HARIAN UNTUK UMUM TERBIT SEJAK 16 AGUSTUS 1948 PERINTIS: K. NADHA
Bali Post Pengemban Pengamal Pancasila
KAMIS WAGE, 17 DESEMBER 2009
20 HALAMAN SEJAK 1948
NOMOR 119 TAHUN KE 62 Online :http://www.balipost.co.id http://www.balipost.com E-mail: balipost@indo.net.id HARGA LANGGANAN Rp. 60.000 ECERAN Rp 3.000
TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Facsimile: 227418
Hujan Guyur Batur
Upacara Danu Kertih Diikuti Ribuan Umat
Bali Post/eka/puj
GUNUNG BATUR - Ratusan umat saat ‘’ngaturang pakelem’’ di puncak Gunung Batur, Rabu (16/12) kemarin (kiri). Upacara ‘’pakelem’’ di Danau Batur (Danu Kertih), Rabu kemarin berlangsung di bawah guyuran hujan.
‘’Dana Punia’’ Upacara di Gunung Batur PT Bali Artha Gemilang, Dps Nyoman Arta Ngurah Karpika I Nyoman Perdatha No Name Giri, Dede, Yoga Nyoman Sunarsa, Br. Tangsub Celuk Sukawati, Gianyar Warung Nasi Intaran 1, Jl. Intaran No. 1 Desak Shop Made Mediarta, Dsn Yangloni, Peliatan Toko Rukun Jaya, Jl. Pantai Kuta Atmaja, Veteran IBW Wijaya, Denpasar Suyadi(Widyasari), Rendang Wayan Sadia, Dps AA Sg. Mas Ratna Mustika, Sesetan I Ketut Suarna
Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp
200.000 150.000 200.000 170.000 500.000 50.000 150.000
Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp
500.000 500.000 100.000 300.000 200.000 100.000 150.000 200.000 100.000 200.000 50.000
Hal. 19 Rp 79.619.333
KOTA
2
MESKI sempat menghebohkan, pabrik ‘’arak maut’’ UD Tri Hita Karya di Banjar Kwanji, Dalung yang menewaskan puluhan korban jiwa, ternyata kembali beroperasi. Beroperasinya pabrik karena mendapat izin produksi lagi dari Dinas Perdagangan dan Perindustrian Provinsi Bali. Kondisi ini membuat Dewan setempat mempertanyakan atas keluarnya izin atas pabrik tersebut. Jenis minuman apa saja yang diproduksi?
KABUPATEN
Kompetisi U-18 Diulang
BI - KSSK Lakukan Kesalahan
Ada Dugaan Wasit Disogok Rp 25 Juta
Jakarta (Bali Post) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) mengungkap dugaan pelanggaran yang dilakukan Bank Indonesia (BI) dalam pengucuran dana talangan (bailout) Bank Century. Dalam paparannya di depan Panitia Khusus Angket Bank Century, Rabu (16/12) kemarin, ada sejumlah temuan BPK yang dibacakan anggota BPK Hasan Bisri selaku Ketua Tim Audit Investigasi Bank Century.
