Wonogiri City in Colours

Page 1

th Ke tan Hu

KOTA WONOGIRI

Gu

nun

gG

and

ul

u

A. GAMBARAN UMUM

Kota Wonogiri terletak di sebelah utara Waduk Gajah Mungkur atau secara administratif terletak di Kecamatan Wonogiri, Kabupaten Wonogiri, Provinsi Jawa Tengah. Kota ini merupakan kota fungsional, merupakan ibukota Kabupaten Wonogiri yang terdiri dari 6 kelurahan yaitu Kelurahan Wuryorejo, Kelurahan Giritirto, Kelurahan Giripurwo, Kelurahan Giriwono, Kelurahan Wonokarto, dan Kelurahan Wonoboyo. Luas wilayah Kota Wonogiri yaitu 1222,42 Ha dengan jumlah penduduk 45.779 jiwa.

B. PROFIL NO

DESA/KELURAHAN

TINGGIWILAYAH(DPL)

1

WURYOREJO

200

2

WONOBOYO

144

3

GIRIPURWO

144

4

GIRITIRTO

141

5

GIRIWONO

144

6

WONOKARTO

150 Sumber : Wonogiri Dalam Angka

Kota di Bawah Kaki Gunung Gandul yang Bergelombang


I am

URBAN PLANNER tan Hu

KOTA

Gu

nun

gG

and

ul

thu

Ke

WONOGIRI


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.