TRIBUNKALTIM - 30 JUNI 2010

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

RABU 30 JUNI 2010 No.054/Tahun 8

32

INDEPENDEN & KREDIBEL

Halaman

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

3 Jam Tergencet ! Kereta Api Logawa Terguling di Madiun ! Enam Penumpang Tewas

ANTARA/ARIEF PRIYONO

Sejumlah warga menyaksikan kecelakaan KA Logawa di Saradan, Madiun, Jatim, Selasa (29/6). Satu gerbong dari 11 KA Logawa jurusan Purwokerto-Jember jatuh ke dalam jurang sementara dua gerbong lainnya terseret keluar jalur sejauh10 meter. Enam korban tewas dan puluhan mengalami luka-luka dalam kecelakaan tersebut.

MADIUN, TRIBUN - Dua dari enam 6 orang korban Kereta Api Logawa, tewas akibat tergencet gerbong yang anjlok dan terguling di Madiun, Selasa (29/6). Seorang laki-laki, diduga warga setempat, tertimpa gerbong, separuh badannya tergencet sedangkan sebagian lagi terlihat di atas tanah, dan seorang lagi wanita. Keduanya tergencet selama tiga jam sebelum berhasil dievakuasi menjelang malam. Selain enam korban meninggal, puluhan lainnya mengalami luka-luka, baik luka berat maupun ringan. Kereta Api (KA) penumpang ini berangkat dari Purwakarta, Jawa Barat menuju Jember, Jawa Timur. Gerbong anjlok

di Dusun Kepel, Desa Pejaran, Kecamatan Mejayan, Kabupaten Madiun, Selasa (29/6) pukul 14.30 WIB. Kecelakaan kereta api yang membawa 11 gerbong itu, diduga disebabkan ambrolnya rel di perlintasan KM 133 + 400. Informasi lain menyebutkan kecelakaan disebabkan gerbong lebih dahulu oleng lalu sebelum anjlok tiga rel paling belakang. Saat gerbong bagian belakang yang anjlok, sedangkan lokomotif terus berjalan, tiga rangkaian gerbong paling belakang akhirnya terguling ke kiri rel dan masuk ke jurang di ! Bersambung Hal 9

Jepang Gagal Cetak Sejarah # Disingkirkan Paraguay Lewat Drama Adu Penalti ”Paraguay adalah negara kecil. kemenangan adalah satusatunya kesenangan yang bisa rakyat Paraguay dapatkan” Roque Santa Cruz, Pemain Paraguay

PRETORIA, TRIBUN Jepang gagal mencetak sejarah baru setelah kalah atas Paraguay melalui drama adu penalti pada partai perdelapanfinal Piala Dunia Afrika Selatan 2010 di Stadion Loftus Versfeld, Pretoria, Selasa (29/6) malam.

PEMBACA tentu sangat tahu tentang jalan Malioboro bukan?. Jika belum pernah menginjakkan kaki di sana, paling tidak pembaca bisa merasakan bagaimana suasana keriuhan dan romantisme nama jalan di Yogyakarta itu via lagu yang juga ! Bersambung Hal 8

! Bersambung Hal 9

FIFA Minta Maaf Kepada Inggris

Kaka jadi Aneh SANTUN dan kalem. Di dalam maupun di luar lapangan selalu menunjukkan sikap rendah diri. Itulah sosok dari playmaker Brasil, Ricardo

Izecson dos Santos Leite, dikenal sebagai Kaka. Karena sikapnya yang low profile banyak orangtua yang tak mempersoalkan anak-anaknya mengidolakan pemain kelahiran 22 ! Bersambung Hal 9

TDL Naik, Tarif Hotel Menyusul BALIKPAPAN, TRIBUN Naiknya Tarif Dasar Listrik (TDL) sebesar 6-20 persen yang diberlakukan mulai Kamis (1/7) khusus untuk pelanggan rumah tangga dan industri dengan daya minimal 1.300 VA (volt ampere) sampai 200.000 VA berimbas pada membengkaknya beban biaya operasional industri di sektor jasa seperti hotel dan restoran.

Wartawan Tribun

Taktik ala Malioboro

catatan piala dunia Mansur AM Wartawan Tribun

Nurfahmi Budi

Laporan dari Afsel

“Kenaikan TDL berimplikasi langsung pada sektor jasa seperti hotel dan restoran. Karena itu terkait hal ini hotel dan restoran mau tidak mau harus segera memikirkan ini dan melakukan penyesuaian harga dan tarif,” kata Ketua Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Kota Balik! Bersambung Hal 8

AFP/JEWEL SAMAD

Yuichi Komano gagal mengeksekusi penalti akibat bola yang ditendangnya membentur tiang gawang yang dikawal kiper Paraguay, Justo Villar, dalam drama adu penalti laga 16 Besar antara Jepang melawan Paraguay di Stadion Loftus Versfeld, Pretoria, Afsel, Selasa (29/6). Jepang akhirnya kalah 3-5.

news analysis

Tidak Pas

DOK/NEV

Aji Sofyan Effendi Pengamat Ekonomi

KENAIKAN Tarif Dasar Listrik (TDL) tidak pas waktunya apabila diberlakukan per 1 Juli 2010. Ini akan memicu tingkat inflasi walaupun sifatnya masih jangka

! Bersambung Hal 8

PRESIDEN FIFA (Federasi Sepak Sepakbola Seluruh Dunia) Sepp Blatter minta maaf kepada Federasi Sepak Bola Inggris (FA) atas tidak disahkannya gol Frank Lampard saat melawan Jerman. Blatter berjanji teknologi dalam bola akan dipertimbangkan.

Inggris harus angkat koper dari Piala Dunia 2010 setelah dikalahkan Jerman 4-1 ! Bersambung Hal 9

Ikuti Updating Berita

&

www.tribunnews.com www.tribunkaltim.co.id

Kapolda Kaltim soal Rekening Gendut

Siap Diklarifikasi Mabes MAJALAH Tempo, dalam laporan utama berjudul ‘Rekening Gendut Perwira Polisi”, memberitakan sejumlah perwira tinggi polisi yang dilaporkan melakukan transaksi keuangan mencurigakan. Berasal dari sumber yang tidak jelas, miliaran rupiah digelontorkan ke rekening mereka. Kapolda Kaltim Irjen Pol Mathius Salempang juga masuk dalam daftar perwira ini. Apa komentar Mathius soal ini? Berikut petikan wawancara Tribun dengan Mathius di kediamannya, Selasa (29/6) pagi.

Apa komentar Bapak soal pemberitaan majalah Tempo ini? -Saya tidak mau berpolemik. Nanti kalau membantah, saya malah justru DOK/WIK dibilang membela M Salempang diri. Apa Bapak sudah baca majalah Tempo itu? ! Bersambung Hal 8

Apa komentar Anda soal liputan khusus majalah Tempo berjudul Rekening Gendut Perwira Polisi yang diborong polisi?

Suwardi Tanahgrogot Sungguh berita yang memecahkan rekor majalah TEMPO yang laris laksana kacang goreng, bahkan ada satu polisi yang memborong 1.200 eksemplar dibayar kontan ini bisa diusulkan ke Jayaprana untuk mendapat sertifikat MURI. Masalah 15 rekening gendut perwira polisi yang mencurigakan, kita harus mengedepankan azas praduka tak bersalah dan mereka segera diperiksa.

Bersambung Halaman 27


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.