Harian Umum
Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat JUMAT,
16 DESEMBER 2016 / 16 Rabiul Awal 1438 H / Edisi: 072, Tahun ke-69 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)
18 PERGURUAN TINGGI IKUT HALUAN FUTSAL CUP II
Sportivitas Lebih Utama dari Kemenangan
HALUAN FUTSAL CUP - Sebanyak 18 klub mahasiswa dan 13 klub dosen ambil bagian dalam turnamen Haluan Futsal Cup II yang berlangsung 15-17 Desember 2017. Terlihat para peserta mengikuti prosesi acara pembukaan di Lapangan Futstar, Linggarjati Padang, Kamis (15/12). HUDA
PADANG, HALUAN — Sukses menggelar Haluan Futsal Cup I pada 2015, Haluan kembali mengadakan turnamen yang sama pada tahun ini. Haluan Futsal Cup 2016 yang digelar mulai 15-17 Desember, diikuti 31 tim dari 18 perguruan tinggi. , menginformasikan, Haluan Futsal Cup kali ini diikuti 18 perguruan tinggi dengan 31 tim yang terdiri dari tim mahasiswa dan dosen. “Pada tahun lalu, Haluan Futsal Cup diikuti 16 perguruan tinggi. Pada tahun ini 18 perguruan tinggi dengan 31 tim yang terdiri dari mahasiswa dan dosen. Ini menunjukkan tingginya antusiasme perguruan tinggi di Sumbar untuk menampilkan tim terbaik mereka dalam
turnamen ini,” ujar Ketua Panitia, Rahkmatul Akbar di lapangan Futstar Linggarjati, Tabing, Padang, tempat Haluan Futsal Cup II digelar, Kamis (15/12). Pada Haluan Futsal Cup II ini, kata Rakhmatul, total hadiahnya sama dengan tahun lalu, yakni Rp33 juta. Sementara itu, sponsornya lebih banyak tahun ini, dengan sponsor utama PT Semen Padang, PT Pelindo Teluk Bayur, Bank Nagari, serta Basko Grand Mall dan Hotel. Kegiatan ini juga didukung Smartfren, FIF, Honda Hayati Padang, RS Naili DBS, PT Kunango Jantan, Kopi Kapal Api, Teh Poci, air mineral Aiga, minu
>> SPORTIVITAS hal 07
WARGA ASING DIBOLEHKAN DIRIKAN ORMAS DI INDONESIA
Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu mengkhianati Allah dan Rasul (Muhammad) dan (juga) janganlah kamu mengkhianati amanat-amanat yang dipercayakan kepadamu, sedang kamu mengetahui. (QS Al Anfaal ayat 27)
Jajaran Korem 032/Wbr Nobar Film Pasukan Garuda PADANG, HALUAN – Komandan Korem (Danrem) 032/Wirabraja beserta jajaran, Kamis (15/12) nonton bareng Film ‘Pasukan Garuda : I Leave My Heart In Lebanon’ di XXI Cinema Plaza Andalas, Padang. Film yang baru dirilis beberapa waktu lalu itu mengisahkan perjuangan dan pengorbanan prajurit TNI yang ditugaskan ke medan tempur. Danrem 032/WBR, Brigjen TNI Bakti Agus Fadjari mengatakan bahwa ada banyak hikmah yang dapat diambil dalam film yang berdurasi selama 90 menit tersebut, diantaranya pengorbanan terhadap pilihan hidup yang harus diambil oleh seorang penjaga kedaulatan negara dan perdamaian dunia tersebut. “Banyak nilai yang ada di film tersebut, ada pengabdian, ada kesetiaan, ada pengorbanan, kasih sayang dan sangat bagus. Di kisah nyata, kejadian seperti ini banyak
Kebijakan Jokowi Bahayakan NKRI Jangan heran, bila kedepan melihat banyak orang asing ‘berkeliaran’ dari kantor ke kantor atau di ruang-ruang publik di republik ini. Soalnya, Presiden Jokowi sudah membolehkan mereka mendirikan ormas di Indonesia. Dan sebagai aktivis ormas, jelas mereka akan berurusan dengan berbagai komponen dan lembaga secara sah, walau ada yang mencemaskan mereka akan jadi mata-mata. JAKARTA, HALUAN — Anggota Komisi I DPR RI Ahmad Muzani mendesak pemerintah untuk mencabut Peraturan Pemerintah (PP) No 59/2016 tentang Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) yang didirikan oleh Warga Negara Asing (WNA). PP yang telah diteken Presiden Jokowi sejak 2 Desember lalu itu, dinilai dapat beraki-
bat fatal atau membahayakan kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Desakan tersebut disampaikan Ahmad Muzani, menanggapi ramainya pergunjingan di media sosial terkait pendirian Ormas oleh WNA. Salah satu Ormas yang kini ramai diperbincangkan oleh netizen dan menjadi
HENDRA IRWAN RAHIM www.harianhaluan.com
Anggota DPD RI
“Sekarang bukan berarti kita membuat aturan (baru), sekarang kita buat aturan yang lebih lengkap, lebih baik, harus ada izin menteri, rekomendasi menteri luar negeri, jadi semua diatur dengan baik.”
