro Umum Setprov kepada Korpri Kaltim, di ruang
rapat Biro Umum, Jumat (1/7). Dijelaskan, Klinik Korpri juga mendapat subsidi dari Pemprov Kaltim, yakni pada 2010 Rp6 milliar, sedangkan 2011 diusulkan Rp7 milliar, usulan dana sebesar itu, bukan sematamata untuk pelayanan saja, tetapi untuk honor pegawai maupun dokter yang bekerja di klinik tersebut.. “Klinik Korpri juga bekerjasama dengan tiga rumah sakit besar di Kaltim, yakni RSUD Tarakan, RSUD Kanudjoso Balikpapan dan RSUD A Wahab Sjahranie Samarinda, Dijelaskan, Selama ini pengelolaan klinik dibawah koordinasi Bior Umum Setprov Kaltim, sebaiknya klinik itu dibawah langsung Pusat Pelayanan Kesehatan Bagi Pegawai Negeri Sipil (PPKPNS) di bawah Pengurus Dewan Korpri Kaltim.(sar/adv).
BERITAFOTO
1
3
4
5
6
2
Foto 1-2: Sebanyak 423 anggota Pramuka Penggalang dari 12 Gugus Depan (Gudep) di Kabupaten dan Kota se-Kaltim dilepas keberangkatannya oleh Asisten Kesra H Sutarnyoto untuk mengikuti Jembore Nasional (Jamnas) IX di Bumi Perkemahan Danau Teluk Gelam Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan (Sumsel) 2-9 Juli 2011. (syaiful/humasprov kaltim) Foto 3-4: Gubernur Kaltim Dr H Awang Faroek Ishak diwakili Kepala Biro Sosial Pemprov Kaltim H Syafrian Hasani melepas keberangkatan para mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Mulawarman Samarinda Angkatan XXXVII di GOR 27 September, Selasa (28/6). Masiswa Unmul yang akan mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) seluruhnya berjumlah 3.843 orang. Terdiri dari kelompok reguler 2.189 mahasiswa, tematik 150 mahasiswa, profesi 324 mahasiswa dan kompetensi 1.180 mahasiswa. Mereka akan tersebar di 70 kecamatan dan 255 desa/ kelurahan. (fadliansyah/humasprov kaltim) Foto 5-6: Wakil Gubernur Kaltim H Farid Wadjdy membuka Sosialisasi Program Harm Reduction (Pengurangan Dampak Buruk) bagi Instansi/ Institusi Terkait Pemprov Kaltim, di Ruang Tepian II, Selasa (28/6). (enny/humasprov kaltim) Foto 7-8: Wagub Farid Wadjdy pada Peringatan Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) 2011 yang dipusatkan di Stadion Datu Adil Kota Tarakan, Senin (27/6). (sarjono/humasprov kaltim)
8
7
Berlangganan Hub: SABTU 2 JULI 2011 Halaman 13
Telepon: 0541-202416, 202417 SMS: 0541-7080008 Fax Iklan: 0541-769855
Delapan Imigran Gelap Kabur ■ Lahan Luas, Digali Baru Sekitar 10 Persen ■ Desak Gubernur Lakukan Moratorium Tambang ■ Kuasai Awalnya hanya Duduk-
duduk di Depan Rumah
SAMARINDA, TRIBUN Sebanyak 8 imigran gelap asal Iran, Pakistan dan Afganistan kabur dari rumah karantina milik Kantor Imigrasi Klas I di Jl M Yamin, Samarinda, Jumat (1/7) sekitar pukul 01.30 WITA dini hari. Para imigran itu memilih kabur satu -persatu, memanfaatkan kelengahan petugas imigrasi yang berjaga di rumah karantina itu. Sementara 25 imigran lainnya memilih bertahan di rumah karantina itu. Mereka rela menunggu status kepengungsian yang sedang diurus petugas Imigrasi dan sedang dikoordinasikan
dengan Badan Urusan Pengungsi Perserikatan Bangsa-Bangsa (UNCHR). Petugas imigrasi setempat menyayangkan perbuatan nekat sebagian imigran yang kabur itu. Sebab, sejak ditempatkan di dalam rumah karantina, mereka diperlakukan dengan baik, termasuk urusan konsumsi. “Iya betul, memang tadi malam (dinihari kemarin,Red) ada 8 orang yang keluar. Awalnya mereka dudukduduk di depan rumah, lalu satu persatu mereka keluar
● Bersambung hal 21
Laila Ingin Terbitkan Buku di Australia Ingin menerbitkan buku hasil karyanya, Leila Roozitalab bersama suaminya Ehsan Asad Sangabi dan putranya Dariush Ebadih rela menempuh perjalanan ribuan kilometer dan menyeberangi lautan dari negeri asalnya Iran menuju negara tujuan, Australia. Bahkan ketika, dirinya bersama dengan puluhan imigran lainnya diamankan, setelah kapal kayu yang mereka tumpangi terkatung-katung di Selat Makassar, keinginan Laila untuk menginjakkan kaki di Australia tetap besar. MELANGKAH ke teras rumah karantina Kantor Imigrasi di Jalan M Yamin, Jumat (1/7), Laila menebarkan senyum ramahnya. Meski terlihat sedikit gelisah, namun Laila yang berprofesi sebagai penulis tetap menjawab pertanyaan yang dilontarkan wartawan. Laila adalah salah satu dari
33 imigran yang diamankan dari kapal kayu yang mereka tumpangi, setelah sempat terkatung-katung di Selat Makassar karena kehabisan bahan bakar. Laila mengaku tidak mengenal 30 imigran lainnya dan mereka saling mengenal di atas kapal. “Saya
● Bersambung hal 21
TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP
Para Imigran arab sedang menjalani pendataan oleh petugas Imigrasi Samarinda di ruang Karantina, jl M Yamin, usai kaburnya delapan rekan mereka, Jumat (1/7). Laila menunjukkan sejumlah buku karyanya (kanan).
BPK Temukan 9 Kejanggalan di Perusda MBS
● Belum Pertanggungjawabkan Pengeluaran Rp 928 Juta SAMARINDA, TRIBUN Keberadaan Perusahaan Daerah Melati Bhakti Satya ( Perusda MBS) yang mendapat subsidi dari Pemprov Kaltim, hingga kini belum menghasilkan pemasukan untuk kas daerah secara optimal. Sebaliknya, MBS dalam kebijakan mengelola aset seperti pesawat airvan dan sektor bisnis lainnya dinilai kurang profesional dan tidak sesuai aturan.
Salah satu bukti adalah adanya pengeluaran anggaran sebesar Rp 928 juta untuk pengosongan lahan eks PUSKIB Balikpapan yang tidak didukung dengan bukti lengkap. Fakta ini terungkap berdasar laporan hasil pemeriksaan atas kegiatan operasional Perusda MBS tahun 2009-2010 No: 45/ LHP/XIX.SMD/XII/2010 yang menyimpulkan, bahwa sedikitnya ada 9 temuan pemeriksaan atas
Langkah Tim JR Kaltim Menuju Mahkamah Konstitusi (2)
Menguji Makna Senasib Kaltim-Jatim TIDAK ada aktivitas yang berbeda di blok West Madura, Jawa Timur dan blok Mahakam, Kaltim. Mesin penyedot masih bekerja nonstop mengalirkan minyak mentah dari sumursumur lepas pantai melalui pipa ke kapal penampung yang membuang sauhnya di tengah laut, tidak jauh dari rig di perairan Bangkalan. Jatim dan Kaltim memang sama-sama daerah penghasil migas. TRIBUN KALTIM/ACHMAD BINTORO
DI blok yang direbut Pertamina -- dari tangan juragan lama, Kodeco Co Ltd - sejak 7 Mei 2011 itu, kini menyembur minyak mentah rata-rata 14.981 barel per hari. “Madura itu kaya. Dari blok itu minyak disedot. Tetapi kalau lihat masyarakat di sana, sangat miskin. Jadi sebenarnya samalah kita dengan (yang dialami) Kaltim,” tutur Ahmad Wakil Kamal. Kamal adalah advokat yang menghendaki Kaltim dan lima daerah lain penghasil migas bersatu mengajukan gugatan judicial review (JR) UU No 33/2004. Sebagai orang asli Madura, ia mengetahui masih banyak penduduk di wilayah itu yang tidak mampu melepaskan diri dari belitan tali kemiskinan. Wasis Siswoyo, anggota DPD RI
Anggota DPD RI bersama Tim JR Kaltim, usai pertemuan di Jakarta.
dapil Jatim, tidak membantah gambaran itu. “Bahkan kalau ternyata masih ada daerah lain penghasil migas, sebaiknya kita ajak pula,” kata Wasis. Ia mengaku tadinya tidak mengetahui ada rencana gugatan ini. Luther Kombong,
TRIBUN KALTIM/HASBI
anggota DPD dapil Kaltim, yang memberitahu sekaligus mengajaknya. Sumsel, Riau, Jateng, dan Kepri ikut pula. Merasa senasib, sebagai daerah penghasil migas yang mendapat perlakuan tidak adil
● Bersambung hal 21
CMYK
ketidakpatuhan terhadap peraturan perundangundangan. Temuan pemeriksaan itu antara lain, pengeluaran biaya pengosongan lahan eks Pusat Kegiatan Islam Balikpapan (PUSKIB) sebesar Rp1,275 miliar tidak dianggarkan, di dalamnya sebesar Rp 928 juta tidak didukung bukti lengkap. Uraian BPK
● Bersambung hal 21
Terserah Tulis Apa DIREKTUR Utama Perusda MBS Sabri Ramdhany saat dikonfirmasi Tribun enggan memberi tanggapan terkait hasil LHP BPK. Alasannya, ia pernah memberi penjelasan terkait pemberitaan Pansus Evaluasi Perusda MBS tidak diakomodir. “Saya pernah memberi
● Bersambung hal 21
DOK
Sabri Ramdhany
14
tribun samarinda
SABTU 2 JULI 2011
Royalti Batu Bara hanya Rp 3,7 T TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO HP
POTONG TUMPENG - Kapolresta Samarinda Kombespol Arkan Hamzah memotong tumpeng menandai syukuran HUT Bhayangkara ke-65 di aula Mapolresta Samarinda, Jumat (1/7). Pemotongan tumpeng disaksikan Kasat Bimmas Komisaris Musrifin Umar, Wakapolresta AKBP Faizal dan para istri
Mardi Akhirnya Meninggal
● Korban Ledakan di Galangan Kapal Kampung Kajang ● Lima Rekan Kerjanya Masih Dirawat di RS Dirgahayu SAMARINDA, TRIBUN Mardi (25) salahsatu pasien luka bakar serius yang terkena semburan api dalam peristiwa ledakan di galangan kapal CV Karya Pacific Teknik di Kampung Kajang, Kecamatan Anggana, Kukar, Kamis (30/6) pagi, akhirnya menghembuskan nafas terakhir sekitar pukul 23.30 pada hari yang sama, di ruang ICU (insentif care unit) Rumah Sakit Umum A Wahab Sjahranie Samarinda. Mardi tewas dengan sejumlah luka bakar serius dibagian tubuhnya seperti di bagian kepala, kaki, tangan dan punggung. Saat dibawa ke RSU AWS, Kamis (30/6) siang, kondisi Mardi yang diketahui masih bujangan itu memang sudah sangat kritis. Luka bakar yang ia alami jauh berbeda dengan empat teman sekerjanya yang kini masih
terbaring di ruang Yakobus RS Dirgahayu yang juga terkena semburan api dari ledakan. Setelah dipastikan meninggal, jenazah Mardi oleh pihak keluarga pada malam itu juga langsung dibawa menggunakan mobil ambulance ke rumah duka di Jl Kampung Tengah Desa Sei Meriam. Selanjutnya pada Jumat (1/7) pagi kemarin, jenazah Mardi dimakamkan di kuburan muslimin Desa Anggana. “Informasi yang kami terima dari tim medis, almarhum meninggal karena kondisinya sudah sangat kritis sekali, dan sulit dipertahankan,” kata salah seorang keluarga Mardi kepada Tribun, Jumat (1/7). Humas RSU AWS, dr Nurliana Adriati Noor membenarkan, bahwa pasien luka bakar, Mardi telah meninggal pada Kamis (30/6)
malam. “Iya pasien luka bakar itu sudah meninggal, pasien itu saat pertama masuk di ICU memang kondisinya sudah sangat kritis,” kata Nurliana yang akrab disapa bu Nana. Seperti diberitakan Tribun, di kamar mesin kapal Kutai I yang lagi perbaikan di Galangan Kapal CV Karya Pacific Teknik yang berlokasi di Kampung Kajang, Kecamatan Anggana Kukar pada Kamis (30/6) pagi, terjadi ledakan cukup keras. Akibat ledakan itu menyebabkan enam pekerja mengalami luka bakar serius. Mereka adalah Mardi, Nirwan , Fadli, Suratman, Rinto dan Enaidi. Mardi diketahui telah tewas pada Kamis (30/6) malam saat ia dirawat di ruang ICU RSU AWS, sementara lima orang lainnya kini masih dirawat intensif di ruang Yakobus RS Dirgahayu. (m28)
■ Kota Samarinda Kebagian Rp 136 Miliar ■ Perkiraan Berdasarkan Permenkeu 2011 SAMARINDA, TRIBUN Kendati sektor pertambangan batu bara sudah menjadi penyumbang tertinggi Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Kaltim setiap tahunnya, namun nilai yang kembali ke Kaltim jauh dari yang diharapkan. Berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (Permenkeu) No 40/2011, perkiraan Dana Bagi Hasil (DBH) untuk batu bara yang akan diterima Katlim selama 2011 hanyalah Rp 3,7 triliun. Angka yang tentunya sangat tak sebanding dengan jumlah perusahaan tambang yang tersebar di 14 Kabupaten dan Kota se-Kaltim, yakni sebanyak 33 perusahaan dengan Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara (PKP2B), 2.718 Izin Usaha Pertambangan (IUP) dulu Kuasa Pertambangan (KP) - yang melakukan produksinya dalam mengeruk SDA Kaltim. Kepala Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Kaltim
Hazairin Adha mengatakan, sektor batu bara memang sebagai penghasil terbesar dalam menyumbangkan ke PDRB dibandingkan sektor lainnya termasuk migas (minyak dan gas), namun dalam pelaksanaan pembagian hasilnya, tetap saja harus mengikuti aturan yang dikembalikan ke Kaltim. “Di dalam aturannya, 32 persen dikembalikan kepada daerah penghasil, 32 persen dibagi ke daerah lainnya dalam satu Provinsi, 16 persennya untuk Provinsi dan terakhir 20 persen adalah untuk Pusat. Jadi kalau perhitungannya seluruh Kaltim yang kita dapatkan yakni 80 persen, ya hanya Rp 3,7 triliun itu saja selama 2011 ini,” kata Hazairin didampingi Kepala Bidang (Kabid) Perimbangan Dispenda Kaltim Edi Kuswadi, Jumat (1/7). Dari penerimaan itu, dirincikannya, Pemprov yang berdasarkan aturannya
Harusnya Rp 30 T DINAMISATOR Jaringan Advokasi Tambang (Jatam) Kaltim Kahar Al-Bahri mengatakan, angka royalti Rp 3,7 triliun dari tambang batu bara itu sangatlah kecil atau tak sepadan jika dibandingkan pengeluarannya selama ini. Karena tentunya, tidak akan cukup untuk membiayai pembangunan Kaltim dengan sejumlah programnya ke depan. “Dari perhitungan kami di Jatam, seharusnya yang
kembali ke Kaltim adalah mencapai Rp 25 sampai 30 triliun. Karena terus terang saja, bicara tambang tidak hanya bagaimana hasil yang kita terima, tapi bagaimana imbas kerusakan lingkungan kita, infrastruktur jalan kita. Sekarang dengan dana Rp 3,7 triliun itu cukup untuk apa mengembalikan lingkungan dan infrastrukur kita,” kata Ocha-sapaan akrabnya-, Jumat (1/7). Menurutnya, hal itu menunjukkan bahwa Kaltim
memperoleh 16 persen memperoleh Rp 751 miliar. Sedangkan diantara 14 Kabupaten dan Kota, Kutai Timur (Kutim) adalah yang tertingi memperoleh Rp 781 miliar, tertinggi kedua Kutai Kartanegara (Kukar) Rp 324 miliar, ketiga Paser Rp 284 miliar. “Nah justru Samarinda yang kita ketahui bersama sangat ramai sekali kalau berbicara soal tambang batu baranya, justru hanya Rp 136 miliar saja penerimaan DBH royalti batu baranya. Jadi kalau disebutkan sampai mencapai Rp 500 miliar setiap tahun, itu adalah dana perimbangan yang di dalamnya beberapa jenis penerimaan lagi, seperti PSDH, IIUPH, Landrent, Minyak Bumi dan Gas Bumi. Kalau royalti batu bara, ya itu tadi hanya Rp 136 miliar saja,” sebutnya. Dikatakannya, tata aturan perundang-undangan yang
menyebutkan seperti itu tak akan bisa diganggu-gugat lagi. Karenanya Pemprov saat ini terus mengupayakan dalam bentuk dan metode lain, sehingga sumber daya alam yang sebenarnya sangat besar dihasilkan oleh Kaltim itu tetap dirasakan secara maksimal oleh masyarakat. “Misalnya Pak Gubernur saat ini sedang mengupayakan, bagaimana setiap perusahaan tambang batu bara besar membangun Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU). Dan alhamdulillah seperti PT Kaltim Prima Coal (KPC) akan membangun 2x100 MW, begitupula perusahaan tambang lainnya. Karena itu, sekali lagi kalau sudah berbicara dana perimbangan khususnya royalti batu bara yang Kaltim dapatkan, tak mungkin bisa mengganggu-gugatnya karena peraturan perundangundangannya sudah seperti itu,” tambahnya. (aid)
tak memiliki daya kekuatan lobi yang kuat ke Pusat untuk mengambil sesuatu yang sebenarnya menjadi hak Kaltim. Selain itu yang lebih parahnya, antara Pemprov, Kabupaten/Kota dan legislatif terkesan tidak kompak untuk memperjuangkannya. “Ini yang kami lihat Corporate Social of Responsibility (CSR) saja yang diurusi. CSR itu tidak seberapa kalau dibandingkan nilai keluarnya batu bara kita yang dijual dari ribuan PKP2B dan IUP kita. Dan kita belum juga berbicara berapa banyak perusahaan
tambang kita yang mengemplang pajak dan lain sebagainya. Intinya sekali lagi saya tegaskan, memang royalti ada aturannya, tapi harusnya pemerintah memiliki posisi tawar tersendiri, sehingga yang kembali ke Kaltim itu sepadan dengan faktanya,” ujarnya dengan tegas. Ditambahkannya, ke depan pemerintah mulai dari Pemprov, Kabupaten/Kota dan legislatif harus melakukan peninjauan ulang terhadap perusahaan maupun hasil batu bara yang ada di Kaltim saat ini. (aid)
Kejati Harus Usut Dana Jamrek dan Royalti
● Perusahaan Tambang Batu Bara di Kukar dan Samarinda SAMARINDA, TRIBUN Jaringan Advokasi Tambang (Jatam) Kaltim mendesak tim jaksa pengusut dana Jamrek dan Royalti batu bara untuk mengusut tuntas temuan BPK (Badan Pemeriksa Keuangan) atas ketidakpatuhan aturan dalam pelaksanaan Jamrek dan Royalti tambang di Kabupaten Kukar dan Kota Samarinda. Dinamisator Jatam Kaltim Kahar Al Bahri menegaskan, tidak ada alasan bagi tim jaksa (Kejati) untuk tidak meneruskan penyelidikan dan penyidikan terhadap temuan ketidakpatuhan pelaksanaan Jamrek dan Royalti batu bara itu. Karena Kejati memiliki
CMYK
kewenangan mutlak untuk mengusut hal itu. “Kejati harus bisa menunjukkan keberaniannya, karena merekalah yang punya kewenangan untuk melakukan hal itu,” tegas Kahar kepada Tribun, Rabu (29/6). Menurut dia, sepanjang Kejati serius bekerja untuk mengusut hal itu, maka kita optimis masalah Jamrek dan Royalti batu bara di Kaltim akan tuntas. Tapi jika Kejati tidak serius mengusut hal ini, maka akan menjadi preseden buruk bagi mereka, betapa industri batu bara mendapat perlakuan khusus dari pemerintah dan aparat
penegak hukum. “Saya kira kalau Kejati tidak serius mengusut hal ini, maka sama saja mereka membiarkan rakyat terus merugi dan menjadi korban,” tandas dia. Seperti diberitakan Tribun, Rabu (29/6), tim jaksa pengusut dana jamrek dan royalti batu bara sudah memeriksa Plh Kepala Dinas Pertambangan (Kadistamben) Samarinda Agus Tri Sutanto dan mantan Kadistamben Kukar Asobirin, terkait pelaksanaan dana Jamrek dan Royalti batu bara didua daerah itu. “Kita sudah periksa Kadistamben Kukar Asobirin, dan juga Kepala Distamben
Samarinda Agus Tri Sutanto pada Selasa (27/6) lalu. Jadi baru dua yang kita periksa,” kata Zainal Arif SH Aspidum Kejarti Kaltim yang juga ketua tim jaksa pengusut dana Jamrek dan Royalti batu bara. Menurut Zainal, pengusutan dana Jamrek dan Royalti batu bara kini baru memasuki tahap pengumpulan data-data, sehingga masih banyak diperlukan keterangan dari pihak terkait. “Jadi kita sementara ini masih pendalaman dan pengumpulan data-data dulu, makanya sekarang ini masih ditangani Kasi Intel,” tutur dia. (m28)
tribun samarinda
SABTU 2 JULI 2011
15
Produksi Padi Capai 596.300 Ton ■ Dinilai Luas Berikan Panen Deviden Menurun tapi Kecil Produktivitas Meningkat Terlalu pada Perusda Kehutanan
TRIBUNKALTIM/NEVRIANTO HP
MELEPAS KKN - Asisten I Pemkot Samarinda Diwansyah menyerahkan sertifikat pelepasan 668 Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Unmul pada 10 Camat di Kota Samarinda yang menjadi lokasi KKN. Pelepasan dilakukan di Lapangan Parkir Balaikota Samarinda, Jumat (1/7).
