Warga Cianjur Protes Jalan “Digunting”

Page 1

ECERAN ,RP.2.500 AN N A G G LAN 0,RP.60.00 /BULAN

Memberi Nilai Lebih Klik! beritacianjur.com

EDISI 341 THN III

RABU, 14 DESEMBER 2016

twitter @berita_cianjur

facebook beritacianjur.com

email newsredaksibc@gmail.com

Warga Cianjur Protes Jalan “Digunting” KEBIJAKAN menggunting jalan yang dilaksanakan Dinas PU Bina Marga di sejumlah ruas jalan protokol di Cianjur, akhirnya diprotes warga, terutama pengguna jalan.

INDONESIA

W

arga m e ­ nilai, kebi­ jakan itu telah membuat lalu lintas carut marut. Keterangan dihimpun Berita Cianjur, setelah di­ laksanakan rehab trotoar termasuk menggunting lebar jalan, kemacetan

hampir terjadi di sejumlah ruas jalan di Cianjur. Ter­ lebih, pengguna jalan bi­ ngung karena lahan parkir tidak ada sama sekali. Seperti terjadi di Ja­ lan Ir.H. Juanda, Selakopi, Cianjur, warga yang hen­ dak parkir harus memper­ gunakan sejumlah lahan parkir milik instansi yang berada di daerah itu. Jika

penuh, warga kebanyakan mempergunakan areal parkir di Jalan Suroso. Menurut sejumlah warga, pemerintah seha­ rusnya mempersiapkan ar­ eal parkir terlebih dahulu, sehingga tidak menimbul­ kan kemacetan parah. Pe­ merintah juga sebaiknya, KE HALAMAN 9

BERITACIANJUR/CR3

VS

THAILAND

Kemenangan Harga Mati! TIMNAS Indonesia kembali bertemu rival abadinya di Asia Tenggara Thailand pada inal Piala AFF 2016. Leg pertama yang digelar di kandang Indo­ nesia terlebih dulu. Stadion Pa­ kansari, Kabupaten Bogor dipilih untuk men­ jamu Thailand, hari ini (14/12) pukul 19.00 WIB. menggantikan Gelora Bung Karno yang tengah direnovasi. Bermain di kandang sendiri, Indo­ nesia akan memburu kemenangan dengan skor besar dengan tidak kebobolan. Agar mendapat modal bagus saat tandang ke Bangkok akhir pekan nanti, pelatih Alfred Riedl bakal menu­ runkan formasi menyerang. Boaz Solossa te­ tap jadi andalan di lini tengah. Pema­ in Persipura Jayapura itu kemung­ kinan kembali diduetkan dengan Ferdinand Sinaga. Pada leg ke­ dua semiinal, Ferdinand jadi

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN

INDONESIA Kurnia Meiga; Beny Wahyudi, Hansamu Yama, Fachruddin, Abduh Lestaluhu, Bayu Pradana, Stafeno Lilipaly, Andik Vermansyah, Rizky Pora; Boaz Solossa, Ferdinand Sinaga

THAILAND Kawin Thamsatchanan; Tanaboon Kesarat, Adisorn Promrak, Kornwit Narmwiset; Tristan Do, Theeratorn Bunmathan, Pokklaw Anan, Sarach Yooyen, Chanathip Songkrasin, Krirkrit Thaweekarn; Teerasil Dangda

KE HALAMAN 9

Tangis Ahok Memecah 29 Buruh Bangunan Proyek Pemerintah Mogok Kerja PN Jakarta Pusat BOJONGPICUNG – Seba­ nyak 29 orang buruh bangun yang melaksanakan pemba­ ngunan Kantor Mekanisasi di Kampung Dermaga, Desa Neglasari, Kecamatan Bo­ jongpicung, melakukan aksi mogok kerja. Para buruh, menuntut rekanan yang memperkerjakan mereka,

NET

CALON Gubernur DKI Ja­ karta Basuki Tjahaja Pur­ nama atau Ahok tampak meneteskan air mata saat membacakan nota keberatan atau eksepsi atas dakwaan pe­ nistaan agama yang didakwa­ kan Jaksa Penuntut Umum.

Ia merasa kecewa karena di­ anggap sebagai pelaku duga­ an penistaan agama. Padahal, meski seorang nasrani Ahok mengaku sangat dekat dengan umat Islam sejak kecil. KE HALAMAN 9

Kang BeCe

KARIKATUR/NANDANG S

segera membayar upah yang selama ini belum dibayarkan. Keterangan yang ber­ hasil dihimpun Harian Beri­ ta Cianjur, aksi mogok kerja yang sudah dilakukan buruh selama 44 hari, terjadi saat rekanan pelaksana pem­ bangunan PT. Citra Agung Utama Tanggerang, urung membayar upah dengan alas­ an tidak jelas. Para buruh semakin kesal, saat rekanan malah membawa pekerja baru, ketimbang melunasi

BERITACIANJUR/APIP SAMLAWI

SANTAI- Buruh bangunan terlihat santai saat gelar aksi mogok kerja menuntut pembayaran upah dari PT Citra Agung Utama, Selasa (13/12).

Momo Kembali Tunda Pernikahan ARTIS cantik yang kini menjadi vokalis group band Geisha, Momo Geisha, kembali ga­ gal melaksanakan peernikahannya Bu­ lan Desember ini. Pa­ dahal sebelumnya, pelantun beberapa hits yang digandrungi remaja di Indonesia ini, dikabarkan akan melangsungkan per­ nikahan dengan pe­ ngusaha bernama Nicola Reza Samu­ dera di kota Malang. “Masih jauh. Yang pasti tahun depan (Momo menikah),” ujar

upah buruh yang melaksana­ kan pekerjaan sebelumnya Dikatakan Lukman (39) salah seorang buruh me­ ngatakan, 29 orang pekerja banguan berasal dari Desa Mekarwangi, Kecamatan Ci­ kadu, Cianjur Selatan. Sela­ ma ini buruh bekerja mem­ bangun dua lantai Kantor Mekanisasi Pertanian de­ ngan pros anggaran dari Pro­ vinsi Jawa barat.

Ofis, manager Geisha saat dihubungi awak media, Selasa (13/12). Sebelum­ nya sempat beredar foto Momo bertemu dengan desainer Anne Avantie. Sementara terkait kapan pastinya tanggal pernikah­ an Momo bakal berlang­ sung, sang manager masih belum tahu pasti. “Momo belum ngomong ke saya banyak, tapi kalau ke manajemen sudah, cuma di mana (Jakarta atau Ma­ lang) dan kapannya saya belum tahu. Kalau memang Desember saya pasti diun­ dang dong,” katanya. KE HALAMAN 9

KE HALAMAN 9

Jadwal Salat Wilayah Cianjur & Sekitarnya

13 Desember 2016 SUBUH ZUHUR 04:06

11:49

ASAR 15:15

MAGRIB

ISYA

18:04

19:20

SUMBER: KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA


HALAMAN

2

OPINI

Tuhan menciptakan bangsa untuk maju melawan kebohongan elit atas, hanya bangsanya sendiri yang mampu merubah nasib negerinya sendiri." Mohammad Hatta Wakil Presiden Pertama Indonesia

RABU, 14 DESEMBER 2016

KABAR KABAR

Menanti Catatan Baru IRM

DOK

LEMBARAN baru pemerintahan Irvan Rivano Muchtar dan Herman Suherman, memang sudah tertoreh sejak dilantik pada tanggal 18 Mei 2016 lalu. Namun publik akan melihat catatan itu, terhitung pada pertengahan bulan Desember ini, sejak rengrengan Kabinet baru ter­ masuk wajah baru Sekretaris Daerah (Sekda) Cianjur, resmi dikukuhkan. Pandangan publik Cianjur sudah pasti tertuju ke se­ jumlah pejabat yang bakal dikukuhkan Bupati dalam waktu dekat ini. Niat bupati memakai pejabat bermen­ tal baja dan berkomitmen bekerja untuk kepentingan masyarakat, bakal jadi parameter penting penilaian mu­ tasi jabatan yang akan dilaksanakan nanti. Andai terselip pejabat yang dianggap publik sebelum­ nya gagal melaksanakan tugas kedinasan, maka peme­ rintah sekarang harus sudah siap menerima krtikan dari berbagai pihak. Harapan yang besar agar pemerintahan sekarang, lebih baik dari sebelumnya, jadi catatan pen­ ting masyarakat Cianjur menanti kabinet Jago jilid ke satu ini. Menanti catatan baru Bupati Irvan Rivano Muchtar, banyak warga berharap penerus estapet pemerintah­ an ini, mau mengambil resiko untuk tidak bermain api dalam menentukan pejabat yang bakal duduk di peme­ rintahannya. Warga Cianjur tentu tidak setuju, apabila Bupati dalam menentukan pejabat barunya, lebih men­ dengar bisikan pihak tertentu. Bupati diharap warga berani tegas, tidak memakai pejabat yang selama ini dikenal kurang memiliki komit­ men dalam melaksanakan tugasnya. Namun tentu, se­ mua kembali ke tangan Bupati Cianjur, sebagai pemilik hak preogatif memilih kabinet di pemerintahannya. Ha­ nya jika warga harus berandai, perombakan jabatan di pemerintahan anyar ini, dititkberatkan pada nilai ke­ mampuan pegawai dan kelayakan memimpin lembaga dinas. Publik juga tidak berharap, keputusan atau kebijakan Bupati menentukan jabatan anyarnya justru membuat kondisi pemerintahan jadi tidak nyaman, akibat bebera­ pa pejabat merasa didepak dari kursi panas jabatan Ke­ pala Dinas di Cianjur. Apalagi, jika ada pejabat yang ha­ rus parkir karena tidak kebagian jatah jabatan. Publik juga yakin betul, Bupati Muda yang terpilih dalam pesta demokrasi Pilkada, memilik keraifan dan bijaksana menentukan siapa saja pejabat yang pantas duduk. Kini penatian publik mendekati pintu baru pe­ merintahan, dan tentu harapannyaa akan terbebankan kepada pejabat baru yang bakal bekerja setelah dikuku­ hkan nanti. Bagi yang terpilih selamat bekerja, bagi yang belum mendapat kesempatan tentu bersabar. Kini publik me­ nanti dan mengamati, sejauh mana kebijakan mutasi ti­ dak terkontaminasi kepentingan apapun, guna memper­ cepat terwujudnya, Cianjur Lebih Maju dan Agamis (***)

Bagi Bagipembaca pembacayang yangingin inginmengirimkan mengirimkan artikel artikelopininya, opininya,silakan silakankirim kirim ke redaksi.beritacianjur@gmail.com ke newsredaksibc@gmail.com Mohon Mohondilampirkan dilampirkanfoto fotodan dandata datapribadi pribadi dengan denganpanjang panjangartikel artikelminimal minimal1000 1000kata. kata.

BERITACIANJUR/KARIKATUR-NANDANG S

Memahami Geopolitik Indonesia Dikancah Global SETIAP warga Negara di Republik Indonesia, siapapun ia, lintas suku, agama, ras, dan antar golongan (SARA) memiliki hak dan kewajiban yang sama atas upaya mengokohkan kebesaran NKRI di mata dunia internasional. Oleh :

Memberi Nilai Lebih

BERITA MEDIA GROUP

Komisaris Utama H Ishaq Robin. | Direktur Utama Anton Ramadhan. | General Manager Gia Gusniar. | Pemimpin Redaksi Cetak Nuki Nugraha. | Wakil Pemimpin Redaksi Cetak Mustofa | Dewan Redaksi: Anton Ramadhan, Fonda Lapod, Gia Gusniar, Nuki Nugraha, Imam Sumarsono (Ipung) | Asisten Redaktur: Angga Purwanda, Rikky Yusup, Rudi Rusmana | Sekretaris Redaksi Asri Fatimah | Reporter Cetak: Herry Febriyanto, Azmi Zahidah Mushaffa, Apip Samlawi, Zenal Mustari, Suparjo. | Divisi Online Fauzan Soleh (reporter), Rifky (Admin/IT). | Perwajahan: Ahmad Sulaeman (Koordinator), Arie Yudistira, Ziad Zed Zubaedi, Rendy Rustandi, Muhammad Faisal, Faisal Aditya Pahlei. Grais: Nandang S, M Yanuar Gunawan. | Manager Keuangan dan Umum Mastuti. | Manager Iklan dan Sirkulasi Budi Yahya. | Koordinator Iklan : Suparjo. | Divisi Iklan: Fajar Kurniawan (Iklan Bandung), Emma Maryani (admin). | Koordinator Sirkulasi : Iwan. | Divisi Sirkulasi: Pupung Pangestu, Dede Herlan, Erlin Sri Hartati (admin). | Marketing Komunikasi : H Ahmad Rizky Alfaraby. | Divisi Keuangan: Dedi Sukmana (kolektor), Asep Ruhenda (kolektor), Siti Aisyah (admin). | Legal Oficer Ebes | Divisi Umum: Ardian (IT), Jajang Solihin, Daud Yusuf, Eded, Iyus Rustandi. I Alamat Redaksi/Iklan/Sirkulasi: Jl. KH. Hasyim Ashari No. 46B, Kelurahan Solokpandan, Kecamatan/Kabupaten Cianjur, 43214 l Telp. Kantor : (0263) 2283283 - 2283645 l Hotline Redaksi: 08562053088 l e-mail redaksi: newsredaksibc@gmail.com l website: www.beritacianjur. com l Info Layanan Pelanggan ; ofice: (0263) 2261814 CP: 08562053088 l Rekening: 183 097 9090 (BCA) an. Jembatan Mediatama Cianjur, PT, 006 257 498 4001 (BJB) an. Jembatan Mediatama Cianjur l Penerbit: PT Jembatan Mediatama Cianjur. SELURUH WARTAWAN BERITA CIANJUR SELALU SELURUH WARTAWAN BERITA CIANJUR SELALU MENGENAKAN TANDA PENGENAL DAN DILENGKAPI SURAT MENGENAKAN TANDA PENGENAL DAN DILENGKAPI SURAT TUGAS SERTA TIDAK DIPERKENANKAN UNTUK MEMINTA TUGAS SERTA TIDAK DIPERKENANKAN UNTUK MEMINTA ATAU MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER ATAU MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER

Ridwan Mubarak Penulis adalah Dosen Komunikasi Politik Fidkom UIN SGD Bandung, UNPI Cianjur, dan Pengurus KNPI Jawa Barat

B

anyak cara untuk dapat membukti­ kan kepada dunia bahwa kita ada­ lah bangsa yang besar, bangsa yang tidak ha­ nya besar dalam pengertian kuantitas, melainkan siap menjadi kompetitor bagi bangsa­bangsa lain secara kualitas. Indonesia secara geopolitik, tidak lagi hanya menjadi pemain di kawasan Asia Tenggara saja, lebih dari itu, Indonesia kini ber­ peluang besar untuk men­ jadi pemain global halnya Negara­negara adikuasa se­ perti Amerika Serikat yang mewakili blok barat, dan Repulik Rakyat Cina yang mewakili blok timur. Dua kekuatan Negara adikuasa ini, AS dan Cina, kini te­ ngah berebut pengaruh di Negara­negara berkembang dan Negara dunia ke tiga, Indonesia adalah salahsatu target dari pengaruh dua kekutan tersebut. Karena­ nya, perlu kita memahami geopolitik dan geostrategic pemerintah Indonesia di bawah kepemimpinan Pre­ siden Jokowi. Geopolitik adalah sistem politik atau peraturan­pera­ turan dalam wujud kebijak­ sanaan dan strategi nasional yang didorong oleh aspirasi nasional geografik (kepen­ tingan yang titik beratnya terletak pada pertimbang­ an geografi, wilayah atau territorial dalam arti luas). Geopolitik selalu beririsan dengan sistem politik luar negeri Indonesia, bebas aktif. Sejak proklamasi, Indonesia menganut poli­ tik luar negeri bebas aktif. Bebas artinya Indonesia ti­ dak memihak kepada salah satu blok dan menempuh cara sendiri dalam mena­ ngani masalah­masalah internasional. Sedangkan aktif artinya Indonesia ber­ usaha sekuat tenaga untuk ikut memelihara perdamai­ an dunia dan berpartisipasi meredakan ketegangan in­ ternasional. Politik ini dipi­ lih dalam rangka menjamin kerjasama dan hubungan baik dengan bangsa lain di dunia. Politik yang dicetus­ kan Mohammad Hatta ini dijalankan dari awal terben­ tuknya Indonesia hingga saat ini meskipun dalam pe­ laksanaannya tidak sesuai karena adanya pengaruh dengan perubahan politik di dunia.

