Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
JUMAT 5 FEBRUARI 2010 No.266/Tahun 7
32
INDEPENDEN & KREDIBEL
Halaman
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
’Naga’ Gemparkan Warga Kubar
Mitologi Naga
Kalimantan Naga dalam budaya Kalimantan dikenal dengan Jata atau Juata dan merupakan simbol ‘alam bawah’. Naga digambarkan hidup di dalam air atau tanah dan disebut sebagai Naga Lipat Bumi. India Naga berasal dari bahasa Sansekerta yang bermakna “ular”. Dalam naskah Mahabharata, dikisahkan Naga merupakan anak-anak Resi Kasyapa dan Dewi Kadru. China Makhluk bernama Liong atau Lung umumnya diterjemahkan dengan naga. Makhluk ini digambarkan sebagai ular berukuran raksasa, bertanduk, sungut, dan cakar.
● Bersambung Hal 8
GRAFIS:ERVAN
MASYARAKAT Kutai Barat (Kubar), khususnya warga Mahakam Ulu digemparkan kemunculan sepasang ular raksasa sebesar drum atau berdiameter sekitar 60 sentimeter, dengan panjang sekitar 40 meter. Ular raksasa itu terlihat meliuk di permukaan air di Riam Haloq, Kampung Long Tuyoq, Kecamatan Long Pahangai. Ular raksasa yang melintas di sungai ini diyakini masyarakat Suku Dayak sebagai naga. Berdasarkan informasi yang dihimpun Tribun, sebenarnya peristiwa kemunculan “naga” terjadi pada Jumat (29/1) pekan lalu. Saat itu sebuah longboat berangkat dari Long Bagun menuju Long
● Bersambung Hal 8
HO
Ular raksasa yang muncul di Sungai Mahakam Kampung Long Tuyoq, Kecamatan Long Pahangai. Gambar ini diambil oleh motoris longboat yang hendak mudik ke Long Pahangai, Jumat (29/1).
Miranda-Fadjrijah Debat Sengit ■ Pansus Putar Rekaman Silakan FPJP ■ Boediono Tidak jadi Nonton Pansus ingin memperjelas soal isi rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia. “Apakah benar dalam rapat Pak Boediono sebagai pemimpin rapat dominan?
JAKARTA, TRIBUN - Panitia Khusus Hak Angket Bank Century, Kamis (4/2) di Gedung DPR, Jakarta membeberkan rekaman hasil rapat pembahasan Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPJP) pada 13 November 2008 di Bank Indonesia. Dari hasil rapat itu terungkap perdebatan sengit antara Deputi Gubernur BI Bidang Pe-
Gayus Lumbuun Wakil Ketua Pansus
Rapat pembahasan Fasilitas Pendanaan Jangka Pendek (FPJP), 13 November 2008 di Bank Indonesia.
Oposisi
PARTAI Demokrat memprihatinkan manuver politik mitra koalisinya yang dianggap tak bisa diandalkan sebagai “benteng pertahanan”. Peringatan reshuffle kabinet terhadap menteri yang berasal dari Parpol koalisi pun dilontarkan Sekjen
● Bersambung Hal 9
Ini karena kalian kira ini untuk satu bank. Ini bukan satu bank. Ini untuk industri (nadanya agak jengkel).
62 Penyimpangan
POPULARITAS kerbau SiBuYa, kerbau yang dibawa berdemonstrasi ke Bundaran Hotel Indonesia, 28 Januari 2010 meroket. Kini kerbau itu muncul pula di laman Facebook. Kerbau SiBuYa muncul dalam sebuah halaman Facebook sejak Rabu (3/2) kemarin. Sampai pukul 11.45, Kamis (4/2), tercatat sudah 13 sahabat kerbau yang dikenal dengan nama SiBuYa karena tulisan di bagian perutnya itu. Masih sangat minim informasi di halaman
FRAKSI Partai Hanura DPR merilis 10 pihak yang diduga bertanggung jawab atas kasus Bank Century. Salah satunya adalah pejabat Unit Kerja Presiden untuk Pengelolaan Program dan Reformasi atau UKP3R. Anggota Pansus Angket Kasus Bank Century DPR, Akbar Faisal, kepada wartawan, Kamis (4/2) memastikan fraksinya secara resmi baru akan menyebut namanama pada pandangan akhir fraksi, 15
GRAFIS: TRIBUN KALTIM/MUSTARNO
● Bersambung Hal 9
Pembebasan Lahan sudah 100 Kilometer ● Peletakan Batu Pertama Rel KA Pertengahan Februari SANGATTA, TRIBUN - Persiapan pembangunan rel kereta api yang menghubungkan Muara Wahau dan Bengalon di Kutai Timur terus dikebut. Ras Al-Khaimah dari Uni Emirat Erab selaku investor terus membebaskan lahan yang kini telah mencapai hampir 100 kilometer dari 150 kilometer
