Haluan 02 Agustus 2017

Page 1

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat RABU,

2 Agustus 2017 / 9 Dzulkaidah 1438 H / Edisi: 268, Tahun ke-69 / Harga Eceran Rp3.750/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)

12 KILOGRAM GANJA DISITA

Demi Istri, Nelayan Agam Rela Jadi Kurir Ganja PADANG, HALUAN — Harapan Doni Indra alias Pono (34) bisa mengumpulkan uang jelang prosesi melahirkan istrinya pupus sudah. Jangankan bisa mengumpulkan uang, Dodi malah dipastikan tidak akan bisa menyaksikan anaknya lahir. Dia ditangkap polisi karena membawa 12 kilogram ganja ke Kota Padang,

Senin (31/7) siang. Jadi kurir ganja terpaksa dilakoni Dodi. “Saya butuh uang untuk menghidupi keluarga. Apalagi, istri saya sekarang sedang hamil besar. Dua bulan lagi mungkin melahirkan. Sementara uang di tangan tidak ada. Makanya saya nekat saja mengantarkan ganja ke Kota Padang atas suruhan seseorang, dengan iming-iming upah yang besar. Nyatanya, saya malah tertangkap,” tutur

>> DEMI ISTRI hal 07

DIKAWAL KETAT – Dua personil polisi bersenjata laras panjang mengawal ketat kurir yang mengantarkan 12 paket ganja ke Kota Padang, Selasa (1/8). Pelaku yang seorang nelayan ditangkap di pelataran Masjid Muhammadiyah, Kampuang Jao, Padang. HUDA PUTRA

YUSAFNI SERET NAMA LAIN

Kejar Aktor Utama SPj Fiktif! Semua yang berada di langit dan yang berada di bumi bertasbih kepada Allah (menyatakan kebesaran Allah). Dan Dialah Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana. (QS Al Hadiid 57:1) SUBUH ZUHUR ASHAR MAGRIB ISYA

05.03 12.27 15.50 18.29 19.42

WIB WIB WIB WIB WIB

PADANG, HALUAN — Tersangka kasus dugaan korupsi Surat Pertanggungjawaban (SPj) fiktif di lingkungan Pemprov Sumbar, Yusafni Ajo memastikan akan membongkar seluruh rangkaian kasus kepada penyidik Bareskrim Polri. Siapa-siapa saja yang terlibat dalam penganggaran dan pembagian dana, satu per satu nantinya disebut. Yusafni tak mau kena sendiri. Hal itu diungkapkan Defika Yufiandra, kuasa hukum Yusafni Ajo. “Klien saya akan

buka-bukaan kepada penyidik. Runut kasus dari awal nantinya disebutkan satu per satu. Siapa yang terlibat dalam penganggaran, pencairan, hingga adanya dugaan pembagian itu. Sebagian sudah disampaikan. Namanya sudah di penyidik,” terang Defika, Selasa (1/8) malam. Dijelaskan Defika, sangat tidak logis, kliennya yang hanya pejabat nonstruktural, dan hanya berposisi sebagai Pejabat Pelaksana Kegiatan (PPK), bermain sendiri dalam

“Klien saya akan bukabukaan kepada penyidik. Runut kasus dari awal nantinya disebutkan satu per satu. Siapa yang terlibat dalam penganggaran, pencairan, hingga adanya dugaan pembagian itu” DEFIKA YUFIANDRA Kuasa Hukum Yusafni. dugaan korupsi tersebut. “Klien saya hanya seorang PPK. Dia tidak punya kewenangan apapun dalam penganggaran. Ada atasannya yang memiliki pera-

Jaksa Intai Marlon PADANG, HALUAN — Mantan Bupati Dharmasraya, Marlon Martua harus kembali ke dalam penjara setelah sempat menghirup udara bebas selama dua tahun. P a s a l n ya , Mahkamah Ag ung menambah masa

Garam Langka, Bisa Jadi Permainan Kartel JAKARTA, HALUAN — Kelangkaan stok garam konsumsi nasional yang belakangan terjadi membuat pemerintah termasuk Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) segera mengambil tindakan. KKP bersama kementerian dan lembaga lain segera melakukan rapat koordinasi guna menanggulangi permasalahan yang terjadi. Di tengah usaha itu, muncul dugaan adanya permainan kotor kartel yang membuat garam langka. Adanya dugaan itu diungkapkan Susi Pudjiastuti di situs Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP). Lewat keterangan tertulis KKP dalam bentuk tanya-jawab, seperti dikutip dari https://news.kkp.go.id, Susi menjelaskan persoalan garam, termasuk soal dugaan permainan kartel. “Bisa jadi (ada permainan kartel). Dulu terjadi kebocoran garam impor yang dilakukan oleh industri importir garam, mereka impor lebih dari kapasitas produksi mereka. Akhirnya mereka menjadi trader, separuh lebih bocor ke pasar konsumsi. Sekarang dengan pengaturan ini mereka tidak suka. Dari dulu impor garam industri rata-rata per tahun 2 juta ton namun bocor ke pasar garam konsumsi. Garam ini masuk pada saat petambak panen dan harga petambak jadi jatuh,” tutur Susi, Selasa (1/8). Menurut Susi, KKP memang memiliki kewenangan mengurusi garam, salah satunya untuk mensejahterakan petambak garam. Soal impor garam, KKP katanya mesti

>> GARAM LANGKA hal 07 www.harianhaluan.com

MARLON MARTUA

tahanannya menjadi enam tahun. Jauh lebih tinggi dari hukuman yang dijatuhkan majelis hakim Pengadilan Tipikor Padang yang hanya menjatuhkan vonis setahun penjara. Kini, Marlon dalam intaian jaksa. Tokoh Dharmasraya itu kini tidak akan jauh-jauh dari mata-mata kejaksaan. Gerak-geriknya diamati. Langkahnya terus diawasi. “Iya. Marlon terus dipantau. Hal itu dilakukan setelah keluarnya petikan putusan Mahkamah Agung, yang menjatuhkan vonis enam tahun penjara kepada yang bersangkutan. Sejumlah tempat yang sering disinggahi Marlon telah dipantau,” terang Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) Kejati Sumbar, Dwji Samudji, Selasa (1/8) sore. Jaksa, menurut Dwi baru bisa sebatas mengintai,

nan dalam penganggaran. Kok sekarang, seakan-akan semuanya ditimpakan ke klien saya. Dia hanya bagian terendah dalam struktur ini. Ada ke-

mungkinan yang lain yang ikut bermain,” papar Defika. Soal anggaran, menurut Defika, banyak mekanisme yang dilalui. Mulai dari pengusulan, pembahasan di DPRD, pengesahan, hingga pencairan. Uang proyek yang nilainya ratusan miliar tersebut, tidak juga langsung masuk ke kantong pribadi, atau rekening pribadi YSN, tapi terlebih dahulu masuk ke DPKA, setelah itu baru ditransfer ke dinas.

>> KEJAR hal 07

Novel Sebut Ada Oknum Polri Terima Suap JAKARTA, HALUAN —– Setelah bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kapolri Jenderal Tito Karnavian menawarkan kerja sama dengan KPK untuk mengusut teror

>> JAKSA hal 07

NOVEL BASWEDAN

kepada Novel Baswedan. Hal itu, diduga Novel, dilakukan lantaran Kapolri sudah menerima laporan terkait dengan adanya oknum Polri yang menerima suap untuk meneror dia dan para pegawai KPK lainnya. “Tentang rencana kerja sama dengan KPK, saya menduga Kapolri sudah dapat laporan atau bukti bahwa ada oknum Polri yang terima suap untuk melakukan teror terhadap s aya dan orang-orang KPK lainnya,” kata Novel, Selasa (1/8). Menurut Novel, saat

>> NOVEL hal 07

DALAM TEMPO 10 HARI

60 Hektare Lahan Sawit Terbakar PASBAR, HALUAN — Kebakaran hebat kembali terjadi di lahan perkebunan sawit di Pasaman Barat. Setidaknya, 20 hektare lahan sawit milik Kelompok Tani (Keltan) Batang Alin Permai, Nagari Sungai Aur, dilalap api. Jika dihitung, dalam sepuluh hari ini, telah 60 hektare lahan sawit yang terbakar di Pasbar. Belum diketahui, apakah ada unsur kesengajaan atau tidak. Api diketahui berkobar sejak Senin (31/7). Hingga Selasa, si jago merah belum bisa dipadamkan. Petugas masih berusaha mencari metode yang tepat memadamkan api. “Benar, kebakaran sejak Senin siang. Tidak ada

korban jiwa. Sekarang, petugas pemadam kebakaran bersama instansi terkait masih berupaya memadamkan api,” sebut Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pasaman Barat, Try Wahluyo, Selasa (1/7) siang. Tri Wahluyo mengatakan penyebab kebakaran hingga saat ini belum diketahui. Pihaknya fokus memadamkan api karena takut semakin meluas. “Kebakaran lahan kelapa sawit ini merupakan kedua kalinya dalam waktu berdekatan. Sebelumnya sekitar 40 hektare lahan kelapa sawit terbakar di Jorong Ranah Salido, Nagari Ujung Gading.

Entah apa penyebabnya, belum diketahui pasti,” ujarnya. Petugas kesulitan memadamkan api menggunakan pompa air disebabkan sungai yang diandalkan jadi sumber air untuk pemadaman malah kering akibat musim kemarau berkepanjangan. Pihak Damkar tidak bisa melakukan pemadaman dengan mobil. “Kita sudah turunkan tim beserta pompa air sebanyak tujuh unit, namun api belum juga padam. Kita hanya bisa manual dengan mendatangi titik api dan pihak lain juga melakukan penggalian batas

>> 60 HEKTARE hal 07

PETUGAS gabungan sedang berusaha memadamkan api yang membakar perkebunan sawit di Batang Alin Permai, Nagari Sungai Aur, Pasaman Barat, Senin (1/8). Setidaknya, ada 20 hektare lahan sawit yang dilalap api. IDEN

Redaktur: BHENZ MAHARAJO

Layouter: IRVAND


2

UTAMA

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

GALIAN C DI JORONG CUBADAK AIA DINGIN

Warga Tuntut Pengelola Tambang

TUNTUT PERUSAHAAN TAMBANG — Puluhan masyarakat Jorong Cubadak nagari Aia Dingin Kec. Lembah Gumanti menyampaikan aspirasi terkait aktivitas tambang galian C di daerah itu. Tuntutan itu disampaikan dalam musyawarah yang difasilitasi oleh walinagari setempat, Selasa (1/8) YUTIS WANDI

AROSUKA, HALUAN — Puluhan masyarakat dari Jorong Cubadak Nagari Aia Dingin Kec. Lembah Gumanti Kab. Solok kembali menyampaikan tuntutannya terkait keberadaan aktivitas tambang galian C yang beroperasi di nagari tersebut, Selasa (1/8). Rombongan warga yang merupakan perwakilan dari Ninik mamak, Pemuda dan tokoh masyarakat lainnya itu, meminta pihak tambang yang dikelola oleh CV. PYLM memenuhi dan menyepakati beberapa tuntutan. Dari informasi nan dihimpun Haluan menyebutkan, aksi warga ini tidak sampai kepada tindakan anarkis. Pihak pemerintah nagari langsung tanggap dan memfasilitasi kedua belah pihak untuk duduk bersama dalam mencari kata mufakat terkait persoalan ini. “Ada sekitar 50 orang warga yang hadir, termasuk dari pihak pengelola tambang,” kata Wali Nagari Aia Dingin Petrizal

menjawab Haluan. Dari musyawarah yang dilakukan di ruang pertemuan kantor wali nagari setempat itu, ada dua tuntutan yang paling urgent yang harus dipenuhi oleh pihak tambang kepada masyarakat. Pertama, pihak pengelola tambang diminta untuk memperbaiki kembali jalan PPIP /PNPM sepanjang 312 meter yang rusak parah akibat lalu lintas truk pengangkut hasil galian C tersebut. Sedangkan yang kedua, masyarakat meminta pihak tambang galian C mengeluarkan tanah ulayat masyarakat yang termasuk ke dalam KP (kuasa penambangan) milik CV. PYLM yang diterbitkan oleh dinas pertambangan. Selanjutnya, terkait limbah yang mengalir ke jalan lintas Sumatera Padang Muara Labuh harus segera ditangulangi oleh perusahaan tambang . “ Jika poit 1 2 dan 3 tidak dapak dipenuhi masyarakat berhak menutup aktifìtas tambang di kawasan

itu,” kata Wali Nagari. Meski tanpa dihadiri oleh pihak kecamatan dan muspika kec. Lembah Gumanti, namun musyawarah berlangsung aman dan tertib. Pihak CV. PYLM yang diwakili oleh Rusman Dt Mandaro Jambak menyepakati semua tuntutan yang disampaikan oleh masyarakat tersebut. “Pihak pengelola tambang akan memperbaiki kembali jalan sepanjang 312 meter hingga 8 bulan ke depan terhitung 1 Agustus ini,”jelasnya. Sementara terkait lokasi penambangan yang dituntut oleh masyarakat, pihak Penambang hanya boleh menambang di lokasi milik ninik mamak Suku melayu Sofyan seluas 1 H. Sementara selebihnya harus dikeluarkan dari izin KP yang sudah diterbitkan tersebut. “Masyarakat juga mengaskan akan mengawal semua kesepakatan dan komitmen yang telah disepakati ini,” pungkas Wali Nagari Petrizal. (h/ndi)

PENGANTAR KUA-PPAS APBD PERUBAHAN

Belanja Daerah Diproyeksi Turun Danlantamal Momen Ulang Tahun Tak Sekadar Serimonial PADANG, HALUAN — Danlantamal II Padang Laksma TNI Rudwin Thalib, S.E memimpin apel pasukan di Mako Lantamal II memperingati hari jadi ke 11 kesatuan tersebut, Selasa (1/8). Dalam amanatnya, Danlantamal II Padang mengatakan, pada tanggal 1 Agustus 2006 telah ditetapkan sebagai hari jadi Lantamal II sesuai surat keputusan Kasal nomor KEP/11/VII/2006 tanggal 18 Juli 2006 tentang perubahan dan klasifikasi Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Teluk Bayur tipe B menjadi Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) II Padang. Menurut perwira tinggi TNI AL berbintang satu ini, peringatan hari ulang tahun yang diselenggarakan bukan saja sebagai acara simbolis dan seremonial belaka.”Ini merupakan saat yang tepat dalam memantapkan jati diri sebagai Prajurit Matra Laut yang memiliki nilai-nilai dan tradisi yang patut dibanggakan,” Kata Rudwin. Dengan momen seperti ini akan senantiasa mengingatkan kita tentang pentingnya kualitas sumber daya manusia. “Sumbar daya manusia ini m erupakan komponen pent ing dan mendasar serta menjadi faktor dominan bagi keberhasilan sebuah organisasi dalam melaksanakan tugas, peran dan fungsinya,” katanya. Upacara peringatan hari jadi yang ke-11 ini dihadiri oleh Wadan Lantamal II Kolonel Marinir Lasmono, para asisten, para kadis/ kasatker, perwira, bintara, tamtama dan Aparatur Sipil Negara (ASN) Lantamal II Padang serta Persatuan Purnawirawan Angkatan Laut (PPAL). (h/mg-hen)

Soal Tempat Hiburan, Ada Aturan yang Mengikat PADANG, HALUAN — Menanggapi terkait adanya hiburan malam yang melewati jam operasional dari yang telah ditentukan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Rudy Rinaldy melalui Sekretaris Basli menyebutkan terkait operasional di lapangan merupakan tanggung jawab instansi atau organisasi perangkat daerah (OPD) teknis terkait “Pembinaan dan pengawasan terkait operasional di lapangan tanggung jawab instansi atau OPD lain. Sebab hal ini sudah tertulis didalam Perwako, tetapi saya lupa nomornya,”ujar Basli saat dikonfirmasi Haluan, Senin (31/7). Selain itu disebutkan Basli, di dalam Perda no 5 thn 2016 Tentang Ijin Ganguan juga ada dan dirinci lebih detail dalam keputusan wako tentang SKPD atau OPD terkait yang akan melakukan pengawasan terhadap hiburan malam yang melewati jam operasional. Namun terkait apakah izin bisa dicabut akibat hal ini, Basli pun mengatakan bisa saja. Asalkan sudah sesuai dengan mekanisme OPD terkait. “Pencabutan izin tentunya bisa saja asalkan sudah sesuai dengan mekanisme seperti melalui teguran pertama kedua dan seterusnya hingga dilakukan penutupan,”ujarnya. Sementara itu, Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah mengatakan, terkait masih adanya hiburan malam yang beroperasional lewat dari jam yang ditentukan, maka kepada jajaran Satpol PP, SK4 dan didukung juga oleh kepolisian serta TNI harus bisa melakukan tindakan. (h/mg-mel) www.harianhaluan.com

PADANG, HALUAN — Gubernur Sumbar Irwan Prayitno sampaikan nota pengantar Rancangan Kebijakan Umum Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) Perubahan APBD (APBDP) Provinsi Sumbar melalui paripurna DPRD yang berlangsung Selasa (1/8). Dalam nota pengantar KUA-PPAS yang menjadi pedoman awal penyusunan APBD-P 2017 ini Gubernur Irwan Prayitno menyebut belanja daerah di APBD-P diproyeksikan turun sebesar Rp30,5 M iliar. Belanja daerah ini berkurang sebesar 0,49 persen dari APBD awal 2017 yang sebesar Rp6.225 triliun menjadi Rp6.195 triliun. “Pengurangan belanja daerah ini dilakukan dalam rangka menghadapi tantangan

kegiatan mendesak yang harus dilaksanakan, serta pencapaian sasaran program prioritas pembangunan 2017 terutama kegiatan yang kekurangan alokasi di APBD awal,” ungkap gubernur. Pengurangan belanja daerah ini diantaranya dialihkan untuk mendukung kegiatan infrastruktur, pariwisata, pendidikan, dan kesehatan. Disampaikan gubernur, untuk belanja daerah ini pengurangan dilakukan terhadap

belanja tidak langsung dan belanja langsung. Belanja tidak langsung mengalami penurunan sebesar Rp282 miliar atau turun 12 persen dari APBD awal yang berjumlah Rp4.186 trilun. Poin-poin yang dikurangi pada belanja tidak langsung antara lain belanja pegawai diproyeksikan berkurang 2,46 persen atau Rp56 miliar dibanding APBD awal yang sebesar Rp2.273 trilun, menjadi Rp2.217 triliun. Belanja Hibah Bantuan Operasional Sekolah (BOS) terdapat pengurangan sebesar Rp269,5 miliar. Belanja hibah BOS ini turun Rp menjadi Rp809 miliar dibandingkan di APBD awal yang sebesar Rp1,078 triliun. “Sementara untuk belanja

bantuan keuangan pada kabupaten/kota, belanja bantuan keuangan pada desa atau nagari dan belanja tak terduga diprediksi sama dengan belanja APBD awal,” papar gubernur. Lebih lanjut untuk belanja langsung, disampaikannya belanja langsung direncanakan mengalami perubahan dari APBD awal yang semula Rp2,039 triliun menjadi Rp2.290. Belanja langsung ini mengalami penambahan sebesar Rp251,6 miliar. Belanja langsung ini penggunaannya antara lain untuk penyediaan infrastruktur, peningkatan pelayanan kesehatan, dukungan pada sektor pendidikan, penambahan anggaran untuk pelayanan perkantoran dan alokasi pengalihan

urusan HPN, OPD baru dan prioritas mendesak lainnya. Sementara itu Ketua DPRD Sumbar Hendra Irwan Rahim mengatakan, dengan telah disampaikannya nota penjelasan rancangan KUA-PPAS APBD Perubahan 2017, sesuai Tata Tertib (Tatib) di DPRD ini akan dilanjutkan dengan pembahasan dan pendahuluan oleh komisi-komisi. “Pembahasan pendahuluan oleh komisi-komisi akan dilakukan bersama mitra kerja. Kemudian dilanjutkan dengan pembahasan dan finalisasi oleh Badan Anggaran bersama Tim Anggaran pemerintah daerah. DPRD menjadwalkan penetapan KUPA PPAS APBD Perubahan 2017 ini disepakati 23 Agustus,” kata Hendra. (h/len)

Penyaluran Beras BPNT di Padang Masih Rendah PADANG, HALUAN — Komisi IV DPR RI dalam kunjungan kerjanya ke Sumatera Barat, Senin (31/8), menemukan masih rendahnya penyaluran beras BPNT (bantuan pangan non tunai) dan rastra (beras untuk masyarakat pra sejahtera). “Penyaluran beras BPNT di Kota Padang baru mencapai 20%. Demikian juga dengan rastra, baru mencapai 60%”, ungkap Hermanto, anggota FPKS DPR yang ikut dalam rombongan Komisi IV DPR tersebut. Bulog setempat berdalih, rendahnya penyaluran tersebut disebabkan oleh belum optimalnya pencatatan keluarga pra sejahtera yang berhak menerima. “Bulog sudah tahu bahwa penyebab rendahnya penyaluran beras adalah tidak optimalnya pencatatan keluarga pra sejahtera. Maka itu jangan berdiam diri nunggu laporan. Bulog mestinya proaktif berkoordinasi dengan pihak terkait.

Bekerja lebih serius dan efektif”, papar Hermanto. Kunjungan kerja Komisi IV DPR tersebut dalam rangka melakukan pengawasan dan serap aspirasi terhadap pelaksanaan program sektor pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan. Pengawasan dilakukan untuk memastikan bahwa program berjalan sesuai dengan perencanaan. Adapun serap aspirasi, untuk mendengar pandangan dan usulan masyarakat terkait dengan pembangunan sektor pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan. Rombongan Komisi IV DPR RI dipimpin oleh Ketua Komisi Edhi Prabowo. Rombongan disertai Dirjen PSP Kementerian Pertanian, Dirjen Riset dan Pengembangan SDM Kementrian Pertanian, Dirjen Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan Kementerian Kehutanan, para pejabat dari Bulog, Pupuk Pupuk

Iskandar Muda dan Sang Hyang Seri. Selain ke Bulog, rombongan juga meninjau lokasi program Perhutanan Sosial di Nagari Sungai Buluh Batang Anai, lokasi optimalisasi alat dan mesin pertanian di kawasan persawahan Sungai Sapih, pelabuhan ikan di Bungus dan gudang pupuk PT. Pupuk Iskandar Muda. Dalam kesempatan pertemuan dengan rombongan, kelompok tani (poktan) dan kelompok tani hutan (KTH) menyampaikan, program bantuan alat dan mesin pertanian serta program perhutanan sosial bermanfaat terhadap peningkatan ekonomi dan menjaga kearifan lokal. Sebaliknya dengan nelayan, mengeluhkan peraturan KKP yang melarang penggunaan jaring dan alat tangkap yang selama ini digunakannya. “Nelayan mengeluh peraturan tersebut menyulitkan mereka untuk melaut. Jika peraturan tersebut

diberlakukan secara rigid, bisa-bisa nelayan tidak melaut dan menganggur”, ucap Hermanto “Pemerintah perlu mencari keseimbangan antara kepentingan nelayan dan lingkungan untuk kelestarian ikan dengan melakukan kajian yang mendalam dan komprehensif”, tambah legislator dari Dapil Sumbar I ini. Rangkaian kegiatan Komisi IV DPR diakhiri dengan kunjungan ke Kantor Gubernur Sumatera Barat. Disini rombongan mendengar pandangan dan pendapat Pemerintah Provinsi tentang pembangunan sektor pertanian, kehutanan, kelautan dan perikanan. Gubernur Sumbar Irwan Prayitno menyebutkan, pembangunan ketiga sektor tersebut merupakan suatu keniscayaan untuk Sumbar karena sebagian besar wilayah Sumbar merupakan lahan pertanian, hutan dan laut. (h/mat)

SURYA BUDHI

Sosok Mudah Berteman Itu Telah Berpulang

M

ANTAN Kepala Biro Humas Setdaprov Sumbar, Surya Budhi (55), berpulang ke rahmatullah, Selasa (1/8). Kepergiannya pun mengejutkan banyak pihak, mulai dari keluarga, teman, karib, kerabat, dan di lingkungan kerjanya di Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Kampar, Riau. Mobil double kabin nopol BM 8564 F yang ditumpangi Surya Budhi terlibat kecelakaan lalu lintas dengan Mikrobus BA 7989 WU di wilayah simpang Batu Bersurat Candi Muara Takus XIII Koto Kampar jalan lintas Riau-Sumbar, Minggu (31/7) malam. Akibat kecelakaan tersebut Ia sempat dirawat di Rumah Sakit Santa Maria Pekanbaru, sekitar pukul 02.00 Wib menghembuskan napas terakhirnya. “Iya benar, kepala dinas tersebut (Surya Budhi) meninggal dunia karena lakalantas. Mobil yang ditumpanginya disopiri Rifqi Ramli tabrakan dengan Mikrobus

yang dikendarai Jufri,” kata Kapolres Kampar AKBP Deni Okvianto. Peristiwa itu terjadi di Jalan Lintas Umum Sumatera Barat Riau KM 84 Desa Pulau Gadang Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar. Dari hasil analisa sementara yang dilakukan polisi dan dari hasil olah TKP, kecelakaan itu bermula dari mobil double kabin yang dikemudikan Rifqi, meluncur dari arah Sumbar menuju arah Bangkinang, bergerak melebar ke kanan jalan dan mengambil rute lawan. Pada saat bersamaan, datang dari arah berlawanan, Mikrobus BA 7989 WU. “Karena jarak yang sudah dekat dan tidak bisa dihindari, maka bagian depan mobil Rafqi bertabrakan dengan bagian depan Mitsubishi Mikrobus, sehingga menyebabkan penumpang bernama Surya Budhi (Kepala Dinas) meninggal dunia,” kata Deni. Almarhum meninggalkan satu orang istri bernama, Effie Susia Zen, dengan tiga orang

anak yang tertua bernama, Ridho Albernafsint, Vicia Elitrosint dan Muhammad Rayhan. Zardi Syahrir, Kasubag Pemberitaan Humas Pemprov Sumbar mengaku kehilangan sosok yang mudah berteman itu. Menurutnya, Surya Budhi yang biasa bergaya sederhana tidak suka berbasa-basi kalau urusan pekerjaan. “Orangnya tipe pekerja keras, ceria, mudah senyum, dan suka mencari hal-hal baru untuk sebuah kebaikan dalam bekerja. Sekarang sosok yang suka membantu itu telah tiada dan kita kehilangan,” katanya kepada Haluan usai pemakaman di Pandam Pakuburan keluarga di Talao Sapek, Kelurahan Pasie Nan Tigo, Koto Tangah, Padang. Wartawan Senior, Almudazir, yang sudah lama kenal dengan almarhum di Riau mengaku kehilangan sosok pemberi solusi tersebut. “Kepergiannya mengejutkan kita,” paparnya. Kepergiannya meninggal-

KAPOLDA Sumbar, Irjen Pol Fakhrizal, turut mengantarkan almarhum Surya Budhi, ke pemakaman keluarga di Talao Sapek, Kelurahan Pasie Nan Tigo, Kecamatan Koto Tangah, Padang Selasa (1/8). HUMAS SUMBAR

kan satu orang istri dan tiga orang anak, dua laki-laki dan perempuan. Dalam perjalanan karirnya, Surya Budhi pernah bekerja di Kanwil Deppen Sumbar tahun 1993, menjabat Kasi Ceramah Diskusi tahun 1999, Kabag Humas Pemkab Pasaman, dan Kabid Humas Pemko Padang tahun 2003. Ia juga pernah menjadi Kapala Kesbangpol tahun 2006, tahun 2009 menjadi Kabiro Humas Setdaprov Sumbar, tahun 2012 menjadi

Staf Ahli Gubernur, kemudian pindah ke Kampar tahun 2014 menjadi Kepala BPM Kabupaten Kampar, tahun 2016 Asisten Pembanguan dan terakhir ini tahun 2017 menjabat Kepala PMD. Almarhum sempat disemayamkan di rumah duka Jalan Kijang, Nomor 2, Perumnas Polonia, Air Tawar Padang. Kemudian dimakamkan di pemakaman keluarga di Talao Sapek, Pasie Nan Tigo, Kecamatan Koto Tangah Padang.(h/isr)

Redaktur: Rakhmatul Akbar

Layouter: Irv@nd


EKBIS

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

3

LPG 3 Kg Berpotensi Langka PADANG, HALUAN — Harga LPG 3 kg sejak beberapa hari belakangan merangkak naik. Selain harganya naik, persediaannya juga berpotensi langka. Ef, pemiliki pangkalan gas di Batuang Taba, Lubuk Begalung, Padang, menjual LPG 3 kg sebesar Rp19.000 per tabung. Sebelumnya, ia menjual gas tersebut Rp18.000 per tabung. Sementara itu, pada tingkat pengecer atau kedai, LPG 3 kg dijual Rp22.000 per tabung. Sehubungan dengan kenaikan harga gas itu, Ef mengatakan, di Batung Taba, kenaikkan harga gas 3 kg terjadi beberapa hari belakangan. Ia terpaksa menaikkan harga gas 3 kg karena saat membeli kepada agen juga harganya naik. Kenaikkan akhirnya berantai hingga ke tangan masyarakat. “Agen mengatakan kepada kami bahwa harga gas 3 kg naik karena dari Pertamina juga naik. Makanya, pada tingkat

bisa terus naik dalam waktu singkat. Warga Banuaran, Jasmaniar (48), heran dengan harga gas 3 kg yang terus merangkak naik. Padahal, gas tersebut sudah disubsidi oleh pemerintah untuk warga yang kurang mampu. “Dalam satu tahun ini saja sekitar tiga kali harga gas 3 kg tersebut naik, mulai dari Rp18.000, Rp20.000, hingga kini Rp22.000 per tabung. Janjinya, waktu itu gas akan kembali turun, tetapi malah makin beransur naik saja,” katanya mengeluh. Jas juga mengeluhkan soal kelangkaan stok LGP 3 kg. Ia

yang biasanya membutuhkan satu tabung gas 3 kg dalam waktu satu minggu harus berkeliling untuk mencari gas. “Gas 3 kg ini juga sering langka. Pernah dalam sehari itu tiap kedai-kedai gasnya kosong. Mereka mengatakan gas langka. Kami berharap pemerintah cepat tanggap untuk menangani masalah tersebut,” harapnya. Pengamat Ekonomi, Ronny P. Sasmita, mengatakan, kenaikan harga dikatakan wajar jika memang ada kelangkaan terjadi. Akibatnya, masyarakat berebut minta gas dan pasokan sedikit. Perbandingan yang tidak seimbang tersebut

yang membuat harga melambung. “Saya kira, pemerintah daerah harus turun tangan dengan keadaan ini karena keadaan ini terjadi berulang kali. Pemda harus segera mengonfirmasi ke Pertamina regional terkait supply dan jalur distribusi,” tuturnya. Saat ini, kata Ronny, gas sudah menjadi kebutuhan pokok. Jika kelangkaan gas terus dibiarkan, harganya akan terus menerus naik dan masyarakat akan jadi korban. Untuk itu, semua instansi terkait harus menemukan persoalan di balik kelangkaan ini. (h/win)

HARGA LPG 3 KG — Pekerja memindahkan tabung LPG 3 kg di salah satu kawasan di Padang beberapa waktu lalu. Harga LPG 3 kg di Padang saat ini merangkak naik. HUDA PUTRA

pangkalan harga terpaksa kami naikkan juga. Kami juga mendapatkan informasi kenaikkan terjadi karena kelangkaan. Diperkirakan gas 3 kg tersebut ke depan akan makin langka,” ujarnya, Selasa (1/8).

Berkaitan dengan pasokan gas 3 kg, Ef mengatakan, pasokan gas itu di pangkalannya tidak lancar. Ia harus menjemput gas langsung ke agen dalam waktu berjadwal. “Kami tidak mendapat

jatah gas setiap hari. Hanya tiga kali dalam satu minggu dan itupun harus dijemput ke agen,” ucapnya. Kenaikkan harga gas tersebut dirasakan pedih oleh masyarakat karena gas bersubsidi

Pemerintah Segera Bentuk Satgas Pendampingan Investasi JAKARTA, HALUAN — Pemerintah akan membentuk Satuan Tugas (Satgas) Pendampingan Pelaksanaan Investasi (Investment Task Force) dalam waktu dekat. Menteri Koordinator Perekonomian, Darmin Nasution, mengatakan, Satgas ini akan bertanggung jawab memonitor, melayani, dan membantu menyelesaikan perizinan, termasuk di Kawasan

Ekonomi Khusus ( KEK). “Tanggung jawab birokrasi itu adalah melayani,” ujar Darmin acara KEK: Tinta Kemerdekaan dari Pinggiran di Jakarta, Selasa (1/8), seperti dikutip dari Kompas.com. Menurut Darmin, pemerintah tidak bisa terus menerus membiarkan investor sibuk bergelut dengan mengurus izin investasi. Padahal

realisasi investasi sangat dibutuhkan untuk menyerap tenaga kerja dan mendorong pertumbuhan ekonomi. Melihat kondisi itu, pemerintah menilai perlu adanya tim khusus yang membantu menyelesaikan perizinan para investor secara cepat. Saat ini, pemerintah sedang gencar mendorong masuknya para investor ke KEK.

Kawasan ekonomi itu dikembangkan untuk mendorong atau mempercepat pertumbuhan sekaligus pemerataan ekonomi. Sejak 2012 hingga Juni 2017, pemerintah telah menetapkan 11 KEK. Ada 7 KEK bertema manufaktur dan 4 KEK bertema kepariwisataan. Pemerintah juga merencanakan ada 25 KEK sampai tahun 2019. (h/kcm)

Bank Tetap Selektif Salurkan Kredit JAKARTA, HALUAN — Bank hingga semester I-2017 masih sangat berhati-hati menyalurkan kredit ke sektor riil. Masih selektifnya bank karena khawatir pembiayaan yang ekspansif bisa memicu kembali lonjakan rasio kredit bermasalah atau non performing loans (NPL). “Kami lebih berhati-hati dan selektif dalam menyalurkan kredit untuk menjaga kualitas aset yang lebih baik, bergantung pada proyeksi ekonomi dengan harapan rasio NPL semakin membaik,” kata Presiden Direktur PT Bank CIMB Niaga, Tigor M Siahaan

www.harianhaluan.com

dalam pemaparan kinerja perusahaan semester I-2017 di Jakarta, Senin (31/7), seperti dikutip dari Koran Jakarta. Penyaluran kredit bruto perusahaan, jelas Tigor, secara tahunan atau year on year (yoy) hanya tumbuh 2,8 persen menjadi 180,25 triliun rupiah. Dari total kredit tersebut, kredit konsumer tercatat sebesar 50,43 triliun rupiah atau 28 persen dari total portofolio, sedangkan kredit usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) mencapai 35,21 triliun rupiah atau dengan porsi 20 persen. Sisanya berasal dari wholesale banking, yang terdiri dari kredit korporasi sebesar 64,29

triliun rupiah atau 35 persen serta kredit komersial sebesar 30,32 triliun rupiah atau 17 persen. Dari sisi liabilities, bank, lanjut Tigor, menghimpun dana pihak ketiga (DPK) sebesar 174,37 triliun rupiah yang didorong oleh pertumbuhan dana murah (CASA) sebesar 1,6 persen secara yoy, sehingga porsinya meningkat 233 basis poin (bps) menjadi 54,3 persen. Naik Kelas Sementara itu, capital adequacy ratio (CAR) atau rasio kecukupan modal perseroan tercatat sebesar 18,43 persen atau meningkat 81 bps yang menjadikan bank tersebut

sebagai bank pertama yang naik kelas ke Bank Umum Kegiatan Usaha (BUKU) 4. Dengan pencapaian tersebut, bank pada semester I2017 meraih laba bersih konsolidasi (unaudited) sebesar 1,4 triliun rupiah atau tumbuh 87,5 persen dan menghasilkan earnings per share (laba per saham) sebesar 54,92 rupiah. Pertumbuhan laba bersih tersebut, papar Tigor, ditopang oleh pendapatan bunga bersih atau Net Interest Income (NII) yang meningkat 8,9 persen menjadi 6,33 triliun rupiah serta penurunan pada biaya pencadangan sebesar 16,9 persen. (h/kjk)

Redaktur: Holy Adib

Layouter: Luther


4

EKONOMI

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

Inflasi Padang Nomor 2 di Sumatera

TABEL HARGA BAHAN POKOK DI PASAR RAYA PADANG Komoditas Beras Gula Minyak Goreng Tepung Terigu Daging Sapi Daging Ayam Telur Ayam Bawang Susu Jagung Ikan Garam Mie Instan Kacang Ketela Pohon

Harga 12.000 13.000 10.263 8.750 122.500 34.750 19.200 23.000 10.250 5.625 70.000 9.000 2.500 24.750 4.500

12.000 13.000 10.150 8.750 122.500 35.000 19.200 22.500 10.250 5.625 70.000 9.000 2.500 25.000 4.500

PADANG, HALUAN— Selama Juli 2017, Badan Pusat Statistik (BPS) Sumatera Barat mencatat, Padang mengalami inflasi sebesar 0,54 persen. Angka tersebut hanya selisih 0,58 persen dari persentase Pekanbaru yang mengalami inflasi tertinggi di Sumatera, sedangkan Padang menduduki posisi nomor dua di Sumatra, dan posisi 16 secara nasional.

Kg Kg Lt Kg Kg Kg Kg Kg Gr Kg Kg Kg Bks Kg Kg

Terakhir 1 Agustus 2017

Nilai Tukar Rupiah Mata Uang Nilai

Kurs JualKurs Beli

AUD

1.00

10,762.88 10,648.50

BND

1.00

9,880.42 9,777.17

CAD

1.00

10,715.72 10,605.04

CHF

1.00

13,851.81 13,707.46

CNH

1.00

1,992.44 1,971.90

CNY

1.00

1,993.36 1,973.40

DKK

1.00

2,129.64 2,107.72

EUR

1.00

15,838.47 15,674.61

GBP

1.00

17,696.31 17,517.82

INFLASI - Pesawat dari salah satu maskapai di Bandara Internasional Minangkabau, Padang Pariaman, beberapa waktu lalu. BPS Sumbar mencatat, inflasi Padang pada Juli 2017 sebesar 0,54 persen yang dipengaruhi oleh angkutan udara. DOKUMEN HALUAN

HKD

1.00

1,713.74 1,696.54

JPY

100.00

12,162.65 12,037.61

KRW

1.00

11.99

KWD

1.00

44,498.01 43,761.56

LAK

1.00

1.62

MYR

1.00

3,130.99 3,097.48

11.87 1.60

NOK

1.00

1,701.19 1,683.09

NZD

1.00

10,069.54 9,963.43

PGK

1.00

4,330.05 4,068.06

PHP

1.00

265.73

SAR

1.00

3,569.71 3,533.03

SEK

1.00

1,658.35 1,639.71

SGD

1.00

9,880.42 9,777.17

THB

1.00

402.68

USD

1.00

13,385.00 13,251.00

VND

1.00

0.59

262.81

398.41 0.58

Kelangkaan Garam Seharusnya Bisa Diprediksi Lama JAKARTA, HALUAN — Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia (KNTI) menyatakan, persoalan kelangkaaan yang menimpa komoditas garam seharusnya sudah bisa diprediksi dari jauh hari. Seharusnya sudah tidak ada lagi yang membebani kesalahan kepada cuaca. Wakil Sekjen KNTI, Niko Amrullah, di Jakarta, Selasa (1/8), menyatakan, sudah semestinya gejolak harga garam ini telah terprediksi dengan solusi inovasi teknologi dan pendampingan intensif kepada para petambak garam rakyat. “Bukan dengan mengambinghitamkan anomali cuaca,” kata Niko Amrullah, seperti dikutip dari Republika Online.

