Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
KAMIS 9 SEPTEMBER 2010 No.125/Tahun 8
32
INDEPENDEN & KREDIBEL
Halaman
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
301 Jiwa Melayang
ANTARA/PRASETYO UTOMO
JAKARTA, TRIBUN Hingga memasuki H-2 Idul Fitri pada rabu (8/9) kemarin, pemudik yang menjadi korban kecelakaan lalu-lintas menembus angka 300 orang. Menteri Perhubungan Freddy Numberi mengatakan hingga kemarin jumlah korban meninggal berjumlah 301 orang. Angka ini lebih tinggi dari data yang dimiliki Mabes Polri. “Sampai sekarang jumlah meninggal 301 orang. Yang luka juga ada. Memang itu rata-rata akibat supir lengah atau mengantuk,” kata Freddy Numberi di lapangan Bhayangkara, Jakarta, Rabu
Ribuan kendaraan antre memasuki kapal penyeberangan. Foto ini diabadikan dari helikopter milik Palang Merah Indonesia, di atas Pelabuhan Merak, Banten, Rabu (8/9). Kemarin merupakan puncak arus mudik di pelabuhan Merak yang diperkirakan mencapai 160 ribu penumpang.
● Bersambung Hal 8
Jakarta tak Lagi Ideal ■ SBY Tawarkan 3 Opsi Pemindahan Ibukota ”Pertumbuhan kendaraan per tahun mencapai 10 persen15 persen, sedangkan pertumbuhan panjang jalan hanya sekitar 0,01%. Sistem drainase dan lainnya juga kurang baik”
Kondisi ini memaksa adanya sebuah solusi besar yakni pemindahan Ibukota. “Kalau kita jujur dan berpikir jernih, Jakarta sebagai ibukota, pusat pemerintahan, pusat ekonomi dan perdagangan sudah tidak lagi ideal,” ujar SBY saat menyampaikan pidato jumpa pers di Istana Negara, Jl
Susilo Bambang Yudhoyono Presiden RI
PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono akhirnya angkat suara perihal tulisan opini Kolonel Pnb Adjie Suradji di harian Kompas. Tulisan tentang pemimpin, keberanian, dan perubahan tidak layak diutarakan prajurit aktif. “Sesungguhnya di seluruh dunia, utama negara demokrasi, tidak ada
JAKARTA, TRIBUN - Pemindahan Jakarta sebagai Ibukota tampaknya makin serius. Tak kurang Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menganggap Jakarta tak lagi ideal.
Medan Merdeka Utara, Jakarta, Rabu (8/9). SBY menanggapi 8 isu hangat. Jumpa pers ini dilakukan setelah SBY melakukan buka puasa dan Salat Magrib bersama para pemimpin redaksi media massa.
PERSDA NETWORK/BIAN HARNANSA
Gayus dalam persidangan di PN Jakarta Selatan, kemarin.
● Bersambung Hal 9
Prajurit tak Boleh Kritik Atasan ruang mengkritik maupun menyerang atasan,” kata Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di Istana Negara, Jakarta saat menanggapi isu nasional di hadapan pimpinan media massa, Jakarta, Rabu (8/9). Menurut SBY, etika untuk tidak mengkritik maupun menyerang atasan
tidak terbatas di internal institusi militer. Etika ini juga berlaku untuk pemimpin nasional yang diatur konstitusi dan Undang-Undang yang berlaku. “Karena itu bertentangan dengan sumpah prajurit, dan UU TNI. UU TNI dengan ● Bersambung Hal 9
Kolonel Adjie Terancam Dipecat dari TNI AU JAKARTA, TRIBUN - Kritikan, dan teguran bertubi-tubi kepada Kolonel Penerbang Adjie Suradji, anggota TNI Angkatan Udara yang mengkritik Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melalui tulisan pada harian Kompas. Mantan KSAU Marsekal TNI (Purn) Herman Prayitno, dan Menteri Pertahanan
Purnomo Yusgiantoro ikut angkat bicara tentang persoalan yang sama. Adjie bahkan terancam dipecat atas kritik terbuka tersebut. Kemarin, Herman Prayitno selaku Ketua Umum Persatuan Purnawirawan Angkatan Udara (PPAU) mengatakan tindakan Kolonel Adjie Suradji menulis
kritikan secara terbuka terhadap Panglima Tertinggi TNI dalam hal ini Presiden Susilo Bambang Yudhoyono merupakan sebuah kritikan tidak beretika. Sebab saat menyampaikan kritikan, Adjie Suradji mengunakan identitas sebagai anggota TNI AU. Hal ini dinilai akan menimbulkan
anggapan seakan-akan tulisan Adjie Suradji mewakili dinas TNI AU. “Sebagai orang yang pernah mengabdi dan dibesarkan oleh TNI AU, kami para purnawirawan tidak menerima bila almamater kami diposisikan seolah sebagai institusi ● Bersambung Hal 9
Transaksi Tembus Rp 10 M Sehari ● Pusat Perbelanjaan Diserbu BALIKPAPAN, TRIBUN Kepadatan jumlah pengunjung di pusat-pusat perbelanjaan makin meningkat pada H-2 Idul Fitri. Sejumlah pusat perbelanjaan di Kaltim pun kebanjiran transaksi hingga 4 kali lipat dibanding biasanya. Di Plaza Kebun Sayur
