Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim) Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
INDEPENDEN & KREDIBEL
No.095/Tahun 9
KAMIS, 11 AGUSTUS 2011
e-mail: redaksi@tribunkaltim.co.id
follow us: @tribunkaltim
join us: add us: tribunkaltim.co.id
epaper.tribunkaltim.co.id
32
Halaman
Yulianis Buka Cadar
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Yulianis (kanan), mantan Wakil Direktur Keuangan PT Permai Group yang dimiliki Nazaruddin dan staf keuangan, Oktarina Furi, bersaksi pada persidangan di Pengadilan Tipikor, Jakarta Selatan, dengan terdakwa Manajer Marketing PT Duta Graha Indah, El Idris, Rabu (10/8).Yulianis diduga mengetahui aliran suap dalam pembangunan Wisma Atlet.
PENAMPILAN Yulianis dan Oktarina Furi tiba-tiba berubah. Sehari-hari keduanya tidak mengenakan kerudung, tetapi kemarin, Rabu (10/8), saat bersaksi di pengadilan untuk kasus dugaan suap Sesmenpora yang melibatkan M Nazaruddin, mereka tampil dengan pakaian muslimah
dengan menutupi wajah pakai cadar. Perubahan ini sempat membuat terdakwa Mindo Rosalina Manulang ragu, hingga meminta penutup kepala dibuka. Penasihat hukum Rosa, Djufri Taufik meminta hakim agar memerintahkan saksi ● Bersambung Hal 8
Butuh Waktu 6 Bulan ■ Jika Opsi Ekstradisi yang Dipilih ■ Nazaruddin ke Bogota Nonton Sepak Bola FIFA U-20 ”Kami terus menyampaikan beberapa berkas yang dipersyaratkan pemerintah Kolombia untuk merepatriasi Nazar.” IST
Nazaruddin tangannya masih terbogol ketika berada di dalam mobil.
Tas Nazar Diincar TAS kecil milik tersangka Nazaruddin yang dititipkan ke pihak Kedutaan Indonesia di Kolombia merupakan benda penting yang bisa jadi menyimpan sejumlah buktibukti tuduhan yang disampaikan Nazar selama ini. Karena itu, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengincar tas tersebut sebelum jatuh ke tangan pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab. “Apapun tasnya, semua yang dimiliki
yang bisa dipakai pembuktian perlu bagi KPK,” ujar Wakil Ketua KPK M Jasin, Rabu (10/ 8). Tidak hanya oleh tim penyidik KPK, Komite Etik juga disebut Jasin memerlukan tas tersebut. “Sebagai bukti pendudung lain, bisa memperkuat bukti yang kita peroleh,” katanya. Jasin menyerahkan penanganan tersangka M ● Bersambung Hal 9
Marty Natalegawa, Menteri Luar Negeri RI
NAMA Ketua Umum partai Demokrat Anas Urbaningrum kerap disebut-sebut terlibat dalam beberapa kasus korupsi Hambalang dan Wisma Atlet. KPK pun memastikan tak ragu atau ngeper untuk menjadikan mantan anggota KPU itu sebagai tersangka dugaan melakukan tindak pidana korupsi jika mereka menemukan cukup bukti untuk itu. “Siapa saja, tidak hanya Anas Urbaningrum, siapa
30 Menit Sinyal EDGE/GPRS
KELENGKAPAN fasilitas ini sudah dimulai dari Bandara Suvarnabhumi. Berbagai fasilitas standar seperti toilet, tempat makan dan minum, belanja, money changer, hingga
moda transportasi penghubung tersedia di bandara. Yang patut diacungi jempol adalah ketersediaan tempat shalat bagi umat Muslim. Meski bukan negara
ANTARA/IRSAN MULYADI
● Bersambung Hal 9
KPK tak Ngeper
Tiga Pekan ‘Menaklukkan’ Thailand (3) FELLOWSHIP dari Southeast Asian Press Alliance (SEAPA) tahun 2011 ini membawa saya mengunjungi Thailand. Selama tiga pekan di negeri yang dimasa silam dikenal dengan Siam ini, tak sulit untuk menjelajah. Bandara Suvarnabhumi yang jadi pintu gerbang menjadi cermin hari-hari selanjutnya di Negeri Gajah Putih ini. Fasilitas yang lengkap tapi dengan ongkos telekomunikasi yang cukup mahal dibandingkan Indonesia. Apalagi jika harus aktivasi layanan BlackBerry atau iPhone. Komunikasi itu penting, harga urusan nanti.
