FAJAR BALI
FAJAR BALI
minggu, 4 AGUSTUS 2013 | TAHUN XIV
Minggu
Harga Eceran Rp. 3.000,-
Berani Adakan Diskusi,
Gubernur Dipuji Pastika: Jangan Ada Demo Lagi, Datang Baik-baik ke Saya Daripada mengendap-endap, main petak umpet, begitu juga berkoar serak di jalanan, Gubernur Bali Made Mangku Pastika memilih membuka diskusi publik dalam menanggapi rencana reklamasi Teluk Benoa yang gencar diributkan beberapa kalangan. Oleh beberapa peserta diskusi, upaya gubernur ini dikatakan sungguh berani.
FB/IST
Seluruh elemen masyarakat Bali terlihat sangat antusias mengikuti diskusi membahas soal rencana reklamasi Teluk Benoa. Banyak peserta memuji keberanian Gubernur Bali dalam menggelar diskusi ini untuk mencari titik terang persoalan reklamasi yang nyaris digiring tanpa arah yang jelas.
Dewan Minta Lanjutkan Kajian Reklamasi Teluk Benoa 014/VI/FB/KTR
DENPASAR-Fajar Bali Pada hari Sabtu (3/8) kemarin gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali mendadak sesak. Masyarakat dari berbagai eksponen menyeruak memenuhi tiap sudut gedung. Saking padatnya, sampai ada peserta yang mengikuti diskusi lewat beberapa monitor di luar. Pada titik ini terlihat betapa besarnya antusiasme berbagai elemen masyarakat Bali – baik yang pro maupun kontra – dalam mengikuti diskusi soal reklamasi Teluk Benoa yang heboh
DENPASAR-Fajar Bali Kalangan DPRD Bali mendukung agar feasibility study (FS) yang lebih komprehensif terhadap rencana reklamasi Teluk Benoa tetap dilanjutkan. Hal tersebut perlu dilakukan untuk mengetahui apakah reklamasi layak atau tidak untuk dilakukan. Harapan tersebut disampaikan Wakil Ketua DPRD Bali Ketut Suwandi dan Ketua Komisi I Made Arjaya dalam diskusi terbuka tentang rencana Reklamasi Teluk Benoa di Wiswa Sabha Utama Kantor Gubernur Bali, Sabtu (3/8). Suwandi minta agar semua pihak tidak berandai-andai tentang dampak reklamasi jika itu nantinya dilaksanakan.
Made Arjaya
ke hal. 11
POLITIK
ke hal. 11
Bali Permata Tours TIRTAYATRA KE INDIA
BRKT: MARET, APRIL, JUNI, AGUSTUS, SEPTEMBER SINGAPORE - MALAYSIA 4H/3M AUSTRALIA, JEPANG, KOREA, VIETNAM
SINGAPORE 3 H/2M GUNUNGSALAK 2H/1M BANGKOK-PATTAYA 4H/3M JOGYAKARTA 3H/2M HONGKONG 4H/3M BEIJING 4H/3M KUTAI 3H/2M PAKET TOUR KE KAPAL PESIAR - CARIBBEAN CRUISE - HOLLAND AMERICA LINE
BOOKING TICKET PESAWAT & HOTEL
HUB: 0361-7807850 / 7426100, 0361-264915, 08123900846, KETUT SUDIARSA, SE 026/VI/FB/W-020
ke hal. 11
FB/DOK
Ketut Suwandi
FB/DOK
Hercules Terancam 20 Tahun Penjara
Gerindra Bali Yakin Raih 3 Kursi DPR RI DENPASAR-Fajar Bali Ketua DPD Gerindra Bali, Ida Bagus Putu Sukarta yakin bahwa Gerindra Bali dapat meraih 3 kursi untuk DPR RI. Hal ini dikatakan IB Sukarta, Sabtu (3/8) kemarin di Wiswa Sabha Denpasar. Sukarta lantas menyebut nama seperti AA Bagus Jelantik yang inkumben, FB/IST Ray Yusha (Singaraja) Ida Bagus Putu Sukarta dan Made Jayantara (Denpasar). “Ketiga nama tersebut memiliki elektabilitas, saya harap semuanya bisa jadi selain 6 kandidat lainnya,” terang Sukarta. Sukarta juga mengatakan bahwa besarnya animo masyarakat terhadap Gerindra tidak terlepas dari hasil survei National Leadership Center (NLC) yang mencatatkan Prabowo Subianto dengan 35% di urutan pertama disusul Megawati Soekarno Putri sebanyak 20%. Sukarta membeber survei yang dilakukan pertengahan Januari 2013 dilaksanakan secara acak dengan responden calon pemilih di 31 provinsi. Tokoh Partai Golkar Jusuf Kalla berada di urutan ketiga (12%) jauh di atas Ketum Golkar Aburizal Bakrie yang hanya 7% dan diperkirakan sulit beranjak naik