Sebelumnya, Koalisi Rakyat untuk Keadilan Perikanan (Kiara) mengingatkan fenomena kemarau basah yang kerap membuat panen garam menjadi terhambat harus bisa diantisipasi pemerintah. Sekjen Kiara Susan Herawati Romica juga menyoroti, akibat produksi garam yang terhambat, banyak petambak garam yang beralih profesi menjadi buruh kasar di berbagai kota di Indonesia. Pusat Data dan Informasi Kiara pada 2017 ini mencatat, dalam lima tahun terakhir jumlah petambak garam di Indonesia menurun drastis dari 30.668 jiwa pada 2012 menjadi 21.050 jiwa pada tahun 2016. Susan menyatakan bahwa kebijakan impor garam berimpli

kasi besar terhadap penurunan jumlah petambak garam di Indonesia. Sebelumnya, Gubernur Jawa Timur Soekarwo menyatakan krisis garam yang terjadi selama beberapa pekan terakhir merupakan imbas dari cuaca buruk berkepanjangan selama kurun 1-2 tahun terakhir, sehingga produksi tambak garam turun drastis. Di Jawa Timur kalau mataharinya bagus, produk garam mencapai 174 ribu ton per bulan. “Maka, karena ini terlalu banyak hujan dan sering kondisinya mendung, (produksi) turun menjadi 123 ribu ton, sehingga minus,” tutur Soekarwo usai menghadiri peringatan Hari Koperasi di GOR Lembu Peteng Tulungagung, Jumat (21/7). (h/rol)

Kepala BPS Sumbar, Sukardi, mengatakan, laju inflasi Padang disumbang oleh komoditas angkutan udara sebesar 0,66 persen. “Laju inflasi Padang dipengaruhi oleh angkutan udara, sedangkan laju inflasi Bukittinggi dipengaruhi oleh harga pangan, yaitu bawang merah,” ujarnya di Padang, Selasa (1/8). Mengenai penyebab inflasi di Kota Padang, Sukardi memaparkan, hal itu terjadi karena ada peningkatan indeks pada lima kelompok pengeluaran, yaitu kelompok makanan jadi, minuman, rokok dan tembakau sebesar 0,78 persen, kelompok perumahan, air, listrik, gas, dan bahan bakar sebesar 0,17 persen, kelompok kesehatan sebesar 0,04 persen, kelompok pendidikan, rekr easi, dan olahraga sebesar 2,94 persen dan kelompok transportasi, komunikasi dan jasa keuangan sebesar 3,52 persen. “Dari 23 kota IHK di pulau Sumatera 15 kota mengalami inflasi dan delapan kota mengalami deflasi. Inflasi tertinggi terjadi di Kota Pekanbaru sebesar 0,58 persen dan terendah terjadi di Kota Meulaboh sebesar 0,01 persen. Deflasi tertinggi terjadi di Kota adalah Kota Padangsidempuan sebesar 0,50 persen dan deflasi terendah terjadi di Kota Metro sebesar -0,07 persen,” tuturnya. Sementara itu, Bukittinggi, kata Sukardi, mengalami inflasi sebesar 0,09 persen. Inflasi Bukittinggi berada pada nomor 13 di Sumatra dan posisi 51 secara nasional. (h/win)

KURANG KEBERPIHAKAN

Industri Mikro Kecil Anjlok PADANG, HALUAN—Badan Pusat Statistik mencatat, pertumbuhan industri manufaktur mikro dan kecil pada kuart al kedua tahun ini berada pada kisaran 2,5 persen. Angka tersebut, anjlok secara signifikan dibandingkan pertumbuhan industri manufaktur mikro dan kecil pada kuartal pertama tahun ini yang mencapai 6,63 persen. Kepala BPS, Suhariyanto, dalam konferensi pers mengungkapkan, kurangnya keberpihakan terhadap pelaku industri mikro kecil menjadi salah satu alasan sektor tersebut merosot pada kuartal kedua. Apalagi, pelaku

usaha di sektor ini biasanya tidak memiliki cukup modal yang kuat untuk terus eksis. “Harusnya keberpihakan kita ke sana, karena dia perusahaan kecil yang perlu dibantu. Perlu diketahui, perusahaan industri mikro kecil buka tutupnya gampang sekali,” ujar Suhariyanto di Jakarta, Selasa (1/8), seperti dikutip dari Viva News. Minimnya modal yang digelontorkan, membuat strategi pemasaran perusahaan mikro dan kecil terbatas sehingga pada akhirnya, para perusahaan yang memiliki produk menarik, tidak mampu memaksimalkan poten

sinya karena keterbatasan angga ran yang dimiliki oleh perusa haan itu sendiri. “Kalau dia pemasarannya tradi sional, sedangkan yang lain online. Permodalan perlu dibantu. Biasanya mereka sudah bagus,” ucapnya. Dengan melihat berbagai potensi perusahaan industri mikro dan kecil, Kecuk mengakui, pertumbuhan sektor tersebut selama kuartal kedua lebih kecil dari yang dibayangkan. Apalagi, pada kuartal pertama tahun ini pertumbuhan sektor tersebut secara year on year mampu tumbuh 6,63 persen. “Ini agak tidak biasa. Ini termasuk kecil. Ini kecil banget,” tuturnya. (h/vvn)

Sebaran Koperasi Belum Merata JAKARTA, HALUAN—Pemerin tah akan mendorong diversifikasi koperasi sehingga tidak hanya berkutat pada aktivitas simpan, pinjam, dan distribusi. Langkah tersebut diharapkan dapat meningkatkan pemerataan sebaran koperasi yang selama ini di dominasi di Pulau Jawa dan Sumatera. Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Bambang Brodjonegoro, ingin membawa koperasi dalam tataran ekonomi yang lebih luas. Sebab, di negara lain, koperasi bisa masuk ke semua sektor usaha. “Makanya kita akan bikin klasifikasi yang ekspor, infrastuktur maupun simpan pinjam supaya ada diversifikasi. Ke depan mungkin nanti bisa tambahkan lagi, mungkin sektor pariwisata atau lain yang sudah bisa dimasuki oleh koperasi,” ujar Bambang setelah memberikan anugerah kepada 11 koperasi penggerak pembangunan, di Kantor Bappenas, Jakarta, Senin (31/7). Bambang mengungkapkan, hingga 5 Juli 2017, jumlah koperasi sebanyak 152.282 unit, terdiri dari koperasi konsumen 97.931 unit (64,31 persen), koperasi jasa 3.661 unit (2,40 persen) dan koperasi pemasaran 3.310 unit (2,17 persen). Dengan jumlah anggota 26,8 juta. Sementara itu, volume usaha koperasi tercatat sebesar 176,3 triliun rupiah dan sisa hasil usaha senilai 6,2 triliun rupiah. Sayangwww.harianhaluan.com

nya, jika dilihat dari sebarannya, Jawa paling mendominasi dengan jumlah koperasi mencapai 76.971 unit dan Sumatera 30.478 unit. “Nah, kenapa daerah lain belum? Menurut saya, solusinya adalah tidak dengan replikasi koperasi simpan pinjam ke tempat lain. Tapi, justru kita harus melihat peluang-peluang usaha apa yang cocok di Kalimantan, Sulawesi, sampai Maluku dan Papua. Di situlah kita kembangkan koperasi, tanpa harus dibuat seperti di Jawa dan Sumatera. Seperti di Papua yang banyak rempahrempah. Kira arahkan ke sektor industri lah atau pertanian kalau di luar Jawa dan Sumatera,” ujar Bambang, seperti dikutip dari Koran Jakarta. Menurutnya, peran koperasi seharusnya bukan hanya dilihat dari jumlahnya, tapi seberapa besar kontribusinya terhadap pembangunan. Bappenas ingin koperasi bersaing dan punya daya tawar yang sama, baik dengan perusahaan- perusahaan BUMN maupun perusahaan swasta. Keuangan Inklusi Keberadaan koperasi, kata Bambang, juga bisa menjadi cara untuk mempercepat program keuangan inklusif. Dia berharap masyarakat makin terakses ke sektor keuangan. “Dan itu merupakan lahan bagi koperasi karena koperasi itu kan milik bersama adanya di komunitas, sehingga kita harapkan tidak hanya bank yang bertanggung jawab pada keuangan inklusi, t api justru

koperasi. Menurut saya, koperasi simpan pinjam dan bank saling melengkapi,” tuturnya. Keberadaan koperasi, kata Bambang, juga bisa mengurangi kebergantungan masyarakat ke rentenir. Apalagi dengan kekhasan koperasi yang menjangkau micro finance, sementara akses ke perbankan sangat terbatas bahkan sulit. Sementara itu, salah satu pimpinan koperasi yang mendapat anugerah Bappenas, Koperasi Baitul Qoradh Baburrayyan, Rizwan Husin, mengaku selama ini fasilitas pemerintah cukup bagus dalam mendukung kegiatan perkoperasian di daerah. Hanya saja, beberapa kesulitan masih ditemuinya. Pertama soal kebijakan perpajakan, di mana koperasi setiap transaksi antara tengkulak dengan koperasi dikenakan PPH 0,25 persen bagi tengkulak yang tidak memiliki NPWP, sedangkan teng kulak yang ber-NPWP dikenakan pajak 0,5 persen. “Kalau kita jual kepada sesama koperasi dikenai pajak PPN 10 persen,” ucapnya. Tentu ini yang terkena imbasnya petani. Mereka akan ditekan oleh tengkulak,” kata Rizwan. Hambatan lain, fasilitas badan karantina atau kantor untuk mendapatkan surat keterangan asal bar ang. Saat ini, untuk menguji produk, mereka harus mendatangkan penguji dari instansi karantina pemerintah yang membutuhkan waktu lama. (h/kjk) Redaktur: Holy Adib

Layouter: Yohanes


5

INIPO

7102 SUTSUGA 2 ,UBAR H 8341 hadiakluzD 9

mumU nairaH

takaraysaM napudiheK naksadrecneM

naramecneP laoyneM kiaB amaN

n a r amec ne p h ilad n agne d ayn ad ap .kiab aman n akp a r ahgne m silune p ri h ka reT kilbup tabajep irad latnem nakiabrep padahret gnuggnisret hadum kadit raga hadum ulalret akij aneraK .nakitirk nakiti r k kut ne b nagned gnuggnisret aud abminem gnay naidajek-naidajek -amid tujnalreb naka sennU awsisaham idajnem tapad ini laH .naped as supmak-supmak igab kurub nedeserp helo kiti r kid akerem aki tek aynnial -alem tapad supmak kahip ,awsisaham naramecnep nakadnit sata nakrop .kiab aman -ajep arap iapmas nagnaj rihkareT -uata nakitirk padahret itna kilbup tab halinI .raul kahip irad nakusam nup a k i t e k i s a r k o m e d n a k a m a n i d g n ay n aki a pm ayne m t a p a d gn a r o p a i t e s nagnaJ .kiab uti igales ayntapadnep -ahret namakgnubmep idajret iapmas -anuggnem nagned taykar araus pad n a r a me c n e p te r ak la s a P- la s a P n ak .kiab aman kutnu naitkubmep nakukal pukuC nakiabrep nagned kitirk makgnubmem -renik naktahilrepmem nupuata ajrenik gnay apa nagned iauses kadit gnay aj gnuggnisret halam nakuB .nak hutid .aynkiab aman nakramecid asarem nad masid gnay nakitirk aguj tagni id ulreP ,nakiabrep kutnu atam-atames uti nakiap irad laisos lortnok nad nailudepek kutneb gnubid nailudepek iapmas nagnaJ .taykar *** .isasilanimirk nagned mak

.kiab aman naramecnep gnatnet arac repid surah gnay lah aparebeb adA a n a d i p k a d n i t n agn e d t i a k r e t s a le j nupikseM .kiab aman naramecnep asnart nad isamrofni gnadnu-gnadnu ,isiverid halet )ETI UU( kinortkele isk eynem kadit ini lah ajas patet numan .nahalasamrep nakiasel hasimep nautnetek aynada ulreP ecnep nad kitirk naiapmaynep aratna awhab tagniid ulreP .kiab aman naram -macamreb tapad kitirk naiapmaynep kanul araces uti kiaB .kutneb macam halpatet uti ,numaN .sakras nupuata -udepek kutneb ayntafis gnay nakitirk ulrep gnilaP .nial kahip padahret nail padahret kitirk halada ihawab siragid idajnem iapmas n agn aj ha t ni re me p taykar padaret namakgnubmep ayapu .hatniremep helo -itek irad rihal utnet kitirk paiteS kitirkret raga naujutreb nad nasaupkad - ed ade b reB . nahabu re p nakukale m -salej gnay kiab aman naramecnep nagn nad nakhutajnem kutnu naujutreb salej tabatram nad takrah nakhutnurem -usam id tapad urab ini laH .gnaroeses .kiab aman naramecnep hanarek nak nasup ahgne p halada ayn tujnaleS naramecnep anadip kadnit padahret laH .kilbup tabajep padahret kiab aman iska ignarugnem kutnu tagnignem ini -ahret kitirk itna uata namakgnubmep arap iapmas nagnaJ .kilbup tabajep pad hu r ule s n ak r o p ale m kilbu p t abaje p - ek nak tamalaid gnay kiti r k ku t ne b

n a k i t i r k m ag a i p n a i r e b m e p t i a k r e t asarem sennU kahiP .sennU awsisaham itkid ketsirnem nad akerem kiab aman audek nagnitso p tabi ka n ak r amecid aidem id iridnes akerem awsisaham hserfer em naka aynutnet ini laH .laisos ay n a d a n a k a a t i k n a t ag n i i l a b m e k .ini itrepes susak-susak raseb naitahrep idajnem atirP susaK inmO SR kahip helo tagug id aid akitek lia m- e nagned tiak re t lano isan re t n I adapek SR nanayalep tiakret natahruc i d a j n e m n u p i n i s u s a K . ay n n a m e t uti asam adap lanoisan naitahrep rauliD .atirP kutnu niok nakareg aggnih s u s a k - s u s a k i g a l k ay n a b h i s a m u t i silunep gnay kiab aman naramecnep -animirk ayapu utaus nakapurem asar .namakgnubmep uata isasil nakaes hatniremep ,utigeb numaN ayn hadum utigeb irad rajaleb kadit ki ab aman na r amec ne p lasaP- lasaP .isasilanimirk tala nakidajid tapad gnay tapad gnaro paites ,kadit anamiagaB nad natamrohek awhab ismusareb ajas narukU .gnaresid halet aynkiab aman ay n i d a j r e t a n a m i ag a b r a d n a t s u a t a halkadit ini kiab aman naramecnep a s a r e m a k i j g n i t n e p r e t l a H . s a le j -ropalem tapad aynaman nakramecret .bijawreb kahipek nak h a l k a d i t ay n u t n e t i n i n a i d a j e K abocnem kitirkgnep arap akitek tahes akerem nahalam kitirkgnem kutnu .kiab aman nakramecnem halet arikid -ibreb akitek latnek tagnas satifitejbuS

?gnuggnaM natabmeJ nugnabiD napaK ayaS .namaraP atokilaW kaP mukialaumalassA naka nap ak ,namairaP atoK gnuggnaM agr aw igal utas ini gnuggnaM id natabmej nugnabid ujunem apA gnapmis irad nalaj gnarakes ,kap natabmej nakgnades ,aud rulaj hadus heraN k ayn a b h a dus n a d u t as hisa m uti gnuggn aM hadus ini uggnim aud malaD .nabrok nakamem aradnegnep anerak iagnus kusam gnay libom aud .kap utas hisam aynnatabmej ualak uhat kadit .malasaW .kaP hisak amireT xxxx58683280 iraD

senahoY :retuoyaL

DM ynanaF temsI:rutkadeR

nawaiteS ureH HBL mukuH nautnaB idbagneP gnarameS

P

lasaP tiakret NAHALASAMRE kiab aman naramecnep terak k u t n u t al a i d ajne m i l a b mek akitek idajret ini laH .namakgnubmep gn a r ame s i rege n sa tis r evi nu ka hip - sisaham aud n ak r o p ale m ) sennU ( gnarameS sebatserloP adapek aynaw .kiab aman naramecnep naagud sata nakropalid sennU awsisaham audeK 013 lasaP padahret naraggnalep sata .ETI UU 54 lasaP nad PHUK -aggnu nakanerakid ini naropaleP tiakret laisos aidemid akerem nah itkid ketsirnem padahret nakitirk

,nalubeS aredneB emsilanoisaN kupuP

B

gnay asgnab halada aisenodnI A S G N A .amaga nad sar ,ukus ,ayadub naka ayak awij nagned natiakreb tagnas tubesret laH iagabreB .aisenodnI asgnab emsilanoisan aisenodnI asgnaB helo ipadahid gnay halasam ,naruggnagnep ,naniksimek halasam irad ialum naklubminem,ayniagabes nial nad emsiroret .nahalasamrep kaynab asar aynhadner halada aynutas halaS kadit uti laH .aisenodnI asgnaB emsilanoisan hibel takaraysam anerak ,irikgnupid asib irad aynpudih nagnusgnalek kutnu hilimem uata iggniT .aragen kutnu nakrikimem adap tapad aguj emsilanoisan asar aynhadner gnay tarab ayadub-ayadub irad ihuragnepid mem nad kusam aynhadum tagnas nagned aynirid itaj gnay aisenodnI ayadub ihuragnep .rumit ayadub halada ilakes gnitnep tagnas emsilanoisan asaR idajnem asib kutnu aisenodnI asgnab igab , nredom gnay asgnab ,ujam gnay asgnab nad lida ,iamad nad nama gnay asgnab ,adnaleB nahajajnep asam adaP .arethajes naayajek kacnup iapacnem aisenodnI asgnaB gnaujep-gnaujep anamiD emilanoisan asar iapmas gnabas irad utasreb atik uluhadret irad irid naksabebmem kutnu ekuarem .hajajnep asar aynada akij dujuwret asib uti laH takaraysam id iggnit gnay emsilanoisan mem asib atik itkubret halet nad aisenodnI odnI kilbupeR naakedremek nakisamalkorp laH .iggnit gnay gnauj tagnames nagned aisen -oisan nanahatek adap huragnepreb tubesret .aisenodnI asgnab lan asgnab adap emsilanoisan ,nagnakaleB atic-atiC .radup ialum paggnaid ini aisenodnI -ubmep malad mutnacret gnay emsilanoisan taas 5491 )DUU( rasaD gnadnU-gnadnU naak tagnames malad ek hutneynem kadit ini nasadnal aggniheS .aragenreb nad asgnabreb -enem atayn-atayn gnay emsilanoisan rasad taykar nalidaek nad naarethajesek naksag helo nakitahrepid muleb aisenodnI hurules taykar ayntabikA .aragen araggneleynep id laisos kalojeg lubmit ,atirednem nikam .anam-anam suires kadit hatniremep nakbabesid utI tagnas ini isidnoK .taykar nakarethajesnem asgnab igab nakulimem nad naknitahirpmem mala naayakek nagned raseb utigeb gnay naasgnabek laisos isidnoK .haur hapmilem aynhadner nikam nakbabesid kurbma gnay hur naka ini asgnab nenopmok naradasek tapet aynkaga naasgnabek isorE .emsilanoisan gnay sinork tikaynep nakismusnagnem kutnu .asgnab kana ipaggnihgnem emsitoirtap nad emsilanoisan tagnameS .nakugarid inik aisenodnI adum nagnalak kana nagnalak id turus hadus uti tagnameS halas iagabes paggnaid isasilabolg nerT .adum adum kana kaynab ini taaS .aynucimep utas ,uti isasilabolg nert malad kabejret gnay aynbawaj gnuggnat apul akerem aggnihes .aragen nad asgnab gnuggnup gnalut iagabes gnay adum kana aynkaynab ,hotnoC nuhat paites aynakgna gnay abokran kabejret kabejret aguj akereM .takgninem gnurednec gnanes hibel ,aruh-aruh pudih ,satilanimirk sura teresret nad ,rajale b naklaggninem naikimed isidnoK .larebil gnay labolg ayadub -silanoisan nupiksem ,naknitahirpmem tagnas aynhunepes muleb adum kana nagnalak id em gnay adum kana kaynab hisam anerak rutnul .isatserpreb tagnames nakhubmunem ilabmek kutnU -parahid ,adum kana nagnalak id emsilanoisan ,imahapid nikames alisacnaP ialin-ialin nak harajes ilabmek tahilem nad gnunerem ulrep atiK .alisacnaP ialin-ialin nad adumep adumep anamiagab ilabmek naksumurem nanugnabmep padahret harpikreb tapad margorp tawel ,aynaneraK .aragen nad asgnab id nalub utas amales aredneb narabignep lobmis idajnem asib nakparahid ini 7102 sutsugA )*( .iridnes uti emsilanoisan asar kupumem

emsinaulaH gK 3 GPL ,lahaM nialeS akgnaL isnetopreB margorp ada surah aynitrepeS awtas itrepes gnudnagneM epaV nariaC radereB abokraN osar MBB olup oda iapmas naJ .abokran

moc.naulahnairah.www


OPINI

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Bendera Sebulan, Pupuk Nasionalisme

B

ANGSA Indonesia adalah bangsa yang kaya akan budaya, suku, ras dan agama. Hal tersebut sangat berkaitan dengan jiwa nasionalisme bangsa Indonesia. Berbagai masalah yang dihadapi oleh Bangsa Indonesia mulai dari masalah kemiskinan, pengangguran, terorisme dan lain sebagainya,menimbulkan banyak permasalahan. Salah satunya adalah rendahnya rasa nasionalisme Bangsa Indonesia. Hal itu tidak bisa dipungkiri, karena masyarakat lebih memilih untuk kelangsungan hidupnya dari pada memikirkan untuk negara. Tinggi atau rendahnya rasa nasionalisme juga dapat dipengaruhi dari budaya-budaya barat yang dengan sangat mudahnya masuk dan mem pengaruhi budaya Indonesia yang jati dirinya adalah budaya timur. Rasa nasionalisme sangat penting sekali bagi bangsa Indonesia untuk bisa menjadi bangsa yang maju, bangsa yang modern , bangsa yang aman dan damai, adil dan sejahtera. Pada masa penjajahan Belanda, Bangsa Indonesia mencapai puncak kejayaan rasa nasionalime Dimana pejuang-pejuang terdahulu kita bersatu dari sabang sampai merauke untuk membebaskan diri dari penjajah. Hal itu bisa terwujud jika adanya rasa nasionalisme yang tinggi di masyarakat Indonesia dan telah terbukti kita bisa mem proklamasikan kemerdekaan Republik Indo nesia dengan semangat juang yang tinggi. Hal tersebut berpengaruh pada ketahanan nasional bangsa Indonesia. Belakangan, nasionalisme pada bangsa Indonesia ini dianggap mulai pudar. Cita-cita nasionalisme yang tercantum dalam pembukaan Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 saat ini tidak menyentuh ke dalam semangat berbangsa dan bernegara. Sehingga landasan dasar nasionalisme yang nyata-nyata menegaskan kesejahteraan dan keadilan rakyat seluruh Indonesia belum diperhatikan oleh penyelenggara negara. Akibatnya rakyat makin menderita, timbul gejolak sosial di mana-mana. Itu disebabkan pemerintah tidak serius mensejahterakan rakyat. Kondisi ini sangat memprihatinkan dan memilukan bagi bangsa yang begitu besar dengan kekayaan alam melimpah ruah. Kondisi sosial kebangsaan yang ambruk disebabkan makin rendahnya kesadaran komponen bangsa ini akan ruh nasionalisme. Erosi kebangsaan agaknya tepat untuk mengansumsikan penyakit kronis yang menghinggapi anak bangsa. Semangat nasionalisme dan patriotisme kalangan muda Indonesia kini diragukan. Semangat itu sudah surut di kalangan anak muda. Tren globalisasi dianggap sebagai salah satu pemicunya. Saat ini banyak anak muda yang terjebak dalam tren globalisasi itu, sehingga mereka lupa tanggung jawabnya sebagai tulang punggung bangsa dan negara. Contoh, banyaknya anak muda yang terjebak narkoba yang angkanya setiap tahun cenderung meningkat. Mereka juga terjebak kriminalitas, hidup hura-hura, lebih senang meninggalkan belajar, dan terseret arus budaya global yang liberal. Kondisi demikian sangat memprihatinkan, meskipun nasionalisme di kalangan anak muda belum sepenuhnya luntur karena masih banyak anak muda yang berprestasi. Untuk kembali menumbuhkan semangat nasionalisme di kalangan anak muda, diharapkan nilai-nilai Pancasila semakin dipahami, merenung dan melihat kembali sejarah pemuda dan nilai-nilai Pancasila. Kita perlu merumuskan kembali bagaimana pemuda dapat berkiprah terhadap pembangunan bangsa dan negara. Karenanya, lewat program pengibaran bendera selama satu bulan di Agustus 2017 ini diharapkan bisa menjadi simbol memupuk rasa nasionalisme itu sendiri. (*)

Haluanisme Selain Mahal, LPG 3 Kg Berpotensi Langka Sepertinya harus ada program seperti satwa Cairan Vape Mengandung Narkoba Beredar Jan sampai ado pulo BBM raso narkoba.

www.harianhaluan.com

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

5

Menyoal Pencemaran Nama Baik

Heru Setiawan Pengabdi Bantuan Hukum LBH Semarang

P

ERMASALAHAN terkait Pasal karet pencemaran nama baik kembali menjadi alat untuk pembungkaman. Hal ini terjadi ketika pihak universitas negeri semarang (Unnes) melaporkan dua mahasiswanya kepada Polrestabes Semarang atas dugaan pencemaran nama baik. Kedua mahasiswa Unnes dilaporkan atas pelanggaran terhadap Pasal 310 KUHP dan Pasal 45 UU ITE. Pelaporan ini dikarenakan unggahan mereka dimedia sosial terkait kritikan terhadap menristek dikti

terkait pemberian piagam kritikan mahasiswa Unnes. Pihak Unnes merasa nama baik mereka dan menristek dikti dicemarkan akibat postingan kedua mahasiswa mereka sendiri di media sosial. Hal ini tentunya akan me refresh kembali ingatan kita akan adanya kasus-kasus seperti ini. Kasus Prita menjadi perhatian besar ketika dia di gugat oleh pihak RS Omni Internasional terkait dengan e-mail curhatan terkait pelayanan RS kepada temannya. Kasus inipun menjadi perhatian nasional pada masa itu hingga gerakan koin untuk Prita. Diluar itu masih banyak lagi kasus-kasus pencemaran nama baik yang penulis rasa merupakan suatu upaya kriminalisasi atau pembungkaman. Namun begitu, pemerintah seakan tidak belajar dari begitu mudah nya Pasal-Pasal pencemaran nama baik yang dapat dijadikan alat kriminalisasi. Bagaimana tidak, setiap orang dapat saja berasumsi bahwa kehormatan dan nama baiknya telah diserang. Ukuran atau standar bagaimana terjadinya pencemaran nama baik ini tidaklah jelas. Hal terpenting jika merasa tercemarkan namanya dapat melaporkan kepihak berwajib. Kejadian ini tentunya tidaklah sehat ketika para pengkritik mencoba untuk mengkritik malahan mereka dikira telah mencemarkan nama baik. Subjetifitas sangat kental ketika berbi-

cara tentang pencemaran nama baik. Ada beberapa hal yang harus diper jelas terkait dengan tindak pidana pencemaran nama baik. Meskipun undang-undang informasi dan transa ksi elektronik (UU ITE) telah direvisi, namun tetap saja hal ini tidak menye lesaikan permasalahan. Perlu adanya ketentuan pemisah antara penyampaian kritik dan pence maran nama baik. Perlu diingat bahwa penyampaian kritik dapat bermacammacam bentuk. Baik itu secara lunak ataupun sarkas. Namun, itu tetaplah kritikan yang sifatnya bentuk kepedulian terhadap pihak lain. Paling perlu digaris bawahi adalah kritik terhadap pemerintah jangan sampai menjadi upaya pembungkaman teradap rakyat oleh pemerintah. Setiap kritik tentu lahir dari ketidakpuasan dan bertujuan agar terkritik melakukan perubahan. Berbeda dengan pencemaran nama baik yang jelasjelas bertujuan untuk menjatuhkan dan meruntuhkan harkat dan martabat seseorang. Hal ini baru dapat di masukan keranah pencemaran nama baik. Selanjutnya adalah penghapusan terhadap tindak pidana pencemaran nama baik terhadap pejabat publik. Hal ini mengingat untuk mengurangi aksi pembungkaman atau anti kritik terhadap pejabat publik. Jangan sampai para pejabat publik melaporkan seluruh bentuk kritik yang dialamatkan ke-

padanya dengan dalih pencemaran nama baik. Terakhir penulis mengharapkan perbaikan mental dari pejabat publik agar tidak mudah tersinggung terhadap kritikan. Karena jika terlalu mudah tersinggung dengan bentuk kritikan kejadian-kejadian yang menimba dua mahasiswa Unnes akan berlanjut dimasa depan. Hal ini dapat menjadi preseden buruk bagi kampus-kampus lainnya ketika mereka dikritik oleh mahasiswa, pihak kampus dapat melaporkan atas tindakan pencemaran nama baik. Terakhir jangan sampai para pejabat publik anti terhadap kritikan ataupun masukan dari pihak luar. Inilah yang dinamakan demokrasi ketika setiap orang dapat menyampaikan pendapatnya selagi itu baik. Jangan sampai terjadi pembungkaman terhadap suara rakyat dengan menggunakan Pasal-Pasal karet pencemaran nama baik. Cukup lakukan pembuktian untuk membungkam kritik dengan perbaikan kinerja ataupun memperlihatkan kinerja yang tidak sesuai dengan apa yang dituhkan. Bukan malah tersinggung dan merasa dicemarkan nama baiknya. Perlu di ingat juga kritikan yang disam paikan itu semata-mata untuk perbaikan, bentuk kepedulian dan kontrol sosial dari rakyat. Jangan sampai kepedulian dibung kam dengan kriminalisasi. ***

Kapan Dibangun Jembatan Manggung? Assalamualaikum Pak Walikota Paraman. Saya warga Manggung Kota Pariaman, kapan akan dibangun jembatan di Manggung ini satu lagi pak, sekarang jalan dari simpang Apa menuju Nareh sudah jalur dua, sedangkan jembatan Manggung itu masih satu dan sudah banyak memakan korban. Dalam dua minggu ini sudah dua mobil yang masuk sungai karena pengendara tidak tahu kalau jembatannya masih satu pak. Terima kasih Pak. Wasalam. Dari 08238685xxxx

Redaktur:Ismet Fanany MD

Layouter: Yohanes


SAMBUNGAN

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

7

60 Hektare ..................................... Dari Halaman. 1 Jaksa............................................... Dari Halaman. 1 atau pembuatan parit agar api tidak meluas,” jelasnya. Pihaknya bersama perusahaan PT Agrowiratama, TNI dan Polri terus berupaya memadamkan api. Salah satunya adalah dengan membuat parit berupa lubang besar agar api tidak meluas. “Saat ini alat berat sedang bekerja membuat parit di sekiling lokasi kebakaran. Mudah-mudahan api cepat padam,” harapnya. Tri Wahluyo mengimbau masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan di musim kemarau ini. Sebab, rumah d an lahan perkebunan sangat mudah terbakar.

Budi Samiadji, Kepala Seksi Observasi dan Informasi BMKG Padang Pariaman s ebelumnya menyebutkan, sejumlah daerah di Sumatera Barat masuk dalam kategori sangat mudah terbakar seiring mulai masuknya musim kering. Selain Pasbar, sejumlah daerah yang potensial itu adalah Kabupaten Limapuluh Kota tepatnya di Kecamatan Kapur IX, Padang Pariaman, Kota Pariaman, Padang, Pesisir Selatan, Solok Selatan bagian timur, dan Sijunjung bagian timur. Sementara itu di wilayah provinsi tetangga seperti Riau dan

Jambi, malah seluruh wilayahnya masuk dalam kategori ‘sangat mudah’ terjadi kebakaran lahan. Apalagi, imbuhnya, untuk angin dari arah tenggara. Artinya, jika terjadi kebakaran lahan di wilayah Jambi dan Sumatera Selatan bisa mempengaruhi wilayah Sumbar. Ia memaparkan dari gambaran cuaca, secara klimatologi dan historis wilayah Sumbar merupakan daerah minim hujan. Untuk itu, pemerintah daerah dan masyarakat perlu memaspadai potensi kebakaran lahan yang hampir setiap tahun melanda kawasan lahan dan hutan di Sumatera. (h/idn)

Novel.............................................. Dari Halaman. 1 pertama kali KPK menawarkan bantuan, tawaran itu sempat ditolak. Namun kini malah Polri membuka kerja sama. “Oleh karena itu, perlu kerja sama dengan KPK karena terkait KPK. Sebab, awalawal investigasi pernah KPK akan membantu tetapi ditolak karena bukan tupoksi KPK,” ucap Novel. Novel merupakan penyidik KPK yang juga mantan anggota kepolisian. Sebelumnya, dia juga telah mendapatkan informasi mengenai teror untuknya ini dari rekannya di Densus 88 Antiteror. Polri belum berkomentar mengenai pernyataan Novel itu. Pada Senin kemarin, Tito mengakui kinerja polisi dalam mengusut kasus Novel selama ini dipandang kurang kredibel. Untuk itu, pihaknya meminta publik mempercayakan pengusutan kasus tersebut kepada Polri dan tim KPK, yang dinilai kredibel. “Nah, selama ini juga tim Polri bekerja, oke kalau mungkin misalnya kalau dianggap kurang kredibel, saya kira tim dari KPK sangat dipercayai publik, dan kredibel. Oleh karena itulah kita berpikir kenapa tidak digabungkan dengan KPK supaya bersamasama, sebaiknya kita percayai kedua lembaga ini, baik Polri dan KPK,” tutur Tito. Sementara itu, KPK menyebut belum ada tim bersama-sama dengan Polri dalam rangka investigasi. Lagi pula, KPK menyebut investigasi kasus Novel merupakan ranah pidana umum yang berarti di luar kewenangan KPK. “Belum ada tim, dalam artian tim

yang bersama-sama melakukan investigasi, seperti yang disampaikan Kapolri, karena investigasi tersebut bersifat pro justitia dan berada di ranah pidana umum, tentu kewenangan saat itu berada di Polri,” kata Kabiro Humas KPK Febri Diansyah. Namun KPK menyambut positif pertemuan antara Presiden Jokowi dan Kapolri kemarin. KPK pun siap berkoordinasi dengan Polri selanjutnya dalam rangka penuntasan kasus Novel. “Tentu, kita mencoba melihat pertemuan Kapolri ke Presiden kemarin sebagai hal positif. Perhatian Presiden pada teror terhadap Novel yang sejak awal langsung mengutuk dan memerintahkan Kapolri, dan setelah 111 hari kemudian memanggil Kapolri, perlu kita hargai. Harapannya, setelah ini ada percepatan pengusutan hingga pelaku ditemukan,” ujar Febri. ovel Baswedan juga menilai, apabila tim gabungan pencari fakta (TGPF) jadi dibentuk, hal itu menguntungkan Polri. Tim tersebut, menurut Novel, bisa menjadi legitimasi Polri. “Tentang TGPF mestinya Kapolri diuntungkan bila dibentuk TGPF, sehingga bisa digunakan untuk melihat secara objektif proses yang sekarang berjalan sekaligus bisa menjadi legitimasi bagi Kapolri untuk menindak oknum yang terlibat,” kata. Namun, apabila Polri tetap bergerak sendiri, Novel menyebut pengusutan teror kepadanya dan para pegawai KPK tak akan pernah selesai. “Terhadap proses penyidikan pelaku teror terhadap saya,

saya yakin tidak akan diungkap oleh Polri bila proses dilakukan sendiri sehingga upaya menggandeng pihak lain (KPK) dikhawatirkan hanya untuk pembenaran seolah-olah dilakukan dengan serius,” ucap Novel. Polisi Terbang ke Singapura Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rikwanto menyebutkan, dalam waktu dekat pihaknya dan KPK akan berangkat ke Singapura untuk meminta keterangan kepada penyidik KPK Novel Baswedan. Polisi memerlukan keterangan Novel sebagai korban dalam peristiwa penyiraman air keras yang terjadi April silam. “Sudah dua kali ke Singapura pada waktu itu. Katanya (tidak bisa dimintai keterangan) karena alasan kesehatan. Kita kalau mau ambil keterangan Saudara Novel kan harus meminta petunjuk dokter dulu yang merawatnya. Apakah sudah diperbolehkan atau belum berkaitan dengan kesehatannya,” jelas Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rikwanto di gedung Rupatama, Mabes Polri, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (1/8/). Meski sudah ada rencana dari pihak polisi untuk meminta keterangan Novel di Singapura, Rikwanto tidak dapat menyebutkan tanggal tepatnya. ”Kita dalam waktu dekat bersama KPK, tim gabungan dengan KPK. Ini rencananya dalam waktu dekat ini ke sana. Tapi waktunya belum ditentukan,” ujar Rikwanto. (h/okz)

