Medinas Lampung, Rabu 19 Juli 2017

Page 1

HARIAN

Follow Us: @Medinas_Lampung

Profesional, Aktual, Ragam dan Berimbang

RABU 19 JULI 2017

Like Facebook: Medinas Lampung

Rp 4.000,-

Per Eksemplar (Rp 85.000/Bulan+ Ongkos Kirim)

Email: medinas_lampung@yahoo.com

Sudah Terverifikasi Administrasi klik (http://dewanpers.or.id/perusahaan)

Irjen. Pol. DR. Drs. H. Ike Edwin, SH., MH., MSi Staf Ahli Sospol Kapolri

#Permintaan LSM LITA ke Bupati Pesisir Barat

PESISIR BARAT : (ML) - Pekerjaan proyek pembangunan jaringan irigasi Way Mayah Kecamatan Karya Penggawa Pesisir Barat malteknik alias Premtur bisa disebut tidak sesuai spesifikasi teknik. Indikator, material yang digunakan bekas peerjaan sebelumnya, pemenang juga masih kerabat pejabat bahkan trindikasi adanya setoran 20 persen ke pejabat dimaksud. Hal ini dikatakan Kordinator Wilayah LSM Lumbung Informasi Tepat Akurat(LITA) Kabupaten Pesisir Barat Indra gunawan. “Kami Bupati Pesisir

Heriyanto

Kepala LK dan RT Pertanyakan Insentif LAMPUNG UTARA : (ML) - Kepala Lingkungan (LK) dan Kepala Rukun Tetangga (RT) di Kabupaten Lampung Utara mempertanyakan pembayaran insentif bulan dari Pemda setempat. Kepala Lingkungan (LK) 3, Kelurahan Cempedak, Kecamatan, Kotabumi, Heriyanto, di kediamannya, Senin malam, mengatakan pembayaran insentif bulanan bagi kepala LK dan RT di Lampung Utara merujuk hasil sosialisasi penyaluran dana bantuan kelurahan di aula Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (DPMD) sekitar April 2017 yang diikuti 15 Kelurahan yang tersebar di tiga kecamatan yakni: Kotabumi, Kotabumi Utara dan Kotabumi Selatan.

BACA|kepala|KE HAL7

Seleb

Jessica Isknadar

Dapat Tanda Cinta dari India Jessica Iskandar sepertinya masih menikmati hidupnya sebagai orangtua tunggal. Apalagi dengan kesendiriannya saat ini, Jessica tidak perlu takut untuk dekat dengan banyak teman pria. Bahkan temannya tidak hanya dari kalangan sesama selebritas Tanah

Barat turun kelapangan, memeriksa dan menghentikan proyek dimaksud,”kata Korwil LITA Kabupaten Pesisir Barat,Indra gunawan. Proyek peningkatan jaringan irigasi di Way Mayah No kontrak: 02/027/SDA/PPK/IV.03/2007. Nilai Rp.1.342.000.000,-Waktu kerja 150 hari kalender oleh CV.Aneka Karya Lokasi di Kecamatan Karya Penggawa Kabupaten Pesisir Barat. Dalam pelaksanaan proyek peningkatan jaringan irigasi dikerjakan CV.Aneka Sarana mengenai tatalaksana dan matrial yang terpasang tidak sesuai spesifikasi teknis dan perencanaan.

“Matrial yang terpasang menggunakan matrial batu bulat proyek pembangunan/peningkatan jaringan irigasi di Way Mayah,”ujarnya. Selaku penggiat LSM(LITA) Indra gunawan,sudah melakukan kordinasi dan konfirmasi kepada pejabat pembuat komitmen (PPK) dinas pu terkait proyek pembangunan/peningkatan jaringan irigasi di way mayah kecamatan karya penggawa mengenai tatalaksana dan matrial yang digunakan sudah terpasang Mengunakan matrial batu bulat.