Balikpapan, menurut Hendrison Sitompul, Building Manager Plaza BunSay, transaksi penjualan di sana antara Rp 5 miliar hingga Rp 10 miliar per hari, dengan jumlah pengunjung hingga 14.000 orang sehari. “Sejak dibuka beberapa waktu lalu, keberadaan Plaza BunSay sudah
Awang Tunggu Izin Imigrasi
mendapat respon positif, per hari pengunjungnya 5.000 orang, dan semakin ramai saat puasa Ramadhan rata-rata 14.000 orang sehari,” kata Hendrison, Rabu (8/9). Membludaknya jumlah pengunjung dan transaksi
Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Rabu (8/9). Terkait kasus mafia pajak, Gayus disebut menerima uang sebesar Rp 570, 952 juta dari PT Surya Alam Tunggal (SAT). Namun jaksa tidak memasukkan penerimaan Gayus dari Bakrie Grup tidak. Atas dakwaan tersebut, ● Bersambung Hal 9
Kejati Ajukan Cekal 10 Tersangka Korupsi SAMARINDA, TRIBUN Kejati Kaltim mengirimkan permohonan surat pencekalan terhadap 10 tersangka ke Kejaksaan Agung (Kejagung). Pencekalan ini dilakukan untuk memudahkan proses penyidikan, yang juga merupakan wewenang jaksa sebagai penyidik. Asisten Pidana Khusus Kejati Kaltim Baringin Sianturi, Rabu (8/9) mengatakan, dari
14 kasus dugaan korupsi yang sedang diusut Kejati Kaltim, penyidik sudah menetapkan lebih 20 tersangka. “Sudah kita kirim permohonan pencekalan untuk 10 tersangka. Tapi kita masih menunggu dari Kejagung balasan suratnya,” kata Baringin. Para tersangka yang ● Bersambung Hal 9
TIDAK TERBIT
Warga antre di salah satu kasir Matahari Dept Store Plaza Balikpapan.
Penerbit
Putra Kapolda Kaltim Harpaist Internasional (3-Habis)
Ingin Jadi Pengajar Musik Klasik SAMA halnya dengan musisi lainnya, Rama juga memiliki obsesi. Selain berkeinginan lebih banyak tampil di luar negeri, ia juga berniat mempopulerkan harpa dengan menjadi pengajar di Indonesia.
● Akan ke Brazil BALIKPAPAN, TRIBUN - Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak, yang saat ini masih dalam pencekalan setahun oleh Kejagung karena menjadi tersangka dugaan korupsi, mengaku sedang menunggu izin dari pihak Imigrasi terkait perjalanannya ke Brasil. Hal itu dikemukakan Awang di sela-sela meninjau korban kebakaran Klandasan Ulu Balikpapan, Rabu (8/9). “Izin ke Imigrasi masih dalam proses,” ujarnya singkat. IST
● Bersambung Hal 8
JAKARTA, TRIBUN - Gayus Halomoan Partahanan Tambunan terancam hukuman penjara seumur hidup. Mantan pegawai pajak golongan III A ini dijerat dengan dakwaan berlapis terkait kasus mafia pajak dan suap kepada hakim dan penyidik Polri. Surat dakwaan terhadap Gayus dibacakan di
UNTUK menghormati Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1431 Hijriyah, maka Tribun Kaltim tidak terbit tanggal 10-11-12 dan 13 September 2010. Harian ini akan terbit kembali melayani pembaca sekalian tanggal 14 September 2010. Kepada pelanggan, pemasang iklan dan relasi bisnis harap maklum. Terima kasih. TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
● Bersambung Hal 8
Gayus Terancam Seumur Hidup
Rama Widi
ENAM tahun lalu, Rama memulai kuliahnya di Vienna Konservatorium, Austria, tempat dimana musisi klasik dunia bernama Mozart berkarya. Di sana, Rama tinggal seorang diri jauh dari
orangtuanya di Indonesia. Dengan tekad yang kuat serta keseriusan, Rama berhasil menguasai alat musik harpa dan memperoleh gelar Bachelor of Art (Sarjana Seni). Namun hanya menjadi pemain harpa (harpaist) belum membuatnya puas. Sekarang Rama kembali melanjutkan kuliah, mengambil jurusan yang berbeda. Tidak tanggungtanggung, Rama mengambil dua ● Bersambung Hal 9
Salat Idul Fitri ESOK hari, insya Allah kita bersama-sama kaum muslimin dan muslimat lainnya akan beramai-ramai menuju lapangan tempat diselenggarakannya salat Id. Karena salat Id atau salat Hari Raya tersebut adalah sebesarbesar syiar agama Islam, yang Rasulullah Ustadz Jeffry tidak pernah meninggalkannya walau sekali pun. Al Buchori Karena penting dan utamanya salat Id tersebut, Rasulullah memerintahkan semua umat Islam, laki-laki, perempuan, gadis, termasuk yang sedang ● Bersambung Hal 9