TRIBUNKALTIM - 07 FEBRUARI 2009

Page 1

Harga Eceran

Rp 2.000 Langganan: Rp 55.000/bulan (Luar Samarinda dan Balikpapan ditambah Ongkos Kirim)

Sabtu 7 Februari 2009 No.264/Tahun 5

INDEPENDEN & KREDIBEL

32 Halaman

MINGGU 8 Februari 2009

Lebih Puas dengan Death Core MUSIK adalah hobi yang menjadi kepuasan tersendiri bagi Repeat of Change (RoC). Ketika musik yang keras kurang lagi menggigit, peralihan ke musik yang semakin keras pun menjadi pilihan. Genre musik juga soal idealisme. Death core pun menjadi pilihan.

MINGGU MINGGU,, 8 Februari 2009

Halaman

Aktivitas yang padat membuat wajah terlihat lelah dan kusut. Wajah yang kusam tentu tak sedap dipandang. Masalah wajah memang bukan hanya kusam. Flek hitam, jerawat, hingga kerutan menjadi perhatian yang tak pernah luput saat kita bercermin. Kini perawatan wajah yang makin canggih, krim wajah yang makin lengkap menawarkan solusi masalah tersebut. Merawat wajah memang tak harus ke salon, di rumah pun kita bisa melakukannya. Mau tetap cantik dan segar? Simak liputannya pekan ini di hal 12 dan 13

9

Mumburu Wajah Ayu Baca Halaman 9

BUKU ketiga sastra anak Pelangi Negeriku karya siswa-siswi SD 2 YPK yang juga tergabung dalam FLP Kids ini terbilang unik. “Buku ini terdiri dari beberapa tema pilihan yang mengajak kita merenung akan arti kecintaan Indonesia melalui perlunya menjaga keseimbangan alam. Buku ini juga mengangkat tentang pendidikan IST di Indonesia, harga sembako, dan masalah alat transportasi,” ucap Muthi’ Masfu’ah, Ketua FLP Kaltim. Semua terangkum dalam 5 tema pilihan yakni Curhatnya Peralatan Sekolah, Protesnya Pohon dan Cuaca, Stt... Bila Sembako Bercerita, Bulan Agustus, dan Lomba serta Rahasia Lebaran dan Mudik. Buku sastra anak Pelangi Negeriku karya siswa-siswi SD 2 YPK setebal 232 halaman diterbitkan oleh Indiva Media Kreasi Surakarta dapat menginspirasi siapa saja yang membacanya tentang kecintaan anak-anak pada Indonesia. (flp/art)

Berbagi Kasih Sayang di Bermain Peran DI tengah maraknya pencari bakat anak-anak dalam dunia tarik suara, kehadiran para penulis cilik pun seharusnya diberi ruang untuk mengembangkan talenta mereka. Termasuk IST terbitnya buku sastra anak Bermain Peran yang ditulis oleh 4 siswi kelas 3 dan 4 SD. Bakat yang terpadu dengan imajinasi kreatif dalam karya sastra yang ditulis anak-anak kita yakni Qonita, Dhifa, Tsabita dan Nayla (mereka menulis cerita ini ketika duduk di kelas 2 dan 3 SD) patut mendapat apreasiasi positif. “Selain tidak semua anak mampu melakukannya juga melalui karya sastra yang mereka tulis, kita banyak memetik nilai-nilai budi pekerti, tentang makna kebersamaan,” tutur Muthi’ Masfu’ah, Ketua Forum Lingkar Pena Kaltim. (flp/art)

11

Mengasah Keterampilan

Tentang Indonesia di Pelangi Negeriku

Baca Hal. 16

Menulis Anak

Membaca dan menulis, adalah pelajaran pertama yang didapat anak saat duduk di bangku sekolah. Hanya saja, tak setiap anak gemar membaca dan menulis. Menyadari pentingnya manfaat membaca, SD 2 Yayasan Pupuk Kaltim Bontang dan Rumah Kreatif Salsabila Samarinda pun menggelar ekstrakurikuler jurnalistik untuk siswa Sekolah Dasar, sekaligus melatih mereka menuangkan ide-ide kreatif dalam sebuah tulisan. SD 2 Yayasan Pupuk Kaltim (YPK) Bontang menggelar ekstrakurikuler jurnalistik cukup produktif dalam menerbitkan karya siswasiswinya. Dalam kurun dua tahun, mereka telah memiliki tiga buku sastra anak yang turut mewarnai indahnya karya sastra anak di Kaltim. Tiga buku tersebut adalah Cerita dari Angkasa (2007), Warna Hidupku (2008) dan Pelangi Negeriku (2008). Ekskul jurnalistik SD 2 YPK merupakan ekskul menulis yang dibentuk untuk mewadahi siswa SD 2 YPK khususnya kelas 4, 5, dan 6 yang memiliki potensi dan minat di bidang tulis menulis. Visi ekskul ini adalah meningkatkan kemampuan siswa dalam bidang tulismenulis, dan misinya adalah menumbuhkan rasa senang pada diri siswa terhadap aktivitas menulis dan meningkatkan prestasi siswa dalam berbagai kegiatan (lomba) di bidang tulis menulis. Pembinaan rutin tiap Sabtu di ekskul ini dimulai tahun ajaran 2006/2007 dan dipercayakan kepada Hozaimi guru Bahasa dan Sastra

IST

Mendekatkan anak pada dunia buku dan membuat anak tertarik untuk menulis dan rajin membaca, meupakan salah satu agenda Forum Lingkar Pena Kaltim. FLP bekerjasama dengan SD 2 YPK Bontang dan Rumah Kreatif Salsabila Samarinda giat merangsang anak menulis.

Indonesia yang merupakan alunmus Universitas Negeri Malang tahun 2000. Selanjutnya dibimbing oleh ibu Ismiarni, S Pd dan secara berkala ekskul jurnalistik dibimbing pula oleh Muthi’ Masfu’ah Ketua FLP Kaltim dan didukung kepedulian akan pentingnya budaya menulis oleh Kepala SD 2 YPK saat itu yakni Drs Soyono. “Ekskul jurnalistik ini sempat ‘dibredel’ karena dianggap tidak memenuhi syarat peserta minimal. Namun kemudian dibentuk kembali pada tahun ajaran 2006/2007. Pemikiran ini muncul karena banyak siswasiswi SD 2 YPK yang kreatif dan aktif menulis. Banyak pula naskah yang masuk ke redaksi sekolah baik berupa naskah cerita ataupun puisi,” tutur

Muthi’. Motto ekskul jurnalistik SD 2 YPK ini adalah inspiratif, kreatif, dan aktif. Inspiratif maksudnya agar siswa mampu menemukan banyak inspirasi untuk dijadikan ide/ bahan yang dapat dituangkan dalam bentuk tulisan. Kreatif adalah agar siswa mampu menuliskan ide-ide kreatifnya yang berbeda, dalam berbagai bentuk karya tulis, misalnya cerita, puisi, dan lain-lain. Aktif adalah agar siswa ketika berkumpul dalam ekskul jurnalistik dapat aktif menuliskan ide-idenya sehingga dapat menjadikan siswanya produktif menghasilkan karya tulis atas keinginan sendiri. Di Samarinda, ada pula Rumah Kreatif Salsabila. Rumah kreatif ini sudah

menerbitkan buku karya sastra anak Kaltim yang terbit di bulan Januari 2009 yakni Bermain Peran. Cerita-cerita yang terangkum dalam karya perdana dari anak-anak Sanggar Jurnalistik ini merupakan ungkapan beningnya hati mereka memandang banyaknya peristiwa yang hadir di sekitar mereka. Bahkan mereka pun telah berusaha menuangkan fantasinya di buku ini. Semua karya-karya ini mereka tuangkan berkat ketekunan mereka mengasah diri kurang lebih enam bulan dalam pembinaan Rumah Kreatif Salsabila Samarinda dibawah asuhan Patmi Yati, A.Md. “Rumah Kreatif Salsabila mengajarkan materi kepenulisan anak-anak

dengan modul pebelajaran bekerjasama dengan FLP Kaltim, selain menulis diajarkan pula tentang menggambar dan mewarnai untuk anak-anak usia SD. Dalam Rumah Kreatif juga terdapat sanggar membaca untuk anak,” kata Muthi’. Kendati baru setahun berdiri tetapi Rumah Kreatif ini patut diberi aspirasi positif di tengah minimnya kepedulian akan pembinaan menulis untuk anak-anak kita di Kaltim. Termasuk acungan jempol untuk orang tua para penulis buku sastra anak Bermain Peran yang telah mempercayakan anak-anak mereka untuk dibimbing dan diarahkan dalam dunia kepenulisan termasuk salah satunya dalam Rumah Kreatif ini. (flp/art)

Mengasah Keterampilan Menulis Anak

14

MINGGU 8 Februari 2009

Jalan-jalan Kuliner

Tahu Telur Khas Malang yang Nikmat MENU tahu tek-tek memang sudah tak asing di Balikpapan dan Samarinda. Lain halnya dengan tahu telur, meski hampir serupa, tapi tahu telur terbilang lebih jarang ditemui di Balikpapan dibanding ‘saudara hampir satu rasa,’ tahu tek-tek. Jalan-jalan Kuliner kali ini mencoba tahu telur khas Malang di Madha Arema yang terletak di Straat I, Gunung Samarinda, Balikpapan. Masih serupa dengan tahu tek-tek, menu yang satu ini juga berbahan dasar tahu. Bedanya, kali ini tahu diiris kotak-kotak kecil kemudian digoreng dibungkus dengan telur. Mirip telur dadar yang diisi dengan potongan tahu. Selanjutnya tahu telur yang telah digoreng diletakkan di piring kemudian diberi bumbu kacang. Setelah itu ditaburi dengan kecambah, dan ketimun. Sebagai pelengkap tentu yang tak ketinggalan adalah bawang merah goreng,

TRIBUN KALTIM/AMALIA H A'ROFIATI

Tahu telur madha Arema. MADHA AREMA

Jl Strat I depan Kantor Pemasaran Griya Kariangau Telp 081347420746 ■ Tahu telur : Rp 8.000 ■ Ketan bubuk : Rp 5.000 ■ Soto orem-orem : Rp 8.000 Ketan tersedia mulai pagi Sedangkan untuk tahu telur mulai setelah maghrib. (cpk)

dan seledri. Untuk menikmati tahu telur ini, dapat dipilih menggunakan nasi putih ataupun lontong. Tidak seperti lontong yang biasa dipakai pada tahu tek-tek, tahu telur Madha Arema ini menggunakan lontong yang

dibungkus dengan daun, sehingga warna hijaunya masih kentara pada lontongnya. Rasa sedap daun masih terasa pada lontongnya. Apalagi bumbu kacang tahu telur ini tidak diberi tambahan MSG, jadi, rasanya lebih nikmat. Bagi penyuka rasa yang lebih gurih, sebaiknya minta ditambahkan sedikit garam pada kocokan telurnya supaya rasanya lebih pas di lidah Anda. Sementara penggemar rasa pedas, tentu jangan lupa untuk meminta lebih banyak cabai pada ulekan bumbu kacangnya. Selain menyediakan tahu telur, Madha Arema juga menyediakan aneka hidangan khas Malang seperti soto orem-orem dan ketan bubuk. Soal harga, semuanya masih terjangkau kantong. Tempatnya juga bersih, jadi tak perlu ragu untuk mencicipi hidangan yang tersaji. Selama mencoba. (cpk)

Kudapan Lezat di Ikan Bakar

Bumahai IKAN bakar Bumahai memang sudah terkenal dengan aneka menu seafood yang lezat untuk hidangan utama. Tapi, bukan berarti tak ada menu yang dapat dijadikan kudapan. Dapur Tribun kali ini menghadirkan kudapan dari makanan hingga minuman yang segar dan nikmat kreasi dari Bumahai. Sebelum mencobanya di dapur pribadi, jangan lupa untuk mencicipinya langsung di Depot Ikan Bakar Bumahai.

Jus Sirsak

Pojok Kuliner

Kemiri, Penggurih Masakan Juga Penyubur Rambut ADA beberapa nama daerah untuk kemiri, di Minangkabau dikenal sebagai buah tondeh atau buah kareh. Sementara orang Sunda mengenalnya sebagai muncang dan kemiri dikenal sebagai keminting bagi orang Dayak. Biji kemiri yang berwarna putih ke kuningan ini dipergunakan untuk menggurihkan masakan. Biji kemiri ini mengandung lemak hingga 60 persen. Bila diperas, akan mengeluarkan minyak. Minyak inilah yang mengandung sejumlah zat kimia yang mendatangkan berbagai khasiat. Khasiat yang cukup populer adalah menyehatkan rambut, mulai

Perhatian MESKI biji kemiri memberikan rasa gurih, bagian ini mengandung asam hidrosianik yang beracun. Jika termakan dalam jumlah berlebihan bisa memabukkan dan mengundang diare. Mungkin ini sebabnya mengapa biji kemiri lebih difungsikan sebagai bumbu dapur bukan untuk dimakan mentah dan minyaknya pun jarang digunakan untuk menggoreng. (CBN/cpk)

dari menyuburkan, menguatkan dan menghitamkan rambut secara alami. Kebenaran khasiat ini tidak diragukan lagi. Praktiknya sudah dilakukan masyarakat Indonesia secara

turun temurun dalam kurun waktu berabad-abad. Karena itu di zaman modern ini banyak pengusaha menjadikan minyak kemiri sebagai bahan utama pembuatan produk-produk perawatan rambut yang dijual dalam bentuk krim, semir, atau tonik. Biji kemiri memiliki banyak kegunaan. Biji yang ditumbuk dapat digunakan mengobati obat sakit gigi, bisul, demam, dan pembengkakan di persendian tulang. Minyak kemiri juga digunakan dalam kegiatan batik membatik. Selain itu dapat pula difungsikan sebagai obat gosok mengatasi pegal dan masuk angin. (CBN/cpk)

Sate Cumi BAHAN Cumi sotong Kecap asin Rendam di kecap asin Setelah itu ditusuk sesuai selera CARA MEMBUAT - Bersihkan cumi, keluarkan kepala dan bersihkan kulitnya. - Rendam dalam kecap asin kemudian tusuk sesuai selera - Bakar dulu sate cumi hingga matang - Tumis bumbu hingga masak kemudian dibakar - Balurkan bumbu ke atas sate cumi - Sajikan selagi hangat. (cpk)

Tips Mengolah K emiri Kemiri ■ Membuat minyak kemiri

Baca Halaman 11

Berlangganan Hub: 0542-7020151, 0541-202416

- Ambil daging biji kemiri sebanyak seprempat kilogram. Tumbuk sampai halus, lalu masukkan ke dalam panci. - Tambahkan 1 gelas air bersih sambil diaduk rata. Panaskan campuran tersebut di atas api sampai mendidih dan keluar minyaknya. - Untuk mengambil minyaknya, setelah dingin peras lalu saring dengan menggunakan sepotong kain. - Setelah minyak kemiri terkumpul, panaskan sampai mendidih kembali. Matikan kompor. - Setelah dingin, minyak kemiri siap digunakan untuk pengobatan. - Jika biji kemiri diperas dalam kondisi panas, minyak yang keluar berwarna gelap dan baunya kurang sedap.

■ Menyuburkan dan mencegah rambut rontok

Gosokkan minyak kemiri pada kulit

kepala. Lakukan 2-3 kali seminggu. Cara lain: Sediakan 10 gram kemiri, 6 lembar daun mengkokan, 2 lembar daun pandan wangi, 6 lembar daun urang aring, 500 cc minyak kelapa, 50 cc minyak wijen, 2 kuntum bunga mawar, dan 14 kuntum bunga melati. Rebus bahan dengan 2.000 cc air hingga bersisa 1.000 cc. Saring, setelah dingin oleskan pada kulit kepala sambil dipijat-pijat. Lakukan 2 kali sehari.

■ Sariawan

Ambil getah dari kulit batang kemiri dan santan kelapa secukupnya. Tempelkan pada bagian tuuh yang sakit.

■ Sakit gigi

Sediakan getah daun kemiri beberapa tetes, lalu oleskan pada bagian gigi yang sakit. Lakukan 3 kali sehari.

■ Buang air besar berdarah

Sediakan 20 gram kulit batang kemiri.

■ Susah buang air besar (sembelit)

Ambil 1 buah biji kemiri, 2 siung bawang merah, 5 gram pulasari, 10 gram kayu manis, 30 gram daun urang-aring, setengah sendok teh garam, dan setengah sendok teh adas. Haluskan semua bahan lalu rebus dengan 800 cc air hingga tersisa 400 cc. Saring dan minum airnya 2 kali sehari, masing-masing sebanyak 200 cc.

Ambil 2 buah kemiri dan kunyit seukuran jari kelingking. Pangganglah bahan-bahan tersebut, lalu tumbuk sampai halus. Oleskan keseluruhan bagian tubuh yang gatal. (CBN/cpk)

CARA MEMBUAT - Buang biji sirsak - Blender jika suka atau boleh dihaluskan saja - Tambahkan susu kental manis jika suka - Tambahkan es batu

BAHAN Kelapa pilih yang tidak terlalu muda ¼ kg gula, 2 ruas ibu jari jahe, Air

Kelapa Jahe

CARA MEMBUAT - Masak dulu gula aren kemudian saring dan tambahkan air - Keprok jahe dan masukkan ke dalam air gula aren - Tambahkan sedikit garam - Tunggu hingga mendidih - Masukkan dulu kelapa ke dalam gelas - Tuang air jahe yang telah mendidih - Sajikan selagi panas. (cpk)

BAHAN Jagung manis dipipil Tepung terigu Tepung beras Irisan bawang prei Garam Telur

Setelah dicuci bersih, rebus bahan dengan 400 cc air hingga bersisa 200 cc. Saring, lalu minum selagi hangat.

■ Gatal-gatal karena digigit serangga

BUMBU 5 siung bawang putih 5 biji kemiri ½ sdt merica Kecap manis

BAHAN ■ Sirsak masak Susu kental manis jika suka ■ Es batu secukupnya ■

Perkedel Jagung CARA MEMBUAT - Campur tepung dan bumbu lainnya - Pipil jagung manis - Masukkan jagung yang telah dipipil ke dalam campuran tepung - Goreng dengan minyak yang banyak - Sajikan bersama saus sesuai selera. (cpk)

BAHAN Kakap merah difillet, bumbui dengan garam dan jeruk cuci hingga bersih Tepung terigu Tepung panir Telur

Kakap Crispy

BUMBU Garam

CARA MEMBUAT - Fillet kakap merah - Bumbui dengan garam dan jeruk - Campurkan tepung terigu dan tepung panir dan masukkan telur - Masukkan kakap yang telah difillet ke dalam campuran tepung - Goreng hingga matang - Sajkan bersama saus mayonaise atau saus sambal sesuai selera.

Kudapan Lezat di Ikan Bakar Bumahai

16

MINGGU 8 FEBRUARI 2009

KATA MEREKA Bisa Kumpul Tiap Hari M. Ridwan (Aan, gitaris) GITARIS Repeat of Change (RoC) ini berharap band yang dibentuknya ini dapat menjadi lebih baik. Oleh karena masing-masing personel juga disibukkan dengan aktivitas di luar band, Aan berharap bandnya dapat berkumpul setiap hari. Urusan menjadi terkenal, Aan tidak ingin terlalu berlebihan. “Nggak terlalu terkenal, nggak apa-apa, yang penting orang kenal lagu kami,” katanya. (cpk) TRIBUN KALTIM/WIK

Buat Album Repeat of Change

Eko Listiyady (Ady, vokalis) ADY ingin band mereka dapat lebih eksis di percaturan musik. Ia juga berharap musikalitas RoC semakin mantap sehingga banyak orang yang semakin mengenal musik yang mereka mainkan. “Selain itu, kepenginnya bisa buat album. Bukan cuma sekadar mini album,” katanya. (cpk)

✖ Terbentuk Oktober 2007 dengan lima personel ✖ Perbedaan idealisme musik membuat tiga personel awal memilih mundur ✖ Formasi terakhir seperti sekarang ini mulai terbentuk pada awal tahun 2008 ✖ Sempat memilih metal core kemudian dengan alasan mencari kepuasan beralih ke death core. (cpk) TRIBUN KALTIM/WIK

Jadi Opening Band PRIA yang lebih banyak diam ketimbang rekan-rekannya ini mempunyai harapan yang serupa dengan personel RoC lainnya. Jerry juga berharap bandnya dapat semakin dikenal orang. “Harapannya ya untuk tingkat TRIBUN KALTIM/WIK lokal dulu. Bisa diundang di acaraacara lokal, atau jadi opening band. Kan jarang kalau untuk death core,” katanya. (cpk)

Go Internasional MESKI tak kalah pendiam dibandingkan Jerry, tapi Ryan ternyata menyimpan obsesi yang besar. “Bisa go international supaya lebih dikenal masyarakat luar. Jadi orang luar juga tahu bahwa Indonesia juga bisa,” katanya. (cpk)

Lebih Dihargai

Baca Halaman 14 TRIBUN KALTIM/WIK

Death Core MUSIK adalah hobi yang menjadi kepuasan tersendi-memainkan musiknya. Tak ri bagi Repeat of Change (RoC). Ketika musik yangpuas dengan metal core yang keras kurang lagi menggigit, peralihan ke musik yangkeras, RoC mencari genre lain yang dapat memuaskan gairah semakin keras pun menjadi pilihan. Genre musik jugamusik mereka. “Sekarang soal idealisme. Death core pun menjadi pilihan.diubah lebih keras lagi, jadi

Ryan Ishanda (Ryan, bassis)

TRIBUN KALTIM/WIK

Wildan Romadhona (Wildan, drummer)

(cpk)

Lebih Puas dengan

Jerry Susilo (Jerry, gitaris)

KEINGINANWildan musik yang dibawakan bandnya dapat didengar lebih banyak orang. “Inginnya orang tahu, kalau musik kami ini juga bisa dinikmati. Karena selama ini masih jarang terekspos. Tapi harapannya setelah selesai proses rekaman mini album kami, musik kami jadi lebih dihargai,” katanya. Wildan juga berharap permainan musik band mereka dapat semakin ditingkatkan. “Ya, kami harus lebih banyak belajar supaya permainan kami bisa lebih baik lagi,” katanya. (cpk)

BERMULA dari niat untuk membuat band, M Ridwan pun berburu satu persatu personel RoC. Maklumlah, Aan, begitu ia biasa disapa baru saja pindah dari Malang ke Balikpapan. Distro adalah tempat untuk Aan mencari teman yang punya idealisme musik yang sama. Hingga akhirnya, Aan menemukan Ady, Anton, dan Eko yang kemudian sepakat membentuk RoC pada Oktober 2007. “Niat awalnya ya untuk mencari kesibukan. Sekaligus untuk melampiaskan hobi,” kata Aan. Band bukan cuma sekadar menyatukan beberapa kepala untuk bermain musik. Tapi musik juga menyangkut idealisme di mana masing-masing kepala pasti punya keinginan yang tak dapat serta merta dijadikan satu. Itu pulalah yang kemudian dialami RoC. Aan mengaku awalnya sulit

untuk dapat mengumpulkan teman-teman demi membuat satu band. Sayangnya, tantangan tidak hanya sekadar mengumpulkan teman untuk membuat band. Menyatukan temanteman yang satu idealisme musik ternyata lebih sulit. “Karena idealisme musiknya beda, ya akhirnya ada yang memilih untuk mundur,” kata Aan. Akhirnya personel awal RoC hanya tersisa Aan dan Ady. Pilihan musik metal core yang keras belum dapat menyatukan seluruh personelnya. “Idealismenya nggak cocok, jadi ya akhirnya mundur,” katanya. Bongkar pasang personel pun tak dapat dielakkan. Meski begitu, RoC tetap setia pada pilihan musiknya. Tapi, lagi-lagi musik adalah masalah hati, yang dicari adalah kepuasan saat

ke death core,” kata Aan. Seolah gayung bersambut, personel baru RoC ternyata juga menikmati musik yang semakin keras ini. Wildan, Ryan, dan Jerry yang berga-

bung yang mulai 2008 ini juga menyukai death core. “Sebenarnya sama aja sih. Cuma kalau metal core itu kan masih ada harmoninya. Kalau death core lebih naik lagi musiknya. Skill-nya juga berbeda,” kata Wildan. Perubahan genre musik ini menurut Aan juga dikarenakan banyaknya pengaruh dari band-band lainnya. “Influ-

ence dari band lain juga banyak seperti Beside dan Carnifex,” ucap Wildan. Lantas seperti apa sih kepuasan memainkan musik yang makin keras ini? “Gimana ya, puas aja rasanya. Kalau pas kami lagi bete, setelah kerja, ngeluapinnya dengan main musik itu,” kata Aan yang diamini temantemannya. (cpk)

Lebih Puas dengan Death Core

Bukan untuk Komersil SEBAGAI band lokal, Repeat of Change (RoC) tak menafikan diri jika masih memerlukan uang untuk bertahan. Setidaknya dari niat untuk menyalurkan kepuasan bermusik RoC memilih untuk tidak menjadikan uang sebagai tujuan bermusik. “Kami buat band ini bukan untuk mencari uang. Karena refreshing kami dari situ. Refreshing kami bukan dari jalan-jalan tapi ya dari main musik itu,” kata Aan, pendiri RoC. Untuk menjalankan roda

RoC, kelima personel RoC memilih untuk saweran uang sekadarnya. Lima personel RoC ini ada yang sudah bekerja tapi adapula yang masih kuliah. Tapi mereka tidak merasa keberatan. “Ya selama ini bisa saja. Namanya sudah hobi,” kata Aan. Jadi, kalau pas manggung gimana dong? “Selama ini kami sering main di acara-acara yang musiknya se-genre dengan kami. Kami sudah senang kok kalau bisa support tanpa memikirkan dibayar atau nggak,” kata Aan. Jerry

menimpali,”Ya…syukur-syukur kalau dibayar.” Untuk mengenalkan musik mereka, RoC juga berencana untuk membuat mini album. Saat ini proses rekaman untuk sekitar tiga lagu yang mereka buat masih belum selesai. “Rekaman kan perlu waktu yang lama,” kata Aan. Sementara, RoC sendiri masih mengaku sulit untuk mencari waktu yang pas mengingat kesibukan masing-masing. Meski begitu, kelima anak muda ini selalu berusaha untuk mencari waktu untuk bermusik bersama. (cpk)

Baca Halaman 16

Mantan Kapolres Berau Dicopot Comments Ada kelalaian di tingkat polisi lokal. Tentu ada sanksinya dan saya ANT serahkan kepada Kapolri Susilo Bambang Yudhoyono, Presiden RI ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○

Ada sesuatu yang tidak dilakukan oleh aparat kepolisian ANT saat menangani demo di Kantor DPRD Sumut Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso, Kapolri ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○ ○

Jika memang benar saya dicopot, saya terima. DOK Sebab memang saya yang bertanggung jawab di lapangan Aton Suhartono, Kombes Kapoltabes Medan

● Lalai dan Anggap Enteng Demo di DPRD Sumut JAKARTA, TRIBUN mat (6/2) pukul 23.20 - Kapolri Jenderal Pol Wita ketika ditanya Bambang Hendarso kepastian pencopotan Danuri resmi mencoNanan menjawab pot Kapoltabes Mesingkat, “Belum!” dan Aton Suhartono. Padahal pada JuAton menjadi tumbal mat siang, Kapolri demo anarkis yang Bambang Hendarso menewaskan Ketua menyatakan akan menDPRD Sumut Abdul copot Nanan SukarANT Azis Angkat. na. Ketika ditanya soAton adalah man- Abubakar N al pernyataan Kapoltan Kapolres Bulungri, Abubakar mengaan dan Berau, Kaltim. takan, sebaiknya lihat saja nanMengenai nasib Kapolda ti. “Ya belum. Sampai sekarang Sumut Irjen Nanan Sukarna belum. Kita lihat saja, nanti hingga Jumat (6/2) malam be- yang tahu kan Kapolri. Saya lum ada kepastian. Kadiv Hu- kan hanya menyampaikan, mas Irjen Abubakar Nataprawira kepada Persda Network, Ju● Bersambung Hal 9

Dibayar Rp 25 Ribu KEPALA Divisi Humas Polri Irjen Pol Abubakar Nataprawira mengatakan polisi tidak akan menyidik penyebab kematian Ketua DPRD Sumatera Utara Abdul Azis Angkat tetapi menyidik kasus penganiayaan yang dialami sebelum meninggal dunia. “SESUAI dengan hasil visum, kematian ketua DPRD kan karena serangan jantung. Namun untuk penganiayaan, polisi tetap mengusutnya,” kata Abubakar. Ia mengatakan, saat unjuk rasa, Abdul Azis sempat dipukul oleh massa sehingga tersangka kasus ini dapat

dijerat dengan pasal 170 KUHP tentang penganiayaan. Menurut dia, kini total tersangka adalah 12 orang yang berarti ada 5 tersangka baru. “Nanti, kami akan menyebutkan berapa orang yang menganiaya dan berapa yang men● Bersambung Hal 9

Disdik Ingin Anggaran Fisik Dialihkan

ANTARA/RIZA MULYADI

Seorang pengunjuk rasa berorasi di halaman gedung DPRD Sumut disaksikan sejumlah anggota dewan di Medan, Sumut, Jumat (6/2). Ratusan pengunjuk rasa menuntut pembubaran Panitia Pembentukan Provinsi Tapanuli (Protap), menyusul unjuk rasa anarkis para pendukung Protap yang mengakibatkan tewasnya Ketua DPRD Sumut, Abdul Aziz Angkat, Selasa (3/2).

Kisah Relawan Indonesia di Gaza (2)

Kirim Bantuan Menembus Terowongan PASCA keluarnya nota diplomatik dari Kementerian Luar Negeri Mesir, tentang Citizen batas waktu penutupan pintu Rafah, Kamis (5/2), Sunaryo Adhiatmoko bersama relawan Dompet Dhuafa (DD) di Gaza, terus mendistribusikan bantuan makanan ke kamp kamp pengungsi di Gaza Utara. Bantuan ini merupakan yang pertama dari Indonesia yang diterima langsung para pengungsi korban agresi Israel . Berikut laporannya:

Journalism

● Agar Insentif Guru Samarinda bisa Rp 1 Juta SAMARINDA, TRIBUN - Usulan Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak menyamaratakan insentif guru dan dosen minimal Rp 1 juta per orang sangat didukung Kepala Dinas Pendidikan Kota Samarinda, Abdul Rachim. Ia sepakat dengan usulan gubernur itu mengingat pemberian insentif ini memberikan korelasi terhadap peningkatan mutu pendidikan. Insentif guru di Samarinda masih di ba-

wah Rp 1 juta. Insentif guru negeri Rp 500 ribu per bulan dan guru swasta Rp 350 per bulan. Sedangkan jumlah guru di Samarinda sekitar 7.000 orang. Artinya, dalam setahun insentif guru menghabiskan anggaran Rp 84 miliar. “Kita bisa saja memenuhi insentif guru Rp 1 juta asalkan dana provinsi untuk belanja pembagunan fisik senilai Rp 47 miliar dialihkan untuk insentif guru,” kata Rachim, Jumat (6/2).

Selama ini insentif guru di Samarinda masih Rp 500 per bulan karena jumlah guru dan sekolah di Samarinda lebih banyak dibandingkan di daerah Kaltim lainnya. Sedangkan kucuran APBD Provinsi 2009 murni untuk kota Samarinda senilai 1,3 triliun. Besaran anggaran ini dialokasikan sebesar Rp 254 miliar untuk gaji dan tunjangan guru, IST

● Bersambung Hal 9

Para kontak relawan Dompet Dhuafa di Gaza.

DI pengungsian Jabalia al Balad ini, setiap keluarga mendapatkan 50 kg gandum, minyak goreng, susu, roti, keju, dan gula. Total tiap satu paket sembako 40 dolar AS. Bantuan logistik makanan ini, diperoleh

Persisam Harus Bermain Sabar Istri Kades Dibunuh di Depan Anaknya ● Usung Misi Pecahkan Rekor Kandang Persibat Badawi optimistis dapat memBATANG, TRIBUN - Gendebawa pulang tiga poin atau serang perang mulai ditabuh skuburuk-buruknya satu poin. Hal ad Elang Borneo Persisam Samaini didasari kekuatan materi rinda. Misi berat pun dibawa pemainnya pada putaran kedua skuad Orange ini ke kandang ini yang dinilai lebih baik dibanPersibat Batang, Stadion M Sadingkan putaran pertama. Aparengat Batang, yaitu mematahlagi, persiapan matang sudah kan rekor tak terkalahkan Lasdilakukan tim kebanggaan warkar Alas Roban di kandang. Perga Samarinda ini menjelang pusiapan matang membuat skuad TRIBUN/EZA taran kedua. “Kami optimistis Orange yakin dapat menjalan- Eddy Simon dapat poin, satu atau tiga,” kata kan misinya sore ini pada lanjutan kompetisi Divisi Utama Liga Indo- Eddy Simon. Meski demikian, ia mengakui, peluang Persisam untuk menang nesia willayah satu. Memboyong 18 pemain terbaik ke sangat besar. Batang, pelatih Persisam Eddy Simon ● Bersambung Hal 8

Masmiyat Usulkan Penjara Terapung BALIKPAPAN, penjara terapung di TRIBUN - Kapolda Sungai Mahakam. JaKaltim Irjen Pol Andi di pengawasan baMasmiyat, mengurang atau orang yang sulkan pembuatan masuk, maupun kepenjara terapung di luar dari penjara, jadi Sungai Mahakam. lebih ketat. Selain itu Penjara ini khusus wilayah daratan Sadihuni para tahanan marinda juga sudah yang dihukum karebanyak menjadi tamna terlibat narkoba. bang batu bara” kata TRIBUN/AMI Diharapkan, penjara Andi Masmiyat Masmiyat, Jumat (6/2). ini bisa mengisolir Hal ini melihat para tahanan dari segala ben- dari beberapa kasus yang dituk peredaran narkoba, yang ungkap Polda Kaltim, banyak selama ini diduga juga terjadi ditemukan para pengedar dan di dalam penjara. “Kenapa tidak. Buat saja ● Bersambung Hal 9

TANAH GROGOT, TRI- tengah tahun, Gabriel. Akibatnya, Gabriel seBUN - Istri Kepala Desa (Kades) Muara Ande Kecama- ringkali menangis ketakutan tan Muara Samu di Tanah apabila melihat orang tak dikenal. Ketika diGrogot KabupaYANG DIRAMPOK temui Tribun di ten Paser, Rachel rumah duka, JuManganang (36), ● Laptop mat (6/2), Kades Kamis (5/2), te- ● Uang tunai Rp 3 juta Ijazah SD, SMP dan Muara Ande was akibat diba- ●SMA milik korban.(aas) Yulianto mengacok kawanan peku sangat terpukul dengan rampok di rumahnya. Di tubuhnya terdapat be- kejadian itu. Setelah menjarah harta berapa luka bacokan. Tragisnya, pembacokan dilakukan bendanya, kawanan peramdi depan mata putra korban pok bukan hanya menghayang masih berusia satu se- bisi nyawa istrinya, tetapi ju-

ga meninggalkan trauma pada anaknya. Setiba di rumah, Yulianto menemukan anaknya sedang bersembunyi di bawah meja makan. “Dia menangis ketakutan. Bagaimana tidak, saya sendiri hampir tidak kuasa melihat kondisi istri saya, apalagi anak sekecil ini,” kata Yulianto sedih. Peristiwa perampokan itu diperkirakan terjadi sekitar pukul 19.30 Wita, saat itu ● Bersambung Hal 9

Pengakuan Keluarga Tersangka Peracik Ekstasi

Bapak Saya hanya Bikin Obat Tidur MELIHAT kondisi rumah Sapnan, 55, tersangka peracik ekstasi di Gang 7 No 48 Jl Jelawat, Samarinda Ilir, membuat hati trenyuh. Bangunan yang ditempati keluarganya hanya berukuran 3x5 meter. Dalam ruangan hanya ada satu sekat yang memisahkan kamar tidur dan kamar mandi. Sedangkan dapur berada di belakang rumah. SAAT ditemui Tribun, Jumat (6/2) siang,

Rumah Sapnan sederhana tanpa sekat. Inset: Sapnan. TRIBUN KALTIM/M YAMIN

keluarga tidak ada yang percaya jika Sapnan adalah sebagai bandar

pemilik pabrik ekstasi rumahan terbesar. “Terlalu dibesar-besarkan

kalau bapak disebut punya pabrik pil ekstasi terbesar di Kaltim. Mau makan saja susah. Sewaktu ditangkap juga uang di dompet hanya Rp 2 ribu. Bayangkan saja, uang segitu mau produksi pil ekstasi. Ekstasi kan mahal,” kata Papah Liyani, anak pertama Sapnan. Keluarga juga tidak percaya Sapnan memproduksi ekstasi. Selama ini, menurut keluarga, Sapnan hanyalah membuat jamu atau obat tidur. ● Bersambung Hal 9

Dompet Dhuafa melalui kerjasama dengan The Islamic Society Palestine-Jabalia. Sebagaimana diketahui, membawa logistik langsung dari Mesir tak mudah.

● Bersambung Hal 8


Halaman 2

Sabtu, 7 Februari 2009

Gangguan Kecil Lah! ● Ekspor Otomotif RI 60.000 Unit JAKARTA, TRIBUNSementara itu, Gabungan Industri kondisi dunia otoKendaraan Bermotor motif tanah air diperIndonesia (Gaikindo) kirakan cepat memmemperkirakan eksbaik seiring tren por otomotif Indonepergerakan ekonosia tahun 2009 tidak mi yang positif setemenghadapi banyak lah Bank Indonesia gangguan, sehingga untuk ketiga kalinya ekspor dapat melammenurunkan suku paui prediksi awal bunga acuannya. 60.000 unit. Bambang meneIST “Ekspor otomotif Bambang Trisulo gaskan penurunan sepertinya tidak terBI Rate yang kedua lalu terganggu, kecil lah. Waktu kalinya sebesar 0,50 persen awal saya bilang 60.000 unit, ra- baru saat ini dampaknya terasa, sanya bisa lebih baik,” kata Ke- karena perbankan baru mulai tua Umum Gaikindo, Bambang menurunkan suku bunga pinTrisulo, di Jakarta, Kamis ma- jaman. lam (5/2). Untuk penurunan BI Rate Menurut dia, dengan tujuan ketiga kalinya 0,50 persen dari ekspor otomotif Indonesia 8,75 persen menjadi 8,25 yang sama sekali tidak me- persen, dampaknya baru akan nyentuh pasar ekspor tradi- terasa dalam satu hingga dua sional, yakni Amerika Serikat bulan ke depan. (AS), Jepang, dan Eropa, maka “Masalahnya penurunan tidak terlalu terganggu oleh suku bunga pinjaman oleh krisis finansial global. bank belum maksimal, mereka “Yang parah terkena krisis belum berani menurunkan bakan Amerika, Jepang, Eropa, ki- nyak. Biasanya bank-bank kecil ta nggak ke sana ekspornya, ki- yang ‘lincah’ yang berani tuta kan ke daerah mediterania runin banyak,” ujar dia. kebanyakan. Saya prediksi Lembaga pembiayaan juga pembelian di mediterania ma- menanti penurunan suku busih bagus,” ujar Bambang. nga pinjaman dari perbankan, Ekspor otomotif Indonesia ujar dia, sehingga tidak dapat sendiri tahun 2008 mencapai melakukan penurunan bunga 100.000 unit. Guna menjaga eks- pinjaman hal selain menunggu. por otomotif, pemerintah sendiri “Yang berani menurunkan akan mencoba melakukan eks- suku bunga itu hanya lembaga pansi pasar ekspor otomotif ke pembiayaan yang disuntik beberapa negara yang selama ini dana oleh prinsipalnya. Jadi mebelum tergarap seperti Australia, reka bisa menekan bunga pinSelandia Baru, Afrika Selatan, jaman menjadi lebih kecil, yang hingga Amerika Latin. jelas ATPM (Agen Tunggal Pen-

jual Merek) tetap memberikan potongan harga di semester pertama untuk menjaring pembeli,” ujar dia. Ketua Gaikindo mengatakan penjualan otomotif di tingkat ritail harus digiatkan agar penjualan otomotif di kuartal pertama tidak terlalu terpuruk. Produsen akan berusaha menghabiskan stok yang tersisa yang telah diproduksi dengan harga tinggi akibat nilai tukar rupiah yang jatuh terhadap dolar AS. Gaikindo menetapkan target penjualan tahun 2009 mengalami penurunan 20 hingga 30 persen, sehingga penjualan kendaraan roda empat hanya akan mencapai 430.000 unit. Bulan Januari 2009, Bambang mengatakan, secara tentatif penjualan mencapai 32.000 hingga 33.000 unit. Pada bulan Desember 2008 lalu penjualan lebih baik mencapai 39.000 unit. “Kalau mau targetnya tercapai ya seharusnya tiap bulan paling tidak 40.000 unit. Ritel memang tampaknya yang bakal paling banyak melakukan penjualan,” ujar dia. Ia berharap penjualan otomotif tahun 2009 akan lebih baik dari produksi awal mengingat makro ekonomi membaik. Pada laporan awal, Indonesia menempati urutan pertama di ASEAN dengan menjual 603.000 unit lebih, tetapi ternyata pada laporan Thailand pada Association International Automotif di AS penjualannya mencapai 615.000 unit. (ant)

IST

INDUSTRI otomotif Indonesia mengalami kemajuan berarti, saat menghadapi krisi finansial global seperti yang terjadi saat ini justru ekspor kendaraan Indonesia ke luar negeri tetap bertahan.

500.000 Ton Pupuk Bersubsidi untuk Sulsel MAKASSAR, TRIBUN- Gubernur se-Sulawesi, di Makassar, Jumat dini hari, menandatangani kesepakatan bersama tentang penyelesaian lima permasalahan pokok di pulau itu yang akan dituntaskan pada 2009. Permasalahan yang akan diselasaikan bersama itu ialah keterbatasan dan kelangkaan stok pupuk, ketersediaan energi listrik di pelosok, peluang investasi, dan pembukaan jalur penerbangan Merpati Airline, serta kesepakatan untuk menolak segala bentuk proses pemekaran wilayah di Indonesia. Kesepakatan itu ditandatangan Gubernur Sulawesi Selatan Syahrul Yasin Limpo, Gubernur Sulawesi Utara Sarungdajang, Gubernur Sulawesi Barat Anwar Adnan Saleh, Gubernur Sulawesi Tengah HB Paliudju, serta Sekretaris Provinsi Sulawesi Tenggara Zainal Abidin. Syahrul Yasin Limpo, sebagai penggagas pertemuan itu akan menyerahkan hasil kepu-

tusan bersama itu kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam waktu dekat. Sekertaris Menteri Negara BUMN Said Didu yang juga terlibat dalam pertemuan itu menyatakan akan menanggapi berbagai permasalahan yang menyangkut dengan tugas pokoknya, seperti distribusi pupuk bersubsidi, penyiapan interkoneksi jaringan listrik antar provinsi di Sulawesi, serta pembukaan jalur penerbangan Merpati Airlines. Said Didu menyatakan siap memberikan sanksi tegas bagi pelaku distribusi dan pengecer mitra Pupuk Kaltim dan Petrokimia Gresik yang memanipulasi penyaluran pupuk bersubsidi kepada petani. “Saya minta Pupuk Kaltim dan Petrokimia Gresik mencabut ijin operasional distributor atau pengecer yang ditemukan menjual pupuk di atas HET, masih banyak agen lain yang bisa diajak sebagai mitra,” katanya.

Dia mengaku, permasalahan pupuk memang masih sulit diawasi, sebab distribusi yang dilakukan selama ini hanya sampai pada lini lima saja atau di tingkat distributor dan pengecer. Akibatnya, penyaluran pupuk hingga ke tingkat petani berada di luar tanggung jawab Kemenneg BUMN. “Kami berencana tahun 2009 akan bertanggung jawab penyaluran pupuk bersubsidi hingga ke tingkat petani, sehingga distribusi tidak lagi menjadi permasalahan pemerintah daerah,” ungkapnya. Sementara itu, direksi distributor pupuk terbesar Pupuk Kaltim dan Petrokimia Gresik yang juga turut hadir dalam pertemuan tersebut, menjamin ketersediaan pupuk di wilayah Sulawesi aman untuk memenuhi kebutuhan petani. Pupuk Kaltim telah menyiapkan pupuk bersubsidi sebesar 500 ribu ton, yang dapat memenuhi kebutuhan petani

hingga dua bulan kedepan. Bahkan, pupuk yang telah disalurkan selama Januari 2009, telah melebihi kebutuhan yang digunakan petani di Sulawesi. Direksi Merpati Airlines Nusantara dalam pertemuan itu juga menawarkan kerjasama peluang investasi di bisnis penerbangan yang bisa menjadi sumber pendapatan pemerintah daerah di Sulawesi. Hal sama juga disampaikan, General Manager PT PLN Sultan Batara, yang tengah mempersiapkan interkoneksi jaringan listrik se-Sulawesi guna menjamin ketersediaan tenaga listrik dapat dinikmati seluruh lapisan masyarakat Sulawesi. Pertemuan juga menyepakati untuk bersama menolak upaya proses pemekaran wilayah di Indonesia. Sejumlah pimpinan daerah itu menilai proses pemekaran hanya didasari pada kepentingan politik, belum ada jaminan proses pemisahan wilayah untuk kepentingan rakyat. (ant)

Balikpapan Tuan Rumah Jambore Honda Tiger BALIKPAPAN, TRIBUN - Kota Balikpapan terpilih menjadi tuan rumah 1’st Jambore Honda Tiger Kalimantan 2009. Ikatan Motor Tiger Balikpapan (IMTB) selaku penyelenggara juga PT Astra Honda Motor dan PT Astra International Tbk menggelar perhelatan akbar tersebut di Kemala Beach and Resto, mulai hari ini hingga Minggu (8/ 2) besok selama 36 jam nonstop. Kegiatan yang mengumpulkan sedikitnya 11 klub mo-

tor Tiger dari seluruh kota di Kalimantan juga beberapa dari Pulau Jawa sekaligus merayakan ulang tahun ke 4 IMTB. “Kita ingin menyambung tali silahturahmi antar biker’s Honda, khususnya para Honda Tiger se Indonesia. Menariknya, hampir seluruh club motor Tiger, yang tersebar di Kalimantan, telah memastikan hadir,” ujar Ketua Panitia, Tyan Yafeth Kalalo, Jumat (6/2). Bahkan hingga Kamis (5/2)

kemarin, beberapa klub Tiger yang tersebar di kota-kota lain di Indonesia,seperti di Semarang dan Jakarta masih banyak yang mendaftar. Diperkirakan akan terkumpul 26 klub Tiger di Kemala Beach besok. Selain sebagai ajang pertemuan dan perkenalan antar sesama anggota club Tiger, dalam rangka ulang tahun IMTB, panitia juga menggelar hiburan tari tradisional. Honda Safety Riding, live music dan games,

modern dance, door prize, hingga kegiatan sosial sambil melakukan city touring. “Pastinya, HUT IMTB yang dirangkaikan dengan Jambore Honda Tiger Kalimantan ini akan dibuat se-meriah mungkin. Karena tak hanya Honda Tiger saja yang bisa menyaksikan kegiatan kami, tetapi seluruh klub motor Honda bisa mendaftarkan diri pada Honda Customer Care Center di nomor : 05427032277,” ungkap Ryan. (sar)


Halaman 3

Sabtu, 7 Februari 2009

Menara Jakarta 558 M Dilanjutkan

IST

Meski suasana perekonomian global lesu, tetapi pembangunan Menara Jakarta setinggi 558 meter tetap dilanjutkan. Tampak desain artistik rencana pembangunan menara tertinggi di Jakartaitu.

JAKARTA, TRIBUN- Pembangunan Menara Jakarta setinggi 558 meter yang terhenti akibat krisis ekonomi tahun 1998 akhirnya dilanjutkan. Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo mengungkapkan bahwa pembangunan gedung tertinggi di Jakarta itu akan dilanjutkan dan

saat ini tengah dilakukan pembangunan tahap selanjutnya. “Ternyata memang sudah ada progres, sudah ada pondasi untuk menara yang tingginya 558 meter itu,” kata Gubernur di Balaikota Jakarta, Jumat (6/2). Pihak developer disebut Fauzi menyatakan masih bermi-

nat untuk mengembangkan Menara Jakarta dan bahkan telah menyiapkan tahapan-tahapan selanjutnya, “Tapi kita minta konsepnya agak sedikit berbeda dengan konsep awal sehingga ijin-ijinya perlu disesuaikan,” ujarnya. Keberadaan menara itu dise-

Dampak Krisis Finansial Global

Volvo Rugi 163 Juta Dolar AS STOCKHOLM, TRIBUN- Perusahaan pembuat truk Swedia, Volvo, pada Jumat (6/2) melaporkan rugi besar selama kuartal keempat 2008, akibat permintaan kendaraan lesu, dan diperkirakan masih akan melemah selama semester pertama tahun 2009. Namun saham Volvo tetap naik lebih dari 14 persen dalam awal transaksi perdagangan saham karena kinerjanya dinilai tidak terlalu rusak dari yang dikhawatirkan selama ini. Volvo melaporkan rugi bersih sebesar 1,348 miliar kronor (163 juta dolar) di triwulan akhir tahun 2008, berbeda jauh dari triwulan keempat tahun 2007 yang meraih laba bersih sebesar 4,0 miliar kronor.

Penjualan kuartal keempat itu menurun 9,0 persen menjadi sebesar 76,95 miliar kronor. Selama setahun 2008 Volvo menderita anjlok 33 persen dalam pendapatan bersihnya menjadi sebesar 10,01 miliar kronor dari penjualan yang naik 6,0 persen menjadi sebesar 303,66 miliar kronor. Perseroan memprediksi akan ada penurunan lagi di

pasar pada tahun 2009. “Kami tidak melihat adanya tandatanda pemulihan permintaan di semester pertama ini,” kata CEO Volvo Leif Johansson dalam statemennya. Dikatakannya, permintaan kendaraan di Amerika Utara dan Jepang secara khusus masih lesu di enam bulan pertama tahun ini. Volvo menyalurkan kendaraan sebanyak 251.150 unit tahun lalu, naik enam persen dari tahun 2007. Namun penyaluran kendaraan itu jatuh selama kuartal keempat sebesar 22 persen. Namun pergerakan saham Volvo di pasar modal Stockholm masih mampu menguat 14,33 persen menjadi 39,90 kronor di awal transaksi perdagangan. (ant/ara/afp)

Sharp Rugi 335 Juta Dolar AS PERUSAHAAN Jepang Sharp Corp. Jumat (6/ 2) mengatakan, perusahaan itu diperkirakan mencatat kerugian operasional pertamanya tahun ini akibat krisis ekonomi global, yang telah menyebabkan turunnya penjualan barang-barang elektronik dan menjadikan nilai investasi melemah. Sharp memperkirakan kerugian operasional 30 miliar yen (335 juta dolar) pada setahun hingga 31 Maret, turun dari prediksi sebelumnya mencatat keuntungan 130 miliar yen. Perusahaan itu mencatat keuntungan operasional hampir 184 miliar yen pada tahun sebelumnya. Akibat resesi ekonomi dunia, perusahaan itu kemudian melakukan revisi. Industri pembuat barang elektronik itu

juga mengatakan bahwa saat ini diperkirakan mencatat kerugian bersih 100 miliar yen, kebalikan dari prediksi sebelumnya untung bersih 60 miliar yen. (ant)

Japan Airline Rugi 374 Juta Dolar AS TOKYO, TRIBUN- Japan Airlines , perusahaan penerbangan terbesar Asia, mengatakan Jumat bahwa perusahaan itu diperkirakan mencatat kerugian bersih mencapai 34 miliar yen (374 juta dolar) dalam setahun hingga Maret 2009 dampak krisis ekonomi global yang mengakibatkan turunnya permintaan. JAL memperbaharui prediksi sebelumnya keuntungan bersih tahunan 13 miliar yen, akibat menurunnya jumlah penumpang. Perusahaan itu memperkirakan kerugian operasional 37 miliar yen untuk tahun tersebut di banding

proyeksi sebelumnya untung 28 miliar yen. JAL juga menurunkan prediksi pendapatannya menjadi 1,98 triliun yen dari 2,09 triliun yen. “Memburuknya ekonomi global, yang berawal dari kredit macet perumahan (subprime mortgage), mengakibatkan penurunan tajam para penumpang internasional kami,” kata wakil pimpinan seni-

or JAL Yoshimasa Kanayama. Dalam kuartal ketiga, JAL menderita kerugian bersih 38,5 miliar yen, di banding dengan keuntungan setahun sebelumnya 13,1 miliar yen. Perusahaan itu mencatat kerugian operasional 39 miliar yen di banding keuntungan setahun sebelumnya 25,9 miliar yen. Pendapatan turun 13 persen menjadi 485,7 miliar yen. Perusahaan itu juga mencatat kerugian operasional 8,9 miliar yen di banding keuntungan setahun sebelumnya 82,6 miliar yen. Pendapatan turun 8,3 persen menjadi 1,56 triliun yen. (ant/afp)

Isuzu Merugi 165 Juta Dolar

TOKYO, TRIBUN- Perusahaan otomotif Isuzu, Jumat (6/ 2), menyatakan perseroannya akan jatuh ke dalam ‘area merah’ tahun ini, sehingga menjadi produsen mobil terakhir yang terkena dampak penurunan ekonoi global. Isuzu telah mengumumkannya, sebagaimana Toyota

Motor Corp., yang memegang kepemilikan minoritas dalam memproduksi truk, menyatakan perseroan menuju kerugian operasi tahunan yang pertama kalinya. Isuzu mengatakan, pihaknya memperkirakan akan mencatat rugi bersih 15 miliar yen (165 juta dolar) untuk tahun anggaran ini yang tutup buku 31 Maret, turun dari proyeksi sebelumnya akan mencapai laba 40 miliar yen. Penurunan itu juga merupakan kebalikan tajam dari tahun sebelumnya yang meraih

laba bersih lebih dari 76 miliar yen. “Revisi itu akibat kelesuan penjualan yang merupakan dampak dari penurunan keuangan di seluruh dunia, kata Isuzu dalam pernyataan tertulisnya. Isuzu memperkirakan akan tetap di ‘area merah’ tahun ini, meski telah menurunkan proyeksi laba operasinya dari 60 miliar yen menjadi sembilan miliar yen. Penjualan tahun ini diperkirakan akan mencapai 1,46 triliun yen, turun dari proyeksi sebelumnya 1,65 triliun yen. (ant)

but Gubernur sudah mendesak sifatnya untuk Jakarta sebagai pusat transmisi permanen seperti yang dimiliki kota-kota besar di negara lain seperti Seoul, Shanghai, Toronto dan Paris. “Mengapa saat ini saya mendesak ini? Artinya menara itu memang mendesak untuk kota Jakarta. Sebenarnya kalau kita punya menara permanen seperti itu kan kebutuhan menara transmisi yang tinggi-tinggi yang sekarang ada di Kebon Jeruk yang dipermasalahkan oleh masyarakat kan jadi terselesaikan,” paparnya. Namun bukan hanya membangun menara, Gubernur menekankan agar ada dukungan jaringan dari jaringan fiber optic untuk seluruh Jakarta untuk dapat menyelesaikan permasalahan dibidang komunikasi. “Sehingga dengan begitu kesemrawutan yang saat ini dikritik oleh warga ini bisa akan dikurangi, jadi kabel-kabel akan berkurang, menara-menara yang sekarang kaya menjamur dimana-mana itu tentu akan tidak diperlukan lagi kalau kita punya fiber optic tadi,” katanya. Dengan menjadikan Menara Jakarta sebagai pusat kontrol transmisi, Gubernur berharap agar penertiban menara BTS yang direncanakan dapat dilaksanakan. Menara BTS diharap dapat diganti dengan repeater kecil yang dapat ditempel di gedung sehingga membebaskan ibukota dari “hutan menara” yang dikhawatirkan terjadi. (ant)

Massage Gratis bagi yang Lahir 14 Februari ! Valentine ala Hotel Berbintang BALIKPAPAN, TRIBUN - Perayaan hari Valentine identik dengan suasana romantis, yang memadukan cahaya lilin, mawar merah dan alunan musik lembut. Hotel-hotel berbintang di Balikpapan pun tak mau ketinggalan mengeksplor perayaan yang satu ini untuk meraup rupiah. Hotel Blue Sky Balikpapan misalnya. Dengan Paket Valentine Dinner di Garden Coffee Shop, mereka mematok harga Rp 400.000 per pasangan. Menu yang dihidangkan cukup beragam dan tersedia pilihan paket menu bagi para pasangan yang

memilih Paket Valentine Dinner. “Para pasangan yang bervalentine di Garden Coffee Shop akan mendapat pilihan menu sesuai selera, coklat praline, serta bisa langsung clubbing karena mendapat free masuk ke Color Beat Pub & Lounge, untuk berdua. Di sana kami menggelar acara bertema Colour of Metamorfose,” ungkap PR Manager Hotel blue Sky Balikpapan, Aulia Chaniago ketika dihubungi Tribun, Jumat (6/2). Selain itu, masing-masing pasangan juga berkesempatan mengikuti games menarik dan mendapat hadiah doorprize

yang disediakan pihak hotel. Bagi pasangan yang ingin melewatkan Valentine’s Day-nya di Color Beat Pub & Lounge, cukup membayar first drink Rp 125.000 per orang. Sementara di outlet Bodyfresh Health Club & Spa memberikan gratis massage pada 14 membership dan 14 orang yang berulang tahun tepat di tanggal 14 Ferbuari. Di tempat terpisah, Mega Maharsy, Guest Relations Officer Hotel Pacific mengatakan khusus merayakan hari kasih sayang atau Valentine’s Day, Hotel Pacific menggelar acara

bertajuk Chocolate Pink Evening. Acara makan malam bersama pasangan, tepat di tanggal 14 Ferbuari mendatang, dengan harga paket Rp 95.000 nett. Sajiannya, selain mendapat coklat praline dan sekuntum bunga mawar, masing-masing pasangan juga bisa menikmati hidangan set menu khas western, sambil mendengarkan hiburan dari akustik band. “Kita juga akan memilih pasangan dengan pakaian terbaik, best dress couple di akhir acara serta pembagian doorprize menarik,” ungkap Mega.(sar)

BTC akan Gelar Exhibition ! Baru 16 Konter Isi Pusat Ponsel BALIKPAPAN, TRIBUN - Konter -konter ponsel yang mengambil ruang di pusat telepon selular dan aksesories di lantai III Balikpapan Trade Center (BTC) ternyata belum semua buka. Dari pantauan Tribun, Jumat (6/2) baru sekitar 16 konter dan stan yang buka. Itu pun tidak saling berdekatan, sehingga kesan melompong mewarnai pusat selular tersebut. Para pedagang pun banyak yang mengeluh terhadap kondisi tersebut. Pasalnya pembeli tidak naik sampai ke lantai tersebut, sebagian masyarakat yang sudah sampai di ujung eskalator lantai paling atas BTC, langsung berbelok turun lagi setelah melihat deretan konter yang masih sepi. “Masih sepi. Sebab yang buka juga belum banyak. Baru segini-gini saja. Kadang seharian kita duduk -duduk saja. Tak ada penjualan,” ungkap Nia, Sales Counter dari Iava Cell. Lusiana dari Villacom Cabang Balikpapan Plaza juga mengalami hal sama. Satu bulan pasca-pembukaan konter di sana, baru empat ponsel laku terjual. Sementara di Balikpapan Plaza, sebulan bisa dapat lebih dari tujuh penjualan. “Kita berharap pada pengelola gedung untuk menggerakkan pemilik konter lainnya yang belum buka, agar segera membuka konternya,” ujar Lusi. Meski belum terisi penuh, masing-masing konter memiliki produk andalan tersendiri. Arau Celullar satu di antaranya. Konter ponsel ini tak hanya memamerkan ponsel, tetapi juga aksesoris, perangkat penun-

TRIBUN KALTIM/MARGARET SARITA

Pengunjung di pusat telepon selular dan aksesories lantai III Balikpapan Trade Center masih lengang.

jang seperti batere dan speaker hingga kartu perdana dari beberapa operator selular maupun CDMA. Dihubungi terpisah, Property Manager BTC, Sunny mengakui lantai pusat selular memang belum banyak terisi, karena pemilik kios saling tunggu sebelum membuka konter. “Ada beberapa konter yang dibeli oleh distributor ponsel tertentu. Ka-

rena membawa brand, mereka tidak bisa asal masuk. Perlu dilakukan renovasi ruangan. Jadi memakan waktu yang agak lama,” kata Sunny. Namun pengelola tak tinggal diam melihat situasi seperti ini. Sunny mengatakan pihaknya akan menggelar kegiatan exhibition semacam bursa handphone yang diikuti beberapa merek ternama juga operator

selular pada tanggal 14 Ferbuari mendatang. “Kiat kita supaya, pusat ponsel ini menarik konsumen dan pemilik konter yang belum buka jadi buka, dengan menggelar kegiatan,” ujar Sunny. Dalam acara tersebut, penyelenggara juga memberikan satu kupon doorprize berhadiah handphone bagi pembelian handphone dengan kelipatan Rp 500.000.(sar)

Apsel Minta Kemudahan ASOSIASI Pedagang Selular (Apsel) Pasar Blauran Klandasan meminta pihak pengelola Balikpapan Trade Center (BTC) memberi kemudahan, baik soal pembelian kios hingga distribusi barang. Saat ini dari puluhan anggota Apsel Klandasan, baru tujuh anggota yang membuka konter di BTC.

