15 Juni 2014

Page 1

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

Rakyat Kalbar

Harga Rp 2.500,(Luar kota + ongkos kirim)

Klik! website: www.rakyat-kalbar.com

THE NEW

Minggu, 15 Juni 2014

Redaksi/Sirkulasi/Iklan: Graha Pena Kalbar, Jalan Arteri Supadio (Ahmad Yani II) Km 3,5 Kubu Raya

Telp: 0561 768677 (Hunting) Fax: 0561 768675

OTOT VS KECEPATAN

Swiss Pantas Diunggulkan

LAGA kedua Grup C mempertemukan Pantai Gading melawan Jepang, Minggu (15/6) pagi pukul 08.00 layaknya perang antara otot dengan kecepatan. Pemain dari benua Pantai Gading memang dikenal dengan postur yang kuat. Sedangkan pemain Samurai Biru kerap unggul dalam stamina dan kecepatan. Berbekal keunggulan tim masing-masing, baik Pantai Gading dan Jepang ingin meraup poin penuh. Torehan tiga angka jelas akan lebih melapangkan jalan mereka ke fase knock out. Pantai Gading tak pernah lolos dari fase penyisihan grup pada 2 edisi Piala Dunia terakhir. Berbeda dengan Jepang yang mengincar lolos ke fase knock out untuk kedua kalinya, secara beruntun atau yang ketiga di 4 edisi Piala Dunia terakhir. Pemain Jepang identik dengan stamina yang memungkinkan mereka bermain cepat, serta umpan akurat yang bisa merepotkan barisan pertahanan Pantai Gading. Dengan tidak ada pemain cedera, Jepang bisa menurunkan kekuatan terbaiknya, termasuk Shinji Kagawa, Keisuke Halaman 7

Kelulusan SMP/MTs Capai 99,88 Persen Nilai Tertinggi UN Diraih Sekolah Swasta PONTIANAK-RK. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Kalbar menyatakan 67.258 siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Madrasah Tsanawiyah (MTs) lulus Ujian Nasional (UN), dengan persentase sebesar 99,88 persen dari total 67.336 siswa peserta UN Kalbar tahun ajaran 2013/2014. Hampir seratus persen. Ini angka yang sangat luar Alexius Akim biasa menurut saya, ujar Drs Alexius Akim MM Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kalbar di kantornya, Sabtu (14/6). Sedangkan siswa SMP dan MTs yang tidak lulus ada 78 siswa atau 0,12 persen. Dan jumlah peserta UN SMP dan MTs di Kalbar tahun ini meningkat dari sebelumnya, tahun lalu peserta UN SMP dan MTs di Kalbar hanya 64.359 siswa. Jadi bertambahnya hampir tiga ribu siswa. Tapi justru persentase kelulusan jauh meningkat sekitar 0,84 persen dari tahun kemarin, kata Akim. Halaman 6

TV One dan Metro TV Terancam Ditutup JAKARTA-RK. Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) mengancam mencabut izian TV One dan Metro TV, lantaran dinilai melakukan pemihakan secara berlebihan pada calon presiden (Capres) dan wakil presiden tertentu. Pihak KPI menyebut, akan menyurati Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemenkominfo), untuk menyampaikan Judharisawan permohonan pemutusan izin siaran mereka. Dalam surat itu akan disertakan apa saja pelanggaran yang telah dilakukan oleh dua stasiun televisi tersebut. Seperti, jumlah durasi, jumlah Nyoblos frekuensi, dan tone (kecendPresiden erungan) pemberitaan yang 24 Hari tidak proporsional. Lagi Kami temukan pelanggaran di TV One pada tanggal 4 Juni 2014. Kami juga menemukan pelanggaran Halaman 6

SWISS akan menjalani ujian pertama di laga krusial dari tim Amerika Selatan, Ekuador, malam nanti pukul 23.00. Meskipun bukan berstatus sebagai tim unggulan, jangan diremehkan. Tim yang satu ini memiliki sederet pemain yang sedang bersinar di Eropa, sebut saja trio gelandang Napoli yakni Blerim Dzemaili, Valon Behrami, dan Gokhan Inler, juga bek Juventus, Stephan Lichtsteiner. Ada pula duo eks Arsenal yaitu Johan Djourou dan Philippe Senderos, serta gelandang milik Bayern Munchen, Xherdan Shaqiri, ditambah penyerang andalan Bayer Leverkusen, Eren Derdiyok. Tak

Halaman 7

Malam Ini, Debat Capres Sesi II Benar-benar Satu Lawan Satu

Prabowo Belajar Santai

Jokowi Latihan di Solo JAKARTA-SOLO-RK. Debat kandidat calon presiden malam ini diprediksi lebih imbang. Berbeda dengan debat pertama di Balai Sarbini, Jakarta, Capres nomor urut 1, Prabowo Subianto, melakukan sedikit persiapan. Belajar untuk tampil lebih santai. Capres nomor urut 2 pun tak mau keunggulannya terkejar. Joko Widodo melakukan simulasi kecil di Solo, Jawa Tengah. Debat kali ini benar-benar pertarungan Prabowo versus Jokowi. Satu lawan satu tanpa didampingi Cawapres masing-masing. Akan mengambil tempat di Hotel Gran Melia, Jakarta, dan ditayangkan secara langsung oleh Metro TV. Menghadapi debat Capres kedua, Prabowo tak hanya belajar penguasaan materi tetapi juga gaya berbicara yang lebih santai dan menghibur. Rencananya, akan dilakukan evaluasi terhadap gesture Prabowo-Hatta pada debat sebelumnya. Pak Prabowo bisa tampil lebih maksimal lagi, ujar Wakil Ketua Bidang Strategi tim pemenan-

gan Prabowo-Hatta, M Romahurmuzy, kepada Rakyat Merdeka Online, di Jakarta, Sabtu (14/6). Romy, karib dia disapa, menuturkan, Prabowo juga sudah diingatkan bahwa debat bukan hanya sekadar pemaparan materi di ruang seminar. Ini talkshow, harus menghibur. Kemampuan melakukan entertaining ini yang akan dievaluasi ke depan, supaya santai, ujarnya. Tak cuma itu, Romy menambahkan, Prabowo juga akan mendapat pembekalan dari sejumlah guru besar perguruan tinggi. Berbeda dengan penuturan Sekjen PPP itu, Ketua Tim Pemenangan Prabowo -Hatta, Mahfud MD mengatakan, pihaknya tidak mempersiapkan secara khusus untuk debat sesi kedua tersebut, hari ini. Persiapan khusus yang dimaksud, Prabowo tidak pergi kemana-mana. Agar bisa istirahat dan mempersiapkan diri dengan segar dan sehat, ujar Mahfud MD kepada wartawan, di Rumah Polonia, Jakarta Timur, Sabtu (14/6). Mantan ketua MK itu menyatakan, timnya Halaman 7

Korupsi Dana Haji SDA Jadi Pintu Masuk BOGOR-RK. Kasus dugaan korupsi dana penyelenggaraan ibadah haji di Kementerian Agama tahun 2012-2013 masih didalami Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Sejauh ini di kasus tersebut, baru ditetapkan satu tersangka yaitu mantan Menteri Agama Suryadharma Ali (SDA).

Ketua KPK Abraham Samad menyatakan belum ada tersangka lain selain SDA. Sebab, Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) itu belum diperiksa pada kasus ini dalam kapasitasnya sebagai tersangka. Saya belum bisa menyimpulkan apa ada tersangka baru atau tidak sebelum Pak SDA

diperiksa, ujar Abraham di Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (14/6). Meski demikian, Abraham memastikan pihak-pihak lain yang diduga terlibat dalam kasus itu, dengan sendirinya akan terungkap setelah SDA diperiksa penyidik KPK. Sempat beredar informasi ada anggota DPR yang juga

turut bermain dalam proses anggaran, cathering, dan kuota jemaah haji di kasus itu. Mereka pun disinyalir mendapat jatah kuota haji. Saat dikonďŹ rmasi, Abraham mengaku belum dapat menyimpulkan hal tersebut. Nanti baru bisa Halaman 7

Cerita dari Pencari Keadilan Dalam perbincangan ringan, seorang teman saya mengatakan bahwa di negeri ini mendapatkan keadilan bagi rakyat kecil sangat sulit. Hal itu bukan diketahuinya dari berita atau cerita orang lain, tapi dari pengalamannya sendiri.

Injet-injet Semut Prabowo belajar santai Jokowi latihan di Solo

Ceritanya, beberapa tahun lalu, ia menuntut pembayaran gaji yang beberap pulan tak kunjung dibayarkan manajemen perusahaan tempatnya bekerja ke pengadilan. Meski akhirnya Halaman 6

Save Indonesia @SaveIDN

Ndoro Kakung @ndorokakung

Khotib yang teriak-teriak menjelek-jelekan orang lain di depan jamaah, tidak layak lagi menjadi Khotib. Ia harus malu pada Allah, pada dirinya sendiri!

para politikus itu mirip cinta. ketika muncul, mereka hanya memamerkan pesona, bukan sisi gelapnya.

yons achmad @senjakarta

Anas Urbaningrum @anasurbaningrum

Dipikir-pikir aktivis enakan dukung Jokowi. Kalau menang dapat order. Kalau kalah dapat order juga demo Prabowo :D #pragmatis

Kalau besan berhasil menuju istana, itu akan menjadi representasi Pak SBY dan keluarga. Tidak bisa tidak. #jalanaman*abah

Pantun Pro Prabowo @AbahJempol

henri salim @henrisalim1

Katanya menginap di Cianjur, Kenapa singgah ke Bekasi ÂŚ Katanya bersifat jujur, Kenapa Trans Jakarta terindikasi

Ada juga beberapa akun twitter yang bilang bahwa ekonomi Indonesia ini Very Slow Moving karena Arsiteknya GAK BECUS! Sang arsitek itu adalah Hatta Rajasa

-- Otot Versus Kecepatan ?

Bang Meng

Rakyat Kalbar

@Rakyat_Kalbar

http://www.rakyat-kalbar.com

Rakyat Kalbar Online

Prabowo, Anda Harus Menang MENGEJUTKAN, beredar sebuah video di media sosial yang isinya dukungan legenda sepakbola dunia asal Argentina, Diego Armando Maradona, kepada calon presiden RI, Prabowo Subianto. Prabowo, Anda harus menang Pemilu! Karena saya ingin ke Indonesia untuk beri Anda seDiego Maradona lamat. Oke? Salam dari saya, demikian Maradona diterjemahkan dari bahasa Spanyol, dalam video berdurasi 18 detik itu (klik disini). Video itu ditayangkan 4 jam lalu di akun facebook Prabowo Subianto yang punya anggota lebih dari 5 juta akun facebook. Halaman 7


P

olitika

RAKYAT KALBAR Minggu, 15 Juni 2014

2

PDB: Pemilihnya Kurang Setia, Jokowi-JK Disalip JAKARTA-RK. Elektabilitas pasangan capres-cawapres 2014, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa Diamdiam sudah berada di atas pasangan Joko WidodoJusuf Kalla. Demikian hasil survei Pusat Data Bersatu (PDB) periode 6 hingga Agus Herta 11 Juni 2014. Pasangan capres-cawapres nomor 1 itu mendapat dukungan publik sekitar 31,8 persen. Sedangkan pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla sebesar 29,9 persen. Responden yang tidak memilih 1,7 persen, yang belum punya pilihan 17,2 persen dan tidak menjawab 19,4 persen. Selain itu, pendukung Prabowo-Hatta yang mengaku sudah mantap akan pilihannya sebanyak 67,2 persen, sedangkan yang masih bisa berubah pilihan hanya 14,9 persen. Pemilih Jokowi yang sudah mantap 67,4 persen, tapi yang memiliki kemungkinan berubah 18,2 persen, ujar peneliti senior PDB, Agus Herta, saat memaparkan hasil survei Adu Sprint Elektabilitas Capres di Hotel Puri Denpasar, Jakarta Selatan, Sabtu (14/6). Hal tersebut menunjukkan adanya potensi peralihan dukungan masyarakat dari Jokowi ke Prabowo. Ia mengatakan hal itu merupakan gambaran perilaku pemilih rasional. Karena hampir semua responden yang diuji merupakan masyarakat perkotaan atau kalangan menengah-atas. Survei itu dilakukan melalui wawancara telepon yang diambil secara acak sistematis dari buku telepon PT. Telkom, pada 6 - 11 Juni 2014, dengan jumlah sampel 1.200 orang di 170 kota seluruh Indonesia. Survei itu menggunakan Margin of Error Âą 2,8 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen. Pemilih Prabowo Lebih Terpelajar Dibandingkan pasangan Joko Widodo-Jusuf Kalla, ternyata pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa lebih disukai oleh kaum pemuda. Hal ini terungkap dalam hasil survei Pusat Data Bersatu (PDB) dengan tema Adu Sprint Elektabilitas Capres yang dirilis di Hotel Puri Denpasar, Jakarta Selatan, Sabtu (14/6). Peneliti Senior PDB Agus Herta meneyebutkan bahwa pendukung Prabowo-Hatta jika dibagi berdasarkan usia, 26-35 tahun sebanyak 6,0 persen; 36-45 tahun 7,2 persen. Adapun rentang usia 17-25 tahun sebanyak 4,5 persen, usia 56-65 tahun 5,6 persen dan lebih dari 65 tahun 1,6 persen. Sedangkan pendukung Jokowi-JK, dari kalangan pemuda ialah 5,7 persen (26-35 tahun); 6,0 persen (36-45 tahun); 5,7 persen (46-55 tahun). Sementara, untuk usia 17-25 tahun sebanyak 4,7 persen; usia 56-65 tahun (4,2 persen); dan lebih dari 65 tahun (3,6 persen). Hasil survei yang sama juga mengungkapkan pasangan nomor urut satu mendapatkan dukungan dari kalangan yang lebih terpelajar. Dari 31,8 persen total suara, kalangan pendidikan minimal SMA/sederajat menyumbang 14,9 persen suara. Adapun latar pendidikan SD/ sederajat hanya 1,6 persen dan SMP/ sederajat 1,7 persen. Sementara pasangan nomor urut dua, mendapat dukungan dengan latar pendidikan minimal SMA/sederaja hanya 11,7 persen dari total 29,9 persen suara. Namun, Jokowi-JK memiliki keunggulan bagi kalangan latar pendidikan SD/ sederajat (2,2 persen) dan SMP/ sederajat (2,5 persen). Pun demikian, dukungan masyarakat dengan latar pendidikan sarjana bagi kedua pasangan itu memiliki nilai yang sama yakni 13,4 persen. Survei itu dilakukan melalui wawancara telepon yang diambil secara acak sistematis dari buku telepon PT. Telkom, pada 6 - 11 Juni 2014, dengan jumlah sampel 1.200 orang di 170 kota seluruh Indonesia. Survei itu menggunakan Margin of Error Âą 2,8 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen. (rmol)

Jangan Ada Capres-Cawapres Klaim Suara Buruh Adi Candra Jakarta-RK. Migrant Institute (MI) meneg askan, jelang pemilu presiden (pilpres) Juli mendatang, kedua calon pasan-

gan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) diingatkan agar tidak mengklaim sepihak dukungan para buruh. Apalagi, visi misi capres untuk pilpres 2014 dinilai belum konkret dalam memperjuangkan hak buruh. Mengingatkan capres dan cawapres untuk tidak melakukan klaim sepihak atas dukung an para aliansi buruh migran, ujar Direktur Eksekutif Migrant Institute Adi Candra Utama melalui siaran pers, Sabtu (14/6). Adi menilai, masing-masing calon kandidat presiden dan wakil presiden memiliki klaim dukungan dari para TKI yang berada di luar negeri. Pertanyaannya kemudian adalah, seberapa

JAKARTA-RK. Simpatisan pasangan capres-cawapres Joko Widodo-Jusuf Kalla akan melaporkan pemimpin redaksi tabloid Obor Rakyat, Setiyardi Boediono, ke kepolisian. Menurut politisi PDI Perjuangan yang menjabat anggota Tim Hukum Kampanye Nasional Jokowi-JK, Firman Jaya Daeli, tabloid itu adalah alat politik yang primitif karena menjatuhkan citra capres Joko Widodo dengan nuansa kebencian terhadap suku,

Adi Candra agama, ras atau golongan tertentu (SARA). Apalagi beredarnya tuduhan bahwa Setiyardi adalah asisten

Prabowo-Hatta Masih Konsisten

J AKARTA -RK. Sekjen Perhimpunan Pergerakan In-

donesia (PPI) Gede Pasek Suardika menilai, setelah

kepada segenap buruh migran di berbagai negara penempatan untuk bersikap cerdas dan bijak. Ia menegaskan, para TKI harus menggali informasi dengan lengkap dan tidak terbawa oleh arus polarisasi antara klaim dukungan kepada kedua kandidat capres. Sementara kepada KPU dan Bawaslu, lembaga sipil masyarakat peduli buruh migran itu meminta agar hak warga negara khusunya TKI mampu terakomodasi secara lebih baik. Semog a momentum pemilihan presiden tahun 2014 ini benar-benar mampu membawa perbaikan terhadap pengelolaan dan kondisi buruh migran Indonesia, tandas Adi. (jpnn)

Andi Arief Nilai Jokowi-JK Yang Harus di Polisikan

Debat Pertama Gede Pasek: Jokowi-JK Berubah Drastis,

Gede Pasek

serius dan terukur berbagai perbaikan yang mereka janjikan. Untuk itu Mig rant Inst itute meminta setiap kandidat untuk lebih serius dan terukur dalam memaparkan visi dan misinya khususnya pada sektor perbaikan pengelolaan buruh migran. Salah satu keseriusan dapat ditunjukkan dengan merevisi UU Nomor 34 Tahun 2004 serta memperkuat kebijakan terkait buruh migran. Sampai saat ini Migrant Institute memandang bahwa masing masing kandidat belum memiliki skema dan strategi yang jelas dan serius untuk memperbaiki nasib dan kondisi TKI, papar Adi. Migrant Institute menyerukan

banyak perdebatan dan analisa pada debat caprescawapres tahap pertama, antara Prabowo Subianto-Hatt Rajasa dan Joko Widodo-Jusuf Kalla tentu semuanya berbeda-beda. Khas demokrasi, beda tapi indah. Kalau menurut saya, tentu subyektif juga, debat kemarin tetap memberikan manfaat yang tinggi untuk penguatan demokrasi dan tambahan referensi, ujar Gede Pasek dalam akun twiternya gede pasek suardika@G_paseksuardika Menurut mantan angota DPR I Fraksi Partai Demokrat ini, sebelum memutuskan siapa yang akan dipilih. Tampilan Prabowo dan Jokowi dalam posisi Capres dan Hatta-JK dalam posisi cawapres, mereka

punya sumbangan dan peran masing-masing. Kemarin secara tampilan Prabowo-Hatta masih konsisten dari pakaian gaya dan lain-lain masih tetap, sementara JokowiJK berubah drastis. Karena tampilannya dengan jas baru, rapi dan jauh dengan tampilan selama ini yang terkesan sederhana. Itu dari sisi tampilan, kata Gede Pasek. Dari sisi substansi Pasek melihat Prabowo dan Jokowi tetap setara bicara pemerintahan yang baik, demokrasi maupun soal Bhinneka Tunggal Ika. Namun Prabowo sempat terpancing oleh Jusuf Kalla ketika ditanya soal HAM. Prabowo blepotan ketika bicara soal HAM. Khususnya sempat terpancing

dari Staf Khusus Presiden. Hal itu dikatakannya di diskusi Hitam Putih Kampanye , di Cikini, Jakarta, tadi pagi Pernyataan Firman itu langsung ditanggapi Staf Khusus Presiden Bidang Bencana Alam dan Bantuan Sosial, Andi Arief. Melalui pesan elektronik (blackberry messenger) Andi menegaskan yang harus dipolisikan adalah Jokowi dan Jusuf Kalla. Kalau mau objektif, yang perlu dipolisikan itu, per-

tama, pernyataan Jokowi pada September 2012 yang menyatakan akan memimpin Jakarta selama lima tahun dan ketika dilantik berada di bawah sumpah agama Islam dan Kristen bersama Ahok ketika dilantik Mendagri, ujar Andi Arief, Sabtu (14/6). Selain lanjut dia, yang perlu dipolisikan adalah mantan wakil presiden, Jusuf Kalla, terkait pernyataannya dalam wawancara dengan sebuah sta-

siun televisi swasta. Dalam rekaman yang beredar di publik beberapa waktu lalu, JK menyatakan Indonesia akan hancur kalau dipimpin Joko Widodo. Wawancara itu dilakukan jauh sebelum JK menjadi cawapres Jokowi.Andi Arief tidak sepakat dengan rencana m e n g a d u k a n Pe m r e d Obor Rakyat itu. Belum berkuasa saja sudah mau main polisi-polisian, apa karena Sate Senayan-gate? tegasnya.(rmol)

emosinya. Padahal kalau tetap stabil, itu bisa jadi kick back yang kuat bagi Prabowo. Jokowi juga sempat keteteran ketika menaikkan isu lokal yg telah dikerjakan ke isu nasional. Nah dalam posisi yang agak berimbang itu peran Wa p r e s s a n g a t m e n e n tukan kemarin. Hatta sebenarnya tampilannya juga bagus, hanya kalah dalam mengambil isu yg harus diangkat dalam waktu minim, ujar mantan Anggota Komisi IX DPR I. Pasek menilai, JK terlihat lebih prima. Bahkan kalau dievaluasi, harus diakui dari materi debat justru Hatta dua kali buat blunder substansi. Pertama ketika Hatta bicara soal penegakan hukum. Disitu Hatta menjanjikan persamaan (die) depan hukum, tidak boleh diskriminasi dan lain-lain. Tapi publik justru melihat itu dilanggar dalam fakta ketika kasus anaknya menabrak orang sampai meninggal tanpa ada hukuman, kecuali diatas kertas. Itu jadi kelemahan antara janji dengan yang sudah

dilakukan t idak sesuai. Lalu kedua ketika sebagian waktunya juga membahas soal HAM terlalu banyak, kata loyalis Anas Urbaningrum ini.. Menurut Pasek itu terbukti dijadikan umpan balik oleh JK dalam pertanyaan kepada Prabowo. Jadi menurut Pasek, dua blunder itu membuat JokowiJK terasa unggul selain beberapa langkah nyata yang sudah pernah mereka lakukan dijual kembali sebagai prestasi. Tetapi Hatta tidak angkat apa yg dilakukan sebagai prestasinya. Hatta ketika bicara reformasi birokrasi sebenarnya bisa angkat apa yg pernah dilakukannya secara riil selama ini. Jadi menurut saya, Prabowo dan Jokowi masih prima, hanya Prabowo menanggung blunder dari Hatta sehingga terpancing emosi. Sementara Jokowi diuntungkan karena JK mampu tampil dengan prima memaksimalkan medan pertandingan. Ibaratnya Jokowi dan Prabowo sebagai striker, Hatta dan JK sebagai Playmakernya.