Meskipun prinsip po­ litik luar negeri Indonesia adalah bebas aktif dan turut menjaga perdamaian abadi serta keadilan sosial, terka­ dang keberpihakan kepada salah satu blok menjadi satu pilihan yang tiada terelak­ kan. Apalagi, Pemerintah Cina sempat berjanji akan memberikan kompensasi fi­ nancial kepada pemerintah Indonesia, jika Jokowi ber­ afiliasi dengan kepentingan mereka. Jaminan financial yang Cina janjikan tentunya sangat menggiurkan untuk modal pembangunan infra­ struktur di Indonesia. Sama halnya dengan pemerin­ tah Amerika Serikat. Untuk menancapkan kembali he­ gemoni politiknya terhadap Indonesia, AS berjanji akan memberikan dua kompen­ sasi bagi pemerintahan Jokowi, pertama kompen­ sasi financial seperti halnya Cina, yang kedua kompen­ sasi keamanan di wilayah Asia Pasifik, khususnya mengenai ancaman perang terbuka untuk memper­ ebutkan jalur perlintasan perairan internasional Laut Cina Selatan. Pun demikian dengan Indonesia saat ini. Kom­ petisi perebutan pengaruh dua kekuatan besar du­ nia Cina dan AS akan ber­ dampak langsung terhadap kebijakan­kebijakan peme­ rintahan Jokowi. Terutama mengenai sikap politik luar dan dalam negeri Indone­ sia, baik permasalah hukum ekonomi, sosial, budaya, hingga ke pertahanan dan keamanan. Realitas hu­ bungan diplomasi terkait kedekatan pemerintahan Jokowi dengan pemerin­ tah Cina (RRC), menjadi sesuatu yang menggelisah­ kan bagi pemerintahan AS, karena Indonesia selalu menjadi kunci bagi kepen­ tingan politik luar negeri AS di kawasan Pasifik, ter­ lebih Asia Tenggara. Selain itu, Indonesia kini telah menjadi pemain global, bu­ kan hanya di kawasan Asia Tenggara saja. Indikatornya jelas, Indonesia merupa­ kan Negara dengan jumlah penduduk muslim terbesar di dunia, Indonesia sebagai Negara dengan jumlah pen­ duduk terbesar ke empat di dunia, Indonesia salahsatu penghasil minyak bumi dan sumber mineral terbesar, Indonesia Negara dengan

Aku tidak akan pernah menjadi budak, dan aku tidak akan pernah menjadi tuan, karena kita semua memiliki derajat yang sama di hadapan Tuhan.“ Abraham Lincoln

keragaman etnik, bahasa, dan budaya terunik, Indone­ sia dengan garis pantai ter­ panjang, Indonesia sebagai salah satu Negara demok­ ratis terbesar ke dua sete­ lah Amerika Serikat, dan masih banyak lagi indikator yang menjadikan Indonesia layak menjadi kompetitor bangsa­bangsa lainnya. In­ donesia dengan sistem poli­ tiknya, demokrasi pancasila berbeda tentunya dengan Amerika yang liberalis dan Cina yang Sosialis dalam hal pengambilan kebijakan politiknya. Meskipun selalu ada keteririsan antara de­ mokrasi pancasila dengan demokrasi liberal ala Ame­ rika dan demokrasi sosialis ala Cina pada ranah­ranah kemanusiaan, halnya ter­ ciptanya perdamaian abadi dan keadilan social di bumi ini. Selalu saja menarik ke­ tika kita mewacanakan Indonesia sebagai Nega­

LAYANAN SMS

ra dengan menjadikan de­ mokrasi pancasila sebagai sistem politik. Hingga saat ini, secara tekhnis Indo­ nesia sudah menjalankan dua sistem demokrasi, per­ tama demokrasi tidak lang­ sung/ perwakilan (indirect democrations) sejak zaman Orde Lama Bung Karno hingga tumbangnya rezim Orde Baru Soeharto pada tahun 1998, hingga orde reformasi digaungkan un­ tuk pertama kalinya. Ke­ dua, demokrasi langsung (direct democrations) sejak tahun 2004, ketika untuk pertama kalinya pejabat eksekutif mulai dari pre­ siden hingga kepala dae­ rah (pilpres dan pilkada) hingga anggota legislatif (pileg DPR­RI, DPRD, dan DPD) dipilih melalui pe­ milihan langsung. Hal ini membuktikan kepada du­ nia internasional bahwa sistem demokrasi Indone­ sia lebih maju, bahkan jika dibandingkan dengan sis­ tem demokrasi Amerika se­ kalipun. Bahkan kalaupun kita cermati, demokrasi di benua Eropa, di negeri asalnya, sudah lama diting­ galkan. Negara­negara di Eropa, halnya Inggris, Pe­ rancis, Belanda, Belgia, dan Italia lebih memilih sistem pemerintahan Monarki dan Aristokrasi. Demokrasi su­ dah tidak laku lagi di benua asalnya Eropa. Amerika dan Indonesia kini merupa­ kan negara dengan sistem demokrasi terbesar dan terkuat di dunia. ( bersambung)

0812 2269 7454

Sampaikan saran, keluhan, protes dan pujian terhadap berbagai persoalan dan pelayanan publik (pelayanan kesehatan, pelayanan pemerintahan / swasta dan lainnya) termasuk informasi seputar kegiatan dan peristiwa di lingkungan masyarakat.

Cantumkan nama dan alamat jelas serta lampiran fotocopy KTP atau kartu identitas yang masih berlaku dan kirimkan melalui NOMOR LAYANAN SMS 0812 2269 7454 atau ke EMAIL: newsredaksibc@gmail.com


HALAMAN

3

BERITAJABAR RABU, 14 DESEMBER 2016

Soal Daya Ledak Bom Panci di Bekasi, Aher Bingung n Ditemukan di Pantai Ujung Genteng KLIKSAJA.CO

Batu Prasasti & Patung Wajah SUKABUMI­Dua buah antara lubang galian pasir benda kuno yang diduga menyebul dua buah benda sebagai peninggalan prase­ yang terbuat dari batu. “Pada saat diperha­ jarah Kerajaan Pajajaran, ditemukan di kawasan tikan lebih seksama, ter­ masing­masing Pantai Ujung Genteng, nyata Kecamatan Ciracap, Kabu­ benda itu memiliki bentuk dan motif yang berbeda. paten Sukabumi. Benda kuno tersebut, Satu benda berbentuk masing­masing berben­ patung wajah dan satu benda lain­ tuk patung nya berupa wajah dan lempengan prasasti. batu yang Ke du a ny a pada bagian ditemukan Pada saat sisi utama pertam­ akali oleh diperhatikan lebih terdapat tu­ lisan,” ung­ Dr M Fajar seksama, ternyata kap Fajar. Laksana, Fajar pada Sabtu masing-masing m e n ­ pagi (10/12) benda itu memiliki duga, tu­ lalu, sekira pukul 07.00 bentuk dan motif lisan pada lempe­ WIB. K e t i k a yang berbeda. Satu ngan batu itu, Fajar benda berbentuk b e r u k u ­ ran 50 Cm yang juga patung wajah dan x 20 Cm dikenal se­ ersebut bagai Ketua satu benda lainnya tmerupakan Pondok berupa lempengan ukiran ak­ Pesantren sara berba­ (Ponpes) batu yang pada hasa Sunda Al Fath Su­ bagian sisi utama kuno. Fajar kabumi itu eyaki­ tengah ber­ terdapat tulisan.” m ni, benda cengkera­ tersebut ma bersama prasasti keluarganya dengan cara merupakan prasejarah, tepatnya pe­ bermain pasir pantai. Tanpa sengaja, kedua ninggalan zaman Kera­ tangan Fajar yang tengah jaan Pajajaran. Sejauh ini, Fajar be­ menggali pasir menyen­ tuh benda keras. Karena lum bisa menjelaskan, penasaran, pria setengah langkah yang akan dilaku­ baya tersebut terus meng­ kannya terkait dengan te­ gali pasir lebih dalam lagi. muan benda kuno terse­ Sungguh mengejutkan, di but. (kliksaja.co/rus)

Jambret Bersenjata Tajam Diamankan Polres Tasik

KLIKSAJA.CO

T A S I K M A L AYA ­ S a ­ treskrim Polres Ta­ sikmalaya, berhasil menangkap sekaligus mengamankan pelaku pencurian dengan kekerasan (Curas) yang terjadi pada Minggu (12/12) malam lalu. Kasat Reskrim Pol­ res Tasikmalaya, AKP Gito menjelaskan, curas ini terjadi di Kampung Cibarengkok RT 2 RW 11, Desa Cikunir, Kecama­ tan Singaparna, Kabu­ paten Tasikmalaya. Seperti dilansir web­ site resmi Polres Tasik­ malaya, pelaku diketahui berinisial HS (35) warga Salawu, Kabupaten Ta­ sikmalaya. Awalnya, pada Ming­ gu malam sekitar pukul 21.00 WIB, korban Nia pulang kerja meng­ endarai sepeda motor melintasi Jalan Raya Ci­

kunir. Dari jalan raya itu, Nia sudah dibuntuti oleh HS. Kurang lebih 1 KM dari rumah korban, ke­ mudian pelaku memepet korban dan membacok dengan menggunakan clurit serta mengenai ba­ gian helm. Pelaku pun menarik tas milik korban, kemu­ dian korban berteriak minta tolong. Pada saat bersamaan, melintas anggota Reskrim Pol­ res Tasikmalaya, Aiptu Agus Kasdili dan ang­ gota Polsek Singaparna. Saat itu juga aparat ke­ polisian dengan dibantu masyarakat sekitar, me­ lakukan penangkapan terhadap pelaku. Pelaku berhasil di­ amankan dan dibawa ke Polres Tasikmalaya un­ tuk dilakukan pemerik­ saan. (kliksaja.co/rus)

ILUSTRASI/NET

KEAMANAN Provinsi Jawa Barat (Jabar) dipastikan kondusif, kendati di akhir pekan lalu ada penggerebekan polisi di Bekasi terkait bom panci. Hal itu dikemukakan Gubernur Jabar, Ahmad Heryawan.

O

rang nomor satu di Jabar inipun men­ gatakan, dari laporan yang diterimanya, kondisi kea­

manan di Jabar sangat kon­ dusif. Meski ada sejumlah kejadian langsung, segera diantisipasi agar tidak men­ imbulkan persoalan besar. “Kondisinya aman­aman

saja,” ujarnya seperti dilansir Bisnis di Gedung Sate, Ban­ dung, Selasa (13/12). Terkait bom panci, pria yang akrab disapa Aher ini mengaku heran dengan penemuan bom tersebut. Mengingat penamaan bom yang unik. “Bom panci itu sudah ditangani kepolisian. Bom panci hehe, itu siapa sih yang bikin? Istilahnya bom panci segala,” tuturnya. Dia pun kemudian

Bom panci itu sudah ditangani kepolisian. Bom panci hehe, itu siapa sih yang bikin? Istilahnya bom panci segala.” bertanya pada wartawan, bagaimana daya ledak bom panci tersebut. Dengan ber­ guyon, dirinya mengaku pe­

nasaran dengan bom panci yang heboh tersebut. “Bahaya nggak sih bom panci itu? Pancinya meledak nggak?” ujarnya. Menurutnya, apapun te­ muan Densus 88 dan pihak keamanan, karena meng­ ganggu keamanan maka harus segera diselesaikan agar tidak melahirkan ketidak­ nyamanan di masyarakat. “Jangan sampai meng­ ganggu keamanan,” pa­ parnya. (net/rus)

Bambang W Diganti, Anton C Pimpin Polda Jabar B A N D U N G ­To n g k a t kepemimpinan Kapolda Jabar beralih, dari Irjen Pol Bambang Waskito kepada Irjen Pol Anton Charliyan. Mutasi pucuk pimpinan di Kepolisian Daerah (Pol­ da) Jabar ini, tertuang dalam salinan surat telegram (TR) Kapolri Nomor ST/2987/ XII/2016. Telegram Kapolri ini ditandatangani Wakapol­ ri, Komjen Pol Syafruddin, Senin (12/12). Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Yusri Yu­ nus membenarkan pergan­ tian pucuk pimpinan Polda Jabar. “Betul (digantikan),” katanya lewat pesan sing­ katnya, Selasa (13/12). Sebelum menjabat Ka­

NET

polda Jabar, Anton pernah menjabat Kadiv Humas Pol­ ri. Anton lantas memimpin Polda Sulsel, selama sembi­ lan bulan lamanya, sebelum diisi Irjen Muktiono yang semula merupakan Staf Ahli Kapolri. Pria kelahiran Tasikma­ laya, 29 November 1960 itu memang bukan orang baru di Jawa Barat. Pada 2008 lalu, dia pun pernah men­ jabat sebagai Kapolwil Pri­ angan. Sementara itu, Irjen Pol Bambang Waskito menjadi Kapolda Sulawesi Utara menggantikan Irjen Wilmar Marpaung yang menempati Widyaiswara Sespim Polri. (kliksaja.co/rus)

Pengendara Tanpa Identitas Tewas di Jalur Cepat Soeta BANDUNG­Seorang pengemudi motor tanpa identitas ditemukan tewas di jalur cepat Jalan Soekar­ no­Hatta Bandung, Selasa (13/12) pagi. Jasad pria berhelm tersebut ditemukan warga, sekitar pukul 04.00 WIB dalam keadaan tertelung­ kup di dekat pembatas jalan jalur cepat­lambat, tepatnya depan SMKN 13 Bandung. Kasubbag Humas Pol­ restabes Bandung, Kompol Reny Marthaliana menye­ butkan, saat ditemukan kor­ ban sudah meninggal di jalur cepat depan SMKN 13 Ban­ dung, Jalan Soekarno Hatta.