BI Istimewakan Bank Century
ta Peraturan BI (PBI), tidak tegas dan prudent dalam menerapkan aturan dan persyaratan dalam proses akuisisi dan merger Bank Danpac, Bank Pikko, dan Bank CIC menjadi Bank Century. Serta, tidak bertindak tegas terhadap pelanggaran-pelanggaran yang dilakukan Bank Century sejak 2005-2008. Hal. 19 Dampak Sistemik
Jakarta (Bali Post) Sejak berdiri sampai bailout, ternyata Bank Century mendapat perlakuan istimewa dai Bank Indonesia (BI). Selain banyak BUMN menempatkan uang di sana, Yayasan Kesejahteraan Karyawan Bank Indonesia juga menaruh uang di Century. Nilainya mencapai Rp 80 miliar. Hal. 19 Tidak Hafal
BPK membagi temuannya dalam lima kelompok yaitu (1) proses merger dan pengawasan Bank Century oleh BI, (2) pemberian Fasilitas Pinjaman Jangka Pendek (FPJP), (3) penetapan Bank Century sebagai bank gagal berdampak sistemik dan penanganannya oleh Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), (4) penggunaan dana FPJP dan
Penyertaan Modal Sementara (PMS), serta (5) praktikpraktik tidak sehat dan pelanggaran ketentuan oleh pengurus bank, pemegang saham, dan pihak terkait. Pada kategori pertama, Hasan mengatakan BPK menyimpulkan BI diduga tidak menerapkan aturan dan persyaratan dalam pelaksanaan akuisisi dan merger sesuai SK Direksi BI ser-
Belasan Rumah Rusak, Tiga Motor Hancur
Motivasi dan Jejaring Kerja
Tidak Terbit
Denpasar (Bali Post) Babak delapan besar U-18 yang digelar di Stadion Bangkalan, Madura terancam diulang. Ada kabar, salah satu kontestan diduga telah menyogok wasit Rp 25 juta, lantaran berambisi lolos ke babak semifinal (empat besar). ‘’Kami menerima kabar dari Bangkalan, babak delapan besar akan diputar ulang,’’ ungkap Asisten Pelatih Perseden U-18, Made Mutram. Dugaan penyuapan terhadap korps pengadil lapangan terungkap, berkat tim lain dipimpin petinggi Polri mencium gelagat mencurigakan. Hanya, dirinya belum tahu apakah grup F di Malang juga diputar ulang. ‘’Kami juga berniat melancarkan protes ke PSSI Pusat, semoga pertandingan di grup kami juga diputar ulang,’’ harap Mutram. Hal. 19 Bermain Imbang
Puting Beliung Terjang Singaraja
5
Terkait Tahun Baru Hijriah yang juga merupakan hari libur nasional, maka Bali Post pada Jumat (18/12) besok tidak terbit. Bali Post kembali terbit seperti biasa mulai Sabtu (19/ 12). Untuk itu kepada para pelanggan dan relasi iklan mohon maklum. Penerbit
tur Kintamani ini, dilakukan upacara memohon keselamatan Bali di Pura Jati. Hal yang sama juga dilakukan secara bersamaan di Pura Pangubengan Besakih. Tirta dari Pura Jati Danu Batur dan Pura Pangubengan selanjutnya disatukan dengan tirta di Pura Watu Klotok, Klungkung. Hujan mulai terjadi ketika pratima Ida Batari Ulun Danu Batur tedun dari pegayungan. Hingga prosesi mapakelem dilakukan ke tengah Danau Batur, hujan tidak henti-hentinya membasahi bumi Kintamani. Namun hal itu tidak menyurutkan ribuan umat Hindu yang sejak pagi hari tangkil ke Pura Segara. Hal. 19 Benih ikan
BPK Dengar Pendapat dengan Pansus Angket
WILAYAH perbatasan pintu masuk Bali, Gilimanuk, dipangku oleh sejumlah instansi. Dalam menegakkan aturan, para petugas kepolisian di Pelabuhan Gilimanuk yang selalu siaga 24 jam rawan terhadap pungli dan suap. Bukan menjadi rahasia umum, upaya menyuap ini pasti muncul dan dilakukan oleh pihak-pihak berkepentingan ketika hendak masuk Bali karena kepepet maupun untuk penyelundupan.
SETELAH sukses di Besakih, Kelompok Media Bali Post kembali menggelar acara ‘’Motivasi dan Jejaring Kerja’’. Kali ini bertempat di Wantilan Pura Jati, Batur, Kintamani. Acara yang akan menghadirkan lima pembicara; Ketua Kadin Bali Gde Wiratha, Dirut Bank Sinar IB Kade Perdana, pemerhati pertanian Dr. Kartini, GM Kandatel Bali Gde Negara dan Pimpinan Kelompok Media Bali Post Satria Naradha akan berlangsung Jumat (18/12) pukul 08.00 wita. Sebelum acara motivasi dan jejaring kerja akan dilakukan persembahyangan di Pura Segara, Batur. Bagi krama Bali yang belum bekerja bisa datang langsung ke tempat acara dengan membawa fotokopi ijazah terakhir, surat lamaran dengan mencatumkan pekerjaan yang diminati dan data diri (CV).