Sayang Hatta blunder, sehingga menjadi kedodoran pada isu yg dia angkat sendiri, paparnya. Mestinya saran Pasek, bisa saja difokuskan pada isu Demokrasi atau pemerintahan yang baik maka Prabowo akan kuat khusus di aspek demokrasi, Prabowo dalam sejarahnya kuat dalam isu itu, karena untuk menjadi presiden dengan sabar ikut konvensi Golkar, bangun parpol, hingga maju capres. Cawapres dengan sabar dan konsisten ikut sistem. Sayang tidak dikapitalisasi. Jokowi yang menang dalam tampilan kesederhanaan sebenarnya sudah berjarak. Ketika tampil dengan jas baru seperti itu. Tapi bisa saja Hatta agak blepotan dalam isu Hukum dan HAM, namun akan kuat di sektor isu ekonomi, jelasnya. Pasek menanggap, kemarin Prabowo-Hatta menang dalam visual tapi kalah dalam substansi debat dengan Jokowi-JK. Kita tunggu debat berikutnya, demikian Gede Pasek.(*)


P

ONTIANAK

metro RAKYAT KALBAR 3 Minggu, 15 Juni 2014

STASIUN TV TAK NETRAL DI PILPRES

Bekti Nugroho: KPID Termasuk Kalbar Harus Amati Siaran TV Lokal PONTIANAK-RK. Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) meminta lembaga penyiaran untuk bersikap netral dalam hal jumlah durasi, dan frekuensi dan tidak melakukan pemihakan secara berlebihan pada CapresCawapres tertentu di Pilpres 2014. Sejauh ini, dua TV swasta yakni TV One dan Metro TV yang sudah dimintakan KPI untuk pemutusan ijin siaran ke Kemenkominfo. Kami meminta lembaga penyiaran menjaga netralitas dan independensi dalam pemberitaan mengenai Pemilu, ujar anggota KPI, Bekti Nugroho dalam kegiatan Pelatihan Pengawasan Pemilu Bagi Media Massa dan Ormas di Pontianak, belum lama ini. Berdasarkan pemantauan yang dilakukan KPI, sejumlah

Bekti Nugroho. IST

televisi nasional terindikasi memihak masing-masing pasangan Capres dan Cawapres. Bekti mengatakan, dari hasil rekapitulasi pemberitaan capres dan cawapres di lima televisi berjaringan nasional tersebut ditemukan kecenderungan sejumlah stasiun televisi memberikan porsi lebih besar pada masing-masing pasangan capres dan cawapres. Ada satu televisi yang porsi pemberitaan pada pasangan Joko Widodo dan Jusuf Kalla lebih besar ketimbang Prabowo Subianto-Hatta Radjasa, begitu juga sebaliknya televisi lain memberikan porsi pemberitaan yang lebih besar pada pasangan Prabowo-Hatta, beber mantan anggota Dewan Pers ini. Ditanyakan mengenai sistematis pengamatan ini, Bekti

Penerimaan Siswa Baru Dimulai 1 Juli SMA Borneo Bengkayang Terima Paket B

ilustasi

SMP/MTs Bengkayang Lulus Seratus Persen BENGKAYANG-RK. Prestasi membanggakan diraih seluruh peserta Ujian Nasional (UN) tahun ajaran 2013/2014 tingkat SMP/MTs di Kabupaten Bengkayang. Betapa tidak, tingkat kelulusan mencapai seratus persen. Ada 3.237 peserta UN tingkat SMP/MTs Kabupaten Bengkayang. Dan kita harus bangga terhadap para pelajar ini, karena seluruh peserta ujian nasional tahun ini

lulus seratus persen, kata Dr Yan, Kepala Disdik Kabupaten Bengkayang kepada Rakyat Kalbar di sela penyerahan amplop kelulusan SMP/Mts di SMPN 1 Bengkayang, Sabtu (14/6). Prestasi ini, kata dia membuktikan bahwa Kabupaten Bengkayang para siswa-siswinya mampu bersaing dengan kabupaten lainnya di Kalbar. Hasil ini tentu berkat kerjasama yang baik dengan semua pihak.

KULIAH JALUR KHUSUS PROGRAM KONVERSI D3, S1, S2. PROSES CEPAT, RESMI/LEGAL & TERAKREDITASI Bisa Wsd 2014, INFO Lengkap Hub Bp. Pandu 081210202819, 085313001119, 087875003007

MENERIMA PANGGIL AN

PEMIJATAN TRADISIONAL HUB: BANG ABU

0812 574 6667 0856 5085 7244

IIngin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Singkawang Hub Dedy: 081256056477 Ingin berlangganan Haria Rakyat Kalbar di Sambas. Hub Indra: 085245686818

HUB TELP.

7089235

DISCOUNT 60% GARANSI

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Pinyuh dan Mempawah Hub : Mulyadi 08125639448

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Sintang. Hub : 081352112659 (Suhardin)

SEDOT WC

Fasilitas : Selang baru tanpa bau Pengalaman 25 th di bidang WC. Juga menerima servis AC (Rumah & Kantor)

Biro LOWONGAN

Ingin berlangganan Harian Rakyat Kalbar di Nanga Pinoh Hub Sukartadji: 0852 45084541

EKO SERVICE

BENGKAYANG-RK. Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bengkayang telah mengeluarkan jadwal penerimaan siswa baru tahun ajaran 2014/2015. Penerimaan siswa baru SD, SMP dan SMA/SMK dimulai 1 Juli 2014. Jadwalnya sudah dibuat, penerimaan siswa baru secara resmi dibuka mulai tanggal 1 hingga 5 Juli 2014. Dan dibuka di masing-masing sekolah yang ada di Kabupaten Bengkayang, ujar Mikael S.Pd, Kasi Kurikulum Disdik Bengkayang kepada Rakyat Kalbar, kemarin. Untuk mekanisme penerimaannya, kata dia akan diatur oleh masing-masing sekolah. Apakah memakai tes nilai atau tertulis ataupun tidak ada seleksi lagi. Mekanisme penerimaannya tergantung sekolah masingmasing, ada yang menggunakan nilai ujian, ada yang menggunakan tes tertulis namun ada juga yang tidak pakai seleksi lagi, terang Mikael. Mengenai biaya penerimaan siswa baru itu, dijelaskan Mikael merupakan wewenang dari pihak sekolah. Namun penetapannya harus melalui rapat dewan komite sekolah bersama orang tua siswa. Namun, tentunya biaya yang dipungut harus jelas dan tidak memberatkan orang tua siswa. Khusus t ingkat SMA, menurut dia wajar jika pi-

hak sekolah mengambil biaya pendaftaran. Karena biaya itu untuk keperluan administrasi dan operasional Panitia Penerima Siswa Baru (PPSB). Namun yang perlu diperhatikan adalah biayanya harus sesuai, sehingga para orang tua calon siswa tidak keberatan. Disamping itu juga mesti ada persetujuan dari dewan komite sekolah, ujar Mikael. Ia menambahkan, dengan dana yang terbatas sementara biaya operasional besar membuat sekolah setingkat SMA/sederajat kesulitan untuk menggratiskan biaya pendaftaran pendidikan. Kalau tingkat SD dan SMP sudah gratis semuanya, kata Mikael. Selain itu, kata dia dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) yang ada sekarang tidak mencukupi seluruh biaya yang diperlukan untuk operasional siswa di bangku SMA/sederajat. Menurut perhitungannya, BOS tingkat SMA minimal Rp 250.000 per siswa setiap bulan. Sedangkan anggaran yang tersedia dari dana BOS itu hanya sekitar Rp 83.000 saja per siswa per bulan. Sementara itu, Kristianus, salah seorang warga yang anaknya pada tahun ini akan melanjutkan sekolah di tingkat SMA mengaku tidak keberatan jika pihak sekolah menarik iuran untuk biaya pendaftaran. Yang penting katanya, iuran itu

Laporan: Ocsya Ade CP Editor: Julianus Ratno

jelas digunakan untuk apa dan tentu jumlahnya tidak membuat kaget. Kalau sekedar untuk biaya administrasi sih tidak masalah, karena tidak juga begitu memberatkan orang tua siswa. Tahun lalu saat mendaftarkan anak saya di SMA Borneo Bengkayang, biaya pendaftaranya hanya Rp 40.000, ungkap Kristianus. Terpisah, Wakil Kepala Sekolah Bagian Kesiswaan SMA Borneo Bengkayang Hieronimus mengatakan, pihaknya menyiapkan lima kelas untuk siswa baru tahun ajaran 2014/2015 ini. Sedangkan pendaftaran siswa baru akan dimulai dari tanggal 1 hingga 10 Juli mendatang. Disdik Kabupaten menetapkan tanggal 1 sampai 5 Juli, tapi karena kita ini SMA swasta jadi sampai tanggal 10 Juli. Karena kita berkeinginan untuk menampung siswa yang tidak dapat masuk sekolah negeri, terang dia. Menurut Hieronimus, setiap tahun ajaran baru rata-rata 160 siswa baru yang mendaftar ke SMA Borneo Bengkayang, dan untuk siswa baru itu tidak dilakukan seleksi lagi. Yang penting calon siswa tersebut punya niat sekolah dan tentunya sudah lulus SMP/ sederajat. Dan kami pun siap menerima siswa yang hanya memiliki ijazah paket B, pungkas dia. (Kur)

CETAK UNDANGAN TENDA & SOUVENIR Menerima Pesanan :

• Cetak undangan lebih 2000 Model Undangan • Yain Spanduk, Bon, Nota, Kop Surat, Map, K. Nama Dll • Lebih 200 Contoh Souvenir • Kawinan/khitanan (ready&stock) • Penyewaan Tenda & Kursi • Photo dan Video Shooting • Orgen Tunggal KUNJUNGI:

PERCETAKAN ADI Jl. H. Rais A. Rahman Jl. Gunung Sahari No.21 Pontianak (Belakang Supermarket Garuda Mitra)

Telp. 7183366, 081282587257

Informasi Pemasangan CALL CENTRE Hotline (0561). 768677 , Fax (0561).768675 PERCETAKANSOUVENIR TENDA ANUGERAH Jl. Srikaya No.17 Pontianak Telp. 7057240, 08164983624 (Tembus Jl. Komyos Sudarso Jl. Selamat dan Jl. Apel) PROGRAM KONVERSI

D3,S1,S2. PROSES CEPAT, Menerima Pesanan : RESMI/LEGAL TERAKREDITASI * Cetak Undangan, Nota, Yasin, Map, Bisa Wisuda 2014 Spanduk, Bon, Kop, Brosur,dll * Souvenir Terlengkap Menyewakan : * Tenda pesta, Kursi, Meja * Karpet/Permadani Menerima Pembuatan : * Tenda dan Sarung Kursi

PD. ANEKA BATU ALAM Menjual :

Batu Alam Granit Marmer Batu Koral Prasasti Batu Nisan

Telp. (0561) 743999

PASANG IKLAN di Biro Harian

SOLUSI TEPAT KEBUTUHAN KENDARAAN ANDA

Dapatkan Promo Special

THERAPY REFLEXIOLOGI TITIK-TITIK AMPUH IZIN PRAKTEK DINKES NO. 448/574 PKPM 2002

PENYAKIT YANG DAPAT DISEMBUHKAN

Proses Cepat dan Mudah

-Ertiga - Pick Up Carry-APV - Wagon R - New Splash - Swift - Grand Vitara

Sales Executive

N I K I 0852 5245 0655 Beli Suzuki Ingat NIKI

Rp. 950.000,-

Jl. KH. Ahmad Dahlan No. 18 Pontianak (Jl. Penjara / depan Jl. Beringin)

SUZUKI MOBIL

PENYEWAAN RUANG MEETING KAPASITAS 30 -100 PAX GEDUNG GRAHA PENA KALBAR Jl. Arteri Supadio Km 3,5, Kubu Raya Hubungi 081254660990

teguran bagi stasiun penyiaran yang melanggar, tegas dia. Menurut Bekti ada kekhawatiran publik dimana media massa terutama televisi digunakan untuk kepentingan pribadi dan kelompok. Untuk itu KPI, Bawaslu, Dewan Pers dan Kemenkominfo diharapkan mampu menegakkan etika dan hukum. Karena, ditambahkan dia ada prinsip menyebutkan frekuensi yang digunakan televisi dan radio merupakan milik publik. Siaran pemilu wajib bersikap adil dan proporsional terhadap peserta pemilu. Untuk itu media harusnya berpihak kepada kepentingan publik, pungkas Bekti.

Baik sekolah, guru, orang tua siswa serta pihak lainnya, ucap Yan. Untuk diketahui, prosentase ketidaklulusan SMP/MTs Provinsi Kalbar yaitu 0,116 persen atau sebanyak 78 orang. Sebarannya antara lain Kota Pontianak 4 orang, Kabupaten Sintang 2 orang, Kabupaten Sanggau 3 orang, Kabupaten Landak 3 orang. Kemudian yang tidak lulus lainnya di Kabupaten Kapuas Hulu 1 orang, Kabupaten Kubu Raya 17 orang, Kabupaten Pontianak 21 orang, Kota Singkawang 16 orang, Kabupaten Ketapang 9 orang, dan Kabupaten Kayong Utara 2 orang. Selain Bengkayang, Kabupaten Melawi dan Kabupaten Sekadau juga lulus seratus persen, kata Yan. (Kur)

IKLAN BARIS & PAKET HEMAT Pendidikan

mengungkapkan, porsi pemberitaan itu bisa dilihat dari durasi dan frekuensi pemberitaan terhadap masing-masing calon. Selain itu pada sisi penekanan pemberitaan ada dua opsi yakni negatif dan positif. Karena, sambung dia pada capres atau tim sukses capres yang memiliki media maka pemberitaan cenderung positif atau pencitraan. Sementara capres yang berseberangan cenderung negatif dengan memuat berita black campaign atau kampanye hitam. Bekti pun mengingatkan KPID seluruh Indonesia termasuk di Kalbar untuk mengamati hal tersebut, mulai di tingkat siaran nasional maupun lokal. Jika memang melanggar ia meminta segera diberikan teguran. KPID harus memberi

EJAKULASI DINI • LEMAH SYAHWAT • MANI ENCER • IMPOTEN • PROSTAT • HERNIA • KANKER PAYUDARA • KANKER RAHIM • KEPUTIHAN • TERLAMBAT DATANG BULAN • BELUM PUNYA KETURUNAN • KISTA • AMANDEL • ASAM URAT • MATA RABUN • FLU/PILEK MENAHUN • TELINGA BERNANAH • AMBAYEN/WASIR • STROKE • DIABETES • GINJAL • TUMOR • LIVER • REMATIK • GONDOK • POLIP • AYAN • MAAG • SIPILIS • JANTUNG • ASAM URAT • ASMA • DARAH TINGGI/RENDAH • EXIM/GATAL-GATAL

DITANGANI LANGSUNG OLEH SHINSHE MURSYID AL MUDAWALI HP. 081345500116 Jl. Tanjungpura Gg. Kamboja No. 19 Samping Ramayana Mall Pontianak Buka: 08.00-20.00 WIB

RAKYAT KALBAR MELAWI 0852 4508 45411 SANGGAU 0813 5253 3013 KETAPANG 0821 5948 6599 SINGKAWANG 0812 5667 3567 LANDAK 0813 4529 4139 SOLUSI TEPAT UNTUK ANDA


Ibu Anak

Bergadang Nonton Piala Dunia

Tetap Jaga Kesehatan

&

RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

4

Konsumsi Daging Olahan Berisiko Gagal Jantung

Penelitian menemukan pria yang makan dua sosis sehari memiliki dua kali lipat risiko menderita gagal jantung. JPNN PRIA yang makan dua sosis sehari dua kali berisiko meninggal akibat gagal jantung dibandingkan mereka yang jarang makan daging olahan. Para peneliti menduga, garam dan bahan kimia lainnya yang ditambahkan selama proses pembuatan daging olahan menyebabkan tekanan darah tinggi yang menyebabkan gagal jantung. Penelitian ini dilakukan dengan mengamati 37.035 pria di Inggris. Belum ada bukti lainnya dari risiko yang ditimbulkan oleh daging olahan selain gagal jantung. Gagal jantung terjadi ketika organ terlalu lemah untuk benar fungsi mengakibatkan sesak nafas, nyeri atau kematian mendadak. Sementara bagi wanita, daging olahan juga meningkatkan risiko kanker payudara. Peneliti Swedia juga menyampaikan, mereka yang mengonsumsi lebih dari 75 gram daging olahan per hari lebih berisiko gagal jantung hingga menyebabkan kematian dibanding mereka yang mengonsumsi tidak sebanyak itu. Jumlah ini setara dengan dua sosis, empat irisan ham, empat rashers atau daging atau burger kecil. Profesor Alicja Wolk dari Institute of Environmental Medicine di Institut Karolinska di Stockholm, Swedia mengatakan, konsumsi tinggi daging olahan,

tapi tidak daging merah yang belum diproses, dapat meningkatkan risiko gagal jantung. Daging merah olahan biasanya mengandung sodium, nitrat, fosfat dan aditif makanan lainnya. Merokok dan maupun daging panggang juga mengandung hidrokarbon aromatik polisiklik, yang semuanya dapat menyebabkan risiko gagal jantung meningkat, ujarnya seperti dilansir Daily Mail, Jumat (13/6). Meskipun tidak menemukan hubungan antara gagal jantung dan daging merah yang tidak diolah, para peneliti mendesak masyarakat untuk membatasi diri untuk satu atau dua porsi dalam seminggu. Joanna Kaluza, asisten profesor di Departemen Nutrisi Manusia di Universitas Warsawa of Life Sciences di Polandia yang juga melakukan penelitian mengemukakan, untuk mengurangi risiko gagal jantung dan penyakit kardiovaskular lainnya, ia menyarankan Anda menghindari daging merah olahan, dan membatasi jumlah daging merah yang belum diproses untuk satu atau dua porsi per minggu atau kurang dari jumlah tersebut. Sebaliknya, makan makanan yang kaya buah-buahan, sayuran, produk gandum, kacang-kacangan dan ikan, pesan Kaluza. (jpnn)

EUFORIA pesta akbar piala dunia 2014 merupakan momen yang sangat sayang untuk dilewatkan. Tak pelak jutaan pasang mata rela menonton pertandingan-pertandingan kelas dunia. Bahkan sampai bergadang untuk mendukung tim kesayangan. Keasyikan bergadang jangan sampai melupakan kesehatan. Nonton bareng (nobar) bersama teman, orang terdekat atau sendiri, semua orang memiliki cara sendiri untuk menikmati hebohnya pertand-

ingan piala dunia 2014. Jadwal-jadwal pertandingan yang rata-rata larut tidak menyurutkan semangat demi menyaksikan aksi tim favorit. Excited dengan hadirnya pesta sepak bola empat tahunan itu,tentu sah-sah saja. Namun juga jangan melupakan kondisi badan yang pada pagi hari langsung melakukan aktivitas padat. Menurut Dokter Puri Safitri Hanum SpPD, bergadang memang tidak masalah asal jangan dijadikan suatu habit. Sebab terlalu sering bergadang

ternyata tidak baik bagi kesehatan tubuh. Bahkan, terlalu sering bergadang efeknya bisa fatal. Tubuh manusia minimal beristirahat selama 6 jam, normalnya 8 jam. Jika waktu istirahat kurang dari waktu normal tersebut, implikasi yang ditimbulkan cukup beragam. Buruknya, semua mengarah kepada gangguan kebugaran pada tubuh. Mulai dari yang ringan seperti menurunnya imunitas atau kekebalan tubuh. Meskipun pola makan bagus, kalau sistem imun turun, maka tubuh gampang terkena virus Sampai yang terburuk kanker, ujarnya. Selain itu, dampak bagi individu yang beraktivitas di pagi hari adalah konsentrasi menurun sehingga dapat mengganggu kinerja di tempat kerja. Dalam jangka panjang, kurangnya masa istirahat dapat meningkatkan resiko kanker. Hal ini dikarenakan hormon melatonin yang diproduksi oleh tubuh berkurang. Hormon melatonin adalah hormon natural yang diproduksi oleh tubuh untuk mengatur jam biologis

manusia. Hormon inilah yang mengatur tubuh untuk capai pada malam hari, dan bangun ketika pagi hari. Bagi penderita diabetes, bergadang tidaklah baik. Imbasnya adalah meningkatknya insulin sehingga gula darah menjadi naik. Selain itu, bergadang juga mengakibatkan produksi letptin menurun, sehingga hormone yang menekan nafus makan ikut menurun. Yang lebih berbahaya lagi, penelitian juga menunjukkan bahwa orang yang bergadang memiliki resiko 4 kali lebih tinggi mengalami inflamasi kronis yang menyebabkan penyakit stroke, Ungkap dokter Hanum yang merupakan dokter spesialis penyakit dalam itu. Beberapa penjelasan di atas adalah sedikit gambarana akan bahayanya jika tubuh kurang istirahat dan terlalu banyak bergadang. Apalagi selama satu bulan penuh penggemar sepakbola dihadapkan pada jam pertandingan di piala dunia di Indonesia rata-rata dihelat pada dini hari. (jpnn)

KOMUNIKASI DUKUNG PALIATIF

Hapus Mitos Narkoba Tingkatkan Stamina SEMAKIN banyak perusahaan yang dijadikan mitra Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam program Pencegahan, Pemberantasan Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkotika (P4GN). Kali ini yang dilatih menjadi kader antinarkoba adalah puluhan

kerja, dengan atasan dan dengan keluarga. Jumlah penyalahgunaan narkoba pada kelompok pekerja menempati peringkat utama dibanding dengan kelompok kategori sosial lain. Namun kepedulian pengusaha di Indonesia terhadap peny-

PT Surveyor Indonesia (Persero), Rabu (11/6). Kasubdit Instansi Pemerintah, Direktorat Advokasi BNN, Edhie Mulyono pada acara One Day Training di lingkungan kerja PT Surveyor Indonesia (Persero) yang diikuti 60 orang mengatakan ada tiga hal yang sangat berbahaya dari penyalahgunaan narkoba. Pertama, terjadinya perubahan perilaku. Kedua, perubahan cara berpikir dan ketiga, emosi yang tidak stabil. Akibatnya produktivitas kerja menjadi menurun. Jangan percaya dengan mitos yang mengatakan narkoba dapat meningkatkan stamina justru dengan mengkonsumsi narkoba di luar resep dokter dapat mengakibatkan ketergantungan, ungkap Edhie Dampak penyalahgunaan narkoba akan berpengaruh terhadap produktivitas dan kinerja karyawan. Seperti permintaan cuti, izin sakit meningkat dan berdampak klaim pembayaran asuransi dari perusahaan juga meningkat. Di samping itu tambahnya, karyawan yang mengkonsumsi narkoba cenderung bermasalah dengan rekan

alahgunaan narkoba di kalangan pekerjanya, dinilai masih rendah. ujar Edhie. Karina, staf SDM PT Surveyor Indonesia (Persero) mengaku perlunya pengenalan secara dini dan terus menerus tentang bahaya penyalahguna narkoba di kalangan pekerja. Secara umum, perusahaan yang menaungi para karyawan yang bersih dari penyalahgunaan narkoba bisa memacu produktivitas, katanya. Lingkungan kerja yang bersih dari narkoba menurut Karina membuat para karyawan saling mengingatkan akan bahaya zat terlarang itu kepada temannya. Kepedulian dan kesetiakawanan juga meningkat, bahkan tingkat kepercayaan masyarakat terhadap perusahaan juga semakin membaik. Sementara itu dr Danu Cahyono Penanggung Jawab Entry Unit Balai Besar Rehabilitasi BNN Lido mengatakan saat ini pengguna narkoba di Indonesia mencapai 4 juta jiwa atau 2,2 persen dari jumlah total penduduk. Dari jumlah itu, kira-kira 70 persen yang jadi pecandu adalah pekerja. (jpnn)

Seorang ayah memperlihatkan hasil rotgen penyakit kanker otak yang diderita anaknya di kediamannya-JPNN

SURABAYA-RK. Hal pertama yang dialami pasien atau keluarganya yang divonis terkena penyakit berbahaya adalah shocked dan sulit menerima kenyataan. Karena itu, dokter harus punya trik komunikasi dengan pasien. Bad news tersebut harus bisa disampaikan sebaik mungkin. Hal itu diungkapkan dr Urip Murtedjo SpBKL PGD PALL Med pada konferensi pers tentang Pendidikan Kedokteran Berkelanjutan (PKB) Paliatif Ke-8 beberapa waktu lalu. Urip yang juga tergabung dalam tim dokter paliatif RSUD dr Soetomo itu mengungkapkan, komunikasi yang kurang baik dari dokter malah membikin pasien semakin menderita. Salah ngomong,pasien justru tambah sakit. Bahkan, sudah ndak

mau berobat lagi, jelasnya. Dia menandaskan, cara berkomunikasi secara baik dan benar antara dokter dan pasien begitu penting. Sebab, vonis dokter tentang penyakit pasien pasti menimbulkan kecemasan. Ujungnya, pasien cemas dan tambah sakit. Bisa juga pasien malah ndak mau makan. Stres, kata dokter yang akan menjadi salah satu pembicara dalam workshop serta simposium Palliative Care Low Tech, High Touch and Always Serve With Heart, 20‒22 Juni, tersebut. Urip mencontohkan seorang pasien kanker di Jakarta. Lantaran trik dan cara penyampaian dari dokter yang kurang tepat, pasien malah menghentikan pengobatan. Dia beralih ke

cara alternatif. Karena itu, penyakitnya tambah parah. Hanya karena komunikasi yang buruk, penyakit susah sembuh, ungkapnya. Demikian pula ketika dokter akan mengoperasi pasien. Informasi lengkap soal tindakan itu tidak boleh hanya diketahui pasien. Keluarga pasien juga harus paham. Bahkan, kalau ada satu anggota keluarga saja yang tidak setuju, operasi tak boleh dilanjutkan. Karena itu, tugas dokter adalah meyakinkan pasien. Intinya, kata Urip, semua harus paham dan setuju. Para dokter maupun mahasiswa calon dokter harus dibekali teknik komunikasi yang benar. Nah, hal-hal tersebut akan didapat pada work-

shop pekan depan. Acara itu dihadiri dokter paliatif se-Indonesia, perawat, farmasi, relawan, 53 puskesmas di Surabaya, plus perwakilan 50 RS se-Surabaya. Urip juga menegaskan bahwa kegiatan tersebut sekaligus melatih peserta untuk tidak hanya pandai mengobati, namun juga pandai berkomunikasi agar pengobatan berjalan lancar. Selain itu, pasien dan keluarga harus ikhlas. Itu juga menjadi kunci keberhasilan komunikasi, sambungnya. Keberhasilan komunikasi yang dipadu keterampilan medis bisa membantu meningkatkan kualitas hidup pasien. Itulah tujuan utama perawatan paliatif. (jpnn)

