Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim) Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
INDEPENDEN & KREDIBEL
No.127/Tahun 9
SENIN, 12 SEPTEMBER 2011
e-mail: redaksi@tribunkaltim.co.id
join us: us: add tribunkaltim.co.id
follow us: @tribunkaltim
epaper.tribunkaltim.co.id
36
Halaman
Ambon Rusuh...!
■ Dipicu Isu Pembunuhan Tukang Ojek ■ Tiga Orang Tewas Tertembak ”Jangan lengah, karena pada masa lalu kejadian awal juga seperti ini.” Djoko Suyanto Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan
AMBON, TRIBUN - Situasi di Kota Ambon, Maluku, mendadak memanas akibat kerusuhan yang dipicu tewasnya seorang tukang ojek. Minggu (11/9) kemarin, situasi mencekam di Ambon sehingga Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan, Djoko Suyanto, memerintahkan Gubernur Maluku Karel Albert Ralahalu menggelar dialog dengan tokoh-tokoh masyarakat setempat. Djoko mengatakan telah melakukan koordinasi dengan Gubernur Karel Albert , Kapolri Jenderal Pol Timur Pradopo, Kepala Badan Intelijen Negara Sutanto, dan Panglima TNI Jenderal Suhartono, untuk mengembalikan situasi aman di Ambon. “Mulai Minggu siang semua komponen sedang bekerja agar peristiwa itu
Intel Buru Provokator
● Bersambung Hal 8
SMS Berantai POLDA Maluku saat ini tengah menyelidiki pengirim sms berantai yang menjadi pemicu kerusuhan di Ambon. SMS berantai itu berisi mengenai tewasnya tukang ojek, Darfin Saimen dikarenakan dibunuh. Kepala Bidang Humas Polda Maluku, AKBP Johannes Huwae, mengatakan SMS berantai itu diterima warga setelah meninggalnya tukang ojek itu. “SMS itu sempat beredar, isinya Darfin tewas karena dibunuh,” ● Bersambung Hal 8
FOTO ANTARA/IZAAC MULYAWAN
Sejumlah mobil dibakar massa saat kericuhan yang terjadi di Kota Ambon, Minggu (11/9). Kericuhan antarwarga di Ambon diwarnai dengan saling lempar batu, memblokir jalan dan merusak serta membakar kendaraan.
Saya Takut Sekali serta Kudamati dan Gunung Nona, Kecamatan Nusaniwe. Para ibu dan ayah bersama anak-anak terlihat membawa surat-surat berharga, barang dan pakaian seadanya. “Yang penting menghindarkan anak-anak dari ketegangan dan mengamankan suratsurat berharga. Ketegangan di Ambon berdasarkan informasi disulut oleh kematian tukang ojek asal Kelurahan Waihaong,
Kecamatan Nusaniwe, Sabtu (10/9) malam,” ujar Alex, salah seorang pengungsi. Irma (26), seorang ibu muda tampak memeluk erat bayinya. Dia tak henti-henti menangis di Masjid Raya Al Fatah. “Saya takut sekali. Bagaimana ini?” kata dia dengan panik. Para pengungsi maupun ● Bersambung Hal 9
● #PrayforAmbon Menyebar di Twitter akun Twitter-nya hari KERUSUHAN ini, Ahad (11/09). yang kembali Penyanyi terjadi di Ambon, tembang Januari Maluku, Minggu tersebut (11/9), menjadi mengungkapkan, perhatian khusus kerusuhan di Ambon bagi Glenn Fredly. adalah bentuk frustasi Penyanyi kelahiran akibat merajalelanya Ambon ini WIK praktek korupsi di mengajak seluruh Indonesia. Glenn lapisan masyarakat Glenn Fredly meneriakkan perdamaian dan berdoa untun kemanan menegaskan bahwa seluruh Ambon. rakyat Indonesia adalah “September 11 hari ini, ada saudara. pihak yang mau buat rusuh “Dari ujung Halmahera Kota Ambon lagi.. please doa buat Kota Ambon ya teman..,” tulis Glenn Fredly melalui ● Bersambung Hal 9
Saya Menyesal dan Minta Maaf
● Chandra Hamzah Dilarang Bicara JAKARTA, TRIBUN Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Chandra M Hamzah disebut telah menerima pemberian uang senilai 500.000 dollar AS saat mengikuti pertemuan di rumah Muhammad Nazaruddin pada awal 2010. Dea Tunggaesti selaku kuasa hukum Nazaruddin, tersangka kasus dugaan suap Wisma Atlet SEA Games, Minggu (11/9) mengungkapkan, berdasarkan pengakuan
SECARA mengejutkan Lily Wahid, adik kandung mantan Presiden KH Abdurrahman Wahid yang juga anggota Komisi I DPR RI dari Fraksi PKB, mencabut pernyataan mengenai tudingan adanya aliran dana Rp 20 miliar ke rekening istri Muhaimin Iskandar, Menteri Tenaga Kerja dan dan Transmigrasi.
HER
PERSDA/HERUDIN
● Bersambung Hal 9
● Bersambung Hal 9
PKB Laporkan Lily Wahid ke Polisi
Terima 500.000 Dolar AS
Dea Tunggaesti
Divisi Humas Polri Irjen Anton Bachrul Alam, Minggu (11/) petang. Pada bagian lain, Anton mengimbau warga Ambon menahan diri dan tak larut dalam kerusuhan. Lagilagi, ia mengungkapkan, kecelakaan yang terjadi pada tukang ojek yang tewas adalah kecelakaan murni. “Masyarakat jangan terpancing oleh isu
Glenn Galang Dukungan
Mengungsi Bawa Surat Berharga
WARGA di sejumlah kawasan di kota Ambon memutuskan mengungsi ke rumah sanak keluarga karena khawatir ketegangan meluas, menyusul insiden Minggu (11/9) siang hingga petang. Hingga tadi malam, pengungsi terlihat di Desa Passo, Lateri dan Halong, Kecamatan Baguala, Kebun Cengkeh, Karang Panjang, Batu Meja, Kayu Putih dan Soya, Kecamatan Sirimau
BENTROKAN massa di Ambon diduga kuat disulut oleh provokator. Karena itu, Polri langsung menerjunkan aparat intelijen untuk mengejar provokator yang yang ingin memperkeruh suasana tersebut. “Kalau provokator, tentu itu menjadi target kami supaya jangan melaksanakan kegiatan dan memanasmanasi situasi. Kami juga sudah mengirimkan intel-intel ke lapangan,” kata Kepala
Lily Wahid
LAWAN politik Muhaimin di PKB itu mengakui data mengenai adanya aliran dana suap tersebut tidak akurat. “Saya memohon maaf kepada publik. Saya menyesal, telah memberikan pernyataan terkait soal aliran
dana yang tidak tepat dalam kasus dugaan suap di Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans),” kata Lily Wahid dalam pernyataannya, Minggu (11/9). Perempuan yang saat ini sedang dalam proses pencopotan dari DPR RI tersebut mengakui tidak cermat dalam mengolah informasi dari beberapa sumber. “Semua ini karena ketidakcermatan saya dalam mengelola informasi. Informan saya tidak valid dan tidak bisa diandalkan. Katanya informasi itu dari
PPATK (Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan). Saya terkejut begitu mendengar Ketua PPATK membantah,” ujarnya. Pada hari yang sama fungsionaris DPP PKB mendatangi Mabes Polri untuk melaporkan Lily Wahid dengan tuduhan melakukan pencemaran nama baik. Laporan itu terkait pernyataan Lily yang menyebut PPATK telah mendeteksi adanya aliaran dana Rp 20 miliar ke rekening istri dan adik ipar ● Bersambung Hal 9
2
tribun bisnis
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Cost Recovery Capai 13,34 M Dolar AS ■ Genjot Produksi Minyak yang Turun JAKARTA, TRIBUN - Badan Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (BP Migas) menghitung kebutuhan cost recovery atau biaya operasi perminyakan yang harus dikembalikan kepada kontraktor pada 2012 mencapai 13,34 miliar dolar AS. Cost recovery sebesar itu untuk menggenjot produksi minyak bumi yang terus menurun dan produksi gas. Dalam paparan “Upaya Pencapaian Target Produksi Minyak Bumi Tahun 2012 BP Migas” yang dikutip VIVAnews.com, Minggu (11/ 9) dijelaskan, total cost recovery migas 2012 sebesar 3,34 miliar dolar AS yang terdiri dari investasi di sektor minyak bumi sebesar 8,6 miliar dolar AS dan gas sebesar 4,65 miliar dolar AS. Untuk sektor minyak bumi, dari seluruh perusahaan minyak yang beroperasi di Indonesia (Kontraktor Kontrak Kerja Sama/KKKS), Chevron Pacific Indonesia (CPI) membutuhkan cost recovery terbesar, yaitu 2,6 miliar dolar AS sedangkan peringkat kedua cost recovery Pertamina EP sebesar 1,2 juta dolar AS.
CPI dan Pertamina EP merupakan dua produsen minyak terbesar di Indonesia. BP Migas menargetkan CPI dapat memproduksi minyak sebesar 357 ribu bph dan Pertamina EP 135 ribu bph. Sedangkan untuk cost recovery KKKS lainnya mencapai 4,8 juta dolar AS untuk mengejar target produksi minyak sebesar 458 ribu bph. Dana sebesar itu digunakan untuk melakukan berbagai kegiatan peningkatan produksi ataupun menekan unplanned shutdown. BP Migas akan menahan laju penurunan alamiah produksi minyak (decline rate) dari 12 persen menjadi 3 persen melalui optimasi lapangan existing. Selain itu dengan percepatan pengembangan lapangan baru dan penerapan teknologi enhanced oil recovery (EOR). BP Migas juga akan melakukan tindakan out of the box dengan perkiraan tambahan produksi sebesar
20.000 bph. Tindakan itu adalah pengurangan unplanned shutdown dari 15.000 bph menjadi 10.000 bph, meningkatkan kapasitas produksi Mobil Cepu Limited, reaktivasi sumur suspended PT Pertamina EP, juga dengan penyelesaian pembebasan lahan bermasalah. Untuk mengejar target produksi gas 2012 sebesar 7.915 billion british thermal unit per day (bbutd), dibutuhkan cost recovery sebesar 4,65 juta dolar AS. Dua perusahaan migas dengan kebutuhan cost recovery terbesar di sektor gas adalah Total E&P dan Pertamina EP. Total E&P membutuhkan cost recovery sebesar 1 juta dolar AS untuk memproduksi gas sebesar 2.113 bbtud pada 2012, sedangkan Pertamina EP membutuhkan investasi sebesar 586 juta dolar AS untuk menghasilkan gas sebesar 4.869 bbtud. (vnc)
Naik 8,4 Persen TOTAL investasi atau cost recovery 2012 ini naik 8,4 persen dibandingkan cost recovery tahun ini sebesar 12,3 juta dolar AS. Realisasi pemakaian cost recovery hingga semester pertama 2011 sudah mencapai 57 persen atau sekitar 7,1 juta dolar AS. Namun, realisasi produksi minyak nasional masih jauh dari target yang telah ditetapkan dalam APBN-P 2011 sebesar 945.000 bph. Cost recovery merupakan biaya operasi dalam rangka kegiatan operasi perminyakan yang meliputi kegiatan eksplorasi, pengembangan dan eksploitasi minyak dan gas bumi yang dapat dikembalikan dalam rangka kontrak kerja sama. Cost recovery mencakup seluruh biaya, kecuali bonus-bonus dan biaya-biaya lain diluar persetujuan pemerintah. (vnc)
ANTARA/RENO ESNIR
PENGGUNA KARTU KREDIT - Calon nasabah mengisi aplikasi kartu kredit BNI di salah satu pusat perbelanjaan di Jakarta, Minggu (11/ 9). Total aset atau pembiyaan yang dikucurkan melalui kartu kredit selama semester I-2011 mencapai Rp 40 triliun. Setiap bulannya jumlah transaksi kartu kredit mencapai 17,1 juta transaksi atau 396 transaksi per menit dengan rata-rata belanja Rp 14,7 triliun per bulannya.
Sikap Mental dalam Bisnis “Tidak ada orang pertanyaan: Usaha yang kurang apa ya?, Usaha di kemampuan untuk mana ya?, Modal merealisasikan berapa ya?, Usaha gagasannya, sendiri atau kerja kecuali orang yang sama ya? kurang keyakinan Berbekal atas kemauan untuk kemampuannya.” mempunyai usaha Gunawan Ardiyanto (Brian Tracy) bengkel las pada Pertanyaan bisa lewat IDE dan tahun 2004, mulai SMS: 0812.5482.1988 KEMAUAN untuk e-mail: g.ardiyanto@gmail.com tahun 2002 saya memulai usaha mulai bertekad untuk www.agoen.com belum cukup jika mewujudkan mimpi tidak didukung oleh KEBERANIAN itu. Jika ingin membeli peralatan untuk memulai suatu usaha. bengkel las sekaligus, saya memerlukan dana sekitar Rp 15DARI pembaca, saya sering 20 juta. Kalau menunggu dana Rp mendapat pertanyaan. Misalnya, 15-20 juta, mungkin sulit bagi saya “Pak Gun, saya punya modal yang waktu itu masih menjadi sekitar Rp 20 juta, usaha apa karyawan dengan gaji sekitar Rp yang cocok dengan saya?” atau 3,5 juta. “Pak Gun, saya punya modal Namun, dengan kemauan sekitar 5 juta, usaha apa yang yang tinggi saya mulai menabung cocok dengan saya?” Belum lagi dalam bentuk peralatan. yang tidak punya modal, “Pak Saya membuat skala prioritas Gun, saya masih jadi karyawan, untuk menentukan alat-alat yang mau buka usaha, nggak punya harus saya miliki sehingga modal. Bagaimana caranya beli bengkel las itu bisa mulai berjalan. ruko tanpa uang?” Untuk tahap awal, alat yang Ada orang punya ide tetapi diperlukan adalah mesin las, alat tidak punya uang, ada orang potong, gerinda, bor, dan punya uang tapi tidak punya ide, peralatan kecil lainnya seperti ada pula orang punya uang dan palu, obeng, tang, meteran, dan punya ide tapi tidak berani sebagainya. memulai usaha. Saya memiliki 1 kamar yang Kemauan saya fungsikan sebagai gudang Kemauan adalah langkah alat-alat. Kira-kira 2 tahun saya awal yang akan membawa Anda mengumpulkannya, misalnya ke langkah selanjutnya dalam saya punya uang 10 ribu rupiah, memulai atau mengembangkan saya belikan meteran, kemudian usaha. Pada saat Anda masih saya simpan di gudang. Punya menjadi karyawan, masih dalam uang 10 ribu lagi, saya belikan kondisi aman di zona nyaman dan obeng, siku, dan seterusnya. belum ada kemauan untuk Punya uang 100 ribu rupiah, saya meninggalkannya, maka selama belikan gerinda, bor, dan itu pula Anda tidak akan pernah seterusnya. bisa menjadi pengusaha. Untuk mesin diesel saya tidak Begitu Anda punya kemauan membeli mesin baru. Saya pergi ke untuk menjadi seorang pengumpul besi tua dan mengajak pengusaha maka tahap seorang teman mekanik yang berikutnya akan timbul banyak mengerti tentang mesin diesel.
?
?
Saya membeli mesin diesel gelondongan buatan Cina seharga 250 ribu rupiah, kemudian dibongkar dan diperiksa apa-apa saja yang perlu diganti. Dengan dana sekitar Rp 400 ribu rupiah saya sudah bisa memiliki mesin diesel. Harga barunya waktu itu sekitar 2 jutaan. Untuk dinamo saya pesan dari Jawa, merk Cina tetapi yang sudah digulung ulang dinamonya. Akhirnya, alat-alat terkumpul dan saya bisa memulai usaha bengkel las pada tahun 2004.Tanpa kemauan yang keras, bengkel itu tidak akan terwujud. Contoh lain. Berbekal pengalaman buruk memulai usaha dan dipercayakan kepada orang lain atau keluarga, seorang teman pernah gagal membuka usaha cuci motor. Usaha itu diserahkan ke pamannya, ada uang masuk tapi si paman tidak pernah setor.Kemudian dia mencoba usaha tanam pohon pepaya, juga gagal, karena tidak menguasai pengetahuan di bidang perpepayaan. Kegagalan-kegagalan yang pernah dialami tidak menyurutkan kemauannya untuk memulai usaha. Dia akhirnya menemukan hobi beternak kelinci. Dari hobi tersebut, dia berhasil memiliki usaha yang berkembang sampai saat ini. Dengan kemauan yang keras, dia belajar cara memelihara kelinci di pulau Jawa (Lembang, Klaten, dan Malang). Dia juga pernah jatuh bangun karena salah membeli bibit kelinci yang baru berumur di bawah 2 bulan yang ternyata gampang mati. Saat ini dia memiliki 70-an ekor kelinci dari berbagai jenis kelinci ras, seperti jenis rex, satin, flemish giant, dutch, english angora, english spot, nederland dwarf, hotot, fuzzy lop, himalayan,
new zealand white, dan sebagainya. Dia juga bisa membuat pakan kelinci, menjual obatobatan, dan melayani konsultasi cara beternak kelinci yang baik. Sementara, ada juga seorang teman yang memiliki usaha di bidang desain dan produksi kebaya khusus pernikahan di Bogor.Dari pengalaman, setiap bulannya konsumen dan order selalu meningkat. Namun, teman saya tidak punya keinginan untuk memperbesar kapasitas produksinya dengan menambah karyawan, peralatan, atau menambah jam kerjanya. Dia belum mau mengembangkan usahanya, dia berkata, “Segini aja nggak apa-apa, sudah puas koq.” Keberanian Get Dream and Take a Risk. Keberanian selain didukung oleh rasa percaya diri yang tinggi juga perlu didukung oleh pengetahuan, perencanaan, perhitungan dan pengalaman.Tanpa itu semua maka keberanian = nekad. Teman saya, seorang sarjana teknik mesin, memiliki sebuah lembaga pendidikan di Balikpapan. Dia bersama seorang rekannya berani memulai usaha baru yang menggabungkan konsep kafé dan angkringan khas Jogja di Balikpapan. Angkringan dan lesehan dilengkapi dengan fasilitas Wi-Fi, dan hari-hari tertentu ada program nonton bareng dengan layar lebar. Misalnya, ketika ada acara sepak bola atau balap motor MotoGP. Angkringannya menyediakan menu-menu makanan khas Jogja dan Jawa Tengah, seperti nasi gudeg, nasi kucing, tahu cocol, mendoan bakar, serta minuman seperti kopi joss, wedang uwuh, wedang secang, wedang tape, jeruk, teh, dan lain-lain. (*)
CMYK
tribun market
Pengembang Hati-hati ■ Naikkan Harga Rumah Pasca Lebaran BALIKPAPAN, TRIBUN Harga rumah di berbagai kota besar di Indonesia boleh jadi naik, namun untuk wilayah Kaltim harga rumah masih terbilang tetap. Heru Cahyono, Ketua Persatuan Perusahaan Real Estate Indonesia (REI) Kaltim mengungkapkan, usai Lebaran harga rumah cenderung akan kembali naik. Akan tetapi, saat ini pengembang perumahan memilih berhati-hati untuk menaikkan harga di tengah penjualan yang terbilang agak lemah. “Untuk menaikkan harga biasanya dipicu faktor internal dan eksternal. Untuk eksternal biasanya ada kebijakan dari pemerintah tetapi saat ini tidak ada kebijakan yang mendorong terjadinya kenaikan harga. Tetapi bisa saja karena faktor internal. Kendati demikian, kondisi penjualan kurang bagus sehingga pengembang
berhati-hati untuk menaikkan harga,” papar Heru, Minggu (11/9). Satu penyebab menurunnya penjualan, kata Heru biasanya karena momentum Lebaran, penjualan cenderung menurun karena masyarakat lebih memilih untuk mengalokasikan dananya guna memenuhi kebutuhan Lebaran. Masa puncak penjualan perumahan biasanya terjadi sekitar Februari hingga Juni. “Kalaupun terjadi kenaikan harga, maka biasanya mencapai 5-10 persen dari harga sebelumnya,” ujarnya. Harga perumahan di Kaltim saat ini, berkisar Rp 400 juta hingga Rp 450 juta untuk perumahan dengan segmentasi kalangan menengah ke bawah seperti rumah tipe 36, 48 atau 60. Sedangkan untuk rumah dengan sasaran kalangan menengah ke atas seperti rumah tipe 90 keatas
Andil Samarinda Besar BALIKPAPAN dan Samarinda selama ini menjadi dua kota yang menjadi dua lokasi pilihan untuk berinvestasi di bidang perumahan. Menurut Heru Cahyono, Ketua REI Kaltim, Samarinda belakangan ini justru memberikan andil cukup tinggi dalam pertumbuhan penjualan rumah. Salah satunya karena kehadiran berbagai pengembang yang telah memiliki nama sehingga kepercayaan masyarakat pun terus tumbuh. “Di Samarinda saat ini, sudah ada Citraland, juga perumahan yang dibangun Agung Podomoro Group dan berbagai perumahan yang dibangun dengan segmentasi menengah ke atas. Untuk kawasan ini, penjualannya justru cukup lumayan,” ujarnya. (may)
dibanderol dengan harga Rp 600 juta ke atas. “Harga juga tergantung luas tanah dan kawasan. Bisa saja tipe yang ditawarkan sama-sama tipe 36 namun harganya berbeda karena ada developer yang tak melulu menjual rumah tetapi juga ‘menjual’ kawasan,” ujarnya. Kendati demikian, penjualan rumah di Kaltim masih terbilang positif. Bahkan bila dibandingkan dengan periode yang sama di tahun lalu, pertumbuhannya telah meningkat 5-7 persen. Selain karena daya beli masyarakat yang tetap tinggi, ada satu fenomena di Kaltim yang cukup unik. “Di Kaltim ini, di tengah kondisi sulit pun, daya beli tetap ada sehingga trend laku atau penjualan itu tetap ada, sehingga pertumbuhannya selalu positif,” ujarnya. Kondisi ini pula yang membuat Heru yakin para pengembang real estate tetap optimis bisa mendongkrak penjualan hingga akhir tahun nanti. Bahkan, pertumbuhan yang saat ini hanya mencapai 5-7 persen bisa naik hingga 10 persen di akhir tahun. “Kaltim memang lebih beruntung karena pertumbuhannya bisa dikatakan sehat dan ke depan kami harapkan bisa lebih baik lagi,” ujarnya. (may)
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
3
Ketika Harga Emas Melambung (1)
Harga Naik atau Turun, Tetap Diburu Sedari dulu emas selalu menjadi buruan karena menjadi satu dari sekian barang mewah. Emas memang melambangkan kemewahan dan banyak digunakan untuk menunjukkan status sosial seorang dalam masyarakat. Bahkan dulu tak aneh, melihat para orang tua mengenakan gigi emas yang tak sekadar menjadi alat bantu kunyah tetapi sekaligus investasi dan menunjukkan status sosial seseorang. MAIPAH EMAS tak pernah lekang dimakan waktu. Sumber ekspolitasi yang terbatas ditambah nilainya yang tak terpengaruh inflasi, kian mengukuhkan posisinya sebagai salah satu bagian investasi masa depan. Tak ayal, harga emas setiap tahun cenderung mengalami peningkatan. Merujuk dari data harga logam mulia emas 10 tahun terakhir, harga emas terus menanjak. Pada tahun 2002, harga emas berkisar Rp 85.000/gram lalu naik menjadi Rp 100.000/gram pada tahun 2003, Rp 140.000/gram pada tahun 2005, terus meningkat menjadi Rp 300.000 pada tahun 2009 dan naik lagi menjadi Rp 340.000 di tahun 2010 hingga kini menembus Rp 500.000 lebih di tahun 2011. Kecenderungan kenaikan harga emas, bagi sebagian masyarakat menurunkan minat untuk membeli emas. Wajar saja, daya beli masyarakat cenderung tetap sementara harga emas cenderung naik, sehingga mengurungkan niat untuk membeli logam mulia emas, termasuk emas perhiasan. “Dengan harga emas emas sekarang ini terlalu mahal. Rasanya mesti berpikir dalamdalam kalau mau membeli emas. Kalau harga turun,
CMYK
ANTARA/ISMAR PATRIZKI
Seorang pedagang membenahi perhiasan emas dagangannya di kawasan Cikini, Jakarta, Senin (5/9). Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, pada Agustus 2011 terjadi inflasi sebesar 0,93 persen yang disebabkan adanya kenaikan harga emas perhiasan serta biaya pendidikan.
mungkin bisa saja membeli lagi,” ungkap Imah, warga Ring road Balikpapan. Namun bagi sebagian masyarakat, kenaikan harga emas sama sekali bukan halangan untuk membeli emas. Kecenderungan harga emas bahkan diperkirakan akan terus terjadi, sehingga mereka terus membeli emas dan berharap bisa mendapatkan untung dari kenaikan harga. Terbukti dari permintaan emas di berbagai lembaga penyedia jasa penjualan emas di Balikpapan tetap tinggi. Bahkan, target penjualan emas secara tunai maupun cicilan telah melebihi target yang ditetapkan selama tahun 2011. Penjualan emas melalui MULIA (Murabahah Logam Mulia untuk Investasi Abadi) di Pegadaian Balikpapan telah melampui target yang ditetapkan untuk tahun 2011. Mohammad Haekal Annajah PGS Pimpinan Cabang Pegadaian Balikpapan menuturkan, di tahun ini ditargetkan penjualan sebesar 5 kg namun hingga Agustus
saja telah terjual hingga 6 kg logam mulia emas. “Antusiasme masyarakat cukup tinggi. Kami juga memberikan edukasi kepada masyarakat untuk berinvestasi dan ternyata direspon dengan baik. Kami prediksi hingga akhir tahun nanti bisa mencapai 10 kg,” kata Haekal, belum lama ini. BRI Syariah, salah satu bank syariah di Balikpapan yang melayani penjualan logam mulia emas bahkan berani menargetkan 15 kg atau setara sekitar Rp 6 miliar di tahun 2011 untuk program Kepemilikan Logam Mulia. “Kami menargetkan 15 Kg atau setara sekitar Rp 6 miliar. Hingga saat ini baru tercapai sekitar Rp 1 miliar atau sekitar 2,5 kg,” kata Pimpinan Cabang BRI Syariah Balikpapan Noor Rachmad, 22 Agustus lalu. Noor optimis pergerakan program investasi KLM bakal mencapai target meskipun harga emas kini melambung cukup tinggi hingga menembus angka Rp 500.000 lebih per gram.
“Justru dengan kenaikan harga emas ini maka masyarakat kian penasaran meskipun ada juga sebagian yang ragu. Namun kecederungannya, masyarakat melakukan transaksi secara bertahap dan tidak 100 persen menggunakan dana mereka, sembari melihat situasi,” kata Noor. Meski begitu, Pemimpin Kantor Bank Indonesia Balikpapan Tutuk SH Cahyono mengingatkan, resiko harga emas menurun tetap ada. Menurutnya, harga emas bergantung pula dengan kondisi ekonomi global, sehingga ketika ekonomi internasional mulai membaik, bukan tak mungkin harga emas akan menurun. Kondisi sekarang, ketika terjadi banyak ketidakpastian dengan kondisi perekonomian Amerika dan beberapa negara di Eropa, inflasi di banyak negara terus menunjukkan peningkatan, maka emas pun banyak diburu. Sehingga, harga emas terus mencetak rekor harga tertinggi sepanjang sejarah. “Emas menjadi alternatif investasi ketika kegiatan produktifnya agak lemah. Perlu diketahui, emas terpengaruh harga internasional dan itu terpengaruh kondisi ekonomi internasional. Bila kondisi ekonomi kembali bergairah maka investor akan kembali ke kegiatan produktif. Oleh karenanya hati-hati, resiko turunnya tetap ada,” ujarnya. Oleh karenanya, masyarakat harus tetap waspada dengan penurunan harga emas, terlebih lagi bagi para spekulan yang mengambil keuntungan dari selisih harga emas. “Untuk jangka panjang memang cenderung naik, tetapi kalau tak ada motif jangka panjang harus harus berhati-hati,” ujarnya. (*)
CMYK
4
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
tribun finance & investment Senin 12 September 2011
Indeks Harga Saham Gabungan Bursa Efek Indonesia
Susi Air Investasi 250 Juta Dolar ■ Untuk Menambah 33 Unit Pesawat ■ Bangun Sekolah Penerbangan Senilai 60 Juta Dolar PANGANDARAN - Kecelakaan pesawat di Papua tidak akan menghentikan pengembangan PT ASI Pudjiastuti atau Susi Air untuk berekspansi menambah layanan penerbangannya. Maskapai khusus carter tersebut menyatakan segera menambah 33 unit pesawat dalam dua tahun ke depan. Hal ini karena permintaan layanan penerbangan yang sangat besar di Indonesia. Bos Susi Air, Susi Pudjiastuti mengatakan, maskapainya bakal menambah sebanyak 10 unit Caravan, empat Porter Pilatus, dan sisanya adalah pesawat dengan kapasitas 30 penumpang. Total investasi yang disiapkan hingga 2013, diperkirakan mencapai 250 juta dollar AS. “Untuk pesawat yang berkapasitas 30 penumpang masih dipertimbangkan, mungkin Dornier atau jenis pesawat lainnya,” kata Susi. Susi mengakui jatuhnya pesawat Cessna Grand Caravan yang terjadi Jumat lalu di Papua, dalam jangka pendek berpengaruh terhadap bisnis penerbangannya. “Paling tidak kita semua shock, tetapi setelah itu mudah-mudahan tidak terjadi lagi,” jelasnya. Menurutnya, Indonesia sebagai negara kepulauan sangat potensial terhadap bisnis penerbangan, terutama untuk pesawat-pesawat dengan kapasitas di bawah 30 penumpang. Selain itu Susi Air akan membangun sekolah penerbang di Pangandaran, Ciamis, Jawa Barat. Rencananya, sekolah tersebut beroperasi tahun depan. “Kalau
izinnya turun akhir tahun ini, maka pada awal tahun 2012 sekolah sudah beroperasi,” kata Susi. Dijelaskannya, untuk membangun sekolah penerbang tersebut Susi Air berinvestasi sebanyak 60 juta dollar AS. Dana tersebut untuk investasi lima unit simulator pesawat dengan total investasi 50 juta dollar AS. Sedangkan sisanya untuk membangun gedung dan investasi lainnya.”Targetnya kita bisa memproduksi pilot antara 20 sampai 40 orang per tahun,” jelasnya. Sekolah tersebut, jelasnya, untuk memenuhi kebutuhan penerbang Susi Air yang terus bertambah. Hingga 2013 saja, maskapai carter ini butuh sebanyak 150 penerbang, seiring dengan berdatangannya 33 unit pesawat. Dia tidak bisa mengandalkan pilot lokal karena persediaan sangat terbatas. “Sejak reformasi, sekolah penerbang pada tutup selama sepuluh tahunan. Baru saat ini ada sekolah-seko-
lah penerbang dan lulusannya sangat terbatas, sehingga kita sulit merekrutnya,” ujar Susi. Dengan dibangunnya sekolah penerbang tersebut, Susi berharap bisa mencetak penerbang asal Indonesia terutama dari daerah setempat. Maskapai Susi hingga kini mempekerjakan sebanyak 179 orang pilot. Sebagian besar pilotnya adalah warga negara asing (WNA). Kesulitan untuk mendapatkan pilot dari dalam negeri menjadi penyebab perusahaan tersebut merekrut pilot asing. “Hanya empat pilot WNI. Sisanya sebanyak 175 orang kami datangkan dari negara-negara di seluruh dunia,” katanya. Karenanya, Susi mengakui bahwa Susi Air saat ini juga menjadi tempat pilot asing untuk memperbanyak jam terbang. “Biasanya mereka tiga tahun di sini, lalu pindah ke negara lain,” ujarnya. Pilot yang dipekerjakan minimal memiliki 1.000 jam terbang.(tribunnews/ewa)
Libur Berduka PEMILIK PT ASI Pudjiastuti, Susi Pudjiastuti meliburkan operasi penerbangan Susi Air sepanjang hari Sabtu (19/9). Tidak beroperasinya maskapai carter tersebut untuk seluruh rute di Indonesia. Libur sehari untuk memberikan waktu kepada seluruh awak penerbang berduka dan menenangkan diri akibat jatuhnya pesawat Cessna 108 B Grand Caravan di distrik Yahukimo, Papua, Jumat (10/9). “Kami mohon maaf kepada seluruh pelanggan Susi Air. Hari ini kami tidak beroperasi
memberikan layanan penerbangan. Hal ini karena seluruh staf kami masih berduka,” kata Susi di Pangandaran, Ciamis. Menurutnya, manajemen memberikan waktu kepada para penerbang untuk menenangkan diri dulu. Seluruh rute kembali melayani penerbangan pada Minggu (11/ 9). Saat ini Susi Air mengoperasikan 45 unit pesawat dengan ratusan rute dari Sumatera hingga Papua sebagai pesawat carteran. (ewa)
TRIBUN/HENDRA
Metro Group Ramaikan Ritel Indonesia JAKARTA - Bisnis ritel Indonesia akan semakin ramai. Satu lagi peritel raksasa asal Jerman, Metro Group, yang akan ikut meramaikan bisnis ritel di Indonesia. Metro Group akan menggarap bisnis ritel Indonesia melalui swalayan grosir Metro Cash & Carry. “Metro sudah confirm akan investasi di retail,” ungkap Kepala BKPM, Minggu (11/9) Gita bisa memastikan masuknya investor dari Jerman ini setelah menghadiri ‘Indonesia Business Day’ yang diadakan KBRI Jerman. Acara ini merupakan salah satu strategi BKPM untuk meningkatkan nilai investasi Jerman di Indonesia. Total investasi Jerman di Tanah Air pada periode 2000-2010 mencapai 856,2 juta dollar AS. Total
proyek yang terealisasi sebanyak 224 proyek dan menempati peringkat ke-15 negara-negara yang menanamkan modalnya di Indonesia. “Kita sedang follow up dengan beberapa perusahaan yang minat di sektor bio-mass, geothermal, dan otomotif,” jelas Gita Rencananya Metro Cash & Carry akan membangun pusat gosir di Jakarta. Anak usaha grup Metro ini mencari lahan seluas 18 ribu-19 ribu m2. Metro Grup memang pernah menyatakan akan berinvestasi 200-300 juta Euro di Indonesia dengan mendirikan 20 pusat grosir sebagai tahap awal. Lewat pengembangan lebih dari 20 pusat grosir di Indonesia dalam jangka waktu menengah, Metro menargetkan mampu menciptakan lebih dari 4.000
META Ganti Incar Bisnis Pelabuhan JAKARTA - PT Nusantara Infrastructure Tbk tidak ingin tanggung menyemplung di bisnis infrastruktur. Setelah mengelola konsesi ruas jalan tol, emiten dengan kode saham META itu, kini mengincar bisnis pelabuhan. META tengah mengikuti tender proyek pelabuhan petikmas Kalibaru, Tanjung Priok, Jakarta. Nilai proyek ini Rp 11 triliun. Pengelola META pernah menyatakan emiten itu disiapkan menjadi semacam holding bagi perusahaan-perusahaan infrastruktur. Jadi, META yang kini mengelola jalan tol tidak hanya berniat merambah ke pelabuhan. META juga membidik bisnis air bersih di Jawa. Manajemen META menyatakan
telah mengantongi pendanaan dari bank untuk proyek pelabuhan Kalibaru. “Kami mendapatkan dukungan dari bank nasional,” kata Bernardus Djonoputro, Direktur Pengelola META, pekan lalu. META telah mendapatkan dukungan sebesar Rp 6,6 triliun dari bank. Mitra META di konsorsium proyek pelabuhan, yaitu Mitsui & Co Ltd, juga mendapatkan dukungan dari Japan Bank for International Cooperation (JBIC). Total dana ini untuk cukup membiayai proyek pelabuhan Kalibaru. Sekadar informasi, dua rekan konsorsium META yang lain adalah PT 4848 Global System dan Evergreen Group. Namun begitu, manajemen META menjelaskan, pendanaan
akan bergantung pada persyaratan tender. “Biasanya sekitar 30 persen harus berasal dari ekuitas, sisanya bisa dari pinjaman,” kata Bernardus. Itu alasannya, perusahaan juga menyiapkan alternatif pendanaan lain seperti penerbitan saham baru atau rights issue. Berapa nilai dana yang dibutuhkan masih menunggu hasil uji kelayakan, yang diperkirakan tuntas dalam tiga hingga empat bulan mendatang. Kebutuhan dana ini nantinya akan disesuaikan dengan porsi kepemilikan. Rencananya, META akan menggenggam 51 persen saham pelabuhan Kalibaru. Pembangunan pelabuhan itu diperkirakan selesai dalam dua-tiga ta-
hun. Sekedar informasi, dalam tender pembangunan pelabuhan Kalibaru, META cs harus menghadapi empat pesaing. Tiga di antaranya berbentuk konsorsium. Konsorsium pertama beranggotakan PT Salam Pacific Indonesia Lines, Cosco Shipping Co Ltd, PT Brilliant Permata Negara, PT Hutchison Ports Indonesia, dan Cosco Shipping Co Ltd. Konsorsium berikutnya dipimpin Port Singapore Authority International Ltd. Lalu, Pelindo I bergabung dengan International Container Terminal Services Inc asal Filipina. Pesaing terakhir adalah PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II yang maju sendirian. (kontan)
BLTA Untung 22,5 Juta Dolar AS JAKARTA - PT Berlian Laju Tanker Tbk (BLTA) semester I-2011 membukukan keuntungan sebesar 22,5 juta dolar AS. Keuntungan BLTA terbilang melorot bila dibandingkan dengan keuntungan yang diperoleh pada pereode yang sama tahun sebelumnya, yang mencapai 24,49 juta dollar AS. Menurut keterangan tertulis yang diterima tribun, Minggu (11/9), menurunnya laba bersih BLTA ini karena pendapatan usaha perseroan yang turun tipis 1,98 persen, yakni dari 329,66 juta dolar AS semester I-2010 menjadi 323,11 juta dolar AS pada tahun ini. Laba kotor perusahaan
ISTIMEWA
jasa pelayaran ini merosot dari 72,95 juta dolar AS di Juni 2010 menjadi hanya 53,32 juta dolar AS. Laba usaha juga turun 34,45 persen menjadi 39,48 juta dollar AS di se-
mester I-2011. Padahal di periode yang sama 2010, BLTA berhasil membukukan laba usaha 60,23 juta dollar AS. Di sisi lain, total aset perseroan semakin ber-
GUNAWAN
SUSI AIR-Pesawat Chessna 108 B Grand Caravan saat akan mengangkut penumpang di bandara Manokwari, Papua Barat.
tambah pada pahruh pertama 2011, mencapai 2,99 miliar dollar AS. Pada semester I-2010 aset perseroan hannya 2,647 triliun dollar AS. Namun total aset ini didominasi oleh ragam kewajiban yang BLTA harus tanggung di masa mendatang, dan hanya menyisakan 839,12 juta dollar AS yang tercatat sebagai ekuitas. Sekretaris BLTA Peter Chayson menyatakan, kinerja keuangan operasional perseroan telah membaik di triwulan II ini. Perseroan percaya, dengan membaiknya tarif tambang tanker kimia, serta menguatnya pasar FPSO-FSO menjadikan BLTA dapat mempertah-
CMYK
ankan portofolio usahanya. Pasar dalam negeri menjadi fokus pengembangan perseroan ke depan. Melalui anak usahanya, PT Buana Listya Tama Tbk (BULL), perseroan siap memanfaatkan penerapan azas Cabotage yang memiliki kontrakkontrak jangka panjang, nilai tambah yang tinggi dan proyek dengan tingkat pengembalian tinggi. “Dengan kontrak tersebut, dalam periode yang singkat akan terjadi efek self-deleveraging (penurunan tingkat hutang dengan sendirinya) pada tingkat kewajiban perseroan,” ungkap Peter. (tribunnews/ugi)
lapangan pekerjaan. Metro Group adalah salah satu perusahaan ritel terbesar dan berskala internasional. Pada 2010, grup ini meraih penjualan sekitar 67 miliar Euro. Perusahaan ini memiliki 290.000 karyawan tetap dan mengoperasikan lebih dari 2.100 toko di 33 negara. Metro Group saat ini tengah mengurus perizinan dan semua persyaratan untuk membuka gerai pertamanya di Indonesia. Menurut CEO Metro Group Eckhard Cordes, pihaknya berharap bisa membuka toko pertamanya di Indonesia pada 2012. Indonesia akan menjadi negara ke-34 yang dihadiri Metro Group dan menjadi anggota ke-31 dalam portofolio internasional METRO Cash & Carry. (tribunnews/ugi)
Pertumbuhan Ekonomi 2012 di Bawah Asumsi JAKARTA - Gubermenjadi daya dornur Bank Indonesia ong pertumbuhan Darmin Nasution ekonomi yang lebih memperkirakan pertinggi. “Itu bisa dicatumbuhan ekonomi pai kalau penyerapada 2012 akan bergpan APBN-nya dierak di bawah asumpercepat,” katanya. si dalam Rancangan Sementara untuk Anggaran Pendapaasumsi nilai tukar tan dan Belanja rupiah meski rupiah Negara (RAPBN) sampai Agustus ter2012 sebesar 6,7 perus menguat dengan sen. Penurunan kinvolatilitas yang terjaerja ekonomi dunia ga, namun dengan akibat krisis di Eropa I S T I M E W A kondisi perekonomidan Amerika Serikat Darmin Nasution an dunia yang bergemerupakan penyejolak, maka pada bab utamanya. 2012 rupiah diperkirakan akan “Melambatnya ekonomi dunlebih terapresiasi dibanding ia akan berdampak pada turunasumsi nilai tukar rupiah pada nya harga komoditas, sehingga RAPBN 2012 yang dipatok 8.800 pada gilirannya menurunkan per dolar AS. pertumbuhan ekspor dan men“Pada 2012 neraca pembayagurangi laju pertumbuhan ekoran akan tetap surplus akibat nomi. Dengan kondisi itu masuknya modal asing, yang pertumbuhan ekonomi 2012 bisa masuk di sektor investasi dan lebih rendah dari target,” kata portofolio yang akan mendorong Darmin pekan lalu. penguatan rupiah,” katanya. Menurutnya, BI melihat dalam Untuk asumsi inflasi, Darmin satu-dua bulan belakangan ini mengatakan dengan kinerja ketidakpastian ekonomi global ekononi dunia yang menurun semakin terlihat jelas sebagai akan berdampak pada penudampak krisis utang di Eropa dan runan inflasi. Namun dengan krisis fiskal di Amerika Serikat. rencana kenaikan TDL akan me“Kondisi ini dapat berisiko menuningkatkan tekanan inflasi sehrunkan ekonomi dunia, sehingga ingga asumsi inflasi pada RArisikonya akan berdampak pada PBN 2012 sebesar 5,3 persen maperdagangan internasional yang sih realistis. akan memengaruhi permintaan Menteri Perencanaan Pembanekspor Indonesia,” katanya. gunan Nasional/Kepala Badan Dikatakan Darmin, asumsi perPerencanaan Pembangunan Natumbuhan ekonomi pada 2012 sional (Bappenas) Armida S Alsebesar 6,7 persen bisa saja tercaisjahbana mengatakan pertumpai apabila terdapat dukungan buhan ekonomi yang ditargetkan dari kebijakan fiskal yang kuat pemerintah dalam RAPBN 2012 melalui penyerapan anggran sebesar 6,7 persen adalah angka yang lebih tinggi dari biasanya yang realistis.(tribunnews/ugi)
tribun facebook Sampaikan Komentar Anda melalui Tribun Kaltim Interaktif di Facebook
Roedie Hartoenoe Semoga Panjang Umur, Sehat Selalu dan Selamanya Jadi Presiden. Biar Panjang Drama Sandiwara Pemerintahan SBY. Malas Komen Soal SBY, Jutaan Surat Anak Negeri, Cuma Surat NAZARUDIN aja dapat tanggapan. Rudy ‘erte’ Tandela Semoga Pak eSBeYe selalu diberikan kesehatan dan kemudahan dalam menjalankan kepemimpinannya di Negara ini. Semoga dapat memilih orang yang benar-benar baik dalam upaya membantu peran Presiden. Krna percuma Atasannya baik tapi tidak untuk bawahannya. Dan semoga Indonesia menuju ke arah yang lebih baik. Bukan sebaliknya. Donni Susatya Pertahankan jadi Presiden yang baik, jujur, amanah, dan selalu membela keadilan. Satu lagi, dukung terus Timnas menuju Piala Dunia. Adhen Lee Rrf Assalammualaikum wr.wb....selaku rakyatnya saya mendoakan kpd beliau Presiden RI Bpk SBY,semoga ALLOH SWT memberikan rahmatNYA kpd beliau.... Dan semoga ALLOH SWT memberikan kebersihan hati,kesehatan jasmani dan rohani sehingga dapat mengatasi segala permasalahan dinegri ini dengan hati yg bersih pula.... Dan semoga ALLOH SWT menjauhkan/melindungi beliau dari para penjilat-penjilat yang akan mengotori hati beliau dalam menjalankan tugasnya selaku kepala Negara. Wassalam. Poethree Kehidupan Selamat ulang tahun PAK SBY,,,terimakasih kau telah mengabdi pada bangsa ini SEMOGA Panjang umur dan sehat sllu amin,y rabb,pesan sya untk PAK
SBY JADILAH PEMIMPIN YG JUJUR,ADIL, DAN BERSIH DARI KORUPSI. . .DALAM HAL MERAKYAT,,,perhatikanlah pendidikan bagi anak2 bangsa..agar kelak kami menjadi anak yg brguna bagi bangsa dan bsa menjadi soksok pemimpin bangsa sprti Bpk. Nuddin Siregar Mat ulang thn buat Presiden SBY,moga sehat slalu,,,dan pesan : Jangan lupa komitmennya pak, tuntaskan korupsi,terutama bg petinggi2 negara,,, jgn tebang pilih,jgn hanya priode -I aja yg tegas. dan priode -II lebih tegas...jgn meloyo pak ‘Aan’ Andri Yansyah Selamat Ulang Tahun Pak, Kami berharap disisa-sisa jabatan Bapak dengan moment Ulang Tahun ini Bapak bisa introveksi diri. Mengingat kembali janji2 disaat pemilu dulu yg belum terrealisasi. Jutaan Masyarakat sanga berharap kepada Bapak, untuk itu CEPAT, TEPAT dan BIJAKSANA mengambil keputusan untuk Negeri ini. BERTANGGUNG JAWA dan BERANI menuntas KORUPSI yg menjamur di Negeri ini, Jadilah Tokoh Sejarah yg Baik diakhir Jabatan Bapak agar kami bisa Mengenang selalu. Sekali lagi Selamat Ulang Tahun, Sehat dan Sukses Selalu. Edy Suyoko Selamat berulang tahun Bpk Presiden SBY,.....semoga Bapak bisa mengatasi persoalan persoalan bangsa yang sudah carut marut, berantas koruptor sampai ke akarnya, berantas kemiskinan, jadikan bangsa ini menjadi bangsa yang maju tentram dan damai, walaupun terlalu berat untuk di laksanakan tapi minimal bisa di cicil dari sekarang, yang pasti Allah selalu melindungi pemimpin yang jujur, adil dan bijaksana, dalam membela keadilan,..... amin Riboet Fajar Winarno Kepada Bapak Susilo Bambang Yudoyono selamat ulang tahun ya. Bertindak yang tegas seperti dulu waktu belum menjabat sebagai Presiden
5
Topik Besok
Tribun Facebook adalah media komunikasi antara Tribun Kaltim dengan masyarakat, khususnya di Kaltim. Melalui jejaring Facebook, kami akan menjaring komentar Anda terkait berita dan isu yang sedang marak. Sampaikan gagasan dan pemikiran yang positif untuk membangun negeri ini agar lebih baik. Semua komentar terpilih akan dimuat di Tribun Facebook dengan catatan pendapat yang disampaikan tidak mengandung unsur sara, pornografi dan fitnah. Mari bergabung bersama kami di Tribun Facebook.
