TRIBUN KALTIM - 15 FEBRUARI 2010

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

SENIN 15 FEBRUARI 2010 No.276/Tahun 7

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

Rekor MURI Kado HUT Balikpapan ● Kendarai Motor 106 Km dengan Mata Tertutup BALIKPAPAN, TRIBUN - Kota Balikpapan mendapatkan kado istimewa saat perayaan hari ulang tahun (HUT) ke-113 kali ini. Brian Murpratomo, warga Gunung Sari, Balikpapan, berhasil mencatatkan namanya di Museum Rekor Indonesia setelah mengendarai motor dengan mata tertutup sejauh 106 kilmeter, Minggu (14/2). Brian berhasil mematahkan rekor sebelumnya atas nama Budiono Imam Irianto dari Lombok yang mengendarai motor dengan mata tertutup sejauh 61,1 km dalam waktu 1,5 jam, 21 Desember 2003 lalu. Piagam rekor itu diberikan langsung oleh Senior Manager MURI,

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Mata Brian ditutup dengan kain sebelum mengendarai motor sejauh 106 km di halaman Kantor Walikota Balikpapan, Minggu (14/2).

Paulus Pangka, disaksikan Wakil Walikota Balikpapan Rizal Effendi di atrium e-Walk, Balikpapan Super Block. Brian bersama 113 pengendara motor dari beberapa klub di Balikpapan dilepas oleh Rizal dan unsur Muspida Balikpapan di depan Kantor Walikota Balikpapan sekitar pukul 07.56. Tepat dua jam 45 menit kemudian, Brian berhasil finish dengan selamat di e-Walk. Dalam perjalanannya, rombongan mengambil rute Kantor Walikota, Jl Yos Sudarso, Rapak, Jl Soekarno Hatta, Km 38, Samboja, Jembatan Sie Merdeka, ● Bersambung Hal 8

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Pansus Ancam Bank Mutiara Gunakan UU Hak Angket Amiruddin ■ untuk Sandera Bank Dicurigai ”Kalau dipersulit, PANSUS Angket Skandal Bank Century masih penasaran terhadap TRIBUN TIMUR nasabah Amiruddin Bank Century Amiruddin Rustan. Pasalnya, banyak ditemukan berbagai keganjilan keterangan pengusaha asal Makassar itu dengan data temuan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK), khususnya terkait pencairan dana sesuai data PPATK yang terjadi pada 12 Maret dan 29 Juli 2009. Namun, Amiruddin mengaku tidak pernah melakukan transaksi dengan alasan dananya ● Bersambung Hal 9

kita akan lakukan penyanderaan Bank Mutiara” Muhammad Romahurmudzi Anggota Pansus Bank Century

JAKARTA, TRIBUN - Tim Panitia Khusus Hak Angket skandal Bank Century akan terus memburu data empat nama penerima dana total sebesar Rp 7,1 miliar kepada manajamen Bank Mutiara Cabang Senayan, Jakarta. Bila memang nasabah tersebut fiktif, manajemen Bank

Mutiara harus mempertanggungjawabkan di muka hukum. “Ini bisa jadi kriminal bila memang benar fiktif. Kita akan meminta manajemen mempertanggungjawabkannya,” kata Muhammad Romahurmudzi, anggota Pansus dari Partai Persatuan Pembangunan , Minggu (14/2). Dijelaskan, temuan sementara tim belum menemukan keberadaan empat nasabah Bank Century (kini bernama Bank ● Bersambung Hal 9

Ngotot Rahasiakan Data MANAJEMEN Bank Mutiara (sebelumnya bernama Bank Century) tetap bersikeras tidak akan memberikan data-data nasabah yang menyangkut kerahasiaan bank. Hal tersebut dilakukan karena pihak Bank Mutiara tidak ingin melanggar undang-undang perbankan.

“Itu (data-data yang diminta Pansus Hak Angket Bank Century) menyangkut kerahasiaan bank, kami tidak bisa menyerahkan karena terbentur undang-undang perbankan,” ujar Direktur

TRIBUN KALTIM/M WIKAN HENDARMAN

Striker anyar Persiba, Muhammad Al-Bicho (kiri), mencoba menerobos lini pertahanan Arema Indonesia yang di jaga Irfan Raditya, pada laga lanjutan Indonesia Super Liga (ISL) 2009-2010 di Stadion Persiba Balikpapan, Minggu (14/2).