diributkan. Ini juga menunjukkan ‘kejantanan’ gubernur Bali dalam mengedepankan pemerintahan yang transparan dan terbuka kepada masyarakat. Mungkin, ini satu-satunya gubernur milik Bali yang selalu berani mengadakan diskusi publik dan siap berdebat untuk mencari jalan terbaik. Dalam diskusi itu, hadir juga beberapa tokoh penting seperti Pangdam IX Udayana, Kapolda Bali, Wakil Ketua DPRD Bali, seluruh jajaran SKPD Pem-
FB/IST
Lanud Ngurah Rai Siap Amankan Kawasan Bandara MANGUPURA-Fajar Bali Dalam rangka pengamanan arus mudik Lebaran melalui Bandara Internasional Ngurah Rai Bali, Pangkalan Angkatan Udara (Lanud) Ngurah Rai siap amankan bandara. Personil TNI
Angkatan Udara bergabung menjadi Tim Gabungan yang bertugas di Posko Terpadu bersama instansi lainnya. “Yang paling pertama diantisipasi ini adalah pengamanan jelang Lebaran. Arus mudik dan balik mela-
lui Bandara harus berjalan lancar. Bagaimanapun, Bali harus aman,” kata Komandan Pangkalan Angkatan Udara Ngurah Rai Bali, Kolonel Penerbang Sugiharto Prapto Waluyo, saat
ke hal. 11
Hindari Aksi ‘Konyol’ yang Bisa Kacaukan APEC Madra: Demo Bukan Karakter Orang Bali Ternyata tak banyak orang yang sepakat dengan aksi demo yang marak belakangan ini. Karena aksi itu dianggap bisa mencederai keamanan Bali. Bahkan Kepala LPD Kedonganan menyebut demo bukan karakter orang Bali. DENPASAR - Fajar Bali Tak dipungkiri memang bahwa pelaksanaan KTT Asia Pasific Economic Cooperation (APEC) memberikan impact yang luar biasa untuk Bali khususnya sektor ekonomi dan pariwisata. Perhelatan akbar yang diselenggarakan di Nusa Dua, Badung pada 1 - 8 Oktober 2013 mendatang tersebut dipercaya membawa devisa yang besar
I Ketut Madra
FB/RONY
dan tentunya hal ini bisa dinikmati masyarakat sekitar. Kepala Lembaga Perkreditan Desa (LPD) Desa Adat Kedonganan yang no-
tabene tak jauh dari arena pelaksanaan event internasional tersebut menilai, pelaksanaan KTT APEC tentu memberi imbas ke daerah - daerah dimana event tersebut diselenggarakan. “Dalam event itu banyak pemimpin negara - negara di dunia datang beserta delegasi mereka yang jumlahnya ribuan. Tentu dari sektor ekonomi, masyarakat di sekitar kawasan pelaksanaan terkena imbasnya,” jelas Madra saat di temui di ruang kerjanya Sabtu kemarin (3/8). Madra melanjutkan, secara logika KTT APEC sangat bermanfaat dari sektor perekonomian, terutama yang ada di lingkaran kawasan Nusa Dua. “Di kawasan Nusa Dua dan sekitarnya kan banyak usaha - usaha kecil yang
ke hal. 11
JAKARTA-Fajar Bali Dengan dijerat pasal pencucian uang, Hercules Rozario Marshall terancam penjara hingga 20 tahun. Jauh lebih lama daripada masa penahanan kasus sebelumnya. “Selama ini, premanisme hanya dijerat dengan pasal-pasal yang tercantum di dalam KUHP. Praktik pencucian uang yang FB/IST dilakukan Hercules akan kami evaluasi lebih lanjut, Hercules Rozario Marshall berikut aset-aset miliknya, supaya bisa kami pidanakan sesuai hukum yang berlaku,” ujar Kapolrestro Jakarta Barat Komisaris Besar Fadil Imran, Sabtu (3/8). Menurut Fadil, dari hasil penyelidikan, Hercules memeras korbannya, lalu mengaburkan asal-usul harta benda tersebut. Dengan tindakan itu, menurut Fadil, Hercules sudah bisa disebut melakukan pencucian uang. ke hal. 11
Pak Gubernur UMKM Perlu Bantuan Modal Program Gubernur Bali memang diakui dapat membantu rakyat secara keseluruhan. Hanya saja ada program yang kurang sosialisasi sampai ke masyarakat bawah. Sehingga banyak FB/BAGUS juga masyarakat Bali Nyoman Yasa yang tidak mengetahui keberadaan program pro rakyat tersebut. Salah satu program itu adalah Jaminan ke hal. 11
001/VI/FB/BGS
ONLINE: www.fajarbali.com
join facebook.com/fajar.bali