Tak Terpengaruh Moratorium PNS
● Tenaga Keadministrasian di Pemprov Sudah Cukup SAMARINDA, TRIBUN – Pemprov melalui Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kaltim Kusmayadi menilai, Kaltim tak terpengaruh dengan rencana pemerintah pusat yang akan melakukan moratorium terhadap penerimaan Pegawai Negeri Sipil (PNS) karena dianggap kerap tak tepat sasaran. Khusus untuk ketenagaadministrasian pemerintah dilingkup Pemprov sudah sangat cukup. Jumlah 7.800 orang yang kini berstatus PNS di Pemprov, sudah sangat memenuhi kebutuhan dalam menjalankan roda pemerintahan. Hanya saja saat ini, karena ada program peningkatan pelayanan kesehatan dengan memaksimalkan rumah sakit dan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas), sehingga ada sedikit kekurangan di tenaga teknis
kesehatan tersebut. “Jadi kalau ada moratorium penerimaan PNS, Kaltim diyakini tak akan terpengaruh, kita sudah sangat cukup sekali. Urusan kekurangan tenaga teknis kesehatan, nanti kan bisa menggunakan sistem outsourching dari luar,” kata Kusmayadi, kemarin. Selain itu, menurutnya, di daerah termasuk Kaltim dan Kabupaten/Kota hanya mengusulkan kuota CPNS setiap tahunnya, kebijakan yang diterima berapa ataupun ditolaknya berapa adalah menjadi kewenangannya pemerintah pusat. “Dan soal penerimaan PNS ini kan kebijakannya pusat, jadi kalau pusat melakukan moratorium atau penghentian sementara, kami di daerah mau tidak mau harus menerimanya, itu sudah menjadi hukum atau aturan yang berlaku kan,” ujarnya dengan tegas.
Disinggung soal jumlah PNS lingkup Pemprov sudah over kapasitas, sehingga diasumsikan banyak pegawai yang menganggur tanpa jelas pekerjaannya apa, sehingga ada beberapa pegawai yang kerjaannya hanya main game atau saat ini yang sedang trend bermain facebook. Kusmayadi tak menyangkalnya, karena itu pihaknya saat ini sedang melakukan reformulasi terhadap tugas dan pekerjaan dari pegawai itu. “Kalau soal pegawai nganggur atau biasa disebut dengan “pengangguran terselubung”, itu memang kita akui ada, tapi sebagian. Nah inilah yang sedang menjadi tugas kami untuk memformulasikan tugas dan kewajibannya mereka seperti apa. Dan ini pula yang saya katakan dari awal tadi, bahwa Kaltim tidak akan terpengaruh dengan adanya moratorium penerimaan PNS itu,” tambahnya. (aid)
SAMARINDA, TRIBUN Produksi padi tahun 2011 diprediksi akan meningkat. Badan Pusat Statistik (BPS) Kaltim merilis angka ramalan II produksi padi tahun 2011 sebesar 596,3 ribu ton gabah kering giling, atau meningkat 7,5 ribu ton atau 1,27 persen dari produksi tahun 2010 sebesar 588,9 ribu ton gabah kering giling. Kepala BPS Kaltim Johny Anwar menuturkan, peningkatan produksi diperkirakan karena peningkatan produktivitas sebesar 0,81 kuintal per hektare atau 2,07 persen. “Peningkatan produksi padi terjadi di Kabupaten Kukar, Penajam Paser Utara, Kutai Timur dan Nunukan,” kata Johny, dalam rilis BPS di Kantor BPS Jalan Kemakmuran, Jumat (1/7). Perkiraan kenaikan produksi padi tahun 2011 sebesar 7,5 ribu ton terjadi pada Januari-April sebesar 16,4 ribu ton dan Mei-Agustus sebesar 6,2 ribu ton dibandingkan dengan produksi pada periode yang sama tahun 2010. Sekadar diketahui, data produksi tanaman pangan tahun 2011 dihitung berdasarkan realisasi luas
panen dan produktivitas Januari-April dan ramalan/ perkiraan Mei-Desember 2011. Ramalan/perkiraan luas panen Mei-Desember 2011 didasarkan pada luas tanaman akhir bulan April 2011. Achmad Zaini, Kepala Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik (IPDS) BPS Kaltim menambahkan, berdasarkan angka ramalan yang dikeluarkan BPS biasanya tidak begitu jauh meleset dari angka realisasi mendekati Desember nanti. Peningkatan produksi padi Kaltim, kata Zaini karena adanya peningkatan produktivitas lahan dalam setiap haktarenya, sehingga meskipun dari sisi luas panen menurun dari tahun sebelumnya tetapi total produksi meningkat. Dari data luas panen tahun 2009 seluas 146.177 hektare meningkat menjadi 150.031 ha di tahun 2010 namun di tahun 2011 diprediksi menurun menjadi 148.842 hektare. “Tetapi dari produktivitas meningkat. Ini juga dalam rangka mengejar target produksi padi karena Kaltim merupakan salah satu bagian dari upaya pemenuhan padi secara nasional, sehingga memiliki target dan langkah-
langkah,” kata Zaini. Langkah yang cukup memberikan hasil signifikan adalah intensifikasi lahan pertanian yakni berupa penerapan panca usaha tani, seperti bibit unggul dan lainnya. Kendati demikian, Zaini tetap berharap agar kepala daerah di kabupaten/kota memiliki komitmen yang kuat untuk menetapkan lahan pertanian, sehingga lahan pertanian tidak terus berkurang. Untuk itu, pemkot/pemkab tidak perlu menunggu RTRW rampung karena lahan pertanian yang sudah eksis saat ini biasanya tidak termasuk dalam ranah kawasan kehutanan atau non kehutanan yang biasanya menjadi polemik dalam RTRW.
“Jadi lahan pertanian yang ada sekarang ini sudah bukan grey area lagi dan sudah bisa ditetapkan, sehingga kalaupun Pemda menetapkan kawasan pertanian tersebut tidak lagi dieksploitasi di luar pertanian maka itu tidak terlalu sulit dan itu tergantung komitmen kepala daerah saja,” papar Zaini. Untuk peningkatan luas sawah di Kaltim, kata Zaini juga bisa ditempuh dengan membuka sawah baru atau menanami kembali sawah yang tidak produktif. Diharapkan perpaduan antara perluasan lahan pertanian dengan peningkatan produksi melalui intensifikasi lahan pertanian bisa kian meningkatkan produksi padi di Kaltim. (may)
PERKEMBANGAN LUAS PANEN, PRODUKTIVITAS DAN PRODUKSI PADI 2009-2011 Uraian
Luas Panen (ha) Produktivitas (ku/ha) Produksi (ton)
2009
2010
2011
146.177 38,01 555.561
(ATAP) 150.031 39,25 588.877
(ARAM II) 148.842 40,06 596.330
Keterangan : ● ATAP (Angka Tetap) adalah realisasi produksi selama satu tahun (Januari-Desember) dan merupakan angka final ● ARAM II (Angka Ramalan II) terdiri atas realisasi produksi Januari-April dan angka ramalam/perkiraan Mei-Desember berdasarkan luas tanaman akhir bulan April. (may)
Guru Olahraga Akan Ikuti Pelatihan Wasit
● Kompetisi LPI Provinsi Digelar 18-23 Juli di Samarinda SAMARINDA, TRIBUN Kompetisi Liga Pendidikan Indonesia (LPI) Kaltim tingkat SMP, SMA/SMK dan Perguruan Tinggi akan digelar 18 hingga 23 Juli 2011 di Samarinda. Tidak hanya menyiapkan serangkaian persiapan menjelang kompetisi yang akan memperebutkan Piala Gubernur itu, Panitia LPI Kaltim ternyata juga mulai menyiapkan serangkaian kegiatan pasca kompetisi LPI. Dalam rapat yang digelar di Disdik Kaltim, Jumat (1/7) dan dihadiri Ketua LPI Kaltim Musyahrim dan Wakil Ketua LPI Achmad Amins tercetus rencana untuk melakukan pelatihan wasit sepakbola, khusus bagi guru-guru olahraga di Kaltim. Upaya ini dinilai perlu dilakukan guna meningkatkan pengetahuan guru-guru dan nantinya akan dibekali dengan sertifikat
CMYK
untuk menghasilkan kualitas pemain sepabola di tingkat sekolah lebih baik lagi. “Jadi nantinya guru-guru akan diberikan sertifikat setelah mengikuti pelatihan. Tujuan utamanya agar mereka bisa membina murid di sekolah masing-masing dalam bermain sepakbola. Hal ini akan kami laksanakan bekerjasama dengan para sponsor dan juga PSSI,” kata Musyahrim. Para wasit yang nantinya akan melatih guru-guru olahraga di 14 kabupaten/ kota, kata Musyahrim pastinya berasal dari PSSI ataupun dari LPI pusat. “Tentunya akan dilatih wasit profesional yang telah memiliki sertifikat,” kata Musyahrim. Hanya saja, Musyahrim belum bisa menjelaskan lebih detail mengenai rencana tersebut, karena masih dalam penyusunan program. Dalam
rapat yang digelar bersama panitia lainnya ini juga tercetus ide untuk menyediakan lapangan khusus pelajar di tiap kabupaten/kota. “Itu semua menjadi program berikutnya pasca LPI Provinsi nanti. Kami berharap hal tersebut bisa terwujud,” paparnya. Dalam kesempatan sama, Musyahrim juga menambahkan hingga saat ini masih ada empat kabupaten/ kota yang belum menggelar kompetisi LPI tingkat kabupaten/kota dan belum menyampaikan data juara di daerahnya yakni Kukar, Tana Tidung, Kutai Barat dan Kutai Timur. “Saat ini sudah 10 kabupaten/kota telah menggelar kompetisi dan telah memasukkan data pemenangnya untuk berlaga dalam LPI Kaltim,” kata Musyahrim. Bagi empat kabupaten/ kota yang belum
menyampaikan hasil kompetisi LPI tingkat kabupaten/kota, maka panitia memberikan tenggat waktu hingga 10 Juli mendatang. Setelah itu, panitia tidak lagi menerima data dan akan menggelar kompetisi sesuai tim yang telah terdaftar. “Untuk jenjang SMP, SMA dan SMK maka wajib dilakukan kompetisi tingkat kabupaten/kota terlebih dahulu, setelah itu pemenangnya barulah mengikuti tingkat provinsi. Khusus untuk jenjang perguruan tinggi hanya dilaksanakan di tingkat provinsi karena tidak semua kabupaten/kota terdapat perguruan tinggi,” papar Musyahrim. Kompetisi dalam LPI, kata Musyahrim adalah salah satu kompetisi untuk pelajar hingga ke tingkat nasional.(may)
CMYK
16
SABTU 2 JULI 2011
Bazar Pendidikan di BPTKSDA Wanariset Samboja
Hadirkan Aneka Perlengkapan Sekolah dan Permainan SUASANA sangat meriah dan semarak pada Jumat (1/7) kemarin. Sejak pagi, ratusan murid Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Sekolah Dasar (SD), guru, dan orangtua murid memenuhi halaman aula Balai Penelitian Teknologi Konservasi Sumber Daya Alam (BPTKSDA) Wanariset Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara. MEREKA antusias mengikuti aneka perlombaan yang
digelar Katakita Komunikasi dalam bazar pendidikan Ceria Kembali ke Sekolah, 1-3 Juli 2011. Bazar yang baru pertamakali diadakan di Kecamatan Samboja, ini bahkan disambut baik oleh berbagai pihak. “Kegiatan semacam ini sangat jarang, bahkan minim. Kami sangat berterima kasih dengan penyelenggara karena melakukan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi
PESERTA 1.Tiga Serangkai 2. TB Gramedia Balikpapan 3. Telkomsel 4.Erlangga 5.Sophie Martin 6. Telkom 7. PT Borneo Garment 8. BPTKSDA
9.Poliktenik Balikpapan 10.Axalife 11. Gusty Collection 12. Tribun Kaltim 13. Puskesmas Samboja 14. Toko Tahta 15. Dharma Wanita BPTKSDA 16. Dharma Wanita Kecamatan Samboja. (top)
masyarakat,” ujar Budianto, perwakilan Camat Samboja saat menyampaikan sambutan. Menurut Dani, Kreator Katakita Komunikasi, tujuan mengadakan bazar pendidikan ini adalah untuk menghadirkan keceriaan,
SPONSOR UTAMA 1. Toko Buku Gramedia Balikpapan 2. Tribun Kaltim 3. Balai Penelitian Teknologi Konservasi Sumber Daya Alam 4. Sophie Martin 5. Telkom Flexi 6. Telkomsel Balikpapan SPONSOR TAMBANGAN 1. Toko sepatu Bata Balikpapan 2. Toko Buku Karisma Balikpapan
Polisi-Warga Sering Berbenturan ● Kapolres: Intens Kerjasama dengan Banyak Pihak SENDAWAR, TRIBUN Kapolres Kutai Barat AKBP Raden Yoseph Wihastono Yoga Pranoto mengakui anggota Polres Kutai Barat dalam melaksanakan tugasnya sering berbenturan dengan masyarakat Kutai Barat. Ini dapat dimaklumi karena dalam penegakan hukum terkadang tidak semua masyarakat dapat menerimanya. Namun dengan pendekatan persuasif serta dukungan tokoh masyarakat dan tokoh adat Kubar, segala persoalan dalam diselesaikan tanpa tindakan refresif. “Hubungan antara masyarakat dengan polri seperti air dan ikan. Namun terkadang air tidak membutuhkan ikan namun ikan sangat membutuhkan air. Masyarakat sangat membutuhkan polri dalam menjaga situasi kantibmas yang kondusif dan Polri tanpa masyarakat itu tidak mungkin,” tandas kapolres pada peringatan HUT ke-65 Bhayangkara, Jumat (1/7). Menurut Wihastono, ada beberapa prestasi yang diukir jajaran anggota Polres Kutai Barat. Itupun tidak akan berjalan maksimal tanpa adanya dukungan moril dari tokoh masyarakat, tokoh adat dan agama Kutai Barat. Seperti pelaksanaan pemilukada Kutai Barat beberapa waktu lalu mulai dari tahap awal hingga pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Kubar 2011 - 2016 berjalan baik dan situasi Kubar kondusif. Prestasi lainnya dalam menyelesaikan permasalahan demo karyawan perusahaan tambang batu bara di kilometer 35, atas kerjasama anggota Polres Kubar dan tokoh masyarakat Kubar akhirnya
berbagi informasi, pengetahuan, dan mengasah kreativitas murid lewat lomba-lomba dan permainan edukatif. “Biasanya masyarakat di sini jauh-jauh berbelanja perlengkapan sekolah ke Balikpapan, butuh transportasi yang cukup mahal. Nah di sini kami memasilitasi warga agar dapat memenuhi kebutuhannya di sini,” ujar Dani. Ia berharap bazar pendidikan ini juga bisa memberikan semangat kepada pelajar saat masuk sekolah kembali pada tahun ajaran baru 2011/2012. Pada hari pertama bazar dibuka, stan-stan buku, pakaian, operator seluler, dan makanan langsung diserbu warga. Mereka antusias melihat dan berbelanja kebutuhan sekolah. Begitu juga dengan
SIRKULASI TRIBUN
Ratusan pengunjung memadati arena bazar pendidikan di kawasan Wanariset Samboja.
perlombaan mewarnai dan menggambar yang digelar panitia. Murid-murid dengan sumringah mengikuti setiap kegiatan lomba. Tak hanya itu. Sepanjang acara pun bertabur hadiah menarik yang diberikan
sponsor yaitu BPTKSDA, Toko Buku Gramedia, Tribun Kaltim, Telkomsel, Telkom Flexi, dan Sophie Martin. Bahkan selama tiga hari, Tribun Kaltim membagikan 50 eksemplar koran gratis. “Kami selalu mendukung
semua kegiatan yang bersifat pendidikan. Selain itu kami juga ingin lebih dekat kepada masyarakat Samboja, agar warga di sini bisa lebih mengenal Tribun Kaltim,” ujar Iskandar, Manajer Sirkulasi Tribun Kaltim. (top)
359 Pemegang IUP Teregistrasi di Distamben ● Ditjen Kementerian ESDM Beri Batas Waktu Awal Juli
TRBUN KALTIM/ALEX PARDEDE
Kapolres Kubar AKBP RY Wihastono Yoga Pranoto menyerahkan kue kepada ke Plh Sekretaris Kabupaten (Sekkab) Kubar, Aminuddin.