Asyik Merawat Boneka Mirip Manusia SURABAYA-RK. Emma dan Yoon sedang menikmati kebersamaan dengan penuh cinta di Supermall Surabaya Convention Center (SSCC) Sabtu (14/6). Setelah tiga bulan bersama di Bandung, keduanya akan berpisah dalam waktu yang cukup lama. Emma akan kembali ke rumahnya di Jogjakarta. Cuplikan kisah asmara Emma dan Yoon tersebut Ball-Joint Doll yang dipamerkan di ajang AniCult. Boneka ini merupakan cerita boneka bisa disesuaikan dengan karakter pemiliknya. Jepang milik Dina Haris, 30, dan Joan, 38. Naman- Dalam Anime Cultural InKeunikan boneka yang ya Ball-Joint Doll (BJD). donesia (AniCult) kemarin, satu ini adalah bisa disesuaiBoneka tersebut mirip para anggota Indonesia kan dengan karakter pemimanusia. Berkarakter dan Doll Community (Idollc) lik. Mulai kostum, aksesori, berekspresi. Boneka terse- berkumpul. Mereka mem- hingga make-up. Harganya but juga memiliki sendi bawa koleksi-koleksi BJD pun tidak murah. Minimal di setiap bagian tubuh- dengan karakter kostum harus merogoh kocek Rp nya seolah benar-benar beragam. 2 juta hingga Rp 20 juta. hidup. Rambut ala Jepang, Misalnya, Dina dan Joan. Kostumnya pun mahal, pakaian, sepatu, hingga Dua perempuan tersebut sekitar Rp 1 juta. Sebagai aksesori menempel di tu- memang pencinta BJD. kolektor BJD, harga kadang buh boneka tersebut. Kalau dulu kan boneka tidak terasa. Yang penting Ya, BJD saat ini memang Barbie. Sekarang BJD lebih seneng, ujarnya. banyak digandrungi pen- menarik, ujar Dina. Sudah Menurut perempuan asal cinta anime Jepang di Indo- tiga tahun ini dia menyukai Bandung tersebut, memiliki nesia, khususnya Surabaya. BJD. boneka Jepang dengan

harga yang relatif mahal tersebut sangat mengasyikkan. Sebab, boneka-boneka mirip manusia itu bisa dibikin cerita khusus dengan sesama kolektor lainnya. Cerita tersebut dibuat dalam bentuk fotografi dan diabadikan di jejaring sosial seperti Facebook. Pose boneka-boneka ini bisa diubah sesuka hati, tambahnya. Bahkan, untuk sesama kolektor, mereka juga tidak ragu untuk saling mengirimkan boneka untuk dijadikan momen bersama koleksi boneka lainnya. Seperti cerita Emma dan Yoon (boneka milik Dina dan Joan), boneka tersebut dikirim dari Jogjakarta ke Bandung. Sudah tiga bulan di rumah saya. Baru kali ini ketemu dan akan kembali ke rumahnya, ceritanya. Lain Dina, lain pula Rendy Agustinus Halim. Pria asal Surabaya tersebut menjadi kolektor BJD mulai dua

tahun ini. Hobinya mengumpulkan BJD tersebut seiring dengan kecintaannya di dunia fotograďŹ . Melalui boneka-boneka dengan karakter mirip manusia itu, dia bisa menghasilkan banyak karya yang menarik. Terakhir, dia membeli BJD Rp 14 juta. Bagus difoto. Kita mau ubah dengan pose apa saja yang kita inginkan, sangat bisa. Lebih gampang dibanding foto orang, ujarnya. Kehadiran perusahaan boneka dari Korea dan Jepang dalam ajang AniCult tersebut memang menarik perhatian para kolektor BJD. Boneka itu dibuat bukan dari bahan plastik, melainkan resin. Yaitu, dibuat dengan cetakan silikon yang relatif mahal. Boneka tersebut juga banyak menjadi kolektor cosplayer. Mereka menenteng BJD yang dibuat dengan karakter yang sama dengan tokoh yang dikenakan. (jpnn)


B

e GAYE life style

5

RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

Kreasi Gaya Overall Lama Daripada hanya menumpuk di lemari, lebih baik kita berkreasi dengan stok overall lama. Contek, saja lima pilihan gayanya dari laman citacinta.com berikut. Modifikasi celana pendek

Tips

Supaya nggak terlalu santai, cukup akali overall pendek dengan stocking. Sebagai dalaman padukan saja dengan atasan garisgaris hitam putih. Kotak-kotak seru

High-waisted overall kotak-kotak paling oke dipadukan dengan atasan lengan panjang warna senada. Supaya terlihat kontras pakai flatshoes warna terang.

Pecinta denim T-shirt putih dengan overall denim makin terlihat cerah dengan tas motif bunga dan scarf warna cerah sebagai bandana.

Montir cantik Mau tampil sedikit feminin dengan overall ala montir? Bisa juga, kok. Padukan dengan t-shirt warna pink dan flat shoes bertali.

Overall lipit Kombinasikan rok lipit overall dengan baju turtle neck. Bikin kita cewek banget. (cc)

‘CELANA KODOK’ Ala Seleb Masih ingat overall atau dikenal dengan celana kodok yang sempat hits tahun 90-an? Coba cek di lemari, apakah anda masih memilikinya, karena gaya ini kembali jadi tren. Para seleb seperti dikutip dari laman draco. mindtalk.com tampil stylish, dan membuat pakaian ini menjadi lebih kekinian. Lihat saja gaya Alexa Chung. Model dan presenter asal Inggris merupakan salah satu seleb yang menghadirkan kembali gaya ini. Ia memilih overalls pendek yang playful dan memadukannya dengan baju lengan panjang putih dan flat kucing yang lucu. Pixie Lott, penyanyi asal Inggris ini memadukan celana kodok dan baju lengan panjang hitam. Untuk mengembalikan memori masa kecil, Pixie membawa tas koper kecil warna merah untuk memuat bawaannya. Sedangkan Heidi Klum memilih gaya kasual saat mengenakan celana kodok miliknya. Ia memadukannya dengan tanktop hitam dan sneakers. Agar terkesan feminin, kalung rantai warna emas tidak lupa ditambahkan. Sementara Rihanna, penyanyi yang sempat

putus nyambung dengan Chris Brown itu memadukan gaya sporty, dan dandanan ala rock star dengan tren ini. Rihanna memadukan overalls yang tidak dikancing itu dengan kaos, jaket olahraga dan sneakers. Tambahan beanie warna neon, kalung emas dan lisptik merah membuat gaya jalanan pelantun Diamonds ini makin beda. Jameela Jamil memilih celana kodok yang bisa dipadukan agar tampil manis, contoh gaya presenter Inggris berikut. Jameela memadukan celana kodok miliknya dengan kemeja polkadot. Agar terkesan lebih formal ia menambahkan blazer putih dan sepatu heels. Begitu pula dengan Katie Holmes. Ibu dari Suri Cruise ini tampak memakai tren celana kodok saat berjalan-jalan dengan putrinya. Detail jahitan dan tambalan warna berbeda membuat gaya kasualnya lebih unik. Katie memadukannya dengan kardigan dan sepatu oxford hitam, serta kacamata berbingkai merah untuk menambah warna. (drc)

Overalls, Celana Jadul yang Elegan CELANA berpotongan lucu ini kembali menjadi trend dan dipakai banyak orang. Tidak hanya selebritis, masyarakat umum baik pria maupun wanita, anak-anak maupun dewasa juga memakainya. Banyak orang memakai celana kodok saat berpergian,hangout dengan teman-teman atau menghadiri acara yang sifatnya santai. Selain bentuknya yang lucu, celana ini seperti dikutip dari laman hardrockfm, mudah untuk di-mix and match. Sehingga membuat penampilan tambah elegan dan enak di pandang. Masih ingat dengan Mario Bros si tukang ledeng? Yaps! Mario Bros selalu memakai celana overalls atau dahulu dikenal dengan celana kodok. Entah bagaimana ceritanya hingga tercetus sebutan celana kodok. Selain Mario Bros, seorang montir juga menggunakan celana kodok sebagai seragam kerjanya. Mungkin dulu hanya dua orang ini saja yang menggunakan celana kodok, namun sekarang hampir semua orang sudah memilikinya dan menggunakannya di setiap kegiatan yang mereka lakukan. Overall bisa dikatakan merupakan busana yang bisa dikenakan lintas usia, dari bayi, remaja hingga dewasa. Selain itu tidak mengenal gender, karena cowok maupun cewek boleh memakainya. Dari status ekonomi juga merata. Celana ini tak lagi identik dengan pekerja tambang atau seragam montir, tapi juga cocok saat jalan-jalan bareng teman. Bahkan, bagi mereka yang mengenakan jilbab juga masih bisa bergaya dengan celana ini. Lain dulu lain sekarang. Jika kita lihat video klip penyanyi Indonesia zaman dulu, mereka lucu dengan celana kodok yang panjang, dan juga memakai ikat kepala. Semua itu bagian dari sejarah mode. Nyatanya, celana kodok yang pendek dan modis justru dipilih Rihanna. Begitu pula

dengan Luna Maya dan Widy Vierratale. Celana kodok seperti ditulis laman detik, kini kembali tren di dunia fashion. Tak mau ketinggalan, Luna Maya pun tampil stylish bergaya dengan celana overall yang tren di tahun 1990-an itu. Jika Luna memadukan overall coklatnya denga kaus ketat putih dan sentuhan belt dan sepatu yang berwarna pink, Widi yang mengenakan overall 3/4 pink motif polkadot itu memadukannya dengan blouse merah dan sneakers hitam. Celana kodok adalah celana yang memakai tali, dimana tali tersebut dikenakan di pundak dan seakan-akan celana dan baju menjadi satu. Celana kodok akhirakhir ini memang lagi trend di kalangan masyarakat kita, mulai dari celana kodok yang berbahan jeans, sifon, sampai celana kodok yang berbahan katun. Bahkan karena mengenakan celana kodok, sorotan public langsung tertuju kepada Luna Maya. Dia sangat cantik dan anggun ketika memakai celana kodok yang berwarna coklat muda. Selain itu, celana kodok yang dikenakan Luna sangat nyaman dan sangat memancarkan aura tenang dan manis pada dirinya. Begitu pula dengan Widy Vierratale. Gadis cantik ini selain dikenal sebagai vokalis Vierratale yang mempunyai suara merdu, Widy ternyata suka fashion dan salah satunya ia terlihat tampil cantik dan anggun ketika mengenakan celana kodok warna pink motif. (itn)


E

QUATORIANA

RAKYAT KALBAR

HARIAN

Minggu, 15 Juni 2014

Pengantar: Tumpahkan unek-unek, kritik, pujian ataupun komentar Anda tentang layanan umum dalam kolom SMS InterAktif. Untuk SMS yang belum dimuat harap bersabar, antre! Kami tidak melayani SMS berbau SARA dan menyudutkan pribadi tanpa fakta.

HP : 081345479682

Redaksi menerima surat pembaca, isi maksimal 300 kata ukuran huruf 12. Silakan kirim ke e-mail: equatorianarakyatkalbar@gmail.com

6

Sms Warga 6KRG 2GMGTLC Sejarah mencatat, Presiden SoekarnoHatta adalah seorang orator ulung dan tipe pekerja. Sedangkan xxox tidak mempunyai komunikasi yang baik selama ini, baik dalam pengambilan nomor urut dan deklarasi damai.

THE POLITICAL NEWS REFERENCE

Jawa Pos Media Group

Penerbit: PT Kapuas Media Utama Press Kantor Pusat : Gedung Graha Pena Kalbar Lantai 3, Jalan Arteri Supadio (Ayani 2) Km 3,5 Kubu Raya 78391, Kalimantan Barat Telepon: (0561) 768677 Fax: (0561)768675. Fax: (0561) 760147.

081258069295 5-6-2014

08.29

Pembina : Dahlan Iskan HM Alwi Hamu Direktur/Pemimpin Umum: Djunaini KS Wakil Direktur: Djailani Kasno

Pemimpin Redaksi/ Penanggung Jawab: Hamka Saptono Dewan Redaksi: Yuni Kurnianto, Julianus Ratno, Mohamad Iqbal, Kota Pontianak:Samsul Arifin, Andreas, Pracetak/Tata Wajah: Denis Marlone (Manajer), Jefry Maulana, Yudi Yunus, Oby Amanda, M.Reza Setiawan (ilustrator). Pemasaran Koran: Mohamad Qadhafy (manajer), Abubakar, Heru Prayitna (Distribusi), Jenggo, Susanto. Iklan/Promosi: A Jaiz (Manajer). Divisi Event: Mohamad Qadhafy Website & IT: Hendra Ramawan, Bobby Tiranda Biro Kubu Raya: Ari Shandy. Biro Mempawah: Alfi Shandy, Jl. Teratai Blok A No 3, Telp. 0561-691326. Biro Singkawang: Mordiadi. Biro Sambas: M Ridho, Jl. Sukaramai Komp Didis Permai Blok G10, Dalam Kaum, Sambas, Telp. 0562-392738. Biro Sanggau: Kiram Akbar, Komplek Pasar Rawa Bangun Lantai 2, Kota Sanggau. Biro Landak: Antonius, Jl. Jalur 2 Ngabang depan Wisma Usaha Jaya Pal 2 Ngabang. Biro Kayong Utara: Kamiriludin, Jl. Simpang Tiga Desa Siduk, Kecamatan Sukadana. Biro Ketapang: Jaidi Chandra. Biro Sekadau: Abdu Syukri. Biro Kapuas Hulu: Arman Khairiadi, Jl. M Yasin, Putussibau Utara No 3, Telp. 0567-22877. Biro Melawi: Sukartaji, Jl Juang Nanga Pinoh Telp. 0568-22069. Biro Sintang: Suhardin. Keuangan: Nurbani (Manajer), Julianovita. Umum/ Administrasi: Adidharma Iklan Jakarta: Jl. Jeruk PurutAl-Ma’ruf No. 4 Pasar Minggu, Jakarta Selatan 12560 Telp. 78840827 Fax. (021) 78840828. Tarif iklan per milimeter kolom Hitam putih: 8.000,00. Spot color: 10.500,00. Full color: 15.000,00. Iklan baris: 5.000,00/baris (minimal dua baris maksimal 10 baris) Harga Eceran: Rp 2.500,00. Harga Langganan: Rp 65.000,00/ bulan (luar kota tambah ongkos kirim) Bank Bank Mandiri Cabang Pontianak Sidas Percetakan PT Akcaya Pariwara (Isi di luar tanggung jawab) percetakan)

577868

Membudidayakan Tengkawang Surat Pembaca Te n g a k a w a n g a d a l a h nama buah dan pohon dari beberapa jenis shorea. Pohon tengkawang dikenal menjadi maskot Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), karena hanya terdapat di Kalbar. Pohon ini tidak selalu berbuah setiap tahun, ada waktuwaktu tertentu dimana tengkawang berbuah melimpah, ini dikenal dengan pekan musim raya yang jatuh sekitar

bulan Juni-Agustus. Pohon tengkawang banyak manfaatnya. Buahnya dapat menghasilkan minyak lemak yang bernilai ekonomi tinggi. Yang dapat digunakan sebagai penyedap makanan, minyak goreng, ramuan obat-obatan dan dalam dunia industri juga digunakan sebagai bahan farmasi dan kosmetik, serta minyaknya dapat digunakan untuk menaikkan titik leleh cokelat pada industri cokelat. Sayangnya, harga buah tengkawang relatif sangat murah di pasaran, berkisar antara Rp 4.000-

TV One dan Metro TV yang sama tanggal 2 dan 3 Juni 2014. Sedangkan Metro TV kami melihat pelanggaran pada tanggal yang sama dengan TV one, ungkap Judharisawan, Ketua KPI Pusat. Menanggapi hal tersebut, Menteri Kemenkominfo Tiffatul Sembiring mengatakan, pihaknya akan mempelajari terlebih dahulu pelanggaran yang ter-

7.500/kg. Kita sebagai masyarakat Kalbar wajib bangga dengan adanya pohon tengkawang. Kita mampu untuk mempro duksi sendiri minyak tengkawang, setidaknya dengan mengkonsumsi minyak tengkawang sebagai bagian dari kebutuhan hidup. Masyarakat Kalbar wajib membudidayakan tengakawang, dengan harapan mampu menaikkan harga jual pro duk tengkawang lebih bernilai tinggi untuk kebutuhan dan kesejahteraan masyarakat Kalbar, serta

melestarikan tanaman endemik pulau Kalimantan. Caranya dengan membudidayakan pohon tengkawang. Sehingga tak hanya dikenal oleh masyarakat Kalimantan, tetapi juga dikenal oleh masyarakat di luar Kalimantan, maupun dalam skala lebih luas di Indonesia. (Mahasiswa Fakultas Kehutanan Untan; Temi Falipi, Clarissa Audilla, Nopita Rahma Ningrum, Chindy Amanda Putri, Murniatun, Norita, Herry Herdiansyah, Yogi Isnoverdo, Khairul Rahman, Aditya Afrianto, dan Muhammad Hendri).

Jl. Tanjungpura No. 36 Pontianak * Pin BB : 293C1294 * Hp : 0821 5688 2222 * SMS : 0816 4922 2555

....................................................................................dari halaman1

jadi sebelum memutuskan. Menurutnya, pencabutan izin tidak bisa dilakukan secara gegabah. Ia pun mengatakan, terdapat beberapa prosedur yang harus ditempuh dalam melakukan peneguran atau peringatan bagi stasiun televisi. Namun, pihaknya juga tak akan segan-segan memanggil kedua stasiun telivisi milik politisi partai

golongan karya (Golkar), Aburizal Bakrie, dan partai Nasional Demokrat (Nasdem), Surya Paloh itu, jika terbukti bersalah. Kita lihat dulu laporannya seperti apa, pelanggarannya seperti apa, sampai soal pencabutan izin, ujar Tiffatul saat ditemui di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI), Jakarta, Jumat (13/6). Tapi, lanjut dia, hingga saat

ini surat permohonan KPI itu belum sampai ke tangannya. Sehingga ia pun masih belum mengetahui secara detail jenis pelanggaran dua stasiun televisi itu seperti yang disebut KPI. Belum ada. Nanti kita baca dulu, ungkap Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu. Re-editing: Hamka Saptono

CARA MUDAH PASANG IKLAN

di Harian Hubungi :

Hotline : (0561). 768677 HP. 0852 4541 1544 bisa SMS dan BBM (PIN: 73F2B87C)

Kelulusan ....................................................................................................................................................................................................................................................................dari halaman1 Ditambahkannya, dari persentase kelulusan tersebut, ada empat kabupaten yang lulus seratus persen, diantaranya Kabupaten Sambas, Bengkayang, Sekadau dan Melawi. Sangat mengejutkan lagi lanjut Akim, setelah cek nilai UN siswa di Kalbar, ternyata ada 168 siswa memperoleh nilai tertinggi pada sejumlah mata pelajaran, seperti Bahasa Indonesia 14 siswa, Bahasa Inggris ada 37 siswa, Matematika 90 siswa dan IPA 27 siswa. Artinya memperoleh angka sepuluh. Dan lebih memuaskan, tidak ada satu siswa pun yang memperoleh nilai nol, kata Akim. Sepuluh sekolah teratas berdasarkan hasil UN diantaranya peringkat pertama SMP Islamiyah Sungai Ambawang total

nilai (34,34), peringkat dua MTs Raudlatul Ulum 3 (34,24). Peringkat ketiga SMP Negeri 3 Pontianak (34,05), peringat keempat SMP N 3 Sekadau Hilir (33,58), peringkat lima SMPN 1 Belimbing Hulu (Melawi) (33,52). Peringkat enam SMP Sugiyopranoto Sanggau (33,47), peringkat tujuh MTs Walisongo Pontianak (33,46), peringkat delapan SMP Ashabul Kahfi (33,4). Peringkat sembilan SMPN 1 Atap 5 Kuala Mandor B (33,38) dan kesepuluh adalah SMPN 2 Belitang Hulu (33,36). Yang pertama kalau kita lihat jumlah peserta seperti di SMP Islamiyah Sungai Ambawang, SMP ini kan pesertanya hanya 42, tapi karena kita yang namanya merangking sekolah, walaupun pesertanya cuma 2 tetap kita

ranking. Karena jangan sampai seperti pengalaman beberapa tahun lalu di runing teks Tv One dan Metro TV menyatakan ada sekian sekolah di Kalbar tidak lulus seratus persen. Padahal pesertanya cuma tiga orang, maka jangan sampai ini juga tidak dihitung, papar Akim. Mantan Kepala Dinas Kabupaten Sintang ini mengaku bangga atas menanjaknya prestasi sekolah-sekolah yang swasta di Kalbar, sebab beberapa diantaranya mampu mendapat peringkat tertinggi pada UN tahun ini. Saya melihat proses pembelajaran di sekolah itu sepertinya sudah efektif. Karena nggak ada alasan UN dua tahun terkahir ini kita bisa macammacam. Nggak ada cara kita bisa membantu mer-

eka bekerja bagaimana bisa lulus. Karena dalam 1 kelas kalau ada 20 siswa itu soalnya berbeda-beda, kunci jawabannya pun berbeda-beda, ini menunjukkan sebuah kemampuan kompetensi yang dimiliki oleh anak-anak kita ini. Maka saya katakan kepada kepala dinas kabupaten/kota hasil ini dijadikan sebagai sebuah refleksi. Di sini sekolah swasta sudah memperlihatkan powernya untuk mencari jago-jago nasional, jelas Akim. Ia mencontohkan beberapa sekolah MTs, yang notabene sekolah swasta Islam, seperti MTS Raudlatul Ulum 3, SMP Islamiyah, MTs Walisongo, SMP Ashabul Kahfi. Menurutnya dari sepuluh sekolah itu saja, ada empat sekolah swasta Islam yang berprestasi.

Ini luar biasa kita berikan apresiasi karena mereka bisa unjuk gigi dalam Ujian Nasional tahun ini. Namun Pertanyaan kita, kemana SMP yang dulunya hebat-hebat? Kalau SMP 3 Pontianak ini memang dari dulu selalu berada pada peringkat satu, ucap Akim. Daftar Kabupaten/Kota Berdasarkan Ketidaklulusan Ujian Nasional Smp/ MTs 2013-2014, Kota Pontianak tidak lulus 21 siswa, Kota Singkawang tidak lulus 16 siswa, Kabupaten Kubu Raya tidak lulus 17 siswa, Kabupaten Ketapang tidak lulus 9 siswa, Kabupaten Kayong Utara tidak lulus 2 siswa, Kabupaten Sanggau tidak lulus 3 siswa, Kabupaten Landak tidak lulus 3 siswa, Kota Pontianak tidak lulus 4 siswa, Kabupaten Sintang tidak lulus 2 siswa, Kabu-

paten Kapuas Hulu tidak lulus 1 siswa Sedangkan yang lain seratus persen Kita sudah katakan ke dinas pendidikan kabupaten/kota pada saat penyerahan kelulusan hasil ujian nasional ini, selain jumlah tolong diamati mengapa tidak lulus, tolong di evaluasi bagi daerah yang banyak tidak lulus ini? Bukan saya menidakkan sekolah swasta, karena swasta sudah mulai berkembang, ada apa dengan sekolah negeri? Ini menunjukkan pesaing antara negeri dan swasta itu semakin ketat. Oleh karena itu negeri harus semakin memacu diri bagaimana cara supaya mereka bisa tepat lebih unggul karena sekolah negeri ini dibiayai full oleh pemerintah, sedangkan sekolah swasta murni dibiayai oleh masyarakat, tegas Akim.

