TRIBUNKALTIM - 07 OKTOBER 2010

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

KAMIS 7 OKTOBER 2010 No.149/Tahun 8

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

Persiba Perkasa

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

BALIKPAPAN, TRIBUN - Persiba Balikpapan sukses meraih kemenangan perdana setelah menekuk Pelita Jaya dengan skor 3-1 di Stadion Persiba, Rabu (6/10) sore. Tiga gol tim Beruang Madu ini disumbangkan Robertino Pugliara melalui titik putih menit 56. Dua gol lainnya dicetak Khairul Amri Muhamad menit 71 dan Aldo Barreto menit 84. Gol balasan The Young Guns lahir melalui kaki Joko Sasongko di masa injury time. Atas hasil yang perkasa ini Persiba merangkak naik ke posisi empat klasemen sementara dengan menggeser Persipura Jayapura. Pada awal pertandingan kedua tim kurang memberikan permainan atraktif. Persiba maupun Pelita Jaya memilih bermain aman. Bahkan Aldo Barreto dkk sering kehilangan bola akibat salah umpan. Begitu pula dengan tim tamu yang memilih menumpuk pemainnya di lini belakang.

Pesepakbola Persiba Balikpapan Khairul Amri mencoba melewati pemain belakang Pelita Jaya, pada pertandingan lanjutan Indonesia Superliga 2010-2011 di Stadion Persiba, Rabu (6/10). Pertandingan berakhir dengan skor 3-1.

● Bersambung Hal 9

Belanda Kecewa RMS tak Disukai

■ Pengadilan Lokal Tolak Tuntutan RMS ■ SBY Diminta Datang ke Londo ”Pemerintah Belanda tetap menantikan lawatan Presiden Yudhoyono dan rombongan ke negeri kami. Kami menanti jadwal baru dari pihak Indonesia.” Alexander Kofman Juru Bicara Kedubes Belanda

JAKARTA, TRIBUN - Belanda kecewa. Pemerintah Belanda berharap Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan rombongan tetap merencanakan kunjungan ke Belanda dalam waktu dekat setelah sempat ditunda Selasa (5/10) lalu. Apalagi putusan sidang pengadilan lokal di Den Haag baru menolak tuntutan agar SBY ditangkap saat mengunjungi Negeri Kincir Angin itu. “Pemerintah Belanda tetap

menantikan lawatan Presiden Yudhoyono dan rombongan ke negeri kami. Kami menanti jadwal baru dari pihak Indonesia. Mudahmudahan bisa dipersiapkan dalam waktu dekat,” kata Juru Bicara Kedubes Belanda, Alexander Kofman, Rabu (6/10). Menurut Kofman, pemerintahnya sangat menyayangkan keputusan

pembatalan ini demi harga diri bangsa. Tak hanya nama RMS yang mencuat, John Wattilete, Presiden RMS di pengasingan juga mendadak tenar di Indonesia. Dialah yang

SEKRETARIS Departemen Hak Asasi Manusia Partai Demokrat, Rachland Nashidik, meminta pembatalan lawatan Presiden ke Belanda jangan ditiupi jadi sentimen nasionalisme abal-abal. Bagi Indonesia, Belanda adalah negara sahabat, dan hubungan produktif antara dua bangsa tak pernah gagal oleh bayangan masa lalu sejarahnya. Menurut Rachland, berlebihan membayangkan kelompok Republik Maluku Selatan (RMS) seperti kerikil dalam sepatu. Menurutnya, di Belanda, RMS tak disukai. “Kecil, sedikit dan tak disukai,” kata Rachland, Rabu (6/ 10). Karena itu, kata Rachland, menafsirkan keputusan Presiden sebagai pernyataan curiga seolah Negeri Belanda telah sengaja memihak RMS, bukan saja terlalu

● Bersambung Hal 9

● Bersambung Hal 8

● Bersambung Hal 9

John Wattilete Mendadak Tenar

IST

John Wattilete

NAMA organisasi separatis Republik Maluku Selatan (RMS) kembali mencuat terkait pembatalan mendadak kunjungan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ke Belanda. Presiden mengungkapkan sejumlah alasan, salah satunya sedang

digelar persidangan dugaan pelanggaran hak asasi manusia (HAM) yang diajukan oleh RMS. RMS minta pengadilan HAM di negeri itu menangkap SBY saat berkunjung ke Belanda, rencananya Rabu, 6 Oktober 2010. Kata SBY,

Coastal Road 10 Km PENAJAM, TRIBUNPemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) sudah melakukan persiapan matang untuk rencana pembangunan jembatan NipahnipahMelawai. Salah satunya adalah pembangunan coastal road sepanjang 10 kilometer. Sehingga bila jembatan itu terwujud tidak akan terjadi kemacetan karena coastal road memiliki lebar 40 meter dengan dua jalur dan masingmasing enam lajur. Bupati Andi Harahap didampingi Kabag Humas dan Protokol, Tohar menjelaskan, sebelum pembangunan

jembatan NipahnipahMelawai dilaksanakan Pemkab sudah mempersiapkan infrastruktur jalan. “Insya Allah coastal road akan rampung 2012 mendatang,” ucap Tohar Coastal road, merupakan salah satu keungulan untuk pembangunan jembatan Nipahnipah-Melawai. Apalagi nantinya, coastal road itu juga direncanakan untuk tembus di Petung sehingga arus barang dan orang tidak akan terganggu. Pembangunan coastal road merupakan keunggulan untuk ● Bersambung Hal 8

Bisnis Laundry di Kaltim (3-Habis)