Kejar .............................................. Dari Halaman. 1 Di lapangan, menurut Defika ada tim sembilan yang bekerja dan memiliki tanggung jawab dalam pembebasan lahan. “Dengan pola demikian, mustahil seorang YSN bisa melakukan perbuat an yang disangkakan penyidik sendirian. Itu nantinya yang akan dibuka. Kalau nanti ada tersangka lain, sah-sah saja. Malahan, semestinya demikian. Ada aktor utama yang bisa jadi mengendalikan YSN dalam melakukan perbuatan melanggar hukum,” papar Defika. Dengan adanya dugaan YSN dikendalikan atau hanya dapat perintah, pihaknya menurut Defika akan mengajukan permintaan justice collaborator. “Semoga pengajuan itu dikabulkan, agar kasus ini bisa terbuka secara gamblang ke tengah publik. Pendapat saya, kasus ini adalah muara dari buruknya proses penganggaran yang ada di Pemprov Sumbar,” tutur lawyer muda itu. Terkait adanya praktik pencucian uang oleh Yusafni, Defika mempersilahkan saja penyidik membuktikannya. Tapi dia meminta, penyidik juga menelusuri, kemana saja uang hasil dugaan korupsi itu mengalir. “Harus fair. Ungkap semuanya, termasuk kemana anggarannya mengalir. Siapa saja yang menikmatinya, dan pihak-pihak mana yang ikut terlibat, dalam segala proses hingga terjadinya dugaan perbuatan korup,” harap Defika. Sebelumnya, setelah menahan Yusafni Ajo, penyidik Subdit IV Direktorat Tindak Pidana Korupsi Bareskrim Polri terus melakukan pengembangan kasus dugaan korupsi Surat Pertanggungjawaban (SPj) fiktif di lingkungan Pemprov Sumbar. Kini, polisi mengarah pada dugaan pencucian uang. Dugaan modus pencucian uang tercium polisi setelah Yusafni Ajo tidak mampu mengembalikan nominal kerugian negara yang jumlahnya puluhan miliar ke Pemprov Sumbar. Dulunya, Yusafni berjanji akan mengembalikan uang yang diduga dikorupsinya dengan cara mencicil. Akan tetapi, semuanya tidak terlaksana. Dari situlah, penyidik akhirnya menelusuri aliran uang tersebut. Kepada siapa saja perginya, kemana dibelanjakan, dan diinvestasikan. Hasil penyidikan, polisi dikabarkan menemukan banyak kewww.harianhaluan.com

janggalan, mulai dari pengalihan rekening bank, kepemilikan sejumlah perusahaan, investasi barang, hingga transfer ke sejumlah orang. Satu persatu puzzle perkaranya dikumpulkan penyidik. “Hasilnya, diduga kuat ada praktik pencucian uang dalam perkara ini. Uangnya dialihkan jadi aset lain, dan atas nama orang lain,” terang Kepala Subdit IV Direktorat Tindak Pidana Korupsi Bareskrim Polri, Kombes Pol Endar Priantoro kepada sejumlah wartawan. Penyidik lalu bergerak cepat dan menyita barang berharga milik Yusafni. Informasi yang diterima Haluan, sejumlah mobil mewah disita dan jadi bukti praktik pencucian uang. “Beberapa mobil disita dari tangan tersangka, yang ditahan sejak Kamis lalu. Kemungkinan, mobil dibeli dari uang hasil dugaan korupsi. Tidak menutup kemungkinan, aset lainnya juga akan disita,” tutur Kombes Pol Endar. Rangkaian kasus SPj fiktif yang juga sempat ditangani Kejati Sumbar ini juga tidak satu, tapi memunculkan banyak sangkaan. Termasuk peran sejumlah orangorang penting di Pemprov Sumbar, khususnya di Dinas Prasjaltarkim Sumbar (Kini Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat). Ada dugaan tangantangan lain yang bekerja, selain Yusafni Ajo, yang hanya menempati posisi sebagai Pejabat Pelaksana Teknis (PPK), ketika kasus bergulir. Hal ini juga jadi perhatian penyidik Bareskrim. Selain fokus ke praktik pencucian uang, petugas juga mengarahkan penyidikan ke sejumlah nama yang diduga terlibat. Nama-nama itu telah dikantongi penyidik. Dalam waktu dekat, tidak menutup kemungkinan, akan ada tersangka baru selain Yusafni. “Dari keterangan saksi dan tersangka, ada aliran dana ke pihak lain. Tapi kami tidak sebutkan sekarang. Paling banyak di dinas,” lanjut Endar. Yusafni ditahan penyidik Bareskrim pada Kamis (27/7) malam di Bandara SoekarnoHatta. Penangkapan dilakukan karena dia sering mangkir dari panggilan yang dilayangkan penyidik. “Penilaian subjektif kami berk ali-kali melakukan pemanggilan, sepertinya kurang kooperatif. Jadi pertimbangan

kami untuk melakukan penahanan,” ujar Endar seperti dikutip dari Okezone.com, Selasa (1/8). Endar mengatakan, Yusafni melakukan penyimpangan laporan pertanggungjawaban keuangan. Ia diduga membuat laporan fiktif dan tidak membayarkan uang yang dia terima ke pemilik lahan. Perbuatan Yusafni diduga merugikan negara Rp 60 miliar dari Rp 120 miliar nilai proyek. Ia dikenakan Pasal 2 atau 3 Undang-Undang Nomor 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi, yang d iubah dengan UU nomor 21 tahun 2001. “Ada empat objek, di antaranya fly over, Jalan Samudra, ada empat lokasi yang setiap tahun dibuatkan pertanggungjawaban fiktif sehingga uang bisa keluar tapi nyatanya tidak disampaikan ke pemilik lahan,” kata Endar. Sewaktu diperiksa di Bareskrim Polri. Kepada penyidik, Yusafni menyebut, uang hasil dugaan korupsi yang dikelolanya dibagi ke sejumlah orang. Pernyataan Yusafni itu seakan membuka tabir baru dalam pengusutan kasus ini. Nyanyian Yusafni juga menyiratkan, akan adanya tersangka baru. Mabes Polri sudah melakukan proses penyidikan sejak awal tahun. Awalnya, kasus ini juga ditangani Kejati Sumbar, namun akhirnya difokuskan di Bareskrim. Sejumlah saksi juga sudah diperiksa. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Sumbar jauh-jauh hari menyebutkan total kerugian negara akibat Surat Pertanggungjawaban (SPj) fiktif yang dilakukan YSN, Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) dari Dinas Prasarana Jalan Tata Ruang dan Pemukiman Sumbar (kini, Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang/ PUPR), diperkirakan akan terus bertambah. Bahkan jumlahnya lebih besar dari yang tercatat saat ini di angka Rp43 miliar. Setelah BPK turun melakukan cek ke lapangan dan ditemukan fakta terkait pembebasan lahan ini, masyarakat yang lahannya terkena dampak pembangunan hanya menerima satu kali pembayaran ganti rugi nya. Anehnya, untuk tahun berikutnya tetap dianggarkan tapi tidak dibayarkan lagi. (h/ben/mghen)

karena belum mengantongi salinan putusan, sebagai dasar eksekusi terhadap Marlon. “Sekarang yang kita pegang baru sebatas petikan. Untuk melakukan eksekusi butuh salinan putusan. Itu yang belum diterima. Makanya, Marlon belum kita amankan,” tutur Dwi. Sejak sepekan lalu, pihak Kejati Sumbar sudah menunggu salinan putusan dari Makamah Agung. Akan tetapi tak kunjung datang. “Kami berharap agar salinan putusan d apat segera diterima agar bisa melaksanakan eksekusi secepatnya. Dengan begitu, terpidana bisa segera menjalani,” tutur Dwi. Harus Segera Dieksekusi Aktivis anti korupsi, Muhammad Nurul Fajri meminta kejaksaan untuk segera mengeksekusi Marlon Martua. Nurul yang juga Ketua Bidang Penegakan Hukum Pusat Studi Konstitusi (Pusako) FH Unand juga menyebutkan, soal pegangan dalam melakukan eksekusi memang membuat ambigu. “Di KUHAP itu hanya menjelaskan bahwa sesegara mugkin setelah putusan dibacakan. Namun, sesuai Surat Edaran MA Nomor 1 tahun 2011, jangka waktu untuk

pengadilan hanya 14 hari kerja. Sayangnya MA di level kasasi tidak melaksanakan hal demikian,” kata Fajri. Fajri juga mengatakan di banyak daerah jaksa ketika hanya menerima salinan petikan putusan, namun ada juga yang melakukan eksekusi putusan langsung. “Dengan lambat turunya salinan putusan, secara tak langsung menghambat penegakan hukum,” terang Fajri. Sebelumnya, majelis hakim Pengadilan Negeri Padang memvonis Marlon Martua, dengan hukuman penjara selama satu tahun dan denda Rp100 juta subsider enam bulan kurungan. Hakim Reno Listowo cs menyatakan Marlon secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana korupsi bersamasama sesuai dengan dakwaan subsider. Sementara dakwaan primer terhadap Marlon tidak terbukti.”Menjatuhkan kepada terdakwa penjar a selama satu tahun dan denda Rp100 juta, masa tahanan kota yang dijalankan terdakwa dikurangi dengan pidana yang dijatuhkan,” kata Reno dalam pesidangan di PN Padang, Jalan Khatib Sulaiman, 9 Juni 2015 lalu.

Vonis hakim lebih ringan dari tuntutan jaksa penuntut umum selama tiga tahun dan denda Rp200 juta serta uang pengganti sebanyak Rp4,2 miliar. Marlon dijerat Pasal 2 dan 3 UU Nomor 20 Tahun 2001 tentang perubahan atas UU Nmor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi. Marlon ditetapkan sebagai tersangka dugaan korupsi penggelembungan dana pengadaan tanah pembangunan RSUD Sungai Dareh, Kabupaten Dharmasraya pada 2009. Marlon merupakan salah satu tersangka dalam kasus tersebut, sementara tiga tersangka lain sudah divonis. Ketiga tersangka yakni mantan Sekretaris Kabupaten Dharmasraya Busra, mantan Kepala Bagian Administrasi Pemerintahan Umum Agus Akhirul, dan mantan Kasubag Tata Pemerintahan Umum Agustin Irianto. Penyidikan atas kasus Marlon dilakukan oleh pihak Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat, dan yang bersangkutan ditetapkan sebagai tersangka oleh penyidik sejak 26 April 2011. Dalam kasus dugaan korupsi itu, negara diperkirakan mengalami kerugian sekira Rp4 miliar, namun dalam persidangan hal itu tidak terbukti. (h/mg-hen)

Garam Langka................................ Dari Halaman. 1 dilibatkan. “Impor garam sudah dari dulu, dan saya lihat untuk menjaga harga garam petambak agar tidak jatuh pada saat panen, KKP harus dilibatkan untuk memberikan rekomendasi kapan boleh impor. Dari awal saya menjadi MKP (Menteri Kelautan dan Perikanan), saya sudah bicara bahwa impor garam harus diatur, tapi saya tidak punya kewenangan. Dengan adanya Undang-undang No. 7 tahun 2016 tentang Perlindungan Nelayan, Pembudidaya dan Petambak Garam, maka KKP punya kewenangan untuk mengawasi impor garam. Berdasarkan UU ini, KKP memberikan rekomendasi volume, jenis, dan kapan impor garam boleh dilakukan,” sebut Susi. Dijelaskan Susi, dirinya ingin agar garam konsumsi yang boleh impor hanya PT Garam. “Importir industri tidak suka karena sekarang yang boleh impor garam konsumsi hanya PT Garam. Pemerintah tugaskan PT Garam untuk membeli, menyerap, produksi, dan menyangga harga garam petambak. Saya akan minta PT Garam bisa sangga harga petani di atas biaya produksi. Insya Allah dengan kita atur impornya mudah-mudahan untuk kali ini bisa baik,” terangnya. Komoditas garam saat ini memang tengah jadi sorotan. Penyebabnya, terjadi kelangkaan menyusul tingginya curah hujan di sentrasentra produksi garam. Sebagai solusinya, pemerintah membuka impor 75.000 ton garam dari Australia melalui PT Garam (Persero).

Lantas, kenapa impor garam baru dilakukan saat harga garam sudah melonjak tinggi di pasaran garagara barangnya langka? Direktur Jenderal Pengelolaan Ruang Laut Kementerian Kelautan dan Perikanan, Brahmantya Satyamurti, menjelaskan meski hanya mengimpor 75.000 ton, tetap harus melewati prosedur sehingga impor baru terealisasi dalam waktu dekat. “Kan begini, prosesnya harus ada, termasuk yang saya sampaikan penyesuaian Permendag 125 kan butuh proses,” kata Brahmantya, Selasa (1/8). Seperti diketahui, Kementerian Perdagangan telah menerbitkan izin impor garam kepada PT Garam (Persero) selaku BUMN untuk mencukupi kebutuhan garam nasional. Hal ini setelah dilakukan penyesuaian Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 125 Tahun 2015 tentang Ketentuan Impor Garam. Sementara aturan garam impor juga diatur dalam UU 7 Tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan, Pembudi Daya Ikan, dan Petambak Garam. Menurutnya, saat ini belum ada rencana pemerintah menambah lagi impor garam. Lonjakan harga garam, kata dia, murni karena ketidakseimbangan antara suplai dan permintaan. “Kemarin kan udah dapat (izin) 75.000 ton, sementara itu diputuskan itu saja. Ini supply dan demand, mesti dipahami supply dan demand. Ketika memang pergaraman rakyat bisa dikelola maksimal ya pasti tidak ada gejolak,” tutur Brahmantya.

Sementara itu, Menteri Perdagangan (Mendag), Enggartiasto Lukita, menjelaskan sebelum mengeluarkan izin impor, dirinya harus meminta rekomendasi dari Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti, hingga dibahas dalam rapat koordinasi (rakor) dengan Wakil Presiden, Jusuf Kalla. “Sebelum saya pergi ke Afrika, di bawah koordinasi Pak Menko saya sudah mengirim surat kepada Ibu Menteri KKP, yang menyampaikan bahwa ini ada UU, untuk itu saya minta rekomendasi,” terang Enggar, sapaan akrabnya, Senin (31/7). Kementerian Perdagangan menerbitkan izin impor garam kepada PT Garam (Persero) selaku BUMN untuk mencukupi kebutuhan garam nasional. Hal ini setelah dilakukan penyesuaian Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 125 Tahun 2015 tentang Ketentuan Impor Garam. Sementara aturan garam impor juga diatur dalam UU 7 Tahun 2016 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Nelayan, Pembudi Daya Ikan, dan Petambak Garam. “Ibu Menteri Kelautan dan Perikanan menjawab surat, mempersilahkan dijalankan dulu Permendag 125 karena belum siap dengan aturan turunanaya. Artinya menyerahkan mandat itu kepada Kemendag. Siangnya dipanggil Pak Wapres, kemudian rakor, ada Menko, Ibu Menteri dan sayua, dan Menteri Perindustrian, oleh Pak Wapres disampaikan bahwa segera dikeluarkan izin garam,” jelas Enggar. (h/ben)

Demi Istri ....................................... Dari Halaman. 1 Dodi saat dihadirkan dalam sesi jumpa pers di Polresta Padang, Selasa (1/8) siang. Dodi diringkus polisi di pelataran Masjid Muhammadiyah, Jalan M Yamin, Kelurahan Kampung Jao, Kecamatan Padang Barat. Ketika dibekuk, nelayan asal Jorong Ujung Pasar Tiku, Kabupaten Agam itu sedang menyandang tas berisi ganja. Tak ada perlawanan berarti ketika dia digelandang polisi. “Saya nekat karena dijanjikan upah Rp200 ribu per paket yang diantarkan,” lanjutnya lagi. Kini, Dodi menyesal. Jalan pintas yang ditempuhnya agar dapat uang malah berbuah pahit. Dia mesti terpisah dengan keluarga, dan istrinya yang dicintainya. Dodi hanya bisa memendam rasa penyesalan di hati. Semuanya terlambat. “Bagaimana lagi, semuanya terpaksa saya hadapi,” tuturnya dengan langkah gontai keluar dari ruang jumpa pers Polresta Padang. Dua petugas bersebo dengan memakai senjata laras panjang mengawal Dodi. Tangkapan Terbesar Kapolresta Padang, Kombes Chairul Aziz menyebut, 12 kilogram ganja yang disita dari tangan Dodi, merupakan yang terbanyak sepanjang tahun 2017. “Ini tangkapan terbesar yang berhasil diungkap. Ada 12 kilogram ganja disita dari seorang kurir yang mengaku dapat bayaran atas jasa mengantarkan barang haram itu,” tutur Kapolresta kepada sejumlah wartawan yang hadir. Dijelaskan Kapolres, Dodi diamankan pada Senin (31/7) di Kompleks Masjid Muhammadiyah Kelurahan Kampung Jao. “Pelaku ini bukan orang Padang, melainkan dari kawasan lain dan hendak menyerahkan barang haram tersebut kepada seseorang

yang saat ini masih diburu oleh polisi,” ucap Kapolresta. Sebut Chairul, diduga barang haram ini berasal dari Nanggore Aceh Darussalam dan disalurkan melalui jalur darat. Pihaknya akan terus bekerja sama dengan jajaran kepolisian tetangga untuk memutus mata rantai peredaran narkoba yang sudah sangat membahayakan. “Dugaan kuat ganja ini berasal dari Aceh dan pelaku menggunakan jalur darat untuk menjalankan bisnisnya tersebut,” paparnya. Ketika ditanya, mengapa Dodi ditangkap sebelum transaksi, Kasat Resnarkoba Polresta Padang, Kompol Abriadi mengatakan, pihaknya tidak ingin kecolongan. “Kami tidak ingin menunggu lebih lama, karena takutnya dia berhasil melarikan diri. Makanya ditangkap segera, walau dia hanya kurir. Pelaku utamanya sedang diburu,” tutur Abriadi. Sebelumnya, Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumatera Barat Brigjen Pol Syamsul Bachri menyebutkan penyelundupan narkotika dan obat atau bahan berbahaya (narkoba) ke provinsi itu 85 persen melalui jalur laut. “Jalur laut 85 persen lebih rawan dibandingkan dengan darat, “ katanya saat rapat koordinasi tingkat kabupaten/ kota dalam rangka percepatan operasionalisasi pelayanan rehabilitasi pecandu atau pengguna narkoba di Payakumbuh, beberapa waktu yang lalu. Jalur tersebut, sambungnya, lebih favorit bagi pengedar atau bandar narkoba, karena jalur darat BNN bersama aparat penegak hukum lainnya sudah berupaya mencegah agar barang itu tidak sampai ke wilayahnya. Menurut dia, tingginya penyelundupan narkoba melalui laut, karena panjangnya bibir pantai dan ada

Redaktur: BHENZ MAHARAJO

pelabuhan tersembunyi atau “pelabuhan tikus” di bagian Barat yang memudahkan para sindikat jaringan narkoba untuk mendistribusikannya. Atau bisa juga narkoba tersebut diangkut dengan kapal berukuran sedang atau besar. Setelah sampai di perairan laut Sumbar dipindahkan ke pe rahu, dan seolah-olah pengedar itu seperti nelayan yang sedang mencari ikan. Setelah narkoba dibawa melalui bibir pantai atau “pelabuhan tikus” dan kemudian disebar lewat jalur yang tidak terdeteksi oleh aparat penegak hukum. Sementara untuk jalur darat, biasanya narkoba itu masuk dari utara melewati Medan atau Sumatera Utara, Bagian Timur melewati Riau, serta dari Jambi dan Bengkulu. Pihaknya, pun telah berkoordinasi dan bekerja sama dengan Angkatan Laut setempat dan Direktorat Polair Polda Sumbar guna mencegah masuknya narkoba lewat jalur laut pada masa mendatang. “Hal itu sebabkan karena BNNP Sumbar tidak mempunyai peralatan, perlengkapan, serta kemampuan untuk memberantas narkoba di laut,” tuturnya seperti dikutipd ari Okezone.com. Sementara itu, Gubernur Sumbar Irwan Prayitno meminta masyarakat di daerah itu ikut memberantas peredaran narkoba karena barang tersebut merusak generasi penerus bangsa. Ia mengajak aparat penegak hukum, baik itu BNNP, BNNK, polisi, kejaksaan, dan penegak hukum lainnya maupun masyarakat agar bersatu melawan narkoba dan menjadikan narkoba sebagai musuh bersama. Menurut dia, semua elemen harus bertekad untuk memberantas narkoba yang terus mengintai anak-anak dan merusak masa depannya. (h/mgadl) Layouter: IRV@ND


8

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

PENDIDIKAN

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

SMP NEGERI 20 SOLSEL

Sekolah di Perbatasan Butuh Bantuan DHARMASRAYA, HALUAN- SMPN 20 Solok Selatan yang berdiri di perbatasan Kabupaten Dharmasraya, berdiri sejak 10 tahun silam, kini sudah cukup berkembang berkat bantuan dari perusahaan yang ada di sekitar sekolah itu. Di bawah kepemimpinan Deski Berry, sekolah itu sudah jauh lebih maju. Kenapa tidak, awalnya peserta didik hanya 12 orang yang berawal dari sekolah satu atap, kini sudah 180 orang dengan 6 rombel. Didukung dengan fasilitas yang ada yaitu 6 lokal termasuk kantor, labor dan perpustakaan yang sedang di bangun saat ini. “Alhamdulillah tahun ini kita dapat anggaran pembangunan fisik dua ruangan baru untuk perpustakaan dan laboratorium,” ungkapnya. Selama ia mempimpin sekolah itu sejak tiga tahun lalu, ia terus berjuang untuk melakukan pembangunan fisik, baik itu sarana pendukung seperti MCK, sumur dan pagar sekolah. Pasalnya sekolah itu sejak ia masuk dipercaya memimpin sekolah yang berdiri di Talao itu, masih sangat banyak kekurangan.”Alhamdulillah saat

PELAJAR SMPN 20 Solok Selatan saat berkegiatan di halaman sekolah. Sekolah ini berlokasi jauh di perbatasan dengan Dharmasraya. MARYADI

Padang Laksanakan Sekolah Cerdas Bencana PADANG, HALUAN- Pemerintah Kota Padang, melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) meluncurkan program Sekolah Cerdas Bencana. Program ini melibatkan 300 lebih sekolah SD dan SMP. Pembentukan itu karena Pemkot Padang menyadari upaya mitigasi dan kesiapsiagaan bencana alam harus menyasar seluruh elemen masyarakat. Tak terkecuali, warga usia sekolah yang juga tak lepas dari kerentanan bencana alam. Wali Kota Padang Mahyeldi Ansharullah pada Senin menyebutkan, penanganan mitigasi bencana harus dilakukan secara intens, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan masyarakat dalam menghadapi setiap ancaman bencana. Mahyeldi mengungakapkan, Padang memang dikenal sebagai kota istimewa. Alasannya, kondisi geografisnya serta potensi kein-

dahan alamnya yang mempesona bersanding dengan topografinya berupa pantai dan berbatasan langsung dengan Samudera Hindia ombaknya cukup tinggi. Selain itu, risiko bencana lain yang bisa mengadang setiap saat adalah gempa bumi dan tsunami. “Kami menginginkan, di samping masyarakat, warga sekolah d i Kota Padang harus cerdas dalam mitigasi bencana. Salah satunya melalui program Sekolah Cerdas Bencana ini,” kata Mahyeldi. Selain itu, ia juga menargetkan Padang bisa menjadi percontohan bagi negaranegara yang berbatasan langsung dengan Samudra Hindia atau IORA (Indian Ocean Rim Association) dalam hal penanggulangan bencana. Ia berharap Padang bisa mengambil peran sebagai pionir program mitigasi bencana di antara negara-negara Asia Selatan, Timur Tengah, dan Afrika Timur.

Ia menuturkan Padang telah merencanakan untuk bersinergi dengan beberapa negara antara lain Jepang, Selandia Baru dan Cina. “Semoga dengan itu, kelebihankelebihan yang dimiliki beberapa negara tersebut dalam mitigasi bencana dapat kita ambil dan terapkan,” kata dia. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Padang Edi Hasymi menambahkan, Sekolah Cerdas Bencana merupakan salah satu program upaya mem bangun budaya kesiapsiaga an khususnya warga sekolah terhadap bencana. Baik sebelum, sewaktu, maupun pasca terjadinya bencana. Melalui program ini, ia berharap semua warga sekolah akan cerdas menyikapi bencana sehingga tidak lagi panik. “Karena sudah mengikuti dan melaksanakan langkah-langkah penyelamatan sesuai aturan-aturan ilmu yang diberikan,” kata dia. Edi melanjutkan, program Sekolah Cerdas Bencana

ini bakal diterapkan ke semua sekolah di Padang baik negeri ataupun swasta. BPBD Padang hanya memfokuskan kepada SD-SMP, karena untuk SMA sudah berada di naungan pemerintah provinsi. Sekolah Cerdas Bencana tersebut nantinya bisa membangun budaya siaga dan budaya aman di sekolah dengan mengembangkan jejaring bersama para pemangku kepentingan di bidang penanganan bencana. Edi juga mendorong seluruh kepala sekolah yang terlibat untuk bisa meningkatkan kapasitas institusi sekolah dan individu dalam mewujudkan tempat belajar yang lebih aman bagi siswa, guru, anggota komunitas sekolah serta komunitas di sekeliling sekolah. Selain itu juga menyebar luaskan dan mengem bangkan pengetahuan kebencanaan ke masyarakat luas melalui jalur pendidikan sekolah. (h/dn/*)

ini sudah lumayan dibandingkan beberapa tahun lalu,” imbuhnya. Hal itu tidak terlepas dari bantuan dari perusahaan sawit ada disekitarnya seperti perusahaan perkebunan milik Hasyim Soemitro Djojohadikusumo, PT.TKA. Untuk kegiatan belajar mengajar, dari jumlah murid 180 orang itu, ia didukung oleh 6 orang tenaga pengajar ASN, termasuk kepala seko lah. Ia mengakui, jarak tempuh sekolah dari pusat ibukota Kabupaten Solok Selatan cukup jauh dan harus menempuh jalan tanah beberapa kilometer, namun sekolah itu berdiri tidak jauh dari pusat perkantoran PT.TKA. Ia berharap, perhatian semua pihak untuk sekolah yang jauh dari pusat pemerintahan itu akan selalu ada, karena dunia pendidikan ini merupakan tanggung jawab bersama.(h/mdi)

KUNJUNGI MAN 2 BUKITTINGGI

Martias Ajak Siswa Perangi Narkoba BUKITTINGGI, HALUANAnggota DPRD Provinsi Sumbar dari Fraksi PPP, Mar tias tanjung, meminta dan mengingatkan kepada generasi muda terutama para pelajar untuk dapat menjauhi dan memerangi narkoba. Menurutnya, saat ini Indonesia darurat narkoba. Dan narkoba menjadi musuh utama bangsa, karna narkoba itu tidak saja merusak generasi muda tapi juga dapat menghancurkan masa depan genarasi muda bangsa. Berbagai cara dan upaya terus dilakukan orang orang yang tidak bertanggungjawab untuk mengedarkan barang haram tersebut. Oleh karena itu ujarnya, sebagai generasi muda dan masa depan bangsa, mari jauhi dan perangi peredara narkoba itu secara bersama sama, sehingga barang haram itu tidak dapat menyentuh dan merusak generasi penerus. “Masalah penyalahgu-

naan narkoba kini terus menjadi perhatian serius semua pihak, termasuk kita dari DPRD. Siapa lagi yang akan memerangi barang haram itu kalau bukan kita semua,” kata Martias Tanjung didampingi anggota DPRD Bukittinggi dari Fraksi PPP, Rismaidi dan Dedi Fatria usai melakukan kunjungan di MAN 2 Bukittinggi, Senin (3/7). Dalam kunjungan ke MAN 2, Martias Tanjung juga bertindak sebagai pembina Upa cara bendera. Dalam amanat nya dihadapan ratusan siswa, ia memberikan penyuluhan tentang bahayanya penyalahgunaan narkoba kepada siswa, majelis guru dan pegawai di lingkungan MAN 2 Bukittinggi. Diakuinya, maraknya kasus peredaran narkoba saat ini menjadi perhatian yang serius dari semua pihak untuk memberantasnya. Melihat kondisi seperti ini ulas-

nya, ia berinisiatif untuk terlibat secara langsung memberikan penyadaran dan penyuluhan kepada masyarakat terutama bagi kalangan pelajar terhadap bahaya narkoba tersebut. “Kita meminta kepada seluruh pelajar supaya lebih fokus untuk belajar dan menempuh pendidikannya. Kita tidak ingin ada pelajar yang terlibat hal yang negatif seperti penggunaan narkoba dan kenakalan remaja lain nya. Karna Pelajar merupa kan generasi penerus bangsa kedepan,” ujarnya. Usai berkunjung ke MAN 2, Martias Tanjung didam pingi anggota DPRD Bukit tinggi dari Fraksi PPP Rismaidi dan Dedi Fatria beserta pihak dari Dinas Pendidikan Bukittinggi dan Lurah Aur Kuning Adrian, melakukan kun jungan ke SDN 14 ATTS, SDN 11 Aur Kuning dan SDN 02 Aur Kuning untuk melihat kondisi sekolah. (h/tot)

Pak Camat Jadi Guru di SD 14 Lima Kaum TANAH DATAR, HALUAN Sekolah Dasar (SD) 14 Lima Kaum di kunjungi Camat Lima Kaum Afrizal, Rabu . Dalam kunjungannya Camat Lima Kaum mengajak kepada seluruh anak agar belajar dengan rajin dan meningkatkan ilmu agama. Dari pantauan Haluan di lokasi kegiatan terlihat antusias siswa-siswi SD dalam menyambut dan mendengarkan nasehat dari Camat Lima Kaum. Sementara itu kepada Haluan Afrizal Camat Lima Kaum mengatakan, bahwa kunjungan ini merupakan kelanjutan dari program Kecamatan Lima Kaum yang tertunda karena bulan suci Ramadan dan hari raya Idul Fitri. “Kegiatan “jadi guru” ini merupakan kegiatan rutin tiap harinya Kecamatan Lima Kaum. Namun karena beberapa waktu lalu terhenti karena bulan puasa,” ujarnya. Kegiatan ini bertujuan untuk memberi motifasi dan arahan langsung dari camat kepada seluruh siswa yang ada di Kecamatan Lima Kaum. Selain itu, kujungan ini guna mengukur dan melihat seberapa besar kalangan siswa tau dan pandai dalam membaca Alquran. “Sejauh ini siswasiswi di Kecamatan Lima Kaum, sudah pandai dan pintar dalam melantunkan ayat suci Al,quran,” ujarnya lagi. Ia juga menjelaskan prog ram yang dijalankan meru pakan perpanjangan tangan dari visi misi pemerintah daerah. Selain sesuai visi misi pemerintah daerah dalam membangun masyarakat yang madani dengan dasar adat bersandi syarak, syarak www.harianhaluan.com

bersandikan kitabullah, program ini juga merupa kan salah satu agenda dari Kecamatan Lima Kaum dalam mewujudkan kampung religi dengan masyarakat yang berprilaku religi. “Saya sangat memimpikan bahwa nantinya masyarakat di Kecamatan Lima Kaum

dapat berprilaku dengan religi. Dengan mengutakmakan nilai-nilai agama dan adat dalam bersikap seharihari,” tambah Afrizak lagi. Hal senada juga diutarakan oleh Ema salah seorang Guru SD 14 Lima Kaum, bah wa antara dunia dan akhirat haruslah berimbang. Dengan

artian siswa-siswi tidak hanya dituntut belajar dengan bidang akademis saja namun juga ber lajar tentang surga dan neraka dengan menekuni ilmu agama Islam. “Kami para guru selalu mengajarkan bahwa hidup ini harus seimbang antara dunia dan akhirat, juga antara hak dan kewajiban,” ujarnya. (h/mg-rul)

Redaktur: Dodi Nurja

Layouter: Yohanes


PADANG

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

9

INPRES III MASIH TAHAP PENGERJAAN

Pedagang Dipindahkan 17 Agustus PADANG,HALUAN — Pemindahan pedagang secara keseluruhan ke dalam bangunan Inpres III Pasar Raya Padang direncanakan kembali pada 17 Agustus. Sebab, hingga saat ini kondisi bangunan belum memungkinkan untuk ditempati.

HAMPIR RAMPUNG — Salah seorang pekerja tengah menyelesaikan pembangunan tangga depan Inpres Blok IV Pasar Raya Padang yang hampir rampung, Selasa (1/7). Tangga ini akan memudahkan masyarakat yang ingin berbelanja untuk naik ke lantai dua bangunan. HUDA PUTRA

Wako: Kibarkan Bendera Sebulan Penuh PADANG, HALUAN — Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah mengimbau

www.harianhaluan.com

masyarakat Kota Padang mulai 1 Agustus hingga akhir bulan untuk mengibar-

kan bendera merah putih. “Mulai Selasa (1/7), saya minta masyarakat mengibarkan bendera merah putih. Pengibaran bendera dilakukan selama satu bulan penuh,”ujar Walikota Padang kepada Haluan, Selasa (1/7) Dikatakan, pengibaran bendera merah putih selama satu bulan penuh dimaksudkan untuk memeriahkan HUT RI ke 72 sekaligus memupuk rasa kebangsaan. Selain itu, untuk memeriahkan perayaan HUT RI tahun ini dikatakan Mahyeldi ada bantuan pengadaan tiang bendera untuk masyarakat. “Kita Pemerintah Kota Padang ditahun yang lalu, menurunkan tim dalam rangka untuk mengingatkan dan mensosialisasikan mengenai hari kemerdekaan,”ujarnya. Mahyeldi berharap agar masyarakat menjadi peduli dengan hari kemerdekaan dan sekaligus bisa mengembalikan semangat perjuangan tersebut.Ti dak hanya

masyarakat yang diimbau untuk peduli terhadap hari kemerdekaan, para aparatur sipil negara (ASN) di Kota Padang pun harus melakukan hal yang sama. “ASN di Kota Padang harus menjadi contoh bagi masyarakat dalam rangka meningkatkan kesadaran untuk menaikan bendera merah putih sesuai dengan perintah dari pusat,”ujarnya. Selain itu, Mahyeldi juga mengimbau kepada pemuda untuk mengadakan kegiatan yang bermanfaat dalam menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia. “Pemerintah Kota Padang, nantinya pada tanggal 16 Agustus juga akan melakukan kegiatan untuk menyemarakan hari kemerdekaan,”katanya. Perintah pengibaran Sang Merah Putih satu bulan penuh berdasarkan surat Menteri Sekretaris Negara Republik Indonesia nomor B.545/M Sesneg/Set/TU.-

00.04/06/2017, tanggal 15 Juni 2017 perihal partisipasi menyemarakkan Bulan Kemerdekaan dan memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-72 Kemerdekaan Republik Indonesia dengan tema Indoneska Kerja Bersama. Pantauan Haluan, belum ada terlihat adanya pemasangan bendera merah putih, baik di kantor-kantor gedung pemerintah, gedung lembaga BUMN/BUMD, gedung perguruan tinggi, gedung sekolah dan rumah masyarakat. Sementara itu, Yelfarina warga Kubu Dalam ini mengatakan belum mengetahui imbauan dari walikota Padang terkait pemasangan bendera merah putih yang mulai dilakukan 1 Agustus. “Saya memang akan melakukan pemasangan bendera merah puti, tapi rencana mulai dipasang 16 Agustus. Saya tidak tau kalau ada imbauan memasang bendera satu bulan penuh,”ujarnya. (h/mg-mel)

Pantauan Haluan kemarin, pedagang masih berjualan di totoar yang ada di Pasar Raya. Memasuki kedalam bangunan Inpres III, terlihat puluhan pekerja bangunan masih sibuk untuk menyelesaikan pembangunan bangunan tersebut. Disetiap lantai yang ada mulai dari basement atau lantai dasar hingga lantai empat, para pekerja masih terlihat menyelesaikan pembangunan. Namun sudah ada pedagang yang berjualan di tempat tersebut “Kondisi bangunan belum layak untuk ditempati oleh pedagang karena masih banyak pengerjaan yang belum terselesaikan. Baik berupa akses ke dalam bangunan maupun fasilitas penunjang seperti ketersedian toilet, rooling door dan pemasangan besi untuk lapak,”ujar Sekretaris Pedagang Inpres III Muhammad Yani. Dikatakan Yani, meskipun belum selesai secara keseluruhan tetapi sudah ada tiga orang pedagang yang berjualan. Sudah hampir satu minggu pedagang tersebut menggelar dagangannya. “Kami berencana akan pindah pada 17 Agustus, setelah melaksanakan upacara bendera terlebih dahulu,”kata Ketua Ikatan Pedagang Pasar Indonesia IKAPPI Sumbar Muhammad Yani. Sementara itu, Hendra pedagang yang sudah mulai berjualan di Inpres III mengatakan, sudah hampir satu minggu ini berjualan. Pedagang grosir makanan ringan ini menyebutkan, ia sudah mulai melakukan pembuatan rak dan pemindahan barang semenjak Selasa (18/7). “Saya sudah mulai memindahkan barang dari beberapa hari yang lalu dari

Redaktur:Afrianita

tempat yang lama, “ujar pria 42 tahun ini. Dikatakan Hendra, ia bersedia pindah ke Inpres III karena kondisi bangunan sudah layak untuk ditempati. Selain itu ia mengaku, untuk langganan sudah mengetahui telah pindah ke Inpres III. “Bagusan pindah kesini, kami tidak dipungut biaya apa pun untuk menempati kios. Paling nanti untuk biaya kebersihan. Selain itu, barang-barang pun lebih aman, ditempat yang lama banyak tikus,”ujar pemilik dua kios ini. Ia pun menyebut, bahwa telah memberitahukan kepada langganan perihal kepindahanya berjualan. Ia pun sehingga pelanggan pun tidak kesulitan lagi mencari dimana keberadaannya. “Saat sekarang ini sudah gampang memberitahukan kepindahan kepada pelanggan. Cukup dengan telpon saja, dan bisa pula langsung mengantarkan barang ketempat langganan, ”sebutnya. Ia berharap agar pedagang yang lain segera pindah ke dalam bangunan. Sehingga, tidak ada lagi yang berjualan di luar bangunan, dan kondisi pasar tidak semrawut lagi. Sementara itu, Kepala Dinas Perdagangan Kota Padang Endrizal mengatakan, pedagang belum juga dipindahkan akibat kondisi bangunan masih dalam pengerjaan. Tetapi dalam waktu dekat, jika tidak ada lagi pengerjaan pada lantai dasar, satu, dan dua maka pedagang akan segera kita pindahkan. “Pedagang sudah menemui saya, dan berencana akan pindah tanggal 17 Agustus. Saya berharap agar pembangunan bisa segera diselesaikan, ”katanya. (h/mg-mel)

Layouter: Syamsul Hidayat


10

PADANG

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

PROGRAM TAK MENGACU VISI MISI WAKO

KUA-PPAS Tak Cerminkan RPJMD PADANG, HALUAN — Kalangan anggota DPRD Kota Padang menilai, Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2018 tidak mencerminkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) yang telah ditetapkan di awal masa kepemimpinan Walikota Padang.

