Niat Baik Tak Selalu Berujung Baik
Modus mempersulit penarikan kertas berstempel
(sertifikatred)
dengan penguatan sebagai
salah satu syarat wisuda
ataupun lainnya menjadikan
mahasiswa semakin
hari semakin jenuh. Malapetaka
ini terjadi diantara kerumunan
mahasiswa yang
intelektual, kaum-kaum terdidik
yang harusnya bisa
memberikan pencerdasan
bagi mahasiswa lainnya. Alihalih
menjadikan selembar
kertas sebagai alat penarik
peminat kegiatan, toh jadinya
selama bertahun-tahun harus
tumbang juga. Tapi karena
sudah membudaya sejak
tahun-tahun sebelumnya,
organisasi dipertaruhkan harkat
dan martabatnya.
Mahasiswa umum tak
hanya tinggal diam, nyatanya
mereka sadar akan pembodohan
yang telah dilakukan
pada dirinya. Kini mereka
merengek mulai bangkit walau
hanya sebagian yang mau
untuk menuntut keadilan, tapi
mereka bergerak karena
merasa dibodohi dengan modus
mempersulit hak yang
mesti diperolehnya.