Dikatakannya apakah proses pembelajaran kurang efektif, penyebabnya mungkin faktor guru, infrastruktur dan mungkin masyarakat sekitar yang memiliki pengaruh besar terhadap jalannya proses pendidikan anak. Ini bisa semua terjadi. Semua permasalahan mutu ini muncul karena dipengaruhi oleh banyak faktor. Solusi bagi yang tidak lulus, saran saya lebih baik mengulang tahun depan, mereka bisa sekolah lagi, belajar lagi bukan berarti saya merendahkan paket B. Tapi itu juga tergantung kepada yang bersangkutan, karena ijazah ujian nasional dengan yang paket B dianggap setara, demikian Alexius Akim. Laporan : Andreas Editor: Hamka Saptono

Cerita dari....................................................................................................................................................................................................................................................................dari halaman1 namun ia juga mengakui betapa sulitnya ketika berurusan dengan pengadilan, terutama bagi orang tak berduit seperti dirinya. Kalau tak punya koneksi atau duit, sulit sekali mau berurusan dengan pengadilan. Kita seperti di lempar-lempar. Harus ke sana dan ke sini. Itu sudah aku rasakan, keluhnya. Ketika mengatakan itu raut wajahnya menunjukkan pesimis. Ia juga pesimis dengan kredibilitas para penegak hukum. Sebagai korban, ia merasa seperti dipermainkan para penegak hukum. Untungnya teman-teman

wartawan ikut membantu saya, ungkapnya. Saya sendiri hanya diam mendengar keluhannya sampai akhirnya ia berhenti bercerita. Entah karena kehabisan bahan atau memang tak mau lagi mengorek lebih dalam pengalaman pahitnya itu. Tapi yang pasti, ia kecewa dengan penegak hukum. Penegakkan hukum saat ini memang tengah disorot. Selain soal penegakkan hukum yang dianggap tak berpihak pada kebenaran, juga karena perilaku memalukan beberapa oknum penegak hukum yang menjadi headline di

media massa. Tak heran jika proses peradilan di negeri ini pun sering dipertanyakan. Keluhan teman saya itu sebenarya hanyalah satu dari sekian banyak keluhan yang pernah atau tak pernah terdengar. Menipisnya kepercayaan para penegak hukum membuat aksi main hakim sendiri yang kerap terjadi. Mereka tak lagi percaya negara̶dalam hal ini aparat penegak hukum̶akan menyelesaikan persoalan dengan adil. Padahal idealnya pengadilan yang merupakan representasi utama dari

wajah penegakan hukum dituntut untuk tidak hanya mampu melahirkan kepastian hukum, melainkan pula keadilan, kemanfaatan sosial dan pemberdayaan sosial melalui putusan-putusan hakimnya. Tapi yang terjadi justeru proses peradilan sering hanya diterjemahkan sebagai suatu proses memeriksa dan mengadili secara penuh dengan berdasarkan hukum positif semata-mata. Pandangan yang formal legistis ini mendominasi pemikiran para penegak hukum, sehingga apa yang menjadi

bunyi undang-undang, itulah yang akan menjadi hukumnya. Padahal kelemahan utama pandangan ini adalah terjadinya penegakan hukum yang kaku, tidak diskresi dan cenderung mengabaikan rasa keadilan masyarakat karena lebih mengutamakan kepastian hukum. Proses mengadili ‒ dalam kenyataannya ‒ bukanlah proses yuridis semata. Proses peradilan bukan hanya proses menerapkan pasal-pasal dan bunyi undang-undang, melainkan proses yang melibatkan perilakuperilaku masyarakat dan

berlangsung dalam struktur sosial tertentu. Belum terciptanya law enforcement di negeri ini terpotret secara nyata dalam lembaga peradilan. Media masa bercerita banyak tentang hal ini, mulai dari mafia peradilan, suap ke hakim, pengacara tidak bermoral sampai hukum yang berpihak pada kalangan tertentu. Yang pada akhirnya perhatian masyarakat terhadap lembaga-lembaga hukum telah berada pada titik nadir. Hampir setiap saat kita dapat menemukan berita, informasi, laporan atau ulasan yang berhubungan

dengan lembaga-lembaga hukum kita. Hakim atau aparat penegak hukum seringkali bermain dengan peraturan dan prosedur . Hukum bukan dijalankan demi mencapai kesejahteraan dan keadilan, melainkan demi mencapai keadilan yang diinginkan oleh penegak hukum itu sendiri dan terdakwa di atas dalih hukum tertulis. Padahal hukum, mengutip pendapat Satjipto Rahardjo (2003), bukanlah proyek dokumen kertas, tetapi proyek kultural dan antropologis yang memiliki roh keadilan. (Kiram Akbar)


S

ambungan RAKYAT KALBAR Minggu, 15 Juni 2014

7

Libatkan Penguasa, Kejahatan Korporasi Sulit Terungkap JAKARTA-RK. Pengamat hukum korporasi, Renaldi Agustaff menyatakan, belakangan ini marak terungkap kejahatan korporasi. Hanya saja, proses hukum selalu tidak tuntas, tidak mengungkap siapa pelaku utamanya. Karena biasanya, kasus ini melibatkan orang-orang kuat di lingkar kekuasaan. Dia memberi contoh kasus Century, Hambalang, hingga kasus Sisminbakum, yang kasusnya sudah dihentikan penyidikannya oleh kejaksaan agung. Biasanya, kejahatan ini seperti kejahatan pidana lainnya, karena ada kesempatan. Dari sekian kasus yang terungkap juga diketahui kejahatan ini, selain melibatkan aparatur pemerintah juga pelaku dari pihak swasta, yang sedang mencari kesempatan, kata Renaldi Agustaff, saat diskusi Corporate Crime di aula Ir Soekarno Universitas Bung Karno Jakarta, Sabtu (14/6). Sebenarnya, lanjutnya, Sisminbakum atau Sistem Administrasi Badan Hukum merupakan sistem yang baik. Hanya saja, proses pelaksanaannya yang tidak beres karena dikelola pihak swasta. Menurut Dosen hukum UBK ini, tidak tertutup kemungkinan terjadi penyelewengan alat negara dalam Sisminbakum ini. Menurutnya, bila benar itu terjadi, maka patut diduga terjadi kejahatan korporasi dalam pengelolaan sistem yang digagas pemerintah yang awalnya berniat baik ini. Dia menilai, indikasi penyelewengan Sismibakum sendiri terlihat dari adanya kisruh kasus kepemilikan TPI. Meski Mahmakah Agung sudah mengeluarkan putusan yang berkekuatan hukum tetap bahwa PT CTPI adalah pemilik sahnya, namun tetap belum beres juga. Muncul kecurigaan ada permainan di sistem milik pemerintah itu, setelah pihak pemilik sah TPI, gagal mendaftarkan diri perseroannya di Sisminbakum. Kecurigaan itu makin kuat setelah publik mengetahui pengelola Sisminbakum saat itu adalah Hary Tanoesoedibjo yang juga pihak yang bersengketa dengan pendiri TPI, Mbak Tutut. (jpnn)

Pesawat Militer Ukraina Jatuh, 49 Tewas SETELAH separatis pro Russia berhasil menembak jatuh Ukrainian Air Force Ilyushin-76, pada Sabtu (14/6) membuat keamanan diwilayah itu semakin memanas. Kantor Kejaksaan Ukraina menyebutkan, insiden penembakan tersebut menewaskan 49 orang. 40 di antaranya pasukan sementara dan 9 lainya merupakan kru pesawat. Presiden Ukraina Petro Poroshenko dikabarkan sudah memanggil kepala pertahanan dan keamanannya untuk konsultasi. Dalam sebuah pernyataan yang dikeluarkan kantor kepresidenan Ukraina, Poroshenko mengatakan bahwa kejadian penembakan pesawat Militer Ukaraina itu adalah aksi terorisme. Ia menegaskan semua yang terlibat dalam penembakan itu harus diberi hukuman. Ukraina butuh perdamaian. Namun, para teroris akan menerima respon yang memadai, ujar Petro Poroshenko, seperti dilansir Voice of America (VOA). Kementerian Pertahanan Ukraina menjelaskan, saat ditembak jatuh Ukrainian Air Force Ilyushin-76 penuh dengan pasukan. Pesawat tersebut hendak mendarat di Bandara Lugansk sebelum ditembak ketika separatis dengan senapan mesin kaliber besar. (jpnn)

Akil

Hukuman Akil Bisa Seumur Hidup Bogor-RK. Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad memberi sinyal, terdakwa kasus dugaan suap sengketa Pilkada di Mahkamah Konstitusi (MK) Akil Mochtar akan dituntut seumur hidup. Meskipun Samad belum dapat memastikan tuntutan yang tepat Akil. Belum pasti, mungkin antara 20 tahun sampai seumur hidup, kata Samad di Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (14/6). Dikatakannya, mantan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Fraksi Partai Golkar itu akan dituntut sesuai dengan pasal yang disangkakan. Kendati demikian, Samad tetap enggan menyebut tuntutan yang akan dibacakan Jaksa KPK pada sidang tuntutan Akil pekan depan. Bisa ya bisa tidak, makanya saya bilang toleransinya itu antara 20 tahun dan seumur hidup, tegasnya. Akil akan menghadapi sidang tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) KPK pada hari Senin pekan depan. Akil didakwa menerima suap atau janji dari berbagai sengketa Pilkada di MK, salah satunya sengketa Pilkada Lebak Banten. Ia juga dijerat dengan pasal tindak pidana pencucian uang. Re-editing: Hamka Saptono

KPK Dalami Peran Jero Wacik di Dua Kasus Korupsi B OGOR -RK. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) saat ini terus mendalami dugaan korupsi di pusaran sektor migas. Kasus yang menjadi fokus KPK saat ini adalah dugaan suap di lingkungan SKK Migas dan kasus dugaan korupsi anggaran Kesekretarian Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Menurut Ketua KPK Abraham Samad, pendalaman juga dilakukan untuk mengetahui sejauh mana peranan Menteri ESDM Jero Wacik dalam kedua kasus itu. Masih didalami. Kebetulan waktu dia (Jero) diperiksa itu saya lagi di Ternate, jadi saya belum tahu, makanya saya mau nanya ke penyidik hasil pemeriksaan terhadap beliau, ujar Abraham di Cisarua, Bogor, Sabtu (14/6). Belum lama ini Sekretaris Majelis Tinggi Partai Demokrat itu memang telah diperiksa dalam kasus SKK Migas untuk tersangka Artha Meris Simbolon. Saat disinggung, apakah Jero terlibat dalam dua kasus itu? Abraham menyatakan belum bisa disimpulkan. Iya, nanti disimpulkan penyidik, saya enggak tahu. Saya kan belum dapat laporan tandas Abraham. (flo/jpnn)

Otot VS Kecepatan......................................................................................................................................................dari halaman1 Honda, dan Hiroshi Kiyotake sebagai motor serangan dari lini tengah. Sementara Pantai Gading tetap menurunkan ikon serangan mereka di lini depan, Didier Drogba.

Bersama Salomon Kalon dan Gervinho, Drogba bisa menjadi penyerang yang lebih berbahaya. Toure bersaudara akan tetap mengisi pos masing-masing di lini tengah

dan belakang. Serge Aurier akan menjadi andalan di sisi kanan dengan Wilfried Bony disiapkan menjadi solusi dari bangku ca dangan. Prakiraan Pemain.

Pantai Gading (4-33): Barry; Boka, Bamba, Toure, Aurier; Tiote, Zokora, Toure; Kalou, Drogba, Gervinho. Jepang (4-2-3-1): Kawashima; Nagatomo,

Konno, Yoshida, Uchida; Hasebe, Endo; Kag awa, Honda, Kiyotake; Okazaki. Re-editing: Hamka Saptono

Swiss Pantas ............................................................................................................................................................................dari halaman1 itu, pelatih yang menukangi tim ini adalah sosok berpengalaman bernama Ottmar Hitzfeld. Setelah menjalani rangkaian laga tak terkalahkan di kualifikasi Eropa, Swiss bertekad melanjutkan tren positif di putaran final Piala Dunia 2014. Di sisi lain, skuat Ekuador memang kurang gemerlap. Namun, kehadiran Antonio Valencia yang merumput di Manchester United, tentunya

akan menjadi nilai tambah bagi tim asuhan Reinaldo Rueda ini. Jangan lupakan pula beberapa pemain andalan Ekuador lainnya semisal Carlos Gruezo yang bermain untuk Stuttgart SV di Bundesliga Jerman, Renato Ibarra milik Vitesse Arnhem dari Liga Belanda, serta andalan Dynamo Moscow, yaitu Cristian Noboa. Dapat dipastikan, Ekuador tak akan memberikan per-

lawanan mudah buat setiap yang mereka hadapi. Antonio Valencia cs juga sudah membulatkan tekadnya untuk meraih hasil mengesankan sepanjang laga di Brasil. Bagi kedua tim, pertemuan ini akan menjadi pertemuan pertama mereka, dengan artian, mereka kemungkinan akan melakukan penjajakan di menit-menit awal. Dari catatan performa, Swiss pantas diunggulkan karena rangkaian kemenan-

gan yang mereka raih sejak November tahun lalu, sementara Ekuador belum pernah menang di tiga laga terakhir mereka. Namun Ekuador memiliki kenangan indah dengan melangkah ke 16 besar di Piala Dunia 2006. Sementara pencapaian terbaik Swiss terjadi di tahun 1934, 1938 dan 1954 dengan menembus perempat-final. Prakiraan Susunan Pemain: Swiss: Benaglio; Lichtsteiner,

Djourou, Schar, Rodriguez; Inler, Behrami, Inler; Barnetta, Shaqiri, Drmic Ekuador: Dominguez; Ayovi, Guagua, Erazo, Paredes; Montero, Noboa, Castillo, Valencia; Caicedo, Valencia Prediksi Hasil: Swiss meraih tiga angka penuh, tapi tidak didapat dengan mudah. Re-editing: Hamka Saptono

Prabowo Belajar...............................................................................................................................................................dari halaman1 tidak mengundang ahli debat. Menurut dia, tidak ada persiapan khusus untuk debat dan hanya bertemu dengan tim internal. Mahfud menyatakan, tidak ada karantina khusus, namun tetap tidak bepergian keluar kota. Pasalnya, pihaknya menghindari adanya kekacauan hal teknis. Itu bisa mengacaukan segalanya, ungkapnya. Lanjut Mahfud, tiga jam sebelum debat dimulai, Prabowo akan berada di sekitar lokasi debat supaya tidak telat. Sementara, Orang dekat Prabowo, Fadli Zon mengatakan, konsep ekonomi kerakyatan akan menjadi senjata Prabowo dalam menghadapi Jokowi, nanti malam. Insya Allah, kita sangat optimis menguasai debat lusa. Dalam enam program aksi kami didominasi soal ekonomi kerakyatan, bebernya kepada wartawan, Sabtu (14/5). Menurut Fadli, selama ini, ekonomi kerakyatan menjadi fokus perhatian partainya. Salah satunya dengan mengusung pengembalian ekonomi kerakyatan sesuai pasal 33 Undang-Undang Dasar 1945. Itu sesuai dengan platform Gerindra, katanya. Prabowo, dikatakan Fadli, juga tidak melakukan persiapan secara khusus untuk mengikuti debat nanti yang mengangkat tema Pembangunan Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial itu. Sebab, Prabowo maupun Gerindra sudah terbiasa membahas soal ekonomi kerakyatan. Belum ada yang spesifik, saya kira pak Prabowo sudah terbiasa berbicara hal menyangkut masalah ekonomi kerakyatan, demikian Fadli. Di tempat lain, Solo, Jawa Teng ah, Capres Jokowi mendatangi Keca-

matan Gondangrejo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah (Jateng), kemarin sore. Di sana, mantan Wali Kota Solo ini berziarah ke makam ayahnya, Widjiatno Notomihardjo yang wafat dalam usia 60 tahun pada 23 Juli 2000 silam. Tiba di tempat pemakaman, Jokowi yang mengenakan kemeja kotakkotak disambut oleh sang ibu, Sudjiatmi dan beberapa anggota keluarganya. Selanjutnya, Gubernur DKI Jakarta nonaktif ini memanjatkan doa serta melakukan tabur bunga. Hal yang sama juga dilakukan Jokowi terhadap beberapa makam di sebelah makam sang ayah. Makam-makam lainnya diketahui sebagai makam anggota keluarga mantan Wali Kota Surakarta ini. Selesai berziarah, ia berpamitan dengan mencium tangan ibunda tercintanya. Ini (kunjungan) untuk mendoakan bapak saya, untuk orangtua. Tadi sehabis solat, terus ke sini (makam). Nggak ada doa khusus, nggak boleh itu, kata Jokowi kepada wartawan sesaat sebelum meninggalkan tempat pemakaman. Capres nomor urut 2 ini membantah bahwa ziarah yang dilakukannya terkait debat capres seri kedua. Ia juga menampik bahwa dirinya sengaja memohon doa di depan makam ayahnya demi kesuksesan penampilannya dalam acara debat tersebut. Baru dua minggu yang lalu (terakhir ziarah), ujar Jokowi yang memastikan bahwa dirinya rutin melakukan ziarah. Gubernur DKI Jakarta nonaktif ini memang memilih melakukan persiapan debat calon presiden seri kedua di Kota Solo, Jawa Tengah . Di sana, ia mengumpulkan seluruh

anggota tim kampanye yang bertugas mempersiapkan debat. Itu tim kita yang di Jakarta dikumpulkan semuanya di Solo. Semuanya tim persiapan untuk debat ada 20 orang, kata Jokowi saat ditemui di Solo, Sabtu (14/6). Jokowi mengungkapkan, persiapan debat dilakukan di sebuah hotel sejak pagi. Salah satu bentuk persiapan yang dilakukan adalah simulasi debat. Ini merupakan kali pertama Jokowi akan berhadapan langsung dengan rivalnya Prabowo Subianto dalam ajang debat. Saat ditanya perasaannya menghadapi debat sendirian, Jokowi menjawab santai. Menurutnya, absennya calon wakil presiden Jusuf Kalla tidak berpengaruh terhadap kesiapannya. Ya, biasa-biasa saja, ujarnya. Prabowo Harus Lebih Serius Dalam debat pertama, pasangan Prabowo-Hatta

dianggap sebagian pihak sudah kalah telak dari Jokowi-JK. Saya kira pasangan Prabowo-Hatta harus masuk camp dan latihan serius untuk bisa mengejar ketertinggalan poin dan penampilan dalam debat pertama dengan Jokowi - JK, kata pengamat Populis Institute, David Krisna, dalam keterangannya, Sabtu (14/6). Kalau tidak dan malah menggampangkan rivalnya sebagaimana pada persiapan debat perdana yang lalu, kata David, maka akan menjadikan penampilan semakin buruk. Dia menilai, sikap Prabowo dan para tim suksesnya meremehkan Jokowi-JK sebelum sesi debat perdana 9 Juli lalu. Akibatnya hasil debat malam itu, Prabowo dinilai tertinggal 0-1 dari Jokowi oleh pengamat independen, media nasional, maupun media asing. Sikap Prabowo dan tim suksesnya yang meremehkan seolah-olah Prabowo sudah siap dan terbiasa debat sehingga tak perlu

latihan harus dievaluasi dan tak boleh diulang. Karena kalau tidak, pasti akan kedodoran lagi dan akhirnya menurunkan semangat calon pemilihnya untuk mencoblosnya dan malah berpindah kepada calon lain yang dinilai lebih perform, paparnya. Menurut Krisna, seharusnya memang setiap pemimpin yang akan tampil ke publik perlu latihan dan persiapan yang matang. Sebab, apa yang disampaikan pemimpin ke publik adalah suatu pesan atau kebijakan yang sangat penting karena akan berefek serius bagi rakyat dan memiliki implikasi langsung. Di negara maju sekalipun, seperti Amerika, ketika mau menghadapi debat, para capres juga dilatih khusus oleh tim suksesnya dan juga melakukan latihan serius dan bahkan simulasi langsung, kata dia. Re-editing: Mohamad iQbaL

Prabowo, Anda ............................................................dari halaman1 Tampak Maradona dengan cerutu di tangannya sedang dirangkul oleh seorang yang wajahnya tidak terlihat. Prabowo menyampaikan terimakasih kepada Maradona. Demikian bunyinya, Terima kasih, Bung Diego Maradona. Jika rakyat Indonesia memberikan mandat kepada saya pada Pemilu Presiden tanggal 9 Juli 2014

ini, saya ingin mengundang Anda datang ke Indonesia dan mungkin Anda dapat ikut membantu saya wujudkan tim nasional sepakbola Indonesia yang tangguh dan membanggakan. Adalah cita-cita saya, dan segenap rakyat Indonesia agar dalam waktu dekat tim nasional Indonesia dapat berlaga dan Insya Allah me-

menangkan Piala Dunia. Sampai berita ini diturunkan, sebanyak 47 ribu lebih pengguna facebook menandakan like pada video tersebut. Dan tujuh ribu pengguna facebook ikut mengomentari. Re-editing: Hamka Saptono

Korupsi Dana ...................................................................dari halaman1 disimpulkan setelah Pak SDA diperiksa. Sekarang belum bisa disimpulkan, sambungnya. Dalam kasus dugaan korupsi penyelenggaraan ibadah haji tahun 2012-2013 di Kementerian Agama, KPK telah menetapkan Suryadharma Ali sebagai tersangka kasus dugaan penyeleng-

garaan ibadah haji tahun 2012-2013. Dia dianggap telah melakukan penyalahgunaan wewenang dan melakukan perbuatan melawan hukum selaku Menteri Agama. SDA dijerat dengan Pasal 2 ayat 1 dan atau Pasal 3 Undang-Undang Nomor 31 tahun 1999 sebagaimana

telah diubah dengan UU Nomor 20 tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) juncto Pasal 55 ayat 1 ke-1 KUHPidana juncto Pasal 65 KUHPidana. Re-editing: Hamka Saptono


Giaccherini Resmi Dijual ke Sunderland

AGENDA 08:00 WIB Grup C - Pantai Gading vs Jepang 23:00 WIB Grup E - Swiss - Ekuador Senin, 16 Juni 2014 02:00 WiB. Grup E - Prancis - Honduras 05:00 WB. Grup F - Argentina - Bosnia

MINGGU, 15 JUNI 2014

DISAMAKAN DENGAN SUPERMAN

Messi ( Argentina )

Robin Van Persie is Superman? Getty images

SALVADOR- Kemenangan bombastis 5-1 Belanda atas Spanyol masih menyisakan banyak berita menarik. Salah satunya adalah komentar-komentar soal gol indah Robin Van Persie ke gawang Tim Matador yang dijaga Iker Casillas. Gol yang dimaksud adalah gol pertama dari dua gol Van Persie dalam laga itu. Terjadi sekitar menit 44, Persie menyambut umpan terukur dari Daley Blind. Persie menyambar umpan dari sisi kanan pertahanan Spanyol itu dengan akrobatik. Naluri seorang Persie tampak jelas di proses gol yang satu ini.

