Medinas Lampung, Rabu 26 September 2018

Page 1

RABU

26 SEPTEMBER 2018

Rp 4.000,-

Sudah Terverifikasi Administrasi klik (http://dewanpers.or.id/perusahaan)

e-mail : redaksimedinaslampung@gmail.com

Per Eksemplar (Rp 85.000/Bulan+ Ongkos Kirim)

Pertumbuhan Ekonomi Lampung

Menuju Angka 5,5 Persen

BANDARLAMPUNG (MDs)—Gubernur Lampung Muhammad Ridho Ficardo optimistis proyeksi pertumbuhan ekonomi Lampung akan tumbuh 5,2 -5,5 persen di tahun 2018. Diharapkan dengan proyeksi tersebut pendapatan masyarakat secara umum akan mencapai Rp37,5 juta per kapita. “Guna mempertahankan daya beli penduduk Lampung, pemerintah daerah juga akan melanjutkan upaya-

Soimah

Romantis Bareng Suami Ada-ada saja tingkah Soimah untuk menghibur para penggemarnya. Baru-baru ini tingkah jenakanya melibatkan sang suami, Herwan Prandoko. Soimah mengunggah video aktivitasnya bersama sang suami ke Instagram

BACA |romantis| KE HAL7

upaya membangun sinergi dan koordinasi bersama lembaga/ instansi dan stake holder terkait, sehingga Laju

inflasi tetap pada kisaran 4 plus minus 1 persen, sebagaimana yang telah disepakati dalam pembahasan KUA/PPAS APBD (murni) 2018 sebelumnya,” ujar sambutan Gubernur Ridho seperti disampaikan Pj. Sekda Provinsi Lampung Hamartoni Ahadis di Ruang Sidang DPR Provinsi Lampung, Senin (24/9/2018). Menurut Hamartoni, Pemerintah Provinsi Lampung mengajukan ran-

cangan atas asumsi dasar makro ekonomi dalam Kebijakan Umum Perubahan APBD Tahun Anggaran 2018, yaitu Ekonomi Lampung di tahun 2018 tetap diproyeksikan tumbuh pada kisaran 5,2 sampai dengan 5,5 persen; sebagaimana telah disepakati sebelumnya. Dengan memperhatikan pencapaian terkini dari indikator pembangunan, Pemerintah Provinsi Lampung meman-

Wagub Bachtiar Tekankan Fungsi Usaha Kesehatan Sekolah BANDARLAMPUNG (MDs)-Wakil Gubernur Lampung Bachtiar Basri tekankan fungsi Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) guna memberi fasilitas kesehatan dan lingkungan yang bersih kepada siswa. “Saya berharap untuk di Provinsi Lampung sudah ada kelengkapan fasilitas untuk menunjang UKS,” ujar Bachtiar saat membuka acara Rapat Koordinasi Tim Pembina Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah (UKS/M) Kabupaten/Kota seProvinsi Lampung tahun 2018, di Hotel Arinas, Senin (24/9/2018). Bachtiar yang juga Ketua Tim Pembina UKS/M Provinsi Lampung menghimbau pentingnya UKS. Untuk itu setiap sekolah harus mampu me-

menuhi persyaratan dalam mendirikan UKS sebagai layanan kesehatan bagi sekolah. “Harusnya ketika sekolah itu berdiri atau dibangun sudah tahu apa yang harusnya dilakukan. Saya ingin setelah sekolah berdiri persyaratan untuk UKS nya juga sudah terpenuhi,” katanya. Masih kata Bachtiar, dalam membumikan atau menghidup-

dang bahwa beberapa asumsi dasar makro ekonomi dan sosial ekonomi daerah yang telah disepakati bersama oleh Pemerintah Daerah dan DPRD Provinsi Lampung, sebagaimana tercantum dalam Kebijakan Umum APBD (murni) 2018 masih relevan untuk dilanjutkan hingga akhir tahun 2018. BACA|ekonomi| KE HAL7

BPPRD Balam Tindaklanjuti Instruksi Walikota

kan kegiatan UKS adalah penting untuk dilaksanakan. “Misalkan bahwa kita akan membumikan kegiatan UKS ini bukan hanya ketika menghadapi lomba saja, tetapi memang kita sadar bahwa yang namanya UKS ini adalah untuk kesehatan anak didik atau calon-calon pemimpin ...

BANDARLAMPUNG (MDs)--Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah Bandar Lampung bergerak cepat menindaklanjuti instruksi Wali Kota Herman HN. Instruksi itu terkait pengoptimalan pendapatan daerah dari sektor pajak dan retribusi. Satu upaya gerak cepat di antaranya dengan menurunkan tim “senyap”. Tim ini melakukan pengawasan secara diam-diam terhadap objek-objek pajak, seperti rumah makan, hotel, dan restoran. Khususnya, objek pajak yang setoran pajaknya masih belum maksimal atau tidak sesuai dengan fakta di lapangan. “Saat rapat paripurna kemarin (pekan lalu), Pak Wali Kota serta fraksi-fraksi di DPRD menekankan kepada kami agar memaksimalkan pendapatan daerah. Mulai dari (menggunakan cara) persuasif, pemanggilan, sampai kontrol lapangan. Sekarang, kami turunkan tim ke objek-objek pajak yang setoran pajaknya tidak sesuai dengan kondisi di lapangan,” kata Kepala BPPRD Bandar Lampung Yanwardi, Minggu (23/9/2018). Menurut Yanwardi, tim “senyap” saat ini mengawasi setidaknya ada 10 objek pajak untuk memastikan tidak ada kecurangan terkait setoran pajaknya. Namun, ia tidak bersedia mengungkap nama-nama objek pajak tersebut.

BACA|wagub| KE HAL7

BACA|bpprd| KE HAL7

Jalan di Bandarlampung Masih Ada Yang Tanah Merah BANDARLAMPUNG (MDs)--Komisi III DPRD Bandar Lampung menyoroti masih banyak jalan yang belum beraspal, bahkan masih berupa tanah. Komisi yang membidangi infrastruktur ini menyampaikan penilaian itu dalam rapat pembahasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Perubahan 2018 bersama jajaran Dinas Pekerjaan Umum Bandar Lampung, Senin (24/9/2018). “Kami sayangkan kenapa jalan di kota ini ada yang masih tanah merah.

Ke mana dinas PU? Apakah perencanaannya tidak berjalan? Kemudian, kenapa tidak segera menambal jalanjalan yang berlubang? Ke mana anggaran pemeliharaan?” ujar Sekretaris Komisi III Achmad Riza. Ia mencontohkan sejumlah jalan di Bandar Lampung yang masih berupa tanah. Seperti Jalan Wisma I dan II, Kecamatan Sukarame; Jalan Beo terusan Jalan Pulau Singkap; dan beberapa jalan lingkungan di Kecamatan Sukabumi.

Pihaknya meminta Dinas PU Bandar Lampung lebih peka terhadap kondisi infrastruktur jalan di Kota Tapis Berseri. Apalagi, kata Riza, jalan mulus merupakan program unggulan wali kota. “Kami minta dinas PU pantau dan cek ke lapangan. Lihat kondisi rill di lapangan. Mana jalan yang masih tanah merah, itu yang harus mendapat prioritas,” jelas politisi Partai Gerakan Indonesia Raya ini. BACA|jalan| KE HAL7 Klik : https://www.medinaslampungnews.co.id/

Jalan PN Kencana Rajabasa Butuh Perhatian Pemkot, Masih Tanah Merah Sejak 2008.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.