Pemuda Harus Jadi Pelaku Pembangunan PADANG,HALUAN — Pemuda sebagai generasi muda pemuda jangan hanya menjadi objek pembangunan, melainkan harus jadi pelaku pembangunan itu sendiri. Hal ini disampaikan oleh Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sumbar Hendra Irwan Rahim melalui Ketua Komisi V Hidayat. “Begitu pentingnya peranan pemuda, kami saat ini pun sedang menyusun Ranperda tentang kepemudaan. Ranperda kepemudaan merupakan Ranperda inisiatif atau berasal dari usul prasakasa DPRD,”ujarnya saat melakukan silahturahmi dengan jemaah masjid pemuda dan remaja di Masjid Raya Al Munawwarah Siteba. Disebutkan Hidayat, pemuda mempunyai peranan yang sangat pula sebagai agen perubahan. Jangan sampai pemuda terpengaruh dengan lingkungan yang membawa ke arah prilaku yang tidak baik. “Dari data Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sumatera Barat lebih kurang 65 ribu orang terlibat kasus penyalahgunaan narkoba. Sekitar 25 persennya adalah yang terjebak narkoba merupakan dari kalangan pemuda,”kata Hidayat, Selasa (1/8). Pemuda saat ini harus mulai mengubah pola pikir dari mencari kerja menjadi pencipta lapangan kerja. Upaya untuk memunculkan pemuda yang mandiri bisa dilakukan dengan pendekatan kewirausahaan. sehingga menghasilkan pemudi-pemudi yang memiliki jiwa enterpreneur, maju, dan memiliki gagasan dalam membangun bangsa. “Menyadari akan peran penting pemuda bagi pembangunan bangsa, pemerintah juga telah mengesahkan Undang-Undang Nomor 40 tahun 2009 tentang kepemudaan,” sebutnya. Pemuda-pemuda yang ada ke depan harus menjadi generasi penerus bangsa yang mempunyai semangat tinggi, keteguhan citacita, ketegasan, dan mampu menjadi pelaku dalam pembangunan. Sementera itu, Hendrizal Azhar yang merupakan warga Siteba yang juga saat ini menjabat sebagai Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kota Padang mengatakan, pemuda yang ingin sukses kedepannya harus dekat dengan alquran. Selain itu, juga harus mempunyai sikap jujur, dan memiliki etika yang baik. Sebab, jika hanya mengandalkan kepintaraan tetapi tidak memiliki sifat jujur dan tidak beretika maka nantinya akan menjadi pemimpin yang tidak peka dengan masyarakat. “Bagi saya etika dan kejujuran sangat penting untuk dipelihara oleh pemuda saat ini. Harus dijadikan sebagai kunci dalam menjalankan kehidupan,”kata Hendrizal saat menjadi pembicara dalam kegiatan silahturahmi ini. (h/mg-mel)

BANGUN DRAINASE — Sejumlah pekerja membuat saluran drainase di Ruang Terbuka Hijau (RTH) Imam Bonjol, Selasa (1/8). Pengerjaan drainase ini untuk mencegah terjadinya banjir atau genangan saat hujan deras di kawasan tersebut. HUDA PUTRA

PENERIMAAN JANUARI HINGGA MEI

Agustus Insentif Guru TPQ Cair PADANG, HALUAN — Kabar gembira bagi Guru TPQ/TQA dan MDT di Kota Padang, pasalnya awal Agustus 2017 ini anggaran insentif untuk Januari Mei 2017 dicairkan. “Untuk pencairan anggaran insentif guru TPQ/TQA dan MDT tahun 2017, ada tiga tahapan yakni periode I Januari- Mei cair Juni, periode II Juni- Agustus pencairan awal September dan periode III September-Desember pencairannya akhir Desember,” kata Kepala Bagian (Kabag) Kesra Kota Padang Jamilus, Selasa (1/8). Realisasi pencairan periode I Januari- Mei, terjadi keterlambatan yang seharusnya Juni 2017 guru TPQ/TQA dan MDA sudah menerima insentif, tapi hal itu baru bisa direalisasikan pada Agustus ini. Disebabkan, masih banyaknya para guru yang belum menandatangani amprah untuk insentif

dan belum diserahkan ke Bagian Kesra Padang hingga kini. Sekitar 100 guru, dari total 3.750 guru TPQ.TQA dan MDA di Kota Padang yang belum menandatangani amprah. “Kami selaku Bagian Kesra, sudah memberikan kesempatan bagi guru yang belum menandatangani amprah. Tapi, jika kondisinya menunggu terus akhirnya yang lainnya teraniaya,” ujarnya. Itulah, yang menyebabkan keterlambatan pencairan periode I Januari - Mei 2017. “Kami menekankan, pada Bank Syariah Mandiri (BSM) agar awal Agustus ini segera dicairkan dimasukkan kerekening masing - masing guru, “ ujarnya. Setelah dilakukan rapat bersama pengurus BKS dan FKDP kecamatan dan Kota, untuk menstop siapa yang tidak menandatangani a mprah untuk Januari - Mei 2017. ”Untuk itu, saya sudah wanti

- wanti pada seluruh pengurus dan para guru agar ketika amprah sudah diserahkan untuk segera ditandatangani dan secepatnya dikembalikan ke Bagian Kesra, sebelum tanggal yang telah ditentukan,” tegasnya. Diharapkan, periode II JuniAgustus seluruh guru menandatangi amprah yang telah diberikan dan mengembalikan paling lambat 21 Agustus. Agar bisa dicairkan awal September, dan periode III September - Desember pada awal Oktober sudah menyerahkan amprah kepengurus. Agar nantinya, para guru mengembalikan paling lambat 15 November dan bisa dicairkan akhir Desember nanti. “Kami di Bagian Kesra, tidak ingin berlama- lama dalam pencairan insentif ini. Karena, hal itu berdampak pada nilai di Bagian Kesra Kota Padang,” katanya. (h/ade)

Anggota Komisi II DPRD Kota Padang Faisal Nasir Selasa (1/8) menilai, Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) 2018 banyak program yang tidak mencerminkan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) yang telah ditetapkan. Ia mencontohkan, salah satu program yang tidak mengacu kepada RPJMD itu adalah pembangunan terminal. Dalam visi misi Walikota Padang, yang tertuang dalam RPJMD adalah menyelesaikan persoalan terminal dalam dua tahun. “Namun dalam KUAPPAS 2018, tidak ada anggaran pembangunan terminal. Padahal, kini adalah tahun keempat masa kepemimpinan walikota Padang,” katanya. Anggaran untuk mendukung program ekonomi kreatif, yang muaranya penciptaan wirausahawan baru sesuai dengan visi penciptaan 10 ribu wirausahawan baru. “Malah anggaran, yang diajukan tidak masuk akal,” ujarnya Termasuk visi misi yang selalu digembar gembor, akan menjadikan Kota Padang sebagai pusat perdagangan di Sumatera bagian tengah. Menurutnya, kalau itu, tentu kelas pedagang di Kota Padang sudah ada pada level distributor. “Namun kenyataannya kini, level pedagang di Kota Padang masih pada tataran pengecer,” katanya. RPJMD merupakan, Perda yang disepakati diawal masa pemerintahan walikota sebagai penjabaran visi misi walikota yakni Perda No. 6 tahun 2014. “Jadi RPJMD itu, mesti menjadi acuan pemerintah kota dalam menyusun anggaran untuk menjalankan roda pembangunan,” lanjutnya. Kalau memang, walikota tidak mampu menjalankannya, kan bisa dilakukan revisi terhadap Perda itu.

Namun hingga kini, tak ada revisi RPJMD. Tapi, dalam KUA-PPAS yang malah diubah justru tidak mengacu pada RPJMD. Ia mengatakan, walikota dalam menunjuk kepala OPD seharusnya orang yang bisa membuat program yang sesuai dengan RPJMD tersebut. “Kalau tidak mampu, tentu walikota harus melakukan evaluasi,”pungkasnya. Bahkan, ada program OPD yang sejak tahun 2013 lalu, h ingga 2017 masih sama, dalam artinya sekedar copy paste. “Bahkan titik komanya masih sama,” ungkapnya. Anggota Komisi III DPRD Kota Padang Amrizal Hadi mengatakan, setiap perencanaan pembangunan tentunya barometer RPJMD. “Setiap perencanaan di Kota Padang, pastinya melihat RPJMD. Sehingga, terencana, terarah dan teranggarkan,” ujarnya. Namun, untuk mewujudkan itu semua mari bersamasama dukung program walikota dan tentunya yang kurang diperbaiki demi kemajuan Kota Padang. Dalam nota pengantar KUA-PPAS 2018, Walikota Padang prioritas, pembangunan 2018 mendatang diantaranya percepatan pembanguan sarana perdagangan kota dan sentra ekonomi. Juga, peningkatan dan pemerataan mutu pendidikan. Selain itu, peningkatan infrastruktur, sarana prasarana perkotaan dan transportasi kota serta kerjasama regional dan internasional. Juga, pengembangan industri pariwisata dan kelautan. Serta, pemberdayaan masyarakat pesisir dalam mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif yang berdaya saing. Peningkatan penataan ruang, dan peningkatan pembangunan kawasan perumahan pemukiman perkotaan. Peningkatan dan pemerataan akses, dan kualitas pelayanan kesehatan masyarakat.(h/ade)

LIMA MOBIL DAMKAR DIKERAHKAN

Rumah di Tengah Sawah Musnah Terbakar

API berkobar di rumah milik Syamsuir (56) warga Padang Besi RT 04 RW 01, Kelurahan Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan pada Selasa (1/8) pagi sekitar pukul 09.30 WIB. IST

www.harianhaluan.com

PADANG, HALUAN — Diduga akibat korsleting, sebuah rumah semi permanen berukuran 6x8 meter hangus dilahap si jago merah pada Selasa (1/8) pagi sekitar pukul 09.30 WIB. Informasi yang berhasil dihimpun Haluan di lokasi kejadian, rumah yang berada di kawasan persawahan, tepatnya di Padang Besi, RT 04 RW 01, Kelurahan Padang , Kecamatan Lubuk Kilangan ini ditempati oleh enam orang orang dan dua kepala keluarga, Syamsuir (56) dan Ed (35). “Tidak banyak yang berhasil kami selamatkan nak, hangus

sudah barang berharga milik kami. Hanya celengan yang bisa diselamatkan salah satunya,” ucap Syamsuir (56) sembari menenangkan tangisan sang istri, Bainar (50) di lokasi kejadian. Untuk memadamkan api, sebanyak lima unit mobil Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Padang dikerahkan ke lokasi kejadian dan satu unit mobil bantuan milik PT Semen Padang. Kadis Damkar Kota Padang, Hendrizal Azhar mengatakan bahwa kesulitan yang dialami oleh pihaknya adalah akses jalan yang sempit karena rumah semi

permanen tersebut berada di persawahan. “Butuh waktu satu jam untuk memadamkan api, namun beruntung tidak ada korban jiwa,” terangnya. Sementara itu, Kapolsek Lubuk Kilangan, Kompol Desfami Erianyo mengatakan bahwa saat ini pihaknya masih menyelidiki penyebab terjadinya kebakaran di rumah berukuran 6x8 meter nan dihuni oleh enam orang tersebut. “Masih kita selidiki penyebab kebakarannya oleh petugas,” sebut Desfami singkat. Dinsos Serahkan Bantuan

Redaktur:Afrianita

Menyikapi insiden kebakaran yang terjadi di kawasan Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Dinas Sosial (Dinsos) Kota Padang langsung menyerahkan bantuan berupa makanan cepat saji dan tikar bagi korban yang rumahnya habis dilahap ‘si gulambai’. Hal tersebut dipastikan oleh Kasi Kedaruratan BPBD Kota Padang, Sutan Hendra. “Bantuan yang kami serahkan berupa empat buah tikar, enam buah selimut, makanan cepat saji dan lauk pauk sebanyak satu kardus,” ulas Sutan. (h/mg-adl)

Layouter: Syamsul Hidayat


KAMPUS

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

11

MENPAN RB DI UNAND

Fitria Damayanti Mahasiswa Dengan IPK 4,00 PADANG, HALUAN — Setiap orang ingin meraih sukses dalam hidupnya. Berbagai upaya dilakukan, agar menjadi pribadi yang sukses dan meraih prestasi yang gemilang diusia muda. Hal inilah yang FITRIA DAMAYANTI ingin diraih Fitria Damayanti, mahasiswa Sekolah Tinggi Managemen Informatika dan Komputer (STMIK) Indonesia Padang, jurusan Sistem Informatika, angkatan 2015. Dalam hidupnya, ia berjuang untuk meraih sukses diusia muda. Ia tidak ingin menyia-nyiakan waktu mudanya untuk hal yang tidak berguna dan huru-hara. Sebagai seorang mahasiswa, ia memanfaatkan peluang yang ada dan menjadikannya sebagai salah satu momentum untuk meraih kesuksesan. Terutama dalam bidang akademik. Gadis yang kerap disapa Fitria ini, telah berhasil menorehkan kesuksesan dengan selalu menjad mahasiswa berprestasi setiap semesternya. Ia selalu menjadi mahasiswa dengan Indeks Prestasi Komulatif (IPK) tertinggi dianggkatannya, 4,00. Suatu angka sempurna dengan seluruh mata perkuliahan mendapat nilai sempurna. “Semua prestasi yang saya dapatkan merupakan hasil kerja keras dan ketekunan yang selalu saya jaga selama ini,” ungkapnya pada Haluan saat ditemui di STMIK Indonesia Padang. Gadis kelahiran Bangko, 30 Desember 1996 ini menuturkan, tidak mudah menjaga dan mempertahankan prestasi yang selama ini telah ia raih. Ia harus berupaya semaksimal mungkin, agar nilai akademiknya tidak merosot dan t etap menjadi yang terbaik. “Setiap waktu saya manfaatkan dengan sebaik mungkin untuk belajar dan menambah wawasan. Karena saya yakin, usaha dan doa yang telah dilaksanakan, tidak akan pernah mengecewakan jika kita telah mengupayakan dengan sebaik mungkin,” kata Fitri yang saat ini tinggal sebagai mahasiswa kos di Jalan Belanti Indah. Anak kedua dari empat bersaudara ini mengatakan, dengan menjadi mahasiswa berprestasi ia bisa membantu meringankan beban orang tuanya. Ia tidak perlu membayar uang kuliah atau semester setiap tahunnya. Hal ini karena, ia mendapat beasiswa atas semua prestasi yang raih. “Dengan menjadi Mahasiswa berprestasi, pihak kampus memberikan beasiswa untuk membatu membayarkan uang kuliah dan sisanya bisa dimanfaatkan untuk kebutuhan sehari-hari,” katanya. Ia mengatakan, dalam belajar ia tidak pernah merasa jenuh. Ia sangat menikmati aktivitasnya yang teratur, antara belajar dan berorganisasi. Meski terbilang sebagai mahasiswa yang sangat rajin belajar dan mengutamakan nilai akademik, Fitri juga melibatkan diri dalam berorganisasi. (h/mg-eby)

Pemerintah Beri Kuota Cumlaude Dalam Penerimaan PNS PADANG, HALUAN — Penerimaan Pegawai Negeri Sipil (PNS) memberikan kuota khusus untuk yang lulus dengan status cumlaude. Hal itu diungkapkan oleh Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara (Menpan RB) Asman Abnur saat memberikan kuliah umum di Unand, Selasa (1/8).

TANDA PESERTA — Rekor Unand Tafdil Husni memasangkan tanda peserta Bakti Mahasiswa kepada mahasiswa baru. kegiatan bakti ini juga diadakan kuliah umum dengan Menpan RB RI Asman Abnur. IST

STMIK Naikkan Level Penelitian Dosen PADANG, HALUAN — Sekolah Tinggi Manajemen Informatika Komputer (STMIK) Indonesia Padang semakin berupaya untuk meningkatkan kualitas dari segala aspek, terutama dalam kinerja penelitian dosen. Dalam hal ini, semua dosen yang terlibat di STMIK Indonesia Padang sudah menyepakati kinerja penelitiannya akan dinaikkan ke level internasional. Slogan kinerja penelitian dosen yang dicanangkan adalah “Hal yang biasa publikasi di level internasional,”. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua STMIK Indonesia Padang, Hairul Abral. Ia mengatakan, “Dosen STMIK Indonesia, harus senantiasa meningkatkan komptensi yang ada dalam dirinya. Karena, saat ini sangat banyak wadah yang dapat mengem-

bangkan semuanya, seiring berkembangnya dunia teknologi,” katanya. Hairul Abral menuturkan, dosen STMIK harus didorong untuk ikut ambil bagian dalam mengikuti perkembangan dalam keilmuan terkini dibidang informasi di kancah internasional. “Agar dosen STMIK mampu berkinerja di level internasional, salah satu hal yang sangat penting ialah meningkatkan kemampuan berbahasa inggris. Sebagai ketua, saya mengupayakan memberikan fasilitas bagi dosen untuk mengikuti kursus bahasa inggris di beberapa lembaga yang ada di Kota Padang,” ucapnya. Ia mengatakan, salah satu bentuk bukti peningkatan kualitas penelitian dosen hingga ke level internasioal ialah, sampai Juli ini sudah ada empat orang dosen yang mengikuti konferensi

ilmiah tingkat internasional di Malaysia, Singapura, dan Thailand. “STMIK sudah menandatangani Mou dengan tiga universitas di Taiwan. Kerjasama ini akan ditindaklanjuti dengan mengirimkan dosen STMIK Indonesia untuk melanjutkan studi S3 dan mengitsertakan mahasiswa dalam masa transfer kredir,” katanya. Lanjutnya, saat ini program studi Sistem Informatika STMIK Indonesia memiliki 47 orang dosen yang 100 persen sudah bergelar master dalam melayani mahasiswa. Sedangkan untuk program S3 sudah ada tiga orang. “Direncanakan, dosen STMIK akan ditambah untuk mengikuti pendidikan S3. Harapannya, semua dosen yang mengajar sudah bergear doktor dan memiliki fungsional professor,” ucapnya semoga. (h/mg-eby)

“Kuota penerimaan sebanyak 10 persen diberikan ke mahasiswa yang lulus dengan status cumlaude. Mereka ini hanya dites wawasan kebangsaan saja. Sedangkan tes akademiknya tidak,” ujar Asman Abnur, kemarin. Lebih jauh dijelaskannya kalau tahun ini pemerintah hanya menerima PNS untuk formasi khusus seperti Kemenkumham dan Kehakiman “Sedangkan untuk tenaga fungsional kami tidak menerima begitupun untuk penerimaan PNS pemerintahan daerah masih terkena moratorium kecuali di Papua dan Kaltara,” sebutnya. Ada beberapa alasan saat ini hanya menerima di lingkungan Kemenkumham dan Kehakiman saja tahun ini. “Yang pertama adalah karena kita kekurangan tenaga imigrasi dan seperti kita ketahui banyak lapas yang tidak sesuai banyak napi dengan spilinya. Hal itu disebabkan karena kurangnya t enaga sipil. Makanya kami menerimanya. Sedangkan untuk hakim kita juga sangat kurang. Saat lebaran kemarin banyak hakim yang tidak bisa pulkan karena banyaknya kasus yang tidak terselesaikan,”urainya. Jumlah PNS yang pensiun setiap t ahunnya kurang l ebih sebanyak 100 ribu orang. Namun pemerintah hanya menerima setengah dari yang pensiun. “Selain itu kami juga akan menerima PNS untuk LIPI, BNPT dan dosen. Untuk dosen syarat minimalnya harus S2 dan usia tidak boleh lebih dari 35 tahun. Kami akan berbicara dengan kementrian terkait untuk membahas pe ne rimaannya nanti,” tuturnya. Selain mengadakan kuliah umum dengan Asman Abnur, Unand juga membuka kegiatan bakti mahasiswa baru. “Pada tahun ini jumlah mahasiswa baru Unand sebanyak 5.509 orang. dalam bakti ini kami memberikan tiga sesi materi. Materi pertama adalah pembentukan kartakter, wawasan kebangsaan dengan materi empat pilar bangsa dan orientasi belajar,” ujar Wakil Rektor III Unand Hermansyah. (h/san)

DR ELMI RIDAR SPA

Jadi Doktor Karena Teliti Thalasemia PADANG, HALUAN — Dokter Elmi Ridar SpA berhasil meraih gelar doktor, Jumat (28/7) usai mempertahankan disertasi doktor di hadapan 13 tim dosen penguji Program Pascasarjana S3 Biomedik, Fakultas Kedokteran Universitas Andalas di Padang, Jumat (28/ 7).. Ia menemukan, ada empat jenis mutasi gen globin pada pasien penyandang thalassemia dari suku Melayu Riau. Jenis mutasi gen itu perlu diketahui sejak awal, karena akan menjadi dasar dalam penatalaksanaan pasien thalassemia ke depan. Disertasi Dr Elmi berjudul ‘’Hubungan Polimorfisme Gen Globin dengan Derajat Keparahan Manifestasi Klinis Thalassemia pada Suku Melayu Riau’’. Dalam sidang terbuka itu, dokter ahli kanker dan darah anak RSUD Arifin Achmad Pekanbaru tersebut, berhasil meraih nilai sangat memuaskan. Tim penguji disertasi terdiri dari promotor Prof Dr dr Ellyza Nasrul SpK (K), serta dua co-promotor Prof Dr Sumaryati Syukur MSc dan Dr dr Susi Susanah SpA (K) MARS. Selanjutnya Prof Dr dr Yanwiraswati PA, Prof Dr dr Eryati Darwin PA, Dr dr Hafni Bachtiar MPH, Dr Djong Hon Tjong, dan Prof Dr Irwandi MSc. Lima penguji lainnya ialah Dr dr Syamsul Bahri SpOG, Dr dr Irza Wahid SpPD, Dr dr Kiki Nilakusuma MBiomed, dan www.harianhaluan.com

Dr dr A isyah ‘’Pada Eliyanti. p e nyan dang DR Elmi t h al ass e mi a memaparkan, dari suku thalassemia ialah Melayu Riau, kelainan genetik s a y a pada sel darah memenemukan rah (eritrosit) akiada empat bat tidak diprojenis mutasi duksinya rantai glgen globin obin sehingga juini,’’ ujarnya. ELMI RIDAR mlah sel darah mePenelitian rah berkurang dan dilakukannya menyebabkan anemia. terhadap 68 anak penyanDengan kondisi demikian, dang thalassemia dari suku seorang penyandang Melayu Riau, yang datang thalassemia, setiap bulan berobat ke Thallasemia harus melakukan transfusi Center RSUD Arifin Achmad darah, sepanjang hidupnya. sepanjang Juni 2016Thalassemia merupakan Februari 2017. Mereka penyakit keturunan (here- sebagian besar laki-laki diter). Di Indonesia saat ini (54,8%), berusia 5-20 tahun angka kejadian penduduk (80%), berpendidikan SDpembawa sifat thalassemia SMA (72,04%), dan 66,17% mencapai 3-10%. Jumlah merupakan penderita penyandang thalassemia di thalassemia minor HbE (thaIndonesia mencapai 8.000 lassemia yang berat). orang. Sementara di RSUD Dalam penelit iannya, Arifin Achmad saat ini ter- DR Elmi menemukan ada dapat 175 penyandang tha- empat jenis mutasi gen glolassemia mayor, yang wajib bin pada penyandang thamelakukan transfusi darah lassemia suku Melayu rutin. Riau. Keempat jenis mutasi Menurut Penanggung- tersebut ialah: Cd 26 jawab Thalassemia Center (mutasi G ke A) sebanyak RSUD Arifin Achmad ini, 41 orang sampel (60,29%), penyebab rantai globin _ IVS 1 nt5 (mutasi G ke C) tidak diproduksi, ialah ka- 40 orang (58,82%), serta rena terjadinya mutasi gen IVS 1 nt1 (mutasi G ke T), globin. Saat ini di dunia dan IVS 1 nt2 (mutasi T ke terdapat lebih dari 200 jenis C) masing-masing 5 orang mutasi gen globin tersebut, (7,35%). dan biasanya berbeda-beda Menurut ibu empat anak pada setiap ras dan suku itu, keempat jenis mutasi gen bangsa. Inilah yang menjadi ini tidak berbeda dengan alasan mengapa penelitian yang ditemukan pada para terhadap pasien suku Me- penyandang thalassemia layu Riau ini dilakukan. suku lain seperti Jawa, mau-

pun suku Melayu di negara lain seperti Malaysia. Hanya saja dari sisi persentase, pada suku Melayu Riau sedikit lebih tinggi. ‘’Meski tidak berbeda, namun temuan ini sangat besar artinya karena bisa dijadikan dasar dalam penatalaksanaan atau penanganan para penyandang thalassemia suku Melayu Riau ke depan,’’ ujar Dr Elmi yang juga dosen di FK Universitas Riau itu. Artinya, lanjut dia, dengan diketahuinya mutasi ini, kita bisa memberikan konseling genetic kepada pasien dan keluarganya . Bahwa pada diri yang bersangkutan, ditemui mutasi gen yang kelak bisa dia tur u nkan ke anak anaknya. Konseling genetic diperlukan agar tidak lahir lagi anak -anak thalassemia. Begitu juga, bagi para pengambil kebijakan, temuan ini diharapkan dapat mendukung program penyuluhan dan pencegahan thalassemia, terutama untuk kaum remaja sebelum memi lih p asangan hidupnya. Pada penelitian ini juga ditemukan, bahwa derajat keparahan manifestasi (gejala) klinis thalassemia, sebagian besar berada pada level sedang. Tetapi tidak ada hubungan yang signifikan antara polimorfisme gen globin dengan derajat keparahan gejala klinis tadi. (h/rel) Redaktur: Atviarni

Layouter: Syamsul Hidayat


12

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

PAYAKUMBUH & LIMAPULUH KOTA

SMAN 1 AKABILURU TAK MILIKI SISWA

Pembangunan Terkesan Dipaksakan LIMAPULUH KOTA, HALUAN — Polemik Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 2 Akabiluru di Nagari Sariak Laweh, Kecamatan Akabiluru menyita perhatian banyak pihak. Tak hanya masyarakat yang ada di sekitar lingkungan SMAN 2 Akabiluru saja, bahkan memicu polemik di tingkat elit Kabupaten Limapuluh Kota.

TERIMA SK — Walikota Riza Falepi serahkan SK CPNS kepada delapan orang pegawai tenaga bantu penyuluh pertanian di Balaikota di Bukik Sibaluik kemarin. ZULKIFLI

GENJOT PEMBANGUNAN DAERAH

Pemkab Kerjasama dengan Unand LIMAPULUH KOTA, HALUAN — Guna menggenjot pembangunan di daerahnya, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Limapuluh Kota, terus berupaya untuk menjalin kerjasama dengan berbagai pihak, termasuk dengan perguruan tinggi. Tidak saja dengan Institut Pertanian Bogor (IPB), UNP, Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh, Pemkab juga melakukan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Andalas (Unand). “Hal itu dimaksudkan untuk meningkatkan pembangunan pada berbagai sektor di daerah ini,” ungkap Bupati Limapuluh Kota, Irfendi Arbi, seusai menandatangani nota kesepahaman antara Bupati Irfendi Arbi dengan Rektor Unand Prof Dr Tafdil Husni, M BA di ruang rapat bupati, Senin (31/7). Keduanya akan bekerjasama dalam bidang pendidikan, pe-

nelitian dan pengembangan, pengabdian kepada masyarakat, serta perencanaan dan pembangunan Kabupaten Limapuluh Kota. “Diharapkan kerjasama ini bermanfaat bagi masyarakat dan dapat meningkatkan pembangunan di Kabupaten Limapuluh Kota, sesuai dengan visi dan misi kita,” ulasnya. Dikatakan, tidak saja kerjasama dengan Unand, jauh hari sebelumnya Pemkab Limapuluh Kota juga telah melakukan kerjasama dengan IPB Bogor guna mengangkat komoditi gambir di daerah ini. Selain itu juga kerjasama dengan UNP terkait dengan masalah bencana alam di Kabupaten Limapuluh Kota, serta dengan Politeknik Pertanian guna meningkatkan produktifitas pertanian lainnya. Bupati merasa puas bekerjasama dengan Unand, selain mengharapkan pihak Unand untuk terus melaksanakan pe-

ngabdian kepada masyarakat di daerah ini, juga ingin bekerjasama dalam perencanaan pembangunan. “Sebab, kita menyadari, tanpa perencanaan yang baik, sulit diharapkan hasil pembangunan yang baik,” terangnya. Pada bagian lain diingatkannya, Pemkab Limapuluh Kota, perlu bekerjasama dengan pihak perguruan tinggi untuk dapat membantu daerah ini mengolah sumber daya yang ada guna mencapai harapan peningkatan kemakmuran bagi masyarakat. Sebab perguruan tinggi merupakan tempat orang yang berilmu. “Melalui kerjasama dan ditandatanganinya MoU ini diharapkan Unand dapat memberikan kontribusi yang lebih baik lagi bagi kabupaten Limapuluh Kota,” ulang Irfendi. Sebelumnya Rektor Unand, Tafdil Husni, memaparkan, selain kerjasama dalam aspek

pendidikan, penelitian dan pengembangan, pengabdian kepada masyarakat juga perencanaan dan pengembangan Kabupaten Limapuluh Kota. Tujuannya kerjasama ini, untuk terwujudnya sinergitas antara Pemkab Limapuluh Kota dengan Unand dalam semua bidang yang telah disepakati. Pada bidang pendidikan, lanjut Tafdil, kedua pihak sepakat meningkatkan kualitas pendidikan, sarana dan prasarana pendidikan serta pengembangan program studi. Sedangkan terkait dengan bidang penelitian dan pengembangan diharapkan adanya kesepakatan untuk mengakomodir objek dan lokasi penelitian dan pengembangan yang menguntungkan kedua belah pihak. Berikutnya pada bidang pengabdian, disepakati mendukung dan melaksanakan

aktivitas pengabdian civitas akademika dalam mensejahterakan masyarakat. Sementara pada bidang perencanaan dan pengembangan, kedua pihak sepakat bekerjasama memajukan kesejahteraan masyarakat dalam perencanaan dan pembangunan Kabupaten Limapuluh Kota. “Banyak hal yang bisa dikerjasamakan lagi, Unand yang mempunyai tenaga ahli d i bidang administrasi keuangan juga siap mendampingi pemerintah nagari dalam mengelola keuangan nagari agar pemerintah nagari tidak terperangkap dalam masalah keuangan,” ujar Tafdil menjawab wartawan. Menurut dia, selama ini Unand dan Pemkab Limapuluh kota, sudah banyak melakukan kerjasama yang diantaranya pada bidang pertanian dan peternakan. Lagipula potensi Limapuluh Kota bakal berkembang dengan baik. (h/zkf)

Peredaran Narkotika di Payakumbuh Tinggi PAYAKUMBUH, HALUAN — Angka perederan narkoba di Kota Payakumbuh diklaim masih cukup tinggi. Ini dibuktikan dengan masih banyaknya pengungkapan kasus narkoba di wilayah itu. Kepala BNN Payakumbuh, Firdaus ZN dalam laporannya mengatakan, situasi penyalahgunaan dan peredaran narkotika telah memasuki fase genting. Penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika telah memasuki fase yang genting. Dikatakan Firdaus, untuk wilayah Sumatera Barat prevalensi pengguna narkotika di provinsi ini mencapai 63.352 orang yang terdiri dari kelompok coba pakai berjumlah 27.587 orang, kelompok teratur pakai berjumlah 15.895 orang, kelompok pecandu non suntik

www.harianhaluan.com

berjumlah 18.175 orang, dan kelompok pecandu suntik berjumlah 1.695 orang. Data ini merupakan gambaran yang menjadi ancaman faktual bagi kita bersama. Menurut Firdaus, untuk wilayah hukum Polres Payakumbuh sendiri, selama dua tahun terakhir. Payakumbuh masih terbilang sangat tinggi jumlah pengungkapan kasus narkotikanya. Tercatat terjadi 59 kasus dengan 87 tersangka pada tahun 2015 dan 52 kasus dengan 64 tersangka pada tahun 2016. Untuk itu perlu kembali mengajak generasi muda mengenalkan bahaya narkotika baik terhadap kesehatan maupun ancaman agama. “Generasi muda jangan mendekati narkotika. Apalagi ancaman agama pun lebih

pedih lagi yang akan menyengsarakan kehidupan dunia dan akhirat kelak. Kembali saya mengajak generasi muda untuk melawan d an menggerakan anti Narkotika,” tutur Firdaus. Disaat yang sama juga diserahkan penghargaan individu dan institusi yang berperan memberantas narkotika diantaranya, Muhammad Abrar, Evri Novi, Dekade Pos, dan Satnarkoba Polres Payakumbuh. Serta gelar duta Ant i Narkoba Kota Payakumbuh dari tingkat SLTP, SMA, dan kategori Umum. Walikota Payakumbuh, Riza Falepi, yang didaulat sebagai Inspektur Upacara hadir bersama Kepala BNN Kota Payakumbuh Firdaus ZN, Forkopimda, Sekretaris Daerah Benni Warlis, Asisten III Iqbal Ber-

mawi, pimpinan OPD, unsur TNI/Polri, ASN, pelajar dan sejumlah organisasi masyarakat, dan udangan lainnya, mengatakan, kejahatan narkotika sebagai kejahatan luar biasa, terorganisir, dan bersifat lintas Negara, telah berkembang dengan modus operandi yang semakin maju.

“Kita telah mendeteksi perkembangan tren yang sangat mengkhawatirkan, dimana kejahatan narkotika global dewasa ini tidak hanya bermotif bisnis legal demi ekonomi, tetapi telah berkembang dengan motif membiayai kejahatan dan terorisme. Sehingga tidak ada kata lain, kejahatan narkotika sangat berbahaya dan dapat melemahkan sendi – sendi kehidupan berbangsa”, ujar Wako Riza Falepi, saat membacakan sambutan tertulis Menkopolhutkam, kemarin. “Saya meminta kepada seluruh unsur pemerintahan dan masyarakat bersatu padu untuk lebih berperan aktif melakukan upaya pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika,” tambahnya. (h/zkf)

Redaktur: Isra Hermanto

Koordinator Pemerhati Luak Limopuluah, Yudilfan Habib, mengatakan, dari awal pendirian SMAN 2 Akabiluru tanpa kajian yang mendalam. Sehingga, sekolah yang kini dimanfaatkan sebagai perpanjangan dari SMKN 1 Guguak itu tidak berfungsi. “Ini miris juga, kenapa sampai kosong sekolah tersebut. Padahal gedung SMAN 2 Akabiluru berdiri megah,”terang Yudilfan Habib. Kata Habib, pemerintah setempat terutama Dinas Pendidikan Kabupaten Limapuluh Kota terkesan terlalu memaksakan diri untuk dibangun sekolah tersebut. “Seharusnya Dinas Pendidikan mengkaji lebih mendalam sebelum s ekolah dibangun. Bagaimana prospek sekolah tersebut ke depannya. Dan juga pembangunan SMAN 2 Akabiluru terkesan di paksanan,” tegas Yudilfan Habib. Habib menilai, ada kepentingan seseorang dalam pembangunan SMAN 2 Akabiluru pada 2013 lalu itu. Sehingga, pembangunan terkesan kejar tayang. “Dampaknya baru terasa saat ini. Yang terjadi sekolah malah tidak memiliki siswa dan guru,” terang Habib. SMAN 2 Akabiluru, terletak jauh di dalam perkampungan Sariak Laweh. Berdiri di atas tanah hibah masyarakat setempat dan bekas lahan perkebunan ubi dengan luas lebih dari 2 Hektare. Pembangunan SMAN 2 Akabiluru itu, dikerjakan secara bertahap dari 2013 sampai 2015 dari ABPD Kabupaten Limapuluh Kota. Sementara Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Limapuluh Kota, Indrawati mengungkapkan, SMAN 2 Akabiluru sudah beralih nama jadi SMKN 1 Akabiluru. Penggantian nama tersebut, berkat adanya filial dari SMKN 1 Guguak. Pergantian nama itu juga dampak dari tidak adanya minat masyarakat sekitar untuk melanjutkan pendidikan ke SMAN 2 Akabiuru. Sehingga sekolah jadi kosong, tidak ada satupun tamatan SMP untuk mendaftar sebagai anak didik baru . Karena itu, SMAN 2 Akabiluru berubah jadi SMKN 1 Akabiluru. “Tahun ajaran 2016/2017, SMKN 1 Akabiluru sempat dimanfaatkan. Tapi tahun ajaran 2017/2018 seluruh anak didik di sana sudah ditarik lagi ke SMKN 1 Guguak,” katanya. Ditariknya seluruh siswa ke SMKN 1 Guguak akibat dari jauhnya guru untuk mengajarkan siswa dari Guguak ke Sariak Laweh. “Guru harus bolak-balik mengajar dari SMKN 1 Guguak ke SMKN 1 Akabiluru. Setelah di kaji-kaji, akhirnya seluruh anak didik di tarik ke SMKN 1 Guguak supaya proses belajar mengajar tidak terganggu,” kata Indrawati lagi. Selain itu, sarana prasarana di SMKN 1 Akabiluru masih minim sehingga harus ada dukungan dari SMKN 1 Guguak. Untuk sarana prasarana, Dinas Pendidikan Limapuluh Kota melalui SMKN 1 Guguak sudah mengajukan permintaan ke Dinas Provinsi Sumbar. “Ini juga kendala kita, seluruh kebijakan SMA dan SMK sudah ditangan provinsi. Daerah dan p ropinsi sudah koordinasi persoalan ini. Kita juga sudah mengajukan berbagai kebutuhan sekolah ke provinsi,” ucap Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Limapuluh Kota. Sampai hari ini, SMKN 1 Akabiluru yang dulunya SMAN 2 Akabiluru dengan 3 ruangan kelas, 1 labor dan 1 kantor itu tidak terawat dan kosong dari aktifitas belajar mengajar. (h/ddg)

Layouter: Syamsul Hidayat


AGAM

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Lingkar

Akses Internet Terus Diperluas AGAM, HALUAN — Dalam mempermudah masyarakat setempat mendapatkan informasi Pemerintah Kabupaten Agam, menurunkan tim untuk mendata daerah yang belum memiliki jaringan internet. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Agam, Fauzan Helmy Hutasuhut di Lubuk Basung, Selasa mengatakan, pihaknya akan meminta perusahaan untuk memperluas jaringan mereka ke daerah yang belum terjangkau oleh internet. Semenjak Juni 2017 sudah ada tim yang diturunkan untuk memeriksa jaringan di setiap daerah pelosok. Dari laporan sementara, ada sejumlah wilayah Palupuh, Palembayan, Tanjungmutiara, Malalak dan Ampek Nagari yang belum terjangkau internet. “ Pendeteksian wilayah yang belum mendapatkan akses internet dilakukan dengan menggunakan telepon seluler dan memeriksa jaringan operator semisal Simpati, IM3, Mentari. Perluasan ini bertujuan untuk mempermudah masyarakat setempat mendapatkan informasi,” jelasnya. Ia menjelaskan, Kabupaten Agam sangat serius untuk mewujudkan program smart regency atau kabupaten cerdas yang dimulai pada 2017. Pada tahun ini, Agam juga melakukan pemilihan wali nagari secara e-voting atau secara elektronik, aplikasi perkantoran maya (simaya) dan e-planning. Selain mendata jaringan internet, Diskomominfo Agam juga memasang internet gratis di Pasar Inpres Padang Baru, Masjid Nurul Falah dan Kantor Bupati Agam. Ke depan akan memasang internet gratis di dua kecamatan pada 2018 dan kantor camat tersebut masih dalam verifikasi. “ Kita sangat optimis program smart regency ini berjalan sebagaimana yang diharapkan pemasangan jaringan internet ini akan kita lakukan awal tahun dan ini merupakan program Dinas Komunikasi dan Informatika Agam pada 2018,” ungkapnya. (h/yat)

Basamo Mako Manjadi

AGAM,HALUAN — Wakil Bupati Agam Trinda Farhan Satria menyerahkan SK CPNS kepada 12 orang Tenaga Harian Lepas dan Tenaga Bantu (THL/TB) Penyuluh Pertanian Kabupaten Agam, di aula kantor bupati setempat, Selasa (1/8) di Lubukbasung.