BACA|stop|KE HAL7

Ratu Adil : Tahan Miswan Rodi Tubaba Bangun BANDARLAMPUNG : (ML) -Sekretaris Jendral RATU ADIL (Rakyat Bersatu untuk Keadilan,red) mendesak Kejaksaaan Tinggi Lampung menahan Miswan Rodi yang nota bene anggota DPRD Lampung juga lagi diterpa gangguan pergantian antar waktu (PAW) dari partainya bernaung. Hefrial Aziz Ali KM, Sekjend RATU ADIL mengatakan beberapa waktu lalu tiga kader Partai Golkar tersangka dugaan penganiayaan akan dilimpahkan penyidik Polda Lampung ke Ke-

jaksaan Tinggi (Kejati) Lampung. Ketiganya yaitu Azwar Yakub (anggota DPRD Lampung), Miswan Rodi (anggota DPRD Lampung) dan Joni Corne (anggota DPRD Pesawaran). Kata Aziz, saat itu Direktur Reserse Kriminal Umum (Dirreskrimum) Polda Lampung Kombes Pol Heri Sumarji mengatakan, semestinya pelimpahan tahap dua (tersangka dan barang bukti) ketiganya (29/5/2017).

BACA|ratu|KE HAL7

Pasar Modern Pulungkencana

Hefrial Aziz Ali KM, Sekjend RATU ADIL. (istimewa)

Sidak DPRD Tuba Barat ke SPBU 24.346.109

Terbukti “Ngecer“ Premium TULANGBAWANG BARAT : (ML) - Dewan perwakilan rakyat daerah (DPRD) Kabupaten Tulang Bawangbarat (Tubaba) melalui Lintas Komisi melakukan sidak dadakan terhadap SPBU 24.346.109 Kalimiring Tiyuh (Desa) Murni Jaya kecamatan tumijajar Kabupaten tubaba Pada selasa (18/7

-2017) kemarin. sekira pukul 10:00 WIB. Terkait hal ini, pimpinan SPBU di Tiyuh Murni Jaya, Kecamatan Tumijajar, Kabupaten Tubaba Donie irawan, membenarkan bahwa terkait perbuatan Sudirman,telah melanggar ketentuan dari pihak perusahaan SPBU.

BACA|dapat| KE HAL7

Melalui Faisol.SH. Ketua Komisi C saat dijumpai medinas lampung pada Selasa (18/7-2017) kemarin dilokasi paisol membenarkan berdasarkan hasil sidak kami lintas komisi bahwa adanya dugaan pengecoran yang dilakukan oleh karyawan pihak SPBU 019 Kalimiring Tersebut.

BACA|terbukti|KE HAL7 Klik : https://www.medinaslampung.com/

TULANGBAWANG BARAT : (ML) - Pemkab Tulangbawang Barat (Tubaba) memastikan pembangunan pasar modern Pulungkencana tetap dilakukan tahun ini. Rencananya dimulai Agustus mendatang dengan menggunakan lahan Pasar Pulungkencana seluas 2 hektare milik Tiyuh (desa) Pulungkencana. Pasar modern ini rencananya menjadi pasar terbesar dan termegah di Bumi Ragem Sai Manggi Wawai. Pembangunan pasar diperkirakan menelan dana Rp50 miliar lebih dan dilakukan secara bertahap selama tiga tahun anggaran.

BACA|tubaba|KE HAL7 Laporkan Kasus Setoran Proyek di Pemprov

Djoko Ditahan 20 Hari ke Depan BANDARLAMPUNG : (ML) - Djoko Prihartanto akhirnya dijebloskan ke Rumah Tahanan Kelas I Bandar Lampung (Rutan Way Huwi), Selasa (18/7/2017) sore. Djoko dibawa ke rutan oleh petugas Kejaksaan Negeri Bandar Lampung, setelah dilakukan pelimpahan tahap dua oleh penyidik Polda Lampung. Djoko adalah tersangka kasus setoran proyek senilai Rp 14 miliar. Selain Djoko, mantan Kepala Biro Perekonomian Provinsi Lampung Farizal Badri Zaini juga terlibat. Farizal bahkan sudah dituntut penjara enam tahun di persidangan. Kepala Seksi Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Bandar Lampung, Tedi Nopriadi mengatakan, Djoko ditahan selama 20 hari ke depan.

BACA|djoko|KE HAL7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.