HARIAN UNTUK UMUM TERBIT SEJAK 16 AGUSTUS 1948 PERINTIS: K. NADHA
Bali Post Pengemban Pengamal Pancasila
SENIN WAGE, 22 MARET 2010
20 HALAMAN SEJAK 1948
Online :http://www.balipost.co.id http://www.balipost.com E-mail: balipost@indo.net.id HARGA LANGGANAN Rp. 60.000 ECERAN Rp 3.000
TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Facsimile: 227418
Soal Usul Kiemas
Susno Ancam Beber Kasus Lebih Besar
Tolak Panggilan Propam Jakarta (Bali Post) Mantan Kabareskrim Polri Komjen Pol. Susno Duadji mengancam akan membeberkan seluruh kebobrokan sejumlah oknum petinggi di institusinya tersebut. Dugaan praktik mafia kasus pajak senilai Rp 25 miliar itu, hanya satu dari sekian banyak kasus yang dimainkan sejumlah perwira tinggi polisi. Masih banyak kasus lain yang lebih besar dan menghebohkan.
”Ngaturang Ayah’’ Masang Busana UPACARA Batara Turun Kabeh di Pura Penataran AgungBesakihakandilaksanakanSenin(29/3)mendatang. Serangkaian dengan upacara tersebut, Selasa (23/3) besok akan dilaksanakan pemasangan busana/wastra di seluruh pelinggih di Pura Besakih. Untuk itu diperlukan 100 orang krama Bali/umat Hindu untuk ngaturang ayah dalam pemasangan busana. Bagi umat yang akan ngaturang ayah diharapkan berkumpul di Pasraman Besakih pukul 08.30 wita. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Sekretariat Bali Post telepon (0361) 225764.
‘’Saya siap membongkar kasus-kasus yang lain. Itu (praktik dugaan makelar kasus) belum seberapa. Sebenarnya masih banyak lagi dan saya punya cukup bukti. Saya hanya minta kasus ini ditangani dengan baik. Jika tidak ditanggapi, saya akan
limpahkan ke institusi yang lain,’’ kata Susno saat telewicara dengan peserta diskusi di Doekoen Cafe, Jakarta, Minggu (21/3) kemarin. Susno juga menyatakan selama ini telah menyampaikan masalah mafia kasus ini
kepada Kapolri Jenderal Pol. Bambang Hendarso Danuri, tetapi tidak ditanggapi. ‘’Tiap ada masalah, saya sampaikan secara tertulis kepada pimpinan dan pejabat berwenang. Tetapi tidak pernah ditindaklanjuti. Jika seperti ini terus, apakah saya harus
tetap diam,’’ ujarnya. Susno juga bertekad takkan hadir memenuhi undangan Polri untuk mengklarifikasi tudingan makelar kasus itu. Alasannya, undangan yang diberikan kepadanya itu bukan untuk mengungkap mafia kasus, melainkan untuk memeriksa dirinya atas dugaan pelanggaran kode etik dan profesi, karena yang mengundang itu Divpropam Polri. Hal.19 Nama Baik
Simbol Merah Putih
TERKAIT upacara Ida Batara Turun Kabeh di Pura Penataran Agung Besakih, Bali Post membuka dompet punia. Bagi krama Bali yang ingin mapunia dapat menghubungi Sekretariat Bali Post di Jalan Kepundung 67 A telepon (0361) 225764 atau Bagian Keuangan Bali TV di Jalan Keboiwa 63 A Denpasar (0362) 427372. Semoga kita selalu ada dalam lindungan Ida Sang Hyang Widhi Wasa/Tuhan Yang Maha Esa.
Keamanan wilayah NKRI relatif terkendali dan kondusif. Buktinya, infiltrasi dan invasi asing tidak bisa lagi mendikte, mengoyak-ngoyak wilayah NKRI dan anak bangsa yang menghuni bumi persada Nusantara ini setelah kemerdekaan direbut 17Agustus 1945. Faktanya secara yuridis formal Indonesia memang sudah merdeka dari kendali penjajah bangsa asing. Namun bagaimana dengan ekonomi dan hak-hak kesejahteraannya?