para pendemo membubarkan diri setelah ada negosiasi dengan semua pihak. “Kerjasama yang telah terbina ini dapat ditingkatkan di masa mendatang dan dengan pendekatan persuasif. Tindakan refresif merupakan tindakan terakhir dan itupun ada protap yang harus dilalui,” tandas Wihastono. Sementara Wakil Ketua DPRD Kubar Iku dalam sambutannya mengatakann proses penegakan hukum selalu berbenturan dengan masyarakat itu dapat dimaklumi. Namun adanya kerjasama yang baik antara polri dengan tokoh masyarakat, tokoh adat dan
agama serta instansi terkait maka permasalahan terkait kepentingan masyarakat dapat diatasi dengan baik. Lebih lanjut ia menyarankan polres lebih intensif menjalin kerjasama dengan tokoh masyarakat, adat dan agama serta instansi terkait. “Apabila ada permasalahan di masyarakat, polres sebaiknya melibatkan tokoh masyarakat, adat dan agama serta instansi terkait. Kami pun kami siap dipanggil kapan saja,” tandas Iku. Ia menambahkan, ada dua permasalahan masyarakat yang harus dicari solusinya yakni illegal logging dan bahan bakar minyak (BBM). (lex)
Ada Tumpeng dan Lilin HARI Bhayangkara diperingati Polres Kutai Barat di halaman mapolres Jl Gajah Mada Kecamatan Barong Tongkok. Selain anggota Polres Kubar, turut hadir Plh Sekkab Kubar Aminuddin dan jajaran muspida Kubar, Kesbangpolinmas, dan Satpol PP Kutai Barat. Setelah upacara, dilanjutkan dengan ramah-tamah yang dimeriahkan hiburan musik elekton dan peniupan lilin ulang tahun serta pemotongan nasi tumpeng.(lex)
TENGGARONG, TRIBUN Hingga Kamis (30/6), perusahaan tambang yang teregistrasi sementara di Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Kutai Kartanegara (Kukar) mencapai 359 perusahaan. Registrasi kali ini hanya ditujukan bagi pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP), bukan pemegang Kuasa Pertambangan (KP). “Ditjen (Direktorat Jenderal) Mineral dan Batubara Kementerian ESDM hanya meminta registrasi IUP, bukan KP. Data sementara sampai Kamis (30/6), terdapat 359 pemegang IUP yang sudah terdaftar, yakni 156 pemegang IUP Eksplorasi dan 203 pemegang IUP Operasi Produksi,” ujar Niftahuddin, Kepala Seksi Petambangan Umum Distamben Kukar kepada Tribun, Kamis (30/6). Dia mengemukakan, proses registrasi masih berlangsung. Sementara itu lanjut dia, Ditjen Kementerian ESDM memberikan deadline sampai awal Juli 2011 untuk proses registrasi IUP. “Karena awal Juli 2011, hasil registrasi IUP di seluruh daerah Indonesia bakal diumumkan di media nasional, termasuk Kukar,” imbuhnya. Registrasi IUP sempat digelar Distamben Kukar di Ruang Serbaguna Kantor Bupati Kukar, pada 31 Mei-1
CMYK
Juli 2011. Lantas, registrasi sempat diperpanjang sampai seminggu. Padahal, pengumuman registrasi sudah dipublikasikan lewat media lokal namun banyak perusahaan tak mengidah kan. “Kami sudah mengumumkan lewat koran dan mengundang perusahaan agar segera melengkapi persyaratan. Hingga batas waktu atau deadline, mereka tidak datang untuk melengkapi persyaratan, sehingga kami tidak dapat memproses IUPnya,” kata Niftah. Dikemukakan, Distamben juga sudah melayangkan surat kepada para pemegang IUP tapi mereka tidak patuh sehingga sampai sekarang masih banyak yang belum diproses IUP-nya. “Kami tidak akan memproses IUP-nya jika kelengkapan persyaratan tidak dipenuhi,” jelasnya. Niftah menerangkan, Asisten I sempat merencanakan untuk menutup registrasi pada 6 Juni 2010 lalu tapi banyaknya persoalan tumpang-tindih lahan yang belum terselesaikan membuat sejumlah perusahaan tidak sempat registrasi. Namun, lanjut Niftah, pihak Ditjen Kementerian ESDM memberikan waktu hingga awal Juli kepada perusahaan untuk
menyelesaikan masalah tumpang-tindih dengan lahan warga, kawasan kehutanan, hingga persoalan lahan tambang yang masuk dua daerah kabupaten/kota. Bagaimana kalau lewat masa deadline perusahaan tetap belum registrasi?
Niftah mengatakan proses registrasi tetap jalan terus. “Dari pusat memberikan deadline, tapi di daerah persoalan perusahaan belum selesai, seperti masalah tumpang tindih. Kasihan juga dia,” tambah Niftah. (top)
Mengapa Batas Waktu Diulur? ANGGOTA Komisi II DPRD Kukar Baharuddin Demmu mempertanyakan mengapa deadline atau batas waktu registrasi Izin Usaha Pertambangan (IUP) terus diulur-ulur? Padahal, kata Demmu, deadline sebelumnya ditentukan pada 6 Juni 2011. Tapi, hingga lewat hampir sebulan, hasil registrasi belum juga diumumkan Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Kukar ke publik lewat media. “Kami agak bingung, ada apa sesungguhnya ini? Padahal, registrasi di-deadline terakhir 6 Juni 2011 kemarin,” kata Demmu, Jumat (1/7). Demmu mendesak Distamben segera mengumumkan hasil registrasi beserta nama-nama perusahaan yang sudah registrasi. “Mengapa takut diumumkan (hasil registrasi), kalau tidak diumumkan akan
banyak spekulasi dan pertanyaan-pertanyaan yang timbul karena kita tidak dapat memantaunya,” ujarnya. Menurut dia, batas waktu yang sering diulur-ulur membuktikan ketidakseriusan distamben dalam upaya meregistrasi izin pertambangan di wilayah Kukar. Kalaupun Ditjen akhirnya men-deadline sampai awal Juli 2011, Demmu mengatakan itu tak ada kaitannya. “Apalagi, Distamben bilang meskipun ditjen sudah men-deadline sampai awal Juli, namun proses registrasi masih terus jalan. Tidak bisa semaunya begitu. Ini sama saja dengan pembohongan. Terus, sampai kapan registrasi dilakukan atau sampai 10 tahun? Sudahlah, segera diumumkan saja hasil registrasinya,” tandas Demmu. (top)
SABTU 2 JULI 2011
17
Jamin Tidak Ada Anarkisme WARGA RT 16 dan RT 22, Sangatta Utara, telah membuat posko khusus sebagai pusat koordinasi dalam rangka menolak eksekusi. Rencana eksekusi ini merupakan kali kelima. Empat rencana sebelumnya belum terealisasi. Koordinator warga, Usman Adong, menyatakan warga akan terus berjuang
untuk membela haknya. Pasalnya mereka memiliki alasan yang kuat untuk mempertahankan hak. Meskipun demikian, warga menjamin tidak akan terjadi anarkisme massa terkait rencana eksekusi ini. “Kami melakukan aksi damai. Karena kami yakin, dasar perjuangan kami
sudah kuat,” katanya. Bilamana ada oknum yang melakukan anarkisme, warga akan menganggapnya sebagai penyusup. “Dan bila ada penyusup, warga bersepakat akan kami adili sendiri,” katanya. Warga juga telah siap untuk menggelar aksi unjuk rasa di empat lokasi tanggal 4 Juli mendatang. (khc)
40 Gakin Operasi Katarak Gratis TRIBUN KALTIM/KHOLISH CHERED
Para anggota DPRD Kutim sedang meninjau pembangunan ruas jalan yang diduga bermasalah di kawasan Karya Etam, Sangatta Utara. Sedianya Jumat (1/7) digelar pertemuan dengan Dinas PU Kutim. Namun pertemuan ditunda Senin (4/7) mendatang.
Diduga Palsukan Dokumen ● Warga Laporkan Pimpinan PT Rudina Prima ke Polres SANGATTA, TRIBUN Ratusan warga RT 16 dan RT 22 Sangata Utara resah. Pasalnya, lahan sekitar 6 Hektare (Ha) di kawasan tersebut akan dieksekusi 5 Juli mendatang. Pihak yang meminta eksekusi adalah PT Rudina Prima, yang ditetapkan beberapa jenjang peradilan sebagai pemilik lahan. Namun warga tidak tinggal diam. Warga telah menghimpun diri dalam gerakan untuk melakukan aksi unjuk rasa di Badan Pertanahan Nasional (BPN Kutim), Pengadilan Negeri Sangatta, juga Kantor Bupati dan DPRD Kutim 4 Juli mendatang. Warga juga telah mengantongi izin dari kepolisian. Pada sisi lain, warga juga melakukan upaya hukum. Warga telah melaporkan pimpinan PT Rudina, H Usra Utuh, ke Polres Kutim dengan tuduhan pemalsuan dokumen. Warga menyatakan memiliki bukti kuat berupa pernyataan atau testimoni dari para pihak yang disebut Rudina terlibat dalam perjanjian serah terima lahan. Koordinator Warga, Usman Adang, Jumat (1/7), didampingi HM Amin Fattah, mengatakan telah menyampaikan laporan pengaduan langsung kepada Wakapolres Kutim. “Kami memiliki bukti yang kuat bahwa telah terjadi pemalsuan dokumen. Warga juga telah memiliki sertifikat lahan. Sedangkan
perusahaan, belum pernah mengurus sertifikat di BPN Kutim,” katanya. Namun Tribun belum bisa menghubungi pihak Rudina. Penasihat hukum perusahaan juga tidak bisa dikonfirmasi karena ponselnya tidak aktif saat dihubungi. Pesan singkat yang dikirimkan Tribun hingga berita ini ditulis juga belum dibalas. Usman mengatakan masyarakat resah dengan adanya rencana eksekusi. “Warga merasa diperlakukan secara tidak adil. Padahal telah ada bukti bukti dan saksi pendukung kepemilikan lahan yang dilengkapi dengan sertifikat,” katanya. Dalam kondisi ini, telah ada kebulatan tekad bersama masyarakat untuk mempertahankan hak haknya yang didasari dengan surat surat yang sah. “Masyarakat juga akan meminta perhatian dan pertanggungjawaban BPN Kutim,” katanya. Masyarakat secara umum telah mengetahui bahwa PT. Perkebunan Sangatta Mulia (selaku perusahaan yang pernah bekerjasama dengan Rudina, red) tidak pernah merasa memiliki tanah dan tidak pernah memberi tanah kepada PT. Rudina. Sedangkan Rudina sekian lama menganggap tanahnya telah ditempati oleh warga untuk membangun. “Warga juga tahu isi surat BPN Kutim Nomor. 88/ 300.7/64.08/2010 yang menjelaskan antara lain
bahwa berdasarkan data dan daftar isian di BPN, diketahui PT. PSM dan PT Rudina belum pernah mengajukan permohonan untuk mendapatkan hak atas tanah pada BPN,” kata Usman. Dalam kondisi ini, Usman juga telah mendapat surat kuasa dari PT PSM untuk menjelaskan kepada warga bahwa PT PSM tidak pernah menyerahkan tanah kepada PT. Rudina. Hal ini karena PT PSM tidak pernah punya tanah di areal yang dimaksud PT Rudina. Karena proses awalnya terjadi hibah bersyarat atas tanah adat sekitar tahun 1987. “Warga sangat mengharapkan perhatian yang profesional dan bertumpu di atas kebenaran. Tidak terkontaminasi dengan ketidakmengertian hukum. Pasalnya, warga telah memiliki sertifikat. Sedangkan perusahaan tidak memiliki alas hak, bahkan disinyalir melakukan pemalsuan dokumen,” katanya. Karena itu, diharapkan Polres bisa segera menyelidiki kasus yang diduga mengandung unsur pidana ini. Adapun eksekusi, warga secara tegas tetap menolak dengan alasan dan pertimbangan hukum yang jelas. (khc)
● Pasien Merupakan Hasil Seleksi Klinik Dokter Keluarga BONTANG, TRIBUN Sebanyak 40 warga miskin (Gakin) di Kota Bontang mendapat layanan operasi katarak gratis dari pemerintah. Puluhan penderita katarak yang mayoritas sudah berusia lanjut itu menjalani operasi katarak, di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Taman Husada Bontang, Jumat (1/7). Plt Sekretaris Kota (Sekkot) Bontang Abdul Muis, yang membuka kegiatan operasi katarak mengatakan program operasi katarak ini dilakukan sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat. “Mata inikan sangat vital, makanya pemerintah memprogramkan agar dilakukan operasi katarak gratis bagi warga kurang mampu yang menderita katarak,” ujar Abdul Muis.
Direktur RSUD Taman Husada Bontang, dr I Gusti Made Suardika mengatakan, program operasi katarak gratis memang sangat diperlukan, mengingat jumlah penderita katarak yang terus meningkat. Diperkirakan jumlah penderita katarak di Bontang saat ini sudah mencapai ratusan. Mayoritas terdaftar di puskesmas dan rumah sakit, namun tidak sedikit yang diperkirakan belum sempat memeriksakan diri. “Datanya tersebar di puskesmas, yang jelas jumlahnya mencapai ratusan. Makanya sudah menjadi tanggung jawab kami untuk mengurangi penderita katarak itu,” ujar dr Gusti. Menurut Gusti, para pasien yang menjalani operasi adalah mereka yang sudah tercatat sebagai pasien RSUD atau Puskesmas di Bontang.
Karena keterbatasan dana, maka sebelumnya dilakukan seleksi terhadap pasien yang dinilai layak mendapatkan operasi. Indikator yang digunakan adalah penderita katarak yang sudah mencapai stadium 2 dan 3, serta terdaftar sebagai warga miskin dibuktikan dengan kepemilikan kartu Jaminan Kesehatan Daerah (Jamkesda) “Seluruh pasien ini merupakan hasil seleksi selama 1 bulan oleh klinik dokter keluarga di Bontang, dan memenuhi persyaratan, seperti pasien katarak stadium 2 dan 3, serta memiliki kartu Jamkesda,” katanya. Sementara, Kepala Bidang Pelayanan Medik RSUD Bontang, dr Rahmaniar yang juga dokter spesialis mata RSUD mengatakan, pelaksanaan operasi terhadap 40 pasein dijadwalkan
berlangsung satu hari. Sebab, dalam kondisi normal masingmasing dibutuhkan waktu sekitar 15-20 menit untuk mengoperasi satu pasien. “Normalnya satu pasien membutuhkan waktu sekitar 15-20 menit, jadi ini bisa selesai dalam sehari. Kecuali terdapat kendala dari pasien bersangkutan,” ujar dr Rahmaniar. Ia menambahkan pelaksanaan operasi menggunakan metode phacoemulsifikasi dibantu oleh seorang dokter spesialis dari Universitas Hasanuddin Makassar. Menurutnya, metode phacoemulsifikasi ini lazim digunakan pada hampir semua operasi katarak. Dengan metode ini sangat aman karena tidak diperlukan irisan kornea yang luas, dan tidak diperlukan jahitan pada kornea. (don)
135 Mahasiswa Unmul KKN di Bontang BONTANG, TRIBUN - Universitas Mulawarman (Unmul) Samarinda, kembali mengirimkan 135 mahasiswanya untuk melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kota Bontang. Sebelum terjun ke masyarakat, para peserta KKN angkatan ke-37 ini secara resmi diterima Walikota Adi Darma di pendopo rumah jabatan Walikota, Kamis (30/6). Dalam sambutannya, Adi Darma yang juga alumni Unmul tahun 1981 menyambut baik kedatangan ratusan mahasiswa lintas jurusan yang memilih KKN di Bontang. Ia berharap seluruh peserta KKN Unmul tahun ini turut membantu pemerintah mensosialisasikan
dan mendukung untuk percepatan 6 program prioritas yang telah dicanangkan oleh pemerintahan. “Saya menyambut baik kedatangan adik-adik. Saya berharap teori yang didapatkan selama di bangku kuliah dapat dipraktekkan di masyarakat,” ujar Walikota Adi Darma. Menurut Adi Darma, KKN merupakan ajang yang paling tepat bagi para mahasiswa untuk menguji ilmu yang didapatkan selama kuliah. Baik yang didapatkan dari bangku kuliah formal maupun yang dipetik dari pengalaman beroganisasi. “Yang terpenting mengajarkan
kepada masyarakat cara berpikir maju dan terbuka. Untuk itu saya berharap para peserta KKN dapat mengkontribusikan ilmunya baik kepada aparat maupun masyarakat dengan turut mensosialisasikan program prioritas yang dicanangkan pemerintah,” paparnya. Perwakilan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyrakat (LPPM) Unmul Samarinda, Sujaya mengatakan peserta KKN yang ditempatkan di Bontang terbagi dalam empat program, yakni mahasiswa reguler 100 orang, kompetensi 24 orang, profesi 10 orang dan tematik 1 orang. (don)
PKT Kembali Kirim 11 Pelajar Jenius BONTANG, TRIBUN Sebanyak 11 pelajar Kota Bontang yang menerima beasiswa kuliah gratis dari PT Pupuk Kaltim menemui Walikota Bontang Adi Darma, Jumat (1/7) kemarin. Para pelajar jenius yang lolos seleksi di sejumlah Perguruan Tinggi (PT) bergengsi di Jawa mendatangi Kantor Walikota di Bontang Lestari, didampingi Kepala Dept Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) PKT, Idrus Arsyad.
Dalam kunjungannya, Kepala Dept PKBL PKT mengatakan kunjungan ini dilakukan dalam rangka silaturahmi sekaligus berpamitan dengan pemerintah, sebelum para pelajar itu meninggalkan Bontang, menuju ke kampus masing-masing. “Saya kira silaturahmi seperti ini sangat penting karena para pelajar kita merupakan aset berharga daerah,” ujar Idrus Arsyad. Menurut Idrus program beasiswa bagi pelajar
berprestasi ini merupakan wujud nyata dari kepedulian PKT dalam mendukung pengembangan sumber daya manusia (SDM) yang andal di Kota Bontang. Ia mengungkapkan, seluruh penerima beasiswa tersebut akan masuk ke sejumlah PT bergengsi di Jawa, di antarannya Institut Teknologi Bandung (ITB), dan Unair Surabaya. “Sampai tahun 2011, PKT telah mengirimkan sebanyak 76 putra terbaik Bontang untuk mengenyam
pendidikan di sejumlah PT terkenal,” katanya. Selain menyalurkan beasiswa secara langsung kepada pelajar berprestasi, PKT, lanjut Idrus juga menyalurkan beasiswa bagi mahasiswa yang menempuh studi di Samarinda. Beasiswa ini antara lain disalurkan ke Universitas Mulawarman (Unmul) Samarinda dan Politeknik Negeri Samarinda (Polnes) Samarinda dengan total beasiswa Rp 155 juta. (don)
20
SABTU 2 JULI 2011
tribun berau-tarakan-nunukan
Hari Pertama 500 Formulir Habis ■ SMPN 2 dan SMKN 1 Tarakan Favorit
NIKO RURU/TRIBUN KALTIM
Wakil Bupati Nunukan Asmah Gani, Jumat (1/7) menunjukkan barang bukti heroin seberat 1 Kg.
