Harga Eceran
THE BEST
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
kalimantan regional newspaper 2010-2011
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
VERSI IPMA
INDEPENDEN & KREDIBEL
No.167/Tahun 9
MINGGU, 23 OKTOBER 2011
e-mail: redaksi@tribunkaltim.co.id
follow us: @tribunkaltim
join us: add us: tribunkaltim.co.id
epaper.tribunkaltim.co.id
32
Halaman
Jasad Kadhafy Dipamerkan ■ Penyebab Kematian masih Diselidiki ■ Keluarga Minta Izin untuk Memakamkan ”Kami percaya diperlukan penyelidikan (atas kematian Kadhafy). Banyak hal yang harus dipastikan, apakah dia tewas dalam pertempuran atau dieksekusi setelah ditangkap” Rupert Colville Juru bicara Komisi Tinggi HAM PBB
TRIPOLI, TRIBUN - Tragis akhir hidup mantan pemimpin Libya Moammar Kahdafy. Pasca tewasnya sang diktator setelah tertangkap di Sirte, Kamis (20/ 10) hingga kini jasadnya belum juga dimakamkan. Jasad mantan penguasa Libya selama 42 tahun itu menjadi tontonan warga Misrata, kota yang paling menderita selama pemerintahannya. Di kota itu, jenazah Kadhafy dengan bercak darah di sana-sini dipamerkan di
15 Diktator di Dunia
● Bersambung Hal 9
Aisha Sakit PUTRI Moammar Khadafy, Aisha, jatuh sakit hingga harus dirawat di rumah sakit setelah mengetahui ayah dan saudara lelakinya, Mutassim, tewas di tangan pasukan pemerintah transisi Libya. Demikian media Aljazair melaporkan, Jumat (21/10). Aisha dilarikan ke rumah sakit pada Kamis (20/10) setelah melihat video dan foto-foto ● Bersambung Hal 9
AP/DAVID SPERRY
Jenazah mantan pemimpin Libya, Moammar Kadhafy yang tewas setelah tertangkap pasukan pemerintah transisi di Sirte, Kamis (20/10) lalu hingga kini jasadnya belum juga dimakamkan. Bahkan jasad Kadhafy yang disimpan di tempat pendingin, disalah satu pusat perbelanjaan tersebut jadi tontonan warga.
DIKTATOR diidentikan dengan pemerintahan bertangan besi. Seringkali nasib para penguasa ini berakhir tragis. Tewas dibunuh, atau terusir secara menyakitkan dari negaranya sendiri. Majalah Time mengeluarkan daftar 15 diktator terbesar yang berhasil digulingkan. Siapa saja mereka? 1. Muammar Kadhafy Kolonel Muammar Kadhafy memerintah Libya selama 42 tahun. Dia mengambil alih kekuasaan saat masih berpangkat Kapten dan berusia 27 tahun pada 1969.
Kadhafy digulingkan dari kekuasaannya dan ditembak mati pasukan revolusi yang dibantu NATO tanggal 20 Oktober 2011. 2. Saddam Husein Saddam Husein memimpin Irak sejak 1979. Dia menghadapi AS dan sekutunya dalam dua kali perang. Pada perang teluk kedua tahun 2003, AS dan sekutunya menyerang Irak dengan tuduhan Saddam mengembangkan senjata biologi. ● Bersambung Hal 9
Dicopot karena Tolak Impor Garam ● Fadel Minta Sudi Transparan Sampaikan Fakta JAKARTA, TRIBUN - Fadel Muhammad mengaku legowo dengan pencopotannya sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan. Setelah melakukan perenungan dan introspeksi serta mendapatkan masukan dari koleganya, ia tahu kelemahannya. Apa itu? “Saya baru menyadari bahwa selama menjabat sebagai Menteri Kelautan
dan Perikanan, sikap saya dalam memperjuangkan ekonomi rakyat terlampau keras,” ujar Fadel. Hal ini disampaikan saat menggelar jumpa pers di kediamannya, Komplek Widya Chandra V No 26, Jakarta Selatan, Sabtu (22/10). Menurut Fadel, dirinya terlalu keras dalam menolak kebijakan impor garam dan ikan.
