Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
Minggu 10 Mei 2009 No.356/Tahun 5
24
INDEPENDEN & KREDIBEL
Halaman
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
Demokrat Juara
GRAFIS: TRIBUN/MUSTARNO
JAKARTA, TRIBUN Komisi Pemilihan Umum (KPU) akhirnya menetapkan hasil perolehan suara nasional pemilu legislatif 9 April lalu. Ketua KPU Abdul Hafiz Anshary langsung membacakan perolehan suara nasional 44 partai peserta pemilu, menetapkan dan mengesahkannya. “Hasil penghitungan suara pemilu DPR yang dilaksanakan sejak 26 April hinggal 9
Mei 2009 ditetapkan dan dinyatakan sah,” kata Hafiz di Jakarta, Sabtu (9/5) malam. Hasil akhir, jumlah suara total 104.099.785. Partai Demokrat menduduki posisi teratas dari hasil perolehan suara yaitu 21.703.137 (20,85 persen). Partai Golongan Karya berada di posisi kedua dengan perolehan suara 15.037.757 suara (14,45 persen). ● Bersambung Hal 7
Lobi Rahasia SBY-Mega ● Peluang Koalisi 70 Persen ● PKS Mengaku Kecewa JAKARTA, TRIBUN - Petinggi Partai Demokrat (PD) sudah melakukan pertemuan tertutup dengan pengurus PDI Perjuangan (PDIP). Tetapi, pertemuan itu tidak dilakukan Tim Sembilan yang selama ini menggodok nama cawapres untuk SBY. Meski belum final, tapi peluang koalisi dua partai besar ini sudah mencapai angka sekitar 70 persen. Demokrat mengambil sikap lebih bersabar dalam menghadapi PDIP. “Memang kami harus lebih sabar dengan partai sahabatsahabat kami. Kami mengerti perasaan Ibu Mega,” kata salah satu Ketua Dewan Pimpinan Pusat Demokrat, Ruhut Sitompul, usai pertemuan di kediam-
an Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Puri Cikeas, Bogor. Demokrat, kata Ruhut, sangat menghargai posisi Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. “Tapi bagaimanapun dia (Megawati) adalah tokoh besar. Mohon doanya ya agar kami bisa berkoalisi dengan PDIP,” ujar Ruhut. Isu pertemuan PD-PDIP itu mulai mengemuka setelah kedatangan Menteri Sekretaris Negara, Hatta Rajasa, ke kediaman Megawati. Saat itu, Hatta mengaku kedatangannya pada hanya mengurusi soal status kepemilikan rumah Megawati yang sudah menjadi milik pribadi. ● Bersambung Hal 7
Hidayat Terpopuler SOSOK Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) masih menempati ranking ANT teratas sebagai Hidayat calon presiden yang banyak dipilih para responden. Sedangkan Hidayat Nurwahid di posisi teratas bila disandingkan dengan SBY sebagai calon wakil presiden. ● Bersambung Hal 7
Diundur 15 Mei Kalla Menyindir DEKLARASI cawapres pendamping SBY diundur dari 11 Mei mejadi 15 Mei. Pihak Partai Demokrat (PD) tegas-tegas menolak bila disebut alasan pengunduran hanya karena sabar menunggu Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). ANT “Deklarasi mundur SBY tanggal 15 Mei malam karena Presiden SBY melaksanakan tugas negara, menghadiri acara WOC (World Ocean Conference) di Manado. Selain itu ada kebutuhan untuk mematangkan persiapan koalisi,” kata
SECARA halus Ketua Umum DPP Partai Golkar Jusuf Kalla menyindir Megawati Soekarnoputri dan PDI Perjuangan (PDIP) yang saat ini tengah menjalin komunikasi politik dengan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Partai AFP Demokrat. Megawati dan SBY hingga saat ini belum Jusuf Kalla menentukan pasangannya. PDIP terus mengulur waktu dalam menentukan calon wakil presiden yang akan dipsangkan dengan Megawati.
● Bersambung Hal 7
● Bersambung Hal 7
Persisam Turunkan Pemain Muda ● Mitra Ladeni PSAP Sigli SAMARINDA, TRIBUN - Duel pemain muda Persisam. Inilah label yang pantas diberikan untuk menggambarkan pertandingan Persisam Putra Samarinda versus Persiraja Banda Aceh, Minggu (10/ 5) sore ini di Stadion Segiri Samarinda pada lanjutan Kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia 2008/ 2009. Tampil sebagai juara Grup I dengan poin 57, posisi Persisam dipastikan aman di puncak klasemen, tanpa menghiraukan apapun hasil pertandingan sore ini. ● Bersambung Hal 7
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
WAISAK - Seorang bhikku memanjatkan doa di ruang Dhammasala Vihara Muladharma Jalan PM Noor, Samarinda pada perayaan hari Waisak 2553 Buddhist Era, Sabtu (9/5). Perayaan Waisak dilanjutkan Minggu (10/5) sore ini. Umat Buddha akan melakukan puja bhakti dan pradaksina.