Polisi Musnahkan 3 Kg SS dan 1 Kg Heroin NUNUKAN, TRIBUN Polisi memusnahkan barang bukti sabu-sabu (SS) seberat 3 kilogram dan heroin seberat 1 kilogram, Jumat (1/7). Barang bukti hasil kejahatan sindikat narkotika internasional yang tertangkap di Nunukan, dimusnahkan dengan cara dibakar. Pembakaran yang berlangsung di lapangan Tri Brata Mapolres Nunukan itu dilakukan dalam rangkaian HUT ke65 Polri. Turut serta membakar barang bukti itu Bupati Nunukan Basri, Wakil Bupati Nunukan yang juga Ketua Badan Narkotika Kabupaten (BNK) Nunukan Asmah Gani, Kapolres ABKP RP Argo Y, Dandim 0911/ Nunukan Letkol Inf Herry S, Danlanal Letkol Laut (P) Rachmad Jayadi, Dansatgas Pamtas Letkol Inf Bangun. Selain itu ikut pula aparat dari Kejaksaan Negeri Nunukan, Pengadilan Negeri Nunukan, dan Kantor Imigrasi Nunukan. “Luar
biasa, ini nilainya miliaran,” kata Asmah Gani saat menunjukkan barang bukti heroin sebelum dimusnahkan. SS seberat 3 kg yang dimusnahkan itu merupakan barang bukti yang ditemukan aparat Bea dan Cukai Nunukan, awal tahun ini yang dibawa warga Jakarta Timur, Eka Gusti Ariani (21) di Pelabuhan Tunon Taka Nunukan. Total SS yang diamankan saat itu beratnya mencapai 3,3 kilogram. Eka membawa SS tersebut dari Penang dan hendak diselundupkan ke Jakarta melalui Nunukan. Sementara heroin merupakan hasil tangkapan Kantor Pengawasan dan Pelayanan (KPP) Bea dan Cukai Tipe A3 Nunukan, Mei lalu yang dibawa Yanti Rawana, warga Jakarta Timur. Total berat heroin mencapai 1,4 kilogram. Yanti ditangkap di tempat pemeriksaan barang Pos Bea dan Cukai Pelabuhan Tunon Taka setelah turun dari KM Francis Express
yang membawanya dari Tawau, Sabah, Malaysia. Selain memusnahkan barang bukti narkotika, pada kesempatan yang sama Kapolres menyerahkan piagam penghargaan kepada anggota Polsek Sungai Nyamuk Bripka Abubakar. Ia menerima penghargaan atas prestasinya yang telah menangkap pelaku peredaran SS di Kecamatan Sebatik. Selain Abubakar, Kapolres menyerahkan piagam penghargaan kepada Poskamling kewilayahaan terbaik tahun 2011. Juara 1 diperoleh Poskamling Kelurahan Nunukan Utara, Juara 2 Poskamling Desa Bukit Arung, Sebatik dan juara 3 RT 08 Kelurahan Nunukan Tengah. Upacara HUT Polri di Nunukan diikuti anggota TNI, Polri PNS instansi vertikal dan Pemkab Nunukan serta Pramuka. Pada kesempatan itu Kapolres membacakan sambutan Presiden Soesilo Bambang Yudhoyono. (noe)
63 Mahasiswa Unmul KKN di Nunukan NUNUKAN, TRIBUN Sebanyak 63 mahasiswa Universitas Mulawarman Samarinda melaksanakan kuliah kerja nyata (KKN) di Kabupaten Nunukan. Kemarin Bupati Nunukan Basri secara resmi melepas mahasiswa KKN angkatan XXXVIII. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintah Desa Kabupaten Nunukan Helmi dalam laporannya menyebutkan, KKN di Kabupaten Nunukan berlangsung selama 56 hari sejak 1 Juli hingga 25 Agustus 2011 mendatang. Para peserta dibagi menjadi 11 kelompok dan disebar di Desa Binusan Kecamatan Nunukan, Desa Maspul, Desa Bambangan, Desa Liang Bunyu Kecamatan Sebatik Barat serta Kelurahan Tanjung Harapan dan Kelurahan Mansapa di Kecamatan Nunukan Selatan. Helmi mengatakan,
TRIBUN KALTIM/JUNISAH
Calon siswa dan orangtua rela antre mendaftar sekolah unggulan negeri di SMPN 2 Tarakan.
siapkan. Dengan layar yang kami siapkan ini tentu memudahkan calon siswa dan orangtua untuk melihat hasilnya dengan lebih transparan,” katanya. Ketua Panitia Pelaksana PPDB SMK N 1 Tarakan, Malik mengatakan, di hari pertama PPDB ini pihaknya menyediakan 1.800 formulir untuk enam jurusan, yakni jurusan administrasi perkantoran, akutansi, pemasaran, perhotelan, tata boga, dan pariwisata. Sehingga masing-masing jurusan mendapat 300 formulir. “Dari 300 lembar formulir di masing-masing jurusan
yang kami siapkan, kami belum mengetahui ada berapa jumlah formulir yang diambil calon siswa dan orangtua, karena kami belum menghitungnya. Namun apabila nanti formulir masih kurang akan kami tambah lagi,” katanya. Malik mengaku, dari enam jurusan yang ada di SMKN 1 Tarakan, jurusan administrasi perkantoran masih banyak diminati calon siswa dan orangtua. “Mungkin karena ini SMK jadi calon siswa beranggapan administrasi perkantoran lebih baik untuk peluang kerja,” katanya. Sementara Juliana, satu
calon siswa mengaku, memilih SMKN 1 Tarakan jurusan administrasi perkantoran karena ia menilai SMKN 1 lebih bagus dan memiliki kualitas yang lebih baik. “Sekolahnya bagus jadi yah pilih di sini. Saya berharap diterima,” ucapnya. Begitupula dengan Sari, satu calon siswa. Gadis berusia 13 tahun ini mengaku, pilih SMPN 2 Tarakan, karena sekolahnya bagus dan dekat rumahnya. “Selain dekat dari rumah, kebetulan temantemanku banyak yang daftar di sini, jadi ikutan juga daftar di sini,” katanya. (jnh)
Izin Tidak Masuk Kerja DEMI mendaftarkan anaknya masuk sekolah, orangtua rela tidak masuk kerja dan melakukan kegiatannya lebih awal daripada hari-hari sebelumnya. Hal inilah yang dialami Rudiansyah dan Lana, orangtua calon siswa. Rusdiansyah mengaku, karena harus mendaftarkan anaknya di SMPN 2 Tarakan, ia pun rela meminta izin di kantornya untuk tidak masuk kerja. “Saya minta izin kantor, Jumat ini tidak masuk kerja karena mendaftarkan anak masuk sekolah,” ucapnya. Rudiansyah mengatakan, untuk meminta
izin libur dari kantor, ia pun telah melakukan perencanaan jauh-jauh hari agar dapat izin dari kantornya. “Yah syukur kantor mengizinkan untuk libur sebentar,” katanya tersenyum. Beda dengan Luna, orangtua calon siswa. Demi mengantar anaknya untuk masuk sekolah, ia pun harus bangun lebih pagi untuk melakukan aktivitasnya. “Kebetulan saya ini ada usaha katering di rumah. Biasanya jam 10. 00 pagi itu baru selesai masak. Tapi ini jam 07.30 pagi sudah selesai masak, yah demi anak lah,” ujarnya. (jnh)
Utamakan Siswa Berprestasi Nasional
TRIBUN KALTIM/NIKO RURU
Bupati Nunukan mengalungkan tanda peserta KKN secara simbolis kepada perwakilan mahasiswa Unmul, Jumat (1/7).
kegiatan mahasiswa KKN ini difokuskan pada bidang pertanian kesehatan dan pendidikan. Bupati Nunukan Basri meminta mahasiswa Universitas Mulawarman yang melaksanakan KKN di Kabupaten Nunukan agar menyesuaikan diri dengan mempelajari adat istiadat warga setempat. “Pelajari baik-baik, berikan
masukan dan pelajari adat istiadat setempat. Orang sini memang ada yang pendidikannya masih rendah tetapi kalau kita tidak menjaga sikap, bisa dicuekin. Tetapi kalau sikap kita bagus, bisa dianggap anak nanti,” ujarnya, Jumat (1/7) saat melepas mahasiswa KKN Unmul di lantai IV Kantor Bupati Nunukan. (noe)
Wabup Nunukan Kunjungi Abdul Hafid NUNUKAN, TRIBUN - Wakil Bupati Nunukan Hajjah Asmah Gani, Jumat (1/7) mengunjungi mantan Bupati Nunukan Haji Abdul Hafid Achmad, di VIP Ruang Anggrek, Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Nunukan. Hafid dirawat di RSUD Nunukan sejak Selasa malam lalu akibat sakit usus buntu yang dideritanya. Dalam kunjungan sekitar 25 menit itu, Wabup didampingi Sekkab Nunukan Haji Zainuddin HZ, serta sejumlah pejabat BNI dan BPD Cabang Nunukan. Sementara Hafid saat dikunjungi sedang bersama orang-orang dekatnya seperti mantan staf khusus Bupati Nunukan Heru Trihandanu. Meskipun baru berapa hari menjalani operasi, kesehatan Hafid terus membaik. Saat menemui rombongan Wabup, Hafid yang mengenakan kaos oblong dan bercelana pendek duduk di kursi dengan infus
TARAKAN TRIBUN - Sekolah unggulan di Kota Tarakan hingga saat ini masih menjadi pilihan favorit calon siswa baru ataupun orangtua pada saat Peneriman Peserta Didik Baru (PPDB). Hal ini terlihat di SMPN 2 dan SMKN 1 Tarakan. Di hari pertama PPDB, Jumat (1/7) ratusan siswa dan orangtua berbondongbondong dengan membawa map berisikan ijazah, foto dan piagam penghargaan, mendaftar di dua sekolah yang jadi favorit di Kota Tarakan ini. Calon siswa yang didampingi orangtua masingmasing rela antre mengambil formulir dan menunggu giliran sambil berdiri, meskipun pagi hingga siang terik matahari begitu menyengat, namun tidak dihiraukan. Mereka tetap tertib mengikuti prosedur yang ditetapkan panitia. Menurut Wakil Kepala Bidang Kesiswaan SMPN 2 Tarakan, Peter, di hari pertama PPBD animo calon siswa dan orangtua yang mendaftar di SMPN 2 Tarakan sangat luar biasa. Pasalnya di hari pertama PPBD sebanyak 500 lembar fomulir telah diambil calon siswa. “Animo sungguh luar biasa di hari pertama PPBD ini. Dari 1.000 lembar formulir yang kami sediakan, sebanyak 500 lembar formulir telah diambil calon siswa dan orangtua. Padahal kuota peneriman siswa di SMPN 2 Tarakan ini hanya 281 siswa dengan 10 kelas,” ucapnya. Meskipun begitu, PPBD masih dilakukan selama tiga hari, yakni tanggal 1,3 dan 4 Juli 2011. Untuk itu bagi calon siswa yang ingin mendaftar dipersilakan. Sebab calon siswa yang diterima berdasarkan nilai tertinggi dan ranking. “Nanti nilai yang tertinggi dan ranking akan kami umumkan mulai jam 14.00 melalui layar yang sudah kami
masih menempel di lengannya. Suasana akrab dan penuh kekeluargaan terpancar pada pertemuan itu. Walaupun Asmah Gani dan Hafid sempat menjadi lawan politik selama tiga kali pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kabupaten Nunukan, namun dalam pertemuan itu tawa selalu pecah karena dalam pembicaraan Hafid selalu bercanda. Mulai dari masalah kesehatan hingga persoalan pembangunan di Nunukan menjadi pembicaraan dalam pertemuan tersebut. Hafid mensupport Asmah Gani untuk melanjutkan pembangunan di Nunukan. “Saya minta Ibu Hajjah supaya meningkatkan pembangunan yang sudah ada. Pelayanan rumah sakit juga perlu ditingkatkan lagi,” ujar Hafid. Dokter spesialis bedah dr Mahyuddin mengatakan, setelah dilakukan tindakan
operasi Selasa malam, kondisi Hafid telah stabil. “Sudah stabil, sudah kondusif. Sudah kita berikan pelayanan intensif sekarang,” ujarnya. Hafid dilarikan ke RSUD Nunukan, Selasa (28/6) malam karena kondisi kesehatannya yang mengkhawatirkan. Ia diketahui menderita peradangan usus buntu (Appendicitis) akut. Pukul 24.00 dokter melakukan operasi. “Jadi kondisinya sudah akut sehingga memang sudah diperlukan tindakan operasi,” ujarnya. Hafid dioperasi dengan melibatkan Mahyuddin sebagai dokter bedah dan seorang dokter anestesi yang mengawasi pembiusan selama proses bedah berlangsung. Operasi berlangsung sekitar 45 menit. “Jadi ada infeksi di usus buntunya sehingga memang sudah waktunya untuk diangkat,” katanya. (noe)
UNTUK mengetahui calon siswa yang memiliki prestasi atau tidak, panitia pelaksana Peneriman Peserta Didik Baru (PPDB) SMPN 2 Tarakan membedakan loket pendaftaran. Satu loket bagi calon siswa yang memiliki prestasi dan tiga loket bagi calon biasa. “Kami membedakan loketnya, karena kami tidak mau kecolongan lagi seperti tahun sebelumnya. Ada siswa berprestasi yang memperlihatkan piagam penghargaannya di bidang olahraga
renang, dan ternyata siswa tersebut tidak bisa berenang,” ujar Wakil Kepala Bidang Kesiswaan SMPN 2 Tarakan, Peter. Peter mengatakan, calon siswa yang memiliki prestasi tingkat kota, provinsi dan nasional saat mendaftar wajib melampirkan piagam penghargaan atas prestasi yang diraihnya baik di bidang olahraga ataupun akademik. “Piagam penghargaan ini sebagai bukti, bahwa calon siswa tersebut memiliki prestasi. Meskipun begitu kami
juga akan melakukan wawancara kepada calon siswa yang bersangkutan apakah piagam penghargaan yang dilampirkan sesuai dengan prestasi yang diraih calon siswa,” ucapnya. Peter mengaku, calon siswa yang memiliki prestasi di tingkat nasional akan lebih diutamakan. “Pastinya yang juara I ,II dan III tingkat nasional langsung diterima. Sedangkan yang juara I, II, dan III tingkat kota dan provinsi kami berikan bobot tambahan sebesar 30 persen,” ucapnya. (jnh)
Tiga Anggota Polres Terima Satya Lencana TANJUNG REDEB, TRIBUN - Tiga orang anggota Polres Berau menerima penghargaan Satya Lencana pada peringatan HUT ke 65 Bhayangkara yang digelar di halaman Polres Berau, Tanjung Redeb, Jumat (1/7) pukul 08.00. Tanda penghargaan Satya Lencana diberikan mengingat masa pengabdian selama bertugas menjadi anggota Polri. Wakapolres Berau Kompol Bambang Satriawan SH SIK, yang bertindak sebagai inspektur upacara menyematkan tanda penghargaan tersebut kepada tiga anggotanya. Ketiga anggota Polres tersebut masing-masing, Ipda Kriswitoto (masa pengabdian 24 tahun), Aiptu Suwarno SH (masa pengabdian 16 tahun), dan Bripka Yayan Mardani (masa pengabdian 8 tahun). Tampak hadir dalam upacara HUT Bhayangkara, Bupati Berau Drs Makmur HAPK, Dandim 0902/TRD Letkol Arm Rabimin, serta Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FKPD) Berau. Hadir pula tokoh masyarakat, veteran dan purnawirawan Polri yang berdomisili di Berau. Dalam kesempatan itu, Wakapolres membacakan sambutan Presiden RI, yang menyatakan, untuk mencapai misinya Polri harus membangun kemitraan dengan masyarakat. “Tanpa kemitraan yang erat dengan masyarakat, mustahil Polri bisa mencapai
misinya,” ujar Wakapolres. Tema yang diusung dalam HUT Bhayangkara yaitu “Dengan semangat kemitraan kita mantapkan revitalisasi Polri guna mewujudkan pelayanan prima”, dinilai sebagai tema yang relevan dalam membangun spirit di tengah amanah dan tugas anggota Polri. Selain itu, isu radikalisme dan terorisme juga disinggung dalam sambutan Presiden. Menyikapi hal itu, jajaran Polri diminta untuk tetap melakukan langkah preventif dengan memberikan efek jera dan penyadaran kepada oknum yang terlibat. “Tantangan semakin kompleks dan dinamis, mulai
TRIBUN KALTIM/SYAIFUL SYAFAR
Wakapolres Berau Kompol Bambang Satriawan menyematkan tanda penghargaan Satya Lencana kepada tiga anggota Polres Berau.