JUMAT (9/9) lalu ini Presiden SBY berulang tahun. Pesan-pesan apa yang ingin Anda sampaikan kepada beliau, khususnya dalam mengatasi persoalan di negeri ini?
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
itu yg kami tunggu. Kami percaya akan membawa ke perubahan yg lebih baik lg. Zainal Abidin Semoga diumur ke 62 tahun Bpk diberi kesehatan,umur panjang dan dibawah kepemimpinan Bapak dapat menjalankan amanah rakyat dengan mengatasi persoalan kemiskinan,penegakan hukum dan perekonomian yang pro rakyat agar rakyat menjadi makmur didalam kesatuan NKRI Irwan Putra Barahima Semakin panjang umur maka semakin pendek pula usia anda, semakin lama hidup semakin besar pula dosanya jd pesan saya untuk anda bpk SBY yg terhormat lakukanlah hal terbaik disisa masa jabatan & usia anda, BUKTIKAN RAKYAT TAK SALAH MEMILIH ANDA, JALANKAN SAJAAPA YG ANDA JANJIKAN SAAT KAMPANYE WALAUPUN HANYA 75% Hendrawan Silondae Mohon konsisten dalam memberantas KKN,lebih fokus terhadap kesejahteraan rakyat bukan parpolnya,stop politik pencitraan,hadirkan lapangan kerja buat rakyat kecil,lebih tegas dan cepat tanggap dalam menyelesaikan persoalan bangsa dan terakhir,mohon pak SBY tampil sebagai seorang pemimpin bagi bangsa ini bukan hanya sekedar pejabat presiden di atas kertas... Ukhty Nida Ajha Baarakallaahu fy ‘umrik buat Pak SBY...smga bisa menjdi Imam negri ìnì dg lebih Baik ,lebih Bijak,lebih Tegas,Lebih Amanah,Lebih dan Lebih..:-) Hpy B’day Ya Pak.. Dedie Dowie Selamat ulang tahun semoga panjang umur.... gitu aja umurnya SBY ga ada hubungannya dengan negara kita ini hehe...he..he
Di mana Gayus Tambunan menghamili istrinya, Milana, masih belum jelas. Namun disebut-sebut ada ruang bercinta 'ilegal' di dalam LP. Ketua Paguyuban napi dan mantan napi Rahardi Ramelan mengatakan sebaiknya ruangan khusus bercinta untuk napi menikah segera direalisasikan agar tak terjadi pelanggaran. Setujukah Anda bila ada ruang khusus tersebut?
Muhammad Yusuf Dalam ulang tahun bapak SBY sebagai PRESIDEN harus banyak intropsi diri dalam memimpin negeri ini jangan sering berwacana dan pencitraan tapi tindakan yang nyata yang ditunggu rakyat indonesia tuntaskan semua kasus yang menimpa negeri sebelum masa jabatan habis seperti kasus BANK CENTURY, KASUS MAFIA pajak (GAYUS) ,KASUS NAZARUDDIN ,dan kasus korupsi di kementrian transmigrasi kasus lainnya ...... sepuya nanti bapak dikenang sebagai presiden yang baik .... Yudiansyah Budi Dunia setiap jam, setiap menit bahkan setiap detik selalu mengalami perubahan. bila niatnya baik untuk melakukan perubahan maka insyallah hasilnya pun baik begitu pula sebaliknya. harapan saya kedepan bila pak sby membuat kebijakan dan memilih orangorang yang melaksanakan kebijakan terebut dilakukan dengan niat baik agar hasilnya menjadi berkah bagi negara ini..... met ultah...tubuh anda semakin tua semangatharus tetap muda...bekerja dengan niat baik dan ikhlas tentunya.... Suwardi Paser Assalamu ‘alaikum w w. PANTUN : 1. Paling enak makan mihun - enaknya dicampur jamur = Selamat berulang tahun - amin-amin panjang umur. 2. Paling suka makan mihun - buatan dari Belgia Selamat berulang tahun - semoga berbahagia. Aswin Lamps Saya tidak perlu mengatakan selamat ulang tahun, tapi saya ingin mengatakan IYA terhadap korupsi.LANJUTKAN!! Raden Wiyose Selamat ultah bapak Presiden, semoga dengan bertambahnya usia dapat lebih mawas diri terhadap kroni2 bapak yang sekarang mulai kelihatan memanfaatkan siyuasi dan kondisi untuk mengeruk uang rakyat dan selalu mengatas namakan Presiden.
Kadri Hairul Yang pertama selamat Ulang Tahun buat Bapak Presiden SBY, semoga sehat selalu dan diberi kekuatan untuk memimpin bangsa ini menuju yang lebih baik. Masalah negeri ini sudah terlalu banyak, lebih banyak dari presiden presiden sebelumnya. Semoga bapak presiden tetap teguh dan dalam mengawal agenda repormasi dan pemberantasan korupsi yang kelihatannya malah semakin menjadi-jadi diberbagai bidang. Andra Bigbrother Bicara ttg kapasitas Pak SBY sbg presiden RI,tak ada manusia yg smpurna,byk pro kontra dlm pemerintahannya,dan dlm masa jabatan yg teakhir ini,smoga beliau ‘lurus’ mnjalanknnya.. Arimin Jusuf Wumu SELAMAT ATAS ANGKA QQ 9 Karna angka kelahiran SBY 9-9-1949 ditambah dengan 9-9-2011 menjadi = 1983960 Angka tersebut dijumlah 1+9+8+3+9+6 = 36 adalah 3+6 = 9 Ini adalah angka sempurna dalam perhitungan bilangan atau angka tertinggi, yang artinya semoga prestasi SBY juga bisa tinggi. SELAMAT ULANG TAHUN PAK SBY, PANJANG UMUR SUKSES SELALU DALAM MEMIMPIN NEGARA INI AMIEN. Yuji Anteng Wah sama dengan ulang tahun mertua ku. ya moga dapat lebih cepat memberantas korupsi ..lanjutkan Yuly AsnaSary Kemiskinan, berantas korupsi yg mengakibatkn rakyat kecil terlantar, rakyat btuh kehidupan yg layak Sirady Daeng Mappile Saya ingin memberikan Kue Rapot Merah untuk Pak presiden....
CMYK
6
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
tribun nasional Perahu Rombongan Rektor Unhas Terbalik MAKASSAR - Perahu yang ditumpangi Rektor Universitas Hasanuddin (Unhas), Prof. Idrus Paturusi, terbalik di Perairan Pulau Sanrobengi, Takalar, Sulawesi Selatan, Minggu (11/9). Perahu yang juga membawa rombongan dari Unhas itu terbalik di area kedalaman 5 hingga 6 meter. Berdasarkan rilis dari Biro Humas Unhas, perahu terbalik sekitar pukul 09:30 Wita, usai menebar bibit kepiting rajungan. Saat mau kembali, tempat benih yang dipegang Rektor tersangkut. Beberapa orang di perahu memberi bantuan tanpa memperhatikan keseimbangan perahu. “Perahu oleng dan terbalik,” kata Kabag Humas Unhas, Dahlan Abubakar dalam rilisnya. Beruntung, semua penumpang menggunakan pelampung dan semua rombongan di perahu tersebut selamat. Sebuah perahu yang mendampingi perahu rombongan rektor juga langsung memberikan bantuan, termasuk satu speedboat. (vnc)
PNS Wajib Hafal Lagu Indonesia Raya TRIBUNNEWS/HERUDIN
Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri berpidato dihadapan ribuan kader dan simpatisan saat acara halal bi halal PDI Perjuangan DKI Jakarta di Istora Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (11/9).
Nanti Saya Disebut Provokator ● Megawati Kembali Lontarkan Kritik ”Mbok ya jangan tebang pilih lho. Proses penegakkan hukum masih tebang pilih, politik masih tersandera.” Megawati, Mantan Presiden RI
JAKARTA, TRIBUN - Ketua Umum DPP PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, kembali bicara lantang mengenai proses penegakan hukum belakangan ini. Ia menyebut masih ada tebang pilih dalam proses penegakan hukum di bidang korupsi. “Mbok ya jangan tebang pilih lho. Proses penegakkan hukum masih tebang pilih, politik masih tersandera,” kata Megawati di depan ribuan kader PDI Perjuangan yang berkumpul di Istora Senayan, menghadiri acara halal bihalal, Minggu (11/9). Namun ia menambahkan saat ini tidak ingin banyak bicara supaya tidak lagi dianggap sebagai provokator. “Nanti saya disebut provokator lagi,” sindir Mega yang diiringi riuh tepuk tangan kadernya yang memerahkan Istora Senayan. Megawati mengaku meski lebih banyak diam, banyak pihak ingin berusaha bertemu dengannya. “Saya diam saja
masih dicari orang. Pak Fauzi (Gubernur DKI Fauzi Bowo) saja cari-cari saya,” ujar Megawati kepada Fauzi Bowo yang hadir dalam acara tersebut. Fauzi Bowo dikabarkan tengah melobi PDI Perjuangan terkait dengan pemilihan Gubernur-Wakil Gubernur DKI pada tahun depan. Namun Fauzi Bowo mengaku belum memikirkan mengenai pemilihan tersebut dan lebih fokus bekerja. Menurut Megawati, masih terlalu banyak proses penegakan hukum yang dipolitisasi. “Hukumnya sendiri tidak mempunyai ruang, tidak bisa ditegakkan. Banyak kasus yang sekarang ini praktis tidak terselesaikan,” katanya. Megawati berharap pemerintah lebih serius dan tidak melakukan tebang pilih. “Ya tidak ada jalan lain, tidak boleh ada tebang pilih. Semua sesuai dengan undangundangan yang berlaku itu harus dilaksanakan,” katanya. Lalu bagaimana pendapat Megawati soal pemberantasan korupsi? “Jangan banyak omonglah,” tambahnya. Hampir setiap kali kesempatan, Mega mengungkap secara diplomatis, banyak orangorang penting yang mencari dirinya. Sang ajudan, kata Megawati, kerap memberi
tahu setiap ada telepon. “Ajudan saya bilang, Bu ada telepon, dari si A. Bilang, saya nggak di tempat karena si A, B, si C selalu mencari saya,” katanya. Megawati kemudian menuturkan, dirinya kerap mendelegasikan kepada putrinya, Puan Maharani, untuk menemui para tokohtokoh penting. “Puan, kamu saja yang ketemu. Kalau sudah ketemu, kasih tahu ibu ya. Sekarang kan Puan jabatannya keren, Wakil Ketua Umum (Wakil Ketua Umum DPP PDI Perjuangan,” ujar Megawati. Mengawati enggan menjawab ketika ditanya apakah kehadiran Fauzi Bowo terkait pemilukada di DKI Jakarta tahun depan. “Tanya sendiri dong pada Pak Fauzi,” ucapnya. Begitu pula Fauzi Bowo menolak berkomentar. “Tadi kan dibilang jangan banyak bicara. Saya tidak mau komentar, pokoknya kerja saja yang benar,” ujarnya. Rumor Fauzi Bowo hendak meninggalkan Partai Demokrat memang sudah tercium sejak partai yang didirikan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu hendak mencalonkan Ketua DPD DKI Partai Demokrat, Nachrowi Ramli, untuk maju dalam pemilihan Gubernur DKI. (tribunnews/ yat)
SIDRAP - Khawatir ada aparatur pegawai negeri sipil (PNS) yang tidak menghafal lagu “Indonesia Raya”, Gubernur Sulawesi Selatan H Syahrul Yasin Limpo pada awal Agustus bulan lalu menerbitkan Surat Edaran Nomor 001/4784 Kesbang tentang Lagu Kebangsaan Indonesia Raya. Merujuk kepada surat edaran itu, Bupati Kabupaten Sidrap, Sulawesi Selatan, mengharuskan seluruh PNS di Kabupaten Sidrap menghafal lagu kebangsaan “Indonesia
Raya”. “Bentuk keseriusan kami agar imbauan Gubernur tersebut diterapkan seluruh aparatur Pemerintahan Kabupaten Sidrap, kami mengeluarkan surat edaran serupa,” kata Bupati Sidrap Rusdi Masse yang dihubungi Minggu (11/9). Menurut Bupati termuda di Indonesia ini, kendati tidak ada ancaman sanksi, sangat diharapkan lagu wajib kebangsaan tersebut dihafal oleh aparatur negara. Akan menjadi penilaian sendiri jika didapati ada PNS yang tidak menghafal lagi kebangsaan tersebut. “Karena tentu akan sangat memalukan,” tuturnya. (kompas.com)
Empat Kecamatan di Malang Krisis Air MALANG - Empat kecamatan di Kabupaten Malang, Jawa Timur, dilanda krisis air bersih. Masalah tersebut hingga kini belum bisa diatasi oleh pemerintah setempat. Keempat kecamatan itu berada di wilayah Kabupaten Malang Selatan, yakni Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Pagak, Gedangan, dan Kecamatan Kalipare. Menurut Bupati Malang Rendra Kresna, setiap tahun daerah tersebut memang selalu dilanda krisi air bersih ketika musim kemarau. Sebab, selain minimnya mata air, upaya melakukan pengeboran juga sulit dilakukan. “Kendalanya karena dengan dalaman sekitar 200 meter belum bisa mengeluarkan air kalau dilakukan pengeboran,” katanya, Minggu (11/9), dihubungi via telepon. Meski demikian, pihaknya tetap akan berusaha melakukan pengeboran di kawasan tersebut. Untuk menangani kekeringan di daerahnya, Pemerintah Kabupaten Malang telah menyiapkan lima unit mobil tangki PDAM untuk memasok air bersih ke titik-titik yang mengalami krisis air bersih. “Selain itu, juga disiapkan mobil pemadam kebakaran untuk memasok air guna mengairi sawah milik warga,” katanya. (kompas.com)
Di Pinrang, PNS Bebas Kawin Cerai PINRANG, TRIBUN Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1983 yang mengatur tentang izin perkawinan dan perceraian pegawai negeri sipil (PNS) dan berlaku bagi seluruh jajaran PNS di seluruh Indonesia dinilai tidak berjalan optimal, bahkan tidak berlaku efektif di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan. Hal ini dikemukakan Direktur Lembaga Kajian Pengembangan Daerah (Lakipada) Muhammad Yusuf Timbangi, Minggu (11/9). Ia mengatakan, terkesan ada pembiaran bagi PNS di Kabupaten Pinrang dalam melakukan perkawinan dan
perceraian yang menyalahi PP Nomor 10 Tahun 1993. Menurut mantan anggota DPRD Kabupaten Pinrang ini, bukannya sanksi yang diberikan kepada PNS yang melakukan poligami tanpa izin, malah dihadiahi jabatan strategis. “Sebut saja pejabat berinisial HSS dan ASW yang beristri dua tanpa mengantongi izin atasan. Padahal, mereka sudah memiliki keturunan. Mereka malah diberi jabatan penting dalam pemerintahan. Kenyataan ini menjadi preseden buruk dalam pengelolaan aparatur pemerintahan,” katanya.
Yusuf menambahkan, berdasarkan aturan, PNS yang berpoligami tanpa izin harusnya diberikan sanksi tegas berupa pemberhentian dengan hormat tidak atas permintaan sendiri sebagai PNS. Selain itu, kata Yusuf, ada juga PNS wanita di Pinrang yang dijadikan istri kedua. Padahal, dalam aturan kepegawaian, sanksi bagi PNS yang menjadi istri kedua adalah pemecatan. “Pembiaran ini tidak hanya berdampak pada tidak adanya efek jera bagi PNS lainnya, tetapi juga mencoreng citra aparatur pemerintahan. Bisa saja timbul opini masyarakat kalau pejabat Pinrang doyan
kawin. PNS yang beristri lebih dari satu orang juga sangat rentan terhadap tindak korupsi karena beban ekonominya lebih besar sehingga penyalahgunaan jabatan bisa saja terjadi,” ujarnya. Bupati Pinrang H Andi Aslam Patonangi yang dikonfirmasi terkait hal tersebut beralasan, masalah perkawinan PNS yang lebih dari satu kali ataupun perceraiannya adalah masalah pribadi setiap aparatur yang tidak bisa ditendensi oleh pihaknya. “Itu masalah pribadi. Kami tidak boleh ikut campur,” katanya singkat. (kompas.com)
Kuota Haji Tambah 10.000 Jamaah JAKARTA, TRIBUN - Pemerintah Saudi Arabia memenuhi permintaan Indonesia untuk menambah kuota jamaah calon haji. Hasilnya, tahun ini, Indonesia mendapat tambahan kuota 10 ribu. Maka pada musim haji 2011 jamaah yang akan diberangkatkan ke Arab Saudi mencapai 211.000 jiwa. “Hasil pertemuan dengan pemerintah Arab Saudi, kuota haji Indonesia sebanyak 211 ribu jamaah,” kata Menteri Agama Suryadharma Ali saat konferensi pers di ruang VIP Bandara Internasional
Soekarno Hatta, Minggu (11/9). Menurut Suryadharma, permintaan tambahan kuota haji itu didasari pada hasil sensus nasional tahun 2010. “Hasilnya pemerintah Arab Saudi mengabulkan penambahan kuota yang bersifat tidak tetap sebanyak 10.000 orang jamaah. Sehingga total jamaah calon haji Indonesia yang diberangkatkan tahun ini berjumlah 221.000 orang,” kata Suryadharma. Jumlah 211 ribu tersebut dengan rincian 194 ribu untuk jamaah haji reguler dan 17 ribu untuk haji khusus. Menurut
dia, tambahan kuota 10 ribu orang itu akan dialokasikan untuk haji reguler sebanyak 7000 orang dan untuk haji khusus sebanyak 3000 orang. “Jadi total jamaah haji reguler sebanyak 201 ribu jamaah dan total jamaah haji khusus sebanyak 20 ribu jamaah,” ungkap Suryadharma. Kuota tambahan tersebut akan diprioritaskan untuk jamaah calon haji yang berusia di atas 60 tahun. “Tambahan kuota itu prioritas untuk usia 60 tahun keatas,” lanjut dia. (vnc)
DPR Diminta Transparan soal RUU Intelijen JAKARTA, TRIBUN - Sebelum mengesahkan Rancangan UndangUndang Intelijen sebagaimana jadwal, 27 September mendatang, DPR diharapkan menjelaskan esensi RUU tersebut kepada publik. “Ada 30 pasal bermasalah dalam RUU Intelijen, yang sebagian besar di antaranya mengancam penegakan hukum dan HAM serta demokrasi,”
CMYK
kata peneliti Imparsial, Ghufron Mabruri, Minggu (11/9). Pada 27 September 2011, parlemen dijadwalkan akan mengesahkan draf RUU Intelijen menjadi undang-undang. Menurut Direktur Progam Imparsial Al Araf, pengesahan RUU Intelijen itu semestinya baru dapat dilakukan jika pasal-pasal bermasalah telah diperbaiki.
“Penting bagi parlemen untuk menjelaskan kepada publik sehingga ada tolok ukur yang jelas apakah RUU Intelijen sudah pantas untuk disahkan atau belum,” kata Al Araf. DPR diharapkan lebih banyak mengadakan sosialisasi. Selama ini, banyak kritik menyatakan, pembahasan RUU Intelijen oleh panitia kerja terlalu tertutup. (kompas.com)
tribun manca NEW YORK, TRIBUN - Sebagai negara adidaya, dominasi AS di bidang teknologi memang tak terbantahkan. Mereka punya berbagai jenis teknologi canggih yang tak dimiliki oleh negara lain. Beberapa di antaranya menggunakan sistem yang mungkin tak pernah Anda bayangkan sebelumnya. Situs Silicon Alley Insider mengungkap beberapa teknologi unik yang dipunyai oleh pemerintah AS. (vnc)
Tertawa Dikabarkan Meninggal
1. Senapan PHASR Senapan ini tak akan melukai siapapun. Senapan PHASR atau singkatan dari (The Personnel Halting and Simulation Response) ini adalah sistem laser yang didesain untuk hanya membuat target mengalami
disorientasi dan tak bisa melihat. Senjata sejenis yang menggunakan teknologi ini juga sempat digunakan AS di perang Irak untuk melumpuhkan musuh yang tak mau berhenti di pos pemeriksaan. 2. Active Denial System Senjata ini menembakkan gelombang elektromagnet langsung kepada permukaan kulit seseorang, sehingga orang itu akan merasa IST lemah dan kesakitan. Orang yang terkena akan merasa seperti terbakar sinar matahari. Militer AS menyebutnya sebagai ‘Goodbye Weapon’.
IST
3. Railgun Senjata ini memanfaatkan medan magnet untuk melontarkan proyektil dengan kecepatan yang sangat cepat, hingga 7 kali kecepatan suara. Senjata ini awalnya hanya ada di cerita fiksi. Namun kemudian militer AS mengembangkannya dan pada 2008 sempat mengujikannya. Rencananya senjata ini akan benar-benar siap antara 2020-2025. 4. Serangga Hybrida MEMS Senjata ini lebih canggih daripada sekadar mobilmobilan yang dikendarai oleh remote control. Dengan mengganti otak serangga dengan IST chip komputer yang bisa mengendalikan sistem syaraf mereka, peneliti bisa mengendalikan serangga-serangga, atau kupu-kupu ke manapun diinginkan. Dengan menambahkan mereka dengan kamera video dan mikrofon, serangga-serangga ini menjadi alat mata-mata yang sangat ampuh. 5. Mikorofon Laser Ini adalah teknologi yang sudah ada di pasaran. Dengan teknologi ini, seseorang bisa menyadap pembicaraan di sebuah ruangan dari jarak jauh. Caranya: IST Ketika dua orang berbicara di sebuah ruangan, maka gelombang suara mereka akan tertangkap getarannya di benda padat yang terhubung dengan ruangan, seperti jendela ruangan. Dengan senjata laser yang tak terlihat mata bisa diarahkan ke jendela, sehingga ia akan menerima pantulan laser dari jendela. Dari pengolahan terhadap gelombang laser hasil pantulan dari jendela, senjata akan menerjemahkannya kembali menjadi sebuah bentuk percakapan suara yang ada di ruangan tadi.
7
tokoh
Lima Senjata Canggih AS
IST
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
AP PHOTO/BRIAN SNYDER, POOL
Petugas pemadam kebakaran Amerika Serikat memegang bendera negara dalam rangkaian upacara peringatan kematian ratusan pemadam kebakaran di Gereja St Pattrick, New York. Ratusan pemadam kebakaran tewas saat menyelamatkan korban serangan teroris 11 September 2001 ke Gedung WTC.
Warga Amerika Heningkan Cipta ! Memperingati Serangan Al-Qaida ke WTC “Dalam rentang waktu satu dekade, tragedi 11 September dirasakan dalam era berbeda. Namun, bagi keluarga yang kehilangan orangorang tercinta, beberapa di antaranya bergabung dengan kita di sini, 11 September tak pernah dapat dilupakan,” George W Bush dan Bill Clinton mantan Presiden AS
NEW YORK, TRIBUN Amerika Serikat mengheningkan cipta untuk memperingati 10 tahun setelah pesawat pertama menabrak World Trade Center. Upacara dilakukan di tempat kejadian di New York tepat pada saat serangan dilakukan untuk mengenang korban tewas sekitar 3.000 orang. Presiden AS Barack Obama membaca Injil sebelum para anggota keluarga membacakan nama-nama korban. Pihak keamanan memberlakukan pengamanan ketat karena adanya peringatan kemungkinan serangan AlQaida. Keluarga korban juga berkumpul di Washington dan Pennsylvania dimana pesawat terbang juga mengalami kecelakaan. Pesawat pertama menabrak Menara Utara WTC pada pukul 08:46 waktu setempat (13:46 GMT). Bloomberg:”Langit biru sempurna” berubah menjadi “malam paling kelam”
Saat berpidato pada upacara di WTC, Walikota New York Michael Bloomberg mengatakan “langit biru sempurna” berubah menjadi “malam paling kelam” pada 11 September. Obama membacakan isi Injil tentang kekuatan dan perlindungan Tuhan mengenai “bantuan yang benar-benar tersedia saat kita menghadapi masalah”. Saat nama-nama korban tewas dibacakan, sebagian hadirin menghapus air mata. Upacara resmi akan dimulai pada tempat dimana kedua menara kembar hancur karena serangan al-Qaida. Pembatas besi telah ditaruh di jalan-jalan di dekatnya sementara polisi New York dan Washington menghentikan dan memeriksa kendaraan besar yang memasuki jembatan dan terowongan. CIA mendapat peringatan minggu lalu bahwa Al-Qaida kemungkinan mengirimkan sejumlah penyerang, sebagian dari mereka kemungkinan warga AS, untuk membom salah satu kota. Presiden Amerika Serikat Barack Obama berjanji bahwa AS tidak akan goyah sedikit pun dalam memerangi terorisme. Hal yang sama disampaikan pendahulunya bahwa AS tidak akan pernah lupa pada tragedi 11 September dan para pahlawan yang membantu mempertahankan negara. Peringatan 10 tahun tragedi mematikan itu hingga kini masih terpatri dalam ingatan kolektif masyarakat AS. Warga AS di seluruh negeri memberi
penghormatan kepada mereka yang menjadi korban teroris pada 11 September. Di New York dan Washington, misalnya, polisi meningkatkan keamanan dan kewaspadaan karena peringatan 10 tahun tragedi ini masih di bawah ancaman teror. Kerabat para korban 11 September berkumpul di Shanksville, Pennsylvania, di mana mantan Presiden AS George W Bush dan Bill Clinton, serta Wapres AS Joe Biden memperingati korban pesawat United Airlines 93 yang dibajak teroris. Bush memberi penghormatan kepada 40 penumpang dan kru pesawat yang membantu mencegah bencana lebih lanjut ketika teroris yang membajak pesawat itu berencana menabrakkan pesawat ke Gedung Capitol. Bush mengatakan, tragedi 11 September masih meninggalkan rasa sakit pada keluarga korban. “Dalam rentang waktu satu dekade, tragedi 11 September dirasakan dalam era berbeda. Namun, bagi keluarga yang kehilangan orang-orang tercinta, beberapa di antaranya bergabung dengan kita di sini, 11 September tak pernah dapat dilupakan,” kata Bush. “Peristiwa itu masih terasa sangat kuat dalam ingatan dan juga rasa sakitnya. Amerika berbagi kesedihan dengan Anda. Amerika Serikat tak akan pernah melupakan tragedi 11 September,” kata Bush. Sejumlah peringatan 10 tahun peristiwa 11 September digelar di beberapa kota di AS pada hari Minggu (11/ 9) ini. (kompas.com/bbc)
MANTAN Presiden Kuba, Fidel Castro, beberapa pekan terakhir, melalui situs mikroblog, Twitter, dikabarkan sakit dan meninggal dunia. Tetapi, Jumat (9/9) lalu, suara Castro justru diperdengarkan di sebuah acara televisi. Ia pun menanggapi rumor IST tersebut dengan santai dan Fidel Castro tertawa. Pria berusia 85 tahun itu memang tak muncul di depan publik selama dua bulan. Sampai akhirnya pada Kamis dan Jumat kemarin ia berbincang dengan Mario Silva dari televisi publik Venezuela. Beberapa foto menunjukkan, sambil menikmati semangkuk sup, Castro berbincang dengan Silva. Hanya potongan-potongan gambar yang ditampilkan dalam acara bincang-bincang tengah malam itu, tetapi audio wawancara disiarkan seluruhnya. “Mereka telah ‘membunuh’ saya beberapa kali. Orang-orang yang membuat prediksi ini membuat saya tertawa, seolah-olah bagi saya kematian adalah berita buruk,” katanya seperti dikutip dari dnaindia.com, Sabtu (10/9) waktu setempat. Silva mengatakan wawancara itu berlangsung pada Selasa lalu di Havana. Hal ini dilakukan juga untuk mengonfirmasi laporan tentang kondisi kesehatan Castro, dan didukung oleh pemimpin Venezuela, Hugo Chavez. Dari foto yang ditampilkan, terlihat Castro mengenakan jaket putih dan kemeja kotak-kotak. Castro memerintah Kuba selama hampir setengah abad sebelum sakit memaksanya untuk menyerahkan kekuasaan kepada adiknya, Raul pada 2008. (vnc)
PM Jepang Minta Maaf TOKYO, TRIBUN - Perdana Menteri Jepang, Yoshihiko Noda meminta maaf setelah salah seorang menterinya dipaksa untuk berhenti karena menyebut daerah bencana nuklir Fukushima sebagai “kota kematian”. Yoshihiko Noda mendapatkan tekanan besar setelah menteri ekonomi, industri dan perdagangan Yoshio Hachiro mundur IST pada Sabtu (10/9). Seperti diberitakan AFP, Yoshihiko Noda jabatan menteri ekonomi, industri dan perdagangan bertanggungjawab untuk menangani krsis nuklir yang terjadi akibat gempa dan tsunami 11 Maret lalu. “Saya meminta maaf kepada masyarakat Fukushima atas peristiwa yang sangat menyakitkan mereka,” kata perdana menteri kepada wartawan Minggu (11/9), bertepatan dengan peringatan enam bulan setelah bencana alam itu. “Saya percaya tidak ada kebangkitan Jepang, tanpa kebangkita Fukushima. Pemerintahan saya akan bekerja keras untuk mendapatkan kembali kepercayaan masyarakat.” Tetapi, pemimpin oposisi dan tajuk rencana koran-koran mengkritik Noda yang memilih Hachiro menjadi salah satu dari 17 menteri dalam kabinetnya sembilan hari yang lalu, dan sekarang tinggal 10 anggota kabinet yang baru pertama kali menjabat sebagai menteri. Pernyataan Hachiro hanya merupakan salah satu kesalahan yang oleh menteri-menteri baru. “Perdana Menteri harus bertanggung jawab atas penunjukan anggota kabinetnya yang dia klaim merupakan orang yang tepat di posisi yang tepat,” kata sekjen Partai oposisi Nobuteru Ishihara. Harian bisnis Nikkei mengatakan:” Perdana Menteri tidak dapat menghindari pertanyaan berkaitan dengan penunjukan itu. (bbc)
8
Kaltim SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Mendinginkan Ambon RED alert berbunyi kembali di Ambon! Sampai tadi malam, tercatat sebanyak satu orang korban jiwa dan 60 orang lukaluka. Perang batu masih terjadi di beberapa titik di Kota Ambon. Di Simpang Tiga Trikora, dua buah tank dan ratusan personel TNI menjaga lokasi di bentrok. Sesekali terdengar suara tembakan. Namun tidak jelas dari mana suara tembakan itu berasal. Di sekitar Waringin, api masih tampak membumbung dari rumah-rumah dibakar. Beberapa korban yang terkena lemparan batu saat bentrok dibawa ke RS untuk mendapat perawatan medis. Sebanyak 200 personel Brimob dari Makassar pun diterbangkan untuk mengamankan situasi Ambon. Warga di sejumlah kawasan di Kota Ambon memutuskan mengungsi ke rumah sanak keluarga, karena khawatir ketegangan meluas menyusul insiden bentrokan itu. Pengungsi terlihat di Desa Passo, Lateri, dan Halong; Kecamatan Baguala; Kebun Cengkeh, Karang Panjang, Batu Meja, Kayu Putih, dan Soya, Kecamatan Sirimau; serta Kudamati dan Gunung Nona, Kecamatan Nusaniwe. Para ibu dan ayah bersama anak-anak terlihat membawa surat-surat berharga, barang, dan pakaian seadanya. Para pengungsi dan warga Ambon tidak menginginkan konflik sosial sebagaimana pada 1999 terulang kembali. Untuk meredam kericuhan itu, Kepala Bareskrim Polri Komjen (Pol) Sutarman mengatakan kerusuhan di Ambon dipicu tewasnya seorang tukang ojek dalam kecelakaan tunggal, namun sempat dipukuli oleh sekelompok orang. Nyawanya tidak tertolong saat dilarikan ke rumah sakit. “Ada seorang tukang ojek yang sebenarnya kecelakaan tunggal, tapi malah dipukuli kelompok tertentu, sehingga terjadi balas dendam setelah upacara pemakaman,” ujar Sutarman saat hendak mengikuti rapat perihal rusuh Ambon ini di Mabes Polri, Jakarta, Minggu (11/9) petang. Sutarman menuturkan tewasnya si tukang ojek adalah murni, karena kecelakaan tunggal. Perbedaan keyakinan antara kelompok si tukang ojek dan kelompok pemukul memicu kerusuhan makin meluas. “Kecelakaan lalulintas tunggal, out of control. Tapi malah dipukuli oleh warga desa itu, ya mungkin oleh kelompok lain. Orang kecelakaan tunggal, kok digebukin?.Itu yang jadi pemicu,” ujarnya. Sepengetahuan Sutarman, kondisi terakhir di Ambon masih mencekam. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Djoko Suyanto mengatakan Kota Ambon mulai tenang. “Saya baru saja terima laporan dari Gubernur Maluku pukul 18.15 WIT (Minggu sore), situasi mulai mereda,” kata Djoko. Menkonpolkam menambahkan Gubernur Maluku Brigjen TNI (Purn.) Karel Albert Ralahalu, Kepala Polda, serta tokoh masyarakat telah berupaya meredam bentrokan massa dengan turun langsung ke lapangan malam ini. Sekali lagi kasus-kasus seperti ini tidak terlepas dari konflik masa lalu, belum sembuh benar perasaan trauma massa atas peristiwa bentrok warga itu. Di satu sisi, warga pada umumnya merasa negeri bila bentrok massal antar warga terjadi kembali seperti tahun 1999 silam. Di sisi lain menunjukkan bahwa tampaknya memang ada pihak-pihak tertentu yang memanfaatkan sistuasi ini untuk mengacaukan situasi dan keamanan di Ambon. Memang masih ada benih-benih ketidaksukaan Ambon bisa hidup tenang dan damai, mereka suka menjual isu murahan sehingga Ambon bisa berkorbar kembali. Ini semua terkait erat dengan aparat keamanan. Kuncinya ada di aparat keamanan yang di dalamnya ada satu gugus tugas keintelejenan, termasuk, pula BIN. Apabila aparat keamanan kemudian terlibat pula di dalam perkara Ambon, maka kasusnya bakal kembali seperti persitiwa 12 tahun silam. Bentrok kecil dibesar-besarkan, kemudian dikendalikan sedemikian rupa sehingga persoalan menjadi panjang dan rumit. Begitu banyak tangan datang kesana bukan untuk menyelesaiakan masalah tetapi turut mengompori agar persoalan makin besar. Ini semua bergantung kepada pemerintah, serta aktivitas kekuatan masa yang ada di sana. Sebuah kenkonyolan luar biasa apabila ada oknum atau seklompok masyarakat yang memaksa Ambon membara kembali. Rakyat harus menolah misi ini. Kekuatan batin dan pengendalian emosi warga Ambon dipertaruhkan untuk menghidari terulang kembali masa kelam yang membawa derita berkepanjangan. Salam dari seluruh warga Indonesia, Ambon berdamailah. Kami mendukugmu! (*)
tribun buffer Raih Kemenangan Kedelapan ● Vettel Taklukkan Sirkuit Monza MONZA, TRIBUN- Sebastian Vettel melanjutkan dominasinya di arena balap Formula 1. Jagoan Red Bull ini memenangi seri GP Italia yang jadi kemenangan kedelapannya musim ini. Vettel menjadi pebalap pertama yang menyelesaikan balapan sepanjang 53 lap di Sirkuit Monza, Minggu (11/9) malam WIB. Dia menuntaskan lomba dalam waktu 1 jam 20 menit 46,172 detik. Pebalap McLaren, Jenson Button, harus puas di posisi kedua. Button finis 9,59 detik di belakang Vettel. Pengisi podium lainnya adalah Fernando Alonso. Pebalap Ferrari ini menempati posisi ketiga. Pebalap lain yang finis sepuluh besar adalah Lewis Hamilton, Michael Schumacher, Felipe Massa, Jaime Alguersuari, Paul Di Resta, Bruno Senna, dan Sebastien Buemi. Hasil ini membuat Vettel mengumpulkan 284 poin dari 13 seri yang sudah digelar dan makin kokoh di puncak klasemen pebalap. Dia unggul 112 poin atas Alonso yang duduk di posisi kedua. Posisi ketiga diduduki Mark Webber dan Jenson Button yang mengoleksi 167 poin. Balapan
Ambon Rusuh...! ● Sambungan Hal 1
tidak meluas. Sekitar pukul 16.50 WIB Gubernur Maluku melaporkan, situasi sudah mulai mereda. Pertemuan muspida dan tokoh-tokoh masyarakat akan dilakukan Minggu malam ini,” ujar Djoko Suyanto, di Jakarta, Minggu siang. Selain melakukan komunikasi lisan, Djoko juga mengirim SMS kepada para pejabat terkait. “Yang terhormat Gubernur Maluku, Kapolri, Pang TNI, dan Kepala BIN. Mohon terus diantisipasi dan diikuti perkembangan isu SARA di Ambon. Jangan lengah, karena pada masa lalu kejadian awal juga seperti ini,” begitu pesan singkat (SMS) yang dikirim Djoko kepada para pejabat terkait. “Segera kumpulkan para tokoh-tokoh agama, tokoh masyarakat, dan yang terkait untuk bersama-sama melakukan upaya damai dan tidak melakukan tindakan
HASIL BALAPAN GP ITALIA 1. Sebastian Vettel 2. Jenson Button 3. Fernando Alonso 4. Lewis Hamilton 5. Michael Schumacher 6. Felipe Massa 7. Jaime Alguersuari 8. Paul Di Resta 9. Bruno Senna 10. Sebastien Buemi 11. Pastor Maldonado 12. Rubens Barrichello 13. Heikki Kovalainen 14. Jarno Trulli 15. Timo Glock AFP/DIMITAR DILKOFF
Red Bull-Renault McLaren-Mercedes Ferrari McLaren-Mercedes Mercedes Ferrari Toro Rosso-Ferrari Force India-Mercedes Renault Toro Rosso-Ferrari Williams-Cosworth Williams-Cosworth Lotus-Renault Lotus-Renault Virgin-Cosworth
1h20:46.172 + 9.590 + 16.909 + 17.471 + 32.677 + 42.993 + 1 lap + 1 lap + 1 lap + 1 lap + 1 lap + 1 lap + 1 lap + 2 laps + 2 laps
Vettel belum terusik. Dia diikuti Alonso, Button, Hamilton, dan Schumacher. Setelah terus-terusan menekan Alonso, Button akhirnya berhasil merebut posisi kedua pada lap ke-37. Tapi, Alonso tak menyerah begitu saja dan terus menempel Button. Peluang Vettel untuk menang sangat besar karena dia unggul sekitar 15,7 detik atas para pebalap di belakangnya pada lap ke-40. Di belakang dia ada Button, Alonso, Massa, Hamilton, dan Schumacher. Posisi tersebut ternyata tak berubah hingga balapan tuntas. Vettel tetap di depan, diikuti Button dan Alonso.(dtc)
masih tersisa enam seri lagi. Untuk bisa mempertahankan titel, Vettel perlu minimal 39 poin lagi. Jalannya perlombaan diwarnai dengan start yang baik oleh Alonso. Dia melesat ke depan setelah melewati Hamilton dan Vettel. Beberapa saat setelah lomba dimulai, terjadi kecelakaan yang melibatkan Vitaly Petrov, Nico Rosberg dan Vitantonio Liuzzi. Akibatnya, safety car keluar. Kecelakaan tersebut membuat ketiga pebalap tersebut tak bisa melanjutkan balapan. Daniel Ricciardo dan
Jerome d’Ambrosio juga out. Memasuki lap kelima, Vettel berhasil mengambil alih pimpinan balapan. Dia menyalip Alonso. Di belakang mereka ada Schumacher dan Hamilton. Pada lap berikutnya, Mark Webber bersenggolan dengan Felipe Massa saat hendak mencoba menyalip pebalap Ferrari itu. Sebagai konsekuensinya, Webber kehilangan sayap depan dan akhirnya tak bisa meneruskan lomba. Hingga lap kedelapan, Vettel masih memimpin balapan. Dia mengungguli Alonso, Schumacher,
Hamilton, dan Button. Adrian Sutil keluar dari balapan pada lap ke-11. Masih ada 17 mobil tersisa di lintasan. Hamilton beberapa kali mencoba menyalip Schumacher pada lap ke-13. Tapi, Schumi masih bisa mempertahankan posisi ketiga. Memasuki lap ke-16, Vettel makin nyaman di depan. Dia unggul hingga 8,9 detik atas Alonso. Pada lap berikutnya, Button sukses melewati Hamilton dan merebut posisi keempat. Mareka berdua juga melewati Schumi yang melakukan pitstop. Button masuk pit pada lap ke-18. Hal ini membuat Hamilton naik ke posisi ketiga. Memasuki lap ke-30, posisi
anarkis,” tambah Djoko dalam SMS-nya. Kepala Divisi Humas Mabes Polri, Irjen Pol Anton Bachrul Alam, menegaskan kematian tukang ojek bernama Darfin Saimen di kawasan Gunung Nona, Ambon, murni akibat kecelakaan tunggal, bukan pembunuhan. “Hasil otopsi dari dokter dan keterangan saksi di lokasi kejadian menyebutkan Darfin tewas akibat kecelakaan murni,” kata Anton Bachrul Alam seusai mengikuti rapat dipimpin Kapolri Trimur Pradopo di Mabes Polri, Jakarta, Minggu. Dikatakan, Sabtu malam si tukang ojek mengendarai motornya dari arah stasiun TVRI, kawasan Gunung Nona, menuju Pos Benteng. Di sekitar pos tersebut, dekat tempat pembuangan sampah, Darkin kehilangan kendali dan menabrak pohon gadihu serta rumah warga bernama Okto. Korban segera dilarikan ke rumah sakit, namun nyawanya tak tertolong. Belakangan muncul isu yang menyebar luas, tukang ojek tersebut tewas karena dibunuh kelompok warga di lokasi kecelakaan. “Itu bisa dibuktikan dari hasil otopsi. Murni kecelakaan. Oleh karena itu kami imbau masyarakat untuk menahan diri. Berdasarkan keterangan saksi dan hasil otopsi, tidak ada tanda-tanda kekerasan. Itu kecelakaan murni. Kami berharap masyarakat memahaminya,” kata Anton. Sebelumnya, Kepala Badan Reserse dan Kriminal (Bareskrim) Komjen Pol Sutarman menyatakan kerusuhan mulai muncul usai pemakaman jenazah korban. “Kecelakaan lalu lintas tunggal, out of control,” katanya.
dan sekitarnya, Mabes Polri mengirimkan seorang perwira tinggi bintang dua, Irjen Pol Suparni Suparto, Wakil Kepala Badan Intelijen dan Keamanan (Wakabaintelkam), dan 200 personel Brimob dari Polda Sulsel. Saat ini Kapolda Maluku, Brigjen Pol Syarief Gunawan memimpin langsung pengamanan di Kota Ambon. “Minggu malam Wakabaintelkam dan beberapa perwira tinggi lain terbang ke Ambon menggunakan pesawat Lion Air. Kami membantu Muspida Maluku,” ujar Anton. Langkah ini diambil untuk menambah kekuatan personel Polda Maluku dalam melokasir meluasnya kerusuhan di Ambon. “Dari Makassar, kami kirim 200 personal Brimob untuk membantu personel Polda Maluku, dan Polres Ambon,” ujarnya. Gubernur Prihatin Gubernur Maluku Karel Albert Ralahalu mengaku prihatin terkait kerusuhan di Ambon. “Hentikan ketegangan yang mengarah kepada pertikaian antarkelompok karena hanya penderitaan berkepanjangan akan dirasakan sebagaimana konflik sosial pada 1999,” tegasnya. Gubernur menandaskan ketegangan yang terjadi janganlah diarahkan ke persoalan agama. “Ini sebenarnya masalah hukum yang telah ditangani aparat penegak hukum untuk menuntaskannya,” ujar Karel. Ditegaskan, aparat penegak hukum tengah bekerja untuk mengetahui apakah tewasnya Darkin, warga Waihaong, ada unsur tindak pidana. “Usut dan tangkap siapapun yang terbukti melakukan tindak pidana, selanjutnya diproses hukum dan dijatuhi hukuman
seberat-beratnya karena perbuatan tersebut mengakibatkan warga kota Ambon dan sekitarnya menderita,” kata Gubernur. Ia menyesalkan dampak kejadian itu berupa sejumlah kendaraan bermotor dan rumah terbakar, serta korban luka-luka. “Mari kita belajar dari konflik sosial pada 1999 lalu agar tidak terulang lagi karena hanya penderitaan berkepanjangan dirasakan masyarakat. Bahkan, butuh anggaran sangat besar untuk membangun kembali berbagai faslitas umum, sosial, dan permukiman warga,” ujar Gubernur. Pemantauan pada Minggu siang di Rumah Sakit Alfatah, Rumah Sakit Bakhti Rahayu, Rumah Sakit Sumber Hidup dan RSUD dr M Haulussy, seorang warga meninggal dunia dan puluhan lainnya terluka. Namun pada malam haru jumlah korban tewas bertambah menjadi tiga orang. Informasi terbaru yang diterima Kompas.com, satu korban mengembuskan napas terakhir di RSU Al Falah, Ambon. Korban yang diidentifikasi bernama Sahrun Ely (22) itu tewas dengan luka tembakan di dagu. Hal ini disampaikan Kepala Biro Umum Pemerintah Provinsi Maluku Bakri Asatri, Minggu malam. Dengan tewasnya Sahrun, jumlah korban tewas dalam kerusuhan yang dipicu kabar burung tentang tewasnya seorang tukang ojek akibat dibunuh itu bertambah menjadi tiga orang. Sebelumnya diberitakan, dua orang tewas dalam bentrokan massa di kawasan Tanah Lapang Kecil. Kedua orang itu tewas di RSUD dr M Haulussy, Ambon. Mereka tewas karena luka tembak
aparat kepolisian saat upaya penghalauan massa. “Dua orang di antaranya meninggal dunia dan sudah diambil pihak keluarga,” kata dr Ita Sabrina dari Humas RSUD dr M Haulussy, Minggu malam, seperti dikutip dari kantor berita Antara. Korban tewas teridentifikasi sebagai Djefry Siahaan yang terkena timah panas di bagian perut dan Cliford Belegur yang tertembak di bagian dada sebelah kiri. Djefry adalah seorang guru yang tengah bertugas di Ambon. Informasi ini diterima Kompas.com dari pembaca yang bernama Clarasia Anggraeni. Sementara itu, orangtua Cliford, Chali Belegur, mengatakan, anaknya baru duduk di kelas III SMA Negeri 12 Ambon dan saat ini jasad anaknya sudah disemayamkan di rumah duka di kawasan Batu Gantung Dalam. Kepala Polda Maluku Brigjen (Pol) Syarif Gunawan sebelumnya mengatakan, sedikitnya 60 korban luka-luka hingga Minggu petang. Syarif mengatakan, korban umumnya mengalami luka akibat lemparan batu dan tembakan. Sementara satu korban tewas akibat tembakan. Namun, dia mengaku, pihak kepolisian belum mengetahui identitas korban. Menurut Syarif, Ambon menjelang malam berangsur kondusif dan terkendali. Sebanyak 600 personel gabungan dari Brimob Polda Maluku dan Kodam 16/ Pattimura diterjunkan ke sejumlah titik rawan bentrokan, antara lain Tugu Trikora, Mardika, dan Waringin Talake. Sejumlah panser pun kini disiagakan di kawasan tersebut.(tribunnews/coz/yat/ant)
Sementara itu, Mantan Walikota Ambon, Jopi Papilaja, menangis mendengar kota Ambon kembali rusuh yang mengarah ke pertikaian antarkelompok yang sebetulnya tidak perlu terjadi bila masing-masing pihak menahan emosi. “Saya menangis mendengar kota Ambon kembali bergejolak,” katanya. Dia menyatakan keprihatinannya, mengapa warga Ambon yang merayakan HUT kotanya ke436 pada 7 September 2011 lalu kembali terprovokasi isu-isu
menyesatkan. “Rasanya penderitaan akibat konflik sosial pada 1999 belum cukup untuk menyadarkan kita,” tegas Jopi. Jopi yang mengakhiri jabatan bersama Wakil Walikota, Olivia Latuconsina pada 4 Agustus 2011 lalu mempertanyakan, apakah warga kota Ambon merasa kurang nyaman hidup tenteram dan damai pada beberapa tahun terakhir ini. “Mari kendalikan emosi dan waspadai provokator dengan isu-isu membakar emosional, selanjutnya jalin secara intensif komunikasi
antarteman sekolah, teman kerja, guna menghentikan kekerasan yang mengakibatkan orang-orang tidak berdosa menjadi korban,” ujarnya. Jopi juga mengimbau aparat keamanan agar bertindak tegas terukur dalam melerai massa yang bertindak anarkis. “Karakter orang Ambon itu keras, makanya harus dihadapi dengan menegakkan ketentuan sesuai prosedur tetap guna mengantisipasi merambahnya ketegangan maupun jatuh korban,” tandasnya. (vnc/ant)
Pebalap Sebastian Vettel memenangi seri GP Italia yang jadi kemenangan kedelapannya musim ini.