SK CPNS — Wakil Bupati Agam Trinda Farhan Satria menyerahkan SK CPNS kepada 12 orang Tenaga Harian Lepas dan Tenaga Bantu (THL/TB) Penyuluh Pertanian Kabupaten Agam, di aula kantor bupati setempat, Selasa (1/8) di Lubukbasung. DAYAT

Pengangkatan CPNS bagi THL/TB tersebut berdasarkan keputusan Menteri PAN dan RB melalui surat No. R/546/S.SM.01.00/2017 perihal Penyampaian Penetapan Kebutuhan PNS Program Tenaga Harian Lepas-Tenaga Bantu Penyuluh Pertanian dan Hasil Seleksi Kompetensi Dasar dari Kementerian Pertanian. Wakil Bupati Agam Trinda Farhan meminta momentum penyerahan Keputusan Bupati Agam tentang pengangkatan CPNS sebagai titik awal untuk s emakin meningkatkan kapasitas dan kinerja. “Menjadi PNS bukanlah tujuan akhir saudara. Namun adalah jalan bagi saudara untuk m engabdikan diri kepada keluarga, masyarakat,

bangsa dan negara,” kata wabup. Pasalnya, kata Trinda, keikutsertaan dalam seleksi CPNS merupakan pilihan dan keinginan sendiri. “Status saudara sebagai CPNS hari ini adalah keinginan saudara. Tentu saudara telah mengetahui dan memikirkan matang-matang konsekuensinya,” jelasnya. Oleh sebab itu, wabup meminta agar CPNS senantiasa untuk mengasah kemampuan dan memperlihatkan integritas moral, kejujuran dan profesionalitas dalam bekerja. Ketika saudara memilih menjadi PNS, tentulah saudara harus mematuhi aturannya. Saudara harus mengetahui hak, kewajiban dan etika seorang PNS,” tegasnya. (h/yat)

Agam Jamin Kesehatan Hewan Kurban Kerukunan Keluarga AGAM, HALUAN — Pemerintah Kabupaten Agam, mewajibkan pedagang hewan kurban memiliki sebanyak tiga surat keterangan, saat melakukan transaksi jual beli dengan pengurus masjid. Ketiga surat ini harus dimiliki pedagang sehingga hewan kurban benar-benar terjamin. Kepala Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner, Dinas Pertanian Kabupaten Agam, Farid Muslim, Selasa mengatakan, ketiga surat tersebut memiliki kegunaan masing masing, pada prinsipnya, agar pihak yang berjual beli tidak mengalami kerugian. Dikatakannya, adapaun ketiga surat tersebut adalah Surat Keterangan Kesehatan Hewan (SKKH), Surat Keterangan Status

BUPATI Agam yang diwakili Staf Ahli Bupati Mulyadi didampingi Kadis Sosial Kurniawan Syah Putra menyerahkan bantuan secara simbolis kepada KPM Susilawati. IST

www.harianhaluan.com

13

12 CPNS Terima SK

Reproduksi (SKSR), surat keterangan kepemilikan dari wali nagari atau desa adat. SKKH SKSR terbitkan oleh UPT Kesehatan Hewan setelah sapi diperiksa. Dikatakannya, SKKH sangat penting sebagai tanda kondisi kesehatan hewan tersebut bebas dari berbagai penyakit menular seperti, antraks, jembrana, cacing hati dan lainnya. Pemerintah melarang pemotongan sapi betina produktif agar populasi ternak terus meningkat setiap tahun oleh sebab itu juga harus ada SKSR untuk mengetahui sapi betina yang dijual itu tidak produktif Sementara surat keterangan kepemiliki yang dikeluarkan wali nagari, memiliki kegunaan untuk melindungi pembelian dari ba-

rang curian , atau menghindarkan jual beli ternak tersebut tidak dipermasalahkan kemudian hari oleh pihak tertentu. Pihaknya berkewajiban untuk memastikan hewan kurban yang dijadikan sembelihan oada Hari Raya Idul kurban terjamin. Ia juga meminta pihak-pihak yang terkait untuk sama-sama menjaga s ehingga apa yang hendak dicapai dalam beragam program yang ada bisa tercapai. “ Kita telah melakukan serangkaiaan sosialisasi, khusunya menjelang hari Raya Idul Kurban 1438 Hijriyah. Mudah-mudahan pelaksanaan idul Kurban kita pada tahun ini bisa berjalan sebagaimana yang diharapkan. Jadi masyarakat bisa berbagi hewan kurban yang sehat,” jelasnya. (h/yat)

2.348 KPM Terima Bantuan Sosial

AGAM, HALUAN — Pemerintah Kabupaten Ag-

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

am mulai menyalurkan Bantuan Sosial Program Ke-

luarga Harapan tahap satu kepada 2.438 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Penyaluran secara simbolis dilakukan Staf Ahli Bupati Mulyadi, SH kepada salah seorang penerima di Aula Dinas Kesehatan Kabupaten Agam,Selasa(1/8). Pada kesempatan tersebut Mulyadi mengharapkan agar bantuan digunakan untuk hal-hal yang bermanfaat, seperti untuk berobat, membeli kebutuhan anak sekolah, dan kebutuhan bermanfaat lainya. Juga diingatkanya, penerima jangan terlena dan

berpikir bahwa akan terusmenerus mendapat bantuan, penerima harus selalu berusaha memberdayakan diri agar dapat mandiri. “Jika sudah mampu, segera melaporkan diri ke Dinas Sosial Agam, sehingga bantuan bisa dilimpahkan kepada keluarga lain yang lebih membutuhkan ”ungkap Mulyadi. Sementara itu Kepala Dinas Sosial Kabupaten Agam, Kurniawan Syah Putra mengatakan, berdasarkan data BPS, jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) mengalami peningkatan 2.

643, sehingga jumlah tahun 2017 menjadi 7.355 KPM. Untuk tahap satu bantuan baru diserahkan terhadap 2.438 KPM, sisanya akan diserahkan secara bertahap sesuai aturan yang berlaku. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Agam, Kurniawan Syah Putra mengatakan, dana yang diterima setiap KPM berjumlah Rp500.000 per triwulan. Penyaluran bantuan melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dan dananya dapat diambil melalui KKS di Bank Rakyat Indonesia. (h/ks)

Agam Jadi Aset AGAM, HALUAN — Bupati Agam Indra menghadiri Halal Bi Halal Akbar Kerukunan Keluarga Agam (KKA) Dengan tema, Urang Agam Padang Baralek Gadang. Marakek Raso, Manjalin Kasiah, Mangumpuaan Nan Taserak, Minggu (30/7) di Gor UNP Padang Kegiatan yang dipenuhi oleh ribuan perantau Agam tersebut, dihadiri oleh sejumlah orang-orang besar dan tokoh ulama dan tokoh masyarakat Sumbar yang berasal dari Agam. Seperti, Kapolda Sumbar Irjen Pol Fakhrizal, M.Hum, Walikota Padang Mahyeldi, Wakil Ketua DPRD Sumbar, Guspardi Gaus, Anggota DPRD sumbar Aristo Munandar yang juga mantan Bupati Agam dua periode, Bupati Agam Indra Catri, Dt. Malako Nan Putiah mengatakan, KKA diharapkan bisa membina sanak saudara, anak kemenakan sekaligus membela keluarga menjaga Kota tercinta ini. Dima bumi dipijak disinan langik dijunjuang, pituah merantau jangan dihilangkan “Saya melihat, terlihat betul suatu kerinduan masyarakat untuk bisa berkumpul kembali. Saya juga melihat hubungan kekerabatan terjalin sangat kuat. Nan taserak kini alah bakumpuakan. Nan tacicia kini alah bajapuik. Ia juga sangat mengap-

Redaktur: Atviarni

resiasi atas terbentuknya acara seakbar ini dengan waktu yang relatif singkat dapat menghimpun kembali sanak saudara untuk kemudian mendeklerasikan suatu organisasi dan mengangkat sebuah acara. “ KAA merupakan aset, banyak orang bisa membuat suatu lembaga tapi tidak mampu memeliharanya. Set elah dibangun bersama setelah itu dirontokan lagi bersama-sama. Wali Kota Padang Mahyeldi, yang juga merupakan putra kelahiran Ampek Angkek Kabupaten Agam mengatakan, Sebagai Walikota saya merasa bangga punya sanak saudara yang saling bahu membahu membangun dan mendukung program pembangunan yang ada di Kota Padang. Saya akui tanpa sumbangsih dan pikiran dari orang Agam mungkin pembangunan di Kota Padang tidak berjalan dengan baik. Untuk itu saya berharap, kepada saudara semua untuk menjaga kerukunan dan rasa kekeluargaan sehingga Kota Padang dan kampung halaman bisa lebih baik. Ketua Kerukunan Keluarga Agam (KKA) Guspardi Gaus mengatakan pertemuan akbar ini bertujuan untuk mempererat silahturahim dalam rangka memperkuat Ukhuwah Islamiyah di antara sesama. (h/yat)

Layouter: Syamsul Hidayat


14

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

PARLEMENTARIA DPRD SIJUNJUNG

Lingkar Pemkab Perlu Evaluasi Pelaksanaan Teknis Perda SIJUNJUNG, HAL UA N — Anggota Komisi II DPRD Sijunjung, Aroni Basri, ST, mengatakan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sijunjung perlu mengevaluasi pelakARONI BASRI sanaan teknis per da yang telah disahkan. Hal ini dikarenakan banyak perda yang kurang efektif. Padahal perda tidak akan disusun jika memang tidak dibutuhkan masyarakat maupun daerah. Ia juga menilai adanya beberapa kebijakan peraturan daerah yang telah disahkan, namun dalam pengap likasiannya tidak sejalan dengan program perda yang dimaksud. Karena, menurutnya, hal itu terjadi karena kurangnya sosialisasi kepada masyarakat luas tentang isi dari perda tersebut. Sehingga masih banyak yang belum tahu benar bagaimana mematuhi peraturan dalam perda itu. “Saya berharap, agar DPRD Sijunjung beserta seluruh jajaran aparatur Pemkab Sijunjung dapat bekerja sama mensosialiasikan perda yang telah disahkan kepada publik. Sehingga bisa dipahami dan kemudian dipedomani bersama seluruh elemen masyarakat,” ucap piitikus PAN tersebut. Pihaknya juga menganggap apabila perda-perda yang telah disahkan memerlukan aturan pelaksanaan yang lebih teknis, maka Pemkab Sijunjung perlu segera menerbitkan peraturan bupatinya. Sebab, sebuah perda membutuhkan hadirnya perbup sebagai turunan atau petunjuk teknis ( juknis) dari peraturan daerah yang telah disahkan. “Untuk itu, sangat penting bagi Pemkab Sijunjung untuk segera melakukan pendataan terkait peraturan daerah mana saja yang belum memiliki perbup dan secepatnya diproses,” imbuhnya. (h/ogi)

DPRD dan Pemda Tandatangani Persetujuan APBD 2016 SIJUNJUNG, HALUAN — DPRD bersama Pemerintah Daerah Sijunjung menandatangani nota persetujuan bersama terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2016, setelah ranperda tersebut disetujui dan diterima untuk dijadikan Peraturan Daerah (Perda) oleh tujuh fraksi yang ada di DPRD Sijunjung. Senin (31/7/) kemarin.

TANDA TANGAN — Ketua DPRD Sijunjung, Yusnidarti didampingi Wakil Ketua DPRD Sijunjung, Nursidin Jamil menandatangani nota persetujuan bersama disaksikan oleh Bupati Sijunjung, Yuswir Arifi. IST

Pelaksanaan APBD Harus Transparan dan Akuntabel SIJUNJUNG, HALUAN — Ketua Komisi II DPRD Sijunjung, Aprisal PB meminta pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2017 memenuhi prinsip pengelolaan keuangan, yakni efisien. “Pelaksanaan APBD harus efisien dan efektif di samping transparan dan akuntabel sebagai prinsip pengelolaan keuangan,” ujarnya saat ditemui usai pengesahan ranperda APBD 2016. Ditekankannya, APBD 2017 yang berjumlah kurang lebih Rp1 triliun bukan angka sedikit, karena berisi rencana penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan program pembangunan dan pelayanan umum. “Kami imbau kepada pengguna dan kuasa pengguna anggaran bisa menjaga amanah

dalam melaksanacapaian pembangukan tugasnya sesuai nan ekonomi dan kestandar dan aturan sejahteraan rakyat. yang ditetapkan,” “Tujuannya, agar peujar dia. merataan pembanguMenurut dia, senan dan kesejahteraan lain memenuhi azas masyarakat lebih mepengelolaan keuaningkat, sehingga terngan, pimpinan OPwujud kehidupan maD juga harus memisyarakat yang sejahliki inovasi sehingga tera,” ujarnya. APRISAL program kerja yang Pihaknya juga medirencanakan dalam minta pimpinan SKPD satu tahun bisa terealisasi. untuk mempelajari DPA yang “Inovasi diperlukan agar pro- sudah diserahkan, sehingga jika gram yang disiapkan berjalan terjadi suatu kesalahan bisa maksimal dan harus diimbangi diperbaiki secepatnya. “Kami kemampuan SDM sebagai pelak- minta dokumen pelaksanaan sana kegiatan,” ucap politisi PAN anggaran harus dipelajari terlebih tersebut. dulu sebelum melaksanakan Ditekankannya lagi, pelak- kegiatan, sehingga jika ada kesanaan APBD diarahkan prioritas salahan bisa diperbaiki,” daerah, yaitu melanjutkan pen- ungkapnya. (h/ogi)

DPRD Sawahlunto Kunjungi DPRD Sijunjung

KETUA DPRD Sijunjung, Yusni Darti, SH, terlihat serius berbincang dengan Ketua DPRD Kota Sawahlunto saat berkunjung ke DPRD Sijunjung, guna tukar pikiran mengenai pengelolaan keuangan DPRD. IST

SIJUNJUNG, HALUAN — Ketua DPRD Kota Sawah-

lunto, Adi Ikhtibar, SH, mengunjungi DPRD Sijunjung.

RUMAH DIJUAL/ DIKONTRAKKAN

Dijual Rumah

Luas tanah 360 m2. Lantai bawah dengan 4 kamar tidur 2 kamar mandi.. Lantai atas dengan 2 kamar tidur 1 kamar mandi dan ruang tamu. Terletak di jalan proma no. 3 Belakang Balok Bukittinggi. Sertifikat Hak Milik. Yang berminat hubungi Hp: 081319854811 RUMAH DIJUAL 1) Jl. H. Agus Salim II No.13 Padang, LT. 142, Lb. 81. 2) Jl. H. Agus Salim II No. 10A, LT.186, LB.80. Yang serius Hub : 081367378716

DIJUAL SEBIDANG TANAH Di Air Pacah Luas 1.320 M2, SHM, Harga Nego. Bagi yang berminat Hub : 0813 8899 8923

Sebidang tanah HM luas 316 m HOK, terletak di Komp. Perumahan Palm Griya Indah II/ c9 Korong Gadang Kuranji. Tampa perantara, Hub 0812 755 1965

JUAL RUMAH. 3 Kamar Tidur, 2 Kamar Mandi, PLN, PDAM, Telp Rumah, garase. Alamat: Jln. Tanjung Indah V Blok C, No.20 A, Lapai Kota Padang. Harga Rp500 jt Nego. Hubungi Eky: 081363010182.

DIJUAL CEPAT. Mobil Ford Th.94, Kondisi Bagus, Warna Biru. Siap Pakai. Minat Hub : 082392218215

www.harianhaluan.com

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

DIJUAL MOBIL

Kunjungan tersebut dilakukan untuk melaksanakan konsultasi dan koordinasi terhadap PP 18 tahun 2016 tentang keuangan pimpinan dan anggota DPRD. Kunjungan tersebut disambut hangat oleh Ketua DPRD Sijunjung, Yusnidarti, SH, di ruangan ketua DPRD beberapa waktu lalu. Ketua DPRD didamping oleh anggota DPRD Sijunjung, Darmawan, SH, serta Sekretaris DPRD Sijunjung, Jonkanedi, SSos, serta kabag persidangan dan hukum sekretariat DPRD Ermawati B, SH. Adi Ikhtiar menyebut-

kan, konsultasi tersebut dilakukan guna melengkapi serta menyamakan bunyi dalam perda tentang keuangan pimpinan dan anggota DPRD yang akan segera ditetapkan. Ia menyebutkan, sebelum dilakukan pengesahan ranperda tentang keuangan pimpinan dan anggota tersebut perlu dilakukan cek kembal i. Supaya dalam pelaksanaan ranperda tersebut tepat pada sasaran dan bebas dari jeratan hukum. Sementara Ketua DPRD Sijunjung, Yusni Darti men-

BROTHER MASSAGE, Pijat Refleksi, tradisional dan capek2.oleh tenaga pria profesional dan berpengalaman. bersedia dipanggil ke tempat. Hub. 0822 8374 7141

OLISINDO S E R V I C E, melayani salon mobil, cuci mobil, cuci karpet, tukar tambah ban plat. Jl. Adinegoro No. 30, Arah Lubuk Buaya (Depan Perumahan Lubuk Gading. HP. 0812 6684 0106

TRADITIONAL MASSAGE, MELAYANI PIJAT KEBUGARAN DAN PENGOBATAN, PEMIJAT PROFESSIONAL PRIA, HU BUNGI. 0822 8497 6339 STOCKIST XAMTHONE PLUS, sedia paket hemat dan delivery, Dahsyat!, Insya Allah m enyembuhkan. Jln Gang Singgalang 4 Depan Rs. Ibnu Sina Padang, Call. 085274336308 RS SITI RESWARI, menerima persalinan umum dan BPJS, dan Reswari Florist menerima pesanan karangan bunga, Hub. 0852 6371

SOFTWARE SERVER PULSA MU RAH, tapi bukan murahan sudah teruji kehandalannya, langsung diinstalkan dan tinggal pakai.Hub Wardoyo Jln. Tanjung Indah V Blok C/36 Lapai Padang. Hub. (0751) 7055027, 085263978000 LAMPU LED US, dengan Kipas, tinggal colok ke power bank atau laptop. Juga terima jasa instal laptop/komputer, game pc/ android/ipad/iphone,hub 081261888142 (sms)

MON ACCESORIES MOBIL, menerima pasang kaca film, alarm, central jok, power window, audio mobil, service dll. Jl. Ujung Gurun No. 148 Padang.

CV. CINTA RASA CATERING , Menerima Pesanan untuk Pesta Perkawinan, Penataran dan Peresmian Kantor, menyediakan pesanan untuk rendang, gulai kalio ayam, Samba buruk2 (lado tanak, samba lado bawok, lado terasi, lado bada, dll. Alamat Jln. Pasir Putih Blok M No. 2. Telp. (0751) 447592, 0813 74100 307-0812 76123 679 PT RATU JAYA TOUR & TRAVEL, Jl. S.Parman No 123 Ulak Karang. Telp. (0751) 7058386, 8260961, 8260878

yebutkan, Pemerintahan Kabupaten Sijunjung sedang menyusun ranperda tersebut. Untuk melengkapi data tersebut, DPRD bersama Pemerintah Sijunjung juga melakukan konsultasi dan koordinasi ke daerah tetangga, serta ke Kementerian Dalam Negeri. “Kita menginginkan dalam menjalankan amanat PP 18 tahun 2016 tentang keuangan pimpinan dan anggota DPRD sah sesuai dengan hukum dan aturan yang berlaku, agar terbebas dari jeratan hukum,” ujar Srikandi Golkar tersebut. (h/ogi)

Persetujuan dari fraksi DPRD tersebut disampaikan masing-masing juru bicara fraksi DPRD Sijunjung, yakni fraksi Amanat Nasional, fraksi PBB Restorasi, fraksi Golkar, fraksi Hanura, fraksi PPP, fraksi Demokrat dan fraksi PKS, Gerindra. Sidang Paripurna Istimewa DPRD Sijunjung tersebut dibuka secara resmi oleh Ketua DPRD Sijunjung, Yusnidarti, SH, dan ditutup oleh Wakil Ketua DPRD Sijunjung, Nursidin Jamil dan dihadiri langsung oleh Bupati Sijunjung, Yuswir Arifin serta dihadiri 21 anggota dari 30 anggota DPRD Sijunjung, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), serta kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) seKabupaten Sijunjung. Sebelum seluruh fraksi di DPRD menyampaikan pandangan akhir fraksi, juru bicara DPRD Sijunjung,

Pemkab Diminta Keluarkan IMB Sesuai Aturan SIJUNJUNG, (APBD) tahun HALUAN — Ananggaran 2016 ggota DPRD Sijdi ruang rapat unjung meminta utama DPRD Sipemerintah dajunjung, Senin erah mengeluar(31/7). kan Izin MendiriIa juga menkan Bangunan yebutkan, pem(IMB) sesuai debangunan yang ngan aturan, agar dilaksanakan pendirian banguoleh masyarakat SYARIJAL nan baik yang diharus terus dilaksanakan pemeawasi dan IMB rintah maupun masyarakat yang dikelurkan pemerintah tidak masuk dalam kawasan daerah sesuai dengan aturan. Daerah Milik Jalan (DMJ). “Supaya dalam pembebasan “Kita meminta pemerin- lahan untuk pembangunan tah untuk terus mengawasi jalan maupun penggunaan pembangunan yang sedang lain sesuai dengan aturan,” dilaksanakan oleh masyara- ujarnya. kat, agar jangan sampai IMB Hal yang sama juga didikeluarkan masuk dalam sampaikan anggota DPRD DMJ,” tutur Syarijal ketika dari fraksi Hanura, Dasri menyampaikan pandangan Rajo Timbu, bahwa pemfraksi PBB Restorasi atas bangunan yang dilaksanaRancangan Peraturan Da- kan baik dari pemerintah erah (Ranperda) tentang maupun masyarakat sebagipelaksana Anggaran Pen- an masuk dalam kawasan dapatan Belanja Daerah DMJ. (h/ogi)

RUMAH DIJUAL/ DIKONTRAKKAN “DIBELI CATRIGE KOSONG”. TYPE CANON810/811(HABIS TINTA, BUKAN REFILL). DALAM KONDISI BAGUS DENGAN HARGA TINGGI. HUB. 082288348709. PIN BB D83128DF. AL HAADI ZIARAH TOUR & TRAVEL, Penyelenggara resmi haji khusus dan umrah. Jl. S. Parman No. 152 A. Telp. (0751) 7057746 / 7057747. Hp. 08126764737 OLISINDO SERVICE, melayani Service, ganti oli, cucian mobil, dll. jln. Adinegoro No. 38, Depan perumahan Lubuk Gading Permai, arah ke Lubuk Buaya. Saat ini dibuka lowongan untuk tenaga kasir, datang langsung ke alamat Kami. Hub: Bapak Reza 081266840106

Daihatsu Ayla Roda 4 Th.2014. Tangan Pertama, Warna Silver Metalik, Mulus, Pajak Baru Dibayar. Hub : HP. 081267632460

Aprisal Putra Bungsu menyampaikan beberapa tahapan pelaksanaan rapat serta pembahasan dan usulan ditindaklanjuti oleh pemerintah, untuk kemajuan pembangunan di Kabupaten Sijunjung dan diperk uat dengan pembacaan nota kesepakatan bersama terhadap ranperda tersebut oleh Sekretaris DPRD Sijunjung, Jonkanedi, SSos. Bupati Sijunjung, Yuswir Arifin menyampaikan ucapan terimakasih dengan disetujui ranperda tersebut oleh fraksi DPRD Sijunjung, untuk ditetapkan menjadi perda. Ia bersama jajaran akan terus berbenah untuk terus melakukan peningkatan pembangunan Kabupaten Sijunjung. “Saran serta kritikan dijadikan masukan untuk melakukan pembenahan dalam melaksanakan pembangunan di Kabupaten Sijunjung,” ungkapnya. (h/ogi)

Luas 874 M2,luas bangunan 750M2. Alamat jl.Batang Antokan No12, Padang Baru Barat (Kompleks GOR H.Agus salim padang) hub : 081374717420

DIJUAL CEPAT Kavling Taman Golf Residence 2 Sukajadi Batam. Harga 6.5 jt / meter nego. dengan luas 564 meter, view lapangan golf. Hubungi Yulhendri 08127004090

DIKONTRAKKAN DI JUAL 2 (dua) unit mobil Nissan PKC 211 Tahun 2004, beserta dengan tangki Kapasitas 14. 000 liter, harga 155jt (nego). Tanpa Perantara Hub : 0812 6690 3003

STNK B 2711 DI a.n SA`AMIH BT H. MURKIH. Hilang dari Gaduik menuju Pasar Banto Bukittinggi. Bagi yang menemukan harap lapor ke Pos Polisi terdekat.

Rumah, 4 kmr tdr,list 2200, AC 3 dan PDAM,lengkap dgn perabot dan alat rumah tinggal, cck utk org pindah kantor. Jl. Gajahmada Gn. Tandikat No. 2 (seberang RS Ibnusina). Hub:Ibu Ida, HP. 082170536777– 081365319990

SERVICE AC ( AIR CONDITIONER), special AC mobil & Spare Part. Melayani pemasangan AC, antar jemput ke alamat. Jln. Ujung Gurun No. 77 Padang. Hub: 0751-7814716

FORD RANGER DOUBLE CABIN 4X4Tahun ‘08, 2 unit, warna silver dan hitam,plat BA, kondisi mobil bagus, mulus, mesin terawat dan siap pakai, orisinil, Asuransi All Risk, nego. Hub: 087895733338, 081267333302 Redaktur: Nasrizal

Layouter: Syamsul Hidayat


RIAU DAN KEPRI

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

15

Peredaran Kebutuhan Pokok Diawasi BATAM, HALUAN — Satgas Pangan Provinsi Kepulauan Riau terus melakukan pengawasan intensif terhadap peredaran dan persediaan bahan pokok di masyarakat, demi menghindari lonjakan harga. “Kami masih rutin melakukan pengawasan agar harga di pasar tetap stabil. Agar tidak terjadi gejolak di masyarakat,” kata Ketua Satgas Pangan Provinsi Kepri, Kombes Pol Budi Suryanto di Batam, Kepri, Senin. Hingga saat ini, kata dia, harga sejumlah kebutuhan pokok di wilayah Provinsi Kepri relatif stabil, dengan jumlah ketersediaan pangan yang mencukupi. “Tidak ada masalah dengan ketersediaan bahan pangan. Untuk beras masih cukup memenuhi kebutuhan hingga tiga bulan ke depan,” kata dia. Meski masih aman dan stabil, tim tetap turun ke pasar untuk mengantisipasi tindak penimbunan dan terjadinya lonjakan harga yang bisa berdampak pada gejolak di masyarakat. Pada Rabu (26/7), kata Budi, seluruh instansi yang tergabung dalam Sagtas Pangan, di antaranya Bea Cukai, Disperindag, KPPU, Bulog,

BPOM dan kepolisian menggelar rapat di Polda Kepri menyikapi perkembangan yang terjadi di tengah masyarakat. Fokus dalam rapat tersebut, kata dia, adalah pengawasan terhadap produk pertanian, produk turunan pertanian, perkebunan, peternakan agar tetap tersedia di pasar. “Kami juga fokus mengawasi impor yang berisiko tinggi seperti instruksi dari pusat. Oleh karena itu kepolisian dan BC juga meningkatkan pengawasan di perairan,” kata Budi. Usai Hari Raya Idul Fitri 1438 Hijriah beberapa waktu lalu, Satgas Pangan Kepri yang dipimpin Kombes Budi Suryanto mendapat penghargaan terbaik keenam dari Kementerian Pertanian yang diserahkan di Mabes Polri, Jakarta. “Satgas pangan ini tidak bubar meskipun Lebaran usai, jadi terus menjalankan tugas memastikan ketersediaan pangan di Kepri,” kata dia. (hk)

Inflasi Juli Riau 0,48 Persen SERTIFIKAT ADIPURA — Petugas kebersihan memuat sampah ke dalam truk di Seraya, Batuampar, Kota Batam. Tahun ini, Kota Batam Kepulauan Riau meraih Sertifikat Adipura dalam kategori Kota Besar. IST

Batam Raih Sertifikat Adipura BATAM, HALUAN — Kota Batam Kepulauan Riau meraih Sertifikat Adipura dalam kategori Kota Besar, kata Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Batam, Dendi Purnomo. Dendi di Batam, Selasa, menyatakan Batam satusatunya kota besar yang dapat Sertifikat Adipura pada tahun ini. Meski hanya sertifikat, bukannya Piala Adipura, namun nilai yang diperoleh Batam saat penjurian lebih baik dibanding tahun sebelumnya. “Skor tahun ini jauh lebih baik dari tahun lalu. Batam satu-satunya kota besar yang dapat sertifikat

Adipura. Periode Adipura sekarang berat, karena standar makin hari makin ketat,” kata Dendi. Ia mengatakan penilaian Adipura terdiri dari empat poin, yaitu kebersihan, pengelolaan ruang terbuka hijau, pengendalian pencemaran air dan udara serta pengelolaan Tempat Pembuangan Akhir. “Khusus untuk kebersihan, yang masih banyak kurang, di antaranya kegiatan daur ulang atau 3R (reuse, recycle, reduce) di setiap kelurahan. Di penilaian Adipura, bobotnya ini cukup besar,” kata dia. Kegiatan 3R di tingkat masyarakat contohnya

pembuatan kompos, pemanfaatan karton bekas, termasuk pemilahan sampah di tingkat kelurahan. Dan untuk pengelolaan TPA, ia mengakui, masih tidak sesuai dengan yang disyaratkan. Saat ini, penutupan sampah di TPA Telagapunggur dilaksanakan satu pekan sekali, padahal seharusnya lebih sering jika ingin mendapat penilaian tinggi. “Sekarang ini karena keterbatasan anggaran, teknologi, alat berat, jadi optimumnya per minggu sekali. Di TPA ini juga harus diperhatikan gasifikasi. Itu skornya juga tinggi,” kata dia.

Pemkot belum bisa melaksanakan gasifikasi karena saat pembangunan infrastruktur TPA di tahun 1992, teknologinya masih sederhana. Dinas Lingkungan Hidup telah melakukan berbagai upaya demi memenuhi penilaian Piala Adipura. Dan ia optimis bisa meraihnya tahun depan, atau paling lambat 2019. “Sekarang pengaduan sampah turun, jadwal pengangkutan rutin, jumlah sampah yang dibuang ke TPA naik dari 800 menjadi mendekati 1.000 ton per hari artinya efisiensi sudah baik. Kalau bisa dipertahankan atau di-

tingkatkan insya Allah bisa Adipura, 2019 atau tahun depan,” kata dia. Sementara itu, Wali Kota Batam, Muhammad Rudi, menargetkan kota yang dipimpinnya meraih penghargaan kebersihan Piala Adipura, minimal di akhir masa jabatannya. “Di akhir jabatan saya, saya mau Batam dapat Adipura, tapi betul-betul karena Batam bersih, bukan karena yang lain,” kata Wali Kota. Ia mengatakan ingin Batam meraih penghargaan karena benar-benar bersih dan layak memperolehnya. Bukan karena hal lain. (hk)

Penduduk Miskin Riau Capai 514.620 Jiwa PEKANBARU, HALUAN — Badan Pusat Statistik menyatakan jumlah penduduk miskin di Provinsi Riau yang tercatat hingga Maret 2017 mencapai 514.620 jiwa. “Jumlah penduduk miskin di Riau mengalami peningkatan sebanyak 34.790 jiwa, yaitu dari 479.830 jiwa pada Maret 2012, menjadi 514.620 jiwa pada Maret 2017,” kata Kepala BPS Provinsi Riau, Aden Gultom di Pekanbaru, Selasa. Namun, ia mengatakan pada periode yang sama persentase penduduk miskin menurun dari 8,22 persen menjadi 7,78 persen. Ia menjelaskan penghitungan BPS

berdasarkan pengolahan dari data Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas). Selama periode Maret 20122017, lanjutnya, jumlah penduduk miskin didaerah perkotaan meningkat dari 147.170 jiwa menjadi 178.580 jiwa. Demikian juga jumlah penduduk miskin didaerah perdesaan meningkat dari 332.660 jiwa menjadi 336.030 jiwa. Dilihat dari persentase penduduk miskin didaerah perkotaan mengalami peningkatan sebesar 0,36 poin dari periode Maret 2012 ke Maret 2017. Namun pada periode yang sama, persentase penduduk miskin didaerah perdesaan mengalami penu-

runan sebesar 0,93 poin,” katanya. Menurut dia, selama periode yang sama, Garis Kemiskinan (GK) naik sebesar 7,16 persen yaitu dari RP426.001 per kapita per bulan pada Maret 2016, menjadi Rp456.493 per kapita per bulan pada Maret 2017. Peran komoditas makanan terhadap GK jauh lebih besar dibandingkan perananan komoditas bukan makanan seperti perumahan, sandang, pendidikan dan kesehatan. Sumbangan Garis Kemiskinan Makanan (GKM) terhadap GK pada Maret 2017 mencapai 73,59 persen atau sebesar Rp335.922, sedangkan sumbangan Garis Kemiskinan Non

Makanan (GKNM) adalah 26,41 persen atau sebesar Rp120.572. Pada periode yang sama, Indeks Kedalaman Kemiskinan (P1) mengalami penurunan sedangkan Indeks Keparahan Kemiskinan (P2) mengalami kenaikan. Pada periode Maret 2016, P1 sebesar 1,359 turun menjadi 1,322 pada Maret 2017. Kemudian P2 pada Maret 2016 sebesar 0,337 naik menjadi 0,356 pada Maret 2017. “Ini mengindikasikan bahwa rata-rata pengeluaran penduduk miskin cenderung mendekati garis kemiskinan, sedangkan ketimpangan pengeluaran penduduk miskin relatif meningkat,” katanya.(hr)

TAHUN AJARAN BARU

Tren Jual Emas Mulai Merebak di Pekanbaru PEKANBARU, HALUAN — Meski harga emas perhiasan di perdagangan Kota Pekanbaru relatif stabil namun sejumlah ibu rumah tangga melakukan aksi jual perhiasan miliknya karena butuh dana segar pasca perayaan Idul Fitri 1438 Hijriayah buat biaya sekolah tahun ajaran baru 2017/2018. Budaya berhias sambil menabung memang ngetrend di kalangan warga Pekanbaru, pasalnya saat dibutuhkan akan mudah untuk menjualnya. “Baru dibeli sebulan lalu waktu hendak lebaran kini harus dijual,” kata Mila (30) warga Panam saat melepas gelang miliknya ke sebuah www.harianhaluan.com

toko emas di Pasar Cikpuan Jalan Nangka, Selasa. Mila mengaku sangat memerlukan uang penjualan gelang seberat 10 emas 24 karat ( setara 25 gr) itu untuk memperpanjang kontrak tempat usahanya di salah satu sudut kota serta biaya lainnya. Walau ia harus sedikit kecewa saat mendapati ada potongan harga yang lumayan besar saat menjual gelang emasnya. Ia mencoba membujuk pemilik toko perhiasan agar mengurangi potongan harga emas yang dijualnya. Menurut dia saat dibeli harga gelang seberat 10 emas itu dibayarnya Rp13.000.000

lebih. Namun kini saat hendak dijual kembali turun menjadi senilai Rp12.750.000. “Banyak potongannya tetapi karena saya butuh uang saya terpaksa jual,” ujarnya kecewa. Dodi (26) warga Merak mengakui hal yang sama terpaksa menjual cincin kawin miliknya karena kebutuhan mendesak. Ia bahkan mengaku diam-diam menjual tanpa sepengetahuan sang istri dan berjanji menggantikan jika sudah menerima gaji bulan besok. “Lagi butuh uang,” katanya singkat tanpa merinci alasan. Sementara itu pemilik

toko emas Mata Air di Jalan Nangka Murdi kepada antara mengakui belakangan ini transaksi emas perhiasan di kalangan masyarakat cenderung menjual ketimbang membeli. Sebut dia di tengah kebutuhan biaya sekolah anak pada tahun ajaran baru seperti saat ini, kaum ibu mulai menjual perhiasan yang dibeli saat menjelang perayaan Idul Fitri 1438 Hijriah. “Lebih banyak yang menjual perhiasan saat ini, katanya butuh uang untuk biaya sekolah,” kata Murdi mengutip. Ia mengatakan aksi jual emas perhiasan di Pekanbaru ini memang sudah merupa-

kan perilaku di kalangan masyarakat setempat usai Idul Fitri. Saat menjelang Idul Fitri para pekerja dan rumah tangga mendapat dana tunjangan hari raya atau rezeki lebih, uang itu selain keperluan lebaran juga biasanya digunakan membeli emas perhiasan. “Makanya sebelum Idul Fitri banyak yang beli emas perhiasan,” urainya. Berbicara harga Murdi menyatakan sejauh ini relatif stabil. Sebelum dan sesudah lebaran harga beli satu emas (2,5 gr) Rp1.300.000. “Kalau menjual sekarang hanya Rp1.270.000 per emas,” tegasnya.(hr)