dari radikalisme hingga terorisme, jangan sampai kita menyerah dengan kejahatan itu. Masyarakat tidak boleh kehilangan rasa aman di negeri sendiri. Untuk itu, Polri
harus mampu memberikan efek jera dan penyadaran, serta penegakan hukum yang berkeadilan harus diperjuangkan,” pesan Presiden yang dibacakan Wakapolres. (ful)
Tujuh Polisi Dikenai Sanksi KAPOLRES Berau AKBP Endro Prasetyo SIK, tampil sebagai inspektur upacara di Polsek Gunung Tabur. Ditemui usai memimpin upacara, Kapolres memberikan ucapan selamat kepada 3 anggotanya yang menerima penghargaan Satya Lencana. Namun demikian, tak selamanya catatan anggota Polres Berau berbuah manis. Pasalnya, selama kurun waktu setahun terakhir, tercatat ada 5 orang anggota Polres yang dikenai sanksi disiplin, dan 2 orang lainnya dikenai pelanggaran kode etik. Menurut Kapolres, rata-rata yang dikenai sanksi lantaran terbukti melakukan pelanggaran Disersi atau meninggalkan tugasnya secara tidak sah. “Rata-rata pelanggaran desersi. Dan setelah diketahui, ternyata ada yang bertemu dengan pacarnya,
isterinya, dan keluarganya, tanpa sepengetahuan pimpinan,” terangnya. Pelanggaran tersebut, lanjut Kapolres, langsung disidangkan dalam Komisi Kode Etik Profesi Polri dan dapat berbuah pemberhentian dengan tak hormat sesuai Peraturan Pemerintah Nomor 1/2003 tentang Pemberhentian anggota Polri. Pasalnya, perbuatan tersebut dikategorikan dapat merugikan kepolisian. Untuk itu, Kapolres berjanji akan menekan angka tersebut di masa mendatang. “Kita berupaya dan komitmen untuk menekan angka itu, semoga tahun ini dan kedepannya tak ada lagi yang seperti itu,” ujarnya. Menyikapi hal itu, Polres Berau akan mengagendakan pembinaan mental kepada anggota dengan menggelar refresh kedisiplinan dan kegiatan keagamaan setiap pekan. (ful)
tribun penajam-grogot Kue Jenderal Mabuk Didemonstrasikan TANAH GROGOT, TRIBUN - Jika Samarinda terkenal dengan amplang (snack), Balikpapan dikenal kota minyak, Kabupaten Paser atau Tanah Grogot terkenal dengan apanya? Jawabannya bisa sawit, batu bara, petis, daging rusa, atau kue jenderal mabuk. Jadi cukup banyak potensi yang bisa dijadikan ikon Kabupaten Paser, termasuk kue jenderal yang merupakan warisan budaya masyarakat Paser. Untuk melestarikan budaya daerah ini, Tim Penggerak (TP) PKK Paser mengundang Zumratul Usta dan Jumitul
Misdiani untuk memperagakan cara memasak kue jenderal mabuk, Rabu (29/6). Menurut Ketua Tim Penggerak PKK Paser Hj Sitti Hapsyah Mar, Zumratul dan Jumitul merupakan putri almarhumah Hj Siti Masitah Didik. Semasa hidupnya, Masitah dikenal sebagai satu pembuat kue jenderal mabuk yang paling enak, dan kemampuan itu diwarisi oleh kedua anaknya. “Acaranya sudah kita laksanakan hari Rabu (29/6) lalu di Gedung Perempuan Berjaya, Alhamdulillah banyak yang antusias mengikuti acara
demo masak, ini adalah tanda bahwa kita punya masyarakat yang ingin maju, haus dengan pengetahuan dan selalu berupaya memperbaiki kekurangannya.Demo masak umumnya dihadiri orangorang yang hobi memasak,” kata Hapsyah, Jumat (1/7). Oleh karena itu, lanjut Hapsyah, dalam acara tersebut ia mengajak masyarakat Paser yang memiliki kemampuan dan keterampilan untuk bersedia berbagi ilmu. “Saya sangat bersyukur karena dua putri almarhumah Siti Masitah mau berbagi resep kue, semoga yang lain mengikuti,” imbaunya. (aas)
Pekan Depan Pembahasan PPAS PPU ● Target Agustus Mulai Pembahasan APBD 2012 PENAJAM - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Penajam Paser Utara (PPU) terus melakukan upaya percepatan pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) 2012. Salah satunya adalah, rencana pembahasan plafon perencanaan anggaran sementara (PPAS) yang dijadwalkan pekan depan. Selanjutnya, RAPBD mulai dibahas pada Agustus mendatang. Hal ini diutarakan Ketua DPRD Nanang Ali, usai menghadiri HUT ke-65 Bhayangkara di halaman Mapolres PPU, Jumat (1/7). Nanang menjelaskan, DPRD sudah menerima draf PPAS dan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dari Pemkab PPU. “Setelah kami menerima itu, maka pekan depan kami jadwalkan untuk mulai membahas bersama dengan teman-teman badan anggaran (Banggar),” jelas Nanang. Lebih lanjut Nanang menyatakan, setelah pembahasan PPAS dan KUA maka tahapan selanjutnya adalah menyerahkan kepada masing-masing satuan kerja perangkat daerah (SKPD) untuk menyusun rencana kerja anggaran (RKA). Setelah mereka menyusun RKA selanjutnya
Menguji Makna Senasib Kaltim-Jatim ● Sambungan hal 13 atas pembagian dana bagi hasil migas, para anggota DPD ini lantas meneken nota kesepahaman di Jakarta pada 21 Juni 2011. “Untuk mencari keadilan bagi daerah kami masing-masing,” tegas mereka, kompak. Tetapi ini yang justru menjadi pemicu tak bisa bersatunya keenam daerah tersebut. Kalau dibanding dengan Riau dan Kepri, bolehlah Kaltim disebut senasib sepenanggungan. Kondisi infrastruktur di tiga provinsi itu sama-sama minim dan terbelakang. Penduduk yang miskin pun relatip banyak. Bandingkan infrastruktur di Jatim dan Jateng. “Ibarat bumi dan langit,” tutur Aji Sofyan Effendi, anggota tim ahli JR Kaltim. Jika dipaksakan kedua provinsi itu masuk dalam satu tim penggugat, ia khawatir justru akan memperlemah gugatan, jadi bumerang. “Saat hakim MK meminta contoh bentuk ketidakadilan yang dialami enam daerah penghasil, lalu contoh itu diambil dari salah satu daerah di Jatim, maka habislah kita. Karena itu saya tidak mengerti dengan orang-orang yang masih menginginkan Jatim dan Jateng masuk dalam satu tim penggugat bersama Kaltim.” Viko Januardhy, inisiator JR Kaltim, juga menangkap perbedaan ini. Ia melihat pemberlakuan UU No 33/ 2004 itu terbukti tidak sampai menghambat pembangunan infrastruktur di Jatim dan Jateng. Mereka sudah lebih dulu maju. Menyeragamkan kondisi daerah bisa berakibat fatal. “Kan yang dituntut Jatim dan Jateng bukan infrastruktur dan kemiskinan. Sementara bagi Kaltim, mengatasi infrastruktur dan kemiskinan masih jadi mimpi yang entah
diserahkan kepada Bappeda untuk menyatukan seluruh usulan dalam bentuk RAPBD. “Setelah RKA dan RAPBD kami terima, maka kami serahkan kepada komisi apakah akan melakukan rapat dengar pendapat (RDP) dengan SKPD, guna mengetahui anggaran yang mereka ajukan di RAPBD. Jadi sudah bisa melihat mana prioritas dan tidak,” tegasnya. Mengenai besaran APBD 2012 yang diajukan pemkab, politisi Golkar ini menyatakan, untuk tahun depan APBD mencapai Rp 1,2 triliun. Namun jumlah ini sudah termasuk defisit yang mencapai Rp 100 miliar. “Ini kan baru rancangan. Defisit bisa berkurang atau bertambah,” tegasnya. Sementara untuk APBD Perubahan 2011 ini, Nanang mengaku, masih menunggu usulan dari pemkab pada Juli ini. Karena Juli ini tahapan untuk pembahasan APBD Perubahan akan dimulai. “Kalau sampai Juli belum juga menyerahkan draf APBD Perubahan, maka DPRD akan mengirimkan surat untuk mempertanyakan itu. Karena kami menginginkan APBD Perubahan ini cepat disahkan,” jelas Nanang. (adv/mir)
kapan terwujud. Sehingga diperlukan dana bagi hasil migas yang adil dan lebih besar untuk mengejar ketertinggalannya.” Bagi Muspani, lawyer yang ditunjuk Luther Kombong, judicial review UU No 33/ 2004 bukan pekerjaan enteng. Boleh jadi ini terberat di antara perkara judicial review yang pernah ada. Sebab menyangkut bagi membagi wewenang dan bagi membagi dana hasil migas yang akan mengakibatkan ketidakseimbangan struktur APBN. Hasilnya bakal merombak peta perpolitikan hubungan pusat-daerah. Sehingga langkah hukum saja tidak cukup. Diperlukan pula langkah politik. Termasuk media champaign. Apalagi MK sangat tergantung persepsi politik, atmosfer yang berkembang. Karena itu penyatuan gugatan enam daerah penghasil migas ini menurutnya akan lebih kuat, dan cara paling mudah adalah melalui para anggota DPD dari enam daerah itu. Kamal menambahkan, janganlah berdebat soal siapa yang akan mengajukan permohonan. Soal nanti akan ada 10 pengacara atau lebih, bahkan banyak ahli yang bergabung dari DPD dan MRKTB, tidak masalah. Malah akan lebih baik. “Yang penting jangan eksistensi masing-masing ini justru saling melemahkan kita. Sebaliknya, harus saling memperkuat.” Kalkulasi politik memang menghasilkan power lebih besar. Jumlah penduduk Jatim saja mencapai 37 juta jiwa, dan Jateng 35 juta jiwa. Jika ditambahkan dengan Sumsel, Riau, Kepri dan Kaltim maka tidak kurang 90 juta jiwa. Dengan kekuatan
sebesar itu, Presiden pun tentu akan lebih mempertimbangkan enam daerah ketimbang cuma Kaltim yang berpenduduk hanya 3,5 jiwa jiwa. Tetapi, dalam konteks hukum menuntut dana bagi hasil migas yang lebih besar, dengan alasan ketidakadilan yang dialami, sulit untuk mempercayai dua provinsi itu mengalami ketidakadilan yang sama yang dirasakan Kaltim. “JR itu sebenarnya sederhana saja. MK tidak melihat satu atau banyak pihak yang menggugat. Satu orang juga bisa, sepanjang memiliki legal standing dan terpenting mampu membuktikan pertentangan pasal-pasal yang diajukan,” celetuk HR Daeng Naja, anggota tim ahli (hukum) JR Kaltim. Meski sama-sama daerah penghasil, perbedaan dengan Jatim dan Jateng begitu kuatnya. Dari pada malah mematahkan argumenargumen yang akan dibangun Kaltim, Tim JR Kaltim bersikap lebih baik maju tanpa keduanya. Itu juga berarti tanpa anggota DPD dari tiga daerah lain yang sejauh ini belum matang persiapannya. MRKTB mengejar momentum. Berkejaran dengan waktu, dimana revisi UU 33/ 2004 kini tengah dilakukan. Jangan sampai gugatan belum didaftarkan atau sidang belum dimulai sementara revisi UU itu sudah disahkan. Targetnya pertengahan Juli gugatan didaftarkan di MK. Viko berharap pertentangan itu hendaknya tidak membuat belasan ahli dari Jakarta yang sudah dipersiapkan oleh Luther Kombong batal membantu MRKTB.(a bintoro)
Terserah Tulis Apa
keberatan. Jadi sekarang saya no comment. Lebih baik lihat hasil kerja saja,” kata Sabri, Rabu (29/6). Ditanya soal LHP BPK 2011, Sabri tetap menegaskan dirinya tidak akan memberin tanggapan. “Pokoknya no comment lah. Terserah mau tulis apa,” tegasnya.(bud)
● Sambungan hal 13 penjelasan itu untuk kebaikan (tidak dimuat dalam berita). Tapi kalau itu arahnya adalah supaya Tribun laku, saya
SABTU 2 JULI 2011
21
Seorang Polisi Terbukti Memeras ● HUT Bhayangkara ke-65 Dipimpin Wakapolres PPU PENAJAM, TRIBUN - Polres Penajam Paser Utara (PPU) sejak enam bulan terakhir, telah menjatuhkan sanksi kepada 10 personel polisi yang terbukti melanggar disiplin. Kesalahan mereka mulai mangkir dari tugas sampai melakukan pemerasan terhadap pelaku pembalakan liar. Sementara sanksi yang diberikan dari kurungan penjara selama 21 hari sampai penundaan kenaikan pangkat dan sekolah selama setahun. Wakapolres Kompol Jefri Yurniadi, usai memimpin upacara HUT ke-65 Bhayangkara di halaman Mapolres PPU, Jumat (1/7) menjelas-
kan, sanksi yang diberikan kepada 10 personel polisi ini setelah dalam sidang disiplin terbukti melakukan kesalahan. “Tapi tidak ada anggota polisi yang dipecat, hanya sanksi disiplin,” jelasnya. Lebih lanjut Jefri menyatakan, bentuk sanksi yang diberikan sesuai dengan tingkat kesalahan yang mereka perbuat. Bahkan ada anggota polisi yang ditunda kenaikan pangkat selama setahun, karena melakukan tindakan cukup berat berupa pemerasan. Jefri menyatakan, saat ini polisi sedang membangun citra kepada masyarakat. Ada tiga hal menurut Jefri yang
akan dijalankan polisi dalam menjalankan tugas, seperti kemitraan dengan masyarakat. Polisi diharapkan bisa menjalin kemitraan dan kerjasama dengan baik dengan seluruh lapisan masyarakat. Sementara yang kedua katanya, mengenai revitalisasi Polri sehingga nanti dalam menjalankan tugas bisa memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. “Tiga hal itu yang ditekankan kepada seluruh anggota Polri di Indonesia,” tegasnya. Dalam HUT ke-65 Bhayangkara juga diserahkan Bintang Nararya kepada Iptu Kustiyanto dan Satya Lencana
24 tahun kepada Iptu Marzuki, dan 10 tahun kepada Aiptu I Budiarto serta 8 tahun kepada Brigpol Umar Isnan. Ketua LSM Kemitraan Untuk Pembaharuan Kepolisian (Marka) Kaltim, Ropii menyatakan, sangat menyambut baik pemberian sanksi kepada polisi yang telah melanggar disiplin termasuk kode etik polisi. “Bagus saja diberikan sanksi bagi yang melanggar. Tapi sanksi ini jangan setengahsetengah. Bila melakukan pelanggaran berat harus dipecat. Sementara yang berprestasi juga harus diberikan reward, sebagai penghargaan. (mir)
Kaharuddin Lantunkan Tembang Bunga Tanjung TANAH GROGOT, TRIBUN - Poskamling di Kecamatan Tanah Grogot, Pasir Belengkong dan Poskamling di Kecamatan Batu Sopang, keluar sebagai pemenang pertama, kedua dan ketiga pada Lomba Poskamling HUT Ke-65 Bhayangkara. Wakil Bupati Paser HM Mardikansyah SH MAP, Jumat (1/7), berkenan menyerahkan piala dan piagam penghargaan Polres Paser kepada masing-masing pemenang. Bertempat di Mapolres Paser, Mardikansyah menyampaikan selamat kepada jajaran Polri yang merayakan ulang tahunnya ke-65. Menurutnya, dengan luas wilayah lebih dari 11.000 Km2, Kabupaten Paser masih tetap kondusif, yang menjadi modal utama pelaksanaan
Delapan Imigran Gelap Kabur ● Sambungan hal 13 dan sampai sekarang (siang kemarin,Red) mereka belum kembali. Bisa dibilang mereka kabur, bisa juga tidak. Karena mereka disini hanyalah imigran pencari suaka,” kata Zaeroji, Kepala Kantor Imigrasi Klas I Samarinda saat ditemui wartawan, Jumat (1/ 7). Saat ini pihak imigrasi masih melakukan pencarian terhadap 8 imigran yang kabur itu. “Kami sudah berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk melacak keberadaan mereka,” kata dia. Dikatakan Zaeroji, status imigran yang ada di rumah karantina Imigrasi Samarinda
Laila Ingin Terbitkan Buku di Australia ● Sambungan hal 13 bertiga saja dengan suami dan anak saya,” ujarnya. Tujuan utama Laila dan keluarganya adalah Australia, sedangkan Indonesia hanyalah persinggahan sebelum melanjutkan perjalanan ke Australia. Namun, dirinya menyempatkan diri untuk berjalan-jalan di Indonesia sebelum ke Australia. “Pertama kali, kami tiba di Bali lalu sempat berkeliling di Jakarta dan Bogor,” kata Laila,
BPK Temukan 9 Kejanggalan di Perusda MBS ● Sambungan hal 13 menyebutkan, pengeluaran biaya pengosongan lahan eks PUSKIB tidak dimuat dalam RKAP tahun 2010. Biaya tersebut digunakan dengan rincian biaya operasional Rp 408 juta digunakan
CMYK
pembangunan. “Ini tak lepas dari peran Polri dalam memelihara dan menjaga Kamtibmas di Paser. Termasuk memberikan penghargaan kepada masyarakat melalui lomba Poskamling, bentuk motivasi dalam meningkatkan peran masyarakat dalam pemeliharaan keamanan di lingkungan masing-masing,” kata Mardikansyah. Dikemas dalam acara Syukuran HUT Ke-65 Bhayangkara, Ketua DPRD Paser H Kaharuddin menyampaikan ucapan selamat, bahkan ia melantunkan tembang berirama Melayu berjudul Bunga Tanjung, untuk menyemarakkan suasana syukuran sekaligus hadiah ulang tahun Polri. Sementara itu, Kapolres Paser AKBP Ade Yaya
TRIBUN KALTIM/SARASSANI
Kapolres Paser AKBP Ade Yaya Suryana memotong nasi tumpeng dalam acara Syukuran HUT Bhayangkara ke-65, Jumat (1/7).
Suryana menyampaikan amanat Kapolri Jenderal Polisi Timur Pradopo, bahwa jajaran Polri harus melaksanakan kemitraan, memantapkan revitalisasi Polri dan mewujudkan pelayanan
prima. “Kemitraan dengan masyarakat sangat mendukung kinerja Polri, sehingga mustahil tugas terlaksana dengan baik tanpa bermitra dengan masyarakat,” kata Ade. (aas)
bukanlah sebagai tahanan, melainkan mereka hanyalah pencari suaka. “Mereka adalah pencari suaka yang hendak menuju ke negara ketiga (Australia). Mereka semua ingin mencari kebebasan. Artinya mereka sudah terdaftar dalam UNCHR dan telah memegang surat daftar tunggu,”jelas Zaeroji. Hanya saja lanjut dia, dari 33 imigran yang diamankan itu tinggal tiga orang saja yang memiliki paspor, sedangkan yang lainnya tidak ada lagi. “Saat ini mereka sedang kita proses, sambil kita mencari 8 orang yang hilang. Proses itu bukan pemeriksaan, melainkan hanya pengambilan data seperti biodata singkat tentang kelahiran dan asal negara mereka dan dokumendokumen yang mereka miliki. Setelah data -data itu kita
dapatkan, maka mereka akan kita kirim ke Rumah Detensi Imigrasi di Balikpapan,” terang dia. Ia menegaskan, yang perlu diketahui bahwa status imigran yang kita selamatkan ini bukan langsung datang dari negara asalnya. Tapi mereka sudah beberapa bulan berada di dalam negeri. “Dari pengakuan mereka, mereka sebelumnya dari Jakarta kemudian menuju Banjarmasin. Dari Banjarmasin lalu hendak menuju Australia menggunakan kapal kayu,” tukas dia. Lebih lanjut Zaeroji mengatakan, jika dari hasil pendataan mereka betul-betul sudah terdaftar dalam UNCHR, maka mereka akan segera kita proses. “Kalau mereka benar sudah terdaftar di UNCHR, mereka tentu akan kita proses negara mana yang mau menerima mereka.
Mungkin nanti akan difasilitasi oleh palang merah,”kata dia. Saat ini tambah dia, pihak imigrasi masih menunggu petugas dari Organisasi Internasional untuk Migrasi (IOM) menjemput para imigran gelap itu. “Nanti akan datang petugas dari IOM yang akan mengkoscek mereka, apakah betul mereka sudah terdaftar di UNHCR atau tidak. Makanya kita mintakan mereka data singkatnya,” tutur Zaeroji. Sekadar diketahui 33 imigran asal Iran, Pakistan dan Afganistan itu tiba di Pelabuhan Samarinda Kamis (30/6) malam, setelah sebelumnya (Selasa (28/6) lalu mereka diselamatkan para Kru KM Selvi Utama yang melihat mereka di perairan Tana Keke, Selat Makasar, lantaran kapal kayu yang ditumpangi mereka karam ditengah lautan tersebut. (m28)
dalam bahasa Inggris. Laila mengaku menyukai Australia dan berada di negara Kangguru itu, dirinya bisa lebih mudah untuk mengekspresikan buah pikirannya dan menerbitkan buku-bukunya., karena di negaranya ada beberapa buku yang tidak boleh diterbitkan. “Saya ada beberapa buku yang sudah saya tulis, tetapi sebagian tidak boleh beredar di negara saya,” kata Laila. Perempuan berusia 34 tahun itu bahkan sempat memperlihatkan beberapa buku yang menjadi buah karyanya. Semuanya menggunakan tulisan arab, namun rata-rata bukunya mengenai travelling, kecantikan dan fortune teller (ilmu
meramal). “Buku saya ada yang mengenai fortune teller sehingga tidak bisa diterbitkan di negara saya,” ujarnya. Laila sendiri telah merencanakan akan menetap cukup lama di Australia, karena masih ingin meneruskan penulisan bukunya sekaligus menerbitkan buku-bukunya yang lain. “Saya memiliki teman di Australia,” ujarnya. Laila mengaku kejadian terdamparnya dirinya bersama suami dan anaknya di atas kapal kayu, sama sekali di luar perkiraannya. Dia mengaku memilih kapal dari Banjarmasin, karena menggunakan kapal tidak membutuhkan visa untuk masuk ke Australia.
