FAJAR BALI
SELASA, 28 JANUARI 2020 l Tahun XX
Virus Corona Belum Masuk Bali Rahajeng Semeng
Pak Gubernur
Perbekel Gobleg Tagih Janji Gubernur PERBEKEL Desa Gobleg, Kecamatan Banjar Ketut Sumarejaya m e n g h a ra p k a n Gubernur Bali Wa y a n K o s t e r untuk bisa membangun Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri yang ada di FB/AGUS Kecamatan BanKetut Sumarejaya jar. Permohonan pembangunan sekolah kejuruan tersebut diajukan lantaran di kecamatan Banjar belum ada sekolah kejuruan. Terlebih masyarakat yang akan mencari sekolah SMK sangat banyak dimana menurut Sumarejaya untuk ditahun ajaran lalu sekitar 200 hingga 300 orang siswa yang mencari sekolah. Akibat tidak adanya sekolah SMK
Menyikapi kekhawatiran atas penyebaran virus corona, Pemerintah Provinsi Bali menggelar rapat membahas langkah antisipasi pencegahan penyakit yang pertama kali ditemukan di Kota Wuhan, Tiongkok itu. Rapat yang dipimpin Sekda Provinsi Bali Dewa Made Indra di Ruang Praja Sabha Kantor Gubernur Bali, Senin (27/1) melibatkan unsur kesehatan kabupaten/kota, pariwisata, keamanan dan Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) sebagai garda terdepan yang bertugas mendeteksi wisatawan yang masuk ke Bali.
DENPASAR-Fajar Bali Dalam kesempatan itu, Dewa Indra yang didampingi Kadis Kesehatan Provinsi Bali dr. Ketut Suarjana menegaskan bahwa hingga saat ini virus corona belum terdeteksi masuk Bali. Ia pun menyayangkan
simpang siurnya pemberitaan yang menyebut keberadaan pasien suspect corona. “Inilah yang harus kita pahami bersama, jangan sembarangan nyebut suspect. Sebab secara medis untuk menyebut suspect ada
sejumlah kriteria yang harus dipenuhi. Selain menunjukkan gejala fisik berupa demam, batuk, pilek nyeri tenggorokan dan pneumonia, seorang bisa disebut suspect corona bila punya riwayat ke China atau wilayah/negara yang terjangkit dalam waktu 14 hari sebelum timbul gejala,” jelasnya. Selain itu, yang bersangkutan sempat kontak dengan kasus terkonfirmasi corona atau mengunjungi fasilitas kesehatan di negara dimana infeksi corona telah dilaporkan. Meski hingga saat ini virus FB/IST baru dengan kode 2019-nCoV Pemerintah Provinsi Bali menggelar rapat membahas langkah antisipasi belum terdeteksi masuk Bali, na- pencegahan penyakit yang pertama kali ditemukan di Kota Wuhan, mun pihaknya tetap menyiapkan Tiongkok. Rapat yang dipimpin Sekda Provinsi Bali Dewa Made Indra di KE HAL. 11 Ruang Praja Sabha Kantor Gubernur Bali, Senin (27/1).
KE HAL. 11
BULELENG
Smile
FB/AGUS
Wakil Bupati Nyoman Sutjidra menerima predikat B pada Sakip Award Wil 2 tahun 2019
Kembali Raih Predikat B, Nilai Sakip Buleleng Meningkat PEMERINTAH Kabupaten (Pemkab) Buleleng kembali meraih Predikat Kategori B (Baik) pada SAKIP AWARD Wil 2 Tahun 2019 yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB) Republik Indonesia. Penghargaan yang diserahkan langsung oleh Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan, Muhammad Yusuf Ateh, Ak., MBA. bersama Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati ini diterima langsung oleh Wakil Bupati Buleleng,
KE H AL. 11
Jl. Cokroaminoto No 108, Ubung Denpasar Bali 80116 Telp 0361 9073162 , 0851-0281-8501 Email : balailelangbali@gmail.com website : www.balailelangbali.co.id
Seleksi CPNS Provinsi Bali Dimulai
FB/IST
DENPASAR-Fajar Bali Satu hari jelang pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Provinsi Bali, Sekretaris Daerah Provinsi Bali Dewa Made Indra didampingi Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Bali Ketut Lihadnyana dan instansi terkait memastikan kesiapan pelaksanaan tes di Gedung BPSDM Provinsi Bali yang menjadi lokasi SKD CPNS Provinsi Bali Formasi tahun 2019, Senin (27/1). Tampak hadir Ketua Komisi I DPRD Bali Nyoman Adnyana, Kepala Kanreg X Denpasar,
KE HAL. 11
ONLINE:
www.fajarbali.com
FB/DOK
Kemeriahan Balingkang Kintamani Festival tahun 2019, tahun ini terpaksa ditunda.
