Edisi 2 Februari 2013

Page 1

HU Fakta Karawang

@faktakrw

SABTU, 2 MARET 2013

Terbit 12 Halaman

SIMSALABIM

Dana Plesiran ke Bali Rp200 Juta BEKASI - Badan musyawarah (banmus) kunjungan kerja ke Bali nampaknya dibenarkan oleh Sekretaris dewan Kabupaten Bekasi Jepi Hendra. Namun begitu, Jepi menampik kalau dewan ke Bali bertujuan untuk plesiran. "Para dewan yang pergi ke Bali merupakan kunjungan kerja rutin. Memang dewan yang pergi adalah anggota banmus semuanya," kata Jepi saat diwawancara wartawan Fakta Bekasi dari telepon genggamnya, Jumat (1/3). Dikatakan dia, para dewan yang pergi ke Bali berjumlah 18 orang. Mereka di Bali selama 2 hari karena ada program yang harus di kerjakan. Meski demikian, Jepi mengakui, perginya dewan ke Bali menggunakan dana perjalanan dinas dewan APBD 2013. "Dana yang dibutuhkan untuk dewan selama di Bali kurang lebih Rp200 juta, untuk 18 orang. Dana itu dinilai tidak terlalu besar, atau lebih efisien di bandingkan tahun sebelumnya," jelasnya. Di antara dana Rp200 juta itu, dilanjutkan Jepi, termasuk biaya transportasi berupa pesawat Garuda, biaya menginap, makan dan minum, serta uang saku masing-masing dewan. Ia pun

Mobdin jadi Mobil ?

foto : riva

HITAM : Inilah mobil-mobil dinas yang plat nomornya dirubah jadi hitam. Bahkan ada mobil negara yang digunakan kampanye.

Pribadi

Ke Halaman 11

Oneng Juara KARAWANG - Hasil rekapitulasi penghitungan suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Jabar yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Karawang, Jum’at (1/3), Paten unggul. Dengan raihan suara 376.767, meninggalkan Aher-Demiz dengan perolehan 269.006 suara dan De-Lax 244.820 suara. Sementara paslon yang diusung Partai Golkar, Intan, hanya berada di posisi empat dengan raihan 106.055 suara, disusul Dikdik – Thoyib dengan 14.388 suara. Dari hasil tersebut, terlihat kalau PDIP masih menjadi partai terbesar di daerah lumbung padi ini. Ini terlihat dari raihan suara paslon yang diusung PDIP, unggul dari paslon lain yang diusung parpol besar, seperti PKS dan Demokrat. Pada Pilgub kali ini, suara yang masuk berjumlah 101.4696 dengan suara sah yang masuk adalah 995.461 suara dan suara yang tidak sah 19235. Kepada awak media, Ketua KPUD Emay Ahmad Maehi menyatakan, pihaknya telah melakukan sosialisasi yang maksimal. Namun soal banyaknya yang tidak memilih itu bukanlah wewenangnya. ”Kami telah melakukan sosialisasi yang cu-

KARAWANG - Parah, itulah kondisi sebagian PNS di Karawang. Betapa tidak, sudah jelas itu mobil dinas dan milik negara, eh malah seenaknya mengganti plat nomornya menjadi hitam.

Jelas, ini pelanggaran dan sebuah kebohongan. Penggunaan Plat Hitam pada mobil dinas Pejabat di lingkungan Pemerintah Daerah Karawang semakin marak, sehingga sulit

untuk membedakan mana mobil dinas mana mobil pribadi. Hampir setiap hari mobil dinas tersebut dipasang plat hitam. Alasan penggunaan plat hitam di mobil dinas tersebut tidak jelas,

meski belakangan disebut-sebut kalau penggunaan plat hitam pada mobil dinas supaya bebas menggunakan mobil dinas untuk mengisi bahan bakar premium. Padahal, penggunaan plat hitam

Ke Halaman 11

RSUD Didatangi Kejaksaan Periksa Genset di Salah Satu Ruangan

Hasil Final Penghitungan Suara di Karawang

Ke Halaman 11

pada mobil dinas pejabat ini rentan untuk disalahgunakan juga terkesan berlebihan. Apalagi di-

foto : hasan basri

PERIKSA : Kasi Intel Kejari Karawang tengah memeriksa genset di RSUD Karawang.

Toko Buku Fadhil

Penjualan Buku, Berbagi Ilmu KARAWANG – Berilmu, tentunya menjadi keinginan setiap orang. Dimana dengan memiliki ilmu yang luhur, dapat menjadi kebanggan tersendiri bagi siapa pun. Ketika sudah berilmu, tentunya tidak rugi jika ilmu tersebut

dibagikan, karena tidak akan mengurangi ilmu yang telah dimiliki. Bahkan kemungkinan bertambah yang ada. Begitu pun dengan berbisnis tidak Ke Halaman 11

KARAWANG – Kejaksaan Negeri (Kejari) Karawang, Jumat (1/3), memeriksa genset yang berada di salah satu ruangan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karawang. Pemerikasaan dilakukan terkait adanya dugaan penyimpangan dalam proyek pengadaan genset di rumah sakit tersebut. Untuk diketahui, anggaran pengadaan mesin tersebut sebesar Rp 1,3 miliar. Pemeriksaan yang dilakukan mulai pukul 14.00 WIB itu, berlangsung selama satu jam. Dalam pemeriksaan meliputi kondisi mesin, kapasitas

voltase hingga kwalitas mesin itu sendiri. Pemeriksaan dilakukan langsung oleh Kasi Intel Kejari Karawang, Imran Yusuf. Direktur RSUD dr. Wuwuh Utami Ningtyas M.Kes yang ditemui Fakta Karawang di ruang kerjanya pada 1/3 mengatakan, bahwa pemeriksaan yang dilakukan Kejaksaan di lokasi RSUD adalah karena adanya pengaduan dari masyarakat dalam hal ini adalah salah satu LSM yang ada di karawang. Pemeriksaan tersebut adalah pemeriksaan tahap kedua. Dikatakan dia, pengadaan mesin genset yang dilakukan pihak RSUD telah sesuai denKe Halaman 11

Yoni Neolla

Fotografi bukan Milik Pria MENJADI seorang fotografer, ternyata bukan hanya diidamkan oleh kaum laki-laki. Tapi juga disuka oleh kaum perempuan. Salahsatunya, mojang bernama Yoni Neolla. Mojang berparas cantik dan menarik ini, mengaku sangat ingin menjadi seorang fotografer. Makanya, dia tak sayang menghabiskan uangnya hanya untuk membeli kamera dan berbagai aksesorisnya. “Ya lumayan juga sih mas, mahal. Saya menabung untuk bisa memiliki ini semua,” ujarnya saat berbincang dengan Fakta Karawang, kemarin, di rumahnya. Yoni lantas dengan bangga memperlihatkan koleksi kamera dan aksesorisnya, berikut haYoni

foto : zaelani ardika

Ke Halaman 11

BUKU : Dua pegawai Toko Buku Fadhil tampak terekam kamera.

Redaksi dan Iklan : Jl. Ir. H. Juanda No. 62 Karawang | Telp. 0267 8490864 | Fax : 0267 8490867

website : http://www.faktakarawang.com


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.