“Kalau naik pesawat, maka waktu untuk menunggu visa bisa lama. Saya tidak tahu berapa lama, tapi setahu saya lama sedangkan kami ingin secepatnya tiba di Australia. Makanya kami memilih kapal saja,” ujarnya. Laila berharap bisa segera ke Australia, sesuai dengan rencananya dan kini menunggu keputusan terkait nasib mereka. Sayangnya, beberapa imigran lainnya yang ingin diwawancarai Tribun tidak bisa berbahasa Inggris, sehingga kesulitan untuk berkomunikasi. Salah satu petugas menuturkan, sebagian besar imigran berkomunikasi menggunakan bahasa dari negara mereka masing-masing. (may/m28)
mendukung kegiatan pengosongan PUSKIB. Selain itu, biaya tali asih sebesar Rp 867 juta digunakan untuk ganti rugi pengosongan lahan PUSKIB. Hasil pemeriksaan itu, menurut BPK, pengeluaran Rp1,275 miliar itu tercatat dalam laporan Perusda MBS neraca 30 September 2010 sebagai piutang investor Mall Balikpapan. Hasil konfirmasi No.01.b/BA-Konf/PDTTMBS/10/2010 tanggal 29
Oktober 2010 kepada Direktur Utama Perusda MBS, biaya-biaya yang dikeluarkan untuk pembebasan tanah eks Puskib Balikpapan tidak diakui sebagai biaya, tetapi diakui sebagai piutang yang nantinya akan dibebankan ke investor. Namun sampai berakhirnya pemeriksaan, Direktur Perusda MBS belum menetapkan investor yang bekerja sama membangun lahan eks PUSKIB sehingga
investor yang bertanggungjawab untuk mengganti biaya pengosongan, pembongkaran dan pembersihan sebesar Rp 1,275 miliar belum jelas. Dari total pengeluaran biaya untuk kegiatan pengosongan lahan eks PUSKIB Balikpapan, pemeriksa BPK menyatakan terdapat pengeluaran kas sebesar Rp 928 juta tidak didukung bukti yang lengkap dengan rinciannya. (bud)
CMYK
22
SABTU 2 JULI 2011
Banyak Hotel, Mal, dan Rumah Kos ■ Balikpapan Selatan Pusat Jasa dan Perdagangan di Balikpapan
Wajib Ada CSR
GELIAT ekonomi, khususnya sektor jasa dan perdagangan dengan banyaknya pusat pertokoan, mal, hotel dan perkantoran di Balikpapan Selatan tentu dibarengi terserapnya ratusan tenaga kerja pada sektor ini. Dampaknya bisnis rumah kos-kosan pun marak. IBARAT ada gula tentu KOTA BALIKPAPAN semut berdatangan. Demikian juga dengan perkembangan kota yang dibarengi banyak pekerja dari luar Balikpapan. Hal tesebut rupanya dicium sebagian masyarakat sebagi peluang usaha dengan mendirikan rumah pemondokan dan kos guna menampung pekerja dari luar Balikpapan. Biasanya mereka memerlukan rumah tinggal yang dekat dengan tempat kerja. Salah satu alternatif pemondokan yang banyak dihuni para pekerja sektor perdagangan ini berada di kawasan Bukit Niaga, Markoni, Damai dan sekitar wilayah Klandasan Ilir, Balikpapan Selatan. Di kawasan ini rumah kost tumbuh bak jamur di musim penghujan seiring maraknya pembangunan pusat pertokoan baru, mal dan hotel di kawasan Jalan Sudirman. Tak kurang ada sekita 200 kamar tersedia di kawasan
Rezki, mahasiswa SEHARUSNYA hotel, terutama hotel berbintang dan mal wajib membuat program CSR (corporate social responsibility) untuk masyarakat di sekitarnya. Jangan hanya industri migas, konstruksi atau alat berat saja yang wajib program CSR. Hotel dan mal itu TRIBUN/M34 kan juga industri. Investasi besar keuntungan juga besar, karena hotel dan mal di Balikpapan tidak pernah sepi. Mestinya ada dong kompensasi untuk masyarakat Balikpapan, khususnya yang tinggal di dekat hotel dan mal. Masyarakat hanya berharap apapun dan berapapun investasinya, yang penting tujuannya untuk kesejahteraan masyarakat, bukan hanya kepentingan pengusaha dan pejabat. (m34)
LIPUTAN KHUSUS
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
Kawasan Jalan Sudirman, Klandasan, Balikpapan Selatan dipenuhi bangunan hotel, pusat pertokoan, perkantoran, dan mal-mal.
tersebut dengan harga bervariasi mulai Rp 300.000 sampai Rp 500.000 per bulan. Salah satu wilayah yang menjadi pusat kos-kosan di kawasan RT 16, Klandasan Ilir. Menurut Ketua RT Imam Purwadi, muculnya bisnis pemondokan mulai berlangsung sejak 10 tahun lalu, dan semakin semarak ketika menginjak 2005. Banyak masyarakat yang memanfaatkan lahan kosongnya untuk dibangun rumah kos. Awalnya lanjut Imam, para penghuni kos para pekerja malam yang bekerja di tempat hiburan malam. Namun, seiring berlalunya
waktu keberadaan mereka tergeser pekerja dari pusatpusat perbelanjaan seperti Hypermart, Balikpapan Plaza dan Balcony yang lokasinya dekat dengan Bukit Niaga. Namun yang disayangkan Imam, tak semua penghuni kos melaporkan keberadaannya sehingga ia kerapkali kesulitan mengidentifikasi penduduk baru yang bermukim di wilayahnya. Sebagai langkah preventif ia kerapkali berkoordinasi dengan Satpol PP untuk razia dari satu kamar ke kamar kos demi memeriksa identitas mereka. “Untuk hal-hal seperti itu biasanya saya kerja sama
dengan Satpol PP melakukan razia rutin ke rumah-rumah kos, “ ucapnya Imam juga seringkali mengingatkan para pemilik kos agar memerikaa secara teliti calon penghuninya, guna menghindari berbagi kemungkinan. “Pernah terjadi kasus ada warga dari Nigeria yang menyewa salah satu kamar di wilayahnya, dan keberadaannya tidak diketahui oleh pihak Keimigrasian. Saya juga tak jarang mengingatkan supaya jika ada penghuni baru jangan terima uangnya saja, tapi perhatikan proses administrasinya,” kata Imam. Hal serupa juga
dikeluhkan Ketua RT 14, Klandasan Ilir Abdul Latif. Menurutnya dari empat rumah kos di wilayahnya jarang ada penghuni yang melapor. “Jarang ada yang melapor karena itu tidak tahu dari mana penduduknya,” ujarnya. Joni, warga Damai berharap Pemkot Balikpapan membuat aturan tentang rumah kos. “Mereka bisnis rumah kos, tapi tidak ada kontribusi kepada pemerintah. Bayangkan, ada satu rumah dihuni sampai 20 orang kan sudah seperti hotel. Seharusnya ada aturan rumah kos, sehingga bisa menambah PAD,” tuturnya. (m35)
Jadi Pusat Jasa dan Komersil
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
Jalan Sudirman merupakan jalan utama di kota menjadi pusat ekonomi di Balikpapan.
Serasa Belanja di Orchard Road RENCANA menjadikan kawasan Balikpapan Selatan, terutama kawasan sekitar Jalan Sudirman hingga Bandara Sepinggan menjadi pusat perekonomian sudah masuk dalam agenda pembangunan Kota Balikpapan. Konsep pembangunan tersebut dapat dilaksanakan ketika proses pemindahan Pelabuhan Semayang selesai dilakukan. Demikian diungkapkan Kepala Bappeda Kota Balikpapan Suryanto. Jika Pelabuhan Semayang selesai direlokasi, otomatis tak akan ada lagi truk-truk besar parkir di kawasan tersebut. Pemikiran tesebut dicetuskan oleh pemerintah era Walikota Imdaad Hamid yang melihat sampai saat ini
Balikpapan masih mengandalkan sektor jasa dan perdagangan. Sayangnya, belum mempunyai down town sebagai identitas kota. “Nanti setelah Semayang dipindah, daerah tersebut akan dibuat down town sebab selama ini Balikpapan belum punya down town dimana masyarakat bisa menikmati sarana kota,” ujarnya. Nantinya down town tersebut akan dilengkapi taman-taman kota dan pusat pertokoan serta penerangan jalan yang juga mengakomodasi kepentingan orang cacat. Impian itu dimulai dengan pelebaran trotoar yang ada di kawasan Sudirman, sehingga masyarakat yang berbelanja di
kawasan tersebut akan merasa nyaman laksana berbelanja di kawasan Orchard Road Singapura. Tak berhenti sampai di situ, pembangunan coastal road yang saat ini tengah direncanakan pemerintah juga merupakan bagian penting untuk menyulap kawasan ini sebagai pusat hiburan dan perdagangan di kota. Paling tidak, lanjut Suryanto ada tiga keuntungan yang bisa didapat ketika proyek jalan lingkar pantai bisa terealisasi. Pertama, memberikan kemudahan masyarakat untuk menikmati pantai di Teluk Balikpapan. Kedua sebagai lahan investasi dan terakhir mengurangi kemacetan yang terjadi di tengah kota. (m35)
MELIHAT potensi yang ada sesuai Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Balikpapan 2005-2015, wilayah Balikpapan Selatan dikondisikan sebagai kawasan jasa dan komersil. Potensi kewilayahan itu mengacu geografis Balikpapan Selatan yang berada di kawasan pantai dan pusat perkembangan kota, sekaligus pusat pemerintahan. Infrastruktur dan sarana prasarana kotam seperti hotel, mal, pusat perkantoran dan pertokoan ada di wilayah Balikpapan Selatan. “Wilayah Balikpapan Selatan merupakan kawasan yang strategis, karena berada di pusat perkembangan kota dan pusat pemerintahan. Otomatis investor cenderung mendekati, apalagi sarana dan prasarana sudah lengkap,” ungkap Kepala Dinas dan Tata Kota Balikpapan, Fachruddin Harami Jumat (1/7). Tak hanya menjadi pusat perekonomian dan perkantoran, Balikpapan Selatan juga memiliki fasilitas militer dan fasilitas lain milik Pertamina. Fachrudidin menyebut tak salah jika saat ini kawasan Selatan menjadi pusat kotanya Balikpapan. “Saat ini Balikpapan Selatan
16 Hotel Berbintang dan 27 Hotel Melati INDUSTRI hotel di Balikpapan dinilai sudah terlalu padat dan semakin jenuh. Hal tersebut disampaikan Yulidar Ghani, Wakil Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kota Balikpapan. Hingga saat ini jumlah kamar hotel yang tersedia mencapai 4.000 unit. Pada 2010 saja sedikitnya ada tiga hotel baru yang beroperasi di Balikpapan, seperti Hotel Santika, Swiss-bel, dan Grand Jatra Hotel yang terletak di kawasan bisnis Balikpapan Super Blok (BSB). Kabarnya, akan ada lagi
KOMENTAR WARGA
sejumlah investor yang akan masuk Balikpapan untuk meramaikan investasi perhotelan. “Sementara ini investasi hotel baru cukup berat karena pasarnya tidak berkembang. Industri perhotelan di Balikpapan sudah sangat jenuh, kalau tetap dipaksakan bisa terjadi persaingan tidak sehat, seperti perang tarif misalnya,” jelas Yulidar kepada Tribun belum lama ini. Meski PHRI tidak memiliki kewenangan membatasi arus investasi perhotelan, tetapi Pemkot Balikpapan justru
menjadikan masukan dari PHRI sebagai dasar mengeluarkan kebijakan investasi. Jumlah hotel yang beroperasi di Balikpapan saat ini 53 hotel. Sebanyak 16 hotel masuk kategori hotel bintang I hingga bintang V, sedangkan hotel melati 37 unit. Menurutnya, PHRI sudah menyampaikan ke Pemkot Balikpapan untuk sementara membatasi investasi perhotelan baru. Hal ini bertujuan agar jaringan hotel yang sudah beroperasi dapat bersaing untuk merebut pasar. (m34)
CMYK
menjadi pusat kota lengkap dia ada militer, komplek Pertamina, perdagangan, perkantoran, pemukimannya pun ada,” katanya. Yang sekarang menjadi pemikiran Pemkot, adalah bagaimana menata kawasan pemukiman penduduk, terutama yang berada di sekitar pantai. Keberadaan penduduk di pesisir pantai harus ditata sejalan dengan rencana pembangunan kota Balikpapan, sehingga rumahrumah tersebut tak merusak tatanan wajah kota. Paling tidak menurut Fachruddin, Pemkot tidak akan menggangu keberadaan warga di kawasan pesisir, namun lebih pada penataan infrastruktur, sehingga rumah-rumah lebih tertata dan dapat mendukung sektor jasa dan perdagangan di wilayah Selatan. “Dalam memproses menjadikan jasa perdagangan yang diatur dalam zona satu coastal road itu tetap dipertahankan. Artinya tidak begitu saja menggusur, tapi bukan menambah di luar itu, artinya fungsinya tetap dipertahankan bisa saja dibangun rusunami,” ucapnya.(m35)
Adakan Aksi Sosial Charles, karyawan swasta WAJAR ya kalau masyarakat merasa kurang ‘dekat’ dengan dunia perhotelan. Karena memang jarang ada hotel yang melakukan kegiatan sosial yang menyentuh langsung ke masyarakat. Memang mereka (hotel dan pusat perbelanjaan) melaksanakan TRIBUN/M34 kewajiban membayar pajak, dan pajak itu akhirnya juga didistribusikan kembali kepada masyarakat. Tapi mereka tidak tahu itu, yang mereka tahu dari pemerintah, bukan dari pihak mal atau hotel. Nah, perlu sosialisasi ke masyarakat dengan mengadakan gathering, aksi-aksi sosial, atau jalan sehat supaya masyarakat tahu ada kontribusi dari industri perhotelan dan perbelanjaan. (m34)
Serap Tenaga Kerja Rahmat, karyawan swasta JANGAN sekadar mengaku menyetor pajak dan menyerap tenaga kerja lokal. Realitanya, paling hanya sekian persen dari jumlah warga Balikpapan yang bekerja di hotel atau mal. Itu pun sebagian warga luar Balikpapan. Lagipula upah yang mereka terima juga tidak seberapa TRIBUN/M34 karena hanya menjadi penjaga toko, cleaning service, bell boy, dan resepsionis. Saya setuju kalau pemerintah mewajibkan hotel-hotel berbintang atau mal membuat program CSR sebagai upaya pemberdayaan masyarakat. (m34)
Berdampak Sosial Yanti, mahasiswa KEBERADAAN hotel dan mal pasti punya dampak positif dan dampak negatif bagi masyarakat di sekitarnya. Di satu sisi keberadaan hotel dan mal membuka lapangan kerja, meningkatkan pendapatan asli daerah. Namun, di sisi lain kehidupan TRIBUN/M34 masyarakat juga berubah. Menjadi lebih konsumtif kemudian berpengaruh pada jumlah sampah yang dihasilkan juga pasti meningkat. Ujungujungnya akan muncul permasalahan-permasalahan sosial dan ekonomi lainnya. Pemkot Balikpapan harus bisa mengantisipasi dampak-dampak sosial tersebut. (m34)
Catatan Harian Si Boy BANYAK hal seputar film Catatan Si Boy menjadi idola anak muda antara 1987-1991. Kacamata hitam, tasbih bergantung di mobil, bahasa gaul dan para tokohnnya tokohnya menjadi ikon saat itu. Setelah 20 tahun, muncul film Catatan Harian Si Boy. Sebuah upaya regenerasi idola baru.
Halaman 26 HALAMAN 25
SABTU, 2 JULI 2011
Negeri Tirai Bambu, Cina terkenal dengan kelezatan aneka makanannya yang khas. Salah satu di antaranya adalah Bebek Peking (Red Duck). Tak perlu jauh-jauh mencari menu istimewa satu ini. Bebek Peking juga bisa Anda nikmati di Golden Palace Restaurant, Hotel Blue Sky Balikpapan. Bebek Peking Hotel Blue Sky, Balikpapan Fotografer: Handry Jonathan
26
SABTU 2 JULI 2011
Era Baru Sang Idola ● Catatan Harian Si Boy BANYAK hal seputar film Catatan Si Boy menjadi idola anak muda antara 1987-1991. Kacamata hitam, tasbih bergantung di mobil, bahasa gaul dan para tokohnnya tokohnya menjadi ikon saat itu. Setelah 20 tahun, muncul film Catatan Harian Si Boy. Sebuah upaya regenerasi idola baru.