Jasad pria berhelm tersebut ditemukan warga, sekitar pukul 04.00 WIB dalam keadaan tertelungkup di dekat pembatas jalan jalur cepatlambat, tepatnya depan SMKN 13 Bandung.”

“Korban diduga meru­ pakan korban kecelakaan tunggal,” katanya. Dugaan itu diperkuat dengan keberadaan sepeda motor jenis sport di dekat korban, dalam kondisi ru­ sak. Usia korban diperkira­ kan 19­20 tahun. Tak ada identitas apapun di tubuh korban. Ciri­ciri pria tanpa iden­ titas tersebut, yakni me­ makai celana jins biru, kaus hitam, jaket parasut hitam, dan sepatu warna coklat. “Hingga kini Masih dalam Penanganan Unit Laka Lantas Polrestabes Bandung,” ujarnya. (kliksaja.co/rus)

KLIKSAJA.CO


HALAMAN

4

BISNISLINE

Thomas Watson Jr berkata, “Agar bisa sukses, kau harus menempatkan hatimu dalam bisnismu; atau menempatkan bisnismu dalam hatimu.”

RABU, 14 DESEMBER 2016

Oppo Tawarkan Cashback di Pribadi Cell

BERITACIANJUR/ RIZKY ALFARABY

TERLARIS- Frontliner dan Promotor Pribadi Cell tengah menunjukan varian gadget terlaris di outletnya.

AKHIR tahun 2016, men­ jadi momentum bagi bebe­ rapa tempat ‘gadget’ saling adu promo. Sebut saja salah satunya Pibadi Cellular. Outlet handphone yang kini telah memiliki tiga cabang usaha di Cianjur ini, selalu ramai dikunjungi para pecinta ‘gadget’ atau­ pun assesoris lainnya. Mu­ lai dari upgrade handphone hingga aneka assesoris dan diskon khusus ditawarkan dealer yang berpusat di Ja­ lan Ir Juanda Cianjur ini. Mayoritas, konsumen mengincar varian smart­ phone merk Oppo, karena android yang satu ini te­ ngah banjir promo cash­ back di akhir tahun. “Mulai dari nominal Rp300 ribu hingga Rp700 ribu, kami berikan cash­ back untuk gadget Oppo. Promo ini berlangsung hingga akhir tahun 2016,” papar Sumanjaya, selaku Frontliner Pribadi Cell pada “BC”, Selasa (13/12). Sumanjaya menjelas­ kan, bahwa dengan ada­ nya promo cashback ini, diharapkan Pribadi Cell mampu mengapliksi­ kan motto outlet mereka, bertajuk ‘Upgrade Your Smartphone’ (Tingkatkan kualitas selular Anda),

menjadikan Pribadi Cell sebagai salah satu tempat terpercaya untuk menaik­ kan kualitas handphone. “Perkembangan telpon selular berbasis smart­ phone semakin cepat dan kilat. Hampir tiap bulan, masing­masing merek smartphone mengeluarkan varian terbarunya. Berang­ kat dari sana, kami coba menjadi tempat referen­ si penjualan handphone terbesar dan terlengkap di Cianjur,” ujarnya. Dealer Handphone yang awalnya berlokasi di depan Supermall Cianjur ini, kini semakin inovatif dalam me­ manjakan konsumennya. Bagi konsumen yang melakukan transaksi pem­ belian assesoris hand­ phone senilai Rp30 ribu saja, mendapatkan bonus langsung berupa tongsis. “Untuk aksesoris, kami memiliki varian beragam harga. Untuk selular tipe android dan smartphone pun harganya cukup ter­ jangkau, mulai dari Rp500 ribuan hingga kelas atasn­ ya ada tipe iphone tertinggi di harga Rp11,8 juta. Baru iphone 6s 128 gyga saja, ke­ depannya kami juga akan menghadirkan iphone 7,” tutupnya. (rzy)

Issota Bidik Pasar MICE MEETING, Incentive, Conventions, dan Exhibitions (MICE) kerap menjadi subjek bisnis jasa dengan profit menggiurkan.

N

amun, seiring perkembangan era digitalisasi, semakin ba­ nyak pebisnis MICE yang khawatir. Pasal­ nya, semakin mudah untuk mengakses jasa MICE lewat media online. Berbagai rumus jitu pun terpaksa harus dilakukan, mengingat persaingan bis­ nis jasa ini kian ketat. Salah satunya seperti perusahaan MICE terkenal di Cianjur, yaitu PT ATM Issota Tour & Travel. Perusahaan yang memi­ liki jaringan luas di Ibu Kota ini, membidik pasar MICE dari Ibu Kota ke daerah. “Kami sudah memiliki klien tetap, dari salah satu kementerian yang ada di pu­ sat. Tahun ini 92016) kami sudah mengelola banyak MICE dari mereka,” papar General Manager Issota Tour & Travel, Budi Her­ mawan kepada “BC”, Selasa (13/12). “Tahun depan (2017) pun bidikan target kami mayori­ tas masih seputar beberapa program MICE dari salah satu kementerian di Pusat,”

BERITACIANJUR/ RIZKY ALFARABY

sambungnya seraya meno­ lak menyebutkan detailnya kementerian apa? Budi menjelaskan, da­ lam sebulan pihaknya mini­ mal mengelola empat kali jasa MICE. Tak hanya me­ nyisir pasar besar MICE, Is­ sota Tour & Travel juga ke­ rap menggarap pasar mikro MICE, seperti Study Tour beberapa sekolah yang ada di Cianjur.

Minggu depan, renca­ nanya Issota Tour & Travel akan membawa rombongan dari wilayah Selatan Cian­ jur untuk melaksanakan kegiatan di daerah Jawa Te­ ngah. Perusahaan bisnis jasa yang memiliki legalitas sejak 2014 ini juga, kerap menggelar tour berskala in­ ternasional. Kota Pattaya di Bangkok Thailand, menjadi

ISTIMEWA

salah satu destinasi negara yang sering dikunjungi. “Selain MICE, kami juga fokus di pemberangka­ tan umroh. Harganya juga relative terjangkau dengan ‘budget’ cukup murah, na­

mun secara kualitas kami berani mengunggulkan ke­ timbang dengan beberapa travel agent lainnya,” pung­ kas pebisnis yang sudah hilir mudik di lembaga pendidi­ kan perhotelan ini. (rzy)

Telkomsel Pastikan Kesiapan Layanan di Akhir Tahun 723 BTS Baru Kawal Lonjakan Traik Komunikasi TELKOMSEL melakukan sejumlah peningkatan kapa­ sitas dan kualitas jaringan di seluruh Indonesia, dalam rangka menyambut perayaan Natal 25 Desember 2016 dan Tahun Baru 2017. Tidak kurang sebanyak 723 BTS baru disiapkan se­ cara khusus untuk momen Natal dan Tahun Baru (NARU) tersebut, agar masyarakat dapat terus menikmati layanan tele­ komunikasi berkualitas di masa­masa dimana trafik telekomunikasi tercatat mengalami lonjakan cukup tinggi tiap tahunnya, khususnya layanan data. “Natal dan Tahun Baru merupakan periode dimana kebutuhan komunikasi pelanggan meningkat, khususnya dalam penggunaan layanan data. Untuk itu, setiap tahunnya kami selalu mengantisipasi hal tersebut, melalui serangkaian aktivitas optimasi jaringan, agar kualitas layanan yang kami tawarkan tetap terjaga dan prima sekalipun terjadi lonjakan trafik komunikasi,” kata Direktur Utama Telkomsel, Ririek Adriansyah, dalam siaran persnya yang diterima “BC”, Selasa (13/12). “Tentunya, hal ini akan diharapkan dapat terus menjaga pengalaman terbaik, ketika menggunakan layanan data Telkomsel,” sambungnya. Pada puncak periode NARU kali ini, Telkomsel memprediksi, layanan data akan mencapai trafik tertinggi hingga 4.10 PB (Petabyte) atau naik lebih dari 118 persen dibandingkan dengan tahun sebelumnya. Hal ini, seiring dengan semakin meningkatnya penggunaan layanan data oleh pelanggan untuk Video & Music Streaming, Games Online, Social Me-

dia, Chatting, dan penggunaan berbagai aplikasi. Sementara itu, layanan suara diperkirakan menjadi

1.52 Milyar menit dan SMS diperkirakan menjadi 892 juta SMS per hari. Mengantisipasi hal tersebut, pihak Telkomsel pun melakukan sejumlah aktivitas, terutama untuk layanan data, seperti peningkatan kapasitas untuk Internet Service yang ditingkatkan menjadi 837 Gbps atau naik sekitar 78 persen dari 2015. Dalam hal kemampuan penanganan pelanggan, VLR (Visitor Location Register) ditingkatkan sebesar 241 juta pelanggan (naik 0.8 persen dari 2015). Kapasitas HLR (Home Location Register) sebesar 313 juta pelangan. Sementara, kapasitas OCS (Online Charging System) sebesar 177 juta. Diharapkan, akan memberikan kenyamanan pelanggan dalam berkomunikasi dan mengakses layanan data. Selain itu, sebaISTIMEWA

nyak 124.000 BTS Telkomsel yang tersebar di seluruh pelosok Nusantara, dipastikan berfungsi dengan baik untuk melayani pelanggan di mana pun mereka berada. “Telah tergelarnya jaringan Telkomsel 4G LTE di lebih dari 180 kota di seluruh Indonesia, khususnya di lokasi-lokasi strategis, yang didukung oleh sekitar 5.200 BTS 4G kami harapkan juga dapat memberikan pelanggan pengalaman mobile broadband terbaik dari Telkomsel,” tambah Ririek. Bahkan lebih dari itu, menyambut NARU tahun ini, Telkomsel juga telah mengimplementasikan teknologi 4.5G di sembilan kota di Indonesia. Di mana kini pelanggan dapat merasakan pengalaman menggunakan layanan mobile broadband dengan teknologi terkini di 11 GraPARI yang ada di Medan, Jakarta, Bandung, Denpasar, Mataram, Pontianak, Makas-

sar, Manado, dan Ambon. Pada periode NARU kali ini, Telkomsel telah melakukan identifikasi terhadap 687 titik keramaian utama yang diprediksi akan dipadati pelanggan di masa NARU, seperti Bandara, Stasiun, Terminal, Pelabuhan, Tempat Wisata, Mall, dan Pusat Perbelanjaan, serta Rumah Ibadah. Di lokasi-lokasi tersebut, diprediksi akan terjadi rata-rata peningkatan trafik layanan data sebesar 47 persen bila dibandingkan dengan trafik di hari normal di 2016. Di lokasi-lokasi strategis yang memerlukan peningkatan kapasitas dan kualitas,

Telkomsel juga mengerahkan 91 Compact Mobile BTS (COMBAT) untuk menjaga agar jaringan tetap prima, selama periode NARU. Dari sisi layanan, Telkomsel menyiagakan setidaknya 487 Armada Mobile GraPARI, menjamin ketersediaan produk melalui 2.668 modern channel siaga dan 3.779 outlet siaga, serta didukung pula oleh 85 GraPARI Siaga dan Call Centre yang siap melayani tanpa kenal hari libur. Di sisi lain, untuk memberikan kemudahan dan kenyamanan pelanggan dalam melakukan pembelian pulsa, saat ini pelanggan

dapat melakukan transaksi pembelian di berapa online channel yang bekerja sama dengan Telkomsel, di antaranya Blanja.com, Tokopedia, Kaskus, AlfaOnline, Gojek, Grab, Lazada. Untuk memastikan kesiapan jaringannya, Telkomsel juga telah melakukan uji jaringan di beberapa area maupun jalur utama yang diprediksi menjadi pusat keramaian, seperti tempat wisata dan pusat perbelanjaan. Fokus uji jaringan dilakukan ke layanan data, yang saat ini penggunaannya terus mengalami peningkatan dari tahun dan ke tahun. (rls/rus)


INFO SPESIAL GELIAT KOTA twitter @berita_cianjur

facebook beritacianjur.com

HALAMAN

HOTLINE : 0263-2283283

5

Klik! beritacianjur.com

RABU, 14 DESEMBER 2016

Ditopang Sinergi dengan Publik, Kejahatan Menurun

ILUSTRASI/ NET

JAJARAN Polres Cianjur mencatat adanya penurunan jumlah tindak pidana (JTP) yang signifikan. Dibandingkan bulan november tahun lalu tercatat 119 kasus, tahun ini turun drastis hingga 30 kasus. Hal tersebut diutarakan Kasat Reskrim Polres Cianjur, AKP Benny Cahyadi, menurunnya jumlah tindak pidana yang terjadi di wilayah hukum Polres Cianjur, merupakan upaya dan peran kepolisian yang terus bersinergi dengan masyarakat. Selain itu, pemahaman dan kepedulian masyarakat dalam mengantisipasi tindak pidana cukup berperan penting dalam menurunkan angka tindak kejahatan yang terjadi di wilayah hukum Polres Cianjur. “Dari 30 jumlah tindak pidana yang terjadi, sedikitnya ada 12 kasus yang sudah dalam penanganan tindak pidana oleh jajaran Satreskrim

Polres Cianjur,” ungkap Benny, saat ditemui wartawan di ruang kerjanya, kemarin (13/12). Dari jumlah tindak pidana itu, Benny menyebutkan, sebagian besar merupakan kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor), dan sisanya tindak pidana yang terjadi di lingkungan masyarakat, seperti pencurian dengan pemberatan (curat), dan pencurian dengan kekerasan (curas). Pihaknya mengimbau masyarakat untuk terus aktif dalam menjaga keamanan lingkungan. Selain itu, ia menambahkan, masyarakat diminta agar segera melaporkan setiap terjadi tindak kejahatan di lingkungannya. “Ini untuk mempercepat penanganan oleh petugas kepolisian, sehingga setiap tindak kejahatan yang terjadi di wilayah hukum Polres Cianjur dapat terus ditekan dan diantisipasi,” ucapnya. (gap)

Setelah Ambruk yang Menghanyutkan 23 Orang yang Tengah Asyik Selie

Jembatan Gantung Bakal Diperbaiki PASCA ambruk, jembatan gantung di Kampung Pajagan Rt 03 Rw 02, Desa Salamnunggal, Kecamatan Cibeber bakal diperbaiki. Pasalnya akses jalan tersebut sangat diperlukan warga yang setiap harinya ramai dilewati.

