TRIBUN KALTIM - 08 AGUSTUS 2010

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

MINGGU 8 AGUSTUS 2010 No.093/Tahun 8

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

Tiba-tiba Ombak Menghantam ■ Rombongan DPR Kecelakaan di Bunaken ■ Setia Permana dan Istri Sutjipto Meninggal ”Tiba-tiba gelombang menghantam kapal dari lambung kiri, kemudian semua penumpang tertumpah ke laut.”

MANADO, TRIBUN - Bermaksud melihat keindahan taman laut Bunaken, seorang anggota Komisi III DPR RI Tewas . Perahu motor yang mereka tumpangi diterjang ombak ganas. Istri anggota DPR ikut menjadi korban tewas. Sesaat setelah ombak menghantam, terdengar teriakan, “Tolong...tolong...tolong..!” Sebagian memang tertolong, na-

Otong Abdurrahman, Anggota Komisi III DPR RI

TRIBUN MANADO

TRIBUN MANADO

TRIBUN MANADO

TRIBUN MANADO

● Bersambung Hal 11

Wajah yang tak Pernah Murung ANGGOTADPR RI yang menjadi korban meninggal dalam tragedi Bunaken, Setia Permana merupakan dosen terbaik di mata mahasiswanya. Setia Permana Kader PDI Perjuangan ini adalah seorang dosen di sebuah perguruan tinggi

IST

terkenal di Bandung. Setia merupakan dosen pengajar di Universitas Pasundan (Unpas). Menurut mahasiswanya, Intan Yusans, dalam dinding facebook Setia, ia mendoakan untuk dosen terbaiknya. “Innalillahi wa inna

Ibu tak Bisa Berenang

● Bersambung Hal 9

Diselamatkan Papan Sabtu (7/8). Dia mengatakan sebenarnya tujuan mereka ke Bunaken hanya untuk mengisi waktu kosong sebelum berangkat ke Jakarta. “ Kami ke Bunaken hanya untuk mengisi waktu kosong, karena kami akan berangkat jam 6, kebetulan fasilitas untuk ke Bunaken di siapkan maka kami pergi, ● Bersambung Hal 9

TRIBUN MANADO

Kecelakaan kapal terjadi di Bunaken, menimpa rombongan anggota DPR, Sabtu (7/8). Keterangan gambar searah jarum jam, situasi laut saat air tenang. Kapal hancur hingga tak terbentuk. Dua jenazah disemayamkan sebelum diberangkatkan ke Jakarta. Gambar bawah adalah lokasi kecelakaan.

Tujuh Orang Lolos Seleksi KPK LOLOS PSIKOTES 1. Bambang Widjojanto (advokat), 2. I Wayan Sudirta (anggota DPD) 3. Irjen Purn Chaerul Rasjid (mantan Kapolda Jawa Tengah) 4. Jimly Asshiddiqie (mantan Ketua MK) 5. Muhammad Busyro Muqoddas (mantan Ketua Komisi Yudisial) ● Bersambung Hal 9

JAKARTA, TRIBUN yang dinyatakan lolos Sebanyak tujuh calon adalah Bambang Wipimpinan Komisi djojanto (advokat), Pemberantasan KoChairul Rasyid (purrupsi(KPK)dinyatakan nawirawan polisi), Dr lolos tes psikologi. “Itu Fachmi (jaksa pada hasil dari lembaga konKejaksaan Agung), sultanDunamisyangdiBusyro Muqodas sampaikan kepada (Ketua Komisi YuPansel sebagai hasil disial), Jimly AsshidANT psikotes,” kata Ketua Patrialis Akbar diqie (mantan Ketua Panitia Seleksi (Pansel) Mahkamah KonstiCalon Pimpinan Komisi Pem- tusi), I Wayan Sudirta (anggota berantasan Korupsi Patrialis DPD), dan Meli Darsa (advokat). Akbar di Jakarta, Jumat (6/8) Mereka dinyatakan lolos tes malam. ● Bersambung Hal 9 Ketujuh calon pimpinan KPK

fenomena

1. Sutjipto SH 2.Drs M Nurdin MM 3.Drs Setia Permana (meninggal) 4.Aboe Bakar Al Habsy 5.HA Dimyan Natakusumah 6.Drs H Otong Aburahman 7.Drs Susaningtya Kertopati 8.Bambang Wiyono 9.H Nudirman Munir 10.Yan Nursia Nudirman 11.Wahyuni Mubani (meninggal), istri Sutjipto 12.Arianti anak (anak Sutjipto)