Ketua Apsel Klandasan, Rustam Jasli mengaku sudah satu bulan ini dirinya buka konter di BTC dan akan membuka satu konter lagi di bulan yang akan datang. Total diperkirakan ada 25 persen pedagang anggota Apsel Klandasan yang kelak akan bergabung di BTC. “Sekarang memang masih sepi, na-

mun ke depan memiliki prospek bisnis yang menjanjikan,” ungkap Rustam. Ia juga mendukung kegiatan bursa handphone yang akan digelar oleh pengelola BTC. “Kalau tidak ada kegiatan, bisa sepi terus. Harus ada kegiatan yang memancing konsumen datang ke pusat selular BTC,” kata Rustam. (sar)

Pertamina Minta Keleluasaan Pilih Crude JAKARTA, TRIBUN- PT Pertamina (Persero) meminta pemerintah memberi keleluasaan memilih jenis minyak mentah (crude) yang paling ekonomis untuk diolah di kilang milik BUMN tersebut. Direktur Pengolahan Pertamina Rukmi Hadihartini di Jakarta, Jumat (6/2) mengatakan, keleluasaan tersebut penting agar kilang Pertamina bisa berkompetisi dengan perusahaan lain. “Kalau produk Petronas dan Shell bisa

masuk dengan keleluasaan memilih ‘crude,’ maka seharusnya Pertamina juga seperti itu,” katanya. Sekarang ini, Pertamina diwajibkan mengolah seluruh crude yang menjadi bagian pemerintah termasuk jenis yang tidak ekonomis, sehingga produknya menjadi tidak kompetitif. Kewajiban pemerintah tersebut merupakan upaya memaksimalkan produksi crude dalam negeri. Rukmi juga mengata-

kan, saat ini, pihaknya juga tengah mencari pengganti crude dalam negeri jenis Sumatra Light Crude (SLC) yang produksinya cenderung menurun dalam masa datang. Menurut dia, Petronas menawarkan crude jenis Nile Blend yang bisa menjadi substitusi SLC dan harganya lebih murah sekitar dua dolar AS per barel dibandingkan minyak mentah dalam negeri itu. “Kita bisa gunakan kesempatan ini. Karena, hasilnya sama dengan SLC,” katanya. (ant)


Halaman 4

Sabtu, 7 Februari 2009

Potensi Kartu Kredit Macet Tinggi Imbas Krisis Finansial Perbankan Diminta Waspada JAKARTA- Bank Indonesia mengimbau para pengguna kartu kredit tidak terjerat tunggakan yang memungkinkan terjadinya kredit macet. Kalangan perbankan pun diminta mulai mengantisipasi kemungkinan meningkatnya kartu kredit macet di tengah pesatnya penggunaan kartu kredit di Indonesia dalam beberapa tahun ke depan. Direktur Akunting dan Sistem Pembayaran Bank Indonesia SWD Murniastuti mengatakan krisis keuangan global yang ikut memengaruhi Indonesia dikhawatirkan membuat daya beli pemegang kartu kredit berkurang sehingga terjadi tunggakan dalam pelunasan tagihan di kemudian hari. “Melonjaknya transaksi kartu kredit itu merupakan hal yang positif, meski begitu bank juga harus mengantisipasi ancaman NPL (noan performing loan/ kredit macet),” kata Murni di Jakarta, Jumat (6/2). Bank Indonesia, menurut Murni, akan bekerja sama dengan para pengawas bank agar senantiasa mengingatkan manajemen bank agar menurunkan tingkat kredit macet dengan meningkatkan penagihan kartu kredit. “Kami mengajak peme-

YLKI: Keluhan Tertinggi YAYASAN Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mencatat 428 pengaduan konsumen sepanjang tahun 2008. Enam komoditas teratas yakni perbankan termasuk kartu kredit (69), listrik (54), perumahan (49), transportasi (39), air (38), dan telekomunikasi (33). “Pengaduan perbankan menempati urutan teratas sebesar 16,12 persen didominasi masalah kartu kredit,” kata pengurus harian YLKI Sudaryatmo. Sudaryatmo mengungkapkan implementasi terhadap regulasi dan kebijakan yang berfungsi untuk melindungi dan menjamin hakhak konsumen justru mengalami kedodoran selama 2008. (Pers (Pers-da Network/kompas.com/aco)

Kami mengajak pemegang kartu krediit untuk membicarakan permasalahannya sehingga potensi NPL diminimalisir SWD Murniastuti Direktur Akunting dan Sistem Pembayaran BI gang kartu krediit untuk membicarakan permasalahannya sehingga potensi NPL diminimalisir,” kata Murni. Murni memaparkan rasio NPL kartu kredit sepanjang 2008 sekitar 10 persen (gross), turun dua persen dibandingkan NPL 2007 sekitar 10 persen. Krisis keuangan global yang terjadi akhir tahun lalu belum berpengaruh signifikan terhadap

pengguna kartu kredit. “Untuk 2009 NPL-nya sudah membaik meskipun masih tinggi. Hopefully, iya,” kata Murni. Pada tahun 2008, penggunaan kartu kredit cukup menggembirakan di mana debit kartu kredit mencapai Rp 20,56 triliun, dengan jumlah kartu kredit 11,5 juta dan transaksi kartu kredit Rp107,3 triliun. Posisi ini dibandingkan 2007 dengan nilai transaksi Rp 72,6 triliun. “Kartu kredit kan masuk kredit konsumsi, kalau dengan kredit konsumsi kan dengan slowing down ekonomi, daya beli menjadi berkurang, pertumbuhan masih tinggi tapi ada penurunan,” kata Murni ditanya mengenai prediksi 2009. Soal bank-bank asing yang getol mengeluarkan kartu kredit, Murni mengatakan dulu tren NPL-nya lumayan tinggi akan tetapi kini tren tendesinya menurun dengan sejumlah perbaikan-perbaikan. (Persda Network/aco)

Tips Aman Terhindar dari Kartu Kredit Macet A. Pilih penerbit kar tu kr edit yang kr edibel dan kemudahan kredit kredibel yang di dapat dari kar tu kr edit. kredit. z Apakah bank penerbit kartu kredit tersebut cukup kredibel. z Apakah kartu kredit Anda bisa diterima di banyak tempat (merchant), termasuk jika Anda ke luar negeri. z Apakah suku bunga yang diberlakukan cukup kompetitif atau lebih rendah. z Apakah iuran tahunan yang dikenakan murah atau mahal. z Apakah bank penerbit memberi kemudahan dalam membayar. z Apakah kar tu kredit Anda dilengkapi asuransi? B. Sesuaikan Kemampuan dengan jenis kar tu kr edit kartu kredit Pilihlah jenis kartu apakah jenis silver, gold, atau platinum. Ketiga jenis kar tu itu mengandung konsekuensi tersendiri sehingga dalam memilih jenis kartu Anda harus menyesuaikan dengan kemampuan kantong Anda. Jika kantong Anda hanya berkelas silver dengan plafon pinjaman Rp 6 juta, jangan sekalikali Anda memegang kartu gold dengan plafon Rp 20 juta, terlebih memegang kar tu jenis platinum yang punya plafon pinjaman Rp 50 juta. C. Jangan Kejar Poin Reward Jangan sekali-kali belanja dengan kartu kredit semata-mata mengejar poin reward atau hadiah. Akan tetapi, belanjalah sesuai kebutuhan dan kemampuan kantong Anda. Kuncinya, jika Anda belanja dengan kartu kredit setiap bulan Rp 3 juta, pada akhir bulan Anda harus membayar Rp 3 juta.Langkah itu akan membuat Anda tidak perlu membayar bunga. Namun, jika Anda hanya membayar minimum tagihan, sisa utang Anda akan terkena bunga. Banyak kasus pemegang kartu kredit yang terjebak dalam jeratan utang karena memandang kar tu kredit sebagai kemudahan berutang. Padahal, kartu kredit itu sebagai alat pengganti transaksi uang tunai yang aman dan mudah. Sumber: Kompas.com/Eko B Supriyanto Direktur Biro Riset InfoBank. (Persda Network/aco)

Persentase Kartu Kredit Macet Bank

PERSDANETWORK/BIAN HARNANSA

STANDAR KARTU ATM - Deputi Gubernur Bank Indonesia, S. Budi Rochadi (kedua dari kiri) memberikan penghargaan kepada sejumlah pimpinan bank di Indonesia pada acara Implementasi Standar Nasional Kartu ATM dan Kartu Debet Berbasis Chip di Indonesia di Kompleks BI, Jakarta, Jumat, (6/2).

Akhir Pekan Rupiah dan IHSG Menguat JAKARTA - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada akhir pekan ditutup menguat 22,5 poin atau 1,7 persen ke level 1.350. Sementara rupiah, meskipun sempat terpelanting hampir sampai ke Rp 11.950 per dolar AS, akhirnya menguat tipis pada sesi penutupan ke posisi Rp 11.700 per dolar AS dibanding hari sebelumnya sebesar Rp 11.735. Penguatan IHSG karena kenaikan harga saham 85 emiten. Semua sektor mengalami penguatan. Saham sektor perkebunan dan pertambangan mengalami penguatan tertinggi masing-masing 9,776 persen dan 5,403 persen. Sedangkan emiten yang harga sahamnya stagnan dan melemah masing-masing 66 dan 21 emiten. Penguatan IHSG masih akan dilanjutkan pada awal pekan depan. Saham-saham yang mengalami kenaikan cukup tinggi antara

lain saham Astra Agro Lestari Tbk (AALI) terangkat Rp 1.300 atau Rp 12,04 persen menjadi Rp12.100. Total volume perdagangan 3,033 miliar lembar saham senilai Rp1,673 triliun dengan frekuensi perdagangan 62.438 kali transaksi. Tentang rupiah, meski pada akhir pekan rupiah mengalami penguatan tipis, tapi pekan depan diprediksi masih terancam akan tertekan. Analis valuta asing pada PT Bank Century Tbk, Frans Darwin Sinurat, memperkirakan nilai tukar rupiah bisa terpeleset hingga Rp 12.000 per dolar AS pada sepekan mendatang. Penyebabnya adalah permintaan korporasi terhadap mata uang utama dunia itu sangat besar. “Permintaan dolar besar. Sedang suplay hanya dari BI. Pendapatan dari eskpor pun menurun,” katanya. (PersdaNetwork/ugi)

z Kelompok bank asing (yang buka cabang di Indonesia) 19,2 persen z Bank campuran (asing dan Indonesia) 12 persen. z Bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) 11 persen. z Kelompok bank swasta 8 persen. z Kelompok Bank Pembangunan Daerah (BPD) 6 persen. z NPL kartu kredit di perbankan mulai naik sejak Agustus 2008. Keterangan: Hingga November 2008 Sumber: BI, dikutip dari Kontan Januari 2009

Kini, ATM Aman dari Pemalsuan Kartu Dilindungi Aplikasi Chip JAKARTA- Hingga akhir 2009 kartu debet dan ATM diharapkan menggunakan chip sehingga pengguna akan lebih aman dari bahaya pemalsuan. Sebelumnya, penggunaan chip hanya diberlakukan pada kartu kredit. Namun penggunaan chip ini akan menambah beban biaya pada bank yang mengeluarkan kartu berbasis chip serta kepada nasabah yang menggunakan kartu tersebut. Deputi Gubernur Bank Indonesia S Budi Rochadi mengatakan disusunnya standar nasional kartu ATM/debet berbasis chip diharapkan dapat lebih memudahkan dalam mewujudkan kesesuaian pengoperasian antar operator (interoperability) di masa yang akan datang. “Tidak seperti kartu kredit yang umumnya mengikuti standar EMV (Europay, Mastercard,

Visa) dan aplikasi principal Visa/Master yang berlaku internasional, standar untuk kartu ATM/Debet perlu ditetapkan secara nasional oleh industri,” kata Budi. Menurut Budi chip pada setiap ATM dan kartu debet akan dikenakan biaya sekitar 2 dolar AS atau setara Rp 22 ribu (kurs Rp 11.000). “Ini biayanya memang cukup besar. Migrasinya nanti kami membebaskan kepada kawan-kawan perbankan. BI hanya meng-endorse (membantu). Ini sama saja menggunakan cek. Konsep ini juga ada biaya, pada nasabah misalnya mengenai cek kartunya,” kata Budi. Karena mengeluarkan biaya, Budi mengatakan bank harus membiayai dan membekali sistemnya dengan baik. (Persda Network/aco)


6

sport hot news

JUMAT 6 FEBRUARI 2009

TRIBUNREZA R UMAR

Aldo dan Kurniawan Yakin Cetak Gol

Kurniawan

DUO bomber anyar Persisam Samarinda Kurniawan Si Kurus Dwi Yulianto dan Aldo Gol Baretto berjanji mempersembahkan yang terbaik buat publik sepakbola Samarinda. Sore ini menghadapi tuan rumah Persibat Batang pada putaran kedua Divisi Utama Liga Indonesia, Kurniawan dan Aldo optimistis bisa menang. Duet Kuniawan dan Aldo disebut Pelatih Persisam Eddy Simon Badawi menjadi duet terbaik lini depan Persisam saat ini. Dari sejumlah uji coba, dua bomber ini menjadi mesin gol yang menakutkan. Kepada Tribun usai coba lapangan di Stadion M Sarengat Batang kemarin pagi, Kurniawan yakin Persisam akan menang. “Kalau saya selalu optimistis kita bisa menang. Apalagi saat ini kondisi tim sedang bagus dan motivasi para pemain juga lagi tinggi,” katanya. Di kamar 029 di Hotel Sendang Sari Batang, Kurniawan memang

tinggal satu kamar dengan Aldo. Hal ini diharapkan untuk lebih memberi kesempatan berkomunikasi antarkeduanya. Berbicara soalnya tandemnya, Aldo, Kurniawan mengaku cocok. “Aldo pemain hebat. Dia bisa memberikan servis yang baik. Tapi menurut saya siapapun yang akan diturunkan di depan tergantung pelatih,” katanya. Aldo juga mengaku optimistis. Menurut Aldo peluang Persisam untuk meraih tiga poin cukup terbuka. Dan, Aldo menargetkan mencetak gol pada pertandingan ini. “Setiap main saya selalu targetkan cetak satu gol dulu. Besok saya juga ingin cetak gol,” kata Aldo. Siapapun yang akan ditandemkan bersamanya, Aldo merasa tidak ada masalah. “Kita profesional. Kalau saya main sama Kurniawan saya senang. Dengan yang lainnya juga tidak masalah,” katanya. Yang pasti, Aldo ingin menjadikan debutnya bersama Persisam sore ini dengan sebuah gol kemenangan. (eza)

Polisi terpaksa mengamankan skuad Persiba dan PSIS pada babak 8 besar Divisi Utama Liga Indonesia 2006 di Stadion Batang.

Berhadiah Total Rp 60 Juta Lebih ● Rumah Kebun Offroad Challenge Digelar 28 Februari SAMARINDA, TRIBUNKepengurusan baru Indonesian Offroad Federation (IOF) Komda Kaltim pimpinan Ir J Sudiyanto segera dilantik Presiden IOF Pusat Mayjen (Purn) Djoko Pramono 28 Februari ini. Pada saat yang sama juga akan digelar event adventure offroad bertajuk Rumah Kebun Offroad Challenge dengan mengambil lokasi kawasan Rumah Kebun, kawasan pengembangan perumahan dengan konsep baru di Samarinda Seberang. “Adatnya IOF ya begitu, pengurusnya harus dilantik di medan offroad,” kata Sudiyanto, Jumat (6/1). Sementara itu, dalam Rumah Kebun Offroad Challenge, yang juga untuk memeriahkan launching kawasan perumahan di Samarinda Seberang itu, bakal dilombakan offroad extrem, offroad standar 2.500 cc ke bawah, offroad standar 2500 cc ke atas, trail adventure individual atau perorangan serta trail adventure beregu (satu regu dua motor dan dua pengendara). “Jadi ada juga lomba buat teman-teman penggemar offroad roda dua,” kata Sudiyanto. Agar lebih seru, untuk event yang pada rancangannya berhadiah total Rp 60 juta plus sepeda

motor dan barang-barang elektronik tersebut, panitia mengundang offroader se Kalimantan dan Sulawesi Selatan. Saat ini sudah menyatakan kesediaannya untuk hadir adalah para offroader Kalimantan Selatan. “Setidaknya sudah empat offroader dari Banjarbaru, Kalsel, yang bakal datang di antaranya juara nasional H Sugian Noor alias Haji Gian,” kata Windy Politon selaku event director. Untuk pendaftaran, panitia membuka sekretariat di Pesona Mahakam Estate, Ruko No 6 Jalan Pelita Samarinda Seberang ,telepon 0541 7268092 atau bisa menghubungi Rahman pada nomor 081350012560. “Yang kepingin ikut, buruan daftar sebab panitia membatasi jumlah kendaraan hanya 30 starter,” kata Windy. Menurut Windy, pembatasan ini agar event ini bisa dinikmati dengan nyaman, dan peserta bisa berlomba dengan lancar. Sepanjang 2009 ini, kepengurusan IOF Komda Kaltim mengagendakan sekurangnya tiga event regional seperti Rumah Kebun ini. Penyelenggaraannya berpindah-pindah di tiga kota, yaitu Samarinda, Balikpapan, dan Tenggarong.

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Pemandangan ektrem seperti ini kerap terjadi pada kejuaraan offroad.

“Di antara event-event itu akan kita gelar juga kejuaran kecil atau nonkompetisi seperti touring, camping, dan

jika memungkinkan proyekproyek komersial untuk kesejahteraan anggota,” kata Sudiyanto. (*)

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Kenangan Buruk di Stadion M Sarengat Batang BATANG, TRIBUN-Bagi sejumlah pemain Persisam dan pelatih Persisam Eddy Simon Badawi, Stadion Muhammad Sarengat Batang tidak asing lagi. Bahkan, Eddy Simon dan Hernan Ortiz memiliki pengalaman menakutkan di Stadion ini. Pada Agustus 2006 lalu Eddy Simon mengarsiteki tim Persiba Balikpapan. Pada saat itu Persiba lolos ke delapan besar Divisi Utama. Saat itu, tim Beruang Madu bermain di Stadion M Sarengat menghadapi PSIS Semarang, yang diperkuat Ortiz. Kenangan buruk dialami Eddy Simon dan Ortiz. Membludaknya pendukung PSIS yang datang ke Batang membuat stadion tidak mampu

menampung penonton. “Kejadian itu saat delapan besar Persiba melawan PSIS. Waktu itu penonton penuh. Sampai di settlebend. Waktu itu saya khawatir terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Akhirnya saya meminta pertandingan ditunda. Saat itu pula terjadi kerusuhan karena suporter PSIS memaksa pertandingan tetap dimainkan,” kata Eddy Simon, Jumat (5/2). Hal serupa pun dirasakan Ortiz. “Ngeri waktu itu. Penonton ribut karena stadion tidak cukup. Banyak penonton masuk sampai di pinggir lapangan,” kata Ortiz. Menurut gelandang Persisam ini, kerususan tersebut membuatnya dan sejumlah pemain PSIS lainnya

terkurung hingga stadion berjam-jam. Ini juga dialami pemain-pemain Persiba. “Ya kami harus menunggu lama. Pemain PSIS dan Persiba tidak bisa pulang,” ujarnya. Namun itu hanya masa lalu bagi Eddy Simon dan Ortiz. Menurut mereka, hal ini tidak akan mempengaruhi penampilan Persisam sore ini. “Kondisinya beda. Dulu stadion penuh karena banyak suporter PSIS. Kalau besok saya pikir tidak akan seramai dulu lagi,” kata Eddy. Meski demikian Eddy mengakui fanatisme suporter Persibat (Alas Mania). Eddy berharap sore ini pasukannya dapat bermain lepas meskipun mendapat pressure dari penonton tuan rumah.(eza)

Kondisi Stadion Utama Palaran Memprihatinkan SAMARINDA, TRIBUN-Setelah pelaksanaan PON XVII/2008, nasib Stadion Utama Palaran, Samarinda, Kaltim, semakin tidak jelas. Ketua Forum Peduli Atlet Kaltim (Frompak) Suryadi dikonfirmasi, Jumat (6/ 2) mengaku sangat prihatin melihat kondisi stadion yang dibangun dengan anggaran Rp 800 miliar tersebut. “Sangat disayangkan, stadion yang menjadi kebanggaan rakyat Kaltim itu, terbengkalai. Miliaran uang rakyat terbuang percuma, sebab gedung megah itu hanya meninggalkan cerita tentang pelaksanaan PON,” ujar Suryadi. Stadion Utama Palaran yang menjadi stadion termegah dan termahal di Indonesia, karena selain dilengkapi berbagai sarana dan prasarana olahraga yang cukup modern, juga menggunakan berbagai ornamen yang banyak diimpor, termasuk rumput berstandar FIFA seharga Rp 2 miliar serta atap Stadion Utama yang didatangkan dari Korea.

Stadion berkapasitas 50 hingga 60 ribu penonton itu, juga dilengkapi GOR khusus beladiri, basket, bulutangkis dan senam, serta lintasan sepatu roda dengan biaya Rp 350 miliar. Stadion yang digunakan sebagai tempat UPP (Upacara Pembukaan dan Penutupan) PON XVII, kata Suryadi, hingga saat ini masih dikelola kontaktor. “Mestinya, stadion itu segera diserahkan ke Pemerintah Provinsi Kaltim, sehingga ada upaya untuk memikirkan penggunaannya,” kata Suryadi yang juga sebagai Pelatih Gulat Kaltim. Peralihan pengelolaan Stadion Utama Palaran tersebut menurut Suryadi, harus segera dilakukan sehingga, Pemprov Kaltim bisa segera membentuk Badan Pengelola Stadion atau UPTD (Unit Pengelola Teknis Daerah),di bawah Dinas Olahraga. “Pengelolaan stadion harus dilakukan profesional, agar selain dapat mencetak atlet berkualitas, gedung megah itu juga

diharapkan bisa memberikan andil terhadap PAD. Pengelola yang dibentuk harus mengerti olahraga, agar gedung itu tidak hanya dijadikan lahan bisnis,” kata Suryadi. Selain akan membangkitkan semangat olahraga di Kaltim, pemanfaatan Stadion Utama Palaran, lanjut Suryadi, juga memberi dampak positif bagi masyarakat di sekitar stadion. “Jika stadion itu berfungsi, warga di sekitar juga akan merasakan manfaatnya. Bukan hanya dari segi olahraga tetapi juga terhadap ekonomi masyarakat yang berada di sekitar stadion,” katanya. “Saya melihat banyak potensi yang bisa digali dari masyarakat sekitar stadion. Mereka, punya potensi untuk menjadi atlet profesional. Namun ironisnya, sarana dan prasarana olahraga yang digunakan saat PON pada Juli 2008, sampai saat ini belum bisa digunakan,” kata Ketua Frompak tersebut. (ant)


Halaman 7

Sabtu, 7 Februari 2009 SMD

Dijual Rumah Jl.M.Said Loa Bahu, Gg.Polewali.LB.7X13,LT.10X20plus.SHM.Hrg.80 jt Nego.Hub.0852 5727 6806 smd/10

feb

BPN

Dijual Rumah Diperum Pesona Mahakam Blok D1/2.LT.429/LB.120, 2Lantai.PDAM/PLN 3500Watt.Hrg.1.1m.Hub.0852 5050 smd/10 6603

feb

BPN

117863/11 feb

Dijual Isuzu Panther Pick Up th’2000 AC,Tape,PS,VR. Hub: 0811545194

117863/11 feb

BPN

117863/11 feb

BPN

Dijual Nissan X-Trail type Stt th’2005 Warna Hitam Metalik. Harga 210 Juta nego. Hub: 0542-7106179

Dijual Chevrolet Blazer th’2004 Warna Abu-abu Metalik (SilverStone) kondisi terawatt,mulus. Minat Hub: 0811547755

117863/11 feb

117863/11 feb

BPN

Dijual Daihatsu Espass’02 Warna Biru 1.3 Fas: Vr, Tape, Ac. Harga 47,5 Jt Nego Hub: 085246512871 117863/11 feb

SMD

117863/11 feb

SMD

Dijual Katana Th’88 Wrn Hitam, Mulus, Hrg 27jt Bisa Nego Hub. 081346289665

smd/11

Take Over Xenia Li VVti Family’08 Warna Hitam, Cover Jok, Ganti DP 60Jt Angsuran 3.3Jt Hub: 05427062225

Dijual Kijang Pick Up th’2004 Warna Hitam Metalik. Cat orisinil. Fasilitas: AC, Tape, VR, CL, PW, Remote. Harga 85 Juta nego. Hub: 117863/11 081350178415

Dijual Mitsubishi Strada L200 Double Cabin Th.2005 Warna Putih AC, Tape, Bagus=176Jt Hub: 05427247979/085247922226

117863/11 feb

smd/11

feb

SMD

smd/11

feb

SMD

smd/11

117863/11 feb

SMD

feb

smd/11

Dijual Kijang Grand ExtraTh’95, 1,8cc 7K(Long) Mulus & terawatt, Fas. Lgkp, AC DB, TP, PW, PS, VR 16", Ban Bau, Remote, Hrg68jt Nego Hub. 0813478506163 smd/11

feb

Dijual Toyota Yaris Type S Limited Matic Th’06 Wrn Hitam Bagus & Terawat, Stater Tombol, Tidak Pakai Kunci, Hrg 157jt Nego Hub. 08125845933 No sms smd/11

feb

SMD

Dijual Mobil Toyota Avanza Th’2005 Nopol Surabaya, Wrn Hitam Metalik, Fas. Lengkap, AC, Tape, Hrg 128jt Nego Hub. 085250588388 (Meliawati) feb

SMD

117863/11 feb

SMD

117863/11 feb

Dijual Cepat Toyota Avanza G Th’2006 Wrn Silver Metalik, Orisinil Mulus, Luar Dalam ( Istimewa) Fas. Lengkap, Full Variasi, Ada Asuransi Hrg 127jt Hub. 081350088555

SMD

117863/11 feb

Dijual Ganti DP 22,5 Juta, Daihatsu Grand Max Pick Up Th.2008 Wrn Hitam Kondisi Seperti Baru, Km Sedikit, Hub : 081226156677

SMD

Dijual Avanza Th’2005 Akhir Type G Wrn Merah Marun HRg 125jt Nego Hub. 081347492118

Jual Mercy C 180 Hitam A/N sendiri 4/T Mewah 1800cc Tahun 94 Hub: 0816201499

BPN

117863/11 feb

117863/11 feb

BPN

117863/11 feb

Disewakan Innova Th 2006/2007, Hub: 081347031244 Hrg Bersaing

SMD

117863/11 feb

Di Jual mobil Espass Station Th 2000 Hrg 46,5 jt nego kondisi prima fas: AC+Tape+Velg Racing tidak mengecewakan Hub: 08125879547

BPN

feb

Dijual Nissan Frontier Double Cabin 4x4 th’2005 Warna Silver. Harga 205 Juta nego. Hub: 0811545539

BPN

117863/11 feb

smd/10

BPN

117863/11 feb

Jual cpt New CRV Hitam Thn 02/03 Manual a/n sendiri Pajak baru Km rendah mulus hub: 0816201499 Hrg:172,5Jt(no SMS)

BPN

117863/11 feb

Dijual Kijang Innova G Diesel th’2005 Warna Silver Metalik. Harga 165 Juta nego. Hub: 0542-7247344

BPN

feb

Dijual Kijang LGX Diesel Tahun 2003 Warna Hitam, Lengkap,Mulus,Siap pakai hub. 0541-262088 / 08125536622

BPN

117863/11 feb

feb

Dijual Take Over Taft Independen Th’97 Wrn Hitam, Hrg 35jt Nego Hub. 085246731680

117863/11 feb

Dijual Mitsubishi L200 Strada Double Cabin 4x4 Turbo th’2005 Warna Putih. Harga 192 Juta nego. Hub: 0542-7106179

Dijual Daihatsu Feroza G2 th’97 Warna Merah Silver. Harga 65 Juta nego. Hub: 0811545539

Dijual Take Over Panther PU, Bak Cargo Th’2003 Pemakaian 2004 Fas. Tape, AC, Sound, Sudah Diangsur 5X Perbln 2,118jt Sisa 31X Hub. 081350474000 smd/9

SMD

Dijual Suzuki Baleno Th.97 Wrn Biru Silver, Mulus, Jrg Pakai, Fas : AC, Tape 12 CD, PS, PW, Hrg 65 Jt nego, Hub : 08161485121

BPN

DISEWAKAN / RENTAL L200 STRADA HARIAN + SUPIR HUB: 081254314014

SMD

feb

117863/11 feb

BPN

117863/11 feb

Dijual Espass Station Th’95 Wrn Gold Fas. AC Double, TaPe, VR, STNK Panjang, Hrg 29jt Nego Hub. 081253846878 / 0541274911

SMD

feb

Dijual Panther Hi-Grade Th’97 Wrn Merah AC DB, Hrg 62.5Jt Nego Hub: 0542-7128440

SMD

feb

Dijual Mazda Tribute 2.3 Matic th’2007 tangan 1 Warna blue jean KT 2 angka Km.9rb Kondisi istimewa. Hub: 081253325532 117863/11

BPN

Djl Timor Th’00 Kondisi Prima Lengkap Siap Pakai Hrg 52.5Jt Nego Hub: 08125344964

BPN

BPN

Dijual Ford Ranger Th’02 Wrn Putih Fas. AC, Tape, PW, Hrg 120jt Nego Hub. 081350403272

SMD

feb

BPN

Di Jual Suzuki Escudo Thn 94 Akhir Fas: Ac, Pw, Ps, Tape, Em. Harga : 70 Jt Hub : 0542-7031620

117863/11 feb

Dijual Rmh Perum Bank Duta Blok G No.1 Dkt BDS I, LB/LT.70/120/330, 3 KT, 1 KM, Dpr, Hook, Strategis, Hrg 350 Jt nego, Hub : 117863/11 feb 08161485121

117863/11 feb

BPN

Djl Rmh PGRIKm 5 Blok L No.12 Baru Renovasi, Siap Huni, 3 Kt, 2 Km, Sert Imb Pam List Hrg 175 Jt, Bbs Banjir, Hub : 08125473445

BPN

Dijual / Take Over Daihatsu Classy th’93 Warna Abu-abu Metalik. Fasilitas: AC, Tape CD, VR. Harga nego. Hub : 081346609777 No.SMS 117863/11

Dijual Mitsubishi TS Pick Up th’2007 Warna Putih. Harga 72 Juta nego. Hub: 0542-7247344

BPN

BPN

SMD

BPN

Dikontrakkan Rmh Type 150, 3 KT, 1 RT, RK, 2 KM, Dpr, Grs, Tmpt Jmur Didlm, Tlp, PDAM, TV Kbl, AC 2 Unit, Bbs Bnjr, 1 Thn 20 Jt, Max 20 Th, Jl. P.Suryanata Perum Puspita Bukit Pinang Blok A No.6 Smd Tlp. 08125530779 / 0542 7208786

117863/11 feb

Di Jual Tanah 10 X 15 M Jl.angkasa 4 Perum.angkasa Belakang Sma N 4 Sepinggan Siap Bangun, Aspal, Hadap Timur Hrg: 55 Jt Nego Hub: 081253421181 / 085272255511

BPN

BPN

117863/11 feb

117863/11 feb

117863/11 feb

BPN

SMD

Dijual Rumah 2LT Baru Dibangun Di Palm Hills/Kota Hijau Spgn Blok AA2 No. 20 LT/LB. 250/185m2, 4KT, 3KM, Dapur, PLN, AC, Air, Tlp Hub: 0811547248/081347588653 Harga Nego (Murah)

BPN

Di Jual Tanah 6 X 14 M Di Perum Alamanda Blok Pa 5 No.21 Daksa Hub: 08125002666

BPN

BPN

Dijual Rmh Di BDL 2(Prusda) Blok M No. 70, LT/LB. 200/150m2, 4KT, 2KM, Dpr, RM, RK, Air/ Listrik/Tandon Air Bebas Banjir Hub: 085246105004/ 081254504877

Dikontrakkan Rumah Balikpapan Baru Kyoto BC. 42, KT=3bh, KM=2bh, RT 1bh Dapur, halaman belakang luas PLN 2200 VA, PDAM, telepon. hub. Hp 0811593665 117863/11 feb

BPN

feb

DIJUAL PICK UP EXPASS TH.2002 AKHIR HARGA 35 JT / NEGO. HUB: 0542-5605490, 081520311780

smd/11

BPN

Di Jual / Disewakan Kios Di Bandar Blok K5 No.5 Hub: 08125002666

Di Jual Rumah Baru Bangun 2 Kt+1 R.tamu+1 R.keluarga+Dapur+Toilet Type 70 Luas Tanah 210m2 Di Jl.di.panjaitan Rt 63 No.08 Rw 33 Hub:0542-737828 / 442516 117863/11

BPN

BPN

SMD

smd/11

feb

SMD

SMD

Dijual Bangsalan 10 Pintu, SHM, Jl. Adam Malik, Perum Citra Griya, Hrg 900jt Nego Fas. PAM, PLN, Hub. 08125473088 Dijual Mits. L300 2,5L Putih Th’97 Siap Pakai Hrg 55jt Hub. 081350090097 smd/11

feb

SMD

Over Kredit Mits. L300 2,5L Putih Kombinasi Th’03 Siap Pakai, Balik DP. 40jt Sisa 16X3.045.000 Hub. 081350090097 smd/11

feb

SMD

Dijual Cepat Mazda Double Cabin Turbo Tahun 2005 Warna Hijau Metalik, Fas. Tape, AC,Harga Nego Hub. 081350969999 smd/11

feb

SMD

Dijual Xenia Li Th’06 Wrn Biru Metalik, Mulus, Hrg Nego Hub. 08125498666

Over Kredit Isuzu Elf 2,7L Merah Th’05 Siap Pakai Balik DP 50jt Sisa 31X3.897.500 Hub. 081350090097 smd/11

feb

SMD

Dijual Kijang PU th’2003.Diesel.Hitam.AC Tip.Pribadi.Mulus.Bagus.Bisa kredit,bisa Tukar tambah.Hrg.73jt Nego.Hub.0812 5336 2366 smd/11

feb

smd/11

feb

00114332B

Dicari Guru wanita,Kristen Bisa Bahasa Inggris,S1 & mencintai Anak2,Lamaran Ditujukan Ke PO BOX 631 00114480B

Dijual Cepat Suzuki Baleno Tahun 1996 Warna Merah Kondisi Terawat, Harga Nego Hub. 081346350161 smd/11

feb

smd/11

feb

gobugservis.com Tlp:5601000.Pst Servis,JualBl,TukarTB,S.Part Murah Di Bpn.Komp,Laptop,Hardware Baru/ Bekas.Ready

Balikpapan MOBIL DIJUAL

00114143B

DAIHATSU Djl Daihatsu Charade Th’86 Wrn Silver Kond.bagus Ada Ac+Tape Hrg 17 Jt Hub: 081254314014 00114679B

Djl Espass Stasion Th’97 Wrn Hijau Kond.oke Ac, Tape, Hrg 37 Jt Hub: 7142107

Service Pggl Komupter/Laptop/Internet Problem ke Ktr/Rmh(J-Beli) H:7116728 00114216B

RUPA-RUPA ELEKTRONIK Dijual Msn Ctk Hamada CD700DF & 1Set TV 29"/21"/17" Toshiba Hub:0542-7175698 00114269B

Dijual Mesin Fax Panasonic Dan Kulkas Hub:0542-7118563

ISUZU Dijual Panther LS2002 Rp 112,5Jt/Nego Hub:7044848 Tanpa Perantara

00114322B

JASA

Dicari Pembantu Rumah Tangga-Nginap Gaji Menarik Hub:872894/0811534892

Menerima Desain Design Rmh Tinggal,Ruko,Kntr,Restoran,Htl,Dll Hrg Dr Rp10Rb/M2.Hub:081347584414/ 085652040379

Dbthkn u/ Posisi Sebagai Supir(Punya Kendaraan),SPG,Admin Gudang.Lmrn Kirim e PO BOX 672 Bpn 00114493B

Dcr Adm Pria Min SMP&Supir Truk Roda6 SIM B1,tahu Jln Blpp.Hb:Holcim 5607863 00114499B

00114321B

Kharisma-Kontraktor-Rancang-BangunRenovasi.hub:Ir Adi 085652085982/5627045

00114673B

Dibutuhkan Adm dengan Syarat:Pendidikan Min D1 Wanita Bisa Komputer/Internet Mengerti Bhs Inggris Pengalaman Kerja Min 1 Tahun Penampilan Menarik Kirimkan Lamaran Lengkap Ke PO BOX 770 Balikpapan 00114674B

Djl Avanza New 09 Wrn Silver Kond Oke Bs Kredit 3-4Th Minat.Hub:0811541147 00114481B

00113443B

00114675B

Bintang Teknik Melayani Perawatan Dan Perbaikan AC Kulkas M.Cuci,Dispenser,Dll.Hub:0542-7027212/ 7028845

Dbthkn Krywti u/ Persh Real Estate Bpp Mampu Brkmuniksi Dgn Baik,Komp Brpnmpln Mnrk&Brdedikasi Tinggi Usia Min 26Th Krm Lmrn PT Villa Intra Persada Ruko Fantasy Juntion Blok FJ1 No.7 Balikpapan

RENTAL MOBIL Disewakan Innova,Avanza,Xenia,L200 Hub:08562034281/0542-7243265 00111861B

00114193B

CV Mama Rent Car:Innova, Avanza,LGX,Diesel’04 Tlp:0542-5624172/ 081350183771

Service Panggil Elektronik TV-DVD Dll Brgrnsi Ongkos 50Rb.Hub:0542-7146435

00112174B

Service 24Jam AC M.Cuci Kulkas K.Gas Pom Air Listrik Dll.Hub:5626275

HRS Rent Xenia 07/08 250/Hrian/Blanan Hub: 081350413988/0542-5651450 00112357B

Rental Harian/Bulanan Xenia, Avanza,Innova, Terios, For tuner, BMW,Mercy,L200,Pick Up Triton Hub:0811545404 00112532B

Tridea Rent:Innova,Terios, Avanza&xenia 250Rb Hub:0542-7113364/081253585443 00112545B

Yogya Rental Menyewakan Xenia,Avanza Innova Dng/Tnp Supir Hub: 0542-7130470/ 08125812896 00112677B

Rental Harian/Bulanan Xenia,Avanza,Innova,Terios,Fortuner,Honda City,BMW Hub:081347833344 00113390B

CV Cakrawala Indah Rent A Car & Travel Xenia,Avanza,Terios,Innova,Fortuner & Mbl Kawinan.Hub:081347388088/081253789019

00114486B

00114487B

Trm Psg Parabola Service Prog.Ulang Bs Gerak,Dream,MCOA.Hub:081952554799 00114496B

LOWONGAN

00114677B

Dibutuhkan Karyawati: Min D3, Aktif Bhs Inggris, Komputer, Single, Penampilan Menarik Lamaran Ke Po Box 706 Bppn 00114677B

Sebuah Operator Seluler Yg Sdg Berkembang Mencari: Supervisor, Salesman, Administrasi, Min Pendidikan Smu Lamaran Ditujukan Ke Pt.sil Jl.siaga Rt 51 No.107 Hp: 085246496070 0114677B

T.Tunggal Mnr Prt Gj Rp700-800 Bs Gj Rp800-1.000.000 H:0542-416873/7020071 00113631B

Dibutuhkan SPG,penampilan menarik,tinggi min 160cm lgsg ke Premier Laundry-jend Sudirman 253(markoni)telp 0542-744810 00113631B

Dibutuhkan Office boy 7 supir(bisa mengemudi,memiliki sim A) pend min SLTA lmrn lgsg ke Premier Laundry-Jend Sudirman 253(Markoni)telp 0542-744810 113648B

Dcr Mekanik mobil + Helper Lmrn dikrm ke Mitra Cahaya Indah 99 Dpn RS Husada Balikpapan No.115 0114677B

Dicari Modifikator Matic yg berpengalaman. Siap Training 1 bulan. Hub: 081350019731

KURSUS Kursus Gitar&Drum,Bersedia Ke Rmh Hub:081933819000/085752201250

Anda Perlu Tenaga Courier/Tenaga Antar Telp:0542-7242536

00114296B

00113730B

Bangun Rumah/Ruko Profesional Tukang Berpengalaman Dari Jawa Bisa Sesuaikan Kondisi Keuangan(RAB) Tlp:0542-5605490/ 081520311780

00114297B

Menyewakan/Rental Harian L200 Strada DC+Supir Hub:081254314014 00114329B

Di Rent Hino/ORD Th 20005/2007 PS/20SE Jenisnya Th 2006/2008.Hb:087817261607 00114483B

CM Rental Terios Avanza&Xenia 05427184188/081350944373 Gn Malang Hrg Promo 00114495B

Disewakan Mazda Dbl Cabin B2500Hr/ Bln.0542-861708, 7239071, 7105903,0811594992 00114669B

ELEKTRONIK

00114061B

Dibthkn Sgr Tehnisi Komputer Berpengalaman Lamaran Lgs Ke Altec Computer Jl.A Yani 61(Depan Jembatan Mariati)BPN 00114242B

Dcr Tenaga Cuci Mbl Remaja Max.25Thn Ada Mes.Tlp 7038886 00114267B

Dcr 1.Sales Wnt Pglmn Tdk Diutamakan Max.23Th,Single,Pny Mtr Sndri 2.Sopir Syrt Pnya SIM Usia Max.40.Lmrn Dtujukn Ke BB Blok K2 No.8 Tlp.5643672 00114327B

Dibutuhkan Banyak Lulusan SMK/SMA u/ Waitres&Waitre,Kirim Lamaran Ke PO BOX 990 Balikpapan 00114328B

Dbthkn Salesman SIM A&C,Almt:Samping Wika Tlp.0542-872809

AC/KULKAS Delta Service AC Kulkas M.Cuci Panggil Hub: 0542-7111360/081520318884 00113652B

KOMPUTER

Di Butuhkan Karyawan Salon Berpengalaman Hub:0542-5660537

00114330B

LPK Bunda Mencari Baby Sitter,Pembantu Rmh Tgg Dgn Gaji Besar H:0542-7014718/ 5683200 (Tanpa Perantara) 00114331B

BIRO JASA

00114491B

00114681B

SEDOT WC Sedot Kuras WC/Tinja Cepat Tak Bau Hub:7023423/087812185897/5676060 00112884B

KOST Tr m Indekos Jl.A.Yani,Jmbtn Mariati(Gg.Dahlia) Rt 31/6 H:5615691/ 0811596411 00113942B

Trm Kost Wanita Fas Lgkp Di Gn Sari Ilir Hub:085246697501/0542-7118608 00114175B

Bangunan Baru 2Lantai Nyaman.Lt1 Pria 8KT,3K.mandi.Lt2 Wanita 8KT,3K.Mandi Jl Polantas Rt 45 No.59 Markoni Rp500Rb/ Bln.Hub:08195505584/08195504655 00114490B

Trm Kost Bujang Fas Lgkp Non AC 300Rb Hub:7071314 B.Permai 00114672B

PRIVAT Menggambar,Mewarnai,Melukis.TK,SD,SMP,SMA Brsdia Dtg Krmh.Hub:085830701977 00114676B

ANWAR HIDAYAT CALEG DPRD KALTIM PDI-P (28) NO URUT 10 DAPIL 2 : BPP, PPU /PENAJAM & KAB. PASER. ADIL, HANDAL, BRWWSAN INTER NASIONAL, MEMPJ. TKI KALTIM KE LUAR NEGERI, PILIH YG JUJUR & SAYANG WONG CILIK 8 feb

PENAJAM TANAH DIJUAL Jual tnh luas 2 ha p 80 Rb/mtr & 9800(mtr) Rp 350 Rb/mtr (pgr jl Ry) serius hub 081253681008 00109896B

Djl Tanah Strategis Ditepi Jln Raya Samarinda-Balikpapan,Loa Janan,Km 4,Cocok Buat Usaha,Luas Tanah 7044m2, Sertifikat,TP.Silahkan Hubungi Dr. Dipl-Ing H.Rachman S. Rachmatullah, MM.MN 08168964 76/Soenarko Soedjono MBA 081350956496/Anthony 081387118354

00114274B

00109896B

00114298B

TANAH DIJUAL Tanah Dijual Srtfkt Luas 20x25 Rengganis 10B Hub:08125825581/0816483729 00113379B

Dijual Cepat Sebidang Tanah Dikilo 5 Kariangau,Depan Pemotongan Sapi Luas 4380m2 Hub:5677799 00114295B

RUMAH DIKONTRAKKAN Dikntrkn Tnp Perantara Rmh Baru Beverly Hills CD 15 3KT,1K.Pembantu,KitchenSet Semi Furniture.081545758988 00114498B

Dikontrakan Rumah Di BB Pesona Amsterdam Blok U1 No.19.Fasilitas Lengkap Hub:08125330480

SAMARINDA MOBIL DIJUAL

KEHILANGAN Tlh Hlg BPKB Mobil Toyota Soluna XLi KT 1559 LT An.M.Arief Sumedi 00114320B

Tlh Hlg STNK KT 3899 CV a/n Abd Basir De Nasa Sesuai Lap.Pl No.Pol STPLKB/482/II/ 2009/SL 00114492B

Telah Hilang Dok Faktur Kendaraan Dgn Spesifikasi Jenis Kend Hino Super Ranger FF/4x2 RHD,No.Chasis:MHEFF 173NXXA 13547.No.Mesin:H07D-AJ 16843 BG yg menemukan Hrp Hub:Ena 5661771 Tlh Hlg Surat Segel Tanah An Rahmat Yadi LT 20.970 M2

00114683B @Akelompok:HEWAN PIARAAN

Djl Anakan Anjing Pit Bull Umur 2Bln Wrn Coklat Tua&Muda,2Jantan&2 Betina Hub:081347815473 00114266B

PENDIDIKAN LPK Surya Membuka Kls Meknk Alat Brt,Msk Pelathn 9Feb09 KrjSama Disnaker&Bbrp Perusahaan. Hub:Jl.Marsma Iswahyudi No.4 Tlp:0542765558/7214497 00114644B

RUPA RUPA Menjual Batu Gunung Hubungi ke Nomor:0811539824 00114451B

Jual Shampoo Motor Licensi Jerman harga murah Kualitas Tinggi.Cocok Untuk Usaha Cuci Motor.Pesan Antar Hub:0542-7062225 00114670B

B A L I K PA PA N LOWONGAN Dibthkn Bbrp Tnga Pria SMP/SMA Max, 23th, Single, Punya Sim C, Jl. MT. Haryono, AL- Makmur 2 No. 2 RT. 40 Balikpapan 9feb

CALEG

Sangkulirang, Pend. Min. D3, Lmrn Di Krm Ke Telesindo Shop Jl. Abdul Hasan No. 4 Smd 9feb

Dcr Customer Service & Sales/Marketing Syrt : Pria/Wnta Max. 30th, Pend. Min. SMU/ D3, Berpnpiln Mnrik, (CS), Memiliki Kendraan Bermtr & Sim C (Sales), Bersedia ditemptkn di Smd & Bpn, Lmrn krm Ke Jl. KH. Samanhudi Gg. Amor 2 RT. 04 No. 129 Samarinda 75117 Tlp. 085250797877 (mimin) 9 feb

Dicari Tenaga ADM Wanita (Min SMA/ sederajat, bisa mengoperasikan komputer),Sales Wanita & Pria, Lamaran Langsung Ke JL. Danau Semayang No.18 SMD Telp 0541-739733 Pk.10.00-11.00 Tgl 5 Feb 09 s/d 12 Feb 09 9 feb

Dealer Telkomsel Mncri Tng Krj Utk SPV Gerai Halo Loa Janan (SPV), Min. S1 Brjiwa Pemimpn, bs Analisa Psar, Pkrja Krs, mampu Bkrja Dgn Team, Komunikatif, Sanggup Bekrja dgn target, Tggung Jwb, Peng. 1th, Surveyor (SVR) Min. D3 Py Kndraan, Mngrti Wil. Loa janan, Sanggup Bekrja Dg target, Brtnggng Jwb, Aktifasi (AKT) Lmrn Krm Ke PO. BOX 1303 Smd, Plg Lmbt Tgl 13 Feb 2009

18feb

10feb

APC Rental Avanza, Xenia, Innova Harian/ bulanan/kontrak Harga Nego, Ada bonus Hub. 0541- 7773164 – 7737138 – 081347408545

Dijual Rumah Di Pesona Mahakan Ruko DI Jl. Cendrawasih Hub. 081254564425)

RUMAH DIJUAL

31 des 09

8feb

Carter/ rental Mobil Innova, Xenia, New Panther Hub. 085247057875

Dijual Rumah Di Pesona Mahakan Ruko DI Jl. Cendrawasih Hub. 081254564426

6 feb

9 feb

9 feb

APC Rental Innova, Avanza, Xenia Harian/ bulanan/kontrak Hub. 0541-77731637737138-081348408545 (terbit s/d 28 Feb).

RUPA - RUPA

Dijual L200 Strada Triton GLS th’2007.Hitam.Mulus,tdk pernah msk Lokasi,boleh dibuktikan!.Hub.0812 534 5571 smd/11 feb

Dibthkn Estimator Sipil Min. D3 Sipil/ Arsitek, Pengalaman Min. 1 thn, CV Ditujukan Ke Hendra Jl. Jakarta 1 Perum. Kedaksaan Blok. C11/3 Smd Tlp. 7754517

Muflih Rent. Sewkn Avanza, Terios, innova Hrian/Blnan Hub. 085286323929

RUMAH DIKONTRAKKAN

13 feb

WRC Menyewakan L200 Triton Xenia, Avanza, Innova, Pakai/Tanpa Supir Hub. 081350020100 / 087810902000 16 feb

MOTOR DIJUAL Djl Kawasaki ZX 130cc Th’06 HRg 6jt Nego Bonus Helm Hub. Andri 081809172362 9 feb

LOWONGAN UD.Eben Plastik,menyediakan berbagai Macam Plastik Pembungkus,Kertas Pembungkus Nasi,Kotak,Plastik Kresek dll yang sejenis,Hub. 0541-7071896 / 085250829649, Harga Grosir, Pesan Banyak Diantar 10feb

PT.BDI sbg Bank Danamon Nas. Membutuhkan Marketing Loan Officer (MLO) untuk wilayah smd. Kirim CV & Lamaran Lengkap Ke Jl.Dr.Soetomo No 31 (Gedung Bank Danamon LT.2 smd) Up.Ridho 081350216082 10feb

PERUSAHAAN MULTI NAS. membthkan Kary/i u posisi Staf Management,Supervisor,Administrasi, Logistik,Receptionist,Distributor & OB persyrtn : Pend.min.SLTA/D3/S1.Lmrn lngs k LMK Group Jl.Untung Surapati Komp.Mahakam Square Blok C.14 t.0541274170.Plng lmbt 1 minggu 19feb

Dibthkn Pembantu Rmh Tangga Jl. Jakarta Blok. Z No. 25 Perum Korpri Peminat Hub. 08125891420 / 0541-270767

9 feb

TANAH DIJUAL

8 feb

Djl Tanah Kavling 400M2 Jl. AW. Sahranie Gg. 4 Blok. J, Hub. 081253880250 10 feb

OVER KONTRAK

9feb

Dcr Sgr Kasir, Admin, CS utk Penemptan Di Gerai Hallo Telkomsel, Cab.

Dijual Cepat Isuzu Panther PU th’2002 akhir.Biru Malam.Mulus.Bak cargo.Mesin prima.Nego (bisa kredit) Hub.0811 55 1617 smd/11

feb

SMD

Dijual Grand Civic th’90 akhir bln 12.Sound sistem,ada TV,Ring 16.Warna Hijau Pupus.Nego.Hub.0813 4788 3399 smd/11

feb

081346329022 / 0541-207110 11febf

RUPA - RUPA Dijual Mesin Foto Copy Merek Canon Type 6050 Hrg 6,5jt Nego Hrg 6,5jt Nego Hub. 081346299371 23 feb

Jual mobil aki /jip, ban besar (Rp 500rb) velg +Tromol depan – belakang (tiger Rp 750rb), (supra Rp 500rb), Body set mio warna hijau (Rp 400rb), tangki tiger (Rp 350 rb),velg Thunder ( Rp 600 rb) Hub.0811587116 (siapa cepat dapat) 9 feb

Dijual Kijang LGX th’97.Warna Silver Met.Hub.0541-7109447/ 0813 4752 2552 smd/11

feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FU 150 KT3386-NO, An. Riyanto 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter Z KT-5970-MT, An. Muhiddin 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FL 150 KT3353-NP, An. Riduansyah 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT2157-MB, An. Rudiansyah 9 feb

Telah Hilang STNK Motor Honda KT 2768 MI, An. Meliansyah Jl. P. Siriansyah - smd 9 feb

Telah Hilang BPKB Mobil Mopen KT 1616 B, An. Dirjen Bina Marga - smd

ALAT BERAT Djl Alat Berat/Komatsu PC 200-6 Th’96 Hub. 0811581748 17feb

9 feb

Telah Hilang STNK Mobil Honda KT 2257 BP, An. Ir. Ekaningsih Neni Murbani - smd 9 feb

KEHILANGAN Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4777-BV, An. Ancing 7febf

Telah hilang STNK Mtr Yamaha V100 KT5914-MG, An. Cincu 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Mio KT5507-WD, An. Teguh 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Vega-R KT-2897-NC, An. Zaenal 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4334-WZ, An. Fuad B 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD 125 KT3452-MW, An. Samian 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4167-MD, An. Herlina 7 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki Spin KT3796-NN, An. Herman Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT4338-ND, An. MIsti 7 feb

Telah hilang STNK Mobil Mitsubishi FL 349 KT-8586-AM, An. Endiko 7 feb

Djl Tanah Kapl.10x15,Jl.Bugis Mugirejo.Hub.0852.5081.6528

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4772-WD, An. Handi 7 feb

Telah Hilang STNK Motor Suzuki KT 3302 UB, An. Sabriansyah - smd 7 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5037 WJ, AN. Irwan - smd 7 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 2928 NE, An. Syaiful Anwar - smd 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4904-WQ, An. Yudi W 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Mio KT4224-WJ, An. Milia 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5766-NP, An. Rasyidi 9 feb

Telah hilang STNK Mobil Isuzu TBR 54 KT2422-BG, An. Komp Kary M J 9 feb

Telah hilang STNK Mobil Daihatsu F69 KT1793-AD, An. M. Kasil 9 feb

Telah hilang STNK Mobil Toyota Kijang KT8298-BO, An. Andi P 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki RU 120 KT3150-MT, An. Arliansyah 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Fiz R KT5627-ME, An. Samsudin 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda C100 KT4565-MG, An. Adi W 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4577-MV, An. Windi 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5558-WB, An. Ramli 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 125 KT2236-BU, An. MAhdiyah 9 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5139 NI, An. Dwi Rahayu Widiasar, SE

Djl/Over Pemilik Home Industri Roti Bakery yg sdh Berjln +5th (oven 3tkt, Mixer 5kg 2bh (1 msh bru), 3 Rombong burger, Genset & Peralatn Lain2, Sistim, Resep & cara krj diajari Smua, Sales 5 Org, Bag. Prod. 4org) Tiggl Mnruskn & Mngembangkn hrg 145jt Ng, Hub. 0541-7108378 smd

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 2301 MI, An. Anjar Basuki - smd

9 feb

ALAT BERAT

Telah Hilang STNK Motor Honda KT 2160 MP, An. Khojir, M.Si - Smd 7 feb

10 feb

Disewakan / Dirental 40 Unit Dump Truck Th’2008 Hino Loan/Fuso Hub. 0811868638 / 081585589999

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5537 UH, An. Muchtar Lompo, Marangkayu IV - Smd

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5774 WO, AN. H. Syahfur Jl. Mangkupalas - smd

7 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5376 UT, An. Wahyudi Syam

9 feb

Djl Alat Berat 1,8 –4,5M3, Dozer, Grader Vibro Th’2009, Free Sparepart, Garansi, 1 Thn, Hub. 08129281991 9 feb

NOTEBOOK Djl Laptop HP Compaq NC 4010, LAN, Wifi 12", Intel Centrino 50Noma (P-M) Card Rider, XP Home, Btry Bgus, Bluetooth, 80 GB, 4,750jt Nego Hub. 085820678046 7febf

HOTEL

7 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 6967 CQ, An. Rahma Saliki, RT II Muara Badak 7 feb

Telah Hilang STNK Mobil Isuzu KT 8047 BJ, AN. Budi Jl. Kehewanan No. 36B Rt. 39 - smd

31 maret

PRIVAT Mnerima Les Privat Bhs Jerman Hub.

10 feb

10 feb

9 feb

Telah Hilang STNK Motor Yamaha KT 5621 MZ, An. Sardju

10 feb

9 feb

10 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki RC 110 KT3525-BZ, An. Pekot Smd

Telah Hilang STNK Mits. TS120S KT 8435 CH, An. M. Taib Sangaji

Telah hilang STNK Mtr Yamaha Jupiter MX KT-5326-NR, An. Asnawati 9 feb

Telah hilang STNK Mobil Suzuki Carry Futura KT-2144-BJ, An. Sani 9 feb

Pmsngn GipsumWalpaper,Vertikal /Horizontal, Woodblind Hub. 08125483769/0541748176

9 feb

Telah Hilang STNK Motor Suzuki KT 3105 NR, An. Fitriansyah, SE – Jl. AM. Sangaji Smd

Telah Hilang STNK Motor Honda KT 4426 WQ, An. PT. Boehringer Ingeleim Indonesia - smd

26 feb

BIRO JASA

9 feb

Telah Hilang STNK Motor Honda KT 4144 MB, An. Idham, & SIM C, Sim B1, KTP An. Endi Siswanto

Telah Hilang STNK Motor Yamaha Vega KT 5634 ME, An. Martha Tandi

9 feb

Hotel Cottege Manau Seminar, Rapat, Jl. Ciptomangunkusumo Smd Sebrang Dekat Politeknik Tlp. 0541-260000 Fasilitas Kamar AC/Kipas Angin, Parkir Luas, Restoran, Hrg Promosi Rp. 99.000/++ Makan Pagi 2 Orang

7feb

Dibthkan Segera 2 Orang Pria/Wanita Utk ADM, Mak. 25th, Single, Bisa Ms. Word, komunikatif, Min. D3 & 2 Orang Pengawas Lapangan, Min. STM Bangunan Mak. 25th, Berpengalaman Lamaran Ke PT. Mutiara Alam Borneo Jl. Batu Cermin No. 22 Sempaja Samarinda

feb

7 feb

Dikontrakan Rumah Di Loa Bankung Perum Korpri Fas. PDAM, PLN, Telp. 3KT, 1KM, Hrg Nego Hub. 08115422024 / 081321396931

28 feb

Fortuner Rent, Mnyediakan Kend. Trbaru, Xenia, Terios, Grand Max, hrg Lbh Murah dr biasanya, Dptkan Paket Keluarga Dgn Hrg Spesial hub. 081350085827

smd/11

SMD

10feb

RENTAL MOBIL

Dijual Visto th’2001.Cat asli.Standar.AC dingin,Mulus luar dalam.Hrg 65jt .Hub.0812 530 58333

feb

Rental/Cartran Kjg Innova, LGX, Avanza Dlm kota-Luar Kota, Antar Jmpt Bandara Sepinggan Hub. 08125509989

00114682B

00114678B

Dcr Krywn Bag.Logistic&Accounting Pria,Bs Komp.Word&Excel Krm Lmrn Ke PO BOX519 Bpp

feb

00112241B

Kehilangan CAPEG DEPDAGRI RI No.814.313.1/2327/11 Tgl 29-12-1982 An Much Lis Supian Noor,SK PNS KEPGUB KDH TKI KALTIM No.814.423.3-3569 Tgl 2707-2000,KARPEG No.C 010146835 Tgl 21 November 1984

Benua Jaya Rent Khusus DC 4x4 Strada,Mazda Baru-Bekas Hran/Blanan Hub:0542-5622131/08195429268/ 081350200999

Dijual Honda New CRV th’2007 (2.4cc).Matic.Silver.Mulus.Terawat.Hub.0541smd/11 7767415

Djl tnh 485M2 segel lok 300m blkg smk pelita PPU harga 16,5 h:081346220240

Dijual Rumah Markoni 2L-6KT-2KM LT 100Lb 180 Harga Nego Hub:08125416152

smd/11

SMD

RUMAH DIJUAL

00113726B

00114671B

feb

Dijual Rumah Markoni 2Lt-6KT-2KM LT 100 LB 180.Hrg Nego.Hub:08125416152

Lat Mengemudi Hrg mrh Instrktr Sbr Mli 250Rb+SIM A.H:LPK Travela 7071314 BP

00114239B

Agen Bunga Rosela Kering 70Rb/Kg,65Rb/ Kg Utk Pembelian 10Kg Bpn:08125427193 SMD:081333947970 Kediri:0811557592

00114494B

00114643B

Dicari Mekanik Mobil Dan Motor Hub:Slamet Jaya Jl.A.Yani No.56 Bpn Tlp:0542-421187/424161 00

00114270B

Papyrus Arsitek Gbr&Bgn rumah Ruko Kantor&Interior Jujur,Amanah, Berpengalaman Hub:0542-7070596/ 081350176600

Dbthkn Krywti u/ Laundry Jl MT haryono(DAM) H:0542-5682177/ 08195007848

00112402B

TOYOTA

PROPERTI DESAIN ARSITEKTUR

00111018B

Terima Jasa pasang/Service Waterheater, Filter,Pompa,Tandon,Homesanitary,Dll Hub:0542-7265366

SERVICE Rizal Service Kulkas,M.Cuci,Frezer,AC,Dll Krj Dtmpt Hub:081347777148

Menggambar, Mewarnai, Melukis, Tk, Sd, Smp, Sma, Brsdia Dtg Krmh, Hub: 085830701977

00114484B

00114482B

SUZUKI Djl Szk SideKick Th 99 Wrn Biru Kond Sistem Pas Lengkap Kredit 3-4Th.5613711

feb

Anda Mau Bangun Renovasi,Rumah,Ruko Dll Harga Bersaing Hub: 08195560485

Dibutuhkan:A.Acct(D3/S1 Ak,Mengerti Pjk,Pnglmn Min 3Th).B.St.Sipil Konstruksi(Bisa Autocad&Estimasi Biata,Penglmn Min 5Th).C ADM(SMU/ Sdrjt,Penglmn Min 1Th).Syrt:Pria Max 30Th,Bisa Bhs.Inggris Min Pasif Menguasai Ms Office Krm Lamaran & CV paling Lambat 1Minggu Sjk Iklan ini Terbit Ke Jl.Jend Sudirman RT 042 No.36 Balikpapan

00114679B

smd/11

Dicari Guru B.Inggris,MIPA Gaji Menarik Hub:541102/0811534892

00114485B

smd/11

SMD

Dijual Honda Stream th’2005.Silver stone.Mulus.Ada sound sistem.Hub.0541-7248 777

Dcr Sgr Teknisi AC Brpglmn Krm Ke CV Alie Service Jl.Patimura No.A5 B.Ampar

Dijual Toyota Corolla EE80 Tahun 1986 Warna Merah, Fas. AC,CD,VR,Kondisi siap pakai, cat masih asli harga nego Hub. 081253418881

feb

SMD

Dijual Escudo Nomade th’99.Biru.Ada sound sistem.Hub.0852 5015 7779

SMD

smd/12

Dijual Taruna CSX 2000 Biru Silver Hrg 85jt Hub. 085246227382 Cash/Kredit/ Tukar Tambah

Telah hilang STNK Mobil Mitsubishi KT8588-BO, An. Tono 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Suzuki FD 110 KT3724-MK, An. Hj. Sinar 9 feb

Telah hilang STNK Mtr Honda NF 100 KT4977-NL, An. Yulie 9 feb


Halaman 8

Sabtu, 7 Februari 2009

Penjara Terapung di Mahakam NARKOBA tanpa pandang bulu bisa menyerang siapa saja. Tidak peduli dia lelaki-perempuan, anak-orang tua, bapakibu, pengedar-pemakai, penjahat atau petugas. Oleh karenanya, dampak penyalahgunaan narkoba sungguh luar biasa dan mengerikan bagi kehidupan dan kelangsungan umat manusia. Semua sudah tahu dan sadar akan bahayanya, akan tetapi sampai detik ini tidak ada tanda-tanda bahwa produsen, bandar, pengedar dan jumlah pemakaianya menurun. Bahkan ada gambaran nyata di depan mata kita bahwa narkoba sudah berada di depan pintu rumah tangga kita. Bukan cuma warga sipil belaka yang terkena narkoba, penyalahgunaan narkoba juga terjadi di kalangan militer dan kepolisian. Akan tetapi menurut data di Polda Sumatera Utara, oknum anggota kepolisian paling banyak terlibat kasus narkoba bila dibanding oknum aparat pejabat negara lainnya seperti oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Tentara Nasional Indonesia (TNI). Menurut Mantan Kepala Polri Jenderal Polisi Sutanto (15 Mei 2008) berdasarkan data di kepolisian terdapat tujuh polda di Indonesia yang terindikasi anggotanya kerap terlibat dalam bisnis narkoba. Ketujuh Polda itu yakni Nanggroe Aceh Darussalam, Sumatera Utara, Jambi, Riau, Metropolitan Jaya (DKI Jakarta), Jawa Barat, dan Jawa Timur. Apakah sinyalemen itu benar? Berdasarkan satu dari Bagian Analisa dan Evaluasi Direktorat Narkoba Polda Sumut, kemarin. Menurut data tersebut berdasarkan status pelaku, selama tahun 2008 sebanyak 30 oknum polisi terlibat narkoba. Dibandingkan tahun 2007 lalu hanya 11 oknum, kenaikan keterlibatan oknum kepolisian tiga kali lipat. Kenaikan ini menurut Direktur Narkoba Polda Sumut Kombes Pol Anjan Pramuka Putra melalui Kabag Anev Dit Narkoba Polda Sumut AKBP H KAM Sinambela, memang sangat memilukan. Karena berdasarkan, tahun-tahun sebelumnya terjadi penurunan. Berdasarkan data 2004 oknum polisi yang terlibat narkoba sebanyak 10 orang, tahun 2005 ada 22 orang, 2006 menurun menjadi 14 dan pada tahun 2007 kembali menurun menjadi 11 orang. Tapi tahun 2008 kembali meningkat hingga tiga kali lipat yakni 30 orang, jelas KAM Sinambela. Kepada oknum yang ditangkap dan terbukti terlibat, seperti komitmen pimpinan Polri pemberian sanksi dengan hukuman terberat yakni pemecatan dengan tidak hormat (PTDH). Berdasarkan data status pelaku diketahui peringkat kedua dari kalangan pejabat negara yakni PNS pada tahun 2008 yakni sebanyak 29 orang sedangkan dari kalangan TNI sebanyak 13 oknum. Gejala itu tampaknya sudah mulai meembet ke Kalimantan Timur, beberapa hari ini polisi sedang memeriksa seorang oknum polisi yang diduga terlibat kasus sindikat narkoba di Kaltim. Dua kali berturut-turut Polda Kaltim mengerebek lokasi pembuatan narkoba. Kali bukan di tempat mewah dan tersembunyi, melainkan dikerjakan di rumah warga biasa. Meskipun satu kasus lainnya, masih diragukan kebenarannya sebagai produsen narkoba. Meski demikian untuk narkoba siapapun tidak boleh main-main. Oleh karenanya, Kapolda Kaltim Irjen Pol Andi Masmiyat mengusulkan pembuatan penjara terapung di Sungai Mahakam. Penjara ini khusus dihuni para tahanan yang dihukum karena terlibat narkoba. Diharapkan, penjara ini bisa mengisolir para tahanan dari segala bentuk peredaran narkoba, yang selama ini diduga juga terjadi di dalam penjara. “Kenapa tidak! Buat saja penjara terapung di Sungai Mahakam. Jadi pengawasan barang atau orang yang masuk, maupun keluar dari penjara lebih ketat,” kata Masmiyat, Jumat (6/2). Mengapa ini dilakukan? Karena sudah menjadi rahasia umum bahwa rumah ahanan, lembaga pemasyarakatan dan sejenisnya saat ini justrui menjadi sebuah ‘universitas kejahatan’ yang di dalamnya ada ‘fakultas nakroba’. Bahaya! Sungguh bahaya! Narkoba memang merasuk ke semua lini, jangan biarkan generasi ini akan menjadi korban kesia-sian narkoba!.

Kirim Bantuan Menembus Terowongan ● Sambungan Hal 1

Perlu proses perizinan yang rumit, itu pun belum tentu bisa masuk ke Gaza . Dengan kerjasama ini, lembaga lokal mitra Dompet Dhuafa memasukkan bantuan yang dibeli Dompet Dhuafa melalui terowongan dan jalur jalur tidak resmi. Apapun caranya kami tempuh, agar amanah masyarakat Indonesia ini cepat sampai. Karena pihak kami juga terganjal deadline waktu tinggal yang tak lama lagi. Sesuai nota diplomatik Kementerian Luar Negeri Mesir, semua orang asing harus meninggalkan Gaza sebelum tanggal 5 Februari. Karena tim dari DD hanya dua orang, kami membentuk relawan lokal yang berjumlah 10 orang. Mereka berasal dari masyarakat korban perang. Beberapa ada yang anggota keluarganya syahid saat serangan Israel terjadi. Pada distribusi logistik makanan, Selasa (3/2), DD membawa satu tronton paket sembako untuk 1.000 keluarga pengungsi di Jabalia al Balad. Dari catatan kemanusiaan DD yang kami buat selama 9 hari di Gaza , saat ini kehidupan masyarakat di Gaza makin sulit. Bahan bahan baku makanan dan gas mulai langka. Apalagi setelah blokade total dari Israel tanggal 5 Februari ini. Bentuk bantuan yang diperlukan masyarakat Gaza saat ini, lebih bermanfaat jika

DOK/HO

Sunaryo Adhiatmoko

dalam bentuk bantuan ekonomi produktif. Seperti membangun kembali sarana pertanian, perairan, pabrik roti, dan bentuk usaha mikro lainnya. Sementara untuk kesehatan, saat ini RS di Gaza sudah berfungsi dengan normal. Jumlah bantuan medis juga cukup memadai. Bentuk bantuan yang dibutuhkan adalah yang bisa langsung ke masyarakat. Mereka ada di wilayah Gaza pinggiran. Kalau di kota Gazanya semua dalam kondisi baik, lalulintas padat, roda ekonomi berputar, perbankan berfungsi, gedung dan apartemen utuh. Bahkan tarif hotel terdendah mencapai 100 dolar AS per malam. Untuk menghemat biaya, DD tinggal bersama masyarakat di Jabalia dan Bayt Lahia. Daerah yang mengalami kerusakan massif berada di Rafah, Khan Youinis, Jabalia, Bayt Lahia, dan Bayt Hanun. Dari taraf ekonomi, di Jabalia misalnya, banyak keluarga kurang mampu.

SBY Ajak Warga Tionghoa Perkuat Persatuan ● Hadiri Cap Go Meh 2560 di Pekan Raya Jakarta JAKARTA, TRIBUN - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak warga Tionghoa untuk memperkuat persatuan dan kesatuan bangsa. Dengan persatuan, Indonesia tidak hanya kuat, Indonesia bahkan akan menjadi negara maju dan sejahtera. “Kalau kita bersatu, tidak terpecah belah, dan tidak saling menyalahkan, atau berjarak satu sama lain, bangsa kita akan tampil sebagai bangsa terhormat dan bermartabat. Kita dihormati masyarakat dunia. Karena itu, mari kita tingkatkan (persatuan) bersama,” ujar SBY pada acara Cap Go Meh 2560 di Pekan Raya Jakarta, Jumat (6/2). Menurut Kepala Negara, Indonesia sendiri telah memiliki modal yang kuat untuk menjadi negara maju di dunia. Selain memiliki sejarah luhur, keberagaman etnis, Indonesia juga memiliki sumber daya alam yang melimpah. “Kita bersyukur kehidupan bersama makin baik dan menjanjikan. Pranata tidak baik telah ditinggalkan, semoga ke depan semakin rukun dan bersatu,” kata SBY. Pada peringatan Cap Go Meh 2560 bertajuk bersama Indonesia Bersatu, Terima Kasih Indonesia, Presiden Yudhoyono menerima piagam apresiasi masyarakat Tionghoa di Indonesia. SBY tidak hanya didampingi Ibu Negara Ani Yudho-

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono memasukan Ang Pau (amplop merah berisi uang) ke dalam kotak amal ketika menghadiri perayaan Cap Go Meh, di Pekan Raya Jakarta, Jumat malam (6/1).

ANTARA/ALI ANWAR

yono. Turut hadir dalam acara ini antara lain, Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Jero Wacik, Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu, Menteri Sekretaris Negara Hatta Rajasa dan Sekretaris Kabinet Sudi Silalahi. Ketua Forum Bersama Indonesia-Tionghoa Murdaya Po mengemukakan, pada peraya-

an Cap Go Meh 2560 kali ditujukan untuk menggenjot dukungan warga tionghoa terhadap pembangunan nasional yang berorientasi kesejahteraan. Dia menegaskan, dengan berpegang pada UU 40/2008 tentang penghapusan deskriminasi ras dan etnis, sudah saatnya perbedaan ras diberha-

JK dan Din Breakfast Bareng Obama JAKARTA, TRIBUN Wapres Jusuf Kalla dan Ketua PP Muhammadiyah Din Syamsuddin menjadi tamu internasional pada acara International Prayer Breakfast bersama Presiden Obama dan Wakil Presiden Biden di Washington, DC, Kamis (5/2) pagi waktu Amerika. Dalam siaran pers yang diterima Persda Network, Jumat (6/2), acara tahunan rutin ini dihadiri 1000-an tokoh AS dari berbagai kalangan dan sejumlah tokoh dunia, baik pemerintahan, agama, politisi dan cendekiawan. Pada acara tersebut, sambil makan pagi bersama dan berdoa bagi perdamaian dunia, juga diisi sambutan oleh mantan PM Inggris Tony Blair dan Presiden Obama Sementara Jabalia termasuk front terdepan, setiap terjadi gempuran dari Israel . Permukiman dan area pertanian yang berada di perbatasan Israel - Jabalia, juga sudah hancur total. Tidak ada bangunan yang dapat dihuni. Kebun jeruk musnah. Bahkan bekas bom fospor masih banyak ditemui, di perkebunan dan rumah rumah penduduk. Gumpalan hitam yang agak lembab ini, jika diinjak akan mengeluarkan asap dan terbakar. Selain menditribusikan logistik ke pengungsian, relawan Dompet Dhuafa juga membuat pabrik roti untuk jenis roti makanan. Pelaksana program ini, The Islamic Society Palestine Jabalia, yang diketuai Esam M Judah. Beberapa waktu lalu, menurut Esam, ia diundang Dewan Perwakilan Rakyat RI , melalui Lutfi Hasan untuk berkunjung ke Indonesia . Namun, sampai hari ini ia tidak dapat izin keluar dari Gaza . Perlakuan larang orang Gaza keluar dari Gaza ini, tidak hanya berlaku untuk para pejabat dan orang orang Hamas. Masyarakat biasa di Gaza juga dilarang keluar dari Gaza oleh Israel . Padahal, Sembilan dari sepuluh anak anak di Gaza punya mimpi dapat melihat dunia luar yang lebih luas. “Saya cinta Indonesia , dan saya ingin sekali ke Indonesia . Saya selalu bermimpi untuk itu”, kata Ismail (12). Waktu agresi terjadi, ia dan keluraganya terkurung selama 7 hari di dalam rumah, dengan berondongan peluru Israel yang mengahancurkan semua dinding rumahnya. Terdapat 4 kerabatnya yang syahid saat itu. (khc)

sendiri. Keduanya sama-sama mengingatkan pentingnya upaya bersama mewujudkan perdamaian dunia dan pentingnya peran agamaagama. Baik Obama maupun Blair mengutip ayat-ayat Taurat, Injil dan Al-Quran tentang kasih sayang. Walaupun tidak ada tanya jawab, namun kedua sambutan tadi cukup mengisyaratkan visi baru kepemimpinan dunia bagi adanya tata kehidupan dunia baru yang damai, sejahtera, berkeadilan dan berkeadaban. Din Syamsuddin menilai pernyataan Presiden Obama cukup menggembirakan. “Walau kita skeptis terhadap realisasi janji semacam itu, tapi dengan diucapkan berkali-kali kita boleh sedikit. optimis bahwa dia berbeda dengan pendahulunya, Bush,” kata Din. Din berharap AS mengubah pendekatannya terhadap dunia luar yaitu dengan meninggalkan standar ganda dan penggunaan hard power dalam menyelesaikan masalah dunia. Inilah momentum, kata Din, bagi AS untuk mengubah

Persisam Harus Bermain Sabar ● Sambungan Hal 1

Meski demikian Eddy mengakui tidak mudah mengalahkan Persibat di Stadion M Sarengat. “Persibat tim bagus, terbukti mereka bisa mengalahkan Mitra Kukar di sini. Mereka juga belum terkalahkan di kandang sendiri,” kata Eddy. Sebutan tim jago kandang pantas diberikan untuk Persibat. Pasalnya, dari lima partai kandang, Laskar Alas Roban ini selalu menang. Bahkan, produktivitas gol di kandang sendiri cukup tinggi, yaitu 10 kali memasukkan dan dua kali kemasukan. Terakhir, saudara muda Persisam, Mitra Kukar menjadi korban usai, kalah dengan skor 1-2. Namun rekor kemenangan kandang Persibat tidak membuat Persisam gentar. Sebab, rekor tandang tim yang saat ini bercokol di peringkat kelima wilayah satu ini juga cukup baik. Dari lima laga tandang, Kurniawan Dwi Yulianto dkk berhasil seri tiga kali, masingmasing menghadapi PSAP Sigli, PSP Padang dan Semen Padang. Dua pertandingan lainnya kalah, menghadapi PSSB

AP

Jusuf Kalla

diri dalam memandang dunia lain. Kalau AS masih menggunakan paradigma lama maka akan diabaikan oleh negaranegara lain. “Tapi kalau berubah maka AS akan dapat menjadi motor perubahan dunia,” ujarnya. Din yang sebelumnya berpidato di World Summit on Peace di NY, mengajak dunia Islam untuk memberi kesempatan kepada Obama untuk merealisasikan janji-janjinya, sambil melihat apakah dia jujur pada dirinya sendiri. (persda network/yat)

ngus. “Perbedaan ras tidak berarti harus ada perbedaan perlakuan dalam hak dan berkewajiban sebagai warga negara karena sudah tidak ada lagi istilah pribumi dan non pribumi,” tandasnya seraya menegaskan, warga tionghoa sudah menjadi etnis asli Indonesia. Dengan ketentuan terse-

Hatta Terima Draf Keppres Pelantikan Karsa JAKARTA, TRIBUN - Draf keputusan presiden (Keppres) pelantikan Soekarwo dan Saifullah Yusuf selaku Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur telah masuk meja Menteri Sekretaris Negara, Hatta Rajasa. Draf Keppres ini diserahkan langsung Menteri Dalam Negeri Mardiyanto sebelum melakukan lawatan ke Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), Sumedang, Jawa Barat, Jumat pagi (6/2). “Dalam waktu dekat, draf akan masuk ke presiden karena sudah selasai,” kata Menteri Sekretaris Negara Hatta Rajasa sebelum mengikuti rapat kabinet terbatas di Kantor Presiden, Jakarta. Hatta menilai, draf tersebut kini secara legal tidak melanggar lantaran tidak ada persoalan mendasar. “Pelantikan dalam waktu dekat,” ungkapnya. Dalam rekapitulasi KPU Jawa Timur, perolehan akhir suara pasangan Kaji 7.626.757 suara (49,89 persen) dan pasangan Karsa 7.660.861 suara (50,11 persen). Total suara sah dalam Pilkada Jatim 15.287.618 dari jumlah pemilih sekitar 29 juta orang. Ketua Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Timur Wahyudi Purnomo menilai, proses tahapan Pilkada Jatim sebenarnya sudah tuntas dengan ditetapkannya pasangan calon terpilih pada 31 Januari 2009 lalu. KPU menganggap, telah menjalani semua perintah MK untuk melaksanakan penghitungan ulang di Kabupaten Pamekasan dan pemungutan suara ulang di Kabupaten Sampang dan Bangkalan di Pulau Madura, Jatim. Pihaknya juga sudah melaksanakan rekapitulasi dan penetapan pasangan calon terpilih sesuai dengan surat MK. Namun putusan KPU tersebut mendapat perlawanan. Pasangan Khofifah Indar Parawansa dan Mudjiono (Kaji) mendaftarkan keberatannya atas penetapan hasil pemungutan suara ulang dan penghitungan ulang di tiga kabupaten di Pulau Madura. Pendaftaran itu diterima oleh Kepala Biro Administrasi Perkara dan Persidangan MK Kasianur Sidauruk. (persda network/ade)

HEAD TO HEAD * 21-11-08 Divisi Utama Persisam

1-0

Persibat Batang

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR PESIBAT 29-11-08 Divisi Utama 03-12-08 Divisi Utama 25-01-09 Divisi Utama 29-01-09 Divisi Utama 03-02-09 Divisi Utama

Persibat Persibat PSAP Persiraja Persibat

3-0 1-0 1-0 1-0 2-1

Persiraja PSAP Persibat Persibat Mitra

LIMA PERTANDINGAN TERAKHIR PERSISAM 28-10-08 Divisi Utama 01-11-08 Divisi Utama 12-11-08 Divisi Utama 16-11-08 Divisi Utama 21-11-08 Divisi Utama

Persisam 3-0 Persisam 1-1 PSP 1-1 Semen Padang 2 - 2 Persisam 1-0

Bireun dan PSDS Deli Serdang. Dengan catatan rekor tandang pada putaran pertama, Persisam yakin mematahkan rekor tak terkalahkan Persibat di Stadion M Sarengat Batang. Menurut Eddy Simon, persiapan pemainnya 100 persen. “Kita sudah siap 100 persen,” katanya. Menghadapi Persibat sore ini, Eddy Simon akan menyiapkan dua formasi andalannya, 3-5-2 dan 3-4-3. Dengan formasi 3-5-2, Eddy Simon yakin dengan duet Si Kurus Kurniawan dan Aldo Gol Baretto sebagai penggedor di lini depan. Di tengah, Eddy menyiapkan gelandang-gelandang tangguhnya, Hernan Ortiz, Jardel Santana, Akbar Ra-

but, dia berharap, pemerintah pusat dan pemerintah daerah mengimplementasikan secara konkrit ketentuan tersebut. “Begitu juga etnis tionghoa mesti bersatu, dan berlomba bagi pembangunan masyarakat Indonesia sejahtera ke depan,” urainya. (persda network/ade)

PSPS Persih Persisam Persisam Persibat. (eza)

syid dan Uston Nawawi. Sementara di sayap, mantan pelatih Persekabpas Pasuruan ini menyiapkan dua winger andalannya, Syaiful Lewenusa (kiri) dan Rasmoyo (kanan). Di belakang, stok pemain jangkar cukup tersedia, antara lain Kasiadi, Patricio Jimenez, Marcelo Mandagi dan Victor. Sebagai kiper, Eddy Simon akan memilih yang terbaik antara Sumardi dan Ngadiono. “Saya akan pakai formasi awal 3-5-2. Tapi sewaktu-waktu akan saya ganti 3-4-3 jika kondisinya memungkinkan. Kalau siapa saja yang akan saya turunkan akan saya lihat sampai besok pagi,” ujarnya, Jumat (6/2). Eddy Simon menerangkan,

untuk dapat mencapai misinya, ia menginstruksikan pasukannya untuk bermain sabar. Dan untuk mengantisipasi faktor nonteknis yang mungkin terjadi, ia mengingatkan para pemainnya untuk tidak melakukan body contact di daerah terlarang. “Intinya anak-anak harus bekerja keras dan bermain sabar. Dan tak bosan-bosan saya katakan kepada pemain untuk berhati-hati di kotak terlarang. Mengurangi bventuran badan agar tidak ada kesempatan buat wasit memberikan penalti kepada tuan rumah,” kata Eddy. Sementara itu, Persibat memiliki misi yang lebih ekstrem dibandingkan Persisam. Bukan hanya mengusung misi mempertahankan rekor kemenangan di kandang, Pelatih Persibat Yessy Mustamu juga mengemban misi balas dendam. Hal ini dilakukan untuk membalas kekalahan menyakitkan 0-1 dari Persisam saat bermain di Stadion Sempaja Samarinda, 21 November 2008. Pada saat itu Persibat merasa “dikerjai” wasit. Pasalnya, saat pertandingan tersebut wasit membarikan dua tendangan penalti untuk Persisam. Namun, kedua penalti tersebut gagal berbuah gol. Alhasil, gol kemenangan justru dicetak Fakhruddin di masa injury time.(eza)

PEMIMPIN UMUM (Plt): Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI: Achmad Subechi REDAKTUR PELAKSANA A: IGN Sawabi, Priyo Suwarno MANAJER PRODUKSI: Arif Er Rachman WAKIL MANAJER PRODUKSI: Baskoro Muncar KOORDINATOR LIPUTAN: Fransina Luhukay STAF REDAKSII: H Sjamsul Kahar, H Herman Darmo, Uki M Kurdi, Achmad Subechi, IGN Sawabi, Priyo Suwarno, Arif Er Rachman, Baskoro Muncar, Fransina Luhukay, Iwan Apriansyah, Adhinata Kusuma, Dwi Haryanto SN, Sumarsono, Mathias M Ola, Perdata O Ginting, Charles I Komaling, Aloys GA Ebo, Trinilo Umardini, Hayati Maulana Nur, Meinar F Sinurat, Abduh Kuddu, Catur Sulistyorini, Amalia Husnul A, Rita, Margaret Sarita, M Wikan Hendarman, Junisah, Joni Kusworo, Reza Rasyid Umar, Nevrianto HP, Ahmad Bayasut, Fachmi Rachman, Kholish Chered, Feri Mei Effendi BIRO SAMARINDA, Jl Ulin No.106 Samarinda, Telepon: 0541 INDEPENDEN & KREDIBEL 202416, 202417, fax: (0541) 769855: H Maturidi (kepala), Achmad Bintoro, Safruddin, Budi Hartono, Katharina Siswi Widyawati, Khaidir, Maipah, Rahmat Taufik KUTAI KARTANEGARA A: Reonaldus KUTAI TIMUR R: Udin Dohang BONTANG G: Basir Daud PASIR:: Sarassani. PENAJAM PASER UTARA:: Samir TARAKAN N: Darajat Mazunus. KUTAI BARAT:: Alex Pardede. BIRO JAKARTA, Jl Palmerah Barat 29-33, Jakarta 10270, Telepon (021) 5356766:: Uki M Kurdi (Kepala), Agung Budi Santoso, Johnson Simanjuntak, Chairul Arifin, Ismanto, Heroe Baskoro, Rachmad Hidayat, Toni Bramantoro, Yulistyawan, Yoni Iskandar, Bian Harnansa, Hendra Gunawan, Sugiarto, Budi Prasetyo.DIREKTUR UTAMA:: Asih Winanti. DIREKTUR:: Sugeng H Santoso, H Herman A: Junie Rachmad (HP 08161924495), Doddy Setiawan (HP 08164859626) Jl Kejayaan I/30-C Jakarta 11140 Telepon: (021) Darmo, Uki M Kurdi. PEMIMPIN PERUSAHAAN / MANAJER IKLAN:H Zainal Abidin. MANAJER SIRKULASI:: Iskandar. BAGIAN IKLAN JAKARTA 6335403, 6338382, 6338383, 2601234 ext 1260/66, Fax/Modem: (021) 6338481. Tarif Iklan:: ■ Umum Display (B/W) Rp 17.000/mm kolom ■ Spot Colour (2 warna): Rp 27.000/mm kolom ■ Spot Colour (1 warna): Rp 25.000/mm kolom ■ Full Colour: Rp 30.000/mm kolom ■ Halaman 1 (B/W) Rp 60.000/mm kolom ■ Halaman 1 (F/C) Rp 90.000/mm kolom ■ Iklan Baris (2 s/d 10 baris): Rp 10.000/baris. Harga di atas belum termasuk PPN 10%.KANTOR PUSAT BALIKPAPAN N Jl Indrakila Straat III Dalam, RT 52 No 1 Kampung Timur, Balikpapan 76125. Telepon: (0542) 735015, 7020152, 7020151, Fax: (0542) 735013 No Rek 191.0724971 BCA Balikpapan a/n PT Mahakam Media Grafika. PENERBIT:: PT Mahakam Media Grafika. ISI DILUAR TANGGUNG JAWAB PER CETAKAN HARIAN PAGI

WARTAWAN “TRIBUN KALTIM” SELALU DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER


Halaman

Sabtu, 7 Februari 2009

Masmiyat Usulkan Penjara Terapung ● Sambungan Hal 1

peracik narkoba mendapatkan ilmu sewaktu menjalani hukuman di penjara. Seperti diberitakan sebelumnya, dua warga Samarinda, Sapnan dan Alam, mengaku mendapatkan ilmu membuat ekstasi sewaktu menjalani hukuman di penjara. Untuk mencegah meluasnya ilmu hitam ini, maka perlu ditingkatkan pengawasan dalam penjara. “Memang, banyak juga pihak di sana yang baik. Polisi juga banyak yang tidak baik,” ujar Masmiyat.

Bapak Saya hanya Bikin Obat Tidur ● Sambungan Hal 1

Itu pun dibuat atas permintaan saja. Bila ada orang yang susah tidur, barulah Sapnan membuatkan obatnya. Sedangkan bahan obat diambil dari obat kemasan yang dijual pasaran. “Saya sendiri pernah meminum obat buatan bapak. Bapak itu buat obat tidur, bukan ekstasi. Obatnya juga dari bahan-bahan obat dijual-jual pinggir jalan lalu dibuat jamu. Kalau ekstasi asli itu seperti di televisi ada laboratorium canggih di rumah beton kaya raya,” kata Liyani. Kemarin, sekitar pukul 15.00, Papah Liyani diajak kakak kandung Sapnan, Yati, mengantarkan makanan ke Poltabes Samarinda, tempat ayahnya ditahan. Yati mengatakan ia sering membantu rumah tangga adiknya yang kesusahan seperti memenuhi kebutuhan makanan. Kabar ditangkap Sapnan juga sampai ke telinga ibunya. Sang ibu yang sudah tua renta, Ramnah, menangis begitu tahu anaknya harus kembali ke penjara. Ramnah yang lumpuh aki-

Diakuinya, masih ada aparat penegak hukum yang tidak konsisten menjalankan tugas, sehingga berdampak pada eksisnya kejahatan narkoba. Karena itu Masmiyat mengimbau kepada masyarakat untuk melaporkan aparat yang terlibat narkoba. “Untuk pihak LP dan rutan, kita juga selalu menunggu informasi dari mereka apabila ada peredaran di sana,” katanya. Untuk rehabilitasi, Masmiyat mengusulkan agar dibentuk pesantren khusus tahanan narkoba. Tidak hanya menanamkan nilai-nilai agama, tapi pesantren juga ini memberikan pengertian bahwa narkoba ini memiliki dampak yang sangat berbahaya. “Jangan tanya omzet. Satu butir ekstasi pun kerugiannya tak bisa dihitung dengan angka. Tapi sudah tak terhitung lagi kerugiannya. Bayangkan kalau itu dikonsumsi

pelajar,” ujarnya. Jauh sebelum penegakan hukum, seharusnya kegiatan pencegahan bisa lebih ditingkatkan. Sosialisasi bahaya narkoba bukan lagi menjadi tugas pemerintah, tapi seluruh elemen masyarakat harus bisa berperan aktif dalam melakukan kegiatan pencegahan. Artinya, dalam setiap kesempatan dan kegiatan di masyarakat, sosialisasi bahaya narkoba bisa disampaikan. “Metode penyuluhannya dirubah. Jadi sosialisasi itu dilakukan menyeluruh oleh semua lapisan. Tidak hanya BNK (Badan Narkotika Kota) dan kepolisian. Sosialisasi bahaya narkoba bisa disampaikan melalui ceramah di hari Jumat, pembinaan setiap Senin di upacara sekolah, sampai pada lingkungan masyarakat dan keluarga,” kata Masmiyat. (bdu)

bat terkena strok menangis sedih ketika mendengar cerita Yati. “Saya yang memasak nasi dan mengantarkan dia sayur setiap hari ke rumahnya. Dia itu tidak ada uang,” kata Yati menunjukan dapur hanya diisi meja dan satu buah kompor. Rumah Yati letaknya tidak jauh dari rumah Sapnan. Beberapa tetangga juga menuturkan hal yang sama tentang Sapnan. Menurut mereka, Sapnan hanya pengangguran. Rencananya ia akan diajak keponakannya bekerja di tanah hulu, Sungai Mahakam. Sambil menenggu, Sapnan juga membantu orang lain kesusahan yang minta dibuatkan jamu. Sedangkan Ketua RT 25, Darminto, mengatakan selama ini Sapnan dikenal berkelakuan baik di lingkungan rumahnya. Keluarganya termasuk keluarga miskin yang mendapat tunjangan beras miskin, bantuan langsung tunai dan asuransi kesehatan miskin. Ia tidak tahu menahu soal Sapnan membuat ekstasi. “Saya tak tahu itu. Semuanya urusan polisi,” kata Darminto. Sapnan yang diketahui baru keluar dari penjara diketahui Darminto, pandai bersosialisasi. “Saya sering ngobrol sama dia dan pernah minta bantuan membuatkan anaknya KTP. Setahu saya dia punya

anak empat,” kata Darminto. Sementara itu, Satuan Reserse Narkoba (Reskoba) Poltabes Samarinda terus melakukan pemeriksan terhadap Sapnan. Sedangkan barang bukti bahan dasar ekstasi kini sedang dalam proses pemeriksaan ke Laboratorium Forensik Polri di Surabaya. “Kami sedang melakukan pemeriksaan intensif terhadap tersangka dan barang buktinya untuk bahan dasar ekstasi juga sedang dalam pemeriksaan ke labfor Surabaya,” kata Kapoltabes Samarinda Kombes Pol A Kamil Razak didampingi Kasat Reserse Narkoba AKP Nandang Mumin Wijaya, Jumat (6/2). Sementara itu, rumah tersangka di Jalan Jelawat merupakan daerah pemantauan reserse. Disinggung mengenai pre kusor atau bahan dasar ekstasi, menurut Nandang, bahan tersebut peredarannya setiap kota metropolitan selalu ada namun itu tak sembarang diperjualbelikan. “Mesti ada izin dan diatur oleh Undang-undang. Karena pre kusor jatuh ke tangan orang yang salah bisa dibuat narkoba dan meracuni generasi muda. Kini, kami sedang menyelidiki bahan dasar ekstasi milik tersangka apakah didapat dari Samarinda atau luar daerah,” kata Nandang. (m yamin)

TRIBUN KALTIM/SARASSANI

Keluarga Rachel, korban perampokan di Desa Muara Ande Kecamatan Muara Samu, melihat jenazah korban untuk yang terakhir kali, Jumat (6/2).

Istri Kades Dibunuh di Depan Anaknya ● Sambungan Hal 1

Yulianto masih berada di Kantor Kades, yang berjarak sekitar 20 meter dari rumahnya. Tapi karena kejadiannya berlangsung cepat, semuanya sudah terlambat begitu ia sampai di rumah. “Saya memang mendengar jeritan minta tolong, saya pun lari menuju rumah. Saat itu memang saya sempat melihat ada orang yang keluar dari rumah, tidak saya kejar. Dan ketika saya sampai di rumah, lutut saya mendadak gemetaran, istri saya.....,” katanya yang tampak berupaya menahan tangis. Ketika ditanya apakah ada

harta benda yang dirampas kawanan perampok? Yulianto mengatakan kawanan perampok sempat membawa laptop, uang tunai sekitar Rp 3 juta. Karena uang disimpan di dalam tas, sehingga ijazah SD, SMP dan SMA milik istrinya yang disimpan dalam tas, yang juga dibawa kawanan perampok. Keluarga korban, Paulus Margita, mengatakan Desa Muara Ande adalah desa terpencil yang terletak di perbatasan Kabupaten Paser dengan Kabupaten Balangan, Kalsel. Begitu terpencilnya desa itu, sampai-sampai mobil double gardan yang memiliki kemampuan jelajah baik di jalan rusak pun, tidak mampu menjangkau Desa Muara Ande. Mau tidak mau, jenazah korban harus ditandu terlebih dulu, barulah mobil yang menjemput korban membawa ke Rumah Sakit Umum (RSU) Panglima Sebaya, Tanah Grogot, untuk mendapatkan pera-

watan yang semestinya. “Begitu beratnya medan, sehingga mobil penjemput almarhumah baru sampai di Tanah Grogot lebih dari satu jam setelah kejadian, sekitar jam sembilan malam,” ungkapnya. Pada kesempatan itu, Paulus juga berharap kejadian ini dapat menjadi perhatian aparat kepolisian, dalam hal memberikan rasa aman kepada masyarakat di sana. Pasalnya, di sana sudah sering terjadi gangguan keamanan, sehingga keberadaan polisi akan memberikan rasa aman. Sementara itu, Kapolres Paser, AKBP Hery Sasongko didampingi Kasat Reskrim Polres Paser, AKP Feby DP Hutagalung mengatakan beberapa calon tersangka sudah ada, meskipun pihaknya masih harus melakukan penyelidikan yang lebih dalam lagi. “Dugaan tersangka sudah ada, tinggal kita perdalam lagi,” kata Hery. (aas)

ANTARA/ALI ANWAR

Presiden SBY mengadakan pertemuan dengan Menko Polkam Widodo AS (dua kiri), Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri (kiri) Mensesneg Hatta Rajasa (dua kanan) dan Mensekab Sudi Silalahi (kanan) di Kantor presiden, Jakarta, Jumat (6/1).

Mantan Kapolres Berau Dicopot ● Sambungan Hal 1

yang pasti sampai sekarang belum ada soal pencopotan Kapolda,” ujarnya. Ada alasannya? “Ya sementara, belum sajalah,” tegasnya. Kepada pers Jumat (6/2) siang, Abubakar mengatakan, Nanan dan Aton dinyatakan melanggar prosedur tetap (protap). “Dari hasil tim yang dipimpin oleh Irwasum Komjen Jusuf Manggabarani dapat disimpulkan para pejabat yang bertanggung jawab di lingkungan Polda Sumut dan Poltabes Medan tidak sepenuhnya melaksanakan protap sebagaimana diatur dalam peraturan Kapolri Nomor 16 Tahun 2006 tanggal 5 Desember 2006 tentang Pedoman Pengendalian Massa,” ujarnya. Menurut Abubakar, kedua pejabat Polri tersebut telah lalai dalam menjalankan tugas. “Para pejabat yang bertanggung jawab tersebut, terlalu menganggap enteng. Meski surat pemberitahuan aksi yang dilakukan merupakan aksi damai, seharusnya bisa memperkirakan aksi akan seperti apa,” kata Abubakar. Kendati demikian, Abubakar menjelaskan, Polri tetap akan melakukan pemeriksaan terhadap jajaran pejabat Polri yang bertanggungjawab. Kapolda Sumut, Direktur Intelkam Polda Sumut, Kepala Biro Operasi Polda Sumut, dan Kapoltabes Medan akan diperiksa oleh Divisi Propam Mabes Polri. “Untuk Kasat Intelkam Poltabes Medan, Kabag Operasi Poltabes Medan dan Kapolsek Medan Baru diperiksa oleh Propam Polda Sumut,” katanya. Dihubungi di tempat terpisah, Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri mengatakan, ia akan mencopot jabatan Nanan dan Suhartono. “Tentunya akan ada penggantian dalam waktu yang tidak terlalu lama. Kapolda Sumut dan Kapoltabes Medan,” katanya di Kantor Presiden Jakarta, Jumat. Menurutnya, pencopotan kedua pejabat Polri itu dilakukan setelah evaluasi oleh Irjen Pengawasan Umum (Irwasum) Polri mengenai langkah-langkah dan standar prosedur yang dilakukan dalam rangka peng-

Disdik Ingin Anggaran Fisik Dialihkan ● Sambungan Hal 1

biaya rutin sekolah sekitar Rp 75 miliar untuk listrik, alat tulis kantor, cetak, ujian dan sebagainya. “Sedangkan persoalan Samarinda sebagai ibukota pro-

amanan wilayahnya. “Irwasum sudah saya turunkan dan melaporkan tentang adanya kemungkinan yang terkait dengan aspek pembinaan. Bahwa secara profesional ada yang tidak dilakukan oleh aparat di lapangan sehingga perlu ada tindakan sanksi yang diambil,” katanya. Menurut Kapolri, keputusan ini dilakukan bukan karena tekanan politik ataupun tekanan publik dan semata-mata dilakukan secara obyektif dan profesional. Tindakan ini dilakukan Kapolri tidak sama sekali terkait karena adanya tekanan publik dan tekanan-tekanan yang bersifat politik, tidak ada,” katanya. Kapolri menambahkan, sampai saat ini pihaknya telah menetapkan 12 tersangka dalam kasus itu dan akan terus mengusut sampai menemukan aktor intelektual di belakang kasus ini. “Tim kami dari Bareskrim Polri melapis untuk ‘back up’ Polda Sumut, mudah-mudahan perkara ini nanti bisa kita limpahkan dan tersangka lainnya akan kita lakukan pemeriksaan,” katanya. Tiga Perwira Aton Suhartono resmi dicopot. Selain itu, Aton dan 3 perwira menengah Polda Sumut juga dimutasi. Berdasarkan pesan singkat Abubakar Nataprawira, Jumat (6/2), Aton diganti oleh AKBP Imam Margono yang sebelumnya menjabat Kapuslatkor Brimob Polri. Aton sendiri akan menjadi Pamen Denmabes Polri. Selain itu Inspektur Pengawasan Daerah Kombes Pol Dedy Ahmad Jubaedi dimutasi menjadi Kepala Pusat Studi

Manajemen PTIK. Dedy digantikan oleh Kombes Pol Benyamin Selawa yang sebelumnya menjabat Irwasda Jambi. Kepala Biro Operasi Polda Sulut Kombes Pol Adios Salova dimutasi menjadi Pamen di Polda Sumut. Adios digantikan oleh Kombes Pol Sigit Sudarmanto dari Polda Metro Jaya Direktur Intel Keamanan Kombes Pol Tjetjep Agus Supriatna pun dimutasi menjadi analis utama tingkat II Biro Analisis Baintelkam Mabes Polri. Tjetjep diganti oleh Kombes Pol Prasta Wahyu Hidayat Kepala Detasemen A1 Direktorat Baintelkam Polri. Legowo Keputusan ini disambut legowo oleh Kapoltabes Medan Kombes Aton Suhartono. “Jika memang benar saya dicopot, saya terima. Sebab memang saya yang bertanggung jawab di lapangan,” kata Aton kepada wartawan di Medan, Sumut, Jumat (6/2). Aton menegaskan dirinya tidak akan mempermasalahkan keputusan tersebut. Sebab selaku Kapoltabes, dirinya memang bertanggung jawab penuh atas kejadian yang menyebabkan Ketua DPRD Sumut Abdul Aziz Angkat meninggal dunia itu. “Tidak ada masalah bagi saya. Jabatan itu dari Allah, jika saya dicopot tidak ada masalah,” tegas Aton. Meski demikian, Aton mengaku belum mendapatkan kabar secara resmi mengenai pencopotan dirinya. Karena itu, dia akan tetap menjalankan tugas sebagai Kapoltabes Medan seperti biasanya. “Saat ini saya tetap menjalankan tugas dan fungsi saya

seperti biasa untuk menuntaskan kasus ini,” ujar Aton. Kelalaian Menanggapi masalah ini, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menyatakan ada kesalahan yang dilakukan polisi lokal. “Ada kelalaian di tingkat polisi lokal. Tentu ada sanksinya dan saya serahkan kepada Kapolri,” kata SBY. SBY mengungkapkan hal itu dalam jumpa pers usai menerima Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri dan Menkopolkam Widodo AS. SBY menegaskan bangsa Indonesia diharapkan memetik pelajaran dari kasus ini. SBY juga mengimbau demokrasi tetap harus dikembangkan namun tidak boleh dibarengi tindakan anarkisme. “Penegakan hukum harus tetap ditegakkan,” ujar SBY. Dikatakan dia, setelah demo anarkis tersebut tidak ada lagi tindakan-tindakan yang justru memperburuk suasana. “Saya minta jangan ada tindakan-tindakan yang memperburuk keadaan. Jangan ada unjuk rasa yang mengarah radikalitas,” kata dia. Terkait dengan pemekaran Provinsi Tapanuli, SBY menambahkan, pemekaran harus sungguh-sungguh memenuhi syarat-syarat yang mendasar. SBY menilai, banyaknya pemekaran sebenarnya karena adanya kepentingan elit lokal yang ingin meraup keuntungan dari pemekaran itu. “Oleh karena itu mari kita melakukan moratorium dulu, mengevaluasi dulu untuk mengajak semua betul-betul melihat pemekaran secara matang,” kata SBY. (Persda Network/ant/dtc/ade)

Dibayar Rp 25 Ribu jadi tersangka pengrusakan gedung DPRD Sumatera Utara,” katanya. Selain 12 tersangka yang telah ditahan, polisi terus mengejar beberapa tersangka yang hingga kini buron. “Yang masih dicari termasuk yang menjadi dalang kekerasan saat unjuk rasa,” katanya. Para tersangka dijerat dengan pasal berlapis antara lain pasal 146 KUHP tentang mengancam badan pembuatan undang-undang, 160 KUHP tentang penghasutan, pasal 170 KUHP tentang pengania-

yaan secara bersama, 335 KUHP tentang perbuatan tidak menyenangkan dan pasal 151 tentang penganiayaan biasa. Dari keterangan 26 saksi yang diperiksa, polisi juga menemukan bahwa ada massa yang dibayar Rp 25 ribu per orang untuk ikut unjuk rasa. Ia mengatakan pengusutan kasus ini tetap oleh Polda Sumut dan Polda Medan dan belum ada rencana untuk diambil alih oleh Mabes Polri. “Memang ada beberapa penyidik Mabes Polri ke Medan tetapi hanya untuk memperkuat tim penyidik di sana dan bukan mengambil alih,” ujarnya. Unjuk rasa di gedung DPRD Sumatera Utara untuk menuntut pembentukan Propinsi Ta-

panuli berakhir dengan kerusuhan yang anarkis ketika massa merusak ruang sidang. Ketua DPRD Abdul Azis Angkat meninggal dunia ketika unjuk rasa ini sedang berlangsung. Lima tersangka baru itu adalah Ganda Hutasoit, 20, Dedi Nainggolan, 19, Roy Sagala, 20, dan Ari. Ketiganya merupakan mahasiswa. Selain itu, Michael Johanes Sihite dan Ari Herianto Sitorus. Tersangka lainnya antara lain, Chandra Panggabean yang juga Ketua Panitia Pemrakarsa Pembentukan Provinsi Tapanuli, Burhanuddin Rajagukguk, FM Datumira Simanjuntak, Viktor Siahaan, Gelmok Samosir dan Parlis Sianturi. (dtc/ant)

vinsi ini sangat kompleks tidak hanya fokus pada pendidikan melainkan juga perbaikan infrastruktur jalan, pasar, kesehatan,” jelas Rachim. Untuk memenuhi insentif guru Rp 1 juta per bulan, kata Rachim, mesti mengurangi anggaran belanja yang sifatnya pembangunan fisik. “Kalau perlu anggaran pembangunan fisik tidak hanya dikurangi tapi dihapuskan untuk memenuhi insentif guru sebesar Rp 1 juta

per bulan tadi,” katanya. Sementara itu, Ketua PGRI Samarinda, Suardi sangat mengharapkan insentif guru menjadi Rp 1 juta. “Saya harapkan usulan ini bisa segera direalisasikan apalagi Pak Awang sebagai Ketua Pendidikan yang paham persoalan pendidikan. Ini jangan sekedar janji,” ujar Suardi yang juga Kepsek SMAN 1 Samarinda itu. Dengan peningkatan kese-

jahteraan guru, kata Suardi, otomotis bakal meningkat pula mutu pendidikan di Kaltim. Kepala Dinas Pendidikan Kaltim, Safruddin Pernyata menegaskan guru menjadi kata kunci mutu pendidikan. “Peningkatan besaran tunjangan ini bakal berpengaruh terhadap kinerja mereka dalam artian profesional. Kita bisa menuntut mereka supaya lebih meningkatkan kinerja mereka,” kata Syafruddin.(top)

● Sambungan Hal 1

Kini, Ia Tak Lagi Merasa Kurus Usianya 36 tahun, dan kondisi fisiknya tak ada yang bermasalah. Namun, dengan tinggi badan 175 cm dan berat 67 kg, Lukki Luzanza merasa tubuhnya terlalu kurus, dan ia ingin menambah beratnya beberapa kilogram lagi. Padahal, dari segi medis, rasio tinggi dan berat seperti itu amatlah normal. Untuk itu, ada seorang dokter yang menganjurkan ayah satu orang anak ini untuk mengkonsumsi Zena600. “Maka, sejak sekitar dua bulan yang lalu saya rutin meminum susu kacang hijau dan kedelai bubuk itu dua kali dalam sehari, pagi dan sore,” ucap sarjana akuntansi lulusan Universitas Gunadarma, Jakarta, itu. Ternyata dengan bantuan sari bubuk kacang hijau dan kedelai produksi PT Zena Nirmala

Sentosa, Cianjur, Jawa Barat, tersebut keinginan penduduk Taman Griya Kencana, Kelurahan Kencana, Kecamatan Tanah Sereal, Kota Bogor, ini tercapai. “Sekarang berat badan saya naik tiga kilogram,” ujarnya. Selain itu, buang air besar lancar dan stamina meningkat,” lanjutnya. Dan untuk menambah berat badan itu, saya meminumnya setelah makan nasi,” imbuhnya. Selain proteinnya yang tinggi, kacang hijau mengandung kalsium dan fosfor yang dapat membantu pertumbuhan tulang. Lalu, ada lemak tak jenuh yang cocok untuk mereka yang takut pada kolesterol tinggi. Yang membuat nafsu makan bertambah sehingga berat badan bisa ditambah, jika dikehendaki, adalah kandungan vitamin B1 alias tiaminnya.

9

Begitu juga dengan yang terjadi sehingga lancarnya buang air mungkin sekali mabesar. Sejumlah kanan tersebut tidak penelitian menyatadapat diserap dengan kan bahwa tiamin baik. Selain oleh dapat meningkatkan kandungan kacang nafsu makan dan hijau itu, mememperbaiki saluran ningkatnya stamina pencernaan. d i s e b a b k a n Conectique.com kandungan kedelai. menyatakan, secara Menurut Heri tak langsung, peran ini Winarsi dalam bukuamat berkaitan dengan nya Isoflavon, orang pertumbuhan badan. yang mengkonsumsi Defisiensi vitamin B1 isoflavon yang menyebabkan waktu Lukki Luzanza banyak terdapat pada pengosongan lambung dan usus dua kali kedelai itu secara rutin atau teruslebih lambat, yang mengindikasikan menerus akan segera mengalami sulitnya proses pencernaan makanan pergantian sel-sel yang rusak sehingga

tubuhnya lebih bugar dan tuanya lebih lama ketimbang yang tak melakukannya. Dan menurut badan kesehatan PBB (WHO), bangsa Jepang dan Cina relatif lebih sehat ketimbang bangsa lain akibat kebiasaan mereka mengkonsumsi kedelai sejak kecil. Walaupun demikian, yang lebih penting untuk dilakukan adalah menjaga pola hidup sehat, seperti berolahraga secara teratur, beristirahat dengan cukup, meminum air putih dengan cukup, tidak merokok, dan sebagainya. Kendati belum lama beredar, Zena600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Hal itu tak lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis serta merupakan penyempurnaan dari kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan

ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahanbahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh. Kosultasi medis kunjungi purwati.sudiyasmani @yahoo.com atau telepon / sms (021) 70288540. Distributor Kaltim (0542) 7027163. Sub distributor: Balikpapan (0542) 7207546, 7153198; Bontang 081513677775; Samarinda 0812 5359192; Melak 081350726537; Sangata 08195434770 Produksi ini tersedia di apotik dan toko obat. Dicari agen untuk wilayah lain di Kaltim. [Adv]


Halaman 10

Sabtu, 7 Februari 2009

61 Pendapatan yang diterima setiap anggota Dewan berkisar Rp 6-7 juta. Gaji tersebut masih dipotong untuk partai dan konstituen. Praktis sisa pendapatan anggota Dewan setiap bulan Rp 1-2 juta. Artinya gaji yang diterima anggota Dewan tidak berbeda dengan gaji karyawan biasa. Namun, anehnya begitu banyak orang uang ingin menjadi calon legislatif (caleg). Benarkah mereka murni ingin memperjuangkan aspirasi masyarakat, atau ada kepentingan politik lain? Berikut petikan Diskusi Politik Sabtuan di kantor Tribun Kaltim PERTARUNGAN Pemilu Legislatif tidak ubahnya seperti ‘permainan’ judi. Jika menang mereka akan menduduki kursi empuk di Dewan, sebaliknya jika kalah akan kehilangan segala-galanya. Pasalnya, selain mengeluarkan dana yang cukup besar, para

Diskusi Politik Sabtuan Tribun Kaltim (6-Habis)

Caleg Jangan Obral Janji dan Main Politik Uang caleg juga harus memeras otak untuk bisa memenangkan Pemilu. Riyanto, caleg Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengaku menjadi anggota Dewan tidak semerta-merta seperti bintang jatuh dari atas langit. Perlu proses yang cukup panjang. Menurut dia, dua tahun menjelang Pemilu sudah harus turun sosialisasi ke masyarakat. “Saya lahir dari jamiyah Nahdatul Ulama (NU), tradisi orang NU itu ada Yasinan, Shalawatan. Ketia saya dicalonkan menjadi caleg DPRD, saya pun memohon doa restu. Jadi tidak sesederhana yang kita bayangkan. Bukan serta merta hanya tiga bulan terus mencalonkan dan jadi. Nah kalau itu terjadi, konsekusensinya transaksi politik uang,” ujarnya. Masyarakat butuh disentuh hati nuraninya, bukan akalnya. Kalau orang yang sudah disentuh hatinya, yang terbangun mencari latar belakangnya. Kesamaan latar belakang terbangun ikatan emosional. Sehingga beras, uang dan kaos pun yang dikasih Insya Allah tidak akan mempan. “Dan ini sudah saya buktikan, saya juga mencetak kartu keanggotan dua tahun sebelumnya, ketika mereka ingin mengisi formulir, 60 persen orang tersebut sudah terikat. Menjelang Pemilu 2004 sekitar tiga ribuan kartu anggota terkumpul. Saya tidak terlalu menebar janji, karena saya sadar itu program pemerintah

TRIBUN KALTIM/FER

TRIBUN KALTIM/FER

Patman Parkkasi

Riyanto

dan kewajiban pemerintah yang akan diperjuangkan di kemudian hari,” kata Ketua DPC PKB Balikpapan ini. Namun bagi Riyanto, pendidikan dan kesehatan masih mahal. “Sekarang ini petani berapa ikat daun singkong untuk dibayar SPP Rp 50.000. Begitu juga pelayanan kesehatan saat itu yang begitu mahal. Dari kejadian-kejadian itu timbullah pemikiran, inilah saatnya harus diperjuangkan,” tuturnya. Ketika sudah duduk di legislatif, Riyanto ikut mewacanakan program layanan kesehatan dan pendidikan gratis. Saat itu pemerintah kota tidak percaya dengan wacana tersebut. Argumentasinya dananya tidak cukup. Ak-

TRIBUN KALTIM/FER

Salman

hirnya Dewan studi banding di Jembrana, Bali. Di sana APBD hanya Rp 225 miliar, tapi pendidikan SD hingga SMA bisa gratis, berobat gratis dan pajak bumi bangunan juga gratis. Demikian juga ketika studi banding ke Sinjai. Di sana pun dengan asumsi APBD kurang Rp 250 miliar, program pendidikan gratis. argumen dan analisa-analisa hasil studi banding tersebut ternyata bukan tidak mampu, namun belum ada kemauan, padahal APBD Balikpapan mencapai Rp 800 milar. Sementara Patman Parkkasi, caleg Partai Patriot mengajak para caleg benar-benar tulus, tidak melakukan politik uang dan berjanji tidak melakukan penyimpangan jika terpilih.

“Kita caleg harus betul siap membawa aspirasi negara, memiliki moral, integritas, kemandirian sehingga pada saatnya nanti ketika ditawarkan hal-hal yang tidak jelas, secara moral akan menolak seperti suap, korupsi dan lain sebagainya. Nah ini yang perlu kita tegaskan kepada masyarakat agar cerdas memilih,” kata mantan Ketua KNIP Kota Balikpapan ini. Suara rakyat adalah suara Tuhan, suara bukan untuk diperjualbelikan namun dibela dan diperjuangkan. “Kita harus memberikan penyadaran kepada masyarakat. Jangan sampai masyarakat terpancing uang Rp 50.000,” tandasnya. Ketua Persatuan Tuna Netra Balikpapan Salman mengharap kepada para caleg agar tidak hanya berjanji. Ia juga mengimbau caleg tidak bermain politik uang. Menurut dia, caleg yang suka bagi-bagi uang, nanti setelah terpilih kemungkinan akan melakukan penyimpangan. “Jangan hanya berwacana dan berjanji namun diamalkan. Jangan bermain politik uang karena secara otomatis anggota Dewan tersebut akan melakukan bagaimana mengembalikan uang yang sudah dihabiskan. Kan sudah tahu kalau gaji Dewan kecil dan banyak potongan oleh partai, kenapa masih saja banyak caleg. Untuk itu mending mencari pekerjaan lain daripada menghabiskan uang,” katanya. (feri mei efendi)

Honor PPK-PPS Rp 90 Miliar

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

BALIHO MARAK - Baliho kampanye para caleg marak dipasang di Jl Satu, Balikpapan Barat, tampak seperti wayang tanpa dalang. Pemerintah Kota Balikpapan menetapkan sepanjang jalan protokol, yakni Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan Ahmad Yani sebagai kawasan bebas alat peraga kampanye

SAMARINDA, TRIBUN - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Timur akhirnya merevisi usulan anggaran pelaksanaan Pemilu Legislatif dan Pilpres 2009. Dalam revisi tersebut anggaran KPU dinaikkan dari Rp 50 miliar menjadi Rp 190 miliar. Dana sebesar itu sudah termasuk untuk honor petugas Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS), yakni sebesar Rp 90 miliar. Ketua KPU Provinsi Kaltim Andi Sunandar, Jumat (6/2) mengatakan, revisi anggaran ini dilakukan karena memperhitungkan kemungkinan adanya Pilpres putaran kedua. “Ya, kita sudah ajukan ke Pemprov dan langsung diterima Sekda. Kita ajukan anggaran keseluruhan Rp 190 miliar. Anggaran itu digunakan tiga putaran yaitu, putaran Pemilu Legislatif dan Pilpres tahap I dan II,” jelasnya. Dari total anggaran KPU Kaltim, paling besar anggaran untuk membayar honor PPK dan PPS se Kaltim. Alokasi anggaran untuk honor petugas PPK dan PPS mencapai Rp 90 miliar. “Itu untuk seluruh tenaga honor PPK dan PPS se Kaltim selama tiga putaran,” jelasnya. Sedangkan anggaran yang terbilang paling kecil untuk sosialisasi Pemilu 2009. Untuk sosialisasi Pemilu 2009 hanya dianggarkan Rp 3 miliar. “Kalau anggaran sosialisasi tidak begitu besar sekitar Rp 3 miliar.

● Anggaran KPU Kaltim Naik Menjadi Rp 190 Miliar

Kita ajukan anggaran keseluruhan Rp 190 miliar. Anggaran itu digunakan tiga putaran yaitu, putaran Pemilu Legislatif dan Pilpres tahap I dan II

PARTAI aja tambah terus.. Artinya ujung-ujungnya duit... golput... daripada ada menyesal. 08125836XXX TRIBUN KALTIM/AMI

Andi Sunandar, Ketua KPU Provinsi Kaltim

Kami harapkan, dana APBN sebesar Rp 114 juta ditambah dengan usulan itu,” katanya. Pihak pemerintah, meminta agar KPU Provinsi dan Kabupaten/Kota merincikan kebutuhan di masing-masing Kabupaten/Kota. Misalnya, untuk honor petugas PPK dan PPS. “Pemerintah minta untuk PPK dan PPS yang bertugas di Kabupaten/Kota, apakah bisa dianggarkan melalui APBD Kabupaten/Kota saja,” katanya. Meski demikian, KPU Provinsi Kaltim berharap Pemprov dapat segera merealisasikan anggaran untuk penyelenggaraan Pemilu 2009. Hanya saja, alokasi anggaran penyelenggaraan Pemilu 2009 belum dipastikan akan menggunakan dana pinjaman atau talangan dari pemerintah. Pasalnya untuk APBD 2009, untuk anggaran Pemilu tidak dialokasikan. “Itu kita serahkan kepada Biro Keuangan. Asal tidak menyimpang dari aturan yang

ada. Sebenarnya, kita sekarang ini sudah berjalan, begitu juga dengan KPUD Kabupaten/Kota masih mengajukan ke pemkot/kabupaten setempat. Apakah dapat dianggarkan di APBD? Sejauh ini kita masih menunggu,” ujar Andi. (bud)

Dana KPU Provinsi Kaltim ❐ Anggaran APBN Rp 23 Miliar tidak mencukupi ❐ Dana sosialisasi hanya Rp 114 Juta ❐ KPU Kaltim kerja sama dengan instansi dan dinas untuk sosialisasi ❐ Usulan APBD Kaltim 2009 Rp 190 Miliar ❐ Alokasi honor PPK-PPS Rp 90 Miliar ❐ Alokasi sosialisasi Rp 3 miliar. Sumber: KPU Provinsi Kaltim.(bud)

Gaji Ketua PPK Rp 1 Juta TUDINGAN ICW dan Fitra adanya keborosan anggaran yang dilakukan Komisi Pemilihan Umum (KPU) mendapat tanggapan Ketua KPU Hafiz Ansyari. Menurutnya, jika benar ada pemborosan dan kejanggalan, KPU siap melakukan revisi terhadap anggaran yang sudah diajukan kepada pemerintah tersebut. Sayangnya, hingga kini pihak KPU belum mengetahui secara pasti kejanggalan yang dimaksud, karena anggaran yang diusulkan kepada pemerintah disusun oleh Biro Perencanaan. “Kalau terbukti ada yang janggal, kami siap melakukan revisi. Tapi sampai saat ini, kami belum tahu di mana yang dimaksud janggal itu,” terangnya kepada wartawan usai shalat Jumat di kantor KPU, Jakarta, Jumat (6/2).

Hafiz mengatakan, anggaran KPU tentu direvisi, karena ada beberapa pos anggaran yang berubah, dan perubahan tersebut sudah disetujui Departemen Keuangan (Depkeu). Khususnya menyangkut pos anggaran gaji Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK). Adanya kenaikan gaji untuk Ketua PPK dari yang semula Rp 400.000 menjadi Rp 1 juta. Kemudian, untuk anggota PPK yang semula Rp 350.000 menjadi Rp 750.000 per bulan. Dengan perubahan sejumlah pos anggaran tersebut, secara otomatis akan mengubah seluruh pos anggaran yang sudah dibuat dan diajukan kepada pemerintah. Meski begitu, menurut Hafiz, tidak akan mengubah nilai pagu yang sudah diajukan KPU sebesar Rp 13,5 triliun. (persda network/coi)

Nomor Urut 28 Partai Demokrasi Ketua Umum Sekjen Asas Alamat Telepon/Fax Website

VISI

BAGI pembaca yang punya uneg-uneg, kritik, saran, serta harapan kepada partai politik dan para calon legislatif (Caleg) 2009, silakan kirim melalui SMS ke nomor 05427070805 atau email sonblpp@yahoo.com.

Indonesia Perjuangan : Megawati Soekarnoputri : Pramono Anung W : Pancasila : Jl. Lenteng Agung No.99, Jakarta Selatan 10710 : 021-7806028 / 021-7814472 : http://www.pdi-perjuangan.or.id/

BAHWA sesungguhnya cita-cita luhur untuk membangun dan mewujudkan Indonesia yang merdeka, berdaulat, bersatu, demokratis, adil dan makmur serta beradab dan berketuhanan sebagaimana termaktub di dalam Pembukaan UUD 1945 adalah merupakan cita-cita bersama dari seluruh rakyat Indonesia Perwujudan cita-cita bersama tersebut menuntut keterlibatan semua kekuatan bangsa, baik secara individual maupun secara kolektif, sekaligus merupakan hak dan tanggung jawab seluruh rakyat. PDI Perjuangan sebagai wadah dan alat perjuangan serta kekuatan politik rakyat berasaskan Pancasila sebagaimana termaktub dalam Pembukaan UUD 1945 sesuai jiwa dan semangat lahirnya pada 1 Juni 1945. PDI Perjuangan mempunyai jati diri kebangsaan, kerakyatan, dan keadilan sosial dengan watak demokratis, merdeka, pantang menyerah, dan terbuka yang seluruhnya merupakan modal perjuangan untuk membangun bangsa dan karakter bangsa serta menggerakkan kekuatan dan memperjuangan aspirasi rakyat menjadi kebijakan negara. PDI Perjuangan mempunyai tugas mempertahankan dan mewujudkan cita-cita Negara Proklamasi 17 Agustus 1945, melaksanakan Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara serta mempersiapkan kader Bangsa. Melalui kekuatan dan kekuasaan politik yang senantiasa akan diperjuangkan, PDI Perjuangan bertekad mewujudkan kehidupan kebangsaan yang bebas, merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur dalam NKRI.

BUAT Bapak/ibu, mas-mas dan mbak... yang komentar jangan ngerasa benar dech? Di dunia ini yang korupsi selain anggota DPR, pedagang kaki lima juga ada yang curang kalau nimbang dikurangi... 085248627XXX EMANGNYA Anda pikir enak yang kerja menjadi anggota Dewan??? Kalo saya berpikir positif aja dech.. Tenang aja buat calegcaleg saya tidak golput, bagi saya orang golput ndak punya pendirian. 081253913XXX JANGAN buruk sangka ama caleg loh.. Justru caleg-caleg yang sekarang banyak anak mudanya karena mereka pasti udah punya misi dan visi yang kuat dan saya juga meng... 085250310XXX BUAT SMS no 081253265XXX, ngapain Anda pilih yang korupsi, .. Kita pikirin, ada pemimpin aja kayak begini, gimana kalau nggak ada pemimpin. Pikir aja sendiri... 085246537XXX KENAPA banyak dari sebagian caleg nggak ada titelnya/nggak punya gelar sarjana dengan kata laen cuma lulusan SMU doank.. Kalau orang kaya mereka masih bisa kepilih juga, jadi buat apa kuliah tinggi-tinggi. 05417241XXX HAI para caleg banyak teriak capek deh! Tong kosong bunyinya nyaring. Allah SWT tidak menghendaki manusia seperti drum kosong. Ujung-ujungnya membohongi rakyat... Cuma 4D 091253325XXX GAJI 400 ribu/bulan enak saya golput. Kalau saya pilih ya dapat duit lebih juga Bapak nanti. 081254200XXX WAHAI para caleg jagalah amanat karena sangat besar tanggung jawabnya di dunia dan di akhirat. Dengarlah suara rakyat karena suara rakyat adalah suara Tuhan. 081253265XXX

Agenda Hari Ini SABTU (7/2), Harian Tribun Kaltim kembali menggelar Diskusi Politik Sabtuan. Diskusi kali mengambil tema Kualitas Pendidikan dan Peningkatan SDM di Kalimantan Timur. Pembicara: 1. Wahyu Hartono SH (Caleg Partai Demokrat) 2. Bachtiar SE MM (Caleg Partai Demokrasi Kebangsaan) 3. Muhidin Abdul Muis (Caleg Partai Bulan Bintang) 4. Freedy Rebert (Calrg Partai Damai Sejahtera) Pelaksanaan di kantor Harian Tribun Kaltim, mulai pukul 09.00 hingga 12.00 Wita. Bertindak selaku moderator Pemimpin Redaksi Tribun Ahmad Subechi. (*)


Halaman 11

Sabtu, 7 Februari 2009

61

Tinta Pemilu mulai Didistribusikan ● Surat Suara Masih Proses Validasi JAKARTA, TRIBUN - Sejumlah logistik dan keperluan pelaksanaan Pemilu Legislatif mulai didistribusikan. Jumat (6/2), kemarin segel untuk amplop surat suara, tinta dan kotak suara sudah didistribusikan ke 20 provinsi di Indonesia. Hal itu disampaikan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Hafiz Ansyari, usai melaksanakan shalat Jumat di kantor KPU, Jakarta. Menurutnya, segel yang merupakan alat pelengkap Pemilu sudah didistribusikan kesejumlah daerah. “Hari ini (kemarin, red) segel sudah dikirim ke 20 provinsi. Ini bagian dari keseriusan kita, semoga pemilu berjalan lancar,” terangnya. Selain segel, yang sudah dikirim ke daerah adalah tinta sebagai tanda bagi orang yang sudah menggunakan hak pilih. Pendistribusian tinta tersebut, menurutnya justru sudah selesai beberapa hari lalu. “Kalau tinta malah sudah selesai dikirim semua, dan hari ini segel yang dikirim ke 20 provinsi. Harapannya, beberapa perlengkapan pemilu lainnya juga segera dikirim mengingat pelaksanaan pemilu sudah dekat,” tandasnya. Disinggung mengenai pencetakan surat suara, menurut Hafiz, pada Selasa mendatang sebagian wilayah sudah bisa didistribusikan. Karena, Sabtu (7/2) hari ini merupakan validasi terakhir masing-masing partai politik peserta pemilu. Validasi tersebut, tidak hanya menyangkut masalah nama caleg yang diusung masingmasing partai. Tapi juga menyangkut warna lambang par-

tai, mengenai ketebalan warna tersebut harus sesuai dengan warna asli lambang partai. “Untuk beberapa daerah, Insya Allah, Selasa pekan depan surat suara sudah bisa dikirim. Karena besok kan validasi terakhir, yang menyangkut warna lambang partai juga. Makanya lambat sedikit tidak apa, yang penting benar semua,” ujar Hafiz. Dengan begitu, diharapkan pengiriman logistik tersebut

bisa sesuai dengan jadwal yang sudah direncanakan. Termasuk, untuk mengantisipasi adanya kerlambatan pengiriman perlengkapan pemilu tersebut. “Ukuran sesuai jadwal atau tidak, ya kita tunggu sampai sebulan sebelum pemilu. Setiap hari, KPU bisa mengetahui perkembangan percetakan tersebut karena menempatkan dua petugas di semua percetakan,” tegas Hafiz. (persda network/coi)

Perlu Rencana Darurat KOMISI Pemilhan Umum diminta mempersiapkan rencana darurat jika sampai keterlambatan tersebut merembet hingga pada keterlambatan distribusi surat suara. Demikian disampaikan Ketua Kelompok Kerja Pengawasan, Pengadaan, dan Pendistribusian Perlengkapan Pemilu Badan Pengawas Pemilu Agustiani Fridelina Tio Sitorus di Jakarta, kemarin. Sesuai pasal 12 Ayat 1 Peraturan KPU Nomor 35 Tahun 2008 tentang Pedoman Teknis Pelaksanaan Pemungutan dan Penghitungan Suara di TPS dalam Pemilu Anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi adn DPRD Kabupaten/Kota Tahun 2009 disebutkan, seluruh perlengkapan pemungutan suara sudah harus ada di KPU kabupaten/kota sebulan sebelum hari pemungutan suara atau pada 10 Maret. Menurut catatan Kompas, semula direncanakan proses validasi surat suara berlangsung 29-31 Januari. Namun, hingga kini proses validasi belum selesai. Sinkronisasi kebenaran nama calon yang tertera dalam surat dan ketepatan warna partai politik antara perusahaan percetakan dan partai politik serta KPU belum tuntas dilakukan. Jika masa validasi mundur akibat berbagai kendala, pencetakan surat suara pun dipastikan ikut mundur. Awalnya, KPU menjadwalkan kemarin sebagai hari dimulainya tahap pencetakan surat suara. Akan tetapi, KPU baru berencana meluncurkan pencetakan surat suara untuk delapan konsorsium perusahaan pada Sabtu (7/2) besok. Jumlah jenis surat suara yang akan dicetak adalah 77 jenis untuk pemilu DPR, 33 jenis untuk pemilu DPD, 217 jenis untuk pemilu DPRD provinsi, serta 1.874 jenis untuk pemilu DPRD kabupaten/kota. Adapun jumlah total surat suara yang akan dicetak mencapai 693.419.152 lembar. (kompas.com)

PD Cari Strategi Menangkan Pemilu JAKARTA, TRIBUN - Sebagai salah satu cara mengkonsolidasi agar mampu meraih target 20 persen dalam Pemilu Legislatif, Partai Demokrat akan menggelar Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas). Agenda Rapimnas akan diikuti 2.000 peserta dari seluruh Indonesia berlangsung di Hall D Pekan Raya Jakarta (PRJ), Kemayoran Jakarta mulai Minggu (8/2) dan Senin (9/2) besok. “Tujuan Rapimnas ini untuk mempersiapkan kader dan caleg Partai Demokrat (PD) agar semakin matang baik dan mantap menghadapi Pemilu. Target PD bisa meraih 20 persen suara syukur bisa mencapai 25 persen suara,” ungkap Ketua Umum DPP Partai Demokrat Hadi Utomo, Jumat (6/2). Kegiatan hari pertama adalah pembekalan yang dilakukan Ketua Dewan Pembina PD Susilo Bambang Yudhoyono dan taklimat Ketua Umum PD Hadi Utomo serta penjelasan yang dilakukan KPU terkait aturan kampanye dan pencontrengan suara. Rapimnas ini khusus akan membahas tentang pemenangan partai. “Rapimnas ini hanya untuk persia-

ANTARA/ UJANG ZAELAN

Ketua Umum Partai Demokrat Hadi Utamo (tengah) didampingi sejumlah pengurus DPP PD memberikan keterangan kepada wartawan perihal Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas), di Jakarta, Jumat (6/2).

pan menghadapi Pemilu dan tidak ada agenda lain. Jadi tidak ada agenda menentukan cawapres bahkan untuk menentukan kriteria cawapres yang akan mendampingi Ketua Pembina (SBY) sekalipun,” ungkapnya. Rapimnas akan diikuti Ketua, Sekretaris DPD dan Ketua Badan Pemenangan Pemilu di 33 daerah, 666 caleg DPR RI periode 2009-2014 dan juga 471 Ketua DPC PD. Juga 547 caleg se- Jawa Bali. Unsur DPP yang akan ikut Dewan Pembina (10 orang), senior dan sesepuh PD (10), lima pengurus harian yang

tidak menjadi caleg. (persda network/esy)

ANTARA/FANNY OCTAVIANUS

KERJA SAMA - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Abdul Hafiz Anshary (kanan) bersama Ketua Perhimpunan Survei Opini Publik Indonesia Andrinof Chaniago di gedung KPU, Jakarta, Jumat (6/2). Perhimpunan Survei Opini Publik Indonesia menawarkan kerja sama dengan KPU agar diperoleh kesepahaman antara lembaga survei atau jajak pendapat dengan penyelenggara Pemilu. Berita terkait halaman 10.

LSM Internasional Serukan Awasi 10 Menteri ● Dicurigai Manfaatkan Fasilitas Negara untuk Kampanye JAKARTA, TRIBUN - Sepuluh menteri ditengarai rawan memanfaatkan jabatannya untuk kepentingan partai politik dalam kampanye Pemilu 2009 mendatang. Kecurigaan ini bukannya tanpa alasan, sebabnya dana yang mereka dapat dari alokasi langsung bisa dimanfaatkan untuk kampanye. Seruan ini disampaikan Ketua International NGO Forum on Indonesian Development (INFID), Don K Marut ketika menggelar audiensi bersama Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), di Kantor Bawaslu, Jakarta Pusat, Jum’at (6/2). “Kita mendesak Bawaslu untuk melakukan pengawasan terhadap mereka. Apakah bekerja untuk masyarakat atau bekerja sebagai anggota Parpol,” ujar Don. Menteri-menteri yang dimaksud yakni Menkokesra Aburizal Bakrie (Partai Golkar),

Menteri Pertanian Anton Apriantono (PKS), Menteri Sosial Bachtiar Chamsyah (PPP), Mendiknas Bambang Sudibyo (PAN), Menakertrans Erman Suparno (PKB), Menteri Kelautan dan Perikanan Freddy Numberi (PD), Menteri Percepatan Daerah Tertinggal Lukman Edy (PKB), Menteri Pemberdayaan Perempuan Meutia Hatta (PKPI), Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Surya Dharma Ali (PPP), Menteri Perumahan Rakyat Yusuf Asyari (PKS). Menurut Don, 10 menteri ini adalah kementrian dan departemen teknis, yang mendapat alokasi anggaran langsung untuk menjalankan program pemberantasan kemiskinan. Salah satu contohnya adalah Mendiknas yang menjalankan program pendidikan anak usia dini. “Harus dipastikan, menteri-menteri beserta presiden

10 MENTERI ITU ■ ■ ■ ■ ■ ■ ■ ■ ■ ■

Menkokesra Aburizal Bakrie (Partai Golkar) Menteri Pertanian Anton Apriantono (PKS) Menteri Sosial Bachtiar Chamsyah (PPP) Mendiknas Bambang Sudibyo (PAN) Menakertrans Erman Suparno (PKB) Menteri Kelautan dan Perikanan Freddy Numberi (PD) Menteri Percepatan Daerah Tertinggal Lukman Edy (PKB) Menteri Pemberdayaan Perempuan Meutia Hatta (PKPI) Menteri Koperasi dan UKM Surya Dharma Ali (PPP) Menteri Perumahan Rakyat Yusuf Asyari (PKS)

dan wapres saat ini menjabat menjalankan programnya secara adil, tidak partisan dan diskriminatif,” tegas Don. Anggota Bawaslu Wirdianingsih menganggap perlu adanya pelibatan masyarakat untuk mengawasi kegiatan-kegiatan menteri yang menyalahgunakan jabatan. Menurutnya harus ada strategi untuk me-

ngumpulkan bukti-bukti pelanggaran mereka. “Terus terang kita agak kesulitan utk mengawasi, ketika mereka melakukan kunjungan ke daerah. Namun selama ini kita dibantu oleh masyarakat, wartawan, dan beberapa pengawas yg melaporkan kegiatan mereka jika ada pelanggaran kampanye,” terang Wirdi. (son/dtp)


Halaman 10

Sabtu, 13 Desember 2008


Halaman 28

Jumat, 21 November 2008

BIEX2008

Balikpapan International Sports and Covention Centre (DOME) Balikpapan

BALIKPAPAN INDUSTRIAL EXPO 19-21 NOVEMBER 2008

Dua Hari BIEX Kedatangan 2.500 Pengunjung ● Peralatan Safety Banyak Diminati AJANG Balikpapan Industrial Expo (BIEX) 2008 yang digelar PT Redxpo di Balikpapan International Sports and Convention Centre (DOME) mendapat animo besar dari warga maupun kalangan perusahaan migas, pertambangan, jasa hingga ritel di Balikpapan. Pengunjung tak berhenti datang meski expo sudah memasuki hari kedua. Bahkan beberapa di antaranya ada yang mengaku dari luar kota Balikpapan. Seperti Penajam, Muara Jawa, Handil, Samarinda hingga Tenggarong. Tak sekedar melihat-lihat, mereka juga ingin menjaring relasi untuk kerja sama memasok peralatan tambang. Hal ini dibuktikan dengan jumlah tamu yang mendaftarkan diri di loket registrasi mencapai 2.500 an pengunjung dalam dua hari ini. Itu di luar jumlah pengunjung yang datang dua atau tiga kali. Karena satu orang hanya satu kali diregistrasi. “Ramainya sudah dari hari pertama kemarin. Jelang waktu istirahat sampai sore,

sudah mulai memesan untuk ajang tahun depan. “Kami tak hanya berhenti sampai di sini saja. Makanya, dari sekarang sudah mulai diprospek peserta-peserta yang mau gabung lagi di BIEX tahun depan. Sejauh ini sudah banyak yang pesen tempat. Ada juga yang langsung perpanjang kontrak kerja sama,” ujar Kiky. Di hari kedua expo, stan peralatan keamanan dan sepatu kerja masih menjadi stan yang paling diminati pengunjung. Mulai dari stan Indo Golden Standar yang memajang pakaian kerja berbagai warna dilengkapi garis spotlight-nya. PT Berkat Niaga Dunia dengan harga khusus di item kaca mata safety serta stan sepatu safety Cheetah dengan undian doorprize-nya. “Jangan sampai terlewatkan. Karena ajang BIEX 2008 tinggal satu hari lagi, yakni Jumat (21/11) besok (hari ini, red). Pastinya ada lebih banyak lagi tawaran menarik dari para exhibitor untuk tamu yang datang,” ujar Kiky. (sar)

banyak sekali yang datang. Angka registernya saja mencapai 1.000an,” ungkap Project Executive, Ingrid dan Marketing Coordinator, Kiky Evasari, Kamis (20/11). Tanpa bermaksud sombong, Kiky pun mengatakan gelaran akbar-nya ini, bisa dikatakan sukses, mengingat apa yang dituju dari gelaran akbar expo di bidang pertambangan dan migas adalah lebih mendekatkan distributor, produsen maupun penyedia jasa pada pengguna di Kaltim. Apalagi dari keterangan yang tercantum di data register, sekitar 90 persen pengunjung merupakan karyawan dari perusahaan pertambangan dan Migas di Balikpapan dan sekitarnya. Antusias di ajang ini, menurut Kiky tak datang dari para pengunjung saja, tetapi dari peserta expo juga. Beberapa peserta sudah ada yang melakukan pemesanan stan di ajang BIEX 2009 mendatang. Bahkan dari beberapa perusahaan yang belum ikut tahun ini pun

JADWAL PRESENTASI PRODUK Waktu Perusahaan 11.00 13.00 14.00 15.30

Bahan

PT Asaba PT Duta Instrument Alfa Sakti PPG Coating BW Technologies

12 D Software pemetaan dan aplikasi pertambangan Gas chromatograph & orifice fitting Fit for Purpose Introduction of “Gas alert max XT” (sar)

Presentasi Produk di Lantai Tiga

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

Walikota Balikpapan Imdaad Hamid mengunjungi ruang presentasi untuk peserta.

BEDA dengan expo lainnya, BIEX 2008 ini memberikan kesempatan bagi para exhibitor untuk mempresentasikan produk-produk unggulan

mereka pada exhibitor lain atau para tamu yang sengaja diundang. Panitia menyediakan ruang khusus di lantai tiga yang dilengkapi dengan kursi, projector, pengeras suara dan papan tulis. Selama tiga hari, ada empat perusahaan yang memberikan presentasi produk. Bahan dan waktu presentasi pun disesuaikan dengan kebutuhan exhibitor. Seperti Kamis (20/11) kemarin, presentasi diisi oleh Gho Wie Min dengan produk penyimpanan LNG pada struktur beton mengapung, dilanjutkan dengan presentasi oleh PT Siemens Indonesia dengan bahan presentasi solusi Siemens terhadap perusahaan pertambangan dan migas, PT Duta Instrument Alfa Sakti dengan produk gas chromatograph & orifice fitting dan yang terakhir BW Technologies dengan produk gas alert max XT. Hari ini, empat perusahaan lain juga akan mengelar presentasi produk. Yakni PT Asaba, PT Duta Instrument Alfa Sakti, PPG Coating dan BW Technologies. (sar)

TRIBUN KALTIM/BAY

SANTAI DI BOTH - Both PT Banama Equipment Support Indonesia memajang berbagai jenis ban untuk truk dan kendaraan alat berat. Ban terkecil ditawarkan seharga 225 dolar AS, sedangkan ban terbesar dengan berat 400 ton ditawarkan seharga 300.000 dolar AS.

Check Our Product

BIEX 2008

■ PEMBUAT PIPA HIDROLIK- Untuk alat berat, rangkaian pipa hidrolik sangat dibutuhkan. Khusus di BIEX 2008 ini, PT Sunway Trek Masindo sengaja memajang alat pembuat pipa hidrolik produksi Finn Power. Alat ini ditawarkan bagi perusahaan yang berminat untuk memproduksi pipa hidrolik sendiri. “Pasar kami di Kaltim sudah cukup besar. Karena produk-produk yang kami pasarkan merupakan produk lama dan telah TRIBUN KALTIMM WIKAN H digunakan di wilayah pertambangan. Pameran ini merupakan kesempatan kami untuk mempromosikan produk kami ke pasar yang lebih luas lagi, sekaligus menjalin kerja sama dengan para exhibitor lainnya,” ungkap Assistant Sales Manager PT Sunway Trek Masindo, Agus Tri Hartono. Sunway bergerak di bidang agen komponen alat berat. Mereka melayani pemesanan kerangka bawah alat berat, perkakas dan pipa maupun selang berbagai ukuran. (sar)

hadir di Jakarta. Tapi ke depan mungkin saja merambah ke Balikpapan. Tergantung pasar di sini bagaimana,” ungkap Lusi. (sar)

TRIBUN KALTIM/BAY

■ SEPATU TIGA ‘RASA’ DI BIEX - Anda ingin membeli sepatu dengan dengan tiga rasa. Tidak usah repot mencari. Datang saja di pameran Balikpapan Industrial Expo 2009 di gedung Dome Balikpapan, Kamis (20/11). Salah satu peserta pameran dari PT Cipta Katiga Utama menawarkan sepatu dengan rasa Safety (keselamatan), Comfort (Nyaman), dan Durability (Serap bau dan cairan). Marketing Executive PT Cipta Katiga Utama Apeliyus Mahundingan mengungkapkan produk sepatunya mampu melindungi jari kaki. Karena diujung sepatu terdapat lapisan baja dibalik kulit sepatunya. Begitu juga di alas sepatu juga dilapisi baja hingga mampu bertahan disegala medan. “Kalau ada merk lain mampu bertahan 3 bulan kita ada produk lebih dari 3 bulan,” kata Apeliyus. (bay)

Smart FM Talkshow 3 Kali Sehari BALIKPAPAN Industrial Expo 2008 di gedung Dome, Kamis (20/11) tidak hanya menyajikan pameran alat berat. Tetapi mengenai informasi terkini di dalam pameran juga disediakan. Terdapat dua media yakni, Tribun Kaltim dan Radio Smart FM. Tribun menyajikan informasi mengenai segala bentuk momen di dalam pameran dengan menggunakan media portal www.tribunkaltim.co.id. Sedangkan radio Smart FM, selain menyajikan berita secara langsung juga menyajikan talk show secara langsung. Talk show yang disajikan seputar pameran. “Kita ajak peserta pameran untuk memberikan informasinya mengenai produk-produk unggulan mereka di program talk show,” ujar Head of Prod-

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

TRIBUN KALTIMM WIKAN H

TRIBUN KALTIM/BAY

Talkshow radio Smart FM di BIEX 2008

uct Radio Smart FM, Edi Ardian. Dalam sehari, Smart FM menyajikan talk show untuk peserta pameran sebanyak 3 kali.

■ DISKON PASANG INTERNET - PT Dwi Tunggal Putra, penyedia jasa internet melalui satelit (IDNet) memberikan diskon khusus untuk biaya bulanan, sebesar 15 persen untuk pemasangan fasilitas internet selama pameran berlangsung. Selain gratis web & email hosting dan harga khusus Vsat hanya 3.800 dolar (tipe LS2-C18). “Pelanggan cukup memesan pada kami, dimanapun bahakan di daerah dengan infrastruktur minim sekalipun, kami bisa melayani. Keuntungan menggunakan produk kami, proses instalasi tidak memakan waktu lama, hanya dalam hitungan jam dengan harga yang kompetitif. Kepemilikan parabola bisa dengan sistem sewa, bisa juga dengan pembelian,” ujar Benedictus Layandi, Sales Manager Internet & Vsat Network Solution, PT Dwi Tunggal Putra. (sar)

“Selain dari talkshow kami menyajikan info-info terbaru dari stasiun radio Smart Fm di gedung BRI,” kata Edi. (bay)

PESERTA BALIKPAPAN INDUSTRIAL EXPO (BIEX) ❏ Indonesia

PT Allsports Equipment - PT Asaba - PT Berkat Niaga Dunia - PT Budhi Wiguna Prima PT Duta Instrument Alfa Sakti - PT Dwiwarna Metalindo - PT Forta Larese - PT Gemala Sarana Upaya - PT Jalamas Berkatama - PT Jebsen&Jessen Technology - PT Kencana Cakra Buana - PT Elo Dunia Mitrasarana - PT Nord Indonesia Drivesystem - PT Perdana Teknik Mandiri -PT Radita Nutrin Selaras - PT Siemens Indonesia - PT Sunway Trek Masindo - PT Dwi Tunggal Putra - PT GMF Aeroasia - PT Almega Geosystem - PT Bando Indonesia - PT Duta Kalingga PT Traktor Nusantara - PT Indo Golden Standard - PT Indotek Perkasa Jaya - PT KSB Indonesia - PT Patria Bima - PT SWTS Indonesia - PT Sigmakalon Indonesia - PT Somagede Indonesia - PT Trimarine Indonesia - PT Agung Permai - PT Himalaya Everest Jaya - PT AALS Indonesia- PT Kian Naik Sejahtera - PT Mori Seiki Indonesia - PT Bambang Djaja - Sumber Berkat Group PT Kaltimex Energy - Automate Magazine -

Telkom Hotspot - Tribun Kaltim - Majalah Tambang - Majalah Industri

❏ Malaysia

Aveva Sdn Bhd - Maxlane Sdn Bhd - Super Pages

❏ Singapura

Banama Pte Ltd - Brevini (S.E. Asia) Pte Ltd Draka Singapore Cables - Manufacturer Pte Ltd - Hagglunds Drives Sea Pte Ltd - HYDAC Technologies Pte Ltd - Masstron Pte Ltd Nitti (Asia) Pte Ltd - SJP Sealing Technology Pte Ltd - Sulzer Metco Pte Ltd Sylvia Electric Pte Ltd - Asia Airblast Pte Ltd - Guardian Laboratories Pte Ltd - Acez Instruments Pte Ltd - Sin Hiap Chuan Pte Ltd - Asia Miner - Control Engineering

❏ Australia

Eriez Magnetics Pty Ltd - OEM Dynamics Pty Ltd - QMW Industries Pty Ltd - Queensland Government - Trade&Investment Office Ashdown Ingram Pty Ltd

❏ Canada

BW Technologies by Honeywell (sar)

TRIBUN KALTIM/M WIKAN H

■ LAMPU HELMET- Bergerak di bidang safety equipment, PT Allsports Equipments memamerkan berbagai jenis lampu helmet dengan ukuran mini. Meski demikian, cahaya yang dipancarkan bukan berarti mini pula. Karena selain simple dan mudah digunakan, lampu tersebut terbuat dari bahan yang tidak mudah meledak atau memicu peledakan. “Bahan lampu produk kami merupakan bahan berstandar internasional di Eropa dan telah banyak digunakan untuk kawasan pertambangan bawah tanah,” ungkap Lusi, Marketing dan Supervisor Manager PT Allsports Equipments. Selain lampu helmet, Lusi juga memajang pitagor (alat keselamatan untuk menarik atau menurunkan korban kecelakaan). “Saat ini, kami baru

■ BAN TERKECIL 225 DOLAR AS - Pameran Balikpapan Industrial Expo (BIEX) 2008 benar-benar memanjakan mata bagi pengusaha di bidang pertambangan migas dan batu bara. Mulai dari sepatu hingga peralatan alat berat lainnya disuguhkan disini. Diantaranaya peserta pameran PT Banama Equipment Support Indonesia (PT BESI) menawarkan berbagai jenis ban untuk truk dan kendaraan alat berat. Ban terkecil yang ditawarkan seharga 225 dolar AS untuk ukuran 10.00 R20 dengan ketebalan 18 mm. Sedangkan ban terbesar dengan berat 400 ton jenis 50/80R63 ditawarkan dengan harga 300.000 dolar AS. Area Sales Manager PT BESI, Anang Setio Priadi mengungkapkan keunggulan dari ban produk luar negeri ini tahan panas dan berjalan lebih dari 80.000 km. “Semua produk ban didatangkan dari Malaysia, Cina, Singapura, Rusia dan Amerika makanya kami menjual dengan harga mata uang Dolar,” papar Anang. Keunggulan lainnya kata Anang, salah satu ban untuk alat berat tidak menggunakan ban dalam. (bay) ■ SANDARAN KURSI SESUAI SELERA - PT Powertrain Solutions Indonesia menawarkan produk KAB yakni operator sitting atau kursi operator kendaraan alat berat. Kecanggihan kursi ini banyak memberikan manfaat dan kenyamanan bagi operatornya. Sandaran kursi produksi dari Australia ini mampu digerakkan sesuai selera bagi operator. “Produk ini benarbenar performance seating,” ujar Sales Representative PT Powertrain Solutions TRIBUN KALTIM/BAY Indonesia Ristian Caniago di pameran Balikpapan Industrial Expo di gedung dome Balikpapan, Kamis (20/11). Ada tiga jenis yang ditawarkan yakni Air Suspensi, Mekanikal dan Static. Khusus Air Suspensi dan Mekanikal terdapat teknologi udara dikombinasikan dengan suspensi atau per. Harga yang ditawarkan USD 1.800 per unit. “Kami juga menerima pembayaran dengan rupiah,” ujar Ristian berpromosi. (bay)


Setting GPRS Indosat, Xl dan Telkomsel Setting GPRS MENTARI OTA : Ketik SMS: GPRS<spasi>MerkHP<spasi>TypeHP Kirim Ke: 3000 Contoh: GPRS NOKIA 7650 Setting GPRS Manual : Profile Name : INDOSATGPRS User name : indosat APN : www.satelindogprs.com Password : indosat Gateway IP : 10.19.19.19 Homepage : http://wap.klub-mentari.com Data Bearer : GPRS Proxy port number : Setting GPRS MATRIX OTA : Ketik SMS: GPRS<spasi>MerkHP<spasi>TypeHP Kirim Ke: 3939 Contoh: GPRS NOKIA 7650 Setting GPRS Manual : Profile Name : Satelindo Homepage User name : APN : www.satelindogprs.com Password : Gateway IP : 202.152.162.250 Homepage : http://wap.matrix-centro.com Data Bearer : GPRS Proxy port number : 9201 Setting GPRS IM3 OTA : Ketik SMS: GPRS<spasi>MerkHP<spasi>TypeHP Kirim Ke: 3939 Contoh: GPRS NOKIA 7650 Setting GPRS Manual : Profile Name : User name : gprs APN : www.indosat-m3.net Password : im3 Gateway IP : 010.019.019.019 Homepage : http://wap.m3-access.com Data Bearer : GPRS Proxy port number : 9201 atau 8080 Setting GPRS XL OTA : Ketik SMS: GPRS<spasi>MerkHP<spasi>TypeHP Kirim Ke: 9667 Contoh: GPRS NOKIA 7650 Setting GPRS Manual : Profile Name : XL GPRS User name : xlgprs APN : www.xlgprs.net Password : proxl IP Address : 202.152.240.50 Homepage : http://wap.lifeinhand.com Data Bearer : GPRS Proxy port number : 8080 Setting GPRS TELKOMSEL OTA : Ketik SMS: S<spasi>MerkHP<spasi>TypeHP Kirim Ke: 5432 Contoh: S NOKIA 7650 Setting GPRS Manual : Profile Name : TSEL GPRS APN : Telkomsel User name : wap Prompt Password : No Password : wap123 Authentication : Normal Gateway IP address : 10.1.89.130 Homepage : http://wap.telkomsel.com Connection Security : Off Session Mode : Permanent GPRS & MMS TELKOMSEL HALLO-SIMPATI-AS secara online menggunakan sms atau operator, secara manual menggunakan settingan dibawah ini. Telkomsel Merupakan operator gsm yang memiliki produk Kartu Hallo, Simpati dan Kartu As. Setting manual GPRS Telkomsel Connection Name : Telkomsel Data Bearer : GPRS Access Point Name : telkomsel Username : wap Prompt Password : No Password : wap123 Authentication : Normal Proxy address : 10.1.89.130 Homepage : http://wap.telkomsel.com Connection Security : Off Session Mode : Permanent Setting manual MMS Telkomsel Connection Name : tel-MMS Data Bearer : GPRS Access Point Name : mms Username : wap Prompt Password : No Password : wap123 Authentication : Normal Proxy address : 10.1.89.150 Homepage : http://mms.telkomsel.com/ Connection Security : Off Petunjuk Umum 1. Kecuali untuk kartu IM3, penyetingan GPRS atau MMS memerlukan proses aktivasi terlebih dahulu. 2. Proses aktivasi dilakukan dengan cara menghubungi operator yang bersangkutan sesuai kartu yang digunakan. 3. Mengenai cara melakukan aktivasi secara detil dapat dilihat pada detil penyetingan GPRS di bawah ini.

Setting GPRS Matrix / Mentari Profile Name : satelindo Homepage URL : http://wap.matrix-centro.com IP Address : 202.152.162.250:9200 Bearer : GPRS User Name : Password : APN : satelindogprs.com Activate GPRS : ACTGPRS kirim ke 888 Call Center : (021) 5438 8888 atau 222 (dari handphone) Setting GPRS simPATI (Telkomsel)

menggunakan Access Point Name (APN) telkomsel. Setting GPRS XL * Setting GPRS/MMS Secara Otomatis Kirimkan SMS berikut ke 9667, hanya Rp. 350,- (sudah termasuk PPN untuk pengguna bebas dan belum termasuk PPN untuk pengguna Xplor). o Untuk setting GPRS: GPRS o Untuk setting MMS: MMS

1. Menggunakan ponsel dengan fasilitas GPRS.

Penulisan merk dan tipe ponsel (tidak case sensitive) :

2. Masih memiliki pulsa minimum Rp. 500,- dibawah nilai tersebut Anda tidak dapat menggunakan layanan GPRS, MMS maupun SMS.

MERK

3. Mendaftar sebagai pelanggan GPRS, yang hanya dapat dilakukan melalui SMS.

NOKIA atau NOK

Caranya : - Ketik pesan SMS : GPRS [Nomor Kartu] - Contoh : GPRS 6210009922069556 - Kirim ke : 6616 Catatan : - Tarif pesan kirim SMS : Rp. 350 ,- / pesan. - Nomor kartu merupakan nomor ICCID (Integrated Circuit Card Identification) yang terdiri dari 16 (enam belas) digit nomor dan terdapat di belakang chip kartu simPATI Nusantara Anda. - Isi pesan tidak tergantung pada huruf besar atau kecil (non case sensitive). - Dalam pengetikan nomor kartu tidak boleh ada spasi. 4. Sistem akan memberikan pesan notifikasi SMS kepada Anda setelah beberapa waktu untuk memberitahukan bahwa permintaan aktivasi sedang diproses : “Your request for GPRS Setup already received. Please wait for max. 48 hours for succesfull activation notification message.” 5. Pemrosesan aktivasi membutuhkan waktu maksimum 48 jam. 6. Setelah proses aktivasi sukses dilakukan, sistem akan memberitahukan kepada Anda melalui SMS dari 6616 : “Welcome to GPRS Service! Your GPRS service has been activated. Please visit www.telkomsel.com for more information” 7. Melakukan setting pada terminal komunikasi yang digunakan dengan parameter-parameter seperti berikut : ? Connection Name : APN Telkomsel ? Data Bearer : GPRS ? Access Point Name : telkomsel ? Username : wap ? Prompt Password : No ? Password : wap123 ? Authentication : Normal ? Homepage : http://wap.telkomsel.com ? WAP Gateway IP Address : 10.1.89.130 ? Port : 9201 (standard), 8000 (proxy) 8. Berada di wilayah layanan GPRS. 9. Untuk menggunakan WAP Telkomsel dengan GPRS, pastikan Anda telah terdaftar pada www.telkomsel.com.

TIPE (pilih salah satu)

3100, 3200, 3220, 3300, 3510, 3510i, 3520, 3530, 3560, 3650, 3660, 5100, 6100, 6108, 6200, 6220, 6225, 6230, 6340i, 6600, 7610, 6610, 6610i, 6650, 6800, 6810, 6820, 7200, 7210, 7250, 7600, 7650, 7700, 8910i, N-Gage, NGage QD, 9500 SONYERICSSON atau ERICSSON atau SE T39m, T68, T68i, T230, T300, T310, T610, T630, P800, P900, P910, Z200, Z600, K700i, K500i, S700i SIEMENS S57, SL55, SX1, C62, S65, SL65, CX65 SAMSUNG X100, X600, E700 Untuk aktivasi GPRS/MMS di sistem, hubungi Customer Service XL di 818 melalui nomor bebas/Xplor Anda (bebas pulsa) atau 021 57959818 melalui nomor lainnya (dikenakan tarif sesuai dengan yang berlaku). * Setting GPRS/MMS Secara Manual Setting Parameter GPRS : o Connection name : XL GPRS o Data bearer : GPRS o Access point name : www.xlgprs.net o User name : xlgprs o Prompt Password : No o Password : proxl o Authentication : Normal o Homepage : http://wap.lifeinhand.com o Connection Security :- off o Session mode : permanent o Phone IP address : Automatic o Primary name server : 0.0.0.0 o Secondary name server : 0.0.0.0 o WAP Gateway IP Address : 202.152.240.50 o Port : 9201 (standard), 8080 (proxy) Setting GPRS IM3 * Setting GPRS Secara Otomatis Kirim SMS ke 3939 dengan isi pesan : GPRS [Merk HP] [Type HP]

10. Untuk menggunakan WAP Telkomsel dengan GPRS, pastikan Anda melakukan setting handset untuk menggunakan Access Point Name (APN) telkomsel.

Contoh : - GPRS Nokia 7650 - GPRS Ericsson T68 - GPRS SE P800

Setting GPRS kartuHALO (Telkomsel)

* Setting GPRS Secara Manual

1. Menggunakan ponsel dengan fasilitas GPRS.

Setting Parameter GPRS :

2. Mendaftar sebagai pelanggan GPRS, pendaftaran dapat dilakukan di GraPARI atau hubungi Caroline di nomor 111, layanan bebas pulsa dari kartuHALO Anda, atau dapat dilakukan melalui SMS :

o Connection name : M3-GPRS o Access point name : www.indosat-m3.net o User name : gprs o Password : im3 o Authentication : Normal o Homepage : http://wap.indosat-m3.net o IP address : 010.019.019.019 o Port : 9201 (standard), 8080 (proxy)

Caranya : - Ketik pesan SMS : GPRS - Contoh : GPRS - Kirim ke : 6616 Catatan : - Tarif pesan kirim SMS : Rp. 250 ,- / pesan. 3. Sistem akan memberikan pesan notifikasi SMS kepada Anda setelah beberapa waktu untuk memberitahukan bahwa permintaan aktivasi sedang diproses : “Your request for GPRS Setup already received. Please wait for max. 48 hours for succesfull activation notification message.” 4. Pemrosesan aktivasi membutuhkan waktu maksimum 48 jam. 5. Setelah proses aktivasi sukses dilakukan, sistem akan memberitahukan kepada Anda melalui SMS dari 6616 : “Welcome to GPRS Service! Your GPRS service has been activated. Please visit www.telkomsel.com for more information” 6. Melakukan setting pada terminal komunikasi yang digunakan dengan parameter-parameter seperti berikut : ? Connection Name : APN Telkomsel ? Data Bearer : GPRS ? Access Point Name : telkomsel ? Username : wap ? Prompt Password : No ? Password : wap123 ? Authentication : Normal ? Homepage : http://wap.telkomsel.com ? WAP Gateway IP Address : 10.1.89.130 ? Port : 9201 (standard), 8000 (proxy) 7. Berada di wilayah layanan GPRS. 8. Untuk menggunakan WAP Telkomsel dengan GPRS, pastikan Anda telah terdaftar pada www.telkomsel.com. 9. Untuk menggunakan WAP Telkomsel dengan GPRS, pastikan Anda melakukan setting handset untuk

SETTING/ PENGATURAN PENTING SETTING MMS & GPRS Setting ini berdasarkan pada Nokia 6630. Untuk tipe handphone lain bisa disesuaikan dgn structure setting masing2 hp

IM3 1. M3 GPRS Nama Koneksi: M3 GPRS Media data: Data paket Nama jalur akses : www.indosat-m3.net Nama Pengguna: gprs Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://wap.indosat-m3.net Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:10.19.19.19 Nomor port proxy:8080 2. M3-MMS Nama koneksi : M3-MMS Media data: Data paket Nama jalur akses :mms.indosat-m3.net Nama Pengguna: mms Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://mmsc.m3-access.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:10.19.19.19 Nomor port proxy:8081

MATRIX / MENTARI 1. SAT-GPRS Nama Koneksi: SAT-GPRS Media data: Data paket Nama jalur akses :satelindogprs.com Nama Pengguna:Tidak ada Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://satwap Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:202.152.162.250 Nomor port proxy:8080 2. SAT-MMS Nama Koneksi: SAT-MMS Media data: Data paket Nama jalur akses :mms.satelindogprs.com Nama Pengguna:satmms Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://mmsc.satelindogprs.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:202.152.162.88 Nomor port proxy:8080

TELKOMSEL 1. TSEL-GPRS Nama Koneksi: TSEL-GPRS Media data: Data paket Nama jalur akses :telkomsel Nama Pengguna:wap Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://wap.telkomsel.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:10.1.89.130 Nomor port proxy:8000 2. TSEL-MMS Nama Koneksi: TSEL-MMS Media data: Data paket Nama jalur akses :mms Nama Pengguna:wap Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://mms.telkomsel.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:10.1.89.150 Nomor port proxy:8000 3. TSEL-INTERNET Nama Koneksi: TSEL-INTERNET Media data: Data paket Nama jalur akses :internet Nama Pengguna:wap Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://wap.telkomsel.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:10.1.89.130 Nomor port proxy:8000

XL 1. XL-GPRS Nama Koneksi: XL-GPRS Media data: Data paket Nama jalur akses :www.xlgprs.net Nama Pengguna:xlgprs Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://wap.lifeinhand.com Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:202.152.240.50 Nomor port proxy:8080 2. XL-MMS Nama Koneksi: XL-MMS Media data: Data paket Nama jalur akses :www.xlmms.net Nama Pengguna:xlgprs Minta kode akses : Tidak Kode akses :**** Otentifikasi: Normal Homepage: http://mmc.xl.net.id/servlets/mms Pengaturan lanjutan: Jenis jaringan:IPv4 Alamat IP Telepon: otomatis Nama server:otomatis Alamat server proxy:202.152.240.50 Nomor port proxy:8080 — S E L E S A I —— TELKOM FLEXI Home page: http://wap.telkomflexi.com Alamat IP 1: 010.177.007.007:08088 FREN BY MOBILE-8 Home page: http://wap.mobile-8.net Alamat IP 1: 010.021.005.201:8088 FLEXITONE Utk memilih nada sambung pribadi nomor flexi anda, silahkan klik disini.

www.wawan.com


Halaman 12

Irawady Dijebloskan ke LP Cipinang MANT AN anggota Komisi MANTAN Yudisial (KY) Irawady Joenoes kini menjadi penghuni LP Cipinang. Eksekusi dilakukan karena vonis delapan tahun penjara terhadap Irawady telah berkekuatan hukum tetap atau inkracht. “Sudah dieksekusi

Sabtu, 7 Februari 2009 sejak hari Rabu lalu (4 Februari),” tegas Deputi Penindakan KPK Ade Rahardja di KPK, Jakarta, DOK Jumat (6/2). Irawady Penegasan senada disampaikan Direktur Penuntutan KPK Ferry Wibisono. “Karena sudah putusan final dan salinan

putusan sudah kita terima, maka terpidana kita eksekusi,” tegas Ferry. Irawady tertangkap tangan pada 26 September 2007 saat menerima uang sebesar Rp 600 juta dan 30 juta dolar AS dari Direktur PT Persada Sembada, Freddy Santoso. 14 Maret 2008, Pengadilan Tipikor mengvonis Irawady delapan tahun penjara dan membayar denda Rp 400 juta subsider enam bulan. (Persda Network/cw6/yls)

Gelar Dokor HC SBY Ditunda

Marwan Adukan Korupsi pada 4 Daerah

SEJUMLAH civitas akademika Institut Teknologi Bandung (ITB) menolak rencana pemberian gelar doktor honoris causa kepada Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. Walau demikian, pimpinan ITB bersama Wali Majelis Amanah ITB berikut guru besar ITB tetap keukeuh memberikannya. Rektor ITB Djoko Santoso

KETUA Tim Upaya Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (UPTPK) DPD RI, Marwan Batubara mengungkapkan adanya dugaan tindak pidana korupsi yang terjadi di sejumlah daerah. Namun sampai saat ini belum disentuh aparat penegak hukum. “Kami harus mendukung upaya pemberantasan korupsi yang dilakukan KPK. Sesuai

mengundang SBY, Jumat (6/2), hadir pada pemberian gelar doktor yang rencananya berlangsung saat peringatan Dies Natalis emas ITB, 2 Maret. Namun justru SBY tidak serta-merta menerima penghargaan tersebut. SBY meminta ITB memberi penghargaan usai pelaksanaan Pemilu (Persda dan Pilpres 2009.(Persda Network/ade)

dengan nota kesepahaman, DPD pun ikut berperan aktif memberikan informasi terkait dugaan korupsi yang terjadi di daerah-daerah,” ujar Marwan saat mendatangi kantor KPK, Jumat (6/2) siang. Sejumlah empat daerah yang diduga terjadi korupsi antara lain Kabupaten Rokan Hulu, Riau Rp 11 miliar. (Persda Network/coi)

SBY Dukung Tunda Pemekaran Pembentukan Provinsi Tapanuli Belum Masuk Agenda DPR Saya sudah menyampaikan kepada pimpinan DPR, DPD, mari kita lakukan moratorium. Kita evaluasi dulu pemekaran yang berjalan selama ini PERSDA/BIAN HARNANSA

PEMEKARAN DAERAH - Pemerintah berencana menghentikan pemekaran daerah baru pascakerusuhan di DPRD Sumut. Sejumlah perempuan Aceh meneriakkan yel-yel khas daerah mereka ketika menggelar aksi mendukung terbentuknya Provinsi Aceh Baru di Jakarta bebrapa hari yang lalu.

Stop, Jangan Hanya Ditunda! DESAKAN agar pemekaran daerah distop makin menguat. Di sisi lain, para anggota dewan menilai upaya menghentikan pemekaran melanggar undangundang, dan lebih mendukung adanya penundaan. “Memang sebaiknya pemekaran daerah dihentikan. Jadi pemerintah harus tegas, selesai sampai di sini,” kata pengamat politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Siti Zuhro dalam “Dialektika Demokrasi” di Gedung DPR RI, Jumat (6/2). Di tempat sama, Ketua DPR,

Irman Gusman tidak sepakat bila langsung distop. “Kalau distop, UU nya membolehkan berarti melanggar undang-undang namanya. Kecuali jeda, ditunda dulu dan sepakat melakukan evaluasi, menunda rencana pemekaran daerah. Perlu dilakukan rapat konsultasi antara DPD dan DPR,” kata Irman Gusman. Lain lagi dengan Ketua Panja Pemekaran Komisi II DPR dari F-PPP, Chozin Chumaidy. Ia meminta daerah-daerah yang sudah dimekarkan agar ditinjau ulang. Bagi wilayah yang diang-

gap mampu maju lebih cepat diberi kesempatan untuk terus maju. “Tetapi bagi daerah yang memang tidak bisa berbuat apaapa dan apalagi membenani masyarakat dan APBN, maka perlu ditarik kembali ke provinsi, atau kabupaten induknya,” ujar Chozin.(Persda Network/js/ yat)) Indonesia Makin Mekar sampai Tahun 2008 telah Terbentuk z 7 provinsi baru z 166 kabupaten baru z 33 kotamadya baru

Prof Astawa Ditemani Tersangka Baru JAKARTA - Setelah menahan Prof Dr Ir Made Astawa Rai, Kejaksaan Agung (Kejagung) kembali menetapkan tersangka dalam kasus dugaan korupsi Kementerian Percepatan Daerah Tertinggal (KPDT). Kali ini, giliran kuasa pemegang anggaran (KPA) Ari Nur Wijayanto yang ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus proyek penyiapan data informasi spasial sumber daya alam dalam rangka pengembangan ekonomi lokal di KPDT tahun 2006 senilai Rp 4,4 miliar. “Setelah saya pelajari, ada

satu tersangka baru lagi. Harusnya dia dulu yang ditetapkan sebagai tersangka karena dia kuasa pengguna anggaran,” tegas Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (Jampidsus) Marwan Effendy di Kejagung, Jakarta, Jumat (6/2). Marwan juga sudah memerintahkan Direktur Penyidikan Pidsus M Farella untuk segera memanggil Ari Nur Wijayanto. “Kita akan panggil lagi dalam waktu dekat. Dia kuasa pengguna anggaran,” lanjut Marwan. DijelaskanMarwan,perananAri Nur Wijayanto dalam kasus

KPDT sangat besar. Yakni selaku kuasa pengguna anggaran, Ari menandatangani dokumen kontrak proyek sehingga dana sebesar Rp 4,4 miliar bisa dikucurkan. “Dia sangat berperan sekali dalam terjadinya kasus ini. Yang jelas, ini proyek fiktif,” tegas Marwan. Menurut Marwan, untuk suatu proyek, maka pertanggungjawaban proyek ada di pimpinan proyek. Sedangkan kuasa pengguna anggaran (KPA), adalah orang yang bertanggungjawab atas dikeluarkannya anggaran mewakili menteri selaku pengguna anggaran. (Persda Network/yls)

Susilo Bambang Yudhoyono Presiden RI JAKARTA- Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mendukung moratorium (penundaan, RED) pemekaran daerah baru. Ia menilai pemekaran daerah telah melenceng dari tujuan awal, dan kerap memicu konflik. “Saya sudah menyampaikan kepada pimpinan DPR, DPD, mari kita lakukan moratorium. Kita evaluasi dulu pemekaran yang berjalan selama ini, jangan ditambah lagi dengan pikiranpikiran yang terus terang bukan solusi tapi masalah,” ucap Presiden Yudhoyono di Kantor Presiden, Jakarta, Jumat (6/2). Berkaca pada aksi kekerasan di Sumatera Utara yang menewaskan Ketua DPRD Sumatera Utara Abdul Azis Angkat, Yudhoyono mengajak semua pihak untuk melihat permasalahan pemekaran ini secara matang. Apalagi ternyata, pemekaran daerah telah melenceng dari tujuan awal dan kerap memicu konflik. “Sebagian pemekaran berhasil dengan baik, sebagian pemekaran saya nilai sendiri tidak berhasil dengan baik,” paparnya. SBY menilai, jika pemekaran itu hanya bertujuan untuk memenuhi kepentingan elite tertentu, elite-elite lokal terkait motivasi politik dan ekonomi, dan bukannya untuk meningkatkan pembangunan, maka pemekaran daerah tidak bisa dilakoni. “Sikap pemerintah sudah jelas, saya menyampaikan statement berkali-kali bahwa pemekaran itu harus sungguh meme-

nuhi syarat-syarat yang mendasar,” tandasnya Terpisah, Menteri Sekretaris Negara Hatta Rajasa mengatakan, pembentukan provinsi Tapanuli hingga kini belum masuk agenda DPR. Pasalnya, pemekaran wilayah harus memenuhi terlebih dahulu persyaratan sesuai ketentuan yang berlaku. “Tidak ada agenda dalam waktu dekat ini karena memang untuk pemekaran sudah ada PP baru, yang persyaratannya harus dipenuhi. Sejauh persyaratan tidak dipenuhi maka pemekaran tidak mungkin dilakukan,” ucap Hatta Rajasa sebelum mengikuti rapat kabinet terbatas di Kantor Presiden, Jakarta, (6/2). Sebelumnya, rapat Paripurna DPR, Jumat (19/12) lalu, menyetujui rancangan undang- undang pembentukan Kabupaten Maybrat di Provinsi Papua Barat dan Kabupaten Kepulauan Meranti di Provinsi Riau. Sementara pembentukan Provinsi Tapanuli bersama Kota Brastagi, dan Kabupaten Mandau diserahkan kepada Komisi II DPR RI untuk terus memprosesnya. Menyangkutmoratoriumpemekaran, Hatta menilai, saat ini pemekaran wilayah akan dievaluasi. Evaluasi untuk melihat sejauhmana prestasi daerah yang mengalami pemekaran dari sisi percepatan pembangunan daerah, dan kesejahteraan rakyat.”Jadi sejauhmana memenuhi harapan rakyat atas pemekaran ini,” tukas Hatta.(Persda Network/ade)

news analisis

Mirip Kasus IPDN PENUNDAAN rencana pemekaran daerah atas permintaan pemerintah lantaran kasus kematian Ketua DPRD Sumatera Utara, Abdul Azis Angkat lebih didasari karena sikap pemerintah yang Pr of R yas Rasyid Prof Ryas panik. Pakar Ilmu Tiga tahun lalu, pemerintah dalam Pemerintahan pidatonya sudah bilang untuk menunda melakukan evaluasi dulu pemekaran. Namun, pidato hanya tinggal pidato saja tidak ada realisasinya. Baru sekarang setelah ada kejadian, pemerintah meminta menunda pemekaran daerah. Jadi, ini sama saja memakai manajemen panik. Baru melakukan setelah ada kejadian, panik padahal sudah diimbau sejak tiga tahun lalu. Kalau memang Presiden SBY pintar, tiga tahun pidatonya itu langsung difollow up, lakukan rapat kabinet. Kemudian meminta kepada departemen keuangan untuk mengkaji ulang insentif-insentif untuk daerah baru. Orang terangsang membentuk daerah baru, kan karena adanya intensif keuangan. Dan mestinya juga presiden meminta kepada partai-partai yang wakilnya ada di kabinet untuk menunda. Di DPR, juga harus pemerintah berani meminta penundaan sejak lama, kenapa baru sekarang? Yang ada, sebelum kejadian, partai-partai terus meminta pemekaran. Padahal, di DPR, partai pendukung pemerintah paling banyak. Sebagian besar kebobolan masalah pemekaran ini kan, adanya di DPR. Sejak tahun 1999, sudah 191 daerah yang dimekarkan.. Intinya, kalau memang mau menunda, pemerintah memang niat, kenapa tidak dari dulu saja? Koalisi pemerintah di DPR kan besar. Masak setelah ada yang meninggal baru panik? Ini sama saja dengan kasus IPDN, setelah ada yang meninggal, baru panik. Padahal, di IPDN kebobrokan sudah lama diketahui, tidak mungkin tidak. Jadi, apa yang ditunjukkan oleh pemerintah, hanyalah reaktif saja ketika ada kejadian, tidak ada antisipasi sebelumnya.Ada banjir, ada bencana alam, baru reaksi dan tak pernah ada penataan sebelumnya. Rencana pemekaran sendiri, untuk Provinsi Tapanuli, Kabupaten Mandau dan Kota Brastagi sudah masuk Paripurna DPR dan menunggu kelengkapan administrasi. Sementara 17 daerah yang rencana dimekarkan sudah diusulkan oleh DPR ke Presiden. Tiga masih dalam pengkajian. Sementara ada delapan lagi usulan baru, daerah yang meminta untuk dimekarkan. (Persda Network/Rachmat Hidayat)


Halaman 14

Sabtu, 7 Februari 2009

Perbaikan Gorong-gorong Air Hitam Mandek

● Ganggu Lalu Lintas Kendaraan SAMARINDA, TRIBUN - Perbaikan gorong-gorong di Simpang Empat Air Hitam tiba-tiba mandek hampir dua bulan lebih. Saat ini, di sekeliling gorong-gorong dipasang seng. Akibatnya, akses kendaraan di empat penjuru menjadi terganggu sehingga kemacetan pun tak dapat dihindari. “Simpang empat ini sudah ramai tapi sejak ada proyek gorong-gorong yang belum rampung ini kondisi lalu-lintas menjadi tambah macet. Bahkan, tabrakan kecil sering pula terjadi,” kata Ismail, warga sekitar. Pemandangan kumuh bisa dilihat di sekeliling gorong-gorong. Seng tempat menutupi gorong-gorong itu ditempeli beberapa stiker caleg. Tohir, seorang pengendara, mengaku terganggu dengan keberadaan seng di sekeliling gorong. “Kita mesti hati-hati saat lewat simpang Air Hitam. Takutnya, kita sudah pelan-pelan mengemudikan kendaraan tapi kendaraan lain malah ngebut dari arah lain. Sebab pandangan kita terhalang seng gorong-gorong,” tuturnya. Lelaki ini berharap pemkot bisa segera merampungkan proyek perbaikan gorong-gorong, sehingga simpang Air Hitam ini bisa dilewati para pengendara dari empat penjuru seperti semula. Kabid Pengendalian Banjir, Dinas Binamarga dan Pengairan Samarinda, Nawawi menjelaskan perbaikan gorong-gorong terhenti akibat menunggu order pipa dari PDAM berdiameter 400 mm. “Kalau pipa sudah datang, seminggu gorong-gorong ini sudah selesai dikerjakan. Kita sudah koordinasikan dengan PDAM agar segera dipasang pipa,” kata Nawawi, Kamis (5/2). Ia membantah keterlambatan proyek ini akibat ketiadaan anggaran.

“Ada kok anggarannya. Perbaikan gorong-gorong ini termasuk proyek multiyears. Saya lupa berapa total anggaran persisnya. Namun, perbaikan goronggorong ini menelan anggaran sekitar Rp 600 juta,” lanjutnya.

Luncuran dana ini menggunakan APBD 2008. “Tidak benar, proyek ini mandek lantaran tidak ada dana. Kita hanya tunggu order pipa dari PDAM untuk dipasang dalam goronggorong,” kata Nawawi. (top)

Ada Uang Kita Kerja PIHAK kontraktor perbaikan gorong-gorong Air Hitam mengakui telah menghentikan sementara aktivitas pengerjaan proyek tersebut. Ini disebabkan persoalan finansial yang belum diterima dari pemkot. “Kalau ada uang, kami akan segera kerjakan,” kata Taufik Mashur, Direktur CV Gapura Emas Jaya selaku kontraktor proyek perbaikan gorong-gorong Air Hitam. Ia sedikit mengoreksi pipa yang diperlukan untuk gorong-gorong berdiameter 300 mm bukan 400 mm seperti dikatakan Kabid Pengendalian Banjir Dinas Bina-

marga dan Pengairan Samarinda Nawawi. Pipa ini didatangkan dari Surabaya. “Order pipa hanya memakan waktu seminggu,” katanya. Dikemukakan, biaya pengadaan, pemasangan dan penggalian pipa ini dianggarkan Rp 1 juta/ meter, termasuk biaya transportasi. Sedangkan ukuran pipa yang diperlukan panjangnya sekitar 60-70 m. Pengerjaan pemasangan pipa ini bisa memakan waktu sehari. “Di dalam goronggorong itu terdapat pipa PDAM. Pengalihan pipa ini bisa menghentikan distribusi air selama 1-2 minggu,” katanya. (top)

Urusan Kontraktor dan Pemkot HUMAS PDAM Samarinda Syarif Rahman Hakim menjelaskan persoalan mandeknya aktivitas perbaikan gorong-gorong menjadi urusan pemkot dan pihak kontraktor dalam hal ini CV Gapura Emas Jaya. PDAM hanya merekomendasi atau menunjuk kontraktor untuk perbaikan gorong-gorong. “Pekerjaan perbaikan gorong-gorong ini dari Pemkot. PDAM sudah menunjuk kontraktor untuk mengerjakan proyek ini. Pekerjaan ini sudah berjalan namun kemudian mandek. Selanjutnya, persoalan ini menjadi urusan pemkot dan kontraktor,” katanya. Syarif mengungkapkan persoalan ini dipicu masalah finansial. “Untuk lebih jelasnya, silakan tanyakan langsung pada pihak kontraktor,” kata Syarif. Kabid Pengendalian Banjir Dinas Binamarga dan Pengairan Samarinda, Nawawi menanggapi ringan komentar Syarif. “Kita tahunya PDAM yang mengerjakan proyek perbaikan goronggorong ini. Mereka (kontraktor) hanya nge-sub saja,” kata Nawawi. Lagipula, ia membantah mandeknya pengerjaan perbaikan gorong-gorong akibat masalah finansial. “Ada kok anggarannya sekitar Rp 600 juta. Tinggal tunggu order pipa dari PDAM datang,” katanya.(top)

Izin Penampungan Limbah tak Terkait Distamben ● Intens Awasi Pengelolaan Pertambangan SAMARINDA, TRIBUN Dinas Pertambangan Energi dan Mineral (Distamben) Samarinda mengelak adanya kaitan terhadap penampungan limbah batu bara yang disebut kepolisian. “Kami tidak ada kaitannya dengan itu (penampungan limbah batu bara-red) walaupun faktanya ada di lapangan. Kalau ada stock file batu bara di Samarinda itu pasti punya izin KP (kuasa pertambangan),” kata Rusdi AR, Kepala Distamben Samarinda dihubungi via telepon, Jumat (6/2). Pernyataan Rusdi terkait keinginan Polda Kaltim melalui Poltabes Samarinda, agar mengaudit izin penampungan limbah batu bara di wilayah perairan sungai Mahakam. Hal ini lantaran maraknya pencurian batu bara oleh kapal klotok yang dilakukan warga ekonomi bawah atau pengangguran, meski secara tidak langsung berkaitan adanya pasar membeli batu bara hasil curian mereka. “Adanya pencurian batu bara juga itu kami tidak tahu dan urusan intern kepolisian.

Kami menjalankan sesuai peraturan untuk mengeluarkan izin kuasa pertambangan batu bara. Karena potensi di Samarinda cukup tinggi untuk tambang batu bara dengan pendapatan daerah hingga Rp 500 miliar lebih,” kata Rusdi. Selain menghasilkan pendapatan daerah mencapai miliaran rupiah, menurut Rusdi, sektor pertambangan sangat bermanfaat untuk antisipasi tingginya pengangguran dengan membuka lapangan kerja. Hal ini tinggal pengelolaan lingkungan lagi di Samarinda. “Persoalan lingkungan dampak banjir saya kira Bapedalda yang berperan aktif dan rusaknya jalan dengan Dishub juga berperan aktif. Kami kini juga intens mengawasi pe-

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

Kapolda dan Kapoltabes mendengarkan keterangan tersangka perampokan batu bara, Kamis (5/2) kemarin.

ngelolaan pertambangan dengan mendatangi objek pertambangan,” kata Rusdi. Distamben Samarinda kini men-

jalankan kontrol terhadap sedimen pon dan drainase atau penyaluran air serta K3 atau keselamatan kerja. (m20)

Harus Bantu Masyarakat MUNCULNYA tuntutan masyarakat kepada sejumlah perusahaan tambang di Samarinda terkait banjir, Kepala Dinas Pertambangan Mineral dan Energi Rusdi mengaku pihaknya turut mendorong perusahaan terse-

but agar membantu masyarakat melalui jalur meja perundingan. “Ini ada tuduhan masyarakat soal banjir disebabkan aktivitas tambang batubara. Walaupun itu perlu dibuktikan terlebih dahulu melalui penelitian amdal (analisa dampak lingkungan). Tapi saya menyuruh perusahaan agar membantu dengan memperbaiki jalan dan memberikan sumbangan,” kata Rusdi, Jumat (6/2). Ada tiga wilayah di Samarinda menjadi perhatian Distamben atas munculnya tuntutan masyarakat kepada perusahaan tambang. Di antaranya Bukuan Samarinda Seberang, Lempake, dan Tanah Merah Samarinda Utara. Di Bukuan terdapat lahan batu bara milik CV Arcom dan CV Natpara. Di daerah tersebut ada sekitar 2.000 kepala keluarga (KK) yang meminta kompensasi ganti rugi rusaknya jalan dan banjir. Namun melalui perhitungan ulang kelurahan setempat disepakati hanya ada 780 KK

mendapat kompensasi nilainya per KK Rp 100 ribu. “Sebagian sudah terealisasi. Pengelola tambang batu bara mau membayar dan membantu alat berat untuk memperbaiki jalan di Bukuan,” kata Rusdi. Sementara itu, di Lempake juga hampir sama. Adanya tuntutan masyarakat meminta bantuan kepada perusahaan tambang. Kini untuk pemberian nilai nominal dari perusahaan kepada masyarakat masih berjalan alot. Di daerah tersebut terdapat lahan batu bara sekitar 100 ha milik Koperasi Putra Mahakam, 87 ha milik CV Tujuh-tujuh, dan 350 ha milik CV Cahaya Energi. “Nilainya masih dirundingkan untuk pemberian perusahaan terhadap warga di sana. Per KK berkisar Rp 600 ribu hingga Rp 700 ribu. Juga sudah ada bantuan perusahaan kepada pesantren disana,” kata Rusdi. Rencananya, Rusdi menjelaskan akan ada kunjungan bersama ke lokasi penambangan dan warga Lempake dan Tanah Merah. Kunjungan tersebut untuk memantau sejauh mana nilai kelayakan ganti rugi yang dirundingkan warga dan perusahaan. “Kalau tidak halangan hari ini ada kunjungan bersama ke sana. Kita lihat layaknya nilai ganti rugi. Karena banjir bisa disebabkan faktor lainnya seperti pengembangan perumahan dan tidak tambang saja,” kata Rusdi. (m20)



Halaman 15

Sabtu, 7 Februari 2009

Mahasiswa Serukan Boikot Produk Amerika SAMARINDA, TRIBUN - Sebanyak 35 mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Perempuan Peduli Palestina, melakukan aksi damai di Bundaran Mal Lembuswana Samarinda, pukul 16.00, Jumat (6/2). Aksi tersebut mengecam agresi Israel yang memakan korban wanita dan anak-anak Palestina. Ketua Pusat Studi Islam (Pusdima) Universitas Mulawarman Khairul Fadli mengatakan, agresi Israel menyerang masyarakat sipil jalur Gaza Palestina sehingga banyak memakan korban perempuan dan anak. “Korban agresi Israel sejak 27 Desember 2008 lalu mencapai 1.300 jiwa. Setengah jumlah itu perempuan dan anak. Ini yang sangat tidak manusiawi bahkan bisa dikatakan perbuatan keji. Seharusnya perempuan dan anak tidak menjadi target tentara Israel, tapi kenyataannya tidak,” kata Fadli. Aliansi ini terdiri dari berbagai organisasi di antaranya BEM

TRIBUN KALTIM/M YAMIN

Demo Aliansi Perempuan Peduli Palestina di Bundaran Mal Lembuswana, Samarinda, Jumat (6/2).

Siap Bentuk Konsorsium ! Untuk Investor Tol Kaltim SAMARINDA, TRIBUN - Rencana Pemprov akan membangun jalan tol, tampaknya mulai mengalami kemajuan. Gubernur Kaltim Awang Faroek Ishak, Kamis (5/2), menyatakan, sudah tiga investor yang menyatakan keseriusan untuk membangun, dan tidak menutup kemungkinan investornya akan bertambah. Direncanakan pemprov menghimpun investor untuk bekerja sama membangun tol. Karena itu akan dibentuk konsorsium khusus sehingga fokus pengerjaan dan penyelesaian bisa terlaksana secara maksimal.

“Investor itu dua dari luar negeri dan satu lagi investor lokal atau nasional. Kita targetkan dengan tawaran sistem kompensasi yang pernah saya kemukakan, akan terus bertambah lagi investornya. Nah karena itulah diperlukan konsorsium supaya keseriusan mereka para investor itu untuk membangun tol bisa lebih terfokus dan tertata dengan baik,” kata Awang, di Kantor Gubernur Kaltim. Menurutnya, tiga investor itu untuk rencana pembangunan tol dari Balikpapan-Samarinda-Bontang. Sedangkan kelanjutannya dari Bontang hingga

Maloy, masih dalam tahap perencanaan pihak konsultan. “Kita kan memang sudah punya perencanaan waktu presentasi beberapa hari lalu dari Balikpapan Samarinda dan Bontang. Jadi sementara itu dulu, menunggu sementara kita susun rencana selanjutnya yang hingga ke Maloy,” ujarnya. Lantas bagaimana tindak lanjut Pemprov sendiri atas minat investor untuk pembangunan tol dari Balikpapan hingga Bontang? Menurutnya, pihaknya sedang menjalankan proses financial engineering atau menghitung alokasi anggaran yang dibutuhkan. “Masih banyak yang kita akan sesuaikan soal anggaran itu, itulah namanya financial engineering. Nanti setelah semuanya rampung baru akan kita ketahui berapa anggaran yang dibutuhkan. Dan ini menjadi acuan para investor dalam membangunnya nanti. Yang jelas kita jalan terus, dan saya yakin ini bisa terwujud atas dukungan semua pihak tentunya,” ujarnya. Untuk membangun tol membutuhkan anggaran yang tidak sedikit. Menurut Konsultan Bina Karya pada saat presentase soal rencana pembangunan jalan tol belum lama ini, anggaran yang dibutuhkan hingga Rp 15 trilun, itupun masih dari Balikpapan hingga Bontang. Sementara untuk ke Maloy seperti yang selama ini kerap diwacanakan Gubernur Awang Faroek, masih disusun perencanaannya oleh pihak konsultan. (aid)

Unmul, Jarmusda FSLDK Kaltim, KAMMI Kamda Kaltim, LDK Pusdima Unmul, LDK Formasi, LDK Pusdima Polnes, LDK INSI STIMIK, LDF Se Unmul dan BEM Se Unmul. Aksi solidaritas perempuan dan anak Palestina dilakukan dengan membawa bendera organisasi mahasiswa, Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Kaltim. Mereka juga membawa poster menggambarkan kekejian tentara Israel. Terlihat seorang anak-anak terbujur kaku tewas tertembak peluru dan luka parah di kepalanya. “Israel membunuh warga Palestina seolah tanpa merasa bersalah. Padahal konvensi International tentang hak asasi manusia yang disepakati Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), secara tegas melarang merampas hak-hak sipil dalam konflik bersenjata,” kata perempuan berjilbab, seorang pendemo. Disamping itu, para pendemo membagikan selebaran be-

Tuntutan Mahasiswa 1. Mengutuk keras pelanggaran hak asasi manusia atas korban jiwa ditimbulkan perempuan dan anak 2. Menyerukan masyarakat boikot produk Israel atau Amerika 3. Mengajak juga masyarakat untuk membantu materiil, moril, dan doa *Hasil Sumbangan dikumpulkan, Rp 2.002.800

risi efek penderitaan dari serangan militer Israel terhadap Palestina. Penderitaan itu berupa krisis pangan, obat-obatan dan infrakstruktur bangunan yang hancur, sehingga penduduk Jalur Gaza Palestina berpenduduk 1,5 juta menderita berkepanjangan. Disebutkan, bahwa serangan Israel menyebabkan anakanak Palestina mengalami trauma ketakutan bila mendengar desingan kendaraan, pesawat dan suara bom peluru senjata. Selain trauma, tak sedikit anak juga menderita cacat tubuh permanen akibat runtuhkan bangunan yang diserang Israel. “Andai mereka adalah anakanak kita, apa yang harus kita

lakukan untuk menyelamatkan nasib mereka dari penderitaan panjang yang tak berkesudahan? Jawabannya selamatkan anak kami di Palestina,” kata orator yang berbicara melalui pengeras suara. Aksi ini juga mengumpulkan sumbangan dari pengendara di jalan. Hasil sumbangan kemarin sore mencapai Rp 2 juta lebih. Sikap dari pendemo adalah mengutuk keras pelanggaran hak asasi manusia atas korban jiwa ditimbulkan perempuan dan anak, menyerukan masyarakat boikot produk Israel atau Amerika dan mengajak juga masyarakat untuk membantu materiil, moril dan doa (m20/top)

Warga Terjungkal di Jl Kadrie Oening ! Kontainer Sering Melewati Jalan Tersebut SAMARINDA, TRIBUN - Akses Jalan Kadrie Oening, Kelurahan Air Putih yang rusak parah berpotensi menyebabkan kecelakaan. Tak heran, jika jalan penghubung menuju jalan Suryanata ini kerap dikeluhkan warga sekitar dan sejumlah pengendara. Kerusakan jalan hanya sepanjang 20 meter tapi posisinya di daerah tanjakan sangat membahayakan para pengendara. Apabila pengendara tak hatihati dipastikan mereka bakal terjungkal. Ruas jalan itu amblas hingga 20 cm. Bahkan di beberapa bagian jalan terdapat gundukan membuat permukaan jalan tidak rata. Kondisi jalan juga retak sehingga sangat membahayakan para pengguna jalan. Slamet Samsudin, warga sekitar, kebetulan tinggal di pinggir akses ja-

lan yang rusak itu. Ia membuka bengkel di pinggir jalan. “Dalam sehari ada saja pengendara jatuh saat melintas akses jalan rusak itu. Saya tak bisa mengingat jumlahnya karena saking banyaknya,” ucap Slamet. Ia kerap menyediakan obat merah dan segelas air mineral bagi korban yang jatuh tak jauh dari kediamannya itu. Tahun Baru kemarin, lanjut Slamet, seorang bapak jatuh dari motornya saat membonceng anak balitanya. “Anak balita itu segera dilarikan ke rumah sakit terdekat. Saya tidak tahu kondisinya bagaimana,” tuturnya. Dua hari lalu, seorang lakilaki juga terjungkal dari motornya usai belanja dari Pasar Pagi. Barang-barangnya berserakan dan gigi pengendara itu sampai rontok. Akses jalan rusak ini sudah berlangsung seki-

TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN

Jl Kadrie Oening amblas, mengakibatkan pengendara motor celaka.

tar tiga bulan. Dijelaskan, kerusakan jalan disebabkan terdapat aktivitas pertambangan di sekitar kawasan itu. “Tiap malam, sebanyak 4-8 kontainer memuat batu bara

Perusahaan Harus Tanggung Jawab PEMERINTAH Kota Samarinda melalui Dinas Bina Marga dan Pengairan Kota Samarinda akan menyurati pihak perusahaan batu bara dalam waktu dekat. Perusahaan harus bertanggung jawab atas kerusakan Jalan Kadrie Oening dan menghentikan aktivitas kendaraan batu bara melintasi jalan umum itu. “Senin depan (9/2), kita bakal turun ke lapangan dan me-

nyurati pihak perusahaan,” kata Ahmad Maulana, Plt Kepala Dinas Bina Marga dan Pengairan kota Samarinda, Jumat (6/ 2). Ia juga menerima laporan warga banyak kecelakaan terjadi di kawasan itu. “Akses jalan yang rusak bakal segera kita perbaiki. Perbaikan jalan memang harus dibeton supaya bisa dilewati seperti kondisi semula,” kata Maulana. Maka itu, lanjutnya, pem-

kot bakal menyurati perusahaan batu bara untuk segera menindaklanjuti kerusakan akses Jalan Kadrie Oening yang ramai dilewati berbagai kendaraan. Terlebih, tak jauh dari kawasan itu terdapat sekolah di mana para pelajar sering pula melintasi akses jalan rusak itu. Ia menegaskan, menjadi tanggung jawab perusahaan dalam upaya perbaikan akses Jalan Kadrie Oening yang rusak. (top)

hingga 8 ton lewat jalan ini. Akibatnya, jalan ini menjadi amblas,” katanya. Slamet mengatakan, sering pula melapor pada RT dan kelurahan setempat bahkan ia mendatangi langsung pihak perusahaan batu bara agar menghentikan aktivitas kendaraan berat sampai jalan diperbaiki. Namun, laporan itu tak ada tanggapan sama sekali. Belakangan, tepatnya dua minggu terakhir, kontainer tidak lagi lewat jalan Kadrie Oening setelah menuai protes dari sejumlah warga. “Tapi, kontainer itu lewat ke Jalan Ring Road. Kami hanya minta perhatian pemkot untuk segera memperbaiki akses jalan yang terlanjur rusak dengan melibatkan perusahaan batubara,” kata Slamet. (top)

Menyusuri Jejak Bangunan Bersejarah (3)

Bung Karno Mendarat di Lapangan Kinibalu Tak banyak yang tersisa dari bangunan-bangunan tua di Samarinda. Sebagian besar rumah tua telah dibongkar. Satu di antaranya rumah milik Almarhum Thalib Bank di Jalan Gajah Mada yang telah dibongkar. Padahal, rumah itu, disebut-sebut pernah menjadi tempat menginap Presiden RI Soekarno, saat berkunjung ke Samarinda, sekitar tahun 1960-an. MENURUT Anang Idrak Kadri, kedatangan Presiden RI Soekarno ke Samarinda sekitar tahun 1960-an silam merupakan momen yang cukup penting. Layaknya penyambutan seorang kepala negara, maka kedatangan Bung Karno juga disambut dengan mengerahkan siswasiswa sekolah. “Seingat saya, waktu itu Bung Karno datang ke Samarinda ini menggunakan helikopter dan mendarat di Lapangan Kinibalu. Itu seingat saya karena waktu itu siswa-siswa Madrasah Aliyah menyambut mereka. Saya adalah guru Madrasah Aliyah di Samarinda,” kata Anang, saat ditemui di kediamannya, Kamis (5/2). Kedatangan Bung Karno ke Samarinda, kata Anang hanya beberapa hari saja. Sebelumnya, Bung Karno lebih dulu mengunjungi Balikpapan dan setelah itu ke Samarinda. “Setahu kami, kedatangan Presiden Soekarno untuk melihat keadaan Samarinda. Waktu itu mendaratnya di Lapangan Kinibalu. Lapangan Kinibalu itu satu-satunya lapangan di Samarinda waktu itu,” ujarnya. Anang juga mengoreksi ucapannya diberita sebelumnya, mengenai lokasi menginap Bung Karno. Diungkapkannya, Bung Karno

menginap di kediaman Thalib Bank di Jalan Gajah Mada. “Rumah Pak Thalib Bank itu di atas bukit, bersebelahan dengan SPBU di tepian Sungai Mahakam sekarang ini. Tapi rumah itu sudah dibongkar. Sayang sebenarnya kenapa rumah itu dibongkar karena rumah itu bersejarah juga. Thalib Bank adalah Kepala Bank Kalimantan tapi beliau sudah meninggal. Saya lupa nama lengkapnya, tetapi kata bank di belakang namanya itu melekat, karena posisinya sebagai Kepala Bank Kalimantan,” tutur Anang. Pada saat wawancara Tribun dengan salah satu tokoh masyarakat Samarinda Seberang, H Zainuddin Abdullah yang juga Ketua Adat Samarinda Seberang, melontarkan pengalamannya pernah menyaksikan orasi yang disampaikan Bung Karno saat berkunjung ke Samarinda, puluhan tahun silam di Lapangan Kinibalu. Kedatangan Bung Karno, kata Zainuddin merupakan momentum yang ingin disaksikan masyarakat luas. “Saat itu, Bung Karno berorasi di Lapangan Kinibalu. Saat itu Beliau mengatakan “Jangan sekali-sekali melupakan sejarah atau Jas Merah”. Saya ingat sekali itu,” kata Zainuddin. (maipah)


Halaman 17

Sabtu, 7 Februari 2009

PLTMG Beroperasi Mei 2009

● Hasil Pertemuan Pemkot, DPRD dan PT Pertagas di Jakarta BONTANG, TRIBUN - Operasional Pembangkit Listrik Tenaga Mini Gas (PLTMG) Kanaan berkapasitas 2 x 7 MW milik PLN Bontang dipastikan paling cepat Mei 2009 dan paling lambat Juni 2009. Kepastian tersebut didapatkan setelah rombongan DPRD dan Pemkot Bontang menemui PT Pertagas di Ruang Rapat Bima Gedung Oil Centre lantai 2 Jl MH Thamrin Jakarta, Kamis (5/2). Dalam pertemuan yang digelar pukul 13.00 WIB, hadir Wakil Ketua DPRD Bontang Isro Umarghani bersama rombongan Komisi III DPRD Sayutin Budiyanto, Alwi Tike, Jafaruddin H Usman, Khudori Hasan, Ma’ruf Effendy dan Andi Mustari. Rombongan Pemkot Bontang dipimpin Wakil Wali Kota Bontang Sjahid Daroini didampingi Asisten II Abdul Muis, Kabag Ekonomi Riza Pahlevi dan Kasubag Ekonomi Ery Mulyadi.

BPN

TAHAPAN PEMASANGAN PIPA GAS PLTMG 1. Proses Tender Konstruksi 2. Proses Tender UKL-UPL 3. Pekerjaan UKL-UPL 4. Engineering 5. Procurement Pipa 6. Procurement Meter Gas 7. Pemasangan Pipa 8. Izin Migas dan Metrologi 9. Pemasangan Meter Gas 10. Gas in Sumber: PT Pertagas (asi) Di samping itu hadir mewakili PT PLN Kaltim Heri Priambodo. Mereka ditemui perwakilan manajemen PT Pertagas Director of Gas Operation & Chief Operation Officer (COO) Gusti Azis didampingi A Ardiasnyah, Zainal Arifin dan manager PT Pertagas Bontang Arie Wisyanto. Isro Umarghani dalam pertemuan menjelaskan, perjuangan agar bisa menggunakan gas menjadi bahan bakar PLTMG bukan jalan yang mudah dan

SMD

DICARI L-300 STATION TH 2004 KE ATAS HUB :081254115886 123872/8 feb

SMD

feb

BPN

Dijual Taruna CSX Th’2000 Hub. 085246227382 Hrg 86jt Nego bisa Kredit 3thn smd/7

SMD

SMD

smd/7

feb

smd/8 feb

Dijual Toyota Altis type G th’2002 Warna Hijau. Harga 145 Juta nego. Hub: 081254185856 / 08115401988 126357/10 feb

smd/7

feb

126357/10 feb

bisa kita lakukan bersama teman-teman di DPRD,” ujarnya. Untuk mendukung pelaksanaan pembangunan agar tidak molor lagi, Pemkot Bontang kata Sjahid akan all out. “Semua yang dibutuhkan, apa yang bisa kita lakukan untuk membantu mempercepat.

GUSTI Azis Director of Gas Operation & Chief Operation Officer PT Pertagas mengaku baru mendapat kepastian menjadi transporter gas dari KM 53 ke PLTMG Kanaan pada 16 Januari 2009. “Kami mengirimkan surat sekitar oktober 2008 ke PLN, tetapi baru mendapat kepastian 16 Januari 2008,” katanya. Setelah mendapat kepastian formal tersebut, PT Pertagas baru bisa memulai pekerjaan pemasangan pipa sepanjang kurang lebih 2,3 KM. Dari jadwal pekerjaan yang disusun PT Pertagas, pemasangan pipa sampai operasional PLTMG membutuhkan waktu 9 bulan, terhitung mulai Februari sampai Oktober 2009. Karena jadwal pemasangan pipa yang memakan waktu sampai 9 bulan, Isro meminta agar PT Pertagas melakukan pekerjaan 1 x 24 jam agar bisa mempercepat tiga kali lipat. “Kita ingin tawar menawar. Kalau tidak bisa Maret, April 2009,” ujarnya. Sjahid secara konkret juga mengatakan, Pemkot Bontang akan membantu proses penyusunan dokumen Upaya Kerja Lingkungan (UKL) dan Upaya Pemantauan Lingkungan (UPL) proyek tersebut. “Tender yang 75 hari kalau perlu dipercepat saja jadi 45 hari. Saya kira konstruksi sudah bisa dimulai Maret. Tidak harus mengganggu pekerjaan lain. Di over lapping aja pekerjaannya,” katanya. Gayung bersambut, Gusti Azis akhirnya menyambut baik tawaran Pemkot dan DPRD Bontang, mereka akan mempercepat proses konstruksi dengan catatan, Pemkot Bontang membantu proses penyusunan UKL/UPL. Angin segar percepatan proses pemasangan pipa juga dihembuskan PLN Kaltim Heri Priambodo. Heri mengatakan PLN Kaltim siap meminjamkan meter gas untuk sementara. Setelah dikurangi masa penyusunan UKL-UPL dan pemesanan meter gas, waktu pemasangan pipa yang awalnya berakhir Oktober 2009 maju menjadi Juni 2009 dan paling cepat Mei 2009. (asi)

Dijual L200 Strada Mega Cabin 2006.Silver Tua.Cat/Mesin standar.Kondisi bagus.Plat Smd.Hrg.170jt nego.Bisa TT/ Kredit.Hub.081 620 9137 smd/8

feb

Dijual Suzuki APV th’2007.Silver.AC Tip PS.Mobil pribadi. Hrg.97,5jt Nego.Boleh kredit.Hub.0812 5336 2366 smd/8

126357/10 feb

Over Kredit Kijang LGX Bensin Th’04 Wrn Hitam Angs Rp 4.207.500 x x29Bln Ganti DP 50 Jt (Nego).Hub:0542-7102553/ 0811542553 126357/10 feb

BPN

Dijual Suzuki Escudo th’94 Warna Hijau Metalik. Fasilitas: AC, Tape, VR. Harga 76 Juta nego. Hub: 05427244200 / 081253826668 126357/10 feb

1. PT PERTAMINA GAS akan mempercepat proses pembangunan pipa gas ke PLTMG Kanaan paling cepat akhir Mei 2009 dan paling lambat Juni 2009. 2. UKL-UPL dilaksanakan secara parallel dengan pembangunan pipa dan akan dibantu Pemkot Bontang dengan pertimbangan : a. Kebutuhan listrik sudah sangat mendesak disebabkan -Daya Mampu PLN tidak mencukupi, daftar tunggu 32.000 KVA -Rencana pelaksanaan MTQ Kaltim pada bulan Mei 2009 di Bontang -Rencana Porprop pada bulan Juni 2009 -pemindahan kantor DPRD bulan Pebruari 2009 dan Kantor Pemkot Juni 2009 ke Bontang Lestari.Kategori pipa distribusi bertekanan rendah dan berdiameter kecil (4 inch) dengan kapasitas 2.5 MMSCFD. 3. PT PERTAMINA GAS segera menunjuk konsultan pelaksana UKL-UPL pada bulan Pebruari 2009 4.Pemerintah dan DPRD Kota Bontang secara prinsip setuju UKL-UPL dilaksanakan secara parallel dengan pembangunan pipa gas. Selanjutnya mendesak instansi terkait untuk mendukung rencana percepatan pembangunan pipa penyaluran gas ke PLTMG Kanaan. 5. PLN menawarkan meminjamkan meter gas ex PLTG Sambera untuk digunakan sebagai meter gas temporary di Kanaan, sementara menunggu meter Kanaan diproses ke MIGAS dan Metrologi. PLN berkoordinasi dengan Total Indonesie perihal meter temporary dimaksud. 6. Rapat koordinasi berikutnya tanggal 5 Maret 2009. Sumber: DPRD Kota Bontang (asi)

SMD

smd/13

feb

Dijual Taft Independent 4x4 double gardan th’96 Warna Hitam Metalik. Fasilitas: AC, Tape, VR. Harga 75 Juta nego. Hub: 0542-7158367 / 08125551936 126357/10 feb

nerima dan kami harapkan doa bersama dari masyarakat Bontang dan Kaltim agar yang diluar kontrol Pertagas dan PLN bisa berjalan sesuai jadwal. Kami mengharapkan bisa lebih cepat,” ujarnya. Heri mengatakan pembangunan PLTMG Kanaan yang dilakukan PLN sudah sesuai dengan jadwal. PLN sengaja meminjamkan meter gas kepada Pertagas agar waktu yang dibutuhkan untuk memasang pipa lebih cepat. “Kita kebetulan ada dan kami pinjammkan dengan harapan lebih cepat. Sementara sambil menunggu meter gas yang mereka pesan,” katanya. Apakah optimis dengan jadwal baru ini? “Saya optimis karena semua pihak Pemkot, DPRD, PLN dan Pertagas bersinergi supaya terlaksana dengan cepat,” ujarnya. Wakil Ketua DPRD Isro Umarghani berjanji akan mengawal kesepakatan bersama tersebut dan menjaga konsistensi jadwal pemasangan pipa gas sampai PLTMG Kanaan beroperasi. (asi)

KESEPAKATAN PERCEPATAN PEMBANGUNAN PIPA GAS

Dijual Ruko Letak Strategis di Jl. Antasari + 120M Dari Jembatan Martadinata LT. 130M2, LB. 5M2 X 21M2, Fas. Listrik 4400W, PDAM, 3KT, 3KM, 21/2 Lantai, SHM, Berminat Hub. 08125467212

BPN

Dijual Daihatsu Taruna CL Th 2002 Wrn Biru, Full Variasi, Kondisi terawat, Siap Pakai, Hrg Nego Hub: 0542-7246804

Salah satu jalan, bantuan UKL-UPL,” katanya. Apakah bapak optimistis bisa sesuai dengan jadwal? “Kalau melihat jadwal tadi mestinya bisa,” ujarnya. Sementara PLN Kaltim Heri Priambodo mengatakan, PLN sebenarnya mengharapkan pada Februari 2009, semua sudah terlaksana dengan baik. “Namun ada beberapa hal yang tidak bisa kita tanggulangi dan sejauh ini kita bisa me-

SMD

SMD

BPN

Dijual Cepat Toyota Harrier th’2001 Warna Hitam Metalik. Fasilitas lengkap. Harga 230 Juta nego. Hub: 08125421154 / 0542-7034999

TRIBUN KALTIM/BASIR DAUD

Suasana pertemuan DPRD, Pemkot dan PLN Bontang dengan Pertagas di Jakarta, Kamis (5/2).

Pemkot Bantu Susun UPL/UKL

BPN

BPN

Dijual Hyundai Getz Th’2005 Hijau Metalik, Lengkap, AC, CD, Power, Nopol Cantik 1 Digit, Hrg 93jt Nego Hub. 085250093400

Dijual Kijang Grand Extra Long Th’94 Abu-abu, AC DB, VR, PS, PW, TV, Siap Pakai, Hrg 61jt Nego Hub. 085250616036

Dijual KIA CARRENS II,Special Edition th’2006,Hitam.DVD,T V,AC,PW, S.LOCK, ALARM, REMOTE.CASH.120JT.Kredit DP 36jt.Hub.Purnomo.0852 4781 6070 / 0541-771999.Jl.A.Yani 34 Samarinda

126357/10 feb

DIRECTOR of Gas Operation & Chief Operation Officer (COO) PT Pertagas Gusti Azis mengatakan, tahapan penyusunan UKL-UPLdan pengadaan meter gas merupakan poin kritis dalam pemasangan pipa gas ke PLTMG Kanaan. “Memang dua itu critical point dalam pembangunan ini. Kalau sudah ada kami tinggal masang pipa aja. Kami harapkan tiga bulanan dari Maret April Mei bisa kelar. Kalau ada keterlambatan terkait pembelian pipa dari pabrikan dan ada tes juga. Kalau ada pipa yang ready stock bisa saja, tapi kalau pesan lagi bisa sampai akhir Juni 2009,” katanya. Terkait dengan hasil kesepakatan, Wakil Wali Kota Sjahid Daroini cukup puas. “Tadinya kita tidak nyangka itu bisa selesai pada bulan Oktober. Ternyata setelah kita bahas mudah-mudahan bisa selesai Mei. Itu suatu yang maksimal

SMD

BPN

Dijual Truck bak kayu Isuzu ELF 120 PS th’2005 Harga 145 Juta nego. Hub: 08115401988 / 081254185856 feb

waktu yang sebentar. Ia mengatakan, perjuangan dimulai di 2003 dengan meminta supplai gas bumi dengan harga murah. Baru pada 2006, Bontang mendapat harga jual 2,55 dolar AS per MMBTU dan dialokasikan untuk PLTMG sebesar 2 MMBTU. Setelah itu pada 2008 PLN merencanakan membangun PLTMG 2 x 7 MW dan dijadwalkan rampung sebelum PON XVII Kaltim. Namun rencana tersebut kembali kandas. Terakhir, DPRD Bontang memanggil PLN untuk meminta kepastian pembangunan PLTMG Kanaan dan PLN menjadwalkan akan mulai beroperasi Maret 2009. “Kami sebenarnya kaget pabrik PLTMG yang mencapai 89,6 persen di 13 Januari 2009 ternyata pipanya belum siap. Akhirnya Pemkot juga mengundang PLN, DPRD dan Pertagas tanggal 23 Januari untuk membicarakan ini. Akhirnya kesepakatan kami harus bertemu langsung dengan PT Pertagas pusat,” katanya. Ia menjelaskan, kondisi daftar tunggu Kota Bontang sampai Agustus 2008 katanya mencapai 2.897 pelanggan baru dan 675 tambah daya dengan total kebutuhan listrik 32,743 KVA. Sementara daya PLN Bontang saat ini hanya 11,7 MW dengan buban puncak 13,7 MW. Wawali Sjahid Daroini menambahkan Pemkot Bontang sangat berharap PT Pertagas segera memasang pipa dan mengaliri gas ke PLTMG paling lambat April 2009 karena sejumlah even besar akan digelar di Bontang 2009 seperti MTQ XI Kaltim. Di 2010, Bontang akan menjadi tuan rumah Porprov Kaltim. (asi)

SMD

Dijual Toyota Avanza type G th’04 bln 8.Silver.Eks Dosen/ Pribadi.Fas.lngkp.Hrg.122jt Nego.Hub.0852 5055 5537 smd/9

PLN Bontang Pinjamkan Meter Gas

feb

BPN

SMD

Dijual Tanah Kavling Siap Bangun, Bebas Bankir, Uk. 10X20M2, Lok. Di Loa Bakung Masuk Blok. ES Jl. Dahlia Hub. 05417773718 Cocok Untuk Investasi smd/10 feb SMD

Dijual Toyota Starlet Kapsul Thn 1994 AC Dingin, Tape, Interior Dalam baru, Ban Radial, Harga 50Jt Nego Tanpa Perantara Hub: 081350004999

BPN

Dijual Toyota Soluna GLI th’2000 akhir Warna Biru Muda Metalik. Fasilitas lengkap. Body mulus. Harga nego. Hub: 081347122442 / 126357/10 0542-7065819

smd/10

feb

SMD

feb

smd/10

feb

Dijual Daihatsu Zebra Station Th’95 Merah, AC, Tape, VR, Hrg 27jt Nego Hub. 0541-7110066 smd/10

feb

SMD

Dijual Cepat Taruna Efi CSX Non’2002 Wrn Merah Marun, Kond. Mulus, Terawat, Fas. Lengkap, Hrg Nego Hub. 08125808491

126357/10 feb

Take Over Cepat Hanya 100jt Di Samarinda Residence Hub. 081347013929 / 05417217677 Royal Realty

Djl cpt (BU)/T.Over Tyt INNOVA G th’07 bln 12 pakai th’08.Silver.Pjk baru.Brng bgs.Angs.perbln 5.5jt sisa 22bln.Ganti DP 92.5jt Nego.Hub.0812 533 8898 (TP/NO SMS) smd/10 feb

SMD

Dijual Kijang Grand Extra Th’1995 warna Abu-abu metalik,lengkap,mulus Hub. 0541262088 / 081346659322 smd/10

feb


Halaman

18

Sabtu, 7 Februari 2009

BPN

SMD

BPP

Dijual Tanah Kavling Siap Bangun Uk. 15X15M2, Lok. Dekat Politeknik Negri Smd Sebrang Hrg Nego Hub. 05417109757 / 08115821291 (Sisa 4 Kavling)

Dijual cepat rumah mau pindah tugas. Lt120, lb105, 2lt, 4kt, 2km( Bath up n shower box), lengkap dgn furniture. Harga 575jt nego. Hub:0811547777. rn/10 Maret

smd/8 feb

BPN

BPN

Rumah Dijual Perum Bangun reksa SHM, IMB, PBB, PDAM, Tralis, LB: 65m2, LT: 150m2, 2KT, 1KM, Dapur, Ruang Tamu, Carport Harga 275Jt Nego Hub: Henny 0542-5658100

117863/9 feb

117863/9 feb

BPN

117863/13 feb

117863/8 feb

BPN

TRK

Dijual Tanah Di Sungai Ampal 10x20m Sertifikat 120Jt Hub: 08125806197

DIJUAL TANAH UK. ± 1.200 M SERTIFIKAT, STRATEGIS 50 METER DARI JALAN MULAWARMAN – PASIR PUTIH TARAKAN, PINGGIR JALAN COCOK UNTUK RUKO / RUKAN HUBUNGI HP. 08154521314 123872/7 feb

Dijual RUMAH BARU LT.140/160/200 Tipe 48 Fas.2KT/1KM/LISTRIK/PDAM/ SHM/IMB.Lok. JL.Rapak Indah masuk Perum. PLN & Dkt Perum Smd Resident, BISA KPR. Hub. 0812 554 4988 / 0813 5065 1118 / 0541-273063 smd/28 feb / 0541-7155468

117863/8 feb

SMD

SMD

Take Over Rumah Di Villa Tamara T.300/ 600 Hanya 500jt Hub. 081347013929 / 0541-7217677 Royal Realty smd/10

smd/10

feb

smd/17

feb

smd/10

feb

smd/9

feb

smd/8

feb

smd/8 feb

Dijual dan Segera dibangun 1 Unit Rumah type 60 LT: 136 M2. Palm Hills Cluster turquoise AT1 No.16 Batakan Harga nego. Hub: 0811538930 / 0811597739 117863/8

117863/8 feb

BPN

DIKONTRAKAN RUMAH + FURNITURE, AC, 2KT, 2KM, CARPORT, BEBAS BANJIR, R.KELUARGA, R.TAMU, DAPUR, TELP, PDAM, LISTRIK, JL. PIPIT IV RT.11 BLOK D-4 NO.196 RSS HUB. 873301/ 08125419475/ 085654306614

Rmh Djl Di Gn. Malang No E-98 LT/LB. 300/226 3 KT, 2 KM, 2 Dpr, RT, RM, R Samping Grs, PDAM, List 2200 Watt, Telp, SHM, IMB, Hrg nego, Bbs Banjir, Tandon 6 Kubik, H : 081520302113 / 05427204580, 5619452 123872/11 feb

TGR

Djl Kav Siap Bgn & Siap Dibgnkn (SHM) Lok Sktr Kwsn Industri Btkn, Dkt Prktrn, Apartemen, Fas : Pnddkn & Tmpt Ibdh (Ada Rmh Cnth), Hub : Cv. Putra Harapan Bersama H : 0542 – 7256478 / 5658990 / 875788 / 081520357787

123872/7 feb

BPN

BPN

BPN

feb

123872/8 feb

SMD

126357/10 feb

feb

Djl Rmh Perum Griya Permata Asri,Jl.Ry Lumban Gaol No.45 LT/ LB:150/100 Tk.2,3KT,2KM,AC,DPR,RT, Carport,Listrik,Air.Hrg.Nego Hub:081520350153 123872/8 feb

DIJUAL CEPAT RUKO BANGUNAN & ISI BARANG (MAU PINDAH RUMAH) LOK. PINGGIR JALAN RAYA LT. 525M2, LB. 12X25X2 + ISI TOTAL BARANG BANGUNAN (+1,5M2) FAS + SURAT-SURAT LENGKAP, JL. AW. LONG SENOPATI TGR HRG NEGO HUB. 0541-7118953 / 662963 smd/11 feb

DISEWAKAN COUNTER HP NO.25 LANTAI 3 (DI HOOK) DI ATAS HYPERMART BALIKPAPAN TRADE CENTER HARGA NEGO HUB: 0816200211

Dijual Rmh Wika A1 Minimalis LT/LB. 180/220m2, Status Sertifikat HGB, 3+1 K. Tidur, 3K.Mandi, R.Tamu, R.Makan, Dapur, RK, List 5500W, PDAM, Orientasi Selatan Hub: 0542-5678889

feb

BPN

12387/10 feb

Dijual Rumah,Jl.M.Said (Jl.Revolusi 2 gg.6)No.148. LB.10x13, LT.11X15. Fas.Listrik,PDAM,Telp.SHM.Hrg.200jt Nego.Hub.0852 5727 6806 smd/10

smd/9

BPN

117863/8 feb

BPN

Dijual Cepat Butuh Uang Rumah Jalan Tenggiri Gg.H.Masratu Rt.30 No.37 Uk. 8x16m2 Fas. 3KT,1KM, PLN,PDAM,Harga Rp 90Jt/ nego Hub. 081253164403

feb

Dijual Tanah di Km.38 Simpang 4 Semboja, pinggir jalan besar, Samping pom bensin. Luas: 1 Ha. Harga nego. Hub: 0542-7061800

SMD

126357/10 feb

smd/9

Take Over Rumah di Perum Graha Indah Rt.56 LT/LB:120/200. 4 KT, 4 KM, Carport, 2Lt. Hrg:150Jt NEGO Hub:0542-7187456

Dijual Rumah di Jl.Kutilang IV blok H2 No.112 Kel.Gunung Bahagia, Balikpapan Selatan. LB/LT – 146,5/135 M2. 2 Lantai. SHM No.3390 Harga nego. Hub: 0542-7013032, 5605049 / 0811545049 1919/28 feb

117863/14 feb

DISEWAKAN RUMAH DI GRANDTAMANSARI SAMARINDA SEBERANG TYPE 50, FAS. LENGKAP, FURNITURE, AC HUB. 0816207646 / 0541-7070020

BPN

BPN

SMD

smd/8 feb

smd/9

DJL SEBIDANG TANAH. LUAS: 800 (20X40) SERTIFIKAT (PINGGIR JLN RAYA) JL MT HARYONO /JL. MANUNGGAL (TEMBUS BANDARA SEPINGGAN),TNH LUAS 2 HA SHM. HUB: 0812 53248886/ 081254055538 SMD

Dijual Ruko Di Pusat Kota Samarinda LT. 112M, LB. 250M, 3 ½ Lantai Hub. 081253980458

Dijual Ruko di Balikpapan Permai (BP) Uk. 6X20X2LT, Hub. 081253980458

0121919/29 feb

Dijual Cepat Rumah di Jl. Perum Kyoto Blok BE No. 1 Balikpapan Baru Fas. Listrik, PDAM, Tlp, Pagar keliling T. 2,5m2 LT. 420 m², LB. 150m2, 4KT, 4KM, (Tingkat 2) Hrg. Nego Hub. 08125372999

117863/9 feb

SMD

BPN

RMH DJL SHM.LUAS TNH 500M2, LUAS BANGUNAN 200M2, 3 KMR MANDI, 5 KMR TDR, R.TAMU+R. KELUARGA (BSR),DPR LUAS, BISA PARKIR 7 MOBIL. JL. TELINDUNG NO.5 TANGKI 1 HARGA 900JT(BS NEGO) HUB: 081520352049

0121919/12 feb

Dijual Rumah Di Perum H.Taha Fas. Leistrik 1300W, 2 Tandon, PDAM, Tlp Flexi, 1KM, 2KT, Type 65 Hrg Nego Hub. 081347100145 feb

117863/18 feb

BPN

SMD

Jual Cpt (TP) Rmh 2 Lt Lok Strategis Bgs Dpn Mall Fantasi Hdp Timur Dkt Tmn T.200 B.165 BB Paris W5/7 Bpn Bns AC, Kitchenset Hub : 081520493490 / 085739340120

BPN

Tanah Dijual Lokasi Lamaru Tractor 6 Luas : + 2000 m2, Hrg 40 Jt, Surat Hak Milik, Hub : 081520365688

BPN

117863/9 feb

feb

BPN

DIJUAL CPT RUMAH BARU VIEW DANAU T.120, 2 LANTAI, MODEL ANTIK ALA AMRIK, FAS. LENGKAP, HRG MURAH, SIAPA CEPAT DAPAT, TEPAT HRG NEGO HUB. PASTI MURAH, HUB. 081545117208

Dijual Tanah Di Komp. Batu Alam Permai (BAP) Jl. Panda 2 Uk. 10X20M Hub. 085246757732

smd/9

BPN

SMD

SMD

DJL CPT (BU)/T.OVER TYT INNOVA G TH’07 BLN 12 PAKAI TH’08.SILVER.PJK BARU.BRNG BGS.ANGS.PERBLN 5.5JT SISA 22BLN.GANTI DP 92.5JT NEGO.HUB.0812 533 8898 (TP/NO SMS) feb

Dijual Rumah di Rengganis 7C No.72 LT/LB – 300/200 M2. 4 KT, 2 KM, Gdg, Garasi, Full Furniture, PLN 2200 Watt, PDAM, Genset. Harga nego. Hub: 0811595353 / 0542-7226013 123872/28 feb

Dijual Cepat 1 buah Rumah Di Perum Korpri Jl. Jakarta Blok. B1 No. 3 Rp 150jt Hub. 0541270434

117863/8 feb

Dijual Rumah Kantor cocok untuk usaha & tempat tinggal. Lokasi Strategis di jalan DR.Sutomo, Kr Rejo. LT/LB – 164/118,25 M2. SHM. R Tamu,2 KT,Dapur,2 KM,Gudang, PLN 1300 Watt,AC, PDAM. Hub: UNGKAP 08125891539 / 0542-7109924 123872/9 feb

Dijual Rmh LT/LB.176 M2 Poka Gn. Bakaran, Hrg 375 Jt nego, Fas : PLN 3500 V, Grs 2, Hub : 081253319297 BPP

BPN

Dijual Rumah di Jl.21 Januari, Kampung Baru Tengah RT 9 No.40 LT/LB – 216./144 M2. Fasilitas: PDAM, Telp, PLN 2200 Watt, 3 KT, 2 KM, Harga nego. Hub: 08125423997 / 0542-733270 122014/10feb

BPN

117863/14 feb

feb

BPN

Dicari Rumah BARU !!! LUAS TANAH + 400M2, BEBAS BANJIR, TP, Hub. 7188886

SMD

Dijual Tanah 20X20M Lok. Dekat Villa Tamara 2 Jl. Pandan Wangi, Gang 4 Lebih Dekat Dari Ring Road 3 Hrg 120jt Hub. 081347720580

12387/5 feb

SMD

Take Over Rumah Di Grand Tamansari T. 198/ 222 Hanya 150jt Hub. 081347013929 / 05417217677 Royal Realty

SMD

feb

BPN

Dijual Tanah pinggir jalan raya sertifikat. Luas: 295 M2. Jl.Marsma Iswahyudi RT 70 Gn.Bakaran (samping kantor bawasda) Harga nego. Hub: REZA 05427000163

smd/9

BPN

117863/7 feb

BPN

DIKONTRAKAN RUMAH DI JL. TEUKU UMAR GG. BLORA NO. 114B SAMPING POM BENSIN DPRD PROV. (TP) HRG 13JT/THN HUB. 081346377830 / 0541-273920

Dijual Rumah Lokasi Manggar Dkt Embarkasi SHM LT=1000m2, LB=267m2 Listrik 5500watt, PDAM, Post Security, Pagar Beton Keliling, Full Furnish Harga 1.4M AJB+Pajak Ditanggung Hub: 0542-7123302

Djl Rmh LT.30 M2 LB.100 M2, 3 KT Besar, 2 KM, Garasi 2 Mbl, Daerah Asri & Aman Perum Bumi Rengganis Blok C10 No.28 Hrg 420 Jt nego, Hub : 081545542242 / 0542 - 7248466

Djl Rmh LT.1132 M2, 7 KT, Fas: Telp,PDAM+Sumur Bor,Tmpt Parkir, List.900 Watt, Hrg NEGO. Hub:0542737667/0811536444 a/n. Bpk.Sugianto d/a Jl. Sumbe Rejo 3 Rt.39 No.60

SMD

BPN

Dijual Cepat Rumah Di Jl. Pupuk Timur 7 No.8 LT.465m2, LB.170m2, 3KT, 3KM, Listrik 5500, PDAM, Telp, Carport, Tandon, Bebas Banjir Harga Nego Hub: 0542-760450/ 08125559325 117863/13

BPN

126357/10 feb

SMD

Dijual Tanah tengah kota. Luas: + 5000 M2. Tepi Jl.MT Haryono dekat Balikpapan Baru. Harga 1,6 Juta/m2. Hub: 08125421154 / 05427034999 TP126357/10 feb

BPN

2

SMD

126357/10 feb

BPN

Dikontrakkan Kios HP Plaza Bpp Trade Centre Lantai 3 No.12 Hub : 0811531525

Dijual Ruko Pasar Petung PPU Blok B1 No.4 Dan 5, Hub : 08125822720

Dijual Sebidang Lahan LokasiDisebelah Taman Agrowisata Km 23, LT. 11.810m2, SHM, Sumber Air Diarea Lahan, Ada Tanaman Kelapa Dll. Peminat Hub: 081347827453/9121272

BPN

Dijual Tanah SHM No.124 Luas 350 Jl.Kanaan Bontang Barat An.H.Burhan Hub: 085219383555

BPN

BPN

Djl/Dikont. Rmh Bpp Baru Mediterania Blok P2/8 LT/ LB 300/200m2 Fas: 4KT+1, 4KM, Telp, PDAM, PLN 2200 Grs Dlm 2Mbl, Hal 4 Mbl, Srtfkt Letak Sdt Strategis, TP Hub: 0811541254

BPN

PPU

123872/8 feb

117863/9 feb

126357/10 feb

Dijual rumah Komplek Wika A4 No.11 LT 271M2 LB 72M2 Fas : 5 KT 2 KM Hub: Ngadimin Hadi 08122681879, 0271-855947/ 081346225973

TANAH KAVLING

BPN

Dijual Kios LT Semi Basement No.106 Harga nego. Hub: 08125382494 / 0542-790396

BPN

BURSA

DIJUAL CPT RUMAH WALET 2 LANTAI SUDAH JADI KRG LBH 5 THN DI SUMBEREJO LUAS 400M SUDAH PANEN RUTIN. HUB: 0542-5687700/08115400668

DJL RMH WIKA TAMANSARI BUKIT MUTIARA – BORNEO HILLS BALIKPAPANLT. 120 M2 ( 12 X 10 ), 2 KTD, 1 KMD, R-TAMU +R-KEL, DAPUR +R-MKNPLN 1300 W, TELP, PDAM, TANDON AIR, AC 2 EA, BEBAS BANJIR, HRG 385JTTANPA PERANTARA, NO SMS HUB. 0812 539 55555 ; 0811 54 6678 12387/10 feb

Djl Rmh Bpp Regency Blok CC2 No.7 LT/LB 72/72 Full Renovasi Siap Huni Fas Air,Listrik,1 RT,2KM,3KT,1RK,1Dpr,Garasi,Certificate,Hrg Nego TP.Hub:081346207328/ 0811548688 123872/8 feb

SMD

DIJUAL TANAH SHM UK. 20X25, L:500M PAGAR TEMBOK, LOK. JL. WIJYA KUSUMA GG. 5C, HRG 450JT HUB. 081253667071 (BP. REZA)

DIJUAL TANAH LT: +2200 M2 LOK. DI SAMPING PERGUDANGAN SEI. KUNJANG HRG NEGO HUB. 081346492367 (TNP PERANTARA) smd/9

feb

smd/16 feb


Halaman 19

Sabtu, 7 Februari 2009

BURSA MOBIL BARU

BPN

BPN

Dijual Cpt Toyota Kijang LX Th 2004 Kondisi Istimewa Full Variasi Hrg 115Jt(Tanpa Perantara)Bisa Kredit.Hub:0542-7261617 117863/9

BPN

Dijual Honda Civic LX 88 Kondisi Baik.Hrg 36Jt Nego.Hub:081520449993 feb

BPN

117863/9 feb

BPN

Dijual Daihatsu Espass Th 95 Wrn Biru Fas:AC,Tape,cat Mulus,Msn Bagus Hrg 33Jt Nego. Hub: 08125362032 117863/9

feb

117863/9 feb

BPN

Dijual Honda Genio th’94 Warna Hitam Solid. Fasilitas: AC, Tape, VR,Stir racing Momo, Full sound system, engine tupe recondition. Harga nego. Hub: 0542-766333 / 117863/9 08125816750

feb

BPN

Dijual Sedan Daihatsu Charmant Th.’85 akhir. Warna biru metalik. Fas: AC, PS, CD. Kondisi Mulus & Siap Pakai. Hrg: 18 Jt/ NEGO. Hub: 081253022769. NO SMS 117863/8 feb

BPN

smd/9

BPN

BPN

feb

117863/8 feb

feb

BPN

117863/7 feb

BPN

117863/7 feb

117863/7 feb

BTG

Dijual Cepat Ganti DP Daihatsu Sirion TypM Ang 4950/Bln Byr 8x/Sisa 28x Hub: 081520308087 117863/7 feb

Djl Cpt Toyota Soluna Th 2001 Wrn Coklat/Gold,Pajak Baru,Body Kaleng,CD,Centra Log Hrg 73Jt.Hub:0542-862297/ 081347212734 117863/8

smd/7

feb

BPN

feb

12387/6 feb

feb

12387/6 feb

SMD

Dijual Innova G Th’05 Wrn Silver Fas. Lengkap, Kond. Siap Pakai, Hrg Nego Bisa Tukar Tambah, Hub. 08125301062 (Cash/Kredit) smd/7

feb

smd/9

feb

SMD

Dijual Mits. Truk PS 120HD Bak Kayu, Hrg Nego Hub. 081347440525 smd/7

feb

smd/7

feb

Dijual Xenia Li Sporty Th’07 Wrn Merah Hati Fas. AC, Tape, VR, PS, PW, EM, Remote, Hrg Nego Hub. 085250540984

smd/9

feb

feb

Take Over Toyota Yaris E A/T th’2008 Warna Hitam. Ganti DP 40 Juta (Nett) Sisa 42 bulan x 4.400.000,- Hub: 0542-5630801 117863/8

feb

Dijual ada 3 Unit Toyota Kijang LSX Diesel th’2003 Warna Silver Metalik. Unit pemakaian Bank Danamon. Harga nego. Hub: 081347097790 117863/8 feb

BPN

117863/8 feb

Dijual Nissan X-Trail 2.5 St A/T th’2008 Warna Hitam, Km.+ 8.000 Harga 265 Juta nego. Hub: 08125812220 117863/8

feb

BPN

Dijual Toyota Sedan Altis th’2005 Warna Hitam Metalik. Barang istimewa. Harga 177,5 Juta nego. Hub: 0542-7134691

Daihatsu Classy Thn.93 Warna Biru Metalik Fasilitas AC, PW, PS, EM, VR, SL Tlp. 0542-6166363/ 081350510778 117863/7 feb

BPN

117863/8 feb

BPN

Dijual Toyota Kijang LX Th’97, Bensin, Fas: PS, VR, Radio/Tape, AC Double Blower, Body Kaleng, Mesin Prima Pajak Feb 2010 Hrg Nego Hub: 117863/9 feb 085246453620

BPN

Djl Mbl Legendaris Toyota Cresida Th.88 Kond Sprt Baru, Fas : AC/CL/ EM/PS/PW/Tape Kenwood, Baru Deco, Hrg 37 Jt nego, Hub : 081347167548 117863/7

feb

BPN

SUZUKI CARRY 1.0 THN 87/88 BIRU KONDISI BODY, MESIN BAIK ISTIMEWA VELG RACING, TIDAK ADA KEROPOS HARGA : 14.5 JUTA HUB : 0542 - 9125333 feb

MAZDA MR 9O TAHUN 92/ 93 MERAH, RADIO TAPE, VELG RACING, TINGGAL PAKAI HRG 16,5 JUTA HUB : 0542-9103435

12387/7feb

SMD

feb

Dijual Kijang Jantan Th’89 Wrn Abuabu Fas. AC, VR,Tape, Kenwood, Siap Pakai, Hrg Nego Hub.081346566334 smd/9

117863/8 feb

117863/7 feb

Dijual Zebra PU Wrn Hitam Th’2005 Jumbo 1,5 Kond. Terawat, Pajak Panjang, Hrg 42jt Nego Hub. 08125539193 smd/7

feb

BPN

BPN

Dijual Honda All New Civic 1,8 AT Th’06 Pemakaian 2007, Wrn Hitam, Mulus, Cash/Over Kredit Hub. 081254564426 smd/9

Dijual Suzuki Baleno Th’97 Hijau Tua Metalik, Kond. Prima Fas. AC, Tape, PS, PW, HRg 63jt Nego Hub. 08125531074 smd/9

BPN

117863/8 feb

117863/8 feb

Dijual Suzuki Katana Th’90 Fas: VR, Tape/Radio, AC Dingin, Pajak Baru, Body Mulus, Mesin OK Hrg Nego Hub: 0542-410183/08125812446 117863/9 Feb

126357/10 feb

SMD

Dijual 2 Unit Nissan Terrano KingsRoad K1 th’2004 akhir. Harga nego. Hub: 0542-7145334

SMD

Dijual Honda Jazz V-Tech 2005 Bln 12 Full Sound, Jok Kulit, Paten, TV Pioner, Layar Sentuh, Jarang Pakai, Mulus, Hrg Nego Hub. 08125847136 / 0541-250295

feb

BPN

SMD

Dijual Suzuki Side Kick Th’99 Wrn Silver Full Variasi, Sound Sistem, TV, AC, PW, PS, STNK Baru Hrg Nego Hub. 085247456188 / 0541-715477

Dijual Suzuki Karimun GX th’2006 Warna Merah Metalik. Komplit. Plat No.Cantik Hub: ADY 08125816623

SMD

smd/7

SMD

Dijual Sedan Toyota Corolla SE Salon Th’86 Wrn Merah Fas. Tape, CD, AC Dingin, Barang Original, Hrg Nego Hub. 081350474000 smd/9

Dijual Toyota Hardtop Bensin Th’81 Kanvas/Model Offroad Hub: 05427098850

BPN

Dijual Isuzu Panther LV th’2003 Warna Silver Metalik. Harga 115 Juta nego. Hub: 081254185856 / 08115401988

SGT

BPN

Dijual mercy E320 masterpiece 96 warna hitam kondisi istimewa Hub 081226203311

117863/7 feb

126357/10 feb

Dijual Toyota Avanza VVTI th’2006 Warna Hitam. Jok kulit. Variasi lengkap. Hub: 081254270886

BPN

Djl Kijang LGX Th’97 Fas: Komplit, Body Kaleng, Kond. Siap Pakai, Mesin Istimewa Hrg Nego Hub: 0542-780116/085247512594

Dijual Isuzu Panther Pick Up th’99 Warna Putih. Harga 67 Juta nego. Hub: 08115401988 / 081254185856

117863/8 feb

feb

117863/9 feb

BPN

BPN

Dijual Toyota Hilux Tiger D-Cab 4WD Th 2002 Build Up ( 3000cc Efi/Abs/ Airbag Free Lock/Wins ) Istimewa Hub: 0542-7098850

Dijual Kijang LSX Diesel th’97 Warna Hijau Metalik. Harga 75 Juta. Hub: 0542-5670280,425044

117863/9 feb

117863/8 feb

117863/7 feb

feb

feb

Dijual Isuzu Panther LV th’2003 Warna Silver. Unit Ex Bank Danamon. Harga 112 Juta nego. Cash/Kredit. Hub: 0542-7023135

BPN

Dijual Honda Jazz 5Dots 1.5 Vtec MT Warna Hitam Hub: 117863/7 08125399555

smd/9

BPN

Dijual Daihatsu Taft Independent th’2002 Warna Putih. Kondisi siap pakai. Harga 115 Juta nego. Hub: 081346299025 117863/8

117863/7 feb

feb

feb

Djl Jeep CJ7 spirit sumbu lebar th 87 asli full variasi (Fender Wrangler) Full audio Visual TV 11" ban 33 harga 75 jt nego bs TT Hub: 08125863405

BPN

Dijual Daihatsu Pick up Espass th 02 akhir,warna Biru Fas lengkap Kondisi Cat, body dan mesin ok harga nego Hub 0816.200.950 / 0811-546788 117863/7

Jual Cepat Mercy Boxer th’88 Akhir PW,PS,VR ring 18 (OZ Impor) BBM irit sparepart murah CD mesin terawat Body kit AMG Original. Harga 65 Juta nego. Silahkan datang langsung. Hub: 05427073730,7073370 117863/8

BPN

Over kredit Toyota pick up double kabin hilux thn 2006 warna silver metalik,kond sangat bagus DP 90 jt ang 6 jt x 34 Hub 08125437556

117863/7 feb

Dijual Toyota Altis tipe G th’2003 Warna Kuning Metalik. Fasilitas lengkap, Km.rendah, Pajak baru. Kondisi sangat mulus. Harga 155 Juta nego. Hub: 0542-7116555

Djl Cpt Dump Truck Bak Full PS120 Th’ 2004 Hrg 175 Jt Hub. 08125324505

117863/8 feb

BPN

BPN

SMD

Dijual Mobil Panther Touring Th’2002 Wrn Biru/Silver, KM Rendah, Pribadi, Ban Baru, Mulus & Terawat Hrg 124jt Hub. 081254543234 bontang

feb

BPN

BPN

Di Jual Mobil Timor Th 2000 Barang Bagus Fasilitas Lengkap AC + Tape Siap Pakai Harga 45 Juta Nego Hub: 081350335033/0542-7090955

Dijual Hyundai Getz th’2006 Akhir Warna Silver. Barang mulus. Bisa Tukar Tambah. Hub: 0811593679

Dijual mercy E260 elegan / AT warna hitam thn 04 akhir/05, kondisi seperti baru Hub 081226203311

BPN

Dijual Sedan Ford Laser Thn’97, Merah, 1.300cc, VR, Tape, Ac, Mesin OK, Harga 30 Jt Nego Hub: 0852-478500-80

Dijual 29 Unit Mitsubishi L200 Strada 4x4 Double Cabin th’2005 Warna Merah,Putih,Hijau. Harga 150 Juta/Unit nego. Unit bisa dilihat samping pom bensin Penajam. Hub: 081346236228 117863/8

Dijual Mobil Timor Sephia Th’97 Wrn Silver Masih Original Cat, AC, VR, Tape, Hrg 48jt Nego Hub. 081347108666 / 081350790660

117863/9 feb

BPN

SMD

BPN

BPN

BPN

BPN

Djl Mbl Smpnan/Kesayangan Milik Pribadi, Kond Sprt Baru (New Deco), Body/Cat Mls/Kilap, Msn Oke & Mantap, Interior Asli & Mwh, Tape Kenwood, Fas : AC/ CL/PS/PW Smw Fungsi, El Mirror, Jalan, Toyota Cresida Limited Edition Th.88 Hrg Khusus Penggemar 37 Jt nego, Hub : 081347167548

feb

feb

Dijual Honda Odyssey A/T th’2001 Warna Abu-abu Metalik. Harga 165 Juta nego. Hub: 0542-7067999

BPN

Dijual ada 2 Unit Toyota Kijang LGX Diesel th’2002 Warna Biru + Silver Metalik. Unit Ex pemakaian Bank Danamon. Harga nego. Hub: 117863/8 081347097790

117863/8 feb

BPN

BPN

Dijual ganti DP 65 jt Toyota Yaris E Grass up + audio Th 2008 warna medium silver kond seperti baru Hub 081226203311 117863/7

BPN

smd/9

117863/8 feb

feb

SMD

BPN

Dijual Cepat Sedan Hyundai Merah Tahun 2007 Harga Nego Hub : 081347966534

Dijual Kijang LSX EFI th’2004 Warna Biru. Hub: 08159114809 / 0818953649 / 08161940173

BPN

SMD

Dijual Daihatsu Hiline Pick Up 4x4 th’1999 Warna Biru Pajak STNK panjang. Kondisi terawat. Siap pake. Harga 75 Juta nego. Hub: 081346236228 117863/8 feb

117863/8 feb

Dijual Ford Everest 4x4 Turbo th’2004 Warna Silver Metalik, terawat, siap pake. Harga nego. Hub: 081346236228

117863/8 feb

feb

BPN

117863/8 feb

feb

BPN

Take Over Mobil Tiggo 2.0 Wrn Hitam Th. September 2008 Ganti Dp 55 Jt nego, Hub : 7061800

BPN

Jual Cepat Butuh Dana Mercy A140 th’2000 Warna Hitam Metalik. Kondisi baik dan jarang pakai. Harga nego. Hub: 0542-7027000

feb

BPN

117863/8 feb

smd/9

117863/9 feb

BPN

Dijual Kijang LSX Diesel th’2003 Warna Silver Metalik. Hub: 08159114809 / 0818953649 / 08161940173 117863/9

feb

Hiline Pick Up Th.2000, Wrn Biru, Bak Istimewa, Kondisi Siap Pakai, Hrg 87 Jt, Hub : 08164586450 / 0542 860894 123872/9 feb

Dijual Kijang LGX Diesel th’2002 Akhir Warna Hitam. Hub: 05425615793

117863/9 feb

Dijual Avanza G th’07 wrn Silver fas.lengkap kondisi mulus&terawat hrg nego Hub:0811597031

Dijual Suzuki APV Type X Th’05, AC, Tape, VR, Wrn Hitam Metalik, Hrg 110jt Nego Hub. Barang Masih Orisinil Hub. 08125589374

BPN

Dijual Toyota Kijang LGX Diesel th’2002 Warna Silver Metalik, STNK 4/11-09. Harga nego. Kredit/Cash. Uang muka 20% 3 thn. Hub: 05425667388 117863/8

117863/8 feb

Dijual Mitsubishi Strada Triton GLS Tahun 2007 Hub: 0542-5620020

BPN

Dijual Kijang LX 1.8 Bensin th’2003 Warna Biru Metalik. Ganti DP 18,5 Juta. Angsuran 3.600.000,- Sisa 35 bulan. Fasilitas: PS,CL,AC,Tape. Hub: 0542-7092002 117863/8

126357/10 feb

Dijual Cepat Honda JAZZ V.TEC 06 wrn silver. Fas. Lkp. VR 17. Pjk baru Januari. Hrg NEGO Hub: 081952555510 117863/9

SMD

Dijual Suzuki Forsa Th’86 Wrn Merah Ferari, VR, AC, RT, Hrg 24jt Nego Hub. 0541-7038859

BPN

BPN

Dijual Motor Yamaha Vega R Th 2005 Kond. OK, Hrg 6.5Jt Nego Hub: 08164586007/0542-5658970

feb

feb

117863/9 feb

SMD

Dijual Espass Station Thn 2005 Merah Metalik Body kaleng Fas:AC,Tape,VR,CL,Remote.Variasi Terawat.Hrg 65 Jt Nego.Hub:087812246217 TP

Dijual Honda CRV Th.2003 Silver Km Rendah, Terawat, Matic, Hub : 0542 – 7008909 / 081346359578

Dijual Kijang Innova th’2005 Warna Biru. Hub: 0542-7171460 / 08195555629

BPN

smd/9

BPN

DIJL CIVIC WONDER ,86, 2 PINTU, AC, TR, VR, CAT SANGAT MLS, MSN HALUS SKL, JOK & INTERIOR BARU, SIAP PAKAI, HRG: 24 JT NEGO. HP:081346243667 117863/8

126357/10 feb

BPN

Dijual Zebra ZL Th’03 Plat Tenggarong Kond. Prima Jarang Pakai, Wrn Luxury Blue Hrg 46jt Pas, Hub. 08125330963

BPN

Dijual Toyota Great Corolla th’96 Warna Abu-abu Metalik. Fasilitas lengkap, Full Sound system, VR 15. Harga nego. Hub: 08125840796 / 117863/8 0542-5634529

117863/9 feb

feb

DIJUAL XENIA LI THN’07PEMAKAIAN ’08 WRN HIJAU MET FAS LENGKAP PAJAK BARU KONDISI MULUS&TERAWAT HARGA 113JT NEGO HUB:05425611128

Djl Mitsubishi Kuda Th’01 Diesel Super Exceed Wrn Merah Silver Kond Baik.Hrg 88Jt.Tlp:5627478 Tanpa Perantara.NO SMS

BPN

BPN

BPN

Dijal Mitsubishi Lncer GLX Th. 94 warna abu2 metalik. Ban R 16. Mulus terawatt. Harga NEGO. Hub:08195506767

SMD

Dijual Segera Honda Jazz IDSI Th’2005 Wrn Hitam, Orisinil Cat, Masih Mulus, Jarang Pakai, Fas. Komplit Hrg Damai, TP, Hub. 081346407563

126357/10 feb

BPN

117863/9 feb

BPN

Dijual Hijet 1000 Station Th’86, Merah Silver, Tape, Velg Racing, Siap Pakai, Hrg 15Jt/Nego Hub: 085250659595/0542-7207106 Tanpa Perantara 117863/8 feb

117863/9 feb

117863/9 feb

BPN

Dijual / Take Over Honda CRV M/T th’2004 Kondisi bagus, Km.47.000 DP 105 Juta nego. Bisa Tukar Tambah. Hub: 117863/9 feb 081350000878

BPN

BPN

Dijual Toyota AVANZA type G th.2006 warna biru metalik. Fasilitas: AC, DOUBLE BLOWER, TAPE, CL, PW, VR, Hub:081253583536

117863/9 feb

BPN

Dijual ESPASS PICK UP Th.’05 Hrg:39,5Jt NEGO. Bisa tukar tambah/mobil pribadi. Kondisi prima. Hub:081254315553

117863/9 feb

BPN

Dijual Peugeot 307 Th.2003 Wrm Merah 2000cc BB Solar Ada Single CD Hrg 95 Jt Bisa nego, Hub : 08125415845

126296/10 feb

BPN

Dijual Suzuki Thunder 125 Th’05,Merah,Full Monel,Velg+Ban Besar. Hub:081347005575

117863/9 feb

BPN

Dijual Avanza th 2005 warna gold harga 127,5 jt nego hub 08125816623

Dijual Karimun Dx th 2003 wrn Abu2 body mulus mesin standar irit hrg 78jt nego Hb: 054246471194

SMD

Dijual KIA Pride Th’08 Wrn Silver AC, TV, CD, Hrg 110jt Nego Hub. 0541220487 / 081953026905 smd/9 feb

117863/9 feb

BPN

BPN

117863/9 feb

SMD

Dijual Cepat Suzuki Amenity Th.90 Body Kaleng Plat Smd Hrg nego Hub : 081347076168 117863/9 feb

BPN

Dijual Honda Civic Wonder Th’86 Grey Metalic VR 15,AC,Tape,Full Original. Hub:081347005575

BPN

117863/9 feb

Jeep Cherokee 95 cat asli full original mesin kering doule bagus terawat sekali hub:0542-7250912 pembeli langsung

BPN

Take Over Sirion M M/T Th2008 Wrn Hitam ganti DP 40Jt Sisa 29 Bln x 4.910.000.Hub:0813473249999

Dijual Truck Dyna Rino 125 HT th’2005 Kondisi siap pakai. Harga nego. Hub: 0811539824 / 0542-7088206

BPN

Dijual T/P Kijang Krista,diesel th’99 penampilan th 2003,wrn merah tua,peminat hub: 0542-7153207

117863/9 feb

BPN

Dijual Truck Mitsubishi PS 120 th’2004 akhir Kondisi siap pakai. Harga nego. Telp: 0542-7088206 / 0811539824

BPN

Dijual Kijang PU Bensin Th’01 Wrn Hitam.Fas Tape Kenwood,VR Andang Stanlis.Tangan Pertama Siap Pakai. Hrg 76Jt Nego. Hub:08195544288 TP

BPN

Suzuki Escudo Mrh Maroon Th.95 Kondisi 80% Hrg nego Hub : 08125310138 / 0542 - 735165

BPN

BPN

12387/7 feb

SMD

Dijual Nissan Terano Spirit Th’2004 Kond. Mulus, Milik Pribadi, Lengkap, Hrg Nego, Bisa Tukar Tambah, Hub. 085250278779 smd/7

Dicari Mobil Toyota Starlet Th’92-97, Kond. Mesin & Body Oke, Hub. 081253064399 (TP / NO SMS) feb

smd/7

feb


Halaman 20

Sabtu, 7 Februari 2009

Mudah Tersinggung tak Diberi Senpi ● 127 Polisi Ikut Tes Psikologi Penggunaan Senpi SANGATTA, TRIBUN - Sebanyak 127 anggota Polres Kutim, menjalani tes psikologi penggunaan senjata api (Senpi), Jumat (6/2). Test yang ditangani langsung Bagian Psikologi Polda Kaltim, berlaku bagi seluruh anggota polisi mulai pangkat bintara hingga perwira setingkat Kasat dan Kabag. Kabag Psikologi Polda Kaltim, AKBP Said Rifai yang mengawasi pelaksanaan tes mengatakan pelaksanaan tes ini dimaksudkan sebagai satu syarat penggunaan senpi di kalangan polisi. “Tes psikologi ini merupakan salah satu prosedur standar bagi seluruh anggota polisi dalam penggunaan senpi,” ujar AKBP Said, ditemui saat pelaksanaan tes di ruang Reskrim Polres Kutim. Pelaksanaan tes psikologi menurut Said, diberlakukan berdasarkan Peraturan Polri 4/ 2007 tentang Tata Cara Pemeriksaan Psikologi bagi Calon Pemegang Senpi Organik. Tujuannya untuk mengetahui stabilitas emosi dan agresivitas masing-masing personel yang akan memegang senpi. “Meminimalisasi penyalahgunaan senpi, karena dengan tes psikologi dapat diketahui kecenderungan seseorang, mana yang layak pegang senjata api, mana yang tidak,” ungkapnya. Dia menjelaskan, setidaknya ada delapan aspek pencetus SMD

yang dapat dipahami dengan tes psikologi, yakni sikap impulsif atau tidak mampu menahan dorongan untuk bertindak; mudah tersinggung; agresif atau dorongan menyakiti orang lain; dorongan melukai diri sendiri; sikap pamer; prasangka tinggi terhadap orang lain; sikap lalai; dan memiliki masalah serius mengenai keluarga. “Kalau terbukti ada di antara aspek pencetus di atas kita temukan dalam test ini, dan cenderung tak terkontrol, maka secara otomatis personel itu tidak akan diberi senpi, atau kalau saat ini memegang senpi, maka terpaksa dicabut,” katanya. Adapun materi tes yang harus diikuti; tes tertulis, tes kecerdasan, tes kepribadian dan sikap kerja, serta wawancara dan observasi. Hasil dari tes psikologi tersebut, lanjut AKBP Said berlaku selama satu tahun, dan akan dievaluasi pada tahun berikutnya. Pasalnya, perilaku

8 ASPEK PENCETUS PENGGUNAAN SENPI TANPA PROSEDUR 1. Impulsif atau tidak mampu menahan dorongan untuk bertindak 2. Mudah tersinggung 3. Agresif atau dorongan menyakiti orang lain 4. Dorongan melukai diri sendiri 5. Pamer 6. Prasangka tinggi terhadap orang lain 7. Lalai 8. Punya masalah serius mengenai keluarga. (don)

SMD

Dijual Cepat Honda City IDSi Th’2005 Silver Matic, Fas. TV,CD, VCD, DVD, Flash Disk,Dual Air Bag, SRS, Jok Kulit, AC Dingin,PW,PS,EM,Mulus & Terawat, Ban Baru, Harga Rp 150 Jt/ nego.Kredit DP 55 Jt angs Rp.3,9 Jt x smd/10 feb 35 Hub. 08115808759

SMD

SMD

Dijual Kijang LX Tahun 2002 Silver Metalik Fas. VR,AC, Radio Tape,Jok Kulit, Mulus & Terawat Harga Rp 98 Jt/ nego “Bisa Kredit” Hub. 08115808759 smd/10

feb

SMD

smd/10

feb

SMD

Dijual Toyota Great Corolla Tahun 1993 warna Hitam Fas. DVD,TV,AC,VR,PW,PS,Sound System, Harga Rp 67 Jt/nego Hub. 081347209526 smd/9

feb

SMD

feb

SMD

Dijual Avanza Th’2004/2005 Warna Silver Variasi Lengkap, Mulus, Terawat, harga nego, hub. smd/9 08125534443

feb

smd/9

Dijual Panther PU Th’05 Wrn Hitam, STNK Panjang, Hrg 75jt Nego Hub. 081254044776 smd/7

feb

SMD

smd/7

feb

BPN

smd/7

Djl Innova G Wrn Silver Metalik Th.04 Akhir Pemakaian 05, Mulus, Hrg nego, Hub : 0542 – 7096528 / 0811537840 117863/9 feb

SMD

feb

SMD

smd/8 feb

SMD

117863/9 feb

Dijual Over kredit Xenia Li 1000 Th’2005, Hitam, lengkap, body kaleng, (angs.3 Jt-an / Dp 22.5 Jt) bisa tukar tambah, hub. 081253121809 / 085247714177 smd/7 feb

smd/8 feb

SMD

Dijual L300 PU th’2005(bekas toko) & th’2006.Coklat Tua.Mesin standar cat/bodi orisinil.Hrg Nego,bisa smd/8 kredit.Hub.0812 5336 2366

smd/7

feb

Dijual Daihatsu Ferosa Th’94 Wrn Hitam, Mulus, Cat Asli, Mesin Terawat, Body Memuaskan, Fas. AC, Tape, VR, PS, Dijamin Tidak Kecewa, Hrg 50jt Nego Hub. 08125806773 smd/8 feb

smd/8 feb

Dijual Kijang Pick up Th’2004, Kondisi istimewa, KM sangat rendah, Jarang pakai, Harga 87,5 Jt nego, Hub. 081346481943 / smd/8 08125516836

smd/8 feb

feb

Dijual Kijang Krista th’2001.AC Dobel,Tip,PW,PS,VR,Remote.Kondisi mulus istimewa sekali.Silver abuabu.Nego.Bisa tukar tambah,boleh kredit.Hub. Bp.HM Datuk Dirajo,SH.0812 5587 250/ 0541265086 (NO SMS).

Dijual Cepat All New CRV 2.4 AT Th’2007, Warna Hitam, Variasi Lengkap, Harga nego, Hub. 081253062362 smd/8

Dijual cepat Kijang Super th’95.Butuh Uang.Hrg.37jt nett.Hub.0813 4661 5960 / 0811 580 3223 Tidak SMS smd/8 feb

Dijual Suzuki Baleno Th’97 Hijau Tua Metalik, Kond. Prima Fas. AC, Tape, PS, PW, HRg 63jt Nego Hub. 08125531074 smd/9

feb

Dijual Sedan Toyota Corolla GL th’84/ 85.Biru.Kondisi bagus AC Tape VR CL Interior dalam masih asli Hrg.Nego.Hub.0812 581 4165 tidak smd/8 feb sms

smd/8 feb

Dijual Espass Station th’2004 akhir.Merah.AC Tip VR.Nego.Hub.0813 4752 5445

smd/8 feb

Dijual/T.Over Panther LV.Biru.Th’2003.Bagus.Hrg Nego.Hub.0813 4708 5335

smd/9

feb

smd/7

feb

Dijual Kijang LSX th’2004. Hitam. Bensin. Mulus.Hrg.125jt Nego.Hub.0812 5885 649 smd/9

feb

feb

SMD

Djl Cpt Starlet Capsul Th’ 90 Akhir Wrna Merah Marun Fas. AC, DVD Player, MP3, Body Mulus, Hrga 37 Jt Nego Hub. 08115802448

Dijual Suzuki Katana th’93.Pajak baru.AC Tip VR Cat orisinil.Nego.Hub.0852 4687 8666

smd/8 feb

smd/8 feb

SMD

smd/10

feb

Dijual Suzuki Escudo.Biru. th’95.Velg 16",CD.Kondisi siap pakai.Bisa kredit.Hrg Damai.Hub.0541-7138557 feb

Dijual Honda All New Civic 1,8 AT Th’06 Pemakaian 2007, Wrn Hitam, Mulus, Cash/Over Kredit Hub. 081254564425 smd/8

feb

Dijual Panther LS Hi-Grade 2002 Wrn Kuning Gold Metalik, Ban Baru 5, Barang Mulus, Hub. 081350599036 No SMS feb

smd/8 feb

SMD

TAKE OVER XENIA XI 1300CC DELUXE PLUS TH 2008.GANTI DP 50JT.ANGSURAN KURANG 33X.ANGSURAN 3,7JT.HUB.0541-7108507 / 081545429507 feb

smd/10

SMD

SMD

KALAU TIDAK BELI SEKARANG TIDAK AKAN PUNYA: RUMAH TYPE 45.FAS.KOMPLIT.HRG NEGO.HUB.05417220198

smd/8 feb

SMD

smd/8 feb

feb

smd/7

Dijual Mobil Sedan Prestage Th’85 Wrn Biru, Ada AC, PW, Hrg 20jt Nego Hub. 081347820400

Dijual Mazda E2000 Th’97 Cat Asli, Lengkap, Harga 73 Jt nego, Hub. 0811587061

smd/9

Dijual Escudo Th’95 Wrn Ungu Fas. Tape Sound, AC, PW, VR, Hrg 77,5jt Nego Hub. 081347492118

SMD

Dijual /Take over HYUNDAI TRAJET VVT TH’2005.Merah Muda Met.Bagus Istimewa.Harga Nego.Angs.perbln Rp.3.566.000 x 31bln.Hub.0813 5095 2332 (NO SMS-TP) smd/8

Dijual Toyota Avanza VVTI th’2006 akhir warna silver met.Hrg.135jt Nego.Hub.0812 5412 8248

Dijual L300 PU th’2006.Bodi kaleng.Mulus.Terawat.Cat orisinil.Casis utuh.Mesin kering.Bekas Toko.Hrg Nego.Hub.0813 4790 9972 smd/9 feb

SMD

Dijual Honda Genio Th’93 Kond. Memuaskan & Gaul, AC, PW, CL, EM, MP3, Remote, Setir Shiftknob Momo Asli, Angel Eyes Lamp, Hrg 64jt Nego Hub. 08125432998 smd/8 feb

feb

SMD

smd/8 feb

Dijual Cepat Butuh Uang Sedan Great Corolla Tahun 1992 Warna Hitam, Fas.AC,DVD,MP3,VR,PW,PS,Body Kaleng,Mesin Terawat,Harga Rp 55 Jt Hub. 08125527519 smd/7

smd/10

SMD

SMD

SMD

Dijual Isuzu Panther Touring Th’2001/2002, warna Abu-abu Silver, Cat asli, Tangan Pertama, lengkap, harga 120 Jt nego, hub. 0811587061

Dijual Kijang Super Tahun 1996 1,8cc Warna Biru Metalik Fas. VR,AC,Tape,Kondisi Siap Pakai, Harga Rp 52 Jt/nego Hub. smd/9 feb 08125845254

feb

SMD

SMD

Dijual Mitsubishi Strada GLS Turbo Th’2006, warna Putih, kondisi bagus, fas, Standard, harga nego, hub. 085246930618

smd/7

Dijual Cepat Escudo Th’96 Ungu Metalik, Fas. Jok Beeled, Cat Orisinil,PW,PS,AC, Radio Tape,Ban Baru,VR 16",Mulus & Terawat, Mesin Bersih & Halus, Harga Rp 81 Jt/nego (bisa kredit) Hub. 08115808759

SMD

Dijual TO Taft Independent Th’97 Wrn Hitam, Ada Sound, AC, VR, Hrg 35jt Nego Hub. 081254044776

SMD

SMD

SMD

feb

feb

SMD

smd/8 feb

smd/8 feb

smd/7

feb

SMD

SMD

Dijual Kia Picanto Th’06 Pemakaian 2007, Hijau Metalik, STNK baru, Fas, AC, Tape, TV, DVD, VR, KM rendah, harga 95 Jt nego, hub. 081347761475

SMD

SMD

feb

smd/7

feb

SMD

SMD

Dijual Feroza Warna Hijau, Fas, AC, Tape, Asli punya, harga 44 Jt nego, Makelar dilarang Telp…hub. 081254408558

smd/9

feb

Dijual Suzuki Escudo ’95 Kond. Cat Asli, Body Kaleng, PW, PS, AC, Tape, Sound, Hrg Damai, Hub. 08125843668 smd smd/8 feb

feb

Dijual Take Over Xenia 1,0cc Dlx Sporty Warna Silver Tahun 2007 Angs.4,1 Jt Sudah 15 x Bayar. Kondisi Mulus,siap pakai berminat hub. 081254556655 – 081253456770

SMD

Dijual Zebra Master th’2007 bln 11.Kondisi istimewa sekali.Mulus.Hita.STNK baru.Hrg Damai.Hub.0811 580 3225/0541265086 (NO SMS).

smd/9

SMD

Djl Suzuki Baleno Th’97 Wrn Hijau Metalik, kond. Bagus, Fas. AC, Tape, VR, Siap Pakai, Hrg 70jt Nego Hub. 081347793789

smd/7

smd/9

SMD

Dijual toyota Corona Exalon Th’87 Wrn Merah, AC, Tlp, VR, PW, PS, Hrg Nego Hub. 0541-201190 / 081347709967

SMD

SMD

SMD

SMD

feb

117863/9 feb

feb

SMD

feb

Dijual Sedan Ford Lancer Th’93 Wrn biru Metalik, Kond. Istimewa Siap Pakai, TV, DVD, MP3, Full Sound, Full Modif, VR 17”, AC Dingin, Hrg 32jt Nego Hub. 081254340076

Dijual Kijang LX Bensin th’2004.Silver.Plat smd,kondisi terawat.Hub.0812 5800 896 smd/9

feb

SMD

SMD

feb

Dijual Cepat Kijang LX Th’01 Wrn Hitam, Masih Standar, VR, Kond. Bagus, Hrg 85jt Nego Hub. 085752056490

Dijual Isuzu Dmax double cabin th’2005 Warna Abu-abu Metalik. Harga 165 Juta nego. Hub: 08115401988 / 126357/10 feb 081254185856

feb

Dijual 1 unit Truk Mits PS125 Turbo th’2007,Bak pendek/ material.Kondisi bagus.Hrg Nego.Hub.0813 5048 0025

SMD

smd/7

smd/9

Dijual Panther LS th’2002.Merah silver.PW/PS.Barang istimewa.Hub.0813 4641 7722 smd/10

SMD

Dijual Xenia Li Th’2007 Warna Silver, Sangat Istimewa, Full Variasi, Elektrik Mirror, Fas, DVD, PW Hub. 081254497198

SMD

smd/7

feb

SMD

feb

Dijual Panther PU th’2004 akhir.Putih.Bodi mulus,masih kaleng ada A/C.Nego.Hub.0812 5356 6622 smd/9 feb

smd/10

feb

SMD

feb

SMD

Dijual Over kredit Kia Picanto Th’05, warna Kuning, kondisi OK, Velg racing, Angs. 2.464.000 / bln, baru angs ke 2, hub. 0816209795

smd/9

Dijual Espass Station Th’96, 1,3 Wrn ungu, AC Dingin, Tape, VR, Body Kaleng, STNK baru, Hrg Nego Hub. 081347306797 smd/7

Dijual Daihatsu Hiline Pick Up th’2000 Warna Putih. Harga 110 Juta nego. Hub: 081254185856 / 126357/10 08115401988

Dijual Take Over Strada L-200 Tahun 2005 Warna Merah Silver, Siap Pakai Hub. 081350284588

SMD

feb

SMD

feb

Dijual Cepat Avanza Tahun 2005 Tipe G Warna Gold Metalik, Fas. Lengkap,Harga Nego Hub. 081254667386

BPN

SMD

feb

feb

feb

BPN

smd/10

SMD

SMD

Dijual Chev.Aveo.Hitam.th’03/ 04.Pajak baru.TV layar sentuh.Velg 16".Ban baru.Hrg.89jt Nego.Hub.0813 466 29777 smd/10

feb

Dijual Zebra Th’93/94, Warna Silver Body Astra Fas, AC, Tape, harga nego, Hub.081346658682

Dijual Cepat Sedan Honda City Wrn Hitam, Th’97 Fas. PW, PS, VR, CD, Audio, Hrg 70jt Hub. 081253721226

Dijual Honda Jazz IDSI th’05 wrn merah met fas lngkp kondisi mulus&terawatt hrg nego Hub:7116555

smd/10

feb

SMD

smd/7

Dijual Kijang Grand Extra 1.8 th’95.Kondisi orisinil cat.Hijau met.Mesin bagus.Hrg Nego.Hub.0812 536 2366

SMD

Dijual Take Over Strada L-200 Mega Cabin Tahun 2008 Warna hitam, Ganti DP Rp 41 Jt Angs Rp 7.455.500 Sisa 29 Bulan, Tangan Pertama, Baru Paket 6 Bulan Kondisi Istimewa,Hub. smd/9 081213930931

tertidur. Mereka terbangun karena suara dan goyangan tanah terasa cukup kuat. Disebutkan kejadian longsor itu pertama kali terjadi. Namun ia mengaku kedepan akan lebih waspada karena hujan terus mengguyur. Sementara bagian depan rumahnya yang longsor untuk sementara ditutup terpal sambil menunggu informasi lebih lan-

SMD

SMD

Dijual Toyota Corolla EE80 Tahun 1986 Warna Merah, Fas. AC,CD,VR,Kondisi siap pakai, cat masih asli harga nego Hub. smd/9 08125341881

feb

BPN

Dijual Mitsubishi L200 Strada th’2006 Kondisi istimewa. Harga nego. Bisa Kredit. Hub: 081350000878

smd/10

Dijual Honda Cielo Th’95 Full Variasi, Hrg Nego Hub. 05417753007

smd/9

tidak ada vegetasi sama sekali. Terlihat gerusan-gerusan air telah memotong sedikit demi sedikit bukit itu sehingga menjadi labil dan berpotensi longsor. Jika itu terjadi maka bisa membahayakan permukiman padat di bawahnya. Hasir mengatakan kejadian longsor terjadi pukul 06.00 disaat ia dan keluarganya tengah

Dijual Mits. Lancer Dangan Th’90, AC, Tape, VR, Mulus, Hrg Nego Hub. 081254426707

SMD

feb

SMD

Dijual Kijang PU th’2003 bulan 9.Hitam.Kondisi Istimewa sekali/ hampir seperti baru.AC dingin,CD PS PW Remote VR.Hrg Nett.85jt.Serius Hub.0812 5587 250/ 0813 46615960/ 0541-265086 (NO SMS).Jl.Pattimura UD Ghina Mandiri 8V Smd sebrang

feb

Dijual Cepat Great Corolla Th’92 Wrn Silver Kond. Bagus, Fas. AC, CD, Audio, Variasi, VR, Ring 17", Hrg 58jt Hub. 08125539887

SMD

Dijual Toyota Corolla Altis Type G Th’2002 Manual, Kond. Siap Pakai, 2 Air Bag, Asli Smd, Hrg Damai, Hub. 08125843668 Smd

smd/9

TRIBUN KALTIM/DARAJAT MAZUNUS.

SMD

SMD

feb

SMD

Dijual Innova Th’2005 Type G, kondisi Prima, wrna Hitam, mulus, Full Variasi, lngkap, (over kredit Angs.5.2 Jt/sisa 24 bln) Dp Nego, hub. 085247714177 / 081253121809 smd/7

Dijual Take Over Taruna Oxxy CSX Tahun 2006 Warna Merah silver,mulus Hub. 081253137123 smd/9 feb

Dijual Ferosa SE th’95.Fas.AC,sound sistem,bodi orisinil.Merah silver.Hrg.57,5jt Nego.Hub.0813 50944 666

BPN

feb

SMD

SMD

Dijual Toyota Yaris Tipe S, VVT-i A/T Th’2006 Kond. Siap Pakai, Full orisinil Cat, Airbag, Fas. Lengkap, Peminat Serius, Hub. 08125843668 Smd

smd/10

feb

SMD

SMD

Dijual Ferosa Mega Top Th’97 Wrn Merah Fas. VR, Ban Radial, CL, PS, PW, Alarm, Hrg 49jt Nego Hub. 08125400555 / 081545156666

Dijual Cepat Kijang LGX Diesel Th’2003 Akhir Pemakaian Jan’2009 Wrn Hitam, Fas. Lengkap, Siap Pakai, Hrg 128jt Nego Hub. 08125502172 smd/10

feb

Dijual L300 th’05.Kondisi mesin terawat.Bagus,bukan bekas angkutan kayu.Hrg Nego.Hub.0811 580 2424 smd/9

Dijual Xenia Li th’2007.Kondisi mulus orisinil bodi.Silver.Hrg.107jt Nego.Hub.0812 536 2366

jut dari Lurah Pamusian yang datang ke lokasi setelah longsor. “Kami bangun karena mendengar suara “bruug” dan tanah bergoyang disaat longsor. Kita berharap ada bantuan pemerintah untuk siring halaman yang longsor,” ujarnya. Sementara Kepala BMG Tarakan Sutadji Rahardjo mengatakan hujan dengan intensitas ringan hingga sedang akan terus berlangsung hingga awal Maret mendatang. Meskipun curah hujan di bawah 50 ml per jam atau berupa gerimis tetapi berlangsung lama bisa satu hari penuh. Kondisi ini berlangsung hingga akhir bulan ini. Dia mengatakan, hujan yang merata hampir di seluruh Indonesia disebabkan adanya pergerakan angin Tenggara menuju Khatulistiwa yang membawa awan hujan. Selain itu ada pula gerakan angin Utara dan Barat Laut ke arah Kepulauan Indonesia. Kondisi itu menyebabkan konsentrasi awan berkumpul dan menyebabkan hujan merata di hampir seluruh Indonesia. (drm)

Tanah longsor di perbukitan RT 06 Kampung Baru Tarakan, Jumat (6/2).

SMD

Dijual Cepat Honda Supra X Th’2003, Tangan Pertama, Pajak Panjang Kond. Bagus, Hrg 5,1jt Nego Hub. 081314157000 / 081380852525 / Jl. Semeru No. 44 (Blkg Kantor Gubernur)

Over Kredit (sisa 5 bulan x Rp 560000) Yamaha Jupiter MX 135 LC Tahun 2006 Warna Hitam, kondisi siap pakai, ganti DP Rp 8,5jt/nego Hub. 0811587116 (siapa cepat dapat)

SMD

TARAKAN, TRIBUN - Hujan terus menerus selama beberapa hari terakhir membuat kondisi tanah di sejumlah titik menjadi labil. Akibatnya tanah di daerah perbukitan di RT 06, Kampung Baru, Pamusian, Tarakan Tengah, Jumat (6/2) longsor. Meskipun tidak ada korban jiwa tetapi di daerah permukiman cukup padat penduduk itu rawan terjadi longsor susulan. Terlebih berdasarkan pantuan Badan Meteorologi dan Geofisika (BMG) disebutkan hujan akan terus berlangsung hingga Maret mendatang. Pantuan Tribun di lokasi longsor terlihat halaman rumah milik Hasir termasuk jalan semen yang bisa dilewati kendaraan roda dua amblas. Tanah yang bergeser hampir empat meter jauhnya mengenai penampungan air milik tetangga Hasir yang ada di bawahnya. Meskipun tidak mengenai bangunan rumah tetapi tanah di sekitarnya labil dan bergoyang. Terlebih di bagian belakang rumah Hasir terdapat bukit curam yang telah terkelupas dan

SMD

SMD

Dijual Honda Jazz i-DSI Th’2005 Kondisi Mulus, Lengkap, KM 28000, Harga nego, Hub. 0816207646

SMD

Dijual Suzuki Katana th’88.Gold.Barang siap pakai.Fas.PS Tip AC.Hrg.25jt Nego.Hub.0813 4758 smd/10 feb 9543

SMD

Dijual kijang super tahun 1980 warna hijau metalik,velg racing, surat lengkap, harga Rp 25 Jt/nego Hub. 08125845254 smd/9

● Tanah Bergeser Hampir Empat Meter

SMD

SMD

Dijual Honda Jazz V-Tec Th’2007 Triptonik Matic Silver Stone, Original, Mulus, Istimewa, Hub. 0541-262088 / 081346659322

Dijual Kijang Krista Diesel Th’2001 Mulus, Original Cat, Siap Pakai, Wrn Biru Metalik, Mulus, Hub. 0541-262088 / 08125536622 smd/10 feb

SMD

seseorang sangat dinamis, di antaranya karena faktor lingkungan, sosial, keluarga dan tekanan ekonomi. “Hasil tes ini berlaku selama satu tahun karena perubahan perilaku itu sangat dinamis. Orang yang hari ini emosinya stabil bisa saja, besok labil karena putus cinta. Makanya tes ini diberlakukan periodik,” tandasnya. Senada, Kabagmin Polres Kutim, Kompol I Nyoman Surada, mengatakan pelaksanaan tes di lingkungan Polres Kutim, sengaja dilakukan untuk meminimalisasi penggunaan senpi yang menyalahi aturan Korps Kepolisian. “Memang tidak ada jaminan bahwa tes ini bisa membuat seluruh personel yang memegang senpi, bisa menggunakan sesuai prosedur, tapi minimal kita bisa melakukan tindakan preventif dengan memahami kepribadian masing-masing personel sejak dini,” katanya. (don)

Hujan Tiap Hari Hingga Akhir Februari

smd/8 feb

SMD

Dijual Espass Th’97 Warna Merah, Langkap, harga 32 Jt nego, hub. 0811587061 smd/8 feb

Dijual Jimny LJ 80/81.Kuning.Kondisi siap pakai.STNK panjang.Karburator / ban/kampas rem semua baru. Ada Radio/Tape.Stir Velg Spion semua racing.Ada Double Gardan.Hrg.19jt.Hub.0812 581 4165 (bisa nego/tidak sms) smd/8 feb


Halaman 22

Sabtu, 7 Februari 2009

Tempat Jualan akan Ditutup ● Pemkot Siapkan Perda untuk Pedagang Pasar

HUMAS PEMKOT

Wawali Rizal Effendi meminta petugas membersihkan sampah yang ada dalam pot bunga sekitar Pasar Klandasan, Jumat (6/2).

Warga Minta Ganti Rugi Pertamina ● Pemkot Kumpulkan Data Inventarisasi Lahan BALIKPAPAN, TRIBUN - Beberapa warga Balikpapan yang menempati lahan milik Pertamina di kawasan Karang Anyar, mengatakan akan menerima jika pihaknya diminta meninggalkan lahan tersebut. Dengan catatan, Pertamina akan memberikan ganti rugi yang layak. Karena mereka menempati lahan itu sudah puluhan tahun. “Kalau mau kita pindah, tentu ganti ruginya harus sesuai. Saya tinggal di sini sudah 20 tahun lebih,” kata Reza, Jumat (6/2). Hal senada juga disampaikan warga lainnya, Ruslan, yang sehari-harinya berjualan es kelapa. “Saya sudah sejak lahir tinggal di sini mas. Memang rumah saya hanya rumah kayu. Tapi kalau ganti ruginya

sedikit, saya mau tinggal dimana lagi,” katanya. Mereka juga mengeluhkan persoalan lahan PT Pertamina yang telah mereka duduki sejak lama, hingga kini tak kunjung tuntas. Akibatnya, mereka tidak bisa membuat surat kepemilikan lahan. Wargapun tidak bisa memiliki surat-surat lainnya termasuk Izin Mendirikan Bangunan (IMB). “Dulu kan sudah pernah dibahas untuk ganti-rugi. Tapi nggak tahu berapa. Tiba-tiba saja hilang, dan nggak dibahas lagi sama Pertamina,” katanya. Kepala Bagian Pemerintahan Setkot Balikpapan Hariyadi, Jumat (6/2), mengatakan terhambatnya penyelesaian sengketa lahan itu disebabkan terjadinya mutasi pejabat Pertamina

UP V Balikpapan. “Jadi begitu ada pejabat Pertamina yang dimutasi, akhirnya mentok lagi,” katanya. Ia mengakui, keputusan akhir masalah lahan itu bukan ditentukan pejabat Pertamina Balikpapan. “Tapi kan mereka yang berkoordinasi ke pusat. Tim sudah membahas, tiba-tiba pejabat itu dimutasi akhirnya koordinasi ke Pertamina pusat tak jalan,” katanya. Upaya pembebasan lahan milik Pertamina ini muncul karena keinginan masyarakat yang disampaikan ke Pemkot Balikpapan. “Masyarakat ini bagian dari tugas pemerintah dan kami harus menjembatani keinginan mereka. Tapi keputusan bukan pada kami, semuanya di Pertamina pusat,” ujarnya. (m23/bdu)

Perawatan Tradisional Tiongkok Kuno Hadir di Balikpapan KECANTIKAN adalah hal penting bagi setiap wanita. Bukan cuma cantik dari luar tapi juga dari dalam. Persisnya kecantikan organ intim. Banyak cara dilakukan wanita untuk tampil cantik, salah satunya melalui perawatan tradisional Tiongkok kuno. Maria Syailendra, pakar kecantikan alternatif dari Jakarta menyebut bahwa ratus kewanitaan adalah hal yang baik, khususnya bagi mereka yang telah menikah atau pernah melahirkan. Istilah ratus sendiri berasal dari kata pengasapan atau penguapan. Teknik perawatan ini menggunakan ramuan rempah-rempah yang diracik secara alami. “Semua ramuan kami telah terbukti aman dan higienis, tak menyebabkan iritasi,” kata Maria yang telah puluhan tahun mempelajari metode kuno dari Cina tersebut. Berbeda dengan spa, ratus tiongkok kuno ini hanya boleh dilakukan wanita dewasa yang telah menikah atau pernah melahirkan. Mengapa? Karena persalinan bisa mengakibatkan melemahkan otot dasar panggul. Inilah yang membuat otot-otot organ intim menjadi

kendur. Dengan racikan rempahrempah yang diasapkan, seperti kayu manis, bunga melati, dan rempah lainnya, ratus tiongkok mampu mengencangkan otototot di dinding organ intim, sehingga otot tersebut kembali mengencang dan menyempit. Pengasapannya sendiri cukup dilakukan antara 10-15 menit. “Hasilnya bisa langsung ketahuan. Jika organ intim bermasalah, efeknya dirasakan pasien. Dan biasanya akan dilakuan pencucian sebanyak dua kali. Terapi ini juga sangat bagus untuk mencegah timbulnya jamur yang bisa mengakibatkan keputihan pada wanita,” ujarnya. Manfaat lainnya melancarkan aliran darah. Setelah pengasapan, dilakukan terapi totok pada otot yang berada di sekitar perut untuk mengencangkan otot organ dalam wanita. Proses ini disempurnakan dengan bantuan tenaga prana yang dimiliki terapis. Setelah membuka praktek di banyak kota, kini Maria Syailendra bisa dikunjungi di Hotel Mega Lestari Balikpapan dari tanggal 6 sampai 9 Februari atau bisa menghubungi telepon 0817456760. (adv)

BALIKPAPAN, TRIBUN - Inspeksi mendadak (sidak) ke pasar kembali dilakukan Wakil Walikota Balikpapan Rizal Effendi, Jumat (6/2). Sekitar pukul 09.00 Wita, Rizal bersama sejumlah pejabat Pemkot Balikpapan, diantaranya Kepala DKPP, Soufian AS dan Kepala Dinas Pasar, Hairani, sidak ke Pasar Klandasan. Saat sidak rombongan masih menemukan sampah berserakan di depan kios dan saluran drainase yang tersumbat. Melihat ini Rizal tak henti-hentinya mengimbau pedagang untuk tidak membuang sampah di di depan kios dan saluran drainase. “Jangan membuang sampah disini lagi yah,” ujarnya kepada pedagang. Mendengar ini pedagang hanya menganggukan kepala. Dalam sidak ini, Rizal juga menyusuri jalan di luar pasar. Rizal menemukan sampah plastik dan puntung rokok yang dibuang pot bunga. Melihat ini Rizal mengambil dan membuangnya di tempat sampah. “Jangan buang sampah di pot bunga dong, ini merusak keindahan kota,” ujarnya yang terlihat kesal.

Melihat keadaan pasar seperti ini, membuat Rizal geram. Untuk itu, dalam waktu dekat, orang nomor dua Balikpapan ini akan membuat peraturan daerah (perda) sampah untuk para pedagang di pasar. “Kita akan segera buat perdanya, dan menetapkan sanksinya. Sehingga bila kedapatan ada pedagang yang masih buang sampah sembarangan, tempat jualannya kita tutup,” ungkapnya. Mengenai kapan perda itu dibuat, kata Rizal, pihaknya bersama tim yang terdiri dari DKPP, dan Dinas Pasar, masih melaku-

kan pembicaraan. “Sabtu besok (hari ini, red) tim akan rapat membahas perda ini. Sehingga dengan perda ini semua dapat mentaatinya,” ungkapnya. Sementara itu, selama melakukan sidak di pasar-pasar, Rizal menilai pasar Pandasari yang paling jorok. “Pasar Pandansari itu paling jorok, karena disana itu, saya melihat semua paritnya penuh dengan sampah,” ucapnya. Selama sidak, ia masih melihat kebiasaan pedagang yang membuang sampah pada sore hari, setelah selesai berjualan. “Adanya kebudayaan mem-

buang sampah pada sore hari ini yang harus diubah. Sebab ini salah satu penyebab pasar menjadi kotor. Seharusnya bila ada kotoran langsung saja dibuang sampah, sehinga lingkugan pasar tetap terjaga,” ungkapnya. Untuk diketahui, Rizal melakukan sidak di pasar ini berkaitan dengan penilaian Adipura. Rizal berharap dengan adanya sidak bisa memotivasi pedagang untuk memperhatikan lingkungan kebersihan. “Kita optimis bisa meraih kembali Adipura, untuk itu pasar masih terus kita pantau kebersihannya,” ujarnya. (jnh)

Setuju Diberi Sanksi MENANGGAPI akan adanya rencana pembuatan perda sampah bagi pedagang, Heni salah satu pedagang buah di Pasar Klandasan, menyetujuinya. “Saya setuju saja, karena dengan adanya perda membuat saya dan teman-teman untuk lebih memperhatikan kebersihan,” ujarnya. Wanita yang telah lima tahun berjualan di Pasar Klandasan ini mengaku setiap hari

membuang sampah pada tempat sampah yang telah disediakan. Namun ia membuang sampah setelah selesai berjualan. “Saya bersihkan, kalau sudah mau tutup. Yah biar bersih sekalian saja. Kadang kala juga saya minta petugas kebersihannya, dan saya berikan uang Rp 5.000,” katanya. Hal senada juga diungkapkan Sunersih. Pedagang nenas dan sayur. “Setuju aja, ini juga

demi kebaikan semuanya, kalau pasar bersih, saya sebagai pedagang juga senang,” katanya. Saat sidak kemarin, ia sempat diingatkan untuk tidak buang sampah di depan tempatnya berjualan. Sebab kotoran kulit nenas yang dikupasnya, dibiarkan beserakan dilantai. “Iya sempat ditegur, tapi sejak ditegur saya sudah menaruh kulit kotoran nenas ke plastik,” katanya. (jnh)

Pemkot Ancam tak Keluarkan IMB ● Developer Wajib Membangun Bendali Kepala Bappeda BaBALIKPAPAN, TRIlikpapan, Suryanto, meBUN - Berbagai upaya ngatakan aktifitas dedilakukan Pemkot Baveloper membangun likpapan untuk mengperumahan juga bisa atasi banjir. Selain memenyebabkan banjir. nyediakan anggaran “Jadi sebelum develuntuk pengembangan oper membangun pesarana wilayah dan inrumahan, mereka wafrastruktur kota guna TRIBUN/NEV jib membangun bozem mengatasi masalah (bendali) terlebih dulu,” banjir, developer juga Suryanto diwajibkan membangun ben- ujarnya, Kamis (5/2). Menurutnya, bozem yang dungan pengendali (bendali).

Banjir jadi Prioritas PEMKOT Balikpapan akan mengarahkan APBD 2009 pada pengembangan sarana wilayah dan infrastruktur kota terutama untuk mengatasi masalah banjir. Berapa besaran dana yang akan dialokasikan untuk penanganan banjir, masih menunggu pengesahan APBD pekan depan. Penanganan masalah banjir ini melibatkan lintas sektoral seperti Dinas Pekerjaan Umum dan Badan Pengendalian Dampak Lingkungan Daerah (Bapedalda). Sementara, untuk mengatasi banjir perlu analisa persoalan mulai dari hilir hingga ke hulu. Bicara banjir tentu bicara daerah tangkapan air. Di Balikpapan ada beberapa daerah tangkapan yang akan berpengaruh

kalau turun hujan. “Kalau menganalisa banjir, pasti ke masing-masing daerah tangkapan atau daerah aliran sungai (DAS). Di Balikpapan, problemnya kalau air laut pasang terus hujan juga turun, itu yang sulit untuk mengatasi banjir. Di negara majupun akan kesulitan,” kata Kepala Bappeda, Suryanto. Untuk mengatasi banjir bukanlah hal mudah. Misalnya, saat diadakan analisis dan dikeluarkan rekomendasi untuk pembebasan tanah, biasanya masyarakat akan menjual tanah dengan harga tinggi. “Di sisi lain, pembebasan tanah tidak boleh jauh dari nilai jual objek pajak (NJOP). Jadi banjir ini awalnya juga dari masalah sosial,” katanya. (m23)

sifatnya sementara ini dibangun untuk menahan air sebelum masuk ke sungai. “Kalau biasanya developer (pengembang) membangun perumahan terlebih dulu, ketika ada limpasan ke sungai, akhirnya terjadi sedimentasi, sungai menjadi dangkal. Ini yang menyebabkan air meluap,” katanya. Ia mengatakan, jika pembangunan bozem tak diindahkan developer, tentunya akan diberlakukan sanksi tegas. “Bisa di-

hentikan kegiatannya, bisa juga tidak diberikan izin mendirikan bangunan (IMB),” katanya. Sementara itu untuk developer yang telah melaksanakan kegiatan pembangunan sebelum aturan itu keluar, akan dilakukan evaluasi lebih lanjut. “Karena yang dulu ada juga developer yang sudah membangun bozem, cuma kita mau lihat apakah itu sudah sesuai. Makanya untuk evaluasi ini, kita melihat lebih jauh lagi,” katanya. (m23)

TRIBUN/JUNISAH

Hadiah tempat makan dan tempat susu yang diberikan kepada peserta lomba.

Peserta Dapat Tempat Makan dan Susu BALIKPAPAN, TRIBUN Kabar gembira bagi orangtua yang memiliki anak berusia antara 4 bulan hingga 3 tahun. Tribun Kaltim bekerjasama dengan PT Fonterra Brands Indonesia, menggelar acara Kid’s Contest pada 1 Maret 2009 di Atrium Plaza Balikpapan. Dalam Kid’s Contest ini ada empat kontes yang diperlombakan. Yakni Kontes Foto Kids (Usia 4 bulan-3,5 tahun), Kontes Merangkak Kid’s (Usia 4-12 bulan), Kontes Bayi Sehat (Usia 4 bulan-3 tahun) dan Kontes Fashion Show (Usia 3-5 tahun). Setiap kontes ketentuan lombanya berbeda. Misalnya untuk Kontes Foto Kid’s, wajib membawa foto ukuran 4R paling lambat 28 Februari. Kontes Bayi Sehat, wajib membawa Kartu Menuju Sehat (KMS) yang biasanya dibawa ke posyandu dan puskesmas. “Bagi orangtua yang ingin mengikutsertakan anaknya di kontes ini, dapat mendaftar, di stand yang telah ditentukan. Syarat untuk mengikuti kontes ini cukup mudah, hanya membeli satu kaleng 400 gr Anmum Essential, dapat mengikuti satu kontes yang diinginkan,” ujar Koordinator Acara Kid’s, Adhie Pratama, Jumat ( 6/2). Adhie mengatakan, peserta yang telah mendaftar mendapatkan

souvenir menarik, yaitu satu tempat makan anak lengkap dengan sendok dan garpu atau tempat susu anak. “Ada dua souvenir pilihan yang kita berikan. Di sini peserta dapat memilih salah satu souvenir, apakah tempat makan atau tempat susu,” katanya. Jumlah peserta sampai kemarin mencapai 200 anak. “Di lomba ini kami batasi jumlahnya sebanyak 1.500 anak. Untuk itu, orangtua yang ingin mengikutsertakan anaknya, buruan saja mendaftar,” ungkapnya. Acara ini disponsori, Smart FM, PT Pandega Citraniaga, Rumah Sakit Pertamina Balikpapan (RSPB), dan Kelompok Bermain Kid’s di Perumahan Wika. (adv)

TEMPAT PENDAFTARAN ■ Hypermart di The Plaza

Balikpapan Trade Center ■ Hero Supermarketdi

Balikpapapan Plaza ■ X Mini Market di Kebun

Sayur ■ Maxi 3 di kilo ■ Maxi 4 di Sepinggan ■ Tribun Kaltim di Jalan

Indra Kila No 1 ■ Kelompok bermain kid’s di Perumahan Wika

LAYANAN INFORMASI ■ (0542) 7029233 ■ (0542) 5646802 ■ (0542) 9152383


Halaman 23

Sabtu, 7 Februari 2009

Dilarang Akrab dengan Tahanan ● Penyuluhan Narkoba Pegawai Rutan Balikpapan

ILUSTRASI : ERVAN

Main Futsal Hilangkan Penat GAYA bicaranya lugas, terbuka tapi tetap tenang dalam penyampaian. Itulah Kasubsi Pelayanan Tahanan (Peltah) Rumah Tahanan kelas II Balikpapan, Jumadi. Pria kelahiran Ngawi, 21 September 1969 itu menjabat Kasubsi Peltah di rutan Balikpapan menginjak tahun ketiga. Banyak permasalahan datang silih berganti. Tapi ia menganggapnya sebagai resiko pekerjaan. “Tidak ada pekerjaan yang tidak memiliki resiko, semua pasti beresiko,” katanya. Mengingat pekerjaannya berada di lingkup aturan yang ketat. Jumadi mengaku dalam kondisi simalakama apabila dibenturkan dengan rasa kemanusiaan. “Aturan tetap ditegakkan tapi terkadang kita bertemu

dengan kondisi rasa prihatin yang diderita orang lain,” ungkapnya. Jumadi mencontohkan di dalam rutan terdapat tahanan wanita sedang hamil tua karena kasus menyiram anaknya sendiri dengan air panas. Kemudian tahanan wanita itu harus menjalani proses kelahiran dengan cara operasi. “Bagaimanapun juga kita tetap membantu si tahanan agar tetap selamat dan nyaman bersama bayinya,” kata Jumadi. Untuk mengatasi rasa penat dari kesibukan sehari-harinya. Jumadi biasa berolahraga Tennis atau Futsal. “Berhubung sekrang musimnya futsal, saya bersama rekan-rekan main futsal di Marbo. Main futsal bisa menghilangkan kepenatan,” ujarnya. (bay)

BIODATA Nama: Jumadi TTL: Ngawi, 21 September 1969 Jabatan: Kasubsi Pelayanan Tahanan Rutan Balikpapan Hobi: Futsal dan Tennis. (bay)

BALIKPAPAN, TRIBUN- Memerangi narkoba tidak hanya di lingkungan masyarakat. Di dalam Rumah Tahanan (Rutan) atau Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) juga perlu tindakan perang terhadap narkoba. Demikian diungkapkan kepala Rutan Kelas II B Balikpapan Edy Hardoyo usai melaksanakan penyuluhan narkoba terhadap pegawai rutan di aula Rutan II B Balikpapan, Kamis (5/2). Pegawai Rutan sebenarnya sudah tahu proses menangani para tahanan yang ketahuan menggunakan narkoba di dalam rutan. Namun pihaknya mengadakan penyuluhan bekerjasama dengan Direktorat Reserse Narkoba Polda Kaltim untuk penyegaran. “Sebenarnya kita sudah tahu bagaimana prosedurnya tetapi ini hanya untuk penyegaran, petugas rutan juga manusia yang perlu diingatkan,” kata Edy. Ia mengatakan, kasus narkoba di dalam rutan atau lapas rawan terjadi. Pihaknya kini melakukan pengawasan lebih intensif terhadap pembesuk atau penjaga rutan itu sendiri. Menurutnya pembesuk bisa saja membawa narkoba dengan berbagai cara. Tidak menutup kemungkinan pembesuk menggunakan petugas rutan dengan imbalan yang menggiurkan. “Makanya petugas rutan jangan sampai terlibat emosional dengan tahanan, napi atau pembesuk, itu sangat mempengaruhi

kinerjanya,” kata Edy meningkatkan kepada pegawai rutan. Kasubsi Pelayanan Tahanan, Jumadi menambahkan selain menggunakan jasa petugas rutan. Pembesuk bisa saja berpura-pura membawa kue yang didalam kue terdapat narkobanya. “Bisa saja kita dikelabui dengan kue atau dengan menggendong anak kecil tapi disaku baju anaknya ada narkobanya,” kata Jumadi. Jumadi menuturkan, pada tahun 2008 terungkap 3 kasus narkoba di dalan rutan. “Dua kali kasus Double L (pil koplo) dan terakhir sabu seberat 0,3 gram,” katanya. Tersangkanya kini sudah menjalani sidang. Dalam penyuluhan narkoba kemarin, diikuti lebih dari 50 pegawai rutan. Beberapa pega-

TRIBUN KALTIM/AHMAD BAYASUT

Pegawai Rutan II B Balikpapan mendengarkan sosialisasi narkoba dari Polda Kaltim, Kamis (5/2).

wai antusias mengikutinya dengan banyak bertanya kepada narasumber dari Polda Kaltim

yang dipimpin oleh Kasat Bin Luh Direksoba Polda Kaltim, AKBP Gandung. (bay)

Overload 3 Kali Lipat SUDAH bukan rahasia umum bila Rumah Tahanan (Rutan) atau Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) di Indonesia melebihi kapasitas. Satu diantaranya Rutan kelas II Balikpapan yang mengalami kelebihan kapasitas (overload) hingga 3 kali lipat lebih. “Idealnya rutan di sini untuk 188 orang tetapi sekarang penghuninya mencapai 430 tahanan,” kata Kasubsi Pelayanan Tahanan Jumadi ditemui di Rutan Kelas II Balikpapan, Kamis (5/2). Selain penuhnya tahanan di rutan, fasilitas dan tenaga sumber daya manusia (SDM) di rutan kurang. “Semua pegawai di rutan 51 orang termasuk kepala rutan,” kata Jumadi. Jumadi menjelaskan setiap regu penjaga rutan hanya 6

orang. Untuk pos penjagaan, Rutan Balikpapan hanya memiliki 4 pos di tiap sudutnya. “Pos itu hanya dijaga satu orang saja, karena yang lainnya menjaga di bawah,” kata pria Ngawi itu. Penuhnya penghuni rutan Balikpapan dibenarkan oleh Kepala Rutan Kelas II Balikpapan, Edy Hardoyo. Menurutnya rutan atau lapas yang melebihi kapasitas merupakan masalah klasik. “Di mana ada rutan di Indonesia yang tidak overloaded, semua pasti kelebihan penghuninya,” katanya. Edy menuturkan tidak ada antisipasi apapun mnegenai penuhnya rutan. Hanya saja kata Edy, tidak ada orang yang berbuat kriminal sehingga tidak masuk rutan. (bay)

Perguruan Tinggi Kebagian Rp 3,5 M juta. “Total untuk BALIKPAPAN, Uniba mencapai Rp TRIBUN - Pemerin566 juta,” katanya. tah Kota Balikpapan Sedangkan pertelah mengucurkan guruan tinggi lainbantuan sosial sebenya hanya mendasar Rp 3,5 miliar unpatkan bantuan SDtuk 13 perguruan M dosen berkisar Rp tinggi di Balikpapan. 45 juta-Rp 70 juta, Bantuan yang berdan bantuan kemaasal dari APBD BaTRIBUN KALTIM/NEV hasiswaan mulai dalikpapan 2008 itu di- Semauna ri Rp 8 juta-Rp 30 gunakan untuk sarana fisik, kegiatan kemahasiswa- juta. “Jadi tergantung jumlah an dan bantuan sumber daya dosen dan mahasiswa,” ujarnya. Tak hanya perguruan tingmanusia (SDM). Kepala Bagian Sosial Sekkot gi, 110 masjid, 18 gereja, 5 vihara Balikpapan, Semauna Rizal, serta 2 pura mendapatkan banmengungkapkan seluruh per- tuan masing-masing Rp 10 juta. “Ada 97 mushola yang juga guruan tinggi mendapatkan bantuan Rp 100 juta untuk sara- mendapat bantuan masingna dan prasana fisik kampus. masing Rp 8 juta,” ujarnya. Ban“Tapi untuk bantuan mahasis- tuan lain diberikan kepada 23 wa dan peningkatan SDM do- pondok pesantren, yang besarsen, jumlah bantuan berbeda,” nya bervariasi tergantung jumlah ustad dan santri. “Pemkot ujarnya, Jumat (6/2). Tahun lalu Universitas Ba- juga membantu 1351 guru di likpapan mendapatkan bantu- 265 taman pendidikan baca Alan SDM dosen hinggga Rp 366 Quran. Masing-masing guru juta sedangkan untuk kegiatan mendapatkan bantuan Rp370 mahasiswa mencapai Rp 100 ribu satu tahun sekali,” kata-

nya. Semauna menegaskan, karena bantuan sosial ini berasal dari uang pemerintah, para penerima wajib membuat pertanggungjawaban paling lam-

bat satu bulan setelah menggunakan anggaran. “Kalau dia tidak menyampaikan laporan, bantuan tahun ini (2009) tidak kami berikan,” katanya. (m23)

Susun Skripsi Dapat Bansos SELAIN bantuan beasiswa, Pemkot Balikpapan juga menyediakan bantuan sosial untuk mahasiswa Balikpapan yang sedang menyusun skripsi atau tugas akhir. “Tapi buat mahasiswa murni, artinya dia tidak bekerja,” kata Kepala Bagian Sosial Setkot Balikpapan Semauna Rizal, Jumat (6/2). Tahun lalu hanya dialokasikan anggaran Rp 125 juta, sedangkan tahun ini akan ditingkatkan jumlahnya mencapait Rp150 juta. “Tahun lalu memang ada 60 mahasiswa yang belum terakomodir karena lambat mengajukan,” ujarnya. Bantuan tugas akhir itu besarnya Rp1 juta untuk mahasiswa Diploma III, Rp 1,5 juta mahasiswa S1 dan Rp 2 juta bagi mahasiswa S2. Sedangkan untuk organisasi Keluarga Pelajar Mahasiswa Balikpapan (KPMB) di luar daerah, masing-masing mendapatkan dana operasional Rp 15 juta serta biaya kursus Bahasa Inggris Rp 50 juta. “Untuk kursus Bahasa Inggris kami menunjuk satu lembaga, bekerjasama melaksanakan kursus. Teknisnya kita serahkan ke KPMB di masing-masing kota,” ujarnya. (m23)


Halaman 24

Sabtu, 7 Februari 2009

Mulai Gaet Pelajar

VOX POPULI

Ingin Sehat Hj Meli SAYA bergabung di Rully Aerobic selain untuk membuat tubuh sehat, mencari teman. Bergabung di klub ini cukup asik. Kami selalu menjaga kekompakan termasuk mengikuti rekreasi bersama. Pokoknya di sini enak deh.

Jaga Penampilan Sanawiah BERGABUNG bergabung di sini asyik karena latihan pada malam hari. Apalagi kami tidak memiliki waktu untuk latihan sore hari. Selain itu, ikut senam aerobic kan juga untuk suami. Kalau jaga penampilan kan suami juga senang.

Banyak Teman Kiki

SEJAK bergabung dua tahun lalu, saya sekarang lebih sehat lagi. Ternyata dengan melakukan olahraga senam aerobic ini memberikan nilai tambah. Di sini bertemu banyak teman dan sudah akrab seperti saudara.

FOTO: TRIBUN/HO

TU..WA..GA...para ibu bersemangat mengikuti lomba senam aerobik. Badan sehat, lincah, dan stamina pun terjaga.

KEBERADAAN Rully Aerobic di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) cukup mendapat perhatian di masyarakat termasuk pelajar. Saat ini Rully biasa memperkenalkan earobik di kalangan pelajar. Saat ini SMK Pelita Gama dan SMA I Penajam sudah bisa ikut senam earobik yang digelar di sekolah mereka masingmasing. “Saya ingin senam aerobic ini disenangi di sekolah.Makanya sekarang saya dan teman-teman mulai memperkenalkan di sekolah,” ungkap Ketua Rully Aerobic Endang. Endang mengaku hasilnya cukup memuaskan karena sampai sekarang sudah beberapa siswa mulai bergabung dengan Rully Aerobic. Bahkan Endang menyatakan, suatu saat akan

TRIBUN KALTIM/MIR

Endang Ridwan

melakukan perlombaan aerobic antarsiswa di PPU. Selain memperkenalkan di sekolah, Endang mengatakan pihaknya juga akan membuka di sejumlah wilayah di PPU termasuk di Petung. Ia melihat antusias masyarakat untuk mengikuti senam aerobic di PPU cukup tinggi.(mir)

Malam Hari Lebih Ramai ● Pungut Rp 60 Ribu untuk Rekreasi dan Pertandingan SENAM aerobic yang mulai diperkenalkan tahun 1960 banyak diminati masyarakat di seantero dunia tidak terkecuali di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU). Namun di PPU baru dimulai tahun 2006 bersamaan dengan terbentuknya Rully Aerobic yang dipimpin Endang Ridwan. Pada awalnya anggotanya hanya sekitar 20 orang. Setelah berjalan hampir empat tahun, kini anggotanya sudah mencapai angka 100 orang lebih. Menurut Endang, terbentuknya Rully pada awalnya melihat kondisi masyarakat terutama kaum

perempuan yang hanya melakukan olahraga ringan saja. Setelah berkumpul beberapa orang akhirnya disepakati untuk membentuk kelompok senam aerobic. “Kebetulan kami memiliki hobi yang sama yaitu senam aerobic. Kami membentuk ini agar kaum perempuan bisa sehat,” ujarnya. Awalnya anggotanyan hanya 20 orang yang berasal dari ibu rumah tangga, pegawai swasta dan pegawai negeri sipil (PNS). Namun saat ini anggotanya terus bertambah, bukan hanya dari kalangan ibu rumah tangga namun juga istri pejabat ikut bergabung dalam

senam aerobic ini. Banyaknya anggota yang tergabung dalam senam aerobic ini sehingga jadwal latihan harus dibagi. Untuk setiap minggu dilakukan latihan senam siang dan malam sebanyak tiga kali. Pembagian ini dilakukan untuk memberikan kesempatan kepada perempuan yang hanya memiliki waktu pada malam hari. “Kan banyak ibuibu baru memiliki waktu pada malam hari dan pesertanya cukup banyak, jadi sangat ramai,”katanya. Untuk menjadi anggota Rully Aerobic, tidak terlalu sulit. Silakan

datang ke tempat latihan di Gedung PLN Penajam. Untuk latihan tiga kali seminggu mereka hanya dipungut Rp 60.000. sementara latihan dua kali seminggu dipungut Rp 50.000. Dana yang terkumpul lanjut Endang digunakan untuk berbagai kegiatan Rully Aerobic. Mulai dari biaya untuk kegiatan pertandingan sampai untuk rekreasi anggota. Endang menyatakan, senam aerobic juga sudah diikuti sejumlah guru. Namun saat mereka mengikuti latihan masih terkesan malumalu. “Jadi kalau mereka latihan, pintu gedung kami tutup karena

mereka masih malu-malu,” katanya. Sementara dalam latihan mereka menyiapkan berbagai alat termasuk matras. Lebih lanjut Endang menjelaskan, setiap tahun Rully menggelar lomba senam aerobic dan pocopoco. Bahkan jumlah peserta setiap menggelar lomba bisa mencapai ratusan orang. Mengenai pembiayaan, Endang menambahkan, perhatian pemerintah daerah melalui KONI PPU cukup tinggi. Buktinya, setiap menggelar kegiatan berupa lomba selalu mendapatkan bantuan dari KONI PPU. (mir)

Thomas : Pegawai Harus Meningkatkan Etos Kerja SEJALAN dengan dikeluarkannya Peraturan Pemerintah No. 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah, dan secara kontekstual kemudian dipertegas lagi dengan dikeluarkannya beberapa Peraturan Daerah (Perda), yakni: Nomor 4 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kabupaten Kutai Barat, Nomor 5 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Kutai Barat, Nomor 6 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Inspektorat, Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Lembaga Teknis Kabupaten Kutai Barat, Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Kutai Barat, Nomor 8 Tahun 2008 Organisasi dan Tata Kerja Kecamatan Kabupaten Kutai Barat, Nomor 9 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Kutai Barat, maka perlulah dilakukan alih tugas atau mutasi jabatan dalam rangka penyelenggaraan Pemerintahan Daerah di Kabupaten Kutai Barat. Dalam hal ini Bupati Kubar Ismail Thomas SH menegaskan, mutasi perlu pula dilakukan sebagai bentuk penyegaran, perbaikan kinerja dan untuk mengembangkan karir pegawai/ pejabat, sebagai bentuk penghargaan atas prestasi kerja yang dicapai serta mengisi jabatan yang lowong karena ada pejabat yang pensiun atau yang akan pensiun serta merupakan daya upaya untuk menguatkan organisasi Perangkat Daerah di Kabupaten Kutai Barat ini. “Dalam kesempatan yang baik ini, saya ingin mengajak kita untuk melihat tujuan yang terakhir di atas, sebab tujuan tersebut lebih mengacu kepada keseluruhan kepentingan pemerintah dalam menjalankan tugas dan tanggungjawabnya untuk mewujudkan pembangunan kesejahteraan masyarakat Kutai Barat secara profesional dan berkelanjutan,” tandasnya.

diamalkan dengan sekuat tenaga sesuai instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2004 tentang Percepatan Pemberantasan Korupsi dan mentaati peraturan perundangundangan yang berlaku dalam pekerjaan dan kelakuan seharihari. “Oleh sebab itu, Pakta Integritas ini merupakan komitmen dan tekad bagi semua pejabat untuk sungguh-sungguh: Berperan secara proaktif dalam upaya-upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi dan berjanji untuk: Tidak melakukan perbuatan melawan hukum yang dapat menimbulkan kerugian Negara. Tidak akan menerima suap dari

siapapun juga. Tidak melakukan penggelapan dalam jabatan. Tidak melakukan pemerasan.Melaporkan setiap gratifikasi yang diterima. Melaksanakan pola hidup sederhana. Tidak akan berkolusi dengan siapapun juga yang diduga bertentangan dengan perbuatan melawan hukum. Tidak berbuat curang. Melaporkan setiap indikasi tindak pidana korupsi di lingkungan kerja saya kepada penegak hukum.Apabila melanggar hal-hal tersebut di atas, siap menghadapi segala konsekuensinya sesuai peraturan perundangan yang berlaku,” ungkapnya. [Advertorial]

9 Pakta Integritas

BUPATI Kubar Ismail Thomas SH mengambil sumpah 587 pegawai di lingkungan Pemkab Kubar.

Lebih jauh dikatakannya, kokohnya suatu organisasi Perangkat Daerah, tentu saja sangat tergantung pada kemampuan segenap anggotanya untuk menjalankan sistem organisasi berdasarkan etos kerja yang tinggi. Etos kerja ini menjadi penting dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan masyarakat, sebab di dalamnya ada kejujuran (anti korupsi), loyalitas terhadap moral dan hukum (anti kolusi), keadilan (anti nepotisme) dan adanya kemampuan untuk menjalankan sistem pemerintahan yang efektif, efisien, responsif dan bertanggung jawab (Profesional). Ditambahkannya, pertama, mutasi diharapkan dapat memacu kinerja yang lebih baik, lebih bertanggung jawab dalam melaksanakan tugas. Makin tinggi jabatan Saudara, berarti semakin tinggi pula tanggung jawab,

semakin tinggi disiplin kerja, dedikasi dan menjadi pengayoman terhadap para staf, juga pelayanan pekerjaan yang menjadi tanggung jawab masing-masing. Dengan demikian, jabatan tinggi tidak sama sekali menjadi kesempatan untuk merasa dan mengganggap diri semakin enak, yang dapat mengakibatkan penurunan kinerja. Karena itu, saya mengharapkan agar Saudara mengembangkan Budaya Komunikasi, baik secara vertikal, maupun secara horizontal, sebab hanya dengan demikian, Saudara dan Lembaga tempat Saudara bekerja dapat berperan secara proaktif selaku Pelaksana Teknis Kebijakan Pemerintah. Kedua, sekali lagi, berpeganglah pada prinsip efisiensi dan disiplin kerja, waktu kerja mulai dari jam 8 pagi hingga jam 4 sore (Hari Senin – Kamis) sudah sangat minim, sebab PNS bekerja hanya 5 hari efektif dalam

satu minggu (Kepres No. 68/1995 tentang Hari Kerja di Lingkungan Lembaga Pemerintah dan SE Bupati Kutai Barat No. 860/610/HKTU.P/IX/2008 Perihal Disiplin Kerja). Ingatlah bahwa waktu adalah salah satu anugerah Tuhan yang sangat berharga. Manfaatkan waktu tersebut untuk mencapai hasil kerja yang maksimal dalam melayani masyarakat. Perhatikan aspek moral dalam bekerja dan berperilaku (anti narkoba) serta aspek hukum dalam upaya penegakan hukum dan dalam penyelenggaraan pemerintah yang baik, bersih dan berwibawa (good governance) yang dibuktikan dengan kesadaran dan tanpa paksaan, namun merupakan kewajiban bagi para pejabat untuk menandatangani Pakta Integritas yang dimulai dari para pejabat yang dilantik hari ini. Pakta Integritas ini bukan hanya untuk ditandatangani, tetapi perlu

1. Tidak melakukan perbuatan melawan hukum yang dapat menimbulkan kerugian Negara. 2. Tidak akan menerima suap dari siapapun juga. 3. Tidak melakukan penggelapan dalam jabatan. 4. Tidak melakukan pemerasan. 5. Melaporkan setiap gratifikasi yang diterima. 6. Melaksanakan pola hidup sederhana. 7. Tidak akan berkolusi dengan siapapun juga yang diduga bertentangan dengan perbuatan melawan hukum. 8. Tidak berbuat curang. 9. Melaporkan setiap indikasi tindak pidana korupsi di lingkungan kerja kepada penegak hukum.

BUPATI Kubar Ismail Thomas SH menandatangani pakta intergritas kepada 587 pegawai Pemkab Kubar.


Super Ball

Sabtu, 7 Februari 2009

Menyesal Telah Perbesar Payudara MENYESAL. Itulah yang sedang MENYESAL dirasakan Alex Curran. Istri Kapten Liverpool, Steven Gerrard ini sedang merutuki keputusan kenapa dirinya tergoda untuk melakukan operasi pembesaran payudara --sesuatu yang belakangan ternyata justru membuatnya repot. halaman

32

Halaman 25

AP PHOTO

AC MILAN

gol pato di 2009 vs Roma: 2 vs Fiorentina: 1 vs Lazio: 1 vs Rangers: 1

gol kaka di 2009 vs Bologna: 2 vs Lazio: 1 vs Rangers: 1

total gol: Pato: 10 Kaka: 9

VS

REGGINA

BAK David vs Goliath. Itulah pada duo mesin gol Ricardo Izecson alias Kaka dan gambaran saat AC Milan si Bebek Ajaib, Alexandre Pato. menjamu tim lemah Reggina Volare così alto Kaka e Pato!, yang berarti “Terbanglah pada giornata 23 Serie A Italia tinggi Kaka dan Pato!” menjadi tulisan besar di LIVE ON di Stadion San Siro, Minggu beberapa situs olahraga terkemuka Italia itu. Mereka (8/2) dini hari. menganggap, duet Kaka-Pato paling memesona. Perbandingan keduanya Sejak tahun baru, keduanya hanya satu kali gagal Minggu menunjukkan level mana menyumbang gol, yakni kala Milan di tahan Genoa (08/02) pukul yang telah mereka capai. AC 1-1. Selebihnya, melawan AS Roma, Fiorentina, 03.30 Wita Bologna sampai Lazio minggu lalu, satu atau Milan jelas berada di atas angin dari sisi manapun. bahkan keduanya sukses memberi kontribusi dengan I Rossoneri sudah berada di menjebol jala lawan. peringkat dua klasemen sementara. Melawan Reggina, bukan tidak mungkin keduanya Reggina? Masih harus berkubang di bakal berpesta dan kembali saling beriringan zona degradasi. mencatatkan namanya di papan skor. Anomali yang Sisi agresivitas bak dipisahkan jurang sempat muncul di antara keduanya sudah tak ada lagi. menganga. Pasukan kota mode ini sudah Permainan konsisten pun menjadi modal penting mengemas 39 gol, berbalik 19 milik untuk menembus jala Andre Campagnolo. Kebetulan, Reggina. Milan baru kebobolan 22 gol, lini pertahanan lawan menjadi yang terburuk di antara sangat jomplang dengan 40 gol yang sudah kontestan Serie A lainnya. bersarang ke gawang klub asal Oreste Granillo Tak heran, duet Kaka-Pato sepertinya bakal berpesta itu. seperti musim lalu. Tahun lalu memang menjadi partai Tak heran, panggung San Siro pun bakal yang tak mungkin terlupakan punggawa tim tamu. dipenuhi aksi para gladiator berteknik tinggi Saat itu, Aksi Kaka dengan sumbangan hattrick-nya milik tuan rumah. membawa AC Milan melumat Reggina 5-1. Dua gol lain Nama David Beckham jelas masih dicetak Pato dan Filippo Inzaghi. menjadi pusat perhatian. Tapi, Pergerakan Kaka-Pato memang bakal makin liar. Meski dibanding gelandang asal Inggris itu, minus Andrea Pirlo, kehadiran Seedorf dan Beckham dua nama yang kini justru menjadi serta penyeimbang yang ada pada Massimo Ambrosini poros kekuatan I Diavolo Rosso bakal menjadi bahan bakar luar biasa. Bukan gasolin, tengah mendapat porsi tapi uranium. diskusi cukup besar. “Mereka bakal meledakkan gawang Reggina, Anda Harian La Gazzetta delo pasti tahu uranium bukan? Dan bom atom itu akan Sport,LaStampa,Corrierro meledak di San Siro nanti,” ujar Ambrosini, seolah dello Sport sampai memberi gambaran timnya bakal terus mendominasi Tuttosport sepanjang pertandingan. mengungkapkan, Namun Kaka tak mau meremehkan Reggina. “Apalagi kekuatan inti skuad mereka bakal termotivasi untuk menyelamatkan nasib besutan Carlo mereka dari degradasi. Saya hanya berusaha maksimal Ancelotti untuk tim, tapi tetap waspada,” tutur Kaka dikutip sebenarnya terletak Tuttosports, Jumat (6/2). Kekuatan terbaru Reggina memang perlu Posisi Klasemen mendapat atensi Milan. AC Milan: 2 (poin 44) Reggina: 20 (poin 15) Bukan hanya motivasi untuk selamat dari jurang Empat Pertemuan Terakhir Reggina 2-0 AC Milan 27-05-07 Serie A degradasi, besutan Nevio Reggina 0-1 AC Milan 30-01-08 Serie A Orlandi ini tengah AC Milan 5-1 Reggina 20-04-08 Serie A nyaman dalam skema Reggina 1-2 AC Milan 24-09-08 Serie A permainan ala bunglon Empat Partai Terakhir alias menyesuaikan AC Milan dengan tipikal lawan. 17-01-09 Serie A AC Milan 1-0 Fiorentina Bernardo Corradi dkk 25-01-09 Serie A Bologna 1-4 AC Milan 28-01-09 Serie A AC Milan 1-1 Genoa kerap menggunakan 3-50-3 AC Milan 01-02-09 Serie A Lazio 2, atau bahkan 4-4-2 dan Reggina 4-3-1-2 dengan Fransesco 17-01-09 Serie A Siena 1-0 Reggina Cozza tampil sebagai 24-01-09 Serie A Reggina 0-1 Chievo trequartista. Pekan lalu, 28-01-09 Serie A Torino 0-0 Reggina Reggina sukses menahan 01-02-09 Serie A Reggina 2-2 AS Roma Jankulovski imbang AS Roma 2-2. 18 Bursa Prediksi Abbiati12 (18.00) 2 (6.50) x (1.24) 1 Odds: Best Cozza dan Corradi Bonera 25 Bet Brain: 1 (1.21) x (5.74) 2 (12.26) Zambrotta menjadi lawan yang Maldini 3 32 Soccerstats: 1 (77%) x (16%) 2 (7%) 10 15 cukup tajam bagi barisan Flamini 84 Beckham Seedorf Rekor Pertemuan pertahanan AC Milan. 23 Milan menang: 12 Ambrosini Meski sudah mulai 22 7 Imbang: 2 Pato 88 Di Gennaro menua, tetap saja Reggina menang: 3 Kaka Agregat gol: 33-16 kecepatan keduanya 19 9 8 berpotensi merepotkan Corradi Krajcik Barreto 55 Paolo Maldini dkk yang 35 Lanzaro usianya sudah di atas 30 10 Carmona 16 Cozza tahun. 3 Valdez “Sistem baru ini cukup Costa 30 enak untuk anak-anak, 33 Campagnolo Santos kami bisa bermain sektor sayap dengan lebih baik. Perolehan poin kami Cadangan: 1-Puggioni, sekarang masih minim, 2-Hallfredsson, 77-Sestu, 5-Cirillo, 17-Barilla, tapi saya pikir kami 18-Rakic, 11-Ceravolo. masih berpeluang lolos Absen: Giosa, Cascione, Vigiani, Brienza (cedera). dari degradasi,” jelas Pelatih: Nevio Orlandi (4-3-2-1) Orlandi. Cadangan: Satu lagi, Orlandi bakal 1-Dida, 77-Antonini, memanfaatkan tenaga 24-Senderos, 5-Emerson, 80-Ronaldinho, fresh pada dua striker lain, 76-Shevchenko, 9-Inzaghi. Fabio Ceravolo dan Dorde Absen: Kaladze, Nesta, Gattuso, Borriello, Favalli Rakic, yang lebih memiliki (cedera), Pirlo (skorsing). (3-5-2) kecepatan.(Persda Ricardo Kaka dan Pelatih: Carlos Ancelotti Alexandre Pato Network/bud) GRAFIS: PERSDA/MUSTARNO

Live on TV DELTRAS DEL TRAS VS PERSIJAP Sabtu (07/02) pukul 16.30 Wita PERSELA VS PERSIWA Sabtu (07/02) pukul 20.00 Wita MAN CITY VS MIDDLESBROUGH Sabtu (07/02) AORA TV pukul 20.40 Wita

CHELSEA VS HULL CITY Sabtu (07/02) AORA TV pukul 23.00 Wita

AORAEVER TV TON VS BOL EVERTON BOLTON TON AORA TV

Senin (09/02) pukul 01.00 Wita

BLACKBURN VS ASTON VILLA Sabtu (07/02) AORA TV pukul 23.00 Wita PORTSMOUTH VS LIVERPOOL Minggu (08/02) AORA TV pukul 01.30 Wita BLACKBURN VS ASTON VILLA Sabtu (07/02) pukul 23.00 Wita LECCE VS INTER Minggu (08/02) pukul 01.00 Wita MILAN VS REGGINA Minggu (08/02) pukul 03.30 Wita SANTANDER REAL MADRID VS SANT ANDER Minggu (08/02) pukul 03.00 Wita SEVILA VS REAL BETIS Minggu (08/02) pukul 05.00 Wita DORTMUND VS LEVERKUSEN Sabtu (07/02) VISION 1 pukul 22.00 Wita

ulasan ancelotti

Waspada KAMI berada di atas angin? Sepertinya tidak, karena Reggina tentu tak akan menyerah begitu saja. Secara tradisi kami memang berada di pihak yang menguntungkan. Performa kami juga tengah membaik, terutama di sektor tengah dan depan. Hadirnya Beckham memberi kekuatan baru yang belum terdeteksi lawan. Konsentrasi lini belakang juga tak boleh lengah sedikitpun karena mereka punya barisan penyerang yang sangat berpengalaman. Corradi dan Cozza tentu tak asing lagi dengan permainan kami, itulah yang harus kami waspadai.(bud) (bud) *) Carlo Ancelotti Ancelotti, Pelatih AC Milan, dikutip tuttosport

ulasan oralandi

Tak Menyerah SELURUH tim mengerti saat ini kami berada di titik nadir. Tapi kami tak pernah menyerah sebelum kompetisi usai. Milan memang klub besar dan tengah menanjak, kami tak boleh bermain terbuka. Sektor rapat di lini tengah menjadi prioritas kami, tentu dengan harapan mereka lengah di sektor pertahanan. Serangan balik cepat dari sayap dan tengah bisa menjadi alternatif untuk meredam serangan frontal mereka.(bud) (bud) *) Nevio Orlandi Orlandi, Pelatih Reggina, dikutip regginacalcio

Keseimbangan Beckham

AP PHOTO

David Beckham

JANJI David Beckham untuk bermain bagus kala masuk skema permainan AC Milan, terbayar sudah. Lima partai, 424 menit, dua assists, dan dua gol menjadi gambaran kinerja Becks makin mentereng sejak awal Januari lalu. Keputusan Allenatore Carlo Ancelotti menggeser Ronaldinho dan memberi kesempatan kepadanya ternyata tepat. Faktanya, Becks tampil brilian di setiap partai yang dimainkannya.

Kini AC Milan bakal menjaga keseimbangan lini tengah pada pria berusia 33 tahun itu. Melawan Reggina, absennya Andrea Pirlo jelas membuat fungsi Becks bakal optimal. Bukan saja sebagai pengambil tendangan bebas ataupun tendangan sudut, ia bakal berfungsi sebagai plamaker. “Dia bisa bermain di posisi manapun, mungkin paling tepat baginya adalah di tengah, sesekali saja dia bakal berada di sayap

kanan, itu posisi yang membuat tim secara keseluruhan berjalan seimbang,” tutur Carletto. Performa apik Becks di Milan pun berbuah manis. Suami Voctoria Adams ini tak perlu lagi merengekrengek pada Pelatih Inggris, Fabio Capello, untuk ditarik ke skuad The Three Lions. Malah sebaliknya, kini Don Fabiolah yang menyambangi Becks. Kabar yang berhembus, nama Beckham siap hadir dalam starting line-up dalam

laga persahabatan melawan Spanyol pekan depan. Bila benar Capello memanggil Becks, catatan penampilannya nanti akan menyamai rekor caps yang dipegang Bobby Moore, yaitu sebanyak 108 caps. “Hasratku untuk berseragam timnas masih membara, tak ada keraguan untuk itu,” imbuh Becks, yang ngotot bertahan di Milan demi ambisinya tampil di Piala Dunia 2010 bersama Inggris.(Persda Network/bud)


26

soccer hot news

SABTU 7 FEBRUARI 2009

LECCE

VS

REAL MADRID

INTER MILAN

Adu Kreasi Tiribocchi dan Ibra PERFORMA berbeda ditunjukkan dua protagonista, LIVE ON Simone Tiribocchi di Minggu kubu Lecce dan (08/02) Zlatan pukul Ibrahimovic di 01.00 Wita pihak Inter Milan, minggu lalu. Tiribocchi sukses mencetak sebiji gol untuk membawa Il Salentini menang dalam laga tandang versus Siena dengan skor 2-1. Ibra? Nyaris tak bergerak dan hanya sanggup menjadi “penghibur” kala timnya ditahan Torino 1-1 di Giuseppe Meazza. Kini keduanya dituntut menggelar kreasi lebih saat Lecce bertemu sang capolista di Stadion Via del Mare, Minggu (8/2) dini hari. Adu tajam bakal mewarnai laga ini. Meski tim semenjana, semangat membara selalu hadir di kubu Lecce kala menghadapi tim papan atas. “Kami tak ingin kehilangan angka di sini, kami jelas ingin

prakiraan pemain LECCE (4-4-2): 99-Benussi; 3Polenghi, 2-Stendardo, 14Fabiano, 16-Esposito; 4-Edinho, 19-Ariatti, 7-Zanchetta, 35-Waigo; 11-Castillo, 90-Tiribocchi Cadangan: 1 Rosati; 23 Schiavi, 6 Angelo, 40 Giuliatto, 21 Ardito, 9 Cacia, 81 Papadopoulos. Pelatih: Mario Beretta INTER MILAN (4-3-1-2): 12Cesar; 13-Maicon, 2-Cordoba, 25-Samuel, 39-Santon; 4-Zanetti, 19-Cambiasso, 20-Muntari; 5 Stankovic; 8-Ibrahimovic, 9-Cruz Cadangan: 1 Toldo; 6 Maxwell, 16 Burdisso, 7 Figo, 11 Jimenez, 33 Mancini, 18 Crespo Pelatih: Jose Mourinho

Kami tak ingin kehilangan angka lagi, nasib kami ada di tangan kami sendiri, itulah mengapa kami berada di puncak sekarang,” tutur Mourinho, dikutip Goal. (Persda Network/bud)

Jadwal Pertandingan LIGA INGGRIS SABTU (7/2) Man City vs Middlesbrough, Blackburn vs Aston Villa, Chelsea vs Hull City, Everton vs Bolton, Sunderland vs Stoke City, West Brom vs Newcastle, Wigan vs Fulham, Portsmouth vs Liverpool AP PHOTO

Zlatan Ibrahimovic selamat dari degradasi. Melawan Inter kami seperti tim yang lain,” cetus sang Allenatore, Mario Beretta, di www.uslecce.it, Jumat (6/2). Tak ada kata lain, Tiribocchi-lah yang bakal menjadi andalannya menjebol jala Julio Cesar. Berduet dengan Ignacio Castillo, pemain berusia 30 tahun ini berpotensi menjadi ancaman bagi pertahanan Inter. Meski bukan striket tajam, sepanjang sejarah karirnya, Tiribocchi memiliki hobi cukup sangar: menjebol jala tim-tim besar. “Minggu lalu kami bermain bagus, dan melawan Inter, seluruh awak sudah bertekad main lebih bagus,” tegas Tiribocchi, yang baru mengemas lima gol. Sementara Pelatih Inter, Jose Mourinho, menegaskan harapan tingginya pada sosok Ibrahimovic untukbermain optimal. Inter belum bisa menurunkan Adriano yang menjalani skorsing. “Dia harus kembali tajam.

BARCELONA - 2

VS

MINGGU (8/2) Tottenham vs Arsenal, West Ham vs Man United

LIG A IT ALIA LIGA ITALIA MINGGU (8/2) DINI HARI Lecce vs Inter Milan, AC Milan vs Reggina MINGGU (8/2) MALAM Cagliari vs Atalanta, Udinese vs Bologna, Torino vs Chievo, AS Roma vs Genoa, Catania vs Juventus, Fiorentina vs Lazio, Sampdoria vs Siena, Palermo vs Napoli

LIGA SPANYOL MINGGU (8/2) DINI HARI Real Madrid vs Racing Santander, Sevilla vs Real Betis SENIN (9/2) DINI HARI Malaga vs Almería, Real Valladolid vs Athletic Bilbao, Recreativo Huelva vs Atlético Madrid, Getafe vs Espanyol, Villarreal vs Numancia, Mallorca vs Deportivo La Coruña, Barcelona vs Sporting Gijón, Osasuna vs Valencia

LIGA JERMAN SABTU (7/2) Schalke vs Werder Bremen, Karlsruher vs Hamburger, Leverkusen vs Stuttgart, Wolfsburg vs Bochum, M’gladbach vs Hoffenheim, Eintracht Frankfurt vs FC Koeln MINGGU (8/2) Energie Cottbus vs Hannover 96, Muenchen vs Dortmund

0 - MALLORCA

Satu Kaki di Final

AP PHOTO

Rafael Marquez

SATU kaki Barcelona sudah berada di Stadion Mestalla untuk melakoni partai final Copa del Rey, 13 Mei nanti. Langkah Barca seperti tak terbendung setelah membekap Real Mallorca 2-0 pada semifinal pertama di Camp Nou, Jumat (6/2) dini hari. Dengan hasil ini, pasukan Pep Guardiola hanya membutuhkan hasil imbang pada semifinal kedua di markas Mallorca, 4 Maret mendatang. Bahkan meski kalah 0-1, mereka tetap

melenggang ke partai puncak. Barca memetik gol pembuka di menit ke-35 melalui sundulan Thierry Henry. Sebuah umpan silang manis yang dilepas Bojan Krkic dari sisi kanan ditanduk oleh penyerang Prancis itu untuk menjebol gawang German Lux. Barca yang menurunkan Lionel Messi di babak kedua, menggandakan keunggulan di menit 73. Tendangan bebas bek tengah asal Meksiko, Rafael Marquez, meluncur mulus ke sudut kiri atas gawang German Lux. (Persda Network/ka)

VS

SANT ANDER SANTANDER

Robben Flu HASIL 100 persen Dani Parejo. Pemain yang baru saja kemenangan Real Madrid ditarik kembali dari Queens Park Rangers dalam enam pertandingan siap tampil setelah sembuh dari cedera. terakhir tak lepas dari peran Pemain anyar Madrid asal Prancis, vital Arjen Robben yang Julien Faubert, juga bisa menggantikan selalu bermain gemilang. posisi Robben sekaligus memulai LIVE ON Tapi Madrid kini harus debutnya. bersiap-siap kemungkinan Faubert yang dibeli dari West Ham bisa Minggu kehilangan sang bintang bermain sebagai full back kanan tapi dinilai (8/2) pukul saat menjamu Racing lebih efektif bermain sebagai winger kanan. 03.00 Wita Santander dalam lanjutan “Dia cepat dan kuat, persis seperti yang Primera La Liga di Stadion Santiago dibutuhkan tim ini. Adaptasi dia dengan Bernabeu, Minggu (8/2) dini hari. gayaku sempurna, karena dia Seperti dilansir situs resmi Madrid, sangat cepat,” puji Van Robben terserang flu yang cukup berat. der Vaart dikutip Goal. Winger lincah asal Belanda inipun harus Meski absen dalam latihan rutin pada hari Rabu kemungkinan dan Kamis waktu setempat. tanpa Robben, Robben bisa tampil kecuali bisa sembuh kubu Madrid dalam waktu cepat. Karenanya, Pelatih optimistis Juande Ramos berharap datangnya mampu mukjizat. memetik Jika mantan pemain Chelsea kemenangan ini absen, tentunya pukulan atas telak bagi Ramos. Robben Santander. yang dijuluki manusia Tiga kaca karena rentan poin cedera tengah dalam performa terbaik setelah lama absen karena berurusan dengan tim medis. Ramos juga dipusingkan dengan minimnya gelandang bertahan setelah Guti cedera dan Fernando Gago terkena skorsing. Praktis Ramos hanya memiliki Lassana Diarra serta memainkan Rafael van der Vaart atau Javi Garcia sebagai dua holding midfielder dalam formasi 4-2-3-1. Untuk posisi sayap, Ramos berharap Royston Drenthe yang bisa dipasang di kiri dan Wesley Sneijder di kanan bisa bermain maksimal. Selain duo Belanda tersebut, AP PHOTO Arjen Robben Ramos juga memiliki pemain muda

ulasan ramos

menjadi harga mati guna mengejar selisih 12 angka dari Barcelona. Pemain Madrid tetap memiliki keyakinan tinggi untuk memiliki peluang menjadi juara. Caranya, semua pertandingan sisa harus dimenangi dan berharap Barca tergelincir. “Menjadi juara di La Liga bukan hanya mungkin, namun masih sangat terbuka. Jika Barca terpuruk, maka kami siap mengambil keuntungan itu,” kata bek tengah Madrid, Pepe, dikutip Tribalfootball. Ancaman Zigic Untuk mewujudkan harapan tersebut, Santander harus menjadi santapan Madrid. Tapi masalahnya, Santander memiliki rekor positif di laga tandang. Dari delapan laga di luar kandang, lima di antaranya berkesudahan dengan kemenangan, dua imbang, dan menderita empat kekalahan. Dua kemenangan didapat di kandang tim papan atas, Sevilla dan Valencia. Sebelumnya mereka juga mampu mencuri satu poin dari Barcelona di Nou Camp. “Kami punya kemenangan away lebih baik daripada di rumah. Siapa tahu, Madrid menjadi korban berikutnya,” kata striker anyar Santander, Nicola Zigic, pada Blic. Zigic yang dipinjam dari Valencia menjadi ancaman terbesar buat kiper Madrid, Iker Casillas. Bomber jangkung asal Serbia ini tengah tokcer dengan mencetak tiga gol dalam tiga partai terakhir bersama Santander. Casillas tampaknya perlu kerja keras jika rekor barunya tak ingin ternoda. Dalam laga ini, Casillas akan mencatatkan rekor 454 penampilannya bersama Madrid, menyamai catatan milik Paco Buyo sebagai kiper yang paling sering bermain buat Madrid. (Persda Network/ka)

ulasan muniz

Bukan Defensive

Ramos Terbaik

BANY AK yang mengkritik kami BANYAK karena memainkan dua gelandang bertahan. Kami dinilai terlalu defensive dan tidak mampu bermain menghibur (kritikan ini juga disampaikan legenda Madrid Alfredo di Stefano) Saya tidak setuju dengan kritikan tersebut. Itu adalah sebuah label yang tidak cocok dengan kami. Apakah Barca tim defensive karena mereka paling sedikit kalah? Tidak. Hal ini harus jelas, kami tak bisa disamakan Barca. Kami dalam moment memetik hasilhasil bagus. Saya memulai dengan merebut poin dengan sebuah permainan bagus (ka) bukan bermain bertahan.(ka) *) Juande Ramos Ramos, Pelatih Real Madrid, dikutip AS

SA YA sangat menghormati SAY Juande Ramos. Dia adalah pelatih terbaik di La Liga. Buktinya, Madrid sudah mulai mencetak gol dan memenangkan pertandingan sejak kehadirannya. Hasilnya, Madrid berhasil memenangkan enam pertandingan terakhir. Sama seperti Barcelona, Madrid juga akan berusaha bertahan agar tidak banyak kemasukan gol. Kini, Madrid adalah tim yang sulit ditaklukan ditambah dengan membaiknya penampilan Robben. Saya berharap pada ketajaman Zigic di depan. Dia pemain yang bisa membawa (ka) perubahan seperti Robben.(ka) *) Ramon Lopez Muniz, Pelatih Racing Santander, dikutip Goal


Aishwarya Rai

Celeb of the Day! Promo Film ke Eropa RILIS film terbarunya, The Pink Panther 2 membuat bintang Bollywood Aishwarya Rai harus bersiap mengatasi lelah berkeliling dunia untuk mempromosikan film ini ke berbagai negara Meski di film ini tak mendapat peran utama, nyatanya kewajiban mengikuti acara promo tour tetap harus dia laksanakan. Film ini sudah mulai rilis ke sejumlah negara mulai 3 3 Februari lalu. Ash dijadwalkan akan mengunjungi beberapa negara di Eropa dilanjutkan ke Rusia untuk mengikuti premiere film ini di sana. Suaminya, Abhishek Bachchan sendiri saatini juga sibuk mempromosikan film barunya Delhi 6. Yang pasti, selama di Eropa, Rai akan mengunjungi Paris, Madrid dan Moscow selama 15 hari penuh. wow! (fin/people) ISTIMEWA/SUGARSLAM.COM

SABTU, 7 FEBRUARI 2009

Rachel Maryam

Andhika Pratama

Caleg Tanpa Titel BINT ANG film Rachel Maryam Sayyidina BINTANG akhirnya mengikuti jejak koleganya sesama artis yang terjun ke dunia politik dengan mendaftarkan diri sebagai calon wakil rakyat di DPR dalam Pemilu Legislatif 2009 nanti. Rachel kini terdaftar sebagai salah satu calon legislatif (caleg) di Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra). Rachel bergabung di Daerah Pemilihan Jawa Barat 2 yang mencakup Kabupaten Bandung dan Kabupaten Bandung Barat. Rachel mengaku cukup percaya diri kelak bisa meraih simpati masyarakat di Pemilu. Pasalnya, Bandung merupakan kampung halamannya

HALAMAN 27

sendiri. Sehingga, dirinya sudah tidak asing lagi dengan calon konstituennya di sana. “Saya mewakili aspirasi rakyat saja. Mudahmudahan saya nanti bisa menyampaikannya, kalau sudah menjadi caleg. Tujuannya saya ingin merubah negara lebih baik. Saya akan total. Saya pun siap meninggalkan dunia seni peran. Soalnya saya lebih memilih caleg yang jelas dunia baru untuk saya, daripada seni peran,” ujarnya. Bagi Rachel, kemenangan di Pemilu 2009 tak lagi ditentukan oleh atribut-atribut seperti gelar pendidikan. Karena, masyarakat sudah makin cerdas. “Buat saya, jadi caleg nggak perlu banyak titel. Yang jelas harus bisa bantu masyarakat,” ujar Rachel usai melakukan ziarah ke Taman Makam Pahlawan, Kalibata, Jakarta Selatan, Jumat (6/2). Artis yang kini film terbarunya, Sepuluh, tengah tayang di bioskop ini, sebenarnya memiliki latar belakang pendidikan di bidang pariwisata. Namun, Rachel mengaku memilih bersikap low profile saja. Yang penting baginya, dirinya sudah memenuhi seluruh persyaratan menjadi caleg. Soal visi dan misi, Rachel enggan mengumbar janji. Rachel memilih strategi turun langsung ke calon konstituennya dan berbicara dengan mereka untuk menyerap aspirasi mereka secara langsung. Dia juga menghindari praktik politik uang. “Demi Allah, saya nggak pernah bagi-bagi uang. Bukannya pelit, tapi saya nggak ada bujetnya. Kalaupun saya datang ke petani atau ke mana gitu, saya nyumbangnya pupuk,” cerita Rachel. “Saya hanya memakai bujet seadanya. Semua bujet saya dapatkan dari sisa honor hasil main film,” imbuh Rachel. Kelak jika terpilih menjadi wakil rakyat di DPR, artis berusia 28 tahun ini siap mengisi komisi yang membidangi dunia pendidikan dan kebudayaan. Menurutnya, dua bidang itu yang paling dia kuasai dibanding bidang-bidang lain yang terdapat di belasan komisi di DPR. “Saya siap untuk berada di komisi yang saya kenal bidangnya. Mungkin di pendidikan dan kebudayaan,” cetusnya. (Persda Network/fin/*)

Jadi Anak Punk

TAHUN ini Andhika Pratama menargetkan merilis album baru bernuansa pop. Album ini sekaligus akan menjadi penanda masuknya Andika di jalur musik setelah sebelumnya dia menjadi featuring di single lagunya Melly berjudul Butterfly. Andika sendiri masih belum bersedia bercerita lebih banyak tentang album debutnya ini. “Yang pasti tahun ini,” ujar Andhika saat ditemui di Bellarosa, Kemang, Jakarta Selatan, Jumat (6/2) sore. Lucunya, untuk meluncurkan album baru ini Andika mengaku masih belum terlalu pede. Nggak pede karena apa? “Aku nggak pede dengan suaraku,” ujarnya polos. Waktu dulu duet bersama Melly, memang sempat terjadi pro dan kontra, Andhika dituding hanya jual tampang saja. Tapi, ada juga yang memuji penampilannya. Baginya, pro kontra itu merupakan motivasi agar tampil makin baik di album debutnya. Untuk persiapan albumnya ini Andhika berusaha memperkaya wawasan bermusiknya. Diantaranya dengan memanfaatkan profesinya sebagai presenter musik di televisi.