Bangli (Bali Post) Hujan deras ‘’mengiringi’’ prosesi upacara Danu Kertih di Danau Batur dan Gunung Batur, Kintamani, Rabu (16/ 12) kemarin. Hujan tersebut dinilai sebagai anugerah dan telah lama ditunggu-tunggu masyarakat Batur. Tak hanya di Batur, hujan juga turun di kawasan-kawasan yang selama ini mengalami kekeringan seperti di Buleleng dan sebagian daerah Karangasem. Upacara Danu Kertih dipuput 11 sulinggih yang berlangsung di tiga tempat; Penataran Pura Jati, Puncak Gunung Batur dan Danau Batur, Kintamani. Sebelum upacara tawur dilangsungkan sebagai runtutan awal prosesi Danu Kertih yang dipusatkan di Ba-
Bali Post/ole
PUTING BELIUNG - Rumah milik Gede Arsa rusak parah diterjang angin puting beliung diserta hujan lebat Selasa (15/12) malam.
Singaraja (Bali Post) Hujan pertama yang turun di kawasan kota Singaraja sejak musim kemarau lalu tampaknya langsung membawa bencana. Hujan yang disertai puting beliung, Selasa (15/12) malam, menyebabkan sedikitnya 15 rumah rusak, 3 sepeda motor hancur dan tiga warga mengalami luka-luka. Kerusakan paling parah menimpa rumah Gede Arsa (36), seorang pengusaha jual-beli ikan hias di Jalan Pantai Pidada, Banyuasri, Singaraja. Rumah tempat tinggal dan sejumlah bangunan penampungan ikan hias roboh setelah diterjang puting beliung. Selain beberapa bangunan, tiga sepeda motor yang diparkir di rumah itu juga hancur akibat ditimpa bangunan. Sedangkna tiga anggota keluarga Gede Arsa juga mengalami luka-luka akibat ditimpa bahan bangunan. Luka paling serius menimpa Ketut Jingga. Gede Arsa, Rabu (16/12) kemarin menuturkan pada saat kejadian ia bersama keluarganya sedang berada di dalam rumah. Saat itu mendung tebal dan angin bertiup sangat kencang. Bahkan sebelum hujan turun petir menyambar berkali-kali. Hal. 19 Arah Utara
Pernah Hampir Tak Bisa Berjalan “BULAN Maret 2009 yang lalu saya sempat tidak bisa berjalan sebentar. Penyebabnya adalah telapak kaki saya yang bengkak, berdenyut-denyut, dan seperti ditusuktusuk jarum,” ujar Nyonya Desak Made Darwati, saat ditemui di rumahnya pekan kedua Juni 2009 berselang. Karena ia seorang pemilik sebuah apotek, yaitu Apotek Bangsing Mas Pharma, di Jalan Raya Seririt Pupuan, Desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, Provinsi Jambi, awalnya ibu dua orang anak ini menggunakan obat-obatan medis untuk mengatasi keluhannya tersebut. Namun, mungkin sa-
dar akan bahaya obat kimia, ya? “Sekarang kaki saya sudah tak lama kemudian ia lang- lancar kembali dibawa bersung beralih ke penanganan jalan,” jawabnya. Dari gejala yang nonmedis. Dan ia ungkapkan itu, yang ia lakukan bisa ditebak bahwa adalah mengonpenyakit yang disumsi Zena-600 idap Nyonya Desak secara rutin dua adalah asam urat. kali dalam sehari. Umumnya penyakSaat ditemui, it itu menyerang alumnus Akasendi, tapi ada demi Perawat kalanya juga menyRKZ Surabaya ini erang struktur mengaku sudah penunjang tubuh tiga bulan lebih m e n g o n s u m s i Desak Made Darwati sekitar sendi, seperti otot dan tulang. sari bubuk kacang hijau yang sudah dicam- Keluhan yang dirasakan adpur dengan sari bubuk kede- alah nyeri dan kaku, lalu terlai tersebut. Ternyata hasiln- jadi pembengkakan, baik pada ya membuatnya puas. Buktin- sendi maupun jaringan penun-
jang. Rematik kadang juga menyerang bagian tubuh lainnya, termasuk organ dalam. Itu sebabnya banyak penderita yang mengeluh ia juga dijangkiti penyakit lain. Rematik memiliki banyak tipe dan semuanya memiliki risiko. Tipe osteoartritis dapat menyerang sendi-sendi yang mendukung beban berat badan seperti sendi lutut, panggul, tulang belakang, punggung, dan leher. Meski yang banyak terserang rematik adalah wanita di atas 50 tahun dan orang gemuk, lelaki berbadan normal pun tak sepenuhnya terhindar dari penyakit ini. Hal. 19 Untuk Informasi
Bali Post/ist
BURU - Pemain Perseden U-18 (depan) memburu bola dikuntit lawannya.