RVP menyambar bola dengan sundulan, tidak tajam, justru melambungkan bola melewati jangkauan Casillas yang sudah terpaku. The Flying Dutchman. Robin Van Persie kemudian menjadi santapan manis para fans dengan photoshop. Ada yang mengibaratkan atraksi Persie di gol itu seperti Superman yang sedang terbang. Ada juga seperti Batman, juga seperti Peter Pan yang sedang terbang bersama rekan-rekannya. Bahkan, di sebuah postingan tweet, ada yang mengibaratkan Persie seperti seorang pegulat di Wrestlemania hendak menindih lawannya. (jpnn)

SEKILAS SAMURAI BIRU Piala Dunia 1998 merupakan titik awal supremasi yang ditampilkan Jepang terhadap sepakbola Asia. PIALA Dunia 1998 merupakan ajang terbesar bagi kebangkitan bagi sepakbola Jepang di pentas internasional. Sebelumnya, tim Samurai Biruitu bahkan belum sekalipun pernah tampil di kompetisi akbar empat tahunan tersebut. Dominasi mereka terhadap sepakbola Asia dimulai di periode itu, saat babak kualifikasi, Jepang menyuguhkan performa yang meyakinkan dalam perjalanan mereka menuju putaran final Piala Dunia di Prancis secara otomatis dengan mengeliminasi tim-tim lainnya seperti Iran, Uni Emirat Arab, Kazakhstan dan Uzbekistan. Usai memastikan satu tempat di babak utama, skuat arahan Takeshi Okada tergabung bersama Argentina, Kroasia dan Jamaika di Grup H. Sebuah langkah yang terbilang sulit dalam debut mereka di Piala Dunia. Berbekal dengan sejumlah pemain muda yang hanya diambil dari kompetisi domestik seperti Hidetoshi Nakata, Shinji Ono,

Yoshikatsu Kawaguchi serta satu pemain naturalisasi asal Brasil, Wagner Lopes, sesuai prediksi banyak kalangan, skuat yang tergolong hijau itu tak mampu menunjukan kejutan berarti. Negeri Matahari Terbit itu harus mengakhiri perjalanan mereka di Prancis usai terhenti di fase grup dengan menelan tiga kekalahan beruntun yang mereka alami dari para pesaing. Kendati mencatatkan sejarah baru, banyak pihak juga kecewa dengan keputusan Okada yang tak membawa serta bintang tim saat itu, Kazu Miura yang dinilai mempunyai andil dalam kegagalan tim. Kini, 16 tahun berselang selepas momen spesial tersebut, Jepang semakin memantapkan label mereka sebagai raksasa Asia dengan tak pernah absen dari gelaran Piala Dunia dan mencatatkan lima kali secara beruntun mampu memastikan diri berpartisipasi di ajang terbesar sepakbola di muka bumi ini.**

PRANCIS Meski di atas kertas Prancis lebih diunggulkan, Honduras diharapkan memberikan kejutan di laga perdana grup E.

MENANTI LEDAKAN MESSI ARGENTINA VS BOSNIA Perkiraan susunan pemain : Argentina (4-3-3): Romero; Zabaleta, Garay, Fernandez, Rojo; Mascherano, Gago, Di Maria; Lavezzi, Messi, Aguero

mengaku bersedia bertukar Stadion ikonis Matempat dengan para peseracana akan diperguBosnia-Herzegovina (4-5-1): Begovic; Mujdza, Bicakcic, Spapakbola legendaris seperti nakan pertama kali Diego Maradona dan Pele hic, Kolasinac; Pjanic, Besic, Salihovic, Lulic, Misimovic; Dzeko di Piala Dunia 2014 yang pernah mengecap manPrediksi Goal Indonesia: Argentina 3-1 Bosnia-Herzegovina dengan menghadirkan isnya mengangkat trofi Piala Dunia. duel antara Argentina Saya cemburu kepada melawan tim debutan mereka, cemburu dalam Bosnia dan Herzegovina. arti sehat. Saya ingin bertukar tempat ARGENTINA akan menghadapi ujian perdana untuk membuktikan diri sebagai salah satu favorit juara Piala Dunia 2014 ketika bersua tim debutan BosniaHerzegovina dalam laga perdana Grup F pada Senin (16/6) subuh pukul 05.00 WIB, di Estadio do Maracana. Albiceleste diberi kehormatan untuk menjajaki pertama kali Maracana yang telah diperbarui untuk menyambut Piala Dunia tahun ini. Seperti diketahui, Maracana adalah stadion paling ikonis di Brasil yang terkenal karena menjadi saksi bisu tragedi final Piala Dunia 1950. Lawan mereka juga tidak kalah istimewa, yakni Sang Naga, julukan Bosnia, yang berstatus sebagai anak baru di Piala Dunia. Melihat segala kondisi, mulai dari materi pemain hingga faktor sejarah, Argentina jelas lebih diunggulkan ketimbang Bosnia meski negara pecahan Yugoslavia itu kerap disebut-sebut sebagai calon kuda hitam di Brasil. Apalagi, Argentina muncul sebagai pemenang dalam duel kedua tim baru yang saja terjadi pada November tahun lalu di mana sepasang gol Sergio Aguero sukses menghantam Bosnia 2-0. Kapten Lionel Messi dan rekan-rekan penyerangnya yang mewah seperti

VS HONDURAS Perkiraan Pemain

Prancis: Lloris; Koscielny, Evra, Varane, Sagna; Valbuena, Pogba, Matuidi, Cabaye; Benzema, Giroud Honduras: Valladares; Beckeles, Bernardez, Figueroa, Izaguirre, Chavez; Garrido, Palacios, Espinoza; Bengtson, Costly

Prediksi Goal Indonesia: Prancis 2-0 Honduras

Sulit Jinakkan Ayam Jantan TIMNAS Prancis bakal mengawali perjalanan mereka di grup E Piala Dunia 2014 dengan menghadapi Honduras di Estadio Jose Pinheiro Borba, Porto Alegre, Senin (16/6) dini hari WIB nanti. Di atas kertas, Prancis diperkirakan bisa mengatasi wakil dari zona CONCACAF itu. Tapi, meski lebih diunggulkan Prancis patut waspada. Pasalnya, Honduras menunjukkan bahwa mereka bukanlah tim yang bisa dianggap sebelah mata. Itu jika menilik laga uji coba terakhir mereka, ketika mengimbangi Inggris tanpa

Dzeko ( Bosnia )

gol dalam laga uji coba terakhir di Miami, 8 Juni lalu. Prancis tentunya tak ingin mengulang kenangan pahit di Piala Dunia 2010, yang harus angkat koper lebih cepat dari event tertinggi sepakbola dunia ini. Laga ini bisa dibilang menjadi ajang pembuktian untuk menjawab kritik terhadap pelatih Prancis, Didier Deschamps, yang ngotot tidak memboyong gelandang Manchester City, Samir Nasri. Padahal, Les Bleus sudah kehilangan pemain andalan mereka Franck Ribery. Deschamps pun tampaknya cukup percaya diri dengan kombi-

Safet Susic Aguero, Gonzalo Higuain, Ezequiel Lavezzi, hingga Angel Di Maria dipastikan menjadi senjata utama Alejandro Sabella untuk mengobrak-abrik lini belakang Bosnia yang dinilai menjadi titik terlemah dari tim yang diperkuat namanama beken di posisi non-bek seperti Edin Dzeko (penyerang), Miralem Pjanic (gelandang), dan Asmir Begovic (kiper). Khusus Messi, ia tentu berambisi menghapus performa buruknya bersama Barcelona pada musim kemarin. Terlebih, Piala Dunia diakuinya sebagai gelar yang selalu membuatnya penasaran setelah sukses merasakan seluruh trofi bersama Barcelona. Bahkan ia

nasi pemain muda dan senior yang diboyongnya kali ini bisa berbicara banyak. Setidaknya, Karim Benzema dan kawan-kawan sudah mulai menebar teror ketika pada laga uji coba terakhir mereka mengecundangi Jamaika delapan gol tanpa balas, 9 Juni lalu. Jika melihat komposisi skuat yang ada, kemungkinan besar Deschamps bakal mengandalkan Benzema dan Oliver Giroud sebagai mesin golnya. Ada pula bintang muda Paul Pogba yang bisa menjadi kartu truf bagi juara dunia 1998 itu. Sebaliknya, Honduras mengusung misi untuk pertama kalinya meraih kemenangan di ajang Piala Dunia. Mengingat, dua kali La Bicolor menjadi partisipan pada 1982 dan 2010, mereka belum sekali pun menuai kemenangan. Bahkan, mereka tak bisa mencetak gol pada ajang ini di Afrika Selatan empat tahun lalu. Laga ini juga akan menjadi tolok ukur bagi skuat yang dilatih Luis Fernando Suarez itu apakah bisa berbicara banyak atau tidak di ajang ini. Suarez tentunya sangat berharap pada para pemainnya yang berkiprah di Eropa seperti Maynor Figueroa, Juan Carlos Garcia, Emilio Izaguirre, serta Wilson Palacios untuk menjinakkan dan mendobrak kemapanan tim Ayam Jantan.**

dengan mereka. Mereka bahkan tak bisa menjelaskan rasanya memenangi Piala Dunia. Saya ingin menjadi juara dunia. Saya ingin menambah Piala Dunia ke dalam daftar trofi saya bersama timnas, ujar Messi kepada ESPN beberapa waktu lalu. Meski ada potensi penampilan meledak-ledak dari sang megabintang, pelatih Bosnia Safet Susic justru mengaku tidak terlalu memikirkan hal itu dan tidak akan mengkhususkan satu pemain untuk menjaga seorang Messi. Akan siasia jika membiarkan satu pemain terus menempelnya. Hal itu tak akan berdampak baik bagi keseluruhan tim ini. Saya pikir, kami tak pernah perlu melakukan man marking terhadap lawan, bahkan Messi sekalipun, papar Susic. Bicara taktik, Susic terkenal kerap mengandalkan formasi agresif 4-4-2 berlian yang terbukti efektif di babak kualifikasi di mana mereka sukses menggelontorkan 30 gol dari sepuluh laga . Meski demikian, melihat agresivitas yang lebih ganas dari pihak lawan, pelatih berusia 59 tahun ini kemungkinan besar bakal memainkan formasi lebih defensif seperti 4-2-3-1 atau 4-5-1 dengan mengandalkan sang bintang utama Dzeko di sebagai ujung tombak.**

Joe Cole: Argentina Akan Juara Dunia

MANTAN gelandang Timnas Inggris, Joe Cole memberikan prediksinya terkait tim manakah yang akan menjuarai Piala Dunia 2014 kali ini. Adalah Argentina yang dijagokan pria 32 tahun ini akan meraih trofi di tanah Brasil. Saya sangat antusias, ini adalah kali pertama saya menyaksikan Piala Dunia sejak 1998, kala itu saya masih berusia 16 tahun bersama orang tua saya. Sejujurnya saya merasa Argentina akan memenangkan trofi, mereka adalah tim dengan keseimbangan terbaik, ungkap pemain yang baru saja ber-

gabung dengan Aston Villa ini seperti dilansir Daily Mail. Ada juga beberapa tim lain yang bisa mengejutkan dan s e t i d a k ny a m e l a j u h i n g g a perempat final, seperti Chile dan Swiss. Jangan lupakan pula Spanyol, namun mereka masih tergantung pada kebugaran Diego Costa. Cole adalah anggota skuat The Three Lions yang berangkat ke Piala Dunia 2002, 2006, dan 2010. Performanya yang menurun dalam beberapa tahun terakhir membuatnya gagal tampil di kesempatan keempat tahun ini. (*)


PATROLI Banyak Lapak Kolok-Kolok Di Depan Kantor Walikota

Rakyat Kalbar Minggu, 15 Juni 2014

Langganan : 0561768677 (Hunting) 081254660990 (Davy)

Hukum dan Keadilan

MASYARAKAT BERTANYA POLISI KEMANA? PONTIANAK-RK. Aktivitas perjudian kolok-kolok di Taman AlunAlun Kapuas tepatnya di depan Kantor Walikota Pontianak dan POM Dam XII Tanjungpura terlihat jelas di muka umum, Jumat (13/6) pukul 20.04. Ada 5 lapak perjudian kolokkolok terbentang bebas di objek wisata kebanggaan masyarakat dan Pemkot Pontianak itu. Pertanyaannya, kemana polisi dan Satpol PP Kota Pontianak? Parahnya lagi, aktivitas perjudian ini berlangsung setiap hari. Bahkan bandar kolok-kolok seperti tidak ada beban apalagi takut ditangkap oleh polisi maupun Satpol PP. padahal sudah jelas, judi merupakan pelanggaran pidana.

Lucunya, ketika polisi atau Satpol PP melakukan penggerebekan, para bandar judi kolokkolok itu menghilang. Padahal sudah dipastikan kalau yang menjadi bandarnya itu bukanlah oknum polisi maupun Satpol PP. Mengapa mereka tahu kalau petugas aparatur hukum akan menggerebeknya? Setiap gerak-gerik anggota kepolisian yang hendak melakukan penangkapan selalu diketahui. Meskipun polisi atau Satpol PP itu tidak menggunakan seragam dinas. Tidak susah bagi bandar, ketika mendapatkan informasi akan ada penggerebekan, dengan santainya mereka memasukkan lapak judi kolok-kolok ke dalam

tas. Para bandar kolok-kolok itu seperti warga umum lainnya yang mengunjungi tempat wisata tersebut. Ilham pengunjung Taman AlunAlun Kapuas geleng-geleng kepala melihat aktivitas perjudian di muka umum itu. Bahkan dirinya menanyakan keberadaan polisi. Mana polisi ini? Kalau ada polisi pasti kenak tangkap orang-orang ini (pemain dan bandar kolokkolok, red), celetuk Ilham. Menurut pria yang sering mengunjungi Taman Alun-Alun Kapuas itu, dirinya sudah sering melihat aktivitas perjudian kolokkolok. Sering di sini ini. Malahan tiap hari ada yang buka lapak Halaman 15

Alun-alun Kapuas

Belanja di Robinson Ramayana Warga Kubu Raya Merasa Ditipu Tewas Dikeroyok Gerombolan Punk

PONTIANAK-RK. Bahtiar, warga Jalan A.Yani II, Sungai Raya, Kubu Raya merasa ditipu saat belanja di swalayan Ramayana, Jalan Tanjungpura, Pontianak Selatan, Jumat (13/6) malam. Bahtiar merasa ditipu, lantaran item belanja yang tercatat dalam struck yang dikeluarkan kasir Super Market

Robinson Ramayana itu double. Saya merasa dirugikan akan hal ini. Otomatis dengan adanya item yang double, maka saya harus membayar duoble pula, ungkap Bahtiar saat melakukan komplain dengan penanggungjawab Robinson Ramayana yang bernama Budi. Menurut Bahtiar, dirinya ber-

CIREBON-RK. Nyawa Irvansah, 16, hilang secara tragis di tangan gerombolan pemuda yang berdandan ala punk. Remaja warga Blok Kaliandul, RT 04 RW 02, Desa Setu Kulon, Kecamatan Weru, Kabupaten Cirebon itu dikeroyok lantaran tak menyerahkan uang saat dipalak. Sedangkan pemuda yang lainnya Goni, 16 hanya mengalami luka-luka. Keterangan yang berhasil dihimpun Radar Cirebon menyebutkan, Kamis (12/6) dinihari, kedua menumpang angkutan pedesaan (angdes) Halaman 15

sama istrinya belanja di Robinson Ramayana, karena ada promo pembelian sembako. Dirinya membeli minyak goreng dengan harga Rp20.500 per liternya. Bahtiar membeli sebanyak 5 liter, kemudian berbelanja perlengkapan dapur lainnya. Halaman 15

Curi Motor Lalu Cabuli Anak Tetangga SAKIT hati dan dendam karena istrinya telah diguna-guna, Bustami, 26 mendatangi rumah tetangganya F warga Peusangan, Bireuen. Awalnya hanya berniat mencuri sepeda motor, namun melihat anak korban, malah timbul nafsu syahwatnya dan mencabuli bocah SD tersebut. Perbuatan bejat pelaku diketahui warga. Mereka pun geram kemudian menghajar pelaku hingga babak belur. Petugas pun datang dan menyelamatkan nyawa pelaku yang nyaris dimassa warga. Pengakuan perlakuan bejat pelaku ini terungkap dari keterangan saat diwawancarai wartawan di sela-sela Halaman 15

Bocah SD Digilir Empat Remaja Kapolresta Pontianak, Kombes Pol Hariyanta sedang menunjukan satu konteiner hasil hutan berupa potongan kayu yang akan diekspor ke China diamankan polisi. Kayu-kayu ini milik SMAA warga Tanjung Raya II. OCSYA ADE CP/ RAKYAT KALBAR

CARA MUDAH

Di KORAN & WEBSITE

PASANG IKLAN

1. Hubungi kami via telp/email/SMS 2. Siapkan materi iklan 3. Kirim materi via email/BBM/SMS 4. Materi kami desain 5. Pembuatan form order IAYA .. .? !! ! SO A L B H EM AT 6. Pembayaran PA ST I T EN T U 7. Iklan siap tayang

GEDUNG GRAHA PENA KALBAR Lt. 3 Jl. Arteri Supadio Km 3,5, Kubu Raya Hotline: (0561).768677 HP: 0852 454 11544 PIN: 73F2B87C Email: iklanrakyatkalbar@gmail.com

Kayu Agatis dan Gaharu Diamankan di Dwikora

PONTIANAK-RK. Sebanyak 304 kubik kayu Agatis dan 16 kubik kayu Gaharu diamankan Dit Rerkimsus Polda Kalbar, Jumat (13/6) sekitar pukul 23.00. Diduga kuat kayu-kayu itu tidak memiliki dokumen lengkap dan disimpan di area 03 Pelabuhan Dwikora Kota Pontianak. Mudah-mudahan saja penangkapan ratusan kubik kayu itu diproses hukum

Hasil Hutan Kalbar Diangkut ke RRC dengan serius oleh Dit Reskrimsus Polda Kalbar. Tidak seperti penangkapan minuman beralkohol (Minol) tangkapan Maret 2014 lalu, di mana

hingga saat ini kasusnya mengendap dan tersangkanya menghilang. Kapolda Kalbar Brigjen Pol Arief Sulystianto membenarkan penangkapan kayu Agatis dan Gaharu oleh jajarannya, Sabtu (14/6). Kayu Agastis dikemas dalam satu kontainer, begitu juga dengan kayu gaharu. Jajaran berhasil mengamankan Halaman 15

SAMARINDA-RK. Pergaulan bebas anak jaman sekarang sudah jauh melewati batas. Baru saja kenal sudah berani berhubungan intim, bahkan sampai digilir. Seperti kasus pencabulan yang dilaporkan, Kamis (12/6) sebut saja namanya Rembulan, 12, warga Kelurahan Sidodai, Kecamatan Samarinda Ulu. Ironisnya, bocah perempuan yang masih duduk di bangku kelas VI salah satu SD Negeri di Samarinda itu, jadi korban pelampiasan nafsu empat pria usia remaja yang berstatus sebagai siswa SMP dan pelajar SMK Negeri di Samarinda. Perbuatan tak layak ditiru itu, terjadi di sebuah kamar kos di Jalan Pangeran Antasari, Gang 2, Kelurahan Teluk Lerong Ulu (TLU), Kecamatan Samarinda Ulu. Kos itu sendiri merupakan markas sekelompok remaja yang menggarap Rembulan, Kamis dini hari sekitar pukul 01.00 Wita. Halaman 15


O

Dokumen DKP: Prabowo posisi Mencoreng Nama Baik 10 Khawatir Kades Institusi, Negara dan Bangsa RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

Tak Bisa Kelola Uang Negara JAKARTA. Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) telah menandatangani Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa pada 30 Mei lalu. Diperkirakan setiap desa mendapatRizal Djalil kan dana sekitar Rp 1,3 miliar berdasarkan PP itu. Melihat hal itu Kepala Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Rizal Djalil meminta Kementerian Dalam Negeri dan kementerian terkait lainnya untuk membimbing para kepala desa (kades) dalam pengelolaan uang. Rata-rata desa akan dapat Rp 1,3 miliar. Jumlah dana yang besar. Maksudnya bagus, maksudnya mulia. Tapi perlu diiringi dengan pengetahuan para kepala desa tentang tata kelola keuangan, ujar Rizal di Jakarta, Jumat, (13/6). Menurutnya, jika tidak dibimbing dan diberi pengarahan dana tersebut bisa disalahgunakan. Ia khawatir tidak semua kepala desa mampu mengelola keuangan dengan baik. Bayangkan kalau nanti tidak dibantu dengan supervisi, bimbingan, bahkan katakanlah semacam treatment khusus dari pusat atau provinsi, ini pasti akan menyebabkan terjadinya hal-hal yang tidak kita harapkan. Bisa jadi nanti kepala desa karena enggak ngerti, enggak paham. Kalau penyimpangan keuangan dan masuk tindak pidana, akan berurusan dengan penegak hukum, tegasnya. Ia meminta Kemendagri tidak hanya memeriksa keuangan daerah tapi juga memberikan bimbingan tersebut. Dikhawatirkan kasus korupsi seperti di Banten terulang lagi di kemudian hari. Jangan kementerian hanya mereview keuangan daerah, tapi kalau ada masalah diem. Kalau sudah direview oleh kementerian, kementerian juga harus bertanggung jawab. Jangan hanya nyalahkan bupati walikota, dan provinsinya, tandas Rizal. (jpnn)

Politisi Demokrat Sebut Banyak Pengamat dan Pakar Ngaku Netral Padahal Tim Sukses JAKARTA. Ada fenomena menarik di kalangan akademisi, pakar dan pengamat jelang pemilihan presiden 9 Juli mendatang. Banyak dari mereka, sebenarnya juga ikut larut dalam gegap gempita Pilpres dengan menjadi timses non formal bagi kandidat tertentu. Begitu amatan Wakil Sekjen DPP Partai Demokrat Ramadhan Pohan. Artinya, diam-diam mereka jadi timses. Tapi atribusi dan predikat, masih menyebut sebagai akademisi kampus, pakar, pengamat yang netral. Padahal gizi , akses dan kepentingannya diakomodir capres atau timnya. Kenapa mereka nggak nyebut disi sebagai pendukung atau bagian timses kandidat? ungkap Ramadhan dalam pesan singkat yang diterima redaksi, Sabtu, 14/6). Bahkan, ada pengamat dan akademisi yang sudah jelasjelas bagian dari pendukung kandidat, tapi masih menyebut sebagai akademisi kampus, pakar atau pengamat. Ini sangat tidak fair. Ini pembohongan publik, sergah Wakil Ketua Komisi I DPR ini. Karena itu, Ramadhan hormat terhadap Rektor Universitas Paramadina Anies Baswedan yang gentle mendeklarasikan dirinya sebagai bagian timses Jokowi-JK. Dia tidak menutup-nutupi. Sehingga publik bisa proporsional mencermati opininya. Nah bandingkan dengan yang lainlain? Kenapa mereka nggak bisa fair seperti Anies. Kenapa penakut? Mau main save ya? Atau jadi jurkam terselubung? tutup Ramadhan. (Rmol)

Polri Diminta Tak Terburu-buru IPW: Surat Pemberhentian Prabowo Bukan Rahasia JAKARTA. Dokumen pemberhentian Letjen Prabowo Subinato dari ABRI (sekarang TNI) pada 1998 terkuak ke publik. Tanggapan miring ke mantan Panglima Kostrad dan Danjen Kopassus ini pun semakin nyaring, Asosiasi Pengacara Pengawal Konstitusi (APPK) bahkan menyebut keputusan DKP yang sudah dilaporkan advokat Merah Putih menjadi bukti bahwa Prabowo merupakan ďŹ gur tercela. Menurut inisiator APPK, Ridwan Darmawan, berbagai pertimbangan yang tertera dalam dokumen DKP menunjukkan bahwa Prabowo memang melanggar aturan, tak taat Sapta Maupun Sumpah Prajurit, serta mencoreng nama baik TNI. Di situ (dokumen DKP, red) sangat gamblang kronologis dan latar belakang Prabowo diberhentikan, kata Ridwan di Jakarta, Sabtu (14/6). Menurut Ridwan, dokuemn DKP itu juga menunjukkan Prabowo pelanggar konstitusi. Sebab, sesuai keputusan DKP maka mantan menantu Presiden Soeharto memang dianggap bertanggung jawab atas penculikan aktivis seperti Desmon J Mahesa, Pius Lustrilanang, Andi Arief, Faisol Reza dan sejumlah nama lainnya. Ridwan menegaskan, penculikan jelas melanggar HAM. Terlebih, kata Ridwan mengutip isi dokumen DKP, Prabowo tanpa komando yang jelas mengambil tindakan sendiri untuk melakukan penangkapan terhadap para aktivis yang dianggapnya membahayakan negara dan bangsa. Mereka yang diculik, juga diperlakukan dengan metode militer tanpa proses hukum yang jelas. Padahal sejak awal UUD 45 menyatakan bahwa negara kita adalah negara hukum, bukan negara kekuasaan, kata Ridwan.Bukan hanya itu, ia juga menilai Prabowo bukanlah ďŹ gur yang menghormati hukum. Contohnya ketika Prabowo tak memenuhi panggilan Komnas HAM terkait kasus kerusuhan Mei 1998. Ridwan pun mengingatkan bahwa capres disyaratkan bukan pelanggar konstitusi, mengkhianati NKRI dan tidak pernah melakukan perbuatan tercela. Sementara dalam rekomendasi jelas dinyatakan (Prabowo, red) telah mencoreng mama baik institusi ABRI, AD, Kopassus, negara dan bangsa, tegas Ridwan. Sementara itu, terkait laporan advokat Merah Putih Indonesia Police Watch (IPW) meminta Mabes Polri tidak terburu-buru dalam mengusutnya. Karena Indonesia Police Watch (IPW) menilai dokumen tersebut bukan rahasia negara. Keputusan DKP bukanlah bersifat rahasia, tegas Ketua Presidium Indonesia Police Watch Neta S Pane, Sabtu (14/6).

