Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
SELASA 16 MARET 2010 No.305/Tahun 7
32
INDEPENDEN & KREDIBEL
Halaman
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
Ancelotti Pasang Kiper Ketiga ● Titik Lemah Chelsea Jamu Inter Carlo Ancelotti 12 Obi Mikel
Jose Mourinho
2 Ivanovic 15 Malouda
13 Maicon 12 Cesar 19 Cambiasso 9 Eto'o 26 Terry 6 Lucio 8 Lampard 11 Drogba 10 Sneijder 5 Stankovic 33 Alex 25 Samuel 22 Milito
22 Turnbul
19 Ferreira
13 Ballack 39 Anelka
8 Motta
4 Zanetti GRAFIS:BAYU
(4-3-1-2) Inter Milan
Chelsea (4-3-3) Cadangan: Henrique Hilario, Juliano Belletti, Fabio Borini, Jeffrey Bruma, Jose Bosingwa, Joe Cole, Daniel Sturridge Absen: Cezh, Carvalho, Essien, A Cole Pelatih: Carlo Ancelotti
Cadangan: Francesco Toldo, McDonald Mariga, Iván Ramiro Córdoba, Quaresma, Mario Barwuah Balotelli, Goran Pandev, Sulley Ali Muntari Absen: Davide Santon Pelatih: Jose Mourinho
LONDON, TRIan sudah menganLIVE ON BUN-This Land is tongi kemenangan Mine. Lagu yang di2-1 pada leg pertapopulerkan Andy ma di Stadion GiuRABU (17/3) Williams pada 1960Pukul 03.45 Wita seppe Meazza, Mian itu mungkin dilan. nyanyikan lagi oleh Pelatih Inter Tak bisa dibantah memang, Milan Jose Mourinho saat ber- nama Mou harum melekat pada tandang ke kandang Chelsea, Sta- setiap sudut Stamford Bridge. Dadion Stamford Bridge. tang ke sana pada 2004, dalam Mou, sapaan Mourinho me- waktu singkat, ia jadi tokoh paramang menganggap stadion kera- doks, dicintai sekaligus dibenci. mat Chelsea itu sebagai miliknya. Karena itu, ia sulit dilupakan puDengan kepala tegak, ia pun blik London. menggiring skuadnya untuk meDicintai karena ia bisa mengngenyahkan pasukan tuan ru- hadirkan dua titel Liga Inggris, mah pada leg kedua perdelapan- satu Piala FA dan dua Piala Carfinal Liga Champions, Rabu (17/ ling. Raihan yang sangat sempur3) dinihari. Ia makin yakin lantar- na bagi Chelsea setelah berpuluh-
puluh tahun hampa trofi. Dibenci lantaran sikap dan ucapannya kontroversial dan banyak membuat merah telinga pihak lain. Namun, masa-masa menyenangkan Mourinho di Stamford Bridge berakhir pada awal musim 2007/2008. Pria Portugal itu dipecat, dan pada awal musim 2008/ 2009 ia pindah ke Italia untuk menangani Inter. Untuk pertama kalinya sejak pergi, Mourinho akan kembali ke The Bridge. Bukan sebagai kawan yang akan reuni, tapi selaku lawan yang akan memimpin Inter meladeni Chelsea. Meski mengakui bahwa kariernya yang berusia dua tahun
lebih di Chelsea sebagai saat-saat menyenangkan, Mourinho tak mau dihantui kenangan. Allenatore 47 tahun itu berjanji bersikap profesional. “Saya akan berada di sana dengan hati saya sepenuhnya untuk kedua tim. Itulah yang saya lakukan sebagai profesional. Saya tak dapat menyembunyikan bahwa Chelsea adalah bagian penting dalam hidup saya,” kata Mourinho dikutip Reuters, Senin (15/3). Mou mengklaim, duel ini bak sebuah partai kandang saja karena merasa Stamford Bridge sudah seperti rumahnya, yang dia yakini ● Bersambung Hal 8
Umar Patek Melatih di Aceh ■ 7 Teroris Tewas dan 31 Ditangkap ”Yang ditangkap secara hiduphidup sebanyak 31 orang dan 7 lagi mati. Kami sudah keluarkan DPO 14 orang dengan masing-masing profilnya.” Jenderal Polisi Bambang Hendarso Danuri Kapolri
JAKARTA, TRIBUN - Umar Patek, salah satu pentolan Jamaah Islamiyah (JI) dan buron tero-
