Harian Umum
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat SELASA,
13 DESEMBER 2016 / 13 Rabiul Awal 1438 H / Edisi: 069, Tahun ke-69 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)
HARI KEENAM GEMPA ACEH
Pengungsi Butuh Obat-obatan
PENGUNGSI GEMPA — Warga berada di tempat pengungsian Masjid At-Taqwa, Pidie Jaya, Aceh, Minggu (11/12). Kebutuhan air bersih di lokasi-lokasi pengungsian korban gempa di Pidie Jaya, Aceh masih menjadi kendala utama, termasuk obat-obatan. ANTARA
ACEH, HALUAN — Memasuki hari keenam pascagempa 6,5 skala righter (SR) di Pidie Jaya, Pidie, dan Kabupaten Bireuen, Provinsi Naggroe Aceh Darussalam (NAD), total pengungsi yang mencapai 83.838 jiwa membutuhkan obatobatan, imunisasi campak, alat pengasapan lalat di lokasi tenda pengungsian. Kepala Pusat Data dan Informasi Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) Heni Nurmayanti mengatakan, hingga kini kebutuhan tersebut belum mencukupi. Timnya terus memantau 124 lokasi pengungsian di Pidie Jaya dan Kabupaten Bireuen untuk mendata kebutuhan p ara pengungsi. Menurut Heni, hingga Senin (12/12), ada 101 kor-
ban jiwa dalam musibah tersebut, 89 di antaranya telah teridentifikasi. Selain itu, korban luka berat 134 dan 532 luka ringan. “Dari jumlah itu, 129 rawat inap di rumah sakit pascaoperasi dan 175 orang rawat inap di rumah sakit yang bukan karena operasi,” kata Heni, seperti dilansir kompas.com. Dia menyebutkan, jumlah pengungsi sebanyak 83.838 jiwa di 124 lokasi pengungsian di Pidie Jaya dan Bireuen. Di Pidie Jaya terdapat 120 pengungsian dan di Bireuen ada empat pengungsian. “Pengungsi terus bertambah karena masuknya laporan dari pos pengungsian ke posko utama,” ujar Ke-
>> PENGUNGSI hal 07
Dua Pasar Terbakar di Tanah Datar Maka sekali-kali janganlah kamu dipalingkan daripadanya oleh orang yang tidak beriman kepadanya dan oleh orang yang mengikuti hawa nafsunya, yang menyebabkan kamu jadi binasa”. (QS Thaha Ayat 16)
KARENA belum diasuransikan, pemilik toko dan kios yang terbakar di dua pasar di Kabupaten Tanah Datar, yakni Pasar Balai Tangah Lintau Buo dan Pasar KUD Pandai Sikek, harus menanggung sendiri kerugian yang diderita. Ke depan, ini harus jadi perhatian pihak pengelola pasar. Karena api bisa membakar kapan saja.
SEMEN PADANG VS MITRA KUKAR 3-1
Jafri Kembali Tumbang di Stadion Agus Salim
TANAH DATAR, HALUAN — Dalam semalam, Senin (12/12), dua pasar rakyat milik nagari di dua lokasi berbeda di Kabupaten Tanah Datar, terbakar. Kebakaran pertama terjadi sekitar pukul
00.30 WIB di Pasar Balai Tangah Lintau Buo Utara. Selang setengah jam, terbakar pula Pasar KUD Pandai Sikek yang berada di Jorong Baruah Nagari Pandai Sikek Kecamatan X Ko-
to. Tidak ada korban jiwa maupun luka-luka dalam dua kejadian ini. Kebakaran Pasar Balai Tangah Lintau Buo terjadi
>> DUA PASAR hal 07
Wagub Antarkan Rendang ke Aceh ACEH, HALUAN — Wakil Gubernur Nasrul Abit mengantarkan langsung bantuan masyarakat Sumbar untuk korban bencana gempa bumi 6,5 skala righter (SR) di Pidie Jay a , Aceh. Sebanyak 200 kilogram rendang dari rencana satu ton, sudah diserahkan ke posko gempa Pidie Jaya, Minggu (11/12) siang. Sisanya 800 kilo lagi masih dalam perjalanan. Selain menyerahkan rendang yang diterima oleh Pemprov Aceh yang diwakili Staf Ahli bidang Pembangunan dan Keistimewaan Helfizar dan disaksikan Bupati