KPK Tak Mau Menteri Jadi Tersangka Tapi Mengaku Bersih

Profesionalisme Pemilu Edukasi Masyarakat PEMILU 2014 merupakan fase penting bagi Indonesia dalam mencari pemimpin di masa yang akan datang. Suksesi kepemimpinan nasional ini menjadi pintu gerbang Indonesia memasuki dunia perubahan, di mana segenap rakyat hidup dalam kenyamanan dan kesejahteraan yang merata. Calon pemimpin tidak saja menyuarakan kepentingannya sebagai capres dan cawapres. Tetapi, momentum pemilu juga harus memberikan edukasi yang positif dan cermin yang baik bagi seluruh rakyat Indonesia, ujar Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (PBHMI) Adi Baiquni dalam keterangan persnya, Sabtu (14/6). Menurutnya, guna mencapai hasil tersebut sangat dibutuhkan profesionalisme para elite politik, serta profesionalisme dan independensi penyelenggara pemilu, dalam hal ini Komisi Pemilihan Umum dan Badan

Neta menilai ada dua hal yang menjadi alasan kenapa keputusan DKP bukan bersifat rahasia. Pertama, sidang DKP dilakukan kepada Letjen Prabowo Subianto sebagai pejabat publik. Kedua, sidang DKP dilakukan karena ada tuduhan kepada Letjen Prabowo Subianto yang berkaitan dengan kepentingan, kemaslahatan, keamanan, dan ketertiban publik atau masyarakat. Sebab itu, kata dia segala sesuatu menyangkut keputusan DKP seharusnya dilakukan secara terbuka agar diketahui publik secara transparan. Namun situasi sosial politik saat itu tidak memungkinkan pengumuman hasil DKP dilakukan secara transparan, mengingat Letjen Prabowo Subianto adalah menantu penguasa rezim Orde Baru Soeharto dan rezim militer masih kuat pengaruhnya pada kekuasaan. Melihat situasi dan latarbelakang ini, IPW menilai tidak ada alasan bagi Polri untuk mengusut laporan tentang Pembocoran Dokumen DKP tersebut. Dokumen itu tidak dibocorkan karena dokumen itu tidak bersifat rahasia, katanya. Justru, Neta menegaskan dokumen atau keputusan DKP itu harusnya dibuka secara transparan kepada publik, mengingat kasus ini menyangkut pejabat publik dan kepentingan publik. Meski demikian, jika ragu, Polri bisa meminta masukan kepada pakar hukum militer maupun para mantan pejabat tinggi militer, seperti mantan KSAD Jenderal (Purn) Tyasno Sudarto, pungkasnya. (jpnn)

Pengawas Pemilu. Paling penting lagi adalah sebuah sinergitas yang terbangun semua komponen bangsa, penyelenggara pemilu dengan institusi Polri sebagai lembaga penegak hukum, terang Adi.Dia menambahkan, keberpihakan Polri dalam ranah politik praktis adalah suatu hal yang mustahil, lantaran secara jelas dan tegas terikat oleh aturan yakni Undang-Undang Nomor 2/2002, Peraturan Pemerintah Nomor 2/2003, serta delapan komitmen Polri dalam mengawal dan menyukseskan Pemilu 2014. Sehingga tidak meyakinkan bahwa ada oknum pejabat tinggi Polri terlibat politik praktis, kata Adi. Karena itu, Adi berharap, dalam menciptakan situasi damai dan kondusif saat Pilpres 9 Juli nanti perlu didukung sinergitas semua unsur yang berkepentingan. Baik lembagalembaga negara maupun komponen umat. (Rmol/jpnn)

BOGOR. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belakangan kian gencar mengungkap sejumlah kasus dugaan korupsi yang sebagian besar melibatkan petinggi negara s e p erti menteri maupun pimpinan lembaga hukum. Pengungkapan tersebut masuk kategori pen-

indakan. Meski demikian, Wakil Ketua KPK, Adnan Pandu Praja mengungkapkan pihaknya lebih ingin mengedepankan pencegahan dibanding penindakan sehingga bisa menegahkan seseorang melakukan korupsi. Karena kami kedepannya tidak mau ada pernyataan dari menteri saat ditetapkan tersangka, tidak tahu kalau dirinya korupsi, ujar Adnan dalam Lokakarya di Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Jumat malam (13/6).Adnan menyatakan, upaya KPK memaksimalkan kegiatan pencegahan juga untuk memberi pencerahan bagi pejabat negara seperti menteri agar tidak terjerumus dalam kasus korupsi menyangkut wewenang atau kebijakan yang dikeluarkannnya. Media pun dimintanya mendukung langkah yang dilakukan KPK

menyangkut pencegahan tindak pidana korupsi tersebut. Sekarang ada tren menteri setelah dilantik datangi KPK. Kami ingin media dukung KPK dalam konteks pencegahan agar bisa dicegah korupsi, tegasnya.Adnan mengaku kegiatan pencegahan yang dilakukan KPK sendiri mencapai hasil cukup memuaskan pada tahun 2014 ini. Salah satunya terlihat dari keberhasilan KPK memperingatkan pemerintah menyangkut program Bantuan Sosial (Bansos). Termasuk, kata dia fokus pencegahan KPK di sektor mineral pertambangan (minerba). KPK sudah berhasil intervensi kebijakan pemerintah, soal Bansos contohnya. Seperti soal minerba, jadi program pencegahan kami klimaksnya tahun ini, demikian Adnan. (jpnn)


ptek I RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

Lebih dari 300 hartawan asal Tiongkok membayar uang sebesar 600 ribu yuan atau setara dengan 1,2 milyar rupiah untuk membeli tiket tur ke luar angkasa. Hal itu terungkap dari sebuah situs pemesanan tiket online T i o n g k o k , Ta o b a o yang mengumumkan bahwa hingg a Kamis (12/6) sebanyak 305 tiket ke luar angkasa telah terjual. Di antara para peserta tur itu terdapat empat pengusaha dari kota Chengdu dan dua orang dari Shanghai. Program tur ke luar angkasa itu sendiri ditawarkan oleh perusahaan asal Belanda, Space Expedition Corporation (SXC) yang bekerjasama dengan agen wisata lokal asal Tiongkok, Dexo Travel. Namun, tidak semua orang diijinkan mengi-

11

kuti tur tersebut. SXC telah membatasi berat badan para peserta tur tidak boleh melebihi 125 kilogram. Hal ini menarik bahwa orang Tiongkok dapat menikmati perjalanan luar angkasa. Mudah-mudahan itu akan mengantar babak baru bagi Tiongkok untuk menjelajahi luar angkasa, kata seorang warga, Zhang Yong, seperti dikutip China Daily. Ke n d a t i d e m i k i a n , S X C tidak memberikan tanggal pasti perjalanan. Yong hanya mengatakan tour ke luar angkasa ini direncanakan akan dilansungkan pada akhir 2014, dengan menggunakan pesawat luar angkasa Lynx Mark I hingga ketinggian 60 Km. [Rmol]

Ratusan Warga Tingkok Rogoh Kocek 1.2 Miliar

Tur keLuarAngkasa Mr P Mengkerut 2,5 Cm, Tuntut RS Rp 1,6 Miliar SEORANG pria asal Kanada yang identitasnya masih dirahasiakan mengaku sangat menderita lantaran alat kelaminnya menekerut atau memendek dari ukuran aslinya. Karena kehilangan 2,5 sentimeter pria tersebut tak bisa berhubungan intim selama dua tahun hingga istrinya pun meSekelompok bujangan di New Mexico Amerika Serikat, pose bareng usai menemukan fosil yang diperkirakan berusia hingga 10 juta tahun. Getty images

Lagi Pesta Bujang, Temukan Fosil Berusia 10 Juta Tahun ALBUQUERQUE- Sebuah tengkorak binatang purba (mastodon) ditemukan oleh sekelompok orang yang sedang menggelar Pesta Bujang di Elephant Butte State Park, sekitar 155 mil selatan dari Albuquerque, New Mexico, Jumat (13/6). Peserta pesta tersebut menemukan fosik tengkorak itu lengkap dengan taringnya terkubur di dalam pasir. Setelah sadar hal yang ditemukannya kemungkinan besar merupakan bagian sejarah, Kelompok Bujangan itu kemudian menghubungi New Mexico Museum of Natural History and Science. Menurut pihak museum, penemuan tersebut diprediksi awal berusia 10 juta tahun, dan bisa memakan waktu enam bulan untuk membersihkannya. Gary Morgan, kurator museum itu memimpin tim menggali fosil, yang dimakamkan di sekitar empat kaki (1,2 meter) dari danau lumpur. Setelah muncul di permukaan, fosil tersebut diketahui berukuran sekitar 1,5 x 1 meter dengan berat lebih dari 450 kg. Temuan mastodon ini lebih tua daripada mammoth berbulu yang hidup di bumi pada zaman es. Ia mungkin mati di atas pasir di Sungai Rio Grande, kata Morgan. Saya sudah ada di sini selama 20 tahun dan belum pernah melihat yang seperti ini sebelumnya, ucapnya. Mastodon adalah kerabat gajah yang berdiri 10 kaki (3 meter) dan bermigrasi ke Amerika Utara sekitar 15 juta tahun yang lalu. Mereka tersebar di seluruh benua bersama macan bergigi pedang, kukang raksasa, dan unta Amerika sebelum punah sekitar 10 ribu tahun lalu. Morgan mengatakan penemuan luar biasa itu kian terungkap usai air danau Elephant Butte dikuras. Pembersihan bisa berlangsung sekitar enam bulan. Penemuan ini sangat penting dan harus disimpan. Fosil bisa dipamerkan di museum setelah penelitian dirampungkan. Mungkin bisa setahun (lama penelitian), ujar Morgan seperti dilansir dari GMA News. (jpnn)

ninggalkan dirinya. Dia menunduh Mr P miliknya memendek karena kesalahan operasi yang dilakukan sebuah rumah sakit di wilayah Montreal, Kanada. Menurut berita yang dilansir Sun Media, Jumat (13/6) waktu setempat, pria tersebut mengalami cedera pada organ seksualnya saat

berhubungan istrinya pada 2011 silam. Saya langsung dilarikan ke rumah sakit, kata pria itu kepada Sun Media. Ternyata operasi untuk memperbaiki cedera itu meninggalkan luka permanen di asetnya paling milik pria tersebut. Selain itu ukurannya semakin menciut sekitar 2,5

sentimeter. Sejak saat itu saya tidak bisa berhubungan intim dengan istri, ujarnya. Nah, dia mendug a penderitaannya itu disebabkan karena rumah sakit yang menangani cedera alat kelaminnya tidak menyelesaikan tugasnya dengan baik sehingga meninggalkan cacat .

Tak tanggung-tanggung, pria itu meminta ganti rugi sebesar 155 ribu Dollar Kanada atau sekitar Rp 1,69 miliar untuk kelalaian yang berujung penderitaan. Kasus ini kini masih dalam proses persidangan dan pengadilan belum memutuskan atas tuntutan pria itu. (jpnn)

CIA Mulai Gabung di Twitter & Facebook DINAS mata-mata Amerika Serikat Central Central Intelligence Agency (CIA) melakukan debut di dunia twitter dan facebook. Untuk sebuah badan intelijen yang dikenal karena kerahasiaannya, santer kecakapan geraknya dan canggih peralatannnya, debut CIA di twitter ini mengungkap selera humor. Di media sosial yang sarat dengan komentar-komentar tajam, twitter memuji kicauan pertama CIA yang menggunakan akun @CIA. Kami tidak bisa memastikan atau menyangkal bahwa ini adalah kicauan pertama kami, tulis CIA, seperti dilansir CBC, Sabtu (7/6). Dalam satu jam, badan intelijen itu telah memiliki 67.000 pengi-

kut. Pada awalnya, munculnya CIA di Twitter menimbulkan keraguan keaslian identitas. Namun dengan sigap, CIA mengkonfirmasi kehadiran mereka di media sosial dalam pernyataan pers dan mengumumkan mereka juga sudah membuka akun Facebook.Tagline dari Agen itu, Kami adalah garis pertama pertahanan bangsa. Kami mencapai apa yang tidak bisa dicapai pihak lain dan kami pergi kemana yang lain tidak bisa pergi. CIA juga berjanji akan berbagi foto, kilas balik sejarah intelijen dan fakta-fakta mengasyikkan dari buku fakta dunia CIA. (jpnn)

Bisa Kirim Video dengan Facebook Messenger FACEBOOK terus berusaha menjadi media sosial nomor wahid dengan inovasi-inovasi terbaru. Yang terbaru, Facebook Messenger dilengkapi dengan fitur video untuk memanjakan para penggunanya. Para pengguna Facebook Messenger bisa merekam dan mengirim video berdurasi 15 detik secara

langsung. Fitur Facebook Messenger terbaru ini bisa digunakan di perangkat iOS dan Android. Pengguna tinggal memperbaharui aplikasi Facebook Messenger di App Store atau Google Play. Namun belum bisa digunakan melalui Facebook.com, tulis The Verge memperkenalkan fitur terbaru ini.

Masih berdasarkan sumber yang sama, video di Facebook Messenger mirip seperti video yang ada di aplikasi Instagram. Bagaimana menggunakannya? Caranya cukup mudah, tekan tombol rekam video dari kamera di perangkat Anda, kemudian langsung kepada pengguna lain. (jpnn)

Yuk, Jaga Si Enggang Maskot Kalbar !!! Enggang gading merupakan maskot Kalimantan Barat, siapa menyangka saat ini keberadaan si enggang sangat memprihatinkan. Mengingat si enggang merupakan satwa yang di lindungi dan termasuk ependik 1 (hampirpunah). Para pemburu dengan asyiknya melakukan pemburuan yang diperkirakan sekitar ±100 ekor burung enggang gading di buru setiap bulannya, untuk di ekspor ke luar negeri seperti Malaysia dan cina. Harga satu paruh Enggang Gading bias mencapai Rp4 juta di pengepul, sedangkan ditingkat pemburu

dihargai sekitar Rp3,5juta. Akibatnya burung enggang semakin sulit ditemui. Habitatnya saat ini hanya terdapat di beberapa wilayah diantaranya, sekitar hutan perbatasan antara Kalbar dan Kalteng atau Taman Nasional Betung Kerihun (TNBK) dan sekitar Taman Nasional Danau Sentarum (TNDS), tepatnya di wilayah Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Dulu, hampir di seluruh hutan di wilayah Kalbar terdapat burung enggang, akibat dari rerata hutan di wilayah itu telah berubah menjadi perkebunan kelapa sawit, maka habitat enggang

pun makin terdesak. Beberapa kasus hutan di Kalbar mengalami degradasi oleh gesitnya penebang liar. Tak aneh bila habitat enggang pun semakin terpuruk. Melihat kasus ini, Apakah kita hanya tinggal diam saja, siapkah kita kehilangan salah satu mascot provinsi kita ? . Oleh sebab itu, perlindungan dan pengawasan terhadap pemburuan satwa ini sudah selayaknya menjadi perhatian semua pihak. Sehingga jaminan kelestarian satwa ini dapat terjaga dan tidak hanya sekedar mascot saja. ( Iin Safitri dkk_FakultasKehutanan_Untan ).


o K

12

munitas

12

RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

D2DI, KOMUNITAS ‘PEWUJUD’ MIMPI

Mike Rini Sutikno

JIKA mempunyai mimpi dan ingin mewujudkannya, silakan bergabung ke komunitas Dare To Dream Indonesia (D2DI). D2DI merupakan sebuah gerakan untuk mewujudkan mimpi menjadi kenyataan. Mike Rini Sutikno, penggagas serta pendiri D2DI, mengatakan keinginan mendirikan komunitas ini berawal dari kepedulian melihat banyaknya orang Indonesia yang tidak berani memiliki mimpi. Mimpi-mimpi itu butuh pendalaman, perencanaan, serta tujuan keuangan di masa depan, kata Mike yang dikenal seorang perencana keuangan dari PT Mitra Rencana Edukasi (MRE) ini, Ahad, 24 Maret

2013. Dari mulut ke mulut, komunitas yang berdiri sejak Oktober 2012 ini semakin solid dengan anggota yang berjumlah nyaris 100 orang. Komunitas ini telah berjalan dengan efektif. Rencananya akan dilembagakan dengan base preneurship, kata Mike. Menurut Mike, dengan secara bersama-sama tergabung dalam komunitas, memicu para anggotanya untuk termotivasi memiliki mimpi. Semacam ada pengawasan kolektif. Jadi ada yang ingetin ketika seorang anggota kelamaan mewujudkan mimpi, atau pesimistis, kata Mike. Saya ingin mengubah para-

digma kalau mimpi itu tidak penting. Mimpi itu inti dari kehidupan, dengan mimpi kita jadi mempunyai arah dan tujuan kita mau ke mana, Mike menambahkan. Mimpi tidak melulu membutuhkan uang, kata Mike, tapi yang paling penting adalah aspirasi pribadi. Kerja sama yang dijalin dengan kliennya di perbankan dan asuransi mendorong komunitas ini makin memiliki kesempatan untuk berkembang dalam bisnis yang solid. Terjadi semacam simbiosis mutualisme, jadi gerakan yang kita lakukan semakin luas, katanya. Hal ini sudah terbukti dengan beberapa kegiatan yang dicanangkan

D2DI, seperti bisnis coaching, pameran, lokakarya, dan visit business trip. Kegiatan ini dimaksudkan agar dalam mewujudkan impian para anggota, mereka dapat melakukannya dengan perencanaan dan strategi yang baik, sehingga mimpinya benar-benar terwujud. Tak berhenti di situ, D2DI dapat menjadi jembatan dalam mempromosikan dan memperkenalkan bisnis serta produk-produk anggotanya. Seperti salah satunya adalah melalui pelbagai kegiatan pameran. Setiap rumah tangga Indonesia dapat menciptakan lapangan pekerjaan sendiri. Dan ini dilakukan secara bersamasama, ia menjelaskan. (tempo.co)

Jangan Remehkan Hobi JANGAN remehkan hobi. Banyak pebisnis sukses mengawali usahanya dari hobi yang kelihatan tidak penting. Hobi sendiri bisa dibilang kegemaran yang disukai dan dilakukan berulang kali. Menurut Mike Rini Sutikno, seorang perencana keuangan dari PT Mitra Rencana Edukasi (MRE) dan pendiri komunitas Dare To Dream Indonesia (D2DI), untuk memulai bisnis harus dimulai dengan passion atau hasrat.

Menurutnya, tanpa modal besar tapi memiliki passion bisa mengembangkan bisnis menjadi besar. Kunci bisnis itu hanyalah disiplin dan konsisten serta fokus, kata Mike dalam seminar Hobby Jadi Bisnis yang dilaksanakan D2DI dan komunitas Mompreneur, di Gedung Sarinah, Jakarta Ahad, 24 Maret 2013. Setelah itu baru dikomersilkan, lanjutnya.

Stand Pameran Anggota D2DI

Menurut Mike, dalam tiga tahun ke depan, seorang pebisnis mulai belajar dan menganalisa usaha yang dilakukannya menguntungkan atau tidak dengan cara membuat proyeksi keuangan. Learning from the mistakes. Dalam tiga tahun itu jangan berharap mendapatkan untung gede dulu, kata Mike. Memulai bisnis dari hobi, kata Mike, harus ditunjang dengan beberapa langkah awal seperti

happy (bahagia), uang, aktualisasi diri dan community (masyarakat). Jangan pernah meremehkan kata bahagia dalam bisnis. Anda harus merasa bahagia dengan bisnis Anda jika menginginkan usaha itu sukses, kata Mike. Dengan bahagia, melakukan bisnis yang dirintis bisa dilihat oleh pelanggan, sehingga bisa mendapatkan pendapatan lebih banyak. Berbisnis itu fokus dan yakin. Kita juga harus mempunyai

mimpi, katanya. Sedangkan modal, menurutnya, memang diperlukan dalam memulai bisnis tapi bukan hal yang utama. Bisnis bukan dimulai, tapi bagaimana anda bertahan. Harus ada visi yang merupakan sebuah solusi tidak hanya mendapatkan keuntungan, kata Mike yang menyarankan lebih baik terpisah membuat rekening bisnis dan pribadi. Sedangkan untuk community

atas masyarakat, kata Mike, berbisnis itu harus diperhitungkan dampak sosial bagi masyarakat sekelilingnya. Misalnya ada yang berjualan makanan, seperti nugget. Apa yang membedakan dengan nugget lain, apakah lebih sehat, bergizi, tidak menggunakan zat kimia atau zat pengawet. Itu harus dijelaskan supaya pelanggan mengetahui dan menjadi andalan Anda, tutur Mike.(tempo.co)

Hobi yang Jadi Bisnis HOBI adalah kegiatan rekreasi yang dilakukan pada waktu luang untuk menenangkan pikiran seseorang. Hobi merupakan naluri manusia untuk menyukai atau menyenangi sesuatu. Karena itu hobi bisa membuat seseorang bersemangat dalam menjalani kehidupan. Saat ini kebanyakan orang menjalani hobi di sela-sela kesibukan mereka dalam berkarir. Dan masih jarang mereka yang memanfaatkan hobi mereka menjadi bisnis. Padahal ada beberapa jenis hobi yang bila ditekuni sangat potensial untuk dikembangkan menjadi suatu bisnis. Nah, apa saja contoh hobi yang bisa menjadi bisnis tersebut? Berikut ini kita akan bahas. Fotografer Kamera selain menjadi alat untuk mengabadikan momen penting dalam hidup kita bisa juga menjadi jalan untuk mencari uang dan berbisnis. Jika kamu merasa bisa mengoperasikan kamera dan menghasilkan gambar yang bagus, maka kamu bisa mencoba untuk

menjadi fotografer. Mungkin pada awalnya bayaran kamu relative kecil namun dengan bertambahnya pengalaman yang kamu dapatkan maka fee kamu akan meningkat juga. Bermain Musik Bagi sebagian besar orang, bermusik bukanlah hanya sekadar hobi, melainkan suatu kewajiban yang mesti dilakukan. Dalam bermusik kita bisa menyanyi, bermain gitar, memukul drum atau memainkan alat musik lainnya. Jika kamu salah satu penghobi musik, pekerjaan seperti guru musik atau vokal private adalah salah satu profesi yang cocok buatmu. Menulis Jika kamu gemar menulis dan merasa senang ketika orang‒orang membaca hasil karya yang dibuat, membuat blog pribadi atau menulis buku dapat menjadi salah satu pertimbangan. Topik yang dipilih haruslah yang kamu suka dan kuasai. Namun, tentu membutuhkan waktu dan proses yang tidak sebentar untuk dapat menyaring pembaca setia yang menggemari hasil karya yang telah kamu buat. Memasak Jika kamu gemar bereksperimen dengan makanan seperti mencoba menu makanan baru, membuat kue atau meracik

minuman lezat maka perdalamlah ilmu kamu dan jadikan hobi tersebut sebagai salah satu pekerjaan yang menyenangkan serta menjanjikan. Mungkin terlihat akan menghabiskan modal yang cukup banyak, namun percayalah bahwa hasil yang didapat akan jauh lebih besar daripada yang kamu keluarkan. Bisnis di bidang makanan atau kuliner sangat memiliki prospek yang cerah ke depannya.

Kerajinan tangan Jika selama ini anda suka membuat kerajinan tangan seperti perhiasan, pajanganpajangan dari barang-barang bekas, maka tidak ada salahnya kalau kamu mendalami hobi itu. Selain bisa menghasilkan uang dari pernak-pernik kreatif yang kamu ciptakan dari barang bekas, tentu menjadi sangat menyenangkan membuat sesuatu yang kamu sukai.

Kolektor barang antik Menjelajahi toko barang bekas lokal dan juga garage sale kemudian menjual barang hasil temuan kita dengan harga yang lebih tinggi adalah salah satu kegiatan yang cukup menguntungkan. Seorang kolektor barang antik harus memiliki pengetahuan yang luas akan barang yang ia perjualbelikan. Barang hasil dari temuan tersebut dapat dijual secara online ataupun dengan membuka toko yang khusus menjual barang‒barang antik.