PEKANBARU, HALUAN — Badan Pusat Statistik menyatakan Pr ovinsi Riau mengalami inflasi sebesar 0,48 persen pada Juli 2017, dengan indeks harga konsumen mencapai 131,28. Kepala BPS Provinsi Riau Aden Gultom di Pekanbaru, Selasa, mengatakan pendorong terbesar pada tingkat inf lasi pada bulan Juli adalah dari kelompok pengeluaran makanan jadi, minuman, rokok dan tembakau, serta kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga yang masing-masing sebesar 0,80 persen. “Biaya pendidikan pada tahun ajaran baru menjadi salah satu pemicu inflasi di Riau,” katanya. BPS menghitung inflasi Riau dengan menggabungkan tingkat inflasi di tiga kota, yakni Pekanbaru, Dumai dan Tembilahan. Inflasi di Pekanbaru sebesar 0,58 persen, Tembilahan 0,21 persen dan Dumai 0,05 persen. “Inf lasi di Pekanbaru didorong oleh tarif angkutan udara karena pengaruh libur sekolah yang masih terjadi,” katanya. Ia menjelaskan, dari 11 subkelompok dalam kelompok bahan makanan, ada lima di antaranya yang mengalami inflasi. Inflasi terting-

gi pada subkelompok sayursayuran sebesar 3,91 persen, diikuti bumbu-bumbuan 1,60 persen, dan subkelompok telur, susu dan hasil-hasilnya sebesar 1,03 persen. Kemudian, dari kelompok pendidikan, rekreasi dan olahraga, ada empat subkelompok yang mengalami inflasi. Antara lain subkelompok pendidikan sebesar 1,13 persen, kursus/ pelatihan 0,64 persen, subkelompok rekreasi 0,10 persen, serta subkelompok perlengkapan pendidikan sebesar 0,06 persen. “Inflasi kelompok ini kemungkinan pengaruh dari tahun ajaran sekolah baru,” katanya. Sementara itu, ia mengatakan komoditas yang menahan inflasi (deflasi) di Riau pada Juli adalah dari kelompok perumahan, air, listrik, gas dan bahan bakar yang mengalami deflasi -0,40 persen. Begitu juga pada kelompok sandang yang mengalami deflasi sebesar -0,02 persen pada Juli. Dari 12 kota di Sumatera yang menhitung Indeks Harga Konsumen (IHK), 15 kota mengalami inflasi dengan inflasi tertinggi di Kota Pekanbaru sebesar 0,58 persen, kemudian diikuti oleh Padang sebesar 0,54 persen, dan Bungo sebesar 0,47 persen. (hr)

Pemko Batam Gelar Bazar Sembako Murah BATAM, HALUAN — Pemerintah Kota Batam Kepulauan Riau kembali menggelar bazar sembako murah pada 1-7 Agustus 2017 untuk mengendalikan harga berbagai kebutuhan masyarakat. “Pemkot kembali menyelenggarakan bazar sembako murah untuk ke sekian kalinya pada tahun ini, kali ini bernama Pasar Murah,” kata Kepala Bagian Humas dan Protokol Pemerintah Kota Batam Ardiwinata di Batam, Senin. Pemkot menggandeng distributor, Perum Bulog dan BUMD untuk pasar murah yang digelar di sembilan kecamatan di pulau utama itu. Barang kebutuhan yang akan dijajakan di pasar murah itu antara lain beras, gula, minyak goreng, telur, daging sapi, daging ayam, ikan, cabai, bawang merah, bawang putih, kentang dan sayur mayur. “Nanti itu, untuk beras, minyak goreng, telur dan mie instan disediakan Bulog dan distributor. Daging sapi dan daging ayam juga disediakan distributor,” kata dia. Redaktur: Nova Anggraini

Kemudian pasokan ikan akan disiapkan oleh Dinas Pertanian, sayur mayur oleh Dinas Ketahanan Pangan, sedangkan cabai, bawang merah, bawang putih dan kentang disediakan oleh BUMD. Ardi menyatakan harga barang yang dijajakan di pasar murah lebih rendah dibanding di pasar umum, karena komoditasnya langsung didatangkan oleh distributor, sehingga tidak ada ongkos kirim melalui pedagang ke dua dan ke tiga. Pasar murah akan digelar bergantian di depan kantor camat masing-masing. Di Kecamatan Sagulung dan Kecamatan Batuaji akan diadakan pada Selasa (1/8), Kecamatan Sekupang dan Kecamatan Sei Beduk pada Rabu (2/8) serta Kecamatan Bengkong dan Batuampar pada Kamis (3/8). Kemudian Kecamatan Nongsa dan Kecamatan Batam Kota pada Jumat (4/8) dan di Kecamatan Lubuk Baja pada Senin (7/8). “Waktu pelaksanaannya mulai pukul 8.00 WIB hingga 11.30 WIB,” kata dia. (hk) Layouter: Luther


16

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

SENGGANG

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

AN ROYS

KELUARKAN 4 ALBUM POP MINANG SEKALIGUS PADANG, HALUAN — Sebagai produser musik, An Roys akan mengeluarkan empat album pop Minang sekaligus pada tahun ini, sedangkan sebagai musikus, ia akan menelurkan dua album. Empat album tersebut berisi 40 lagu karena tiap-tiap album berisi 10 lagi. An Roys mengutarakan, empat album itu terdiri dari satu album solonya, satu album duetnya bersama Leany Aini (istrinya), satu album solo Veni Sopati, dan satu solo album Rio. Dengan demikian, album solo An Roys berjumlah 24 album pop Minang, sedangkan album kompilasinya sebanyak 8 album pop Minang. “Insyaallah empat album

itu diluncurkan jelang akhir tahun ini, kira-kira Oktober atau November. Semua materi lagu sudah ada. Saat ini sedang menunggu arranger selesai membuat musiknya, setelah itu baru merekam lagu. Musik dan lagu lalu dicampur (mixing), kemudian syuting video klip,” ujarnya di Padang, Selasa (1/8). Meski materi lagu sudah ada, An Roys belum memberi

judul empat album itu satu pun. Ia biasanya mendapatkan ilham untuk memberi judul album setelah setelah selesai syuting video klip. Empat album ini, kata An Roys, melibatkan 25 pencipta lagu Minang ternama, antara lain, Agus Taher, Alextri Caniago, Wan Parau, Idham, Sexri Budiman, Nedi Gampo, Edi Elmitos, An Roys, Fredy Pitopang, Nursi, Warred RM, Riki Zulfikri, Hendra Yuke, dan Deddy Dores. Mengenai materi lagu, An Roys mengatakan, dari 40 lagu tersebut terdapat 10 lagu lama yang didaur ulang. Lagu-lagu itu direkam di DIVA Studio dan Deken, lalu dilabeli oleh perusahaan

rekaman Scorpion Record. Sebelumnya, An Roys mengeluarkan satu album kompilasi pada malam takbiran Iduladha tahun ini. Album berjudul “Gebyar Scorpion Record” itu melibatkan lima penyanyi binaan An Roys, yakni Veni Sopati, Leany Aini, Yuni Sae, Rahmat Hidayat, dan Rio. “Album ini berisi 10 lagu, 7 lagu di antaranya lagu baru ciptaan saya, dan 3 lagu adalah lagu lama yang diciptakan oleh Edy Elmitos dan Alextri Caniago. Pada album ini, saya duet satu lagu dengan istri saya. Album ini dicetak 5.000 keping VCD,” tutur pria bernama asli Novristian itu. (h/dib)

BUNGA ZAINAL

Tutupi Identitas Artis pada Anak AKTRIS Bunga Zainal sengaja menutupi identitasnya sebagai seorang artis kepada kedua anaknya. Hal itu dilakukan supaya kelak sang anak tak merasa ‘besar’ karena dirinya. “Selama ini mereka enggak tahu kalau aku public figure. Jadi sedikit demi sedikit

aku kasih tahu,” kata Bunga saat ditemui di Tangerang City Mall, Tangerang, Banten. Perempuan kelahiran Jakarta, 23 Maret 1987 itu mengatakan, sang anak mulai tahu jika dirinya adalah artis ketika dalam sebuah kesemptan b anyak orang yang menyapa dan meminta-

nya untuk berfoto. “Jadi mereka kaget kalau ke mal ada yang ngenalin aku. Mereka akan tanya ‘mami, kok mereka tahu you ya?’ Jadi, mulai dari sekarang aku kenalin kalau maminya public figure. Aku kenalin mereka pelan-pelan,” paparnya. Pemain sinetron Suci ini mengatakan, keputusan untuk menyembunyikan identitasnya sebagai public figur tersebut bukan tanpa alasan. “Supaya mereka sukses dengan usahanya sendiri. Aku pengin mereka bermain dengan anak-anak lain yang enggak dispesialkan,” tandasnya. (h/kpl)

FILM

BANDA

Sajikan Sejarah Jalur Rempah RUMAH produksi Lifelike Pictures sebelumnya dikenal dengan film-film seperti Pintu Terlarang, Modus Anomali, Tabula Rasa dan lain-lain. Semua itu adalah film fiksi yang kualitasnya dipuji para kritikus. Seolah ingin memproduksi sesuatu yang beda, Lifelike merilis film feature documenter berjudul Banda: The Dark Forgotten Trail. Produser Lala Timothy mengaku mendapatkan ide membuat film Banda saat ia dan suami mendatangi eksebisi tentang jalur rempah. Di sana dia membaca bahwa jalur rempah ini adalah cikal bakal dari jalur sutra yang sebelumnya tidak dipa-

www.harianhaluan.com

Redaktur: Atviarni

hami olehnya. Karena itulah Lala merasa pengetahuan yang didapatnya ini akan jadi sesuatu yang menarik. “Kalau jalur sutra sudah menjadi propaganda dari pemerintahan China, kita tahu banyak tulisan, bahkan film Jackie Chan bercerita tentang silk route. Sementara kita seolah-olah masih gelap tentang jalur rempah ini. Akhirnya saya dan suami berpikir karena punya company film, kita memutuskan bikin film,” kata Lala ditemui dalam sesi press conference film Banda: The Dark Forgotten Trail di Plaza Indonesia XXI, kawasan Thamrin, Jakarta Selatan, baru-baru ini. “Tapi karena sejarahnya begitu banyak, begitu menarik dan begitu besar, kalau kami buat dalam bentuk fiksi, akan ada beberapa cerita atau fragmen yang tidak tersampaikan. Jadi kami pikir untuk pertama ini, kami perlu bikin film dokumenter yang bisa menyampaikan banyak cerita. Sehingga kita sebagai bangsa Indonesia bisa tahu sejarah kita, nggak gelap lagi. Sehingga kita bisa bangga sama negara kita tapi juga memberikan kebaikan buat kita,” lanjut kakak aktris Marsha Timothy ini. Lifelike Pictures memang belum pernah bikin film dokumenter tapi mereka ingin selalu punya sesuatu yang baru dan bisa disumbangkan untuk industri hiburan. Setelah memutuskan membuat film ini, Lala lalu mengajak Abdul Aziz untuk jadi co-producer. Lala juga sadar kalau dokumenter itu tidak komersil, sehingga butuh banyak pihak untuk membantu. Maka diajaklah Kosmik, komikus muda kreatif, agar membuat medium lain buat film BANDA. “Idenya sih seperti kind of IP (Intelectual Property), sebuah film yang mempunyai cakupan cukup banyak sehingga isu ini bisa dinikmati seluruh kalangan dari anak kecil sampai orang dewasa. (h/kpl) Layouter: Syamsul Hidayat


B LA

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

17

Presiden PSG Yakin Datangkan Neymar PARIS, HALUAN — Presiden Paris Saint-Germain (PSG), Nasser Al Khelaifi, berbicara soal transfer Neymar. Dia yakin akan bisa mendatangkan pemain asal Brasil itu. Neymar terus menjadi perbincangan di bursa transfer. Dia disebut-sebut merapat ke PSG, dengan nilai transfer 222 juta euro atau setara Rp 3,4 triliun. Masa depan Neymar di skuat Los Cules kian dispekulasikan setelah perkelahian dengan Nelson Semedo saat latihan sebelum laga melawan Real Madrid. Laga El Clasico di tur Amerika Serikat itu akhirnya dimenangi Barca dengan skor 3-2.Barca kini sudah pulang dari tur Amerika Serikat, tapi Neymar dikabarkan tak turut serta dalam rombongan tim yang

NEYMAR

balik ke Catalan. Al Khelaifi mengungkapkan keyakinannya mengenai kans untuk mendatangkan Neymar. Dia bilang negosiasinya berjalan lancar. ”Kesepakatannya berjalan bagus, saya mempunyai keyakinan tinggi,” kata Al Khelaifi seperti dilansir oleh Sport. Media-media Prancis bahkan sudah ramai memberitakan soal rencana-rencana PSG untuk memperkenalkan pesepakbola Brasil berusia 25 tahun tersebut. Menurut sejumlah media Prancis, termasuk media papan atas macamL’Equipe dan Europe 1,

PSG sudah memiliki rencana mempresentasikan Neymar secara besar-besaran pada pekan ini. Bahkan media mcsport.bfmtv.com pun menyatakan bahwa Le Parisien bisa saja sudah memperkenalkan Neymar sebagai rekrutan terbarunya, pada hari Rabu (2/ 8).Media-media tersebut, menurut AS.com, juga menyatakan bahwa PSG merancang sesi perkenalan Neymar nanti semegah seperti ketika memperkenalkan Zlatan Ibrahimovic pada tahun 2012 lalu. Pada kesempatan lima tahun lampau itu PSG mendapatkan izin untuk memperkenalkan Ibrahimovic di Place du Trocadero, dengan Menara Eiffel berdiri kokoh menjulang sebagai latar belakang, di hadapan ribuan fans. Place du Trocadero kembali dirancang sebagai tempat perkenalan Neymar karena lokasi tersebut dianggap sangat tepat untuk menggambarkan kemeriahan dan kemegahan, sekaligus simbol dari PSG sebagai klubnya kota Paris. (h/san/dtc)

Lukaku Diminta Jaga Konsistensi ketika dipinjamkan ke klub lain. Saat berseragam West Bromwich Albion, Lukaku mencetak 17 gol. Ketajamannya makin terasah di Everton, dengan mencetak 87 gol dari 166 penampilan. Sebanyak 25 gol dicatatkan Lukaku untuk The Toffees musim lalu. Mantan bek MU, Rafael da Silva, menilai Lukaku tentu bisa lebih tajam lagi bersama Setan Merah. Striker berusia 24 tahun itu pun diminta mempertahankan penampilan, yang mampu mencetak dua digit gol dalam lima musim terakhir. “Saya m elihat Lukaku bermain di Everton dan sedikit di Chelsea. Saya juga melihatnya ketika kami menjadi

juara dan ketika itu dia di West Brom, mungkin di tahun terbaik saya di Manchester,” Rafael mengatakan kepada Omnisport yang dilansir FourFourTwo. “Bagi saya, dia pemain yang bagus dan berada di usia yang bagus pula, usia di mana dia bisa berkembang, tapi kalau dia bisa menjaga penampilannya musim lalu, dua atau tiga musim terakhir, dia akan menjadi rekrutan yang hebat,” pemain asal Brasil itu menambahkan. Mantan pemain Manchester United Ryan Giggs tak meragukan ketajaman Romelu Lukaku. Namun Giggs menilai Lukaku masih perlu memperbaiki performa.”Manchester

United butuh darah baru dan cederanya Zlatan Ibrahimovic menyingkirkan pertanyaan tentang apakah dia digantikan. Romelu Lukaku akan bikin gol, tidak ada keraguan soal itu,” ujar Giggs seperti dilansir ESPN FC. “Dia masih harus memperbaiki sentuhan pertamanya tapi dia sudah mencetak banyak gol di West Brom dan Everton dan akan mendapat peluang lebih banyak di Old Trafford. Apa yang belum dia alami adalah tekanan sebagai seorang penyerang Manchester United. Dia belum pernah merasakan itu dan Anda tidak bisa lolos begitu saja dengan performa yang biasa-biasa saja,” katanya. (h/dtc)

ROMELU LUKAKU

LYON, HALUAN — Romelu Lukaku diyakini bakal menjadi pemain yang lebih hebat bersama Manchester United. Dia diminta menjaga konsistensi ketajaman dalam lima musim terakhir. Lukaku sudah memperlihatkan ketajamannya di MU. Selama pramusim, pemain internasional Belgia itu sudah mencetak tiga gol.Lukaku menjadi rekrutan penting MU di bursa transfer musim panas ini. Ia diboyong dari Everton senilai 75 juta pound sterling atau sekitar Rp 1,3 triliun. Lukaku merupakan salah satu striker terbaik di Premier League. Dibawa Chelsea dari Anderlecht pada musim 2011, ketajamannya justru terlihat

Klopp Ingin Liverpool Juara MUNICH, HALUAN — Juergen Klopp memasang target tinggi di Premier League 2017/2018. Klopp menyebut Liverpool akan ikut bersaing di papan atas dalam perebutan gelar juara. Liverpool sempat digadang-gadang sebagai kandidat juara Premier League musim lalu. Namun masalah cedera yang menghantam tim membuat laju Liverpool tersendat. Pada akhirnya, mereka hanya finis di posisi keempat. Itu jadi kali kedua The Reds finis di empat besar dalam delapan musim terakhir. Capaian terbaik Liverpool dalam rentang waktu tersebut adalah finis kedua pada 2013/2014.Menyambut musim depan, Klopp menyebut Liverpool akan bersaing untuk gelar juara Premier League. Dia menilai Liverpool punya skuat yang lebih baik dibandingkan musim lalu.

www.harianhaluan.com

“Ya, kami akan bersaing untuk kejuaraan. Kami tidak memulai musim tanpa memiliki ambisi apapun, kami harus punya target. tulah yang kami lakukan musim lalu. Kami mengincar papan atas dan kami finis keempat. Tapi saya pikir sekarang kami punya tim yang sangat bagus,” ujar Klopp seperti dilansirMirror.” lanjut manajer asal Jerman itu. “Kami sedikit kurang beruntung musim lalu. Saya pikir kami bisa bermain sedikit lebih baik. Semoga segalanya akan berjalan dengan sangat baik dan bahwa tidak banyak yang ditingkatkan. Kami harus bekerja sangat keras dan kami sedang melakukannya,” katanya. Agar bisa mencapai targetnya Liverpool harus mempertahankan pemain andalannya yaitu Coutinho. Coutinho saat ini tengah kencang diisukan akan pergi dari Liverpool.

Padahal pemain asal Brasil itu baru saja meneken kontrak baru awal tahun ini yang menjaganya hingga 2021 dan tak ada buy-out clause di dalamnya. Tapi, rumor itu bukannya mereda dan malah makin kencang berhembus. Apalagi Barca sudah mempersiapkan Coutinho sebagai pengganti Neymar yang akan hengkang.Tak cuma Barca, Paris StGermain kabarnya juga siap mendatangkan Coutinho sebagai syarat agar Neymar mau gabung ke sana. Tentu saja fans Liverpool bakal ketar-ketir melihat kondisi ini karena mereka bakal melihat pemain bintangnya lagi cabut, setelah dulu Luis Suarez dan Raheem Sterling. “Dia (Coutinho) tidak akan dijual. Kata-katanya adalah TIDAK. Tidak ada yang perlu dijelaskan lagi,” ujar Klopp seperti dikutip Soccerway. (h/dtc)

Redaktur: Arda Sani

Layouter: Luther


18

OLAHRAGA

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

HADAPI PS PESSEL

PSP Wajib Raih Kemenangan PADANG, HALUAN — PSP Padang akan menghadapi PS Pessel dalam laga pertama babak delapan besar grup D Liga 3 regional Sumbar, Rabu (2/8) di Stadion H. Agus Salim Padang. PSP Padang yang berambisi juara tingkat Sumbar wajib meraih kemenangan demi memuluskan langkahnya.

WAJIB MENANG — PSP Padang wajib meraih kemenangan dalam laga pertama babak delapan besar Liga 3 regional Sumbar demi memudahkan langkah lolos ke babak semifinal. PSP Padang akan menghadapi PS Pessel, Rabu (2/8) di Stadion H. Agus Salim Padang. HUDA PUTRA

Katie Taylor Semakin Dekat dengan Gelar Juara da Sky Sports. “Ini penting untuk sampai di sana lebih awal daripada di kemudian hari, untuk membuatnya tetap termotivasi dan membara. Langkah selanjutnya adalah langkah yang cukup besar, pergi dari tingkat dunia sampai menghadapi juara dunia sesunggunya, tapi dia cukup baik untuk melakukannya,” jelasnya. Hearn sendiri sengaja membawa Katie terbang dari daratan Inggris menuju Negeri Paman Sam guna menaikkan pamornya di sana. “Saya bangga melihatnya di ring di Brooklyn,” kata dia.”Dia telah datang jauh, prestasi amatirnya luar biasa dan dia telah berlaga di beberapa pertunjukan besar di Inggris dan sekarang tampil di Amerika,” tambah Hearn. Katie Taylor sebelum memasuki dunia tinju profesional, merupakan petinju yang sangat berprestasi di level amatir. Total Katie Taylor telah mengalungi 18 emas sejumlah kejuaraan amatir, itu termasuk satu emas Olimpiade London 2012. (h/sdn)

KATIE TAYLOR

mental pemain saat turun di Liga 3 nanti. “Kekalahan ini tak akan berpengaruh karena ini hanya ujicoba. Apalagi lawannya yang dihadapi adalah timnas. Sebaliknya, anakanak pasti banyak belajar pada pertandingan tersebut. Saya masih percaya tim ini akan mampu menampilkan yang terbaik di regional Sumbar dan siap bersaing di putaran nasional,” pungkas. Meski tampil di kandang, PSP Padang tidak boleh menganggap remeh PS Pessel. Diyakini para pemain PS Pessel akan memberikan perlawanan yang tangguh. Untuk iti fokus sepanjang pertandingan perlu diterapkan oleh pemain PSP jika tidak ingin kehilangan poin. Motivasi tim lawan saat menghadapi PSP akan meningkat hal itu juga patut diwaspadai. Artinya para pemain PSP Padang wajib menunjukan kualitas permainan yang terbaiknya. “Setiap tim yang lolos ke babak delapan besar ini pastinya bagus. Kalau tidak bagus tentunya mereka tidak akan lolos,” urainya.(h/san)

GAGAL CAPAI TARGET

Jafri Sastra Mundur dari Mitra Kukar

JAFRI SASTRA

JAKARTA, HALUAN — Hari Selasa (1/8) Jafri Sastra telah mengajukan pengunduran diri dari posisinya sebagai pelatih Mitra Kukar. Penggantinya pun masih dicari Mitra Kukar. Gagal mencapai target menjadi alasan Jafri Sastra meninggalkan Mitra Kukar yang dilatihnya untuk kedua kali, “Iya betul. Dia meminta mundur karena merasa tidak mencapai target lima besar di putaran pertama. Kami masih cari-cari penggantinya. Game ke-18 kemungkinan tim ditangani caretaker, Pak Sukardi,” kata CEO Mitra Kukar Endri Erawan. Sampai dengan berakhirnya putaran pertama Liga 1, Mitra Kukar mengoleksi 25 poin dari 17 pertandingan. Naga Mekes menempati peringkat delapan klasemen sementara. Agar bisa

tampil lebih baik lagi di putaran kedua, Mitra Kukar pun sedang berusaha memperkuat skuat. Menurut Endri, salah satu sektor yang ingin diperkuat adalah lini belakang, dengan mencari pemain sebagus Jorge Gotor Blas.”Kami juga masih cari-cari pemain baru, yang utama lini belakang. Kami sih sudah dapat satu sebetulnya, si Erwin dari Persegres. Tapi, kami masih butuh satu lagi yang sebagus Gotor,” tambah Endri. Sementara itu asisten manajer Mitra Kukar, Suwanto berterima kasih atas dedikasi yang ditunjukkan Jafri selama memperkuat Mitra Kukar. Pelatih asal Payakumbuh, Sumatera Barat, itu pernah mencatat prestasi saat membawa Mitra Kukar juara Piala Jenderal Sudirman tahun lalu.

’’Kami mewakili tim mengucapkan terima kasih atas dedikasi Pak Jafri Sastra untuk Mitra Kukar. Kami doakan sukses di kemudian hari,’’ tukasnya. Namun, eks pelatih Persipura Jayapura itu belum banyak berkomentar mengenai keputusan mengejutkannya tersebut. “Maaf, saya tidak tahu soal pemain baru, tanya saja langsung sama manajemen karena saya sudah tidak di Mitra Kukar lagi,” ucap Jafri via aplikasi pesan singkat. Jafri ditenggarai mundur dari Mitra Kukar karena penampilan tim yang tidak stabil. Bahkan Bayu Pradana dkk. hanya bermain imbang 2-2 saat menjamu tim juru kunci, Persiba Balikpapan di Stadion Aji Imbut, 28 Juli 2017. Sebelum laga itu, Mitra Kukar lebih dulu dihajar Bhayangkara FC 1-4. (h/san/dtc)

BANK OF THE WEST CLASSIC

Sharapova Melaju ke Babak Kedua CALIFORNIA, HALUAN — Petenis cantik asal Rusia, Maria Sharapova yang baru saja sembuh dari cedera paha menorehkan kemenangan di babak pertama turnamen Bank of the West Classic, Senin (31/7) malam waktu setempat. Mantan petenis nomor satu dunia tersebut mengalahkan petenis AS, Jennifer Brady 6-1, 4-6, 60.Sharapova, yang mendapatkan wild card di ajang yang digelar di Stanford, California ini, mendapat servis awal dan langsung menekan lawannya hingga akhirnya set pertama dimenangkan. Sharapova harus bersusah payah di set kedua karena Jennifer

MARIA SHARAPOVA

BROOKLYN, HALUA — Promotor tinju asal Inggris, Eddie Hearn mengungkapkan bahwa petinju yang berada di bawah benderanya, Katie Taylor sedikit lagi akan menuju ke pertarungan untuk gelar juara dunia. Petinju wanita kelas ringan asal Republik Irlandia itu mampu memperlihatkan performa yang mengagumkan d engan menghentikan petinju Amerika Serikat, Jasmine Clarkson di ronde ketiga dalam debutnya di Negeri Paman Sam, akhir pekan kemarin. Kemenangan mengesankan di Brooklyn, New York itu pun menjadi kemenangan profesional keenam Taylor dan kemenangan KO/TKO keempatnya. Hearn yakin bahwa petinju 31 tahun itu sudah siap untuk penghormatan utama dan memantapkan November sebagai waktu untuk mendekati duel untuk gelar dunia. “Sulit untuk mendapatkan pertarungan untuknya, tapi saya pikir kami satu pertarungan lagi dari tantangan untuk meraih gelar juara dunia,” ujar Hearn kepa-

Tiga poin pada pertandingan ini cukup penting bagi PSP, sebab babak delapan besar ini menggunakan sistim setengah kompetisi home turnamen. Setiap grup diisi empat tim, juara dan peringkat kedua lolos ke babak delapan besar. Untuk itu raihan tiga poin di pertandingan pertama ini akan membuat langkah PSP menjadi lebih ringan. Pelatih PSP Padang Joni Efendi mengatakan kalau timnya sudah siap menghadapi laga ini. Hasil uji coba dengan timnas U-19 dijadikan modal yang sangat penting bagi PSP walaupun pada laga tersebut mengalami kekalahan. “Hasil pertandingan melawan timnas U-19 kemarin memberikan gambaran kekuatan tim. Saya mengetahui dimana kelemahan tim salah satunya adalah masalah kondisi fisik. Meskipun kami kalah namun hasil bukan menjadi acuan buat saya,” sebut Joni Efendi kemarin. Meski mengalami kekalahan, Joni optimis hasil itu tidak akan berpengaruh ke

Brady memberikan perlawanan cukup kuat. Sharapova akhirnya menyerahkan set kedua kepada lawannya. Sementara set ketiga dikendalikan penuh oleh Sharapova dan akhirnya memenangkan pertandingan yang berlangsung selama dua jam dua menit. Menurut irishexaminer.com, petenis Rusia itu akan menghadapi Lesia Tsurenko di babak kedua, setelah petenis asal Ukraina itu mengalahkan Lara Arruabarrena 63 6-3. Pada bagian lain, Kayla Day mengalahkan Misaki Doi 6-4, 6-2. Kayla akan bertemu dengan unggulan teratas Garbine Muguruza, yang mendapat bye di babak pertama.

Kemudian Natalia Vikhlyantseva mengalahkan Danielle Lao 64 6-3 dan akan menghadapi Ana Konjuh di babak kedua, setelah lawannya, Maria Erakovic tumbang saat tertinggal 6-3, 1-0. Nicole Gibbs berjuang dari satu set untuk melewati rekan senegaranya, Claire Liu 4-6, 6-2, 7-6 (7/5) di pertandingan terakhir. Sementara di turnamen Washington Terbuka, kemenangan di babak pertama ditorehkan Andrea Petkovic, Bianca Andreescu, Julia Goerges, Alison Van Uytvanck, Sara Errani, Oceane Dodin, Aryna Sabalenka, dan Mariana DuqueMarino. (h/sdn)

KOMPOSISI PEBALAP 2018

Ferrari Akan Umumkan September BUDAPEST, HALUAN — Rumor di media massa Eropa pada beberapa bulan belakangan kencang menyuarakan pergantian Kimi Raikkonen sebagai salah satu pembalap tim Ferrari untuk F1 2018. Pun dengan isu Lewis Hamilton bakal menyeberang ke tim Kuda Jingkrak (julukan Ferrari) sebagai pengganti Kimi. Tapi apakah rumor itu benar adanya? Nah, kalau mendengar pernyataan terbaru dari bos Ferrari. Kimi layak tersenyum. Ya, karena Presiden Ferrari, Sergio Marchionne, mengisya-

www.harianhaluan.com

ratkan bahwa mereka akan mempertahankan Sebastian Vettel dan Kimi Raikkonen musim depan. Dan kepastian itu akan diumumkan pada balapan kandang mereka, F1 GP Italia 2017 pada 1-3 September mendatang. Seperti diketahui, kontrak dari kedua pembalap Ferrari akan habis akhir tahun ini. Namun ada keraguan tentang kontrak Raikkonen, setelah Marchionne menyebut performa pembalap Finlandia itu seperti “orang yang tertinggal” pada

akhir pekan lomba F1 GP Austria 2017. Namun saat akhir pekan lomba F1 GP Hungaria 2017 akhir pekan lalu. Marchionne mengatakan bahwa peluang Raikkonen mempertahankan posisinya tahun depan lebih dari 50 persen. Saat ditanyai tentang proses kontrak pembalap, Marchionne mengatakan kepada Autosport dan Motorsport: “Saya pikir saya telah mempublikasikan masalah Sebastian (Vettel), jika ia ingin bertahan, maka ia lebih

dari diterima untuk bertahan. ”Dan untuk kasus Kimi (Raikkonen), kami cukup yakin, kami tahu ia ingin bertahan. Semoga kami akan membawa mereka segera (unt uk perpanjangan kontrak),” imbuh Marchionne. Saat ditanyai bagaimana peluang Raikkonen untuk mengamankan kontrak baru, Marchionne menjawab: “Kemungkinan lebih dari 50 persen. Kita akan lihat...”. Marchionne juga mengkonfirmasikan bahwa Ferrari akan memastikan pembalapnya musim depan pada bala-

pan kandang mereka, Monza, September mendatang. “Itu yang saya dengar. Saya dengar Maurizio (Arrivabene, prinsipal tim Ferrari) akan melakukan itu. Saya tidak punya waktu yang telah direncanakan, ini masih terlalu dini. Ini adalah balapan ke-11 dari 20 balapan musim ini, jadi masih banyak balapan yang harus dijalani.” Seturut adanya beberapa isu yang mengatakan bahwa Lewis Hamilton akan menjadi target jangka panjang, khususnya setelah kontraknya dengan Mercedes

Redaktur: Arda Sani

akan habis pada akhir tahun 2018 Marchione mengatakan terlalu dini untuk mempertimbangkan pembalap Inggris itu. “Mengakhiri kariernya dengan Ferrari akan menjadi sebuah kehormatan, namun sampai saat ini kami tidak (melakukan pembicaraan) terlalu jauh dengan Lewis (Hamilton), Saya tidak akan membicarakan masa depan. Terlebih kami memiliki dua pembalap hebat dalam tim kami, dan tidak ingin berbicara tentang alternatif,” tandasnya. (h/sdn)

Layouter: Luther


Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

NASIONAL DAN INTERNASIONAL

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

19

DUGAAN KASUS KEJAHATAN SIBER ASAL TIONGKOK

Tak Terlibat, Lima WNI Dipulangkan

PELAKU PENIPUAN — Para pelaku penipuan dan pemerasan asal China dibekuk kepolisian, Sabtu (29/7). IST

Trump: Kami Akan Tangani Korut WASHINGTON, HALUAN – Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump kembali angkat bicara terkait isu Korea Utara (Korut). Kali ini ia menegaskan, bahwa Gedung Putih akan menangani krisis di Semenanjung Korea tersebut. Komentar Trump itu dikeluarkan usai Korut kembali mengadakan uji coba rudal balistik antarbenua pada Jumat lalu. Peluncuran ini merupakan uji coba kedua yang sukses dalam usaha Korut meluncurkan rudal jarak jauh. “Kami memiliki banyak hal luar biasa yang terjadi. Kami memiliki beberapa situasi menarik yang akan kami tangani. Korea Utara, Timur Tengah, banyak masalah yang kami warisi dari pemerintah sebelumnya. Kami akan tangani semuanya, kami tangani semuanya dengan sangat baik,” ujar Trump sebagaimana dikutip dari CBS News, Selasa (1/8/). Sang Presiden AS sempat ditekan oleh para jurnalis bagaimana caranya untuk menangani isu Korut. “Kami akan tangani Korut, kami akan dapat menangani Korut, kami tangani semuanya,” jawab Trump. Uji coba rudal antarbenua Korut diadakan pada 4 Juli 2017. Saat itu, mantan Duta Besar AS untuk PBB, Bill Richardson mendeskripsikannya sebagai tantangan. Ia menyebut, bahwa dasarnya Kim Jong-un seperti menantang Trump untuk melawannya. (h/okz)

JAKARTA, HALUAN — Aparat kepolisian telah memulangkan lima warga negara Indonesia (WNI) yang turut diringkus dalam penggerebekan kasus kejahatan siber asal Tiongkok di tiga lokasi, Jakarta, Surabaya dan Bali. Kelima WNI itu dilepaskan usai ditahan di rumah tahanan Polda Metro Jaya. “Kami pulangkan lima WNI,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi (Kombes Pol) Raden Prabowo Argo Yuwono di Polda Metro Jaya, Selasa (1/8). Dia menyampaikan, alasan kelima WNI dipulangkan karena dianggap bukan sebagai operator dari aksi kejahatan siber. Kelimanya, kata Argo, hanya bekerja sebagai pembantu rumah tangga dan sopir yang mengantar para warga negara China tersebut jalan-jalan. “Itu ada yang kami amankan, pembantu cuci pakaian, membantu masak, bersih-bersih rumah, kemudian kalau Sabtu-Minggu kan ada

waktu weekend ada yang sopirin daripada orang-orang asing ini keliling kota,” kata dia. Dalam penggerebekan yang dilakukan secara serentak di Jakarta, Surabaya dan Bali pada Sabtu 29 Juli. Tim gabungan Bareskrim Polri dan Polda Metro menangkap 148 warga asal Tiongkok. Dari penggerebekan itu, polisi turut meringkus lima WNI. Direktur Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri, Brigadir Jenderal Polisi Fadil Imran menyampaikan, ratusan warga asal Tiongkok yang direkrut untuk melaksanakan aksi kejahatan siber mendapatkan gaji sebesar Rp40 juta perbulan. “Mereka akan bekerja di sini digaji Rp40 juta sebulan. Mereka kerja untuk menjadi operator telekomunikasi,” kata Fadil, Senin (31/7). Fadil juga menyampaikan, berdasarkan informasi yang diperoleh dari Kepolisian Tiongkok, keuntungan yang ditaksir dari para pelaku selama menjalankan aksinya

di Indonesia hampir mencapai Rp6 triliun. Calon korban yang disasar para sindikat penipuan internasional ini adalah pejabat negara dan pimpinan perusahaan swasta di Tiongkok. Setelah mendapatkan data adanya pelanggaran hukum, mereka kemudian melancarkan aksinya dengan meneror p ara pejabat setempat dengan berpura-pura sebagai aparat penegak hukum. “Informasi yang kami terima adalah antara aset dengan jenis perusahaannya itu tidak berimbang antara kegiatan dan asetnya itu yang menjadi celah mereka masuk,” kata dia. Namun, Fadil tak bisa menjelaskan secara rinci perihal dugaan perkara para pejabat Tiongkok yang dimanfaatkan para sindikat ini untuk melakukan pemerasan. “Saya nggak tahu, apakah korupsi atau apa, tapi dari informasi dari pendapatan dan kegiatannya tidak berimbang,” kata Fadil. (h/vvc)

Cairan Vape Mengandung Narkoba Beredar JAKARTA, HALUAN — Belakangan ini, kawula muda tengah menggemari vape, yakni sebuah benda yang dapat dihisap dengan cairan berbagai rasa dan aroma. Benda ini pun mengeluarkan asap layaknya rokok. Seorang pengguna vape, Helmy mengatakan, dia menggunakan vape sebagai alternatif dari pada menggunakan rokok. Dia bahkan mengaku telah lama menggunakan vape itu. “Udah bertahun-tahun saya, bukan baru ini dari 2013, lebih enak kan daripada rokok,” ujarnya. Namun, tampaknya para pemuda juga harus waspada terhadap penggunaan cairan vape. Pasalnya, belakangan ini polisi mendapati cairan vape yang mengandung narkoba. Narkoba berkedok cairan vape ini disebut sebagai Liquid High. Wakil Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya,

AKBP Gidion Arif Setyawan mengatakan, polisi berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika dengan barang bukti cairan narkotika liquid high seberat total 210 ml. “Saya sampaikan pengungkapan narkoba jenis baru, narkotik sintetik yang beberapa hari ini menjadi tranding topik di lingkungan kita,” katanya di Mapolda Metro Jaya, Selasa (1/ 8). Menurut Gidion, narkotika itu disita dan diungkapkan tanggal (6/7) silam. Setelah pengembangan pengungkapan ini, polisi mengamankan tiga orang tersangka. Masing-masing MS alias

Martino, GW alias Gantes dan KH alias Wawan. “Di rumah, kos vila real Jalan Kramat Jaya, Blok B2 No. 27 Johar Baru, Jakpus, tiga orang kita amankan. Berawal dari penangkapan seorang berinisial MS, penguasa barang sel terbawah, lalu konteks sel ke atas namanya GW dan KH,” jelasnya. Gidion menjelaskan, dalam aksi ini pihaknya berhasil mengamankan barang bukti narkoba liquid high sejumlah total 201 ml. Barbuk ini dibagi satu botol berisi 60 ml dan 30 botol berisi masing-masing 5 ml. “Di tangan tersangka MS diamankan 3 botol liquid 5 ml dan 1 botol 60 ml yang dipesan lewat media online dan dikirim melalui jasa ojek online. Dalam pengembangan, di tangan GW diamankan barbuk liquid sebanyak 27 botol 5 ml,” kata Gidion.

