Harga Eceran
Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)
Jumat 13 Februari 2009 No.270/Tahun 5
INDEPENDEN & KREDIBEL
32 Halaman
fenomena
Pelecehan Seksual di Facebook Baca Halaman 1 3 13
Baca Halaman 25
Baca Halaman 2 4 24
Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416
DEMAM Facebook memang sedang melanda dunia. Namun, kecanggihkan situs jejaring sosial ini rupanya disalahgunakan Anthony Stancl. Remaja usia 18 tahun asal ● Bersambung Hal 9
Baca Halaman 2 7 27
TRIBUN/NEVRIANTO HP
Menperin Carikan Investor Tol Kaltim ● Minta Kawasan Industri Maloy segera Diwujudkan SAMARINDA, TRIBUN - Setelah Menteri Pekerjaan Umum (PU) Joko Kirmanto menyatakan mendukung pembangunan jalan tol Kaltim (Tribun, 12/2), giliran Menteri Perindustrian (Menperin) Fahmi Idris memberikan support serupa. Menprin bahkan secara tegas mengatakan, akan mencarikan investor
baik lokal maupun asing untuk mewujudkan proyek besar tersebut. “Infrastruktur merupakan salah satu penunjang utama berkembangnya perekonomian sebuah kawasan, sehingga rencana Kaltim untuk membangun tol itu patut diberikan dukungan. Departemen Perindustrian
Jadi Percontohan
akan ikut membantu mencarikan investor,” kata Fahmi, Kamis (12/2) saat menerima kunjungan dan pemaparan Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak bersama rombongan ke Departemen Perindustrian (Deperin) di Jakarta. Menperin akan membantu, khususnya rencana awal dari Balikpapan-Samarinda yang
TRIBUN KALTIM/M WIKAN H
Gaston Menangkan Persiba BALIKPAPAN, TRIBUN-Persiba Balikpapan mengalahkan tim tamu Bontang PKT dengan skor tipis 1-0 pada pertandingan perdana putaran kedua Indonesia Super League (ISL) 2008/ 2009 di Stadion Persiba, Kamis (12/2) sore. Gol semata wayang Persiba dicetak striker asing Gaston Castano pada menit ketiga melalui titik putih. Bermain di depan publik
sendiri untuk pertama kalinya musim ini, Persiba langsung menekan sejak kick off. Gaston langsung menerobos pertahanan tim lawan. Namun aksi bomber asal Argentina ini dijatuhkan penjaga gawang PKT, Herman Batak di kotak penalti. Wasit Jimmy Napitupulu lang-
● Bersambung Hal 9
JAKARTA, TRIBUN - Pelaksana Tugas Bupati (non aktif) Kutai Kartanegara Samsuri Aspar dituntut hukuman 5 tahun penjara dan membayar denda Rp 250 juta subsider. Samsuri Aspar dinyatakan terbukti melakukan korupsi dana pos anggaran bantuan sosial Pemkab Kukar senilai Rp 23,134 miliar. Modus pencairan dana tersebut dengan dalih biaya dinas anggota DPRD
● Bersambung Hal 8
● Bersambung Hal 9
SEBELUMNYA patut diberikan apresiasi setinggi-tingginya atas jerih payah dan perjuangan yang dilakukan Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak yang melakukan roadshow ke sejumlah menteri terkait pembangunan di Kaltim. Perjuangan ini patut dihargai. Dan tentunya lagi kita sangat berharap setelah kembali ke daerah nantinya, yang didapatAji Sofyan Pengamat Ekonomi
Setia Budi Ngaku Khilaf KETUA Panitia Urusan Rumah Tangga (PURT) yang juga anggota DPRD Kutai Kartanegara Setia Budi mengaku menyesal ● Bersambung Hal 9
Spirit Sukses Andreanus Pamudji (5)
Selalu Ikhlas dan Sabar KEIKHLASAN dan kesabaran menjadi kunci keberhasilannya dalam mempertahankan profesi yang dijalani Andreanus Pamudji selaku pengurus janazah. Tak jarang, Andreanus mendapat hambatan bahkan mengorbankan jiwanya saat menolong jenazah. Berikut perjalanan kisah Andreanus dan Yayasan Kasimo yang dipimpinnya. SAYA selalu mengutamakan rasa ikhlas dan tabah serta sabar dalam setiap menangani jenazah. Hal itu demi pelayanan yang harus kami berikan. Saya pernah memiliki pengalamn yang sangat menarik
Minta Garansi
Samsuri Dituntut 5 Tahun
sung menunjuk titik putih. Gaston yang menjadi algojo, sukses mengeksekusi tendangan penalti tersebut. Skor berubah 1-0 untuk keunggulan Persiba. Meski unggul lebih dulu, namun Elliu dan kawan-kawan bermain cukup monoton. Bahkan ,kerap melakukan kesa-
ketika membantu seorang karyawan di Balikpapan. Dia meninggal akibat perkelahian. Sedangkan pelaku melarikan diri dan belum tertangkap. Pihak perusahaan yang TRIBUN KALTIM/FERI
● Bersambung Hal 8
Andreanus Pamudji
Kantor Sekuriti Pertamina Terbakar BALIKPAPAN, TRIBUN - Kantor Sekuriti Pertamina Unit Pengolahan (UP) V Balikpapan, terbakar. Kebakaran terjadi Kamis (12/2), sekitar pukul 4.45 pagi. Peristiwa ini mengakibatkan gedung yang memiliki lima ruang ini rusak parah. Beruntung, api ini tidak membakar pipa minyak yang berada tepat di samping kantor. Gedung ini terletak tepat di samping Pintu III Kilang UP V.