Bertahan untuk Cinta TRUE Love diangkat dari novel karya Mira W, Cinta Sepanjang Amazon. Film ini bercerita tentang Vania, mahasiswi dari keluarga biasa. Ibunya meninggal saat ia berusia 18 tahun. Bahkan ia tidak pernah mengenal sosok ayahnya. Meski demikian. Vania menempa dirinya menjadi wanita tangguh nan mandiri. Kecerdasan otak dan keuletannya menghantar Vania menjadi mahasiswi teladan dan mendapat beasiswa. Ia pun diizinkan membuka usaha warnet di lingkungan kampusnya Seperti perempuan lainnya, Vania jatuh cinta pada Aries. Nama terakhir ini digambarkan sebagai
mahasiswa bermasa depan suram meski berasal dari keluarga kaya yang terhormat. Atas nama cinta, Aries nekat meninggalkan keluarganya demi menikah dengan Vania. Sesudah menikah, Aries justru merasakan sulitnya hidup tanpa tunjangan uang dari orangtua. Kehadiran Guntur, sahabat karibnya menambah kerumitan rumah tangga mereka. Pernikahan mereka pun dilanda prahara. Kekeliruan dan kesalahpahaman tumpang tindih. Rahasia demi rahasia terkuak satu demi satu. (joe)
Tentang True Love ● Jenis Film: Drama ● Sutradara: Dedi Setiadi ● Produser: Hermanto, Mh Sunarto ● Produksi: Moestopo Productions ● Durasi: 120 ● Pemain: Fanny Febriana, Mario Lawalata, Happy Salma, Alex Komang. (joe)
CATATAN si Boy memang sangat populer. Tak hanya Boy (Onky Alexander), tokoh lain seperti Kendi (Dede Yusuf) dan Emon (Didi Petet) juga ikut tenar. Ini cukup menjadi alasan bagi rumah produksi 700 Pictures kembali mengangkat sosok Boy ke layar lebar. Dengan sutradara Putrama Tuta, 700 Pictures memproduksi Catatan Harian Si Boy, sebuah regenerasi cerita dari film terdahulu. Catatan Harian Si Boy memang bukan sekuel ataupun remake Catatan Si Boy. Kisah Catatan Harian Si Boy dimulai dengan Nuke, wanita yang sakit parah terbaring di rumah sakit sambil menggenggam sebuah buku harian. Ternyata, buku harian tersebut milik Boy, mantan kekasih Nuke. Hal ini membuat penasaran Natasha, anak Nuke yang baru kembali dari London. Natasha pun berniat menemui Boy untuk membantu proses penyembuhan sang ibu. Sebelum mencari, di Kantor Polisi ia tak sengaja bertemu Satrio, pekerja bengkel sekaligus pembalap liar. Satrio baru saja dibebaskan dari tahanan oleh tiga sahabatnya, Nina, Andy, dan Heri.
cinta segitiga, berhadapan dengan sekelompok begundal, hingga terancamnya ikatan persahabatan mereka. Berhasilkan mereka menemukan Boy? Bagaimana hubungan antara Natasha dan Satrio? Bagaimana pula hubungan Satrio dengan sahabatsahabat baiknya? Catatan Harian Si Boy bukanlah film pertama yang mengambil bentuk regenerasi judul lawas. Upaya seperti ini dilakukan film Naga Bonar Jadi 2 atas Naga Bonar. Catatan Harian Si Boy Tentu bukan ● Jenis Film: Drama ● Sutradara: pekerjaan gampang Putrama Tuta ● Produser: Putrama memproduksi film Tuta ● Produksi: 700 Pictures yang berhubungan ● Durasi: 98 ● Pemain: Ario Bayu, dengan judul-judul Carissa Putri, Poppy Sovia, Abimana setenar Naga Bonar Setya, Albert Halim, Tara Basro, Paul dan Catatan Si Boy. Foster, Onky Alexander, Didi Petet, Untuk Btari Karlinda. (joe) mendapatkan penilaian objektif atas Catatan Harian Satrio mengajukan diri Si Boy, sebaiknya penonton tak mengantar Natasha pulang. Tak perlu terjebak dalam nostalgia hanya mengatar pulang, Satrio Catatan Si Boy. Rasanya tak adil yang tertarik pada Natasha membandingkan dua film yang menawarkan diri membantu dibuat di era yang jauh berbeda. mencari Boy. Usaha mereka Begitu pula tulisan ini yang tak ternyata tidak mudah. Natasha ingin membandingkan keduanya. dan Satrio pun lalu menemui Secara teknis, Catatan Harian berbagai rintangan. Mulai dari Si Boy adalah film yang baik.
Secara khusus, editing film ini bagus. Begitu pula sudut pengambilan gambar yang menarik. Ini penting mengingat Catatan Harian Si Boy menampilkan adegan kebutkebutan meski tak sedahsyat Fast and Furious. Cerita film ini terlalu ringan dan berjalan begitu cepat. Selain kehidupan mewah metropolitan ala sinetron, detail film juga menjadi catatan tersendiri bagi film ini. Ini juga yang membuat akting para tokoh menjadi tidak maksimal. Terutama Ario Bayu yang berperan sebagai tokoh utama. Ia harus berusaha lebih keras untuk menjadi ikon dan idola baru perfilman. Begitu pula dengan bintang
lainnya seperti Carissa Putri, Paul Foster, Poppy Sovia, Albert Halim, Abimana Setya, dan Tara Basro. Kehadiran Didi Petet dan Onky Alexander pun tak banyak membantu. Meski dibumbui dengan candaan-candaan cerdas, dialog dalam film ini juga patut menjadi perhatian. Kekerasan verbal melalui sumpah serapah dalam Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia banyak muncul dalam dialog. Terlepas dari berbagai catatan, Catatan Harian Si Boy pantas menjadi film terdepan saat ini. Film ini punya jaminan untuk menghibur Anda penggemar film nasional, terlepas dari harapan hadirnya idola dan ikon perfilman baru. (handry jonathan)
Promosi Komunitas Lewat Talk Show ● BPI Edisi Akhir Pekan SALAH satu program unggulan BKV Channel yang khusus hadir di hari Sabtu dan Minggu adalah Balikpapan Pagi Ini (BPI) edisi akhir pekan. Berbeda dengan BPI yang hadir di hari lainnya, edisi akhir pekan khusus menghadirkan komunitas dan hiburan. Bermacam komunitas dari berbagai latar belakang telah hadir di BPI edisi akhir pekan. Mulai dari pencinta hewan, penggemar sepatu, klub otomotif, olahraga, hingga
organisasi profesional seperti Ikatan Arsitektur Indonesia. “Selama ini berbagai komunitas sudah pernah hadir di acara kami. Selain komunitas, BPI edisi akhir pekan ini juga kerap menghadirkan mitra kerja BKV Channel yang sedang menggelar event tertentu,” kata Chita Wijaya, marketing BKV Channel, Jumat (1/7). Program ini, lanjutnya, berupaya mempromosikan komunitas yang ada di Balikpapan. “Kami memang
ingin memperkenalkan komunitas yang ada kepada masyarakat. Sehingga ini bisa menjadi inspirasi bagi banyak orang,” tutur Chita. Para penonton pun diberi kesempatan untuk berinteraksi langsung dengan tamu BPI. Acara ini berlangsung selama satu jam, antara pukul 07.3008.30. Bagi Anda yang ingin menampilkan komunitas di BPI, bisa menghubungi BKV Channel di nomor telpon 0542-7212166. (joe)
IST
Talkshow Balikpapan Pagi Ini di BKV Channel yang disiarkan secara langsung ini mengajak para pemirsa berinteraksi melalui layanan telepon.
Super Ball Sabtu, 2 Juli 2011
Halaman 27
IKLAN MANDOM 7x50
FEDERACIO
FUTBOL
Live on TV
Mereka melakukan ini dengan pertimbangan telah menurunkan skuad inti di turnamen Gold Cup Amerika Serikat, yang baru berakhir pekan lalu. Namun penyerang muda Kosta Rika Joel Campbell tetap bersemangat. “Ini jadi pertandingan berat karena kami berkekuatan pemain U22. Tapi kami akan bekerja keras dan memberikan yang terbaik buat negara kami,” kata Campbell. Kosta Rika hanya menargetkan lolos dari fase grup. Ajang ini jadi medan uji coba sekaligus persiapan menghadapi kualifikasi Piala Dunia 2014.(Tribunnews/ cen)
Pemain Kunci z Playmaker Freddy Guarin akan jadi kunci permainan Kolombia. Ia adalah pemain FC Porto yang juga bersinar musim ini. Servis dari Guarin akan sangat menentukan mampu tidaknya lini depan Kolombia mencetak gol. z Joel Campbel, striker berusia 19 tahun, jadi harapan Kosta Rika agar bisa mengambil pelajaran penting dari turnamen ini. Kecepatan dan ketangkasan Campbell dalam menjebol gawang lawan akan diuji oleh bek-bek berpengalaman (cen) Kolombia.(cen)
Castillo
Match Background z Persiapan Kolombia sebelum Copa America tergolong kurang ideal. Mereka kalah 0-2 pada laga uji coba melawan Chile meski sebelumnya menang 2-0 atas Ekuador. Problem lainnya adalah cederanya kiper utama David Ospina, yang memaksanya absen. Namun dengan adanya bintang-bintang Eropa, Kolombia cukup menjanjikan bakal menang atas Kosta Rika. z Kosta Rika menurunkan skuad U-23 di turnamen ini. Hanya ada tiga pemain berusia 24 tahun yang diikutkan pelatih Kosta Rika, sembilan pemain bahkan akan melakoni caps pertama bersama timnas. Kosta Rika akan bermain tanpa beban sesuai dengan target yang mereka usung. Tim tamu ini terpaksa menurunkan tim lapis kedua setelah tim utama tampil di ajang Gold Cup, bulan lalu.
Guevara
Guarin Yepes Perea
Falcao
Guzman
Acosta
RR STA ICEN S CO
Duarte Cubero Brenes
Leal
(4-2-3-1) Kosta Rika
Kolombia (4-3-3)
Penyerang yang masih terikat kontrak dengan Porto hingga 2013 itu kemungkinan akan ditransfer kubu The Roman Emperor dengan harga 30 juta poundsterling. “Jika Chelsea memang berminat kepada saya maka saat ini yang tinggal ditunggu untuk bisa terwujud adalah negosiasi,” ujar Falcao, yang sudah bersiap hijrah ke Stamford Bridge. Villas-Boas memiliki rencana strategis menarik Falcao ke Chelsea. Pelatih yang dijuluki The New Special One itu akan menandemkan Falcao dengan bomber termahal Chelsea, Fernando Torres. Master plan lini depan Villas-Boas ini kemungkinan akan memakan korban Didier Drogba atau Nicolas Anelka yang terpaksa harus menepi.(Tribunnews/cen)
Moreira
Campbell Madrigal
Cuadrado Rodallega
Cadangan: Martinez, N Ramos; Mosquera, Anchico, Valencia, Soto, Sanchez, Bolivar, A Ramos, Moreno, Gutierrez Pelatih: Hernan Dario Gomez
Mora
FUTBOL
pilihannya ke Chelsea ini pernah diungkapkan sang agen beberapa waktu lalu.
Aguilar Martinez
Zapata
Falcao Hampir Pasti Milik Chelsea DI tengah hiruk pikuk Copa America 2011 bersama Timnas Kolombia, Radamel Falcao, masih disibukkan dengan rumor masa depan kariernya musim depan. Real Madrid, Arsenal, Inter Milan, dan Chelsea adalah sederet tim yang sedang mengejar tanda tangan pemain berusia 25 tahun itu. Namun bila dilihat dari pergerakan bursa transfer pemain Eropa yang sedang bergulir, kuat dugaan Falcao akan segera menjadi milik raksasa Inggris, Chelsea. Alasan Falcao untuk pindah ke Stamford Bridge sangat kuat. Falcao berminat ke Chelsea karena ingin mengikuti jejak Pelatih Andre-Villas Boas, yang sudah lebih dulu meninggalkan FC Porto menuju Stamford Bridge. Kuatnya Falcao bakal mengarahkan
Armero
DE
mencetak banyak gol di sini (turnamen Copa America),” kata Guarin dilansir Goal.com. Kosta Rika sejatinya bukanlah lawan yang seimbang untuk meladeni Kolombia. Keikutsertaan negara Amerika Utara ini pun terkesan dadakan. Mereka mengisi pos Jepang yang batal ikut turnamen setelah dihantam bencana gempa dan tsunami dahsyat. Kosta Rika datang ke Argentina dengan skuad lapis kedua yang mayoritas dihuni pemain muda minim pengalaman di level internasional.
N
KOLOMBIA VS KOST A RIKA KOSTA Minggu (3/7) pukul 02.30 WITA
FEDERACIO
ARGENTINA VS BOLIVIA Sabtu (2/7) pukul 08.45 WITA
E
Bermain di Argentina bagi Falcao bukanlah hal asing. Ia pernah dibesarkan salah satu klub besar Argentina, River Plate, sebelum akhirnya merumput di Eropa. Faktor ini yang membuat si Macan optimistis membawa Kolombia ke level tertinggi. “Kami percaya Kolombia akan tembus hingga tahap final turnamen. Dalam hati saya tersimpan impian Kolombia bakal menjuarai Copa,” kata Falcao dilansir El Espectador, Jumat (1/7). Kolombia bukan favorit juara. Namun mereka diprediksi menjadi tim kuda hitam yang bisa menjadi pendobrak dominasi Argentina maupun Brasil. Selain Falcao, tim asuhan Hernan Dario Gomez masih memiliki beberapa pemain yang bertebaran di Eropa. Di belakang ada nama Mario Yepes (AC Milan) dan Luis Empat Pertemuan Terakhir Amaranto Perea (Atletico 17/07/04 Kolombia 2-0 Kosta Rika Madrid). Sektor gelandang 16/06/97 Kolombia 4-1 Kosta Rika dipimpin Fredy Guarín (FC 18/12/46 Kolombia 4-1 Kosta Rika Porto) untuk menjadi 18/02/38 Kolombia 1-3 Kosta Rika pelayan Falcao dan Hugo Rekor Pertemuan Rodallega (Wigan Athletic). Kolombia menang: 3 “Kolombia akan Main: 4 Kosta Rika menang: 1 menghadirkan kejutan di Imbang: 0 turnamen ini. Kami seperti harimau yang tidur dalam Kolombia Kostarika Imbang beberapa dekade terakhir Empat Laga Terakhir dan inilah saatnya untuk bangun,” ancam Falcao. Kolombia Pernyataan The Tiger M seolah memberi isyarat 2-0 1-1 S bahwa ia akan kembali 0-2 menunjukkan taringnya K 0-1 seperti saat membela Porto. Ambisi Falcao ini mendapat 29/03 26/03 09/02 18/11 Chile Ekuador Spanyol Peru dukungan penuh dari gelandang Kolombia Fredy Kostarika Guarin yang juga rekannya 5-0 M di Porto. 1-1 1-1 “Kami memiliki pemain S yang bisa mencetak banyak K gol di level klub. Dan ini 1-4 adalah saat yang 18/06 13/06 10/06 05/06 tepat bagi mereka Honduras Meksiko El Salvador Kuba terutama Falcao Bursa Asian Handicap untuk Kolombia poor Kosta Rika (0 : 1 1/2) Prediksi Skor Super Ball Kolombia 2-0 Kosta Rika
RADAMEL Falcao menjadi sosok fenomenal. Striker 25 tahun itu tampil sebagai top skor Liga Europa dengan 18 gol dan membawa FC Porto meraih quadruple (Liga Portugal, Piala Portugal, Liga Europa, dan Piala Super Portugal). Raihan prestasi bergengsi musim lalu itu belum memuaskan Falcao. Kini penyerang haus gol berjuluk The Tiger itu berambisi mengantar tim nasional Kolombia meraih supremasi tertinggi di ajang Copa America 2011. Falcao akan mengawali kampanye Copa America 2011 dengan meladeni perlawanan Kosta Rika pada penyisihan Grup A di Estadio 23 de Agosto, San Salvador de Jujuy, Minggu (3/7) dini hari.
TTA AA RRIIKKAA KKOOSSTTA
DE
MBBIIAA KKOOLLOOM
RR STA ICEN S CO
E
N
AP PHOTO
COPA AMERICA ARGENTINA 2011
Ulasan Gomez
Cadangan: Alvarez, Carvajal; Calvo, Salvatierra, Fajardo, Gatgens, Valle, Arauz, Elizondo, Castro, Martinez Pelatih: Ricardo La Volpe
Ulasan La Volpe
Tiga Penyerang
Pemain Muda
SA YA pikir tim memiliki SAY memori bagus untuk melakukan perpindahan posisi sebagaimana yang kami kehendaki. Para pemain sangat reaktif dengan daya tangkap bagus untuk menerima nilai-nilai AP PHOTO penting saat latihan. Tapi kami harus bekerja keras setelah melakukan serangan untuk melindungi dan menguasai kembali bola. Saya tidak pernah bermain dengan satu penyerang, untuk itu saya butuh gelandang yang bisa main di banyak posisi. Sebagian orang mungkin belum mengerti dengan cara saya bermain terutama saat memakai tiga penyerang sekaligus. Saya merasa bahagia karena memiliki pemainpemain bagus seperti Radamel Falcao dan Rodallega yang kami harapkan bisa (cen) mencetak gol.(cen) *) Hernan Gomez, Pelatih Kolombia, dilansir deportesus.terra.com
SA YA pikir kami SAY mendapat pelajaran berharga setelah Gold Cup. Dan kini tiba saatnya bagi pemain muda untuk beraksi menunjukkan kapasitas mereka AP PHOTO main di turnamen level tinggi Copa America. Kami membangun tim ini atas dasar pembinaan pemain muda dengan orientasi masa depan. Target objektif tim ini adalah lolos final Piala Dunia 2014. Tapi kami takkan membuang kesempatan bila itu memungkinkan. Copa America selalu menjadi turnamen seru yang menantang. Secara keseluruhan kami sangat beruntung bisa turut langsung dalam turnamen ini menghadapi tim-tim besar seperti (cen) Argentina dan Kolombia.(cen) *) Ricar do La V olpe, Pelatih Kosta Ricardo Volpe, Rika, dilansir USAtoday.com
28
soccer hot news
SABTU 2 JULI 2011
1
2
3
4
DAYLIFE/AP PHOTO/FELIPE DANA
LATIHAN - Tim kontestan Copa America 2001 melakukan latihan intensif, Jumat (1/7), untuk persiapan menghadapi laga perdana. Pemain Paraguay berlatih di Cordoba, Argentina (1). Striker Uruguay Edinson Cavani (kiri) berduel dengan bek Martin Caceres di Montevideo (2). Striker Brasil Neymar (tengah) bertarung memperebutkan bola dengan Lucas Leiva (kiri) dan Sandro (3). Pemain Kolombia Juan Cuadrado (kiri) dan Pablo Armero (kanan) melakukan pemanasan di Santa Fe.