J

embatan sepanjang 63 meter dengan lebar sekitar 2 meter tersebut rencananya baru akan dibangun tahun dengan dengan dibiayai APBD Tahun 2017. Ambruknya jembatan yang menghanyutkan 23 warga yang tengah selfie cukup mengejutkan sejumlah kalangan. Bahkan sejumlah anggota DPRD Cianjur turut menjenguk sekaligus melihat langsung kondisi jembatan. Kini untuk beberapa waktu kedepan, jembatan yang menghubungkan ke Kampung Panyindangan, Desa Sukarama, Kecamatan Bojongpicung belum bisa dilewati. Entah harus berapa lama lagi akan dibangun

Digratiskan, Capaian Pajak Penuhi Target

BERITACIANJUR/ ANGGA PURWANDA

UPAYA Pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam meningkatkan pendapatan pajak kendaraan bermotor dengan menggelar program bebas bea balik nama kendaraan bermotor dan denda pajak kendaraan bermotor (BBN ke-2 dan PKB) dinilai efektif. Hal itu terlihat dari jumlah capaian pajak yang masuk selama berjalannya program itu, yaitu sejak 17 Oktober dan akan selesai hingga 24 Desember mendatang. Kepala Cabang Pelayanan Dinas Pendapatan (CPDP) Provinsi Jawa Barat, Kabupaten Cianjur, Hanny Dahliani, melalui Kasi Pendataan dan Penetapan,

Ahmad Solihat, mengungkapkan, capaian pajak kendaraan selama bergulirnya program bebas BBN ke-2 dan PKB mencapai 98 persen atau sedikitnya Rp 2 miliar. “Untuk program ini sebetulnya tak ada target, tetapi jika dilihat dari antusias masyarakat cukup tinggi hingga kini sudah mencapai 98 persen, mungkin sebelum program ini selesai capaiannya sudah terpenuhi,” ungkap Ahmad, kepada “BC”, kemarin (13/12). Ahmad menyebutkan, untuk jumlah wajib pajak yang telah melakukan progaram itu sedikitnya mencapai 7 ribu wajib pajak dan itu didomi-

nasi oleh kendaraan roda dua. “Program tersebut tertuang dalam surat keputusan (SK) Gubernur Jabar dengan Nomor 973/499-Dispenda/2016 tentang Pemberian Pembebasan Pokok dan Sanksi Administratif berupa denda BBNKB,” ucapnya. Program itu, diberikan kepada wajib pajak yang melakukan pembayaran pajak tahunan, terkecuali untuk kendaraan baru. “Apabila seseorang memiliki kendaraan bermotor dari luar Jabar dan ingin balik nama akan digratiskan, atau saat masyarakat membeli mobil atau motor dari daerah luar Jawa Barat, biasanya balik nama harus bayar, untuk sekarang tidak bayar alias gratis,” jelasnya. Untuk program itu, Ahmad mengungkapkan, masyarakat hanya membayar biaya pajak pokok kendaraan saja dan bila dalam masa BBNKB terjadi perubahan kendaraan, baik dari segi bentuk dan pergantian mesin, maka pemilik kendaraan wajib melaporkan dengan mengisi data objek dan subjek pajak. (gap)

BERITACIANJUR/ APIP SAMLAWI

jembatan darurat. Menurut anggota DPRD Cianjur, Yogi Prayoga mengakui jika kunjungannya kali ini selain menjenguk para korban yang jatuh dari jembatan dan nyawanya masih bisa diselamatkan. Juga melihat langsung kondisi lokasi terjadinya insiden yang menggegerkan warga tersebut. Dia menambahkan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Bupati Cianjur guna memastikan realisasi

pembangunan jembatan tersebut yang dibiayai dengan APBD tahun mendatang. Soalnya, jembatan tersebut diperlukan untuk beragam keperluan warga. Apalagi berdasar informasi, saban hari pun tak pernah sepi dilintasi warga dari berbagai penjuru. “Mengenai warga yang jatuh, kondisinya masih memprihatinkan, kita upaya agar perawatannya optimal. Untuk biaya pengobatannya akan

Upaya Mendirikan Wisata Hutan Supaya Mencintai Alam,

BERITACIANJUR/ APIP SAMLAWI

PERUM perhutani menyajikan wisata alam dengan mengubah hamparan lahan hutan di Kampung Pongpok Lanak, Desa Haurwangi, Kecamatan Haurwangi. Bahkan sarana wisata tersebut dikerjasamakan dengan Pemerintahan Desa Haurwangi dan Lembaga Masyarakat Desa Hutan (LMDH). Tempat wisata yang dinamai Poklan tersebut meliputi bumi perkemahan, trek

untuk motor cross, sepeda trail, pesta kebun, rumah pohon, tempat bermain anak hingga kolam renang. Untuk memulai kegiatan tersebut telah dilakukan nota kesepahaman diantara pihak terkait melalui kegiatan pembukaan yang dilaksanakan kemarin, Selasa (13/12). Menurut Didin Rohidin, Wakil Ketua Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Cianjur, dengan dibangunnya

teh asal ngeunah ceuk dirina sorangan pok Indrajit nyarita bari acon-acongan nyembah, “Tooohobat Rama Prabu ! teu pisanpisan abdi baris bengkok senembah sareng deuih, mait-amit abdi di mutasi jadi tukang kebon dalah jadi POLPP oge nara nun.” Prabu Dasamuka seuri tanda suka terus nyarita deui,” Huahahahahah eeee rararaden Indrajit, gening borangan? Mamatak kudu tetetep gegede hurmat ka Ama, oooge Uwa Totogog Tejamantri eeentong jajauh ti kula sasasabab lalalamun Uwa jauh kukula ngarasa keueung, husu mamaneh Kala Degal jeung Kala Degil, kula bungah najan an-

jeun duruwiksa tatapi boga kasatiaan anu leuwih ti manusa lianna kukukituna, andika Kala Degal babaris dikawinkeun ka paparawan si kekenoh tutukang lotek.” Kala Degal jeung Kala Degil curinghak tuluy Kala Degal nyarita,” Wuakadala, wer, werwer werwer huaheuheuheuheuh milik dewek mah gening lain ti kodim bagja lain puskesmas hehehehe manawi kaulanun, dupi parawan teh ambewe eh awewe ?” Prabu Dasamuka rada nyorongot, “Eeeeh dasarv sisibelegug atuh pasti parawan teh bibikang anu orosinil keneh.” (Nyambung)

Episode : Ngaberung Nafsu (bag. 2)

Kala Degil bangun nu alim eleh ku kala Degal pangpangna mah inggis eleh kanyaah ti Prabu Dasamuka pok manehna nyarita, “Kantenan abdi mah aslina nyanggakeun tanaga sareng pikirna dalah kedah nelasan pati oge taya bayana asal kangjeng Prabu jungjunan di ieu Nagri, raos tingtrim calik dina korsi

gading gilang kancana abadai salawasna janten Raja Saumur hirup.” Prabu Dasamuka katinggalna senengeun pisan ngdangu kedal lisan ti para pangabdina utama dina ngabeberkeun sikep kasa-

tiaan Prabu Dasamuka pok nyarita pinuh ku kaangkuhan, “Ait iyayayaya, eeeh Rarararaden Indrajit susukur anjeun mamsih gede hurmat kakanu jadi bapa oge Raja nyatana, anu boga kawasa di ieu dunya ooooge Prapraprabu anu gede pangaruh, eeetapi lamun anjeun sasasakabeh ngurangan rarasa hurmat kakaula tanwane maneh didi pecat tina jabatan atawa di mutasi titina puputra Kedaton jajajadi tukang kebon huahahahahah ngarti hey ?”Raden Indrajit ngagebeg sieuneun di mutasi janten tukang kebon margi anjeunna apal kana sipat Ramana anu sok tara aya rasrasan, pami aya karep

dan kawat selingnya rapuh hingga tidak kuat untuk menahan beban yang berat hingga ambruk. “Jembatan gantung tersebut, memang sangat dibutuhkan semua pihak, utamanya warga Desa Salam Nunggal, Cibeber dan warga Desa Sukarama, Bojongpicung. Tiap hari tidak pernah sepi warga yang melewati jembatan tersebut dan semoga benar adanya akan segera dibangun,” ucapnya. (pip)

Kerjasama Pengelolaan Dilakukan oleh Tiga Pihak Terkait

CERITA PANTASI ALENGKA DIREJA 2016 | Yasana pun, Tatang Setiadi

KENDATI dikenal sebagai sekolah yang berprestasi namun saat ini terkendala karena sarana prasarana terbatas. Walhasil siswa SMKN 1 Bojongpicung jurusan otomatif melaksanakan praktek menggunakan lapangan olaharga.

ditanggung pihak pemerintah dan diupayakan juga diperiksakan kejiwaannya supaya tidak terjadi trauma,” ucapnya. Sementara itu,tokoh pemuda setempat, Altori (40) menjelaskan, jauh sebelumnya jembatan gantung tersebut pernah diperbaiki di tahun 2012. Adakalanya anyaman bambunya tiap tiga bulan sekali diganti. Hanya saja insiden tersebut diduga terjadi akibat terlalu lama tidak diperbaiki

wahana wisata Poklan tersebut itu menandakan upaya memanfaatkan potensi alam dan sumber daya lahan hutan yang berlokasi di Tempat Penyimpanan Kayu (TPK) Pongpok lanak, Haurwangi. Pihaknya melakukan kerjasama pengelolaan dengan beberapa pihak supaya lebih terukur dan sinergis. Mulai dari fungsi koordinasi, perencanaan, pemasaran dan pengendalian organisasi dan

sistem jejaring informasi dan teknologi terpadu. Targetannya wahana wisata ini memiliki daya tarik bagi masyarakat termasuk generasi muda, sehingga mampu untuk meningkatkan pengetahuan hutan lebih luas. “Kami harus memberikan akses pemahaman kepada publik tentang pentingnya keberadaan hutan bagi kita semua. Kedepan, kami ingin generasi muda kalau mau berwisata ke hutan sekaligus bisa berekspresi,” ucapnya. Sementara itu, Ayi Juandi (38) menambahkan, dengan dilaksanakannya kerjasama pengembangan wahana wisata. Pihaknya menyambut dengan antusias, kerjasama tersebut, akan mendorong kecintaan masyarakat pada hutan yang memang sepatutnya dilindungi. “Hutan merupakan tempat belajar yang baik bagi generasi muda, karena hutan bisa dikatakan laboratorium alam, menyimpan banyak ilmu pengatahuan yang perlu diteliti dan dikembangkan,” tambahnya. (pip)


HALAMAN

6

BCMuda

+ ENTERTAINMENT RABU, 14 DESEMBER 2016

Pasca UAS Gelar Pencarian Bakat UJIAN Akhir Semester (UAS) telah selesai dilaksanakan oleh beberapa sekolah salah satunya adalah SMA Pasundan 1 Cianjur. Pasca UAS, sekolah mengadakan classmeeting sebagai agenda sekolah yang dilaksanakan rutin dua kali dalam setahun.

D

eni Cahya, kesiswaan SMA Pasundan 1 Cianjur menjelaskan kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa selama lima hari di mulai Selasa (13/12) hingga Sabtu. Lombanya pun beragam dari berbagai bidang diantaranya olahraga dan seni, meliputi olahraga futsal, festival band dan pop singer.

Acara yang berlangsung pagi hari sampai pukul 14.00 sebelumnya dibuka oleh kepala sekolah. Ia mengatakan berlangsungnya classmeeting tidak hanya bertujuan untuk mengisi kekosongan belajar siswa. Akan tetapi, sebagai ajang mencari bibit prestasi. Pasalnya, potensi siswa tidak sekedar identik di dalam kelas atau di bidang akademik saja. ”Sambil

kami guru sibuk mengolah nilai, anak-anak disini menunggu perbaikan dengan mengadakan classmeeting. Jadi, anak tidak di luar sekolah. Selain itu juga untuk mencari potensi anak sesuai bidangnya. Karena menurut kami prestasi tidak hanya di bidang akademik namun bidang lain pun merupakan sebuah prestasi,” jelasnya kepada “BC” Selasa (13/12). Lomba perdana yang

diadakan kemarin adalah futsal. Menurut Deni, futsal merupakan olahraga favorit dan telah mencetak banyak prestasi hingga masuk tiga besar di tingkat Kabupaten. Hal tersebut berhasil didapatkan salah satunya karena classmeeting dimana siswa yang berbakat futsal ditemukan dalam kegiatan ini. “Kami selalu mencari potensi pada diri mereka, seperti kemarin pertan-

dingan futsal, SMA Pasundan 1 Cianjur untuk prestasi futsal yang sudah diraih di tingkat Kabupaten minimal di tiga besar. Seni pun begitu pada FLS2N kita bisa eksis disana,” pungkasnya. (cr3)

Sambil kami guru sibuk mengolah nilai, anak-anak disini menunggu perbaikan dengan mengadakan classmeeting. Jadi, anak tidak di luar sekolah. Selain itu juga untuk mencari potensi anak sesuai bidangnya. Karena menurut kami prestasi tidak hanya di bidang akademik namun bidang lain pun merupakan sebuah prestasi.”