Mustaqim, Ubaid alias ris nomor Adi alias Jakfar, Ziad wahid di Inalias Deni Suramto donesia alias Toriq, Tono alias ikut melaRahmad alias Bayu tih kelomSeno, Pandu alias Abu pok teroris di Aceh. TeAsma, Abu Rimba man Dulmatin itu mealias Munir alias Abu latih bersama tujuh buUteuen, dan Usman ron teroris lainnya IST alias Gito. yang telah dirilis Polri. Umar Patek Ditambahkan“Menurut faktafaktanya, Umar Patek adalah pe- nya, kedelapan orang tersebut latih disana juga. Bukan hanya lulusan pelatihan perang di Filiyang tujuh itu,” kata Ka- pina. Kedelapannya merupabareskrim Polri, Komjen Ito Su- kan para ahli di bidangnya masing-masing. Sama halnya demardi, di Jakarta, Senin (15/3). Adapun ketujuh buron, se- ngan Dulmatin. lain Umar Patek yang dimaksud Ito adalah Abu Yusuf alias ● Bersambung Hal 9 Memburu Teroris Aceh
Jaja Pemasok Bom Imam Samudera ENCENG Kurnia alias Jaja (38), orang Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat yang tewas ditembak anggota Polsek Leupung dalam razia di Jalan Raya Banda Aceh-Meulaboh, Leupung, Aceh Besar, akhir pekan lalu, bukan orang baru dalam jaringan teroris. Ia merupakan pengantar bahan peledak Bom Bali I kepada Imam Samudera. Delapan tahun lalu, Jaja menggunakan kendaraan operasional bengkelnya yang
ANTARA/ANDIKA WAHYU
terdapat di Jawa Timur. “Dia yang memasok dan mengantarkan bahan peledak itu ke Imam Samudera,” ujar seorang anggota polisi di Mabes Polri, di Jakarta, Senin (15/3). Polri sendiri mengklaim Jaja berperan sebagai penyuplai dana pemasok senjata dan amunisi bagi kelompok teroris di Aceh. Saat dikonfirmasi informasi tersebut, Kadiv ● Bersambung Hal 9
Demokrat Belum Putuskan untuk Ganti Yusran Aspar ● Karena Hukuman Kurang dari 5 Tahun JAKARTA, TRIBUN Sekjen DPP Partai De- Partai Demokat (PD) mokrat Amir Syambelum memastikan suddin di Jakarta, Seakan mengganti Yusnin (15/3). Dijelaskan ran Aspran dari jabaAmir, selama ini Yustan sebagai anggota ran maupun kuasa DPR RI. Demokrat hukumnya bersikap masih menunggu hatertutup. DPP Partai sil pengajuaan PeninDemokrat juga baru ANT jauan Kembali (PK) tahu beberapa waktu Amir Syamsuddin mantan Bupati Penalalu setelah Yusran jam Paser Utara (PPU) tersebut. dieksekusi Kejari Paser PenaHal tersebut diungkapkan jam Utara (PPU) untuk menja-
lani vonis 1,5 tahun penjara yang dijatuhkan Mahkamah Agung (MA). Seperti diberitakan, Yusran Aspar dijemput paksa oleh Kejari PPU saat berada di Riau, pada Kamis (11/3). Yusran divonis bersalah melakukan korupsi oleh MA terkait kasus pengadaan lahan Korpri di Babulu Darat, PPU. Kini, Yusran ● Bersambung Hal 9
AP/IRWIN FEDRIANSYAH
Ratusan orang berjejal dan antre hingga empat lantai untuk dapat membeli alas kaki merek Crocs di mal Senayan City, Jakarta, Senin (15/3).
fenomena Berburu Alas Kaki Crocs Antre Empat Lantai dan Lupa Makan ADA-ADA saja tingkah para pencinta Crocs dalam Crocs Gives Back 2010 yang digelar Senin (15/3) ini di Senayan City. Tak hanya rela mengantre panjang dan berdesakan hingga berjamjam untuk masuk dan mendapatkan produk-produk Crocs dengan potongan harga superbesar, para pengunjung yang kebanyakan ibu-ibu itu bahkan rela mengajak anak-anaknya yang masih bayi dan balita untuk ikut berdesakan mengantre sepanjang 4 lantai, mulai dari Hall lantai 5 sampai Hall lantai 8 Senayan City.
