TRIBUNKALTIM-24 MEI 2010

Page 1

Harga Eceran

tahun 8

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

Mei 2010

SENIN 24 MEI 2010 No.017/Tahun 8

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

Lorenzo Kokoh di Puncak Ungguli Rossi di Le Mans LE MANS, TRIBUN-Yamaha berhasil mewujudkan ambisinya memenangkan MotoGP Prancis, Minggu (23/5) dengan finis di peringkat pertama dan kedua. Jorge Lorenzo tampil sempurna sehingga begitu perkasa selama 28 lap di Sirkuit Le Mans. Pebalap Spanyol itu mengambil alih pimpinan lomba pada lap ke-11. Sebelumnya, ia dan rekan setimnya Valentino Rossi sempat menyuguhkan pertarungan menegangkan, saling salip-menyalip. Tapi, dengan stamina dan didukung performa Yamaha YZ-M1, Lorenzo menguasai lomba. Dan ini kemenangan keduanya musim ini sekaligus memperkokoh posisi teratas sementara dengan 70 angka. Sementara Rossi harus puas di urutan kedua. Meski sempat memberi perlawanan, namun kondisi fisik yang kurang mendukung, membuat Rossi harus menyerahkan posisi terdepan kepada Lorenzo pada lap ke-11. Persaingan jadi kurang seru dengan jatuhnya AFP/JEAN-FRANCOIS MONIER

Bersambung Hal 9

Jorge Lorenzo

KLASEMEN 1.Jorge Lorenzo

20 25

25 70

2. Valentino Rossi

25 16

20 61

3. Andrea Dovizioso 16 10

16 42

4. Dani Pedrosa

9 20

11 40

5. Nicky Hayden

13 13

13 39

6. Randy de Puniet

10

7

9 26

7. Marco Melandri

3

8

10 21

8. Colin Edwards

8

4

4 16

9. Marco Simoncelli

5

5

6 16

10. Hector Barbera

4

3

8 15

11. Hiroshi Aoyama

6

2

5 13

12. Mika Kallio

0

9

3 12

13. Ben Spies

11

0

0 11

14. Casey Stoner

0 11

0 11

15. Aleix Espargaro

0

1

7

8

16. Loris Capirossi

7

0

0

7

Anas Pimpin Demokrat Dikeroyok Andi dan Marzuki Tetap Menang PEROLEHAN SUARA untuk lima tahun Dengan Sebagai kejayaan itu, PUTARAN PERTAMA mendatang. Ketua Umum partai Anas 236 maka akan terbesar di negeri ini, Andi 82 Anas menegaskan memperoleh Marzuki 209 bahwa kemenangan kejayaan di PUTARAN KEDUA ini menuju Pemilihan Anas 280 2014. Kami Presiden 2014. 247 “Dengan kejabertiga akan Marzuki yaan itu, maka akan tetap memajukan memperoleh kejayaan di 2014,” Partai Demokrat kata Anas Urbaningrum usai diAnas Urbaningrum, Ketua Umum PD

BANDUNG, TRIBUN - Anas Urbaningrum terpilih menjadi Ketua Umum Partai Demokrat

tetapkan menjadi Ketua Umum Partai Demokrat, di Kongres Nasional II Partai Demokrat, Hotel Mason Pine,

Andi Blunder ANDI Mallarangeng gigit jari. Andi sudah tak bisa melangkah ke pemilihan putaran kedua karena perolehan suaranya paling buncit diantara dua kandidat lainnya. Pada putaran pertama Andi hanya memperoleh 82 suara, lalu Anas 236 suara dan Marzuki 209 suara. Belum lagi pengumuman suara tahap ANTARA/YUDHI MAHATMA

Bersambung Hal 9

Bersambung Hal 9

Ketua Umum Partai Demokrat (PD) terpilih, Anas Urbaningrum (tengah) tertawa dengan Marzuki Alie (kiri) dan Andi Mallarangeng (kanan) saat voting di Kongres II PD, Padalarang, Bandung, Jawa Barat, Minggu (23/5).