Annisa Fitria Suci

ILUSTRASI: BERITA CIANJUR/M. YANUAR GUNAWAN - FOTO: DOK. BERITA CIANJUR

Soal Ciuman, Ditanggapi Serius Terpesona Kota Waktu

Cinta Laura

AKTRIS peran Cinta Laura menanggapi perihal adegan ciuman di film terbarunya berjudul The Ninth Passanger. Seperti diketahui, film tersebut merupakan film Hollywood terbarunya. “Karena memang itu akting dan sudah jadi pekerjaan. Akhirnya memang ditake (direkam) beberapa kali, tapi ya biasa saja,” ucap Cinta Laura di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (12/12). Tidak ada kesulitan sama sekali baginya melakoni adegan ciuman terse-

Gak ada, selain ciuman itu tidak ada adegan vulgar. Tidak ada yang lepas pakaian, tidak ada.” but. Yang utama baginya adalah, apa yang ia lakukan tersebut hanya bagian dari pekerjaan serta tuntutan peran. “Jadi kayak robot saja yang harus melalukan sesuatu, lama kelamaan nggak ada chemistry sungguhan. Jadi kalau diulang-ulang kan biasa saja,” jelasnya. Di film The Ninth Passanger, Cinta Laura meyakin-

kan bahwa tidak ada adegan vulgar lainnya selain adegan ciumannya di film tersebut. “Gak ada, selain ciuman itu tidak ada adegan vulgar. Tidak ada yang lepas pakaian, tidak ada,” paparnya. Adapun mengenai tanggapan kedua orang tuanya atas adegan ciuman tersebut, Cinta Laura mengaku sudah memberikan pengertian dan pemahaman bahwa yang ia lakukan adalah profesionalitasnya dalam berkarir. “No no no, Im adult. aku kan udah dewasa jadi aku tahu apa yng bagus buat aku, aku tahu apa yang nggak bagus. Yang pasti sebelum mulai syuting aku bilang, Mom, Dad, nanti ada adegan kissing loh, dont be suprised. Nah mereka bilang oke, as long as mereka tahu kamu nggak mau gini-gini kita sih finefine saja cuman kalau kissing kan normal gitu,” tandas Cinta Laura. (net/ree)

Ajarkan Anak Mengaji Sejak Dini PASANGAN selebriti Dude Harlino dan Alyssa Soebandono jadi panutan masyarakat Tanah Air karena menunjukkan kehidupan yang religius. Mereka juga tanamkan sikap religius kepada putra semata wayang mereka, Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino, yang kini berusia satu tahun. Dude dan Icha, sapaan akrabnya, sudah mengajak putranya itu mengaji sejak masih dalam kandungan. Setelah terlahir, Dirgantara kini diperlihatkan tata cara salat dan pengucapan salam. “Dari masih di kandungan kan kita dengerin ayat suci. Terus sekarang kalau kita lagi salat kita taruh di samping kita. Supaya bisa liat dan rekam itu diotaknya

nanti,” ujar Dude saat ditemui di acaraMom and Kid award, Kebon Jeruk, Jakarta barat, Selasa (13/12) Pasangan yang menikah pada 22 Maret 2014 ini juga mengajarkan sang buah hati berenang dan bermain-main dengan balok susun agar merangsang otak kreatif si anak. “Ya pasti sebelum shooting saya ajak berenang. Main balok sekarang udah bisa susunsusun. Nah nanti akan dikenalin aktivitas baru juga,” kata Dude. (net/ree)

Alyssa Soebandono & Dude Herlino

Shooting Luar Negeri RALINE Shah banyak mendapatkan pengalaman baru saat menjalani proses syuting untuk film terbarunya yang berjudul SURGA YANG TAK DIRINDUKAN 2. Lebih dari dua minggu ia berada di Budapest, keindahan kota yang ada di Hungaria itu pun membuat Raline berkeinginan untuk kembali lagi ke sana. Tak cuma menghabiskan waktu buat syuting saja, Raline juga menyempatkan diri untuk jalan-jalan serta mencicipi kuliner khas Hungaria. Artis kelahiran Jakarta itu mengaku benar-benar terpesona dengan keindahan bangunanbangunan bersejarah yang masih berdiri kokoh. “Kita di luar 13 hari dan syuting 9 hari. Saya sempat jalan-jalan, sempat jalanjalan kuliner juga karena banyak bangunan bersejarah. Mengagumkan arsitekturnya, bagus banget kot a ny a ,” ujar Raline Shah saat dijumpai beberapa waktu lalu. A d a satu tempat yang menjadi spot favorit Raline saat berada di Budapest yakni Chain B r i d g e . Beruntung pula bagi dia karena cuaca di Budapest sangat mendukung untuk

proses syuting. Di sisi lain, Raline sampai saat ini ternyata belum mengambil job untuk membintangi film baru tahun depan. Namun ia tak menampik kalau dirinya sudah banyak mendapatkan tawaran main film. “2017 belum ambil film tetapi ada tawaran. Insya Allah kalau ada yang cocok dan jodoh akan saya a m b i l ,” pungkasnya. (net/ ree)

Raline Shah


HALAMAN

7

GOCIPANAS! RABU, 14 DESEMBER 2016

Cecep Alamsyah Kembali Jabat Ketua Korpri Secara Aklamasi

NET

Boleh Rayakan Tahun Baru Hindari Kegiatan Negatif CIPANAS-Wakil Bupati Cianjur, Herman Suherman, menghimbau seluruh masyarakat khususnya di wilayah Cipanas sebagai tujuan wisata untuk merayakan pergantian tahun baru dengan tidak melakukan perbuatan yang negatif. Pasalnya saat ini, Pemerintah Kabupaten Cianjur bersama unsur Muspida dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan tokoh masyarakat sudah men a n d a t a n g a n i Surat Keputusan Bersama (SKB) anti maksiat. “Kitakan sudah punya surat keputusan bersama ditandatangai unsur muspida, MUI dan tokoh masyarakat, b a h k a n sekarang sedang disosialisasikan,” ujarnya kepada “BC”, Selasa (13/12). Dijelaskannya, SKB tersebut mengatur tentang pemberlakukan jam malam bagi masyarakat yang melakukan kegiatan lewat dari pukul 22.00 Wib dan diketahui melakukan perbuatan tidak baik akan ditindak. “Kalau diketahui

ada warga Cianjur atau masyarakat luar melakukan hal tidak baik lewat Pukul 22.00 Wib akan kita tindak dan tangkap,” katanya. Terkait dengan perayaan tahun baru di kawasan Cipanas yang terkenal sebagai daerah tujuan wisata, Wabup menilai aturan tersebut berlaku bagi semua. Kalau pun ingin melakukan kegiatan di luar jangan lewat dari waktu yang telah ditentukan. “Boleh dirayakan, asal jangan berkeliaran dan tetap di dalam tempat. Kita ingin Cianjur lebih maju dan agamis,” tandasnya. Diungkapkannya, terbitnya SKB tersebut sebagai bentuk perhatian pemda untuk mengantisipasi terjadinya aksi tindak kejahatan dan menekan angka kriminalitas di wilayah Cianjur. Terlebih, wilayah Cipanas merupakan salah satu daerah tujuan wisata yang selalu ramai dikunjungi wisatawan domestik dan mancanegara. sehingga perlu adanya rasama aman dan nyaman. (cr1)

“Boleh dirayakan, asal jangan berkeliaran dan tetap di dalam tempat. Kita ingin Cianjur lebih maju dan agamis.”

BERITACIANJUR/ CR1

MUSKAB KORPRI - Suasana Musyawarah Kabupaten VIII Korpri Kabupaten Cianjur 2016 di Grand Ballroom Hotel Yasmin, Cipanas. Cecep Alamsyah kembali menjabat sebagai Ketua Korpri periode 2016-2021 setelah terpilih secara aklamasi.

KETUA Korpri Kabupaten Cianjur, Cecep Alamsyah, secara aklamasi kembali terpilih untuk menjalankan jabatannya selama lima tahun kedepan hingga 2021 dalam Musyawarah Kabupaten (Muskab) Korpri VIII yang di laksanakan di Grand Ballroom Hotel Yasmin, Cipanas, Selasa (13/12).

I

su aklamasi untuk kembali memilih Cecep sebagai Ketua Korpri Kabupaten Cianjur kedua kalinya, memang sejak awal sudah berhembus di seluruh pengurus dan anggota yang hadir. Hanya saja saat ditanya satu per satu, mereka tidak mau berbicara terbuka kepada awak media. Bahkan Wakil Bupati Cianjur, Herman Suherman yang hadir untuk membuka Muskab tersebut saat ditanya Berita Cianjur dengan adanya isu aklamasi menjawab secara diplomatis.

“Terserah mereka silahkan saja, kalau saya tergantung anggota. Kalau aklamasi tidak ada masalah, saya menghormati keputusan anggota,” ujarnya saat meninggalkan lokasi Muskab. Sebelum membuka Muskab Korpri VIII, Wabup meminta kepada siapapun yang terpilih menjadi Ketua Korpri bisa membawa korps Aparatur Sipil Negara (ASN) tersebut lebih baik lagi. Sehingga muncul keselarasan dengan kebijakan Pemerintah Kabupaten Cianjur untuk mewujudkan visi misi maju dan agamis.

“Tentunya anggota dan seluruh jajaran Korpri harus selaras menunjang visi misi pemda,” katanya. Herman menegaskan, jika nantinya muncul keselarasan antara Korpri dan Pemda akan menjadi satu pencapaian yang pada akhirnya berdampak kepada lebih cepatnya dalam merealisasikan visi dan misi. “Sehingga bisa lebih cepat terealisasi dan dirasakan masyarakat Cianjur,” katanya. Terkait dengan pemilihan Korpri tersebut menjadi salah satu jalan Cecep Alamsyah maju dalam pencalonan Sekretaris Daerah, Herman tidak menjawab secara gamblang dan hanya menegaskan jika seorang Sekda harus selaras yang bisa menjabarkan visi misi Kabupaten Cianjur kepada seluruh kepala dinas. Sementara itu Ketua Korpri Kabupaten Cianjur terpilih, Cecep Alamsyah saat diwawancara terkait isu aklamasi sebelum Muskab me-

ngatakan akan melihat situasi dan perkembangan pada waktu pelaksanaan. “Lihat perkembangan nanti dilapangan, saya tidak tahu bagaimana situasi di pelaksanaan pemilihan nanti,” katanya. Seusai dinyatakan terpilih kembali, Cecep menegaskan, jika tantangan terberat kedepan berbicara mengenai profesionalisme yang sekarang terus menuai kritikan dari masyarakat. “Kritik terhadap ASN adalah masalah profesionalisme utamanya, kemudian juga ada menurut literatur mengenai korupsi yang harus kita perbaiki,” tandasnya. Dirinya menegaskan, mengenai terpilihnya kembali menjadi Ketua Korpri Kabupaten Cianjur dengan pencalonan Sekda tidak ada kaitannya. Meski memang pada umumnya yang menjabat sebagai Ketua Korpri akan menjadi Sekda. “Ketua Korpri gak harus jadi Sekda dan tidak ada

kaitannya, sekarang itu tidak karena bukan jabatan ex officio. Seperti posisi Sekda Provinsi yang di jabat Kepala Dinas Bina Marga,” tegasnya. Salah seorang masyarakat, Irhan berharap, kedepannya Korpri bisa memperbaiki sistem birokrasi di pemerintahan agar lebih cepat tanggap dalam melayani masyarakat. “Jangan sampai ketika masyarakat butuh birokrasi justru leha-leha dan kemana masyarakat harus bisa mengadukannya kemana,” katanya. Menurutnya, Korpri jangan hanya menjadi sebuah nama di pemerintahan saja. Namun harus bisa bersinergis dengan pemda. Harapan serupa juga diutarakan Kepala Disdukcapil Kabupaten Cianjur, Ginanjar, kedepannya Korpri harus lebih maju, agamis dan anggotanya sejahtera. “Korpri harus memiliki komitmen untuk membangun Cianjur kedepan,” harapnya. (cr1)

Hilangkan Kesan Semrawut, Angkum Cipanas Harus Masuk Terminal

BERITACIANJUR/ CR1

CIPANAS- Semrawutnya keberadaan angkutan umum (Angkum) di Cipanas, terus menuai tanggapan dari berbagai pihak. Mereka menginginkan agar angkutan umum yang beroperasi, bisa masuk kedalam terminal di lahan milik Desa Cipanas. “Inginnya semua angkum masuk ke lahan terminal milik desa, jadi tidak ada yang ngetem di jalan,”

ujar Anggota Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Desa Cipanas, Diman Sumantri kepada “BC”, Selasa (13/12). Dirinya menilai, jika penataan angkutan umum di wilayah Cipanas belum maksimal dan acak-acakan sehingga memunculkan kesan semrawut. “Kami ingin nanti angkum yang beroperasi dikhususkan disatu lokasi di ter-

minal itu,” katanya. Selain penataan angkum, dirinya juga menghimbau kepada pihak-pihak terkait untuk mengatur keberadaan parkir sepeda motor dan pedagang kaki lima (PKL) yang berada di sepanjang jalan raya Cipanas. “Kalau bisa diperhatikan, karena kalau sudah sore hari arus lalulintas menjadi terhambat,” tandasnya. Sementara itu Fungsional Pol PP Kecamatan Cipanas, Holis SE mengatakan, perlu dukungan semua pihak untuk melakukan penataan dan mewujudkan wilayah Cipanas yang indah, tertib serta nyaman. “Kita juga tidak ingin hanya menertibkan PKL saja, tapi yang lain tidak mendukung. Makanya perlu sama-sama untuk menciptakan wilayah Cipanas yang kondusif dan rapi,” katanya. Dirinya mengaku, pihak kecamatan sudah berkoordinasi dengan berbagai pihak dan diharapkan seluruh angkum bisa masuk kedalam lahan milik Desa Cipanas yang akan dijadikan terminal meski hanya menjadi lintasan saja. “Minimal angkum bisa menaikkan dan menurunkan penumpang di lokasi itu, sehingga tidak ada lagi yang ngetem di jalan dan menghambat arus lalulintas yang ada,” harapnya. (cr1)

BERITACIANJUR/ CR1

Awal Embrio Gerakan Shalat Subuh Berjamaah dari Cianjur CIPANAS-Gerakan shalat subuh berjamaah yang diluncurkan Pemerintah Provinsi Jawa Barat beberapa waktu lalu, ditanggapi positif Wakil Bupati Cianjur Herman Suherman. Bahkan dirinya menyebut, mungkin saja embrionya berawal dari Cianjur. “Program shalat subuh berjamaah bukan hanya di Cianjur saja dan diluncurkan di setiap daerah, awal embrionya mungkin di Cianjur dan ditiru di seluruh Jabar,” ujarnya saat menghadiri Musyawarah Kabupaten VIII Korpri Kabupaten Cianjur 2016 di Ho-

tel Yasmin, Selasa (13/12). Khusus di Kabupaten Cianjur, jelasnya, gerakan shalat subuh berjamaah sudah dilaksanakan sejak enam bulan yang lalu. Hasilnya pun juga sudah mulai terlihat, khususnya dari menurunnya jumlah bencana berdasarka laporan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur. Bahkan tidak hanya itu, ada satu Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang akan memberangkatkan umroh pegawainya dari melihat tingkat kerajinan melakukan shalat subuh berjamaah dan

“Program shalat subuh berjamaah bukan hanya di Cianjur saja dan diluncurkan di setiap daerah, awal embrionya mungkin di Cianjur dan ditiru di seluruh Jabar.” ashar mengaji. Hasilnya, sebanyak 20 orang diketahui rajin mengikuti shalat subuh

berjamaah dan ashar mengaji yang kemudian dilakukan pengundian untuk lebih transparan. Anehnya, setiap melakukan pengundian hasil yang keluar sama dengan jumlah yang diundi. “Ini membuktikan, menjalankan shalat sunah dan wajib sama-sama ada pahalanya,” tandas Herman. Dirinya berharap, kedepan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemkab Cianjur bisa merealisasikan tujuh program keagamaan dan kebudayaan untuk mewujudkan Cianjur lebih maju dan agamis. (cr1)


HALAMAN

8

ALLSPORT Klik! beritacianjur.com

RABU, 14 DESEMBER 2016

OPTIMISTIS GULUNG THAILAND

BEK Persib Bandung, Tony Sucipto sempat merasakan atmosfer laga final Piala AFF pada tahun 2010 lalu. Saat itu dalam partai puncak, Tim Nasional Indonesia harus takluk dari Malaysia.

