KAMIS
Rp 4.000,-
1 MARET 2018
mPemotongan Dana Paud
Komisi IV DPRD
Pringsewu Dukung Kejari PRINGSEWU : (ML) - Komisi IV DPRD Pringsewu Dukung Kejari Pringsewu dalam menuntaskan indikasi pemotongan dana Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) kabupaten setempat. Persoalan ini mencuat setelah mantan Kabag Umum Pemkab Pringsewu, Ananto Pratikno melapor ke Kejari setempat. Hal ini dikatakan Ketua Komisi IV DPRD Pringsewu, Raya Saputra.SH, kepada Medinas via telepon selularnya, Rabu (28/02). Harapan kami kedepan nya, kejadian ini tidak terulang lagi. Mari sama-sama kita tingkatkan mutu kualitas pendidikan di Kabupaten Pringsewu,” kata Raya. Pihaknya berharap pihak berwenang dapat mengusut tuntas indikasi pemotongan atau penyimpangan dana PAUD tersebut, karena ini menyangkut marwah & kemajuan pendidikan di Kabupaten Pringsewu.
BACA|komisi|KE HAL7
Nikita Mirzani
Sesumbar Ingin Beli JAKARTA...!!! Kemacetan merupakan salah satu persoalan utama di Jakarta yang meresahkan sebagian besar warganya. Presenter sekaligus model Nikita Mirzani pun menjadi salah satu yang mengeluhkan masalah tersebut. Bukan tanpa alasan, Nikita Mirzani mengaku punya jadwal yang tak kalah padat
BACA |SESUMBAR| KE HAL7
Ditujukan Kepada Seluruh Instansi Pemerintah, Swasta, Relasi dan Pelanggan Harian Medinas Lampung Sejak terhitung hari ini, SENIN 22 JANUARI 2018 bahwa :
Nama: ASRORI Jabatan: Kabiro Lamsel Telah Diberhentikan dan Tidak lagi bekerja di Harian Medinas Lampung Segala bentuk tindakan maupun perbuatan yang dilakukan bersangkutan dengan mengatasnamakan, Harian Medinas Lampung Bukan Menjadi Tanggung Jawab Kami, terlebih Melanggar dan Melawan hukum. Keputusan ini berlaku dan bersifat mengikat. Kepada Seluruh Instansi Pemerintah, Swasta, Relasi dan Pelanggan Harian Medinas Lampung kami mohon maaf dan maklum adanya. Dikeluarkan di : Bandar Lampung Pada Tanggal : 22 JANUARI 2018 Hormat Kami, NARA S KARTADILAGA Pimpinan Umum/Redaksi
Per Eksemplar (Rp 85.000/Bulan+ Ongkos Kirim)
Sudah Terverifikasi Administrasi klik (http://dewanpers.or.id/perusahaan)
e-mail : redaksimedinaslampung@gmail.com
Irjen. Pol. DR. Drs. H. Ike Edwin, SH., MH., MSi Staf Ahli Sospol Kapolri
mRencana Pembangunan Rumdis BANDAR LAMPUNG : (ML) - Plt Wali Kota Bandar Lampung Yusuf Kohar akan mendahulukan pembayaran tunjangan kinerja (Tukin) ketimbang membangun rumah dinas Wakil Wali kota Bandar Lampung. “Kita tunda dulu pembangunan rumah dinas, sebaiknya anggaran itu untuk bayar Tukin saja, itu yang lebih penting,” kata Yusuf Kohar, di kantor pemkot Bandar Lampung, Rabu (28/2/2018). Diketahui Pemerintah Kota Bandar
Lampung berencana membangun dua rumah dinas yang diperuntukkan bagi Wakil Wali Kota Bandar Lampung dan Ketua DPRD Bandar Lampung pada tahun ini. Pemkot menyiapkan anggaran sekitar Rp 5 miliar untuk pembangunan dua rumah dinas yang akan dibangun di Jalan Cut Mutia Telukbetung. Rumah dinas Wakil Wali Kota Bandar Lampung akan dibangun CV Gunung Perkison Jay, selaku pemenang tender. Dan un-
tuk rumah dinas Ketua DPRD Kota Bandar Lampung akan dibangun CV Abdi Prima Jaya. Pemerintah Kota Bandarlampung pada 2018 direncanakan membangun rumah dinas wakil wali kota dan ketua DPRD. Anggaran pembangunan dua rumah dinas ini diperkirakan mencapai Rp5 miliar. Pelaksana pemangunan dua rumah pejabat itu, CV Gunung Perkison Jaya untuk rumah dinas wakil wali kota. Sedangkan pemban-
KPK Apresiasi Kehadiran Kada BANDAR LAMPUNG : (ML) --- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memberi apresiasi kepada kepala daerah yang turun langsung menghadiri kegiatan pendampingan pencegahan korupsi yang diselenggarakan di Gedung Pusiban, Kantor Gubernur Lampung, Rabu, (28/2/2018). “Saya sangat mengapresiasi Bupati yang hadir saat ini. Ini merupakan bukti bahwa pemerintah daerah menganggap pentingnya Pendampingan Identifikasi awal dari KPK,” ujar Kepala Satuan Tugas III Koordinasi dan Supervisi Pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI Adlinsyah Malik Nasution. Rabu, (28/2/2018) kemarin merupakan hari kedua acara Pendampingan Identifikasi Awal program pemberantasan Korupsi Terintegrasi dan Sektor Strategis pada Pemerintah Provinsi Lampung dan Pemerintah Kabupaten/Kota se-Lampung. Pada kesempatan itu, Satuan Tugas III Koordinasi dan
gunan rumah dinas ketua DPRD dilaksanakan CV Abdi Prima Jaya. Ketua DPRD Kota Bandarlampung Wiyadi mengatakan rencana pembangunan dua rumah dinas itu akan dianggarkan tahun 2018. Menurut Wiyadi, pembangunan rumah dinas tersebut merupakan bentuk kepatuhan adanya aturan, dan bukan kehendaknya.