Untuk mengembalikan situasi kondusif di Kota Ambon
SMS Berantai ● Sambungan Hal 1
katanya, Minggu (11/9). Terkait kebenaran isi pesan itu, Johannes membantah karena tewasnya Darfin murni karena kecelakaan lalu lintas. Ia kehilangan kendali saat mengemudikan sepeda motor dengan kecepatan tinggi di JalanPerumtel, Desa Keramat, Nusaniwe Ambon. “Kami masih mendalami dan akan kami lacak siapa pengirim pesan itu,” ujar Johannes.
PEMIMPIN UMUM(Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA: Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSI: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, Ignatius Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Trinilo Umardini, M Abduh Kuddu, Rita, Reza Rasyid Umar, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Meinar F Sinurat, Ahmad Bayasut, Fachmi Rachman, Feri Mei Effendi, Basir Daud, Handry Jonathan, Syaiful Syafar. BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Budhi Hartono, Khaidir, Maipah, Nevrianto HP, Reonaldus, Muhammad Yamin. KUTAI KARTANEGARA: Rahmat Taufik KUTAI TIMUR: Kholish Chered. BONTANG: Udin Dohang PASIR: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA: Samir TARAKAN: Junisah. KUTAI BARAT: Alex Pardede. BERAU: Amalia Husnul A. NUNUKAN: Niko Ruru. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Selatan 3, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766 (7618), Fax (021) 5495360: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita (Wakil) Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, , Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yuli Sulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo, Hasanuddin Aco, Murdjani. DIREKTUR UTAMA: Asih Winanti. DIREKTUR: H Herman Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN: H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA: Doddy Setiawan (HP 08164859626), Jl Palmerah Selatan 3 Jakarta, Telp: (021) 5483863, 5494999, 5483008, 5480888 (ext: 7635-7638) Fax: (021) 53696583 Tarif Iklan: ■ Umum Display (B/W) Rp 22.500/mm kolom ■ Spot Colour (2 warna): Rp 30.000/mm kolom ■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ Full Colour: Rp 35.000/mm kolom ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom ■ Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN
WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APAPUN DARI NARASUMBER
tribun line Intel Buru Provokator ● Sambungan Hal 1
pembunuhan,” katanya. “Ini kecelakaan murni. Maka itu, Polri mengimbau masyarakat menahan diri. Polri juga mendukung para muspida dan para tokoh masyarakat yang telah mengambil langkah,” ujar Anton di Mabes Polri, Jakarta. Anton menjelaskan, sebanyak 200 anggota Brimob dari Makassar dikirim ke Ambon untuk membantu
Glenn Galang Dukungan ● Sambungan Hal 1
Sampai Tenggara Jaoh... Katong Samua Basodara ...ya kan. Terimakasih untuk banyak doa yang mengalir. Kami pernah menangis, berdarah darah di tanah ini. Km belajar, Ambon Aman,” pungkasnya. Selain meminta dukungan doa dari berbagai pihak, mantan suami Dewi Sandra tersebut juga menanggapi peristiwa tersebut dan berbagai pemberitaan media yang menurutnya terlalu membesarbesarkan. Dia juga memberikan kritik pedas terhadap pemberitaan salah satu media yang menurutnya mengada-ada. “Keadaan tidak seperti yang diberitakan LEBAY oleh media ttg Ambon.. Perdamaian ada di Ambon!!” tulis Glenn lagi. Doa Glenn juga diamini
Saya Menyesal dan Minta Maaf ● Sambungan Hal 1
Muhamimin Iskandar. Menurut Lily aliran uang tersebut terkait dengan proyek percepatan pembangunan infrastruktur di kawasan transmigrasi senilai Rp 500 miliar. Pernyataan itu mengejutkan karena dilontarkan di tengah penyidikan kasus suap Rp 1,5 miliar yang diberikan Dharnawati, kuasa Direksi PT Alam Jaya Papua, kepada dua pejabat Kemenakertrans. Para tersangka yang ditangkap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tersebut kompak mengaku uang Rp 1,5 miliar diberikan atas permintaan sejumlah orang dekat Muhaimin Iskandar. Orangorang dimaksud antara lain Ali Mudhori (mantan anggota DPR dari Fraksi PKB), Fauzi (staf sekretariat DPP PKB), Sindu Malik (mantan pejabat Kemenkeu), dan Acoz. “Saya sungguh menyesal dan meminta maaf pada semua pihak yang telah saya rugikan, walau saya juga merasa dirugikan. Ini pelajaran bagi saya untuk melakukan verifikasi dan double checking terhadap informasi-informasi yang masuk. Ke depan, saya akan lebih hati-hati. Saya lengah
pengamanan pascabentrok antarwarga. “Kami hari ini mengirim 200 anggota Brimob dari Makassar ke Ambon karena lebih dekat wilayahnya. Situasi sudah terkendali, tidak ada lagi ribut,” kata Anton. Jubir Mako Brimob AKBP Budiman membenarkan hal itu. “Pukul 22.00 Wita diberangkatkan pasukan Brimob Polda Sulsel sebanyak 200 personel,” katanya. Budiman menjelaskan, pasukan Brimob akan berkumpul di Badara Hasanuddin pada pukul 20.30 Wita. “Pengiriman pasukan ini
untuk mengatasi bentrokan di sana,” katanya. Pihak TNI juga membantu Polri menertibkan kericuhan di Ambon. “Sudah ada kerjasama.” ujar Kapuspen TNI Laksamana Muda Iskandar Sitompul. Menurut Iskandar, kondisi di Ambon masih berstatus tertib sipil. Pihak TNI hanya membantu pengamanan, sementara kendali masih berada di tangan polisi. Aparat keamanan berusaha agar situasi keamanan benar-benar bisa dipulihkan sepenuhnya. “Kondisi di sana masih tertib sipil,” jelasnya. (kompas.com)
oleh ribuan pengguna Twitter lain. Dalam situs jejaring sosial itu, para pengguna memasang topik #PrayforAmbon atau doa untuk Ambon. Dalam waktu singkat topik #PrayforAmbon menyebar cepat dan diikuti ribuan. Hingga berita ini diturunkan hastag ini menjadi salah satu trending topic untuk wilayah Indonesia. Akun @iphankdewe menulis, “warga berinisiatif mengungsikan perempuan dan anak-anak di tempat yang dirasa kondusif.”. Pemilik akun @astried menulis, “Kami memang bukan sekandung sedarah, tapi kami sekandung sejiwa. LAWAMENA HAULALA AMBON !!!. @jokefisien menulis, “Kita percaya Saudara2 di Ambon sudah belajar dari yg lalu. Juga percaya keadaan tak seburuk yg diberitakan.” @ithacupid menulis, “Ingat KATONG SAMUA
BASUDARA PELA DENG GANDONG!!” Sedangkan, @ee_n_aa berharap, “semoga gak ngulang lagi tragedi yang kaya dulu amin” @apet23 menulis. “Jangan lagi ada perpecahan... Sudah cukup kami menangis 12 tahun lalu! Cukup! Bunyikan gong perdamaian..” Ada juga penggunak Twitter yang menganggap kerusuhan ini merupakan pengalihan isu, seperti pemilik akun @yanu09. Ia menulis, “Lebih gila lagi, kalau Ambon di jadiin pengalih perhatian dari masalah pemerintah pusat.”. @AcoSoegono berpendapar serupa. “Jangan jadikan Ambon sebagai pengalih perhatian dari masalah pemerintah pusat!” katanya. Hingga berita ini diturunkan ribuan ratusan pernyataan dengan topik #PrayforAmbon terus mengalir. (kpk/tribunnews)
karena langsung menelan bulat-bulat informasi tersebut,” katanya. Ketua Lembaga Bantuan Hukum dan HAM (Lakumham) DPP PKB, M Anwar Rahman, mengatakan pihak yang melaporkan Lily Wahid adalah Wakil Sekjen PKB, Yusuf Mujeni, bukan Muhaimin Iskandar. “Karena dirugikan DPP PKB,” ujar Anwar. Pembentukan pansus Keputusan melaporkan Lily Wahid ke Mabes Polri ini telah berdasarkan rapat pleno pengurus DPP PKB yang direstui Muhaimin sebgai Ketua Umum DPP PKB. “Karena sudah menyangkut harkat dan martabat jutaan konstituen pendukung PKB,” katanya. Menurut Anwar, pihaknya merasa perlu memperkarakan Lily mengingat PPATK menyatakan tidak menemukan aliran dana suap Rp 20 miliar kepada istri Muhaimin. Mengenai sejumlah nama yang disebut sebagai orang dekat Muhaimin dan berkantor di Kemenakertrans, Kepala Humas Suhartono menyatakan Ali Mudhori, Fauzi, dan Sindu Malik, bukan staf di Kemenakertrans. Suhartono menegaskan mereka tidak ada kaitannya secara struktural dengan Kemenakertrans. “Saudara Ali Mudori dan Fauzi telah berhenti menjadi anggota tim asistensi akhir tahun lalu (2010), sehingga tidak ada hubungan lagi
dengan Kemenakertrans. Kami perjelas, karena temanteman media menganggap keduanya masih berhubungan dengan Kemenakertrans. Sedang Sindu Malik, Acoz, dan lainnya bukan bagian dari Kemenakertrans. Suhartono menegaskan, segala tindakan mereka tidak terkait dan berada di bawah tanggungjawab Kemenakertrans. Mengenai rencana pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Transmigrasi, pimpinan DPR akan segera menindaklanjuti usulan tersebut. “Secara resmi belum disampaikan kepada pimpinan DPR, namun mekanisme bisa cepat. Kalau Senin ini Komisi IX menyampaikan kepada pimpinan (DPR), tentunya akan segera menindak lanjuti keingan membuat pansus tersebut,” ujar Wakil Ketua DPR, Pramono Anung, yang ditemui di acara halal bihalal dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri, di Istora Senayan, Jakarta, Minggu. Pimpinan DPR, menurutnya, menganggap pembentukan pansus itu sangat penting untuk membuka kasus tindak pidana korupsi di Kemenkartrans. Semula anggaran percepatan pembangunan infrastruktur daerah transmigrasi hanya Rp 270 miliar. Namun jumlahnya meningkat jadi Rp 500 miliar oleh Badan Anggaran (Bangar) DPR. (tribunnews/yat/coz)
Kaltim SENIN 12 SEPTEMBER 2011
9
FOTO ANTARA/IZAAC MULYAWAN
Kericuhan di Ambon ini terjadi akibat warga terprovokasi menyusul meninggalnya salah satu tukang ojek akibat kecelakaan lalu lintas tunggal.
Saya Takut Sekali ● Sambungan Hal 1
warga Ambon tidak menginginkan konflik sosial sebagaimana pada 1999 terulang kembali. “Jadi aparat keamanan harus bertindak tegas terukur dan mengusut tuntas penyebab kematian tukang ojek tersebut agar tidak terjadi pertikaian yang saat ini saja telah menimbulkan penderitaan,” tutur Irene, seorang ibu yang memilih mengungsi ke Passo dari Poka, kecamatan Teluk Ambon. Kapolda Maluku Brijen Polisi Syarief Gunawan, Wakil Gubernur Said Assagaf, Wali kota Ambon Richard
Terima 500.000 Dolar AS ● Sambungan Hal 1
kliennya, uang tersebut diberikan oleh seorang pengusaha. “Di pertemuan keempat di rumah Pak Nazar, ada pengusaha memberikan ke Pak Chandra,” kata Dea. Namun, Dea tidak mengatakan siapa pengusaha yang memberikan uang kepada Chandra itu. Menurut dia, uang 500.000 dolar AS tersebut diberikan kepada Chandra untuk mengamankan proyek pengadaan e-KTP dan proyek dana bantuan operasional sekolah di Kementerian Pendidikan Nasional. “Biasalah, untuk mengamankan proyek,” ucapnya. Pemberian uang kepada Chandra itu, lanjut Dea, terekam dalam CCTV yang dipasang di rumah Nazaruddin. Rekaman CCTV tersebut kini hilang entah ke mana. Sebelum Nazaruddin tertangkap di Cartagena, Kolombia, kata Dea, rekaman itu disimpan di tas hitam milik kliennya. Dea sendiri mengaku tidak tahu di mana rekaman CCTV itu saat ini. “Kami hanya beri keterangan. Bukan kewajiban kami mencari buktinya. Polisi, dong, yang harus gali. Kan, kebetulan Pak Nazar punya bukti itu, di rumahnya ada CCTV,” tutur Dea. Sebelumnya, kepada Komite Etik KPK, Nazaruddin mengaku lima kali bertemu dengan Chandra. Pertemuan dengan Chandra itu berlangsung di rumahnya dua kali, di luar rumah dua kali, dan satu kali di gedung KPK. Selain soal pertemuan, Nazaruddin juga mengungkapkan soal rencana pemberian uang 100.000 dollar AS kepada Chandra. Dia mengaku, kode nama CDR yang tercatat dalam buku keuangan Grup Permai menerima 100 ribu dol ar AS itu adalah Chandra M Hamzah. Namun, menurut
Louhenapessy dan Wakil Walikota Sam Latuconsina bersama para tokoh masyarakat berupaya menenangkan warga di sejumlah titik bentrokan, seperti, Waihaong, Pohon Puleh, dan simpang empat tugu Trikora. Kasatlantas Polres Ambon dan Pulau-Pulau Lease AKP Marinus Djati menyatakan kejadian itu berawal dari kematian Darwis Saiman, tukang ojek warga Waihaong. “Darwis mengalami kecelakaan lalu lintas di kawasan Gunung Nona pada Sabtu malam (10/9) dan ditolong keluarga Tatuhey, yang membawanya ke rumah sakit. Namun korban meninggal dalam perjalanan,” katanya. Tapi, rumor berkembang
bahwa korban tewas akibat dibantai di kawasan Gunung Nona dan akibatnya mobil angkutan umum jurusan terminal Mardika-Gunung Nona yang melintasi kawasan Waihaong, dilempari batu oleh warga setempat. “Akibatnya, saya bersama Kapolres dan Wakil Wali kota Ambon Sam Latuconsina menemui keluarga korban di kawasan Waihaong dan menjelaskan persoalan sebenarnya dan pihak keluarga menerimanya, walau tetap meminta polisi mengusut persoalan ini,” katanya. - Pemimpin Redaksi media lokal setempat, Info Baru, Ongkie Anacoda mengatakan, warga kampung Waihao sudah meninggalkan
kampung mereka. Mereka mengungsi di Masjid Al Fatah, Jalan Sultan Babullah. Di masjid yang sedang direnovasi tersebut, warga tampak berjubel di dalamnya. Sebagian besar adalah perempuan dan anak-anak. Sedangkan para laki-laki berjaga-jaga dengan menggunakan parang. Mereka juga sudah menutup jalan kampung dengan palang. Mereka takut konflik antaragama pada 1999 terulang kembali. Polisi juga terlihat berjaga-jaga, meskipun jumlahnya belum banyak. Dalam bentrokan tersebut, enam orang terluka terkena tembakan aparat. Mereka dibawa ke Rumah Sakit Al Fatah untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut.(ant)
Nazaruddin, uang 100.000 do lar AS itu tidak jadi diberikan. “CDR itu yang disebutkan Yulianis tidak pernah diserahkan ke Chandra karena proyeknya tidak jadi,” ungkap Dea. Chandra hingga kini tidak dapat dimintai keterangan. Kepala Bagian Pemberitaan dan Informasi KPK Priharsa Nugraha menuturkan, Chandra memang dilarang berkomentar hingga Komite Etik menyampaikan kesimpulannya. Priharsa menjelaskan, larangan bicara itu disepakati dalam rapat pimpinan KPK. Jajaran pimpinan meminta Chandra tidak berkomentar hingga Komite Etik menyampaikan kesimpulannya. “Berdasarkan keputusan rapat pimpinan, Chandra memang diminta tidak menyampaikan apapun kepada media terkait tudingan yang diarahkan padanya, sebelum Komite Etik KPK merampungkan pemeriksaanya,” kata Priharsa. Dia menambahkan, Chandra mematuhi kesepakatan rapat pimpinan itu dan berjanji akan berkomentar di hadapan media setelah Komite Etik selesai bekerja. Adapun Komite Etik bertugas memeriksa dugaan pelanggaran kode etik oleh unsur pimpinan KPK terkait tudingan Nazaruddin. Pengacara Nazaruddin, OC Kaligis, menilai kinerja Komite Etik KPK tumpul. Ia merujuk pada tidak diperiksanya Chandra M Hamzah, yang diduga kecipratan dana korupsi proyek e-KTP dan baju Hansip Kementerian Dalam Negeri. Serta, status Wakil Ketua KPK, Bibit Samad Riyanto, yang masih tersangka dalam kasus Cicak-Buaya membuatnya tidak yakin Komite Etik bisa bekerja maksimal. Karena antara Bibit dan Chandra keluar penjara bukan karena status bebas, melainkan deponering (penghentian perkara). Belum lagi Ketua Komite Etik KPK, Abdullah Hehamahua, yang baru meraih sarjana hukum setahun lalu, membuatnya
pesimis pimpinan KPK yang terlibat korupsi bisa diseret ke meja hukum. Apalagi berdasarkan analisisnya, Komite Etik berupaya tidak menyentuh dan membiarkan nama-nama pimpinan KPK yang disebut Nazaruddin agar dipenjarakan. “Bibit itu rekan baiknya Chandra, pasti rekannya tidak tega memeriksanya,” tuding Kaligis. Ia mengaku hanya percaya terhadap Syahruddin Rasul, Mardjono Reksodiputro, Syafii Ma’arif, dan Nono Anwar Makarim, sebab tidak memiliki kepentingan pribadi. Anggota Komite Etik lainnya, kata dia, tidak bisa dipegang omongannya sebab memiliki hubungan dengan pimpinan KPK bermasalah. Kaligis meminta nama-nama pimpinan KPK yang ikut menikmati dana korupsi tidak dibiarkan lolos dari jeratan hukum. Sementara itu, Goverment Watch (GOWA) mengkaim bahwa ada alur pemberian dana proyek e-KTP dan baju Hansip oleh Muhammad Nazaruddin kepada Chandra M Hamzah. Direktur Eksekutif Gowa, Andi W Syahputra, menyatakan, dana multi years yang dikucurkan untuk dua proyek di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) tersebut sebesar Rp 6,6 triliun. Perinciannya terdiri alokasi pemuktahiran data kependudukan sebesar Rp 300 miliar dan pelaksanaan uji petik (uji coba) pada 2010 sebesar Rp 18 miliar untuk proyek e-KTP. Jadi, kata Andi, jika mengacu pada pernyataan Nazaruddin yang mengaku pernah memberikan uang kepada Chandra untuk proyek senilai Rp 7 triliun di Kemendagri, pernyataan itu sangat logis. Hal itu karena perincian pekerjaan Rp 7 triliun tersebut meliputi pengadaan seragam hansip sebesar Rp 500 miliar, proyek pemuktahiran data sebesar Rp 280 miliar, pengadaan e-KTP Rp 6,2 triliun, dan pelaksanaan uji petik sebesar Rp 18 miliar. Andi membuktikan bahwa Chandra ikut menikmati dana
proyek e-KTP sebab sebelumnya KPK ikut diajak untuk mengawasi pelaksanaan penunjukan konsorsium pemenang tender. “Dari proyek ini, Chandra kecipratan duit dari Nazaruddin,” jelasnya, Minggu (11/9). Sebelumnya, Andi menengarai dana yang diberikan Nazaruddin kepada Chandra tersebut merupakan proyek yang dikerjakan anggota Badan Anggaran (Banggar) DPR yang mengurusi proyek pemerintah. Dia menduga, sepertinya Nazaruddin memberi duit Chandra dari hasil permainan anggaran uji petik. Hal itu sebenarnya adalah bentuk permainan penghuni Senayan yang sekaligus menjadi calo anggaran. Dalam perlariannya, kata Andi, Nazaruddin pernah menyebut bahwa untuk pekerjaan seragam hansip sebesar Rp 300 miliar dikerjakan oleh pengusaha berinisial AN. Hasil telisik Gowa menyatakan memang ada pengusaha tersebut yang mengerjakan pengadaan tersebut di Kemendagri. Pengusaha AN, lanjut Andi, ikut bermain dan mengatur pelaksanaan proyek e-KTP hingga penunjukan konsorsium pemenang tender. “Semua sudah disebutkan Nazaruddin sebelumnya.” Dia mengaku, Gowa tengah menerjunkan diri di 50 kelurahan di Jawa dan Sumatra untuk memantau pelaksanaan program e-KTP yang dilaksanakan serentak di 197 kabupaten/kota pada 2011. Hasilnya, ada indikasi penyimpangan dan ketidakberesan pelaksanaan e-KTP yang semakin menguatkan investigasi Gowa sebelumnya. “Nanti hasil pantauan kami akan direlease sebagai bukti agar Mendagri harus mundur,” katanya. Pasalnya, ia berpegang statemen Mendagri Gamawan Fauzi yang mengatakan, siap mundur jika proyek e-KTP gagal sebab menyangkut harga diri dan tanggung jawab kinerja. (kompas.com/sm)
CMYK
10
tribun bola
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Kehadiran Gonzales Tertunda ! Kesulitan Dapat Tiket ke Balikpapan dan sesuai dengan kebutuhan tim. “Kita lihat di CV mereka, memang pemain yang berkualitas. Kita mau lihat kualitas mereka. Apakah mereka nanti dipasang untuk striker atau gelandang, itu sesuai kebutuhan tim. Dan mereka belum pernah main di Liga Indonesia,” ungkap Agus. Persisam Putra, lanjut Agus, berharap dengan mempersiapkan pemainpemain asing bakal bisa memenuhi harapan menjadi juara di kompetisi tertinggi Liga Indonesia musim depan. Jika manajemen Persisam Putra melirik pemain asal Montenegro dan Rusia, maka incaran beberapa pemain asing seperti Abanda Herman, Miljan Radovic dan Esteban Guille batal bergabung ke klub yang dijuluki Pesut Mahakam tersebut.(bud)
SAMARINDA, dan Surabaya ke TRIBUN - Rencana sini. Kemungkinan kedatangan ditunda sampai beberapa calon tanggal 14 Septempemain asing dan ber,” kata Agus. lokal yang akan Sementara, dikontrak Persisam beberapa pemain Putra Samarinda, lokal seperti Fandi Senin (12/9) hari ini Mochtar dan tampaknya belum Ahmad Sembiring dapat terealisasi. juga belum bisa DOK Selain striker timnas Christian Gonzales memenuhi Christian Gonzales, panggilan tiga pemain asal Montenegro manajemen Persisam Putra dan satu orang pemain asal lantaran sulitnya klub Rusia Spartak Moscow, mendapatkan tiket pesawat. bakal tertunda. Selain itu, kata Agus Coeng, Manajer Tim Persisam bakal calon pelatih kepala, Putra Samarinda, Agus Coeng Daniel Roekito, juga belum Setiawan, Minggu (11/9) mendapatkan tiket pesawat ke mengatakan, masalah utama Balikpapan. tertundanya para pemain Ditanya alasan Persisam tersebut tiba di Samarinda Putra melirik empat pemain karena kesulitan mendapat asing itu, menurut Agus, tiket ke Balikpapan. “Mereka berdasarkan curriculum vitae masih belum dapat tiket. (CV) dan pengalaman empat Susah dapat tiket dari Jakarta pemain itu memiliki kualitas,
Ronald dan Gonzales Pasti MANAJEMEN klub Persisam Putra Samarinda memastikan telah mengantongi dua pemain yang bakal memperkuat skuad timnya musim depan. Siapa lagi kalau bukan dua pemain asal Uruguay, yakni gelandang Ronald Fagundez dan striker Christian “El Loco” Gonzales. Manajer Tim Persisam Putra Agus Coeng Setiawan mengatakan, dari beberapa pemain yang dipastikan bakal memperkuat tim berjuluk Pesut Mahakam adalah Ronald dan Gonzales. “Yang sudah pasti itu Ronald dan Gonzales. Tinggal tunggu teken kontrak saja,” kata Agus, Minggu (11/9).
Sedangkan tiga pemain asing lainnya (Abanda Herman, Miljan Radovic dan Esteban) hingga kini belum bisa dipastikan, apakah mereka akan ikut bergabung atau tidak. Menurutnya, beberapa kali Persisam Putra sudah melakukan komunikasi dan menawarkan ketiga pemain itu untuk bergabung musim depan. “Kita sudah bicara, tapi itukan terserah pemainnya. Kalau mereka siap bergabung ke Persisam, ketika ada panggilan dari manajemen pasti akan datang. Tapi inikan masih tahap persiapan tim. Manajemen tidak bisa memaksa,” pungkasnya.(bud)
KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO
Pemain Timnas U-16, Terens Owang (kanan) berebut bola dangan pemain UNJ saat sesi latih tanding di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (7/9). Latih tanding ini untuk melatih kesiapan Timnas U-16 menghadapi kualifikasi AFC Cup 2012 Thailand.
Timnas U-16 Incar Kemenangan " Hadapi Myanmar Hari Ini di Pra Piala Asia 2012 BANGKOK, TRIBUN Ketangguhan Tim Nasional U-16 Indonesia di ajang Pra Piala Asia 2012 bakal diuji oleh Myanmar pada laga pembuka di Stadion Rajamangala, Bangkok, Thailand, Senin (12/9). Jika tim besutan pelatih Indra Syarif itu mampu meraih tiga poin, hasil itu akan mempermudah langkah ke final. Myanmar akan menjadi lawan pertama Timnas U-16 Indonesia di Grup G Pra Piala Asia 2012. Kemenangan menjadi penting diraih untuk memuluskan langkah tim asuhan pelatih Indra Safri ini dalam upayanya meneruskan tradisi lolos ke putaran final Piala Asia U-16. Dalam dua edisi Piala Asia U-16 sebelumnya,
Indonesia selalu lolos ke putaran final. Kali ini perjuangan Indonesia untuk mengulangi sukses tersebut memang lebih berat karena Indonesia harus bersaing dengan tim kuat seperti Australia, Thailand, Myanmar, Hongkong, dan Guam di Grup G. Australia dan tuan rumah Thailand adalah lawan terberat bagi Indonesia. Sedangkan jatah tiket lolos ke putaran final hanya juara dan runner-up grup. Melihat peta kekuatan lawan tersebut, Indra Syarif meminta pemainnya untuk benar-benar fokus pada laga perdana lawan Myanmar. Kemenangan bisa menjadi modal kuat untuk menatap laga selanjutnya.
“Para pemain sudah siap tempur menghadapi Myanmar. Beruntung, tidak ada masalah dengan cuaca maupun tempat pertandingan. Yang penting para pemain bisa fokus dan konsentrasi sepanjang pertandingan,” ujar Indra dalam siaran pers PSSI, Minggu (11/9) dini hari. Meski optimistis, Indra tidak ingin terlalu membebani pemainnya dengan target yang berat. “Ini pemain muda, fokus utama adalah pembinaan. Meski tak ada target, saya percaya selama kita tampil maksimal, hasilnya juga
akan terbaik. Saya sudah menerima semua laporan soal pertandingan nanti, termasuk karakteristik stadion hingga iklim, dan saya melihat pemain sudah siap,” kata Indra. Sebelum mengikuti Pra Piala Asia U-16 ini, timnas menjalani tujuh kali laga uji coba melawan tim lokal yang usianya dua hingga lima tahun lebih tua. Timnas U-16 sukses membukukan enam kemenangan dari tujuh laga. Dengan agresivitas gol mencapai hampir 18 gol dan hanya kebobolan empat gol.(kompas.com/bud)
JADWAL PERTANDINGAN " 12 September 2011 18:00 INDONESIA-MYANMAR Rajamangala Stadium " 14 September 2011 18:00 INDONESIA-HONG KONGYamaha Stadium " 17 September 2011 18:00 GUAM-INDONESIAYamaha Stadium " 19 September 2011 18:00 INDONESIA-THAILAND Rajamangala Stadium " 22 September 2011 18:00 AUSTRALIA-INDONESIA Rajamangala Stadium
Besok Persiba Latihan Perdana
Kenji Adachihara
TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
BALIKPAPAN, TRIBUN - Walau belum ada kejelasan tentang format kompetisi Liga Profesional 2011/2012 dari PSSI, Persiba Balikpapan tetap mengambil langkah membentuk tim dengan melakukan latihan perdana, Selasa (13/9). Sejumlah pemain serta pelatih Hariyadi dijadwalkan akan tiba Senin (12/9) hari ini di Balikpapan. Sementara itu dari informasi yang dihimpun Tribun, pemain yang belum bisa hadir dalam latihan perdana adalah Kenji Adachihara, Sutikno dan Yanuar. Kenji diperkirakan hadir di Balikpapan pada Selasa (13/9), sehingga butuh waktu istirahat untuk bergabung dengan Aldo Barreto dkk. Sementara Sutikno dan Yanuar baru tiba hari Jumat (16/9). Keterlambatan mereka tidak akan dikenai sanksi. Ini disebabkan karena ketiga pemain itu kesulitan mendapatkan tiket penerbangan. “Kendalanya hanya pada tiket dari masing-masing lokasi pemain,” ujar manajer Persiba Jamal Al Rasyid, Minggu
(11/9). Jamal berharap kepada semua pemain yang ada di Balikpapan langsung mengikuti instruksi pelatih, tanpa harus memikirkan mengani format kompetisi dari PSSI. Sementara itu pelatih Hariyadi dijadwalkan tiba Senin ini. Hariyadi menyampaikan, pada latihan perdana akan digelar seperti latihan-latihan sebelumnya. Dirinya akan melihat dulu kondisi kebugaran pemain setelah libur kompetisi. “Seperti biasa, seorang pelatih akan melihat dulu kondisi kebugaran pemain pada latihan perdana, setelah itu kita akan lakukan peningkatan kebugaran pemain,” katanya. Hariyadi berharap dalam waktu dekat pembentukan timnya berjalan dengan baik. Menurutnya, kompetisi musim depan akan semakin berat dibanding kompetisi sebelumnya. Untuk itu pemain yang direkrut, diharapkan sesuai kebutuhan tim. “Saya berharap perekrutan pemain Persiba musim ini bisa mengangkat prestasi tim,” katanya. (bay)
Tak Ingin Dilatih Rijsbergen JAKARTA, TRIBUNBambang Pamungkas membenarkan perihal kabar adanya tujuh pemain yang tak lagi ingin bermain di bawah arahan pelatih Timnas Indonesia Wim Rijsbergen. Namun, ia menolak itu dikarenakan pengaruh dari Alfred Riedl. Kabar penolakan terhadap Rijsbergen dari sejumlah punggawa Pasukan Garuda ini sudah santer beredar beberapa hari belakangan. Lewat situs priba-dinya, www.bambangpamungkas20.com, Bambang selaku kapten pun
Terbang Malam dengan Harga Spesial Rute Balikpapan - Jakarta Mulai Dari Rp
495.000* R
AIR
L
WINNER
E
WO
LD
IN
*Syarat dan ketentuan berlaku Harga belum termasuk pajak dan asuransi perjalanan Periode terbang mulai 9 - 30 Sep 2011
THE WORLD’S MOST IMPROVED AIRLINE awarded to
GARUDA INDONESIA SKYTRAX 2010 WORLD AIRLINE AWARDS
No. Penerbangan
Tujuan
Keberangkatan
GA 523
Balikpapan - Jakarta
191 .0
*Tanggal keberangkatan 29 Aug s/d 1 Sep 2011, 21.05 GA 525 Balikpapan - Jakarta
Kedatangan
Frekuensi
201 .0
Daily
22.05
Daily
Untuk pemesanan tiket hubungi kantor penjualan kami terdekat: Garuda Indonesia Balikpapan, Jl. Jend. Sudirman Komp. Balikpapan Permai Blok H1 No. 23-24 Telp 0542-422300/422301. Garuda Indonesia Samarinda, Mall Lembuswana Jl. S. Parman Blok C No. 10 Telp 0541-747200. Garuda Indonesia Sepinggan Airport Telp 0542-766844. Atau hubungi Agent Perjalanan Anda. *Syarat & ketentuan berlaku
berusaha memaparkan lewat tulisan bertajuk “Suatu Sore di Roemah Rempah” yang tercatat baru diunggahnya hari Minggu (11/9). Menurut Bepe, sapaan Bambang, tujuh pemain timnas sudah tidak mau lagi bermain di bawah arahan Rijsbergen tepat setelah pertandingan Indonesia kontra Bahrain di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, tanggal 6 September 2011 lalu. Namun demikian, Bepe menampik adanya dugaan kalau hal itu merupakan imbas
dari pertemuan sejumlah pemain dengan Riedl yang merupakan pelatih timnas sebelum Rijsbergen, kendati membenarkan bahwa pertemuan dengan Riedl memang terjadi. “Kabar 7 pemain nasional yang menyatakan tidak ingin bermain di bawah asuhan Wim Rijsbergen, sejatinya sudah terjadi sejak malam setelah pertandingan tgl 6 september. Sedang kami sendiri baru bertemu dengan Alfred dan Wolfgang pada tgl 7 September, sore hari,” tulis Bepe. “Sekedar untuk diketahui,
jika 7 pemain yang menyatakan tidak bersedia bermain di bawah Wim tersebut, ANT menyamBambang paikannya kepada management timnas sesaat setelah pertandingan selesai, atau pada kisaran pukul 24:00 WIB tanggal 6 September,” lanjutnya. Menurut Bepe, ketujuh pemain tersebut bukannya tanpa alasan menolak bermain lagi di bawah kepelatihan Rijsbergen. Hal itu, katanya, didasari oleh ucapan sang pelatih yang dilontarkan usai partai Indonesia kontra Bahrain. “Sejujurnya hal yang membuat pemain sangat kecewa kepada Wim Rijsbergen adalah komentar beliau sesaat setelah pertandingan, yang terkesan melempar segala kesalahan kepada pemain,” katanya. “Saya yakin semua pemain kecewa dengan komentar tersebut, akan tetapi sejauh ini hanya 7 pemain yang menyampaikan keberatan untuk bermain di bawah asuhan Wim di tim nasional,” klaim Bepe.(dtc)
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
11
GP3 Monza
Rio Finis Ketiga di Race Pertama ANTARA/WIDODO S JUSUF
Pemain Persija M Ilham (kiri) menjadi salah satu pemain yang diminati Persib.
Persib Gaet Nasuha dan Ilham BANDUNG, TRIBUN- Persib Bandung menggaet dua pemain andalan Tim Nasional M Nasuha dan M Ilham untuk memperkuat sektor belakang, sayap dan tengah skuad mereka musim ini. Selain dua orang itu, tim berjuluk Maung Bandung juga menarik gelandang Tony Sucipto dan kiper Jendry Pitoy, dua rekan Nasuha dan Ilham di tim nasional dan Persija Jakarta. Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat Kuswara S Taryono mengatakan, keempat pemain sudah direkomendasikan tim internal pemilih pemain. Saat ini mereka tengah ditimbang
tahap akhir oleh pelatih anyar Maung Drago Mamic. “Bersama sekitar dua puluh pemain lain, mereka sedang dalam tahap pemilihan finalisasi oleh pelatih,”ujar Kuswara Minggu (11/9). “Peluangnya bergabungnya sudah di atas 75 persen,” katanya. Adapun hasil tahap finalisasi akan diumumkan Rabu (14/9). Kuswara juga menyebutkan, dari 24 pemain yang ditargetkan memperkuat skuad Maung musim ini, yang juga hampir dipastikan direkrut diantaranya adalah lima pemain Persib musim lalu.
Mereka adalah Abanda Herman, Miljan Radovic, Eka Ramdani, Hariono, dan Atep. “Dari 24 pemain, yang sudah kami rekomendasikan mungkin sekitar separuhnya pemain lama,” katanya. Sejauh ini, kata Kuswara, Drago Mamic tidak merekomendasikan pemain bawaannya sendiri kepada Maung. “Kami lihat Mamic bukan tipe pelatih yang suka membawa ‘gerbong’ pemainnya sendiri. Tapi mungkin nanti seiring waktu berjalan, dia bisa saja mengusulkan, dan kami tidak menutup peluang itu,” ujarnya.(ti)
Profil
400 Warga Damai Ikuti Jalan Sehat BALIKPAPAN, TRIBUN- Sedikitnya 400 orang warga RT 55 Kelurahan Damai, Balikpapan Selatan, Minggu (11/9) kemarin mengikuti jalan sehat yang digelar atas inisiatif warga. Acara jalan sehat ini digelar untuk memperingati HUT ke-55 RI sekaligus halah bihalal. “Tujuan utamanya adalah memperingati HUT RI dan halah bihalal,” kata Rozali Mangawing, Ketua RT 55. Rozali menambahkan, jalan sehat sudah menjadi agenda rutin RT 55 setiap memperingati HUT RI. “Tahun ini menjadi tahun ke-7. Mengapa kami gelar bulan September, karena peringatan HUT RI tahun ini bertepatan dengan bulan puasa, karena itu kami undur hingga lebaran usai,” ujarnya. Menurut Rozali, acara jalan sehat ini terselenggara berkat sumbangan warga RT 55. Pasalnya, puluhan hadiah door prize didapat dari sumbangan warga. “Hadiah utamanya ada mesin cuci, Black Berry, dan televisi. Sisanya, bingkisan menarik. Semua ini dari sumbangan warga,” tambah Rozali.
MONZA, TRIBUN- Rio Pebalap GP3 Indonesia Haryanto finis di posisi ketiga pada race pertama GP3 Monza. Rio finis di belakang dua pebalap asal tim Lotus ART, Valtteri Bottas dan James Calado. Pada balapan yang berlangsung Sabtu (10/9) malam WIB, Rio yang beberapa hari lalu sukses meraih kemenangan di AutoGP Valencia tak menjalani balapan ini dengan mudah. Memulai balapan dari posisi tiga, ia tak melakukan start dengan baik dan sempat kesulitan pada tikungan pertama. Ia juga mendapatkan perlawanan ketat dari Nico Muller selepas safety car kembali ke dalam pit lagi. Rio menyebut, mengejar posisi pertama dan kedua mungkin sulit, namun ia terus berusaha bertarung dengan Muller untuk tetap bisa naik podium. “Ya, saya ingin naik podium, meskipun posisi pertama dan kedua tampak sulit. Saya pikir, posisi ketiga masih mungkin, jadi saya
IST
Rio Haryanto
berkonsentrasi dan mencoba melewati dia (Muller),” ujar Rio di situs resmi GP3. “Akhirnya, saya berhasil melewatinya di lap terakhir dan berusaha keras untuk menghalanginya,” lanjut Rio.
Pargianto, Sekretaris Pelti
Sering Ditelepon Istri
IST
Ratusan warga RT 55 Damai ikuti jalan sehat.
Sementara itu Sekretaris Lurah Damai H Komaruddin yang juga mengikuti acara jalan sehat ini mengatakan, selain menyehatkan, acara jalan sehat yang digelar warga RT 55 ini dapat dijadikan ajang silaturahim antar warga. Ia berharap, RT-RT lainnya di lingkungan Kelurahan Damai dapat mencontoh RT 55 yang rutin menggelar jalan sehat setiap tahunnya.(*/ eza)
SELAIN menjabat sebagai Kepala Seksi Olahraga dan Pendidikan, Dinas Pendidikan, Pargianto juga aktif sebagai pengurus Persatuan Tenis Lapangan Seluruh Indonesia (Pelti). Di organisasi olahraga ini ia memegang jabatan sebagai sekretaris yang disibukkan dengan urusan surat-surat menyurat. Namun, ia tidak merasa berat karena di Pelti banyak rekan yang membuat pekerjaannya lebih ringan. “Teman-teman mengerti akan kesibukan
saya. Setiap saya meminta tolong seperti fotokopi dan mengantar surat, mereka selalu mau membantu,” ujarnya. Pargianto TRIBUN/TAUFIK sering meninggalkan istri dan kedua orang anaknya di rumah ketika ada event nasional atau internasional. “Pas lagi ada event, saya selalu terlambat pulang. Istri saya yang paling sering telepon, tanya lagi dimana dan pulang jam berapa,” kata Pargianto. Namun demikian, istrinya yang bekerja
Catatan lain, Rio berhasil menorehkan fastest lap pada balapan kali ini dengan catatan waktu 1:45.194. Pebalap berusia 18 tahun ini mengaku, bakal tampil lebih baik dengan sedikit memperbaiki mobil.