twitter @berita_cianjur

E

facebook beritacianjur.com

nam tahun berlalu, skuat Garuda memiliki kesempatan untuk melepas kutukan tidak pernah menjuarai ajang dua tahunan itu meski telah empat kali melaju ke final pada 2000, 2002, 2004 dan 2010. Tony mengaku dalam laga final bukan teknik yang menjadi penentu. Menurutnya faktor mental adalah hal paling penting dalam laga final. "Sekitar 50 persen itu oleh mental, karena mental lebih banyak yang menentukan. 50 persen lainnya itu baru teknik, fisik, t a k t i k pelatih. Tinggal m e n tal mau juara

email newsredaksibc@gmail.com

satu atau dua," kata Tony, Selasa (13/12). Disinggung soal tekanan sendiri, pemain serba bisa itu menjelaskan laga semifinal menjadi pertandingan paling menguras energi. "Sebetulnya kalau tekanan di final itu tidak terlalu besar karena lebih luar biasa di semifinal dan menguras energi. Cuman timnas sekarang tekanan bisa mengatasi itu buktinya waktu di Vietnam mereka luar biasa," kata dia. Mantan pemain Sriwijaya FC ini mengatakan jika sang lawan, Thailand sedikit lebih unggul dan tim asuhan Alferd Riedl harus memanfaatkan laga kandang sebaik-baiknya. "Saya optimistis di kandang bisa menang. Selain itu kita ada pelatih Alferd dia pelatih yang tegas, disiplin tapi dia kelihatan cuek tapi memperhatikan. Dia enggak mau urusan dari luar dan minta fokus di tim." "Mungkin Thailand tim sepakbola bagus profesional kuat buktinya sepakbola mereka maju dan kita sedang menuju kesana. Tapi prediksi di Indonesia kita bisa menang," kata Tony. (net/pur)

NET

JORGE LORENZO

Keputusan Pindah Usik Konsentrasi MANAGING Director Yamaha Racing Lin Jarvis menyebut keputusan Jorge Lorenzo untuk pindah di awal musim 2016 sudah benar-benar menjadi pengusik konsentrasi. Saat kontrak baru Valentino Rossi diumumkan pada seri pembuka di Qatar, terlihat nyata kalau Lorenzo yang jadi rekan setimnya sedang mempertimbangkan tawaran dari tim lain. Lorenzo mendapat pengajuan tawaran kontrak baru dari Yamaha secara bersamaan dengan Rossi, tapi menolak menerima tawaran yang disebut sebagai "tawaran terbagus dalam karier membalap Lorenzo". Pada pertengahan April, saat musim baru berjalan tiga seri, ia mengumumkan kepindahan ke Ducati. Jarvis menyebut itu sudah mengganggu fokusnya bersama Yamaha. "Secara umum konsistensi melahirkan

hasil. Tentu tidak selalu karena bisa saja Anda konsisten tampil buruk! Tapi jika tak ada yang mengusik konsentrasi, jika saja Anda bisa fokus pada pekerjaan di tangan, secara umum itu berguna karena untuk menang di level ini Anda perlu segalanya berjalan tep a t , " ucap Jarvis di Crash.net. "Jorge membuat keputusan di awal-awal, sulit untuk menghitung atau menilai seberapa besar efek tersebut terhadap musimnya tapi sudah pasti itu mengusik konsentrasi. Tak diragukan lagi. Mungkin 95% pikiran masih fokus ke pekerjaan di tangan, tapi 5% sisanya memikirkan masa depan, melirik Ducati untuk mungkin melihat bagaimana kinerja mereka. Jadi saya tak bisa mengatakan secara persis macam apa pengaruh hal tersebut, tapi buat sebuah sudah pasti akan lebih enak menjalani sebuah musim ketika tahu kedua ridernya akan bertahan di masa depan. Dan saya pikir begitu pula dengan ridernya. "Pada akhirnya kami ada di posisi dua (Rossi) dan tiga (Lorenzo) dalam kejuaraan dunia, jadi untungnya ketika para rider kami sudah mengenakan helm mereka secara umum bisa tetap fokus. Jadi saya pikir kami tetap mampu menjalani musim yang cukup bagus, kendatipun ada perubahan tersebut," tuturnya. (net/pur)

Kosin Simpan Kenangan Manis Bersama Persib nesia yang selalu memberikan dukungannya ketika negaranya tampil. "Para suporter selalu memberikan dukungan

NET

PENJAGA gawang kedua Thailand, Sinthaweechai Hathairattanakool, merasa antusias bisa kembali ke Indonesia. Dia mengaku tak pernah bisa melupakan kenangan manisnya selama merumput di Indonesia. Pemain yang akrab disapa Kosin kembali datang ke Indonesia. Kali ini bersama Thailand untuk menghadapi final leg pertama AFF Suzuki Cup 2016 di Stadion Pakansari, Cibinong, Rabu (14/12). Kosin pernah mempunyai pengalaman di Indonesia ketika dia sempat memperkuat Persib Bandung pada 2006 lalu. Meski hanya satu musim, dia cukup dicintai oleh para

Bobotoh karena penampilan impresifnya. Kosin bahkan sangat kagum dengan suporter Persib dan berjanji suatu saat nanti akan kembali membela 'Maung Bandung'. Apalagi, pengalaman tersebut menjadi pertama kalinya dia merumput di luar negeri. "Saya selalu merasa senang setiap kembali ke Indonesia, karena itu merupakan pertama kalinya saya bermain di luar negeri," ujar Kosin di Hotel Aston Lake, Sentul, Selasa (13/12). Tak hanya memiliki kenangan manis, Kosin juga kagum dengan suporter timnas Indo-

penuh untuk tim nasional mereka dan mereka juga selalu mempunyai semangat yang tinggi," katanya. (net/pur)


HALAMAN

9

NEWS+

“Ini sesuai dengan program Bupati Cianjur untuk selalu mengedepankan pelayanan yang lebih baik meskipun dengan keterbatasan sarana dan prasarana. Ternyata kalau kita mau bekerja keras untuk mewujudkan pelayanan yang baik kita bisa meraih prestasi,” Moch. Ginanjar, Kepala Disdukcapil

RABU, 14 DESEMBER 2016

... Warga Cianjur Protes Jalan “Digunting” DARI HAL 1...

melakukan kajian lalu lintas atau rekayasa lalu lintas, sebelum melaksanakan kebijakan memperbaiki trotoar. “Ya sekarang akhirnya warga terutama pengguna kendaraan bingung dengan kebijakan sekarang. Apalagi, harus memarkirkan kendaraan jauh dari tempat tujuan. Misalkan saya harus parkir di Jalan Siliwangi, sementara tujuan ke Selakopi,” kata Maman (45) salah seorang warga Selakopi saat dimintai keterangannya, Selasa (13/12) kemarin. Maman menambahkan, setelah dipersempit, kemacetan yang terjadi di ruas jalan Ir.H. Juanda cukup parah, apalagi saat menjelang sore. Banyak warga yang ingin berobat ke salah satu dokter yang ada di daerah Selakopi, bingung memarkirkan kendaraan. “Ada yang terpaksa memarkirkan kendaraan di areal parkir Hypermat dan terpaksa berjalan kaki, meski jarak cukup jauh. Jadi sangat aneh, ketika semua belum siap namun jalan sudah digunting begitu saja. Kan seharusnya, dipikirkan lebih matang agar tidak ada ekses ter-

hadap kepentingan publik,” tambahnya. Yuyun salah seorang warga di Jalan Cokroaminoto, menilai perbaikan jalan trotoar yang tengah berlangsung cukup mengganggu aktivitas, seharusnya pekerjaan dilakukan satu-satu jangan semuanya dibongkar. “Jadinya malah membuat macet terus. Belum lagi kan katanya jualan nanti gak boleh disini, kalau gak boleh mah atuh kasih tempat yang lain jangan sekedar dilarang aja. Kan saya juga mencari nafkah,” keluh Yuyun . Warga lainnya, Eful (29) salah seorang warga di Jalan Mangunsarkoro, mengaku kesulitan untuk memarkirkan kendaraan karena jalan

menjadi sempit. Padahal, setiap hari Eful mengaku harus mengantarkan barang ke toko miliknya yang ada di daerah itu. “Kalau begini kami jadi bingung. Jalan menjadi sempit, sementara areal parkir sama sekali tidak dipikirkan pemerintah. Anehnya, kalau di daerah lain jalan diperlebar di Cianjur malah dipersempit,” keluhnya. Sementara itu, keterangan dari Bidang Litbang Badan Perencananaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menjelaskan, pemerintah akan segera membangun lahan parkir untuk memenuhi kebutuhan parkir kendaraan di beberapa tempat. Menurut Kepala Bidang

Litbang Bappeda Cianjur, Iwan Purnawan, beberapa lokasi kemungkinan akan dipergunakan parkir di Cianjur. Salah satunya, lokasi sekolah SDN Siti Jenab Cianjur, lokasi sekolah SD di Jalan Siliwangi, termasuk eks SMA 2 Cianjur. “Kebijakan itu akan segera diterapkan pemerintah daerah di tahun 2017, setelah semua sekolah direlokasi ke lokasi baru. Sementara ini, pemerintah terus mempercepat relokasi dan dalam waktu terdekat SMA 2 akan segera di pindah ke Jalan Panggeran Hidayatulloh,” terangnya. Beradasarkan data yang dimiliki Harian Berita Cianjur, perubahan tortoar yang dilaksanakan pemerintah melalui Dinas Bina Marga Kabupaten Cianjur, terpaksa memangkas lebar jalan dengan ukuran lebar kurang lebih satu meter. Trotoar yang sedang dibangun sekarang, rencananya akan ditambah dengan taman termasuk menanam pohon kelapa dengan maksud memperindah tata ruang kota Cianjur. Saat ini beberapa pekerjaan trotoar terus dikebut dengan harapan selesai pada akhir tahun 2016. (cr7/cr3)

Disdukcapil Sabet ISO 9001 CIANJUR – Pemerintah Ka­ bupaten (Pemkab) Cianjur, khususnya Dinas Kependu­ dukan dan Catatan Sipil (Dis­ dukcapil) boleh berbangga, setelah berhasil menyabet International System Opera­ tional (ISO) 9001 versi 2008 beberapa waktu lalu. Kepada wartawan, Kepa­ la Disdukcapil, Moch. Ginan­ jar, mengatakan, didapatnya sertiikat ISO 9001 untuk Disdukcapil ini semata­mata karena kerja keras semua pi­ hak. Sebab salah satu yang menjadi pe­ nilaian adalah percepatan dalam pela­ yanan ter­ kait dengan dokumen kependu­ dukan dan cacatan sipil yang selama ini memang

gencar dilakukan pihaknya. “Ini sesuai dengan prog­ ram Bupati Cianjur untuk selalu mengedepankan pela­ yanan yang lebih baik meski­ pun dengan keterbatasan sa­ rana dan prasarana. Ternyata kalau kita mau bekerja keras untuk mewujudkan pelayan­ an yang baik kita bisa meraih prestasi,” sambungnya. Disebutkan Moch. Ginan­ jar, masih ada poin yang harus diperbaiki oleh instansinya, diantaranya tata graha atau layout bangunan yang belum sempurna meskipun dapat memenuhi sistem pela­ yanan yang baik. “ Ya n g menjadi nilai tam­ bah Cianjur yakni mutu pelayanan dan do­

kumen kearsipan yang sangat baik,” kata Ginanjar. Menurutnya, Disdukcapil Kab. Cianjur sesuai arahan Bupati Cianjur, H. Irvan Ri­ vano Muchtar, akan terus berupaya mencapai pelayan­ an lebih cepat. “Kita targetkan kedepan pelayanan pembuatan Kar­ tu Tanda Penduduk (KTP), Kartu Keluarga, serta pem­ buatan dokumen kepedudu­ kan lainnya dan cacatan sipil bisa selesai dalam 30 menit,” harapnya. (cr7)

“Yang menjadi nilai tambah Cianjur yakni mutu pelayanan dan dokumen kearsipan yang sangat baik,”

... Tangis Ahok Memecah PN Jakarta Pusat DARI HAL 1...

“Saya tidak habis pikir mengapa saya bisa dituduh sebagai penista agama Is­ lam,” kata Ahok dalam si­ dang di gedung eks Peng­ adilan Negeri Jakarta Pusat, Selasa (13/12/2016). Airmata Ahok mulai tak ter­ bendung saat teringat orang­ tua angkatnya yang muslim. Dia menceritakan tumbuh kembangnya di keluarga muslim. Dia diangkat anak oleh Andi Baso Amier, yang tak lain adalah mantan Bupati Bone, tahun 1967 sampai ta­ hun 1970, beliau adik kan­ dung mantan Panglima ABRI, almarhum Jenderal TNI Purn Muhammad Jusuf. “Ayah saya dengan ayah angkat saya, bersumpah un­ tuk menjadi saudara sampai akhir hayatnya. Kecintaan kedua orangtua angkat saya kepada saya, sangat berbe­ kas, pada diri saya, sampai dengan hari ini,” tutur Ahok. Berikut isi lengkap Nota Keberatan Ahok yang dibaca­ kan Ahok dalam persidangan:

Bapak Ketua Majelis Hakim, dan Anggota Maje­ lis Hakim yang saya mulia­ kan, Sdr. Jaksa Penuntut Umum yang saya hormati, Penasihat Hukum dan Para Hadirin yang saya hormati, Pertama­tama saya ingin menyampaikan terima kasih kepada Majelis Hakim atas kesempatan, yang diberikan kepada Saya. Berkaitan dengan per­ soalan yang terjadi saat ini, dimana saya diajukan di ha­ dapan sidang, jelas apa yang saya utarakan di Kepulau­ an Seribu, bukan dimak­ sudkan untuk menafsirkan Surat Al­Maidah 51 apalagi berniat menista agama Is­ lam, dan juga berniat untuk menghina para Ulama. Na­ mun ucapan itu, saya mak­ sudkan, untuk para oknum politisi, yang memanfaatkan Surat Al­Maidah 51, secara tidak benar karena tidak mau bersaing secara sehat dalam persaingan Pilkada. Ada pandangan yang menga­ takan, bahwa hanya orang tersebut dan Tuhan lah, yang mengetahui apa yang men­

jadi niat pada saat orang tersebut mengatakan atau melakukan sesuatu. Dalam kesempatan ini di dalam si­ dang yang sangat Mulia ini, saya ingin menjelaskan apa yang menjadi niat saya pada saat saya berbicara di Ke­ pulauan Seribu tersebut. Dalam hal ini, bisa jadi tutur bahasa saya, yang bisa memberikan persepsi, atau tafsiran yang tidak sesuai de­ ngan apa yang saya niatkan, atau dengan apa yang saya maksudkan pada saat saya berbicara di Kepulauan Seri­ bu. Majelis Hakim yang saya muliakan. Ijinkan saya un­ tuk membacakan salah satu Sub­judul dari buku saya, yang berjudul “Berlindung Dibalik ayat suci” ditulis pada tahun 2008. Saya harap dengan membaca tulisan di buku tersebut, niat saya yang sesungguhnya bisa dipahami dengan lebih jelas, isinya se­ bagai berikut, saya kutip: Selama karir politik saya dari mendaftarkan diri men­ jadi anggota partai baru, menjadi ketua cabang, me­

lakukan veriikasi, sampai mengikuti Pemilu, kampanye pemilihan Bupati, bahkan sampai Gubernur, ada ayat yang sama yang saya begitu kenal digunakan untuk me­ mecah belah rakyat, dengan tujuan memuluskan jalan meraih puncak kekuasaan oleh oknum yang kerasukan “roh kolonialisme”. Ayat ini sengaja disebar­ kan oleh oknum­oknum elit, karena tidak bisa bersaing dengan visi misi program, dan integritas pribadinya. Mereka berusaha berlindung dibalik ayat­ayat suci itu, agar rakyat dengan konsep “seiman” memilihnya. Dari oknum elit yang berlindung dibalik ayat suci agama Islam, mereka meng­ gunakan surat Almaidah 51. Isinya, melarang rakyat, menjadikan kaum Nasrani dan Yahudi menjadi pemim­ pin mereka, dengan tambah­ an, jangan pernah memilih kair menjadi pemimpin. Intinya, mereka mengajak agar memilih pemimpin dari kaum yang seiman.(kliksaja.co)

... Kemenangan Harga Mati! DARI HAL 1...

cadangan karena Indonesia harus bermain bertahan mengamankan keunggulan di leg pertama. Sengatan Andik Verman­ syah dan Rizky Pora dari sektor sayap jadi tumpuan Indonesia untuk membong­ kar pertahanan Thailand. Sedangkan di lini tengah Stefano Lilipaly yang mem­ bantu penyerangan. Bayu Pradana lebih fokus menjaga kedalaman dan memotong serangan The War Elephants. Di lini belakang, Riedl hampir pasti kembali mem­ percayakan Hansamu Yama Pranata. Sejak diturunkan di laga ketiga Grup A, Hansamu tampil gemilang. Indonesia meraih hasil positif sejak

DARI HAL 1...

