Berita Cianjur - Ada Rampok Teriak Maling

Page 1

ECERAN RP 2.500,LANGGANAN RP 50.000,- /BULAN

Memberi Nilai Lebih

EDISI 434 THN III

twitter @berita_cianjur

JUMAT, 9 JUNI 2017

Djanur Masih Pelatih Persib DJADJANG Nurdjaman sudah dua hari absen melatih skuat Persib Bandung. Meski sudah menyatakan mundur, namun Djanur, sapaan akrabnya secara legal masih menjabat sebagai pelatih kepala tim berjuluk Maung Bandung. “Pa Djajang secara legal masih pelatih Persib dan belum ada pergantian. Saat ini, Herrie Setyawan yang menggantikan latihan untuk sementara waktu,” kata media officer Persib Bandung, Irfan Suryadiredja, Kamis (8/6/2017). “Beliau masih izin menenangkan diri, pak Djajang sudah bawa Persib juara, bukan hanya keluarga tapi masyarakat juga kaget dengan banyaknya kecaman kepada pak Djajang itu yang jadi alasannya.” Meski tanpa kehadiran Djanur, Irfan menegaskan persiapan tim tidak terganggu dan tetap menjalankan program latihan yang telah disusun oleh Djanur sebelumnya. “Enggak terganggu. Buktinya kita masih latihan seperti biasanya dan tetap mempersiapkan diri. Program latihan juga masih dari pak Djadjang,” katanya. “Kita kan ada laga menghadapi Persiba Balikpapan tentunya persiapan sudah masuk ke taktik dan formasi serta peningkatan fisik pemain dan intensitas juga mulai tinggi.” Hasil buruk Persib Bandung dalam beberapa laga terakhir membuat bobotoh mendesak pelatih Djanur untuk mundur dari j a b a t a n ny a . Puncaknya KE HAL BC7

facebook beritacianjurcom

Visi Selaras Komunika Laporkan Dinkes dan RSUD Ke Kejati Jabar DUGAAN Korupsi yang menggelayuti Dinas Kesehatan dan RSUD Cianjur, dilaporkan Lembaga Visi Selaras Komunika ke Kejaksaan Tinggi Jawa Barat. dalam laporannya, Dinkes dan RSUD, diduga telah melakukan praktek merugikan keuangan negara.

04:37

11:52 15:14 17:45 18:59

Kang BeCe

BERITACIANJUR/WAWAN

MENGADU-Sejumlah perwakilan buruh PT. Ikon Garmindo diterima Wakil Bupati Cianjur H. Herman Suherman. Mereka menyampaikan persoalan yang dihadapinya.

KANTOR Wakil Bupati Cianjur, di Komplek Pemkab Cianjur, Rabu (8/6/2017) pagi kemarin, kembali di geruduk Serikat Buruh PT Ikon Garmindo. Perwakilan karyawan yang tergabung di Serikat Pekerja Tekstil, Sandang

dan Kulit (SP TSK), mendesak agar orang nomer dua di Cianjur, mau terlibat dalam menyelesaikan masalah gaji buruh yang urung dibayarkan investor. Ketua SP TSK Kab. Cianjur Hendra Malik,

SARA WIJAYANTO

Ungkapkan Pengalaman Dunia Astral SARA WIJAYANTO, model sekaligus aktris yang memang dikenal memiliki kekuatan batin ini mengungkapkan pengalamannya yang berkaitan dengan KARIKATUR/M YANUAR G

K BERITACIANJUR/RUSTANDI

LAPOR-Kasus Dinkes dan RSUD Cianjur akhirnya dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Jawa Barat.

Lagi Kantor Wabup Digeruduk Buruh PT Ikon Garmindo

Jadwal Salat

SUBUH ZUHUR ASAR MAGRIB ISYA

Info Iklan

087779994088

Ada Rampok Teriak Maling

Wilayah Cianjur & Sekitarnya

Jumat, 9 Juni 2017

Klik! beritacianjur.com

email newsredaksibc@gmail.com

makhluk astral. Salah satunya, momen pertama saat bertemu dengan hantu. Kepada salah satu KE HAL BC7

membeberkan kesulitan yang dihadapi para buruh di hadapan Wabup Cianjur. Lantaran, buruh yang belum mendapatkan haknya, harus mengalami berbagai masalah yang sebelumnya tak pernah terlintas. “Banyak aduan dari buruh yang masuk ke serikat buruh, mulai dari kebingungan membayar kontrakan, buruh harus petak umpet dengan leasing. Bahkan aduan yang lebih miris, beberapa buruh kemungkinan b e s a r rumah KE HAL BC7

etua Devisi Kajian Hukum dan Korupsi Daerah, Lembaga Visi Selaras Komunika, Muhammad Fadil, menjelaskan, laporan dilakukan sekaligus dalam satu buku, namun isinya sangat sistematis. Pelaporan, akan KE HALAMAN BC7

Kepala Staf Presiden Teten Masduki:

Kaget di Cianjur ada Pangkalan Gas Elpiji Siluman

BERITACIANJUR/ANGGA PURWANDA

KEPALA Kantor Staf Presiden (KSP) Teten Masduki, merasa kaget kalau di Kabupaten Cianjur, marak pangkalan elpiji “siluman” yang bisa merusak tatanan distribusi elpiji bersubsidi untuk kalangan bawah. Bahkan, jika benar, harus diproses

hukum dengan tuntas. “Dipastikan dulu kebenarannya dengan jelas. Masayarakat yang dirugikan atau pihak yang mempunyai bukti kuat, langsung melapor ke polisi untuk bisa KE HALAMAN BC7


HALAMAN

BC2

Ngawangkong

+ Opini Warga JUMAT, 9 JUNI 2017

Ngawangkong Mang Bece

Neangan Rampog Teriak Maling MANG Bece jiga nu edan sabalikna ti salah sahiji kantor pamerentahan di Nagara Cai Herang. Keur mah kayaan keur puasa, nu biasana matak mawa jelema gede ambek, Mang Bece, nu teuing menang katengeunah naon, jika nu karandapan jurig ti jarian. “Edoh, maneh dimana, akang rek indit deui sapatu menang ­nyemir make getah kalapa teh mana. Mun eweh nu mindahkan keun, ku akan pan ditendeun dina rak khusus sapatu pamere pejabat gede,” Mang Bece nyalukan pamajikan bari sorana mun diukur ku garpu tala, bisa nepi ka deket lonceng purbakala nu geus teu kaurus di jero areal pamarentah.

tembal Mang Bece bari mureleng lantaran dipapatahan pamajikan jika ceramah ustad selebritis di TV mun poe rek maju ka berang. Geus beres di sapatu, terus mang Bece mangkat ka Pendopo gegeden di baturan ku Mang Dah­ lan, babaturan na nu pernah sakola luhur di salah sahiji sakola universitas di nagri walanda. Nepi ka palataran pendopo, Mang Bece langsung gabung jeung sajumlah aktivis. Mang Bece : Keur naon euy, urang neangan jelema anu ngaku bersih tapi maneh rampog Mang Jujun : Oh si Yadi Gobleh mah bieu keneh balik. Emang aya naon

mang. Mang Dahlan : Eta ngomong lain-lain bari jeung nuding, nyabit ngaran mang Bece’. Mang Bece : Heuuh kitu, ku urang rek dijajal tapi katingali luas leos wae. Mang Jujun : Emang Kumaha ieu teh masalah na bisa riweuh kieu. Mang Bece : Ieu masalah sarua jeng rampog teriak maling. Mang Jujun : Maling teriak ma­ ling meren Mang Bece. Mang Bece : Eta mah kelas teri atuh, pan si eta sarua jeng rampog. Mang Dahlan : Sabar atuh mang Bece tong jeng ambek. Mang Bece : Kudu maraneh ­nyaho mah kieu

yeuh, uing teh boga pagawean teu gede. Pagawean ngayakeun asbak jang kabeh dinas. Ceuk si eta, asbak uing teh modalna menang nginjem ti gegeden. Pan uing era meren jiga tukang main proyek teu boga modal.

Mang Dungeuh : Naha ka meja hijau, memang eta meja aya di jero pendopo. Jeung deuih eta meja teh sakti kitu.

Komo ieu ges nyangkut jeng ngaran gegeden, nu bisa jadi dimanfaatkan pihak nu teu suka ka dunungan urang, jang manuver politik. Tah eta jelema nu ngomong, kahayang uing mah langsung ngobrol meh eces. Mun kudu jeng perep pagedug, kuring moal kaluar tina pakalangan.

Teu kungsi lila dalem pancaniti kaluar, terus eta obrolan kapotong lantaran Mang Bece jeng Mang Dahlan kudu abus ka ruang kerja dalem. (rustandi)

Mang Bece : lain meja hijau jiga kitu tapi eta hukum.

Mang Dahlan : urang jelaskeun, lamun ku jaman ayena eta jelema bisa dijerat ku hoak, lantaran ngawadul nyebarkan isu soal modal proyek nu teu jelas. Ku kituna, langkah datang ka gegedeun ieu rek menta pandangan, kumaha mun eta jelema urang seret ka meja hijau.

“Eta didinya kang, di tempat biasa. Tong ambekambekan atuh, pan keur puasa ieu teh. Ceuk ustad inget, puasa kudu bisa nahan nafsu, lain saukur nafsu nyarean pamajikan tengah poe hungkul, tapi kabeh nafsu nu sok ngajurumuskeun jelema ka jalan salah,” tembal Ce Edoh bari turun ti loteng imahna. “Geus tong ceramah wae, uing ge ngarti. Buru kadiekeun akang rek indit ka gegeden,”

BERITACIANJUR/GRAFIS- YANUAR GUNAWAN

OPINI WARGA

“Telanlah amarahmu sebab kau tidak pernah menemukan minuman yang dapat meninggalkan rasa lebih manis dan lebih lezat daripada itu.” Ali bin Abi Thalib Pemeluk Islam pertama dan juga keluarga dari Nabi Muhammad 599-661

Tamat

Bung Karno di Kampung Aquarium SEBAB itu di Kampung Akuarium selain pengunjung, juga berseliweran para siswa sekolah kelautan dan peneliti mancanegara.

Memberi Nilai Lebih

BERITA MEDIA GROUP

Komisaris Utama H Ishaq Robin.|Direktur Utama Anton Ramadhan.|General Manager Gia Gusniar.|Pemimpin Perusahaan H Ahmad Rizky Alfaraby.|Pemimpin Redaksi Nuki Nugraha.|Dewan Redaksi Anton Ramadhan, Fonda Lapod, Gia Gusniar, Nuki Nugraha, Imam Sumarsono (Ipung).|Redaktur: Rustandi, Mustofa.|Asisten Redaktur: Angga Purwanda.|Reporter Muhammad Karnawan, Rikky Yusup, Apip Samlawi.|Perwajahan: Ahmad Sulaeman (Koordinator), Arie Yudistira, Ziad Zed Zubaedi.|Grafis Nandang S, M Yanuar Gunawan.|Manager HRD & Keuangan T Jayanti Pardosi.| Admin Iklan & Sirkulasi Emma Maryani.|Divisi Iklan: Heri Heryanto (Eloy).|Divisi Sirkulasi Solihin, Dede Herlan, Pupung Pangestu.|Divisi Keuangan Ebes.|Divisi Umum Gugum, Eded Kurniawan.

SELURUH WARTAWAN BERITA CIANJUR SELALU MENGENAKAN TANDA PENGENAL SELURUH WARTAWAN BERITA CIANJUR SELALU DAN DILENGKAPI SURAT TUGAS SERTA TIDAK MENGENAKAN TANDA PENGENAL DILENGKAPI SURAT DIPERKENANKAN UNTUKDAN MEMINTA ATAU TUGAS SERTA TIDAK DIPERKENANKAN UNTUK MEMINTA MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER ATAU MENERIMA APAPUN DARI NARASUMBER

M

e r e k a tinggal di kamarkamar yang menghadap pelabuhan Sunda Kelapa. Atmosfer pengetahuan marine biology terasa le­bih kuat dengan adanya perpustakaan kelautan yang menjadi “pintu gerbang” aneka buku dan jurnal sebagai medium dialog para penelitinya dengan komunitas ilmiah laut dunia. Saking bangga de­ ngan Kampung Akuarium dalam Gita Jaya, memoar serahterima jabatannya yang terbit pada 1977, Bang Ali menyebutnya sebagai salah satu tanda keberhasilan pembangunan sektor pariwisata rakyat Jakarta (public recreation). Kebanggaan itu sebenarnya sudah diperlihatkan dalam Jakarta Membangun yang terbit 1972 dengan menyebut Kampung Akuarium sebagai “tujuan pariwisata kebun binatang laut satusatunya di Indonesia”. Kualitas kebun binatang laut itu memang bukan isapan jempol. Kronikus Jakar-

ta, Firman Lubis, mencatat, “Terutama hari Minggu, banyak yang berkunjung ke Kampung Akuarium yang mempertontonkan berbagai macam ikan hias laut dengan terumbu karang yang indah. Bagus dan artistik sehingga senang melihatnya. Pada akhir 1970-an, akua­ rium ini ditutup. Entah kenapa, mungkin sudah tidak terurus lagi.” Dalam buku Kunju­ngan ke Jakarta Ibu Kota-RI yang terbit 1983 karya SW Siswoyo yang berisi informasi kawasan wisata kota Jakarta dan diberi pengantar Gubernur R Soeprapto tidak ada lagi Kampung Akuarium. Muncul pembahasan panjang Samudra Jaya Ancol yang memiliki dua jenis akuarium: air tawar dan air laut. Dipaparkan juga para peneliti bekerja, salah satunya membuat pesut bisa beranak dalam kolam buatan manusia, sehingga menjadi bagian dari “pertunjukan pesut di dalam akuarium besar”. Ada masa Kampung

