Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
Selasa 17 Maret 2009 No.302/Tahun 5
32
INDEPENDEN & KREDIBEL
Halaman
fenomena
Baca Halaman 9
Baca Halaman 25
Baca Halaman 27
Baca Halaman 32
Cantik tapi Mematikan
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
SEJENIS tanaman liar yang mematikan dan membahayakan manusia dilaporkan telah “menyerbu” Uganda. Tanaman yang disebut “Congress” itu oleh media setempat pekan lalu disebutkan telah ● Bersambung Hal 8
IST
Tanaman Congress
Samsuri Nangis Terima Vonis ● Dihukum Empat Tahun Penjara ● Kasus Korupsi Dana Bansos Di Kukar JAKARTA, TRIBUN - Pelaksana Tugas Bupati Kutai Kartanegara (nonaktif) Samsuri Aspar divonis empat tahun penjara dan harus membayar denda Rp 200 juta subsider empat bulan penjara. Samsuri dinyatakan oleh Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta terbukti melakukan korupsi dana
Bantuan Sosial (Bansos) Pemkab Kukar tahun 2005 senilai Rp 23,134 miliar. Atas putusan tersebut, Samsuri langsung menyatakan menerima. Dengan mata berkacakaca, Samsuri menyatakan tidak mengajukan Banding. “Saya terima Pak (vonisnya),” ujar Samsuri kepada Majelis Hakim
Comments Salehuddin Ketua DPRD Kukar SEBAGAI seorang sahabat, orang Golkar, dan anggota masyarakat Kutai Kartanegara, saya berharap, agar Samsuri dapat tabah dan menerimanya semua
di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (16/3). Usai pembacaan vonis, kepada wartawan, Samsuri tetap mengatakan tidak mengajukan upaya hukum. “Saya tidak banding,” ujarnya. Vonis terhadap Samsuri le● Bersambung Hal 9
Teror Bom di Hotel Singgasana
M Aswin Sekretaris Daerah Kukar
TENGGARONG, TRIBUN - Teror bom mewarnai hari pertama kampanye Pemilihan Umum Legislatif di Kutai Kartanegara (Kukar), Senin (16/3). Teror bom itu menimpa salah satu hotel ternama di Kota Tenggarong, Hotel Singgasana. Akibatnya, puluhan karyawan dan tamu hotel terpaksa dievakuasi dari hotel yang terletak di atas bukit itu. Namun, isu ini tak mempengaruhi pelaksanaan kampanye di Kukar. Karena memang, tak ada partai politik (parpol) yang kampanye pada hari itu. Kabar adanya bom di hotel itu berawal dari Wina, staf bagian Sales and Marekting Hotel Singgasana. Perempuan setengah baya ini mendapat pesan pendek SMS sekitar pukul ● Bersambung Hal 9
● Bersambung Hal 9
SEBAGAI seorang sahabat saya sangat prihatin dengan putusan ini. Saya tahu persis Pak Samsuri. Saya yakin sebenarnya dia adalah orang baik, selalu berniat baik kepada orang lain dan melaksanakan TRIBUN KALTIM/REONALDUS
● Bersambung Hal 9
Tim Gegana Polda Katlim sedang menyisir halaman Hotel Singgasana, Tenggarong, Senin (16/3). PERSDA-BIAN HARNANSA
Sampaikan Firasat kepada Junaidi ● Pele tak Mau Ikut Tur Bontang PKT ke Papua
Sudah Asuransi Sekretaris Umum PS Bontang PKT Jaka Kirwanto mengatakan Jumadi dan seluruh pemain PKT telah diasuransikan klub. “Jumadi sudah kami asuransikan termasuk seluruh pemain PKT,” ujar Jaka saat dikonfirmasi, ● Bersambung Hal 9
