Harian Umum MEDIA GROUP
I klan 0751 4488700 Berlangganan 08116666333 Pengaduan 082388441221
SELASA
8 JANUARI 2013 M / 26 SHAFAR 1434 H
TERBIT 24HALAMAN 095 TAHUN KE 65
Harga Eceran Rp3.500/eks, Harga Langganan Rp78.000/bulan (Luar Kota Tambah Ongkos Kirim)
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat PEMKAB DIHADIAHI DUA POHON PISANG
Sesungguhnya orang-orang yang memakan harta anak yatim secara zalim, sebenarnya mereka itu menelan api sepenuh perutnya dan mereka akan masuk ke dalam api yang menyalanyala (neraka).
HUT Solsel Tanpa Paripurna
(An-Nisaa Ayat : 10)
04.59
12.28
15.53
18.33
DIHADIAHI POHON PISANG — Pemerintah daerah dihadiahi dua batang pohon pisang oleh warga bertuliskan “Kado ulang tahun Kabupaten Solok Selatan ke-9”, Senin (7/1). Pohon pisang ditanam di ruang jalan Padang Aro menuju Sungai Rumbai Dharmasraya, tepatnya di Jorong Durian Taruang di dekat MTSN Lubuk Gadang. ICOL
SOLSEL, HALUAN — Puncak peringatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Solok Selatan yang ke-9, pemerintah daerah dihadiahi dua batang pohon pisang oleh warga bertuliskan “Kado Ulang Tahun Kabupaten Solok Selatan ke-9”, Senin (7/1). Dua batang pohon pisang ditanam oleh warga di ruas jalan provinsi yang sudah rusak parah. Jalan ini merupakan jalan lintas Kabupaten Solok Selatan
19.47
KHAS
dari Padang Aro menuju Sungai Rumbai Dharmasraya, tepatnya di Jorong Durian Taruang di dekat MTSN Lubuk Gadang.
>> HUT SOLSEL hal 07
Siswa di Essa Academy, yang berjumlah 840, semuanya punya iPad.
Siswa di Bolton Belajar Tanpa Buku
E
SSA ACADEMY, sekolah menengah di Bolton, Inggris tengah, melakukan terobosan dengan meninggalkan buku sama sekali, terutama dalam proses belajar mengajar di kelas. Fungsi buku digantikan oleh iPad, yang dibagikan kepada 840 murid dan staf pengajar. “Buku dan pena adalah produk teknologi yang kita manfaatkan sejak dulu. Sekarang kami memakai komputer tablet. Saya kira ini adalah perkembangan yang alamiah dan wajar,” kata Showk Badat, kepada sekolah Essa Academy. Jane Taylor, guru matematika, memberi tes kepada murid. Karena semua iPad murid terhubung
>> SISWA DI BOLTON hal 07
EKSEKUSI 2.500 HA DI TIKU
640 Polisi-TNI Kawal Eksekusi EKSEKUSI lahan perkebunan sawit seluas 2.500 hektar di Nagari Tiku Limo Jorong, Kecamatan Tanjung Mutiara, Kabupaten Agam yang akan dilaksanakan Selasa (8/1) ini diharapkan lancar. Jangan terulang lagi rusuh, seperti pembakaran 54 unit sepeda motor yang terjadi Kamis (13/12/2012) lalu.