Akuarium pernah me­ ngalami bencana yang hampir melenyapkan keberadaannya saat kaca-kaca setebal 2 cm yang panjang dan lebar diturunkan di Pelabuhan Tanjung Priok pada 1921 ter­ nyata sudah menjadi bubuk. Begitu juga ketika kacakaca yang dipesan lagi tiba pada 1923 setahun kemudian pecah berantakan. Tetapi bencana berturut-turut itu tidak membuat Kampung Akuarium lenyap. Lain halnya dengan bencana yang datang setelah Bang Ali purnatugas. Sekali ini tidak selamat. Kampung Akuarium sebagai penanda aspek melaut Jakarta yang merepresentasikan tanah air pudar dengan cepat. Dalam gambar besar Jakarta, memudarnya Kampung Akuarium dapat dibaca sebagai bagian dari gelombang “commersial thinking “ antara kaum modal dan pemerintah yang setelah Bang Ali selesai menjabat tak terkendali. Kejatuhan Kampung Akuarium disusul dengan lenyapnya pantai publik di

Jakarta. Laut, pantai yang semula dalam konsep kota Soekarno bagian dari mo­ dernisme sosialis, bergeser ke modernisme pasar di bawah asuhan bisnis dan property market. Dalam konteks moder­ nisme pasar itulah, kampung-kampung di tengah kota dan di pesisir Jakarta distigmatisasi sebagai “sarang keburukan”. Tak terkecuali Kampung Akuarium. Penggusuran kampung itu pada 11 April 2016 dapat dilihat dalam konteks itu. Sejarahnya semakin terkubur, sedang stigmatisasinya kian meninggi. Dikatakan bahwa alasan penggusuran untuk menata kawasan sejarah bahari Jakarta, tetapi suara Gubernur Ahok yang santer justru soal kampung itu sarang pe­ nyakit TBC dan maling ­tanah negara. Bukan sejarawan atau arkeolog, melainkan polisi dan tentara yang pertama diajaknya bicara dan direstui membuka posko di Kampung Akuarium. Selang setahun kemudian—saat Kampung Akuar-

ium mengenang peristiwa penggusuran yang merendahkan martabat kemanusiaan mereka—sejarah tak juga dapat kesempatan bicara menyusul kekalahan Ahok untuk menjabat lagi sebagai gubernur. Ia menyatakan akan menggusur warga yang masih bertahan di reruntuhannya. Tak ada perubahan sampai kemudian Ahok masuk bui dan menulis surat pengunduran dirinya. Kini sudah ada gubernur baru dan mungkin saatnya mendengar Kampung Akuarium dari atas reruntuhannya mengungkapkan sejarah. Agar dapat kembali menaruh pemba­ ngunan Kampung Akuarium dalam satu kawasan wisata terpadu Teluk Jakarta berbasis aspirasi dan inspirasi Bung Karno, lalu Bang Ali tentang betapa pentingnya Ibu Kota memiliki penanda aspek laut mengingat bentuknya sebagai archipelagic state atau negara laut yang utama. (­ ***) Oleh: JJ Rizal


HALAMAN

03

Jabar

+ Nasional JUMAT, 9 JUNI 2017

Mudik 2017, Polda Jabar Siapkan 299 Pos Pelayanan

Nasional

NET

Anggaran Pansus Hak Angket KPK Rp 3,1 M LUAR biasa, anggaran panitia khusus (Pansus) hak angket KPK yang saat ini tengah bergulir mencapai Rp 3,1 miliar. Pansus angket akan menyelidiki ki­ nerja KPK termasuk anggaran belanja. “Anggarannya mencapai Rp 3,1 miliar. Rincian­ nya termasuk konsinyering, untuk kunjungan ke luar kota termasuk untuk kepentingan undang para pakar, ahli, yang berkaitan dengan tugas angket,” ujar ketua pansus hak angket KPK Agun Gunanjar di gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (8/6/2017). Anggaran tersebut sebagian besar digunakan untuk konsumsi dan mengundang pakar dan ahli ke rapat. Pansus dalam rapat perdananya juga membicarakan daftar pertanyaan yang disampaikan kepada undangan nantinya. “TOR itu jadi rujukan Pansus yang akan dikirim ke semua pihak yang kita undang untuk hadir, apakah sebagai pakar, terkait pemeriksaan penyelidikan dan lain sebagainya,” ujar Agun. Pansus juga membagi 2 klaster yang akan diundang dalam rapat yaitu kelembagaan dan operasional. Mengenai teknisnya akan disampaikan pada rapat hari Selasa (11/6/2017) pekan depan pukul 14.00 WIB. “Pada prinsipnya untuk lebih menyempurnakan sejumlah hal yang sudah disampaikan, untuk lebih paripurna, kita butuh kehati-hatian. Jangan salah buat draf, kebijakan, itu belum diputuskan kembali,” kata Agun. Pansus angket dibentuk berawal dari alasan penolakan KPK membuka rekaman pemeriksaan Miryam S Haryani. Pansus juga ingin menyelidiki ki­nerja KPK hingga urusan anggaran belanja. (net/bis)

Membandel, Masjid Ahmadiyah Disegel

FOTO-FOTO:ILUSTRASI/NET

MENGHADAPI arus mudik Idul Fitri tahun 2017, Kepolisian Daerah Jawa Barat, menyiapkan 299 pos pelayanan dan lima pos terpadu yang akan tersebar di wilayah hukum Polda Jabar.

P

ada saatnya nanti polsek-polsek diaktifkan untuk pos pelayanan ini. Nanti juga akan ada pos teknis cek point dan lain - lain,” ungkap Kapolda Jabar, Irjen Pol Anton Charlian di Mapolda, Jalan Soekarno Hatta Kota Ban­ dung Kamis (8/6/2017).

Anton menuturkan, pihaknya juga akan menyiapkan rekayasa lalulintas, termasuk contra flow ketika terjadi kemacetan saat arus mudik lebaran nanti, terutama di Pantura dan Cipali. Polda Jabar juga nantinya akan memberikan penilaian kepada pos-pos pelayanan ter-

baik dengan inovasinya agar masyarakat lebih bisa bisa istirahat dengan nyaman dan terlayani. “Kalau ke rest area, dekatdekat polsek pilihnya. Selain aman, juga tersedia fasilitas seperti toilet, kesehatan, bahkan mungkin ada pijat gratis dan takjil gratis,” ucapnya.

Jangan Pakai Motor Penggunaan mootor pada saat mudil lebaran sepertinya akan sulit untuk dihindari. Selain karena lebih murah, memakai motor juga lebih simpel dilakukan meskipun dengan resiko kecelakaan yang lebih besar. “Pemudik bermotor tolong kalau perlu gak usah. Karena ada kendaraan gratis yang telah di­ siapkan,” kata Anton. Kalaupun terpaksa naik motor, lanjutnya, pemudik dihimbau untuk menggunakan helm yang standar, dan jangan terlalu ba­nyak barang bawaan. “Jangan bawa anak-anak. Untuk ken­ daraan bermotor agar dibatasi, maksimal dua orang,” ucapnya. (net/bis)

Serikat Buruh Ingatkan Calon Gubernur Jabar Perhatikan Kesejahteraan Buruh NET

MENTERI Agama Lukman Hakim Saifuddin angkat bicara terkait penyegelan masjid Ahmadiyah di Depok, Jawa Barat. Menag mempersilakan jemaah Ahmadiyah berkegiatan, hanya saja dia mengi­ ngatkan agar tidak menyebarluaskan pemahaman mereka mengenai adanya nabi setelah Nabi Muhammad SAW. Perihal penyegelan masjid, harus dicermati lagi terkait aktivitas mereka di rumah ibadah. Menurut Menag, masyarakat harus memahami jika penyegelan dilakukan karena rumah ibadah digunakan menyebarkan ajaran yang dilarang. “Kalau alasannya masjid digunakan untuk menyebarluaskan ajaran yang dilarang itu maka tempat itu bisa dimengerti kalau tempat itu disegel karena tempat itu dijadikan melakukan kegiatan yang dilarang, tapi kalau masjid itu tidak sebagai tempat itu tidak ada alasan,” kata Lukman. Sebelumnya, pemerintah kota Depok menyegel Masjid Al - Hidayah. Penutupan atau penyegelan masjid tersebut merupakan ke-7 kalinya terjadi mulai Sabtu jam 22.00 WIB dan berakhir Minggu (4/6/2017) pukul 02.00 WIB pagi. Kecewa penyegelan masjid, Sekretaris Bidang Hubungan Luar JAI Kandali Achmad Lubis me­ ngatakan, pihaknya akan menempuh jalur hukum terkait upaya penutupan paksa Masjid Ahmadiyah di Depok oleh Pemerintah Kota Depok. Pihaknya menganggap Wali Kota Depok melalui Satuan Polisi Pamong Praja Kota Depok telah melakukan persekusi terhadap jemaah Muslim Ahmadiyah dengan menutup paksa masjid yang dikelola komunitas Ahmadiyah di daerah Sawa­ ngan, Depok, dan melarang warganya sendiri, Jemaah Ahmadiyah Depok untuk melakukan aktivitas beribadah. (net/bis)

KALANGAN buruh harus menjadi perhatian untuk Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat kedepan. Saat ini sedikitnya ada sekitar 10 juta buruh di Jawa Barat dengan berbagai latar belakang hingga saat ini kesejahteraanya masih jauh dari yang ­diharapkan “Jawa Barat merupakan salah satu provinsi dengan jumlah buruh terbanyak di Indonesia. Akan tetapi, hingga saat ini kesejahteraan buruh masih jauh dari yang diharapkan. Indikator kebutuhan hidup layak, belum semuanya terpenuhi,” kata Ketua Komite Politik pada Serikat Buruh Seluruh Indonesia Koordinator Wilayah Jawa Barat, Utuy Suyaman, sebagaimana dilansir pikiran-rakyat. com, Kamis (8/6/2017). Buruh mengharapkan calon Gubernur/Wakil Gubernur Jawa Barat terpilih, mampu meningkatkan kesejahteraan buruh. Dalam kesempatan itu, Utuy juga mengatakan kaum buruh merupakan salah satu tulang punggung pembangunan.

“Buruh sebagai salah satu kekuatan politik harus membangun dirinya dan harus punya komitmen menyangkut permasalahan masyarakat.” NET

Upaya penanganan persoalan perburuhan, menurut Utuy, memerlukan kepemimpinan gubernur/wakil gubernur yang pro buruh. Cagub Jabar harus mampu mengetahui, mendalami, merasakan, dan menyelesaikan persoalan perburuhan di Jawa Barat. “Buruh sebagai salah satu kekuatan politik harus membangun diri­nya dan harus punya komitmen menyangkut permasalahan masyarakat. Buruh bukan sekadar terhenti bawa dia hanya kerja di pabrik. Buruh juga harus mampu mendorong pemerintah dalam upaya peningkatan kesejahte­ raan masyarakat terma­

suk buruh,” ucap Utuy. Dalam konstelasi politik di Jawa Barat yang sedang berkembang ini, sudah ada beberapa calon gubernur/wakil gubernur yang bermunculan. Akan tetapi, dari sekian ba­ nyak calon tersebut, SBSI Korwil Jawa Barat memandang program, serta visi dan misi Puti Guntur Soekarno sudah me­ nyinggung tentang kaum buruh. (net/bis)


HALAMAN

BC4

GoCipanas!

JUMAT, 9 JUNI 2017

Gara Setoran Dana Pembuatan Sertifikat

Notaris Terkemuka di Cipanas Disoal

BAGI Warga Cipanas dan sekitarnya, notaris Frieda Russa Yuni yang berkantor di Jalan Raya Cipanas, Desa Cipendawa Kecamatan Pacet, sudah tidak asing lagi. Namun apa jadinya, kalau belum lama ini, notaris terkemuka itu, harus terlibat masalah finansial dengan klien nya sendiri.

I

nformasinya, Frie­ da sempat mem­ beri kwitansi pem­ bayaran, namun belakan tidak di­ akuinya, bahkan menolak menerima sejumlah uang sesuai di dalam kwitansi. Masalah ini mencuat, se­ telah kliennya mengurus sertifikat tanah yang urung jadi selama dua tahun. Menurut kliennya, Nining Yuningsih (67), dirinya menyetorkan uang ratusan juta rupiah untuk pembayaran sertifikat ta­ nah. Korban mengaku, jika awalnya disarankan oleh pria setengah baya yang dikenalnya lalu diajak se­ orang perempuan yang mewakili kantor notaris Frieda. Bahkan wanita muda tadi juga membawa

surat kuasa jika dirinya langsung mewakili notaris Frieda untuk berhubung­ an di lapangan dan me­ lakukan transaksi pemba­ yaran. “Saya tahunya jika wa­ nita berasal dari notaris Frieda dan dikenalkan oleh orang yang saya ke­ nal. Bagaimanapun saya percaya karena wanita tadi membawa kwitansi resmi beserta stempel notaris dilengkapi dengan surat kuasanya juga,” kata Ni­ ning menjelaskan. Dia menambahkan awalnya menyerahkan uang sebesar Rp. 10 juta ru­ piah dari total pembayaran sebesar Rp. 60 juta rupiah (24/12/2005) untuk jasa pengurusan. Lalu 4 hari kemudian (28/12/2015)

BERITACIANJUR/RIKKY YUSUF

kembali membayar sebe­ sar Rp. 10 juta untuk jasa koordinator dan Rp. 100 juta untuk permohonan sertifikat tanah. “Jadi kalau ditotal saya sudah serahkan uangnya sebesar Rp. 120 juta ru­ piah tapi kenyataannya sudah hampir dua tahun berlalu tak kunjung sele­ sai juga padahal dulu di­ janjikan cepat beresnya. Wajar kalau saya menun­

Saba Lembur

bukti kwitansi yang su­ dah diberikan. “Belakangan Frieda mengakui jika itu kwitansi dan stempel memang mi­ liknya tapi kenapa uangn­ ya tidak mau mengem­ balikan padahal itukan hak saya apalagi terbukti sertifikatnya gak jadi-jadi sampai sekarang juga. Saya tidak mau tahu kalau ada pihak lain karena itukan tertera dengan jelas jika

kantor notaris Frieda yang melakukan transaksinya melalui dikuasakan,” im­ buhnya. Sementara itu, Notaris Frieda membenarkan jika kwitansi berlogo kantor­ nya serta tanda tangan yang disertai stempel itu milik perusahaannya. Na­ mun mengaku jika diri­ nya tak pernah menerima uang atas transaksi ter­ sebut sehingga menolak

Pemdes Mekarwangi Gelar Pembinaan Para Ketua RT/RW

BERITACIANJUR/APIP SAMLAWI

Pemdes Sindangraja Prioritaskan Pembangunan Fasum PEMBANGUNAN se­ jumlah fasilitas umum (fasum) menjadi prio­ ritas Pemerintah Desa (Pemdes) Sindaraja, Kecamatan Sukaluyu dengan tujuan untuk mensejahterakan masya­ rakat setempat. Hal itu, diungkapkan Kepala Desa Sindangraja, H Dadang, saat ditemui “BC”, Kamis (8/6/2017). Berbgai pembangun­ an fasum yang terus di­ genjot itu adalah pemba­ ngunan jalan desa denagn teknik cor sepanjang 600 meter, gedung aula desa, tembok penyangga tanah (TPT), dan pembangunan saluran irigasi tersier. “Kami prioritaskan pembangunan fasum un­ tuk mendukung kegiatan masyarakat sekitar. Selu­ ruh dananya menggunakan dana anggaran pendapatan belanja desa (APBDes) ta­ hun 2017,” jelas Dadang. Dadang menyebut­ kan, upayanya itu men­

tut pertanggungjawaban dari notaris Frieda karena uangnya kan tidak sedikit,” imbuhnya. Nining mengaku per­ nah berkomunikasi lang­ sung dan tidak langsung dengan notaris Frieda terkait urusan tersebut. Sayangnya hal tersebut tidak pernah ada tang­ gapan serius karena mengalihkan kepada pi­ hak lain atas berbagai

bertanggungjawab. “Kwintansinya me­ mang iya dari saya tapi waktu juga saya tandatangani kosong isinya ka­ rena saya percaya kepada pegawai saya disini. Jadi sama sekali kalau saya ti­ dak mengetahui uangnya kemana karena tidak me­ nerimanya sepeserpun,” dalihnya. Dia menambahkan jika pegawainya yang pe­ rempuan itu saat ini men­ dekam di Lapas Kelas III Warung Kiara Sukabumi terkait perkara penipuan. Bahkan sempat menemui­ nya langsung untuk me­ minta pertanggungjawab­ an terkait dengan urusan uang yang melibatkan kan­ tornya. Dalam pertemuan tersebut disaksikan oleh rekannya karena sebelum­ nya menerima pengaduan dari Nining. “Kalau dari mantan pegawai saya itu me­ nyebutkan jika urusan transaksi uang tersebut silahkan menghubungi ke seseorang sambil menu­ liskan nomor kontaknya. Sayapun tidak mengetahui siapa orang tersebut tapi saya ingin sampaikan bah­ wa saya ini juga korban,” dalihnya. (rikky)

“Kami prioritaskan pembangunan fasum untuk mendukung kegiatan masyarakat sekitar. Seluruh dananya menggunakan dana anggaran pendapatan belanja desa (APBDes) tahun 2017,” dapat respon positif dari masyarakat, karena selu­ ruh pembangunan fasum akan mampu membawa dampak pada peningkat­ an kualitas perekonomian masyarakat. “Seluruh pembangun­ an tersebut, dilaksana­ kan Tim Pelak Sana Ke­ giatan Desa (TPKD) yang dibantu pihak Lembaga Kemasyarakatan desa setempat. Kami memi­

liki, kedepannya seluruh warga Desa Sindangraja akan mampu meningkat­ kan kesejahtraannya, de­ nganadanya fasum yang bagus maka roda pereko­ nomian pun akan benar terangkat,” katanya. Sementara itu, Ke­ tua TPKD Sindangraja, Pimpim Alipim menam­ bahkan, bahwa seluruh pembangunan fasum yang ada di Desa Sindangjaya dilaksanakan langsung pi­ hak TPKD yang dibantu lembaga kemasyarakatan desa. Seluruh pekerja tu­ kang dan pekerja laden dilaksanakan warga se­ tempat, yang mengacu pada aturan yang berlaku. “Semoga seluruh pembangunan fasum yang ada di Desa Sindang­ raja terlaksana dengan tertib, aman dan lancar juga akan mampu me­ ningkatkan kualitas per­ ekonomian seluruh warga Desa Sinsangraja,” harap Pimpim. (apip samlawi)

PEMERINTAHAN Desa (Pemdes) Mekarwangi, Kecamatan Haurwangi, menggelar pembinaan bagi para ketua Rukun Te­ tangga dan Warga (RT/ RW) yang ada di desa itu, Kamis (8/6/2017). Hal itu untuk memberikan pema­ haman tentang tugas dan tanggungjawab sebagai pengayom masyarakat di­ tingkat dasar. Sejumlah materi di­ berikan dalam kegiatan itu, diantaranya cara me­ laksanakan tugas pendata­ an penduduk (cacah jiwa), peningkatan ekonomi dan peningkatan keagamaan dengan mewujudkan Kampung Akhlaqul Qari­ mah dan meningkatkan kebersamaan dalam me­ laksanakan tugas hidup bermasyarakat (gotong­ royong). Kaur Pemerintah dan Umum Kecamatan Haur­ wangi, Andri Budiana menjelaskan, kegiatan itu rutin digelar untuk mem­

BERITACIANJUR/APIP SAMLAWI

berikan peningkatan kua­ litas para ketua RT/RW yang ada di desa itu. Sebab, sambung dia, itu merupa­ kan hal penting dalam me­ majukan dan kemandirian masyarakat. Andri menyebutkan, hal itu juga untuk perce­ patan pembangunan di berbagai sektor yang ada di desa itu. Sebab, dengan kualitas yang mumpuni tentunya para ketua RT/ RW itu dapat menjawab dan menyelesaikan setiap

persoalan yang terjadi ditengah masyarakat. “Kekompakan dalam melaksanakan berbagai tugas merupakan salah satu bentuk ciri akan le­ bih majunya salah satu desa, baik dalam bidang pembangunan manusia maupun pembangunan in­ frastruktur, sehingga akan lebih cepat menjadi desa yang mandiri,” jelas Andri, saat ditemui “BC”, Kamis (8/6/2017). Sementara itu, Kepala

Desa Mekarwangi Cecep Surahman menambahkan, dilaksanakannya pembi­ naan para Ketua RT/RW tidak lain untuk melak­ sanakan tugas pendataan terhadap seluruh warga yang ada disetiap ke RT-an, melaksanakan peningkat­ an ekonomi warga, mem­ bentuk kampung akhlaqul qarimah. Karena ketiga kom­ ponen sosial tersebut, sangat erat kaitannya de­ ngan kehidupan masya­ rakat sehari-hari, hingga hal tersebut sangat dibu­ tuhkan adanya kerjasama yang kompak, solid dan terarah, supaya nantinya seluruh program tersebut tercapai sesuai dengan ha­ rapan semua pihak. “Diharapkan seluruh warga Desa Merkarwangi, akan mampu menjadi war­ ga yang mandiri, sejahtera dan memiliki rasa ke imanan kepada Allah SWT yang lebih tinggi,” ucap Cecep. (apip samlawi)


HALAMAN

BC5

Pendidikan

“Kamu calon konglomerat ya? kamu harus rajin belajar dan membaca, tapi jangan ditelan sendiri. berbagilah dengan teman-teman yang tak dapat pendidikan.” Wiji Thukul - Penyair dari Indonesia 1963-1998

JUMAT, 9 JUNI 2017

Santri Masa Kini, Berpikir Global Bertindak Lokal ILUSTRASI/NET

Peringkat UI Melejit ke Posisi 277 Dunia PERINGKAT Universitas Indonesia (UI) naik ke posisi 277 di level dunia pada tahun 2017 ini. Pada tahun sebelumnya, UI berada pada peringkat 325, atau naik sebanyak 48 poin. Seperti dilansir Kantor Berita Antara, Kepala Humas dan KIP Universitas Indonesia, Rifelly Dewi Astuti mengatakan hasil pemeringkatan ini menjadi bukti bahwa Pendidikan Tinggi di Indo­ nesia telah direkognisi dunia dan mampu ber­saing dengan perguruan tinggi lainnya dari negara di Asia, Australia maupun Eropa. Ia mengatakan pemeringkatan dilakukan oleh Quacquarelli Symonds (QS) World University Ranking 2017/2018 terhadap lebih dari 959 Pergu­ ruan Tinggi di 84 negara yang dirilis pada Kamis, 8 Juni 2017, melalui laman Top Universities. Felly mengatakan, UI berhasil mempertahan­ kan posisinya menjadi universitas terbaik di Indo­ nesia selama enam tahun berturut-turut menurut hasil publikasi tahunan QS University Ranking. Adapun QS University Ranking merupakan pemeringkatan resmi yang dijadikan acuan oleh Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi RI untuk mengukur kualitas kelembagaan Perguruan Tinggi di Indonesia menuju World Class University. “Pemeringkatan ini menegaskan kembali akan expertise UI sebagai Universitas terbaik bangsa pada bidang Sosial Humaniora, Kesehatan dan Sains Teknologi,” kata Rektor UI Muhammad Anis, dalam keterangan tertulisnya, di Jakarta, Kamis (8/6/2017). (net/bis)

ANAK-anak saat ini lahir dengan kondisi digital native alias melek dunia digital dari lahir. Ini berkorelasi dengan data yang dibuktikan menurut penelitian, jumlah gawai/alat komunikasi yang ada di Indonesia mencapai 281.4 juta melampaui jumlah penduduk Indonesia sekitar 250 jutaan.

D

emikian dikata­ kan Bunda Literasi Jawa Barat Netty Heryawan. Diungkap­ kannya, menurut pe­ nelitian ada 10 peristiwa yang mem­ buat orang-orang modern merasa terpukul. Salah satunya, kehilangan alat komunikasi yang membuat orang frustasi dan galau. “Jadi sekarang kalau ketinggalan dompet rasanya tidak bermasalah, karena bisa pinjam kanan kiri. Tapi kalau ketinggalan gawai kita kayak kebakaran jenggot, seolah dunia kia­ mat,” seloroh Netty dihadapan para santri saat membuka Pesantren Kilat dan Karantina Tahfidz Qur’an serta meresmikan Asrama Puteri Pesan­ tren Siswa Al Masoem, di Kampus Al Masoem Jl. Raya Cileunyi Cipacing

ILUSTRASI/NET

No.22 Jatinangor, belum lama ini. Oleh karena itu Netty mengajak para santri, jajaran Pengurus Yayasan dan Direksi Al – Ma’soem dapat ha­ dirkan sebuah kesadaran bersama. Karena pada era globalisasi ini anakanak bukan saja diasuh oleh orangtua atau anggota keluarga lainnya me­ lainkan kemajuan teknologi berupa kotak ajaib yang ada digenggaman. Saat kunjungan, Netty mem­ berikan apresiasi dan rasa bang­ ganya ternyata yang dipegang oleh para santri Al – Ma’soem adalah Al – Quran bukan gawai. Ini menerbitkan sebuah harapan akan generasi muda yang Qurani. Mengapa? Karena se­ mentara orang mengatakan bahwa pemuda ada di ujung jalan seperti telur di ujung tanduk. Ditandai ada 6

DerapTNI&Polri

juta warga Indonesia menurut BNN menjadi pengguna narkoba, 30% berusia remaja. “Bahwa negara kita ini negara be­ sar. Dari aspek geografi negara kita ini dilalui oleh garis equator, sepanjang tahun kita melihat matahari. Dan itu­ lah yang membuat semua jenis tana­ man hidup, flora dan fauna di Indo­ nesia. Jadi artinya Indonesia ini tidak boleh kekurangan gizi,” jelasnya. Artinya kualitas sumber daya manusia dan rasa cinta pada negara sendiri menjadi komponen dalam sebuah kesuksesan sebuah bangsa. Maka Netty berharap pada Pesan­ tren Kilat ini para siswa dapat meng­ kaji setiap nilai-nilai dan ketinggian Islam, maka bisa disebut anak-anak yang berhati Mekah dan berotak Jer­

man. Mari kita tanamkan semangat bela negara dan cinta tanah air dimu­ lai dari kita sendiri serta miliki citacita yang besar. Terakhir sempurna­ kan setiap usaha yang kita lakukan dengan berdoa pada Allah SWT. Selain itu, Ketua Yayasan Al – Ma’soem Ceppy Nsahi Ma’soem menuturkan Pesantren Kilat pada Ramadhan kali ini diikuti oleh SMP dan SMA Al - Masoem seba­ nyak 1.100 santri. Diharapkan para san­tri dapat mengikuti Pesantren Kilat ini dengan fokus dan sema­ ngat, karena orang yang berilmu itu lebih tinggi derajatnya. Selain itu juga diharapkan Netty dapat meresmikan Asrama Putri, karena sebelumnya masih dalam satu ka­ wasan dengan putra. (net/bis)

“Jika tidak hati-hati, NKRI kita ini ke depan hanya tinggal nama. Itu tugas kita bersama. Harapan kami, kerja sama kita semakin erat dan bermanfaat buat bangsa dan negara.”

Dalam Kunjungannnya ke Pesantren Tebuireng

Kapolda Rangkul Ulama Banten Jaga NKRI FOUNDING father atau pendiri bangsa mewariskan kita negara NKRI. Adalah negara dari berbagai macam suku bangsa, budaya menjadi satu.

NET

Prajurit Bersih-bersih Pasca Banjir Garut

D

emikian diungkap­ kan Kapolda Ban­ ten Brigjen Pol Listyo Sigit Prabowo saat melakukan kun­ jungan safari Ramadan ke Pesan­ tren Tebuireng 08 Banten, Kamis (8/6/2017). Dalam kesempatan tersebut ia mengingatkan soal per­ satuan dan kesatuan yang pernah diperjuangkan pendiri bangsa. Menurut Listyo, negara saat ini menghadapi situasi di mana in­ toleransi, radikalisme, tero­risme mulai tumbuh lagi. Situasi ini mesti diwaspadai ulama dan umara (pemerintah) dengan meningkat­ kan kerja sama. “Negara besar ini didapat tidak dengan sesuatu yang mudah. Banyak pengorbanan jiwa melayang sehing­ ga jadi negara besar. Kita tidak rela jika NKRI dibawa mengarah ke hal lain dan ideologi lain,” kata Kapolda sebagaimana dilansir detik.com. Dia mengatakan ideologi yang datang dari luar belum tentu co­ cok dan sesuai dengan kultur sosial

NET

masyarakat Indonesia. Selain itu, lanjutnya, semua pihak juga harus berhati-hati dengan beragam pro­ vokasi yang ada di media sosial. Pondok pesantren menurutnya harus bisa mencerdaskan dan men­ ciptakan manusia berakhlak dan sama-sama menjaga NKRI. “Jika tidak hati-hati, NKRI kita ini ke depan hanya tinggal nama. Itu tugas kita bersama. Harapan kami, kerja sama kita semakin erat dan bermanfaat buat bangsa dan nega­ ra,” ucapnya lagi. Dia menambahkan, pentingnya

kerja sama antara ulama dan umara sangat terasa bermanfaat bagi ke­ satuan bangsa. Beberapa waktu lalu, di Banten saat terjadi Pilkada serentak, sinergitas antara dua un­ sur tersebut menyelamatkan Ban­ ten dari daerah yang tadinya rawan menjadi aman. Banyak apresiasi yang didapat dari banyak pihak termasuk peme­ rintah pusat atas terlaksananya Pilkada yang aman dan nyaman. Itu menurutnya terjadi karena masyarakat tidak bingung mengiku­ ti ulama dan umara (pemerintah).

“Ini menjadi kebangsaan ber­ sama dan menjadi sangat pen­ ting,” ujarnya. Terakhir, Listyo mengatakan bahwa pesantren adalah lembaga yang bisa mencetak manusia yang berbudi pekerti dan beriman. Pesantren menjadi lembaga yang bisa memberikan pemahaman bahwa terorisme tidak ada dalam ajaran agama. “Teroris adalah strategi dan tak­ tik perang saja. Terorisme tidak ada dalam agama apapun, jadi ini ber­ beda,” tegasnya. (net/bis)

SEBAGAI salah satu bentuk kepedulian kepada masyarakat pasca banjir bandang Garut beberapa wak­ tu lalau, sejumlah prajurit TNI turun ke lokasi bekas banjir untuk membantu bersih-bersih. Seperti halnya di Perum Rama Cipta Indah, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Lokasi tersebut dibersihkan oleh ratusan Ang­ gota TNI dan Polri, Batalyon Infanteri Raider 303/ Kostrad, Kodim 0611/Garut, Polsek Tarogong dan Polres Garut, Tagana, dan Relawan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Garut. Komandan Batalyon Infanteri (Danyonif ) Raider 303/Kostrad Mayor Inf Benny Wahyudi mengata­ kan bahwa pihaknya menerjunkan 2 Peleton untuk membersihkan puing-puing bangunan yang terkena dampak banjir. “Sesuai dengan koordinasi dengan Dandim, kita di­ minta bantuan untuk mengerahkan 2 Peleton, dalam pembersihan material di lokasi yang terdampak banjir bandang tersebut. Kami fokus di pembersihan lumpur dan material yang roboh,” katanya Danyonif. Menurut Danyonif bahwa beberapa personel ditem­ patkan di wilayah Rancabango dan Perum Rama Cipta Indah untuk upaya penanggulangan secara maksimal. “Saat ini kami upayakan penanggulangan semaksimal dengan alat seadanya sambil menunggu alat berat dari Kodim 0611/Garut,” pungkas Danyonif. (net/bis)


HALAMAN

BC06

Lifestyle

+ Entertainment JUMAT, 9 JUNI 2017

Inilah Menara Masjid Mirip Candi Terkenal dari Kudus DAERAH Kudus di Jawa Tengah identik dengan sejumlah bangunan masjid yang unik. Salah satu bangunan masjid tersebut memiliki menara yang tidak biasa. Bentuknya seperti bangunan pada candi. Ada pelajaran tentang toleransi di sana.

I

tulah Masjid Al Aqsa Manarat Qudus atau lebih dikenal sebagai Masjid Menara Kudus, yang dibangun oleh Su­ nan Kudus sekitar tahun 1549. Lokasinya di Desa Kauman, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus. Dari informasi yang di­ kumpulkan Kamis (8/6/2017), menara masjid ini merupakan salah satu yang tertua di Jawa dan bentuknya seperti candi. Hal ini bisa dibilang sebagai bentuk asimilasi budaya di masa lalu, serta simbol keberag­ aman etnis dan agama di Kudus. Menara di rumah ibadah umat Muslim ini tampak me­ nyerupai candi Jawa-Hindu. Terbuat dari bata merah tanpa perekat semen, menara diba­ ngun menjulang tinggi hingga 18 meter. Tiga puluh dua piring kera­ mik bergambar ikut menghiasi menara. Dua belas buah piring berwarna merah dan berlukis­

kan kembang. Sementara dua puluh buah lainnya berwarna biru serta berlukiskan masjid, manusia dengan unta, dan po­ hon kurma. Di sebelah menara, berdiri masjid yang megah dengan sekitar 8 tiang-tiang penyang­ ga dari kayu jati. Tiang terse­ but dapat traveler lihat di sisi dalam masjid. Komplek masjid juga di­ hiasi ornamen yang kental dengan nuansa akulturasi bu­ daya Hindu, Budha, Jawa, dan China. Misalnya saja pancuran untuk wudu yang jumlahnya 8, dengan arca di bagian atasnya. Konon pancuran yang berjum­ lah 8 itu mengadopsi keyaki­ nan Buddha ‘Delapan Jalan Kebenaran’ atau Asta Sang­ hika Marga. Keberagaman di masjid ini sekaligus menjadi simbol tole­ ransi di Kudus. Bahkan di depan masjid terdapat ke­ lenteng dan masyarakatnya tetap berbaur rukun selama

FOTO-FOTO: NET

berabad-abad. Selain beribadah di masjid, pengunjung juga bisa ziarah ke makam Sunan Kudus. Letak­nya di sebelah barat area masjid. Nah, yang liburan ke Kudus cobalah mampir ke masjid ini

dan lihat sendiri keindahan­nya. Jika berkunjung menjelang bu­ lan Ramadan, dapat mengikuti tradisi Dhandhangan, yang di­ adakan warga setempat untuk menandai dimulainya ibadah puasa Ramadan.

Serba-serbi

Konsumsi Yogurt Setiap Sahur, Rasakan Khasiatnya

Siapa Sangka Kolang-kaling Mengandung Nutrisi Seperti Ini SELAMA bulan puasa jenis ma­ kanan ini mendadak banyak ber­ munculan. Biasa disajikan secara langsung tanpa campuran mau­ pun juga sering menjadi salah satu campuran pelengkap dalam sebuah minuman.Jenis jajanan ini tida lain adalah kolang-kaling atau dalam bahasa sunda sering disebut caruluk. Tiada sangka, kolang-kaling ternyata memiliki banyak man­ faat. Pakar teknologi pangan Roy Sparringa mengatakan kolangkaling yang berasal dari buah aren ini mengandung gizi yang beragam. Selain mineral dan vi­ tamin, adapula zat yang paling dominan yakni karbohi­ drat dalam bentuk galaktomanan. “Ga l akto ­ manan ini bisa menghambat menempelnya pathogen se­ perti salmonella. Tak bisa dicerna oleh manusia tapi bermanfaat bagi ma­ nusia,” kata Roy. Roy juga menyebut galak­

SETIAP umat muslim yang tengah menjalan ibadah puasa sudah barang tentu selain menginginkan puasanya menjadi ladang ibadah, juga ingin dalam men­ jalankan puasa bisa tuntas. Tidak ada salahnya jika untuk mewujud­ kan itu meng­ konsum­ si ma­ kanan h a l a l sebelum berpuasa sebagai upaya untuk daya tahan tu­ buh, sehingga puasa bisa berjalan lancar. Tahukah jika ternyata makan satu cangkir yogurt saat sahur, bisa mencegah berbagai masalah saat berpuasa keesokan hari Minuman yang pe­

tomanan banyak dilaporkan berkhasiat untuk meningkatkan imunitas atau daya tahan tubuh seseorang. Bahkan di luar negeri mulai diteliti sebagai anti-aging (anti penuaan). Selain galaktomanan, belum banyak yang tahu bahwa buah yang bertekstur kenyal dan ber­ warna putih transparan ini juga sangat kaya kandungan fosfor dan kalsium. Keduanya baik un­ tuk kesehatan gigi serta tulang. “Tetapi yang paling penting serat, kandungan fosfor, zat besi dan kalsium juga ada,” papar Roy. (bbs/bis)

nuh dengan vitamin dan ragi ini memang sangat bermanfaat bagi tubuh, khususnya saat ber­ puasa di bulan Ramadan. Berikut, alasan mengapa harus makan yogurt saat sa­ hur, seperti dilansir Fustany: Sumber Protein Yogurt merupakan sumber protein yang hebat. Protein sangat penting, karena mem­ beri energi pada tubuh saat kamu puasa. Bikin Kamu Terhidrasi Minum yogurt saat sahur merupakan cara terbaik untuk mengalahkan dahaga keeso­ kan harinya. Ini membuat kamu terhidrasi, dan segar sepanjang hari. Singkirkan Perut Kembung Yogurt juga cara terbaik untuk menyingkirkan perut kembung, karena me­ ngandung dan mening­ katkan aktivitas bakteri sehat yang dibutuhkan usus, agar berfungsi de­ ngan baik.

Sebelum Raib, Aris “Idol” Ditilang Polisi TERNYATA sebelum dikabarkan menghilang, Aris “Idol” sempat ditilang polisi saat berkendara. Fany, istri Aris mengatakan sebelum hilang suaminya punya firasat tak enak saat mengambil order transportasi online yang digelutinya saat itu. Senin (5/6/2017) pagi waktu itu, Fany masih berkomunikasi dengan Aris. Kala itu, Aris bilang dirinya baru saja ditilang polisi gara-gara melanggar peratu-

ran ganjil genap. “Kami baik-baik, perginya pun baik, Komunikasi juga nggak pernah putus, share lokasi nggak putus. Sampai pas suami saya Senin paginya itu ketilang di ganjil genap pun Aris share ke saya,” tutur Fany dihubungi wartawan, Kamis (8/6/2017). “Dia nganter penumpang ke daerah Blok M. Kata dia, ‘firasat aku nggak enak nih Mi, aku masuk dalam jalur gan-

Biasanya Masjid Menara Kudus menjadi pusat kerama­ ian warga saat tradisi Dhan­ dhangan berlangsung. Para pedagang yang menjajakan ma­ kanan serta minuman untuk warga yang hadir. (net/bis)

jil genap’ Eh, ternyata bener, baru WA kayak gitu ‘Iya benar Mi aku ditilang polisi nih’. Dia foto kondisi jalanan macet pun kasih tahu aku,” ?katanya. Terakhir, komunikasi lewat pesan Whatsapp yakni sekitar pukul 08.00 malam. Saat itu, Aris minta didoakan agar banyak mendapat order dari penumpang. “Terakhir, foto itu di Benhil. Dia foto, bilang sama aku ‘Mi doain ayah ya, kamu baik baik

istrihat aja di rumah. Kamu tidur, jangan mikir apa-apa, positif, kamu harus tenang sabar dan ikhlas. Nanti aku pulang’. Sebelum gitu, dia foto dulu, lagi nunggu, depannya ada Alfamart. Jadi, foto dalam mobil depan Alfamart. Nah, putus komunikasi itu karena saya tertidur kondisinya capek dan kurang fit,” ujarnya. Sampai sekarang Fany masih tak bisa menghungi Aris. Dia juga tak bisa meng­

hubungi temanteman Aris sesama rekan driver taksi online. “Nggak, saya nggak punya kontaknya, itu baru kenal. Gogoci, Gocar, Grabcar Komunitas Indonesia, Aris baru masuk komunitas itu,” ucapnya.(net/bis)

Melindungi Kerusakan Gigi Yogurt dapat membantu melindungimu dari kerusa­ kan gigi, karena biasanya saat Ramdan lebih banyak me­ ngonsumsi makanan manis. Yogurt juga bisa menyembuh­ kan infeksi gusi, dan memban­ tu kamu menyingkirkan bau mulut saat puasa. Bikin Kulitmu Sehat Yogurt juga dapat men­ jadi senjata terbaik melawan kulit yang pucat selama bu­ lan Ramadan. Ini karena yo­ gurt mengandung asam lak­ tat yang bertanggung jawab untuk memperbarui kulit, sehingga tetap terlihat sehat dan bercahaya. Kamu juga bisa membuat masker yogurt sendiri di ru­ mah. Tambahkan saja tiga tetes minyak zaitun atau minyak almond ke dalam yo­ gurt, dan ja­ ngan lupa se­ diakan madu. (bbs/bis)


HALAMAN

BC7

Cianjur News+

JUMAT, 9 JUNI 2017

... Ada Rampok Teriak Maling DARI HAL BC1

mempermudah penyidik atau pemeriksa paham Menurut Fadil, selain masalah Alkes, adan beberapa temuan lain, yang terindikasi merugikan keuangan keuangan negara dengan jumlah fantastis. Salah satunya, pembangunan fisik puskesmas Karangtengah Tahun 2015, serta Pembangunan fisik di RSUD pada tahun 2015-2016. “Kami ikut sertakan temuan proyek fisik, karena nilai proyek dan hasil yang dicapai sangat tidak masuk akal. Bahkan, pembangunan Puskesmas Karangte­ ngah dengan nilai 2 miliar, harus diputus kontrak, akibat pemenang tender tidak bisa melaksanakan sesuai dengan ketentuan dalam kontrak kerja,” kata Fadil yang ditemui disalah satu tempat, Rabu (8/6/2017) kemarin. Secara rinci Fadil menjelaskan, dalam poyek puskesmas karangtengah, berdasarkan temuan yang diperoleh lembaga dari berbagai sumber, memang sejak awal telah bermasalah. Proyek yang berada di Jalan Raya Bandung, Desa Sabandar, Kecamatan Karangtengah, dibidik banyak pemborong, karena loka­ sinya di tengah kota. Tidak hanya itu, imbuh Fadil, dengan kegiatan hanya rehab, anggaran kurang lebih Rp 2 Miliar untuk modal belanja pekerjaan, terhitung sangat menguntungkan pihak ketiga. Diperoleh keterangan, Panitia Lelang, ditekan sejumlah pihak, agar bisa memenangkan salah satu perusahaan yang mereka usung. “Kami mendapat pengakuan dari salah seorang pejabat Dinkes pada tahun itu, kalau salah satu lSM yang sekarang kerap

berkoak soal pemberantasan korupsi, ikut andil melakukan penekanan, agar lembaganya yang bisa mengerjakan pekerjaan,” kata Fadil. Saat didesak nama lembaga yang melakukan penekanan, Fadil hanya hanya bisa menyebut dengan inisial lembaga APH. Lembaga yang sekarang eksis menghiasi lembaran media sosial mendukung bersihbersih pemerintahan anyar dari kutu korupsi itu, tandas Fadil, diduga kuat terlibat dalam pengkondisian pemenang lelang. Fadil kemudian berkelakar, saat ini ada lembaga yang bisa dikatakan Rampog Teriak Maling, karena saat berteriak pemberantasan korupsi, justru ada indikasi kuat terlibat dalam kongkolikong pusaran haram proyek di Cianjur. “Tindakan ini berakibat pada harga tawar proyek yang tidak wajar, sehingga pihak ketiga yang diusung lembaganya itu, kolep tidak melaksanakan pekerjaan hingga tuntas. Wajar kalau akhirnya diputus kontrak,” bebernya. Ditempat yang sama, Zaelani Rahidian, mengamini pernyataan rekannya terkait adanya kerugian negara dalam proyek puskesmas karangtengah tahun 2015. Bakan dikatakan Zaelani, pembayaran kepada pihak ketiga, sangat kuat diduga tidak sesuai dengan hasil ovname dilapa­ ngan. “Isunnya, salah seorang pejabat pemeriksa hasil pekerjaan yang biasa disebut Tim PHO dari Dinkes, didatangi oknum tertentu, mendesak agar hasil Ovaname bisa lebih dari 60 persen. Semantara, berdasarkan pejabat lain di Dinkes saat itu, pekerjaan tidak lebih dari 40 persen,” cetusnya.

Zaelani menambahkan, laporan lainnya lembaganya ke Kejati menyangkut 10 dugaan korupsi terdiri dari 5 Pengadaan Barang Alkes di RSUD Cianjur, Pekerjaan Fisik yang mencakup, pekerjaan rehab Puskesmas Karangtengah, dengan nilai Proyek lebih dari 1,6 Miliar, Pekerjaan rehab Puskesmas Sukaresmi Tahun 2016, dengan nilai 1,9 Miliar, dua Pekerjaan Fisik hasil lelang proyek di lingkungan RSUD Cianjur, tahun 2015 dan 2016, serta terkahir dugaan korupsi pengelolaan dana Kavitasi dan Non Kavitasi tahun 2014 dan 2015. Disebut Terlibat Sejumlah Pihak Saling Tuding Menindaklanjuti tudingan lembaga visi selaras, Harian Berita Cianjur melakukan konfirmasi terhadap pihak yang disebut dalam laporan. Salah satu pihak diantaranya, YN yang dikenal publik sebagai salah satu petinggi di lembaga APH. Saat dikonfirmasi YN tidak menampik kalau dirinya memang dikaitkan dalam proyek bermasalah itu. Namun YN membantah kalau pihaknya yang melaksanakan pekerjaan. Lembaga APH dalam proyek itu hanya sebagai pengawalan saja, pelaksana pekerjaan tetap pihak ketiga. “Kalau memang dilaporkan saya setuju sekali, namun proyek itu telah ada LHP BPK nya dan tiada ada apa-apa. Pihak ketiga yang melaksanakan pekerjaan telah di blacklist, karena tidak bisa menuntaskan pekerjaan, sesaui dengan te­ngat kalender pekerjaan yang ditetapkan dalam kontrak,” Menurutnya, dengan sanksi itu, jelas pelaksanaan proyek puskesmas telah sesuai aturan. Bahkan, ak-

tivis yang naik daun karena klaimnya sebagai pengusung Mamin Gate itu, mengirim SMS dengan isi siap membeberkan catatan tangan aliaran dana siluman yang diterima sejumlah pihak dalam proyek itu. “Catatan tangan aliran duit silumanna ka saha wae, aya di ane,” beber nya dalam bentuk SMS yang diterima Redaksi Harian Berita Cianjur, kemarin malam. Sementara nama lainnya SP, yang sempat disebut YN sebagai pelaksana pekerjaan, saat dihubungi membantah keras dirinya menjadi pelaksana pekerjaan. Meski begitu SP tak menampik, sempat ditawari YN untuk melaksanakan pekerjaan. “Memang sempat beberapa kali dilakukan pembahasan untuk mengerjakan proyek itu, karena ada jaminan menang. Saya memang sempat meyangggupi, karena awalnya proyek dilaksanakan dengan sistem uang muka,” kata SP Namun karena ada perubahan mekanisme, aku SP, pihaknya mundur sebagai pelaksana pekerjaan dan kemudian dilaksanakan pihak lain dalam hal ini CV Dbs dari Bandung. Akibat berbelilitnya birokrasi dan komitmen sistem yang dipakai, proyek akhirnya mangkrak. “Dari awal juga memang sudah tercium tidak beres makanya saya mundur. Bahkan, gara-gara proyek itu, saya sendiri merasa menjadi korban karena harus menanggung hutang yang belum terbayarkan ke pihak ketiga, dengan jumlah ratusan juta rupiah,”aku SP SP menegaskan, jika masalah ini memang menjadi temuan hukum dan harus diproses, dirinya siap karena tidak ada kaitan sama sekali. (rustandi zaelani)

... Kaget di Cianjur ada Pangkalan Gas Elpiji Siluman DARI HAL BC1

segera ditangani,” kata Teten yeng terselip dalam perbincangan pribadi antara Redaktur Senior Harian Berita Cianjur, dengan Pendiri Lembaga ICW itu. Sedikit menguatkan, Teten berjanji jika memang kebenaran kabar ini bisa dibuktikan berdasarkan bukti kuat dan bukan opini sepihak, dirinya akan melaporkan ke Presiden untuk ditindaklanjuti. “Kalau benar kan, kejadian ini bisa saja merata secara nasional,”terangnya. Sebelumnya, diberitakan, carut marutnya sistem tata kelola dan pendistribusian elipiji ukuran 3 kilogram di Kabupaten Cianjur semakin terkuak. Inspeksi Mendadak (Sidak) Komisi II DPRD Cianjur dan Dinas Koprasi, UMKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Cianjur yang di-

gelar Rabu (7/6/2017) berhasil menemukan adanya pangkalan elpiji ‘siluman’ yang beroperasi di wilayah Kabupaten Cianjur. Saat sidak yang dilaksanakan ke sejumlah pangkalan dan pengecer di Kecamatan Mande dan Cikalongkulon itu, para wakil rakyat menemukan beberapa pangkalan yang diduga fiktif serta kecurangan dalam pendistribusian elpiji 3 kilogram. Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Cianjur, Gugun Gunawan mengungkapkan, masih banyak kecurangan serta buruknya tata kelola pendistribusian elpiji ukuran 3 kilogram ditengah masyarakat. Berdasarkan data yang dimilikinya, Gugun menjelaskan, banyak terdapat pangkalan yang hanya terdaftar tapi operasionalnya tak berjalan (fiktif). Selain itu, sambung dia, ada juga pangkalan yang

statusnya baru mengajukan izin tetapi sudah mendapatkan alokasi elpiji 3 kilogram. Politisi Partai Gerindra itu, menyebutkan, dari tujuh pangkalan di Kecamatan Mande, dan Cikalongkulon yang dijadikan sampling banyak ditemukan sejumlah kejanggalan terkait bisnis “Si Melon” itu. “Ini sangat serius dan harus menjadi fokus bersama untuk penyelesaiannya. Sebab, dari hasil sidak terbukti banyak pangkalan fiktif. Selain itu, untuk pendistribusian kuota elpijipun banyak yang tidak sesuai,” jelas Gugun, kepada wartawan disela-sela sidak, Rabu (7/6/2017). “Yang lebih parah di Kecamatan Cikalongkulon, kami temukan pangkalan elpiji 3 kilogram yang tidak sama sekali menjual elpiji 3 kilogram.” Sambung Gugun. Praktik kecurangan itu,

... Ungkapkan Pengalaman Dunia Astral DARI HAL BC1

media, istri Demian Aditya itu mengatakan, kejadian itu terjadi saat ia masih berusia delapan tahun. Menurut Sara Wijayanto, awalnya ia mengaku bingung dan tak mengerti dengan makhluk yang ada di hadapannya.

Aku sama sekali tidak akan melupakan momen itu. Bayangkan saja, saat itu, aku masih berusia delapan tahun. Aku melihat makhluk yang aneh dan menyeramkan gitu, susah diungkapkan dengan katakata. Baru akhirnya, aku sadar jika dia itu berbeda dengan aku, bukan manusia,”

sebut Sara Wijayanto. Seiring berjalannya waktu, Sara Wijayanto mulai menerima “kelebihannya” itu. Namun, Sara Wijayanto tetap berusaha menjalani hidupnya dengan normal, tak mau terganggu dengan kehadiran makhluk astral yang terkadang mengikutinya.

diungkapkan Gugun, merupakan akal-akalan para agen elpiji untuk menambah kuota, sementara untuk pendistribusiannya tidak jelas. “Jadi selama ini elpiji 3 kilogram tersebut bukannya tidak ada dipasaran, tetapi dimanfaatkan oleh sejumlah oknum agen dan pangkalan untuk meraup keuntungan pribadi,” ungkapnya. Gugun menambahkan, pihaknya akan berkoordinasi langsung dengan Pertamina terkait sejumlah temuan kecurangan dalam bisnis elpiji 3 kilogram itu. Sementara itu, Wakil Ketua Hiswana Migas Kabupaten Cianjur, Sulistio Budi mengakui kesulitan untuk melakukan pengawasan dan pemeriksaan terhadap pangkalanpangkalan elpiji yang beroperasi di Kabupaten Cianjur. (rustandi/ angga)

“Pernah saat aku masih SD, aku melihat makhluk tinggi menyeramkan di dekat kelas. Saat itu, aku sempat bilang, `ih, itu apa yah? Kok bentuknya aneh seperti itu? Kayak orang tapi bukan. Seram’. Masih kecil, aku memberikan penjelasan singkat kepada guruku,” kata Sara Wijayanto.(net)

... Lagi Kantor Wabup Digeruduk Buruh PT Ikon Garmindo DARI HAL BC1

tangganya harus bercerai,” kata Hendra dihadapan Wabup Cianjur, saat tatap muka di Pendopo, Kamis (8/6/2017). Hendra menjelaskan, kedatangannya dengan rombongan kepada Wabup Cianjur, guna meminta dukungan untuk percepatan penyelesaian konflik tersebut. Menurut Hendra, terdapat tabungan buruh di BPJS Ketenagakerjaan yang ingin dicairkan sebelum lebaran, tentunya dengan prosedur yang berlaku. “Minimal sebagai obat sementara, guna meringankan kepedihan yang dialami buruh. Oleh karena itu, kami dengan rombongan meminta tanggapannya dan alternatif solusi persoalan buruh, mengingat lebaran semakin dekat,” ungkap Hendra di hadapan Wabup Cianjur, Herman Suherman. Menanggapi keluhan serikat buruh, Wabup Cianjur, Herman Suherman, mengatakan, atas nama pemerintah daerah merasa kecewa dengan kelakuan PT Ikon Garmindo. Menurut Herman, dirinya telah mengikuti persoalan ini dari awal dan telah melakukan berbagai upaya guna penyelesaiannya. “Saya telah menugaskan Dinas Tenaga Kerja untuk melakukan tahapan-tahapan penyelesaian, agar hak para buruh dapat terbayar. Pemda juga telah menginstruksikan agar segera dilakukan BAP terhadap PT Ikon Garmindo,” kata Herman. Herman menyebut, sangat setuju dengan rencana pencairan tabungan buruh di BPJS Ketenagakerjaan selama sesuai dengan peraturan dan perundangan yang berlaku. Menurut Herman, Pemda telah memberikan surat ke seluruh perusahaan di Cianjur, agar memberikan Tunjangan Hari Raya (THR) kepada buruhnya. “Hal ini telah diatur dalam peraturan dan perundang-undangan, dan itu merupakan hak buruh yang harus diberikan,” sebut Herman. Disinggung rencana penyusunan Peraturan Daerah guna antisipasi persoalan serupa tidak terulang, Herman dengan tegas mengatakan, sepanjang diperlukan dan tidak bertentangan dengan peraturan kenapa tidak. Selesai menyampaikan keluhan di Pendopo, Rombongan langsung menyambangi Disnaker Kab. Cianjur, guna mengetahui perkembangan BAP PT Ikon Garmindo. Rombongan diterima langsung oleh Kepala disnakertrans, Dwi Ambar Wahtuningtyas. Ambar mengatakan, Disnakertrans Kab. Cian-

jur, masih belum mendapatkan BAP yang dilakukan oleh pengawas Provinsi, mengingat hal itu merupakan kewenangan Provinsi. Tetapi koordinasi terus dilakukan guna mempercepat proses BAP. “Kami telah melakukan berbagai upaya agar persoalan ini dapat diselesaikan dengan cepat. Segera setelah BAP diperoleh, PT Ikon akan segera dilaporkan, mengingat pemilik perusahaan terkesan tidak beritikad baik,” kata Ambar. Ambar menerangkan, tidak dapat membantu proses pencairan tabungan buruh di BPJS Ketenagakerjaan, selama BAP belum selesai. Menurut Ambar, BAP sebagai dasar pelaporan dapat digunakan sebagai dasar pencairan tabungan buruh itu. Namun Ambar berjanji akan melakukan upaya semaksimal mungkin guna mempercepat penyelesainnya. “Lain hal, jika PT ikon Garmindo memiliki permasalahan dengan BPJS ketenagakerjaan, dan pelaporan dilakukan oleh BPJS Ketenagakerjaan. Sehingga dapat menjadi dasar pencairan tabungan buruh,” terang Ambar. Seperti dilansir sebelumnya dalam Harian Berita Cianjur, keprihatinan atas nasib yang dialami para buruh PT Ikon Garmindo mulai dirasakan para wakil rakyat Cianjur. Tak hanya duduk ongkangongkang kaki di dalam gedung mewah dengan kursi yang wah, para dewan terhormatpun akhirnya angkat bicara. Melalui Komisi IV suara wakil rakyat disuarakan, mereka mendesak pemerintah Kabupaten Cianjur menyelamatakan nasib 413 buruh PT Ikon Garmindo yang saat ini tengah menderita. “ Kita merasa prihatin atas tragedi PT Ikon Garmindo. Untuk itu kita mendesak Kadisnaker untuk bisa memfasilitasi antara pengusaha dan buruh,”ujar Wakil Ketua Komisi IV DPRD Cianjur, Sapturo saat dihubungi Berita Cianjur. Sapturo menambahkan, komisi IV mendorong kadisnaker untuk menyelamatkan nasib 413 buruh dengan dua pendekatan. Pertama, memfasilitasi agar upah segera di bayar. Kedua, menyalurkan tenaga kerja PT Ikon ke perushaan lain, “Intinya kita mendesak pihak pengusaha bertanggungjawab dan yang berwenang termasuk BPJS Ketenagakerjaan mencari solusi terbaik,”tandasnya. Sebelumnya, serikat buruh di PT Ikon Garmindo akhirnya mengadukan pemilik perusahaan ke Kedutaan Besar (Kedubes) Korea Selatan. Langkah ini

dilakukan menyusul tidak adanya kejelasan terkait penyelesaian pembayaran tunggakan gaji terhadap 413 buruh di perusahaan garmen yang beroperasi di Kecamatan Sukaluyu, Kabupaten Cianjur itu. Pengaduan disampaikan Sarikat Pekerja Tekstil, Sandang dan Kulit (SP TSK) SPSI PT Ikon Garmindo melalui sepucuk surat yang dilayangkan ke kantor Kedubes Korsel di Jalan Jendral Gatot Subroto Kav. 57 Setia Budi, Jakarta Selatan. Dalam isi suratnya, SP TSK SPSI membeberkan kondisi sebenarnya yang terjadi di perusahaan milik Mr Paul (Lee Min Ho) warga kebangsaan asal Korea Selatan. Khususnya terkait belum dipenuhinya hak-hak normative buruh antaralain pembayaran upah selama dua bulan (Maret dan April), upah lembur, BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan dan kompensasi ke­ telatan pembayaran upah dengan total nilai tunggakan mencapai Rp3 miliar. Langkah Serikat Pekerja Tekstil, Sandang dan Kulit (SP TSK) SPSI PT Ikon Garmindo mengadukan pemilik perusahaan ke Kedutaan Besar (Kedubes) Korea Selatan mendapat dukungan dari Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Cianjur. Dukungan Disnakertrans itu disampikan melalui Sekertaris, Heri Suparjo. Heri menilai, langkah buruh mengadukan persoalan yang tengah terjadi di tubuh perusahaan milik warga negara Korsel itu ke Kedubes Korsel merupakan langkah yang tepat. Sebab, jelas Heri, dengan begitu bisa menarik perhatian langsung pihak Kedubes, karena PT Ikon merupakan Perusahaan Modal Asing (PMA) asal Korsel. “Ini langkah yang bagus. Sudah sewajarnya mereka juga mengetahui dan ikut membantu menyelesaikan permasalahan,”ujar Heri saat dihubungi Berita Cianjur, Selasa (6/6). Disingung soal pemboikotan investor asal Korsel di Cianjur, dengan tegas Heri menampik langkah tersebut. Pasalnya kejadian yang menimpa buruh Cianjur seperti ini baru pertama kali terjadi, sehingga tidak bisa dijadikan asumsi, jika semua investor asal Korea berperilaku sama. “Saya kira baru kali ini terjadi di cianjur, dan tak bisa digeneralisir. Tapi sebagai langkah antisipasi, tentunya perlu lebih selektif dalam memilih investor. Paling tidak melihat track record perusahaannya. Kita kan hanya melaksanakan peraturan perundangan yang berlaku,”jelas Heri. (wawan/nuki)

... Djanur Masih Pelatih Persib DARI HAL BC1

terjadi saat kalah dari Bhayangkara FC akhir pekan lalu.

Kekalahan itu membuat Djanur menyatakan mundur, namun hingga saat ini manajemen masih belum mengabulkan permohonan

tersebut. Belakangan, ada juga dukungan besar dari Viking agar Djanur tetap melatih Per­sib.(net/angga purwanda)


HOTLINE : 0263-2283283

HALAMAN

BC8

Klik! beritacianjur.com

JUMAT, 9 JUNI 2017

Semarak Bazar Ramadhan B’Elka Residence

Kab/Kota Ditarget 10 Koperasi Percontohan

NET

KABUPATEN dan Kota di Jawa Barat di­ targetkan memiliki 10 koperasi perconto­ han berbasis potensi lokal pada 2019. Total, pada periode terse­ but diproyeksikan ada sedikitnya 270 koperasi yang dikelola secara profesional dan keki­ nian di seluruh Jabar. Ketua Dewan Kope­ rasi Indonesia Wilayah (Dekopinwil) Jawa Barat, Mustopa Dja­ maludin mengatakan program penataan koperasi tersebut akan dimulai pada pertenga­ han 2018. “Pada akhir 2018 diharapkan sudah tere­ alisasi separuhnya,” katanya kepada warta­ wan di Bandung, Kamis (8/6/2017). Mustopa menam­ bahkan koperasi yang akan mendapatkan pe­ nataan akan diseleksi secara ketat dari total 16.855 koperasi aktif di Jabar. Jenis usaha koperasi tidak dibatasi, namun skala usahanya dikhususkan bagi me­

nengah menuju besar. “Syarat lainnya, koperasi harus sudah mengantongi nomor in­ duk koperasi (NIK) dan melakukan rapat ang­ gota tahunan (RAT) tiga tahun berturut-turut. Koperasi tersebut juga harus berjalan simultan dan bisa mengayomi anggotanya,” ujarnya Menurutnya, selu­ ruh koperasi yang lolos seleksi dan dinyatakan layak dikembangkan untuk menjadi kope­ rasi percontohan, akan mendapatkan penataan dari sisi manajemen, teknologi informasi dan komunikasi (TIK), dan lain-lain. Koperasi tersebut akan diarah­ kan untuk mengelola potensi daerah masingmasing, dari hulu ke hilir. “Ini adalah upaya kami untuk mengem­ balikan koperasi agar menjadi sokuguru pere­ konomian rakyat. De­ ngan koperasi, jurang kesenjangan masyarakat akan bisa dipersempit,” pungkasnya. (net/bis)

BERITACIANJUR/ HERI ELOY

BULAN Ramadhan Yang penuh Berkah ini banyak sekali aneka kegiatan positif yang diselenggarakan di Kabupaten Cianjur.

D

iantaranya salah satu kegiatan yang di se­ lenggarakan oleh MK pro Cianjur, ber­ tajuk Bazaar Ramadhan B’Elka Residence Cianjur 2017. Periode acara ber­ langsung dari tanggal 5 Juni hingga 25 juni 2017 bertempat di Perumahan

B’ELKA RESIDENCE CIANJUR. Saat Ditemui di lokasi Bazar Ramadhan B’ELKA Residence 2017, Kamis (8/6/2017), Kang Hans selaku Ketua penyeleng­ gara mengungkapkan, Bazar ini baru pertama kali ia laksanakan dengan tujuan untuk mengajak masyarakat Cianjur yang

ingin ngabuburit bisa menikmati sajian – sa­ jian yang di disediakan di Bazar tersebut yang meli­ puti kuliner, Fashion dan ada juga beberapa peru­ sahaan yang ikut gabung di bazar. Kenyaman pengun­ jung Bazar juga semakin terasa dengan disedia­ kannya fasilitas free wi-fi oleh pihak panitia. “Kami ingin mengajak masyarakat Cianjur me­ rasakan semarak kemeri­ ahan bazar yang perdana kami selengarakan di bu­ lan suci ini, semoga bisa menjadi agenda rutin ta­ hunan,” ujar Hans.

Bazar tersebut juga kata kang Hans sendiri, mempunyai konsep city work yang pertama di cianjur dan semoga acara ini bisa terus berlang­ sung setiap bulan Rama­ dhan. Kegiatan Bazar di meriah­ kan juga dengan berbagai perlombaan un­ tuk tingkat SD, SMP dan SMA yang diantaranya meliputi lomba adzan, lomba nasyid, fashion show dan lomba marawis. Tidak lupa Kang Hans menambahkan acara Bazar ini juga di dukung penuh oleh tokoh masyarakat B’Elka Resi­ dence Cianjur H. Haris

Mulkan SE. Menjelang H – 10 nantinya akan di gelar pula live accous­ tic tiap hari untuk me­ meriahkan acara Bazar ­tersebut. “Kita harapkan den­ gan adanya Bazar ini semoga masyarakat Cianjur bisa lebih maju lagi dan minat usaha masyarakat UMKM lebih meningkat lagi, dan da­ pat menyalurkan kegia­ tan kegiatan yang positif bagi masyarakat Cianjur. Semoga masyarakat Cian­ jur juga bisa menikmati konsep yang kita bikin ini,” harapnya. (heri eloy/rzy)


twitter @berita_cianjur

facebook beritacianjurcom

HOTLINE : 0263-2283283

HALAMAN

BC9

Klik! beritacianjur.com

JUMAT, 9 JUNI 2017

Dakwaan JPU Dinilai Berlebihan

Sosial

Masyarakat Sambut Baik Fatwa MUI FATWA Majelis Ula­ ma Indonesia (MUI) tentang hukum dan pedoman bermua­ malah melalui media sosial (medsos) disam­ but baik masyarakat Cianjur. Dengan diumum­ kannya Fatwa nomor 24 tahun 2017 tentang Hukum dan Pedoman Bermuamalah Mela­ lui Media Sosial, akan menjadi acuan bagi pengguna medsos teru­ tama yang beragama Islam. Apalagi Cianjur, terkenal dengan julu­ kan Kota Santri yang notabene mayoritasnya penduduknya beraga­ ma Islam. Wakil ketua Ke­ satuan Aksi Mahasiswa Cianjur (KAM-C), Ujang Ruslandi, me­ ngatakan, sangat setuju dengan fatwa itu. Menu­ rut Ruslandi, Fatwa itu memberikan batasanbatasan yang jelas bagi pengguna medsos. “Kalau masih di­ langgar, ya tanggung sendiri resikonya. Baik itu resiko pidana hing­ ga tindakan persekusi oleh golongan yang merasa terusik,” kata Ruslandi saat ditemui

di rumahnya, Kamis (8/6/2017). Ruslandi menam­ bahkan, Cianjur sendiri sudah banyak contoh mengenai pengguna medsos yang tidak menjaga etika. Bun­ tutnya, rugi sendiri, yang bekerja akhirnya jadi pengangguran, dan yang lebih akhirnya mendekam dipenjara. “Tunjukkan bahwa kita sebagai bangsa Timur, memiliki etika dan tatakrama, tidak han­ ya di kehidupan nyata, di dunia maya pun (medsos, red) harus tetap dijaga, budaya ketimuran itu,” tambah Ruslandi. Terpisah, Aris Setiawan (32), Warga Gang Sentosa, Kelura­ han Sayang, Kec. Cian­ jur, mengungkapkan, Indonesia itu Negara dengan perbedaaan yang sangat luar biasa. Jangan mudah ter­ provokasi oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, terutama men­ genai SARA. “Jangan jadikan SARA sebagai permu­ suhan, tetapi jadikan sebagai alat pemersatu bangsa dan Negara,” ungkap Aris. (wawan)

Kebersihan

Tumpukan Sampah Dikeluhkan Warga

Kuasa Hukum Didin “Cacing Sonari” Bacakan Eksepsi SIDANG kedua perkara lingkungan dengan terdakwa Didin (48), kembali digelar di Pengadilan Negeri (PN) Cianjur, Kamis (8/6/2017).

A

genda si­ dang kali ini mendengar­ kan pem­ bacaan ek­ sepsi atau nota keberatan dari pihak terdakwa yang disampaikan tim kuasa hukumnya. Pada pembacaan ek­ sepsi itu, tim kuasa hukum terdakwa menilai dakwaan yang dituduhkan Jaksa Penutuntut Umum (JPU) pada sidang perdana lalu, dinilai berlebihan. Sebab, dengan perkara lingku­ ngan karena mengambil cacing di kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangarango (TNGGP) kli­ ennya dijerat dengan an­ caman hukuman 10 tahun penjara. Keberatan tim kuasa hukum terdakwa itu, di­ dasari sejumlah fakta di­ lapangan, diantaranya proses penangkapan ter­ dakwa yang tidak sesuai dengan prosedur, dan pro­ ses penahanan terdakwa. Sementara, untuk kasus pengrusakan hutan seluas 35 hektar di dalam kawasan zona inti TNGGP tidak di­

BERITACIANJUR/ ANGGA PURWANDA

ungkap pada persidangan. “Awalnya kasus yang mencuat justru, pengru­ sakan hutan di kawasan TNGGP seluas 35 hektar. Tapi kenapa jadi klien kami yang ditumbalkan dengan dituduh mencuri cacing di kawasan TNGGP. Padahal, klien kami jelas dijebak oleh seseorang bernama Adi yang me­ ngaku asal Bekasi, dengan diminta untuk diambil­ kan cacing sonari sebagai obat,” jelas salah seorang kuasa hukum terdakwa, Karnaen, saat ditemui usai sidang, Kamis (8/6/2017). Karnaen mendesak

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan untuk mengungkap siapa pelaku perusakan lahan seluas 35 hektare itu. “Ini jelas-jelas sudah melang­ gar hak asasi manusia (HAM) klien kami, dan aturan hukum yang ber­ laku. Serta dipaksakan terhadap klien kami yang telah dilakukan oleh PPNS selaku penyidik Penega­ kan Hukum Lingkungan Hidup dan Kehutanan,” tegasnya. Sementara itu, Jaksa Penutut Umum, Emma Huzaemah Ahmad, men­ gatakan pihaknya sudah

menerima keberatan pe­ nasehat hukum Didin dan ia meminta waktu sem­ inggu untuk mempelajari keberatan itu. “Kami sudah menden­ gar eksepsi atas dakwaan yang kami bacakan pada sidang sebelumnya, kami minta waktu untuk mem­ pelajari keberatan yang dis­ ampaikan tadi,” kata Emma. Ia mengatakan eksepsi merupakan hak terdakwa dan ia menghormati sepe­ nuhnya secara hukum. Sementara itu terdak­ wa Didin yang mengambil cacing mengaku meng­ habiskan waktu menjadi

tahanan rumah dengan berkebun. Selama ham­ pir dua bulan menjadi tahanan titipan di Polres Cianjur, Didin mengaku kebunnya menjadi tak terurus. “Saya kembali ke kebun pak, menanam ja­ gung lagi dari awal, karena kemarin sempat terting­ gal selama dua bulan,” ka­ tanya. Agenda sidang lanjutan perkara lingkungan de­ ngan terdakwa Didin yang mengambil cacing dari la­ han taman nasional akan dilanjutkan pada Kamis (15/6/2017) mendatang. (angga purwanda)