Manager Geisha meng­ ungkap bulan ini Momo ma­ sih memiliki banyak jadwal untuk manggung. Karena itu pernikahan pemilik nama asli Narova Morina Sinaga itu belum akan terjadi dalam waktu dekat. “Ada manggung, tang­ gal 15 masih main, 18 ma­ sih, akhir tahun juga masih. Ada libur Natal. Tiap tahun memang ada kayak teman­ teman kalau libur Lebaran,” tandasnya. Mulai dari kabar pertu­ nangan hingga detail persiap­

an pernikahannya disimpan rapat oleh Momo Geisha. Ia punya alasan kuat untuk itu. Saat ditemui di Comic Cafe, kawasan Tebet, Jakarta Sela­ tan, Sabtu (26/11), ia meng­ utarakan alasan mengapa ia tidak menyebarkan detail se­ putar pernikahannya. “Aku nggak pernah mau ngomongin persiapan. Selan­ jutnya tunggu aja. Yang pasti sudah ada (calon). Aku min­ ta doa aja. dilancarkan terus hubungannya,” tegasnya. Dari beragam sumber, Momo telah bertunangan dengan Nicola Reza Sa­ mudra. Reza adalah peng­

usaha di sebuah perusaha­ an keluarga yang berada di Singosari, Malang, Jawa Timur. Acara pertunangan Momo dan Reza berlang­ sung awal Oktober lalu di Telaga Golf, Kompleks Araya, Malang. Meski begitu, pihak Momo memilih tidak men­ gumbar berita pertunan­ gannya tersebut. Sama juga halnya dengan persiap­ an pernikahannya yang kabarnya akan dilang­ sungkan di kota Malang. Lantas mengapa Momo me­ milih untuk menyimpan ra­ pat seputar pernikahannya?

Berikut ini alasannya. “Dia (calon) bukan tipe orang yang senang di­publish (hubung­ annya). Okay,” pungkasnya. Momo tidak banyak mem­ berikan informasi lanjutan seputar pertunangan dan pernikahannya itu. Yang pas­ ti, ia membantah akan segera melangsungkan pernikahan di akhir tahun ini. “Nggak nggak, belum,” tegasnya. Diungkapkannya, akhir tahun ini ia harus menyele­ saikan beberapa pekerjaan di stasiun TV. Apa pun rencana Momo, kami doakan agar lan­ car sampai hari pelaksanaan ya. (net)

memimpin daftar pencetak gol terbanyak dengan lima gol. Kelicinan Dangda di ko­ tak penalti harus bisa dian­ tisipasi oleh Hansamu dan Fachruddin. Pada laga per­ tama Piala AFF 2016, Dangda mencetak hattrick ke gawang Kurnia Meiga Hermansyah guna membantu Thailand menang 4­2. Dangda akan didukung oleh Krirkrit Thaweekarn dan Chanathip Songkrasin. Pokklaw Anan dan Sarach Yooyen bertugas mendistri­ busikan bola dari lini tengah. Yooyen menjadi jendral lapangan tengah, sedang­ kan Anan sebagai motor serangan dengan pergerak­ an lincahnya.(net/Angga Purwanda/”BC”)***

... 29 Buruh Bangunan Proyek Pemerintah Mogok Kerja DARI HAL 1...

... Momo Kembali Tunda Pernikahan

Hansamu jadi starter meng­ gantikan Rudolof Yanto Bas­ na. Hansamu bakal berduet bersama Fachruddin Aryanto dengan Beny Wahyudi dan Abduh Lestaluhu beroperasi di bek sayap. Tugas berat menanti Beny dan Abduh, Thailand memiliki dua bek sayap lin­ cah yang rajin membantu serangan, Tristan Do dan Theeratorn Bunmathan. Nama terakhir juga sangat tajam. Dia punya keahlian mengeksekusi bola mati lay­ aknya Roberto Carlos. Ump­ an silangnya juga mematikan. Arsitek Thailand Kiatisuk Senamuang seperti biasa ber­ tumpu pada bomber Teerasil Dangda. Eks pemain Almeria itu tampil menawan selama Piala AFF 2016. Dia saat ini

Namun selama bekerja 44 hari, belum seperakpun rekanan membayar upah kerja. “Kami berangkat dari rumah dengan harapan mendapatkan rejeki untuk menafkahi orang yang tinggal di rumah. Tapi kenyataanya, hingga saat ini bos yang mempekerjakan kami belum membayar seperak pun,” kata Lukman. Menurut Lukman, pihak buruh telah beberapa kali mempertanyakan masalah upah ke perwakilan bos yang ada di lapangan. Namun jawaban yang diterima selalu sama, nanti akan dibayar. Malah belakangan ini, perwakilan dari perusa-

haan sudah sama sekali tidak pernah nampak berada dilapangan. “Setelah 7 kali dipertanyakan tentang upah yang belum dibayar, pihak pengembang yang diwakili Adi alias Bejo (35) cukup hanya menjawab etar besok dibayar, tenang saja nanti seluruhnya dibayar, hanya kalimat itu saja yang di ucapkan Adi tiap diminta bayaran,” cetus Lukman menirukan kalimat yang dilontarkan perwakilan perusahaan. Lukman mengaku, para buruh semakin kesal saat mendapati pihak perusahaan mengganti mandor lapangam berikut mempekerjakan pekerja baru sebanyak 30 orang asal daerah Jawa Timur.

“Kami tidak mau tahu, upah kami harus dibayar karena bagaimanapun, kami sudah bekerja dan uang bayaran itu sangat dibutuhkan untuk kepentingan keluarga kami di kampung. Jangan sampai kami mempergunakan cara lain untuk menagih bayaran,” ancamnya. Sementara itu, perwakilan perusahaan Erwan alias Cemplon (40) menjelaskan, seluruh buruh banguna asal Cikadu, telah dibayar melalui tangan mandor lama. Jadi seluruh pekerja jangan nuntut pihak pengembang. “Silahkan saja semua para perkerja lama pulang ke setiap kampung halamannya,” ucap Erwan dengan nada keras bernada marah. (pip)


HALAMAN

10

WORLDNEWS RABU, 14 DESEMBER 2016

Ban Ki-moon Kawatirkan Kekerasan di Aleppo SEKRETARIS Jenderal PBB Ban Kimoon melontarkan peringatan "tentang laporan kekejaman terhadap sejumlah besar warga sipil" di kota Aleppo, Suriah. Ban mendesak semua pihak, terutama pemerintah Suriah dan sekutunya, untuk melindungi warga sipil.

P

enasihat kemanusiaan PBB Jan Egeland sebelumnya mengatakan Suriah dan Rusia adalah pihak yang 'bertanggung jawab' atas kekejaman yang dilakukan oleh milisi pro-pemerintah. Kemajuan besar yang dicapai tentara Suriah mengakibatkan pember-

ontak di Aleppo berada di ambang kekalahan. Dalam sebuah pernyataan, juru bicara Ban Kimoon, Stephane Dujarric mengatakan 'sekretaris jenderal khawatir atas laporan tentang kekejaman terhadap sejumlah besar warga sipil, termasuk perempuan dan anak-anak di Aleppo, selama beberapa waktu terakhir ini."

"Sementara ini, ditekankan bahwa PBB belum mampu untuk memverifikasi laporan-laporan ini secara independen, namun sekretaris jenderal menyampaikan keprihatinan mendalam kepada pihak-pihak terkait." "Sekjen telah menginstruksikan utusan khusus untuk Suriah untuk menindaklanjuti hal ini segera bersama pihakpihak terkait," tambah pernyataan itu. Sejauh ini belum ada pernyataan dari pemerintah Suriah atau sekutunya Rusia. Egeland sebelumnya bercuit bahwa pemerintah Suriah dan Rusia "bertanggung jawab atas setiap dan semua kekejaman

Korban Bom di Mesir di Makamkan

yang kini dilakukan oleh milisi yang menjadi pihak pemenang di Aleppo." Sejak pasukan pemerintah meningkatkan serangan mereka untuk merebut kembali ALeppo sebulan yang lalu, kaum pemberontak telah kehilangan lebih dari 90% wilayah yang mereka pernah mereka kuasai di Aleppo timur. Pada hari Senin (13/12), Letnan Jenderal Zaid al-Saleh, kepala komite keamanan pemerintah Suriah di daerah itu mengatakan,para serdadu pemberontak 'tidak punya banyak waktu lago' dan harus 'menyerah atau mati.' Puluhan ribu warga sipil juga diyakini berada

di daerah yang dikuasai pemberontak. Televisi pemerintah Suriah memperlihatkan gambar warga Aleppo melakukan perayaan, di tengah laporan bahwa tentara pemerintah sudah dekat sekali dengan kemenangan. Sejak empat tahun terakhir kota ini telah terbagi dua: pemerintah menguasai bagian barat, dan pemberontak menguasai bagian timur. Tentara Suriah akhirnya memecah kebuntuan dengan bantuan milisi yang didukung Iran dan serangan udara Rusia, melakukan pengepungan sejak awal September dan kemudian melancarkan serangan habis-habisan.

Rusia, yang mendukung Presiden Suriah Bashar al-Assad mengatakan, lebih dari 100.000 orang warga sipil telah mengungsi akibat pertempuran itu dan bahwa 2.200 pejuang pemberontak telah menyerah. Lembaga pengamat HAM Suriah mengatakan setidaknya 415 warga sipil dan 364 tentara pemberontak tewas di dalam wilayah yang dikuasai pemberontak sejak 15 November. Lalu 130 warga sipil lainnya tewas akibat serangan roket dan mortir pemberontak ke wilayah barat yang dikuasai pemerintah. Rusia yang mendukung pemerintah dan Amerika

Serikat yang mendukung para pemberontak, mengadakan pembicaraan di Jenewa akhir pekan lalu untuk membahas kesepakatan untuk warga sipil dan pemberontak untuk meninggalkan Aleppo. Tapi pada hari Senin, para pejabat AS mengatakan sejawat mereka dari Rusia menolak proposal untuk penghentian permusuhan segera yang memungkinkan pengungsian yang aman. Para pengamat mengatakan jatuhnya Aleppo akan menjadi pukulan besar bagi oposisi, karena itu akan berarti pemerintah menguasai empat kota terbesar Suriah. (sumber BBC Indonesia)

2017, Antonio Guterres Gantikan Ban Ki-moon

NET

NET

MESIR-Kebaktian pemakaman korban serangan bom di sebuah gereja Koptik Mesir digelar di ibu kota Kairo, Senin (12/12). Serangan Minggu (11/12) itu menewaskan setidaknya 25 orang sementara 21 lainnya masih dirawat di rumah sakit. Presiden Abdul Fattah alSisi sudah menyatakan masa berkabung nasional selama tiga hari. Kebaktian dipimpin oleh pemimpin Gereja Koptik Ortodoks, Paus Tawadros II, yang berdoa di depan barisan peti jenazah yang ditempatkan di depan altar. Usai kebaktian di gereja, Paus Tawadros II menyerukan penyembuhan semua gesekan sektarin akibat serangan, yang menurutnya bukan hanya bencana bagi gereja namun juga bencana bagi

Mereka yang melakukan tindakan seperti ini tidak termasuk ke dalam Mesir sama sekali, walaupun mereka berada di tanah ini.� semua orang. "Mereka yang melakukan tindakan seperti ini tidak termasuk ke dalam Mesir sama sekali, walaupun mereka berada di tanah ini," katanya seperti dikutip kantor berita Reuters. Sejumlah pejabat pemerintah, termasuk Presiden al-Sisi, serta pemuka agama Kristen maupun Islam, hadir

dalam upacara pemakaman kenegaraan di kawasan Nasr City. Dalam kesempatan itu, presiden menyebut nama orang yang menurut pihak keamanan melakukan serangan. "Orang yang melakukan serangan adalah berusia 22 tahun bernama Mahmoud Shafiq Mohammed Mustafa, yang mengenakan sabuk peledak," tuturnya seperti disiarkan stasiun TV Mesir. Dia menambahkan aparat keamanan sudah menangkap tiga orang pria dan seorang perempuan serta masih mencari dua lainnya. Serangan atas kapel di samping Katedral Koptik tersebut merupakan yang terburuk atas kelompok agama minoritas di Mesir. Masih belum ada pengakuan dari pihak yang melakukan serangan bom. (sumber :BBCIndonesia)

NET

MANTAN Perdana Menteri Portugal, Antonio Guterres, sudah resmi dilantik sebagai Sekretaris Jenderal PBB yang kesembilan, hari Senin (12/12). Dia akan mengambil alih kepemimpinan dari Ban Ki-moon pada tanggal 1 Januari 2017 untuk masa jabatan lima tahun ke depan. Di Sidang Umum PBB, Guterres mengatakan PBB harus melakukan reformasi cara bekerjanya agar bisa lebih efektif, dengan lebih banyak mendengar dan melakukan lebih banyak lagi untuk membangun konsensus. "PBB harus siap untuk berubah. Kelemahan kita yang paling serius, dan di sini saya merujuk kepada seluruh komunitas internasional, adalah ketidakmampuan untuk mencegah krisis. PBB lahir dari perang dan hari ini kita harus berada di sini untuk perdamaian," katanya. Mantan Komisaris PBB untuk pengungsi ini terpilih sebagai Sekjen PBB pada bulan Oktober, menggantikan Ban Ki-moon yang sudah menjabat dua kali. Sebelum berkarier di PBB, dia merupakan Perdana Menteri Portugal pada 1995-2002 dan terlibat aktif dalam upaya internasional untuk memecahkan masalah di Timor Timur dengan pelaksanaan

referendum yang hasilnya memutuskan memisahkan diri dari Indonesia. S a a t pencalonan sebagai Sekjen PBB, dia berada pada peringkat pertama dari 13 calon di Dewan Keamanan PBB dan setelah proses pemilihan keenam, dewan secara mutlak mengusulkannya ke Majelis Umum untuk disahkan. Dan Guterres merupakan yang pertama kalinya dipilih dengan diskusi terbuka, bukan pemilihan secara tertutup oleh negara-negara berpengaruh di dunia seperti pada masa sebelumnya. Saat pengambilan sumpah Guterres, para anggota Sidang Majelis Umum juga mengucapkan terima kasih kepada Ban Ki-moon dengan bertepuk tangan sambil berdiri. (net)

ANTONIO GUTERRES


HALAMAN

11

CISEL

Ya, kalau menurut informasi dari orang tua terdahulu, bahwa disana (Empang Gunung Padang, red) Ada mitos bahwa dulunya batubatu yang ada di Pasir Karamat (Gunung Padang, red) di ukir lalu di cuci disebuah empang, lalu setelah bersih. Maka, sebagian batu yang dianggap penting dibawa ke Gunung Padang.” M Fatah Rizal Camat Campaka

RABU, 14 DESEMBER 2016

Empang Gunung Padang, Tempat Pencucian Bebatuan di Lokasi Situs Gunung Padang KEKAYAAN dan potensi alam daerah Cianjur bagian selatan memang sangat luar biasa, sejumlah potensi wisata alam banyak terdapat di wilayah itu. Satu diantaranya, Muara Gunung Padang, yang terletak sekitar 300 meter sebelah barat Situs Megalitikum Gunung Padang, Desa Karyamukti, Kecamatan Campaka.