“Kami akan sedikit melakukan perbaikan dengan mobil dan saya harap kami bisa melakukan start dengan baik dari P6 dan melakukan banyak overtaking,” ujarnya.(dtc)
Biofile Nama: Pargianto Tempat, tanggal lahir: Bantul, 18 Agustus 1966 Pekerjaan: Kasi Olahraga dan Pendidikan Dinas Pendidikan Balikpapan Organisasi : Sekertaris PELTI Hoby: Tenis lapangan Istri: Suratimi Pekerjaan: Guru SD Anak Pertama: Erna Ningsih, kuliah di Unmul Anak Kedua : Agi Nurhidayah, SMP kelas 3 (m37) sebagai guru SD ini jarang marah kepadanya. “Yang penting kita saling percaya. Pada saat bekerja ya benarbenar bekerja. Istri pasti mendukung dan mengerti kegiatan saya,” kata pria yang telah 27 tahun membina rumah tangga dengan Suratimi. Untuk urusan pekerjaan
yang terkadang dihampiri rasa jenuh, Pargianto punya resep mengatasinya. “Paling kalau sudah jenuh, main tenis. Ke lapangan, ketemu teman-teman, guyon (bercanda) sudah tenang. Setelah itu pulang ke rumah,” kata pria yang telah dikaruniai dua orang anak ini. (m37)
SMS CENTER/CALL CENTER GUBERNUR KALTIM : 3148 HALAMAN 12
SENIN, 12 SEPTEMBER 2011
Pemprov Kaltim Optimalkan Penerimaan PAD SAMARINDA – Pemprov Kaltim bertekad untuk terus melakukan optimalisasi Penerimaan Asli Daerah (PAD) melalui intensifikasi dan ekstensifikasi penerimaan daerah. Efek perubahan ketentuan, termasuk penetapan Perda 01 Tahun 2011 tentang Pajak Daerah memberi ruang yang lebih luas bagi daerah untuk meningkatkan penerimaan. Potensi terbesar penerimaan daerah hingga saat ini masih sangat dipengaruhi oleh optimalisasi yang dilakukan jajaran Dinas Pendapatan Dareah (Dispenda) Kaltim terkait Pajak Kendaraan Bermotor/Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (PKB/BBNKB) dan Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB) yang kini telah ditetapkan dengan tarif tunggal 5 persen. “Intensifikasi dan ekstensifikasi yang dilakukan diantaranya adalah dengan menggencarkan sistem Samsat delivery dan pemungutan pajak door to door untuk menyisir piutang pajak yang tertunggak diatas satu
tahun,” kata Gubernur Awang Faroek. Upaya lain yang dilakukan adalah memburu keberadaan alat-alat berat yang beroperasi di perusahaan pertambangan, perkebunan, kehutanan dan perusahaan kontraktor umum lainnya. Dari operasi yang dilakukan tidak sedikit ditemukan kendaraan berat tersebut bahkan bernomor polisi luar Kaltim alias non KT. Operasional tersebut dinilai sangat merugikan, karena pajak kendaraan masih dibayarkan di tempat asal kendaraan, sementara kerusakan yang diciptakan dari lalu lalang kendaraan tersebut justru terjadi di daerah ini. Dispenda telah melakukan kajian dan bahasan bersama sejumlah provinsi lain, seperti Jawa Timur, Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah untuk mengajukan tuntutan keadilan kepada pemerintah pusat mengenai hal tersebut. Intinya, kendaraan luar daerah yang beroperasi di Kaltim seharusnya juga membayar pajak kendaraan mereka di Kaltim sehingga secara langsung berdampak bagi peningkatan
BERITAFOTO
penerimaan daerah. Penerimaan daerah lainnya yang diharapkan adalah optimalisasi sejumlah perusahaan daerah/BUMD. Sejumlah Perusda akan dibenahi agar operasional kinerja keuangannya mampu memberikan kontribusi signifikan bagi daerah, dan bukan justru sebaliknya menggerogoti APBD. Seperti diketahui, APBD Perubahan Kaltim 2011 telah ditetapkan menjadi Rp10 triliun atau meningkat Rp2,59 triliun dari APBD 2011 yang ditetapkan sebelumnya Rp7,4 triliun. Peningkatan tersebut terjadi antara lain karena tambahan PAD sebesar Rp1,34 triliun, Dana Perimbangan Daerah Rp550 miliar, lain-Lain Penerimaan Asli Daerah (PAD) Rp4 miliar dan penerimaan pembiayaan lainnya Rp694 miliar. Potensi penerimaan daerah diyakini masih bisa ditingkatkan jika optimalisasi sumber-sumber penerimaan daerah dari PKB/BBNKB, PBBKB dan optimalisasi Perusda/BUMD dapat dilakukan dengan lebih baik. (sul/adv)
Car Free Day Libatkan Pedagang Kuliner SAMARINDA – Car Free Day atau Hari Bebas Kendaraan Bermotor yang digelar setiap Minggu akan terus dievaluasi, termasuk melibatkan pedagang kuliner untuk lebih memeriahkan kegiatan tersebut. Layaknya Jalan Thamrin Jakarta Pusat, sepanjang Jalan Gajah Mada hingga Jalan RE Marthadinata Samarinda, pada setiap Minggu masyarakat
Samarinda akan diajak berolahraga di sepanjang jalan tersebut. “Nantinya, kegiatan setiap hari Minggu ini akan melibatkan pedagang kecil baik makanan maupun minuman, karena panjang jalan yang digunakan akan dievaluasi,” kata Wakil Gubernur Kaltim, H Farid Wadjdy yang mendampingi Gubernur Kaltim, H Awang Faroek Ishak, Minggu pagi (11/9) tampak ikut
serta mengayuh sepeda lebih dari satu kilometer. Farid Wadjdy mengundang masyarakat untuk ikut memeriahkan Car Free Day ini, baik perorangan maupun kelompok komunitas untuk bergabung setiap minggunya mulai pukul 06.00 hingga 10.00 Wita. “Silakan manfaatkan hari bebas kendaraan ini sebebasbebasnya. Silakan bagi komunitas
Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) di salah satu jalur sepanjang Jalan Gajah Mada hingga Jalan RE Marthadinata Samarinda Minggu kemarin mulai dilaksanakan. Terlihat, pengendara sepeda memanfaatkan jalan tersebut sambil berolahraga. (yuliawan/humasprov kaltim).
bersepeda, sepatu roda atau olahraga lainnya untuk memanfaatkan waktu yang telah kita berikan,” imbuhnya. Menurut Wagub, kegiatan CFD perlu disosialisasikan lebih luas kepada masyarakat, agar masyarakat dapat memanfaatkan sarana jalan yang tersedia untuk berolahraga sekaligus berekreasi pagi. Sementara itu Kepala Dinas Perhubungan Kaltim, H Zairin Zein mengatakan jalan disepanjang Tepian Mahakan adalah jalan nasional, sehingga untuk melaksanakan Car Free Day setiap minggunya harus dibuat Peraturan Daerah (Perda). “Setelah pelaksanaan hari pertama ini, kita akan evaluasi. Begitupun dengan rambu-rambu yang dipasang akan lebih dipersiapkan. Begitupun dengan waktu kegiatan dan rute akan kita evaluasi,” ujarnya. Zairin menambahkan rute Car Free Day, idealnya hingga sampai Jembatan Mahakan sepanjang lima kilometer. Apalagi, lanjutnya, di sepanjang kawasan tersebut banyak lahan-lahan kosong yang dapat dimanfaatkan untuk parkir dan berjualan bagi pedagang. “Setelah berolahraga, masyarakat dapat menyantap nasi kuning, sop, soto atau berbagai hidangan lain. Nah ini yang akan kita atur kemudian, sehingga setiap pelaksanaan Car Free Day dapat terus ditingkatkan kualitasnya,” kata Farid.(yul/adv).
Akuntabilitas Pelayanan Publik Terus Ditingkatkan SAMARINDA - Gubernur Kaltim Dr H Awang Faroek Ishak mengatakan, akuntabilitas pelayanan publik di daerah ini terus ditingkatkan bagi jajaran Pemprov Kaltim, termasuk pemerintah di kabupaten dan kota dan bermuara pada akuntabilitas kinerja pemerintahan yang kian membaik. “Kita syukuri ada beberapa Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Kaltim yang berhasil mendapat pengakuan nasional. Bahkan ada juga yang mendapat ISO 2001 tentang kualitas pelayanan publik, diantaranya adalah Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda), Badan Perpustakaan Daerah, RSU AW Sjahranie di Samarinda dan RSU Kanujoso Jatiwibowo di
Balikpapan,” kata Gubernur Awang Faroek Ishak pada pisah sambut kepala BPKB Kaltim di Lamin Etam, akhir pekan lalu. Selain itu, Badan Kepegawaian Daerah (BKD) juga mendapat penghargaan tingkat nasional. dengan predikat sebagai instansi penglolaan adminitrasi kepegawaian terbaik “Pada 2011 ini, saya terus mendorong semua SKPD, jangan lengah untuk mempertahankan prestasi nasional, sebab provinsi lain juga terus berbenah ingin berbuat sama untuk mencapai prestasi yang baik dalam pelayanan publik,” jelasnya. Sedangkan akuntabilitas bidang pengelola
keuangan negara, kerja keras selama dua tahun setengah ini yang sebelumnya berpredikat disclaimer dalam penilaian Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Dengan bantuan jajaran BPKP dan bimbingan BPK, tahun ini bisa mendapatkan predikat opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP) juga empat daerah juga mendapatkan predikat yang sama, yakni Berau,Balikpapan,Tarakan dan Bontang. Gubernur berharap semua daerah di Kaltim mendapat predikat yang sama atau bahkan bisa mencapai predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP).(sar/adv).
RSUD AW Sjahranie Gelar Halal Bihalal
Pelayanan Rumah Sakit Terus Ditingkatkan SAMARINDA – Jajaran Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Abdul Wahab Sjahranie Samarinda, Sabtu (10/9) menggelar halal bihalal. Acara yang dihadiri sekitar 650 karyawan itu dimaksudkan untuk merekatkan silaturahmi seluruh komponen rumah sakit milik pemerintah tersebut. “Halal bihalal ini adalah momentum yang tepat bagi segenap komponen rumah sakit untuk menguatkan silaturahmi yang sudah terbangun sangat baik. Pelayanan rumah sakit akan berjalan baik jika keharmonisan mengalir baik di semua komponen rumah sakit ini,” kata Direktur RSUD AW Sjahranie, dr Aji Syirafuddin. Aktifitas rumah sakit dengan rata-rata 800 hingga 900 kunjungan ke semua poliklinik dan 612 pasien yang berada di dalam ruang-ruang perawatan menurut Aji Syirafuddin memang sangat memerlukan komunikasi dan hubungan yang baik diantara semua lini rumah sakit. Kegagalan komunikasi akan menyebabkan gangguan yang bisa jadi berakibat sangat fatal terhadap penanganan pasien dan korban kecelakaan. Beberapa tahun terakhir manajemen rumah sakit ini terus melakukan perbaikan pelayanan hingga mendapatkan sertifikasi ISO 9001 : 2008. Format pelayanan juga terus ditingkatkan dengan kerja sama berbagai pihak diantaranya PKP2A III LAN Samarinda. Produk yang dihasilkan diantaranya Survei Pengaduan Masyarakat (SPM) yang di pajang secara transparan di pintu masuk rumah sakit tersebut. SPM adalah
HARI PRAMUKA. Gubernur Kaltim, Dr H Awang Faroek Ishak memimpin Upacara Peringatan HUT Pramuka ke-50, di Penajam Paser Utara (PPU), Sabtu (10/9). Dalam kesempatan itu, Gubernur Awang menyematkan lancana kepada para Pembina yang berjasa mengembangkan Gerakan Pramuka di Daerah masing-masing. (fadli/humasprov kaltim).
Harga TBS September Turun BALIKPAPAN - Berdasarkan keputusan rapat Tim Penetapan Harga Pembelian Tandan Buah Segar (H-TBS) Kelapa Sawit ini harga kembali mengalami penurunan. Penetapan harga ini merupakan kegiatan rutin Tim yang telah menyelenggarakan Rapat Pembahasan Harga TBS untuk September 2011 di wilayah Kalimantan Timur. Ketetapan Tim ini sesuai dengan SK Gubernur Kaltim Nomor 525/K.402/2010, penetapan harga ini melalui beberapa proses diantaranya pembahasan dan diskusi Tim terhadap informasi dan data yang telah disampaikan perusahaanperusahaan sumber data yang dinyatakan layak untuk diolah. Peserta rapat yang hadir dari Dinas Perkebunan Kaltim, Dinas Perkebunan Kutai Kartanegara, Dinas Perkebunan Berau, Dinas Pertanian dan Perkebunan Paser serta Dinas Kehutanan dan Perkebunan Penajam Paser Utara dan Dinas Pertanian Balikpapan. Sedangkan pihak perusahaan yang hadir adalah PT Perkebunan Nusantara (PTPN) XIII, PT Rea Kaltim, PT Waru Kaltim, PT Kresna Duta, PT Tri Tunggal, PT Lonsum serta PT Agro Inti Kencana dan PT Swakarsa. Sementara itu beberapa perusahaan yang tidak hadir
pada rapat pembahasan penetapan H-TBS yakni PT Hutan Hijau Mas, PT Gunta Samba dan PT Tanjung Buyu, meskipun demikian ketiga perusahaan tersebut telah mengumpulkan datanya. “Pemberitahuan HTBS Kelapa Sawit ini, sekaligus berlaku sebagai undangan bagi seluruh anggota Tim untuk datang pada rapat pembahasan HTBS pada Kamis (29/9), untuk penetapan harga pada Oktober 2011. Sedangkan data ataupun informasi perusahaan sumber data dapat disampaikan kepada
Tim selambat-lambatnya pada Rabu (28/9)” harap Kepala Bidang Usaha Disbun Kaltim Etnawaty Usman selaku Ketua Tim Penetapan Harga TBS. Sesuai dengan Peraturan Gubernur Kaltim Nomor 41 Tahun 2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Penetapan pembelian Harga TBS Kelapa Sawit produksi pekebun (Plasma) di Kaltim. Maka hasil keputusan Tim diberlakukan untuk setiap transaksi jual beli TBS Kelapa Sawit produksi pekebun di Kaltim untuk periode September 2011 ini.(yans/adv)
Harga Tandan Buah Segar Kelapa Sawit di Kalimantan Timur
Umur Tanam 3 4 5 6 7 8 9 10-25
Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun
Agustus Rp.1.012,57 Rp.1.088,91 Rp.1.167,48 Rp.1.208,35 Rp.1.250,52 Rp.1.291,39 Rp.1.333,56 Rp.1.376,29
September Rp. 999,85 Rp.1.076,41 Rp.1.155,31 Rp.1.195,66 Rp.1.236,61 Rp.1.276,95 Rp.1.317,90 Rp.1.359,44
SENIN, 12 SEPTEMBER 2011 09.30. 19.30.
Kuliah Umum STAIN Samarinda, Ruang Ruhui Rahayu I Ramah Tamah Gubernur Akademi Angkatan Udara, Hotel Gran Senyiur Balikpapan.
Selesai Studi Kembali ke Kaltim Direktur RSUD AW Sjahranie, dr Aji Syirafuddin bersilaturrahmi dengan karyawannya. (samsul/humasprov kaltim). bentuk pernyataan pengaduan yang diidentifikasi dari lebih 3.000 responden. Keluhan tertinggi dari transparansi menuju perbaikan yang coba dilakukan adalah tentang minimnya dokter jaga pada malam hari dan diskriminasi pasien mampu dan kurang mampu. Survei tersebut dilakukan pada 12 – 21 April 2010. “Pengaduan masyarakat itu sangat kami hargai sebagai kecintaan masyarakat terhadap rumah sakit ini. Dari sana kami melakukan perbaikan dan terus berbenah hingga berhasil meraih
ISO 9001 : 2008 tahun ini. Kebersamaan dan kerjasama diantara komponen rumah sakit adalah kunci sukses yang penting,” ungkap Aji Syirafuddin. Halal bihalal menghadirkan Ustadz Muhammad Manshur untuk menyampaikan tausiah dan siraman rohani. Ustadz yang menguasai sejumlah bahasa daerah itu mengupas jelas tentang pentingnya silaturahmi dan hubungan baik diantara sesama. Sepuluh keutamaan silaturahmi yang dijelaskannya akan menjadi modal penting bagi sukses setiap manusia dalam hubungannya
dengan Allah SWT dan dalam hubungannya dengan sesama manusia. Selain itu, ia juga memaparkan tentang pentingnya arti kesabaran dalam hubungan sesama makhluk, tidak terkecuali dalam urusan pelayanan terhadap pasien. “Silaturahmi atau hubungan baik mutlak dilakukan dengan pasien atau keluarga pasien. Selalu sabar melayani pasien dan pasrah kepada Allah. Semua perbuatan kita pasti akan mendapat nilai dari Allah SWT,” pesan Ustadz Muhammad Manshur. (sul/adv)
SAMARINDA - Gubernur Kaltim, Dr H Awang Faroek meminta pelajar dan mahasiswa yang sedang menuntut ilmu di luar Kaltim, harus kembali dan mengabdi di daerah ini, setelah menyelesaikan studi. “Bagi mahasiswa yang telah lulus, harus kembali ke Kaltim. Mengabdilah di tempat kalian berasal. Jika ingin berkeluarga, boyong ke Kaltim pasangannya,” ujar Awang Faroek saat bertemu dengan pengurus Asrama Kersik Luway Kaltim, di Pendopo Guest House, Kamis (8/9) pekan lalu. Menurut Awang Faroek, Kaltim saat ini tengah giat membangun. Apalagi Kaltim mendapat dukungan Pemerintah Pusat untuk mengelola dua kluster industri, yaitu kluster industri yang berbasis gas dan kondensat di Kota Bontang dan berbasis Pertanian dan Oleo Chemical di Kutai Timur. “Diperlukan lulusan mahasiswa yang memiliki keterkaitan dengan dua kluster tadi, disamping juga Kaltim juga sedang membutuhkan program lainnya seperti tenaga kesehatan serta lingkungan hidup,” ujarnya. Asrama Putra Kersik Luway milik Kaltim di Jogyakarta memiliki kapasitas dua puluh kamar yang dihuni oleh 38 mahasiswa dari tujuh
kabupaten/kota di Kaltim. Menurut Ketua Asrama Kersik Luway , Wahyu Hadi Wibowo menjelaskan Asrama yang dimiliki berupa gedung berlantai tiga termasuk basement, memiliki 20 kamar yang ditempati mahasiswa Kaltim dari tujuh kabupaten/kota. ”Tahun ini masih tujuh kabupaten/kota diantaranya Samarinda, Balikpapan, Tarakan, Kutai Kartanegara, Penajam Paser Utara, Bulungan. Diusahakan tahun depan, penghuni asrama ini akan merata ditempati oleh mahasiswa dari 14 kabuipaten/kota,” jelas Wahyu. Wahyu yang didampingi Ketua Kerukunan Pelajar-MAhasiswa Kalimantan Timur (KPKMKT) Yogyakarta, Deni Ramadhani, mengucapkan terima kasih atas perhatian yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Kaltim terhadap dunia pendidikan, seperti pembanguan gedung asrama yang reseprentatif hingga pemberian bantuan beasiswa. “Kami sangat berterima kasih atas perhatian Pemprov Kaltim bagi pelajar dan mahasiswa yang berlajar di provinsi lain. Kami berjanji dan sanggup untuk kembali mengabdi bagi Kaltim,” tegas mereka.(yul/adv).
CMYK
Berlangganan Hub: SENIN 12 SEPTEMBER 2011 Halaman 13
Telepon: 0541-202416, 202417 SMS: 0541-7080008 Fax Iklan: 0541-769855
KNPI Ancol Dukung Gubernur ■ Minta Tidak Gegabah Cairkan Hibah Rp 2 Miliar ■ RAB Tidak Sebut untuk Tuan Rumah Kongres SAMARINDA, TRIBUN – Jika DPD KNPI Kaltim versi Bali yang diketuai Yunus Nusi sedang berjuang agar dana hibah Rp 2 miliar segera dicairkan, KNPI versi Ancol yang diketuai Viktor justru mendukung sikap Gubernur Kaltim yang masih menahan pencairan dana itu. Gubernur belum bersedia mencairkan karena masih adanya saling klaim pengesahan di antara dua kubu tersebut. Sekretaris KNPI versi Ancol Muklis Ramlan mengatakan, sebenarnya
pihaknya bukan pada persoalan mengkritisi anggaran hibah Rp 2 miliar untuk KNPI Kaltim. Tapi bagaimana Gubernur bisa bersikap tegas atas dualisme kepengurusan KNPI Kaltim saat ini. Jika salah bersikap terutama terkait pencairan dana hibah itu, maka Gubernur akan berhadapan dengan hukum. “Bukan mengancam, tapi ini fakta hukum yang harus kami kemukakan. Karena itu
Dari Temu Ahli JR UU No 33/2004 (1)
Isran Datang Semua Senang Perhatian peserta temu ahli judicial review seketika tercerabut. Pandangan mereka beralih dari Ahmad Wakil Kamal, anggota tim lawyer Muspani & Associated yang sedang berbicara, menyasar sosok yang baru masuk ruang Maninjau Hotel Ibis Tamarin Jakarta, Kamis (8/9), satu jam setelah acara dimulai. Ia dandy, selalu rapi dan serasi, berkacamata, kulit langsat, dan berambut putih cepak.
● Bersambung hal 21
Diklaim Turun Drastis MASIH terkait dengan dana hibah dan bantuan sosial (bansos), Pemprov Kaltim telah mengalokasikan dana Rp 900 miliar untuk hibah dan bansos pada tahun 2011. Itu sudah termasuk hibah untuk KNPI Rp 2 miliar yang belum bisa dicairkan. Menurut Kepala Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kaltim Rusmadi, angka itu sudah jauh lebih kecil dibanding alokasi yang sama pada tahun anggaran sebelumnya. “Penurunannya bukan lagi secara bertahap, tapi sangat
Oleh Achmad Bintoro Wartawan Tribun Kaltim
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
KONSER - Dedy melantunkan sejumlah tembang dalam konser Andra & The Backbone di lapangan parkir GOR Segiri Samarinda, Sabtu (10/9). Berita terkait di halaman 15.
● Bersambung hal 21
“SELAMAT datang, Pak Isran,” sapa Abraham Ingan, Ketua Majelis Rakyat Kalimantan Timur Bersatu dari corong mic. Muspani dan lainnya beranjak mendekat, berebut jabat tangan. Paparan terhenti sejenak. Isran Noor buru-buru mengambil tempat
duduk terdekat dengan arah dia masuk, tepat di kiri Hasanuddin Rahman Daeng Naja, anggota tim ahli bidang hukum. Di tengah gersangnya kesediaan para kepala daerah di Kaltim untuk terangterangan terlibat dalam rencana gugatan ini, kehadiran Bupati Kutai Timur menjadi kejutan tersendiri. “Ini memberi spirit baru bagi Kaltim. Semangat kami untuk meneruskan gugatan ini menjadi kian menyala,” kata Abaraham diamini Rudi Jailani dan Djinargo Tjeteng Soetrisno, Sekretaris dan Bendahara MRKTB.
● Bersambung hal 21
Ketua DPRD Kaltim Halal Bi Halal di Kukar
Jamaah Oo Jamaah... Alhamdulillah! SAMARINDA, TRIBUN - Ketua DPRD Kaltim, HM Mukmin Faisyal HP, berhalal bi halal dengan sekitar 10.000 masyarakat di Kabupaten Kutai Kartanegara, Sabtu (10/9) malam. Di hadapan ribuan warga yang memadati ruangan dan halaman Gedung Pertemuan Puteri Karang Melenu, ketika menyapa mereka, Mukmin sempat menirukan gaya ustadz kondang, Muhammad Nur Maulana. “JamaahOoJamaah… Alhamdulillah!” sapa Mukmin seraya mengayunkan tangannya. Masyarakat yang hadir pun menjawab dengan serempak, ”Yeeeee ... Alhamdulillah!” Mukmin selanjutnya mengajak masyarakat membaca tasbih, ”Subhanallah Walhamdulillah Walailla Haillallah Huallahu Akbar..”. Dalam kesempatan tersebut Mukmin mengajak seluruh masyarakat Kaltim, khususnya yang tinggal di Kabupaten Kutai Kartanegara untuk bersyukur karena hingga kini provinsi ini tetap aman dan kondusif. Dia juga mengimbau masyarakat tetap menjaga tali silaturahmi, persatuan dan kesatuan, sehingga pembangunan Kaltim menuju masyarakat sejahtera dapat terus dilanjutkan. Sedangkan kepada para pemimpin, Ketua DPD Partai Golkar Kaltim ini mengajak semuanya ikhlas dalam melayani rakyat. “Keikhlasan juga diperlukan dalam menyikapi perbedaan pendapat dan menerima kritik. Melalui halal bi halal ini marilah kita semua menyucikan hati dan meluruskan niat untuk bersama-sama membangun Kaltim bagi semua, demi kesejahteraan rakyat,” kata Mukmin. Sedangkan ustadz Muhammad Nur Maulana yang menyampaikan ceramahnya mengatakan siapa yang mau panjang umur dan murah rejeki, maka dia harus terus menjaga tali silaturahmi. Halal bi halal merupakan salah satu usaha tetap memelihara silaturahmi tersebut. Ustadz yang terkenal melalui program acara Islam itu Indah di salah satu stasiun televisi swasta itu juga mengajak kaum muslimin untuk selalu berbagi dengan sesama, terutama mereka yang hidupnya kurang beruntung. “Allah akan melipatgandakan apa yang kita sedekahkan kepada saudarasaudara kita yang kurang beruntung. Tak ada orang menjadi miskin karena bersedekah,” katanya dengan gaya khas dan penuh humor. Halal bi halal yang juga dihadiri Gubernur Kaltim, H Awang Faroek Ishak dan Bupati Kukar, Rita Widyasari itu juga diwarnai dengan pembacaan doa untuk kesembuhan dan kesehatan mantan Ketua DPRD Kaltim, HM Mukmin Faisyal HP, berhalal bi halal dengan sekitar 10.000 masyarakat di Kabupaten Kutai Kartanegara, Bupati Kukar, Syaukani HR. (adv/mir) Sabtu (10/9) malam. Sebelum acara Mukmin dan Gubernur, H Awang Faroek Ishak sempat bersilaturahmi dengan mantan Bupati Kukar, Syaukani HR. Halal bi halal menghadirkan ustadz kondang, Muhammad Nur Maulana.
CMYK
Ketua MUI Hadiri Halal Bi Halal di Rumah Dinas Hadi Mulyadi SAMARINDA, TRIBUN - Wakil Ketua DPRD Kaltim, H Hadi Mulyadi, Sabtu (10/9) pagi, juga menggelar acara silaturahmi yang sekaligus dirangkai dengan halal bi halal. Salah satu yang menjadi tamu istimewa pada acara itu adalah Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kaltim, KH Hamri Haz. Hadi Mulyadi dan istrinya, Hj Erni Makmur, tampak sibuk menerima tamu-tamu mereka dengan hangat dan ramah. “Ayo, silahkan, ada kambing guling,” kata Hadi Mulyadi kepada tamu-tamu yang datang silih berganti. Ketua DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Wilayah Dakwah (Wilda) Kalimantan ini tampak terlihat berbincang akrab dengan Ketua MUI, KH Hamri Haz. Tak lama juga hadir mantan Ketua STAIN Samarinda, Prof Hj Siti Muriah. Dari kalangan ulama juga tampak hadir Ketua MUI Samarinda, KH Zaini Naim dan istri. Juga sejumlah ustadz dari beberapa pondok pesantren yang ada di Samarinda. Tidak hanya itu, beberapa kolega Hadi Mulyadi di DPRD Kaltim juga terlihat datang, seperti Wakil Ketua DPRD Kaltim, Yahya Anja dan istri, Ketua Fraksi PPP, Hj
Kasriyah, Sekretaris Komisi I dari Fraksi PPP, Syaparudin dan anggota Komisi IV dari Gerindra, Yakob Ukung. Juga hadir para kader dan simpatisan PKS, serta kawan-kawan Hadi Mulyadi semasa sekolah. “Alhamdulillah, ini seperti reuni,” kata Hadi Mulyadi. (adv/mir)
FOTO-FOTO DPRD KALTIM/ M IMRON ROSYADI
CMYK
14
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
tribun samarinda
Jasad Gina Belum Ditemukan ■ Tim SAR Lanjutkan Pencarian Hari Ini ■ Ketinting Tertabrak Tongkang Batu Bara
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
BERKABUT - Sungai Mahakam Samarinda, Minggu (11/9) diselimuti kabut. Jarak pandang jadi terbatas dan samar. Kabut ini biasa muncul saat pagi.
SAMARINDA, TRIBUN Tubuh Gina (30) hingga Minggu (11/9) sore belum berhasil ditemukan. Gina adalah salah seorang korban yang tenggelam di Sungai Mahakam akibat tabrakan tongkang (ponton) batu bara “Asia Rider 501”dengan perahu ketinting di perairan Mahakam, Sei Kerbau, Sabtu (10/9) subuh. Petugas dari tim Kepolisian Kawasan Pelabuhan Samarinda dan tim SAR yang melakukan pencarian dan penyisiran di sepanjang perairan di Sei Kerbau masih belum berhasil mendeteksi keberadaan korban. Tim SAR gabungan dibantu keluarga korban hari ini masih akan terus melanjutkan pencarian
dengan menyisir sekitar lokasi perairan tempat lokasi tenggelamnya korban. Kapolsek Kawasan Pelabuhan Samarinda AKP Yos Solatta melalui Kanit Ipda Muhadi mengatakan, hingga saat ini (kemarin, Red) korban belum kita temukan. Karena itu proses pencarian masih akan terus dilakukan. “Kita masih terus melakukan pencarian terhadap jasad korban, dan mudah-mudahan korban segera kita temukan,” kata Muhadi, kepada Tribun, Minggu (11/9). Gina adalah pedagang ikan yang bertempat tinggal di Kelurahan Rawa Makmur, Palaran. Pada Sabtu (10/9) subuh lalu, ia menaiki ketinting bersama rekannya,
Tuah: Kenapa Belum Kunjung Divonis Belum Ada Tersangka
● Dimulai Pertengahan 2010, Sidang M Aswin Belum Tuntas ● Janji Pantau Setiap Sidang SAMARINDA, TRIBUN Direktur Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Kelompok Kerja (Pokja) 30 Carolus Tuah mengatakan, pihaknya akan terus memantau setiap sidang dugaan korupsi di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Samarinda. Termasuk kasus dobel anggaran dana operasional dan penunjang anggota DPRD Kabupaten Kukar senilai Rp 2,9 miliar tahun 2005. Perkara itu menyeret 15 anggota dewan serta mantan pejabat sekretariat dewan (belum divonis). Dalam kasus ini, kata Tuah, penyidik lebih dulu menyidangkan terdakwa mantan sekretaris dewan, Aswin. Aswin kini masih menjabat Asisten IV Setprov Kaltim. Sidang perkara itu sejak pertengahan 2010 lalu. Namun, hingga kini belum jelas kelanjutan sidangnya dan belum divonis. “Ini ada apa hakim-hakim yang menyidangkan di Pengadilan Tenggarong kenapa mandeg dan belum diputus. Justru perkara 15 anggota dewan yang sedang
disidang, informasinya bakal diputus di Pengadilan Tipikor dalam bulan ini, harus ekstra hati-hati,” ucap Tuah, mempertanyakan sidang perkara itu, Minggu (11/9). Tertundanya sidang perkara dobel anggaran operasional dan penunjang anggota dewan di Kukar dengan terdakwa mantan Sekwan, menurut Tuah, bertentangan dengan surat keputusan bersama antara Mahkamah Agung No: 047/ KMA/SKB/IV/2009 dan Komisi Yudisial No: 02/SKB/ P.KY/IV/2009. Dalam keputusan bersama itu, lanjut Tuah, disepakati 10 aturan kode etik dan pedoman perilaku hakim. “Pertama, berperilaku adil, jujur, arif dan bijaksana, bersikap mandiri, berintegritas tinggi, bertanggungjawab, menjunjung tinggi harga diri, disiplin tinggi, rendah hati dan profesional,” ungkap Tuah. Menurut Tuah, jika perkara di Kukar itu menunda eksekusi, maka dapat dikatakan memperlambat pemeriksaan perkara. Hal itu
merupakan dikategorikan pelanggaran terhadap poin 5 yakni berintegritas tinggi, yang tertuang dalam kode etik dan pedoman perilaku hakim. “Pelanggaran hakim terhadap kode etik dan pedoman perilaku hakim ini, bisa diperiksa oleh MA atau KY. Dan dapat dikenakan sanksi. Saya yakin hakimhakim di tipikor apakah hakim karier atau adhoc ingat kode etik itu. Jadi kalau salah mengambil keputusan dan bertentangan kode etik berarti siap diperiksa,” tutur Tuah. Tuah menambahkan, dalam perkara sidang 15 anggota dewan Kukar terkait penggunaan dana operasion penunjang anggota dewan, memiliki dasar formal. Tuah menyebutkan, Peraturan Bupati (Perbup) Kukar Nomor: 180.188/HK-149/2005 tertanggal 29 Agustus 2005 tentang Belanja Penunjang Kegiatan Pimpinan dan Anggota DPRD Kukar menjadi alat bukti terjadinya dobel anggaran. “Hakim harus ekstra hati-hati dalam memutuskan perkara ini,” pesan Tuah.(bud)
Tuntutan Tanggal 13 September KEPALA Kejari Samarinda Sugeng Purnomo saat dikonfirmasi Tribun mengatakan, belum mengetahui jadwal sidang putusan kasus dugaan korupsi dobel anggaran operasional dan penunjang anggota DPRD Kukar. Hanya saja, kata dia, pekan depan tanggal 13 September dijadwalkan sidang tuntutan terdakwa. “Jaksa yang menyidangkan perkara itu
bilang ke saya sekitar tanggal 13 September itu sidang tuntutan. Tetapi untuk jadwal sidang itu kewenangan majelis hakim yang menyidangkan. Saya hanya dapat informasi dari JPUnya,” ucap Sugeng, Minggu (11/9). Ditanya berapa tuntutan para terdakwa anggota dewan Kukar itu? Sugeng enggan menanggapi soal tuntutan itu. Alasannya, setiap tuntutan perkara korupsi pasti akan
dicermati dan dikonsultasikan ke Kejati Kaltim sebelum disampaikan ke majelis hakim. “Mekanismenya pasti konsultasikan ke Kejati Kaltim. Karena yang memproses perkara itukan dari Kejati,” jelas Sugeng. Informasi yang dihimpun Tribun, para terdakwa anggota Kukar bakal dijatuhi tuntutan antara 4 tahun hingga 5 tahun hukuman pidana.(bud)
KEPOLISIAN Kawasan Pelabuhan Samarinda hingga kemarin belum menetapkan tersangka.”Belum ada menetapkan tersangka, kita masih menyelidiki kasus kecelakaan ini lebih jauh dengan meminta keterangan saksi-saksi. Selain itu kita juga masih fokus untuk melakukan
pencarian atas salahsatu korban yang hingga kini (kemarin, Red) belum ditemukan,” kata Kapolsek Kawasan Pelabuhan Samarinda, AKP Yos Solatta melalui Kanit Ipda Muhadi, Minggu (11/9). Diketahui, dalam musibah ini, polisi sudah memeriksa
Naha (43) menuju Palaran seusai pulang dari membeli ikan dari Pasar Pelelangan Ikan (PPI) Selili. Nahas ketinting yang dinaikinya tertabrak oleh ponton batu bara. Motorisnya, M Ali sempat melompat dan selamat dalam kejadian tersebut. Menurut M Ali, kecelakaan itu terjadi akibat ketinting yang ia kemudi mengalami kemacetan dan jalannya tersendat-sendat ditengah sungai. “Ketinting saya subuh itu macet, dan jalannya tersendatsendat. Kebetulan posisi kami saat itu sangat dekat sekali dengan kapal tongkang batu bara, saat itu ketinting kami tertabrak dan masuk dibawah kolong tongkang, lalu dilindas tongkang hingga tenggelam
kebawah. Saya kebetulan saat itu lompat lebih dulu,” kata Ali saat ditemui Tribun disela-sela menjalani pemeriksaan di Kantor Polsek Kawasan Pelabuhan, Sabtu (10/9) lalu. Ia menambahkan, sebelum ketinting yang ia bawa itu masuk di bawah kolong tongkang, ia sempat mengarahkan lampu perahunya ke kapal tugboad yang menarik tongkang itu untuk memberi isyarat. Namun saat itu kata Ali, nahkoda kapal tugboad tidak melihat, sehingga kentinting yang dia kemudi masuk ke kolong dan terlindas tongkang. “Saya sempat mengarahkan lampu ke arah kapal Tugboad, tapi tidak ada yang melihat samasekali ke belakang,” beber Ali. (m28)
nahkoda Kapal Tugboat Kingston 303 yang menarik tongkang batu bara Asia Rider 501beserta ABK nya. Selain itu polisi juga telah memeriksa motoris perahu ketinting yang yang membawa dua perempuan pedagang ikan yang tenggelam di Sungai Mahakam itu. Polisi juga telah menahan Tugboad Kingston 303 dan
Tongkang batu bara Asia Rider 501 milik salahseorang seorang pengusaha batu bara di Kaltim. Penahanan dilakukan guna untuk kepentingan penyelidikan atas kejadian kecelakaan maut itu. “Untuk kepentingan penyelidikan, barang bukti berupa tugboad dan tongkang sudah kami tahan,” kata Muhadi. (m28)
RRI Gelar Penyulutan Obor
● Rangkaian Memperingati HUT Radio Republik Indonesia ke-66 SAMARINDA, TRIBUN Radio Republik Indonesia (RRI) dengan semboyan “Sekali di udara tetap di udara”, kemarin genap berusia 66 tahun. Diusia yang cukup dewasa itu, tak sedikit tantangan dan persaingan yang dihadapi. Terlebih ditengah perkembangan media cetak,elektronik dan media online saat ini yang semakin sengit. Kemarin LPP RRI di seluruh Indonesia, serentak memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-66. Peringatan diawali dengan pelaksanaan kegiatan upacara pengibaran bendera dan dilanjutkan dengan
penyulutan obor pada siang hari, yang dipersembahkan buat para senior RRI di tanah air yang sudah memasuki masa purnakarya. Di LPP RRI Samarinda, acara penyulutan obor dilakukan oleh Kepala LPP RRI Hendro Prasetyo di gedung LPP RRI Samarinda JL M Yamin. Ketika menyalakan obor tersebut, Hendro Prasetyo didampingi oleh empat bocah SD (sekolah dasar) berpakaian seragam khas adat Kalimantan. Bocahbocah itu masing-masing memegang piring putih yang di dalamnya terdapat lilin yang menyala buat dipakai menyalakan obor.
Dalam kesempatan itu , jajaran LPP RRI Samarinda dan seluruh undangan juga memanjatkan doa untuk kemajuan LPP RRI kedepan, agar RRI tetap pada ruhnya yaitu Tri Prasetya RRI 11 September 1945. Direktur Utama LPP RRI, Niken Widiastuti, dalam sambutannya yang dirilis LPP RRI Samarinda pada peringatan HUT RRI ke 66, Minggu (11/9) kemarin, mengatakan, RRI adalah satu-satunya radio yang menyandang nama negara yang siarannya ditujukan untuk kepentingan bangsa dan negara. “Sebagai lembaga penyiaran publik, siaran RRI
berfungsi sebagai perekat sosial, pemersatu bangsa, mencerminkan identitas bangsa, merefleksikan keberagaman suku, agama, ras dan antar golongan. RRI ikut menjaga kedaulatan NKRI,” ujar Niken. Dengan mengangkat tema “Hari Radio ke 66 tahun 2011 yakni penguatan RRI sebagai media utama pembangun karakter bangsa, Niken berharap tema tersebut dapat menjadi salah satu implementasi dari visi LPP RRI dalam mewujudkan LPP RRI sebagai radio berjaringan terluas, pembangun karakter bangsa dan berkelas dunia, tuturnya. (m28)
Transaksi Pil Koplo di Dalam Taksi
● Polisi Tangkap Lima Tersangka dan Sita 116.000 Pil Koplo SAMARINDA, TRIBUN Satuan Reserse Narkoba Polresta Samarinda berhasil menangkap lima pria yang diduga terlibat dalam pengedaran narkoba jenis pil koplo. Penangkapan dilakukan saat mereka bertransaksi di sebuah taksi di Jl Jelawat Samarinda, Jumat (9/9), pukul 12.30. Lima orang itu adalah Suriansyah (32), Purwanto (15) dan Ruli (35) sebagai calon
CMYK
pembeli. Sedangkan Bain (29) dan Maman (30) asal Balikpapan yang akan menjual pil koplo. Kelimanya kini ditetapkan jadi tersangka. Mereka tertangkap bersama barang bukti 116.000 pil koplo yang dibungkus dalam 116 kemasan plastik di sebuah kendaraan taksi. Kapolresta Samarinda Kombes Pol Arkan Hamzah didampingi Kasat Narkoba Kompol AKP Agus Siswanto
menjelaskan ratusan ribu pil koplo itu rencananya diperjualbelikan dengan sasaran masyarakat kelas menengah ke bawah dan para pelajar di Samarinda. “Ribuan pil koplo rencananya dijual kembali oleh para pelakunya di Samarinda di kalangan pelajar. Namun, belum sempat diedarkan, polisi berhasil menggagalkannya. Empat orang yang ditangkap
transaksi ribuan pil koplo kini ditahan untuk proses penyidikan dan dijerat dengan UU Kesehatan,” kata Agus, Minggu (11/9). Menurut Agus, tertangkapnya komplotan jaringan pengedar pil koplo ini berkat informasi masyarakat yang ditindaklanjutinya dengan penyelidikan. Ternyata benar, Bain dan Maman membawa ribuan pil koplo dari Balikpapan.(min)
CMYK
tribun samarinda
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
15
Pemprov Bakal Kurangi Bantuan ■ Aswin Pimpin Tim Telusuri Bantuan ke Pemkot Samarinda ■ Dana Rp 122 Miliar Belum Digunakan
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
BEBAS KENDARAAN - Sejumlah pengguna sepeda onthel mengayuh pedal di depan Kantor Gubernur Jl Gajah Mada Samarinda dalam acara Car Free Day, Minggu (11/9).
Jangan Tolak Siswa Miskin
● Harimurti: Harus Dibantu Jika Perlu Gratiskan ● Bisa Diatasi dengan Bosda, Dana Komite dan Lainnya SAMARINDA, TRIBUN Seluruh kepala sekolah yang ada di Samarinda diminta untuk tidak mengabaikan pendidikan anak miskin dan cacat. Hal itu ditegaskan Kepala Dinas Pendidikan Samarinda Harimurti WS pada acara pembinaan Kepala Sekolah SMP, SMA dan SMK se-Samarinda, belum lama ini dan kembali ditegaskan, Minggu (11/9). Menurut Harimurti, kesempatan anak untuk mendapat pendidikan hakikatnya sama. Penolakan terhadap siswa miskin tidak boleh terjadi. Mereka harus mendapat keringanan biaya, bahkan bila perlu digratiskan. Dikatakannya, siswa miskin dan anak yatim harus menjadi prioritas dan diberi kemudahan. “Saya juga telah menyampaikan hal ini ke semua kepala sekolah dalam pembinaan hari Kamis lalu. Jangan menolak orang tua siswa miskin atau anak yatim yang datang ke sekolah meminta keringanan,” kata Harimurti. Ia juga mengintruksikan para kepala sekolah memberikan pelayanan terbaik kepada warga miskin, sebab semua anak di Samarinda harus bersekolah agar generasi mendatang bisa lebih cerdas. Tapi pengecualian bagi anak autis atau siswa berkebutuhan
khusus, siswa yang berprestasi dalam olahraga tingkat kota atau provinsi, dan anak guru yang mengajar di sekolah tersebut. “Saat ini, untuk pendidikan inklusi untuk anak autis atau bekebutuhan khusus dipusatkan di SMP 7 Samarinda. Mereka (anak autis) harus mendapat perhatian lebih agar proses belajanya bisa maksimal,” ujar Harimurti. Disinggung terkait anggapan masyarakat yang mengatakan bahwa sekolah RSBI hanya untuk orang mampu, Harimurti membantah hal itu. Menurutnya, sekolah bisa menggunakan sistem subsidi silang untuk melaksanakan penyediaan jatah kursi bagi siswa miskin. Subsidi silang dilakukan dengan menemui orang tua murid yang kaya agar mau menyumbang bagi siswa yang tidak mampu. Selama ini, masyarakat beranggapan sekolah di RSBI biayanya sangat mahal. Dan ini menjadi kendala bagi siswa dari keluarga miskin. Penerimaan peserta didik baru di sekolah-sekolah RSBI murni berdasarkan tes kemampuan akademik, psikologi, dan kemampuan lainnya. “Jadi salah besar kalau ada anggapan bahwa RSBI hanya untuk orang kaya,” tambahnya. selanjutnya menurut
Harimurti, konsep pendidikan yang harus dilakukan adalah pendidkan berkonsep “Berkeadilan” dengan mengimbau bagi yang mampu ini, bagi yang memiliki kelebihan agar berbagi. Jangan orangtuanya tidak mampu, masuk sekolah dipersulit. Disdik Samarinda akan memberikan fasilitas. Right man on the right place, the right man on the right job. Anak cacat dan miskin diimbau untuk tidak takut. Kadisdik sendiri selalu membuka pintu lebar bagi mereka yang datang untuk mendapatkan pendidikan. Ini sesuai dengan komitmen Walikota Samarinda, Syaharie Jaang untuk memajukan pendidikan di Samarinda, tidak terkecuali anak miskin dan cacat. “Jangan takut, datang saja , saya akan carikan tempat. Itu sudah komitmen Pak Walikota, tapi juga jangan sampai menghambat. Anak kurang mampu jangan dipersulit. Sudah ada dana minimum BOSDA, dana komite dan sebagainya untuk peningkatan dan pengembangannya. Kepala sekolah mempunyai tanggung jawab sosial bagi anak-anak miskin dan cacat di sekolahnya. Walaupun dia di RSBI. Begitu masuk RSBI, semua haknya sama. Kita tidak bisa mengeneralisasi, lihat kasus perkasus.” (m36)
SAMARINDA, TRIBUN – Pemprov Kaltim membentuk tim yang dipimpin Dr M Aswin, Asisten IV Setprov Kaltim untuk menelusuri lebih dalam semua bantuan yang sudah ditransfer ke Pemkot Samarinda, tanpa ada pertanggungjawaban yang jelas. Termasuk menelusuri dana Rp 122 miliar yang disebut-sebut belum terserap atau belum digunakan. Aswin adalah pejabat yang membidangi keuangan dan kepegawaian. Mantan Sekretaris DPRD Kukar ini diketahui menjadi terdakwa kasus dugaan korupsi dana operasional dan penunjang anggota DPRD Kukar tahun 2005. Meski perkaranya sudah disidang sejak pertengahan 2010, hingga kini hakim di Pengadilan Negeri
Tenggarong belum menjatuhkan vonis. Bertindak sebagai wakil ketua tim adalah Kepala Bappeda Kaltim Dr Ir Rusmadi. Menurut Rusmadi, tim sengaja dibentuk agar penelusuran benar-benar bisa dipertanggungjawabkan, sebab akan banyak hal yang ditelusuri. “Tim terlebih dahulu akan bekerja mengumpulkan datadata, kemudian baru kami akan mengevaluasinya. Yang jelas bantuan keuangan ke Pemkot Samarinda itu kami nilai sesuatu yang serius sehingga patut untuk dievaluasi lebih lanjut” kata Rusmadi di ruang kerjanya belum lama ini. Proses evaluasi, lanjutnya, dengan melihat jenis kegiatan proyek yang telah dibantukan
tersebut, mulai daya serap anggarannya, bentuk fisiknya hingga asumsi adanya pengalihan-pengalihan yang tidak sesuai dengan ketentuan. “Ya jelas banyak hal lah. Maka itu kita harus melihat semuanya, harus dilihat dari berbagai aspeknya. Tapi yang pastinya kita ingin bantuan yang kita berikan itu sesuai dengan peruntukkannya,” ujarnya. Lantas jika dari penelusurannya banyak yang tak bisa dipertanggungjawabkan oleh Pemkot, apakah akan mempengaruhi bantuan keuangan selanjutnya? Rusmadi memastikan akan sangat berpengaruh sekali. “Oh jelas sekali, kan saya pernah kemukakan, kita bantu dana untuk mengerjakan A
Diendapkan Berbunga Besar? PENGAMAT hukum Unmul Dr La Sina menyatakan sangat tepat langkah Kejaksaan Tinggi Kaltim yang menyelidiki dana bantuan keuangan Pemprov Kaltim ke Pemkot senilai Rp 259 miliar. Menurut dia, dana sekitar Rp122 miliar yang belum terserap itu, perlu dipertanyakan dan diperiksa lebih dalam oleh kejaksaan. “Saya kira Kejaksaan Tinggi sudah tepat dia mau menyelidiki dana bantuan itu. Pasti akan dipertanyakan kenapa dana itu belum
terserap? Apa alasannya? Untuk apa? Biarlah kejaksaan yang memeriksa dan memprosesnya,” ucap La Sina, Dekan Fakultas Hukum Unmul, Minggu (11/9). Disinggung terkait adanya pembentukan tim evaluasi dari Pemprov Kaltim, menurut dia, tidak akan mengganggu proses yang sedang diselidiki tim intelijen Kejati Kaltim. La Sina mengatakan, tim evaluasi dari Pemprov Kaltim berkepentingan untuk bantuan kedepannya.