KOLOMBIA, TRIBUN Sampai saat ini, pemerintah Kolombia belum memberikan kepastian kapan mantan Bendahara Umum Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin, bisa dipulangkan ke Indonesia. Ada dua opsi yang disiapkan. Deportasi atau ekstradisi. Prosesnya bisa memakan waktu sehari sampai enam bulan. Kepala Kepolisian Kolombia, Jenderal Carlos Mena mengatakan,
Muslim dan wilayah selatan negeri ini yang mayoritas penduduknya adalah Muslim masih terus diliputi ketegangan, namun fasilitas bagi umat Muslim cukup lengkap di Suvarnabhumi. Wisatawan yang datang ke Thailand bukan hanya dari Eropa, Amerika atau Australia saja. Tapi, negara-negara Muslim seperti kawasan Timur Tengah dan Arab juga ● Bersambung Hal 9
yang disebutkan, ada buktinya, dan bisa ditindaklanjuti proses hukum, KPK tidak akan tebang pilih atau pandang bulu,” ujar Wakil Ketua KPK M Jasin, kepada wartawan, di Gedung KPK, Jakarta, Rabu (10/8). Jasin berharap, Nazaruddin, selaku pelontar tudingan Anas terlibat dalam beberapa kasus korupsi di tanah air, dapat membantu ● Bersambung Hal 9
Syarifuddin (kiri) pemilik paspor yang digunakan Nazaruddin dimintai keterangan, di Mapolda Sumut, Medan.
Syarifuddin siap Dikonfrontir PENYIDIK tak menahan Syarifuddin, sepupu Nazaruddin, usai menjalani pemeriksaan sekitar 24 jam di Mapolda Sumatera Utara, Medan, Rabu (10/8) petang. Syarifuddin diperiksa polisi lantaran paspor miliknya digunakan Nazaruddin dalam pelariannya di luar negeri hingga akhirnya tertangkap di Kolombia, Minggu (7/8). Saat ini, tim dari pemerintah Indonesia tengah berupaya
untuk melakukan proses pemulangan Nazaruddin dari Kolombia melalui proses deportasi atau ekstradisi. Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Sumut, Kombes (Pol) Raden Heru Prakoso menyatakan hingga penyidik menyelesaikan
Kabar tak biasa itu ia dengar ketika kakak tertuanya, Yakub Saleh (35 tahun), menjalani perawatan intensif di RS Cipto Mangunkusumo Jakarta karena penyakit polip usus. Polip usus adalah tumbuhnya daging di bagian dalam usus besar. ● Bersambung Hal 8
● Bersambung Hal 8
Bau Kesturi PARA pembaca yang dirahmati Allah SWT mari kita sama-sama memanjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala nikmat yang telah dianugerahkan-Nya kepada kita semua, khususnya nikmat panjang umur serta sehat wal’afiat sehingga kita masih
Daging Tumbuh di Saluran Usus Besar YUSVA Rahman (26 tahun) terperangah. Ia tak menyangka bahwa dalam tubuhnya yang bugar diduga terdapat penyakit yang terbilang langka. Yang lebih langka, penyakit tersebut mendera hampir seluruh anggota keluarganya, setidaknya yang sampai saat ini sudah memeriksakan diri.
pemeriksaan, Syarifudin masih berstatus saksi. “Pemeriksaan penyidik terhadapnya sementara dianggap cukup. Beliau dimintai keterangan sebagai saksi terkait penggunaan
Jefry Al Bukhori
● Bersambung Hal 9