Buaya 6 Meter Suspect Flu Babi Ada di Indonesia Terkam Lansia
Antasari tak Protes TERSANGKA Antasari Azhar, mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), minta tim penasihat hukum tidak mempersoalkan tindakan penyidik Polda Metro Jaya yang memintanya mengenakan baju tahanan warna oranye selama proses pemeriksaan. Antasari mengenakan baju tahanan nomor 085 dan celana selutut sempat terabadikan para fotografer. Tindakan penyidik yang meminta Antasari mengenakan baju tahanan sempat memicu protes dari sejumlah kalangan, termasuk anggota DPR. Mereka menyayangkan Antasari diperlakukan seperti copet. “Semua prosedur yang ditetapkan di sini (Rutan Dinarkoba Polda Metro Jaya), beliau akan taati. Beliau sebagai
ILUSTRASI/TRIBUN/DOK
BONTANG, TRIBUN - Buaya Sungai Santan kembali menerkam manusia. Kali ini kejadian nahas itu menimpa Masjan, 55, yang tengah mandi di belakang rumahnya di RT 01 Desa Santan Ulu Kecamatan Marangkayu Kabupaten Kutai Kartanegara, Jumat (7/5) sekitar pukul 18.00 Wita. ● Bersambung Hal 7
● Bersambung Hal 7
● Bersambung Hal 7
fenomena Geger Nenek Duduk di Tengah Laut Nurul Arifin Ingin Masuk Komisi II Supiah Mengaku Diajak Ombak Selebriti Beken Bakal Jadi Bunga Senayan (1)
ARTIS sekaligus aktivis Pemulu 2009 mencapai 122.542 perempuan, Nurul Arifin suara. dipastikan melenggang ke “Sejak kapan hari ucapan gedung DPR, Senayan. selamat mengalir terus, kalau Berdasarkan penghitungan sekarang sudah nggak degCentre for Electoral Reform degan lagi. Hari ini dapat ucapan (Cetro) melalui rekap manual selamat dari dua teman aktivis yang dilakukan KPU, saya, ya biasalah,” terangnya, perolehan suara Nurul tertinggi Sabtu (9/5). Yang sangat di antara seluruh caleg di Dapil ditakutkan Nurul tidak lain Jabar VII yang meliputi kalau ada kesalahan atau Kabupaten Purwakarta, pengurangan suara sehingga Karawang, dan Bekasi itu. membuat ia gagal lagi DOK Istri dari Mayong menduduki kursi legislatif . Nurul Arifin Suryolaksono sempat itu gagal “Alhamdulilah sampai dalam Pemilu Legislatif 2004 dan hanya sekarang aku yakin saja. Otomatis sampai mendapat 49.139 suara. Kini Nurul boleh bernafas lega sebab perolehan suaranya di ● Bersambung Hal 7
JAKARTA, TRIBUN - Tiga pasien suspect virus influenza H1N1 atau flu babi ternyata ada juga di Indonesia. Namun ketiganya sudah dinyatakan sembuh. Pemerintah sudah memperbolehkan mereka pulang. ANT Tiga pasien itu adalah Siti Fadillah Tenaga Kerja Indonesia asal Jawa Timur, Warga Negara Australia, dan jurnalis asal Cina. “Hasil observasi spesimennya menunjukkan negatif,” kata Menteri Kesehatan Siti Fadillah Supari di Departemen Kesehatan, Jakarta Selatan, Sabtu, (9/5). Siti menjelaskan, TKI asal Jawa Timur itu baru pulang dari Taiwan. “Ketika melewati thermal scanner terdeteksi,” ujarnya. Selama ini ia dirawat di Dr Sutomo. Suspect kedua adalah seorang Warga Negara Australia berinisial J. Menurut Siti, warga asing itu diduga menderita virus influenza H1N1 pada 5 Mei lalu.
Masyarakat Banyuwangi, Jawa Timur digegerkan dengan ditemukannya seorang nenerak bernama Supiah, 65, warga Dusun Selorejo Desa Temurejo, Kecamatan Bangorejo, Banyuwang tengah duduk mengambang di atas permukaan air laut Grajagan.
DTC
Nenek Supiah (kerudung) menceritakan pengalamannya terdampar di tengah laut kepada wartawan.
UNTUK mendapatkan kisahnya, si nenek sakti tak selalu menjawab sesuai pertanyaan yang diberikan. Bahkan harus berungkali mengajukan pertanyaan yang sama dengan gaya bahasa berbeda. ● Bersambung Hal 7