Otomotif Hobi ini memang dikategorikan cukup mahal untuk menekuninya karena menyangkut kendaraan bermotor yaitu motor dan mobil. Jika kamu hobi otomotif dan mengutakatik mesin maka kamu bisa membuka bengkel servis bisa untuk motor atau mobil.

Mengggambar / Melukis Memiliki hobi menggambar atau melukis bisa juga menjadi lahan bisnis. Jika kamu suka menggambar desain busana maka wujudkanlah hasil desain kamu dan cobalah untuk menjualnya. Jika kamu suka melukis maka membuka usaha dekorasi bias kamu coba.

Instruktur olahraga Bagi kamu yang menyukai bidang olahraga, sebenarnya ada banyak kemungkinan untuk bisa menjadi pelatih atau instruktur. Misalnya bila kamu menyukai dan sering melakukan senam, kamu bisa menjadi instruktur senam. Apapun olahraga yang kamu sukai misalnya saja renang, yoga, tari koreografi, panjat tebing, dll kalau ditekuni secara serius maka kamu dapat menjadi instruktur yang ekspert dalam bidang olahraga yang disenangi.(joblocker.com)


O

LEXUS

tomotif

RAKYAT KALBAR

Minggu, 15 Juni 2014

13

PERSEMBAHKAN BAGI KAUM HAWA SEBUAH supercar rata-rata memiliki kesan dan aura maskulin yang selalu melekat bagi kaum adam. Namun berbeda dengan supercar Lexus LFA pink ini, dengan nuansa dan aura feminim

siap dukung kaum wanita dalam hadapi kanker payudara. Supercar Lexus LFA berwarna pink ini diperkenalkan oleh Lexus of Brisbane Group di Australia. Untuk desain mobil ini didukung

oleh Faingaa Twins selaku duta besar National Breast Cancer Foundation. Faingaa Twins ini adalah Saia dan Anthony yang merupakan bintang dalam olahraga rugby.

Yang harus diacungi dua jempol adalah, supercar Lexus LFA yang memiliki jantung pacu V10 kapasitas 4.8 liter ini memiliki hati yang besar untuk kaum wanita. Diharapkan mobil dengan keper-

kasaan 552 hp, torsi 480 Nm dan sanggup melesat hingga 100 km/h dalam 3,5 detik ini mampu menjadi lambang perjuangan melawan kanker payudara. Mengingat supercar yang han-

ya ada 500 unit di dunia ini juga telah ludes terjual. Dan salah satunya hadir dan dipersembahkan bagi kaum wanita seluruh dunia untuk bersama berantas dan tangani kanker payudara. (int)

Modif Paling Edan Ala Vladimir Putin

Lamborghini SUV

Sang Monster LM002 LAMBORGHINI sebagai sebuah produsen otomotif dunia maju, punya likaliku cerita hingga akhirnya mereka sangat terkenal dan terpercaya sampai saat ini. Sebelum muncul Lamborghini Aventador atau Huracan, mereka sudah dulu menciptakan SUV. Lamborghini Urus yang akan diproduksi pada tahun 2017 mendatang memang bukan satu-satunya SUV yang diciptakan automaker tersebut. Ada lagi model

kawakan yang diberi nama dengan LM002 yang diciptakan pada tahun 1989. Produk yang hanya diproduksi diproduksi sebanyak 300 unit tersebut, memiliki perawakan yang sangat bongsor dan kekar layaknya sebuah monster SUV. Nama pendek Lambo LM002 ini adalah Rambo Lambo yang tersedia untuk mobil sipil dan militer. Versi sipilnya memiliki fasilitas mewah seperti power win-

dow yang ditambah dengan kenyamanan interior berbahan kulit. Dari desain inilah yang ternyata mengilhami munculnya ide produksi Lamborghini Urus. Kini model tersebut rupanya bisa ditemukan lagi di dataran Belanda. Bahkan ia kini masuk meja lelang dengan tawaran harga, menurut lansiran carbuzz, Kamis (12/6), mencapai US$181.049 atau sama dengan Rp 2,13 miliaran. (int)

SEBUAH karya modifikasi sangar dan merupakan yang pertama sebagai edisi spec khusus presiden Rusia, Vladimir Putin, dipersembahkan oleh Dartz Motorz. Perusahaan spesialis modifikasi SUV Luxury tersebut kali ini sudah memaksimalkan kreatifitas mereka dengan karya yang over-the-top ini. Proyek terbaru tuner asal Latvia itu melibatkan Mercedes-Benz G63 AMG 6x6 khusus Dartz bernama Drive Hard 6x6 yang disulap menjadi The Red Russian, sebuah monster eksentrik berpenampilan menarik. Mereka bahkan mengi-

kutsertakan sebuah karikatur resmi sang presiden dalam koleksi gambar The Red Russian yang dipublikasikan belum lama ini, dilansir oleh autoblog Rabu (11/6). Dilihat dari penampakan luar mobil terkesan sangar beraura ala mobil-mobil militer dengan mengusung bumper heavy-duty berukuran besar seakan siap menebas jalur terberat sekalipun. Sedangkan untuk urusan pewarnaan dilakukan secara hand-painting oleh seorang seniman Latvia bernama Andrey C machoff. Ada dua model monster six-wheel-

BATMOBILE PERTAMA DI DUNIA Fans berat Batman lagi-lagi berhasil menciptakan karya yang luar biasa bro. Kali ini bukan sekadar replika biasa, melainkan replika dengan detail yang luar biasa akurat dari Batmobile yang muncul dalam film Batman tahun 1989. Street-legal Batmobile yang lengkap dengan dokumen resmi pertama dunia tersebut merupakan hasil tangan pria 29 tahun asal Australia bernama Zac Mihajlovic yang memang sedari kecil mengidolakan sang superhero. Pengerjaan Batmobile super keren ini dimulai tahun 2010, setelah Zac tuntas mengurusi ijin dan sertifikat keaslian serta menghubungi pihak Warner Bros Australia perihal mobil tersebut. Dibantu dengan keahlian kakeknya yang seorang mantan mekanik handal, Zac menggunakan beberapa parts Batmobile otentik dari film

tahun 1989 dan lembaran alumunium untuk menutupi sekujur tubuhnya. Tunggangan superhero yang memiliki pan-

jang mencapai 6.2 meter milik fan berat Batman itu memang tak dilengkapi dengan persenjataan super canggih. Tapi

jangan salah, ia ternyata punya senjata pamungkasnya sendiri, yaitu sebuah front turbine dan afterburner yang dijamin bisa menyajikan atraksi yang sangat menarik. Pengerjaan Batmobile ini rampung pada akhir tahun 2011 dan baru mendapatkan nomor polisi secara resmi di awal 2012, bersanding dengan sebuah Batbike macho yang juga dibuat secara kustom oleh Zac. Memanfaatkan ketenaran mobil unik ciptaannya itu, Zac kini membuka jasa penyewaan Batmobile untuk dipakai dalam acara-acara formal maupun non-formal, dikutip dari dailymail Kamis (12/6). Ia juga menjadi angoota badan amal Make-A-Wish Foundation dan telah ratusan kali mewujudkan mimpi anak-anak yang mengidolakan superhero asal Gotham tersebut. (int)

er The Red Russian yang tersedia. Yang pertama hadir dengan paduan kamuflase warna red dan yellow paisley segar, sedangkan yang kedua tampil lebih gelap dengan kombinasi pink, black dan siluet warna putih. Tak ada perubahan di segi performa mobil ini. Masih belum diketahui banderol pasti tunggangan kekar ala Putin ini. Namun melihat harga Drive Hard 6x6 yang masih 1.5 juta Euro alias Rp 23,9 miliaran, kemungkinan banderol The Red Russian akan sedikit di atas itu ditambah dengan bonus satu set tongkat baseball eksklusif. (int)


R

umah Istana

KU

RAKYAT KALBAR

Ada beberapa hal yang perlu Anda perhat ikan dalam mendesain arsitektur rumah, seperti tinggi plafon rumah idaman Anda. Secara ringkas hal-hal yang perlu Anda perhatikan dalam menentukan tinggi langitlangit rumah adalah iklim, proporsi ruang/estetika, sirkulasi udara, dan pencahayaan. Para arsitek umumnya sepakat bahwa ada kecenderungan perubahan selera dimana para pemilik rumah menginginkan plafon rumah yang lebih tinggi. Kalau kita perhatikan plafon di rumah-rumah standard yang dibangun 20-30 tahun lalu berkisar antara 250-260 cm. Sedangkan hunian modern dewasa ini menawarkan tinggi plafon pada kisaran 280-300 cm. Bahkan beberapa bagian ruangan mempunyai tinggi plafon 4 meter sampai 7 meter tingginya. Kecenderungan rumah mo dern deng an plafon tinggi barangkali tidak sekedar selera namun terkait dengan kenyamanan dan estetika desain rumah. Namun demikian, untuk Anda yang akan membangun atau mendesain rumah, beberapa prinsip dasar perlu Anda perhatikan. Faktor iklim Kalau Anda perhatikan

Minggu, 15 Juni 2014

14

rumah-rumah di daerah beriklim dingin cenderung mempunyai langit-langit rumah yang rendah. Di Jepang atau Eropa misalnya, tinggi plafon 2,4 atau 2,5 meter adalah hal yang biasa. Alasannya adalah penghematan energi. Semakin tinggi plafon semakin tinggi pula pemanasan diperlukan. Sementara itu, di daerah pesisir atau beriklim panas plafon yang tinggi memungkinkan sirkulasi udara yang lebih baik. Sebagian dari Anda mungkin sudah tahu bahwa udara panas akan bergerak ke atas. Dengan demikian plafon yang tinggi memungkinkan udara di ruangan menjadi tetap sejuk. Selain itu, dengan plafon yang tinggi dimungkinkan cahaya matahari dapat masuk lebih dalam ke semua bagian rumah. Dan dengan demikian ruangan tidak terasa lembab. Maka, bila Anda tinggal di daerah pesisir dengan udara yang cenderung panas sebaiknya tinggi plafon tidak kurang dari 280cm, atau antara 2,8 ‒ 3,2 meter. Proporsi dan estetika Desain arsitektur tak lain bicara tentang proporsi ruang. Desain yang indah itu berarti proporsional. Para mahasiswa arsitektur umumnya tahu bahwa untuk

TINGGI PLAFON RUMAH YANG IDEAL Berkreasi Dengan Void dan Loft

menentukan tinggi plafon standard sebuah ruangan berlaku rumus: (panjang + lebar)/2. Artinya, sebuah ruangan berukuran 3x4m akan tampak proporsional bila plafonnya berukuran sekitar (3+4)/2=3,5meter. Tentu saja ini bukan rumus matematis baku karena proporsi ideal dapat diolah melalui penataan interior yang baik. Intinya, semakin besar ruangan semakin tinggi plafon, atau plafon haruslah lebih tinggi dari lebar ruangan. Karena bila ti-

dak diimbangi plapon yang tinggi, ruangan yang besar akan tampak seperti lorong yang pengap.(Baca: The Four Books on Architecture) Karena itu bila Anda mempunyai ruang keluarga yang cukup luas, semisal 8 x 5 meter tanpa sekat-sekat, Anda dapat membuat plafon sampai 6-7 meter. Vo i d a t a u L o f t Bila Anda membangun rumah dua lantai atau lebih, plafon yang tinggi akan tercipta dengan sendirinya

bila Anda membuat void. Yaitu ruang yang dibiarkan kosong di lantai dua sehingga pandangan dapat langsung terarah ke plafon lantai 2. Penciptaan plafon yang tinggi dapat juga Anda lakukan dengan mengekspos kemiringan atap. Dengan cara itu Anda dapat menciptakan plafon yang indah. Sekaligus ruangan akan terasa lebih luas. Void dapat juga berarti ruang terbuka tanpa atap di bagian rumah yang han-

ya mempunyai satu akses yaitu dari depan. Di banyak perumahan, rumah Anda dikelilingi tembok di kiri kanan dan belakang. Bila kondisi ini yang Anda dapatkan, kehadiran void menjadi vital entah dibagian belakang atau samping rumah. Yaitu agar sirkulasi udara dan cahaya matahari dapat masuk ke dalam rumah. Menutup seluruh lahan dengan atap tidak disarankan. Lihat gambar 3 yang menunjukkan letak void pada rumah ukuran 6

x 15 di sebuah cluster. Bila void yang Anda ciptakan masih cukup luas, pada bagian tertentu Anda masih bisa membuat loft yang dapat dipakai sebagai tempat bermain atau ruang hobby yang terbuka. Kesan ringan dengan memanfaatkan material yang sesuai dan desain terbuka serta adanya jendela kaca plus ventilasi sangat penting agar sirkulasi udara tetap Sumber: annahape.com

Harian Rakyat Kalbar bekerja sama dengan Ikatan Alumni Arsistektur Untan Pontianak menyediakan kolom konsultasi bagi anda yang ingin bertanya seputar dunia arsitektur, khususnya tentang hunian (Rumah). Silahkan kirimkan pertanyaan anda ke Email : hamdiel_st@yahoo.com. Atau anda juga bisa mengirim pertanyaan dalam bentuk surat ke alamat redaksi di Graha Pena Rakyat Kalbar Jalan Soekarno – Hatta Km 3,5 kode pos 78391. Telpon (0561) 768677 (hunting). Jawaban anda akan kami sampaikan pada edisi berikutnya.

Mendesain Pagar Agar Serasi di Rumah Minimalis, Mediteranian atau Etnik PERUMAHAN kelas menengah ke bawah umumnya tidak memasukkan pagar rumah sebagai pelengkap rumah. Alhasil, desain pagar harus diusahakan oleh pemilik rumah sesuai dengan seleranya. Sehingga Anda biasa melihat banyak perumahan tidak lagi memperlihatkan sebuah konsep awal yang jelas. Rumah dengan model dan tipe yang sama, mempunyai beragam model pagar warna-warni yang mendominasi pemandangan. Celakanya lagi, corak pagar itu tidak selalu cocok dengan tipe rumah, baik proporsi maupun coraknya. Hal yang sama terjadi juga dengan rumah kelas menengah atas. Walaupun pengembang menambahkan pagar pada

paket penjualan, umumnya pagar dibuat dari bahan ala kadarnya. Sehingga di kemudian hari, pemilik rumah harus mengganti pagar yang lebih sesuai dengan kebutuhan. Hasilnya pun setali tiga uang: banyak pagar yang dibuat tidak proporsional dan tidak sesuai dengan desain rumahnya. -Faktor Keamanan Pertimbangan utama dalam membuat pagar rumah adalah keamanan. Karena itu tinggi pagar acapkali mencerminkan situasi psikologis si empunya rumah, namun juga kondisi objektif keamanan di sekitarnya. Bila tingkat keamanan lebih diutamakan, orang cenderung mengabaikan proporsi serta aspek keserasian baik antara desain pagar dengan desain rumah maupun lingkungan sekitar. Ada kecenderungan faktor keamanan dan estetika dalam desain pagar adalah dua faktor yang berbanding terbalik. Semakin tinggi faktor

keamanan semakin diabaikanlah faktor keindahan dan keserasian pagar rumah. Padahal, sebagian besar dari kita mungkin lebih menginginkan rumah tanpa pagar alias rumah taman. Selain terasa lebih lega, aliran udara dan sinar matahari juga dapat lebih optimal. Namun situasi ini barangkali hanya dapat dinikmati segelintir orang, karena biaya pengamanan lingkungan mungkin jauh lebih mahal. Sebagaimana dirasakan oleh mereka yang tinggal di cluster atau kompleks perumahan taman. Idealnya tinggi pagar depan rumah adalah sekitar 1,5 meter atau 1/3 dari tinggi fasad rumah satu lantai. Kalau faktor keamanan menjadi pertimbangan sehingga pagar harus lebih tinggi, upayakan bahwa lewat pagar itu udara dan cahaya matahari tetap leluasa. -Serasikan Pagar dengan fasad rumah Untuk Anda yang sedang mencari insipirasi desain pagar. Faktor utama yang harus Anda perhatikan adalah aspek keserasian antara pagar dan tampak rumah. Pagar yang sedap di-

pandang mata adalah yang proporsinya tepat, semodel, seirama dengan desain rumah. Artinya, kalau rumah Anda mediteranian gunakan pagar yang senada, misalnya dengan mengekspos bata bali disertai lengkungan dengan warna cream. Atau kalau rumah etnik, maksimalkan pemanfaatan batu alam serta kayu. Keserasian itu didapat dari pemilihan warna yang senada, corak atau ornamen dari material yang sejenis. Jangan sampai terjadi pagar dan rumah seolah berebut perhatian sehingga keduanya malah kehilangan keindahan karena bertabrakan. -Pagar Rumah Minimalis Prinsip utama dari rumah minimalis adalah bermain dengan bentuk geometris yang simple yaitu bentuk garis vertikal dan hor-

isontal. Meskipun simple, permainan garis vertikal dan horisontal tetap dapat kelihatan indah dan tidak membosankan. Asalkan Anda tahu caranya dan berani membuat eksplorasi. Eksplorasi itu antara lain dapat dilakukan dengan penciptaan tekstur visual. Yaitu kesan tebal tipis, halus rata, yang timbul karena pola yang dibuat. Permainan bentuk geometris yang simple dan serasi dengan bentuk dan warna rumah, menghasilkan komposisi yang indah. -Material Pagar dan Green Design Pedagang atau pengrajin pagar rumah umumnya menyediakan material dan contoh desain yang terbatas. Pertimbangan mereka sederhana saja agar harganya dapat terjangkau dan pengerjaannya cepat. Padahal banyak material bangunan yang tersedia di sekeliling kita memungkinkan untuk berkreasi. Pemanfaatan satu jenis material yaitu bilah-bilah kayu, batapress dan batu alam yang didesain dengan simple justru menampilkan keindahannya sendiri. Dalam semua hal itu, corak yang simple, dengan satu jenis material saja yang diekspos, pilihan warna, disertai kesadaran untuk membuat desain tekstur visual yang berirama adalah kunci dari desain pagar yang menawan. Lihat gambar di samping Sumber: annahape.com


E

konomi Penerimaan Pajak Turun Rp 50 T RAKYAT KALBAR Minggu, 15 Juni 2014

15

Bocah SD ...........................dari halaman1 Ironisnya, aksi bejat keempat pencabul berinisial Ad, 16, Bk, 14, Fz, 14, dan Hr, 15, yang bergantian menikmati tubuh Rembulan itu, disaksikan tontonan tiga teman pelaku berinisial Ag, 14, Dn, 14, dan Hd, 14. Sial bagi Ag. Puas keempat temannya menjadikan Rembulan sebagai piala bergilir, Ag nyaris jadi sasaran amuk orangtua Rembulan, yang menangkap basah Ag saat membonceng Rembulan dengan mengendarai motor Honda Scoopy milik Fz. Takut dengan orangtua Rembulan, Ag lantas kabur meninggalkan motor milik Fz di kawasan Jalan Sirajd Salman, Kelurahan Air Putih, tempat dimana orangtua Rembulan memergoki Ag. Saat kepergok, Ag sebenarnya berniat hendak mengantar pulang Rembulan, Kamis dini hari sekitar pukul 04.00 Wita. Meski lepas dari kejaran orangtua Rembulan, namun Ag tak kembali ke kos. Lantaran tak kunjung kembali ke kos, membuat ketiga temannya ikut dikeler ke Mapolresta Samarinda. Pasalnya polisi dan orangtua Rembulan menggerebek Tempat Kejadian Perkara (TKP). Tiga remaja yakni Fz, Ag dan diamankan dan menjalani pemeriksaan, setelah orangtua Rembulan membuat laporan resmi. Khusus bagi Hd, polisi menyatakannya statusnya sebagai saksi. Awalnya yang bawa ke kamar kos kami si Bk. Katanya cewek itu (Rembulan, Red) pacarnya. Datangnya kemarin malam (Rabu (11/6) lalu, Red) sekitar habis magrib (pukul 19.00 Wita), kata Hd kepada Samarinda Pos (JPNN group). Setelah berkenalan dengan pelaku lain dan juga remaja yang tak ikut menggilir Rembulan, termasuk dengan Hd, terjadi pembicaraan yang mengarah pada kesepakatan keempat pelaku untuk berbuat mesum. Dan Rembulan dijadikan sebagai pelampiasannya. Saya tidak tahu apa saja yang mereka bicarakan, karena posisi saya sedang tidur. Baru sekitar pukul 01.00 Wita, tadi malam (Kamis (12/6) kemarin, Red), tiba-tiba saya dibangunkan dan diajak duduk di luar kamar kos, sedangkan cewek itu ditinggal di kamar, terang Hd. Maksud keempat pelaku yang menggilir Rembulan, sebenarnya sudah diketahui Hd yang menyatakan selama 2 minggu menyewa kamar kos tersebut sebesar Rp 500 ribu dengan cara urunan. Banyak remaja

putri yang sebelumnya sudah sering digarap penghuni kamar kos. Saya juga pernah, sama pacar saya. Tetapi malam itu saya tidak ikut-ikutan, karena saya ngantuk. Saya sempat melihat, awalnya yang masuk ke kamar Ad, setelah itu Bk, lalu Fz dan terakhir Hr. Mereka bergantian masuk lalu menutup pintu, yang saya ingat mereka cuma sekali bergantian masuk kamar, jelas Hd. Setelah keempat temannya puas melampiaskan hasrat pada Rembulan, Hd lantas kembali masuk ke dalam kamar dan menyasikan Rembulan lusuh karena kelelahan. Saya memang lihat tetapi saya tidak hiraukan dan kembali tidur. Barulah paginya, tiba-tiba polisi dan orangtua cewek itu datang, tutur Hd. Salah seorang pelaku yakni Fz, mengaku tergiur untuk menyetubuhi Rembulan, karena cuaca di TKP yang terasa dingin. Yang ajak pertama Hr. Tapi ceweknya katanya mau sama Ad. Cewek itu sebenarnya bukan pacar Bk, tetapi baru dikenal Bk dan juga kami. Karena mau diajak jalan sama Bk, maka diajak ke kamar kos kami, ucap Fz. Untuk melepaskan nafsunya, Fz tak perlu waktu lama. Dirinya yang dapat giliran ketiga, setelah Ad dan Bk, menyatakan hanya butuh waktu 3 menit untuk menyelesaikan tugasnya . Waktu saya main sama cewek itu, lampu sudah dalam keadaan mat i. Karena tidak melihat, saya tidak melihat apa cewek itu telanjang atau enggak. Setelah selesai, saya langsung keluar dan Hr masuk untuk ambil jatah, beber Fz sembari menundukkan kepala karena malu. Meski kepuasan didapat, namun Fz menyatakan rasa penyesalannya. Saya salah, saya minta maaf, kata Fz memelas.Kapolresta Samarinda Kombes Pol Antonius Wisnu Sutirta, melalui Wakasat Reskrim AKP Suryono mengatakan, untuk sementara polisi belum bisa memberikan keterangan banyak karena baik korban maupun dua pelaku dan seorang saksi masih menjalani pemeriksaan. Yang bisa saya sampaikan yakni membenarkan adanya laporan tersebut. Sementara korban kami visum dan pelaku serta saksi masih menjalani pemeriksaan, kata Suryono. Terkait hasil sementara pemeriksaan, juga belum bisa dibeberkan karena pemeriksaan masih berlangsung. (jpnn)

Curi Motor......................dari halaman1 pemeriksaan petugas di Mapolres Bireuen, Jumat (13/6). Kepada wartawan, pelaku mengaku, awalnya dia hanya ingin sepeda motor F yang ditudingnya menjadi penyebab istrinya kabur dari rumah. Dia itu mengguna-guna istri saya hingga kabur dari dan pulang ke rumah orang tuanya, tukas Bustami. Lebih lanjut dikatakan Bustami, saat dia memasuki rumah korban dia melewati kamar sang bocah yang saat itu roknya tersingkap. Niat awal hanya ingin mengambil motor, namun godaan setan membuatnya memasuki kamar dan mencabuli sang bocah. Dia sempat membekap dan mengancam akan bertindak kasar jika si bocah menjerit. Usai pencabulan, niat awal kemudian dilanjutkan Bahtiar dengan menyeret motor Scoopy milik korban

keluar rumah. Namun saat itu dia melihat ada warga akan melintas dan karenanya motor di dorong ke semaksemak untuk disembunyikan. Namun kecurigaan warga tak dapat disembunyikan yang mengetahui adanya pencurian. Masyarakat bertambah murka saat mengetahui, anak bocah juga menjadi korban pencabulan. Kasatreskrim Polres Bireuen AKP Jatmiko,SH melalui Banit PPA Satreskrim Bripda Tamam Ansari membenarkanya pihaknya membekuk tersangka atas pelaporan warga. Selain kasus pencurian motor juga dijerat kasus pencabulan anak-anak. Tersangka pagi tadi diamankan. Untuk korban belum kita mintai keterangan. Sedangkan anak korban mengalami trauma, untuk pemeriksaan kita datangkan psikolog, terang Tamam. (jpnn)

DJP Siapkan Satuan Khusus JAKARTA - Pemerintah berjanji akan lebih tegas dalam penegakan hukum atau law enforcement di sektor pajak. Salah satu langkah konkretnya adalah melalui rencana pembentukan satuan pengawas pajak. Wakil Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengatakan, saat ini tingkat kepatuhan wajib pajak di Indonesia masih belum optimal. Karena itu, selain melalui imbauan atau persuasif, perlu juga langkah yang lebih tegas. Jadi perlu petugas untuk menekan supaya orang taat membayar pajak. Kalau di Amerika (Serikat) seperti polisi pajak, ujarnya di Gedung DPR kemarin (12/6). Menurut Bambang, polisi pajak diperlukan untuk mendorong tingkat partisipasi wajib pajak. Apalagi, tax ratio di Indonesia masih tergolong rendah karena hanya ada di kisaran 12 persen terhadap produk domestik bruto (PDB). Penegakan hukum sangat penting untuk mendorong intensifikasi dan ekstensifikasi, katanya. Bambang menyebut, satuan polisi pajak tersebut tidak akan diambil dari Polri. Sebab, polisi pajak harus memiliki keahlian khusus di bidang perpajakan, terutama dari sisi peraturan pajak. Karena itu, harus ada personel khusus yang benar-benar mengerti seluk beluk perpajakan, ucapnya.