“Sama seperti provinsi mendapat bantuan dari pemerintah pusat. Kalau dana itu tidak digunakan sesuai peruntukannya dan tidak mampu mengelolanya, maka kemungkinan akan dikurangi atau tidak dibantu lagi. Tapi mereka akan cari tahu dulu apa alasannya,” katanya. Hanya saja, La Sina meyakini, meskipun pemprov membentuk tim evaluasi tidak akan mempengaruhi langkah hukum dari Kejati Kaltim. “Itu tidak bisa pengaruhi penegakan hukum. Hukum
tapi kenyataannya yang dikerjakan B, kan artinya harus dievaluasi. Begitupula misalnya nanti temuannya, daya serapnya tak maksimal. Dari situ tentu yang memberikan bantuan akan berpikir untuk membantu lagi, minimal dikurangi,” ujarnya. Seperti diberitakan, bantuan keuangan ke Pemkot Samarinda senilai Rp 122 miliar itu tak jelas realisasinya. Dari informasinya, dana itu dialihkan ke proyek lain dan sebagiannya lagi untuk menutupi defisit anggaran yang dialami APBD Samarinda dalam beberapa tahun terakhir. Sementara itu Pemkot Samarinda berjanji siap akan menjelaskannya, namun hingga saat ini janji itu belum juga terealisasi. (aid) tidak bisa dicampuri apapun. Silahkan tim evaluasi memeriksa juga,” tegasnya. Menurut La Sina, jika dana sebesar Rp 122 miliar belum terserap atau digunakan maka jaksa layak meneliti dan mempertanyakan. Jika dana itu diendapkan, lanjut dia, atas dasar apa dan untuk apa? “Jaksa pasti akan mempertanyakan, kalau dana yang sudah ditransfer ke rekening pemkot itu belum digunakan. Apakah itu sengaja diendapkan ke deposito atau ke tabungan? Dana sebesar itu pasti akan berbunga besar kan?” tutur La Sina.(bud)
Andra & The Backbone Mudik ke Samarinda Malam ini untuk kita Malam ini milik kita Tak ingin pagi cepat menjelang dan datang SEPENGGAL lirik dari lagu Andra & The Backbone berjudul Pagi Jangan Cepat Datang membuka konser “Pesta Satu Hati” sekaligus peluncuran Honda New Blade 110R di lapangan parkir GOR Segiri Samarinda, Sabtu (10/9) malam. Acara ini dirangkai dengan pemilihan duta lalu lintas, etnik dance, juggling competition yang digelar dealer CV Honda Semoga Jaya bekerjasama dengan Dinas Pariwisata Samarinda. Andra & The Backbone
CMYK
dibentuk tahun 2007. Ini merupakan salah satu grup band Indonesia yang bergenre rock alternative. Personilnya berjumlah tiga orang yakni Dedy (vokal), Stevie (gitar) dan Andra Junaidi (gitar). Andra Junaidi atau yang lebih dikenal dengan nama Andra Ramadhan adalah salah satu personil band papan atas Dewa 19, sedangkan Stevie personil band Dead Squad yang bergenre death metal. “Ini pertama kalinya kami (Andra & The Backbone) manggung setelah libur lebaran kemarin. Terasa seperti mudik ke Samarinda. Sebagai persembahan spesial buat warga Samarinda kami
akan membawakan lagu baru yang belum pernah dimainin,” kata Dedy dilanjutkan dengan menyanyikan lagu berjudul Alibi. Warga Samarinda dan para Backboners, sapaan untuk penggemar Andra & The Backbone, dibuat berjingkrak-jingkrak mengikuti beat musik. Sebanyak 12 hits Andra & The Backbone dari album pertama sampai album ketiga ditambah satu lagu baru yang akan dirilis November mendatang dibawakan Sabtu malam tadi antara lain: Pagi Jangan Cepat Datang, Muak, Kepayang, Pujaan Hati, Lagi dan Lagi, Tunggu Aku, Main
Hati, Alibi, Musnah, Sempurna, Jalanmu Bukan Jalanku dan Hitam. Sebelumnya Mori Band finalis A Mild Live Wanted tahun 2007 asal Balikpapan membuka konser tersebut. Di kesempatan yang sama walikota Samarinda Syaharie Jaang yang lahir di Long Pahangai, Kutai Barat, 10 September 1964 silam, genap merayakan ulang tahunnya yang ke 47 dan berpesan kepada warga Samarinda untuk tertib berlalu lintas di jalan raya. “Jangan lupa membawa SIM dan surat yang lain serta menggunakan helm untuk pengguna motor,” ujarnya. (edo)
16
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Pembahasan KUAPPAS Dikebut ● Pasca-pengunduran Diri Ketua Nonaktif DPRD Kukar TENGGARONG, TRIBUN Pasca-pengunduran diri Ketua Nonaktif DPRD Kutai Kartanegara (Kukar), Salehuddin, Pimpinan Sementara DPRD Kukar Awang Yacoub Luthman mengambil ancang-ancang untuk segera melakukan pembahasan Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Perencanaan Anggaran Sementara (KUA PPAS) dalam Rapat Paripurna yang dijadwalkan pada Senin (12/9) hari ini di Gedung DPRD. Hasil
pembahasan nanti bakal menjadi dasar persetujuan KUA PPAS pada Selasa (13/9). “Kami menggelar rapat Banmus, Jumat (9/9). Ada beberapa hal penting dalam penyamaan persepsi dalam kepentingan KUA PPAS yang intinya bakal dibahas lewat Rapim (Rapat Pimpinan) pada Senin (12/ 9),” kata Awang Yacoub usai mempimpin Rapat Banmus, Jumat (9/9). Sehingga, lanjut dia, pengesahan APBD-P bisa
dilakukan pada akhir September 2011 ini. Dalam rapat banmus itu, Awang mengemukakan ada penyampaian dari fraksi Golkar terkait surat pengunduran diri Salehuddin dari jabatan sebagai Ketua DPRD serta pengajuan namanya sebagai Ketua DPRD definitif. Dia menambahkan, hasil risalah rapat paripurna nanti bakal menjadi dasar pembuatan SK penetapan unsur pimpinan DPRD definitif oleh gubernur.
“Risalah rapat paripurna nanti bakal menjadi dasar Setwan dan saya untuk bersurat kepada bupati. Selanjutnya, bupati membuat surat lewat Asisten I yang ditujukan kepada gubernur untuk penetapan unsur pimpinan DPRD Kukar definitif. Kami berharap surat itu bisa ditandatangani Bupati sebelum berangkat ke Amerika. Penetapan unsur pimpinan DPRD definif ini memang dikehendaki sebagian besar
teman-teman (anggota DPRD),” ujar Awang. Seperti yang telah disepakati lewat Banmus, dia meminta untuk tidak membuang waktu dalam rapat pembahasan APBD-P. “Kita sudah menyamakan persepsi sehingga pembahasan KUA PPAS menjadi dasar lanjutan dari APBD-P. Sedangkan proses pembahasan pra APBD-P sudah dilakukan Komisi I hingga IV. Proses pembahasan pra APBD-P juga melibatkan masing-masing SKPD,” jelas Awang. Dia menjelaskan, setelah SK penetapan unsur pimpinan DPRD definif turun berikutnya bakal digelar pelantikan unsur pimpinan DPRD definitif.
Terpisah Asisten I Pemkab Kukar Chairil Anwar mengaku draft surat sudah dibuat tapi belum dikirimkan ke Gubernur karena masih menunggu hasil Rapat Paripurna DPRD. Surat ini akan menjadi acuan Gubernur untuk mengeluarkan SK penetapan unsur pimpinan DPRD definif. “Surat itu sedang dikonsep terkait penetapan pimpinan DPRD definif. Minggu depan, surat disampaikan ke Gubernur. Pokoknya, kita terus kawal surat itu hingga ke Gubernur,” ujar Chairil ditemui dalam Acara Pelantikan Pejabat Eselon II, III dan IV di Pendopo Odah Etam, Jumat (9/9). (top)
Laporkan Jalan Retak ■ Komisi II DPRD Kukar Sidak ke Muara Jawa TENGGARONG, TRIBUN Komisi II DPRD Kutai Kartanegara (Kukar) mengadakan inspeksi mendadak (sidak) proyek lanjutan peningkatan Jalan Tahir, Kelurahan Muara Jawa Pesisir, Kecamatan Muara Jawa, Kabupaten Kukar, Sabtu (10/9). Rombongan yang dipimpin Ketua Komisi II DPRD Kukar Sang Made Suthama melihat langsung kondisi jalan retak yang dilaporkan warga setempat sebelumnya. “Proyek peningkatan Jalan Tahir ini tidak tersedia berem di sisi kanan-kiri jalan. Padahal, berem ini diperlukan untuk pengaman jalan yang tingginya 20 cm. Ini sangat membahayakan apalagi banyak anak bersepeda di sini, terutama pada malam hari,” kata Puji Hartadi, Anggota Komisi II saat di lokasi. Puji mengatakan, idealnya konstruksi jalan sepanjang 381 m, lebar 6 m dan tebal 20 cm itu tersedia berem di kanan-kiri jalan ukuran masing-masing setengah meter. Anggota lainnya, Baharuddin Demmu, anggota lainnya, menyoroti proyek peningkatan Jalan Tahir yang tidak transparan. Tak hanya Jalan Tahir, kata dia, ke depan semua proyek di Kukar harus memampang desain rencana pembangunannya di kantor desa atau tempat yang bisa diketuai masyarakat. “Kita tidak tahu data detail proyek Jalan Tahir ini seperti apa dan progress pembangunannya sama mana. Mestinya, hal itu diekspos atau dipampang datanya sehingga warga sekitar tahu dan bisa ikut mengawasi pekerjaan proyek sampai tuntas. Data proyek bisa dipampang di
kantor desa,” ujar Demmu. Sedangkan plang proyek yang terpasang di sekitar lokasi tidak banyak memberikan informasi soal detail pembangunan Jalan Tahir tersebut. Plang proyek yang ada sekadar mencantumkan tanggal pekerjaan, nilai anggaran dan kontraktor yang mengerjakan proyek itu. Sedangkan ukuran jalan yang dikerjakan serta detailnya tidak dicantumkan. Supardi, tokoh masyarakat Muara Jawa Pesisir, mengaku sudah menduga sebelumnya apabila proyek Jalan Tahir ini bakal bermasalah ke depan. Pasalnya dari awal proyek ini tidak transparan. Dalam pekerjaan awal, ujar dia, proyek itu tidak memasang plang data proyek untuk memberikan informasi kepada masyarakat. Belakangan setelah didesak masyarakat, plang proyek pun dipasang setelah beberapa hari kemudian. Warga pun
sempat mengecap sebagai proyek siluman lantaran tidak ada plang proyek. “Masa’ baru dua hari dicor beton Jalan Tahir sudah retak-retak dan ini menjadi keluhan warga sekitar. Kami khawatir dalam beberapa bulan ke depan, Jalan Tahir makin rusak parah apabila tidak segera dibenahi,” ujar Supardi kepada Tribun, Sabtu (10/9). Dia berharap kepada Dinas Pekerjaan Umum Kukar untuk mengecek ke lapangan sekaligus mengawasi kinerja kontraktor sehingga apabila ditemukan kekurangan dalam pengerjaan proyek, kontraktor bisa langsung ditegur. Proyek peningkatan Jalan Thahir ini menelan dana APBD senilai Rp 1,3 miliar. Proyek ini dipercayakan pengerjaannya kepada kontraktor CV Langgeng Dwi Karya. Pekerjaan proyek dilaksanakan selama 120 hari, mulai 20 Mei-23 September 2011. (top)
Panggil PPTK dan Kontraktor KETUA Komisi II DPRD Kukar Sang Made Suthama mengatakan, bakal memanggil Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) dari Dinas Pekerjaan Umum Kukar terkait pekerjaan proyek lanjutan peningkatan Jalan Tahir, Kelurahan Muara Jawa Pesisir, Kecamatan Muara Jawa, Kukar. Dia berharap kontraktor bisa segera membenahi Jalan Tahir yang retak itu. “Dalam waktu dekat, kami akan memanggil PPTK dan Kontraktor proyek peningkatan Jalan Tahir ini secara resmi. Kami ingin perusahaan bisa membenahi kondisi Jalan Tahir yang retak. Apalagi, saat ini jalan tersebut masuk dalam perawatan yang menjadi tanggung jawab kontraktor,” kata Made usai sidak, Sabtu (10/9). Saat sidak kemarin, rombongan Komisi II DPRD Kukar hanya bertemu dengan mandor proyek yang tidak bisa memberikan informasi banyak terkait proyek tersebut. “Nanti, saya akan sampaikan kepada pimpinan kami,” ujar mandor tersebut. Ditanya soal berem yang belum dibangun, mandor itu mengaku tidak tahu-menahu. Selain Ketua Komisi II DPRD, sidak kemarin juga dihadiri angotanya, yakni Baharuddin Demmu, Puji Hartadi dan Arief Arizal. (top)
TRIBUN KALTIM/TAUFIK
Anggota Komisi II DPRD Kukar yang diketuai Made Suthama inspeksi mendadak (sidak) proyek peningkatan Jalan Tahir Kecamatan Muara Jawa. Sidak dilakukan berdasarkan laporan warga warga kondisi jalan ini retak.
Masih Rusak 500 Kilometer TENGGARONG, TRIBUN - Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kaltim Fauzi Bahtar menyoroti sarana infrastruktur jalan yang belum memadai di Kaltim. Pasalnya, sarana infrastruktur ini sangat berpengaruh terhadap iklim usaha di Kaltim. Sekarang ini, kata dia, dari total 1.800 km jalan di Kaltim, 500 kilometer dalam kondisi rusak sehingga perlu segera dibenahi “Sarana infrastruktur harus dibenahi untuk menarik sejumlah investor ke Kaltim, seperti jalan, jembatan, pelabuhan dan listrik,” kata Fauzi, pekan lalu. Dia menyebutkan, terdapat 200 ribu perusahaan beroperasi di Kaltim. Namun,
perusahaan yang teregistrasi dalam database Kadin berjumlah 1.700 perusahaan. “Keanggotaan Kadin Kaltim ini terbagi menjadi 2 bagian, yakni perusahaan yang belum terdaftar dan sudah terdaftar. Kalau perusahaan yang terdaftar dalam Kadin Kaltim mencapai 1.700,” kata Fauzi. Maka itu, dia mengajak perusahaan atau pengusaha di Kukar ikut bergabung dalam Kadin Kukar. Dia juga mengajak pengusaha Kukar untuk melirik potensi sumber daya alam (SDA) yang bisa diperbarui, seperti sektor perkebunan dan pertanian. Dia mengatakan Sumber Daya Alam Kukar ini memiliki potensi yang luar biasa,
khususnya SDA yang bisa diperbarui. “Kita perlu beralih dari sektor pertambangan ke sektor perkayuan, perkebunan dan pertanian,” ujarnya. Dia mendukung saran Bupati Kukar untuk melirik potensi usaha di bidang pertanian dan perkebunan mengingat lahan masih cukup tersedia. “Pengusaha pertambangan diminta jangan serakah, misalkan izin eksplorasi 5.000 hektare padahal potensinya cuma 1.000 hektare, jadi jangan dipaksakan semua untuk eksplorasi, tapi dibagi dengan perkebunan,” ucap Fauzi. Ke depan, kata dia, usaha sektor pertambangan di Kukar perlu diverifikasi. (top)
11.000 Rumah segera Dialiri Listrik SENDAWAR, TRIBUN — Sekretaris Kabupaten Kutai Barat (Kubar), Aminuddin, mengatakan sambungan listrik bagi 11.000 rumah merupakan bagian dari kesepakatan dengan sejumlah petinggi PLN dan perusahan tambang yang ada di Kubar. Itu diwujudkan dalam nota kesepahaman antara Direktur PT PLN pusat dengan perusahaan tambang di Kubar. “MoU dengan PLN pusat isinya selain
penyambungan listrik bagi 11 ribu daftar tunggu, juga tentang pemasangan jaringan dan trafo 12 kantor pemkab yang baru dibangun, serta pemasangan listrik bagi jaringan air PDAM Kubar yakni Water Treatment Plant (WTP I dan II). Juga akan disambung listrik ke ruko dan lamin adat,” ujar Aminuddin. Sedangkan MoU dengan perusahaan tambang yaitu mengenai kesediaan perusahaan tambang
menyediakan batubara bagi kebutuhan Pembangkit Listrik Tenaga Gas Batubara (PLTGBB) Kubar. Kedua perusahaan tambang menyanggupi menyuplai batubara masingmasing sebanyak 3.000 metrik ton perbulan untuk kebutuhan PLTGBB. Namun masih perlu pembicaraan dengan Kementerian Energi Sumber Daya Mineral mengenai harga jual batubara tersebut, jika ada selisih harga apakah harus disubsidi pemkab atau
dianggap bagian dari Corporate Social Responsibility perusaahaan tambang. Khusus WTP I Royoq Kampung Sekolaq Oday Kecamatan Sekolaq Darat dan WTP II Kampung Jelmuq Kecamatan Tering, diakui Aminuddin yang juga mantan Kepala Bappeda Kubar, operasionalnya belum lancar karena terkendala listrik. Mengandalkan genset sangat berat sebab membutuhkan Rp 500 juta perbulan.(lex)
CMYK
tribun bontang-sangatta Hutan Bontang Lestari Mulai Gundul ● Demokrat Tanam 500 Pohon BONTANG, TRIBUN Memperingati HUT ke 10, Partai Demokrat Kota Bontang menggelar penghijauan, Minggu (11/9). Pengurus dan simpatisan partai melakukan penanaman tak kurang dari 500 bibit pohon kayu di kawasan hutan lindung Bontang Lestari. Ketua DPC Partai Demokrat Bontang Ir H Pauzan Akhsan SH mengatakan penanaman pohon dilakukan mengingat beberapa titik hutan di kawasan Bontang Lestari yang gundul. Sementara, hutan sangat penting untuk keseimbangan ekosistem. “HUT kali ini, kami peringati dengan kegiatan bakti sosial dan penanaman pohon. Untuk penanaman pohon, sengaja kami pilih di kawasan Bontang Lestari. Kami melibatkan sekitar 100 anggota, meliputi pengurus dan simpatisan parpol,” ungkap Pauzan.
TRIBUN KALTIM/MARGARET SARITA
Penanaman pohon HUT Partai Demokrat ke-10.
Sehari sebelumnya, partai yang berdiri 9 September 2001 ini, menyerahkan bantuan beras pada dua Pondok Pesantren (Ponpes) di Kota Bontang, yakni Ponpes Hidayatullah dan Ponpes Al Misbah. Disusul kegiatan donor darah di sekretariat di Jl Ahmad Yani, Bontang. Sekitar 80 kantong darah berhasil
DALAM rangkaian HUT ke 10, Partai Demokrat Cabang Bontang juga menggelar pelatihan bengkel otomotif sepeda motor dan komputer bagi sekitar 50 pemuda Kota Bontang. Ketua DPC Partai Demokrat Bontang Pauzan yang didampingi Ubayya Bengawan membuka pelatihan yang berlangsung di Sekretariat LSM Gerakan Peduli Pemuda di kawasan Kampung Baru, Bontang Selatan. Mereka dilatih empat hari hingga 15 September 2011. “Kegiatan ini dimaksud untuk membekali generasi muda kita keterampilan sehingga kelak dapat memasuki pasar kerja atau membuka lapangan kerja sendiri,” ujar Ubayya yang merupakan anggota DPRD Bontang asal Demokrat. (sar)
dihimpun dalam kegiatan tersebut. “Rangkaian kegiatan yang dilakukan untuk meneguhkan komitmen partai yang bersih, cerdas dan santun. Mengapa donor darah, karena seperti diketahui, stok darah di PMI sedang minim. Sehingga untuk mengantisipasi kekosongan stok darah, kami bekerja sama dengan PMI menggelar aksi donor darah. Tak hanya pengurus maupun simpatisan partai saja yang terlibat, tetapi warga sekitar juga ikut menyumbangkan darahnya dalam kegiatan ini,” ungkapnya Pemotongan tumpeng juga menandai peringatan HUT Partai Demokrat di Kota Bontang. Beberapa pengurus parpol menggelar syukuran sederhana di Sekretariat Partai Demokrat, Sabtu (10/9) lalu. “Moga-moga partai ini tetap jaya dan memberikan karya terbaik bagi bangsa ini,” ujar Pauzan. (sar)
Polisi tak Segan Tangkap Penambang ● Polres Bontang Jaga Kawasan Tambang Pasir
AKBP Heri Armanto Kapolres Bontang
BONTANG, TRIBUN Menyusul penutupan tambang pasir (Galian C) di sekitar Jl Flores menuju kawasan Bontang Lestari, Bontang Barat, Polres Bontang melakukan patroli secara simultan di lokasi tersebut. Selain patroli, menempatkan aparat khusus untuk berjaga. Kapolres Bontang AKBP Heri Armanto didampingi Kasat Reskrim Yogie Hardiman mengatakan pihaknya terus melakukan patroli rutin ke lokasi tambang pasir di Jl Flores (sekarang Jl Soekarno Hatta). Hal ini sebagai langkah antisipasi jika sewaktu-waktu ada penambang yang masih
17
Yusva Dirawat di RS Dharmais ● Pengidap Penyakit Langka Poliposis Familier Asal Kutim ● Pemkab Kutim Jamin Biaya Perawatan Kelas 3
Latihan Komputer dan Bengkel
”Kami akan bertindak tegas. Kalau memang ada pelanggaran pasti kami proses sesuai hukum yang berlaku”
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
nekat melakukan penambangan di lokasi tersebut. “Kami tetap berpatokan pada UU nomor 41 tentang kehutanan dan hasil pemetaan pemerintah yang menyatakan bahwa lokasi galian C yang selama ini beroperasi berada di wilayah Hutan Lindung Bontang. Sehingga segala aktifitas penambangan harus dihentikan,” tegas Yogie, Minggu (11/9). Jika masih ada penambangan, lanjut Yogi, aparatnya tak segan-segan melakukan penangkapan pada para penambang tersebut. “Kami akan bertindak tegas. Kalau memang ada pelanggaran pasti kami proses sesuai hukum yang berlaku,” ujarnya. Seperti diketahui, tak kurang dari tujuh penambangan pasir di sekitar Jl Flores menuju kawasan Bontang Lestari, ditutup pemerintah Kota Bontang, belum lama ini. Alasannya, ketujuh area penambangan pasir tersebut, masuk dalam kawasan hutan
lindung dan taman nasional Bontang. Kepala DPKP Aji Erkynawati mengatakan kawasan hutan lindung Bontang memiliki panjang 17,174 kilometer (Km). Bermula dari titik nol yang diukur dari Jl Pipa, Bukit Kusnodo. “Batas hutan lindung itu, berada di titik koordinat 00 derajat 09’51,10" lintang utara sampai 117 derajat 26’54,60"bujur timur. Dimana titik nol disebut Hl/1 dan berakhir di perbatasan Kecamatan Marangkayu disebut Hl/143,” ujarnya. Tak hanya tambang, bangunan rumah hingga kuburan yang ada dilokasi tersebut, tak pelak masuk dalam kawasan hutan lindung dimaksud. Begitu juga dengan RSUD Taman Husada dan kantor pemerintahan Kota Bontang yang statusnya pinjam pakai dengan Departemen Kehutanan RI. Penetapan kawasan Bontang Lestari sebagai wilayah hutan lindung, sudah dilakukan sejak tahun 1984 lalu oleh Pemprov Kaltim.(sar)
”Saat ini mereka sedang mempersiapkan kamar untuk rawat inap. Mudahmudahan minggu ini sudah bisa pindah ke Dharmais” Sheinni Paradise Kasi Jaminan Pembiayaan Kesehatan Dinkes Kutim
SANGATTA, TRIBUN- Satu keluarga di Kutai Timur yang mengalami penyakit langka Poliposis Familier bakal dirawat di Rumah Sakit (RS) Dharmais Jakarta. Pemkab Kutim melalui Dinas Kesehatan Kutim telah siap menanggung biaya pengobatan. Saat ini Dinkes Kutim telah menandatangani nota kesepahaman dengan RS Dharmais. “Penanganan keluarga tersebut dilakukan dengan biaya dari Pemkab Kutim. Saat ini telah dibuat MoU dengan RS Dharmais,” kata Kasi Jaminan Pembiayaan Kesehatan Dinkes Kutim, Sheinni Paradise, Minggu (11/ 9). Namun standar pelayanan yang dijamin adalah untuk kelas 3. Pihak Dinkes telah menghubungi pihak RS Dharmais untuk memproses penanganan keluarga tersebut. “Saat ini mereka sedang mempersiapkan kamar untuk rawat inap. Mudah-mudahan minggu ini sudah bisa pindah ke Dharmais,” katanya. Namun jika kamar yang
TRIBUN KALTIM/KHOLIS CHERED
Penderita penyakit langka Yusva Rahman menunjukkan hasil pemeriksaan medis.
siap hanya satu unit, maka yang diprioritaskan adalah Yaqub Saleh. Sedangkan keluarganya akan ditangani kemudian. Sheinni mengatakan sejak awal penanganan di RSUD Sangatta, Dinkes Kutim memberikan dukungan pembiayaan. Pada perkembangannya, Yusva sekeluarga dirujuk ke Samarinda, lalu dirujuk ke RS Cipto Mangunkusumo. (RSCM) Jakarta. Saat ini anak tertua keluarga tersebut, Yaqub Saleh, masih menjalani pengobatan lanjutan di RSCM. Sedangkan saudara yang lain belum menjalani rawat inap.
Sebelumnya, dokter spesialis penyakit dalam RSUD Sangatta, Dr Andi Baji Sulolipu, Sp.PD, mengatakan bahwa poliposis familier merupakan penyakit yang sangat langka karena puluhan daging (polyp) tumbuh dalam saluran usus besar hampir seluruh anggota keluarga tersebut.. “Mungkin banyak yang mengalami polyp, namun untuk poliposis familier memang sangat langka,” kata dokter yang memeriksa kondisi keluarga Yusva secara intensif. Untuk penanganan, Andi menilai idealnya dilakukan pengangkatan polyp di usus
besar. “Kalau jumlah polypnya sedikit, mungkin ususnya bisa dipotong, lalu disambung pada bagian yang normal. Namun kalau terlalu banyak, memang harus diangkat satu per satu. Metodenya bisa dengan pembakaran elektrik,” katanya. Hingga saat ini Andi Baji belum bisa menyimpulkan apakah penyakit yang diderita keluarga Yusva merupakan kanker. Meskipun demikian, polyp diprediksi akan terus membesar dan menangganggu saluran usus. Pada kondisi yang parah, juga bisa membahayakan. (khc)
Hutan Desa Masuk Kawasan HTI ● Usulan Kutim akan Dibahas Tiga Dirjen SANGATTA, TRIBUNPemerintah Kabupaten Kutai Timur telah menyampaikan secara resmi permohonan penetapan areal kerja hutan desa di dua kawasan di Kutim. Permohonan disampaikan oleh Dinas Kehutanan Kutim pada pihak Kementerian Kehutanan RI. Anggota tim pengusulan penetapan hutan desa Dishut Kutim, Ahmadan Noor, pekan lalu, mengatakan usulan tersebut telah disampaikan pada Kemenhut RI awal pekan ini. Namun usulan masih akan dibahas di tingkat eselon satu Kemenhut, karena usulan beririsan dengan kepentingan yang lain. “Setelah usulan masuk, pihak Kemenhut
CMYK
menyampaikan di kawasan yang sama, ternyata telah ada permohonan yang lain. Yaitu permohonan perizinan sebagai kawasan Hutan Tanaman Industri (di Busang, red) dan perpanjangan status Hak Penguasaan Hutan (HPH) di Telen,” katanya. Rekomendasi perizinan HTI telah diberikan Bupati Kutim pada tahun 2008. Sedangkan HPH di Telen yang telah berakhir diusulkan untuk diperpanjang tahun ini. “Hal ini bisa saja terjadi karena Permenhut nomor P49 baru terbit tahun 2008 dan baru tersosialisasikan pada Kutim sekitar tahun 2009,” katanya. Atas perbedaan usulan ini, tiga Dirjen di Kemenhut RI akan membahasanya. Yaitu
Dua kawasan di Kutim yang diusulkan menjadi Hutan Desa 1. Desa Long Bentuk Kecamatan Busang seluas 11.648,90 Ha yang berada pada hutan produksi tetap dan terbatas. 2. Desa Juk Ayak Kecamatan Telen seluas 1.067,08 ha yang berada khc pada hutan produksi terbatas. (khc khc) Dirjen Badan Pengelolaan DAS dan Perhutanan Sosial, Dirjen Bidang Usaha Kehutanan, dan Dirjen Planologi. “Jadi saat ini posisi kita menunggu pembahasan pihak Kemenhut. Bisa jadi alternatifnya penetapan kawasan untuk satu kepentingan saja. Namun bisa juga diizinkan dua kepentingan dalam satu kawasan, namun dengan pengurangan luas area dari
yang diusulkan,” katanya. Secara konseptual, hutan desa adalah hutan negara yang dikelola masyarakat desa untuk kesejahteraan masyarakat. Ketika Menhut telah menetapkan areal kerja hutan desa, barulah diproses izinnya ke Gubernur untuk pemanfaatannya. Nantinya akan diberikan akses kepada masyarakat untuk mengelola sumber daya hutan secara lestari. (khc)
CMYK
20
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
tribun berau-tarakan-nunukan
Dokter Spesialis Dapat Mobdin Baru ● Bupati Minta yang Lain Jangan Iri Hati TANJUNG REDEB, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten Berau saat ini telah menyiapkan sekitar 12 armada mobil dinas baru untuk para dokter spesialis yang berdinas di wilayah Barau dan sekitarnya. Mobil berjenis Daihatsu Terios dan beberapa mobil mewah jenis Toyota Hilux ini telah beberapa hari terparkir rapi di dalam gedung pengujian kendaraan bermotor Dinas Perhubungan untuk menunggu diserahkan kepada pemakainya. Ketika dikonfirmasi Bupati Berau Makmur HAPK membenarkan bahwa keseluruhan mobil dinas yang terparkir tersebut memang akan digunakan oleh para dokter spesialis yang ada di wilayah kerjanya dan saat ini tengah menunggu proses verifikasi dan pengurusan surat-surat kelengkapan lainnya sebelum diserahkan kepada pemakainya. Meski belum mengetahui jumlah pasti dan anggaran yang dkeluarkan, namun Makmur menjelaskan bahwa mobil dinas ini telah disesuaikan dengan jumlah dokter spsialis yang ada di Berau. Ini untuk mendukung kinerja dan pelaksanaan tugas para dokter dalam melayani masyarakat. “Beri pelayanan terbaik. Jangan lagi ada alasan-alasan, dia melayani rumah sakit kemana-mana , klinik-klinik umum di kecamatan, jadi dia lebih terpacu lagi,” katanya.
Pengadaan ini lanjutnya merupakan tahap kedua pengadaan mobil dinas bagi dokter spesialis setelah pada tahun lalu pihaknya juga melakukan hal serupa, jadi untuk mereka yang pada saat pengadaan sebeumnya belum mendapat bagian, maka tahun ini seluruhnya telah mendapat fasilitas mobil dinas. Pemberian mobil dinas ini dilakukan sebagai upaya Pemkab Berau untuk memberikan berbagai faslitas termasuk perumahan agar dokter merasa betah bertugas di wilayah ini. Karena Bupati menyadari saat ini sangat sulit mencari dokter spesialis yang mau berpraktek di Kabupaten Berau. “Kita tidak mau melihat dananya, yang penting ada di Berau. Karenanya diberi keistimewaan hal itu jelas sekali karena susah sekali mencari diokter spesialis, jadi jangan ada iri hati,“ ucapnya. Untuk saat ini saja pihaknya mengaku masih kekurangan tenaga dokter spesialis jantung, sehingga jika ada masyarakat yang menderita penyakit tersebut masih ditangani oleh dokter umum atau dirujuk ke luar kota. Oleh sebab itu ia mengundang dokter spesialis khususnya ahli penyakit jantung untuk membuka praktek di wilayah ini dan ia berjanji siap memberikan fasilitas agar mereka merasa nyaman bekerja di Berau. (m35)
290 Anak Ikut Lomba Senam dan Tari NUNUKAN, TRIBUN Sebanyak 290 anak dari 29 lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kecamatan Nunukan dan Nunukan Selatan, selama dua hari, Sabtu dan Minggu (10-11/9) kemarin mengikuti lomba senam dan tari yang digelar Himpunan Pendidikan Anak Usia Dini (HIMPAUDI) Kabupaten Nunukan di Gedung Olah Raga (GOR) Nunukan. Perlombaan yang digelar dalam Festival dan Kreatifitas Anak Usia Dini itu mengangkat tema “Melalui Hari Anak Nasional, Kita Pacu Kreatifitas Anak Usia Dini Menjadikan Anak Indonesia Terampil, Mandiri dan Ceria”. “Sebenarnya bulan Juli lalu mau kita laksanakan, tapi karena banyak agenda lainnya, kemudian masuk bulan puasa, jadi sekarang baru bisa terlaksana,” kata Misniati, seorang pengurus HIMPAUDI Kabupaten Nunukan, Minggu (11/9). Ia mengatakan, peserta merupakan perwakilan dari lembaga PAUD. Setiap PAUD mengirimkan masing-masing 10 anak untuk dua perlombaan tersebut. Peserta membawakan satu tarian daerah seperti Tari Piring
Pemkab Nunukan Bantu Rp 60 Juta TRIBUN KALTIM/NIKO RURU
Salah satu peserta tari saat tampil pada Lomba Senam dan Tari, Minggu (11/9) kemarin.
dari Aceh, Tari Japin dari Nunukan dan tari daerah lainnya. Sementara perlombaan senam peserta membawakan senam PAUD ceria. Dalam lomba itu hasilnya, PAUD Nusantara yang membawakan Tari Piring dari Aceh menjadi juara I disusul PAUD Azahra yang membawakan Tari Angin Mamiri dari Sulawesi Selatan sebagai juara II. Sementara PAUD Shangrilla I yang membawakan Tari Dinding Ba Dinding dari Aceh harus puas menduduki posisi sebagai juara III. Sementara untuk perlombaan senam, PAUD Az Zahra menjadi juara I,
disusul PAUD Wisma Ceria dan PAUD Imanuel masing-masing sebagai juara II dan III. “Untuk semua peserta kami berikan souvenir, dan mereka yang menjadi juara kita diberikan penghargaan dan uang pembinaan,” ujarnya. Sekretaris Dinas Pendidikan Nunukan Abdul Kadir saat menutup kegiatan dimaksud berharap, melalui kegiatan seperti ini PAUD bisa menjadi basis untuk terus mencetak generasi bangsa yang berkualitas. “Kita juga berharap agar keberadaan PAUD tidak dipandang rendah masyarakat,” ujarnya. (noe)
Dua KRI Tiba di Tarakan Hari Ini ● KRI Surabaya 591 dan KRI Kihajar Dewantara TARAKAN, TRIBUN - Dua kapal perang milik TNI AL, yakni KRI Surabaya-591 dan KRI Kihajar Dewantara-364 dijadwalkan akan merapat di dermaga Malundung Tarakan, Senin (12/9) hari ini. Kedatangan dua KRI ini tak lain dalam rangka Pelayaran Jalayudha tahun 2011. “Saat ini kapal sudah dalam perjalanan dari Surabaya ke Tarakan, dan rencananya besok pagi (hari ini, red) sudah merapat di dermaga,” ungkap Pasintel Lanal Tarakan Mayor Laut (P) Ari Ariyono, Minggu (11/9) siang. Kedatangan KRI ini membawa serta 97 orang calon Perwira TNI, yang terdiri dari 95 Kadet Akademi Angkatan Laut (AAL) tingkat IV angkatan 57, satu orang Taruna Akademi Militer, Magelang, dan satu orang Karbol Akademi Angkatan Udara (AAU). Sesuai jadwal, kegiatan Pelayaran Jalayudha 2011 ini berlangsung selama tiga hari, dengan dikomandani oleh Dansatgas Mayor laut (P) Dian Tri Hutanto, S.Kel. Selama tiga hari di Tarakan, berbagai kegiatan akan dilakukan oleh para kadet dalam menumbuhkembangkan kecintaan terhadap potensi kemaritiman. Di antaranya pada Senin pagi, para kadet akan melakukan Courtesy Call (kunjungan kehormatan) ke Walikota Tarakan, kemudian dilanjutkan promosi Kadet AAL di SLTA baik negeri maupun swasta, Open Ship (kunjungan) KRI Surabaya
TRIBUN KALTIM/NIKO RURU
Bupati Nunukan Basri, Minggu (11/9) meletakkan batu pertama pembangunan Masjid Baiturahman, di Desa Srinanti, Kecamatan Siemanggaris.
KEGIATAN HARI PERTAMA ● Melakukan kunjungan kehormatan (Courtesy Call) ke Walikota Tarakan ● Promosi Kadet AAL di SLTA baik negeri maupun swasta ● Kunjungan (Open Ship) KRI Surabaya bagi masyarakat umum di dermaga Malundung ● Pertandingan olah raga persahabatan dengan pelajar SMU Hang Tuah, SMU 2, dan mahasiswa Universitas Borneo Tarakan.
HARI KEDUA ● Kirab Genderang Suling (GS) Gita Jala Taruna, di sejumlah jalan utama di Tarakan ● Menampilkan kesenian daerah dan modern (ful)
bagi masyarakat umum di dermaga Malundung, hingga pertandingan olah raga persahabatan dengan pelajar SMU Hang Tuah, SMU 2, dan mahasiswa Universitas Borneo Tarakan. Keesokan harinya, warga kota Tarakan akan dihibur dan dihebohkan dengan penampilan Genderang Suling (GS) Gita Jala Taruna, yang akan melaksanakan Kirab dan mengambil rute mulai dari jalan Yos Sudarso, jalan Jendral Sudirman, jalan RE Martadinata dan finish di stadion Datu Adil. Kirab tersebut akan dilepas oleh Danlanal Tarakan Kolonel Laut (P) Taat Siswo Sunarto, dari depan Mako Lanal di jalan Yos Sudarso. Sedangkan malam harinya, Kadet AAL akan menampilkan kesenian daerah dan modern yang mengambil tempat di KRI Surabaya-591. KRI bersama para Kadet baru akan bertolak menuju daerah pelayaran
selanjutnya, Rabu (14/9) pagi. Menurut Pasintel Lanal Tarakan Mayor Laut (P) Ari Ariyono, selama berada di Tarakan, kedua KRI tersebut terbuka untuk dikunjungi seluruh warga. “Untuk memperkenalkan kepada masyarakat luas, kita buka jadwal open ship dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore. Jadi warga bisa melihat dari dekat dan silakan datang sesuai jadwal yang ditentukan,” ujarnya. Ia berharap, melalui kegiatan tersebut bisa membuka wawasan masyarakat tentang keberadaan TNI AL pada umumnya dan Kadet AAL pada khususnya. Selain itu, kedatangan dua KRI tersebut dapat memotivasi generasi muda Tarakan agar dapat menjadi salah satu Kadet AAL yang nantinya menjadi Perwira TNI AL, untuk memajukan sektor kelautan wilayah Tarakan. (ful)
● Bupati Letakan Batu Pertama Dua Masjid di Perkebunan Sawit di Siemanggaris NUNUKAN, TRIBUN Bupati Nunukan Basri, Minggu (11/9) kemarin melakukan kunjungan kerja ke Kecamatan Siemanggaris. Dalam kunjungan kerja yang juga diikuti pejabat Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FKPD) dan anggota DPRD serta kepala satuan kerja perangkat daerah (SKPD) dan Pengurus TP PKK, Bupati menyempatkan diri meresmikan dua masjid yang berada di area perkebunan sawit. Sebagian besar wilayah Kecamatan Siemanggaris merupakan perkebunan sawit. Acara peletakan batu pertama dimulai di Masjid Baiturahman, Desa Srinanti. Ketua Panitia Pembangunan Masjid Muhammad Hafid menjelaskan, masjid dengan ukuran 20 x 22,40 meter itu ditargetkan rampung dalam waktu setahun. Selain melakukan peletakan batu pertama, Bupati juga menyerahkan bantuan untuk pembangunan masjid sebesar Rp 30 juta. Basri berharap, jika peletakan batu pertama dilaksanakan Minggu, untuk peresmian bangunan masjid dapat dilaksanakan pada Jumat, sehingga ia juga bisa melaksanakan Sholat Jumat bersama masyarakat. “Ini akan saya ikuti terus
perkembangannya. Kalau bisa paling lambat lima bulan selesai, jangan lima tahun. Saya yakin ini akan cepat selesai karena ada berapa perusahaan pendamping dan dari pemda memberikan perhatian,” ujarnya. Kepada panitia pembangunan masjid ia berharap agar laporan perkembangan pembangunan masjid tetap disampaikan kepadanya. “Jangan saya letakan batu
pertama, tetapi saya tidak bisa gunting pita peresmiannya. Jangan asal-asalan membangun masjid karena ini rumah Tuhan,” ujarnya. Bupati Nunukan kemudian melakukan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Nurul Hidayah di Desa Tabur Lestari. Sebelum meletakkan batu pertama dimaksud, Bupati memberikan bantuan pembangunan masjid sebesar Rp 30 juta.
Saat meletakkan batu pertama itu, Basri menolak mengenakan sarung tangan yang disiapkan panitia. Dengan tangan tanpa alas, mantan Komandan Kodim 0911/Nunukan ini langssung meletakkan batu di tempat yang disediakan panitia, sekaligus mengambil semen yang sudah diaduk untuk dituang ke atas batu. “Tidak usah pakai alas tangan. Saya ini mantan tukang batu, jadi mengerti,” ujarnya. (noe)
Kantor Camat Berdiri 2012 BUPATI Nunukan Basri telah memerintahkan stafnya untuk segera membanguna Kantor Camat Siemanggaris. Ibu kota kecamatan yang baru ini direncanakan di Desa Srinanti. “Paling lambat 2012 kantor camat sudah ada di sini,” kata Basri dihadapan warga Desa Srinanti, Kecamatan Siemanggaris, Minggu (11/9) kemarin. Kecamatan Siemanggaris yang terdiri dari Desa Tabur Lestari, Desa Srinanti, Desa Samaendre Semaja dan Desa Sekaduyan Taka merupakan salah satu dari enam kecamatan baru yang dibentuk di Kabupaten Nunukan. Lima kecamatan lainnya yakni Kecamatan Sebatik Timur, Kecamatan Sebatik Tengah, Kecamatan Sebatik Utara, Kecamatan Tulid Onsoi dan Kecamatan Lumbis Ogung. “Dengan pemekaran di sini, nanti kantor camat, kantor koramil, polsek di sini. Pos Angkatan Laut dekat-dekat sini. Saya bukan cuma berjanji, tetapi betul-betul mau bekerja. Tadi ada permintaan pelayanan ditingkatkan.