PADANG, HALUAN — Stadion H. Agus setelah gol Semen Padang pada Salim masih keramat bagi Jafri Sastra. Dua menit 25, dibalas Marlon da Silva kali bertanding membawa tim yang berbeda, pada menit 34. keduanya tumbang di Stadion H Agus Salim. Semen Padang Pada Senin (12/12), Jafri Sastra yang mengawali babak kemembawa Mitra Kukar harus mengakui dua dengan determikeunggulan ‘Si Raja Kandang” Semen nasi tinggi. Irsyad Padang. Jafri bersama anak asuhnya terpaksa M a u l a n a menelan pil pahit dengan kekalahan 3-2 membuat WAKIL Gubernur Sumbar Nasrul Abit beserta rombongan saat mengantarkan dalam lanjutan Indonesia Soccer Champion- papan skbantuan untuk korban gempa Aceh, Minggu (11/12) lalu. HUMAS ship (ISC). Sebelumnya, saat membawa or berubah Persipura, anak asuh Jafri juga tak sanggup jadi 2-1 lewat Pidie Jaya, Ayub Abdullah, Wa- Pemprov Aceh ke tiga kabupaten menghadang gempuran Semen Padang. eksekusi tendangan gub Nasrul Abit juga menyerah- yang terkena gempa, yakni Kab. Kemenangan 3-2 dari Mitra Kukar, bebas yang tak mamkan uang tunai Rp450 juta. diawali gol tim tuan rumah yang diciptakan pu dijangkau Gerri >> WAGUB hal 07 Bantuan ini akan disalurkan Riko Simanjuntak di menit 25, lalu Irsyad Mandadi. Maulana di menit 59, dan Vendry Mofu di Meski ungmenit 65. Mitra Kukar membalas lewat kaki gul 2-1, Semen Marlon da Silva menit 34 dan Yogi Rahadian Padang tetap menit 89. tak mau memDuel kedua tim berjalan menarik. Semen beri ruang kePADANG, HALUAN — Dua eh. Dari tangannya, petugas kurir ganja asal Aceh dan gabungan mengamankan Padang terus mengancam gawang Mitra pada Mitra bandar asal Padang berhasil barang bukti berupa 13 kiloKukar yang dijaga Geri Mandagi. Kecepatan Kukar. Tim diringkus anggota Intel Ko- gram ganja, satu buah Koper, menjadi kunci tim Kabau Sirah dalam laga ini. Nilmaizar yang rem 032/Wirabraja bersama satu buah tas loreng, satu Reskrim Polsek Koto Tangah bundel pakaian, satu buah memiliki dua pemain cepat, Riko di dua lokasi di Kota Pa- dompet beserta isinya, dua Simanjuntak dan Irsyad Maulana dang, Minggu (11/12). unit handphone, dua buah memang unggul dari sektor sayap. Dua kurir tersebut ada- charger handphone, satu >> JAFRI hal 07 lah Darul Fuadi (26) dan buah powerbank dan uang Selain itu, Muhammad Nur Saiful Bahri (22). Keduanya Rp101 ribu. Iskandar yang ditempatkan seKemudian dari bandar bagai penopang striker haus gol Marcel KAPOLRESTA Padang Kombes Pol Chairul Aziz didampingi Kasat Resnarkoba warga Jalan Medan, KeluSacramento juga tampil efektif. Babak Kompol Daeng Rahman dan Kapolsek Koto Tangah Kompol Jon Hendri rahan Tepi Panah, Keca>> KURIR hal 07 matan Limbung Bireun, Acpertama berakhir dengan kedudukan 1-1, menunjukan barang bukti 13 kilo ganja kering beserta tiga tersangka. IST
Kurir Aceh Bawa 13 Kg Ganja ke Padang
Jokowi Dijadwalkan Jadi Irup HBN PADANG, HALUAN — Presiden Joko Widodo dijadwalkan menjadi inspektur upacara (Irup) Peringatan Hari Bela Negara (HBN) yang dipusatkan di lapangan Imam Bonjol, Kota Padang, 19 Desember 2017 mendatang. Kehadiran Presiden RI ketujuh di HBN ini diharapkan bisa mempercepat kelanjutan pembangunan monument Bela Negara yang saat ini sedang terlantar di Koto Tinggi, Kabupaten Limapuluh Kota. . “Jika tidak ada alang melintang, pelaksanaan upacara Hari Bela Negara di Lapangan Imam Bonjol, Padang akan dipimpin oleh Presiden Jowww.harianhaluan.com
Redaktur: ALMUDAZIR
JOKO WIDODO kowi. Ini pertama kalinya HBN dilaksanakan di tanah kelahiran PDRI,” kata Ketua DHD 45 Sumbar, Zulwadi Dt. Bagindo Kali kepada Haluan, Jumat (9/12) lalu.
>> JOKOWI hal 07 Layouter: SYAMSUL HIDAYAT