Second Honeymoon Tribun Kaltim (6-Habis)
Program Second Honeymoon 7 hari/6 malam di Thailand-Singapura gelaran Tribun Kaltim, 3-9 Maret yang lalu dimaksudkan agar para peserta dapat semakin mempererat jalinan cinta kasih dan komunikasi antara suami dan istri. Melalui even yang unik ini, diharapkan peserta dapat saling memberikan kenangan istimewa yang tak terlupakan bagi suami atau istri tercintanya masing-masing
TRIBUN KALTIM/DH SAPTO NUGROHO
Pasangan Hadi Winarno - Suyatmi Resodikromo menerima trofi The Best Couple Second Honeymoon Tribun Kaltim 2010 dari Juraidah Juraidje, Minggu (7/3).
meroket di tengah masyarakat urban kota besar, khususnya Jakarta. Di luar waktu diskon, sepasang sandal Crocs ada yang dibanderol lebih dari Rp 500.000. ● Bersambung Hal 8
RENUNGAN NYEPI
Tahun Depan Bulan Madu ke Beijing
SEIRING dengan tujuan program tersebut, pada akhir perjalanan panitia memilih pasangan suami istri terbaik untuk mendapatkan hadiah sebuah kalung beserta liontin berlian. Kriterianya adalah pasangan yang paling mesra dan paling
SEMUA jerih payah di atas dilakukan demi mendapatkan alas kaki. Crocs adalah merek alas kaki yang diproduksi oleh Crocs Inc, yang didirikan George B Boedecker, Jr. Kantor pusatnya di Amerika. Popularitas alas kaki ini
kompak selama acara Second Honeymoon berlangsung. Minggu (7/3) malam adalah malam terakhir rombongan berada di Thailand. Lima hari sudah peserta berbulan madu kedua di Pattaya dan ● Bersambung Hal 8
Mari Hanyutkan Unsur Negatif HARI ini merupakan Hari Suci Nyepi, Tahun Baru Caka 1932. Sebelum memasuki tahun yang baru, kita harus menghanyutkan seluruh unsur negatif yang ada, baik di di alam semesta (Buana Agung), maupun dalam diri sendiri (Buana Pinandita Ida Alit). Hal ini lah yang kita Bagus Wedana Pura Giri Jaya Nata, lakukan saat Melasti dan Balikpapan Ngrupuk. Kita juga telah membasuh diri kita dengan Tirta Amerta (air kehidupan) sebagai tanda kita telah disucikan. Dengan menghilangkan segala yang buruk di akhir tahun, ● Bersambung Hal 9
Silakan Join: Tribun Kaltim Interaktif di facebook Setelah menelaah manfaat dan mudharat rokok, organisasi Islam Muhammadiyah mengeluarkan fatwa haram untuk merokok. Banyak yang mendukung, tapi ada juga yang menentang. Bagaimana dengan Anda sendiri, setujukah dengan fatwa ini? Rio Ridhayon Demo ROKOK HARAM.. itu pendapat saya.. perokok adalah orang yang paling egois di dunia.. dia gak pernah peduli sekelilingnya kalau mau merokok.. sadarkah para perokok anda telah menyebarkan racun buat orang sekeliling anda... dan rokok itu candu, dia rela melakukan apa saja untuk bisa merokok... dan sisi kesehatan gak perlu diragukan lagi bahaya nya satu pesan saya buat para perokok.. jangan pernah anda merokok didepan orang yang tidak merokok.. karena anda mengganggu dan melanggar HAM orang sekitar anda karena anda telah mengganggu dengan asap anda... Mashaby Milan Kalau rokok dilarang lagi-lagi masalah nasib pekerjanya yang diangkatangkat. Sama kayak pelacuran/lokalisasi aja, kalau ditutup bingung nyari kerjaan lain. Bagi yang pola pikirnya kayak gini, sekalian aja berpikir: jangan tumpas habis teroris, karena kalau teroris musnah, DENSUS 88 jadi pengangguran donk?!?!?!
BERSAMBUNG HALAMAN 27