TRIBUNKALTIM - 26 SEPTEMBER 2009

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

Sabtu 26 September 2009 No.136/Tahun 7

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

KPK Usulkan Orang Dalam ■ Sebagai Pelaksana Tugas Pimpinan Kalau orang KPK sendiri, seperti direktur, sekjen, dan kepala biro, sudah terbukti punya integritas dan profesionalitas M Yasin, Wakil Ketua KPK Bidang Pencegahan

JAKARTA, TRIBUN- M Yasin dan Haryono Umar, dua orang yang masih aktif dari lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), memenuhi undangan Tim Lima yang bertugas menyaring pelaksana tugas (Plt) pimpinan KPK. Keduanya mengusulkan agar priori-

(25/9) pukul 14.00 WIB. tas Plt pimpinan KPK Ia juga meminta diambil dari orang daagar sosok yang dipilam KPK maupun eks lih Tim Lima nanti juga pimpinan KPK perioharus independen, de sebelumnya. memiliki integritas “Alasannya, kalau baik, bisa langsung orang KPK sendiri, sebekerja dan dapat beperti direktur, sekjen, kerja secara kolegial. dan kepala biro, suTRIBUN/BIAN “Kalau ini bisa dipedah terbukti punya inM Yasin nuhi, saya rasa dapat tegritas dan profesionalitas sehingga kalau mereka membantu untuk menguatkan memenuhi kriteria Plt tak akan KPK dalam melaksanakan tumengganggu KPK, malah akan gas dan fungsinya dalam mengmenguatkan KPK,” Yasin yang atasi situasi krisis sambil mesaat ini masih sebagai Wakil nunggu proses hukum Pak BiKetua KPK Bidang Pencega- bit dengan Pak Chandra oleh han. Hal ini disampaikan Yasin penegak hukum lain terkait pedalam pertemuan di kantor Ad- langgaran kewenangan,” kata nan Buyung Nasution -- anggo- Yasin usai pertemuan yang berta Tim Lima yang juga anggota langsung sekitar dua jam terseDewan Pertimbangan Presiden but. -- di belakang Sekneg, Jumat ● Bersambung Hal 9

Sebagai Obat Kekecewaan

PERSDA/BIAN HARNANSA

Widodo AS (tengah) mengantar dua unsur Pimpinan KPK M Yasin (kanan) dan Haryono Umar (kiri) usai pertemuan tertutup antara KPK dengan Tim Lima di Gedung Wantimpres, Jakpus, Jumat (25/9).

Akhirnya Menerima SEMPAT berbeda pandangan, akhirnya dua pimpinan KPK yang tersisa, M Yasin dan Haryono Umar, menerima terbitnya Perppu Nomor 4 Tahun 2009 tentang pemilihan pelaksana tugas (Plt) pimpinan KPK. Langkah ini diambil karena lembaga anti korupsi tersebut bersikap realistis. “Kita menerima realita. Perppu itu yang mengeluarkan, kan, Presiden. Sebagai lembaga negara tidak mungkin kita tolak,” ujar M Yasin, Jumat (25/9). Menurut Yasin, selama ini ia bersikap menolak Perppu karena masih berupa wacana. Setelah resmi disahkan, mau tidak mau, ia harus melaksanakannya.

TIM Lima yang dibentuk Presiden Susilo Bambang Yudhoyono untuk merumuskan, menyaring dan menyeleksi calon pelaksana tugas (Plt) pimpinan KPK bertugas hanya untuk seminggu. Karena itu, setelah dibentuk, Rabu (23/9) lalu, tim ini langsung mengebut, kerja tiap hari. Tim Lima terdiri atas Menko Polhukam Widodo AS, Menteri Hukum dan HAM Andi Matalatta, anggota Wantimpres Adnan Buyung Nasution, Direktur Transparansi Internasional Indonesia/ ● Bersambung Hal 9

AFP/JEWEL SAMAD

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono didampingi Ibu Negara Ani Yudhoyono berfoto bersama Presiden AS Barack Obama dan First Lady Michelle Obama dalam resepsi pembukaan KTT G-20 di Pittsburgh, AS.

DPR Diminta Obama: Halo, Masih Jet Lag? Permanen Tidak Mengusik ● SBY Urutan 17 Hadiri Resepsi KTT G-20 Ganti G-8

DEWAN Perwakilan Rakyat (DPR) diminta tetap fokus pada kewenangannya dalam menyikapi Perppu Perubahan UU KPK No 30 Tahun 2002 yang dikeluarkan Presiden daripada sibuk meminta Tim Lima TRIBUN/BIAN yang bertugas menyaring Adnan Buyung calon pelaksana tugas (Plt) pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk berkonsultasi dengan mereka soal kriteria dan sumber rekrutmen calon.