DANA PUNIA Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp
2.500.000 1.000.000 250.000 200.000 150.000 150.000 100.000 100.000 100.000 100.000 50.000 4.700.000 109.895.000 114.595.000
Punia ’’Wewalungan’’ Dikumpulkan di Bali TV Wewalungan untuk upacara Batara Turun Kabeh di Pura Luhur Besakih akan mulai digunakan pada 25 Maret 2010. Untuk itu krama Bali yang akan mapunia wewalungan (ayam, bebek, babi, kambing, kerbau) serta palawija (beras, gula pasir, dll), bisa langsung membawa ke Gedung Pers Bali Ketut Nadha (Bali TV) Jalan Keboiwa 63 A, Padangsambian Kaja, Denpasar pada Senin, 22 Maret 2010 pukul 08.30 - 12.00 wita. Wewalungan tersebut pada hari itu juga akan kami serahkan kepada panitia di Pura Besakih.
KABUPATEN WAJAH objek wisata Penelokan Kintamani masih kumuh. Kios K-5 beratapkan terpal terus menjamur di wilayah itu. Sementara 28 kios yang disediakan pemerintah di areal Museum Gunung Api Batur itu malah telantar. Pedagang menolak menempati kios pemberian pemerintah lantaran kualitas yang rendah.
Mega Serahkan ke Kongres Jakarta (Bali Post) Ketua Umum DPP PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengingatkan agar kader PDI Perjuangan tidak berpikir pragmatis dalam membuat keputusan politik. Peringatan ini disampaikan Megawati mengingat banyaknya kader PDI Perjuangan berpikiran pragmatis yang hanya memperjuangkan kepentingan diri sendiri. Penegasan tersebut disampaikan Megawati saat membuka Konferensi Daerah III PDI Perjuangan DKI Jakarta, Minggu (21/3) kemarin. Virus pragmatisme telah menjalar ke mana-mana, tidak terkecuali di PDI Perjuangan. Bahkan di jajaran elite internal PDI Perjuangan pun itu virus pragmatisme berkembang. ‘’Saya hanya ingin menyejahterakan rakyat. Persoalannya, apakah di kalangan elite PDI Perjuangan begitu?’’ kata Mega. Bukan hanya di internal PDI Perjuangan, katanya, virus pragmatisme juga telah merasuk dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. ‘’Saya katakan, bangsa kita kini terjerumus ke pola pemikiran pragmatis. Banyak yang sudah kehilangan tujuan dan arah tentang nation,’’ ujarnya. Karena itu, Mega meminta kepada semua kader untuk tidak tergoda dengan iming-iming pragmatisme, tetapi konsisten berada di garis perjuangan untuk kemakmuran rakyat. Latar belakang berdiri PDI Perjuangan adalah sebagai wadah perjuangan dan mengakomodasi kepentingan-kepentingan rakyat. ‘’Tujuan kita itu menyejahterakan rakyat. Tidak ada gunanya menyejahterakan diri sendiri. Itu pikiran pragmatis namanya,’’ tegasnya. Hal.19 Sikap Politik
Pencerahan Kehidupan Berbangsa
Punia Upacara di Besakih
W.R.S, Jl. Ratna Dps A3S FATH Cellular, Jl. Waturenggong 90 Panjer Ida BagusAfriana Putra Wika, Dps My Cubes Internet Dewa Ayu Cahyaningrum Atmaja, Veteran IbuAyu, Veteran Komang Sukarja Gek Nanda & Gek Angel, Imam Bonjol Jumlah penerimaan hari ini Jumlah penerimaan sebelumnya Jumlah penerimaan seluruhnya
NOMOR 207 TAHUN KE 62
4
Bali Post/afp
GOL PEMBUKA - Wayne Rooney (kanan) dikejar dua rekannya setelah mencetak gol pembuka kemenangan 2-1 Manchester United atas Liverpool dalam kompetisi Liga Utama Inggris di Old Trafford, Minggu (21/3) malam kemarin. (Beritanya di halaman 9)
Diskusi Terbatas ’’Bali Post’’ (1)
Karangasem Kaya Potensi, ”Kaya” RTM Banyak pihak menilai Karangasem bukanlah miskin. Sebab, potensi sumber daya alam (SDA) maupun sumber daya manusia (SDM) sangat banyak. Namun kenyataannya, kabupaten di ujung timur Bali ini berdasarkan penilaian pemerintah pusat, termasuk satusatunya kabupaten termiskin di Bali. Terkait persoalan ini, Bali Post mengadakan diskusi terbatas ‘’Mengangkat Potensi Karangasem untuk Kesejahteraan Masyarakat’’ Sabtu (20/3) lalu di Radio SWiB FM Karangasem. Melalui diskusi ini diharapkan dapat memberikan pandangan kepada bupati terpilih agar dapat dijadikan masukan, sehingga kesejahteraan rakyat dapat ditingkatkan. Berikut laporan wartawan Bali Post Wirya danBudana.