Usaha Lampu Gentur yang Tak Pernah Padam desain mungkin sudah tak terhitung, karena keunggulan kami masih menggunakan alat manu­ al jadi bisa memenuhi ke­ butuhan konsumen,” kata Himam. Sementara untuk harga lampu Gentur yang diproduksinya, sambung Himam berkisar mulai dari Rp 150 ribu hingga mencapai Rp 3,5 juta. “Omzet yang kami dapat­ kan cukup untuk meme­ nuhi kebutuhan, bahkan kami tak jarang untuk menolak pesanan karena banyaknya pesanan teru­

NET

SELAMA bulan puasa, penumpukan sampah di sepanjang jalan se­ lepas berbuka menjadi pemandangan umum. Terutama sampah ke­ masan takjil, bersera­ kan di sejumlah jalan sehingga mengurangi nilai estetika kota Cianjur. Hadi Kurniawan (42), warga Kampung Selakopi, Jalan Ir Juan­ da, mengatakan, se­ menjak pembangunan trotoar, hampir selu­ ruh bak sampah meng­ hilang. Akhirnya, peng­ guna jalan membuang sampah seenaknya, se­ hingga sampah berse­ rakan. Menurut Hadi, masalah sampah harus diperhatikan, mengi­ ngat Selakopi termasuk daerah ramai. “Setiap sore di jalur ini ramai pedagang takjil, selain itu, ruko serta praktek dokter, secara tidak langsung menambah kapasi­ tas sampah. Akhirnya sampah menumpuk di sepanjang jalan, walau­ pun ada pengangku­ tan berkala dari dinas setiap malamnya,” kata Hadi saat ditemui, Kamis (8/6/2017). Menurut Hadi, Cianjur mengalami ke­ munduran di bidang

kebersihan. Padahal, kebersihan mempe­ ngaruhi kesehatan ling­ kungan dan mayarakat di sekitarnya. Hadi ber­ harap, kedepan Cian­ jur bisa memnangkan kembali penghargaan kota/kab bersih. “Cianjur, jika dibanding dengan dulu, jauh sekali perbedaan­ nya, dahulu Cianjur bersih dan rapi wajar kalau mendapatkan penghargaan,” ujar Hadi. Terpisah, Kepala Bidang Pengelolaan Sampah dan Limbah Dinas Lingkungan Hidup, Sumarna, me­ ngatakan, mengapre­ siasi warga yang perdu­ li terhadap kebersihan lingkungan. Menurut Sumarna, dinas akan melakukan upaya se­ maksimal mungkin guna menjaga Cianjur tetap bersih. “Memang diper­ lukan kerjasama oleh seluruh lapisan masyarakat, dalam menjaga kebersi­ han Cianjur. Bagi masyarakat yang me­ nemukan masalah me­ ngenai kebersihan, kami akan segera laku­ kan tindakan,” ujar Su­ marna, saat ditemui di kantornya. (wawan)

BERITACIANJUR/ ANGGA PURWANDA

LENTERA Gentur atau orang lebih mengenalnya dengan lampu Gentur adalah salah satu produk unggulan Kabupaten Cianjur yang hingga kini terus diburu oleh masyarakat baik lokal maupun mancanegara. Sentra perajin lampu Gentur yang banyak dite­ mui di Kampung Gentur, Desa Jambudipa, Ke­ camatan Warungkondang itu banyak memproduksi model dan jenis lampu Gentur. Sementara un­ tuk bula Ramadhan ini, model lampu Gentur yang banyak dicari ada­ lah model lampu Gentur Ramadhan. Kebutuhan lam­ pu Gentur ditengah masyarakat kali ini lebih banyak diminati untuk kebutuhan dekorasi ru­

mah, cafe, dan hotel. “Sekarang kebutuhan­ nya lebih untuk dekorasi ruangan atau rumah,” kata seorang perajin lampu Gentur, Muhamad Himam (31), saat dite­ mui di tempat usahanya, Kamis (8/6/2017). Himam menyebut­ kan, untuk pemasaran hasil produksinya itu su­ dah mencapai ke seluruh Indonesia, bahkan luar ne­ geri terutama negara timur tengah. “Dengan adanya media sosial cukup membantu kami dalam hal pemasaran. Karena, tak sedikit konsumen yang memesan atau bah­ kan datang langsung un­ tuk memesan,” katanya. Perajin yang sudah menggeluti usaha lampu hias Gentur sejak 2002 itu menjelaskan, untuk

desain lampu Gentur yang sudah dihasilkan su­ dah sangat beragam, mu­ lai dari maroko, klasik, balon, hingga yang ter­ baru dan sedang banyak dibeli ialah hiasan kaca untuk vas bunga. Padahal, pada awalnya lampu Gentur dibuat menggunakan kaleng be­ kas susu dan sejenisnya untuk penerangan saat mengaji. Seiring perkem­ bangan zaman, model lampunya dibuat lampu cempor dan pada akhir­ nya sebagai lampu hias. Dia awalnya belajar mem­ buat model yang lama pun kini terus berinovasi membuat model yang leb­ ih manarik lagi. “Untuk bahan baku kami dapatkan dari Sura­ baya, untuk kaca ukuran 3 mm, tembaga. Untuk

tama dengan model cus­ tom,” ucapnya. Sementara itu, Kepala Desa Jambudipa, Asep Abdullah menyebutkan, pihaknya terus berupaya untuk mengembangkan potensi usaha itu agart tidak tergerus oleh zaman, yaitu dengan memben­ tuk BUMDes. “Sehingga mereka dapat memasar­ kan hasil usahanya tanpa harus bingung mencari konsumen. Karena, se­ betulnya lampu Gentur sudah mempunyai pangsa pasar yang jelas,” kata Asep. (angga purwanda)


Klik! beritacianjur.com

JUMAT, 9 JUNI 2017

HALAMAN

BC10

Pemain Persib Siap

Introspeksi KIM Kurniawan mengungkapkan seluruh penggawa Persib kecewa dengan penampilan dalam dua laga terakhir.

poin dari sembilan laga. “Setelah kalah dari Bali United tentu kami ingin balas dengan kemena­n gan. Tetapi justru Bhayangkara unggul duluan. Dan gol kedua membuat kami sangat kesulitan,” kata Kim seperti dilansir laman resmi Persib. “Tentu saja kami kecewa. Di setiap laga kami ingin bermain a percaya Tim Maung Bandung cantik dan menang,” ujarnya telah memberikan yang terbaik menambahkan. agar tidak mengecewakan fans. Dalam laga selanjutnya, Ya, dalam dua laga terakhir,­ Persib akan menantang Persib gagal meraih angka. Persib Balikpapan di Mereka kalah melawan Bali United dan GBLA. “Saya dan pemain Bhayangkara FC. lain siap memperbaiki Hasil itu membuat Persib masih ter- diri, demi Persib dan juga tahan di posisi ke-11 klasemen semen- Bobotoh.” (net/angga tara. Mereka hanya mengumpulkan 13 purwanda/”BC”)**

I

Persib Gojlok Essien, Cole dan Van Dijk PERSIB Bandung kembali tanpa didampingi pelatih Djadjang Nur­ djaman saat menggelar latihan rutin di Stadion Siliwangi, Bandung, Rabu, 7 Juni 2017. Tanda absennya Djadjang sudah terlihat saat pemain dikumpulkan di satu ruangan untuk briefing. Sesi latihan ha­ nya dipimpin asisten pelatih, Herrie Setyawan. Pada latihan tersebut, Atep Rizal cs diberikan porsi dengan intensitas tinggi. Tiga pemain mendapat menu

tambahan di antaranya Michael Essien, Cartlon Cole dan Sergio Van Dijk. Pelatih fisik Persib, Yaya Sunarya mengatakan menu tambahan memang sudah menjadi rencana sejak jauh-jauh hari. Latihan dilakukan satu jam sebelum tim masuk lapangan. “Hanya waktu itu bagaimana caranya m e m bantu

kondisi Cole, Essien dan Sergio bisa kembali ke top performanya,” tutur Yaya. “Harapannya program berlanjut tapi enggak mungkin dengan kondisi sekarang ken­dala lapangan,” lanjutnya Ada pemandangan menarik dalam sesi latihan, sejumlah Bobotoh membentang spanduk dukungan terhadap tim. Spanduk tersebut terlihat di tribun timur.(net/ angga)

twitter @berita_cianjur

facebook beritacianjurcom

email newsredaksibc@gmail.com


JUMAT, 9 JUNI 2017

twitter @berita_cianjur

facebook beritacianjurcom

email newsredaksibc@gmail.com

HALAMAN

BC11

Kekasih Ronaldo Ingin Punya Bayi Kembar

KABAR kehamilan Georgina Rodriguez, kekasih dari Cristiano Ronaldo semakin berkembang. Setelah sempat dibantah, namun sebuah foto liburan mereka di Sardinia, Italia, memunculkan fakta baru. Dalam foto yang dipublikasikan Chi, nampak jelas terlihat perut Georgina semakin membuncit.

SKOTLANDIA VS INGGRIS

TERUS BERLARI Sebuah partai seru akan tersaji di pertandingan ke enam kualifikasi piala Dunia 2018 zona Eropa Grup F. Dua tim yang bertetangga, Skotlandia dan Inggris akan saling beradu taktik di Hampden Park pada hari Sabtu (10/6/2017) malam nanti.

B

aik Inggris maupun Skotlandia tergabung di Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa. Performa kedua tim selama babak kualifikasi ini cukup berbeda, di mana Inggris berada di puncak klasemen dengan raihan 13 poin sementara Skotlandia sedikit tertatih-tatih di peringkat empat dengan raihan 7 poin. Ada motivasi yang berbeda diusung oleh kedua tim pada laga ini. Inggris yang berada di peringkat 1 ingin memperlebar jarak dengan Slovakia di peringkat kedua, di mana saat ini ada jarak empat poin antara kedua tim tersebut. Sementara itu Skotlandia yang berada di peringkat 4 berharap bisa memperbaiki posisi mereka di klasemen, di mana mereka hanya tertinggal 2 poin saja dari Slovakia di peringkat 2. Untuk itu kedua tim akan berjuang keras untuk meraih kemenangan pada laga ini. Jika melihat peta kekuatan kedua tim jelang laga ini, maka kubu The Three Lions masih menjadi unggulan untuk meraih poin penuh. Hal ini mengacu pada rekor pertemuan kedua tim, di mana Skotlandia tercatat hanya memenangkan 1 dari 7 pertemuan terakhir kontra Inggris. Pertemuan terakhir kedua tim berakhir dengan kemenangan Inggris dengan skor 3-0 di Wembley, untuk itu laga ini bisa menjadi laga balas dendam di kubu Skotlandia. Jelang laga ini pelatih Gordon Strachan dikabarkan tidak memiliki masalah cedera yang berarti. Ia bahkan dikabarkan sudah bisa memainkan Kieran

TIerney yang sempat dikabarkan mengalami cedera mulut parah bulan lalu. Strachan sendiri kemungkinan akan memainkan skema 4-2-3-1 dengan Leigh Griffiths sebagai juru gedornya pada laga ini. Griffiths akan disokong oleh Robert Snodgrass, Stuart Armstrong, dan James Forrest untuk membantu serang. Di lini pertahanan, Charlie Mulgrew akan berduet dengan Russell Martin untuk membendung serangan Inggris, di mana Craig Gordon akan menjadi penjaga gawang mereka pada laga ini. Di kubu tim tamu, pelatih Gareth Southgate dikabarkan harus kehilangan Jamie Vardy yang mengalami cedera beberapa waktu yang lalu. Namun selain Vardy, Southgate bisa menurunkan seluruh punggawanya untuk bermain pada laga ini. Mengingat ini merupakan laga kompetitif, Southgate kemungkinan besar akan memainkan komposisi tim terbaiknya pada laga ini. Dengan skema 4-2-3-1, sosok Harry Kane akan dijadikan sebagai tumpuan lini serang mereka, di mana ia akan dibantu oleh Raheem Sterling, Dele Alli dan Adam Lallana di sektor gelandang serang. Di lini pertahanan, Chris Smalling diprediksi akan kembali berduet dengan Gary Cahill, sementara Joe Hart akan menjadi palang pintu te­ rakhir The Three Lions pada laga ini.(net/angga purwanda/”BC”)***

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN

5 LAGA TERAKHIR

5 LAGA TERAKHIR

09/10/16 Skotlandia 1 - 1 Lithuania (Kualifikasi PD) 12/10/16 Slovakia 3 - 0 Skotlandia (Kualifikasi PD) 12/11/16 Inggris 3 - 0 Skotlandia (Kualifikasi PD) 23/03/17 Skotlandia 1 - 1 Kanada (Uji Coba) 27/03/17 Skotlandia 1 - 0 Slovenia (Kualifikasi PD)

12/10/16 Slovenia 0 - 0 Inggris (Kualifikasi PD) 12/11/16 Inggris 3 - 0 Skotlandia (Kualifikasi PD) 16/11/16 Inggris 2 - 2 Spanyol (Uji Coba) 23/03/17 Jerman 1 - 0 Inggris (Uji Coba) 26/03/17 Inggris 2 - 0 Lithuania (Kualifikasi PD)

SKOTLANDIA (S-K-K-S-M)

SKOTLANDIA (4-2-3-1): GORDON; ROBERTSON, MULGREW, MARTIN, TIERNEY; BROWN, MORRISON; SNODGRASS, ARMSTRONG, FOREST; GRIGGITHS

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN

INGGRIS (4-2-3-1): HART; BERTRAND, SMALLING, CAHILL, WALKER; CHAMBERLAIN, DIER; STERLING, ALLI, LALLANA; KANE

Chelsea Minati Riyad Mahrez CHELSEA dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk merekrut winger Leicester City, Riyad Mahrez, menurut laporan yang beredar di Inggris. Daily Telegraph mengklaim bahwa sang juara Premier League sudah memasukkan nama pemain 26 tahun dalam daftar belanja musim panas dan siap bersaing dengan Arsenal untuk mendapatkannya.