Geliat Pusat Belanja di Kaltim (1)
Tetap Tumbuh Asal Jangan Bergerombol Pertumbuhan ekonomi sebuah daerah, diantaranya ditandai dengan banyaknya pusat perbelanjaan atau mal yang berdiri. Kaltim dengan dua kotanya, Balikpapan dan Samarinda, dianggap memiliki potensi besar sehingga menjadi incaran pebisnis retail kelas menengah ke atas. Mal dan plaza pun terus bertambah, dilengkapi dengan berbagai tenant yang variatif dan segmentatif
KEHADIRAN pusat perbelanjaan di kedua kota di Kaltim, Balikpapan dan Samarinda, dalam setahun belakangan ini terbilang pesat. Dalam artian, silih berganti investor membangun mal yang tak hanya terpusat di satu titik, melainkan telah menyebar ke penjuru kota. Misalnya di Balikpapan. Tahun lalu, telah hadir e-Walk (entertainment citywalk) Balikpapan TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
● Bersambung Hal 8
Siti Chalimah Fadjrijah
Miranda Goeltom
● Bersambung Hal 9
SiBuYa di FB
● Bersambung Hal 9
Kalau terlalu cerewet dibilang pilih kasih, saya tahu itu. Tetapi, kalau ke depan lebih jelek, mending .... Saya ini gondok (menahan tangis). Kalau ada bank gagal biarkan saja. Itu konsekuensi yang harus kita tanggung.
E-Walk salah satu mal di Balikpapan.
yang direncanakan. Investor melalui anak perusahaan, PT Trans Kutai Kencana (TKK), membebaskan lahan langsung dari dua arah, yaitu Muara Wahau dan Bengalon, yang ditargetkan bertemu di pertengahan. “Seka-
Polda Berharap Dilibatkan KEPOLISIAN Daerah (Polda) Kaltim berharap bisa dilibatkan memberikan TRIBUN/WIKAN
● Bersambung Hal 9
Matheus Salempang
selamat pagi Melihat Wajah Allah SELAMAT hari Jumat. Mari kita saling mengUki M Kurdi ingatkan untuk kebaikan. Direktur Tribun Kaltim Memperbanyak amal kebaikan adalah representasi dari takwa kita kepada Allah, Tuhan pencipta langit dan bumi serta isinya. Tuhan itu memiliki wajah. Itulah yang harus kita percayai, karena Al-Quran menyebut, “Dan kepunyaan Allah-lah timur dan barat, maka ke mana pun kamu menghadap di situlah wajah Allah.” (QS 2:115). Ayat dalam surat Al Baqarah itu memberi kita pemahaman bahwa Allah SWT pun memiliki anggota tubuh, bahkan nama. ● Bersambung Hal 8
● Bersambung Hal 9
Silakan Join: Tribun Kaltim Interaktif di facebook Aksi demo 28 Januari membuat SBY tersinggung. Ia menilai aksi demo yang dilakukan tidak beretika karena massa membawa kerbau yang dinamakan SiBuYa. Demokrat bahkan mengatakan presiden bisa melaporkan ke polisi karena dicemarkan nama baiknya. Namun beberapa pengamat politik menilai SBY seharusnya tak perlu tersinggung karena itu bagian dari demokrasi. Apa komentar Anda tentang hal ini? Aal Arbie Soekiman Simbol kerbau akan bnyk penafsiran dr setiap org, sbg sang demokrat (katanya) mstix nyantai wae.. Demo yg beretika? Apakah ada? Namax demonstrasi ya ekspresi berpendapat,macem2 bentukx. Seperti anggota DPR fraksi demokrat (bang Ruhut_red) yg beretika saat beraspirasi di rapat pansus CENTURY dgn kata2 kotor. Apakah itu yg dnamakan demokrasi yg berETIKA? Arliansyah Armansyah Sebaiknya Presiden lebih berjiwa besar dan tidak perlu tersinggung terhadap aksi demo yang terjadi. Seharusnya Kepolisian harus segera bertindak apabila memang ada indikasi yang melanggar peraturan dan undang-undang. Bagi saya “SiBuYa” adalah bentuk ekspresi dan ketidakpuasan, jadi sah-sah saja...sementara Presiden secara tersirat mengakui secara tegas bahwa “SiBuYa” adalah dirinya yang bertubuh gemuk, besar, hitam dan malas. Kenapa diakui?
❚❚ Lebih Lengkap Baca Hal 27