Ketika menjadi presenter dia bisa berdiskusi dengan temanteman musisi. “Banyak yang bilang artis sinetron itu nggak bisa nyanyi. Tapi menurutku itu tak seluruhnya benar,” kata Andhika. Andhika berusaha tetap mengikuti kata hatinya untuk memperoleh hasil terbaik. Oh ya, di album debutnya ini Andhika memasukkan lagu ciptaannya sendiri, lho! Di luar persioapannya merilis album baru, Andhika saat ini disibukkan oleh aktivitas main film. Ada satu judul film layar lebar yang akan Andhika bintangi, garapan sutradara Handi Harahap. Andhika tampil menjadi pemain utamanya. Film ini kabarnya akan menceritakan kisah seorang anak punk. “Bukan anak punk yang sangar dengan anting yang gede dan aksesoris sangar lainnya. Film ini ingin memberi pesan kalau anak punk itu juga punya hati dan punya cinta juga.” Untuk bisa menghayati perannya itu, Andhika melakukan observasi ke dunia anakanak punk di sekitar Jakarta, termasuk juga mendengarkan lagu-lagu indie label yang diproduksi anak-anak punk. (Persda Network/mun/fin)

Tentang Andhika Pratama

KAPANLAGI

● Lahir: 11 November 1986 di Malang ● Profesi Profesi: Aktor sinetron dan film, penyanyi ● Status Status: Single ● Orangtua Orangtua: Weddy Subagyo dan Sherly Hesti Erawati ● Anak Anak: Pertama dari tiga bersaudara ● Pendidikan Pendidikan: STIE Malangkucecwara, jurusan Ekonomi Akuntansi. Filmografi ● D’Girlz Begins, 2006 ● Lewat Tengah Malam, 2007 ● Love is Cinta, 2007 ● The Butterfly, 2007 Claudia/Jasmine, 2008 ● Ada Kamu, Aku Ada, 2008 ● Kesurupan, 2008 ● Glitch, 2009 Sinematografi: ● Dewa Asmara Mencari Cinta ● Mak Comblang ● Hati-Hati Jatuh Cinta ● Mendadak Kawin (fin/wiki)

Vetty Vera

Poligami Cuma Buat Lucu-lucuan PEDANGDUT lincah Vetty Vera lama tak muncul di layar kaca. Kakak kandung penyanyi Alam ini ternyata sedang asyik di studio menyelesaikan album barunya. Ibu muda yang empat bulan lalu baru melahirkan anak keduanya kini tengah sibuk menyiapkan album terbrunya yang ia beri judul Aa’ Poligami. “Lagu ini sih buat lucu-lucuan saja. Sekarang kan banyak pria yang poligami. Sudah punya istri tapi pingin punya istri lagi. Ya, menyindir dikitlah tapi isinya buat lucu-lucuan saja,” ujar Vetty,

Jumat (6/2). Awalnya, lagu yang dia ciptakan ini akan dinyanyikan Julia Perez dan akan diikutkan masuk di album baru Jupe berjudul Belah Duren. Namun karena karakter vokal dan warna musiknya yang tidak pas buat Jupe, Vetty akhirnya membuatkan lagu lain buat Jupe berjudul Mau Dong Ah... “Lagu Aa Poligami ini bakal dimasukkan di RBT (dipasarkan lewat nada dering ponsel) dan sudah bisa dinikmati pecinta dangdut di tanah air dalam minggu ini. Tadinya mau dinyanyiin Jupe, tapi aku

pikir tidak pas. Jadi aku yang nyanyiin sendiri saja. Sekalian bisa memenuhi keinginan penggemarku yang lama merindukan suaraku,” cetusnya. Vetty mengakui, saat ini musik dangdut sedang tiarap. Tapi dia berharap awal tahun 2009 ini musik dangdut kembali bangkit lagi. “Kebetulan adikku Alam juga bikin album dan kini sedang menyeleaikan video klipnya. Sebentar lagi akan rilis. Mudah-mudahan musik dangdut tahun ini bisa bergairah kembali,” harapnya. (Persda Network/yon)

Vetty Vera

ISTIMEWA

Cici Faramida

Lamaran Diam-diam

ISTIMEWA

Angelina Jolie

Sambangi Pengungsi Myanmar ANGELINA Jolie menaruh perhatian sangat besar terhadap dunia kemanusiaan. Tak hanya mengadopsi anak dari negara terbelakang Kamboja sebagai anak angkat, bintang Tomb Rider ini juga menyempatkan diri mengunjungi lebih dari 100.000 pengungsi Myanmar di Thailand yang terlunta-lunta nasibnya karena konflik dalam negeri. Pasangan kumpul kebo Brad Pitt ini saat ini menjadi duta Badan Perserikatan Bangsa Bangsa untuk Urusan Pengungsi atau United Nations Refugee Agency, (UNHCR). Jolie berharap, kedatangannya ke sana bisa mendesak Pemerintah Thailand agar tidak menekan para pengungsi yang kini mendiami kamp pengungsian di Ban Mai Nai Soi. Jolie mengaku mengaku sangat prihatin melihat dari dekat kondisi para pengungsi di sana. Misalnya ketika Jolie bertemu dengan seorang

Jakarta Utara. PENYANYI dangdut Kabarnya, Menpora beraksen Melayu, Cici Adhyaksa Dault Faramida akhirnya segera bertindak langsung mengakhiri masa lajangnsebagai wakil keluarga ya. Cici dalam acara Kabarnya, seorang pria pinangan tersebut. ganteng yang dekat Informasi ini dengan Menteri Pemuda akhirnya terkonfirmasi dan Olahraga (Menpora) kebenarannya ketika Adhyaksa Dault, telah Menpora Adhyaksa melamar Cici sebagai Dault bersedia buka calon pendamping hidup. KAPANLAGI Cici Faramida suara. Acara pinangan itu Kamis (5/2) malam, sendiri memang tak Adhyaksa membenarkan kabar bahwa sempat tercium pers dan terjadi Januari dirinya memang menjadi wakil keluarga lalu di kediaman orangtua Cici, di

perempuan pengungsi 21 tahun yang melahirkan bayi di kamp pengungsian. Jolie juga bertemu dengan dua remaja pengungsi yang sengaja dikirim orangtua mereka ke kamp pengungsi itu demi bisa bersekolah. Dua remaja itu mengaku takut jika kelak harus kembali lagi ke negaranya setelah masa belajar mereka usai. Selama di kamp ini Jolie juga mengobrol dengan sejumlah pengungsi. Jolie juga menyempatkan diri duduk bareng dengan mereka. “Mudah-mudahan kita dapat bekerja sama dengan pejabat Thailand demi memastikan bahwa mereka tak diharuskan kembali ke Myanmar jika kondisi di sana masih berbahaya,” ungkap Jolie. Angelina Jolie dijadwalkan akan berada di Thailand sampai 22 Februari mendatang. (Persda Network/fin/ E!online/showbizpy)

Cici di acara lamaran tersebut atas permintaan langsung Cici. “Dia (Cici) datang kepada saya minta menjadi wakil keluarga. Lamarannya juga sudah lama, bulan lalu. Untuk lengkapnya tanya Cici aja deh,” ujarAdhyaksa. Cici sendiri memilih menghindar. “Jalankan saja semua dengan kebesaran hati. Belum ada rencana apa-apa kok. Doain saja, ya” ujar Cici. Sebelum menerima pinangan ini, Cici sebelumnya sempat menjalin kasih dengan aktor ganteng Ferry Irawan. Namun kandas di tengah jalan. (Persda Network/ kompas.com)

Dinda Kanya Dewi

Kejutan Ulang Tahun

Dinda Kanya Dewi

PERSDA/ISMANTO

SETELAH puas bisa nonton konser band favoritnya Bullet For May Valentine bareng kekasihnya Aldi, pesinetron Dinda Kanya Dewi mendapat kejutan dari kekasihnya sata perayaan ulang tahunnya di sebuah kafe di kawasan Jakarta Selatan, Kamis (5/2) malam lalu. “Gue dikasih bunga sama dia. Rasanya, jiwa wanita gue keluar gitu saja. Padahal gue kan tomboy, tapi seneng aja,” ujar Dinda sambil tersenyum saat ditemui di sela acara surprise party-nya di Jln. Soputan, Cinere, Jakarta Selatan. Dinda yang kini sedang main di sinetron serial

Cinta Fitri ini Kamis lalu memang merayakan hari jadinya ke-22. Acara perayaan ulang tahunnya ini dilakukan di lokasi syuting Cinta Fitri. Tapi baginya, hadiah terbesar buatnya bukan kejutan di ulang tahunnya kali ini. Tapi, justru diberikannya seorang pacar yang baik hati oleh Tuhan. “Hadiah terbesar, ya aku dikasih cowok aku nih sama Tuhan,” cetus Dinda. Dinda sendiri mengaku tidak menyangka jika sang kekasih bakal mengadakan acara perayaan ulang tahun dirinya di lokasi syuting. Tapi Dinda bahagia karena dengan begitu dia bisa membagi

kebahagiaan itu dengan sahabat-sahabatnya sesama pemain di Cinta Fitri juga para kru pendukung. Di ultahnya itu, Dinda mengaku masih punya beberapa obsesi yang belum terwujudkan. Diantaranya soal kuliahnya yang belum selesai. “Aku ingin segera menyelesaikan kuliahku, sebab ini adalah harapan dari bundaku. Aku harus bisa menyelesaikan kuliah segera mungkin,” jelasnya. Dinda juga berharap di ulang tahunnya kali ini rezekinya semakin berlimpah. “Aku ingin lebih banyak lagi keberuntungan di tahun ini,” harapnya. (Persda Network/yon/*)

c m y k


28

eauty B

SABTU 7 FEBRUARI 2009

Kiat Cantik Dian Sastrowardojo

Rajinlah Minum Vitamin E PEREMPUAN mana saja pasti mengenal sosok si cantik Dian Sastrowardoyo. Artis yang baru menyelesaikan film terbarunya berjudul Drupadi ini selalu tampil dengan wajah bersih, halus dan bersinar. Sudah hal lumrah jika seorang selebritis ternama seperti Dian dituntut selalu berpenampilan sempurna meskipun sebenarnya Dian juga mengaku dirinya tidak berambisi untuk selalu tampil cantik. “Sebenarnya kita merawat kecantikan itu untuk menyenangkan diri sendiri. Buat aku sih kita harus bisa nyaman dulu dengan diri kita. Buat aku, cantik itu bukan untuk orang lain,” ujar Dian ketika ditemui di sela tampil mengisi acara Natur-E Journey to Beauty, di Senayan City, Jakarta, dua hari lalu.

Bagi Dian, cantik sejati tidak hanya terlihat dari luar tapi juga terpancar dari dalam. Karena alasan itu, Dian juga suka mengkonsumsi suplemen kecantikan kulit yang mengandung vitamin E. Apalagi dia juga ingin tetap cantik sampai usia nanti bertambah. “Karenanya menjadi penting untuk menjaga dari sekarang, jangan menunggu nanti kalau sudah tua. Minum vitamin untuk kulit itu jadi investasi jangka panjang agar kita bisa cantik alami,” ujar pemain film 3 Doa 3 Cinta ini sembari tersenyum. Dulu Dian termasuk tipe cewek yang tidak peduli dengan kesehatan dan kecantikan kulit sendiri. Hasilnya, setiap hari Dian harus tahan diomeli bundanya, Dewi Parwati Setyorini, agar telaten mengkonsumsi asupan

vitamin E. “Aku dicerewetin mama, dijejali multivitamin. Salah satunya ya vitamin E. Ternyata efeknya bagus sampai sekarang,” beber Dian. Manfaat vitamin E, lanjut Dian, bisa menjaga kulit dari ekspos sinar UV dan radikal bebas yang bisa berefek buruk memunculkan kanker kulit. “Kalau udah gitu, jadi ngeri juga,” sebut Dian. Dia menambahkan, yang paling penting untuk tampil cantik alami tidak memaksakan diri berdandan sedemikian rupa hingga mengenakan make up setiap hari. Karena jika tidak dirawat dari dalam, semuanya jadi sia-sia. “Kita harus menghargai apa yang ada pada diri kita, jadi cantik itu juga harus bikin kita happy bukan malah jadi ngoyo dan stres sendiri,” tambahnya. (Persda Network/sis)

Dian Berburu Wanita Cantik BERBAGI pengalaman karena tampil cantik alami membuat Dian Sastrowardoyo, brand ambassador produk vitamin suplemen NaturE, juga ingin berbagi dengan seluruh wanita cantik di Indonesia. Dian akan berkeliling ke enam kota besar untuk berburu wanita berkulit cantik dan sehat dalam ajang, Journey to Beauty. Acara yang diselenggarakan suplemen kulit Natur-E ini untuk memilih brand ambassador baru. Ini menjadi salah satu bentuk komitmen dan kepedulian Natur-E terhadap kecantikan alami wanita Indonesia. “Saya mengajak wanita Indonesia meraih mimpinya untuk mendapatkan kecantikan dari kulit yang sehat,” ujar Dian, yang sekaligus akan menjadi juri dalam ajang ini. Journey to Beauty, ini juga akan melakukan road show ke kampus-kampus. Acara dimulai di Jakarta 9-20 Februari 2009 di kampus Universitas Indonesia dan Trisakti. Di

Saya mengajak wanita Indonesia meraih mimpinya untuk mendapatkan kecantikan dari kulit yang sehat

Manfaat Vitamin E

DIAN SASTRO PERSDA/ISMANTO

Bandung acara digelar pada 14-19 Februari. Antara lain ke kampus Universitas Padjadjaran Dipati Ukur dan Jatinangor. Dilanjutkan dengan kunjungan ke Medan (1016 Maret), Yogyakarta (2431 Maret), Surabaya (4-15 Mei), dan Makasar (25-31 Mei). “Program ini ditujukan kepada user, pengguna Natur-E untuk berbagi pengalaman bagaimana merawat kulit menjadi sehat dan cantik. Terbuka bagi wanita berusia 20-45 tahun,” ujar Inge Meliana, Brand Manager, Natur-E. Program ini akan memilih 10 finalis untuk mengikuti Natur-E True Challenge. Bagi perempuan yang terpilih akan

diundang pada acara puncak di Yogyakarta 2528 Juni mendatang. Juri dalam program ini selain Dian juga melibatkan pakar kepribadian, Alexander Sriwijono dan Inge Meliana, Brand Manajer Natur-E. “Dalam ajang ini saya jadi punya banyak kesempatan untuk bertemu dengan pengguna Natur-E dan gadis di Indonesia yang cantik alami. Saya pengen banget ketemu mereka, karena di Indonesia itu banyak cewek-cewek yang cantik alami,” ujar Dian. Jika Anda ikut jangan lupa untuk merawat kulit indahmu dari sekarang, agar bisa memikat para juri. (sis)

- Menjaga tubuh dari serangan radikal bebas, manfaatnya mengatasi penuaan dini. Vitamin E mengandung antioksidan yang mampu melindungi kerusakan sel-sel tubuh akibat radikal bebas. - Mengurangi resiko terjadinya pembekuan darah, mencairkan darah beku - Mencegah penyumbatan pembuluh darah - Menguatkan dinding pembuluh darah kapiler - Meningkatkan pembentukan sel-sel darah merah - Mengurangi kadar gula darah - Memperbaiki kerja insulin - Meningkatkan kekuatan otot dan stamina - Mencegah kerusakan sel-sel saraf sekaligus mencegah degenerasi saraf penglihatan - Meningkatkan gairah seksual - Mempertahankan kekebalan tubuh sekaligus menguatkan sel-sel darah putih. - Karena sifatnya yang bisa larut dalam lemak, vitamin E mampu menembus lapisan membran sel dan masuk ke dalam sel dan mencegah terjadinya proses oksidasi lemak - Mencegah kerusakan serabut kolagen dan elastin yang memicu terjadinya kulit keriput. (fin/berbagai sumber)

c m y k


Gejala Sindrom Pra-Menstruasi

Health

Kembung, Nyeri Payudara dan Mudah Tersinggung SINDROM Pra-Menstruasi atau lebih dikenal dengan sebutan PMS, dirasakan hampir sebagian besar perempuan yang masuk usia subur. PMS yang terjadi kadang dipertanyakan, apakah normal jika perempuan mengalami PMS? Sebaliknya, yang tidak mengalami PMS apakah masuk dalam kategori tidak normal? Kumpulan gejala fisik psikologis dan emosi yang terkait dengan siklus menstruasi wanita dikenal dengan istilah Pre Menstrual Syndrome (PMS). Namun apabila bentuk gangguannya lebih parah disebut dengan disforia pramenstruasi (PMDD). PMS dan PMDD ini telah mempengaruhi jutaan wanita dalam kehidupan mereka sehari-hari dan mengakibatkan menurunnya kualitas hidup. PMS dan PMDD berdampak negatif teehadap hubungan dengan teman dan keluarga, aktivitas-aktivitas sosial dan produktivitas kerja. “Definisi sindrom pra haid ini disebut dengan kombinasi masalah kesehatan yang mengganggu fisik dan emosional, tanpa kelainan organik. Terjadinya beberapa hari menjelang haid dan sembuh setelah haid, prevalensinya 510 persen wanita usia reproduksi,” jelas dr. Andon Hestiantoro, SpOG (K), didampingi dr. Sylvia Detri Elvira, SpKJ (K), dalam acara Media Edukasi, Gejala PMS Menjelang Menstruasi, Normalkah?, yang digelar Bayer Schering Pharma, di Grand Hyatt, Jakarta, Rabu (4/ 2). Berbagai gejala pramenstruasi dan PMDD mempengaruhi gejala fisik pada wanita dalam siklus menstruasi seperti kembung,

ISTIMEWA

kram perut, sakit kepala, nafsu makan meningkat, kelelahan, nyeri sendi dan otot, gangguan tidur serta nyeri pada payudara. Tidak hanya itu PMS dan PMDD juga mempengaruhi gejala emosional seperti perasaan mudah tersinggung, mood yang tidak stabil, perasaan cemas, perasaan sedih atau depresi, putus asa, perasaan tidak berguna dan cepat merasa bersalah, perasaan yang berlebihan atau lepas kendali, perasaan sensitif, merasa memiliki konflik, berkurangnya hasrat beraktivitas serta sulit berkonsentrasi. Berbagai gejala ini secara khusus muncul tujuh atau sepuluh hari sebelum menstruasi dan hilang beberapa hari setelah pendarahan menstruasi mulai. PMS sangat mempengaruhi

performa kerja, pekerjaan rumah tangga dan hubungan para penderita PMS dengan keluarga dan pasangan mereka. Meski demikian, 63 persen penderita PMS di Asia Pasifik tidak pernah memeriksakan diri ke dokter. Hal ini karena mereka menyakini bahwa PMS merupakan hal wajar dan memang harus dijalani. “Yang harus diingat sebenarnya adalah jika keluhan PMS rasa sakitnya sudah mengganggu. Jika sudah begini mereka bisa mengkonsumsi obat pereda rasa sakit. Karena jika dibiarkan akan menjadi PMDD, yang tentu saja sangat mempengaruhi kualitas hidup mereka. Dan mereka yang tidak mengalami PMS, itu normal saja,” tambah dr. Sylvia. (Persda Network/sis)

● Pikirkan Ulang Diet Anda - Kurangi kafein untuk membantu Anda mengurangi perasaan tertekan, mudah tersinggung dan gelisah. - Kurangi konsumsi garam untuk mengurangi kembung - bukan hanya garam yang ada dalam makanan sehari-hari, tetapi juga kandungan sodium pada makanan kemasan. - Konsumsi lebih banyak karbohidrat kompleks dan serat yang terdapat pada makanan, seperti roti gandum, pasta, sereal, buah dan sayuran. - Sertakan sumber protein pada tiap menu makanan. - Konsumsi makanan yang kaya vitamin dan mineral atau konsumsi suplemen

vitamin dan mineral. - Kurangi konsumsi gula dan lemak dalam diet Anda untuk membantu meningkatkan energi dan menstabilkan mood Anda. - Kurangi atau hentikan konsumsi alkohol. ● Olahraga Upayakan berolahraga aerobik selama 30 menit sebanyak 4-6 kali seminggu. Hal ini akan meningkatkan kesehatan Anda secara umum, baik itu kesehatan kardiovaskular, otot, membantu meredakan ketegangan saraf dan kecemasan, mengurangi berat badan dan retensi cairan dan meningkatkan rasa percaya diri. ● Sesuaikan Jadwal Anda - Upayakan untuk menjaga jadwal makan, waktu tidur dan olahraga. Dan beristirahatlah dengan cukup. Anda benar-benar membutuhkan tidur 8 jam. - Kenali “kurva” alias siklus haid Anda.

29

Marini Zumarnis

Gelisah Menjelang Menstruasi TIAP kali menjelang kedatangan ‘tamu bulanan,’ Marini Zumarnis seringkali merasakan kegelisahan tanpa sebab yang jelas. Perasaan gelisah itu kadang kala diikuti rasa sakit di bagian payudara. Dari bertanya-tanya kepada rekan-rekan sesama wanita, barulah Marini menyadari bahwa kegelisahan yang dialami menjelang menstruasi itu tak lain merupakan jenis Sindrom Pra-Menstruasi atau Premenstrual Syndrome (PMS). Biasanya, pemeran Ibu Peri di serial sinetron Bidadari mengalami PMS 1-2 minggu menjelang menstruasi atau haids. Apa yang dirasakan Marini memang sebenarnya hal yang wajar saja di kalangan kaum Hawa. Karena PMS yang dialami oleh sebagian besar perempuan berpengaruh langsung ke faktor stabilitas emosi. Meskipun terkadang ada juga yang merasakan gangguan fisik seperti kram

perut, sakit kepala hingga bertambahnya berat badan. “Kalau sudah begini, bawaannya emang mau marah-marah aja. Masalah sepele bisa bikin cepat marah kalau udah kena kondisi kayak begini,” ujar aktris yang pamornya menanjak lewat serial sinetron Sangrilla itu. Jika sudah begini, Marini kadang memang tidak bisa menahan diri untuk marah. Tapi dia merasa beruntung karena Denny Wardhana, sang suami, mengerti jika dia sedang memasuki masa PMS. Namun tidak jarang, jika sudah memasuki masa PMS, Marini memilih untuk menemui sahabat perempuannya. Alasannya, dengan bertemu sahabat Marini bisa menjadi lebih nyaman dengan cara berbagi keluh kesah. “Bisa cerita-cerita, jadi lupa deh kalau sedang mengalami PMS. Rasanya lebih santai, nggak tegang lagi,” tambahnya. (Persda Network/sis)

ISTIMEWA

Kiat Mengurangi Siksaan PMS BIARPUN Sindrom Pra Menstruasi atau premenstrual Syndrome (PMS) adalah proses alami setiap wanita, namun tak ada salahnya mencoba mengurangi siksaan akibat datangnya PMS. Berikut pilihannya:

ISTIMEWA

● Pil kontrasepsi oral ● Obat anti-cemas Obat anti-cemas seperti

Pola Hidup Sehat Mengurangi Risiko PMS MENCIPT AKAN pola hidup sehat diyakini MENCIPTAKAN dapat mengurangi risiko siksaan datangnya Sindrom Pra-Menstruasi. Berikut pola hidup sehat yang bisa menjadi pilihan:

SABTU 7 FEBRUARI 2009

Ikuti berbagai gejala Anda dan pelajari kapan gejala yang paling parah muncul. Kemudian lihatlah apakah Anda dapat menjadwal berbagai kejadian besar yang terjadi seminggu setelah periode siklus Anda, dibandingkan selama masa di mana Anda merasa sangat stres. - Sediakan waktu untuk diri Anda sendiri. Lakukan relaksasi mandi busa, pijat atau hal lain yang membuat Anda merasa santai dan nyaman.

Selective serotonin reuptake inhibitors (SSRIs) dapat digunakan setiap hari, atau selama 14 hari sebelum menstruasi. SSRIs membantu mengurangi dampak perubahan hormon pada kimiawi otak misalnya serotonin. ● Obat nyeri over-the-counter (OTC) Pengobatan terhadap nyeri dengan

obat bebas, seperti asam asetilsalisilat, asetaminofen dan obat antiinflamasi nonsteroid (Nonsteroidal anti-inflammatory drugs - NSAIDs) dapat membantu penyembuhan sementara terhadap berbagai gejala fisik yang berskala sedang, seperti nyeri otot atau sakit kepala. Tetapi obat-obatan tersebut tidak efektif terhadap beberapa gejala fisik atau emosional yang lebih parah. (sis)

Upayakan berolahraga aerobik selama 30 menit sebanyak 4-6 kali seminggu. Hal ini akan meningkatkan kesehatan Anda secara umum, baik itu kesehatan kardiovaskular, otot, membantu meredakan ketegangan saraf dan kecemasan, mengurangi berat badan dan retensi cairan dan meningkatkan rasa percaya diri

● Pelajari Berbagai terapi alternatif Beberapa wanita mengklaim mereka mendapat kesembuhan dari berbagai terapi alternatif, seperti: relaxation therapy, terapi kognitif, akupuntur, terapi herbal (namun, penting untuk diingat bahwa efektivitas terapi herbal tidak terbukti secara klinis, dan tidak melalui proses persetujuan pemerintah). (sis)

c m y k


30

SABTU 7 FEBRUARI 2009

Paris Hilton

Kepergok Beli Film Porno SOSIALIT A dan top model kontroversial, SOSIALITA Paris Hilton, tiada henti membuat ulah yang menyulut sorotan media. Kali ini dara jangkung berambut pirang ini kepergok membeli DVD film porno. Aksi itu ketahuan ketika dia mengunjungi sebuah toko penjual berbagai jenis DVD film, tak lama setelah kembali dari Inggris. Zack and Miri Make a Porno, itulah judul film yang dibeli oleh Paris. Meski judulnya mengandung kata ‘porno’, film

garapan sutradara Kevin Smith itu bukan masuk kategori layar lebar yang memuat banyak adegan syur. Film yang rilis di Amerika pada 31 Oktober 2008 itu mengisahkan tentang dua orang teman sekamar Zack Brown dan Miriam ‘Miri’ Linky. Kedua orang tersebut tengah memiliki banyak utang. Zack pun merayu Miri untuk membuat film porno demi mendapatkan uang. Menurut situs The Sun, Jumat (6/2),

Paris dikabarkan membeli DVD film tersebut saat ia berjalan-jalan di Los Angeles, Amerika Serikat. Bisa jadi dara yang juga pernah jadi korban film porno itu ingin refreshing setelah ia mempromosikan acara televisi terbarunya di London, Inggris. Sekadar informasi pada 2003, video porno Paris bersama kekasihnya saat itu, Rick Salomon, bocor di internet. Video porno tersebut kemudian dijual

Paris dikabarkan membeli DVD film tersebut saat ia berjalanjalan di Los Angeles, Amerika Serika

dalam bentuk DVD dengan judul One Night in Paris. Tak jelas siapa yang menyebarkan film itu ke dunia maya. Yang jelas, orang pertama yang ikut merekam adegan itu tentulah Rick Solomon. Setelah putus dengan Solomon, top model pewaris kekayaan jaringan Hotel Hilton di seluruh dunia ini dipacari Benji Madden. Sayangnya, usia pacaran mereka juga tak (Persda Network/abs) bertahan lama.(Persda

Paris Hilton

ISTIMEWA

Seleb Flash Titi Kamal

Kerepotan

Digosipkan Menikah Nicky Tirta

PASANGAN selebritis Titi Kamal dan pacarnya, Christian Sugiono lagi-lagi diterpa gosip menikah. Gosip ini mencuat tatkala keduanya bepergian ke luar negeri. Awalnya, Titi dan Tian, panggilan akrab Christian Sugiono, dikabarkan sama-sama bertolak ke Australia untuk menikah secara diam-diam. Belakangan pihak Tian membantah kabar tersebut dengan meluruskan bahwa Titi Kamal sebenarnya ke Singapura, sedangkan Tian ke Australia. Titi ke Singapura untuk tujuan liburan, sedangkan Tian ada urusan pekerjaan. Yang jelas, bukan urusan menikah diam-diam. “Menurut manajemennya, Titi sedang liburan di Singapura. Kalau Tian memang di Australia,” kata Alam, seorang manajer pribadi Christian Sugiono, melalui sambungan telepon Jumat (6/2). Menurut Alam, Tian berada di Australia sejak sepekan lalu untuk menjalani syuting iklan. “Jadi ke Australia dalam rangka kerja,” tukas pria yang juga menjadi manajer Tyas Mirasih itu. Titi dan Christian Sugiono dikabarkan menikah di Australia pada 4 Februari 2009 lalu. “Itu tidak benar. Tidak ada pernikahan, apalagi diamdiam,” imbuhnya. Alam menjelaskan, Tian terbang ke Australia bukan dengan Titi Kamal, melainkan didampingi oleh pemilik Nine Management. “Dia (Christian) pergi berdua sama bos gue kok,” lanjutnya. Sayang, saat

KAPANLAGI

AKTOR sinetron Nicky Tirta dan Garneta baru putus sekira dua bulan belakangan. Diam-diam Nicky masih mencintai artis sinetron itu dan berharap balikan lagi. “Sebelum aku berangkat ke Australia dua bulan lalu, sudah putus. Jadi belum terlalu lama dan belum bisa melupakan. Aku masih sayang sih,” aku Nicky Tirta. Secara terus terang, adik penyanyi top era tahun 1990-an Nia Lavenia ini menyatakan, masih memiliki kepedulian dengan Garneta. Nicky tak sungkan mengirim SMS menanyakan kabar Garneta. “Aku masih peduli sama dia. Masih suka mengingatkan sudah makan belum,” imbuhnya. Nicky berharap untuk kembali ke pelukan Garneta? “Mudah-mudahan deh,” kata Nicky malu-malu. Bagaimana tanggapan Garneta? Aktris yang juga berada satu lokasi dengan Nicky ini tak menutup peluang untuk kembali pacaran. “Kalau Nicky minta balik, bisa dipikirkan. Sekarang, kita masih tahap introspeksi diri untuk menurunkan ego masing-masing,” ujar Garneta. KETIKA tengah konsentrasi memperbaiki karir sebagai penyanyi, Britney Spears harus menghadapi masalah hukum. Mantan istri Kevin Federline ini digugat oleh mantan manajernya. Seperti dilansir Femalefirst, Jumat (6/2), Sam Lutfi, mantan manajer Britney menggugat Britney atas tuduhan fitnah dan pelanggaran kontrak kerjasama. Dalam surat gugatan yang tercatat di Pengadilan Los Angeles, Sam Lutfi melaporkan pelantun Womanizer ini dan kedua orangtuanya, Jamie dan Lynne Spears. Mereka dituduh telah mencemarkan nama baik, melakukan hal yang membuat Sam sengsara dan masalah kontrak kerja. Sam menilai, Jamie dan Lynne telah berkata bohong dan mengintimidasi untuk menghancurkan Lutfi agar keluar dari kehidupan Britney. Demi memperbaiki kehidupan Britney, Jamie meminta agar Sam dan juga mantan pacar Britney, Adnan Ghalib, menjauh dari kehidupan Britney. Dia ingin putrinya tersebut dapat hidup tenang dan normal serta bisa kembali eksis di dunia musik tanpa diganggu kehadiran dan bayang-bayang orang di kehidupan masa lalu anaknya tersebut. PASCA operasi tumor otak, Gugun Gondrong masih membutuhkan pengobatan untuk sembuh total. Biayanya ratusan juta rupiah. Namun, Gugun tak perlu pusing karena ada Mr X yang mendanai. “Soal biaya, kita dapat sumbangan cukup besar dari seseorang yang tidak mau disebutkan namanya,” kata istri Gugun, Ana Marisa, di kediaman Jalan Mampang Prapatan XVI No 28, Mampang, Jakarta Selatan, belum lama ini. Menurut pemeriksaan dokter yang merawat Gugun di Singapura, Gugun masih harus kontrol. Jika tak ada masalah dengan kesehatannya, presenter itu wajib kontrol setiap setahun sekali. “Gugun kembali ke Singapura tahun depan. Kecuali kalau ada keluhan, harus langsung berobat. Biayanya cukup untuk check up,” imbuhnya. (Persda Network/ abs/*)

KAPANLAGI

ditanya mengapa Titi Kamal dan Tian dikabarkan menaiki pesawat yang sama, Alam tak bisa menjawab secara pasti. “Wah, kalau itu saya tidak tahu. Pokoknya setahu saya, Tian ke Australia tidak bareng Titi,” tegasnya. Sejauh ini, kabar pernikahan dua sejoli yang sempat putus sambung itu hanya rumor belaka. Tetapi yang menjadi keganjilan adalah mengapa keduanya pergi pada waktu bersamaan? Tak hanya itu, pasangan ini juga kompak izin cuti seminggu dari sinetron yang dibintanginya. Seperti diketahui, saat ini Tian

sedang syuting sinetron striping berjudul Alyssa yang tayang di RCTI bersama Alyssa Soebandono dan Nia Ramadhani. Sedangkan, Titi sedang terlibat sinetron produksi Soraya Intercine Film. Pasangan kekasih beda keyakinan itu diisukan menikah diam-diam di Australia karena negeri Kanguru ini dikenal sering menjadi tempat menikah kalangan selebritis beda agama. Sebelumnya, baik Titi maupun Tian selalu menjawab tak pasti tiap ditanya rencana menikah. “Doakan sajalah,” kata Tian. (Persda Network/abs/*)

Biofile Nama asli Nama beken Kelahiran Pekerjaan Pacar Tinggi badan Filmografi

Penghargaan

: : : : : : :

Kurniati Kamalia Titi Kamal Jakarta, 7 Desember 1981 Aktris, penyanyi, bintang iklan Christian Sugiono 169 Cm Tragedi (2001), Ada Apa dengan Cinta (2002), Eiffel I’m in Love (2003), Mendadak Dangdut (2006), D.O - Drop Out (2008), Tri Mas Getir (2008), Tipu Kanan Tipu Kiri (2008), Doa Yang Mengancam (2008), Barbi3 (2008) : - Aktris pendukung terfavorit versi MTV Movie Awards 2004 (dalam Eiffel I’m In Love) - Aktris pendukung terfavorit versi Cinemags Movie Awards 2005 (dalam Eiffel I’m In Love) - Aktris terpuji, Festival Film Bandung (FFB) 2005 (untuk sinetron Chanda) - Pemeran Wanita Terbaik MTV Movie Awards 2006 - Pasangan Terbaik Indonesian Movie Awards 2007 (bersama Kinaryosih) - Aktris Penyanyi Terbaik dalam Indonesian Movie Awards 2007 (dalam film Mendadak Dangdut) (abs/*)

Kristina Iswandari

Masih Dapat Jatah Bulanan BIARPUN tegas-tegas menolak rayuan rujuk dari Al Amin Nur Nasution, namun pendangdut Kristina Iswandari ternyata masih mendapatkan jatah bulanan yakni uang belanja dari sang suaminya itu. Pihak Al Amin menegaskan, tiap bulan Al Amin menstransfer sejumlah uang untuk kebutuhan sehari-hari Kristina. Karena, itu pihak Al Amin terheran-heran dengan pernyataan Kristina yang pernah menyebut dirinya sudah tidak dinafkahi lagi oleh Al Amin yang kesandung perkara korupsi itu. “Kalau dia bilang tidak dihafkahi, itu bohong belaka. Dia masih menerima gaji Amin. Bukti transfer gaji kita perlihatkan di pengadilan,” ucap Sirra Prayuna, kuasa hukum Al Amin, saat ditemui di kantornya di Jalan Raya

Pasar Minggu No 29, Pancoran, Jakarta Selatan, Jumat (6/2). Mengenai banding yang diajukan Kristina, Sirra santai menanggapi. Dia mengatakan, bila seseorang menganggap sebuah keputusan itu tidak adil, dia berhak mengajukan banding. “Silahkan saja dia banding. Itu memang haknya. Kita tidak bisa melarang-larang,” tegasnya. Sejauh ini, Sirra belum berkomunikasi dengan Amin tentang banding yang diajukan Kristina. Seperti diketahui, Kristina mengajukan banding karena tidak puas dengan keputusan Pengadilan Agama Jakarta Selatan yang menolak gugatan cerainya. Tak puas batal menjanda, Kristina melalui pengacara mengajukan banding pada 2 Februari 2009.

“Pertanggungjawaban dari Mas Amin tetap dijalankan dengan baik,” ujar Sirra Prayuna. Walau telah dipecat dari keanggotaan DPR, Al Amin ternyata masih punya penghasilan bulanan. Namun Sirra enggan menjelaskan dari mana uang bulanan yang diberikan rutin kepada Kristina. Sirra menilai langkah banding Kristina sebagai sebuah blunder. Sirra meyakini kalau banding yang diajukan pelantun lagu dangdut Jatuh Bangun itu kandas. “Banding yang diajukan Mbak Kristina justru akan menguatkan keputusan Pengadilan Agama karena tidak ada satu dalil pun yang menyatakan alasan kuat mereka untuk bercerai,” tegasnya.(Persda Network/abs/*)

Chelsea Olivia

Miley Cyrus

Mata, Rambut, Paling Dimanjakan

Dituduh Rasial, Meminta Maaf AKTRIS Miley Cyrus akhirnya angkat bicara menanggapi foto kontroversialnya yang tersebar di internet bak virus. Miley memecah kebisuan setelah jepretan kamera memicu kontra dari organisasi warga keturunan China Amerika, (OCA). Bintang serial Disney itu dan beberapa teman prianya difoto sambil menyipitkan mata. Bersama mereka, beberapa anak keturunan Asia Amerika. Aksi itu lantas dituding sebagai rasial. Namun bintang Hannah Montana itu pilih mengalah dan memohon maaf. Miley mengaku sama sekali tidak berniat jahat dengan menampilkan ekspresi wajah tersebut dalam foto. Seperti dilansir Contact Music, Jumat (6/2), permintaan itu dimuat dalam situs resmi Miley Cyrus. “Aku diberitahu, ada beberapa orang yang kesal

ISTIMEWA Miley Cyrus terhadap fotoku dan temanteman yang membuat wajah bodoh! Jadi, aku minta maaf jika ada orang-orang yang melihat gambar itu dan menyalahartikannya sampai di luar konteks!” Permintaan maaf telah terlontar. Kendati demikian

KAPANLAGI

Kristina Iswandari

Miley berkeras foto isengnya itu sudah digiring ke luar konteks. Bintang remaja asal Franklin, Tennessee, AS itu menyalahkan media karena terus-menerus mengritik segala tingkah polahnya. “Tidak mungkin, aku mengolok-olok etnis tertentu! Aku sekadar membuat wajah konyol. Kapan itu menjadi sebuah berita besar? Aku benar-benar merasa media berusaha membuatku tampak seperti “Gadis Nakal!” Miley menuding media massa yang memuat fotonya itu membesar-besarkan masalah dengan naskah berita yang menudingnya bermotif rasial. Padahal sebagai seorang aktris, tidak ada manfaat apa-apa kalau dia benar-benar bermotifkan rasial. “Itu jelas tak masuk akal, kalau aku dituduh seperti itu (rasial),” imbuhnya.(Persda Network/abs)

Chelsea Olivia

KAPANLAGI

BAGIAN tubuh mana yang paling dimanjakan kalangan wanita dalam hal perawatan? Kalau pertanyaan itu diarahkan ke bintang sinetron Chelsea Olivia, maka dia akan menjawab rambut dan matanya adalah yang paling spesial. Menurut Chelse, ia sejak lama membanggakan rambut dan matanya sebagai bagian terindah dari organ-organ tubuhnya. Karena itu, Chelsea melakukan perawatan ekstra demi memanjakan dua bagian terindah itu. “Mata dan rambut itu harus ada perawatan khusus. Karena dua bagian tubuhku inilah yang paling aku perhatikan dan sayangi,” tutur pacar aktor Glenn Alinskie itu. Lain wanita, tentu lain cerita. Pesinetron Gracia Indri juga memperlakukan rambut begitu istimewa. Wajar jika pacar Samuel Zylgwyn Heckenbucker ini kerap menghabiskan waktu khusus di salon. Sementara Kirana Larasati punya cara lain menonjolkan kecantikan, yakni berolahraga. “Harus olahraga tiap hari insya Allah akan tetap segar, tetap fresh,” kata Kirana. Ia juga rajinrajin menggunakan pensil alis. Menempatkan kecantikan dalam urutan

teratas juga diyakini Nikita Willy. Berbagai perlengkapan kosmetik dipakai, mulai hand and body lotion, obat muka, dan scrub kaki. Masker berbahan dasar vitamin C juga penting bagi Nikita agar tubuh segar. Tidak tanggungtanggung, dara kelahiran Jakarta, 29 Juni 1994 itu memiliki dokter pribadi untuk membantu perawatan tubuhnya. Sementara pesinetron Arumi Buchin tak suka bila tangan dan kaki berbulu. Bulu-bulu pendek itu sangat dibenci Arumi. Tiap ke salon, pesinetron yang dikabarkan dekat dengan penyanyi Afghan Syah Reza ini kerap mencukur habis bulu tangan dan kaki. Termasuk memotong rambut dia yang bercabang. Lain lagi Sandra Dewi. Perawatan kecantikan cukup dilakukan sendiri. Pesinetron cantik dan ramah ini selalu me- make up wajah di rumah atau di mobil sebelum syuting. Bibir terlihat merah dan alami membuat Sandra bangga. Sandra memang pandai menutup kekurangan tanpa diketahui orang lain. Ia juga tak suka membeli produk kecantikan sembarangan. (Persda Network/abs/*)

c m y k


sport hot news

SABTU 7 FEBRUARI 2009

31

UJI COBA SEPANG

Tetap Tercepat Meski Jari Tangannya Diperban

AP PHOTO

DISKORS- Michael Phelps saat berlatih di Meadowbrook Aquatic Center, Baltimore (6/2). Inzet: Foto Phelps mempromosikan corn flakes yang ditarik oleh produsennya, Kellogg.co lantaran dinilai telah merusak citra perusahaan.

Phelps Diskors Tiga Bulan Satu Sponsor pun Menarik Diri Kasus Mariyuana MALANG sekali nasib Michael Phelps. Perenang Amerika Serikat yang meraih enam medali emas pada Olimpiade Beijing 2008 ini diskors dari kompetisi renang selama tiga bulan. Itu buntut dari tindakannya mengisap mariyuana. Bullet from Baltimore, demikian julukan untuk menghormati perenang yang sudah meraih total delapan medali emas dari dua kali Olimpiade ini. Namanya memang sedemikian cemerlang. Sayang, tindakan bodoh dilakukan dengan mengisap mariyuana di salah satu perguruan tinggi di South Carolina tiga bulan lalu. Malangnya, adegan itu sempat dibidik fotografer, dan dipublikasikan di korang kuning Inggring, News of the World. Dunia pun gempar. Phelps langsung meminta maaf atas perbuatan tersebut karena foto itu memang asli. Namun hal itu ternyata tak cukup.

Perenang 23 tahun itu pun harus menjalani hukuman yang telah dijatuhkan oleh federasi renang Amerika Serikat. Phelps harus absen dari semua kompetisi selama tiga bulan. Selain menjatuhkan hukuman tiga bulan, pihak federasi renang Amerika juga menarik dukungan keungan dan sudah dimulai kemarin. “Kami memutuskan mengirim pesan (hukuman) kepada Michael karena dia mengecewakan orang banyak, terutama ratusan ribu anakanak yang jadi anggota AS Swimming yang selama ini menganggapnya model dan pahlawan,” ucap sumber federasi yang berbasis di Colorado Springs seperti dilansir bloomberg. Selain itu, Phelps dipastikan juga kehilangan sponsor. Di hari yang sama, pihak Kellogg Co memutuskan kontrak kerja sama dengan pria asli Baltimore, itu. Kontrak antara

keduanya seharusnya berakhir pada 28 Februari nanti. “Perilaku Michael sekarang tidak konsisten dengan imageKellogg. Kami telah membuat keputusan untuk tidak memperpanjang kontrak itu,” kata juru bicara perusahaan, Susanne Norwitz. Namun sponsor lain seperti Speedo International Ltd, yang memproduksi pakaian renang yang berbasis di Inggris dan Omega, yang masuk bagian Swatch Group AG, brand arloji tetap memberikan dukungan kepada Phelps. Phelps menerima keputusan dari federasi renang Amerika Serikat dan Kellogg, agensinya mengeluarkan pernyataan. “Ia (Phelps) mendapat dukungan dari ribuan orang dari komentar yang diterima dari fan serta dukungan dari berbagai sponsor. Ia berniat kembali bekerja keras agar semua orang percaya lagi padanya.”(Persda Network/rie)

AP PHOTO

AP PHOTO

dilakukan,” jelas dia. VALENTINO Rossi tak ingin Hasil uji coba pukul 13.00 waktu setempat Rossi mengatakan, motor ketinggalan momen. Meski 1. Valentino Rossi ITA Fiat Yamaha 2min 1.626 sec harus bisa menyesuaikan ia melangkah dengan sedikit 2. Casey Stoner AUS Ducati Marlboro 2min 1.805 sec dengan ban sekarang karena terpincang, dari jari-jari biasanya ia memakai ban tangannya diikat perban, 3. Loris Capirossi ITA Suzuki 2min 2.153 sec lebih keras. “Mesin ini lebih juara dunia MotoGP 2008 4. Colin Edwards USA Tech 3 Yamaha 2min 2.241 sec baik dan saya merasa sangat ini tetap nekat menguji-coba 5. Dani Pedrosa SPA Repsol Honda Team 2min 2.290 sec nyaman dengan sasis baru,” motornya di Sirkuit Sepang, 6. Chris Vermeulen AUS Team Suzuki 2min 2.392 sec jelas pembalap asal Italia ini. Malaysia, kemarin (6/2). 7. Andrea Dovizioso ITA Repsol Honda Team 2min 2.861 sec Tak hanya Rossi, Hasilnya, dengan kondisi 8. Toni Elias SPA Honda Gresini 2min 3.021 sec pembalap Ducati, Casey yang belum fit 100% itu 9. Nicky Hayden USA Ducati Marlboro 2min 3.034 sec Stoner juga harus bertarung Rossi menunjukkan dirinya 10. Jorge Lorenzo SPA Fiat Yamaha 2min 3.056 sec melawan sakit di Sepang. memang pantas 11. Sete Gibernau SPA Onde 2000 Ducati 2min 3.308 sec Stoner yang masih menjalani menyandang gelar juara proses penyembuhan cedera 12. Mika Kallio FIN Pramac Racing 2min 3.850 sec dunia lima kali MotoGP. di lengan kirinya harus lebih Betapa tidak, The Doctor 13. Alex de Angelis RSM Honda Gresini 2min 4.120 sec berhati-hati. mampu mencatatkan hasil 14. ‘Bike #T’ JPN Yamaha Test Rider 2min 4.312 sec Cedera pergelangan pada fastest laps pada ujicoba 15. Randy de Puniet FRA LCR Honda MotoGP 2min 4.507 sec tangan Stoner sendiri sudah pertama pukul 13.00 waktu 16. Niccolo Canepa ITA Pramac Racing 2min 4.619 sec terjadi sejak paro kedua setempat. 17. Yuki Takahashi JPN Team Scot 2min 4.701 sec balapan MotoGP musim Secara keseluruhan, Rossi 18. James Toseland GBR Tech 3 Yamaha 2min 4.798 sec 2008. Cedera tersebut finis di posisi tiga di merupakan kambuhan belakang Loris Capirossi setelah mengalami kecelakaan tahun “Saya sangat senang karena saya (Suzuki) dan Casey Stoner (Ducati). 2003 Namun, pembalap Ducati itu baru bisa naik motor hari ini, walaupun ada Pada kemarin pagi, ia pun membuat melakukan operasi cedera itu setelah jahitan di tangan dan kaki, dan saya para pendukungnya khawatir lantaran balapan berakhir. cepat. Saya tidak dalam kondisi 100 sempat terjatuh, meski tak sampai “Pagi kemarin (Kamis) memang persen karena sakit, tapi saya tidak mengakibat luka yang serius. sangat sulit. Saya merasa tidak nyaman memiliki masalah untuk membalap,” Sebelum berangkat ke Sepang, Rossi saat mengendarai kendaraan. Pasalnya, kata Rossi dilansir motogp. “Saya terpeselet di rumahnya, dan jatuh rasa sakit cedera pada pergelangan mengalami kecelakaan kecil ketika saya menimpa meja kaca hingga belingnya tangan masih sangat terasa dan saya mengendarai motor sangat lambat.” menancap di jari, dan kakinya. Sebuah berharap keadaan ini akan membaik Rossi berhenti sebelum pukul empat tragedi konyol yang sempat setelah tiga bulan operasi,” kata Stoner. waktu setempat setelah menyelesaikan membuatnya syok lantaran sampai “Meski catatan waktu cukup baik 31 lap. Ia melakukan uji coba bersama berdarah-darah. sejak awal balapan, namun cedera ini ban Bridgestone compounds. “Kejadian itu sangat menakutkan masih memberikan masalah buat saya. “Kami beradaptasi dengan cara karena darah berceceran di manaCedera ini terasa sangat sakit saat saya untuk menguji peraturan ban yang mana. Saya mendatangi dokter Claudio hendak mengerem motor,” lanjut baru dan tidak begitu buruk sampai Costa dan ia menjahit luka-luka saya,” pembalap asal Australia itu.(Persda saat ini, meskipun kami memiliki lebih kata Rosi seperti dilansir reuters. “Dalam Network/rie) banyak pekerjaan yang harus tempo 10 hari ini saya akan membaik.”

kata mereka

AP PHOTO

Ambil Pelajaran

Jangan Down

Fase Sulit

MUDAH MUDAH-mudahan dia bisa belajar banyak hal. Saya mendukung dia dan ingin melihat dia melakukan sesuatu yang lebih baik. Saya di sini, seperti biasa, mencoba untuk (rie) membantu dia maju.(rie) Bob Bowman, Pelatih Phelps.

SA YA melihat dia sebagai anak SAY yang mencoba untuk tumbuh. Dia minta maaf dan apa lagi yang bisa ia lakukan? Dia pahlawan Amerika Serikat, jadi kita tidak boleh membiarkan (rie) dia down.(rie) Dara TTor or orrr es, Perenang AS

PHELPS kita tahu dia bukan orang yang buruk. Ia melakukan kesalahan. Orang ingin ia melewati fase sulit. Saya ingin bersorak untuknya di London (Olimpiade (rie) 2012).(rie) Amanda Beard, perenang AS

AP PHOTO

Valentino Rossi

c m y k


32

SABTU 7 FEBRUARI 2009

Alex Curran

Menyesal Telah Perbesar Payudara

NET

MENYESAL. Itulah yang sedang dirasakan Alex Curran. Istri Kapten Liverpool, Steven Gerrard ini sedang merutuki keputusan kenapa dirinya tergoda untuk melakukan operasi pembesaran payudara --sesuatu yang belakangan ternyata justru membuatnya repot. Memang, saat usia 17-18 tahun, ia sangat ingin memiliki bentuk payudara yang indah dan menarik perhatian lawan jenis. Curran muda pun berusaha maksimal untuk memperbesar organ penting tubuh wanitanya itu.

“Yang paling kupikirkan saat itu adalah tak minder di depan teman-teman kala hang out ataupun ke klab malam. Dan bentuk dada yang bagus menjadi kebanggaan cewek-cewek saat itu, jadi aku ingin tampil menawan dan menarik perhatian,” ucap Curran di People, Jumat (6/2). Ia pun berinisiatif untuk membesarkan payudara, dari ukuran B menjadi D alias nyaris dua kali lipatnya. Seiring dengan itu, ia kerap tampil minim dan berkostum kaos ketat yang membuat nama Alex Curran langsung melejit.

Sibuk Bisnis Restoran

Enggan Bersaing

NET

sentral La Vecchia Signora dan timnas Italia ini. Bagi anak pasangan Fabio dan Lucia ini, pendidikan menjadi hal yang tak bisa dilupakan, karena dia beranggapan dapat menjadi bekal disaat dia tak lagi menggeluti olahraga ini. “Aku tak memungkiri untuk mencoba menggeluti bidang lain setelah pensiun nanti,” kata Chiellini. Nah, sektor yang bakal ia garap adalah bisnis. Meski kondisi ekonomi dunia masih karut marut, cowok kelahiran 14 Agustus ini yakin sekitar 10-12 tahun lagi, saat dirinya kemungkinan sudah pensiun, iklim sudah berubah. “Saat itulah perekonomian bakal menggeliat lagi, dan itu

melakukan pembesaran payudara, kini dirinya kerepotan untuk menemukan bra dan kaus ketat kegemarannya. Bahkan, kadangkala ia harus memesan ke desainer untuk merancang pakain, bra, ataupun kostum khusus yang disesuaikan dengan ukuran dadanya itu. Selain itu, wanita berusia 26 tahun ini menyebut, sangat sulit merawat organ vitalnya itu. Untuk yang satu ini, ia rela merogoh kocek tak kurang 800 pounds atau sekitar Rp 13,2 juta ke ahli perawatan. (Persda Network/bud)

Ilary Blasi

Giorgio Chiellini

KATA siapa para pesepakbola tersohor tak peduli dengan pendidikan? Lihat saja ambisi menggebu-gebu dari bintang Juventus, Giorgio Chiellini. Pria berkepala botak ini kini sedang menimba ilmu di bidang bisnis, tepatnya di Universitas Turin. Apa alasannya, padahal ia sudah bergelimang harta? “Aku memang sudah kaya, mungkin kalaupun aku tak sekolah, apa yang kuperoleh sekarang dan nanti, lewat kontrak jutaan euro, bisa menghidupi aku dan istriku kelak, tapi itu hanya sebuah estimasi. Kenyataannya? Bisabisa tak seindah dengan apa yang kita perkirakan itu, jadi lebih baik menyiapkan dulu,” jelas Chiellini, di Gazzetta.it, Jumat (6/2). Pemain 24 tahun yang didatangkan Juventus dari Fiorentina ini memang termasuk tipe pesepakbola intelektual.Sebelum masuk perguruan tinggi, Chiellini menggenggam ijazah di bidang sains saat menempuh di level sekolah menengah. Keputusannya untuk masuk ke bidang bisnis sudah dipikirkan masak-masak. Sebelum itu, ia mengaku ada beberapa opsi yang ada di kepala, seperti bisnis, informatika, teknologi pangan, arsitektur dan sains, meneruskan apa yang ia peroleh di sekolah menengah. Tapi empat pilihan yang ditulis terakhir harus menguap. Chiellini berpikir jangka panjang. Baginya, menggeluti pelajaran bisnis bakal sangat bergunadi masa depan. “Rasanya bisnis menjadi referensi kuatku. Ilmu ini bersifat terapan dan paling bermanfaat buat masa depanku nanti,” ujar bek

Itu dulu. Sekarang, ia justru menyesal. Curran baru sadar, memiliki payudara yang berukuran ekstra ternyata bukan keputusan bijak. “Aku benar-benar merasa sulit. Aku sarankan Anda menunggu hingga Anda memiliki anak-anak sebelum memikirkan untuk memperbesar payudara Anda , dan kalau bisa hanya alami saja, jangan turuti gaya hidup Anda, karena badan Anda akan berubah setelah itu,” nasehat Curran. Selain itu, menurut Curran, karena

sudah aku prediksi,” tukas Chiellini. Bentuk keseriusan bek berpostur 186 cm ini terlihat kala ia mulai merintis bisnis kecil-kecilan di bidang restoran, jasa transportasi dan perhotelan. Tidak sendiri memang, karena ia masih bergabung dengan beberapa kolega yang ia kenal semenjak ia hadir di Turin. “Aku masih coba-coba, aku tak memegang manajemen, hanya menyetor dana, tapi tetap saja harus belajar manajemen dari mereka yang sudah profesional, kupikir 5-6 tahun ke depan sudah ada pembekalan yang cukup,” sebut Chiellini.(Persda Network/bud)

SELAMA ini, Ilary Blasi, istri kapten AS Roma, Francesco Totti menyandang gelar tak resmi sebagai Ratu Serie A. Cantik, anggun, cerdas, populer, ditambah kemasyhuran sang suami membuat Ilary seolah tak mendapat saingan. Tapi kini muncul saingan baru, Victoria Adams, istri dari David Beckham. Siapa di antara keduanya yang pantas jadi Ratu Serie A? Victoria Beckham sendiri sudah menegaskan akan lebih sering berkunjung ke Italia. Media pun mulai ramai membandingkan kecantikan dan ketenaran Ilary Blasi dengan pesona Posh Spice tersebut. Beberapa situs gosip dan olahraga Italia menilai, jika Victoria mulai rajin mengunjungi suaminya ke Milan, dipastikan pamor Ilary akan turun karena media tentu akan lebih ramai memberitakan Victoria ketimbang Ilary atau model Italia yang lain. Menurut gossipnews.it, Jumat (6/2), ulah para pekerja pers itu nyaris membuat Ilary berkomentar yang tidaktidak. Tapi, pengalaman jadi bintang film sejak usia tiga tahun membuat Ilary begitu dewasa dan bijak menanggapi semua gosip

Nama lengkap: Victoria Caroline Adams Tanggal lahir: 17 April 1974 empat Tem pat lahir: Harlow, Essex, Inggris Profesi: Penyanyi, pencipta lagu, desainer fashion, businesswoman Suami: David Beckham Menikah: 4 Juli 1999 Anak: 3 (Brooklyn Joseph Beckham, Romeo James Beckham, Cruz David Beckham) Nama Lengkap: Ilary Blasi Tanggal lahir: 28 April 1981 empat Tem pat lahir: Roma, Italia profesi: Model, aktris Suami: Francesco Totti Menikah: 19 Juni 1985 Anak: 3 (Cristian, Channel)

yang beredar. Ia bahkan bisa dengan tenang menjawab semua pertanyaan wartawan yang sesungguhnya lebih banyak menyudutkan dirinya. Tak ada kemarahan atau kegusaran yang ditunjukkan dari raut wajahnya. Ilary terlihat begitu cuek ketika sejumlah wartawan mengerubunginya usai tampil dalam sebuah acara hiburan dan olahraga televisi lokal, kemarin. Ilary pun mengaku tak terpengaruh sedikit pun

dengan kehadiran Victoria atau siapa pun karena ia tak merasa ada orang yang bisa mengusik ketenarannya. Menurut Ilary, masingmasing orang punya talenta dan rejeki masing-masing. “Khawatir?Aku tak pernah khawatir dengan kehadiran siapa pun. Buatku, hal paling utama adalah aku dan suamiku bisa saling mendukung dan pastinya kami akan baik-baik saja,” cetus Ilary. Wanita berusia 28 tahun ini

menyebut, pemberitaan media soal mencemburui Victoria hanyalah karangan semata yang tujuannya untuk menaikkan penjualan koran mereka. “Satu hal yang pasti, aku dan suamiku akan tetap baikbaik saja,” tutur ibu dari Cristian dan Chanel. Model yang dinikahi Totti pada 19 Januari 2005 ini mengaku, saat ini tengah menikmati kehidupan barunya setelah beberapa saat lalu berkonsentrasi mengurus kedua buah hatinya. Kini dengan waktu yang lebih longgar, Ilary sudah siap kembali ke dunia yang dulu membesarkan namanya. Beruntung, Totti tidak melarangnya. . “Dia begitu senang saat aku berada di catwalk dan menjalani sesi pemotretan, paling utama aku harus memiliki batas-batas yang wajar dan tetap mengutamakan kedua anak kami, selebihnya dia memberi kebebasan,” jelas Ilary. Fransesco Totti sendiri, menurut Ilary tidak mau ambil pusing dengan kehadiran Spice Boy-Posh Spice. Bagi Totti, Becks tetaplah seorang pesepakbola, sedang istrinya hanya model biasa. “Kami tidak akan mengurus masalah atau kehidupan pribadi orang lain, kami jalani sesuai apa yang kami rencanakan dan lalui,” tegas Ilary.(Persda Network/bud)

c m y k


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.