Dampak Virus Corona, Bali Kintamani Festival Ditunda
BANGLI-Fajar Bali Merebaknya penyakit virus corona di beberapa negara yang awalnya berasal dari China, telah menyebabkan Bali Kintamani Festival (BKF) yang rencananya
bakal digelar 8 Februari 2020 di Kintamani, Bangli dipastikan ditunda. Penundaan ini, dilakukan sampai kondisi yang memungkinkan. Hal ini tertuang dalam Surat Edaraan Gubernur
Bali Nomor 556/488/III/Dispar tentang Himbauan Kejadian Penyakit Virus Corona yang terjadi di Tiongkok. Kabag Kerjasama dan Komunikasi Publik Setda Kabu-
paten Bangli, I Putu Maha Edi saat dikonfirmasi, Senin (27/1) membenarkan terkait adanya himbauan penundaan pelaksanaan Bali Kintamani Festival lantaran merebaknya penyakit
corona tersebut. Disampaikan, sesuai Surat Edaran Gubernur Bali yang diteken Wakil Gubernur Bali, Tjokorda Oka Artha Ardhana KE HAL. 11
Dua Paket Bacabup- Pemprov Bali Raih Penghargaan Akuntabilitas Bacawabup Bangli Kinerja Instansi Pemerintah Tahun 2019 Bakal Dikocok Ulang BANGLI-Fajar Bali DPD Partai Golkar Bali dipastikan segera menerjunkan dua lembaga survey ke Kabupaten Bangli, untuk mengukur elektabilitas dua paket Bakal Calon Bupati dan Bakal Calon Wakil Bupati Bangli (Bacabup/Bacawabup) Bangli. Hasil survey ini, akan menjadi salah satu parameter penting paket yang nantinya akan mendapatkan rekomendasi dari DPP Partai Golkar untuk bisa tarung di Pilkada Bangli
2020. Karena itu, tim penjaringan Kepala Daerah DPD Golar Bali akan kembali mengkocok ulang dua pasangan Bacabup/Bacawabup yang telah mendaftar di DPD Golkar Bangli agar bisa mendapatkan paket yang benar-benar mempunyai tingkat elektibilitas tinggi dan tentunya bisa memenangkan pertarungan perebutan Bangli satu. Seperti diketahui, ada empat nama yang mendaftar ke panitia KE HAL. 11
Pemerintah Provinsi Bali mendapat penghargaan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Tahun 2019 dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia. Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Provinsi Bali mendapatkan predikat ‘Sangat Baik’ (BB). Penghargaan tersebut diserahkan oleh Deputi Menteri Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur dan Pengawasan Muhammad Yusuf Ateh, pada KE HAL. 11
FB/IST
Gubernur Koster Letakkan Batu Pertama Pembangunan Gedung MDA Provinsi Bali
DENPASAR-Fajar Bali G u b e r n u r B a l i , Waya n Koster berkomitmen penuh dalam menjaga alam, adat, dan budaya Bali. Hal ini dibuktikan dengan berbagai terobosan keberpihakan pada adat dan budaya yang salah satunya diwujudkan dengan pembangunan Kantor Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali. Gedung Kantor Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali mulai dibangun di Bali dengan melakukan peletakan batu pertama oleh Gubernur Bali Wayan Koster yang diawali dengan prosesi ngeruak dan pecaruan, Senin (27/1). Pembangunan ini menjadi yang pertama kalinya. Menurut Koster, gedung ini dibangun kantor khusus yang akan menangani masalah
FB/DHARTA
Prosesi peletakan batu pertama gedung MDA Provinsi Bali oleh Gubernur Bali, Wayan Koster, Senin (27/1).
fajarbali
adat dan budaya. “Untuk pertama kalinya pembangunannya dibiayai penuh dari dana CSR (Corporate Social Responsibility)” katanya. Gubernur Koster juga menyatakan, pihaknya berkomitmen kuat menjaga adat dan budaya diawali dengan diterbitkannya Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 4 Tahun 2019 tentang Desa Adat, pembentukan Dinas Pemajuan Masyarakat Adat yang kemudian dilanjutkan dengan pengalokasian anggaran bagi desa adat sebesar Rp 300 juta per desa adat. “Tidak berhenti sampai di situ, penguatan akan adat dan budaya dilanjutkan dengan pembangunan kantor MDA tingkat provinsi yang kemudian akan disusul dengan pembangunan kantor MDA
Layouter: deje
tingkat kabupaten/kota se-Bali,” imbuhnya. kantor MDA yang dibangun oleh Pemprov Bali berlokasi di lahan eks gedung Bawaslu Bali, Jl. Cok Agung Tresna. Harapannya, MDA Provinsi kedepan betul-betul menjadi lembaga yang mengayomi desa adat. Termasuk menjadi mitra kerja Dinas Pemajuan Masyarakat Adat dalam upaya menata desa adat serta menyelesaikan masalahmasalah adat. “Selama ini kan nebeng di Dinas Kebudayaan, kurang representatif untuk para tetua-tetua, Penglingsir kita. Dengan memiliki gedung sendiri, MDA Provinsi setidaknya bisa berkantor dengan nyaman dan aman sehingga fokus bekerja KE HAL. 11
join facebook.com/fajar.bali