Dirjen Pajak Kementerian Keuangan Fuad Rahmany mengatakan, tantangan penerimaan pajak tahun ini lebih berat. Secara rinci, ada enam faktor penyebab penurunan penerimaan pajak. Pertama perbandingan basis perhitungan dengan tahun lalu, khususnya untuk wajib pajak badan. Kedua adalah pertumbuhan ekonomi yang lebih rendah dari 6 persen ke 5,5 persen. Ketiga adalah pertumbuhan sektoral yang turun, terutama properti, pertambangan, dan perkebunan. Jadi antara yang kedua dan ketiga itu beriringan. Pertumbuhan ekonomi terkoreksi maka ada sektor yang turun. Parahnya itu ada pada pertambangan dan

perkebunan, beber Fuad. Keempat adalah penurunan ekspor, terutama ke sejumlah pasar utama seperti Tiongkok dan Amerika Serikat. Kelima adalah PBB migas yang turun dan perubahan kebijakan pengenaan PBB migas atas kegiatan eksplorasi yang dibatasi hanya pada area on-shore dan off-shore yang dimanfaatkan. Keenam adalah depresiasi nilai tukar rupiah. Ini ada faktor positifnya pada PPN impor dan PPh 22 impor, sebutnya. Karena itulah, pemerintah dalam pembahasan APBN Perubahan 2014 mengusulkan penurunan target penerimaan dari Rp 1.110,1 triliun menjadi Rp 1.059,7 triliun. Kata Fuad, sebenarnya potensi penurunan

Kredit Perbankan Melambat JAKARTA - Bank Indonesia (BI) terus berupaya menekan pertumbuhan kredit perbankan agar membatasi laju importasi. Merujuk data terbaru, otoritas moneter itu mencatat pertumbuhan kredit kepada sektor swasta pada April 2014 melambat ke level 18,5 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu (year on year/yoy). Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI Tirta Segara mengatakan, angka tersebut jauh lebih rendah dibandingkan pertumbuhan pada Maret 2014 yang masih 19,1 persen

(yoy). Perlambatann tersebut sejalan dengan proses penyesuaian dalam perekonomian, ungkapnya kemarin (12/6). Seperti diwartakan, BI sempat khawatir terhadap perbankan yang terlalu agresif berbisnis dengan mempertahankan pertumbuhan kredit di level tinggi. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pun mengakui masih ada beberapa bank yang target pertumbuhan kreditnya agresif. Namun, OJK telah meminta bank-bank tersebut merevisi rencana bisnisnya. Saat ini, OJK merevisi

target kredit industri perbankan pada level 16,9 persen. Hal itu sudah masuk ke dalam target BI yang berada pada kisaran 15-17 persen. Kami terus berkoordinasi dengan OJK agar kredit ke depan dapat menopang pertumbuhan ekonomi ke arah yang lebih sehat dan seimbang, ujarnya. Secara keseluruhan, lanjut Tirta, stabilitas sistem keuangan masih terjaga dengan baik. Ketahanan sistem perbankan dan kinerja pasar keuangan saling menopang, paparnya. Sementara itu, tekanan

pajak tahun ini mencapai Rp 109,9 triliun.Namun, Ditjen Pajak lantas melakukan extra effort atau upaya ekstra sehingga berpotensi mendapatkan tambahan penerimaan Rp 59,5 triliun. Total penurunan pajaknya menjadi hanya Rp 50,4 triliun, katanya. Apa strategi Ditjen Pajak untuk menggenjot penerimaan? Fuad menyebut, selain melanjutkan intensifikasi di sektor properti, terutama melalui perhitungan pajak pertambahan nilai (PPN) berdasar nilai riil transaksi, pihaknya juga akan menjangkau dua sektor lain yang sudah lama diincar.Yakni pertambangan dan perkebunan, khususnya kelapa sawit. Itu tiga sektor yang menjadi fokus kami, ucapnya. (owi/oki)

pada sektor perbankan Indonesia menjadi sorotan Fitch Ratings. Direktur Senior Fitch Ratings ASEAN Ambreesh Srivastava mengatakan, perlambatan laju pertumbuhan ekonomi Indonesia bakal memberikan tekanan yang lebih berat pada kualitas kredit dan profitabilitas perbankan. Secara sektoral, perbankan Indonesia dalam outlook negatif, ujarnya dalam laporan Fitch terkait perbankan di kawasan ASEAN kemarin (12/6). Menurut Ambreesh, perekonomian dan perbankan Indonesia sebenarnya sudah dalam posisi tertekan sejak semester II 2013. Terutama akibat kenaikan

suku bunga dan depresiasi nilai tukar rupiah. Namun, besarnya laba perbankan Indonesia dalam beberapa tahun terakhir bisa menjadi peredam tekanan tersebut. Meski outlook sektornya negatif, namun kinerja bank-bank besar masih akan stabil, katanya. Terkait sektor perbankan ASEAN, Ambreesh menyebut pada umumnya juga berada dalam tekanan dan memiliki outlook negatif dan berpotensi menurunkan rating. Hanya perbankan Singapura, Malaysia, dan Filipina yang cukup solid dan dalam outlook stabil, sebutnya.(gal/owi)

Kayu Agatis ..............................................................................................................................................................dari halaman1 barang-barang tersebut di Pelabuhan Dwikora Pontianak, kata Arief. Arief mengaku, pemilik kayu yang dikemas dalam kontainer itu berinisial MAA, beralamat Jalan Tanjung Raya II, Kompleks Bali Lestari Blok K Nomor 2 Pontianak Timur. Kapolda tidak menyebutkan nama lengkap pemilik kayu tersebut. Dikatakannya, ratusan kubik kayu tersebut rencananya akan di ekspor ke Cina. Setelah dilakukan pemeriksaan, dokumen tidak

sesuai dengan barang yang dimuat, tegas Arief. Tindak pidana yang dilanggar atas ekspor kayu ke negara Republik Rakyat Cina (RRC) tersebut, mengacu pada Undang-Undang nomor 18 tahun 2013 ayat 4, tentang pencegahan dan pemberantasan perusakaan hutan. Kemudian Peraturan Menteri Kehutanan (Permenhut) nomor P.55/ Menhut-II/2006 pasal 39 dan pasal 50, serta Permendag nomor 2/M-DAG/PER/II 2006 (kayu bulat kecil jenis Agatis

tidak masuk dalam ketentuan ekspor produk industri kehutanan). Polda Kalbar sudah memasang garis polisi di lokasi penangkapan dan memeriksa saksi-saksi. Kami juga akan berkoordinasi dengan Dinas Kehutanan, ujarnya. Sebelumnya digerebek, kayu Gaharu sudah terlihat sejak pukul 15.00, Jumat (13/6). Kontainer tempat tumpukan kayu Gaharu tersebut bernomor Fciu 4982797. Sekitar pukul 23.00, penggerebekan dilakukan. Kayu

Gaharu sebanyak satu kontainer yang terparkir di aera 03, dipindahkan ke area 02 Pelabuhan Dwikora Pontianak. Berdasarkan informasi yang didapat di lapangan, saat dilakukan penggerebekan, sopir tronton pembawa kayu Gaharu melarikan diri. Saat itu salah seorang petugas Pelabuhan Dwikora Pontianak melihat penggerebekan yang dilakukan kepolisian. Saya melihat ramai polisi tadi malam. Rata-rata meng-

gunakan baju biasa, bukan baju dinas, ungkap petugas Pelabuhan Dwikora Pontianak. Menurut petugas pelabuhan yang enggan disebutkan namanya itu, penangkapan yang dilakukan begitu cepat. Kontainer beserta mobil langsung dipindahkan area 02. Sepertinya si dari KP3L yang menangkap tadi malam itu, ungkapnya lagi. Laporan: Syamsul Arifin Editor: Hamka Saptono

Tewas Dikeroyok ...........................................................................................................................................dari halaman1 hendak pulang ke rumah usai membesuk saudaranya yang menjalani perawatan medis di RSUD Arjawinangun, Kabupaten Cirebon. Sesampainya di Desa Tegalkarang yang tidak jauh dari pintu keluar tol Palikanci, keduanya turun dari angkutan pedesaan.

Karena kehabisan uang dan harus melanjutkan perjalanan, mereka pun nekat menumpang (ngompreng) sebuah truk semen. Ketika mobil itu berhenti di pengkolan pertigaan lampu merah Palimanan, datang sekelompok anak punk berjumlah sekitar

10 orang ikut naik ke atas truk tersebut. Saat mobil itu melanjutkan perjalanan menuju arah Weru, anakanak punk memalak kedua korban. Karena sudah kehabisan uang, mereka (kedua korban) tidak bisa memAenuhi permintaan anak-anak punk

itu. Kesal, 10 orang anak punk langsung mengeroyok dan menganiaya kedua korban di atas truk semen hingga Irvansah tewas seketika. Sedangkan Goni, mengalami luka-luka. Kapolres Cirebon Kabupaten AKBP Irman Sugema SIK SH melalui Kapolsek

Kalangenan AKP Gunawan mengaku masih melakukan penyelidikan. Kami masih melakukan pengembangan dan penyelidikan di lapangan. Doakan saja kami berhasil mengungkap kasus ini dan menangkap para pelakunya, katanya. (jpnn)

Belanja di ......................................................................................................................................................................dari halaman1 Selesai belanja, saya bayar ke kasir. Rupanya minyak goreng tidak bisa dibeli sebanyak 5 liter, melainkan hanya boleh 2 liter. Akhirnya saya batalkan pembelian minyak goreng itu. Namun anehnya kasir tidak mau memberikan struck apa yang sudah saya bayar dan tanda tangan tadi, ungkapnya. Dirinya pun berang atas tidak diberikan struck belanja

tersebut oleh kasir. Apalagi itu hak dari konsumen. Sempat cekcok mulut, bahkan sampai debat panjang hingga berlangsung sampai 1 jam. Akhirnya struck saya dikembalikan ketika ada supervisor-nya, jelas Bahtiar. Setelah pulang dan mengecek struck pembayaran, anehnya ada sejumlah item yang tercatat double. Padahal barang yang

dibeli tidak double. Sampai di rumah, saya melihat struck yang diberikan tadi, ternyata ada item double. Sehingga harus bayar dua kali lipat, padahal jumlah barangnya satu item saja. Sehingga pembayaran harus dibayar Rp.300.000 lebih, padahal tidak segitu yang harus saya bayar, kesal Bahtiar. Merasa ditipu dan tidak dilayani dengan baik, akh-

irnya Bahtiar kembali lagi ke Supermarket Robinson Ramayana dan mengembalikan sejumlah item yang dibelinya. Kemudian dia meminta uang yang sudah dibayarnya dikembalikan. Saya minta kembalikan uang saya, karena saya ingin mengembalikan semua yang sudah saya beli tadi malam, ujarnya. Permintaannya itu pun

diindahkan Budi selaku penanggungjawab Supermarket Robinson Ramayana. Bahkan Budi mengakui bahwa kesalahan itu ada di pihaknya, seharusnya itu tidak double. Namun Budi enggan dikonfirmasi, bahkan saat hendak direkam omongannya, dia tidak mau. Budi juga tidak mau gambar wajahnya dijepret. (sul)

Banyak Lapak .......................................................................................................................................................dari halaman1 kolok-kolok. Karena bandarnya itu, kalau ada polisi datang, cukup masukan lapaknya ke dalam tas, tinggal dilipat-dilipat saja. Habis itu santai seperti tak ada masalah, ungkap Ilham. Taman Alun-Alun Kapuas seperti merupakan tempat terselubung untuk melakukan tindak pidana perjudian. Anggota Komisi C DPRD Kota Pontianak, HM Fauzi SSos berang, lantaran bandar judi bisa seenaknya membuka lapak kolok-kolok di tempat umum. Kalau di tempat umum saja mereka tidak takut,

apalagi di dalam rumah atau tempat tertutup. Kita minta kepolisian segera menangkap dan memproses perjudian kolok-kolok tersebut, tegas Fauzi. Menurut Fauzi, aktivitas perjudian di sana, bukan hanya sekedar pelanggaran hukum, tetapi sudah penghinaan terhadap beberapa kantor lembaga negara yang dekat dengan Taman Alun-Alun Kapuas, seperti Kantorwali Kota Pontianak, POM DAM TNI dan KP3L. Walikota harus menegur keras Satpol PP yang diberi tugas untuk melakukan

pengawasan di area alunalun tersebut, karena untuk pengawasan tempat wisata, tanggungjawab Pemkot, ungkap Fauzi. Fauzi meminta pimpinan kepolisian di Kota Pontianak untuk menangkap bandar judi yang berkeliaran di Alun-Alun Kapuas. Termasuk oknum polisi yang membekingi. Berdasarkan pemberitaan sebelumnya, perjudian di sana, ketika hendak ditangkap, kerap kali bocor. Bayangkan saja di Kota Pontianak ini, di tempat terbuka saja (Alun-Alun Kapuas) aktivitas perjudian

terjadi. Apalagi di tempat tertutup. Diharapkan polisi jangan tutup mata, dan yang membocorkan harap ditindak tegas, kesal Fauzi. Jangankan perjudian kolok-kolok, permainan ketangkasan saja tidak diperbolehkan di Alun-Alun Kapuas. Karena mengandung unsur-unsur tindak pidana perjudian, yakni bersifat untung-untungan. Ini harus segera ditindak, bandar maupun yang membekingi di sana (perjudian di Taman Alun-Alun Kapuas, red), karena bukan hanya orang dewasa yang datang

ke sana, melainkan banyak anak-anak juga. Tentunya ini bisa membahayakan bagi perkembangan psikologis anak, tegas Fauzi. Kapolda Kalbar Brigjen Pol Arief Sulystianto ketika melakukan analisa dan evaluasi (Anev) Kamtibmas di hadapan jajarannya se Kalbar, menegaskan aktivitas perjudian harus diberantas. Aktivitas perjudian harus diberantas, apapun bentuknya. Karena negara ini sangat tidak mentoleransi yang namanya perjudian, bahkan merupakan atensi Bapak Kapolri, tegasnya. (sul)


Rakyat Kalbar Minggu, 15 Juni 2014

ANGEL PIETERS

Ngecengin Cowok Keren EUFORIA pertandingan Piala Dunia 2014 juga dirasakan para selebriti tanah air. Salah satunya penyanyi muda berbakat yang mulai beranjak remaja, Angel Pieters. Menurutnya, karena pemain bola

kebanyakan cowok ganteng, ia bisa sekalian ngecengin cowok keren di tv. Perempuan yang memiliki nama lengkap Angelica Martha Pieters itu enggan melewatkan laga perdana. Dia pun rela begadang untuk menyaksikan jagoannya beraksi di lapangan hijau. Aku jagokan Brazil lah, kata Angel seperti dilansir dari Indopos, Sabtu (14/6). Sejak kecil Angel mengaku suka nonton pertandingan sepakbola. Bahkan, ada beberapa nama yang sampai saat ini menjadi idolanya. Diantaranya, Ronaldo, Rivaldo, Roberto Carlos, dan penjaga gawang

Teaffarel. Hanya saja, pelantun tembang Cinta untuk Mama itu tidak semaniak teman-temanya prianya. Gue memang bukan maniak bola, tapi kalau nama-namanya gue tahu. Karena kalau event besar gue pasti nggak pernah lewatin. Apalagi pas Brazil yang berlaga, jelas mantan penyanyi cilik itu. Rupanya, salah satu magnet kenapa dirinya tertarik menonton laga lapangan hijau, karena ketampanan para pemain bolanya. Itu salah satu faktor yang membuat dirinya betah di depan televisi. Mereka memang ganteng-ganteng, jadi kalau nonton kita bisa rame-rame

ngecengin cowok-cowok keren di tv. Apalagi kalau nggak gol, papar perempuan kelahiran Jakarta, 15 Agustus 1997 itu. Nah, untuk menyaksikan pertandingan tersebut, putri pasangan Patria Hano Pieters dan Rika Satrina Pieters itu memilih untuk nonton rame-rame. Beruntung, keluarganya termasuk hobi bola. Kalau lagi nonton bareng itu seru banget. Kadang dari rumah sudah pakai baju seperti suporter mereka. Mulai dari atasan sampai bawahan pakai kostum tim mereka hijau kuning, katanya, lantas tertawa. (idp)

VANESSA ANGEL

MESKI sebelumnya mengelak, akhirnya artis Vanessa Angel pun mengakui kedekatannya dengan cucu proklamator Soekarno, Didi Mahardika. Mengaku baru pacaran, mantan pacar Dwi Andika itu sudah terlihat lengket dan bergandengan tangan dengan kekasih barunya itu. Kehadirannya pun disebut sebagai orang ketiga dalam pecahnya hubungan Didi dengan Jane Shalimar. Namun Vanessa menanggapi itu dengan santai. Dia tetap bersikeras bahwa dirinya bertemu Didi saat status keduanya sama-sama single. Bahkan, Vanessa pun mengaku tidak keberatan

dengan status duda yang disandang Didi. Nggak, saya nggak keberatan. Kan yang tahu saya, kata Vanessa seperti dilansir dari Indopos, Sabtu (14/6). Di mata Vanessa, Didi punya banyak kelebihan. Karena itulah dia merasa nyaman didekati oleh mantan kekasih Jane Shalimar itu. Mas Didi baik, perhatian, dewasa, nggak banyak drama juga, apa adanya. Simpel pokoknya, baik, pujinya. Artis kelahiran Jakarta, 21 Desember 1993 ini pertama kali bermain di sinetron Cinta Intan berperan sebagai Sandra tahun 2008. Selesai dengan sinetron perdananya, Vanessa sempat vakum beberapa waktu dalam

dunia sinetron yang menuntutnya untuk bekerja sangat keras. Sebagai gantinya, ia menjajal peruntungan di dunia musik. Tahun 2011, bersama dengan pesinetron Nicky Tirta, Vanessa menyanyikan sebuah lagu berjudul Indah Cintaku yang dibawakannya secara duet. Single ini sempat hit di pasaran, namun tak lama kemudian popularitasnya sedikit tenggelam. Kemudian tahun 2012, Vanessa kembali lagi mengasah kemampuan aktingnya dengan membintangi lagi sebuah judul sinetron, yaitu Kutukan Cinta. Sebelumnya, ia juga sempat membintangi beberapa judul FTV. Kehidupan cinta Vanessa Angel sangatlah menarik untuk diulik. Dalam beberapa berita hiburan, ia kerap diberitakan gonta - ganti pacar. Ia

pernah menjalin cinta dengan Dwi Andhika (model, presenter), Mandala Shoji (presenter), Patrick Tumewu (penyanyi), Ruben Onsu (presenter, penyanyi), Nicky Tirta (pesinetron, penyanyi, model), dan yang terakhir adalah Santiago Lalondy. Bahakan ia sempat diberitakan menjalin hubungan kembali dengan Dwi Andhika, sebelum akhirnya bersama Didi Mahardika. (idp)

KRISDAYANTI

SOPHIA MUELLER

Jadi Pembicaraan

Keluarga KEDEKATAN vokalis grup musik Noah, Ariel bersama Sophia Mueller tidak hanya menjadi bahan pembicaraan di media. Di lingkungan keluarga, mereka pun sering menjadi tema pembicaraan yang menarik. Apalagi, dengan semakin dekatnya hubungan mereka yang selalu ada di media, keluarganya berharap mereka bisa dipersatukan dalam sebuah pernikahan. Ya Allah, orangnya anggun, santun, wah ngayomin. Mudah-mudahan lah. Mohon doanya, ujar sang ayah, Nazmul Irphan. Keluarga Ariel mengaku semakin mengenal sosok Sofie̶panggilan akrab Sophia Mueller. Sebelumnya, Ariel bersama Sofie telah menjadi sahabat sejak lama. Irphan pun membenarkan, Ariel sering mengajak mantan istri Indra Lesmana dan Michael Vilareal itu berkunjung ke rumahnya. Ya, pernah lah dibawa ke rumah berkenalan. Malahan, beberapa kali. Namanya kalau untuk kebaikan kan nggak ada yang melarang, jelasnya. Hanya saja, Irphan tidak bisa berharap banyak. Semuanya diserahkan kepada putranya dan Yang di Atas. Apapun keinginanya, itu hanya sekedar doa. Jika pun terwujud dirinya bisa mengucap

syukur. Sebagai orangtua, untuk kebahagiaan anaknya selalu mengharap yang terbaik. Semoga semuanya lancar, harapnya. Yang semakin membuat Irphan bangga adalah, Ariel berencana menunaikan ibadah umrah bersama keluarga. Kabarnya Sofie akan turut serta dalam perjalanan spiritual itu. Namun saat dikonfirmasi tentang keikutsertaan Sofie, Irphan masih merahasiakannya. Lewat ujung telepon dia hanya bisa tertawa bahagia. Ohh..hahahaha nanti itu, baru rencana. Tapi kan masih nanti, baru rencana, kilah Irphan. Jika tidak ada aral melintang, rencananya Ariel beserta keluarga akan bertolak ke tanah suci setelah Hari Raya Lebaran tahun ini, yakni sekitar September. Irphan meminta doa agar rencana itu dapat berjalan dengan lancar. Ancer-ancernya mungkin. Mohon doa restunya saja, pungkasnya. (idp)

Tak Malu Nyanyi Dangdut DIVA pop Indonesia, Krisdayanti mengaku tak malu menyanyikan lagu dangdut. Bahkan, dirinya mengaku termasuk pecinta musik dangdut. Hal itu dibuktikannya saat perhelatan Indonesia Dangdut Awards (IDA) 2014 di Jakarta, Rabu (11/6) lalu. Dia yang mendapat kehormatan sebagai pembuka ajang penganugerahan musik dangdut perdana itu pun berkolaborasi dengan penyanyi rock Judika. Keduanya membawakan dengan apik lagu dangdut Oplosan. Sebelumnya, wanita yang akrab disapa KD itu lebih dulu membuka dengan lagu milik Rhoma Irama berjudul Penasaran. Saya bangga bawain lagu Oplosan yang sedang hits. Apalagi dijodohkan (duet) dengan penyanyi pop (Judika). Kami tidak ada kesulitan dengan bahasa Jawa dan Batak, kata KD seperti dilansir dari Indopos, Sabtu (14/6). Adik kandung Yuni Shara itu pun memberikan selamat kepada semua penyanyi dangdut yang masuk dalam nominasi IDA 2014. Kebintangannya (dangdut) sudah mulai naik. Hampir empat tahun lalu kurang terdengar, namun roda berputar. Dangdut akan muncul dengan baik, tuturnya. (idp)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.