Harian Umum MEDIA GROUP
I klan 0751 4488700 Berlangganan 082388441221 Pengaduan 0751 4488701
SELASA
5 FEBRUARI 2013 M / 24 RABIUL AWAL 1434 H Harga Eceran Rp3.500/eks, Harga Langganan Rp78.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
TERBIT 24 HALAMAN 111 TAHUN KE 65
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat
MENGAKU KORBAN MALADMINISTRASI
19 Pejabat Nonjob Temui Gubernur PARA pejabat nonjob atau kehilangan jabatan menemui Gubernur Irwan Prayitno. Mereka mengaku korban maladministrasi. Gubernur sendiri menyatakan bahwa penyelesaian masalah ini pada kepala SKPD masing-masing. PADANG, HALUAN — Sebanyak 19 pejabat eselon III dan IV Provinsi Sumatera Barat mendatangi rumah dinas Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno, di Jalan Sudirman, Senin (4/2). Kedatangan mereka, untuk meminta kejelasan, penyebab terjadinya maladministrasi kepegawaian di Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Sumbar. Ke-19 pejabat yang dinonjobkan tersebut adalah Anita Gol III/b, Desmawati III/c, Erman B III/d, Yarfan SH MH III/d, Drs
>> 19 PEJABAT hal 07 Sesungguhnya rumah yang mula-mula dibangun untuk (tempat beribadat) manusia, ialah Baitullah yang di Bakkah (Mekah) yang diberkahi dan menjadi petunjuk bagi semua manusia. (Ali Imran Ayat : 96)
05.11
12.35
15.56
18.40
19.51
HAKIM TIDAK SENSITIF
Siti Hartati Hanya Dihukum 32 Bulan JAKARTA, HALUAN — Terdakwa kasus suap pengurusan sertifikat Hak Guna Usaha dan Izin Usaha Perkebunan lahan kelapa sawit di Kabupaten Buol, Provinsi Sulawesi Tengah, Siti Hartati
TELUK SIRIH — PLTU Teluk Sirih kini sedang menuju tahap penyelesaian. Dibangunnya PLTU ini di bibir pantai jutsru menimbulkan pertanyaan kenapa PLN P3B Sumatera mesti dipindah dari Padang ke Pekanbaru. Terlihat anggota Dewan Ekonomi Nasional, Herman Darnel Ibrahim (kanan) tengah meninjau PLTU tersebut, kemarin. DEN
ANGGOTA DEN HERMAN DARNEL IBRAHIM:
PLTU Saja Dibangun di Padang Kok PLN P3B Pindah ke Riau? PADANG, HALUAN — Anggota Dewan Energi Nasional (DEN) Herman Darnel Ibrahim menilai pembangunan PLTU Teluk Sirih di Padang justru memberikan
alasan kuat bahwa tidak ada yang perlu dicemaskan dalam berinvestasi di Padang, apalagi kalau harus menjauhi Padang. Herman mengatakan hal itu
ketika menjawab Haluan kemarin seputar pemindahan kantor PLN P3B (Pusat Penyalur dan Penga-
>> PLTU SAJA hal 07
Murdaya akhirnya divonis 2 tahun 8 bulan (32 bulan) oleh Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor), Senin (4/2).
>> SITI HARTATI hal 07
JERITAN SISWA DARI TANJUNG DURIAN
Pak, Buatkan Sekolah di Kampung Kami Laporan : Haridman Kambang SABTU (2/2) subuh, Widia dan Riki, warga Hulu Aie Patai, Kampung Tanjung Durian, Lakitan Tengah, Kecamatan Lengayang, Kabupaten Pesisir Selatan sudah bangun dari tidurnya. Widia adalah murid Kelas VI SD. Sedangkan Riki murid Kelas I. Mereka bersekolah di kampung tetangga yakni di Aie Kalam. Hal yang sama juga dilakukan oleh kawankawannya yang lain.
>> PAK, BUATKAN Siswa Hulu Aie Patai Tanjuang Durian sedang hal 07 melewati sebuah sungai kecil saat menuju sekolah.
Pria Hidung Belang Bisa Dipenjara..................>> 02 Sekeluarga Dianiaya OTK.................................>> 03 Pungli Uang Parkir di RSUP......................... >> Editor : Yon Erizon, Ismet Fanany MD
>> 10
>> Penata Halaman : David Fernanda