M

enurut informasi yang dihimpun, destinasi wisata yang baru terjamah oleh masyarakat itu mempunyai keterikatan sejarah dengan Situs Megalitikum Gunung Padang. Selain, terdapat bebatuan yang sama persis dengan di lokasi Gunung Padang. Dilokasi Muara Gunung Padang itu, terdapat kolam atau empang. “Ya, kalau dari hasil cek lokasi, tepatnya 300 meteran dari kawasan Situs Megalitikum Gunung Padang. Terdapat pula lokasi yang memang tak kalah menarik dan juga miliki sejarah yang sama, yakni ada empang Gunung padang,” ujar Camat Campaka M Fatah Rizal, ke-

pada “BC”, kemarin (13/12). Rizal mengatakan, mungkin melalui masyarakat yang memang peduli Gunung Padang. Maka, melalui forumnya mereka membuka lokasi yang memang dapat pula dijadikan objek wisata baru di lokasi yang sama. “Jelasnya, perlu pengkajian lebih dalam dari peneliti. Hanya untuk jelas kita arahkan semua masyarakat ini untuk berpikir logis, yang artinya tidak menjadikan obyek tersebut kearah mistik dan dapat menjauhkan dari hal-hal kemusyrikan,” katanya. Rizal menuturkan, jika dilihat dari lokasi itu memiliki potensi wisata yang dapat meningkatkan PAD desa setempat yang termasuk

BERITA CIANJUR/ ZENAL MUSTARI

EMPANG GUNUNG PADANG - Kecamatan Campaka memiliki banyak destinasi wisata yang sangat layak untuk dikembangkan, diantaranya empang Gunung Padang yang merupakan lokasi wisata yang mempunyai hubungan erat denga Situs Megalitikum Gunung Padang.

Masyarakat Kecamatan Cijati Lakukan Gotong Royong Bangun Alun-alun

Jembatan Cikurutug, Pasir Kuda Ancam Nyawa Warga yang Melintas PASIRKUDA-Jembatan Sungai Cikurutug di Desa Kubang, Kecamatan Pasir Kuda, kondisinya sangat tidak layak, bahkan sangat membahayakan masyarakat melintas diatasnya. Rusaknya, jembatan penghubung desa itu. Selain di makan usia juga akibat pondasi untuk penyangga jembatan itu tergerus oleh air sungai dan diterjang banjir. “Ya dan yang pastinya, kalau bagi saya ini hampir bisa dipastikan setiap hari melintasi di jembatan yang nyaris ambruk ini. Jalan ini merupakan akses jalan altermatif yang menghubungkan Desa Cikubang dengan Dusun Cipamutih, jembatan ini nyaris ambruk akibat pondasi untuk penyangga jembatan itu tergerus oleh air sungai dan diterjang banjir beberapa waktu lalu,” ujar Mardi Sulaeman (45), seorang warga setempat, kepada “BC”, kemarin (13/12). Dikatakan Mardi, saat ini kondisi jembatan itu sudah

BC-IklaN KEHILANGAN STNK F5748XD an Yulianti Nurmalasari

Mari Beriklan di.. beritacianjur.com

Contact Person 5AAEB7F6

08971663866

BERITA CIANJUR/ ZENAL MUSTARI

sangat mengkhawatirkan, dan sangat membahayakan bagi para pengendara kendaraan roda dua maupun roda empat yang akan melintas. “Ya idealnya kalau jembatan ini seharusnya diganti dengan jembatan yang lebih permanen, karena debit air yang mengalir di saluran tersebut besar yang apa lagi kalau disaat sedang turun hujan besar dan terjadi mengguyur wilayah ini,” katanya. Mardi menambahkan, kendaraan yang melintas di jalan ini juga dapat dikategorikan padat, jika jem-

batan tersebut tidak segera diperbaiki, maka dikhawatirkan akan ambruk total, karena tak mampu menahan beban jalan yang kian berat akibat kendaraan yang terus melintasi di jembatan Cikurutug. “Yang pasti, supaya kekhawatiran pengguna jalan atau jembatan ini tak semakin menjadi. Maka, untuk keberadaan jembatan ini sudah layak diganti untuk dibangun secara permanen,” tambahnya. Camat Pasir Kuda, Asep Sopandi mengatakan, pihak-

tidak menutup kemungkinaan menjadi potensi pariwisata Kabupaten Cianjur, bahkan nasional. “Yang pasti kalau untuk urusan benar atau tidaknya daerah tersebut sebagai cagar budaya. Yang tak kalah penting bahwa dimulai dari sekarang kalau dikawasan empang Gunung Padang ini segera diamankan untuk dilestarikan. Pasalanya, ada wisatawan berspekulasi bahwa jangan-jangan kalau digali terdapat candi,” tuturnya. Fatah menyebutkan, berdasar informasi dari orang terdahulu. Kalau di Kampung Ciukir dan Kampung Empang itu erat juga hubungan dengan Gunung Padang yang seperti dari unsur budayanya. “Ya, kalau menurut informasi dari orang tua terdahulu bahwa disana itu (Empang Gunung Padang, red) Ada mitos bahwa dulunya batu-batu yang ada di Pasir Karamat itu di ukir lalu di cuci disebuah empang, lalu setelah bersih. Maka, sebagian batu yang dianggap penting dibawa ke Gunung Padang,” ucapnya. (zen)

nya sudah melaporkan kondisi jembatan itu kepada pihak terkait yang ada di pemerintah Cianjur yang termasuk ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Cianjur. Namun, dengan alasan yang belum diketahui. Untuk perbaikan jalan ini masih belum juga di tindak lanjuti. “Yang pasti sudah kami laporkan dan meminta kalau untuk perbaikan jembatan tersebut perlu segera dilakukan yang pasalnya, keberadaannya sangat dibutuhkan oleh masyarakat yang ada di dua desa. Selama ini masyarakat sangat mengandalkan jembatan tersebut sebagai jembatan penghubung dan penopang perekonomian, khususnya masyarakat yang akan menjual hasil pertaniannya,” katanya. Lalu Asep menjelaskan, kalau jembatan Cikurutug ini dulunya di bangun pada tahun 2008 dengan hasil swadaya warga dengan miliki volume panjang 30 meter dan lebar 3 meter. (zen)

CIJATI-Kecintaan masyarakat Kecamatan Cijati terhadap wilayahnya sangat tinggi, hal itu terlihat dengan antusiasnya masyarakat setempat dalam mempercantik Alun-alun kecamatan yang merupakan ikon daerah itu. Selain sebagai ibu kota kecamatan, alun-alun itu dijadikan sebagai sarana upacara, olah raga dan untuk kegiatan sarana keagamaan. Pembangunan alun-alun yang awalnya masih kondisi tanah itu. Kini, sekelilingnya sudah di pasang pavingblock dengan biaya murni dari hasil swadaya masyarakat dan pemerintah setempat. Camat Cijati, Yadi Suhartoyo, mengatakan, keberadaan alun-alun itu, merupakan keinginan seluruh masyarakat Cijati. Masyarakat berkeinginan, memiliki sebuah lapangan yang repsentatif untuk khusus dijadikan kegiatan upacara, kegiatan olah raga, kegiatan keagamaan dan joging track, lapangan futsal selain lapang Volly yang

INFO IKLAN

0877 0841 3364 / 0857 9472 4178

BERITA CIANJUR/ ZENAL MUSTARI

sudah ada. “Jelasnya, mungkin akibat kuatnya atas sebuah keinginan itu. Maka, semua pihak berani lakukan swadaya untuk membagun fasilitas tersebut yang untuk saat ini pembangunannya sudah masuk tahap pasang pavingblock,” kata Yadi, kepada “BC”, kemarin (13/12). Yadi berharap, pembangunan itu segera terwujud

yang walau untuk keberlangsungan pembangunannya didapat dari hasil swadaya “Yang pasti, kalau kegitan ini bisa berlangsung murni dari hasil swadaya dari aparat dan masyarakat dengan target untuk bisa sampai tuntasnya pembangunan alun-alun ini bakal menghabiskan biaya sebesar Rp 250 juta,” katanya. (zen)


HALAMAN

12

BUDAYA

“Budaya akan memperluas pikiran dan semangat kita.” Jawaharlal Nehru Negarawan Dari India 1889-1964

RABU, 14 DESEMBER 2016

MENGETAHUI SEJARAH TENTANG CIANJUR (BAG. 4) Oleh : Luki Muharam, Divisi Sejarah Paguyuban Pasundan Kab. Cianjur & LKC

Tradisi Kuda Kosong Dari Masa ke Masa DALAM versi ini, selain surat kalih Bupati Cianjur menyertakan pula bingkisan unik yang berupa symbol keadaan negeri Cianjur saat itu, Dalem Aria Kidul mengahadap kepada Sultan Mataram menyerahkan bingkisan kecil dari Aria Wiratanu II yang isinya tiga butir padi dan tiga butir merica.

ILUSTRASI: M. YANUAR GUNAWAN/BC

T

iga butir padi berisi pesan simbolik bahwa kabupaten Cianjur yang saat itu baru berdiri belum bisa mensejahteraan rakyatnya, sedangkan tiga butir merica artinya kendati Cianjur masih miskin karena baru berdiri, namun apabila dihina apalagi diserang “moal burung ngalawan” Cianjur siap belapati menjaga harga dirinya.

Dan ketika Sultan Mataram menerima bingkisan unik tersebut, ia memahami kondisi Cianjur yang baru berdiri dan masih belum mandiri perekonomiannya. Oleh karena itu Sunan Amangkurat II menjawab symbol tersebut dengan memberikan beberapa hadiah yang berisi pesan kepada Bu­ pati Cianjur, yakni seekor kuda balapan Eropa jantan berwar­ na hitam, pohon Saparantu dan sebilah keris bertahtakan intan berlian. Malah keris yang diberikan melalui Dalem Aria Kidul itu adalah keris Sultan Mataram yang langsung di­ ambil dari pinggangnya. Kuda balap jantan mengandung arti agar Cianjur se­ gera gulung ta­ ngan “singkil” membangun daerahnya agar maju, pohon saparantu mengandung arti bahwa Cianjur harus menjadi kabupa­ ten yang langgeng seperti pohon sapa­ rantu yang berusia panjang (pohon saparantu pembe­ rian Sultan Mataram hingga kini masih tum­ buh dengan baik di Kam­ pung Saparantu, Cibalagung desa Bobojong Kec.

Mande). Daerah di Jawa Barat yang diberi pohon Saparantu oleh Sultan Mataram hanya Cirebon, Banten dan Cianjur. Sedangkan symbol keris Sul­ tan yang dianugrahkan kepada bupati Cianjur mengandung arti bahwa Kesultanan Mata­ ram tidak menganggap Cianjur sebagai wilayah jajahan, akan tetapi saudara yang sejajar kedudukannya dan Mataram siap membantu Cianjur bila suatu saat mendapat serangan dari siapapun. Dalem Aria Kidul gembira sekali kunjungannya ke kraton Mataram berhasil dengan baik. Ia bawa ke Cianjur kuda, keris dan pohon Saparantu sebagai anugrah bagi Bupati Cianjur kakaknya dari Sinuhun Sul­ tan Mataram, oleh karena itu sepanjang perjalanan menuju Cianjur kuda tersebut dibiar­ kan kosong tidak ditunggangi siapapun. Dalem Aria Kidul beranggapan bahwa kuda ter­ sebut diperuntukkan sebagai tunggangan Bupati Cianjur, jadi yang berhak menunggangi­ nya hanya Raden Wiramang­ gala / Dalem Aria Wiratanu II Bupati Cianjur. Iapun segera mengutus beberapa orang ke­ percayaannya untuk bergegas pulang ke Cianjur memberi khabar kepada Aria Wira­ tanu II bahwa rombongan Aria Kidul dalam perjalanan pulang ke Cianjur dengan hasil yang membanggakan. Benar saja, setibanya di­

kampung Muka Cianjur, ber­ bagai umbul­umbul sudah dipasang menyambut ke­ datangan Aria Kidul dan rom­ bongannya. Rakyat sepanjang jalan tidak saja mengahaturkan sembah kepada Aria Kidul, na­ mun ikut serta dengan rom­ bongan Aria Kidul “ngabring” membawa Kuda Kosong me­ nuju pendopo Cianjur yang masa itu letaknya dikampung Pamoyanan Tonggoh ( depan Stekmal sekarang) namun ver­ si lain menyatakan bahwa pen­

dopo Cianjur saat itu dilokasi gedung Bale Rancage sekarang. Setibanya digapura pen­ dopo Cianjur, ia sudah di­ sambut saudara­saudaranya seperti Rd. Aria Martayuda / Dalem Sarampad, Rd. Suradi­ wangsa / Dalem Panembong, Nyi Mas Kaluntar, Nyi Mas Kara, Nyi Mas Bogem, Nyi Mas Karanggan, Nyi Mas Jenggot, namun yang tidak tampak menyambut hanya Dalem Aria Cikondang / Rd. Wiradi­ manggala. (bersambung)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.