AGAM, HALUAN — Hari ini, Selasa (8/1) Pengadilan Negeri (PN) Lubukbasung, Agam kembali melaksanakan eksekusi atas lahan perkebunan sawit seluas 2.500 hektare di Nagari Tiku Lima Jorong Kecamatan Tanjung Mutiara, Kebupaten Agam. Sebanyak 600 anggota polisi dan 40 anggota TNI diturunkan untuk mengawal proses eksekusi atas
putusan peninjauan kembali (PK) Mahkamah Agung (MA) yang memenangkan gugatan Suku Tanjung Manggopoh tersebut. Kapolres Agam AKBP Asep Ruswanda mengatakan pihaknya telah berupaya mempersiapkan keamanan sita eksekusi semaksimal mungkin. “Saya sangat berharap eksekusi objek perkara tanah milik ulayat
Suku Tanjung Manggopoh dapat berjalan aman,” kata Kapolres Agam AKBP Asep Ruswanda, Senin (7`/1) di Lubukbasung. Menurut Ruswanda sebanyak 600 personil polisi dan ditambah dengan 40 personil TNI disiapkan untuk mengantisipasi berbagai kemungkinan
>> 640 POLISI hal 07
Jaga Rekor, Barca Flu Burung Menangi Derby dari Medan HATI-HATI MEMILIH ITIK
Wakil Gubernur Sumbar Muslim Kasim dan Bupati H. Baharuddin R disambut dengan tari pasambahan saat memasuki gedung DPRD untuk mengikuti sidang paripurna istimewa HUT Pasbar ke-9. ANDIKA
Pasbar dan Dharmasraya Berkembang Pesat PASBAR, HALUAN — Kabupaten Pasaman Barat (Pasbar) dan Kabupaten Dharmasraya, Senin (7/1) kemarin memperingati hari jadinya
yang ke-9 dalam Rapat paripurna istimewa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)
>> PASBAR DAN hal 07
PADANG, HALUAN — Kepala Dinas Peternakan Sumbar Edwardi mengimbau masyarakat untuk hatihati memilih itik. Imbauan ini dikeluarkannya setelah pemusnahan seribuan itik yang dinyatakan positif terjangkit virus H5NI atau flu burung. “Kami sudah menurunkan tim untuk memeriksa kondisi ternak. Dan memang dinyatakan positif flu burung. Untuk itu telah dilakukan pemusnahan terhadap unggas yang terjangkit virus, “ ujar Edwardi kepada wartawan, Senin (7/1). Selain itu, lanjutnya, tim pengawas juga telah melakukan bio
>> FLU BURUNG hal 07
BARCELONA, HALUAN — Barcelona meneruskan rekor tak terkalahkan di La Liga musim ini setelah memenangi laga derby kontra Espanyol empat gol tanpa balas. Dalam laga yang dihelat di Camp Nou, Senin (7/ 1) dinihari WIB kemarin, Barca mencetak seluruh
>> 640 POLISI hal 07
Karim Benzema Menjebloskan bola ke gawang Socieadad untuk membuka kemenangan Madrid 4-3 dalam pertandingan yang berlangsung, Senin (7/1) dinihari. UEFA
Perwakilan dari partai Politik menyampaikan protes aat Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Verifikasi dan Penetapan Partai Politik Peserta Pemilu 2014 di Kantor KPU, Menteng, Jakarta, Senin (7/1). MTR
RAPAT REKAPITULASI
KPU Hujan Protes JAKARTA, HALUAN — Rapat pleno rekapitulasi hasil verifikasi faktual dan penetapan partai politik peserta pemilu 2014, berlangsung panas. Rapat di Kantor KPU, Menteng, Jakarta, Senin (7/1), dihujani aksi protes pengurus parpol yang tidak lolos. Sejak dibukanya rapat pleno oleh Ketua KPU Husni Kamil Manik, sejumlah pengurus parpol terus melancarkan protes. Ketua Umum Partai Republik Marwah Ibrahim mengungkapkan bahwa ada sejumlah oknum KPUD yang meminta jatah kepada partainya saat melakukan verifikasi. “Kami punya rekaman video soal ada oknum yang meminta uang. Ini akan kami serahkan ke Bawaslu,” kata Marwah. Tak hanya itu, Marwah melanjutkan, video KPUD yang bermain uang tersebut juga akan diserahkan Komisi Pemberantasan Korupsi.
>> KPU HUJAN hal 07
Pria Beranak Dua Tewas Gantung Diri SOLSEL, HALUAN — Seorang pria beranak dua, Asrul (28), warga Jorong Kampung Baru, Nagari Alam Pauh Duo, Kecamatan Pauh Duo, Kabupaten Solok Selatan, Senin (7/1), nekat menghabisi nyawanya dengan cara gantung diri di dapur rumah dengan menggunakan seutas tali kerbau.
Dugaan sementara, korban tewas gantung diri dan tidak ada tanda-tanda kekerasan. Wil, salah seorang warga yang menemukan Asrul pertama kali menceritakan bahwa ketika ia hendak bekerja ke sawah dan melihat ada keganjilan di dapur milik Asrul.
>> PRIA BERANAK hal 07
SDA Pessel akan Dikelola Perusda...................>> 02 Abu Bakar Ditemukan Tewas Tersungkur......>> 04 Pasar Kerapu dan Tuna Terbuka Lebar............>> 15 >> Editor : Ismet Fanany MD, Yon Erizon
>> Penata Halaman : David Fernanda