Kucing Hitam jadi Kuda Hitam ■ Striker Korsel Yakin Sukses di Sunderland THE Black Cats alias serombongan kucing hitam. Itulah sejatinya julukan bagi Sunderland. Namun musim depan, mereka akan “naik pangkat”, menjadi kuda hitam! Geliat di bursa transfer membuat beberapa pihak terhenyak dengan langkah agresif sang Chairman, Nial Quinn dan si pemilik, Ellis Short. Mereka pun kini menjadi tim yang disorot. “Satu-satunya tim yang menyedot perhatianku adalah Sunderland. Mereka sedang membangun kekuatan istimewa, dan musim depan layak menjadi tim unggulan untuk menembus papan atas,” ujar bek Manchester United, Rio Ferdinand, di Jakarta, Kamis (30/6). Manajemen Sunderland sangat agresif di bursa transfer. Bahkan dalam rentang 24 jam, mereka berhasil mendapatkan dua striker,
DAYLIFE
Ji Dong won
yakni Craig Gardner dan andalan Korea Selatan (Korsel) di putaran final Piala Asia 2011, Ji Dong-won. Gardner, striker Birmingham City, setuju dengan kontrak tiga tahun, sementara Don-won berbandrol 2 juta pounds atau lebih dari Rp 27 miliar didapat dari Chunnam Dragons. Mereka bergabung dengan rekrutan sebelumnya yaitu bek Timnas Jamaika, Nyron Nosworthy, kiper Keiren Westwood, eks gelandang Birmingham City Sebastian Larsson, dan striker masa depan Inggris, Connor Wickham. Nama terakhir digaet dengan uang 8 juta pounds, dan bisa meningkat menjadi 12 juta pounds, tergantung pada penampilan pemuda berusia 18 tahun tersebut musim depan. “Pergerakan mereka di bursa transfer luar biasa, dan itu menjadi indikasi bahaya bagi tim-tim lain yang menganggap remeh. Boleh saja musim lalu ada di posisi 10, tapi tahun ini saya yakin mereka akan merangsek lebih ke atas, bahkan lolos ke Eropa,” tandas Ferdinand. Kedalaman skuad Steve Bruce sangat merata. Di lini depan, Wickham bisa menjadi bintang baru, apalagi dengan postur tubuhnya yang tinggi, 191 cm. Bersama Ji Dong-won, Craig Gardner yang bisa beroperasi di tengah, plus Asamoah Gyan dan Fraizer Campbell, lini pengempur armada City of
Rekrutan Baru Sunderland Nyron Nosworthy (Belakang/Jamaika) Keiren Westwood (Kiper/Rep Irlandia) Sebastian Larsson (Gelandang/Swedia)
Forlan Tenang ■ Tridente Uruguay Bikin Keder Lawan
Connor Wickham (Striker/Inggris) Ji Dong-Won (Striker/Korea Selatan) Craig Gardner (Striker/Inggris)
Light menjadi satu yang paling potensial di Liga Premier. “Kami hanya berusaha untuk mendapatkan barisan pemain terbaik sehingga suporter akan bersemangat datang ke stadion untuk memberi dukungan. Musim lalu kami hampir ke Eropa, musim depan tim yakin semuanya bisa terealisasi,” sebut Nial Quinn, legenda Sunderland yang kini berposisi sebagai chairman. Ji Bahagia Ji Dong-Won pun yakin akan sukses bersama Sunderland. Ia sangat bahagia bergabung dengan Anton Ferdinand dkk dan berharap dapat membuat kehadirannya terasa di Liga Premier, bukan sekadar penghangat bangku cadangan. “Sebagai striker, saya ingin melampaui para pemain belakang. Tujuan saya adalah membantu tim meraih poin sebanyak-banyaknya. Itulah yang akan memberi saya kepuasan,” ujar Ji Dong-Won kepada laman resmi Sunderland. “Saya sangat senang dapat bergabung dengan klub yang bagus di kompetisi terbaik. Saya bahagia memiliki kesempatan untuk menantang pemain-pemain besar, dan itu memberi saya motivasi,” lanjutnya. Striker berusia 20 tahun ini berharap bisa mengikuti jejak sukses seniornya, Park Ji Sung (Manchester United) maupun Lee Chung-Yong (Bolton Wanderers).(Tribunnews/bud)
URUGUAY menjadi salah satu tim favorit yang bakal menjuarai Copa America 2011. Tapi status ini tidak lantas membuat bintang Uruguay, Diego Forlan, besar kepala. Menurutnya, Uruguay harus tetap tenang untuk bisa meraih supremasi tertinggi Copa America. “Kami harus tetap tenang karena kami tahu tim ini sangat lengkap. Mereka bisa mengatakan Anda adalah favorit juara, namun faktanya di ajang Copa America sebelumnya (2007) kami kalah 3-0 dari Peru,” kata Forlan kepada ESPN, Jumat (1/7). Uruguay menjadi favorit setelah melihat performa impresif mereka di Piala Dunia 2010 lalu. Mereka berhasil keluar sebagai semifinalis dan menempati urutan keempat tim terbaik di turnamen sepakbola terakbar sejagat tersebut. Pelatih Uruguay Oscar Tabarez memang merasa cukup nyaman dengan kondisi skuad yang akan diterjunkan di ajang Copa nanti. Ia membawa 19 pemain bertalenta hebat yang semuanya pernah diterjunkan di Piala Dunia Afrika Selatan lalu. Dengan berbekal materi pemain yang tidak jauh berbeda dengan skuadnya di Piala Dunia 2010 lalu, Tabarez optimistis menatap perhelatan akbar antar negara Amerika Selatan ini setelah Uruguay terakhir menjadi juara tahun 1993. “Ini (tim) sangat tangguh yang berputar di sekitar Diego Forlan (dan) ia berada di dalam kondisi fisik yang amat
bagus (setelah istirahat pascakompetisi liga),” tegas Tabarez diEurosport. Selain Forlan, Uruguay akan tetap mengandalkan dua bomber haus gol lainnya, Luis Suarez dan Edinson Cavani yang musim ini mengalami peningkatan pesat di level klub. Cavani tampil gemilang di Serie A bersama Napoli sementara Suarez memberi nuansa perubahan buat Liverpool di Liga Inggris. Tridente La Celeste setidaknya akan membuat tim-tim lain keder terutama Brasil dan Argentina yang sangat memperhitungkan ancaman yang bakal datang dari Uruguay. Lebih dari itu, Uruguay mengejar rekor juara Copa terbanyak. Saat ini Uruguay dan Argentina sama-sama mengoleksi 14 gelar, disusul Brasil dengan delapan gelar. Barisan pelapis lini serang
Uruguay juga sangat mumpuni untuk jadi penggedor yang secara kualitas tidak kalah dengan penyerang inti. Abel Hernandez (Palermo) dan Sebastian Abreu (Botafogo, Brasil) adalah dua nama yang tidak bisa dipandang sebelah mata. Lini kedua La Celeste juga dihuni pemain-pemain bertalenta seperti Walter Gargano (Napoli), Alvaro Pereira (Porto), Nicolas Lodeiro (Ajax), Alvaro González (Lazio), dan Diego Perez (Bologna). Tabarez juga memanggil kembali gelandang FC Porto, Cristian Rodriguez, yang sebelumnya absen di skuad Uruguay untuk Piala Dunia 2010. Peran sang kapten tim Diego Lugano memberi jaminan soliditas lini belakang Uruguay. Selain Lugano mereka memiliki defender tangguh
Atletico Madrid, Diego Godin, Maximiliano Pereira (Benfica), dan Martin Caceres (Sevilla). Kiper terbaik Lazio Fernando Muslera akan berada di bawah mistar gawang Uruguay. Uruguay akan melakoni kampanye pertama Copa dengan menantang Peru pada laga perdana babak penyisihan Grup C, Senin (4/7) nanti. Dalam uji coba terakhir, Minggu (24/6), Uruguay memukul Estonia 30.(Tribunnews/cen)
Agenda Copa ● Sabtu (2/7) pagi Grup A: Argentina v s Bolivia ● Minggu (3/7) dini hari Grup A: Kolombia v s Kosta Rika ● Senin (4/7) dini hari Grup B: Brasil v s Venezuela Grup B: Paraguay v s Ekuador ● Selasa (5/7) pagi Grup C: Uruguay
v s Peru
Grup C: Chile
v s Meksiko
CMYK
SABTU 2 JULI 2011
29
Fun Walk Tribun Kaltim dan Frisian Flag IST
Jalan santai (ilustrasi)
AKHIR Pekan merupakan waktu tepat untuk berolahraga bersama keluarga. Salah satu event olahraga yang bisa Anda pilih adalah Fun Walk Tribun Kaltim dan Frisian Flag, Minggu (3/7) besok. Bagi Anda yang telah memiliki tiket dan kaos,
jangan sampai melewatkan event meriah bersama lebih dari lima ribu warga Balikpapan lainnya. Acara akan dimulai pada pukul 06.00 dari pelataran parkir Plaza Balikpapan, Jl Jendral Sudirman, Balikpapan Selatan. Bermacam hadiah doorprize menarik telah disiapkan
bagi peserta. Di antaranya, dua unit sepeda motor Suzuki Hayate, televisi, lemari es, mesin cuci, voucher hotel, tiket pesawat, dan aneka hadiah elektronik lainnya. Rencananya, jalan sehat ini dimeriahkan artis ibukota Febrian yang terkenal dengan single andalannya berjudul Cinta Diam-diam, serta band lokal Edelweis. Sebelum acara dimulai, peserta terlebih dahulu diajak mengikuti senam pagi yang dipandu instruktur dari Hanny Aerobic Club. Acara ini didukung juga oleh Suzuki, The Plaza Balikpapan Trade Centre, LLumar, Sriwijaya Air, Squades, Hanny Aerobic Club, Ikatan Bidan Indonesia, Smart FM, C Radio, serta Best FM. (joe)
Musik Jazz di Mal Balikpapan Baru BAGI Anda pencinta musik Jazz, jangan lewatkan event Jazz Sabtu Sore yang digelar di Mal Balikpapan Baru, Sabtu (2/ 7) ini. Acara ini dimeriahkan beberapa musisi dan grup musik jazz yang sudah tidak asing lagi. Di antaranya, Twinkle, Be d’Light, Ben Trio, Edelweis, , MTC, Shine, Imagine, serta Mahakam Jazz. Anda dapat menikmati lantunan irama jazz yang khas dari para performer ini. Terlebih Anda juga bisa sekaligus berbelanja di berbagai macam tenant menarik di Mal Balikpapan Baru. (joe)
Jazz IST
HO/LE GRANDEUR
Dekorasi Pesta Pernikahan di tepi pantai yang disiapkan Hotel Le Grandeur Balikpapan.
Hari Ini Wedding Exhibition di Le Grandeur HOTEL Le Grandeur Balikpapan menggelar Wedding Exhibition 2011 selama dua hari, mulai Sabtu (2/7) ini hingga Minggu (3/7) besok. Acara yang berlangsung pukul 10.00-21.30 ini dihadiri belasan vendor pernikahan dari dalam dan luar Balikpapan. Selain Le Grandeur sendiri, vendor yang siap hadir, di antaranya, House of Olivia Bridal and Make Up Studio, MacMillan Salon, Red Boutique, serta Rumah Kebaya Surabaya. Masih ada Wati Flowers, Prestigio, Julia Jewelry, Chika Media, dan Arnesta Batik, hingga Nutrifood. “Selama ini, para tamu yang biasa menggelar pernikahan di Le Grandeur sering meminta informasi seputar fotografer, make up, pakaian, dan lainnya. Kali ini Le Grandeur
IST
Pelamin pesta pernikahan.
siapkan Wedding Exhibition sebagai one stop shopping bagi masyarakat Balikpapan dan sekitarnya,” tutur PR Manager Le Grandeur, Retno Palupi, Kamis (30/6). Tak hanya stan dari vendor, akan ada peragaan busana dari House of
Olivia, Rumah Kebaya, dan Septi Widodo. Juga ada talk show kesehatan dari Nutrifood. Tampil pula band asal Surabaya dan Bandung yang biasa manggung di pesta pernikahan. Banyak kejutan dan promo menarik dari para vendor selama eksebisi berlangsung. Setiap pengunjung juga akan mendapat kupon undian berhadiah setiap belanja senilai Rp 500.000 (berlaku kelipatan). “Kami sendiri menawarkan cashback hingga 7 persen bagi pengunjung yang konfirmasi menggelar pesta pernikahannya di Le Grandeur saat eksebisi. Juga masih ada banyak kejutan lainnya. Jadi jangan sia-siakan kesempatan ini,” pungkas Retno. (joe)
30
SABTU 2 JULI 2011
Kelezatan Istimewa Bebek Peking di Golden Palace Negeri Tirai Bambu, Cina terkenal dengan kelezatan aneka makanannya yang khas. Salah satu di antaranya adalah Bebek Peking (Red Duck). Tak perlu jauh-jauh mencari menu istimewa satu ini. Bebek Peking juga bisa Anda nikmati di Golden Palace Restaurant, Hotel Blue Sky Balikpapan. BEBEK Peking memang menjadi salah satu menu andalan Restoran Golden Palace yang terkenal dengan berbagai menu oriental. Anda bisa mendapatkan pengalaman makan bebek yang berbeda di Golden Palace. Keistimewaan menu Bebek Peking dimulai dari pemilihan bahan baku. Mulai dari bebek hingga sebagian besar bumbu diimpor langsung dari negara asalnya
melalui importir Jakarta. Begitu pula dengan cara mengolah dan memasaknya. Bebek yang disiapkan selalu berbobot antara 2,5 Kg2,7 Kg. Menurut Chef Hotel Blue Sky, Ko Herman, sebelum dimasak, perut bebek diberi bumbu berbagai rempah-rempah. Ini diperlukan agar seluruh citarasanya bisa merata ke seluruh bagian bebek. Dengan teknik rahasia, bebek yang sudah dipanggang tidak menjadi kering. “Kami menjaga agar bebek tidak menyusut dan kering saat dipanggang. Minyak bebeknya pun tetap terjaga,� ujar Ko Herman. Bagi yang memesan menu Bebek Peking satu ekor langsung, Anda bisa mendapatkan tiga macam makanan berbeda. Pertama, sebagian kulit bebek yang sudah dipanggang diiris lalu dibungkus dengan sejenis kulit pangsit yang diberi saus
khusus. Makanan ini disebut Bebek Peking Kulit. Selanjutnya, bebek yang sudah dikuliti sebagian itu dibagi menjadi dua. Bagian yang masih memiliki kulit menjadi Bebek Panggang Potong. Sementara bagian tanpa kulit diolah menjadi Bebek Lada Hitam. Selain Lada Hitam, masih ada pilihan bumbu lainnya seperti Paprika Tausi, dan Cabe Kering. Seekor Bebek Peking cukup dinikmati 6-7 orang. Jika untuk kelompok yang lebih kecil, Anda bisa memesan Bebek Peking setengah ekor meski dengan pilihan terbatas. Setengah ekor Bebek Peking pun cukup untuk empat orang. Bebek Peking, kata Ko Herman, cocok dinikmati saat makan siang ataupun malam hari. Anda bisa mendapatkan Bebek Peking di Golden Palace pada siang hari pukul 11.3014.30 atau makan malam, pukul 18.00-22.30. (joe)
TRIBUN KALTIM/HANDRY JONATHAN
Menikmati dua macam masakan Bebek Panggang Potong dan Bebek Lada Hitam lengkap dengan Chinesse Tea.
Moonlight BBQ di Gran Jatra Balikpapan
TRIBUN KALTIM/HANDRY JONATHAN
Sebagian kulit bebek diiris lalu disajikan dengan sejenis pangsit dan saus spesial.
DI akhir pekan, Anda bisa memanjakan diri Anda dengan pilihan menu makanan spesial. Salah satunya seperti yang ditawarkan Hotel Gran Jatra Balikpapan. Setiap Jumat malam, pukul 18.00-22.00, Gran Jatra menampilkan promo Moonlight BBQ bagi Anda pecinta Barbeque di Balikpapan dan sekitarnya. Menu yang ditawarkan adalah aneka Grilled. Mulai dari lamb, steak, chicken,
seafood, dan assorted satay. Tak hanya main course di atas. Aneka Cold dan Hot Appetizers, Soups, main dishes, hingga desert pun bisa memuaskan Anda. Tak hanya citarasa makanan yang ditawarkan di sini. Dengan konsep Hawaiian, Moonlight BBQ dihelat di tepi kolam renang, lantai 10 Hotel yang berada di komplek Balikpapan Super Block ini. Suasana cozy dengan hiburan live music dijamin bakal menambah
kenikmatan makan malam spesial Anda. Dapatkan juga penawaran menarik dari Gran Jatra di Moonlight BBQ, yaitu gratis aneka minuman, aneka jus, soft drinks, dan bir pukul 19.00-20.00. Anda bisa mendapatkan ini semua hanya dengan membayar Rp 200.000 per orang, serta gratis bagi anak di bawah usia 5 tahun. Untuk reservasi bisa menghubungi Nalom (0542-7039582) dan Aden (08122430432). (joe)
SABTU 2 JULI 2011
31
Wewangian Beraroma Rempah BAGI penyuka parfum beraroma unik nan menyegarkan, Amouage menawarkan produk terbarunya, “Honour”. Wewangian untuk pria dan wanita ini siap membuat Anda tampil beda dengan wanginya yang beraroma lada hitam dan merica. “Kami membuatnya secara unik dengan bahan ramuan terbaik yang diperuntukkan bagi mereka penyuka wewangian yang berbeda dan unik,” kata Direktur Kreatif Amouage, Christopher Chong, saat berbincang dengan Kompas Female di Mandarin Oriental Hotel, Kuala Lumpur, Malaysia. Honour, menurut Chong diinspirasi dari opera Madame Butterfly, karya masterpiece komposer Giacomo Puccini. Opera ini bertema kisah cinta dan pengkhianatan, harapan, dan
keputusasaan. Wewangian ini membangkitkan kesedihan dari komposisi musiknya yang terakhir, Con onor Muore,
Lily of the Valley mewakili kemurnian hati. “Karena itu kita bisa lihat dominasi putih untuk menggambarkan tragedi cinta penuh pengorbanan,”
AMOUAGE
yang artinya To Die with Honour. Honour Woman memiliki keharuman white floral yang setiap bahannya mencakup emosi dan makna yang melimpah. Tuberose yang manis, misalnya, mewakili bahaya; Jasmine mewakili pengikatan; Gardenia mewakili cinta rahasia; dan
lanjut Chong. Sementara itu Honour Man merupakan campuran aroma rempah dan kayu, yang memadukan aroma Pink Berry dan Black Pepper yang saling bertentangan. Wangi bunga elemi dan geranium menonjolkan aroma dasarnya yang earthy, seperti Patchouli, Frankin-
cense, Vetiver, dan Tonka Beans. “Hal ini menggambarkan sebuah elegi. Aroma lada hitam dan kayu cedar memiliki kesan yang kuat,” lanjutnya. Mengom binasikan wewangian beraroma mewah dan tradisional ternyata bukan perkara mudah bagi Chong. Butuh waktu sekitar tiga tahun untuk mendapatkan formula yang tepat. “Memang Madame Butterfly merupakan cerita yang sederhana, tetapi butuh waktu tiga tahun bagi saya untuk menciptakan formula yang tepat. Kami memilih bahan wewangian dan mengombinasikannya secara tepat, karena terkadang wewangian ini sulit untuk dipadukan. Tapi saya menemukan cara bagaimana
untuk meramunya,” jelas Chong. Chong tak sekadar terfokus pada racikan aroma wewangian Honour. Namun, sentuhan tradisional pun diperhatikannya untuk kemasan parfum yang didirikan 25 tahun silam oleh Sayyid Hamad bin Al-Busaid Hamoud atas permintaan penguasa Kesultanan Oman, Sultan Qaboos bin Said, ini. Botol tersebut dikemas mewah dengan keramik putih berlapis emas dan diberi aksen kristal Swarovski. “Seperti yang kita lihat pada kemasan botolnya. Desain tutup botol parfum Amouage Honour untuk wanita terinspirasi dari bentuk kubah. Sementara tutup botol parfum pria terinspirasi dari bentuk belati Oman. Tentunya, produk ini mendapatkan izin berstandar mutu internasional untuk pelanggan insternasional,” urai Chong. (kps)
IST
Sheen Supreme
Lipstick Tanpa Rasa Lengket MAC meluncurkan rangkaian lipstik dengan formula baru, Sheen Supreme. Koleksi ini dibuat dengan kombinasi dari warna yang kuat dan sensual, terasa ringan dan jelas di bibir. Kandungannya mampu melembabkan bibir tanpa lengket atau terasa berlebihan. Anda bisa mendapatkan lipstik dengan harga per piece Rp 210.000 ini mulai bulan Juni 2011 di MAC Counters di SOGO Dept. Store Plaza Senayan dan Pondok Indah Mall 2, dan SEIBU Dept. Store Grand Indonesia Shopping Town. MAC Sheen Supreme terdiri atas 14 pilihan warna: Supremely Confident,pale nude Bare Again, pinky neutral beige Can’t Get Enough, beige neutral Behave Yourself, light blue pink Gotta Dash!, pale clean coral Full speed, bright clean yellow pink (kps)