BACA|kandas|KE HAL7
KPK Sambangi Pemkot Bandarlampung
Supervisi Pencegahan KPK memberikan pendampingan kepada 3 kabupaten. Untuk Kabupaten Pesawaran dihadiri langsung oleh Bupati Dendy Romadhona dan Sekda Peswaran). Sedangkan untuk Kabupaten Messuji dihadiri Bupati Khamamik dan Asisten Bidang Pembangunan. Untuk Pesisir Barat di hadiri Asisten Bidang Pembangunan. Dalam acara tersebut KPK memberikan pendampingan terkait Tata Kelola Pemerintahan kepada 11 Dinas / sektor pembangunan di Lingkungan Pemprov Lampung yang berkaitan dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), yang rawan tindakan korupsi. Di antaranya perencanaan, perizinan, pendidikan, pendapatan daerah, kesehatan serta infrastruktur (Pekerjaan Umum), perencanaan (Bappeda) penganggaran (Biro Keuangan) dan beberapa sektor lainnya.
BANDAR LAMPUNG : (ML)– Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI akan melakukan pendampingan terhadap Pemerintah Kota Bandar Lampung terhadap setiap program kerja pemerintah daerah. Hal ini diungkapkan oleh Koordinator Wilayah Sumatera II Supervisi dan Pencegahan KPK RI Adlinsyah Malik Nasution saat melakukan sosialisasi di ruang rapat Wali Kota, Rabu 28 Februari 2018. “Saya pikir kota perlu ada pendampingan, agar jelas, tidak ada berfikir aneh-aneh kalau mau cobacoba silahkan, emhh (ditangkap) gitu saja,” sebut pria yang akrab dipanggil Coki seperti dikutif dari tribunlampung.co.id. Menurutnya pendampingan ini merupakan bagian dari pencegahan, yang mana akan dimulai dari e-Planning dan e-Budgeting dalam tata kelola pemerintahan.
BACA|kpk|KE HAL7
BACA|sambangi|KE HAL7
Per Hari 7 Kilogram Terkonsumsi BANDAR LAMPUNG : (ML) Pernyataan mengejutkan diungkapkan Kepala Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Lampung Brigadir Jenderal Tagam Sinaga. Menurut Tagam, para pengguna narkoba di Lampung mengkonsumsi 7 kilogram narkoba per hari. Pernyataan tersebut disampaikan Tagam seusai menerima bantuan alat kampanye antinarkoba dari Bank Mandiri Lampung di kantor BNNP Lampung, Jalan Ikan Bawal, Telukbetung Selatan, Bandar Lampung, Selasa (27/2/2018). Tagam mengatakan, jumlah konsumsi narkoba tersebut diketahui berdasarkan hasil pendataan yang dilakukan BNNP pada 2017. “Ini merujuk pada data 74 ribu pengguna narkoba yang ditangkap
oleh penegak hukum tahun lalu,” jelasnya seperti dikutif dri tribunlampung.co.id. Tagam bahkan menuturkan, tahun
Klik : https://www.medinaslampungnews.com/
ini pihaknya memprediksi jumlah pengguna narkoba bakal lebih banyak. Oleh karena itu, kata dia, permasala-
han ini menjadi catatan bagi BNNP dan seluruh masyarakat Lampung dalam memerangi narkoba. Tagam pun meminta seluruh pihak menyikapi serius permasalahan narkoba ini. Pasalnya, Januari-Februari 2018 ini saja BNNP Lampung berhasil menggagalkan peredaran 20 kg sabu. “Artinya ini sudah sangat membahayakan generasi muda kita, kalau tidak segera disikapi serius maka akan semakin banyak generasi muda yang terjerumus,” tegasnya. Terkait antisipasi dan penindakan, Tagam mengaku sudah bersinergi dengan aparat kepolisian, TNI, dan pihak lain dalam pemberantasan narkoba.
BACA|per|KE HAL7