Kalau di sini ada kantor camat, puskesmas, koramil, polsek, pelayanan juga akan meningkat,” ujarnya. Basri mengaku sudah banyak tahu tentang persoalan masyarakat di Kecamatan Siemanggaris termasuk soal konflik antara masyarakat dengan perusahaan perkebunan sawit. “Semua persoalan di sini sudah saya tahu. Walaupun saya tidak ke sini secara fisik, saya tahu kondisi di sini. Saya datang ke sini mau lihat langsung, apa yang perlu kita benahi di sini? Saya tahu di sini banyak persoalan, makanya Kapolres saya bawa supaya tahu kondisi di sini,” ujarnya. Ia menyerukan agar masyarakat Kecamatan Siemanggaris meningkatkan rasa persatuan dan kesatuan tanpa terkotak-kotak karena pilihan politik pada Pemilukada Nunukan yang lalu. “Mari anda semua bersatu padu, bulatkan tekad membangun kecamatan yang baru ini,” ujarnya. (noe)
Tak Punya KTP, Siap-siap Kena Denda ● Satpol PP Tarakan Agendakan Operasi Yustisi TARAKAN, TRIBUN – Mengantisipasi lonjakan arus warga pendatang di Tarakan, aparat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Tarakan akan menggelar razia Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau dikenal dengan istilah Operasi Yustisi, Selasa (13/9) mendatang. Hal ini dikemukakan Kepala Satpol PP Tarakan, Dison kepada Tribun, Minggu (11/9) siang. Razia tersebut digelar menyusul puncak arus balik yang bertepatan dengan berlabuhnya KM Bukit Siguntang di Pelabuhan Malundung. Kapal yang berlayar dari Surabaya, Makassar, dan Pare-pare tersebut diprediksi memuat ribuan penumpang yang berlabuh di Tarakan. “Sesuai rencana kita jadwalkan pagi sekitar jam 08.00. Kalau tidak ada halangan kita akan razia di tempat,” ujar Dison. Ini merupakan kegiatan tahunan yang rutin dilakukan pascalibur Lebaran. Menurut
CMYK
Dison, pihaknya tidak segansegan akan menjaring penumpang yang tidak membawa identitas berupa KTP atau surat keterangan lainnya. Dalam razia tersebut Satpol PP juga akan melibatkan beberapa pihak seperti unsur TNI Polri dan Pengadilan Negeri (PN) dan Kejaksaan Negeri (Kejari) Tarakan. “Kita sudah layangkan surat secara resmi kepada TNI Polri dan pihak Hakim. Karena setelah proses razia akan langsung dilakukan sidang di tempat,” ungkapnya. Selain itu, Satpol PP juga akan menyampaikan pemberitahuan kepada pihak Administrator Pelabuhan (Adpel) dan PT Pelayaran Indonesia (Pelindo) terkait rencana razia tersebut. Dikatakan Dison, warga pendatang bisa saja lolos dari razia selama memperlihatkan bukti surat jalan atau surat keterangan pindah dari daerah asal. Meski demikian,
pendatang yang membawa surat keterangan pindah ini selanjutnya harus mengurus KTP baru di Tarakan dengan berkoordinasi kepada RT dan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) setempat. “Kalaupun ada surat pindahnya, mereka harus tetap mengurus KTP baru disini. Nanti teknisnya silahkan berkoordinasi dengan RT atau Disdukcapil,” imbuhnya. Berdasarkan pengalaman tahun lalu, banyak warga pendatang yang terjaring dalam operasi yustisi lantaran tidak membawa KTP. Umumnya, kedatangan mereka di Tarakan tak lain untuk mencari kerja atau sekedar tinggal menetap bersama keluarga. “Selain tidak punya KTP kadang ditemukan KTPnya habis masa berlakunya. Nah kalau seperti itu terpaksa kami amankan, untuk dilakukan pemberkasan dan langsung menjalani sidang di tempat,”
terang Dison. Lebih lanjut ia mengatakan, kebijakan terkait operasi yustisi mengacu pada Perda Nomor 5/2002 tentang Penyelenggaraan Pendaftaran dan Pengendalian Penduduk dalam wilayah Tarakan. Bagi warga pendatang yang tidak memiliki KTP atau identitas lainnya, akan dikenakan denda bervariasi oleh hakim. Menurut Dison, berdasarkan pengalaman tahun lalu, denda yang diberikan berkisar antara Rp 50 ribu hingga Rp 250 ribu. Selain itu, warga pendatang yang tidak memiliki tujuan jelas, juga terancam dipulangkan ke daerah asal. “Kita bisa saja memulangkan mereka. Kalau memang orientasinya tidak jelas dan selama dia masih memiliki dana, maka bisa kita pulangkan. Tapi semua tergantung hasil di lapangan nanti,” pungkasnya. (ful)
tribun penajam-grogot
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
21
Andi Terima Lencana Darma Bakti ! Gubernur Kaltim Pimpin HUT Gerakan Pramuka ke-50 di PPU PENAJAM, TRIBUN Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak menyatakan, dengan usia Gerakan Pramuka yang ke-50 tahun maka revitalisasi Gerakan Pramuka harus terus ditingkatkan, karena Gerakan Pramuka merupakan wadah untuk pembinaan generasi muda yang sangat konstruktif. Hal ini diutarakan Awang usai memimpin upacara HUT Gerakan Pramuka ke-50 yang dipusatkan di lapangan Kantor Bupati Penajam Paser Utara (PPU), Sabtu (10/9). “Sebagai bentuk perhatian, kami setiap tahun telah memberikan penghargaan kepada Pembina dan anggota Pramuka yang dinilai berhasil membangun daerah,” jelas Awang. Ia menambahkan, dengan usia yang setengah abad ini revitalisasi Pramuka di Kaltim, bisa semakin ditingkatkan karena Pramuka merupakan wadah dalam peningkatan SDM generasi muda terutama dalam membangun daerah. Bahkan sebagian bentuk perhatian itu, Pemprov Kaltim setiap tahun memberikan anggaran untuk pembinaan Gerakan Pramuka. “Bagi daerah yang dinilai telah berhasil membina Pramuka, juga kami berikan penghargaan dan diberikan saat HUT Provinsi Kaltim,” katanya. HUT Gerakan Pramuka ini dihadiri Wagub Farid Wadjdi, para Majelis Pembina Daerah (Mabida) dalam hal ini bupati/ walikota, Macibab dan sejumlah anggota Gudep di PPU. Lebih lanjut Awang menyatakan, Gerakan Pramuka merupakan sarana pembinaan positif dan konstruktif bagi peningkatan kapasitas SDM para generasi
KNPI Ancol Dukung Gubernur ● Sambungan hal 13 atas nama KNPI yang sah di mata hukum, kami mendukung sikap Gubernur agar dana itu jangan diberikan kepada organisasi yang sudah jelas-jelas tak ada konsitutisinya,” kata Muklis, Minggu (11/9). Dia juga menyayangkan pernyataan Yunus Nusi yang menyebut, Kongres KNPI yang Kaltim didaulat sebagai tuan rumah akan gagal jika dana hibah itu tidak dicairkan. Padahal jika
Diklaim Turun Drastis ● Sambungan hal 13 drastis. Yang jelas kalau kita mengikuti aturan Permendagri bahwa dana hibah-bansos itu ditekan, maka kita sudah menekannya semaksimal mungkin,” kata Rusmadi, kemarin. Pada 2008 misalnya, dana hibah dan bansos mencapai Rp 1,3 triliun. Kemudian dari tahun ke tahun terus menurun hingga hanya berkisar Rp 900 miliar pada tahun ini. “Kalau dari presentasinya tahun 2008 itu 18 persen dari total APBD. Nah, sekarang hanya sekitar 9 persen saja dari APBD. Itu artinya benar-benar turun
! Kerja Bakti dan Rekreasi Pantai Pasir Mayang
TRIBUN KALTIM/SAMIR
Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak menyamatkan tanda penghargaan kepada seorang pengurus Kwarcab Pramuka PPU, Suyanto, usai memimpin upacara puncak HUT Ke-50 Gerakan Pramuka di PPU, Sabtu (10/9).
muda, terutama dalam menghadapi tantangan selama ini. Awang menjelaskan, Gerakan Pramuka ini lahir sebagai satu-satunya organisasi kepanduan yang mengendepankan pendidikan watak dan kepribadian. Bukan hanya itu, juga bisa menumbuhkan semangat jiwa patriot dan jiwa bela negara sesuai yang terkandung dalam Dasa Dharma Pramuka. Ia menambahkan, negara ini bisa berdiri tegak karena para penjuang yang rela mengorbankan jiwa dan raganya agar NKRI bisa tetap ditegakkan. Bangsa ini tidak pernah mengenal kata menyerah, baik saat melawan penjajah, ketidakadilan, kemiskinan bahkan dalam menghadapi berbagai bencana alam. “Dan ingat kita adalah bangsa yang berbudi luhur, ramah dan toleran. Bangsa yang selalu bergotong royong,
penuh tenggang rasa terutama dalam hubungan kekerabatan. Itu lah karakter bangsa kita yang luhur sehingga perlu kita gelorakan kepada generasi muda,” tegasnya. Usai memimpin upacara, Awang kemudian menyerahkan penghargaan kepada 39 orang berupa Lencana Melati, Darma Bakti dan Panca Warsa kepada Mabida, Mabicab, Andalan Kwarda dan Andalan. Mereka yang menerima itu adalah Mabicab PPU Andi Harahap yang meraih Lencana Darma Bakti, Waka Mabida Kaltim, Farid Wadjdi menerima Lencana Pancawarsa III, sedangkan Lencana Pancawarsa II diberikan kepada beberapa bupati/ walikota se Kaltim antara lain, Isran Noor selaku Ka Mabicab Kutim, Rizal Effendi Ka Mabicab Balikpapan, Rita Widyasari selaku Ka Mabicab Kukar dan Ka Mabicab Samarinda Syahari Jaang (mir)
dilihat Rancangan Anggaran Biaya (RAB) yang dibuat, ternyata tak ada pointer satupun yang menyebutkan dana itu untuk kepentingan kongres. “Jadi kalau kita buka RABnya, Rp 2 miliar itu adalah untuk pembinaan generasi muda melalui OKP-OKPnya, bukan untuk kongres dan apalagi untuk Viktor atau Yunus pribadi. Jika itu adalah pernyataannya Yunus, maka itu adalah penyalahgunaan anggaran KNPI,” ujarnya dengan tegas. Disinggung soal keabsahan KNPI sendiri. Muklis menjelaskan, atas nama hak konstitusi sebenarnya persoalan dualisme KNPI sudah selesai,
yakni berdasarkan ketetapan Menteri Hukum dan HAM, KNPI Ancol lah yang sah demi hukum. Pihaknya pun sudah menemui Gubernur atas persoalan itu, Gubernur pun sudah memahaminya. “Dan perlu diketahui, KNPI di seluruh Indonesia sudah satu ke versi Ancol, yang bergejolak dan ada dualisme kini hanya tinggal Jawa Timur dan Kaltim saja. Dari fakta itu sudah jelas kan yang benar secara hukum siapa. Dari ini pula, saya pikir Gubernur dan termasuk Ketua DPRD Kaltim Mukmin Faisyal yang memberikan statement mendukung KNPI kepemimpinan Yunus agar segera memahaminya,” tambahnya. (aid)
drastis kan, kalau kita ingin membandingkan bagaimana Pemprov di bawah kepemimpinan Gubernur Awang Faroek Ishak, sangat ingin hibah dan bansos ini dapat terus ditekan alokasinya setiap tahunnya,” ujarnya. Dia juga menjelaskan, agar dalam menghitung alokasi hibah-bansos itu tidak dilihat dari nilai besarannya yakni 2011 yang mencapai Rp 900 miliar, tapi dari total APBDnya kemudian dipersentasikan atas total APBD tersebut. Karena fakta persentasinya, tahun ini totalnya hanyalah 9 persen. “Dulu kan total APBD kita hanya berkisar Rp 5 sampai 6 triliun saja, kita persentasikan saja kalau 18 persennya. Nah sekarang total APBD kita mencapai Rp 10 triliun, kita
hanya mengalokasikannya 9 persen. Bagaimana turunnya lihat saja sendiri, drastis sekali kan. Kalau 2008 mencapai 18 persen, artinya sekarang kita bisa turunkan sampai 50 persen,” terangnya. Kemudian juga, ditambahkannya, saat ini proses pemberian dan sampai pelaporannya sudah semakin ketat, tak hanya diatur dalam Peraturan Gubernur (Pergub) tapi Peraturan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) langsung. “Ini sekaligus kami katakan asumsi-asumsi yang menyebutkan adanya organisasi-organisasi yang tidak jelas kami berikan. Sekarang semua itu sudah kita tertibkan, kita sudah paying hukum Permendagri dan Pergub yang mengaturnya,” tambahnya. (aid)
Jaang Besuk Istri Mantan Walikota SAMARINDA, TRIBUN Walikota Samarinda, Syaharie Jaang membesuk istri mantan Walikota Hj Siti Aminah istri mantan Walikota pertama Samarinda Almarhum H Kadrie Oening yang sedang dirawat karena terserang diare berat di Rumah Sakit Haji Darjad (RSHD) Jalan Dahlia 4 Samarinda, Minggu (11/9). Menurut Jaang, kunjungan ini sebagai bentuk rasa hormat dan tanggungjawabnya
Lebih 100 Kantong Sampah Terkumpul
terhadap senior. Kunjungan ini seharusnya dilakukan Sabtu (10/9) lalu setelah acara halal bihalal Pemkot. Tetapi karena banyaknya tamu undangan, acara menjadi diundur. “Kebetulan Sabtu kemaren bertepatan dengan tanggal kelahiran. Banyak teman yang datang mengucapkan selamat,” jelas Jaang. Kunjungan ini biasa dilakukan terhadap para senior, pejabat dan
masyarakat yang berjasa kepada Samarinda. “Sejak awal saya bercitacita bisa melayani para senior yang sudah berjasa dalam membangun Kota Samarinda. Orang-orang seperti Ibu Aminah ini menjadi perhatian dan tanggung jawab saya. Suaminya sangat berjasa karena telah memberi landasan bagi pembangunan di Samarinda. Kita saat ini sudah enak, tinggal meneruskan saja.”(m36)
TANAH GROGOT, TRIBUN - Berekreasi sambil melakukan kegiatan yang berguna bagi masyarakat. Itulah konsep kegiatan Kerja Bakti dan Rekreasi Pantai Pasir Mayang yang dipelapori oleh Tim Hijau Berbunga Bersih Sehat (HBBS) Kabupaten Paser di Desa Pasir Mayang, Minggu (11/9). Melibatkan lebih dari 25 komunitas, aksi bersihbersih pantai sambil rekreasi ini dimulai sekitar pukul 09.00. Wakil Bupati Paser HM Mardikansyah berkenan hadir dan membuka aksi yang sangat membantu Pemkab Paser dalam mendukung peningkatan pembangunan kesehatan masyarakat. “Atas nama Pemkab Paser, saya menyambut baik Kerja Bakti dan Rekreasi Pantai Pasir Mayang yang dilakukan tim HBBS bersama berbagai elemen masyarakat yang ada di Paser. Bagaimana pun, Pemkab Paser sangat memerlukan dukungan dan partisipasi dalam membangun daerah yang kita cintai ini,” kata Mardikansyah. Kerja bakti bersihbersih pantai dan lingkungan warga ini menurut Mardikansyah, merupakan sumbangan nyata sejumlah komunitas yang ada di Paser, dalam upaya mengkampanyekan hidup bersih di masyarakat.
Isran Datang Semua Senang ● Sambungan hal 13 Viko Januardhy, inisiator judicial review, juga berharap kehadirannya. Sesaat sebelum acara dimulai, Viko kembali mencoba mengkonfirmasi. Irwan Duse, staf khusus anggota DPD RI Luther Kombong cum staf di kantor Muspani & Associated Jakarta, sibuk mengontak sejumlah pejabat di Kaltim. Tak ada yang memastikan kehadiran mereka. Dr Ir M Aswin MM, Asisten IV Setprov, mengaku tidak dapat perintah dari gubernur maupun sekprov untuk hadir. “Di mana acaranya? Tidak ada pendelegasian kepada saya,” jawab Aswin melalui sambungan telepon. Konfirmasi kehadiran juga tidak didapatkan dari para kepala daerah dari lima provinsi lain daerah penghasil: Sumatra Selatan, Riau, Kepulauan Riau, Jawa Tengah, dan Jawa Timur. Tak pula dari para wakil mereka di Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI. Bahkan wakil dari Kaltim saja tidak berkekuatan penuh. Dari empat orang wakil Kaltim, hanya Luther Kombong dan Bambang Susilo yang hadir. Luther paling aktif. Ia menginisiasi penggalangan dukungan anggota DPD RI dari lima daerah lain penghasil migas. Awang Ferdian Hidayat dan KH Muslihuddin Abdurrasyid Lc M Pdi tidak terlihat hingga acara berakhir esoknya. Satu-satunya kepala daerah yang memastikan hadir hanya Isran Noor. “Bapak saat ini masih menerima tamu, tapi bakal datang,” jawab Leni, ajudan bupati, dari sebuah apartemen di bilangan Sudirman Jakarta. Sedang Bupati Bojonegoro (Jatim) Suyoto, mendelegasikan kepada stafnya, Kepala Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset (DPPKA) Bojonegoro, Herry Sudjarwo Beberapa hari sebelumnya, Suyoto tampil
HO
Peserta Kerja Bakti dan Rekreasi Pantai Pasir Mayang Grogot foto bersama, Minggu (11/9).
“Pepatah mengatakan, bersih itu pangkal dari kesehatan, dan kegiatan ini merupakan kampanye yang mengajak warga hidup bersih,” ucapnya. Untuk diketahui, puluhan komunitas peserta Kerja Bakti dan Rekreasi Pantai Pasir Mayang sebagian besar berdomisili di Kota Tanah
Grogot dan sekitarnya. Untuk sampai ke Desa Pasir Mayang, Kecamatan Kuaro, mereka terlebih dahulu menempuh perjalanan darat menuju Desa Pondong, selanjutnya menggunakan kapal menyeberang ke Desa Pasir Mayang. Namun ada juga sebagian komunitas yang
menempuh perjalanan lewat darat. Karena setiap komunitas mengirim banyak anggotanya, sehingga yang terlibat dalam kerja bakti bersihbersih Pantai Pasir Mayang ini mencapai 500 orang, dan berhasil mengumpulkan lebih dari 100 kantong sampah rumah tangga.(aas)
Kwarcab Pramuka Paser Terbanyak KWARTIR Cabang (Kwarcab) Pramuka Kabupaten Paser bukan cuma peserta terbanyak, tetapi juga pengumpul sampah rumah tangga terbanyak dari komunitaskomunitas yang lain. Sedangkan di posisi kedua dan ketiga ditempati oleh Purna Paskibra dan PWI Paser. Menurut Ketua HBBS Kabupaten Paser Hj Herwati SE, Kwarcab Pramuka Kabupaten Paser yang dipimpin Ketua Kwarcab Paser HM Siddik Said SH, mengerahkan 50 anggotanya dan berhasil mengumpulkan 80 kantong sampah. “Mereka (Kwarcab Paser-red) berkemah di sana sejak hari Sabtu (10/9), mereka berhak mendapat penghargaan
dalam acara talkshow di Metro TV Jakarta. Muspani tertarik dengan sikapnya. Menurut Suyoto, UU No 33/2004 belum mencerminkan triangle balances bagi daerah penghasil migas yakni keseimbangan antara keadilan, transparansi dan akuntabilitas. Sebagai daerah tempat beroperasinya tiga lapangan minyak: lapangan Sukowati, Banyu Urip dan Pertamina EP, Suyoto merasa dana bagi hasil migas yang diterima daerahnya, mestinya lebih besar. Bukan cuma Rp 169 miliar (2010). Kalau saja triangle balances itu diterapkan mungkin ekspektasi yang muncul di daerahnya bisa terwujud. Ekspektasi dimaksud Suyoto seperti bahwa Bojonegoro akan menjadi Texas-nya Indoneisa. APBD-nya bakal tembus angka di atas Rp 2 triliun. Saat ini baru Rp 1,2 triliun (2011). Kotanya pun akan berubah menjadi metropolis dan masyarakatnya sejahtera. “Meski mungkin agak berlebihan, ekspektasi itu sahsah saja. Siapa saja boleh bermimpi. Tapi masyarakat daerah penghasil tentu tidak bermimpi seperti nasib ayam yang harus kurus kering kepalaparan dalam lumbung padi,” Kalau Bojonegoro dengan cuma tiga lapangan minyak saja mau bermimpi seindah itu, bagaimana dengan Kaltim. Mimpi Kaltim mestinya bisa lebih tinggi dari itu. Sumursumur minyak Kaltim masih menyumbang sekitar 15 persen produksi minyak nasional yang mencapai 1,006 juta barel per hari (BPOD). ***** SEBERAPA penting kehadiran mereka? Muspani, pimpinan Muspani & Associated Jakarta mengatakan, kehadiran kepala daerah dari daerah penghasil migas tentu akan memberi penguatan psikologis. “Lihat saja saat Pak Isran Noor datang, semangat kita langsung beda. Itu baru satu bupati, bagaimana kalau Gubernur Kaltim dan kepala daerah lainnya juga hadir.” Ia berencana mencoba mengundang lagi para kepala daerah itu dalam seminar
pengumpul sampah terbanyak, posisi kedua dan ketiga ditempati Purna Paskibra dan PWI Paser, sedangkan komunitas lainnya mengumpulkan antara 5 sampai 7 kantong,” kata Kepala Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga (Disbudparpora) Paser ini. Di samping untuk mengkampanyekan hidup bersih dan sehat, lanjut Herwati, Pantai Pasir Mayang juga menjadi salah satu objek wisata di Paser, sehingga aksi ini diharapkan mampu menggugah kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga lingkungan agar tetap bersih dan sehat, yakni dengan cara tidak membuang sampah sembarangan. (aas)
TRIBUN KALTIM/ACHMAD BINTORO
Isran Noor dalam temu para-ahli di Hotel Ibis Tamarin Jakarta Pusat.
nasional. Selebihnya yang perlu dikedepankan dan diyakini membawa pengaruh besar bagi keberhasilan gugatan ini adalah kekuatan dukungan dan penggalaangan opini. “Dalam hukum, boleh saja orang berpendapat tidak ada pengaruhnya, mau satu atau enam yang terlibat. Tapi kali ini kasusnya beda. UU yang akan kita uji materi itu berkait dengan periuk nasi seluruh daerah di tanah air, tidak cuma bagi Kaltim.” Sekali Kaltim maju mendaftarkan gugatan di MK dan tanpa menggarap dukungan dari daerah lain, sangat sulit menurutnya Kaltim memenangkan gugatan ini. Ia mengibaratkan kancah perang, di atas kertas, musuh terlalu banyak. Ratusan kabupaten dan kota terlanjur enjoi dengan sistem spillover ini. Sehingga perlu strategi jitu untuk menggalang opini agar musuh menjadi berkurang, bahkan kalau perlu berpihak pada Kaltim. Kaltim memang sudah memiliki data-data dan alasan yang kuat untuk menggugat. Data-data itu kemudian dieksplorasi dengan para ahli lain agar dapat gambaran utuh, yang lalu dirumuskan oleh lawyer dari kantor Muspani bersama tim ahli hukumnya, Prof Saldi Isra dan Dr Irman Putra Sidin. Dua ahli hukum tata negara inilah yang merumuskan data dan menentukan mana saja
pendapat para ahli ekonomi, lingkungan, dan otonomi daerah yang bisa dipakai, termasuk penentuan saksi ahli dan saksi fakta yang diajuka. “Dalam konteks hukum, semua data itu sudah cukup. Tapi untuk kasus ini belum cukup. Itu hanya mengisi 20 persen dari apa yang kita perlukan untuk memenangkangugatan ini. 80 persen lainnya harus diisi melalui strategi penggalangan opini,” tambah Muspani. Penggalangan opini untuk mempengaruhi hakim MK. Lebih penting lagi untuk menekan pemerintah Pusat dan DPR RI. Ia mengaku beruntung dibantu Saldi Isra, pakar hukum tata negara jebolan universitas di Belanda, dan Irman Putra Sidin. Konsep dan strategi itu mereka bahas melalui diskusi yang terjadi hampir setiap hari di kantor Muspani di Jl Wahid Hasim Jakarta Pusat, termasuk dengan ahli komunikasi politik Indra J Piliang. Isran berpendapat sama. Menurutnya, makin banyak dukungan dari daerah lain penghasil migas akan makin kuat. Kunci kemenangan lainnya adalah memperkuat dan memperbesar saksi ahli. “Saya kira strategi yang diterapkan oleh Muspani sudah tepat. Diperlukan dukungan sebanyak mungkin dari daerah lain dan para pakar, sebab ini terkait dengan dana perimbangan dan yang kita hadapi adalah pemerintah Pusat dan DPR RI.” (*)
CMYK
22
tribun balikpapan
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Ada Keluhan di Bandara, Laporkan ke CHS ● Tidak Digubris, Petugas dapat Missed Call dari Sistem
TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
Kesibukan di Bandara Sepinggan Balikpapan. Ada keluhan tinggal sampaikan lewat CHS.
Senin (12/9) Cuaca : Hujan ringan pagi hari Suhu : 24 - 32 derajat celcius sumber: Puguh, Prakirawan BMKG Balikpapan (asi)
BALIKPAPAN, TRIBUN-Sejak 24 Februari 2009, PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara Sepinggan Balikpapan membuka jalur komunikasi ke pengguna jasa Bandara Sepinggan Balikpapan melalui sistem yang disebut Complaint Handling System (CHS). Melalui sistem ini, masyarakat pengguna jasa bandara dapat dengan mudah menyampaikan keluhannya. Dan divisi yang mendapat keluhan harus segera memberi tanggapan.
memiliki cara kerja short message service (SMS) dan email. Setelah pengguna jasa mengirimkan SMS keluhan, masukan dan kritikan, SMS yang diterima masuk dalam database, kemudian didistribusikan ke unit bersangkutan. Komplain tersebut wajib digubris oleh unit bersangkutan. Jika kurang dari dua jam tidak digubris, maka sistem secara otomatis akan melakukan missed call ke ponsel milik Pelaksana Tugas
POJOK BANDARA CHS merupakan layanan berbasis teknologi yang digunakan untuk merespon keluhan, saran dan kritik pelayanan Bandara. CHS juga dapat dimanfaatkan sebagai indikator kinerja Bandara Sepinggan dengan melihat statistik penyelesaian keluhan pengguna jasa. CHS yang dirancang oleh petugas teknologi informasi Bandara Sepinggan itu
Operasi (PTO). Setelah diatas 2 jam tidak digubris, sistem secara otomastis melakukan missed call ke ponsel Asisten Manager. Missed call dimaksudkan agar penerima missed call bisa melakukan pengecekan langsung ke sistem CHS untuk melihat keluhan apa yang tidak ditanggapi. Tidak cukup sampai disitu, sistem otomatis akan melakukan missed call ke ponsel Manager jika dalam sehari keluhan tidak ditanggapi. Selanjutnya, jika dalam 2 hari masih juga tidak
digubris, sistem CHS akan melakukan missed call ke ponsel General Manager PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara Sepinggan Balikpapan. Asisten Manager SIM, Tapor dan Humas Abdullah Husin mengatakan, SMS ke CHS dapat direspon dengan mengirimkan jawaban ke pengirim. Ia menunjukkan salah satu SMS ke CHS yang meminta informasi penerbangan terakhir melalui Bandara Sepinggan Balikpapan. “Ini sifatnya menanyakan informasi. Kami memberikan informasi balasan sebagai respon,” ujarnya. (asi) NOMOR CHS BANDARA SEPINGGAN 0542-568000. (asi)
Ibarat Sayur Bayam yang Sudah Dingin ■ Mayoritas Responden Masih Merasa Belum Puas dengan Kinerja 100 Hari Pasangan Rizal-Heru BALIKPAPAN, TRIBUN Masa 100 hari kerja pertama pasangan Rizal Effendi- Heru Bambang telah berakhir pekan lalu. Di awal masa kepemimpinannya, pasangan berjargon responsif dan humanis ini memaparkan tiga jenis program 100 hari yakni, reformasi birokrasi, peningkatan layanan publik, serta pembangunan infrastruktur yang mendesak bagi kebutuhan warga Balikpapan. Hasil 100 hari kerja pertama pasangan ini juga direspon masyarakat Balikpapan. Dari polling sederhana yang dibuat Tribun, masyarakat tampaknya masih belum puas dengan kinerja keduanya di 100 hari pertama ini. Adapun polling yang dibuat oleh Tribun yakni dengan melibatkan 90 responden yang berasal dari berbagai kalangan (multistage random sampling). Hasilnya, 36 responden menyatakan belum puas, 26 responden menyatakan biasa saja, 15 responden mengaku tidak tahu-menahu, 1 responden mengaku agak puas, dan 12 orang sisanya mengaku puas.
Masalah kondusifitas kota yang sempat bermasalah di awal kepemimpinan RizalHeru juga menjadi sorotan masyarakat. “Di awal kepemimpinan, stabilitas kemanan kota hampir rusak, itu karena pemimpinnya kurang tegas dan kurang bijak menyikapinya,” ungkap Bambang. Senada, Kiftian, juga menyayangkan kondusifitas kota yang sempat terganggu. Namun demikian, Kiftian mencoba lebih bijak menyikapinya. “Waktu 100 hari itu waktu yang pendek, bukan tidak mungkin semua persoalan bisa teratasi. Tapi untuk kasus kondusifitas lalu, memang keputusan yang dikeluarkan agak terlambat,” urai Kiftian. Bukan hanya menyoal situasi kota, menurut Oki, kedua pemimpin ini belum terlihat sepak terjangnya. “Tidak inovatif sehingga tidak merasakan apa-apa. Bahkan, saya pribadi lupa kalau yang mimpin Balikpapan saat ini, Rizal-Heru. Terlalu adem ayem, ibarat sayur bayam yang sudah dingin. Kalau dipanasin, malah jadi racun,” ujar Oki. Mewakili warga yang KEPEMIMPINAN RIZAL-HERU kurang puas, Dwiani misalnya, Puas mengaku tidak Agak puas puas dengan Biasa saja kinerja 100 hari Belum puas pasangan RizalTidak tahu Heru. Dwiani beralasan biaya "Sudah puaskah Anda dengan Kepemimpinan Walikota dan Wakil hidup Balikpapan Walikota Rizal Efendi dan Heru Bambang?" masih relatif Puas : 12 tinggi. “Saya Agak puas : 1 pernah baca Biasa saja : 26 artikel, Belum puas : 36 Tidak tahu : 15 Balikpapan itu Jumlah responden : 90 kota dengan Data : Desk Kota Balikpapan September 2011 biaya hidup Grafis : Tribun Kaltim / Radit
POLLING 100 HARI
PROFIL
paling mahal se-Indonesia. Sebagai ibu rumah tangga kondisi seperti itu kan memprihatinkan. Masa pemerintah tidak bisa mengontrol harga, apalagi setiap mau Lebaran. Pemerintah sudah tahu, harga bakalan naik, tapi kok tidak ada upaya,” keluh Dwiani. Sedangkan Angel, mengaku puas dengan kinerja para pemimpin di Balikpapan. “Soalnya Balikpapan selama ini aman-aman saja. Situasinya serba kondusif, lingkunganya adem. Kalau ada kekurangankekurangan itu wajar, namanya juga manusia. Apalagi selama ini walikota juga tidak pernah terdengar tersandung kasus korupsi,” ujar Angel. Senada dengan Angel, Astutik juga mengaku puas dengan pencapaian Balikpapan selama ini. “Alasanya ya kita bisa melihat sendiri, bagaimana Balikpapan. Pembangunan maju, mal banyak, bandara mau dibangun lebih besar, ada program rumah murah. Ini kan membuktikan kalau ada pertumbuhan di Kota Balikpapan,” jelas Astutik. Hal yang sama juga dirasakan Broto. Baginya, Balikpapan masih tergolong kondusif, bersih dan pendekatan ke masyarakat bagus. Sementara Deny, mencoba lebih arif dalam menyikapi kinerja 100 hari duet Rizal-Heru. “Waktu 100 hari bukanlah waktu ideal untuk memvonis pemimpin itu berhasil apa tidak. Jadi kita belum bisa menilai. Berilah waktu yang cukup untuk mereka bekerja, kalau memang selama masa jabatan selesai juga tidak mampu berbuat banyak, baru bisa dikatakan gagal,” ungkap Deny. (rad/fer/mei)
Sugiman Kepala BMKG Balikpapan
Ingin Kembali ke Lampung TUGASNYA sebagai Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Balikpapan tidak mudah. “Tugas pokok saya memberikan informasi penerbangan, karena informasi BMG itu sangat diperlukan untuk keperluan keselamatan penerbangan, pesawat terbang hingga mendarat dipandu informasi dari BMKG,” jelas Sugiman, kepala BMKG Kota Balikpapan. Selain tugas pokok itu, Sugiman juga bertugas untuk membantu pemerintah daerah jika ada hujan lebat yang berpotensi bencana seperti banjir, angin ribut, titik api dan tinggi gelombang laut. “Selain itu, juga membantu mahasiswa yang ingin membuat karya tulis,” imbuhnya. Perjalanan karir Sugiman juga tidak singkat sebelum akhirnya menjabat sebagai kepala BMKG Balikpapan. Ada pendidikan khusus bagi tenaga kerjanya. “Saya mengawali pendidikan di Balai Pendidikan dan Latihan Meteorologi dan Geofisika, Jakarta. Saya masuk tahun 1984, lulus tahun 1987,” jelas
suami Budihartati ini. “Setelah lulus saya ditugaskan di Bandara Sultan Hasanuddin, Makassar selama 20 tahun, dari tahun 1987 sampai tahun 2007,” kenangnya. Setelah itu, Sugiman ditugaskan mengepalai BMKG Balikpapan hingga sekarang, sudah berjalan empat tahun. Meski mengabdi selama puluhan tahun, Sugiman mengaku tidak memiliki pengalaman buruk selama bekerja baik di Makassar maupun Balikpapan. Ia pun tak keberatan ditugaskan di mana saja. “Lebih banyak sukanya ya, karena kebetulan saya hobi adventuring, jadi dipindah kemana pun tidak masalah, apalagi sejak awal saya masuk pendidikan sudah ada ikatan dinas yang harus
siap ditempatkan di mana saja,” jelas ayah dua anak ini. “Mungkin yang merasakan dukanya adalah anak-anak, karena mereka pindah-pindah terus, mereka harus beradaptasi dengan lingkungan barunya,” katanya menambahkan. Dari hasil pernikahannya dengan Budihartati, Sugiman dikaruniai seorang putra dan seorang putri. “Keduanya lahir di Makassar. Kini, bersekolah di Lampung. Karena, rencananya setelah pensiun nanti saya akan pindah ke Lampung, kota tempat saya dibesarkan dulu,” paparnya. Dua tahun lagi, Sugiman memasuki masa pensiun. “Saya belum punya rencana apa-apa, hanya ingin menikmati masa pensiun saja,” tandasnya.(m34)
BIOFILE Nama lengkap : Sugiman Tempat, Tanggal Lahir : Kutoharjo, 15 Oktober 1957 Jabatan : Kepala Badan Meteorologi dan Geofisika Balikpapan Nama Istri : Budihartati Nama Anak : Ramadhan Nur Pambudi Puspita Trijayanti. (m34)
TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
Ground Breaking PT Kariangau Power. Pembangkit ini diharapkan dapat membantu mengatasi keterbatasan daya di Balikpapan.
Ujian untuk Bekal ke Depan Masa 100 hari kerja pertama pasangan Walikota dan Wakil Walikota Balikpapan, Rizal Effendi dan Heru Bambang telah berakhir pekan lalu. Menjelang pelantikan, Rizal sempat menyampaikan program kerja 100 hari pertama, yang terbagi menjadi tiga jenis yakni reformasi birokrasi, peningkatan pelayanan publik, serta pembangunan infrastruktur yang mendasar bagi kebutuhan masyarakat. Berikut petikan wawancara Rizal Effendi dengan Wartawan Tribun Kaltim, Rafan A Dwinanto. Ada beberapa hal yang menjadi fokus kerja 100 hari, salah satunya reformasi birokrasi. Sudah sejauh manakah reformasi di bidang birokrasi ini berjalan? Di awal masa kepemimpinan, kami berusaha mengidentifikasi permasalahn yang ada di Balikpapan. Selain itu, kami juga melakukan penguatan kelembagaan dengan melakukan konsolidasi internal. Hasilnya, saya pikir para kepala dinas maupun SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) sudah satu visi untuk mewujudkan Balikpapan sebagai kota layak huni. Dan konsolidasi ini saya anggap sudah berjalan di rel yang tepat. Selain melakukan konsolidasi internal, kita juga mencoba menata ulang kembali organisasi di Pemkot Balikpapan. Salah satunya, dengan telah disetujuinya raperda (Rancangan Peraturan Daerah) tentang Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD). Lantas, adakah yang menjadi hambatan dalam mewujudkan reformasi di bidang birokrasi ini? Hambatan datang dari ketersediaan infrastruktur seperti kantor yang memadai. Makanya, 2012 kita akan bangun satu komplek kantor berlantai enam, yang berlokasi di kantor Dinas Tenaga Kerja dan Sosial (Disnakersos) sekarang. Ini menjadi penting karena banyak hal yang harus sudah bisa berjalan di awal 2012 mendatang, seperti BPKAD sendiri, kemudia penarikan Pajak Bumi Bangunan (PBB) serta Bea Perolehan Atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) oleh Pemkot sendiri. Bagaimana dengan kebutuhan dasar masyarakat, bukankah masih banyak warga Balikpapan yang belum menikmati layanan listrik maupun pasokan air bersih. Untuk listrik, saya pikir masih perlu waktu agar semua masyarakat bisa menikmatinya. Kita tahu, walaupun PLN sudah berusaha maksimal, tapi masalah ada pada keterbatasan daya. Kita berharap, Pembangkit Listrik Tenaga
Gas (PLTG) 5 MW Lamaru, yang kini sedang proses, bisa selesai tahun ini juga. Kemudian pembangunan pembangkit 2 x 100 MW di Kariangau juga dalam proses. Kalau kedua pembangkit ini rampung, kendala keterbatasan daya bisa diatasi. Sedangkan untuk air, meskipun jumlah warga yang terlayani sudah sampai 70 persen, tapi harus kita akui masih ada masyarakat yang belum menikmatinya. Permasalahannya juga sama, yakni ketersediaan air baku. Makanya, pembangunan Waduk Teritip akan kita kejar terus. Selain itu, kita juga kerjasama dengan PPU (Penajam Paser Utara) untuk pasokan air baku ini. Kita upayakan semuanya bisa terlayani 2012 nanti.
Itu kami anggap ujian. Buat saya dan Pak Heru. Saya kira ujian itu baik sebagai bekal menata ke depannya. Rizal Efendi, Walikota Balikpapan
DOK/FACHMI
Diawal masa jabatan, Balikpapan sempat menghadapi gangguan kondusifitas kota yang cukup serius. Padahal sebelumnya Balikpapan dikenal sebagai kota yang kondusif di Indonesia. Bagaimana tanggapan Bapak? Masalah kondusifitas itu kami anggap ujian. Buat saya dan Pak Heru. Saya kira ujian itu baik sebagai bekal menata ke depannya. Dan saat ini semua pihak sudah paham betul, serta memiliki persepsi yang sama terkait kondusifitas. Kami harap kondusifitas yang ada sekarang bisa terus berjalan, dan kejadian kemarin tidak terulang lagi. Kemudian, program kerja apalagi yang akan diwijudkan untuk Balikpapan ke depannya? Selain peningkatan pelayanan kebutuhan mendasar publik yang masih menjadi prioritas, kami juga ingin terus memantapkan keberadaan Politeknik Balikpapan (Poltekba) yang sebentar lagi beralih status menjadi negeri. Selain itu kita ingin menjawab tantangan Pak Menteri (Mendiknas, M Nuh) terkait kesanggupan Balikpapan sebagai lokasi pembangunan Institut Teknologi Kalimantan (ITK). (*)
tribun balikpapan 8 Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan ● Si Jago Merah Hanguskan Satu Rumah BALIKPAPAN, TRIBUN - Si jago merah kembali menghanguskan satu rumah di Balikpapan, Minggu (11/9). Kali ini kebakaran menimpa rumah Sudirman M Pure di Jalan Mulawarman Gang Sepakat RT 15 RW 05 no 8 B Balikpapan. Kebakaran pertamakali diketahui tetangga korban pukul 15.10. Asap tiba-tiba muncul dari lantai dua. Kemudian api menyebar ke lantai satu menghanguskan seluruh perabotan rumah. Dalam kebakaran ini tidak ada korban jiwa. Warga sekitar mengetahui kebakaran langsung sigap untuk memadamkan. Apalagi di dekat lokasi ada acara pernikahan. Para tamu undangan serta remaja kampung sibuk memadamkan api. Tidak lama kemudian delapan unit mobil pemadam kebakaran tiba di lokasi kejadian memadamkan rumah pemilik PT Prima Soeaka Buana penyalur
TRIBUN KALTIM/AHMAD BAYASUT
Rumah Sudirman tersisa puing akibat kebakaran.
tenaga keamanan atau sekuriti ini. Bahkan satu unit mobil pemadam kebakaran berisi foam atau busa milik PT Angkasa Pura juga tiba di lokasi karena dikhawatirkan kebakaran menyebar di lokasi bandara. “Awalnya warga dan anak-anak muda di acara pernikahan berusaha memadamkan api, kemudian datang delapan mobil pemadam ikut memadamkan api,”
ujar Ketua RT 15, Supardi. Walau api membesar tidak sempat menyambar rumah lainnya. Hanya satu atap di depan rumah Sudirman terbakar tapi tidak parah. “Api sempat menjalar ke rumah yang berada di depan rumah Pak Sudirman, namun atapnya saja yang terkena. Tapi dapat dipadamkan oleh warga,” katanya.(bay/ m34)
Rumah Saya Kosong USAI kebakaran warga masih terlihat sibuk mengeluarkan air sisa pemadaman dan menyelamatkan barang milik Sudirman. “Kejadian sekitar jam tiga, warga di sini sudah berusaha memadamkan pakai air got (parit), dan air dari drum,” kata salah seorang warga yang tak ingin disebutkan namanya. Sementara Sudirman tampak terduduk lemas di dalam gang dekat rumahnya. “Saya tadi lagi ke luar rumah, waktu pulang tiba-tiba sudah terbakar,” kata Sudirman, lirih.
Menurut pengakuan Sudirman, rumah tersebut ditinggalkan dalam keadaan kosong. “Keluarga saya semua di Sulawesi,” ungkap pemilik perusahaan outsourcing ini. Sudirman juga tak mengetahui pasti penyebab kebakaran. “Saya tidak pernah memasak di rumah, jadi tidak mungkin karena kompor,” ujarnya. Rumah berlantai dua tersebut hangus terbakar hingga tersisa bangunan di bawahnya. Lantai satu rumah tersebut terbuat dari beton, sedangkan lantai dua terbuat dari kayu sehingga mudah terbakar. (m34)
Selidiki Penyebab KEBAKARAN rumah Sudirman menimbulkan kepanikan warga pasalnya rumah warga di Gang Nelayan tersebut saling berdekatan. Kobaran api juga sempat menjalar ke rumah mertua Sudirman, beruntung kobaran berhasil dipadamkan.
Hingga kini, penyebab kebakaran masih belum diketahui. “Sebab-sebab kebakaran masih kami selidiki, diperkirakan api berasal dari lantai dua,” jelas AKP Gatot Yulianto, Kapolsek Balikpapan Selatan. Setelah api berhasil
dipadamkan, kepolisian melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP). Kebakaran kali ini merupakan kejadian yang kedua selama September. Sebelumnya kejadian serupa terjadi di Karang Jati, Balikpapan Tengah satu rumah terbakar habis.(m34)
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
23
Sebar Delapan Tim ● Gratis Vaksin Antirabies untuk Hewan Peliharaan BALIKPAPAN, TRIBUN Anda memiliki hewan peliharaan seperti kucing, anjing dan kera dan belum divaksinasi rabies? Jangan lalai. Sebab ketiga hewan tersebut adalah penular penyakit rabies, dan jika terkena gigitannya dapat mengancam jiwa manusia. Untuk pencegahannya, Bidang Peternakan Dinas Pertanian Kelautan dan Perikanan (DPKP) Balikpapan memberikan vaksin gratis. Jadwal pemberian vaksin dibagi per wilayah. “Ada delapan tim yang disebar ke masing-masing wilayah di Balikpapan, dan setiap timnya melayani 25-50 ekor anjing, kucing dan kera. Dari jumlah itu, sekitar 50-60 persennya adalah hewan kucing. Ini diberikan gratis dan memang kami adakan setiap setahun sekali,” kata Kasi Budyanto, akhir pekan lalu. Meski gratis, tetap ada syarat yang harus diperhatikan para pemilik hewan, yakni hewan yang akan divaksin dapat dipegang dan dalam kondisi sehat. Vaksin rabies wajibnya diberikan setiap satu kali setahun. “Warga silakan menghubungi RT-nya masingmasing untuk mencari tahu kapan jadwal vaksin di lingkungannya. Untuk sosialisasi program vaksin rabies ini kami pun sudah berkoordinasi dengan lurah dan RT, dan masalah tempat
vaksinnya sendiri bisa dikomunikasikan juga dengan RT setempat. Namun jika ada warga yang mungkin tidak bisa membawa hewannya ke tempat yang disepakati, kami juga akan datangi langsung,” tutur Budijanto. Sejak 9,5 tahun belakangan, menurut Budyanto, di Balikpapan tidak lagi ditemukan kasus rabies, dan targetnya nanti genap 10 tahun akan diusulkan ke pusat untuk Balikpapan bebas rabies. Selain memberikan program vaksin gratis, untuk pencapaian Balikpapan bebas rabies, DPKP bagian Peternakan rutin turun ke lokasi-lokasi yang diketahui banyak terdapat hewan liar. “Liar di sini tidak melulu terjangkit penyakit rabies, tapi hewan yang berkeliaran di jalan tanpa diketahui siapa pemiliknya. Hewan-hewan tersebut akan kami tangkap lalu dieliminasi atau dimusnahkan dengan cara umpan racun. Mengapa? Ini semata untuk pencegahan rabies. Makanya kami berharap, masyarakat pemilik hewan benar-benar menjaga hewannya, dipelihara benarbenar jangan dibiarkan berkeliaran dan meresahkan masyarakat,” tuturnya. Tahun lalu ada lebih dari 150 hewan liar yang dimusnahkan. Program vaksin rabies gratis ini akan berakhir Oktober 2011.(mei)
JADWAL VAKSINASI
ANTIRABIES TANGGAL
LOKASI
7 September 2011
- Kelurahan Karang joang
8 September 2011
- Kelurahan Teritip - Kelurahan Lamaru
12 September 2011 - Kelurahan Manggar - Kelurahan Manggar Baru 13 September 2011 - Kelurahan Kariangau - Kelurahan Baru Ulu 14 September 2011 - Kelurahan Baru Tengah - Kelurahan Marga Sari 15 September 2011 - Kelurahan Baru Ilir 19 September 2011 - Kelurahan Maro Mulyo - Kelurahan Gunung Samarinda 20 September 2011 - Keluharan Batu Ampar 21 September 2011 - Kelurahan Muara Rapak - Kelurahan Damai 22 September 2011 - Kelurahan Sepinggan 26 September 2011 - Kelurahan Gunung Bahagia 27 September 2011 - Kelurahan Klandasan Ilir 28 September 2011 - Kelurahan Prapatan 29 September 2011 - Kelurahan Telaga Sari - Kelurahan Mekar Sari 03 Oktober 2011
- Kelurahan Gunung Sari Ulu - Kelurahan Karang Jati
04 Oktober 2011
- Kelurahan Karang Rejo - Kelurahan Sumber Rejo
sumber: Dinas Pertanian Kelautan dan Perikanan Balikpapan(wik) Grafis : Tribun Kaltim / Radit
Gedung Baru RS Kanujoso Djatiwibowo (1)
Tersedia Toko Buku hingga Helipad MANAJEMEN Rumah Sakit Kanudjoso Djatiwibowo (RSKD) terus berbenah. Saat ini sedang dibangun gedung baru berlantai delapan. Pembangunannya dikebut dan direncanakan rampung pada 2013. Apa saja fasilitas yang bakal tersedia nanti di gedung tersebut? GEAFRY NECOLSEN DI gedung baru ini akan tersedia banyak fasilitas. Di lantai satu rencananya dijadikan pusat layanan umum. Layanan umum yang dimaksud untuk melayani keperluan pasien dan keluarganya. “Nanti akan ada kantin, toko buku, toko bunga, bank, dan fasilitas umum lainnya,” ungkap Rachim Dinata, Direktur RSKD. Akan ada toko bunga, sehingga pengunjung yang datang dan ingin membesuk pasien bisa membeli bunga
TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
Pembangunan Ruang Rawat Inap RSKD.
maupun buah. Agar pasien dan keluarganya tidak jenuh, RSKD juga akan membuka toko buku. Serta disediakan bank untuk melayani kebutuhan keuangan pasien dan keluarganya. Di lantai dua akan difungsikan sebagai poliklinik. Berbagai poli tersedia di sana, misalnya; poliklinik umum, poliklinik gigi, poliklinik jantung dan sebagainya.