Pengungkapan ini berawal dari adanya informasi masyarakat terkait adanya transaksi narkotika jenis liquid high yang dilakukan melalui media sosial instagram dengan akun Mamen Liq. Selanjutnya, polisi menindaklanjuti informasi dengan memesan barang melalui online instagram/line ke akun Mamen Liq. “Pesanan barang disepekati dengan harga 2.5 juta untuk ukuran 60 ml, dengan uang ditransfer ke rekening tersangka GW alias Gantes,” ujar Gidion menjelaskan. Kemudian pada hari Kamis (6/ 7) transaksi dilakukan dengan cara barang dikirim melalui ojek daring. Penyerahan barang dilakikan di belakang Universitas Al Azhar Kebayoran, Jaksel. Sekitar pukul 16. 30 WIB datang tersangka MS alias Martino menyerahkan barang tersebut.

Hasil interograsi terhadap MS membawa polisi pada keterangan, bahwa ia mengambil cairan narkotika tersebut dari GW alias Gantes yang tinggal di kosan Dores, kamar Villa Real, Jalan Kramat Jaya Baru Blok D2 No. 27 Johar Baru, Jakarta Pusat. Tersangka GW alias Gantes mengatakan, kalau barang tersebut didapatkan dari KH als Wawan. Menurut tersangka Gantes itu, vape mengandung narkotika ini memiliki efek hampir sama seperti ganja. Disebutnya, vape ini bisa membuat pemakainya melayang-layang. Untuk itu, Gidion pun mengimbau pada para pemuda atau para pengguna vape lainnya, agar berhati-hati dalam membeli cairan vape ini. Pasalnya, peredaran vape mengandung narkotika ini masih berkembang, terutama dengan modus daring. h/rol)

SEMARAKKAN HUT KE-72 RI

Pemerintah dan Instansi Wajib Kibarkan Bendera

PARA tentara membawa korban banjir di Desa Khariya, Gujarat, India. IST

JAKARTA, HALUAN — Menteri Sekretaris Negara, Pratikno mengeluarkan surat edaran yang berisi kewajiban kementerian dan lembaga (K/L), serta seluruh instansi pemerintahan untuk aktif menyemarakkan HUT RI ke-72. Mulai hari ini, Selasa (1/8) hingga 31 Agustus 2017, setiap instansi diperintahkan melangsungkan berbagai acara yang identik dengan bulan Kemerdekaan. Perintah itu tertuang dalam Surat Edaran (SE) Menteri Sekretaris Negara Nomor B-545/ M.Sesneg/Set/TU.00.04/06/2017

perihal partispasi menyemarakkan Bulan Kemerdekaan. “Kami mengimbau saudara untuk turut menyemarakkan perayaan bulan Agustus sebagai Bulan Kemerderkaan Republik Indonesia dengan menyelenggarakan kegiatan-kegiatan,” demikian isi bunyi surat itu, seperti dikutip, Selasa (1/8). Dalam surat edaran itu, seluruh instansi diminta mengibarkan Bendera Merah Putih secara serentak, mulai hari ini sampai dengan 31 Agustus 2017. Selanjutnya, setiap instansi juga

diwajibkan memasang umbulumbul, dekorasi, atau hiasan lainnya. Tak ketinggalan, logo HUT Kemederkaan ke-72 RI yang dapat diunduh pada website Kementerian Sekretariat Negara, www.setneg.go.id dalam berbagai media bisa dimanfaatkan oleh seluruh instansi untuk berbagai kepentingan. Surat edaran yang ditandatangani oleh Pratikno ini dikirimkan ke seluruh instansi dan ditembuskan langsung ke Presiden Joko Widodo. (h/okz)

218 Orang Tewas Akibat Banjir di India NEW DELHI, HALUAN — Banjir di negara bagian Gujarat, India, telah menewaskan sedikitnya 218 orang. Dalam dua hari terakhir, otoritas India menemukan sekitar 100 jenazah ketika banjir mulai surut. Dilaporkan laman BBC, Selasa (1/8), hujan monsun tahun ini telah mempengaruhi jutaan orang di s ekitar 20 negara bagian di India. Banjir di negara bagian Assam, misalnya, telah mengakibatkan pulu-

han orang tewas dan ratusan ribu lainnya mengungsi. Jumlah korban tewas meningkat dua kali lipat dalam dua hari t erakhir. Ketika banjir mulai surut, otoritas India melaporkan telah menemukan sekitar 100 jenazah. Pemerint ah telah mengumumkan paket bantuan untuk daerah yang terimbas bencana banjir tersebut. Perdana Menteri In dia Narendra Modi juga dijadwalkan mengunjungi As-

sam. “Kunjungan saya (ke Assam) adalah untuk menemukan solusi permanen terhadap banjir yang dihadapi Assam setiap tahunnya,” kata Modi. Kendati banjir belum sepenuhnya surut, namun seorang pejabat mengatakan, sudah cukup banyak orang yang mulai kembali ke desa-desa mereka. Namun, ada pula yang masih tetap mengungsi dan menunggu hingga banjir benar-benar surut sebelum kembali ke desa asalnya. (h/rol)

Cina Buka Pangkalan Militer di Luar Negeri BEIJING, HALUAN — Pemerintah Cina resmi membuka pangkalan militer pertamanya di luar negeri, Selasa (1/8). Ini ditandai dengan upacara bendera di Djibouti di Tanduk Afrika, sekaligus memperingati ulang tahun Tentara Pembebasan Rakyat ke-90. Posisi Djibouti di tepi barat laut Samudera Hindia telah memicu kekhawatiran di India, bahwa pembukaan pangkalan militer tersebut akan menjadi bagian dari aliansi China yang lain, di sekeliling India, termasuk Bangladesh, Myanmar, dan Sri Lanka. Cina memulai pembanguwww.harianhaluan.com

nan basis logistik di Djibouti tahun lalu. Pangkalan tersebut akan digunakan untuk memasok kembali kapal angkatan laut yang ikut serta dalam misi perdamaian dan kemanusiaan di lepas pantai Yaman dan khususnya Somalia. Pangkalan tersebut merupakan pangkalan militer pertama milik Cina di luar negeri, meskipun Beijing secara resmi mendeskripsikan pangkalan tersebut sebagai fasilitas logistik. Radio negara setempat melaporkan lebih dari 300 orang menghadiri upacara tersebut, termasuk wakil komandan angkatan laut China Tian

Zhong dan menteri pertahanan Djibouti. Pangkalan tersebut akan memungkinkan Cina mendukung patrolinya di perairan lepas Somalia dan Yaman, serta melaksanakan kewajiban kemanusiaan internasionalnya. Presiden Cina, Xi Jinping kini tengah mengawasi program ambisius modernisasi militer, termasuk pengembangan kemampuan pasukan China untuk beroperasi dari jarak jauh. Di Djibouti yang berada di antara Ethiopia, Eritrea dan Somalia juga terdapat pangkalan militer Amerika Serikat, Jepang, dan Prancis. (h/ rol)

Dua Pemimpin Oposisi Venezuela Ditangkap CARACAS, HALUAN — Dua pemimpin oposisi Venezuela, Leopoldo Lopez dan Antonio Ledezma ditangkap oleh pihak berwenang, Selasa (1/8). Keduanya kembali berada dalam penahanan setelah pada 2014 lalu diduga menyebar hasutan yang menimbulkan kekerasan selama demonstrasi antipemerintah. Lopez sebelumnya menghabiskan waktu tiga tahun di penjara. Hingga ia kemudian dipindahkan dalam tahanan rumah pada 8 Juli. Demikian halnya pada Ledezma, yang lebih dulu menjadi tahanan rumah pada April 2015 karena alasan kesehatan. Selama berada dalam tahanan rumah, kedua pemimpin oposisi menyampaikan video rekaman kepada pendukung mereka. Di sana, Lopez dan Ledezma mengatakan majelis nasional baru hanya akan melakukan kecurangan dan kemungkinan besar menciptakan tirani yang akan dialami oleh Venezuela. Menurut laporan istri Lopez, Lilian Tintori suaminya ditangkap pada dini hari sekitar pukul 12.27 waktu setempat. Dari sebuah rekaman yang beredar di jejaring sosial Twitter, ia nampaknya dibawa oleh anggota intelijen Venezuela. Sementara, Ledezma ditangkap diwaktu yang berdekatan dan terlihat masih menggunakan baju tidur. Sang putri, Vanessa memperlihatkan video yang menunjukkan ayahnya dibawa pergi oleh anggota intelijen. Penangkapan keduanya kembali dilakukan hanya dua hari setelah pemungutan suara untuk menentukan majelis konstitusional Venezuela dilakukan. Pemilihan ini menimbulkan kontroversi dari para

RATUSAN orang menggelar aksi damai di berbagai kota di Venezuela sebagai bentuk protes terhadap pemerintahan Presiden Nicolas Maduro. IST

pengunjuk rasa antipemerintah menimbulkan bentrokan yang membuat setidaknya 10 orang tewas. Pemilihan majelis nasional baru bertujuan membuat konstitusi dan membubarkan institusi negara tersebut. Menurut Presiden Venezuela Nicolas Maduro langkah tersebut akan menciptakan perdamaian dan mendorong dialog yang pada akhirnya menyatukan seluruh masyarakat, yang selama ini dinilai sangat terpecah. Namun, oposisi melihat konstitusi baru hanya akan menjadi pelopor kediktatoran baru bagi pemerintahan Maduro. Presiden dapat memaksimalkan kekuasaannya dan mengesampingkan legislatif yang dikuasai pihak mereka. (h/rol) Redaktur: Nasrizal

Layouter: Luther


20

KOTA PARIAMAN

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

Semua SD Negeri Kekurangan Guru PARIAMAN, HALUAN — Tiap sekolah dasar (SD) negeri di Kota Pariaman mengalami kekurangan tenaga guru PNS. Di kota tersebut ada 71 SD, semua kekurangan guru. Jumlah kekurangan tenaga pengajar di tiap sekolah bervariasi, ada yang kekurangan 3 guru, 2 guru dan 1 orang guru. “Kalau dirata-ratakan tiap ini lancar-lancar saja. Keberadaan Sekolah Dasar kekurangan 1 guru guru honor itu ada yang sudah mengajar, maka jumlah keku- tahunan mengajar. rangan guru ada 71 Menurut Kasni, fororang,” kata Kepala Bimasi untuk pengangdang Pendidikan Dasarkatan guru atau penamSMP Dinas Pendidikan bahan guru tidak ada Pemuda dan Olahraga sejak 6 tahun belakaKota Pariaman, Kasni, ngan. Sementara gurukepada Haluan, Selasa guru PNS yang ada terus (1/8). berkurang, karena penDi tengah kekurasiun dan terkadang pinngan guru, dituntut mutu dah mengajar. Itulah dan kualitas pendidikan, dilema sekarang. KASNI makanya guru honor Dalam menjaga mutu dalam mengisi kekurangan guru itu pendidikan, orang tua di rumah selalu ada di sekolah. Pembayaran diminta untuk mengawasi dan guru honor itu dilakukan dengan membimbing anaknya belajar di dana BOS. rumah, sehingga antara sekolah Pencairan dana tersebut per dan orang tua di rumah dalam triwulan. Di saat itulah uang untuk menciptakan generasi berkualitas guru honor itu diberikan. Selama selalu nyambung. (h/tri)

Pemko Pacu Persiapan MTQ ke- 35 Tingkat Sumbar PARIAMAN, HALUAN — Kepala Dinas PUPR Kota Pariaman, Asrizal menjelaskan, bahwa pembangunan sarana dan prasarana fisik untuk mendukung kelancaran pelaksanaan MTQ ke- 35 tingkat Sumbar di Kota Pariaman, dengan mimbar utama di Karan Aur, terus dipacu pekerjaannya. “Kita targetkan pertengahan Oktober tahun ini semua pembangunan sarana dan prasarana untuk kelancaran MTQ tersebut selesai,” kata dia menjawab Haluan, Selasa (2/8). Bobot pekerjaan sampai sekarang yang dikerjakan dalam tahun ini baru 15%, itu bukanlah suatu progres maksimal dari pekerjaan waktu-ke waktu. “Semua detil pekerjaan sudah ada progresnya, dan perhitungannya memang paling cepat pertengahan Oktober itu selesai,”

kata dia. Pekerjaan yang sedang dikerjakan kini adalah, musala, mimbar, ruangan juri, taman dan kolam air mancur. Dalam pekerjaan membuat sarpras tersebut dilaksanakan dengan dana APBD, totalnya Rp 3 miliar. Tahun lalu juga sudah dikerjakan, membuat pelataran, jalan, kanopi, kanal dan taman. Pekerjaan itu sampai sekarang masih terus berlanjut. Pariaman berupaya untuk menjadi tuan rumah yang baik, dengan membangun sarpras yang dibutuhkan, sesuai untuk mendukung suksesnya kegiatan tersebut. “Sampai kini kegiatan pekerjaan di lapangan berjalan lancar, dan pengawasan pekerjaan selalu dilakukan guna mempercepat prtoses penyelesaianya,” jelas Asrizal. (h/tri)

RSUD Dr Sadikin Jadi Objek Sharing Kabupaten/Kota PEMBENAHAN trotoar di Kota Pariaman terus berlangsung. Pembangunan sarpras tersebut untuk kenyamanan pejalan kaki berlalu lalang di kota tersebut. Gambar atas pembangunan trotoar di depan balai kota yang sedang dikerjakan. TRISNALDI

Aset Tanah Milik Pemko Gencar Disertifikatkan PARIAMAN, HALUAN — Pemerintah Kota Pariaman terus melakukan pensertifikatkan aset tanah yang menjadi milik pemerintah kota. Dengan demikian aset-aset tanah yang ada, punya legalitas dan kekuatan hukum. “Kegiatan pensertifikatkan aset pemko itu sudah beberapa tahun ke belakang, hingga kini baru punya 85 sertifikat,” kata Kepala Bidang Pertanahan, Dinas Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman Perkotaan (DPT-KPP) Kota

Pariaman, Syafri Sirin kepada Haluan, Selasa (1/8). Selama tahun 2017 ini, sudah pula diajukan 11 persil tanah aset Pemko Pariaman ke badan pertanahan di kota tersebut untuk proses sertifikat. Kegiatan tahun 2017 ini sudah dilakukan sejak l Januari dan sampai sekarang dari 11 persil yang diajukan itu untuk pembuatan sertifikat tanahnya, baru 4 yang sudah selesai, sisanya masih dalam proses penyelesaian.

Aset Pemerintah Kota Pariaman memang harus disertifikatkan, karena gunanya untuk jangka panjang. Pada lahan-lahan yang menjadi aset pemerintah kota yang sudah disertifikatkan, nantinya kalau pemerintah melaksanakan pembangunan seperti gedung kantor dan sarpras kelengkapan pemerintah tentu akan menjadi lebih baik. “Memang dalam pembangunan kota ini masyarakat tidak tinggal diam, selalu berpartisipasi dalam menyukseskanya dan hal

seperti itu tetap menjadi dambaan dalam pelaksanaan pembangunan ke depan,” sebut Syafri. Di antara aset yang sudah disertifikatkan itu terdapat juga tanah yang diatasnya berdiri gedung sekolah dasar, sebagian besar tanahnya sudah bersertikat yang dikeluarkan oleh BPN Pariaman. “Kita berharap aset tanah Pemerintah Kota Pariaman yang dalam proses penyelesaian sertifikatnya di BPN segera selesai,” kata Syafri. (h/tri)

PARIAMAN, HALUAN — Ru- kesehatan masyarakat atau mah Sakit Umum Daerah (RSUD) puskesmas menjadi rumah sakit Dr. Sadikin Kota Pariaman, mulai daerah. menjadi objek berbagi “Kita siap untuk itu, (sharing) informasi bagi dan bahkan itu suatu sejumlah daerah kabudampak positif untuk paten/kota di Sumbar. kemajuan RS ini ke deKepala RSUD Dr. pan,” kata Dr Hendri Sadikin, Dr. Hendri PuPutra menegaskan. tra kepada Haluan, SelaRSUD Dr. Sadikin sa (1/8), mengatakan, Kota Pariaman di Padsurat dari sejumlah dausunan tersebut direserah kabupaten/kota mikan menjadi rumah yang berencana mela- HENDRI PUTRA sakit tipe D tanggal 24 kukan sharing informasi Desember 2016, izin di rumah sakit ini, ada 4 surat yang operasional dari KP2TM Pemko sudah masuk. Pariaman. Bahkan Rabu (2/8), akan daSementara, tanggal 6 April tang rombongan dari Kabupaten 2017 sudah teregistrasi di pusat atau Dharmasraya untuk sharing infor- di Kemenkes EI dengan No kode masi yang diperkirakan tentang RS.1377007. RS ini melayani JKSS pengembangan pelayanan pusat juga dan pasien umum.(h/tri)

Pariaman Nominator Rating Kota Cerdas Indonesia PARIAMAN, HALUAN — Kota Pariaman jadi nominator dalam Rating Kota Cerdas Indonesia (RKCI). Pemeringkatan Kota Cerdas dilaksanakan Tim Penilai RKCI Pusat. Pemeringkatan Kota Cerdas dilaksanakan oleh Tim Penilai RKCI Pusat tersebut telah disosialisasikan pada saat rapat koordinasi Apeksi

di Istana Wapres beberapa bulan yang lalu. Tim Asesor Rating Kota Cerdas Indonesia, Dini Hardilla mengatakan bahwa penilaian dilakukan terhadap seluruh kota di Indonesia, dan dibagi dalam 3 kategori, kategori kota besar, kota menengah dan kota kecil. “Kota Pariaman termasuk kategori kota kecil yang

berpenduduk di bawah 200 ribu jiwa,” jelas Ketua tim asesor pada saat melakukan verifikasi data ke Kota Pariaman, Senin (31/7). Penetapan Kota Pariaman sebagai nominator (10 besar) menurut Dini Hardilla, berdasarkan penilaian questioner online yang dikirim Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pariaman.

Selain itu juga berdasarkan analisis data questioner yang masuk, Kota Pariaman salah satu nominator kategori kota keci. “Untuk kebenaran data tersebut kami datang ke Kota Pariaman melakukan penilaian secara langsung dan mengklarifikasi isian questioner on line ke SOPD terkait,” ungkap Dini Hardilla,

ketua tim assesor tersebut. Sementara itu, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Pariaman, Yalviendri menjelaskan, kota cerdas bukan dari segi teknologi informasi saja, tapi masuk juga pelayanan pendidikan, kesehatan, infrastruktur, lingkungan dan lain-lain. “Dan teknologi informasi merupakan bahagian dari

smart city,” jelasnya. Untuk pengembangan teknologi informasi, Pemerintah Kota Pariaman sudah mengembangkan infrastruktur dan jaringan smart city. Pemasangan jaringan internet pada 47 lokasi dan pada tahun 2017, penambahan 8 titik jaringan. “Termasuk 4 lokasi CCTV pada persimpangan jalan

(lampu merah),” tutur Kadis Kominfo Kota Pariaman. Penilaian kota cerdas dilakukan dalam proses cukup panjang, dimulai dengan pengiriman questioner, verifikasi data oleh Tim Asesor ke SOPD, analisis data, dan survei langsung ke masyarakat dan penentuan 3 (tiga) kota terbaik masing-masing kategori. (h/tri)

SKB Berubah Menjadi Satuan Pendidikan Norformal PARIAMAN, HALUAN — UPT SKB Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kota Pariaman sejak bulan Juni 2017 kemarin, berubah menjadi Satuan Pendidikan Norformal. Dengan perubahan wadah ini, lembaga itu sudah bisa mengadakan ujian paket kesetaraan untuk warga kota. Kepala Satuan Pendidikan Nor Formal, Arman kepada Haluan, Selasa menjelaskan, bahwa, perubahan itu ditetapkan berdasarkan Perwako No 25 tahun 2017. Dulu namanya SKB, kini menjadi Satuan PNF SKB Kota Pariaman. Dengan Satuan PNF SKB ini, dari sisi program kegiatan langsung www.harianhaluan.com

didanai pusat, sementara selama ini hanya bersandar kepada dana daerah atau lebih banyak daerah ini yang mendanai. Ada sejumlah sebab perubahan itu dilakukan, diantaranya dengan SKB langsung dapat melakukan pembelajaran ke masyarakat melalui kegitan PAUD, kesetaraan, keaksaraan, kecakapan hidup dan formal lainnya. Langkah awal dari program perubahan lembaga yang sudah dilakukan ini, adalah melaksanakan program ujian paket C. “Kita sedang melakukan pendataan kini ke desa-desa guna mendapatkan generasi muda untuk

belajar dan mengikuti ujian kesetaraan Paket C,” katanya. Tidak banyak untuk sekali ujian, sesuai ketentuan, satu lokal itu maksimum 30 orang. Dan kalau pendataan ini sudah selesai, lanjut dengan pembelajaran. Sistem pembelajaran ada dua, bisa di Satuan Pendidikan Non Formal SKB di Pantai Cermin, dan bisa juga nantinya dilakukan di lapangan berdekatan dengan peserta atau dengan kelas jauh. “Kita ingin masyarakat yang putus sekolah itu memiliki ijazah atau sertifikat resmi sebagaimana adanya jenjang pendidikan yang ada,” kata Arman. (h/tri)

SEKDAKO Pariaman Indra Sakti memberikan sambutan usai menerima 200 orang mahasiswa Universitas Andalas Padang di aula Balaikota dalam rangka pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tahun 2017 di wilayah Kota Pariaman, beberapa waktu lalu. TRISNALDI

WALIKOTA Pariaman Mukhlis Rahman memberikan sambutan saat menghadiri pengambilan sumpah jabatan dan pelantikan Kepala Desa Rambai Kecamatan Pariaman Selatan Kota Pariaman untuk perio de 2017-2023 yakni Arif Fuadi di Lapangan Desa Rambai, Senin (24/7) siang. TRISNALDI

Redaktur: Nova Anggraini

Layouter:Luther


Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

21 RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

Serangkaian Kegiatan Meriahkan HUT RI SIJUNJUNG, HALUAN — Bupati Sijunjung Yuswir Arifin meluncurkan kegiatan dan perlombaan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-72 tahun. Launching kegiatan dan perlombaan menyambut HUT RI 2017 itu ditandai dengan senam bersama dan gerak jalan jantung sehat di halaman kantor bupati setempat, Selasa (1/8). Rangkaian kegiatan dan perlombaan itu dikuti Wakil Bupati, Arrival Boy, unsur forkopimda, kepala OPD, pimpinan BUMD, PKK, Dharmawanita, PNS, TNI dan Polri. Bupati Sijunjung, Yuswir Arifin mengatakan, menyambut HUT RI ke-72, selain melaksanakan kegiatan pokok, pemerintah kabupaten juga menyelenggarakan kegiatan tambahan, yakni kegiatan dan perlombaan. Kegiatan pokok yakni rapat paripurna istimewa DPRD dalam rangka mendengarkan pidato kenegaraan, 16 Agustus, apel kehormatan dan renungan suci di makam pahlawan, pemberian remisi di Lapas Muaro, kemudian dilanjutkan dengan upacara peringatan detikdetik Proklamasi Kemerdekaan RI dan pengibaran bendera merah putih dan upacara penurunan bendera merah putih di lapangan Prof M Yamin, 17 Agustus 2017. Sementara kegiatan tambahan, selain senam bersama dan gerak jalan jantung sehat, juga dilaksanakan pertandingan voli, sepak takraw, liga pelajar Indonesia tingkat SMP, bulutangkis, tenis meja, tarik tambang, lomba baca puisi. Kemudian, festival salawat dulang, kejuraan catur, festival tari tradisi, lomba hafiz Alquran, gerak jalan tingkat SD, paralayang, donor darah, operasi katarak, lomba pidato adat tingkat SMP, lomba kantor bersih dan hijau, pawai pembangunan dan alegoris, lomba MTQ dan lomba tari tradisional tingkat SD. Rangkaian kegiatan tersebut, sambung bupati, dilaksanakan oleh panitia yang didalamnya terdapat unsur OPD dan instansi. “Saya berharap, rangkaian kegiatan HUT RI ini dilaksanakan dengan meriah, sukses, berjalan tertib, aman dan lancar. Kita juga mendorong partisipasi masyarakat untuk terlibat didalamnya,” ucapnya. Pada kesempatan itu, bupati juga mengucapkan terima kasih kepada BPJS, Bank Nagari, BRI dan BNI yang telah berpartisipasi menyediakan hadiah untuk kegiatan gerak jalan jantung sehat.(h/azn)

BUPATI Sijunjung Yuswir Arifin menyerahkan bantuan tanggap darurat Baznas Provinsi Sumbar kepada Jon Hendri, korban banjir di Lubuk Tarok di halaman kantor bupati setempat, Selasa (1/8). AZNELDI

Baznas Bantu Warga Korban Banjir Bandang SIJUNJUNG, HALUAN — Baznas Provinsi Sumatera Barat menyerahkan bantuan kepada Jon Hendri yang rumahnya rata dengan tanah dihantam banjir bandang di Kecamatan Lubuk Tarok, beberapa waktu lalu. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Bupati Sijunjung, Yuswir Arifin didampingi unsur forkopimda, Ketua dan Wakil Ketua Baznas Sijunjung, Yusri dan Gusman serta Camat Lubuk Tarok, Dodi Katim di halaman kantor bupati setempat, Selasa (1/8). Bupati Sijunjung Yuswir Arifin mengatakan, bantuan tersebut merupakan wujud kepedulian Baznas kepada korban banjir di Lubuk Tarok. “Semoga bantuan yang diserahkan ini bisa meringankan beban saudara kita tertimpa musibah banjir tersebut,” ucap orang nomor satu di kabupaten berjuluk Ranah Lansek Manih. Jon Hendri sendiri mengaku sangat bersyukur dan berterima kasih atas bantuan yang diberikan. “Terima kasih atas bantuan yang diberikan,” ujar Jion Hendri. Ketua Baznas Kabupaten Sijunjung, Yusri menyebutkan, bantuan yang diberikan kepada Jon Hendri, korban banjir bandang di Lubuk Tarok adalah bantuan dari Baznas Provinsi Sumatera Barat. “Bantuan yang kita distribusikan ini adalah bantuan tanggap darurat bencana Baznas Provinsi Sumatera Barat,” jelas Ketua Baznas Kabupaten Sijunjung.(h/azn)

RAIH UPAKARTI — Ketua Dekranasda Kabupaten Sijunjung, Hj.Endra Noflida Yuswir dan pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) Tenun Lansek Manih, Indra Yeni, Rabu (2/8) ini, menerima penghargaan Upakarti dari Kementerian Perindustrian RI.

Dua Putri ‘Lansek Manih’ Raih Upakarti SIJUNJUNG, HALUAN — Nama Kabupaten Sijunjung kembali berkibar di kancah nasional. Dua putri terbaiknya, akan menerima penghargaan Upakarti 2017 dari Kementerian Perindustrian RI. Kedua putri terbaik itu, adalah Ketua Dekranasda Kabupaten Sijunjung, Hj.Endra Noflida Yuswir dan Pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) Tenun Lansek Manih, Indra Yeni. Rencananya, penghargaan Upakarti tersebut akan diserahkan Presiden RI, Joko Widodo di Gedung Kementerian Perindustrian RI, Jalan Jenderal Gatot Subroto, Rabu (2/8). Kepala Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan UKM Kabupaten Sijunjung, Emyasri mengatakan,

penghargaan Upakarti yang diraih Ketua Dekranasda Kabupaten Sijunjung dan pelaku IKM Lansek Manih, yakni penghargaan Upakarti Jasa Pengabdian Bidang Usaha Aneka Kerajinan d an penghargaan Upakarti Jasa Kepeloporan Bidang Usaha Industri Pertenunan. “Ada dua penghargaan yang diraih Kabupaten Sijunjung, yakni Upakarti Jasa Pengabdian Bidang Usaha Aneka Kerajinan dan Upakarti Jasa Kepeloporan Bidang Usaha Industri Pertenunan,”

kata Emyasri melalui Kepala Bidang Perindustri, Hendri Nurka kepada Haluan di Muaro Sijunjung, Selasa (1/8). Penghargaan Upakarti itu, sambung dia, merupakan penghargaan tertinggi dari pemerintah kepada mereka yang telah berdedikasi tinggi melakukan berbagai upaya yang sangat luar biasa dalam mengembangkan industri kecil dan menengah. Upakarti jasa pengabdian diberikan kepada perorangan dan lembaga atau perusahaan yang secara aktif dan berkesinambungan mengembangkan IKM. Sementara Upakarti jasa kepeloporan diberikan kepada IKM dan perusahaan yang mempelopori dan memimpin jaringan kerja sama

yang berkesinambungan melakukan pembinaan kepada IKM berdasarkan keterkaitan dan kemitraan saling menguntungkan, saling memperkuat dan melengkapi. “Upakarti itu penghargaan bergengsi karena hanya diberikan kepada perorangan, IKM dan perusahaan. Jumlahnya tidak banyak, jasa pengabdian dan kepeloporan hanya lima orang di Indonesia,” kata Hendri Nurka. Berdasarkan Keputusan Menteri Perindustrian RI, penerima penghargaan Upakarti Jasa Pengabdian terdiri atas lima orang. Selain Ny.En Yuswir Arifin, sebut Jendri Nurka, penghargaan Upakarti Jasa Pengabdian ini juga diterima Ratu Munawwarah Zulkifli, Riswayuni, Arita

Apolina dan Imtihani. Begitu juga penghargaan Upakarti Jasa Kepeloporan akan diterima lima IKM dan lembaga atau perusahaan se Indonesia, yaitu IKM Tenun Lansek Manih, PT.Tri Jaya Teknik, PT.Rekadaya Multi Adiprima, CV.Tashinda Putraprima, dan IKM Cita Rasa Pagimana. Sementara penghargaan Upakarti Jasa Kepedulian akan diterima enam bupati/ walikota se Indonesia, yaitu Walikota Surabaya, Tri Rismaharini, Walokota Semarang, Hendrar Prihadi, Bupati Kutai Kartanegara, Rita Widyasari, Walikota Palopo, M.Judas Amir, Bupati Wojo, Andi Burhanuddin dan Walikota Bima, M.Qurais H.Abidin.(h/azn)

Bupati Tunjuk Adlis Sebagai Plt Sekda SIJUNJUNG, HALUAN — Asisten III Sekdakab Sijunjung, Adlis, SE, MT ditunjuk sebagai pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sijunjung mengantikan Yunanto Masri, SE yang terhitung 1 Agustus 2017 memasuki masa pensiun. Kabar itu disampaikan Bupati Sijunjung Yuswir Arifin dalam apel organik di halaman kantor bupati

setempat, Selasa (1/8). “Mulai 1 Agustus 2017, Plt Sekdakab adalah Pak Adlis,” kata orang nomor satu di kabupaten berjuluk Ranah Lansek Manih. Kepala Bagian Humas dan Protokoler Setdakab, Henri Chaniago tidak menampik ketika disebutkan nama Adlis ditunjuk sebagai Plt Sekdakab Sijunjung mengantikan Yunanto Masri yang sebelumnya ditunjuk

sebagai Plt Sekdakab Sijunjung. “Benar, Pak Adlis ditunjuk sebagai Plt Sekdakab Sijunjung, mengantikan Pak Yunanto Masri yang memasuki pensiun,” kata Henri Chaniago di ruang kerjanya, Selasa (1/8). Kepada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia mengatakan, penunjukan Asisten II Setdakab Sijunjung, Adlis sebagai pelaksana tugas Sekretaris

Daerah Kabupaten Sijunjung, berdasarkan surat perintah Bupati Sijunjung. “Penunjukan Pak Adlis sebagai Plt Sekdakab berdasarkan Surat Perintah Bupati Nomor 800/47/ BKPSDM-2017 tanggal 1 Agustus 2017,” ucap Kepala Bidang Pengadaan, Mutasi dan Pensiun, Medi kepada Haluan m elalui telepon selularnya, Selasa (1/8).(h/azn)

Dishub Serahkan Traffic Cone untuk Masjid Al-Muhajirin SIJUNJUNG, HALUAN — Dinas Perhubungan Kabupaten Sijunjung menyerahkan bantuan tiga buah kerucut lalu lintas atau traffic cone kepada pengurus Mesjid AlMuhajirin Jorong Kampung Baru Kenagarian Palaluar Kec. Koto VII. Traffic cone tersebut diserahkan langsung Kepala Dinas Perhubungan Kabu-

paten Sijunjung, Efigon, kepada pengurus Masjid Al Muhajirin, Efidra di ruang kerja Kadishub setempat, Jumat (28/7). Bantuan traffic cone tersebut menindaklanjuti permohonan yang diajukan pengurus Masjid Al Muhajirin ke Dinas Perhubungan setempat beberapa waktu lalu.

“Bantuan traffic cone ini menindaklanjuti permohonan yang diajukan pengurus Masjid Al Muhajirin,” kata Kadis Perhubungan Kabupaten Sijunjung, Efigon didampingi Kepala Bidang, Keselamatan Teknik Sarana, Adiewarman kepada Haluan, Selasa (1/8). Menurut Efigon, bantuan traffic cone dimaksud sebagai

upaya untuk mengantisipasi terjadinya kecelakaan. Apalagi, katanya, Masjid Al Muhajirin berada di pinggir jalan. “Dengan bantuan traffic cone ini diharapkan terjadi peningkatan keamanan pengguna jalan, khususnya para jamaah Masjid Al Muhajirin agar lebih terjamin,” ucap Efigon diulangi Adiewarman.

Ketua Pengurus Masjid Al-Muhajirin Efidra mengatakan, menyampaikan ucapan terima kasih kepada Dinas Perhubungan yang telah memberikan bantuan traffic cone. “Traffic cone sangat bermanfaat bagi masjid tersebut, sebab sampai saat ini belum ada rambu-rambu lalu lintas,” ujar Efidra.(h/azn)

Komunitas Laskar Ciptakan “Kito Sijunjuang” SIJUNJUNG, HALUAN— Iko lah Sijunjuang nagari lansek manih Nan kami cinto tampek kali dilahie kan Basamo-samo kito untuak saiyo sakato Basamo-samo kito mambangun Sijunjuang Kok sakik samo taraso Kok sanang kami basama Nan Sijunjuang di hati kito Itulah salah satu bait lagu yang diciptakan Ceri Toha dan Ilham Satrya, anggota www.harianhaluan.com

Komunitas Laskar (Labuan seni kreatif anak remaja) Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung. Lagu berdurasi 3 menit 45 detik, menceritakan rasa kebersamaan dan semangat masyarakat Kabupaten Sijunjung yang terkenal dengan ikon Lansek. Ketua Komunitas Laskar, Ilham Satrya mengatakan, lagu yang diberi judul “Kito Sijunjuang” mengajak warga kabupaten berjuluk Ranah Lansek Manih, bergandeng

tangan dalam membangun Kabupaten Sijunjung. Menurutnya, pembangunan bukanlah kewajiban pemerintah saja, namun juga menuntut partisipasi atau keterlibatan masyarakat. Dan baik buruk hasilnya akan dirasakan bersama. Bagi Komunitas Laskar, Sijunjung b ukan sekedar kabupaten yang membesarkannya, namun Kabupaten Sijunjung yang dicintai ini juga sebagai tempat inspirasi. Kumpulan anak sekolah

dan remaja kreatif dari Tanjung Gadang ini membutuhkan waktu dua bulan untuk menyelesaikan lirik lagu tersebut. Komunitas Laskar ini berharap, lagu ini dapat diterima masyarakat Kabupaten Sijunjung. “Yang terpenting lagu ini dapat diterima dan dikenal masyarakat Sijunjung,” ucap Ilham Satrya. Pantauan Haluan, lagu ciptaan anggota Komunitas Laskar Tanjung Gadang telah beredar di Youtube semenjak diupload oleh Ceri pada 30

Juli 2017. Lagu berdurasi 3 menit 45 detik dinyanyikan oleh Indra Guslian dan Mayang Fortuna. Sejak diunggah di Youtube, sudah 109 pengunjung yang menikmati lagu tersebut. Dari pengunjung sebanyak itu, baru satu pengunjung yang berkomentar dengan nada pujian. “Hai Ceri dan gitar! Saya pikir anda hebat,” ucap Serena seraya mengajak Ceri untuk mengikuti halaman instagramnya.(h/azn)

CERI Toha dan Ilham Satrya, anggota Komunitas Laskar (Labuan seni kreatif anak remaja) Tanjung Gadang Kabupaten Sijunjung menciptakan lagu “Kito Sijunjung”. Redaktur: Nova Anggraini

Layouter: Luther


22

SENIN, 31 JULI 2017 7 Dzulkaidah 1438 H

NASIONAL DAN INTERNASIONAL 22

RABU, 2 AGUSTUS 2017 / 9 Dzulkaidah 1438 H

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Harian

Mencerdaskan Kehidupan

Sungai Jambur Nagari Mandiri Pangan AROSUKA, HALUAN—Pemerintah Kabupaten Solok terus berupaya memacu pertumbuhan ekonomi masyarakat di nagari. Salah satu upaya itu adalah dengan pengem bangan dan pembinaan nagari mandiri pa ngan. Keberadaan nagari mandiri pangan ini diharapkan mampu menjadi upaya pena nggulangan kemiskinan dan kerawanan pangan di nagari di daerah itu. Hal ini diungkapkan Bupati Solok H. Gusmal, SE MM saat penanaman perdana bibit tanaman buah dan pelepasan bibut ikan dalam rangka pengembangan dan pembinaan nagari mandiri

pangan di nagari Sungai Jambur kec. IX Koto Sungai Lasi, Selasa (1/8) kemaren. Melalui kegiatan ini, Bupati Solok mengharapkan dari program ini akan bisa mencukupi kebutuhan pa

Pemkab Agam Salurkan Bansos AGAM,HALUAN- Pemerintah Kabupaten Agam mulai menyalurkan Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan tahap satu kepada 2.438 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). Penyaluran secara simbolis dilakukan Staf Ahli Bupati Mulyadi, SH kepada salah seorang penerima di Aula Dinas Kesehatan Kabupaten Agam,Selasa(1/8). Pada kesempatan tersebut Mulyadi mengaharapkan agar bantuan digunakan untuk hal-hal yang bermanfaat, seperti untuk berobat, membeli kebutuhan anak sekolah, dan kebutuhan bermanfaat lainya. Juga diingatkanya, penerima jangan terlena dan berpikir bahwa akan terusmenerus mendapat bantuan, penerima harus selalu berusaha memberdayakan diri agar dapat mandiri. “Jika sudah mampu, segera melaporkan diri ke Dinas Sosial Agam, sehingga bantuan bisa dilimpahkan kepada keluarga lain yang lebih membutuhkan,” ungkap Mulyadi. Sementara itu Kepala Dinas Sosial Kabupaten Agam, Kurniawan Syah Putra mengatakan, berdasarkan data BPS, jumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menga lami peningkatan 2.643, sehingga jumlah tahun 2017 menjadi 7.355 KPM. Untuk tahap satu bantuan baru diserah kan terhadap 2.438 KPM, sisanya akan diserahkan secara bertahap sesuai aturan yang berlaku. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Agam, Kurniawan Syah Putra mengatakan, dana yang diterima setiap KPM berjumlah Rp500. 000 per triwulan. Penyaluran bantuan melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dan dananya dapat diambil melalui KKS di Bank Rakyat Indo nesia. (h/ks)

STAF Ahli Bupati Agam Mulyadi,SH menyalur kan Bantuan Sosial Program Keluarga Harapan.