Balita Suspect Flu Burung “Suspect memiliki riwayat BALIKPAPAN, TRIBUN kontak dengan ayam yang Suspect penyakit menular mati mendadak. Kemarin Avian Influenza (flu burung) siang, dia demam dengan di Balikpapan kembali panas hingga 38 derajat bertambah. Rabu (6/10), Celsius. Apalagi kondisinya bocah usia balita (4,5 tahun) cukup payah,” tutur Kepala warga Kelurahan Gunung Dinas Kesehatan Kota Bahagia, Balikpapan AMI (DKK) Balikpapan Dyah Selatan dirawat intensif di Dyah Muryani Muryani. Rumah Sakit Umum RSKD langsung mengambil Kanujoso Djatiwibowo (RSKD). sampel lendir tenggorokan Rt Bocah berinisial Rt ini dilarikan untuk menjalani pemeriksaan. ke RSKD setelah mengalami Selain itu, dilakukan juga demam dengan kondisi lemas, pemeriksaan darah rutin di Rabu siang sekitar pukul 12.00.

TRIBUN KALTIM/SAMIR

Jalan Coastal Road Penajam dipersiapkan untuk mendukung jembatan Melawai-Nipahnipah.

Maaf tak Terima Pakaian Dalam

laboratorium RSKD. “Sampel dari pasien diambil untuk dikirim ke Litbang Kementerian Kesehatan di Jakarta. Di sana dilakukan pemeriksaan flu A dan B untuk mengetahui positif Avian Influenza atau tidak,” kata Dyah. Rt merupakan suspect kedua Avian Influenza. Sebelumnya, remaja laki-laki (15 tahun), warga Sepinggan juga diduga terjangkit virus H5N1. Saat ini, remaja berinisial Ha masih diisolasi di

MENCUCI tidak sembarang mencuci. Harus sesuai dengan kaidah-kaidah Islami, misalnya dengan mengucurkan air bersih langsung dari keran. Baju dibilas satu persatu dari air keran tersebut. Inilah yang dilakukan Qevia Laundry, usaha laundy kiloan. “BOROS (air) memang, tapi begitulah cara kami mencuci pakaian konsumen. Ello suami saya kebetulan lulusan pesantren, dia yang mengingatkan agar dalam mencuci pun harus menerapkan prinsip-prinsip agama, TRIBUN KALTIM/NEVRIANTO H PRASETYO

● Bersambung Hal 9

● Bersambung Hal 8

Pegawai Melia Laundry Samarinda sedang melayani pelanggan.

Komunitas Olahraga Samarinda Menangkan Andi Harun-Damanhuri Ratusan Atlet dan Puluhan Menangkan Andi Harun-Damanhuri BANYAK cara memberikan dukungan kepada pasangan nomor urut 5 yakni Andi Harun-Damanhuri. Selain dari warga korban banjir dan masyarakat bawah, tokoh-tokoh masyarakat dan pemuda, kini para atlet berprestasi memberikan dukungan untuk pasangan cerdas yang paling siap memimpin Samarinda.

RATUSAN komunitas olahraga Samarinda (atlet-pelatih) siap memenangkan pasangan Cawali-Cawawali Andi Harun-Damanhuri, Rabu (06/10).

SEKITAR ratusan atlet berprestasi dari berbagai cabang olahraga (cabor) memberikan dukungan kepada Calon Walikota-Calon Wakil Walikota Andi HarunDamanhuri pasangan nomor urut 5. Dukungan ini sebagai bukti, Andi Harun-Damanhuri mendapat simpatik dari berbagai kalangan. Para atlet

berlari sepanjang 5 kilometer start dari Stadion Madya Sempaja dan finish di Balaikota Samarinda, Jl Kesuma Bangsa, Rabu (6/10) sore kemarin. Sejumlah atlet dan pelatih dari berbagai cabang olahraga sepertu Tae Kwon Do, Hoki, Anggar dan lainnya mengatasnamakan Komunitas Olahraga Samarinda atau com sport

mulai menunjukan kepedulian dan dukungan untuk memenangkan pasangan nomor urut 5, Andi Harun-Damanhuri. Mereka berlari mengenakan kostum olahraga yang bergambar angka 5. Dengan semangat, mereka berlari-lari sambil meneriakan yel-yel "Coblos nomor 5!" Tiba di kantor Balaikota Samarinda, para atlet langsung disambut dan di salami oleh Cawali Andi Harun yang didampingi istri tercinta Rinda W Harun. "Kami mewakili atlet di tingkat provinsi dan tingkat Samarinda mendukung penuh Calon Walikota-Wawali nomor

urut 5 Andi Harun-Damanhuri. Kami yakin, jika mereka berdua menjadi pemimpin baru di Samarinda, dunia olahraga di Kaltim dan khususnya di Samarinda bisa lebih berkembang lagi," Alfred, salah satu atlet yang ikut lari 5 kilometer. Dukungan ini sebagai pesan moral kepada masyarakat Samarinda, bahwa dunia olahraga di Kaltim khususnya, Tae Kwon Do berprestasi gemilang sejak dipimpin Andi Harun-Damanhuri. "Di tangan Pak Andi Harun, cabang olahraga Taek Kwon Do bisa berprestasi di tingkat nasional.

Ini bukti tangan dingin Pak Andi Harun bisa membuat olahraga di Samarinda berprestasi," tambahnya. Mereka mengajak seluruh masyarakat Samarinda untuk memilih dan mencoblos pasangan nomor urut 5 pada hari pemilihan Selasa 12 Oktober 2010 mendatang. "Kami mewakili seluruh atlet daerah, siap mendukung dan memenangkan Andi Harun-Damanhuri yang sebagai Walikota-Wawali Samarinda 2010-2015," tegas Eka (20) salah seorang atlet beladiri yang berprestasi tingkat nasional.(bravo center)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.