YASONNA LAOLY Menkum & HAM
PENGAKUAN PENGACARA RAZMAN ARIEF NASUTION
Syaiful Unggul 6 Suara
Sri Bintang Konsep Surat Cabut Mandat Jokowi
PADANG, HALUAN — Syaiful berhasil mengungguli Handrianto dalam adu head to head pemilihan Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumbar periode 2017-2021, dalam Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) di Hotel Pangeran Beach Padang, Kamis (15/12) di Pangerans Beach Hotel. Syaiful meraih 39 suara, unggul 6 suara dari Handrianto yang hanya meraih 33 suara. Sementara lima
DPRD Sumbar Cabut 4 Perda
>> DPRD hal 07
>> KEBIJAKAN hal 07
DAILAMI FIRDAUS
MUSORPROV KONI SUMBAR 2017-2021
>> JAJARAN hal 07
PADANG, HALUAN – DPRD Sumbar akan mencabut empat Peraturan Daerah (Perda) yang dinilai tidak efektif lagi. Pencabutan itu sejalan dengan instruksi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri). Ketua DPRD Sumbar, Hendra Irwan Rahim mengatakan, Empat ranperda yang diajukan pembatalan oleh pemprov Sumbar tersebut yakni Perda Provinsi Sumbar Nomor 13 Tahun 2008 tentang Urusan Pemerintahan yang Menjadi Kewenangan Pemprov yang dibatalkan karena tidak sesuai dengan pembagian urusan da-
viral di sosial media adalah Forum Bhayangkara Indonesia (FBI) yang anggotanya warga Tiongkok. Munculnya Ormas FBI didasari adanya aturan pendirian Ormas dengan dikeluarkan pemerintah melalui PP No 59/2016 tentang Ormas yang didirikan WNA. PP itu ditekan Presiden Joko Widodo 2 Desember lalu. Ahmad Muzani meminta agar pemerintah tidak sembarang untuk memberikan izin. Mengingat peran ormas ataupun LSM bisa menjadi alat intelijen asing untuk memata-matai aktivitas dalam negeri. “Ruang gerak asing harus dibatasi. Tidak boleh sembarang izin. Terutama
“Dengan terbitnya PP ini, jelas sekali pemerintah menganak emaskan masyarakat luar yang justru akan menimbulkan kesenjangan nantinya dan akan berakibat fatal bagi NKRI.”
SYAIFUL
>> SYAIFUL hal 07
JAKARTA, HALUAN — Surat permintaan mandat Presiden Joko Widodo untuk dicabut yang dikirim ke MPR/DPR RI, menjadi salah satu bukti ditetapkannya Sri Bintang Pamungkas sebagai tersangka dugaan makar. Razman Arief Nasution tak menampik bahwa surat tersebut dikonsep oleh kliennya. “Itu jelas Pak Sri Bintang (yang mengkonsep), (dan yang mengetik) Pak Bintang juga,” ujar Razman kepada wartawan di Mapolda Metro Jaya, Jakarta, Kamis (15/12) seperti dilansir detik.com. Namun menurut Razman, surat tersebut RAZMAN ARIEF NASUTION
>> SRI BINTANG hal 07
BANTU PT MTI MENANGKAN TENDER DI BAKAMLA
Eko Terima Suap Rp2 Miliar JAKARTA, HALUAN — Deputi Bidang Informasi Hukum dan Kerja Sama pada Badan Keamanan Laut (Bakamla) Eko Susilo Hadi disangka menerima suap Rp 2 miliar terkait proyek satelit monitoring di Bakamla. Uang itu diduga hasil commitment fee pada Eko yang membantu PT Melati Technofo Indonesia (MTI) memenangkan tender. “Iya membantu memenangkan PT MTI,” kata Ketua KPK Agus Rahardjo di kantornya, Jalan HR Rasuna Said, Jakarta Selatan, Kamis (15/12) seperti dilansir detik.com. Agus mengatakan bahwa lelang proyek itu telah selesai. PT MTI merupakan pemenang lelang itu dari 41 peserta lelang.
“Kalau ini lelangnya sudah selesai,” kata Agus. Uang Rp 2 miliar dalam pecahan uang USD dan SGD itu disebut KPK sebagai pemberian pertama dari commitment fee yang dijanjikan sebesar 7,5 persen dari nilai proyek. Saat dicek di lpse.bakamla.id, nilai proyek satelit monitoring sebesar Rp 402 miliar. Namun sebelumnya Wakil Ketua KPK Laode M Syarif menyebut bahwa nilai proyek itu telah dipangkas dalam APBN-P 2016 menjadi sekitar Rp 200 miliar. KPK pun masih mempelajari tentang besaran commitment fee yang dijanjikan kepada Eko apakah dari nilai proyek awal atau nilai proyek setelah dipotong. Menurut Agus Rahardjo, tender pengadaan secara online tidak menghilangkan potensi korupsi. KPK menegaskan tetap
>> EKO TERIMA hal 07
DEPUTI Bidang Informasi Hukum dan Kerja Sama Bakamla Eko Susilo Hadi didampingi petugas KPK usai diperiksa, Kamis (15/12). Redaktur: ALMUDAZIR
Layouter: IRVAND