Surat An-Naas Berkumandang PEROLEHAN suara akhir pemilihan Ketua Umum Demokrat menetapkan Anas Urbaningrum menjadi Ketua Umuma. Pendukung Anas langsung menyemut menghampiri sang kandidat. Luapan kegembiraan tak terbendung di arena Kongres Nasional II Partai Demokrat,

Hotel Mason Pine, Bandung Barat, Jawa Barat, Minggu (23/ 5). Perolehan suara terakhir untuk Anas Urbaningrum meraih 280 suara. Sedangkan Marzuki Alie memperoleh 246 suara. Sontak saja pendukung Anas Urbaningrum langsung mengerubuti jagoannya.

selamat pagi

Ainun Habibie

Para pendukung langsung berebut untuk bersalaman dengan Anas. Kemenangan Anas ini diiringi lagu Mars Bersambung Hal 9

Ikuti Updating Berita di

&

www.tribunnews.com www.tribunkaltim.co.id

AP/ANDRES KUDACKI

Jose Mourinho mengangkat piala kemenangan.

SEBELUM laga final Liga Champions 2009/2010 Bayern Muenchen kontra Inter Milan dihelat, banyak kalangan mengkritisi sekaligus memprediksi

Pelatih Inter Jose Mourinho akan menerapkan strategi bertahan atau negative football untuk Bersambung Hal 8

Aktivitas Pelajar Kelas Akselerasi di Kaltim (3)

Perlu Pendampingan Psikolog KEPEMILIKAN IQ di atas rata-rata dan nilai akademis tinggi dan konstan merupakan keistimewaan para siswa program CIBI TRIBUN/JOE (Cerdas Istimewa Misman Bakat Istimewa). Benarkah keistimewaan ini sebuah bentuk eksklusivitas?

SELAMAT hari Senin. Banyak tokoh yang bisa kita jadikan panutan dalam hidup. Karena hidup adalah sebuah pilihan, maka memilih tokoh panutan adalah bagian dari upaya kita untuk mempermudah diri agar kita bisa hidup Uki M Kurdi lebih berkualitas. Direktur Tribun Kaltim “Al-ainu jauharotun.” Mata adalah permata. Begitulah pepatah TRIBUN/FACHMI RACHMAN

Bersambung Hal 8

Paradok Mourinho Hancurkan Muenchen

Siswa Program CIBI SMPN 1 saat istirahat.

PROGRAM CIBI yang sebelumnya dikenal sebagai kelas akselerasi menuntut para siswa dapat menyerap pelajaran sekaligus

merampungkannya lebih cepat dibandingkan rekanrekannya di reguler. Konsekuensinya, waktu mereka lebih banyak dihabiskan TRIBUN/JOE Rikadiantiasih untuk mengerjakan tugas mandiri dan kelompok, serta tentunya lebih banyak membaca materi pelajaran. Hal ini diakui Irene Grace, siswi RSBI SMAN 1 Balikpapan yang sempat berada di kelas CIBI. “Tugas Bersambung Hal 8

Silakan Join: Tribun Kaltim Interaktif di facebook Bagaimana tanggapan Anda mengenai temuan illegal logging terbesar di Kaltim?

Adhelz Onde-Onde Loemoed biasa x juga pasti melibatkan aparat polisi kan.!? klo gak mana bisa operasi x bertahan ampe bertahun-tahun. 23.061 batang kayu,, tu berapa hektar hutan yg sdh digunduli x.?? ckckckckk.. mungkin masih ada illegal logging yk lebih besar.. yaa selamat bwt kesuksesan aparat kepolisian saat ini, tp masih perlu kerja keras yg lebih lagi.. untuk aparat yg terlibat kejahatan tersebut sudah seharus x ditindak tegas..

BERSAMBUNG HALAMAN 9


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
TRIBUNKALTIM-24 MEI 2010 by tohir tribun - Issuu