Dengan begitu, kesehatan pasien dapat terlayani di satu tempat. Selanjutnya lantai tiga akan digunakan sebagai kantor manajemen RSKD. Seluruh kegiatan operasional rumah sakit akan digerakkan dari lantai tiga. Sedangkan lantai empat hingga lantai delapan akan difungsikan sebagai ruang rawat inap kelas satu dan VIP. Setidaknya ada 100 tempat tidur pasien yang akan disediakan. Setiap ruangan rawat inap juga akan dilengkapi furniture yang mewah dan elegan. Tidak sampai di situ. Di atap gedung, lanjut Rachim, akan dibangun helipad sehingga helikopter bisa mendarat. Helikopter ini difungsikan sebagai sarana evakuasi pasien. “Kami juga menyiapkan tim evakuasi. Mereka sudah dilatih untuk mengantar dan merawat pasien selama perjalanan, kalaupun harus dirujuk ke rumah sakit manapun sudah siap,” tandasnya.(*)
CMYK
24
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Safety Reporter Training 2011 di HSE TC Pertamina (I)
Keselamatan jadi Tanggung Jawab Bersama Selama tiga hari, 8-10 September 2011, PT Pertamina Persero menggelar kegiatan Safety Reporter Training (SRT) Angkatan I-2011 di Health Safety Environment Training Center (HSE TC), Sungai Gerong, Plaju, Sumatra Selatan. Lebih dari 40 jurnalis media cetak dan elektronik di seluruh Indonesia mengikuti kegiatan tersebut. Berikut laporan Trinilo Umardini, wartawan Tribun Kaltim yang ikut pelatihan SRT. PERJALANAN dari Balikpapan menuju HSE TC, Sungai Gerong, Plaju, Sumatra Selatan cukup panjang dan melelahkan. Dari Bandara Sepinggan, rombongan yang terdiri dari Tribun Kaltim, Balikpapan TV (BTV), Kaltim Post, dan pendamping dari Pertamina , Wahyudi S Officer Relation Pertamina RU V, harus transit ke Bandara Soekarno-Hatta,
Cengkareng terlebih dahulu karena tak ada pesawat yang langsung menuju ke Palembang. Dengan menumpang pesawat Garuda Indonesia, perjalanan dari Jakarta menuju Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, Palembang, membutuhkan waktu sekitar satu setengah jam. Saat tiba di bandara, ternyata bukan hanya kami saja yang
hendak menuju Sungai Gerong. Rekan-rekan jurnalis dari Cilacap, Solo, dan Surabaya juga menumpang pesawat yang sama. Dari bandara menuju Sungai Gerong, Plaju, kami masih harus menempuh satu jam perjalanan darat. Lantaran saat itu petang sudah lama lewat, kami tak bisa melihat pemandangan Kota Palembang dengan jelas. Begitu tiba di HSE TC sekitar pukul 20.30 WIB, kami langsung dibawa ke dining hall Arimbi. Di sana, teman-teman wartawan dari beberapa daerah di Indonesia sudah datang sejak siang. Sebagian lain, justru masih dalam perjalanan. Kendati belum seluruh wartawan
dan pendamping hadir dalam acara pembukaan pelatihan HSE pada Kamis (8/9), esok paginya, namun tak mengurangi antusias para peserta dengan kegiatan tersebut. Wianda Pusponegoro, Manager Media Corporate Communication Division PT Pertamina Persero mengungkapkan, kegiatan pelatihan ini melibatkan perwakilan wartawan dari Sumatera, Jawa, Sulawesi, Kalimantan, dan Sorong (Papua). “Tujuan kami mengadakan pelatihan ini karena kami punya fasilitas HSE yang cukup lengkap. Selain itu juga kami ingin menunjukkan, apa sih aspek-aspek safety. Juga keahlian dan kemampuan Pertamina untuk faktor
TRIBUN KALTIM/TRINILO UMARDINI
Acara pembukaan Pelatihan HSE, Safety Reporter Training 2011 di HSE TC Pertamina, Sungai Gerong, Plaju, Sumatra Selatan yang dihadiri lebih dari 40 jurnalis dari seluruh Indonesia.
keamanan,” ujar mantan presenter berita Metro TV ini. Dia menambahkan, pelatihan safety bukan pengetahuan yang bersifat umum, tapi bisa bermanfaat untuk para jurnalis dan lingkungan sekitarnya. “Safety adalah hal-hal mendasar, pengetahuan teman-
teman wartawan tentang safety bisa disosialisasikan lebih luas kepada masyarakat. Karena keselamatan jadi tanggung jawab bersama,” katanya. Pengelolaan HSE diarahkan demi mewujudkan Pertamina menjadi perusahaan minyak nasional kelas dunia. (triniloumardini)
Bupati PPU: Siapa Mau Dipenjara ■ Terkait Rasionalisasi 300 Proyek PENAJAM, TRIBUN Rasionalisasi anggaran sebesar Rp 250 miliar di APBD Perubahan 2011 yang berdampak penundaan 300 proyek mendapat dukungan dari Bupati Penajam Paser Utara (PPU) Andi Harahap. Penundaan ini karena proyek tersebut dianggap belum prioritas serta belum memiliki perencanaan. “Siapa yang mau masuk penjara, kalau proyek itu tanpa perencanaan. Jangan sampai nanti gara-gara proyek tidak ada perencanaan masuk penjara,” tegas Andi beberapa waktu lalu. Lebih lanjut Andi menjelaskan, sejumlah proyek yang mengalami
penundaan karena belum adanya perencanaan. Selain alasan itu katanya, juga karena proyek yang sudah dianggarkan di APBD itu belum masuk skala prioritas. Dalam artian, proyek tersebut belum menyentuh masyarakat secara langsung. “Makanya kita lihat, kalau proyek itu belum menyentuh masyarakat secara langsung, yang harus ditunda karena bukan prioritas. Tapi kalau itu bisa dirasakan masyarakat, maka kami setuju untuk dilaksanakan,” jelasnya. Mengenai besaran defisit di APBD 2011, Andi menyatakan, anggaran defisit itu hanya sebagai antisipasi
untuk memenuhi kebutuhan anggaran setiap tahun. Namun sampai sekarang kata Andi, anggaran defisit itu belum pernah digunakan. “Setiap tahun kan defisit, tapi tidak pernah juga gunakan anggaran defisit itu. Malah selalu ada silpa. Itu artinya, anggaran itu hanya antisipasi saja,” katanya. Namun demikian, Andi menegaskan, bila pun nanti anggaran defisit itu digunakan maka pemkab akan melakukan antisipasi dengan meminjam kepada
pihak ketiga. Andi tetap berharap, agar ke depan nanti anggaran defisit tidak terlalu besar. Untuk itu lanjut Andi, perlu komitmen bersama dengan DPRD terutama dalam memasukan proyek di APBD . “Makanya saya bilang kepada teman-teman di DPRD, silakan masukan proyek dari hasil serap aspirasi itu. Tapi tolong perencanaan juga harus ada. Karena pemkab juga yang harus mempertanggungjawabkan.,” jelasnya.(mir)
PRAKIRAAN CUACA
Kaltim Hujan Ringan Pagi Hari CUACA di Kaltim, Senin (12/9) hari ini diprakirakan hujan ringan pada pagi hari yang terjadi di seluruh Kabupaten/Kota Kaltim. Kategori hujan ringan memiliki curah hujan 5-20 milimeter/hari. Berdasarkan data prakirawan Puguh dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Sepinggan Balikpapan, suhu minimal di Kabupaten/Kota Kaltim 24 derajat celcius dengan suhu maksimal bervariasi antar Kabupaten/Kota. Mulai dari 30 sampai 32 derajat celcius. Sementara, untuk prakiraan tinggi gelombang laut relatif, BMKG memprakirakan gelombang di perairan laut Kaltim relatif rendah. Gelombang laut tertinggi di perairan Kaltim diprakirakan 1,5 meter. Itupun terjadi di perairan terluar yang berbatasan dengan Selat Makassar. (asi)
PRAKIRAAN CUACA KAB/KOTA Paser PPU Samarinda Tenggarong Bontang Sangatta Sendawar Berau Bulungan Tarakan Malinau Tana Tidung Nunukan
CUACA
SUHU(oC)
Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari Hujan ringan pagi hari
24-32 24-32 24-32 24-32 24-32 24-32 24-32 24-31 24-30 24-31 24-30 24-31 24-30
Sumber: Puguh, Prakirawan BMKG Balikpapan (asi) Grafis : Tribun Kaltim / Radit
CMYK
Super Ball Senin, 12 September 2011
36
SENIN SELASA 12JUNI SEPTEMBER 2011 2011 9
Layani Serena di US Open PEREMPUAN nomor satu Amerika Serikat, Michelle Obama, menunjukkan kemampuannya bermain tenis. Musuhnya tidak tanggung-tanggung, petenis top Amerika, Serena Williams. Sebagai petenis papan atas dunia, Serena tidak basa-basi saat melawan ibu negara AS ini. Ia pun mengeluarkan servis-servis maut yang biasa dipakai untuk menundukkan lawan-lawannya. MICHELE ternyata bukan hanya formalitas saat masuk ke lapangan. Ia mampu memberikan perlawanan dengan mematahkan servisservis maut yang diberikan oleh Serena. Publik pun puas melihat ketangguhan Michele mengayunkan raket tenis untuk melayani permainan top Serena. “Saya tidak benar-benar baik atau sesuatu seperti itu. Itulah keindahan tennis. Anda tidak harus dalam keadaan baik untuk menikmati itu. Saya suka tenis, dan kemampuan
yang sudah dimulainya sejak 2010 lalu. “Saya sudah mencoba untuk datang ke US Open selama hidup saya. Ini adalah olahraga yang dapat
Obama berkampanye untuk mengurangi obesitas pada 32 persen anak dan remaja. Selain mengampanyekan makanan sehat di sekolah, label makanan lebih akurat, dan berbagai usaha lain, Michele juga menggalakkan olah raga kepada anak-anak. Ajakannya untuk menanam tumbuhan yang sehat dan bermanfaat selalu ia sampaikan di setiap kesempatan. Selain itu, juga membuat kampanye televisi mengenai obesitas yang berisi
memiliki pemikiran yang positif, dan cenderung akan melakukan hal-hal baik,” ucap Michelle saat memberikan kata sambutan peresmian program Le`ts Move di Lousinia, setahun lalu. Menurut Michele Epidemi obesitas ini terjadi akibat terlalu banyak anak AS yang mengonsumsi makanan cepat saji, minuman dengan kadar gula tinggi serta terlalu sering menonton televisi atau kurang aktivitas fisik. Michelle menuturkan masyarakat memiliki tantangan tersendiri dalam hal menghadapi obesitas pada anak, karena kini buah-buahan dan sayuran segar sering tidak tersedia di daerah perkotaan yang miskin. “Di sekolah anakanak telah istirahat dua kali sehari dan kelas olahraga dua kali dalam seminggu, meskipun anak-anak suka
Halaman 25
PESTA GOLStriker Manchester United, Wayne Rooney (tengah) merayakan hattrick bersama rekanrekannya ke gawang Bolton Wanderers dalam lanjutan Premier League di Stadion Reebok, Bolton (11/9). MU unggul 5-0.
WAYNE Rooney memimpin kemenangan Manchester United atas Bolton Wanderers pada pertandingan yang berlangsung di Stadion Reebok, Minggu (11/9). Penyerang berjuluk Wazza itu mencetak hattrick pada pertandingan yang dimenangkan United dengan skor telak 5-0. Rooney membombardir pertahanan Bolton dengan gol-gol yang dicetak pada menit 20, 25 dan 68. Sementara dua gol United lainnya dicetak tandem sehati Rooney, Javier “Chicharito” Hernandez, pada menit ke-5 dan 58. “Kami selalu mengetahui kandang Bolton adalah tempat yang sulit. Tapi kami datang kesana dengan gol cepat dan semuanya dimulai dari situ. Saya berterimakasih karena kemenangan diraih dengan mudah tak seperti yang kami pikirkan,” kata Rooney dilansir manutd.com. Tiga gol tersebut merupakan pencapaian fantastis yang diukir Wazza di awal musim Liga Inggris 2011-2012. Hingga kini ia sudah melesakkan delapan gol sekaligus membuatnya jadi top skorer sementara mengalahkan Sergio Aguero dan Edin Dzeko yang masing-masing menyumbang enam
O LLT LTT O ON N 00 BB O
Statistik Pertandingan Bolton 22(6)
Man United Tendangan ke gawang
14(8)
15
Pelanggaran
1
5
Sepak pojok
7
0 42%
Offsides Penguasaan bola
5 58%
2
Kartu kuning
0
Kartu merah
0 0
3
Penyelamatan
6
gol untuk Manchester City. Dua pekan lalu dia juga membuat hattrick saat Setan Merah menghantam Arsenal 8-2. Dengan kata lain Rooney baru saja mencatatkan dua hat-trick secara beruntun. Sebuah catatan yang sebelumnya hanya pernah ditorehkan Les Ferdinand, Ian Wright dan Didier Drogba. “Kami mengontrol pertandingan dan saya pikir kami masih bisa mencetak lebih banyak gol lagi. Saya sangat bahagia bisa kembali mencetak hattrick. Ini juga sangat luar biasa karena saya memulainya dengan Chicharito,” ujar Rooney.
NU UN NIITTEED D MAAN 55 M
Laga melawan Bolton memang jadi tes pertama tandem Rooney dan Chicharito sebagai starter di musim ini. Rooney sebelumnya selalu ditemani striker anyar Danny Welbeck di tiga laga sebelumnya. Ternyata duet penyerang ini sangat luar biasa. Hat-trick yang dibuat Rooney nyaris saja disamai Hernandez di akhir laga. Meski akhirnya cuma membuat dua gol, striker asal Meksiko itu tidak terlalu kecewa. Dia malah melemparkan pujian buat Rooney, yang dia sebut memudahkan siapapun yang menjadi rekan setimnya. “Yang terpenting di sini adalah hasilnya. Kami dapat tiga poin dari lawatan sulit ke Bolton. Setiap pemain bisa berpasangan dengan Wazza. Dia berkelas dunia. Dia bisa melakukan apapun,” ujar Chicharito dilansir ESPN. Sang Arsitek United, Alex Ferguson juga tak kalah ketinggalan memuji ketajaman dua striker andalannya tersebut. “Rooney dalam performa yang hebat saat ini, dia jelas sekali tengah fit 100% dan terlihat sangat tajam. Dia dan Chicharito menjadi ancaman buat kubu lawan hari ini.”
Cleverley Cedera, Ferguson Meradang
DIJEGAL- Gelandang Manchester United, Tom Cleverley dijegal pemain Bolton, Kevien Davies dalam lanjutan Premier League di Stadion Reebok, Bolton (11/9). Ia diperkirakan harus absen dua bulan
AP PHOTO/JON SUPER
KEMENANGAN besar Manchester United 5-0 atas Bolton Wanderers terganggu cedera yang menimpa Tom Cleverley. Ini merupakan kerugian besar bagi United karena Cleverley sejauh ini sangat mumpuni mengisi lini tengah United meski ia baru bergabung di awal musim ini. Belum sepuluh menit pertandingan berjalan, gelandang muda 22 tahun itu dihantam tekel Kevin Davies. Akibatnya, Cleverley tak dapat melanjutkan pertandingan dan mendapat perawatan serius dari tim medis. Alex Ferguson pun meradang dengan tekel keras yang dilakukan Davies. “Kami menduga itu patah kaki. Sangat disayangkan, tapi kami mulai mengantisipasinya. Itu tekel yang buruk.” kata Ferguson dilansir goal.com usai per tandingan. Kalkulasi awal periode pemulihan yang harus dijalani Cleverley adalah dua hingga tiga bulan. Cleverley tampil sebagai andalan baru di lini tengah The Red Devils, di mana ia selalu dipercaya menjadi starter sejak pertandingan per tama musim ini. Ferguson sendiri selalu memujinya sejak masa pra-musim. Duetnya bersama Anderson di lini tengah terbukti paten sehingga membuat pemain senior seperti Michael Carrick terpaksa duduk di bangku cadangan. Cleverley juga mampu menutup celah di lini tengah United yang ditinggalkan Paul Scholes karena pensiun. Kini, dengan cederanya Cleverly, ada kemungkinan Sir Alex bakal berpaling .(Tribunnews/cen) kepada Carrick kembali.(Tribunnews/cen)
ujar Fergie. Terlepas dari ketajaman dua penyerang tersebut, United kini tercatat sebagai salah satu tim tersubur di Liga Inggris. Total di empat pertandingan Liga Inggris musim ini, Rooney dkk sudah melesakkan 18 gol. Atau jika di ratarata maka tercipta 4, 5 gol di setiap laganya. Jumlah tersebut membuat Setan Merah menjadi klub paling produktif hingga pekan keempat di sepanjang sejarah Liga Primer. Adalah Chelsea yang sebelumnya punya rekor tersebut saat melesakkan 17 gol dalam empat laga perdana musim 2010/11. Kemenangan besar atas Bolton kembali mengantar United duduk di puncak klasemen Liga Inggris, posisi itu sebelumnya diambil Manchester City. The Red Devils hanya unggul selisih gol atas The Citizens. Dengan demikian, kedua klub menjadi satu-satunya tim yang meraih hasil 100% hingga pekan keempat ini. Mereka mengungguli Chelsea, Liverpool dan Arsenal yang masih terseok-seok di laga pembuka musim ini.(Tribunnews/cen)
Ulasan Coyle Coyle
Data Pertandingan Bolton Wanderers 0-5 Manchester United ◗ Stadion: Reebok, Inggris ◗ Penonton: 25.000 ◗ Wasit: Andre Marriner ◗ Pencetak gol: Javier Hernández (5/58), Wayne Rooney (20/25/68) ◗ Kartu kuning: Kevin Davies (13), Mark Davies (20)
Rapor pemain Bolton Wanderers Jussi : 5.0
Man United David de Gea:
6.0
Zat Knight:
3.0
Jonny Evans:
6.0
Gary Cahill:
3.5
Rio Ferdinand:
7.0
Paul Robinson: 4.0
Patrice Evra:
6.5
Dedryk Boyata: 5.0
Phil Jones:
9.0
Mark Davies:
Ashley Young:
6.0
Tom Cleverley:
6.0
6.0
Nigel Reo-Coker: 5.0 Martin Petrov:
5.0
Anderson:
7.5
Nani:
7.5
Chris Eagles:
4.0
Ivan Klasnic:
5.5
Kevin Davies:
5.0
Javier ‘Chicharito’ Hernandez: 8.5
Darren Pratley: 5.0
Pengganti Chris Smalling: 6.0
Tuncay Sanli:
6.0
Michael Carrick: 7.0
David Ngog:
5.5
Ryan Giggs:
Pengganti
Wayne Rooney: 9.0
6.0
Ulasan Ferguson Ferguson Ulasan
Terhukum
Gol Fantastis
SA YA tentu sangat kecewa dengan SAY hasil yang sangat buruk ini. Kami kebobolan lima gol akibat kinerja buruk di lini pertahanan. Kami banyak melakukan kesalahan dimana-mana dan itu membuat United sangat mudah mencetak gol. Kami membiarkan United melakukan crossing ke kotak penalti dan kami terhukum dengan itu. Anda tidak bisa membiarkan pemain berkelas seperti Rooney dan Hernandez berkeliaran seenak mereka. Wayne Rooney adalah pemain hebat, pemain kelas dunia. Dia juga sedang berada pada puncak permainan. Kami harus memastikan bahwa lini belakang kami tidak lagi melakukan kesalahan yang sama di (cen) pertandingan selanjutnya.(cen)
WAYEN Rooney fit, dia kuat dan dia bisa ber tanding setiap hari. Saya pikir dia mulai matang sekarang ini. Dia 25 tahun dan dia berada di tahun di mana saya selalu merasa seorang pemain akan selalu berada di waktu yang tepat, otoritas yang tepat dan dia kini dalam situasi yang terkendali saat ini. Gol per tama Hernandez benar-benar fantastis, pergerakan dan kecepatannya untuk menyongsong umpan silang itu sungguh brilian, kita tahu dia bagus dengan pergerakan seper ti itu dan dia menjadi ancaman nyata buat para bek. Ketika saya melihat program saya melihat ada banyak hal sulit yang akan kami hadapi tapi para pemain melakukan hal sangat baik. Selanjutnya ada banyak pertandingan berat, kami akan melawan Chelsea sebelumnya kami akan ke Lisbon melawan (cen) Benfica, keduanya lawan berat.(cen)
Owen Coyle, Pelatih Bolton Wanderes dilansir BBC
Alex Ferguson, Pelatih Manchester United dilansir manutd.com
CMYK
26
soccer hot news
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Data & Fakta Hasil Pertandingan Minggu (11/9) Premier League Bolton Wanderers 5-0 Manchester United (Javier Hernandez 5,58, Wayne Rooney 20,25,68) Arsenal 1-0 Swansea City (Andrei Arshavin 40) Sunderland 1-2 Chelsea (Ji DongWon 90+1;John Terry 18, Daniel Sturridge 51) Everton 2-2 Aston Villa (Leon Osman 19, Leighton Baines 69pen: Stilian Petrov 63, Gabriel Agbonlahor 83) Manchester City 3-0 Wigan Athletic (Sergio Aguero 13,63,69) Wolverhampton Wanderers 0-2 Tottenham Hotspur (Emmanuel Adebayor 67, Jermain Defoe 80) Stoke City 1-0 Liverpool (Jonathan Walters 21) Klasemen Sementara 1 Man United 4 4 0 0 18 3 12 2 Man City
4 4 0 0 15 3 12
3 Chelsea
4 3 1 0 7 3 10
4 Stoke City
4220 3 1 8
5 Liverpool
4211 6 3 7
6 Newcastle
3210 3 1 7
7 Wolverhampton
4211 4 3 7
8 Aston Villa
4130 5 3 6
9 Wigan Athletic
4121 3 4 5
10 Everton
3111 3 3 4
11 Arsenal
4 1 1 2 3 10 4
12 Bolton
4 1 0 3 7 11 3
13 Tottenham
3102 3 8 3
14 QPR
3102 1 6 3
15 Norwich City
3021 3 5 2
16 Sunderland
4022 2 4 2
17 Swansea
4022 0 5 2
18 Fulham
3012 1 4 1
19 West Bromwich
3003 2 5 0
20 Blackburn
3003 2 6 0 Top Sk or Skor
REAL SOCIEDAD 2 VS
8 Wayne Rooney (Manchester United) 6 Sergio Aguero (Manchester City), Edin Dzeko (Manchester City) 3 Ivan Klasnic (Bolton Wanderers)
Serie A Cesena 1-3 Napoli (Roberto Guana 24; Ezequiel Lavezzi 3, Hugo Armando Campagnaro 66, Marek Hamsik 87)
La Liga Valencia 1-0 Atletico Madrid (Roberto Soldado 52) Real Madrid 4-2 Getafe (Karim Benzema 14,69, Cristiano Ronaldo 60pen, Gonzalo Higuain 88; Miku 39,73) Villarreal 2-2 (Giuseppe Rossi 35pen, Marco Ruben 73;Alvaro Negredo 24, Alexis 86) Real Sociedad 2-2 (Imanol Agirretxe 59, Antoine Griezmann 61;Xavi 10, Cesc Fabregas 11) Klasemen Sementara 1 Real Madrid 2 Valencia 3 Barcelona 4 R Sociedad 4 Sevilla 6 Mallorca 6 Real Betis 8 Bilbao 8 Levante 8 Vallecano 11 Osasuna 12 Atletico 13 Getafe 14 Villarreal 15 Racing 16 Spot Gijon 16 Malaga 18 Granada CF 18 Espanyol
2 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 2 2 2 1 1 1 1 1
2 2 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
0 0 1 1 1 0 0 1 1 1 1 1 1 1 0 0 0 0 0
0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1 1 1 1 1 1 1 1
10 5 7 4 4 1 1 1 1 1 0 0 3 2 3 1 1 0 0
26 36 24 34 34 03 03 11 11 11 01 11 51 71 40 20 20 10 10
20 Zaragoza
1001 0 60
Top Sk or Skor 4 Cristiano Ronaldo (Real Madrid), Roberto Soldado (Valencia) 3 Imanol Agirretxe (Real Sociedad), Miku (Getafe), Alvaro Negredo (Sevilla)
Klasemen Sementara 1 Napoli
1 1 0 0 3 - 13
2 AC Milan
1 0 1 0 2 - 21
3 Lazio
1 0 1 0 2 - 21
4 Inter
0 0 0 0 0 - 00
5 Palermo
0 0 0 0 0 - 00
6 Juventus
0 0 0 0 0 - 00
7 Parma
0 0 0 0 0 - 00
8 AS Roma
0 0 0 0 0 - 00
9 Cagliari
0 0 0 0 0 - 00
10 Catania
0 0 0 0 0 - 00
11 Siena
0 0 0 0 0 - 00
12. Chievo
0 0 0 0 0 - 00
13 Novara
0 0 0 0 0 - 00
14 Fiorentina
0 0 0 0 0 - 00
15 Bologna
0 0 0 0 0 - 00
16 Genoa
0 0 0 0 0 - 00
17 Atalanta
0 0 0 0 0 - 00
18 Lecce
0 0 0 0 0 - 00
19 Udinese
0 0 0 0 0 - 00
20 Cesena
1 0 0 1 1 - 30
Top Sk or Skor 1 Miroslav Klose (Lazio), Djibril Cisse (Lazio), Zlatan Ibrahimovic (AC Milan), Antonio Cassano (AC Milan), Roberto Guana (Cesena), Ezequiel Lavezzi (Napoli), Marek Hamsik (Napoli), Hugo Armando Campagnaro (Napoli) Jadwal Pertandingan Selasa (13/9) Premier League QPR vs Newcastle United La Liga Malaga vs Granada
Bintang: Mario Gomez
Quatrick sang Pangeran BARISAN suporter Bayern Muenchen sempat khawatir dengan penampilan Mario Gomez saat sesi pra musim. Maklum, ia tergolong mandul dan gagal membuktikan sebagai top skor Bundesliga musim lalu dengan torehan 28 gol. Namun semua keraguan tersebut hilang saat FC Hollywood mulai mengarungi musim baru. Puncak dari optimisme datang kemarin, kala empat gol lahir dari seluruh anggota badan, mulai dari kedua kaki sampai kepala.
Super Mario membuktikan dirinya pantas sebagai sang Pangeran Allianz Arena, untuk menggantikan posisi Miro Klose, yang hijrah ke Lazio. Striker berusia 26 tahun tersebut mencetak empat gol ke gawang Freiburg, masing-masing pada menit ke8, 52', 55' dan penalti pada menit Z Nama: Mario Gomez ke-71. Z Klub: Bayern Quatrick tersebut Muenchen sekaligus melengkapi Z Posisi: Striker kemenangan besar Z Usia: 26 tahun armada Jupp Z Tanggal lahir: 10 Juli Heynckes dengan 1985 (26 tahun) skor 7-0. Tiga gol Z Tinggi: 1.89 m lain lahir dari Franck Z Berat: 88 kg Ribery pada menit Z Statistik ke-26 dan 41', serta Z Main: 2 striker anyar, Nils Z Gol: 4 Petersen, di masa Z Assist: injury time. Z Tendangan: 19 Empat gol tersebut semakin menan-
Biofile
dakan keperkasaan bomber timnas Jerman tersebut dalam urusan mengoyak jala kiper lawan. Total, ia sudah mengemas 12 kali mencetak tiga gol atau lebih dalam satu pertandingan. Tiga didapat saat berkostum Stuttgart, dan sisanya bersama Bayern Muenchen. Selain itu, total, ia sudah menyumbang 46 gol dalam 66 partai Bundesliga, dari keseluruhan 63 gol pada 98 partai sejak dua musim terakhir. Di musim ini, Gomez juga mencatat sejarah tersendiri, yakni mengemas 8 gol dalam lima partai. Statistik ini membuat ia bersanding dengan legenda Jerman Barat, Dieter Mueller yang mencetak raihan yang sama saat memperkuat FC Koeln pada Bundesliga 1977/1978. Di awal musim ini juga, ia sudah mencetak satu hattrick ke gawang Kaiserslautern pada 10 September 2011 lalu.(Tribunnews/bud)
2 BARCELONA
Pelajaran Berharga KEPUTUSAN Josep Guardiola menurunkan tim lapis kedua kontra Real Sociedad, di Estadio Anoeta, Minggu (11/9) dinihari, harus dibayar mahal. Selain cedera cukup parah yang menimpa Alexis Sanchez yang harus absen 6-8 pekan, sang juara bertahan juga kehilangan tiga poin. Kesalahan fatal yang dibuat lini belakang, membuat keunggulan dua gol yang sudah berlangsung nyaris satu jam, harus berakhir imbang 2-2. Xavi Hernandez dan Cesc Fabregas membuat tim tamu unggul cepat pada menit ke-10 dan 11. Sayang, koordinasi lini pertahanan yang amburadul, memberi angin segar pada El Txuri-urdin, yang berhasil mencetak dua gol dalam waktu semenit. Gol balasan pertama datang dari striker Imanol Arirretxe pada menit ke-59, setelah memanfaatkan umpan matang Xabi Prieto. Enam puluh detik kemudian, giliran sang tandem, Antoine Griezmann yang menjebol jala Victor Valdes setelah menerima bola pantulan dari aksi Agirretxe yang mengirim bola lob. Sebelum gol ini terjadi, para pemain Real Sociedad memprotes wasit. Pasalnya, sepakan lob Agirretxe sengaja dibelokkan Sergio Busquets menggunakan tangannya, sehingga seharusnya personel timnas Spanyol tersebut mendapat kartu merah. Namun wasit bergeming, dan beruntung Griezmann bisa meneruskan kesempatan tersebut menjadi gol. Performa buruk area belakang membuat pelatih Los Azulgrana, mewanti-wanti pasukannya agar memetik pelajaran berharga dari kehilangan dua poin tersebut. “Ini pelajaran yang sungguh sangat luar biasa, kami harus mempelajari ulang beberapa kelemahan tim. Anda tahu, di dunia sepakbola, kesalahan sekecil apapun bisa berakibat teramat mahal, dan itulah yang harus kami alami. Komunikasi tidak berjalan normal, dan dua gol dalam semenit adalah musibah bagi kami,” kata Pep Guardiola, di Sport.es. Ia berjanji untuk mengubah semua penampilan buruk dinihari kemarin menjadi kemenangan lagi pada partaipartai berikut. Apalagi, secara
AP PHOTO/ALVARO BARRIENTOS)
DIKEPUNG- Penyerang Barcelona, Lionel Messi dikepung para pemain Sociedad, Mikel Aranburu (kiri), dan Vadim Demidov dalam lanjutan La Liga di Stadion Anoeta, San Sebastian (11/9). Barca ditahan tuan rumah 2-2. permainan, mereka tetap bisa mendominasi jalannya pertandingan, terbukti dengan penguasaan bola 75 persen berbanding 25 persen bagi tuan rumah. Secara keseluruhan, performa anak-anak Catalans memang tak begitu bagus. Mereka gagal membuka ruang pertahanan lawan meski di sana ada dua kreator yang dipasang bareng, Xavi Hernandez dan Cesc Fabregas. Namun ketiadaan Carles Puyol, Andres Iniesta, David Villa, Javier Mascherano dan sang ikon, Lionel Messi, sejak awal, membuat arah permainan Blaugrana tidak berkembang. Kondisi ini memberi sinyal bagi Pep Guardiola agar sepanjang musim 2011/2012, mereka bisa bermain stabil di level tertinggi dengan stok pemain yang ada. Kubu tuan rumah sendiri mengaku beruntung bisa mendapat dua kesempatan langka yang langsung berbuah gol. Pelatih Philippe Montanier membeberkan, kunci ‘kemenangan’ timnya adalah kesabaran dalam menunggu celah. “Semenit dua gol, sungguh catatan istimewa menghadapi tim sekelas Barcelona. Itulah buah kesabaran kami sepanjang pertandingan. Ini menjadikan kami percaya diri melalui La Liga musim ini. Mendapat satu poin sudah lebih dari cukup,” ujar pelatih anyar yang baru datang dari Valenciennes, klub asal Ligue 1. (Tribunnews/bud)
Ulasan Montanier
Main Lepas HASIL ini sangat bagus untuk tim. Saya berani memasang pola 4-33, dan itu membuat Barcelona sedikit kesulitan membuka ruang di area pertahanan kami, meski di awal kami cepat kebobolan. Trio Imanol, Xabi dan Antoine sangat bagus. Begitu juga kedatangan McDonald serta David, keduanya memberi keseimbangan di lini tengah, sekaligus mampu mengerem kreasi Xavi dan Cesc. Saya salut, karena meski tertekan, kami bisa bermain lepas dalam bertahan sehingga tak perlu kebobolan. (bud) *) Philippe Montanier Pelatih Real Sociedad dikutip dari www.elmundodeportivo.es
Ulasan Guardiola
Kesalahan Sendiri KESEIMBANGAN lini belakang memang sangat kurang. Hal itu memberi angin pada tuan rumah untuk menekan di awal pertengahan babak kedua begitu timku terlihat kesulitan menembus barikade pertahanan. Permainan tuan rumah sebenarnya tidak terlalu istimewa, tapi kami gagal karena kesalahan sendiri. Hal ini tak boleh terjadi lagi. Satu hal, saya sedih harus kehilangan Alexis, karena kami sangat membutuhkan kehadirannya untuk memberi variasi di lini depan. (bud) *) Josep Guardiola Pelatih Barcelona dikutip dari www.sport.es
Sanchez Absen Lawan Milan KABAR buruk bagi Pep Guardiola. Salah satu pemain andalannya, Alexis Sanchez, kemungkinan absen selama dua bulan lantaran cedera. Sanchez mendapat cedera saat ia memperkuat Barca di pertandingan yang diakhiri dengan skor imbang 2-2 melawan Real Sociedad, Minggu (11/9). Ketika itu ia harus ditandu keluar lapangan pada menit 32 setelah mendapat tekel keras dari salah satu pemain Sociedad, Zurutuza. Dengan demikian, winger 22 tahun asal Cile itu dipastikan absen dalam laga Champions saat Barca melawan AC Milan tengah pekan ini. Dari pemeriksaan awal, pemain yang didatangkan Barca dari Udinese pada bursa transfer musim panas lalu itu mengalami sobekan di otot ischiotibial pada kaki kanannya. Cedera tersebut bisa dikategorikan cukup parah. Pasalnya jika ia benar-benar mengalaminya, winger berusia 22 tahun tersebut berkemungkinan bakal absen cukup lama. “Sanchez dipastikan absen saat berhadapan dengan Milan. Ia harus istirahat selama enam pekan,” tulis pernyataan di situs resmi klub. (Tribunnews)
Malaga vs Granada
RAYAKAN GOL- Striker Real Madrid, Karim Benzema (kiri) merayakan gol bersama rekannya, Marcelo (kanan), dan Xabi Alonso. Benzema mencetak dua gol yang membawa kemenangan Madrid 4-2.
Pamer Atraksi Armada Bintang Lima SEPANJANG sejarah pekan silam. klub Malaga, baru Pelatih Manuel musim inilah mereka Pellegrini sudap memiliki komposisi menyiapkan armada pemain lengkap. Label terbaik, termasuk tim bintang lima, hanya mengganti dua LIVE ON kalah dari Real Madrid pemain yang kurang dan Barcelona, menjadi maksimal, Apono julukan kalangan pers. Selasa (13/9) dan Salomon Julukan yang sangat Pukul 02.30 WIB Rondon. Armada Los pantas, mengingat Boquerones siap mereka kedatangan bejibun memamerkan pasukan pemain berkualitas. terbaik seperti Ruud van Sayang, edisi perdana di La Nistelrooy, yang didukung Liga berakhir dengan dua sayap Joaquin dan Santi kekalahan atas Sevilla. Namun Casorla. masih ada alibi, hal itu terjadi Selain itu ada di luar kandang. Selasa (13/9) playmakerEnzo Maresca dinihari WIB, saat pembuktian dan Sebastian Fernandez, itu tiba kala mereka menjamu plus gelandang pekerja tim promosi Granada, di keras Jeremy Toulalan. Stadion La Rosaleda. Sang entrenador yakin, “Kami sudah mengelini belakang yang sempat cewakan fans yang begitu lemah, bakal makin kuat berharap besar kami bisa seiring makin sering langsung menang. Melawan berlatihnya Joris Mathijsen, Granada, kami harus lebih Martín Demichelis, Eliseu fokus dan rekan-rekanku akan dan Jesus Gamez. Selain membuktikan kalau kami kekuatan di atas, tim tuan bukan sekumpulan bintang yang sudah menua. KemeKECEWA- Ekspresi striker nangan adalah hal terbaik, Malaga, Ruud van Nistelrooy setelah itu barulah berpikir usai timnya dikalahkan Sevilla untuk mencetak gol sebanyak28 Agustus lalu. Armada banyaknya,” janji gelandang Malaga bertekad meraih tiga Santi Cazorla, pencetak satu poin saat menjamu tim gol ke gawang Sevilla, dua promosi Granada (13/9).
rumah juga masih memiliki Julio Baptista, Diego Buonanotte, Edinho, Nacho Monreal dan Kris Stadsgaard. Namun Malaga patut waspada, karena Granada datang juga dengan kekuatan cukup menakutkan. hasil deadline transfer window I menghadirkan beberapa pemain berkelas seperti
bek Allan Nyom, penyerang Odion Ighalo, Jaime Romero, Dani Benítez, bomber berpengalaman Ikechukwu Uche, Pape Diakhaté, Jorge Ribeiro, playmaker pinjaman asal Benfica Carlos Martins, Hassan Yebda, Alex Geijo dan striker asal Argentina, Franco Jara. Pelatih El Grana, Fabri Gonzalez, mengungkapkan, kekalahan di partai pertama menjadi pelajaran berharga untuk tampil lebih ofensif dan kreatif. “Saya memiliki barisan pemain handal. Mereka akan mengejutkan Malaga,” ancam Gonzalez. Sepanjang pertemuan mereka, Granada tak pernah menang dari Malaga dari enam pertemuan di La Liga, dan hanya mencetak dua gol. Tim tamu juga hanya menang sekali dalam partai away sealma berada di level La Liga, yakni kontra Las Palmas dan Hercules, yang terjadi beberapa tahun lalu. Granada juga terhitung minor jika bertemu dengan tim asal Andalusia, yakni hanya menang sekali dalam 31 partai. (Tribunnews/bud)
Soccer Hotnews MERTESACKER- Pelatih Arsenal Arsene Wenger sangat gembira berhasil mendapatkan jasa Per Mertesacker sebelum bursa transfer musim panas ditutup. Pelatih asal Prancis tersebut menilai Mertescaker adalah pemain yang mempunyai kualitas yang menyamai Gary Cahill namun berbanderol murah.
mendatangkan David Beckham. Fernandes berniat merekrut gelandang 36 tahun ini pada Januari mendatang, dan juga siap bersaing dengan Arsenal dan Tottenham yang juga berminat mendatangkan pemain Los Angeles Galaxy itu. “Kalau Beckham datang, maka ia bisa semakin mengangkat prestasi dan pamor klub ini..”
BECKHAM- Pemilik baru Queens Park Ranger, Tony Fernandes yakin bisa
SNEIJDER- Tampaknya Wesley Sneijder bakal punya peran baru di lapangan
musim ini. Seperti diungkapkan pelatih Gian Piero Gasperini, playmaker asal Belanda itu akan direncanakan diposisikan sebagai penyerang. Penyebabnya adalah sulitnya Sneijder bermain dalam skema Gasperini sehingga sang pelatih berniat menempatkan eks Real Madrid ini sebagai juru gedor tim. “Saya melihat Sneijder seper ti seorang penyerang,” tegas Gasperini. (Tribunnews)
CMYK
AP PHOTO/ARTURO RODRIGUEZ
Real Madrid 4-2 Getafe
Momen Benzema-Higuain REAL Madrid memenangi derbi perdana ibukota usai menekuk Getafe, 4-2, di Santiago Bernabeu, Minggu (11/9) dinihari WIB. Dua bintang lapangan muncul dalam pertandingan ini, yakni Karim Benzema dan Gonzalo Higuain. Nama pertama meneruskan tradisi mencetak gol yang sudah berjalan sejak pra musim dengan dua kali mengoyak jala Miguel Moya, masing-masing pada menit ke-14 dan 69'. Sepanjang musim pemanasan, penyerang timnas Prancis tersebut sudah menyumbang 8 gol dalam tujuh partai. Kini dengan tambahan sepasang gol, koleksinya sudah berada di angka 38 dalam 85 partai. Dua gol, yang juga membuka rekening musim ini, menjadi momen istimewa bagi Benzema setelah terus mendapatkan kepercayaan dari pelatih Jose Mourinho sebagai striker, meski Gonzalo Higuain sudah
kembali ke lapangan. “Saya sedang berada pada puncak penampilan dan mendapat kepercayaan diri yang bagus. Higuain bermain sangat bagus, kami berdua ingin mencetak gol dan membantu tim setiap saat. Kami hanya saling melengkapi, jadi bukan bersaing,” komentar Benzema, di situs resmi klub, usai pertandingan. Momen istimewa juga dirasa Gonzalo Higuain. Ia ikut membuka kran gol di musim 2011 ini plus gol pertama sejak terakhir kali menyumbang hattrick saat El Real versus Valencia, 23 April 2011 lalu. Masuk menggantikan Mesut Ozil, penyerang asal Argentina tersebut hanya perlu semenit untuk mengirim si kulit bundar ke jala musuh. Aksinya sekaligus menunjukkan kelasnya sebagai striker yang pandai menempatkan diri untuk menerima umpan, yakni di selaseola penjagaan Miguel Torres dan Juan Varela.
Gol lain Real Madrid datang dari sang ikon, Cristiano Ronaldo melalui penalti pada menit ke-60, setelah sebelumnya Miku menyamakan kedudukan pada menit ke-39. Penalti CR7 dinilai kontroversial, karena kapten timnas Portugal tersebut tertangkap kamera melakukan diving. Satu gol tambahan tim tamu hadir dari Miku, 13 menit setelah gol Ronaldo. Satu gol ini membuat eks Manchester United itu mencatat rekor, 15 gol dalam enam pertandingan terakhir, dan delapan gol dalam empat partai kontra Getafe. “ Di sisi lain meski menuai empat gol, pelatih Real Madrid, Jose Mourinho tetap merasa tidak gembira. “Saya tak senang karena permainan timku malam ini masih jauh dari harapan. Kami memang layak menang tapi tim terlalu banyak kehilangan kesempatan mencetak gol. Setidaknya kami bisa melesakkan 7 atau 8 gol ke gawang mereka,” kata (Tribunnews/bud) Mou.(Tribunnews/bud)
CMYK
UrbanLife B AC A A N P E N G A M B I L K E P U T U S A N
SENIN, 12 SEPTEMBER 2011
Harga Terjangkau, Citarasa Terjaga KOPI adalah salah satu minuman favorit di negeri ini.Kalau dulu kopi identik dengan rasa pahit, dan penikmatnya adalah bapak-bapak. Seiring dengan perkembangan tren, kini sudah tersedia aneka rasa kopi. Penikmatnya pun makin luas, terutama kalangan muda. Tak heran jika kafe kopi mulai menjamur, termasuk di Balikpapan. Salah satunya adalah Coffe Break Cafe yang terletak di Jl MT Haryono (ring Road) No,68, tepatnya seberang PLN pikitring.
Hal
32
HALAMAN 29
PERKEMBANGAN dunia kuliner jalanan di Kalimantan Timur maju cukup pesat. Hampir dijumpai di setiap kota/kabupaten. Kebanyakan menggunakan tenda dan beroperasi mulai sore hingga malam hari. Pasarannya pun cukup berprospek. Buktinya hampir setiap malam warung tenda tak pernah sepi pelanggan. Konsumennya kalangan menengah hingga eksekutif. Maklum, menu yang disajikan ada yang khas kaki lima namun ada pula yang bercitarasa restoran.
Bela Lam jar di Larisongan di Ka ltim Hal 3 0
Sehari Hasilkan Rp 4 Juta Hal 30
Jalan Provinsi Rusak Parah Hal
CMYK
31
30
G el at
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
Belajar di Lamongan Laris di Kaltim ● Tren Makan Malam di Warung Tenda ● Prioritaskan Kesegaran Makanan dan Kesehatan BEGITU malam menjelang, warung tenda di sisi jalan mulai terpasang. Menariknya, di dekat tenda kerap berjejer sejumlah mobil. Situasi ini terlihat hampir di kawasan tertentu perkotaan termasuk Kalimantan Timur. Bisnis warung tenda memang menjadi pilihan masyarakat untuk mendapatkan menu yang khas dengan harga relatif terjangkau. DI Kota Tarakan, warga yang biasa keluar malam tidak asing lagi dengan aneka kuliner malam yang dijajakan di sepanjang jalan protokol. Selain menu yang disajikan hampir beragam di semua tempat, harganya pun amat terjangkau. Tampilan warung tenda yang khas dengan dinding kain dipenuhi gambar dan tulisan, juga cukup menarik perhatian bagi yang melihatnya. Salah satu warung tenda di Tarakan yang cukup dikenal yakni milik Mulyo di kawasan Karang Balik. Dengan ditemani dua adiknya Aas dan Rahmat, Mulyo sudah membuka lapaknya hampir dua tahun di lokasi tersebut. Sebelum merantau ke Tarakan, Mulyo mengaku pernah ikut dengan tetangganya di Lamongan untuk belajar membuat dan menjual makanan khas tenda. Ketika merasa sudah mahir membuat dan menyajikan sendiri, ia pun memilih
membuka usaha sendiri di Tarakan dengan dibantu kedua adiknya. “Ya sudah hampir dua tahun, kelihatannya saya cocok berusaha di tempat ini. Setiap hari dagangan selalu habis. Kalaupun ada sisa ya paling sedikit,” ujarnya. Mulyo mengatakan, usaha yang dirintisnya itu berawal dari keinginannya untuk mandiri setelah lama ikut tetangganya . Dengan modal sendiri, ia pun mencoba untuk membuka usaha warung tenda khas Lamongan di Tarakan. Tarakan menjadi sasaran utama karena ada keluarganya yang memberikan informasi tempat strategis yakni di depan Pasar Karang Balik, yang memang jalannya cukup ramai. Setelah semua peralatan dipersiapkan, akhirnya ia pun membuka usaha baru itu ditemani adiknya. Meskipun sebelumnya sudah banyak warung tenda yang berdiri di lokasi itu, namun Mulyo bersyukur mengingat usahanya cukup lancar. “Ya kami bersukur walaupun sudah banyak yang jualan, tapi warung kami masih banyak penggemarnya. Mungkin masakan kami cocok dengan selera mereka,” beber Mulyo sembari melayani pelangannya. Menu warung makan tenda ala Lamongan ini menurut Mulyo hampir sama di semua tempat, misalnya untuk lauknya ada Ayam, Bebek, Burung, Lele dan juga
Tempe. Sedangkan nasinya ada pilihan nasi putih dan juga nasi uduk. Sedangkan minumnya ada teh manis, es teh dan juga es jeruk. Untuk masakannya kebanyakan di goreng, sehingga ketemu menu nasi uduk ayam goreng, nasi putih bebek goreng, nasi putih pecel lele dan juga nasi putih tempe penyet. Harga yang ditawarkan pun bervariasi. Untuk menu ayam goreng, bebek goreng dan pecel lele dijual sekitar Rp 20 ribuan, sudah komplit dengan nasi plus minuman. Sedangkan menu tempe penyet dijual sekitar Rp 15 ribuan dengan nasi dobel sama minumnya. Rusmin salah seorang pengunjung, mengaku sudah terbiasa makan di warung tenda pak Mulyo tersebut. Pasalnya, aneka kuliner yang disajikan segar dan pas di lidah. Terkait dengan kebersihannya, Rusmin percaya makanan yang disajikan bersih dan higienis. Sebab, selama makan di tempat tersebut ia belum pernah menderita sakit atau gangguan kesehatan lainnya. “Saya lihat pelayanannya cukup bersih kok, dan Alhamdulillah selama ini saya makan juga baik-baik saja,” terangnya. Dalam menyajikan makanan ke pengunjung, Mulyo mengaku tak ada yang spesial dari jajanannya. Meski begitu, masalah kebersihan dan kesegaran makanan memang menjadi prioritas utama baginya.(ful)
Belum Ada Jaminan Kesehatan USAHA warung tenda sedang berkembang dan diminati di Tarakan. Namun Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan hingga kini belum memberikan jaminan terkait kesehatan dan higienitas makanan yang dijajakan. Kepala Dinas Kesehatan (Diskes) Kota Tarakan dr Khairul M Kes, mengatakan, pihaknya belum menjadikan pedagang kaki lima sebagai objek penelitian mengingat skalanya yang masih kecil dan tergolong musiman. “Selama ini memang keberadaan mereka belum masuk objek. Karena status mereka ini kan musiman dan skalanya juga masih kecil. Jadi upaya kami sebatas memberikan penyuluhan saja,” ujarnya saat dikonfirmasi Tribun, Minggu (11/9). Kendati demikian, menurut Khairul tidak menutup kemungkinan ke depan pihaknya akan memberlakukan pembinaan sertifikasi kesehatan terhadap pedagang kaki lima tersebut. Pasalnya, Peraturan Daerah (Perda) Nomor 13 tahun 2011 tentang kesehatan lingkungan yang baru disahkan Maret lalu,
menganjurkan jaminan kesehatan terhadap seluruh usaha makanan dan minuman yang beroperasi di Tarakan. “Saat ini Perda itu memang baru masuk tahap sosialisasi selama tenggat waktu satu tahun. Nah kita juga sedang memikirkan bagaimana teknisnya. Tentu ini akan membutuhkan kerjasama lintas sektoral,” ujar Khairul. Terkait dengan pungutan retribusi kepada pedagang, Khairul juga mengatakan hingga kini belum ditarik bayaran. “Setahu saya sampai saat ini tidak ditarik bayaran, karena mereka ini kan pedagang kecil walaupun kadang pendapatannya juga lumayan. Nah, memang saat ini masih dalam perdebatan apakah mereka ini layak di pungut retribusi atau tidak. Tapi yang jelas, kalau sosialisasi Perda nanti sudah jalan, maka PK5 ini akan dilatih dan terdaftar. Cuma siapa yang mengelola kita belum tahu, apakan Disperindagkop atau bisa saja Dinas Pariwisata,” tambahnya.(ful)
Sehari Hasilkan Rp 4 Juta SALAH warung tenda yang cukup dikenal di Sangatta adalah warung seafood Sedap Malam Lamongan yang terletak di ruas Jalan Yos Sudarso 1, Kecamatan Sangatta Utara. Sang pemilik, Nurfathikhin, telah merintisnya sejak tahun 2004 lalu. Menu yang menjadi andalan adalah aneka sari laut, yaitu aneka ikan, udang, cumi, dan kepiting. Bahan dasar siap diolah dengan empat cara memasak, yaitu bakar, rebus, goreng, dan masak asam manis. Selain itu, menu nasi goreng juga menjadi santapan favorit pelanggannya. Pelanggan warung seafood Sedap Malam kini semakin bertambah. Bahkan warung yang bangunannya relatif sederhana ini telah
memiliki omset antara Rp 3,5 juta hingga Rp 4 juta setiap harinya. “Alhamdulillaah, kini pelanggan kami semakin bertambah. Awalnya kami sempat mengalami masamasa sulit ketika merintis usaha. Namun setelah tiga bulan masa merintis, pelanggan kami mulai banyak, bahkan bertahan sampai saat ini dan terus bertambah. Kami sangat bersyukur kepada Allah,” katanya. Salah satu hal yang menjadikan usahanya langgeng adalah komitmen menjaga kualitas. “Kami selalu menjaga kualitas makanan tetap baik dan enak. Pelayanan juga harus baik. Harga menu juga di bawah tempat yang mewah. Tapi rasanya mungkin tidak kalah,” katanya.
comment Sesuai Isi Kantong
Kini, warung yang buka mulai pukul 16.00 - 24.00 kian dikenal luas. Pelanggannya berasal dari berbagai kalangan. Mulai karyawan perusahaan tambang, perbankan, PNS, dan masyarakat umum. Warungnya juga kerap menerima pesanan untuk acara-acara khusus. Harga yang ditawarkan memang relatif murah. Seporsi nasi goreng lengkap bisa dinikmati dengan harga antara Rp 12.000 sampai Rp 17.000. Sedangkan seporsi menu seafood berbanderol antara Rp 25.000 sampai Rp 45.000. Salah satu menu harga tertinggi adalah seporsi kepiting saos asam manis yang menyajikan dua ekor kepiting berukuran sedang.(khc)
TRIBUNKALTIM/M WIKAN H
Suasana makan malam di Warung Tenda Sari Laut Gelora di Samarinda. Beragam menu disajikan di sini dan harganya sangat terjangkau.