madi) waktu di BanSAMARINDA, dung. Saat PKT tur ke TRIBUN-Berita duka Bandung, Pele menemeninggalnya pemui saya di hotel, kamain Bontang PKT arena waktu itu saya sal Balikpapan, Jubersama tim juga semadi Abdi sampai judang di Bandung,” ga ke telinga pelatih kata Junaidi. Persijap Jepara, JuAda suatu ucapan naidi. Kepada Tribun, Jumadi Abdi Pele yang sampai saat Minggu (15/3), pelatih asal Balikpapan tersebut ini masih di benak Junaidi. Pele tidak ingin ikut mengucapkan bela sung- mengatakan kawa atas meninggalnya salah mengikuti tur PKT ke Papua. “Saya masih teringat sampai satu aset terbaik Kaltim. “Saya terkejut. Saya tidak hari ini. Waktu itu saya, istri menyangka, padahal pada Feb- saya dan Ilham (Pemain Perruari lalu saya masih bertemu dengan Pele (panggilan Ju● Bersambung Hal 9
citizen journalism Harry Aginta Tes Pria Sejati di Tembok Besar NAMANYA Harry Aginta. Usia masih muda 27 tahun, status lajang. Pria kelahiran Dumai, Riau ini, sekarang menduduki jabatan sebagai Analis Modal di Bank Indonesia Cabang Balikpapan. Karena tugas negara pulalah, untuk ketiga kalinya Harry berlalang buana, mulai dari Singapura, Malaysia dan terakhir ke Cina. Selama empat hari di negeri Tirai Bambu itulah, Harry mempunyai catatan menarik yang dituangkan untuk pembaca Tribun Kaltim diturunkan dalam dua tulisan sebagai berikut. BEIJING merupakan ibukota negara sekaligus kota metropolitan yang terletak di wilayah utara Republik Rakyat Cina. Dalam struktur pemerintahan negeri Tirai Bambu tersebut, Beijing termasuk sebagai Kotamadya yang setara dengan provinsi.
Luas Kota Beijing adalah 16.800 km persegi dengan jumlah penduduk lebih kurang 17 juta jiwa. Sebagai ibukota negara, Beijing merupakan pusat politik, ● Bersambung Hal 9
Samsuri Aspar menangis setelah menerima vonis 4 tahun penjara yang dijatuhkan Majelis Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta kepadanya, Senin (16/3), terkait kasus korupsi dana Bansos Kukar.
SBY Kampanye di Basis JK ● Kampanye Perdana di Gelora Bung Karno JAKARTA, TRIBUN - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dipastikan akan memulai kampanye pada Jumat (20/3) mendatang. Kampanye terbuka SBY selaku Ketua Dewan Pembina DPP Partai Demokrat, dari jadwal yang didapat akan berakhir pada Minggu 5 April di 15 kota yang akan dikunjungi. SBY mengakhiri kampanyenya di Simpang Lima, Semarang, Jawa Tengah, salah satu provinsi yang menjadi basis utama PDIP. ● Bersambung Hal 8
Jadwal Kampanye SBY ● 20 Maret kampanye di Gelora Bung Karno ● 21 Maret (Denpasar, Bali) ● 22 Maret (Makassar, Sulsel dan Palembang, Sumsel) ● 26 Maret (Bandung, Jabar) ● 27 Maret (Bandung, Jabar dan Serang, Banten) ● 28 Maret (Medan, Sumut) ● 29 Maret (Banda Aceh, NAD dan Padang, Sumbar) ● 3 April (Bangkalan dan Surabaya, Jatim) ● 4 April (Yogyakarta, DIY) ● 5 April (Semarang, Jateng).
Ir H Bambang Susilo MM, Calon Anggota DPD RI
Perjuangkan APBN untuk Peningkatan Infrastruktur LAMA berkecimpung di bidang jasa konstruksi dan organisasi profesi Asosiasi Tenaga Tehnik Indonesia (ASTTI) dan Gabungan Pelaksana Konstruksi Seluruh Indonesia (Gapensi) Kaltim, Ir H Bambang Susilo MM tentunya bisa menangkap segala persoalan yang dihadapi Kaltim saat ini. Modal pengalaman inilah, Bambang Susilo bertekad ikut memperjuangkan kesejahteran masyarakat Kaltim melalui jalur Dewan Perwakilan Daerah (DPD). Arena Caleg KETUA Ikatan
Paguyuban Keluarga Tanah Jawi (Ika Pakarti) Kaltim ini melihat sarana infrastruktur di Kaltim masih belum tergarap maksimal, terutama daerah pinggiran
dan terisolir. Maka itu, Bambang Susilo siap tergerak untuk memperjuangkan kesejahteraan Kaltim dengan menjadi calon legislatif (caleg) DPD RI. ● Bersambung Hal 9