rd Stadion Old Traffo
Laporkan ke Allah MANTAN Menteri Kelautan dan Perikanan Fadel Muhammad mengaku banyak mendapatkan masukan dari koleganya untuk melaporkan Mensesneg Sudi Silalahi ke kepolisian karena dinilai melakukan pencemaran nama baik akibat menyebut
dirinya bermasalah. Namun Fadel memilih menyikapinya dengan cara lain. “Saya tidak akan laporkan ke polisi, tapi saya akan laporkan ke Allah dan Rosul-Nya,” ujar Fadel saat menggelar jumpa pers di ● Bersambung Hal 8
● Bersambung Hal 9
Nurdin Ditawari Rp 1 Miliar ● Diminta Bungkam soal Pembantaian Orangutan di Muara Kaman
DOK/HO
Orangutan, yang diduga korban pembantaian di kawasan dekat salah satu perusahaan sawit, Desa Puan Cepak, Muara Kaman.
SAMARINDA, TRIBUN Masih ingat berita kasus pembantaian puluhan orangutan yang diduga dilakukan salah satu perusahaan kelapa sawit di Desa Puan Cepak, Kecamatan Muara Kaman, Kutai Kartanegara pada kurun waktu 2009-2010. Perkembangan terbaru yang kini mencuat dipermukaan, beredar isu bahwa direktur perusahaan sawit (tempat kejadian pembantaian orangutan) menawarkan uang “tutup mulut”
senilai Rp 1 miliar kepada Nurdin, mantan kontraktor di perusahaan sawit yang mengetahui peristiwa pembantian satwa dilindungi tersebut. Uang itu dikabarkan sebagai imbalan, agar Nurdin tidak lagi berbicara ke media, soal peristiwa pembantaian orangutan. Sebelumnya, Nurdin mengungkap kejadian pembantaian puluhan orangutan itu kepada Tribun. ● Bersambung Hal 8
Ball Prediksi Skor Super y Cit n Ma Man United 2-1
2 Richards
25 Hart
6 Lescott 42 Yaya Toure 19 Nasri 4 Kompany 18 Young 34 De Jong 22 Clichy 3 Evra 14 Hernandez 16 Aguero 21 Silva 24 Fletcher 45 Balotelli 5 Ferdinand 11 Giggs 10 Rooney 1 De Gea Cadangan: 17 Nani 15 Vidic 30 Pantilimon, 4 Jones 13 Kolarov, 5
Cadangan: 34 Lindegaard, 6 Evans, 25 Valencia, 8 Anderson, 13 Park, 19 Welbeck, 9 Berbatov Absen: Rafael, Cleverley (cedera) Pelatih: Sir Alex Ferguson
YU BA IS: AF GR
Zabaleta, 7 Milner, 11 Johnson, 18 Barry, 10 Dzeko Absen: Tevez (indispliner) Pelatih: Roberto Mancini
De Jong akan Matikan Rooney DERBY Manchester antara Manchester United kontra Manchester City di Stadion Old Trafford, Minggu (23/ 10) malam, bukan sekadar mempertaruhkan harga diri dan perebutan puncak klasemen. Pertandingan ini juga menjadi ajang adu ketajaman antara Wayne Rooney dan Sergio Aguero membobol gawang lawan. Rooney saat ini tercatat sebagai bomber terproduktif di Liga Primer Inggris dengan
LIVE ON MINGGU (23/10) PUKUL 20.30 WITA
torehan sembilan gol. Bukan cuma gol, Rooney juga menyumbangkan dua assist buat Setan Merah. Aguero juga tak kalah garang. Penyerang asal Argentina yang baru musim ini bergabung dengan City itu langsung tajam dan membuntuti Rooney di daftar top skor dengan koleksi delapan gol. Alat pembanding Rooney dan Aguero bukan cuma jumlah gol. Jumlah hattrick yang sudah dibukukan oleh dua pemain itu juga pantas untuk mengukur ketajaman mereka.
Hingga pekan kedelapan, Rooney telah dua kali mencetak hattrick, yakni saat MU melumat Arsenal 8-2 dan mengalahkan Bolton Wanderers 5-0. Sedang Aguero membukukan hattrick saat memborong tiga gol kemenangan City atas Wigan Athletic, bulan lalu. Di panggung megah Theatre of Dream, kedua bomber yang tengah on fire ini bakal menjadi perhatian utama di atas lapangan. Keduanya menjadi andalan masing-masing tim dan sebaliknya ancaman bagi tim lawan. “Keduanya (Aguero dan Rooney) pemain luar biasa bagi ● Bersambung Hal 8