Citarasa tak Kalah dengan Restoran KENIKMATAN menyantap makanan di warung angkringan bagi Adi adalah suasananya. Bisa duduk berlama-lama ditemani secangkir kopi susu dan gorengan sambil bercengkrama bersama teman sebaya. Letaknya yang di pinggir jalan juga memiliki daya tarik tersendiri. Terutama hembusan angin dan pemandangan lalu lalang pengguna jalan. “Di sini enak, ngobrol santai sambil minum. Seperti di rumah sendiri. Bedanya kalau di rumah, tidak bisa ketawa keras dan bercerita bebas. Harganya juga nggak menguras kantong. Paling banyak habis Rp 20.000 an saja,” ungkap Adi. Senada, Atik, karyawati sebuah perusahaan tambang di Bontang mengaku menu angkringan sudah
menjadi favorit. Terutama ceker bumbu kecap dan tahu bacemnya. “Murah, rasa juga nggak kalah dengan restoran atau rumah makan. Apalagi di sini (Bontang) saya tinggal sendiri. Sambil pulang kerja, sekalian beli makanan. Kebetulan sudah langganan,” ujarnya. Soal tempat, Atik mengaku meski terletak di tepi jalan dan banyak lalu lalang kendaraan, namun warung ankringan milik Mbak Tun cukup bersih. Setiap tamu yang memesan minuman, pasti disuguhi lengkap dengan tutup gelas. Selain menjamin tidak ada debu yang masuk, juga membuat minuman tetap hangat. Lauk pauk yang dijaja di rombong juga dikemas dalam tempat plastik bertutup. Di Sangatta, Fahrul Raji salah seorang
Bidik Pasar Anak Muda DARI beberapa warung tenda yang sedang menjamur di Kota Bontang saat ini adalah warung angkringan. Tak kurang dari lima warung angkringan bisa ditemui di sepanjang jalan protokol. Satu di antaranya warung angkringan yang terletak di Jl DI Panjaitan. Dengan rombong sederhana, pasutri Supohir dan Sofiatun menggelar lapaknya setiap malam, mulai pukul tujuh. Susunan tikar dan terpal ukuran 2 X 1 meter disusun di dekat trotoar. Sementara di rombong yang lebih nampak seperti meja, Tun, sapaan akrabnya, memajang puluhan bungkus sego kucing (nasi porsi mini yang sudah dilengkapi dengan sambal, irisan telur dadar dan tahu kecap) serta aneka lauk untuk pelengkap tambahan. Ada sate telur burung puyuh, sate usus, hati ayam, ceker bumbu kecap dan tahu tempe bacem. Harga yang dibandrol untuk setiap lauk
TRIBUN KALTIM/MARGARET SARITA
Pelanggan lesehan di warung tenda di Kota Bontang.
pelengkap bervariasi. Tetapi tak lebih dari Rp 2.500. Sementara untuk sego kucingnya sendiri, dibandrol Rp 2.000 per bungkus. Santapan tersebut bisa ditemani aneka minuman hangat. Seperti kopi, kopi susu, teh, jeruk atau wedang jahe. Bagi yang tak ingin makan berat, bisa nyemil gorengan tempe mendoan,
pisang atau bakwan. Warung tenda angkringan ini selalu ramai. Bahkan saat tengah malam sekalipun, pengunjungnya tak pernah sepi. Tak hanya anak muda tetapi ada juga orang tua. Tak ada batasan waktu untuk duduk sambil menikmati santapan. Pun hanya memesan secangkir kopi, tetap dilayani. “Kami bidiknya
TRIBUN/SAR
sih anak-anak muda dan pekerja. Di sini (Bontang) banyak anak- anak muda, mereka uangnya kan tidak banyak, tetapi masih bisa makan. Jajan Rp 5.000 sudah dapat nasi dan minum,” ungkap Supohir yang mengaku sudah membuka warung angkringan sejak setahun lalu. Untuk menyiapkan dagangannya, Supohir mengaku tidak memerlukan bahan yang berlebihan. Atau harus setiap hari belanja. Pasalnya, sebagian bahan makanan sudah dibeli secara partai. Begitu juga dengan pengolahan bahan makanan yang akan dijajakan. Dilakukan setiap hari oleh istrinya untuk menjamin rasa dan kualitasnya. “Masaknya setiap hari. Karena setiap hari pasti habis. Tidak ada yang dihangatkan untuk dijual lagi besoknya. Jadi biar sampai tengah malam, nasi maupun lauknya masih enak untuk disantap,” ujar Supohir.(sar)
Tinggalkan Tambang Pilih Warung DI Kota Samarinda, salah satu warung tenda yang cukup dikenal di Jalan Harmonika, Samarinda yakni warung “Sari Laut Gelora”, milik Sudirman. Bersama seorang keponakannya dari Blitar, Sudirman mengawali usaha ini tahun 1993. Modalnya ketika itu paspasan. Warung itu buka mulai Sebelumnya, Sudirman bekerja sebagai karyawan di salahsatu perusahaan tambang batu bara di Samarinda. Di perusahaan itu ia merasa stagnan atau tidak bisa berkembang. Ia memilih untuk berhenti lalu berusaha warung tenda.
“Sewaktu kerja di perusahaan dulu, nggak bisa berkembang. Sedangkan saya lihat orang-orang yang berusaha sendiri cepat betul berkembangnya. Itulah yang membuat saya memilih berusaha sendiri,” tutur Sudirman ketika ditemui di warungnya, Sabtu (10/9). Hingga kini warung Sari Laut Gelora milik Sudirman makin diminati masyarakat dari berbagai kalangan. “Disini pengunjungnya umum. Ada mahasiswa, pelajar, pengusaha dan masyarakat umum. Mereka kebanyakan datang berombongan bersama teman,
dan keluarga,” ungkapnya. Semula, warung tenda milik Sudirman hanya berdiri dengan lapak sepanjang 6 meter dan lebar 5 meter. Kini, warung tersebut kian meluas hingga 18 meter. Bahkan Sudirman telah mempekerjakan enam karyawan. Maklum, warung tenda dengan backround warna hijau-kuning ini ramai dikunjungi. Setiap malam berkisar antara 140 hingga 200 orang. Pelanggannya memanjakan lidahnya dengan menu lalapan, pecel lele, tempe penyet dan lainnya.(m28)
Suasana Beda
Lebih Terjangkau
Pilih yang Ramai
Dewi, Bontang
Abdul Hafid, Tarakan
MAKAN di luar rumah untuk mendapatkan suasana beda. Kadang anak-anak bosan juga makan di rumah. Warung tenda pilihan kami sekeluarga, biasanya warung seafood. Selain sajian makanan yang fresh, anak-anak juga suka sekali dengan seafood.(sar)
WARUNG tenda jadi alternatif. Kalau orang di rumah lagi nggak masak, ya terpaksa lari ke sini. Selain makanannya enak, harga yang ditawarkan juga terjangkau dengan kondisi kantong.(ful)
MEMANG banyak yang buka, tapi saya juga harus pilih-pilih. Mana yang bersih dan ramai. Kalau pengunjungnya ramai, otomatis pasti makanannya enak. Ya paling enak kalau makannya rame-rame bareng teman atau keluarga. Makanya untuk memastikan apakah warungnya bersih atau tidak, saya survei dululah.(ful)
Mirna, Tarakan
Alya, Bontang MAKAN di warung tenda rasanya lebih enak. Terutama untuk menu favorit yang tidak bisa dibikin sendiri di rumah. Harga juga sesuai dengan isi kantong. Tidak terlalu mahal. Layanan juga cepat. Bisa telepon dulu, begitu sampai, makanan sudah tersedia.(sar)
jurnalis mengaku sering menikmati makan malam di warung tenda. Salah satu pertimbangannya adalah kemudahan dan harga yang relatif murah. Makan di warung tenda juga dinilai menjadi “solusi” bagi mereka yang belum berkeluarga atau tinggal jauh dari keluarga. “Memang sajian di warung tenda cukup terbatas. Namun dengan kemudahan dan kepraktisannya, banyak juga yang gemar menikmatinya,” katanya. Tina, karyawati mal di Samarinda pun kerap makan di warung tenda yang cukup terkenal tak jauh dari tempat kerjanya. Ia makan bareng temantemannya. Kata Tina, untuk makan di luar ia hanya mempersiapkan Rp 50.000.(sar/khc/m28)
TRIBUN/SAR
TRIBUN/FUL
TRIBUN/FUL
Aspirasi
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
31
Jalur Kaltim-Kalsel
Jalan Provinsi Rusak Parah
MASYARAKAT di Provinsi Kalimantan Timur menemukan banyak permasalahan di sekitar lingkungan mereka. Ada masalah infrastruktur hingga persoalan pembangunan lainnya. Ada pula saran dan gagasan-gagasan brilian untuk memajukan Kaltim. Mereka menginginkan adanya perhatian dari para kepala daerah mulai tingkat provinsi hingga kabupaten dan kota. Berikut surat mereka:
Bayar Pajak tapi Nikmati Jalan Rusak YTH Pak Walikota Samarinda, kapan Jl Gerilya diperbaiki? Sudah tiga tahun jalan hancur-lebur tanpa perbaikan. Kami merasa dianaktirikan! Tolong pak, kami juga warga negara yang membayar pajak. +62811586xxx
Keruk Sungai Karang Mumus KALAU boleh usul, disaat musim begini pengerukan Sungai Karang Mumus Samarinda sangat bagus dikerjakan. Sebab tempat-tempat yang dangkal bisa kelihatan +6281346216xxx
SURAT UNTUK BUPATI KUTIM
AWANG FAROEK ISHAK DOK
DOK
SURAT UNTUK GUBERNUR
Jalan Provinsi Rusak
ISRAN NOOR
RUAS jalan provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) - Kalimantan Selatan (Kalsel) kondisinya rusak parah. Termasuk jalan dari Penajam Paser Utara (PPU) ke Kilometer 38. Kondisinya sangatlah jauh dibandingkan jalan di Provinsi Kalsel yang mulus dan baik. Apakah anggaran infrastruktur Kaltim lebih sedikit daripada Kalsel? Padahal semua paham kalau Kaltim lebih kaya dibanding tetangganya. Kasihan rakyat yang melintasi jalan tersebut. Biaya ekonomi mereka jadi naik karena jalan yang rusak. Jalur perdagangan Kaltim-Kalsel jadi terganggu. Bukankah tugas pemerintah hanya menyiapkan infrastruktur dan mengkoordinir rakyat? Perekonomian rakyat dengan sendirinya akan meningkat bila fasilitas jalan bagus. Ketika melintasi jalan perbatasan sangat terasa bedanya, kadang terbesit dalam benak apa saja ya yang dikerjakan pejabat provinsi kita? +6281350866xxx
Proyek Listrik Kabo Tidak Jelas
Jalan Palaran Rusak
Kapan Tunjangan Sertifikasi Guru Dicairkan?
TRIBUN/AMI
PAK Bupati Kutai Timur dan anggota DPRD Kutai Timur, kapan Sangatta ini bebas dari krisis listrik? Kita bukan daerah yang miskin kan? Cepat bikin pansus untuk menyelesaikn proyek listrik di Kabo yang tidak jelas kelanjutannya. +628125851xxx
TRIBUN/NEV
YTH bapak gubernurku, kapan ya jalan kami di Palaran terutama Jl Ampera yang sudah rusak parah dicor beton? Wassalam +6281347991xxx
TRIBUNKALTIM
SURAT UNTUK BUPATI PPU
TROROAR RUSAK - Trotoar di depan kantor Gubernur Kaltim di Samarinda rusak dan belum diperbaiki. Pejalan kaki harus berhati-hati saat melintas di area ini.
DOK
Enam Tahun Mendaftar di PLN KEPADA yang terhormat walikota dan pimpinan PLN Samarinda. Kapan travo yang jalur di Jl Pelabuhan Lama Kelurahan Rawamakmur Kecamatan Palaran diperbaiki? Sebab kami yang sudah mendaftar rata-rata tahun 2005 sampai sekarang belum ada pemasangan. Mengenai daftar ulang sudah lama kami lakukan. Jadi alasan apalagi hingga sekarang kami belum mendapatkan pemasangan listrik? Kami mohon kepada bapak pimpinan secepatnya menindaklanjuti permohonan kami karena anak-anak kami perlu penerangan untuk belajar. +6285247642xxx
RIZAL EFFENDI
YTH Walikota dan Diknas Balikpapan, kami guru Balikpapan bartanya tanya kapan cairnya Tunjangan Sertifikasi Guru yang lulus tahun 2009 dan 2010 yang belum menerima? Kabarnya akan dibayarkan melalui dana APBD 2011 Balikpapan. Mohon perhatian dan terimakasih. +6285332473xxx
SURAT UNTUK WALIKOTA SAMARINDA SYAHARIE JAANG
SURAT UNTUK WALIKOTA BALIKPAPAN
ANDI HARAHAP
Jalan Retak dan Amblas KEPADA yang terhormat bapak Bupati Penajam Paser Utara (PPU), mohon ditegur dinas pekerjaan umum agar bekerja dengan baik. Banyak jalan yang diaspal sekarang sudah mulai retak dan amblas. Lapisan aspalnya tipis sekali sehingga cepat retak dan hancur. Terimakasih +6285247321xxx
CMYK
sport hot news
Fantastic Comeback
Tommy Selamatkan Muka Indonesia TOMMY Sugiarto menyelamatkan muka Indonesia. Pebulutangkis putra Icuk Sugiarto ini meraih satu-satunya gelar juara buat Indonesia di Taiwan Terbuka Grand Prix Gold, Minggu (11/9. Di final tunggal putra, Tommy yang diunggulkan di tempat keenam mengalahkan pemain Thailand, Tanongsak Saensomboonsuk rubber game 21-15, 15-21, 21-17. Ini merupakan satu-satunya gelar buat pemain Indonesia. Sebelumnya dua wakil lainnya gagal pada babak final. Di nomor ganda campuran, Tontowi Ahmad/ Liliyana Natsir yang merupakan unggulan pertama dikalahkan ganda Korea, Ko Sung-hyun/Eom Hye-won, 22-24, 21-16, 17-21. Sementara itu, di nomor ganda putri, Meiliana Jauhari/Greysia Polii juga gagal di final karena harus mengundurkan diri. Greysia/Meiliana mundur saat kedudukan 21-17, 18-21, 0-2 melawan ganda Korea Selatan, Ha Jung-eun/Kim Min-jung. Dengan hasil ini, Indonesia menyabet satu gelar juara, sementara Korea Selatan memborong empat gelar juara. Tahun lalu, Indonesia mendulang dua gelar juara melalui Simon Santoso di tunggal putra dan Hendra AG/Vita Marissa di ganda campuran. Menghadapi lawan yang berada di peringkat yang di bawahnya, Tommy yang menempati peringkat 21 dunia, tampil cukup percaya diri di game perdana. Di awal game pertama, Tommy sempat kewalahan hingga tertinggal 3-7. Namun, pebulutangkis kelahiran Jakarta, 23 tahun silam ini tak lantas drop. Tmmy justru bangkit dan berhasil merebut tujuh angka beruntun untuk membalikkan kedudukan menjadi 10-7, untuk kemudian menutup game pertama dengan 21-15. Pertarungan kedua pemain muda ini semakin sengit memasuki game kedua. Sempat bertarung ketat hingga kedudukan 10-9, Tommy lengah sehingga Saensomboonsuk berhasil enam poin beruntun untuk unggul 15-10. Sampai di sini, Tommy tak lagi mampu mengejar perolehan poin Saensomboonsuk dan menyerah 15-21. Dengan kedudukan imbang 1-1, pertandingan pun harus diakhiri melalui rubber game. Sempat tertinggal 1-4 di awal, Tommy tampil trengginas dan meraih enam poin berturut-turut lewat smesh keras dan permainan net yang apik dikombinasikannya. Usai unggul 7-4, Tommy terus menjaga keunggulannya sebelum akhirnya menutup pertandingan dengan 21-17. Ganda Tanpa Gelar Juara Nasib sebaliknya dialami unggulan pertama ganda campuran Tontowi/ Liliyana. Game pertama dan kedua berlangsung ketat dengan angka yang tipis, 22-24 dan 21-16. Di game ketiga kedua pasangan ini kembali saling berkejaran. Tontowi/Liliyana sempat tertinggal 8-10 sebelum menyodok 11-10. Ko/Eom kemudian mampu menyodok 15-13 bahkan 18-14. Tontowi/Liliyana berhasil mempertipis hingga 17-19. Namun, akhirnya mereka menyerah 17-21.
GELISAH- Wajah-wajah gelisah istri dan kekasih para petenis putra yang tersingkir di semifinal ajang US Open. Kim Sears (Foto 1 dan 2) yang merana setelah kekasihnya, Andy Murray dikalahkan Rafael Nadal. Miroslava Federer (foto 3) yang kecewa setelah suaminya Rafael Nadal dipecundangi Novak Djokovic. Sebelumnya di perempatfinal, Brooklyn Decker (foto 4 ) juga harus angkat koper setelah suaminya, Andy Roddick ditumbangkan Rafael Nadal.
■ Serena Ditantang Samantha Stosur di final US Open ■ Nadal Berharap Dukungan Lawan Djokovic
ISTIMEWA
Tommy Sugiarto
Sayang sekali. Pada game ketiga kami tertinggal terus, lawan sudah percaya diri sementara kami tidak bisa mengubah pola permainan.
LILIYANA NATSIR Pebulutangkis Ganda Putri Indonesia
“Sayang sekali. Pada game ketiga kami tertinggal terus, lawan sudah percaya diri sementara kami tidak bisa mengubah pola permainan,” kata Liliyana mengakui keunggulan lawannya kali ini. Pemain yang genap berusia 26 tahun pada Jumat (9/9) itu mengatakan, selanjutnya akan tampil pada turnamen Jepang Super Series dan Indonesia Terbuka Grand Prix Gold akhir bulan ini. Demikian juga di ganda putri. Pasangan Greysia Polii/Meiliana Jauhari sempat unggul di game pertama 21-17. Di game kedua, Greysia/Meiliana sempat diprediksi bakal menang mudah setelah mampu unggul jauh 8-2. Akan tetapi, lagi-lagi pasangan Korea ini tidak menyerah. Perlahan tapi pasti mereka mengikis ketertinggalannya sebelum berbalik unggul 21-18, dan memaksakan rubber game. Di game penentuan, salah satu diantara Greysia/Meilina nampak bermasalah dengan kondisinya. Alhasil, saat kedudukan 2-0 untuk keunggulan pasangan Korea tersebut, Greysia/Meiliana memutuskan mundur dan merelakan gelar juara kepada unggulan kedua tersebut. “Greysia cedera tangannya. Pada game pertama mereka sudah menang, pada game kedua unggul terus sampai kedudukan 15-12, Greysia jatuh, tangannya cedera, “ kata asisten pelatih ganda putri Pelatnas Paulus Firman yang mendampingi mereka bertanding. “Dicoba terus tidak bisa, semakin sakit,” tambah Paulus tentang alasan pasangan tersebut memilih tidak melanjutkan pertandingan. (Tribunnews)
1
35
SENIN 12 SEPTEMBER 2011
SERENA Williams benar-benar telah kembali. Dengan meyakinkan, petenis Amerika Serikat (AS) ini menggilas unggulan pertama, Caroline Wozniacki 6-2 6-4 pada semifinal tunggal putri US Open di Flushing Meadows, Minggu (11/9). Lawannya di final hari ini (12/9) adalah petenis Australia Samantha Stosur yang memecundangi petenis Jerman, Angelique Kerber lewat pertarungan tiga set, 6-3, 2-6 dan 6-2. Serena yang sebelumnya sempat tiga kali menjuarai US Open (1999, 2002, 2008) nampak lebih siap dan kuat ketimbang Wozniacki. Meski secara peringkat jauh di bawah Wozniacki (peringkat 28), Serena sukses meraih tiket ke final usai menang dua set langsung, 6-2, 6-4. “Luar biasa, saya senang sekali, terutama karena saya menang tepat pada 9-11,” ujar Serena yang akan tampil di final tepat pada peringatan sepuluh tahun tragedi bom yang menimpa menara kembar yang terjadi pada 11 September. “Sangat penting bagi saya untuk bermain di sini dan sebagai petenis tuan rumah, untuk terus berada di turnamen. “Saya sangat berharap bisa bermain baik, besok (dini hari nanti WIB), terutama di hari yang spesial buat Amerika,” ujarnya dikutip Eurosport, kemarin. Partai final kali ini akan jadi pertemuan ketiga yang dilakoni Serena dan Stosur sepanjang tahun ini. Di dua pertemuan sebelumnya, kedua petenis saling mengalahkan. Serena
Hasil US Open (11/9) ■
Tunggal putra
Semifinal Novak Djokovic (Serbia x1) 6-7 (7/9), 46, 6-3, 6-2, 7-5 Roger Federer (Swiss x3) Rafael Nadal (Spanyol x2) 6-4, 6-2, 3-6, 6-2 Andy Murray (Inggris Raya x4) ■ TTunggal unggal putri Semifinal Serena Williams (AS x28) 6-2, 6-4 Caroline Wozniacki (Denmark x1) Samantha Stosur (Australia x9) 6-3, 2-6, 6-2 Angelique Kerber (Jerman) ■ Ganda putra Final Jurgen Melzer/ Philipp Petzschner (Australia/Jerman x9) 6-2, 6-2 Mariusz Fyrstenberg/Marcin Matkowski (Polandia/Polandia x6)
2
HISTERIS- Petenis putri Amerika Serikat, Serena Williams melonjak kegirangan usai mengalahkan Caroline Wozniacki di semifinal US Open (11/9). AP PHOTO/MIKE GROLL
menang di final Toronto Masters, sementara Stosur menang WO di Cincinnati Masters, karena Serena memutuskan mundur akibat cedera Serena melaju ke final tanpa pernah kehilangan satu set pun dari lawan-lawannya. Terkait lawannya di final nanti, Serena menilai Stosur sedang dalam penampilan terbaik. Stosur, petenis 23 tahun asal Australia, mencapai final nomor tunggal Grand Slam untuk kedua kalinya sepanjang karier. Ia sudah menjadi petenis putri Australia pertama yang mencapai semifinal AS Terbuka sejak Wendy Turnbull pada 1984 — tahun saat Stosur dilahirkan. Nadal vs Djokovic Di bagian tunggal putra, Rafael Nadal berhasil melaju ke
3
final usai menyingkirkan Andy Murray. Kemenangan ini pun mengantarnya bertemu ‘mimpi buruknya’ Novak Djokovic di partai puncak. Menghadapi Murray di semifinal, Minggu (11/9) dini hari WIB, Nadal sukses menampilkan permainan terbaik. Mantan petenis nomor satu dunia asal Spanyol ini sukses merebut dua set beruntun dengan skor, 6-4 dan 6-2. Di babak final, Nadal sudah ditunggu petenis nomor satu dunia saat ini Novak Djokovic yang sukses menumbangkan mantan raja tenis dunia lainnya, Roger Federer. Melihat lawan yang akan dihadapi, Nadal tentunya harus tampil sempurna. Pasalnya, rekor menunjukkan Nadal tidak
pernah menang dari Djokovic dalam lima pertemuan sepanjang tahun ini (Final Indian Wells, Miami Masters, Madrid Masters, Roma Masters dan Wimbledon). “Tahun ini, saya tidak pernah beruntung saat berhadapan Djokovic. Sejauh ini, saya sudah lima kali bertemu dengannya di final dan semuanya berakhir dengan kekalahan. Saya harap, kali ini New York akan membantu saya,” kata Nadal. Meski punya rekor buruk sepanjang tahun ini, namun Nadal bisa sedikit percaya diri jika merujuk pada rekor total pertemuannya dengan Djokovic. Dari 28 bentrok keduanya, Nadal sukses meraih 16 kemenangan, sementara The Djoker hanya 12 kali. (Tribunnews)
4
Klitschko Pertahankan Gelar Dilarikan ke Gamboa Belum Terkalahkan Rumah Sakit VITALI Klitschko berhasil mempertahankan sabuk juara dunia kelas berat versi badan tinju WBC miliknya. Menghadapi Tomasz Adamek yang asal Polandia, Klitschko menang TKO di ronde 10. Dikutip dari Reuters, ini merupakan kali ketujuh Klitschko berhasil mempertahankan sabuk juara yang dia raih usai mengalahkan Samuel Peter di tahun 2008 lalu. Sementara kemenangan KO ini menjadi yang ke-40 didapat Klitschko sepanjang karier di atas ring,
AP PHOTO/CZAREK SOKOLOWSKI
TUKAR PUKULAN- Juara dunia kelas berat WBC, Vitali Klitschko (kanan) bertukar pukulan dengan penantangnya, Tomasz Adamek di Stadion Municipal, Wroclaw, Polandia (11/9). Vitali menang TKO ronde 10.
dari total 43 kemenangan yang dia koleksi. Meski enam tahun lebih tua dari lawannya, Klitschko yang berusia 40 tahun tetap memiliki keunggulan fisik yang mencolok. Dengan bobot yang lebih berat 12 kg dan jangkauan yang lebih panjang enam inchi, petinju berjuluk Dr. Ironfist itu mendominasi seluruh ronde. Pada ronde kedua Klitschko sempat membuat Adamek goyah, namun tali ring menyelamatkan petinju tuan rumah itu dari hitungan wasit. Adamek kemudian sempat berusaha tampil agresif di ronde empat dan lima dengan melepaskan banyak pukulan. Di ronde enam Adamek bahkan sempat dapat hitungan meski dia tak sampai mencium kanvas. Ketika itu dia dapat pukulan beruntun dari Klitschko dan beruntung bisa menuntaskan laga hingga bel dibunyikan. Dominasi Klitschko makin tak terhadang di ronde ketujuh. Dan di ronde delapan Adamek akhirnya terjatuh, meski wasit menyatakan dia hanya terpeleset. Dagu Adamek terlihat mulai terluka di ronde sembilan usai dapat banyak pukulan. Wasit Massimo Barrovecchio akhirnya menyatakan laga berakhir dengan TKO di ronde 10. (Tribunnews/dts)
PEBUL UT ANGKIS PEBULUT UTANGKIS ganda putri Indonesia, Greysia Polii, dilarikan ke rumah sakit karena mengalami cedera ligamen tangan pada final Taiwan ISTIMEWA Terbuka, Greysia Polii Minggu (11/9). “Sebetulnya saya tidak boleh menahan badan dengan tangan. Namun, saya refleks ingin mengambil bola, jadi tidak bisa dihindari. Saat jatuh, saya hanya mendengar bunyi dari tangan saya, entah itu tulang atau otot, saya tidak tahu,” ungkap Greysia. Sang pelatih, Paulus Firman, juga mengatakan, Greysia sudah mencoba untuk bangkit dan menahan rasa sakitnya, tetapi akhirnya diputuskan mengakhiri pertandingan untuk menghindari cedera yang lebih parah. “Tadi sudah coba disemprot penahan rasa sakit, tetapi hanya bertahan sebentar ,” kata Greysia, yang kemudian dilarikan ke ribunne w/k om pas.com) rumah sakit. (T (Tribunne ribunnew/k w/kom ompas.com)
PETINJU yang sedang naik daun, Yuriorkis Gamboa masih belum terkalahkan. Dalam duel non-gelar di kelas bulu (57,1 kg) yang digelar di Boardwalk Hall, Atlanta City, Amerika Serikat, Minggu (11/9), Gamboa sukses menundukkan lawannya, petinju kawakan Meksiko, Daniel Ponce De Leon di ronde kedelapan, meski kemenangannya kali ini sedikit berbau keberuntungan. Duel melawan De Leon merupakan pertarungan perdana Gamboa setelah kehilangan dua sabuk juara (IBF & WBA) yang dicabut, lantaran dia menolak memainkan pertarungan wajib (Mandatory fight). Pertarungan tersebut berjalan cukup seimbang sejak awal hingga pertengahan ronde yang dijadwalkan 12 ronde. Baik Gamboa dan De Leon kerap terlibat jual beli pukulan. Memasuki ronde kedelapan, petaka bagi De Leon akhirnya datang. Gamboa, yang tengah melakukan serangan secara tidak sengaja membuat dahi dari De Leon berdarah. Namun, bukan karena pukulan, melainkan tandukan kepala. Akibat insiden tersebut, wasit pun terpaksa mengintruksikan tim medis memeriksa luka yang dialami petinju 31 tahun tersebut. Setelah mendapat pemeriksaan, tim medis akhirnya memutuskan bahwa luka yang dialami De Leon berpotensi bertambah parah jika terus melanjutkan pertarungan. Alhasil, Gamboa pun diputuskan keluar sebagai
pemenang dengan Technical Knock Out (TKO) di ronde kedelapan setelah setelah wasit memberi angka 70-63 70-63 69-64. Hasil ini praktis membuat Gamboa sukses menjaga rekor tak terkalahkan selama menggeluti dunia tinju professional. Petinju asal Kuba ini kini mencatatkan rekor 21 kemenangan, tanpa kalah atau pun imbang, di mana 16 pertarungan diakhirinya dengan kemenangan KO. (Tribunnews)
FIGHTNEWS
BERLUMURAN DARAH- Dahi petinju Meksiko, Daniel Ponce De Leon (kanan) tampak berlumuran darah setelah berbenturan dengan Yuriorkis Gamboa dalam duel non gelar kelas bulu (57,1 kg) yang digelar di Boardwalk Hall, Atlanta City. Gamboa menang TKO ronde 8 c m y k
CMYK
CMYK
36
SENIN SELASA 9 12JUNI SEPTEMBER 2011 2011
Layani Serena di US Open PEREMPUAN nomor satu Amerika Serikat, Michelle Obama, menunjukkan kemampuannya bermain tenis. Musuhnya tidak tanggung-tanggung, petenis top Amerika, Serena Williams. Sebagai petenis papan atas dunia, Serena tidak basa-basi saat melawan ibu negara AS ini. Ia pun mengeluarkan servis-servis maut yang biasa dipakai untuk menundukkan lawan-lawannya. MICHELE ternyata bukan hanya formalitas saat masuk ke lapangan. Ia mampu memberikan perlawanan dengan mematahkan servisservis maut yang diberikan oleh Serena. Publik pun puas melihat ketangguhan Michele mengayunkan raket tenis untuk melayani permainan top Serena. “Saya tidak benar-benar baik atau sesuatu seperti itu. Itulah keindahan tennis. Anda tidak harus dalam keadaan baik untuk menikmati itu. Saya suka tenis, dan kemampuan saya patut dipertanyakan,” jelas Michelle Obama, seperti dilansir NDTV Sport. Pemainan tenis yang ditunjukkan Michele Obama dalam kunjungan pertamanya di ajang US Open ini bukan untuk unjuk kehebatan. Permainan tenis ibu negara itu merupakan bagian dari serangkaian kampanye melawan obesitas untuk anak-anak
AP PHOTO
yang sudah dimulainya sejak 2010 lalu. “Saya sudah mencoba untuk datang ke US Open selama hidup saya. Ini adalah olahraga yang dapat
Obama berkampanye untuk mengurangi obesitas pada 32 persen anak dan remaja. Selain mengampanyekan makanan sehat di sekolah, label makanan lebih akurat, dan berbagai usaha lain, Michele juga menggalakkan olah raga kepada anak-anak. Ajakannya untuk menanam tumbuhan yang sehat dan bermanfaat selalu ia sampaikan di setiap kesempatan. Selain itu, juga membuat kampanye televisi mengenai obesitas yang berisi
Anda lakukan selamanya,” ujar istri dari Barack Obama itu. Selain bermain tennis, Michelle juga bergabung dengan anak-anak untuk bermain video game tenis, tenis meja, dan kegiatan lainnya di fasilitas ruangan di Flushing Meadows yang dirancang untuk menjaring pemain muda yang bersemangat untuk olahraga. Sejak Maret 2010 Michelle
pesan langsung bagi para orang tua. Program kampnye melawan obesitas yang diberi nama Let‘s Move itu diresmikan dengan ditandai tendangan bola oleh Michelle Obama. Program ini digagas istri Presiden Barack Obama demi memerangi obesitas yang kini menjadi momok mengerikan di kalangan anak-anak Amerika. “Jika tubuh kita sehat maka kita dapat berpikir jernih,
memiliki pemikiran yang positif, dan cenderung akan melakukan hal-hal baik,” ucap Michelle saat memberikan kata sambutan peresmian program Le`ts Move di Lousinia, setahun lalu. Menurut Michele Epidemi obesitas ini terjadi akibat terlalu banyak anak AS yang mengonsumsi makanan cepat saji, minuman dengan kadar gula tinggi serta terlalu sering menonton televisi atau kurang aktivitas fisik. Michelle menuturkan masyarakat memiliki tantangan tersendiri dalam hal menghadapi obesitas pada anak, karena kini buah-buahan dan sayuran segar sering tidak tersedia di daerah perkotaan yang miskin. “Di sekolah anakanak telah istirahat dua kali sehari dan kelas olahraga dua kali dalam seminggu, meskipun anak-anak suka atau tidak. Ketika tiba di rumah, orangtua harus membuat anak-anaknya bangun dan bermain di luar, bukan berbaring di rumah menonton televisi,” ujar Michelle Obama, seperti dikutip dari smh.com.au. Untuk mendukung programnya, Michelle yang juga seorang vegetarian, telah mengajak bintang-bintang olahraga setempat untuk membantunya mensosialisasikan. Ia pun tak segan-segan memberi contoh langsung memainkan berbagai olah raga, seperti futsal dan lain-lain. (tribunnews/ugi)
Balotelli Terjebak Mafia Italia PENYERANG Machester City Mario Balotelli tersandung masalah. Ia terjebak jerat Mafia Italia, sehingga kini harus berurusan dengan polisi Italia. Masalah yang kini merundung pemain kelahiran Italia 21 tahun lalu itu berawal dari kunjungannya ke daerah Naples yang memang terkenal dengan Mafia-nya. Mungkin Balotelli tidak menyadari kunjungannya tersebut dimanfaatkan oleh bos-bos Mafia terkemuka di Naples. Dua bos
Mafia Naples disebut-sebut menemani kunjungan wisata Balotelli. Bahkan mereka memberikan servis gratis untuk mengunjungi daerah Scampia. Sejauh ini Balotelli tidak terindikasi memiliki kesalahan apa-apa. Tetapi pihak kepolisian Italia tetap akan memanggil pemain kontroversial tersebut dengan status saksi pada 15 September mendatang. Ironisnya tanggal itu hanya berselang sehari setelah debut City di Liga Champions
25 Tahun Jadi Tukang Becak DIELU-ELUKAN ketika berhasil mengharumkan nama bangsa, ditelantarkan di masa tua. Kondisi itulah yang dialami banyak mantan atlet Indonesia. Kisah sedih atlet Indonesia yang terlantar setelah mengharumkan nama bangsa sudah banyak bertebaran di berbagai media dari waktu ke waktu. Namun masih saja, kisah pilu itu masih terus bermunculan. Suharto, salah satu mantan atlet balap sepeda yang kini giliran mengungkapkan kisah pilunya. Di masa tuanya ia harus melakoni hidup menjadi tukang becak. Padahal ia telah mengharumkan nama Indonesia di SEA Games 1979. Suharto merupakan salah satu putra bangsa berprestasi yang sukses menyabet medali emas cabang balap sepeda di pentas SEA Games 1979. Mengakhiri karier sebagai atlet pada 1981, pria 60 tahun ini menyambung hidup dengan menarik becak. Fakta yang sungguh ironi, mengingat prestasi Suharto yang membanggakan. Selain itu Suharto juga sempat mewakili Indonesia di ajang Tour d’Thailand pada 1977 silam. Selama ini Suharto, istri serta ketiga anaknya tinggal di sebuah rumah kontrakan di daerah Ampel, Surabaya, Jawa
ISTIMEWA
Suhar to Suharto
Timur. “Kami sudah 20 tahun mengontrak karena belum punya rumah sampai sekarang,” ungkap Suharto usai meraih penghargaan di puncak acara peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke XXVII di Tennis Indoor, Senayan, Jakarta, Jumat 9 September 2011. Suharto menerima penghargaan berupa satu unit rumah pada peringatan Haornas 2011 yang diserahkan secara simbolis oleh Menteri Negara Pemuda dan Olahraga (Menpora), Andi Mallarangeng. “Saya sangat bangga mendapat penghargaan ini. Insya Allah belum terlambat untuk menikmatinya,” tutur Suharto yang telah menelan pil pahit selama 25 tahun mengayuh becak, sebelum mendapat perhatian dari pemerintah ini. (ant)
dengan menghadapi Napoli. Balotelli rencananya akan ditanyai perihal siapa saja sosok yang sudah menemaninya di area Scampia dan kenapa. Ini dilakukan sehubungan dengan penyelidikan yang sedang berjalan di wilayah itu, seputar organisasi Mafia. Menanggapi pemanggilan dari pihak aparat Italia tersebut, Balotelli mengaku berusaha tenang meski tetap sedih karena hal itu bisa memiliki imbas negatif kepada
keluarganya. “Tidak ada yang perlu dirisaukan. Aku tenang. Aku sama sekali tidak tahu siapa yang sudah memberiku tur berkeliling Scampia. Pada hari itu banyak sekali orang di sekelilingku,” aku Balotelli di Mirror. “Aku sedih karena kejadian ini bisa memiliki efek kepada keluargaku. Aku hanya ingin melihat-lihat kawasan itu saja karena aku pernah melihatnya di film Gomorrah,” lanjutnya. (tribunnews/ugi)
Kematiannya Masih Misterius KEMA TIAN juara dunia tinju KEMATIAN Ar turo Gatti mendadak pada tahun 2009 lalu masih menjadi misteri. Namun polisi Brasil menegaskan bahwa kematian Arturo Gatti adalah bunuh diri. Pihak kepolisian bersedia membuka kembali kasus ini bila memang diminta jaksa penuntut umum untuk kepentingan penyilidikan swasta Amerika. “Penyelidikan kami memastikan Gatti meninggal karena bunuh diri,” kata Alberes dari kepolisian Brasil. “Tidak ada tandatanda pembunuhan seperti bekas perkelahian. Tanda di leher Gatti juga menunjukkan kemungkinan ini.” Namun pihak Gatti menyakini kematian sang pentinju itu karena dibunuh. Sebelumnya, polisi menahan istri Gatti, Amanda Rodrigues, dan menyebut ia membunuh Gatti ketika tidur. Namun, polisi membebaskannya setelah Amanda ditahan selama 18 hari. Dalam wawancara setelah bebas, Amanda menyebut suaminya melakukan bunuh diri karena takut ditinggal olehnya. Suami istri ini sempat terlibat per tengkaran sebelum kematian Gatti. Saat ini Amanda tengah menjalani sidang di Kanada berkaitan dengan kepemilikan bisnis perumahan milik mendiang suaminya. Sidang ini menyangkut siapa pewaris
harta kekayaan suaminya tersebut. Dua detektif swasta Amerika Paul Ciolino dari Chicago dan Joseph Mora dari Boston menyelidiki kembali kematian Gatti ini. Bahkan kemarin sudah berencana mengumumkan hasil penyelidikan awal. Namun karena badai Irene yang melanda Amerika, konferensi pers perihal penyebab kematian petinju legendaris Arturo Gatti itu ditunda. Kedua detiktif swasta tersebut disewa oleh manajer Gatti, Pat Lynch untuk menyelidiki musabab kematian Gatti pada 11 Juli 2009 di Brasil. Gatti meninggal dunia di usia 37. Pat Lynch
CMYK
merasa tidak puas dan memutuskan melakukan penyelidikan. Arturo Gatti ditemukan tewas di sebuah resor di Porto de Galinhas, Brasil, 2009 lalu. Polisi negara bagian Pernambuco menyebut mereka menemukan tubuh Gatti dengan kondisi luka pada bagian tubuh dan kepala. Semasa aktif sebagai petinju, Gatti mempunyai julukan “Thunder.” Ia dikenal dengan persaingannya dengan petinju Mickey Ward. Gatti mulai bertinju pada 1991 dan pensiun pada 2007. Gatti pernah menjadi juara dunia kelas welter yunior pada 1995. Selama karirnya ia mencatat rekor bertanding 40-9 dengan 31 KO dan menghadapi petinju-petinju ternama seperti Oscar De La Hoya dan Floyd Mayweather Jr. tribunnews/ (tribunnews/ ugi)
AP PHOTO
Mario Balotelli
Tak Berani Nonton Argentina SEJAK gagal menukangi timnas Argentina meraih piala dunia, mantan bintang Argentina Diego Maradona tidak berani lagi menyaksikan laga kesebelasan yang membesarkan namanyanya. Kabar ini memang agak janggal, mengingat sosok Maradona dianggap bak dewa sepakbola di Argentina. Selain itu, Maradona juga dikenal sangat mencintai sepakbola, olahraga yang telah membesarkan namanya bak seorang dewa. Namun mertua dari striker Manchester City Sergio Aguero ini punya alasan atas sikapnya itu. Kegagalannya memimpin skuad Albiceleste pada Piala Dunia 2010 lalu telah menyisakan trauma bagi Maradona. Sosok yang kini melatih klub Uni Emirat Arab, Al-Wasl mengaku takut akan kembali terluka dengan melihat negaranya kembali menuai hasil mengecewakan. “Sejak saya pergi, saya tidak pernah melihat sekalipun tim Argentina bermain. Dan saya tidak berpikir saya akan melihat mereka kembali karena itu akan membuat saya sakit,” ujar Maradona dilansir yahoosport. “Tak ada yang berhutang apapun kepada saya. Saya menempatkan hidup saya untuk para pemain dan mereka melakukan hal yang sama kepada saya. Kami hanya tidak dapat memberikan apa yang diinginkan Argentina yakni Piala Dunia. Tapi kami tidak punya hutang karena kami telah memberikan yang kami punya dan kami dapat melihat diri kami di kaca dengan bangga,” bebernya. Saat disinggung mengenai
AP HOTO
Diego Maradona keputusan pelatih anyar Argentina, Alejandro Sabella menunjuk Lionel Messi sebagai kapten menggantikan Javier Mascherano, sosok yang kerap disapa Si Boncel ini mengaku sangat mendukung keputusan itu. “Itu membuat saya bahagia karena dia anak yang luar biasa dan dia berhak untuk itu. Orang membuat pilihan mereka sendiri dan orang di Banglades, Kolkata, Munich atau dimanapun menonton seorang pemain seper ti Messi mereka akan tergila-gila untuk menontonnya. Dan tidak ada pemain yang lebih baik dari Messi,” pungkas Maradona. (tribunnews/ugi)