MENANAM-Bupati Solok Gusmal melakukan penanaman perdana bibit tanaman buah, dalam kegiatan pembinaan dan pengembangan Nagari mandiri pangan di Nagari Sungai Jambur kec. IX Koto Sungai Lasi, Selasa (1/8). YUTIS WANDI

ngan masyarakat sungai jam bur padsa khususnya dan kab. Solok pada umumnya. Selain dihadiri Bupati Solok, turut hadir Kadis Pangan Prov. Sumbar ir. Efendi, Mp, Kadis. Perikanan dan Pa-

ngan Kab. Solok Drh. Kennedy Hamzah, Pimpinan DPRD Kab. Solok Septrismen, Forkopimcam IX Koto Sei. Lasi, Kepala OPD dilingkup Kab. Solok dan masyarakat setempat.

Kegiatan ini, kata Bupati merupakan salah satu wujud intervensi dalam mengatasi kerawanan pangan di Kabupaten Solok . Dalam pelaksanaanya diharapkan dukungan semua unsur lintas

sektor dan tidak hanya dari Dinas Perikanan dan pangan kabupaten Solok dan dinas pangan provinsi Sumatera Barat saja. “Sukses kegiatan ini tak hanya di tangan pe merintah saja, namun butuh

keseriusan s emua pihak yang ada di nagari ini,” kata Bupati. Salah satunya adalah dengan meningkatkan pengetahuan kesadaran ke keluarga atau kelompok anggota kelompok sasaran untuk mengembangkan kemandirian masyarakat. “Memotivasi masyarakat di Nagari untuk manfaatkan lahan terlantar pekarangan atau lahan yang belum diolah sebagai sumber gizi keluarga dan peningkatan pendapatan keluarga serta peningkatan aksebilitas pangan masyarakat,” harapnya. Searah dengan itu, Kadis pertanian Sumbar Effendi mengatakan Pemerintah Sumatera Barat telah menjabarkannya dalam Perda Nomor 3 tahun 2015 tentang Kemandirian Pangan Daerah, sebagai landasan dalam melakukan aksi-aksi yang lebih operasional. Sehingga kawasan-kawasan yang tertinggal terutama wilayahwilayah nagari yang rentan pangan dan gizi dapat kita bangun secara bersinergi dan komprehensif dan terpadu. “Kita juga menghimbau dan mengajak kita semua di Kabupaten Solok untuk dapat lebih fokus dan serius dalam menyusun langkahlangkah strategis terpadu dan terintegrasi oleh seluruh dinas atau instansi terkait dalam program aksi Nagari Mandiri Pangan,” katanya. (h/ndi)

Polindes Sungai Kilangan Diserahterimakan DHARMASRAYA, HALUAN Sebagai bukti nyata penggunaan dana desa telah di tunjukkan oleh Wali Nagari Sungai Dareh, Kecamatan Pulau Punjung, Kabupaten Dharmasraya, ke masyarakat. Salah satunya berupa Poliklinik Desa (Polindes) di Jorong Sungai Kilangan, yang telah selesai dibangun. Polindes selama ini yang didamba-dambakan oleh masyarakat tersebut Senin kemarin (31/7), telah dilakukan serah terima dari tim teknis TPK dana Desa ke Wali Nagari Sungai Dareh, Dan dari Wali Nagari Sungai Dareh Henrianto kepada Kepala Puskesmas Sungai Dareh, drg. Lennita Arifin. Acara itu sekaligus serah terima dan perkenalan Bidan Desa bernama Kiki istri dari Azzohir, yang akan menempati Polindes yang baru tersebut, untuk membantu kesehatan warga Sungai Dareh. Dengan diberikan rumah dan mencukupi semua perleng kapan isi rumah, dengan tujuan kefokusan bidan desa tersebut dalam membantu

kesehatan masyarakat. Pada kesematan itu, salah seorang warga Jorong Sungai Kilangan Aripin ketika menjawab Haluan, memberikan apresiasi terhadap Wali Nagari Sungai Dareh. Belum ada selama ini Polindes yang aktif di Sungai Dareh ini, cuma ada tertulis nama saja, namun bidan desanya ngontrak di rumah warga. Tapi sekarang Rumah Bides sudah ada Polides baru. “Dengan dibangunnya polindes

ini telah membuktikan per hat ian Wali Nagari untuk kesehatan masyarakatnya,” ujarnya. S ementara Wali Nagari Sungai Dareh, Henrianto. SE, pada haluan menyebutkan, sesuai dengan kata Bupati Dharmasraya Sutan Riska Tuanku Kerajaan, sudah saatnya sekarang ini putra putri Dharmasraya berkarya untuk nagarinya, untuk itu Wali Nagari Sungai Dareh memperioritas kan Bidan Desa betul-betul

warga Nagari Sungaj Dareh, dengan alasan sudah pasti dirinya akan bekerja dengan sungguh-sungguh dalam pelayanan kesehatan masyarakat. Jika tidak serius maka dirinya tentu akan malu pada dirinya sendiri, ninik mamak, dan masyarakatnya. Ucapan yang sama juga dikatakan Kepala Puskesmas Sungai Dareh, Kecamatan Pulau Punjung, drg. Lennita Arifin, dalam penempatan selaku bidan desa dirinya

sudah menunjuk dan memilih yang betul-betul bekerja di Polindes Sungai Kilangan itu, dengan ditempatkan Bidan Kiki yang mana dia adalah juga warga Nagari Sungai Dareh, dan sudah pasti dirinya akan serius dalam bekerja. Serah terima polindes jorong sungai kilangan itu, juga dihadiri, Camat Pulau Pun jung, Babinsa setempat, to koh masyarakat, ninik mamak, serta puluhan warga setempat. (h/ mg-bdr).

FOTO BERSAMA usai serah terima bangunan Polindes Sungai Kilangan. BADRI ALAINA

KOALISI NILAI RANPERDA RZWP3-K

Berpotensi Batasi Hak dan Meminggirkan Rakyat PADANG, HALUAN-Ranperda Rencana Zonasi Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Provinsi Sumatera Barat Tahun 2017-2037 (Ranperda RZWP3-K) yang sedang dibahas DPRD Sumbar, sangat kompleks, perlu dibahas dengan hati-hati dan cermat.Karena hal ini akan berdampak luas bagi Sumatera Barat yang memiliki

185 pulau kecil, dengan luasan 186.580 Km persegi. Pelibatan semua pihak menjadi penting, terutama untuk memperkuat keberadaan hak masyarakat dan perlindungan ekosistem darat dan laut di Sumatera Barat. “Menanggapi pembahasan itu, kami dari Koalisi untuk Keadilan Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil Sumatera

RIFAI LUBIS www.harianhaluan.com

Barat memandang bahwa Ranperda RZWP3-K sama sekali tidak menjawab kepastian hak masyarakat serta perlindungan ekosistem atas pemanfaatan pesisir dan pulau-pulau kecil di Sumatera Barat,” jelas Rifai Lubis nara hubung Koalisi LSM dan aktivis tersebut kepada haluan, Senin kemarin. Koalisi menilai, Pertama, dasar menimbang (konsideran) Ranperda RZWP3K hanya memuat dasar yuridis tentang amanah pelaksanaan ketentuan Pasal 9 ayat (5) Undang-Undang No. 27 Tahun 2007 tentang Wilayah Pesisir dan PulauPulau Kecil (UU WP3-K). Dengan kata lain, ranperda ini tidak merumuskan pandangan hidup dan cita hukum, serta tujuan pemenuhan kebutuhan masyarakat yang semestinya termuat dalam dasar filosofis dan sosiologis yang semestinya tercantum konsideran. Kedua, berdasarkan Pasal 10 UU WP3-K, RZWP3K Provinsi terdiri atas : (a)

pengalokasian ruang dalam Kawasan Pemanfaatan Umum, Kawasan Konservasi, Kawasan Strategis Nasional tertentu, dan Alur Laut; (b) Keterkaitan antara Ekosistem Darat dan Ekosistem Laut dalam suatu Bioekoregion; (c) Penetapan pemanfaatan ruang laut; dan (d) Penetapan prioritas Kawasan Laut untuk tujuan konservasi, sosial, budaya, ekonomi, transportasi laut, industri strategis, serta pertahanan dan keamanan. Dari empat poin yang semestinya dimuat dalam perda ini, tidak satupun pasal yang mengatur tentang keterkaitan antara ekosistem darat dan ekosistem laut dalam suatu Bioekoregion, sebagaimana amanat UU WP3-K . Ranperda RZWP3-K juga ber[otensi membatasi hak dan akses masyarakat dalam pengelolaan dan pemanfataan kawasan pesisir dan pulau kecil. Di sisi lain, rancangan kebijakan ini cenderung melegalisasi aktivitas pengelolaan dan pemanfataan kawasan pesisir

serta pulau-pulau kecil yang berpotensi merusak ekosistem. Pada BAB I Ranperda tentang Ketentuan Umum, pada Pasal 1 angka 49, terdapat pengertian masyarakat, yang menyatakan bahwa masyarakat adalah masyarakat yang terdiri atas Masyarakat Hukum Adat, Masyarakat Lokal dan Masyarakat Tradisional yang bermukim di wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil. Selanjutnya, Pasal 1 angka 50 menjelaskan pengertian masyarakat lokal, dan p ada Pasal 1 angkat 51 menje las kan pengertian masyarakat tradisional. ‘Sementara itu, definisi masyarakat hukum adat tidak dijelaskan dalam ranperda ini,” jelasnya. Selanjutnya, tidak satu pun pasal dalam Ranperda membahas tentang keberadaan dan hak masyarakat hukum adat pada pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya pesisir. Padahal, pada UU No. 1 Tahun 2014 tentang Perubahan UU No. 27 Tahun 2007 Tentang

Wilayah Pesisir dan PulauPulau Kecil, terjadi perubahan cara pandang terhadap masyarakat hukum adat, terutama pada Pasal 27 yang menyatakan bahwa pemanfataan ruang dan sumber daya Perairan Pesisir dan Perairan Pulau-Pulau Kecil pada wilayah Masyarakat Hukum Adat oleh Masyarakat Hukum Adat menjadi kewenangan Masyarakat Hukum Adat setempat. Pasal tersebut diperkuat dengan pasal sebelumnya pada Pasal 22 yang menyatakan kewajiban memiliki izin (izin lokasi dan izin pengelolaan) kecuali bagi Masyarakat Hukum Adat. Jika merujuk kondisi Sumatera Barat yang memiliki Peraturan Daerah No. 2 Tahun 2007 tentang Nagari, maka Masyarakat Hukum Adat di Sumatera Barat terhimpun dalam unit Nagari, dan saat ini Kabupaten Kepulauan Mentawai sedang melakukan pembahasan ter kait dengan Ranperda Perlindungan, Pengakuan dan Pemberdayaan Masyarakat Redaktur: Dody Nurja

Hukum Adat. Artinya, masyarakat hukum adat itu ada dan eksis di Sumatera Barat, dan berhak atas pemanfaataan ruang dan sumber daya perairan pesisir dan perairan pulau-pulau kecil. Dengan kata lain, Ranperda RZWP3K menutup mata atas keberadaan masyarakat hukum adat di Sumatera Barat. Hal ini berpotensi mengancam dan melanggar hak masyarakat hukum adat yang telah digariskan oleh konstitusi. Pemberian izin pengelolaan kawasan pesisir dan pulau-pulau kecil, berpotensi mengkapling kawasan dengan berb agai macam zonasi dan izin lokasi, izin pengelolaan, s erta pengrusakan lingkungan. Hal ini menurut koalisi, tentu akan berdampak pada pembatasan hak dan akses masyarakat dalam pengelolaan dan pemanfaatan sumber daya pesisir. Dengan demikian, ranperda ini berpotensi besar menjadi pemicu konflik di wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil Sumatera Barat. (h/dn) Layouter:Yohanes


SUMBAR

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Lingkar

JKMP4 Minta Pemkab Pessel Perhatikan Petani PAINAN, HALUAN - Kordinator Daerah (Korda), Jaringan Komunitas Masyarakat Peduli Perikanan Pertanian dan Peternakan (JKMP4) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), Rosman Muhctar meminta Pemerintah Daerah melalui Dinas Pertanian Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Pessel, lebih serius memperhatikan kondisi masyara kat petani dalam meningkat produksi padi di daerah tersebut. “Benar, tidak hanya saluran irigasi yang mesti diperbaiki. Serangan hama mesti menjadi perhatian serius dari Dinas terkait. Sebab, pencegahan seperti itu sangat dibutuh kan dalam meningkatkan produksi panen nantinya,” ungkapnya di Painan, Selasa, (1/8). Menurutnya, untuk meningkatkan hasil produksi pertanian di daerah itu, maka harus dimulai dengan praktek di lapangan, jangan hanya sekedar teori. Hal itu, dilihat dari sulitnya petani turun ke sawah, dikarenakan banyak kendala, sehingga menyebabkan hasil petani terus merosot. “Saat ini, masyarakat kita khususnya para petani tidak butuh program-program di atas kertas. Mereka lebih menginginkan kerja yang nyata. Seperti contoh, kalau ada saluran irigasi yang terkendala, atau serangan hama padi, pejabat terkait harus segera turun ke bawah dan segera mencarikan solusinya,” sebutnya. Sementara itu, Kepala Dinas Pertanian pada Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan, Jumsu Trisno, mengatakan, dalam meningkatkan hasil produksi pangan padi di daerah itu, maka pihaknya sudah memprogramkan indeks penanaman padi 2,5 kali setahun, atau maksimal 5 kali setahun. “Ya, kedepannya akan kita upayakan target hasil produksi padi, sekitar 320 ribu ton. Jadi untuk mencapai itu, kita tingkatkan dengan sistem IP (Indeks Penanaman), dengan produksi sampai 2,5 kali dalam setahunnya,” jelasnya. Lebih lanjut kata dia, untuk peningkatan swasembada padi dari sejumlah lahan produksi, pada tahun 2017 ini, telah terjadi penyusutan lahan dari total areal 31.210 hektare menjadi 30.710 hektare sejak tahun 2016. “Nah, dari tahun 2016 ke 2017 itu, telah terjadi penyusutan areal persawahan sekitar 500 hektare, dari total areal 31.210 hektare menjadi 30.710 hektare,” tutupnya. (h/mgkis)

23

Kios Stadion Gumarang Segera Ditempati TANAH DATAR, HALUAN Ruko disekitar lapangan Gumarang, Batusangkar yang diketahui sejak lama tidak digunakan, dalam bulan ini akan segera dimanfaatkan oleh pedagang.

SEGERA DITEMPATI - Lokasi kios disekitar Stadion Gumarang yang selama ini kosong, dalam waktu dekat ini akan segera difungsikan. FERI MAULANA

Pemkab Pessel Larang ASN Terlibat Ormas Anti Pancasila PAINAN, HALUAN - Pemerintah Daerah Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) secara tegas melarang Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk tidak terlibat dalam aktivitas organisasi masyarakat (Ormas) anti Panca sila. “Ya, kita akan mengawasi itu. Sebab, kita sebagai negara yang berdaulat, para ASN harus setia pada ideologi negara kita,” ungkap Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM), Adha Yanuar, di Painan. Selasa, (1/8).

Dua Remaja Serambi Mekah Raih Penghargaan Nasional PADANG PANJANG, HALUAN — Dalam ajang penilaian temu kader dan pasangan KB lestari tingkat nasional tahun 2017 dalam rangka peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) 2017, dua remaja putri Kota Padang Panjang, yakni Fitriawati dan Hernita, berhasil keluar sebagai pemenang ke II dan harapan II ditingkat nasional. Sementara itu, ditingkat Provinsi, kader dari Kota Padang Panjang juga berhasil meraih tiga posisi juara satu dan tiga lainnya sebagai juara kedua di Sumatera Barat. Kepala Dinas Sosial Pengen dalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlin dungan Anak (PPKBPPPA) Kota Padang Panjang, Iriansyah Tanjung, Selasa (1/8) mengatakan, keberhasilan Fitriawati, keder Bina Keluarga Rema ja (BKR) dan Hernita Kader UPPKS (Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera) ditingkat nasio nal merupakan kebanggaan tersendiri bagi Kota Padang Panjang. Kebanggaan tersebut terbukti dari ratusan kader yang dinilai oleh tim pusat, ternyata kedua remaja Padang Panjang ini mampu menunjukan kemampuan maksimalnya dalam ajang temu kader tersebut.

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

“Selaku pembina saya cukup bangga menyaksikan kemampuan kader-kader Padang Panjang tersebut. Ke depan, kita akan persiapan kader-kader yang lebih mumpuni dalam ajang serupa. Target kita, tahun 2018 nanti, kader dari Padang Panjang akan menempati juara satu,” ujar Iriansyah Tanjung optimis. Hadiah untuk para pemenang tingkat nasional dan propinsi, diserahkan dalam acara puncak peringatan hari keluarga nasioanl (Harganas) tingkat Propinsi Sumbar tahun 2017 di lapangan kantin, Kota Bukittinggi. Iriansyah memaparkan, para kader yang berhasil mendulang prestasi untuk Kota Padang Panjang, yakni Fitriawati untuk jenis lomba gebyar temu kader BKR, keluar sebagai terbaik II nasional dan terbaik I tingkat provinsi. Kemudian, Hernita lomba gebyar temu kader UPPKS, menempati harapan II tingkat nasional dan terbaik I tingkat propinsi. Lalu, Gusneli di jenis lomba gebyar temu kader Bina Keluarga Balita (BKB) meraih peringkat I propinsi, dan Gusti meraih terbaik II pemilihan IMP teladan tingkat propinsi Sumbar dan pasangan Eriman Syukri/Deni Febrianta terbaik II pasangan KB lestari 10 tahun serta Rubiyanto/Costeward Novira juga di posisi ke II KB lestari 15 tahun tingkat Sumatera Barat. (h/pis)

Dikatakannya, hingga saat ini di Pessel, ASN yang terlibat dalam kegiatan Ormas anti Pacasila itu, pihaknya belum menemukan adanya laporan tersebut. Namun, kembali dipertegas, jika ada ASN yang terlibat dalam kegiatan Ormas tersebut, maka secara tidak langsung akan mendapat kecaman sebagai musuh negara di daerah itu, dan akan ditindak sesuai aturan hukum yang berlaku. “Seluruh masyarakat yang ada Pessel harus mematuhi aturan ini, tidak hanya PNS saja. Sebab, itu adalah untuk kebaikan kita bersama.

Kalau seandainya masih nakal, tentu mereka sudah siap pula menerima sanksinya,” tegasnya. Menurutnya, sebagai warga negara yang baik dan taat kepada aturan hukum, tentu harus menjunjung tinggi nilai ideologi negaranya, khususnya para ASN yang sudah paham dengan aturan tersebut. “Sebagaimana yang kita ketahui, bahwa himbauan itu sudah dikeluarkan secara nasional. Nah, tentu sikap kita sebagai warga negara yang baik, harus mematuhi pula peraturan tersebut,” tutupnya. (h/mg-kis)

Bupati Tanah Datar, Irdinansyah Tarmizi kepada Haluan, Selasa (1/8) di Indojolito mengatakan, kios yang berjumlah sebanyak 38 petak tersebut akan ditempati oleh pedagang pada bulan ini. “Untuk kios di bagian depan atau sebelah utara lapangan Gumarang itu kita rencanakan untuk para pedagang makanan khas daerah, ini diharapkan agar para pengunjung wisata dari jalur Bat usangkar - Bukittinggi, terutama wisatawan dari Istano Basa Pagaruyung dan sekitarnya dapat dengan mudah memp eroleh oleh - oleh khas Tanah Datar. Insyah Allah, kios-kios itu dapat dimanfaatkan pedagang dalam bulan ini untuk menggelar d agangannya ,” ujar bupati. Diketahui, kios yang sudah lama tidak difungsikan tersebut terdapat sebanyak 38 unit, diantaranya sebelah utara sisi stadion berjumlah sebanyak 16 petak, disisi sebelah barat stadion berjumlah sebanyak tujuh petak kios dan sebelah timur yang saat ini belum memeliki pintu, berjumlah sebanyak 15 unit. Kios di sisi timur stadion Gumarang ini berukuran lebih kecil dibanding dengan kios lainnya. Bupati berharap dengan dibukanya kios-kios yang terletak di pusat kota itu dapat menunjang perekonomian para pedagang dan juga akan menampah pendapatan asli daerah dari hasil retribusi hasil kontrakan yang dibayarkan oleh pedagang tersebut. Kios tersebut berlokasi di daerah yang sangat strategis yaitu di pinggir jalur utama Batusangakar - Bukittinggi dan Payakumbuh serta dekat dengan pasar pusat Kabupaten Tanah Datar, di sebelah kios-kios it u juga terdap at lapangan Cinduamato yang juga sangat r amai di kunjungi masyarakat s er ta pecinta olahraga. (h/fma)

Bupati Agendakan Rapat Subuh Bagi SKPD

BUPATI Tanah Datar saat memimpin rapat subuh, (1/8).

TANAH DATAR, HALUAN Bupati Irdinansyah Tarmizi bersama jajaran melakukan rapat Subuh di Gedung PKK Indo Jolito Batusangkar, Selasa (1/8). Bupati ingin menggunakan kesempatan d engan rentang waktu yang agak panjang membahas berbagai kegiatan pembangunan daerah. Rapat diawali Subuh berjamaah bersama jajaran menjadi contoh konkrit upaya pemerintah daerah terus menggerakan program subuh berjamaah di tengah-tengah masyarakat Tanah Datar serta dilanjutkan

KHAIRUL

rapat koordinasi yang melibatkan lintas SKPD se-Tanah Datar. “Rapat usai Subuh berjamaah sengaja dilakukan untuk efisiensi waktu, dengan menghadirkan seluruh pimpinan SKPD dengan membahas beberapa agenda rapat sekaligus,” ucap bupati yang didampingi Sekda Hardiman. Bupati mengatakan, banyak faedah yang bisa diraih salah satunya mengharap keberkahan Allah SWT. Sebagai umat yang beriman, dengan menjalankan ajaran sesuai pe-

rintah agama diyakini akan memperoleh nilai-nilai kebaikan untuk bersama, sebut bupati. “Keutamaan subuh sangat banyak bagi kita selain bisa menjadikan kita sehat, juga diyakini bisa melancar rezeki,” ujarnya. Dalam Rapat Koordinasi yang dihadiri Staf Ahli Bupati, Asisten, Kepala SKPD, Kabag dan Camat se-Kabupaten Tanah Datar, bupati menekannya seluruh SKPD kembali melakukan evaluasi terhadap target-target kinerja yang telah ditetapkan. Disebutkan, Kepala SKPD harus menyiapkan langkahlangkah cepat terkait penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Kabupaten Tanah Datar Tahun 2017. Tim Provinsi sudah melakukan verifikasi dan menghasilkan beberapa rekomendasi yang perlu segera dilengkapi. “Tujuan menyempurnakan LPPD bukan untuk mengejar prestasi, tetapi sebagai bentuk tanggung jawab atas capaian kinerja SKPD yang nantinya akan menggambarkan kinerja pemerintahan daerah secara keseluruhan,” tegas bupati.

Sementara Kabag POD, Herison menyampaikan, sesuai dengan UU 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, mengamanatkan setiap daerah mempunyai kewajiban menyampaikan LPPD kepada Mendagri melalui Gubernur. Laporan tahunan ini disusun berdasarkan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) yang disampaikan oleh kepala daerah kepada pemerintah. Herison mengatakan LPPD Tanah Datar pada tahun 2016 yang lalu berada pada peringkat 101 nasional atau 4 di antara 12 Kabupaten se Sumatera Barat dengan skor 3,09. “Kita masih punya kesempatan melengkapi data yang dibutuhkan, untuk itu perlu dukungan SKPD terkait,” pintanya. Di kesempatan itu juga dibahas Pendapatan Asli Daerah sebagai bagian pendapatan daerah Kabupaten Tanah Datar. Kepala Badan Keuanga n yang diwakil i Sekretaris D. Yonasri memaparkan target PAD sebesar Rp128 miliar tahun 2017 dengan realisasi per 20 Juli 2017 sebesar Rp77 miliar atau 60 persen. (h/mg-rul)

Pelajar dan Masyarakat Deklarasikan Stop Kekerasan Perempuan SIJUNJUNG, HALUAN Maraknya kasus kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak mengusik kepedulian banyak pihak. Kondisi ini bahkan telah mencapai titik rawan dan menghawatirkan, sehingga jika tak cepat ditangani akan menghancurkan masa depan banyak generasi muda. Hal ini terungkap saat sekitar seratusan siswa SLTP dan SLTA mewakili OSIS masing-masing s ekokah, para guru, karang taruna dan LSM di Kabupaten Sijunjung, Selasa (1/8), mendeklarasikan “Stop Kekerasan Seksual Perempuan dan Anak” sebagai bentuk komitmen untuk menekan angka kekerasan dan seksualitas yang semakin menjadi momok bagi perkembangan generasi muda. Senator DPD RI, Nofi www.harianhaluan.com

Candra, yang hadir dalam memanfaatkan kunjungan masa resesnya mengungkapkan, persoalan yang dihadapi oleh perempuan dan anak, tidak dapat diselesaikan sendirian oleh Pemerintah. Sangat diperlukan keterlibatan seluruh komponen masyarakat, termasuk keterlibatan masyarakat. “Sehebat dan sebanyak apapun Perpu dan UU yang dibikin pemerintah, tetap saja tak akan bisa berjalan baik kalau tak didukung oleh semua elemen masyarakat,” beber Nofi. Keterlibatan komponen masyarakat, kata Nofi, menemukan relevansinya ketika diketahui banyak kalangan profesi dan mitra usaha yang telah melakukan sesuatu untuk perempuan dan anak. “Optimalisasi perlindungan anak dan kekerasan

perempuan perlu ditingkatkan, karena diketahui kasus ini semakin marak terjadi di daerah kita,” papar Nofi Candra.

Menyemangati komit men tersebut, Nofi Candra, ikut membubuhkan tanda tangan bersama pembicara Melphi Desuspa (Psikolog)

Hidayatullah (MUI), Muslim (anggota DPRD), Ahmatullah (Pemkab. Sijunjung) Yefri Heriani ( WCC Nurani Perempyan) dan Hasrul Pi-

Piagam—Anggota DPD RI Nofi Candra didampingi tokoh masyarakat Sijunjung dan Aktivis perempuan memperlihatkan piagam kesepakatan bersama, sebagai bentuk dukungan terhadap perlindungan perempuan dan anak di Gedung Pancasila Sijunjung, Selasa (1/8) YUTIS WANDI

liang (tokoh masyarakat) serta ketua LKAAM Sijunjung. Pentingnya kegiatan itu, menurut Ketua Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Sijunjung, Zulkarnaian, sedikitnya telah terjadi 26 kasus pelecehan seksual dankekerasan tergadap anak. Ia begitu prihatin karena telah terjadi pergeseran nilai dan prilaku akibat perkembangan tehnologi. Senada, ketua MUI Hidayatullah mengapresiasi dilakukan deklarasi yang diikuti dengan diskusi tentang kekerasan terhadan perempuan dan anak. Namun ia menilai tidak selesai dengam pembicaraan ini saja. Harus ada suatu aksi nyata sebagai bentuk antisipasi dalam bentuk pendidikan. “Ini semua kembali kepa Redaktur: Heldi Satria

da pembentukan moral dan pendidikan agama. Pendidikan itu bisa di mulai dari lingkungan terdekat, yaitu keluarga,” jelas Hidayatyllah. Kekhawatiran masyarakat makin lengkap ketika Ketua WWC Nurani Perempuan, Yefri Heriani menyebutkan, angka kasus kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak di Sumatera Barat termasuk sangat tinggi. Dan tentu saja hal itu juga terjadi di kabupaten Sijunjung. Atas alasan itu, ia mendorong lembaga dan masyarakat agar lebih ba nyak mencurahkan fokus kerjanya pada upaya-upaya pencegahan, seperti dalam bentuk edukasi, sosialisasi, pembelajaran, pencerahan dan pendampingan tentang isu-isu terkait kekerasan pe rempuan dan anak. (h/ndi) Layouter:Yohanes


24

SUMBAR

RABU, 2 AGUSTUS 2017 9 Dzulkaidah 1438 H

Lingkar

Pemkab Pasaman dan BPJS Resmi Kerja Sama PASAMAN, HALUAN - Pemerintah Kabupaten Pasaman, resmi bekerja sama dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, dalam rangka mewujudkan cakupan semesta atau Universal Health Coverage (UHC) untuk seluruh penduduk daerah itu. Kerja sama ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) antara Pemkab dengan BPJS Kesehatan Cabang Bukittinggi, Selasa (1/8). Penandatanganan MoU dilaksanakan di Gedung Syamsiar Thaib, oleh Bupati Pasaman, Yusuf Lubis dengan Kepala BPJS Kesehatan Cabang Bukittinggi, MB Sjahjadi. Turut hadir,Wakil Bupati Atos Pratama, Ketua DPRD Pasaman, Yasri, para pimpinan Forkopimda, para Staf Ahli, Asisten, Kepala OPD, Camat, para Kepala Puskesmas dan walinagari. Bupati Pasaman, Yusuf Lubis menyatakan, mulai per 1 Januari 2019 nanti, seluruh masyarakat di daerah sudah tercover program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), Kartu Indonesia Sehat (KIS), sehingga tidak terkendala ketika mengalami gangguan kesehatan. “Per 1 Januari 2019, tidak satupun penduduk Pasaman yang tidak dijamin kesehatannya. Semua masyarakat di Pasaman, harus terdaftar program JKN KIS, “ kata Yusuf Lubis. Ia pun meminta, camat, para walinagari, kepala puskesmas hingga Kepala Dinas Kesehatan dan Direktur RSUD setempat untuk bekerja dengan serius melakukan pendataan bagi warga yang belum terdaftar kepesertaan jaminan kesehatan tersebut. “Jika masih ada warga yang tidak terdaftar JKN KIS setelah MoU ini, siap-siap saja untuk dicopot. Ini perintah, harus dijalankan. Saya akan copot, jika mereka (Pejabat,red) lalai,” tukasnya. Untuk itu, bupati meminta pihak terkait segera melakukan pendataan dan validasi kepesertaan JKN KIS, khususnya segmen peserta penerima bantuan iuran (PBI) APBD dan APBN. “Semua kepala OPD dan pihak terkait lainnya harus mensukseskan program ini. Seluruh masyarakat Pasaman, harus tercover program JKN KIS, karena mereka berhak untuk itu,” katanya. Ia menyebutkan, dari 322.480 jiwa penduduk Pasaman, sebanyak 236.805 jiwa sudah terdaftar dalam kepesertaan JKN KIS. Sisanya, kata dia, masih ada 26,57 persen atau 86.263 jiwa belum terdaftar,” katanya. Kepala Kantor Pelayanan BPJS Kesehatan Kabupaten Pasaman, Syafruddin mengatakan, 31 Desember 2018 nanti, pendataan warga untuk dicover JKN KIS sudah rampung. Karena, per 1 Januari 2019 seluruh masyarakat harus dijamin kesehatannya oleh pemerintah. (h/mg-yud)

www.harianhaluan.com

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Realisasi Pajak Samsat Pessel Capai Rp11,2 M PAINAN, HALUAN - Satuan Administrasi Satu Atap (Samsat) Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel) mencatat, terhitung sejak bulan Januari 2017 hingga sekarang, realisasi pajak kendaraan bermotor di kabupaten ini mencapai Rp11.216.263.150 (131,29 %). Dengan rincian, PKB sebesar Rp11.216.263.150 (131,29%) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB) adalah sebesar Rp237.666.000 (150.81%).

Kepala UPT Pelayanan Pendapatan, Nur Amri, melalui Kepala Sub Bagian Tata Usaha Pessel, Nafrizal mengatakan, guna mempermudah pelayanan pembayaran pajak kendaraan roda dua maupun roda empat, maka pihaknya selaku Unit Pelayanan Pendapatan Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) di Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), sudah melakukan sistem jemput bola dengan menggunakan mobil Samsat Keliling. “Benar, sistem jemput bola seperti ini, agar masyarakat lebih mudah membayar pajak kendaraan di masing-masing daerah, termasuk yang jauh dipelosok,” sebutnya kepada Haluan, Senin (31/7). Dikat akannya , hingga saat ini kesadaran masyarakat dalam membayar paTEKEN MoU - Bupati Pasaman, Yusuf Lubis teken nota kesepahaman (MoU), jamin kesehatan seluruh jak kendaraan d i penduduk di daerah itu (Universal Coverage) melalui program JKN KIS. YUDI LUBIS daerah itu selalu

meningkat secara signifikan. Hal itu dapat dilihat, dari realisasi penerimaan pajak tiap bulannya hingga Juli 2017, terus meningkat. “Upaya jemput bola dengan menggunakan mobil samsat keliling itu, dilakukan tujuh kali dalam sebulan. Dengan agenda hari Selasa di Kecamatan Koto XI Tarusan, Rabu di Kecamatan Lengayang, Kamis di Kecamatan Linggosaribaganti, Sabtu di Kecamatan Aipura dan Pancungsoal. Senin di Kecamatan Basa Ampek Balai Tapan, Selasa di Kecamatan Lunang, dan Rabu di Kecamatan Silaut,” terangnya. Menurutnya, Samsat Pessel juga bekerjasama dengan Satuan Lalu Lintas Polres Pessel, saat menggelar razia gabungan terkait penertiban kend araan. Selain itu, lanju t dia, sejumlah Sosialisasi dan himbauan juga dilakukan kepada masyarakat dengan menggunakan jasa mobil Dinas Kominfo serta sejumlah media massa. “Kami terus mengingatkan kepada seluruh masyarakat Pessel, khususnya para pengendara roda dua maupun roda empat, agar mereka selalu taat membayar pajak sebelum jatuh tempo, agar tidak terkena denda,” tutupnya. (h/mg-kis)

13 Anak Griya Dhuafa Butuh Uluran Tangan SOLOK SELATAN, HALUAN - Rumah asuh Griya Dhuafa Solok Selatan (Solsel) yang melayani anak kurang mampu dan yatim mendapatkan perhatian dari Kapolres Solsel, AKBP M. Nurdin. Perhatian itu muncul setelah konseptor sekaligus pengasuh rumah asuh tersebut, Tuti Lestari pada Selasa (1/8) bersilaturahmi ke Mako Polres setempat dengan memaparkan kondisi yang dialami rumah asuh yang berada di Pekonina, Kecamatan Pauh Duo itu. Menurut, Tuti dari 25 orang

anak asuh sekitar 12 orang sudah menamatkan sekolah tingkat SMP dan tidak lagi berada dibawah asuhan pihaknya. “Artinya ada sekitar 13 orang anak asuh yang masih membutuhkan uluran tangan donatur untuk memenuhi kebutuhan sekolah dan biaya hidup sehari-hari mereka. Kendati sudah berjalan dua tahun, kami belum memiliki donatur tetap untuk biaya para anak asuh kami sehingga kami berinisiatif untuk bertemu dengan pak Kapolres semoga saja ada jalan,” katanya.

Dalam memenuhi kebutuhan anak asuh, pihaknya sering m engalami kendala. Seperti, kebutuhan makanan, pakaian dan biaya sekolah anak asuh. “Biaya kebutuhan biaya harian dan jajan bulanan diperkirakan sekitar Rp500 ribu tiap bulannya untuk satu orang anak asuh,” tambahnya. Ide untuk membantu anak kurang beruntung itu, berawal ketika ia m emberikan dan berbagi ilmu untuk negeri ke sekolah pelosok. Terutama, bagi siswa SD kelas enam, berdasarkan program itu baru

mendirikan SMP Plus Darussaleh dan Rumah Griya Dhuafa. “Tanah sekolah merupakan wakaf. Mereka anak Dhuafa juga berhak menerima pendidikan yang layak seperti peserta didik reguler lainnya. Materi agama lebih diperdalam seperti hafalan Alquran, dai dan kelas bahasa Inggris serta bahasa Arab,” katanya. Sementara Kapolres Solsel, AKBP M Nurdin menyambut baik kedatangan pengasuh Griya Dhuafa. “Orang itu akan dihargai karena dua pergilah, yakni ilmu dan hartanya. Jadi

Redaktur: Heldi Satria

para anak kurang beruntung ini janganlah menjadi minder sebab ilmu yang dimiliki belum tentu kalah dengan anak yang secara ekonomi mampu. Semoga dengan sedikit berbuat ini untuk membantu anak asuh, bisa berdampak terhadap prestasi nantinya yang akan menjadi generasi unggul,” katanya. Setidaknya, imbuhnya ban tuan biaya bulanan untuk lima orang anak asuh dari 13 orang anak asuh yang ada bisa me ringankan beban. “Kita juga akan coba untuk mencarikan donatur tetap nanti,” tutupnya. (h/jef)

Layouter:Yohanes


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.