MENARIK direnungkan, apakah anak bangsa ini telah merdeka lahir dan batin, bebas dari tekanan, serta menerima kue pembangunan secara merata? Sudahkah pula, sosok pemimpin yang jujur, adil, tanpa tercela telah mengayomi rakyatnya? Sesungguhnya Indonesia adalah bangsa yang kaya. Sering pula disebut Indonesia adalah bangsa yang gemah ripah loh jinawi. Ini terbukti karena negeri ini kaya raya dengan aneka tambang, hasil bumi, ternak, dll. Bangsa yang subur makmur dengan rekam jejak pemimpin gagah berani seperti Raja Sailendra, Mulawarman, Prabu Hayam Wuruk, Raden Wijaya, Patih Gajah Mada, Soekarno, Sudirman dan banyak yang lainnya. Mereka merupakan pemimpin yang tidak saja mengendalikan kehidupan rakyatnya dengan baik, juga pemimpin yang memberi teladan, karena itu mereka sangat disegani dan hangat dibicarakan hingga detik ini. Hal.19 Tokoh Diplomatik
BP/wir
Nyoman Oka Antara DISKUSI yang berlangsung sekitar dua jam itu, terjadi silang pendapat soal angka kemiskinan. Meski demikian, peserta diskusi mempunyai pandangan yang sama yakni bagaimana Karangasem bisa maju dan sejajar dengan kabu-
I Gusti Lanang Rai paten lainnya di Bali. Tampil sebagai pembicara Wakil Bupati Karangasem Drs. I Gusti Lanang Rai, Ketua Bappeda Karangasem diwakili Ir. AAG Mayun dan Kabag Humas dan Protokol Setdakab Drs. Made Sosiawan. Dari
I Nyoman Celos eksekutif hadir Ketua Komisi II yang membidangi kesejahteraan masyarakat Nyoman Oka Antara, S.H. dan anggota DPRD Bali asal Karangasem Ni Made Sumiati, S.H. Hal.19 Selalu Ada
Tjahjo Kumolo:
PDI-P Tetap Kritis pada Pemerintah
Bali Post/dok
Tjahjo Kumolo
Jakarta (Bali Post) PDI Perjuangan tetap sebagai partai oposisi sebagaimana keputusan kongres partai tahun 2005. Selain itu, PDI-P akan tetap menjadi partai mandiri dan tetap kritis terhadap kebijakan pemerintah yang tak prorakyat. Demikian ditegaskan Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPR-RI Tjahjo Kumolo, Minggu (21/3) kemarin. Ia menjelaskan, PDI Perjuangan akan menggelar kongres III tanggal 5-9 April 2010. Kongres yang akan berlangsung di Bali itu akan mengambil beberapa keputusan strategis dalam membersarkan PDI-P ke depan. Namun apa pun keputusannya, PDI Perjuangan sebagai partai politik harus tetap mandiri dan kritis terhadap kebijakan yang tidak pro-rakyat demi keadilan dan kebenaran. Sebab, PDI Perjuangan berkepentingan untuk tetap menjaga empat pilar negara yaitu: (1) tetap tegaknya Negara
Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), (2) kokohnya ideologi Pancasila 1 Juni, (3) tetap dilaksanakan dan dipedomaninya UUD 1945, dan (4) tetap terpeliharanya Bhineka Tunggal Ika demi persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. Terkait dengan koalisi pendukung pemerintah, Tjahjo Kumolo menyatakan saat ini koalisi pemerintah tidak solid. Hal ini terlihat dari tak kompaknya partai-partai tersebut dalam menyikapi kasus Century. ‘’Kalau mau solid ya... silakan solidkan, tetapi bukan berarti harus bersama PDI Perjuangan,’’ ujarnya. Oleh karenanya, dalam kasus angket Century di DPR-RI jelas koalisi parpol pendukung pemerintah tidak solid atau tidak kompak. Namun, ketidakkompakan tersebut bukan menjadi urusan politik PDI Perjuangan. Namun sebagai partai politik, hal tersebut sangat disayangkan. ‘’Namun namanya politik harus dinamis,’’ jelasnya singkat. (kmb)
Maag Berkurang, Air Susu Bertambah KETIKA ditemui pada pekan kedua Juni 2009 yang lalu, penduduk Jalan Thamrin, Kelurahan Pemecutan, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Provinsi Bali, ini sudah berusia 25 tahun dan baru saja punya seorang anak. Namun, menurut wanita yang punya nama Ni Komang Ariani ini, sudah sejak SMP dulu ia menderita sakit maag. Dan hal itu telah membuatnya tak bisa terlambat makan. Bila ia terlambat makan, perutnya langsung melilit-lilit dan ia pun mengalami mual-mual. Begitu pula bila ia sudah memakan bayam dan beberapa jenis makanan lainnya serta minuman. Oleh karena itu, dulu sangat sering ia berobat
ke dokter. Namun, sejak seki- mana, dikatakan, permintaan tar satu setengah blan sebe- terhadap produksi kacang-kalum wawancara ini dilakukan, cangan pada masa mendatang diperkirakan ia telah rutin meningkat semengonsumsi jalan dengan perZena-600 dua kali tambahan jumlah dalam sehari. penduduk dan perHasilnya? Denbaikan gizi. Di Ingan bantuan sari donesia, untuk kabubuk kacang hicang-kacangan, jau plus bubuk pengembangan kedelai tersebut budidaya kacang ia mengaku tidak hijau menempati terlalu sering urutan ketiga setmengalami sakit elah kedelai dan maag serta mualmual lagi. “Selain Ni Komang Ariani kacang tanah. Kandungan gizi itu, air susu saya sekarang semakin lancar,” im- kacang hijau adalah protein, lemak, karbohidrat, kalsium, buhnya. Dalam buku Kacang Hijau, fosfor, zat besi, vitamin A, vikarangan Ir. H. Rahmat Ruk- tamin B1, dan vitamin C. Pro-
teinnya terdiri atas asam amino esensial seperti leusin, isoleusin, lisin, metionin, fenilalanin, treonin, valin, serta asam amino nonesensial seperti alanin, arginin, asam aspartat, asam glutamat, glisin, triptofan, dan tirosin. Senyawa-senyawa ini, yang juga ditemukan pada kedelai, sangat banyak menfaatnya bila dikonsumsi rutin. Bahkan pada kedelai ada senyawa isoflavon yang menonjol manfaatnya. Selain sebagai antioksidan yang bisa memperlambat penuaan sel, ia berperan dalam memperlancar metabolisme dan meningkatkan sistem imun tubuh. Hal. 19 Untuk Informasi
Bali Post/dok
MERAH PUTIH - Bendera Merah Putih berkibar di puncak Gunung Agung saat upacara bhakti pakelem yang dilaksanakan krama Bali, dua bulan lalu.