Menurut keterangan petugas sekuriti Pertamina yang berada dalam gedung, api berkobar bertepatan dengan adzan Subuh. “Pokoknya pas terbakar itu saya dengar adzan,” kata pria ini saat menunggu giliran pemeriksaan sebagai saksi di Mapolresta Balikpapan, kemarin siang. Api dengan cepat berkobar dan membakar ● Bersambung Hal 9
LSM-Andi Harahap Audiensi Jembatan (2)
Dengan Basmalah SELAMAT hari Jumat. Mari perbaiki terus kualitas ibadah kita kepada Allah SWT agar kita tergolong muttaqin. Mohon jangan lupa untuk terus menebarkan kasih dan sayang kepada sesama. Ayat nomor satu (pertama) dari seluruh rangkaian ayat-ayat yang terkandung di dalam al-Quran adalah Bi Ismi Allah ar-Rahman ar-Rahim” (Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang). Ayat tersebut merupakan pembuka dalam surah Al-Fatihah. (QS Uki M Kurdi Direktur Tribun Kaltim 1:1) Allah SWT memberitahu kita bahwa bilaUki kitaMakan melakukan sesuatu aktivitas, mulailah dengan Kurdi Direktur Tribun Kaltim
● Bersambung Hal 8
● Bersambung Hal 9
News Analysis
MENTERI Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Erman Suparno juga memberikan apresiasi kepada Kaltim khususnya dalam pogram percepatan pertumbuhan perekonomian kerakyatannya. Atas apresiasi itu Menakertrans memutuskan Kaltim akan dijadikan proyek percontohan Kota Terpadu Mandiri (KTM) Mandiri. Proyek ini adalah kerja sama Depnakertrans dan Departemen Kehutanan (Dephut) dalam upaya peningkatan kegiatan usaha masyarakat khususnya kawasan pesisir dan kehutanan. Dalam artian keterlibatan masyarakat melalui program transmigrasi untuk melestarikan kawasan pesisir dan kehutanan yang saat ini mulai memprihatinkan. “Karena itu saya meminta Pemprov Kaltim untuk segera Gelandang serang Persiba Balikpapan Elliyu Sangalo De Jesus (kiri) mencoba menerobos pertahanan Bontang PKT di pertandingan lanjutan Indonesia Super Liga (ISL) di Stadion Persiba, Kamis (12/2 ).
akan menelan dana sekitar Rp 4,4 triliun. Panjang jalan yang selama ini berkisar 120 kilometer maka dengan jalan tol hanya menjadi 86,8 kilometer. “Aksesnya tentu semakin mudah, dan yakin saja jika ini benar terwujud maka perekonomian di Kaltim akan semakin
Ingin Hubungkan Nipahnipah-Melawai ANDI Harahap, Bupati Penajam Paer Utara (PPU), punya mimpi besar mempercepat kemajuan ekonomi dan transportasi PPU. Rencana pembangunan jembatan penyeberangan hanyalah bagian dari rencana besar itu. Ke depan, Bupati melangkah cepat membawa Penajam setara dengan Balikpapan, sekaligus mewujudkan Kota Kembar Penajam-Balikpapan.
TRIBUN KALTIM/SAMIR.TIF
ANDI Harahap menyadari benar manfaat posisinya untuk bisa mewujudkan mimpi besarnya itu. “Nah, kebetulan sekarang saya jadi bupati. Saya buka kembali ide ini (menyatukan Balikpapan-Penajam). Apapun saya hadapi! Saya sudah berkoordinasi dengan DPR-RI dan Beppenas. Tujuan saya jelas Balik-
Andi Harahap berdialog dengan sejumlah anggota LSM Lingkungan Hidup Balikpapan, (Rabu,11/2).
● Bersambung Hal 9
● Bersambung Hal 9