Sebelumnya ada klaim yang mengatakan Mahrez akan dengan senang hati bergabung dengan tim asuhan Antonio Conte, namun Chelsea tak bersedia membayar bandrol 50 juta pounds­ terling yang disematkan Leicester City pada sang winger. Pemain Aljazair juga sudah memiliki perjanjian verbal de-

INGGRIS (S-M-S-K-M)

ngan The Foxes, yang akan membiarkannya pergi untuk membela tim yang berlaga di Liga Champions. Bulan lalu, sebuah stasiun TV Prancis merekam Mahrez sedang memuji betapa hebatnya Chelsea, ketika ia sedang berbicara dengan rekannya di Leicester, Islam Slimani. Conte sendiri ingin mem-

perkuat lini depan timnya musim depan, seiring dengan kemba­ linya tim ke Liga Champions, dan Mahrez akan bisa memberikan atmosfer kompetisi pada Eden Hazard, yang bakal absen di awal kompetisi karena cedera engkel. Namun Chelsea bakal harus bersaing ketat dengan Arsenal untuk mendapatkan Pemain Terbaik PFA 2016 tersebut.(net/ angga)


HALAMAN

BC12

JUMAT, 9 JUNI 2017

7 Keutamaan Bersedekah di Bulan BULAN Ramadhan merupakan bulan untuk berlomba-lomba meraih kebaikan. Bulan yang paling tepat untuk mengumpulkan pahala sebanyak-banaykanya dengan amal kebajikan dan bulan untuk senantiasa memohon ampunan kepada Allah SWT. Dan salah satu pintu yang dibuka oleh Allah untuk meraih keuntu­ ngan besar dari bulan Ramadhan adalah melalui sedekah. Berikut keutamaan ­bersedekah di bulan Ramadhan ­diantaranya: Pahala yang berlipat ganda Bersedekah merupakan amalan yang bisa dilakukan kapan saja. Namun, berbeda dengan bulan-bulan lainnya, semua amal baik yang kita lakukan akan dilipatgandakan pahalanya, termasuk juga bersedekah. Tidak hanya mendapat pahala yang berlipat ganda, bersedekah juga sekaligus sebagai pe­ nyempurna ibadah yang kita lakukan. Orang yang bersedekah akan mendapatkan naungan di hari akhir Nabi Muhammad SAW pernah menceritakan tentang 7 jenis manusia yang mendapat naungan di hari akhir. Salah satu dari 7 jenis manusia tersebut adalah orang yang bersedekah. Hal ini seperti dijelaskan dalam Hadis Riwayat Bukhari, yaitu “Seseorang yang bersedekah dengan tangan kanan­ nya, ia menyembunyikan amalanya itu sampai-sampai tangan kirinya tidak mengetahui apa yang disedekahkan tangan kanannya.” Sedekah memberi keberkahan pada harta Para ulama menjelaskan bahwa harta seseorang tidak akan berkurang karena bersedekah. Yang dimaksud

harta tidak berkurang disini mencakup dua hal, yaitu pertama hartanya diberkahi dan dihindarkan dari bahaya. Kedua, secara dzatnya harta tersebut berkurang, maka pengurangan tersebut akan ‘impas’ dengan pahala yang didapat dengan berlipat ganda.

Perjalanan Panjang Berdirinya Masjid Jami Al-Fatah

Adanya pintu surga bagi orang yang bersedekah Dalam Hadis Riwa­ yat Bukhari dijelaskan seseorang yang me­ nyumbangkan dua harta di jalan Allah, maka akan terdapat pinti surga baginya. Golongan orang-orang tersebut adalah orang-orang yang mendirikan shalat dan orang-orang yang gemar bersedekah. Bersedekah mensucikan orang yang berpuasa di bulan ­ Ramadhan Di bulan Ramadhan, Allah juga melimpahkan kebaikan dengan memberikan rahmat, ampunan, dan pembebasan dari api neraka kepada orang-orang yang bersedekah dan menyayangi sesamanya. Memperkuat ­keimanan orang yang bersedekah Rasulullah mengatakan bahwa bersedekah adalah salah satu bukti dari keimanan seseorang. Dinamakan shadaqah atau Shidqu Imanihi yang artinya kebenaran dari iman seseorang. Mampu bersyukur dengan hati yang berbahagia Bagi orang yang bersedekah ada rasa senang, bangga, dan dada yang lapang setelah memberikan sedekahnya kepada orang lain yang membutuhkan. Tentu hal ini juga menjadi salah satu cara kita bersyukur de­ ngan perasaan yang le­ bih bahagia karena telah membantu orang lain. (bbs/bis)

BERITACIANJUR/ APIP SAMLAWI

BANYAK masjid diwilayah Kabupaten Cianjur yang memiliki sejarah dalam upaya mengembangkan dakwah islam di kota santri ini. Sebut saja salah satunya Masjid Jamie Al-Fatah yang berada di Kampung Pasir Angin RT 01/13 Desa Nanggalamekar, Kecamatan Ciranjang.

M

asjid tersebut sampai saat ini masih menjadi sarana dakwah, kegiatan sholat lima waktu berjamaah di masjid tersebut tak pernah terhenti. Berdasarkan data informasi yang berhasil dihimpun, Masjid Jamie Al Fatah Kampung Pasir Angin, dibangun pada tahun 1933 dengan kontruksi panggung berukuran 5x3,5 meter persegi. Awalnya kala itu dibangun oleh dua orang tokoh Kampung setempat, yakni H. Abdul Somad sebagai jawara silat dan KH. Ahmad Basyari sebagi kyai jumhur Kampung Pasir Angin. Dengan keuletan dan kegigi-

han dua orang tokoh terkemuka, maka Masjid Jame AlFatah tiap waktunya banyak dikunjungi pengunjung untuk melaksanakan sholat lima waktu. Tidak sedikit pula saat itu para santri yang datang dari berbagai kampung di Kabupaten Cianjur, Garut, Tasik Malaya dan dari daerah lainnya ikut menimba ilmu ke KH. Basyari. Ketenaran KH. Basyari semakin menggema di tatar parahyangan ini. Jumlah santri semakin bertambah, sehingga membuat kyai kharismatik itu membangun Pondok Pesantren. Seiring dengan perkembangannya, masjid tersebut pada tahun 1946 direnovasi, diperlebar de­

Ini Golongan Orang-Orang yang Berhak Menerima Zakat ZAKAT termasuk ke dalam rukun Islam dan sama halnya seperti shalat dan puasa, zakat juga menjadi salah satu unsur penting dalam menegakkan syariat Islam. Oleh karena itu zakat hukum­ nya adalah wajib bagi setiap muslim yang telah memenuhi syarat-syarat tertentu untuk berzakat. Nah, dalam Islam zakat dibagi ke dalam dua macam, yaitu zakat fitrah dan zakat maal. Zakat fitrah adalah zakat yang wajib dilakukan umat muslim menjelang hari raya Idul Fitri atau pada bulan Ramadhan. Sedangkan zakat maal adalah zakat penghasilan yang, wajib disisih­ kan sebagian dari penghasilan yang kita miliki untuk diberikan kepada orang-orang yang berhak menerima zakat. Siapa saja golongan orang-orang yang berhak menerima zakat? Fakir - Golongan orang yang hampir tidak memi-

liki apapun sehingga tidak mampu meme­nuhi kebutuhan pokoknya. Miskin - Golo­ ngan orang yang memiliki sedikit harta, tetapi tidak bisa mencukupi kebutuhan dasar untuk ­hidupnya. Amil - Orang yang mengumpulkan dan membagikan zakat. Golongan ini tetap berhak menerima zakat meskipun seorang yang kaya, tujuannya agar agama mereka dapat terpelihara. Muallaf - Orang yang baru masuk atau

baru memeluk agama Islam dan memerlukan bantuan untuk menye­ ­ suaikan diri dengan keadaan baru. Hamba Sahaya Orang yang ingin memerdekakan dirinya. Gharimin - Orang yang berhutang untuk memenuhi kebutuhannya, dengan catatan bahwa kebutuhan tersebut adalah halal, akan tetapi tidak sanggup membayar hutangnya. Fisabilillah - Orang yang berjuang di jalan Allah Ibnu Sabil - Orang

yang kehabisan biaya dalam perjalannya dan membutuhkan bantuan ongkos untuk sampai pada tujuannya. Dengan kewajiban kita sebagai umat muslim untuk membayar zakat, tentu saja banyak juga kebaikan yang akan kita dapat. Beberapa diantaranya, yaitu: Mempererat tali persaudaraan antara masyarakat yang kekurangan dengan yang berkecukupan. Mengusir perilaku buruk yang ada pada seseorang. Sebagai pembersih harta dan juga menjaga seseorang dari ketamakan akan harta­ nya. Ungkapan rasa ­ syukur atas nikmat Allas SWT yang telah diberikan pada umatnya. Selain itu, zakat juga dapat memberikan ketenangan dan ketentraman, baik pada orang yang memberikan maupun yang menerimanya. ( bbs/net)

ngan kontruksi semi permanen dengan ukuran 8x4 meter dan di depannya dibangunkan kolam untuk mengambil air wudhu. Dari waktu kewaktu Masjid Jami Al-fatah selalu ramai digunakan sholat berjamaah, karena itu merupakan terapan ilmu agama Islam yang diberikan KH. Basyari selalu nempel dihati masyarakat Kampung Pasir Angin dan dilaksanakan secara estapet dari generasi penerusnya kegenerasi lain yang sekarang menjadi sesepuh Masjid Jamie Alfatah. H. Abdul Somad Wafat pada tahun 1970 han sedangkan KH. Basyari wafat pada 1983. Sedangakn Masjid Jamie Al-fatah diteruskan kepemimpinannya oleh H. Acep Kholidi dan Ustadz R. Oman yang keduanya sebagai mantu KH. Basyari. Berawal dari zaman inilah para santri warga luar mulai terkikis kecuali hanya santri warga Kampung setempat dan warga tetangga Kampung Pasir Angin. Dua orang mantu tersebut, cukup lama pula memimpin Masjid Al-fatah dan hanya mampu menularkan ilmu agama

I­ slam lewat membaca Al-Quran. Sholat berjamaah lima waktu masih tetap ramai dan kompak, karena itu merupakan salah satu pewaris dari Mama sepuh KK. Ahmad Basyari. Waktu terus berlalu, pada tahun 1998 Masjid Al-fatah dipugar karena lapuk dimakan usia. Selanjutnya dibangun de­ ngan kontruksi permanen de­ ngan ukuran 12x8 meter. Dua orang ustadz terus gigih, gesit memimpin umat, hingga mampu mencetak puluhan santri yang pandai membaca Al-Quran dengan hafidz dan tidak sedikit yang menjadi qori. Pada tahun 2016 Ustadz R. Oman Wafaf, sedangkan H. Acep Kholidi sekarang sudah sepuh. Sekarang Masjid Jami Al-fatah diurus Ustadz Kholid sebagai mantu KH. Basyari yang ke tiga. Sekarang kondisi Ustadz Kho­ lid sudah mulai terliahat tua yang diperkirakan sudah berusia 68 tahun. Warga sekitar mengharapkan ada pewaris yang bisa terus berjuang untuk membina ummat. Keberadaan masjid sangat dinantikan oleh warga sebagai media dakwah. (apip ­samlawi)

Mengenali Puasa Sebagai Sarana Penyembuhan Diri PUASA merupakan sarana penyembuhan efektif yang bisa dilakukan setiap manusia. Kenapa? Pada dasarnya, berpuasa adalah cara kita untuk mengistirahatkan organ-organ tubuh selama 11 bulan bekerja. Sarana penyembuhan ini tentu tidak bisa terjadi begitu saja, dibutuhkan ketekunan dan disiplin yang baik dalam menjalankannya. Ada delapan prinsip tasawuf untuk maju menuju tingkatan yang lebih baik, lebih halus. Kedelapan prinsip ini telah dibahas dalam buku Seni Penyembuhan Sufi, karangan Linda O’ Riordan, R. N. Berikut ulasannya:

Berhenti berpikir dan mengatakan hal yang tidak perlu. Ini merupakan proses menenangkan lidah dan otak, juga beralih dari godaan eksternal menuju Ilahi.

Zikr (mengingat) Zikir adalah sarana untuk mendekatkan diri pada Tuhan. Kita telah melakukan proses pemurnian hati, pembersihan dan pelepasan, dengan melantunkan lafaz-lafaz zikir.

Shawn (puasa) Memuasakan tubuh dan pikiran. Proses ini termasuk puasa fisik, juga melepaskan diri dari hasrat dan keinginan otak serta persepsi indera eksternal. Proses ini adalah proses pembersihan dan regenerasi pada semua tingkat.

Shumt (menikmati keheningan)

Fikr (berpikir, meditasi) Fikr atau meditasi, adalah cara yang dilakukan seseorang untuk menenangkan diri dari hal-hal yang tidak perlu. Berhenti pada keadaan bertanya-tanya dan memusatkan perhatian ke dalam diri dengan konsentrasi pada satu titik. Hal ini akan membuat tingkat stress anda menurun, dan hidup lebih positif dengan berlatih ketenangan.

Khalwat (bersunyi sendiri) Berdoa dalam kesu­ nyian adalah hal yang baik dilakukan. Hal ini memiliki dampak pada bagian eksternal maupun internal jiwa Anda, dan melepaskan diri. Sahr (bangkit) Membangkitkan jiwa dan tubuh. Suatu proses mengembangkan kesadaran mata dan telinga, proses mendengarkan hati dan proses meraih akses menuju potensi diri yang tersembunyi. Bila kita bangkit, kita betul-betul menyadari misi kita dalam hidup ini, takdir kita dan kemampuan untuk terus memberi kontribusi pada proses evolusi. Ju’i (merasa lapar) Merasakan lapar hati dan pikiran untuk bertahan mencari dan mendapatkan kebenaran. Proses ini melibatkan hasrat dan keinginan mendalam untuk tetap tabah dan sabar mencari jati sejati kita. (bbs/bis)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.