● Bersambung Hal 9

PITTSBURGH, TRIBUN-Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) didampingi Ibu Negara Ani Yudhoyono, bersama para pemimpin negaranegara yang tergabung di dalam G-20, menghadiri resepsi pembukaan (Opening Reception) KTT G-20 yang diadakan Presiden Amerika Serika, Barack Obama dan First Lady Michelle Obama. Acara tersebut diselenggarakan di Phipps Conservatory and Botanical Garden, Pittsburgh, Kamis (24/9)

BIASANYA malam sebelum keputusan Idul Fitri diambil, saya tak berhenti menelpon Konsulat di Marseille. Bukannya apa-apa, suami saya kan harus mengatur waktunya untuk tidak bekerja, dan anak saya juga harus disiapkan surat izin tak masuk sekolah. HO

● Bersambung Hal 8

WNI di Prancis bermaafan usai melaksanakan shalat Id.

fenomena

JAKARTA, TRIBUN Setelah lama tidak bertemu, Sumiyem akhirnya bertemu dengan anaknya, Putri Munawaroh, tersangka teroris yang harus dirawat di Rumah Sakit Kepolisian Pusat Raden Said Sukanto (Rumkit Polpus RS Sukanto), Kramat Jati, Jakarta, Jumat (25/9). Bersama Nanang, kakak Munawaroh, Sumiyem didampingi penasehat hukumnya, Zul Haidir bisa bertemu Munawaroh di Ruang Cendrawasih III lantai 3. “Iya mau jenguk Putri,” kata Sumiyem singkat, pa-

Noorsyaidah

Lima Bulan Ikut Mamah Dedeh

Kawat di Perut Tersisa Tiga REPRO/KHOLISH CHERED

Noorsyaidah dan Mamah Dedeh

● Bersambung Hal 8

Sumiyem Lega Bertemu Munawaroh

Dini Kusmana Massabuau

Lebaran bersama WNI di Prancis Selatan

LEBARAN kali ini memang istimewa. Selain tanggal jatuhnya Idul Fitri sama dengan tahunnya (20-09-2009), saya juga tak seperti biasanya kerepotan menunggu berita kapan tepatnya hari raya besar umat Islam ini ditetapkan. HO Di Prancis maupun di Indonesia Hari Kemenangan ini dirayakan pada hari yang sama.

● Bersambung Hal 8

PARA pemimpim Konferensi Tingkat Tinggi (KT) kelompok ekonomi G-20 yang berlangsung dua hari di Pittsburgh, Pennsylvania, AS, secara konsensus membuat kesepakatan bahwa G20 akan menggantikan G-8 secara permanen, Jumat (25/9).

● Bersambung Hal 9

citizen journalism Muslim Kamboja Ikut Numpang

malam waktu setempat atau Jumat (25/9) pagi di Indonesia. Presiden SBY dan Ibu Any tiba di lokasi acara pada urutan ke-17, dan disambut hangat Barack dan Michelle Obama. Presiden Obama menyapa Presiden SBY dalam bahasa Indonesia. “Halo, apa kabar?” tanya

Obama yang semasa kecil pernah tinggal di Jakarta. SBY pun menjawab,” Baikbaik.” Obama kemudian bertanya lagi,” Masih jet lag?” sambil memeluk SBY. Phipps Conservatory and Botanical Garden sengaja dipilih oleh Presiden Obama sebagai tempat Opening Reception dan Working Dinner karena dinilai sebagai taman hutan tropis terindah di Amerika Serikat.

MASIH ingat dengan Noorsyaidah? Perempuan yang berdomisili di Sangatta, Kutai Timur, yang di perutnya keluar puluhan kawat ini memang lama tak terdengar beritanya. Ternyata, selama 5 bulan Nur berangkat ke Jakarta untuk belajar agama pada Mamah Dedeh, ustadzah dan penceramah kondang.

SETELAH belajar selama 5 bulan, kini Noor kembali ke Sangatta. Terjadi perbaikan pada penyakitnya yang fenomenal. Saat awal keberangkatan dulu, 47 kawat keluar dari perutnya, kini tinggal 3 kawat. ● Bersambung Hal 9

dat dan jelas. Pertama kali menginjakkan kaki di Rumkit Polpus RS Sukanto, aura sedih nampak dari balik wajahnya yang tertutup kerudung krem. Tapi suasana hatinya berubah setelah dipersilahkan kepolisi-

an menemui putrinya. “Kakak dan ibunya ketemu langsung. Mereka berpelukan. Putri sempat mencium tangan ibunya,” kata Zul Haidir yang hanya bisa melihat pertemuan keluarga di balik pintu. ● Bersambung Hal 9

Jasad Noordin Seminggu Lagi DELAPAN hari berselang dari setibanya di RS Polri Sukanto, jenazah gembong teroris paling diburu di Indonesia, Noordin M Top belum juga diambil keluarga. Jasad itu masih terbujur kaku di ruang kedokteran forensik. ● Bersambung Hal 9

100 Tahun Masih Ngantor BERUMUR panjang adalah harapan setiap orang. Terlebih jika berumur panjang dan memiliki kesehatan yang baik, siapa yang tak ingin? Adalah Astrid Thoenig, wanita asal New Jersey, AS, yang berulang tahun ke-100 pada 24 September. Dalam usia yang ‘sangat dewasa’ itu, Thoenig masih bekerja di perusahaan keluarganya, Thornton Insurance. ● Bersambung Hal 9

HO

Astrid Thoenig


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.