● Bersambung Hal 9

Persiba Kembali Runner Up ● Gol Tunggal Fery Taklukkan Singo Edan

Bendera Tuding Orang SBY

Kurnia

● Tak Terima Perusakan Markas Disebut Kriminal Murni JAKARTA, TRIBUN - Benteng Demokrasi Rakyat (Bendera) marah besar pada Polri. Mereka tak terima, penyerangan terhadap markasnya pada Jumat (13/2) malam, disebut kasus kriminal murni oleh Polri. Bendera pun menuding, orang sekitar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berada dibalik penyerangan markasnya. “Sangat dini sekali mengambil kesimpulan kalau

kasus ini murni kriminal. Kami mencurigai polisi terindikasi terlibat pengalihan isu Century. Polisi seolah mempolitisasi kasus ini,” kata Cornelo, aktivis Bendera di Markas Bendera, Jl Diponegoro No 58, Jakarta Pusat, Minggu (14/2). “Kalau dibilang ini kasus biasa, kenapa Mabes Polri ikut angkat bicara dan mengambil alih kasus ini de-

Fery

Tutup Mulut SETELAH penyerangan markas Benteng Demokrasi Rakyat (Bendera), para aktivis organisasi kemasyarakatan itu melakukan aksi tutup mulut. Aksi tutup mulut dilakukan para aktivis Bendera melalui demonstrasi sebagai bentuk keprihantinan atas insiden Jumat (12/2) malam lalu tersebut. ● Bersambung Hal 9

Al Bicho

Zulkifli

posisi runner up yang sebelumnya dihuni Persipura Jayapura dengan 32 poin. Kemenangan Persiba terhadap Arema ditentukan oleh Fery Aryawan yang mencetak gol semata wayang ke gawang Kurnia Mega, kiper Arema, pada menit 39. Persiba yang mengenakan kostum kebesarannya biru-biru langsung berinisiatif menyerang sejak menit awal. Baru berjalan tiga menit anak asuhan Daniel Roekito ini mendapat peluang tendangan ● Bersambung Hal 8

Grafis: Tribun Kaltim/Erva

● Warga Tionghoa Kaltim Rayakan Imlek

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

J.Lo

Gol tunggal Fery menit 39’

’Tahun Macan harus Mawas Diri’

Perayaan Imlek di Klenteng Guang De Miao Balikpapan.

Raditya

Pugliara

● Bersambung Hal 9

SAMARINDA, TRIBUN - Warga keturunan Tionghoa di Samarinda, Balikpapan, dan beberapa kota di Kaltim, melakukan sembahyang terakhir di tahun 2560 dan menyongsong Tahun Baru Imlek 2561, Sabtu (13/2). Mereka memadati berbagai klenteng yang ada di daerah ini. Di Samarinda, warga melakukan

J.Lo

Benny Njanka

BALIKPAPAN, TRIBUN - Persiba Balikpapan berhasil mengurangi ketertinggalan poin atas pemuncak klasemen Indonesia Super League (ISL) 2009/2010, Arema Indonesia, setelah mengalahkan tim berjulukan Singo Edan itu 1-0 di Stadion Persiba Balikpapan, Minggu (14/2). Saat ini Persiba mengumpulkan nilai 34, terpaut lima poin dari Arema yang telah memperoleh nilai 39. Kemenangan ini juga kembali menempatkan tim Beruang Madu di posisi

doa menyambut pergantian Tahun Baru Imlek 2561 yang dipusatkan di Klenteng Thian Gie Kong, Jl Yos Sudarso. Di klenteng tertua di Samarinda ini, prosesi sembahyang ditandai dengan pemukulan gendang, membunyikan lonceng, pembakaran dupa dan lilin, dan juga berdoa. ● Bersambung Hal 9

selamat pagi

fenomena

Facebook Makan Korban Lagi Jendela Hina Guru Empat Dunia Facebook Siswa Dikeluarkan SELAMAT Hari Senin. Uki M Kurdi Menikmati hari libur Direktur Tribun Kaltim dalam suasana perayaan Tahun Baru Imlek 2561 sekaligus Hari Valentine, tanggal 14 Februari kemarin, tentu akan membuat kita lebih bersemangat lahir-batin untuk bekerja lebih produktif di hari ini dan hari-hari mendatang. Seorang teman saya bercerita bahwa dirinya telah menemukan jendela baru. Dari jendela itu kini dia bisa melihat luasnya dunia. Dari jendela itu dia melihat banyak orang yang mengawe-awe mengajaknya ● Bersambung Hal 8

JEJARING pertemanan Facebook kembali memakan korban. Empat siswa SMU Negeri 4 Tanjungpinang, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) dikeluarkan bersamaan karena dianggap menghina guru lewat jaringan sosial tersebut. Kabarnya keempat pelajar ini, Al, Ya, Ha, dan siswi berinisial Am, kesal atas tugas rumah yang diberikan seorang guru wanita bidang keterampilan karena terlalu berat. Lantas salah satu dari mereka melampiaskan kekesalan terhadap guru itu di Facebook. Kalimat yang tertulis di Facebook itulah yang telah menyinggung guru yang bersangkutan.

● Bersambung Hal 9


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.