● Bersambung Hal 9

Drogba Cadangan Rooney Starter KOMPETISI sepakbowarga IngPremier la Inggris mulai menggris, Minggu League gelegar meski pembu(8/8) malam kaan Premier League ini,keduatimakan Inggris belum digelar. kembali menunMinggu, (8/8) Laga bertajuk ComPukul 22.00 WITA jukkan keprekasaanmunity Shield yang nya sebagai tim akan mempertemukan dua jawara yang pantas menyandang raksasa Inggris Chelsea versus gelar sebagai tim hebat Negeri Manchester United menjadi Ratu Elizabeth tersebut. tanda dimulainya kompetisi Mengungguli Setan Merah di terbaik dunia ini. pertandingan prestisius ini Bertempat di Wembley, stadion keramat kebanggaan ● Bersambung Hal 9

Densus Bekuk Penerus Noordin M Top

Karyawan Gemuk tak Digaji MASKAPAI penerbangan Turkish Airlines makin galak terhadap karyawannya. Kali ini, yang jadi sasaran adalah karyawan berlebihan berat badan alias kegemukan. Sebagaimana diberitakan koran Haber Turk, Sabtu (7/8), 28 awak pesawat terpaksa harus berurusan dengan upaya penurunan berat badan.

Bunaken. Tidak terpikir macam-macam,” tutur gadis berusia 22 tahun itu. Tiba di Manado bersama rombongan legislatif, Kamis (5/8) lalu, merupakan kedatangannya untuk pertama kali di Manado. Dia dan sang ibu, Wahyu Nurani, sengaja meluangkan waktu mendampingi sang ayah melakukan kunjungan. “Saya sekalian berlibur karena memang belum pernah datang ke Manado. Tapi bapak dan ibu sudah beberapa kali ke Manado,”

LIVE ON TV

NUDIRMAN Munir, anggota Komisi III DPR RI dari fraksi Golkar diselamatkan oleh papan. Nudirman menceritakan bagaimana dia dapat lolos dari maut. Ia ternyata berpegangan pada satu di antara papan yang merupakan puing-puing pecahan kapal. “Untung ada papan yang menolong saya,” kata Nudirman kepada Tribun sesaat sebelum check out dari Hotel Peninsula,

ARIANTHY, putri bungsu pasangan Sucipto dan Wahyu Nurani (alm), hanya bisa tertunduk sambil berurai airmata. Kepergian bunda tercintanya, Sabtu (7/8) siang, akibat kecelakaan sepulang dari Bunaken, adalah hal paling menyedihkan. Dia bahkan tak punya firasat apapun sebelum berangkat bersama rombongan Komisi III DPR RI, menuju pulau wisata yang terkenal dengan taman lautnya itu, Sabtu pagi. “Sejak pagi semuanya senang karena mau ke

Korban

Mereka harus melakukan hal itu selama enam bulan. Sudah barang tentu, selama masa hukuman itu, mereka pun tidak diperkenankan bekerja di udara. Dari 28 karyawan itu, 13 di antaranya perempuan. “Berat dan tinggi badan adalah faktor penting di ● Bersambung Hal 11

ANTARA/AGUS BEBENG

Anggota Densus 88 berkoordinasi dengan anggota Kepolisian lainnya saat penangkapan teroris di Bandung, Sabtu (7/8).

BANDUNG, TRIBUN - Dua orang yang diduga teroris ditangkap pasukan Datasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri di Kampung Sukaluyu Rt 02/ Rw 12, Pasirbiru, Kecamatan Cibiru, Sabtu (7/8) siang. Mereka ditangkap tanpa perlawanan. Tak terjadi baku tembak antara aparat dengan para pria yang diduga teroris ini. Kapolda Jawa Barat Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Sutarman hanya menyebut dua orang yang diduga teroris dengan inisial TJ dan HJ. Polisi masih melakukan pemerik-

saan terhadap TJ dan HJ. “Jaringan ini diduga penerus Azahari dan Noordin M Top,” kata Sutarmann, Sabtu (7/8). Sutarman belum bisa menjelaskan secara rinci mengenai penangkapan ini. “Sekarang saya masih ada kegiatan,” imbuhnya. Kedua teroris itu ditangkap pada pukul 11.00 WIB, di kawasan Cibiru, Bandung. Dari rumah keduanya, polisi menyita sejumlah bahan kimia. Saat ditangkap keduanya tidak melakukan perlawanan. ● Bersambung Hal 11

Setujukah Anda dengan usulan pembangunan rumah aspirasi oleh anggota DPR RI di daerah-daerah? Hairul Kadri Sudahlah aturan yang ada aja dulu dilaksanakan dengan baik. Masih banyak yang perlukan untuk pembangunan bangsa ini. Apakah pembangunan rumah aspirasi tersebut sudah merupakan aspirasi rakyat Indonesia atau cuman ingin mencari simpati rakyat. DPR kan sudah ada anggarannya untuk mencari aspirasi kedaerahdaerah untuk disampaikan ke Pemerintah dan membantu mengawasi pembangunan yang dilaksanakan pemerintah. Kenapa tugas dan fungsinya berubah, jangan ....jangan ketiduran atau absen lagi. Selengkapnya Baca Halaman 12


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
TRIBUN KALTIM - 08 AGUSTUS 2010 by tohir tribun - Issuu