1 minute read

Rencana Dijual untuk Dugem

Gresik, Memorandum Tiga pria asal Kecamatan Balongpanggang dan Cerme diamankan polisi usai mencuri 2,1 ton bijih plastik di gudang Desa Dadapkuning. Niat hati ingin foya-foya dengan uang hasil penjualan barang curian itu, justru berujung menginap di hotel prodeo. Isnadi (42), asal Desa Wahas, Kecamatan Balongpanggang. Kemudian Fahmi Mohammad Fadlurrahman (34) dan Kokok Yasin (38) asal Desa Dadapkuning, tidak berkutik saat diringkus jajaran Unit Reskrim Polsek Kebomas dan Unit Pidum Satreskrim Polres Gresik. Kapolsek Cerme AKP Musihram menjelaskan, aksi pencurian itu dilakukan ketiga pelaku saat malam. “Modus operandinya, pelaku masuk ke dalam gudang milik korban Gohwangping dengan cara memanjat tembok. Lalu membuka pintu dan mencuri sebanyak 2.100 kg bijih plastik,” bebernya, Kamis (25/5).

Butiran bahan baku peralatan plastik itu lalu dimasukkan ke dalam karung dan disembunyikan di rumah salah satu pelaku. Akibat kejadian tersebut,

Advertisement

This article is from: