AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
1
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN KOTA BEKASI TAHUN 2013
R A T N A G N E P A T A K
KATA PENGANTAR Puji dan syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Kuasa dengan terbitnya Buku Pegangan Program 120 Hari Kerja Walikota dan Wakil Walikota Bekasi Terpilih Periode 2013-2018. Buku pegangan ini sebagai rujukan dalam melaksanakan berbagai strategi, program, dan kegiatan pembangunan. Secara umum pembangunan yang sudah dilakukan oleh Pemerintah Kota Bekasi bersama masyarakat telah menghasilkan banyak kemajuan seperti yang kita rasakan saat ini. Namun, tidak dapat dipungkiri bahwa masih banyak permasalahan terlihat di sekitar kita. Tantangan yang dihadapi Pemerintah Kota Bekasi pada lima tahun ke depan tak pelak lagi akan semakin berat. Keinginan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat untuk menuju “Kota Bekasi yang Maju, Sejahtera dan Ihsan� dengan keterbatasan berbagai sumber daya menuntut peran pemerintah yang semakin baik dalam merumuskan kebijakan dan program pembangunan sesuai dengan visi dan misi Walikota dan Wakil Walikota Bekasi periode 2013-2018. Pembangunan berkelanjutan merupakan perwujudan proses pembangunan yang menyeluruh untuk memenuhi kebutuhan saat ini maupun di masa mendatang.
6
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
KATA PENGANTAR Dalam mewujudkan pembangunan keberlanjutan tersebut Pemerintah Kota Bekasi melalui Program 120 Hari Kerja Walikota dan Wakil Walikota Bekasi berupaya untuk melakukan langkah awal dalam memperkuat sinergi berbagai aspek perencanaan pembangunan berdasarkan target capaian yang dapat diukur atau measureable, baik dari sisi substansi pekerjaan, target waktu pelaksanaan, serta indikator dan tolok ukur keberhasilan. Dengan keberhasilan pelaksanaan Program Kerja 120 Hari Walikota dan Wakil Walikota diharapkan menjadi langkah awal terjalinnya sinergi antara pemerintah dengan seluruh stakeholder pemangku kepentingan untuk mendorong pelaksanaan pembangunan Kota Bekasi periode lima tahun ke depan. Akhirnya, saya berharap, buku ini dapat menjadi pegangan bagi segenap aparatur pemerintah dalam proses perencanaan dan pelaksanaan berbagai strategi, program, dan kegiatan pembangunan untuk 120 Hari Kerja. Dan tak lupa, saya juga menyampaikan terima kasih dan penghargaan sebesar-besarnya kepada seluruh jajaran Pemerintah Kota Bekasi umumnya dan Badan Perencanaan Daerah Kota Bekasi beserta Tim Ahli, yang telah bekerja dengan penuh itikad dan dedikasi.
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
7
KATA PENGANTAR Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa memberikan kemudahan dan bimbingan-Nya dalam setiap upaya untuk melaksanakan pembangunan Kota Bekasi agar dapat berjalan lebih cepat dan lebih luas demi mencapai tujuan sebagimana yang kita harapkan bersama untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat Kota Bekasi. Terima Kasih. WALIKOTA BEKASI,
Dr. H. RAHMAT EFFENDI
8
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
I S I M N A D I VIS AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
9
VISI
KOTA BEKASI TAHUN 2013-2018 BEKASI MAJU Menggambarkan pembangunan kota bekasi dan kehidupan warga yang dinamis, inovatif, dan kreatif yang didukung ketersediaan prasarana dan sarana sebagai bentuk perwujudan kota yang maju. BEKASI SEJAHTERA Menggambarkan derajat kehidupan warga kota bekasi yang meningkat dengan terpenuhinya kebutuhan dasar pendidikan, kesehatan, terbukanya kesempatan kerja dan berusaha, serta lingkungan fisik, sosial dan religius sebagai bentuk perwujudan masyarakat yang sejahtera. BEKASI IHSAN Menggambarkan situasi terpelihara dan menguatnya nilai, sikap dan perilaku untuk berbuat baik, dalam lingkup individu, keluarga dan masyarakat kota bekasi. Kedisiplinan, ketertiban sosial, keteladanan dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan tumbuh seiring dengan meningkatnya tata kelola pemerintahan yang baik untuk mewujudkan kehidupan yang beradab.
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
11
MISI
KOTA BEKASI TAHUN 2013-2018 1 Menyelenggarakan tata kelola kepemerintahan yang baik. 2 Membangun prasarana dan sarana yang serasi dengan dinamika dan pertumbuhan kota. 3 Meningkatkan kehidupan sosial masyarakat melalui layanan pendidikan kesehatan dan layanan sosial lainnya. 4 Meningkatkan perekonomian melalui pengembangan usaha mikro, kecil dan menengah, peningkatan investasi, serta penciptaan iklim usaha yang kondusif. 5 Mewujudkan kehidupan masyarakat yang aman, tertib, tenteram dan damai.
12
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
A D N E G A T E E H S K R O W
A J R E K I R A H 120
No. 1.
1.1
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
Terobosan Akses “layanan publik” Menjemput warga miskin untuk bersekolah”.
Walikota dan Wakil Walikota mengarahkan agar warga yang tidak mampu dan memiliki anak yang terancam “tidak melanjutkan sekolah” ke jenjang SMP atau SMA/SMK, untuk memanfaatkan “Sekolah Bebas Biaya” di SMPN atau SMAN/SMKN terdekat.
Mei 2013
Lampiran Kepwal. berupa daftar 1001 Siswa kelas 6 SD dan 733 siswa kelas 9 ( 3 SMP ) dari keluarga tidak mampu/PKH diserahkan oleh Walikota kepada Kadis agar anak keluarga tidak mampu/PKH dimaksud bisa sekolah di SMPN atau SMAN/SMKN.
Walikota dan Wakil Walikota menyerahkan sepeda secara simbolis kepada 12 siswa keluarga tidak mampu, untuk digunakan bersekolah.
Mei 2013
12 Sepeda secara simbolis diterima oleh siswa keluarga tidak mampu, untuk digunakan bersekolah.
Walikota dan Wakil Walikota mengunjungi 5 (lima) rumah keluarga miskin di Kec. Bekasi Selatan, untuk menyerahkan kartu khusus PKH sekolah gratis dan sepeda.
Mei 2013
Ada 5 keluarga miskin yang didatangi Walikota/Wakil walikota, sehingga anak-anaknya bisa melanjutkan pendidikan di SMPN/SMAN/SMKN.
DINAS PENDIDIKAN DINSOS TKPK CAMAT
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
15
No.
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Waktu
1.2
Roadmap PENGUATAN KOMITMEN PAKTA INTEGRITAS di Kota Bekasi
Roadmap ini dibuat ringkas dalam bentuk framework (2-5 lembar), dalam kurun waktu 3 (tiga) bulan yang merinci upaya yang perlu dilakukan untuk mencapai 4 (empat) indikator penting pembangunan Kota Bekasi 2013-2018.
Maret Juni 2013
Indikator Adanya konsep yang menggambarkan grand design pencapaian“KOMITMEN PAKTA INTEGRITAS” dalam 5 (lima) tahun ke depan.
Keterangan SETDA INSPEKTORAT BKD BAPPEDA
Terlaksananya pembekalan terhadap seluruh satgas SPIP pada seluruh SKPD. Penerapan kode etik pegawai berdasarkan Peraturan Walikota Nomor 11 Tahun 2013 tentang Kode Etik dan Perilaku Aparatur di Lingkungan Pemerintah Kota Bekasi.
1.3
Roadmap Pencapaian Prestasi KINERJA PELAYANAN PUBLIK (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT)
Maret Juni 2013
Adanya konsep yang menggambarkan grand design pencapaian “KINERJA PELAYANAN PUBLIK (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT).” dalam 5 (lima) tahun ke depan.
SETDA
1.4
Roadmap Pencapaian Predikat A untuk LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH Kota Bekasi.
Maret Juni 2013
Adanya konsep yang menggambarkan grand design pencapaian“PREDIKAT A UNTUK LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH” dalam 5 (lima) tahun ke depan.
SETDA
16
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
No.
Komponen Kegiatan
1.5
Roadmap Pencapaian Indeks Kinerja Kunci (IKK) melalui EVALUASI KINERJA PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH (EKPPD) Tingkat Nasional Tahun 2018.
1.6
Perizinan Gratis 1 (satu) hari untuk UMKM.
1.7
Sayembara Landmark Kota Bekasi untuk 5 (lima) titik akses ke Kota Bekasi.
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
Maret Juni 2013
Adanya konsep yang menggambarkan grand design pencapaian Indeks Kinerja Kunci (IKK) melalui EKPPD dalam 5 (lima) tahun ke depan. •
SETDA
Walikota dan Wakil Walikota mendatangi tempat usaha yang berkategori UMKM, memberikan pengarahan tentang pentingnya perijinan untuk UMKM disertai dengan pemberian dokumen izin secara gratis kepada UMKM.
Mei 2013
Sejumlah 120 (sepuluh) UMKM mendapatkan dokumen izin dalam rangka “sosialiasi reformasi perizinan bagi UMKM
BPPT DISPERINDAGKOP KECAMATAN
Sayembara Pembuatan Landmark Kota Bekasi untuk 5 (lima) titik akses ke Kota Bekasi. Penyelenggaraan kegiatan sayembara pembuatan “landmark” dimaksud.
Mei 2013
Terpilihnya ide/desain Landmark Kota Bekasi untuk 5 (lima) titik akses gerbang ke Kota Bekasi.
DISTAKO
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
17
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
No.
Komponen Kegiatan
1.8
Pembangunan “landmark“ tulisan KOTA BEKASI di tempat strategis.
Walikota dan Wakil Walikota meresmikan “landmark” dimaksud.
20 Mei 2013
Peresmian 1 (satu) unit “landmark“ Kota Bekasi yang representatif.
DINAS PPPJU
1.9
Penanganan sampah.
Penanganan sampah liar.
April 2013
DINAS KEBERSIHAN
Sosialisasi kawasan bebas sampah.
Pengangkutan sampah liar di wilayah Kec. Bekasi Utara, Bekasi Timur, Bekasi Selatan, Bekasi Barat, Medan Satria dan Rawa Lumbu.
Pencanangan pembentukan 120 bank sampah.
osialisasi kawasan bebas sampah di kelurahan Kotabaru.
Optimalisasi pengelolaan komposting.
Pembentukan 120 bank sampah di 56 kelurahan.
Sosialisasi K-3.
Optimalisasi pengelolaan sampah menjadi kompos di 153 kelompok. Sosialisasi K-3 melalui talk show di Radio Dakta dan One Centre. Penyuluhan kebersihan kepada 2800 orang di 56 kelurahan.
18
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
No.
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
1.10
Penyelenggaraan sidang penetapan kelahiran di atas 1 (satu) tahun di luar Pengadilan Negeri.
Sidang penetapan kelahiran di atas 1 tahun di kecamatan se-Kota Bekasi
April – Juni 2013
Dimilikinya akte kelahiran oleh 1750 orang penduduk Kota Bekasi yang tidak mampu.
DISDUKCAPIL
1.11
Peningkatan pelayanan PBB dan BPHTB
Pemantauan pelaksanaan pelayanan publik tentang PBB dan BPHTB
Mei 2013
Dialog langsung Walikota/Wakil Walikota dengan masyarakat terhadap kepuasan pelayanan PBB dan BPHTB.
DISPENDA
1.12
Peningkatan kualitas hidup perempuan dan anak
Peningkatan kemampuan dan keterampilan kaum perempuan dari keluarga pra – KS
Maret - Juni 2013
Pembinaan kepada kaum perempuan melalui sosialisasi dan pelatihan keterampilan menjahit
BP3AKB
Pemberian mesin jahit kepada 15 perempuan peserta pelatihan menjahit
2.
2.1
Event Calendar : Peringatan “Hari Kartini 2013”.
Award : bagi perempuan yang berjasa bagi kemasyarakatan.`
21 April 2013
Terdapat 2 (dua) orang yang diberi award. Perempuan dimaksud berstatus warga biasa, yang sudah terbukti berjuang dengan gigih melayani/mengabdikan diri bagi masyarakat di sekitarnya
BP3AKB
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
19
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Launching Kota Layak Anak
Walikota dan Wakil Walikota mempromosikan pentingnya kesadaran dan partisipasi warga untuk menciptakan situasi kehidupan kota yang layak anak.
8 Mei 2013
Adanya pembentukan Pokja Kota Layak Anak di tiap Kecamatan dan Satgas di RW.
BP3AKB
Peringatan “Hari Kelahiran Pancasila 2013”.
Lomba pemahaman dan penghayatan terhadap Pancasila.
1 Juni 2013
Apresiasi publik dan media atas pemahaman dan penghayatan terhadap Pancasila di kalangan warga, dalam kedudukan Kota Bekasi sebagai Kota Patriot.
BADAN KESATUAN BANGSA, POLITIK & LINMAS
Peringatan “Hari Lingkungan Sedunia”.
Pelaksanaan kampanye global earth hour 2013.
23 Maret 2013 8 Mei 2013 23 Mei 2013
Apresiasi publik dan media atas kesadaran dan komitmen hemat energi dan perilaku berkendaraan umum
BPLH
No.
Komponen Kegiatan
2.2
2.3
2.4
Penanaman bambu kuning di sepanjang DAS Kali Bekasi Promosi dan implementasi Gerakan Sehari Tanpa Kendaraan Dinas dan Kendaraan Pribadi ke Kantor.
20
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Indikator
Keterangan
DINAS PENDIDIKAN
No.
Komponen Kegiatan
2.5
Penyelenggaraan Job Fair
3.
3.1
4. 4.1
4.2
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
Lomba pemahaman dan penghayatAPenyelenggaraan bursa kerja berkerjasama dengan perusahaan-perusahaan dalam rangka membuka peluang untuk berkerja ataupun meningkatkan pekerjaan bagi masyarakat Kota Bekasi
Juni 2013
Pembukaan job fair oleh Walikota/Wakil Walikota yang bertujuan untuk dapat terserapnya pencari kerja sebanyak 1.000 orang tenaga kerja di 50 perusahaan peserta job fair. •
DISNAKER
MaretAprilMeiJuni 2013
Apresiasi publik dan media atas komitmen solusi permasalahan pendidikan (yang berulang setiap tahun) di Kota Bekasi.
DINAS PENDIDIKAN
Ada penghargaan SANIMAS untuk 5 kategori yang diberikan oleh Walikota dan Wakil Walikota.
BAPPEDA
Ada 3 (tiga) unit MCK berbasis dana CSR yang diresmikan oleh Walikota dan Wakil Walikota.
DINAS KESEHATAN DISTAKO BSR KSI KECAMATAN
Agenda formulasi kebijakan bersifat tahunan : Revitalisasi Sistem Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2013/2014.
Penyempurnaan Sistem PPDB On-Line, 100 % On-Line berbasis UN.
BAG. TELEMATIKA
Launching : SANIMAS(Sanitasi Berbasis Masyarakat) AWARD
Walikota dan Wakil Walikota memberikan penghargaan SANIMAS untuk 5 kategori.
Sarana MCK berbasis dana CSR.
Walikota dan Wakil Walikota menginstruksi kepada 10 perusahaan untuk mengeluarkan dana CSR nya dalam bentuk pembangunan MCK di kawasan kumuh
11 Juni 2013 Maret-Juni 2013
DINAS KESEHATAN
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
21
No.
Komponen Kegiatan
4.3
Sosialisasi Program SANIMAS
Deskripsi Kegiatan Walikota dan Wakil Walikota melakukan Sosialisasi Program SANIMAS di radio.
Waktu April 2013
Indikator
Keterangan
On-air di Radio Dakta
BAPPEDA BAG. HUMAS BAG. TELEMATIKA DINAS KESEHATAN
4.4
4.5
22
“Kartu Sehat”
Dana Bergulir PPK-IPM untuk “Bekasi Sejahtera”.
Walikota dan Wakil Walikota mendatangi rumah warga miskin yang sedang sakit dan membutuhkan pengobatan untuk dibawa ke rumah sakit.
Mei-Juni 2013
Walikota dan Wakil Walikota melakukan Launching Program Dana Bergulir PPK-IPM untuk“Bekasi Sejahtera”, dalam rangka pencapaian Perluasan Lapangan Kerja Baru : “50.000 Tenaga Kerja Baru s.d. Tahun 2018”. Pencapaian ini juga ditempuh melalui perluasan lapangan kerja sektor informal.
Maret-Juni 2013
Ada 500 warga yang diberikan “Kartu Bekasi Sehat” untuk berobat ke Rumah Sakit
DINAS KESEHATAN DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KECAMATAN
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Launching Program
BAPPEDA DISPRINDAGKOP BPRS
No.
Komponen Kegiatan
4.6
Program Pembangunan Partisipatif
4.7
Pameran Ikan Hias
Deskripsi Kegiatan Walikota dan Wakil Walikota melakukan Launching P3BK dan PNPM.
Walikota dan Wakil Walikota membuka kegiatan Pameran Ikan Hias.
Waktu April 2013
Indikator Launching Program P3BK dan PNPM Penyerahan gerobak untuk UKM
Juni 2013
Keterangan BAPPEDA KAPPERMAS KORKOT PNPM
Pelaksanaan Rutilahu
BKM-LPM
Launching Program
BAPPEDA DISPERINDAGKOP KAPERMAS DISPERA
5.
5.1
Public Hearing : Rencana Pembangunan “4 Polder Air” dalam mengatasi persoalan banjir.
Walikota dan Wakil Walikota menyerap aspirasi masyarakat dalam rangka penanggulangan banjir.
Mei-Juni 2013
Adanya solusi dan kesepakatan dalam membangun “4 Polder Air” dalam mengatasi persoalan banjir.
DINAS BINA MARGA DAN TATA AIR
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
23
No.
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Waktu
5.2.
Public hearing melalui media (cetak, radio, TV, elektronik)
Walikota dan Wakil Walikota menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat Kota Bekasi dan orientasi pembangunan Kota Bekasi 2013-2018.
Maret-April 2013
6.
Kerjasama antar daerah:
6.1
Coffee morning dengan • Gubernur DKI Jakarta • Gubernur Jawa Barat • Walikota Depok • Bupati Bekasi • BKSP Jabodetabekjur
Pemahaman dan konsensus kerjasama tentang pemecahan persoalan melalui kerjasama antar daerah. Salah satu kegiatannya menggunakan Teleconference.
Mei-Juni 2013
7.
7.1
24
Indikator
Keterangan
Apresiasi publik dan media atas penyampaian orientasi pembangunan Kota Bekasi 2013-2018
BAGIAN HUMAS BAGIAN TELEMATIKA
Adanya alternatif gagasan dan solusi inovatif dalam mengatasi berbagai persoalan melalui kerjasama antar daerah.
BAG. HUMAS BAG. TELEMATIKA BAPPEDA DINAS PERHUBUNGAN DINAS KEBERSIHAN DISTAKO DINAS BIMARTA
Penyelesaian masalah aktual (urgent dan important) Penanganan Pasca Banjir Jatiasih (Bendungan Kali Cikeas).
Pengarahan, koordinasi, dan kesepakatan warga di RW 008, Kelurahan Jatirasa, Kecamatan Jatiasih, untuk persoalan Bendungan Kali Cikeas.
Maret-Juni 2013
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Adanya kesepakatan warga untuk untuk pembangunan Bendungan Kali Cikeas.
DINAS BIMARTA
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Perbaikan jalan-jalan rusak
Respon cepat untuk memperbaiki jalan-jalan rusak pada jalur tertentu.
Maret-Juni 2013
Terpeliharanya sejumlah ruas jalan pada jalur tertentu
DINAS BIMARTA
Penanganan kemacetan pada beberapa ruas jalan.
Penetapan Kawasan Tertib Lalu Lintas (KTL)
Maret-Juni 2013
Ditetapkannya beberapa Kawasan Tertib Lalu Lintas (Jl. KH. Noer Ali, Jl Hasibuan, Jl. Jend A. Yani).
POLRES DINAS PERHUBUNGAN DINAS BIMARTA POL PP DPPJU DISTAKO
No.
Komponen Kegiatan
7.2
7.3
Indikator
Operasi bersama jajaran terkait (kelaikan jalan, penggunaan kaca film dan angkutan sampah dari Jakarta) di JL. Ahmad Yani dan Jl. Hasibuan.
Keterangan
7.4
Resolusi “Sekolah Eks RSBI”.
Pembahasan beberapa alternatif untuk pengelolaan “Sekolah Eks RSBI”secara normatif dan aspiratif.
Maret-April 2013
Terbitnya SK Pengelolaan “Sekolah Eks RSBI”.
DINAS PENDIDIKAN
7.5
Inspeksi Bangunan Pusat-Pusat Perbelanjaan.
Pemantauan ke sejumlah pusat-pusat perbelanjaan untuk memastikan ketersediaan dan kelayakan kelengkapan sarana bagi kenyamanan dan keamanan pengunjung, serta kepentingan fasilitas untuk “disabilitas”.
April 2013
Ada 5 (lima) mall yang dipantau.
DINAS BANGUNAN DAN PEMADAM KEBAKARAN DINSOS
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
25
Waktu
Indikator
Keterangan
Ada 10 (sepuluh) RS yang divisitasi.
DINAS KESEHATAN TKPK
April-Juni 2013
Adanya langkah strategis dalam upaya penguatan Pengurus dan Tim Persipasi.
DINAS PORBUDPAR
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
7.6
Inspeksi Pelayanan ke sejumlah Rumah Sakit (RS) di Kota Bekasi
Pemantauan ke sejumlah RS untuk memastikan pelayanan yang tidak menelantarkan warga miskin berobat.
April 2013
7.7
Penguatan Pengurus dan Tim Persipasi.
Komunikasi dan diskusi upaya penguatan Pengurus dan Tim Persipasi.
8.
Roadshow stakeholders :
8.1
Inisiatif Koordinasi dengan Kementerian PAN dan RB, dan BKN.
Pembahasan persoalan pengangkatan dan penempatan pegawai.
Maret-Juni 2013
Adanya alternatif kebijakan untuk solusi persoalan pengangkatan dan penempatan pegawai.
BKD INSPEKTORAT BAG.ORGANISASI
8.2
Inisiatif Koordinasi dengan Kementerian KLH.
Pembahasan langkah-langkah strategis untuk pengelolaan lingkungan hidup, kebersihan kota, dan penghijauan kota, serta Launching “Kota Hijau� (dengan Kementerian PU).
Maret-Juni 2013
Adanya langkah-langkah strategis untuk pengelolaan lingkungan hidup, kebersihan kota, dan penghijauan kota.
BAPPEDA DISTAKO BPLH DINAS KEBERSIHAN
8.3
Inisiatif Koordinasi dengan Kementerian DIKBUD.
Pembahasan kebijakan subsidi pendidikan dalam jangka panjang dan upaya peningkatan prestasi siswa.
Maret-Juni 2013
Adanya rancangan kebijakan subsidi pendidikan dalam jangka panjang dan upaya peningkatan prestasi siswa yang selaras dengan kebijakan pusat.
DINAS PENDIDIKAN
26
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Komponen Kegiatan 8.4.
9.
Inisiatif Koordinasi dengan KPK.
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
Pembahasan langkah-langkah strategis untuk pencegahan tindak korupsi.
Maret-Juni 2013
Adanya komitmen untuk melaksanakan langkah-langkah strategis untuk pencegahan tindak korupsi.
SETDA (BAG HUKUM) INSPEKTORAT
Penyelesaian pekerjaan terjadwal :
9.1.
Penyempurnaan mekanisme MUSRENBANG RKPD TAHUN 2014.
Pendayagunaan SKPD dalam mengelola usulan program secara aspiratif, partisipatif, dan teknokratis.
Maret 2013
Terselenggaranya MUSRENBANG RKPD TAHUN 2014 secara aspiratif, partisipatif, dan teknokratis.
BAPPEDA
9.2.
FGD Penyusunan RPJMD dan Musrenbang RPJMD 2013-2018.
Penyusunan RPJMD 2013-2018 secara aspiratif, partisipatif, dan teknokratis.
Maret-April 2013
Terselenggaranya FGD Penyusunan dan Musrenbang RPJMD 2013-2018 secara aspiratif, partisipatif, dan teknokratis.
BAPPEDA
9.3.
Penyusunan dan Penetapan RKPD 2014 normatif dan tepat waktu.
Memastikan penyusunan RKPD 2014 normatif dan tepat waktu.
Tersusunnya RKPD 2014 tepat waktu
BAPPEDA
Mei-Juni 2013
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
27
Komponen Kegiatan 9.4.
Pengawasan dan pemberian sanksi dalam pemanfaatan ruang.
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Eksekusi beberapa lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang.
Maret-Juni 2013
Indikator Tereksekusinya penertiban 4 (empat) lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang :
Keterangan DISTAKO
Penyegelan bangunan indomart di kel. Pengasinan Kec. Rawalumbu. Penertiban lahan sarana umum di RW. 07 Kel. Jaticempaka Kec. Pondokgede. Penyegelan batching plan di Kec. Jatiasih. Penyegelan ruko di Jl. Perjuangan Kel. Harapanjaya Bekasi Utara.
9.5.
28
Pemberian layanan penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) melalui yayasan sosial
Kunjungan dan Pemberian Bantuan kepada Panti Rehabilitasi Disabilitas Jambrud Biru di Kel. Pedurenan, Kec. Mustika Jaya.
Mei-Juni 2013
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Terfasilitasinya layanan untuk komunitas “Disabilitas” dan penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) lainnya. Terbangunnya kesadaran dan partisipasi warga atas kesamaan kesempatan bagi Penyandang “Disabilitas” dan penyandang masalah kesejahteraan lainnya dalam segala aspek kehidupan dan penghidupan.
DINSOS
Komponen Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Waktu
Indikator
Keterangan
9.6.
Fasilitasi test urine
Eksekusi beberapa lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang.
Juni 2013
Menekan angka penyalahgunaan narkoba dan peredaran gelap narkoba di Kota Bekasi
BNK
9.7.
Fasilitasi pemusnahan barang bukti narkoba
Pemusnahan barang bukti narkoba hasil rampasan dari penyalahgunaan narkoba.
Mei – Juni 2013
Pemusnahan barang bukti hasil rampasan dari penyalahgunaan narkoba akan menghindari terjadinya penyalahgunaan barang bukti oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab.
BNK POLRES BEKASI KOTA
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
29
N ERJA A A R K I A R G 20 HA G N 1 E L A E D N Y E N G E A P L A W JAD 31 AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
MARET AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013-2018
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
33
34
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
2
Minggu
1
Senin
Sabtu
(Maret)
Jumat
NOMOR
Waktu Pelaksanaan
AGENDA KERJA
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
Penyelenggaran
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
BAPPEDA
Asrama Haji Bekasi
Terselenggaranya MUSRENBANG RKPD TAHUN 2014 secara aspiratif, partisipatif,dan teknokratis.
Walikota / Wakil Walikota
Adanya langkah-langkah strategis untuk pengelolaan lingkungan hidup, kebersihan kota, dan penghijauan kota.
Walikota / Wakil Walikota
Adanya langkah strategis dalam upaya penguatan Pengurus dan Tim PERSIPASI melalui pelantikan pengurus PERSIPASI Periode 2013-2018 :
Walikota / Wakil Walikota
Penyelesaian Pekerjaan Terjadwal
1.
Pelaksanaan Musrenbang RKPD 2014 Tk. Kota Bekasi (Penyempurnaan mekanisme MUSRENBANG RKPD TAHUN 2014)
Event Calendar
1.
Penyelesaian masalah aktual (urgent dan important)
BPLH
Alun-alun Kota Bekasi
Penyelesaian masalah aktual (urgent dan important)
1.
Penguatan Pengurus dan Tim Persipasi
2.
Roadmap Pencapaian Indeks Kinerja Kunci (IKK) melalui EVALUASI KINERJA PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH (EKPPD) Tingkat Nasional Tahun 2018.
3.
Roadmap Pencapaian Predikat A untuk LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH Kota Bekasi.
PORBUDPAR
Ruang Kerja Wakil Walikota
Audiensi dan pelantikan kepengurusan manajemen baru PERSIPASI
Masjid Al Barkah
Ekspose pengelolaan PERSIPASI oleh manajemen baru
SETDA BAGIAN BINA PEMERINTAHAN
Kantor Gubernur Provinsi Jawa Barat
Penyampaian LPPD Tahun 2012 kepada Menteri Dalam Negeri melalui Gubernur Provinsi Jawa Barat.
SETDA BAGIAN BINA PEMERINTAHAN
Kementrian PAN-RB
Penyampaian Buku LAKIP ke Kementrian PAN-RB, dengan harapan tercapainya Predikat "A" untuk Laporan Akuntabilitas Instansi Pemerintah (LAKIP) Kota Bekasi
Walikota / Wakil Walikota
Apresiasi publik dan media atas penyampaian orientasi pembangunan Kota Bekasi yang ditayangkan melalui :
Walikota / Wakil Walikota
Public Hearing
1.
Public hearing melalui media (cetak, radio, TV, elektronik)
Keterangan : Data per Tanggal 5 April 2013
SETDA Bag. Telematika, Humas Koran Radar Bekasi dan Koran Bekasi Ekspres
Advetorial media cetak skala Bekasi
Koran Sinar Harapan
Advetorial media cetak skala Nasional
Tabloid Suara Gempita Nasional (tgl. 18 Maret 2013), Majalah Garda (tgl. 28 Maret 2013)
Advetorial pada tabloid skala Nasional
Radio Dakta
Dialog interaktif yang dilaksanakan di radio
Keterangan: Data perTaggal 5 April 2013
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
35
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
2
Minggu
1
Senin
Sabtu
(Maret)
Jumat
NOMOR
Waktu Pelaksanaan
AGENDA KERJA
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
Penyelenggaran
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Pembekalan SPIP bagi Satgas SPIP SKPD :
Walikota / Wakil Walikota
Terobosan Akses "layanan publik"
1.
2.
Public hearing melalui media (cetak, radio, TV, elektronik)
INSPEKTORAT KOTA
Peningkatan kualitas hidup perempuan dan anak
BP3AKB
Keterangan : Data per Tanggal 5 April 2013
36
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Tanggal 14 Maret 2013, meliputi BP3AKB, Dinas Bina Marga dan Tata Air, Disperindagkop, Dinas Sosial dan Kecamatan Rawalumbu.
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Tanggal 21 Maret 2013, meliputi RSUD, Dinas Kesehatan, Dinas Kebersihan, DPPPJU dan Kecamatan Bekasi Barat.
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Minggu ke 4 (empat) Bulan Maret melakukan sosialisasi Penerapan Peraturan Walikota Nomor 11 Tahun 2013 tentang Kode Etik dan Perilaku Aparatur di Lingkungan Pemerintah Kota Bekasi.
RW. 022 Kel. Pekayon Jaya Kec. Bekasi Selatan
Pembinaan kepada kaum perempuan melalui sosialisasi dan pelatihan keterampilan menjahit
Walikota / Wakil Walikota Ketua TP.PKK/Wakil Ketua
APRIL AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013-2018
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(April) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Trobosan Akses “Layanan Publik�
1.
Rodmap PENGUAT KOMITMEN PAKTA INTEGRITAS di Kota Bekasi
BKD
Plaza Kantor Walikota
Penandatangan kotrak oleh seluruh aparatur di lingkungan Pemerintah Kota Bekasi. (sebagai tindak lanjut dari penandatangan dokumen pakta integritas)
INSPEKTORAT KOTA
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Minggu pertama dan ke 2 (dua) bulan April melakukan sosialisasi Penerapan Peraturan Walikota Nomor 11 Tahun 2013 tentang Kode Etik dan Perilaku Apatur di Lingkungan Pemerintah Kota Bekasi
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Pembekalan SPIP bagi Satgas SPIP SKPD : Tanggal 11 April 2013, meliputi Bappeda, Dinas Tata Kota, Dinas Tenaga Kerja dan Kecamatan Bekasi Utara
Rg. Rapat Inspektorat Kota
Tanggal 18 April 2013, meliputi setda, Dinas Perekonomiman Rakyat Kecamatan Pondok Melati dan Kecamatan Mustika Jaya.
Walikota / Wakil Walikota
Walikota / Wakil Walikota
2.
Talk Show Radio on Air tentang pelayanan kebersihan dan pelaksanaan program Adipura
DINSIH
Radio Dakta dan Radio One Centre
Adanya langkah-langkah strategis untuk pengelolaan lingkungan hidup, kebersihan kota, dan penghijauan kota.
Walikota / Wakil Walikota
3.
Penyelenggara Sidang Penetapan Kelahiran di Atas 1 (satu( Tahun di Luar Pengadilan
DISDUKCASIP, KECAMATAN, SATPO PP
Kec. Bekasi Timur
Masyarakat Kota Bekasi yang tdk mampu dapat mengikuti sidang penetapan kelahiran di atas 1 (satu) tahun di luar pengadilan untuk memperoleh akta kelahiran sebanyak 1750 akta
Walikota / Wakil Walikota
Peningkatan Kualitas hidup perempuan dan anak
BP3AKB
RW. O22 Kel. Pekayon Jaya Kec. Bekasi Selatan
Pembinaan kepda kaum perempuan melalui ]sosialisasi dan pelatina ketrampilan menjahit
Walikota / Wakil Walikota
4.
Penyelesaian Masalah Aktual (ugrent atau Impotan)
1.
Inspeksi Pelayanan ke sejumlah Rumah SAKIT (RS) di Kota Bekasi
DISKES
10 (sepuluh) Rumah Sakit : RS.Hosana Medika, RS Bhakti Kartini, RS. Permata Cibubur, RS. Ananda, RS. Budi Lestari, RS. Rawalumbu, RS. Hermina, RS. aWAL bROS, RS. Jatirahayu, RS. Mekar Sari
Walikota / Wakil Walikota melakukan vasi0tasi ke rumah sakit swasta yang melakukan MOU dengan pemerintah Kota Bekasi dalam pelayanan kesehatan terhadap masyarakat miskin
Walikota / Wakil Walikota
2.
inspeksi Bangunan perbelanjaan
DISBANGKAR
Metropolitan Mall Bekasi
Pemeriksaan kelengkapan ketersedian dan kelayakan serana pusat perbelanjaan bagi kenyamanan dan keamanan pengunjung
Walikota / Wakil Walikota
Operasi bersama jajaran terkait terhadap kelaikan jalan, pengguna kaca film dan angkutan sampah
Walikota / Wakil Walikota
Blu Plaza Bekasi Square Grand Mal Bekasi Bekasi Trade Centre
3.
Perbaikan Jalan-jalan rusak
BIMARTA
4.
Penanganan kemacetan pada beberapa rual jalan
DISHUB
Pelaksanaan Perbaikan dan atau Peningkatan Kwalitas Jalan Jln. Ahmad Yani dan Jln. H.M. Hasibuan Persimpangan pintu tolbekasi barat, persimpangan MM persimpangan Kayuringin
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
39
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(April) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Penyelesaian Pekerjaan Terjadwal
1.
BAPPEDA
FGD Penyusunan RP JMD dan Musrembang RP JMD 2013 - 2018
FGD Bidang Ekonomi dan Bidang Fisik di Gruya Wulan Sari
Terselenggara FGD Penyusunan dan Musrembang RP JMD 2013 - 2018 secara Aspiratif, Partisipatif dan Teknokratis
Walikota / Wakil Walikota
Tereksekusinya penertiban 5 (lima) lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang : penyegelan bangunan
Walikota / Wakil Walikota
Walikota / Wakil Walikota
FGD Bidang Sosial Budaya di Asrama Haji Bekasi
2.
DISTAKO
Pengawasan dan pemberian sanksi dalam pemanfaatan ruang
Fasos Fasum Perumahan Antilope RW 07 Kel. Jaticempaka Kec. Pondokgede Indomaret di Perumahan Narogong Batching Plan di Jatiasih Ruko di Jln. Irian Kel. Teluk Pucung Kec. Bekasi Utara
3.
Inisiatif Koordinasi dengan Kementrian PAN dan RB, dan BKN
BKD
Pemkot Bekasi
Adanya alternatif untuk solusi persoalan pengangkatan dan penempatan pegawai, melalui : Seleksi calon Pejabat Struktural Eselon II, III, IV dan V
BAPPEDA, SETDA Bagian Telematika, Bagian Humas
Radio Dakta
Terselenggaranya sosialisasi Program SANIMAS melalui Radio Dakta
Launching
1.
Sosialisasi Program SANIMAS
Walikota / Wakil Walikota
Public Hearing
1.
Publik learning melakui media (cetak, radio dan elektroning)
2.
Rencana Pengbangunan Public Hearing “4 Polder air� mengatasi soal banjir
SETDA Bagian Telematika, Bagian Humas
Apresiasi publik dan media atas penyampaiannya onentasi pembangunan Kota Bekasi melalui : Tentative TVRI Jelajah Negeri Radio Dakta direlay oleh Radio Gaga
Advetarial media cetak skala bekasi Program pada TV Nasional Dialog interaktif yang dilaksanakan di radio
BIMARTA
Tentativ
Sosialisasi perencanaan pembangunan Polder air kepada masyarakat dan stakeholders
EP3AKB
Plaza Pemkot Bekasi
Pemberian penghargaan terhadap 2 (dua) orang perempuan yang terbukti telah berjuang dengan gigih melayani / mengabdikan diri bagi masyarakat sekitar
Walikota / Wakil Walikota
Event Calendar
1.
Peringatan Hari Kartini Public Hearing 2013
40
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Walikota / Wakil Walikota
MEI AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013-2018
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Penyelesaian masalah aktual (urgent atau importan)
1.
Pelaksanaan Pemberian Makanan (Pemberian Makanan kepada penyandang “Disabilitas” di Zamrud Biru)
DINSOS
Yayasan Jamrud Biru Jln. Benda RT 02/RW 01, Kel. Pendurenan Kec, Mustika Jaya
Terfasilitasinya layanan untuk komunitas “Disabilitas” di Zamrud Biru
Walikota / Wakil Walikota
DISDIK
Rumah keluarga miskin Jl. Letnan Arsyad RT 03/01 Kel. Kayuringin Kec. Bekasi Selatan (kunjungan ke -5 rumah warga)
Lampiran Keputusan Walikota berupa daftar 1001 Siswa kelas 6 SD dan 733 siswa kelas 9 (3 SMP) dari keluarga tidak mampu/PHK diserahkan oleh Walikota kepada Kadis agar anak keluarga tidak mampu?PHK dimaksud bisa sekolah di SMPN atau SMAN/SMKN
Walikota / Wakil Walikota
Terobosan Akses “Layanan Publik”
1.
Penyerahan daftar Keputusan Walikota tentang keluarga tidak mampu/PHK (Menjemput Keluarga Miskin untuk Bersekolah) Penyerahan 12 sepeda kepada keluarga tidak mampu
12 sepeda secara simbolis diterima oleh siswa keluarga tidak mampu, untuk digunakan bersekolah
Mengunjungi rumah keluarga miskin dalam rangka penyerahan kartu Khusus PHK Sekolah Gratis
Ada 5 keluarga miskin yang didatangi Walikota / Wakli Walikota, sehingga anakanaknya bisa melanjutkan pendidikan di SMPN/SMAN/SMKN
2.
Peningkatan Pelayanan PBB dan BPHTB
DISPENDA
Tentative
Terselenggaranya dialog langsung tentang kepuasan pelayanan PBB dan BPHTB
Walikota / Wakil Walikota
3.
Peningkatan kualitas hidup perempuan dan anak
BP3AKB
RW. 022 Kel. Pekayon Jaya Kec. Bekasi Selatan
Pembinaan kepada kaum perempuan melalui sosialisasi dan pelatihan keterampilan menjahit
Ketua / Wakli Ketua Tim Penggerak PKK Kota Bekasi
Walikota / Wakil Walikota
Penyelesaian masalah aktual (urgent dan importan) 1.
Resolusi Sekolah Eks RSBI
DISDIK
Tentativ
Penyerahan Keputusan Walikota tentang pengelolan 5 (lima) sekolah RSBI menjadi sekolah unggulan Kota Bekasi dari Walikota / Wakli Walikota kepada 5 (lima) Kepala Sekolah eks. RSBI
2.
Perbaikan jalan-jalan rusak.
BIMARTA
Tentativ
Pelaksanaan perbaikan dan /atau peningkatan kualitas jalan
3.
Penanganan kemacetan pada beberapa ruas jalan
DISHUB
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H.M. Hasibuan
Operasi bersama jajaran terkait terhadap kelaikan jalan, penggunaan kaca film dan angkutan umum dari jakarta
Persimpangan Pintu Tol Bekasi Barat, Persimpangan MM, Persimpangan Kayuringin
Setting ulang traffic light (TL) pada persimpangan jalan
Jalan-jalan protokol se Kota Bekasi
Pemasangan dan perawatan rambu-rambu lalulintas
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H.M. Hasibuan
Pemasangan rambu tempat menaikan dan menurunkan angkutan karyawan
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H.M. Hasibuan
Pengecatan ulang marka jalan dan RHK
Kecamatan Mustika Jaya
launching P3BK dan PNPM
Launching 1.
Pelaksanaan launching P3BK dan PNPM (Program pengembangan partisipasi)
KAPERNAS
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Walikota / Wakil Walikota
43
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Launching
2.
Penyerahan gerobak untuk UMKM (Program pengambangan partisipatif)
KAPERMAS
Kecamatan Mustika Jaya
Launching P3BK dan PNPM
Walikota / Wakil Walikota
3.
Peresmian desain dekorasi kota pembuatan plang/logo Kota Bekasi berorientasi landmark (Pembangunan “landmark” tulisan KOTA BEKASI di tempat strategis)
KAPERMAS DISINDAGKOP DPPPJU
Tentative Jl. Chairil Anwar (Depan Gd. DPRD Kota Bekasi)
Penyerahan gerobak untuk UMKM Peresmian 1 (satu) unit “landmark” Kota Bekasi yang representatif
Walikota / Wakil Walikota
Event Calendar 1.
Launching Kota Layak Anak
BP3AKB
Plaza Pemkot Bekasi dan Kantor-kantor Pemerintahan di Kota
Terselenggaranya 0Ceremoni Bekasi menuju Kota Layak Anak sekaligus ajang penampilan kreatifitas anak.
Walikota / Wakil Walikota
2.
Kampanye Gerakan Sehari Tanpa Kendaraan Dinas
BPLH
Taman Kota / Alun-alun Kota Bekasi
Adanya implementasi gerakan sehari tanpa kendaraan dinas dan kendaraan pribadi ke kantor
Walikota / Wakil Walikota
Pengurangan eminsi gas buang kendaraan di lingkungan Kantor Walikota Bekasi Apresiasi publik dan media atas kesadaran dan komitmen hemat energi dan perilaku berkendaraan umum Terobosan Akses “ Layanan Publik” 1.
Penyelenggaran Sidang Penetapan Kelahiran di Atas 1 (satu) Tahun di luar Pengadilan haji 1.750 masyarakat miskin yang belum mempunyai akta kelahiran
DISDUKCASIP, KECAMATAN, SATPOL PP
Kec. Bekasi Utara
Masyarakat Kota Bekasi yang tdk mampu dapat mengikuti sidang penetapan kelahiran di atas 1 (satu) tahun di luar pengadilan
Walikota / Wakil Walikota
2.
Roadmap Pencapaian Prestasi KINERJA PELAYANAN PUBLIK (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT)
SETDA BAGAN ORGANISASI
Plaza Pemkot Bekasi
Pengumuman hasil survey dengan nilai IKM tertinggi
Walikota / Wakil Walikota
Perizinan Gratis 1 (satu) hari untuk 120 UMKM di 12 Kecamatan se-Kota Bekasi
DISINDAGKOP, DPPT
Tentative
Dialog UMKM dengan Walikota Wakil Walikota tentang pentingnya aspek legal bagi UMKM sekaligus penyerahan dokumen perizinan kepada perwakilan UMKM dari 12 Kec. se-Kota Beaksi
Walikota / Wakil Walikota
*SETDA (Bag.Humas dan Bag.Telematika) * BAPPEDA * DISHUB * DINSIH * DISTAKO * BIMARTA
Tentative
Adanya alternatif gagasan dan solusi inovatif dalam mengatasi berbagai persoalan melalui kerjasama antar daerah melalui penyelenggara coffee morning
Walikota / Wakil Walikota
3.
Adanya konsep yang menggambarkan grand design pencapaian “KINERJA PELAYANAN PUBLIK (INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT)” dalam 5 (lima) tahun ke depan
Kerjasama Antar Daerah 1.
Pelaksanaan Coffee morning dengan : * Gubernur DKI Jakarta * Gubernur Jawa Barat * Walikota Depok * Bupati Bekasi * BKSP Jabodetabekjur
44
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Penyelesaian Pekerjaan Terjadwal
1.
FGD Penyusunan RF JMD dan Musrembang RP JMD 2013 - 2018
2.
Penyusunan dan Penerapan RKPD 2014 normatif dan tepat waktu
3.
Penyusunan dan Penetapan sanksi dalam pemanfaatan ruang
KAPERMAS
Kecamatan Mustika Jaya
Launching P3BK dan PNPM
Walikota / Wakil Walikota
KAPERMAS DISINDAGKOP DPPPJU
Tentative Jl. Chairil Anwar (Depan Gd. DPRD Kota Bekasi)
Penyerahan gerobak untuk UMKM Peresmian 1 (satu) unit “landmark” Kota Bekasi yang representatif
Walikota / Wakil Walikota
BAPPEDA
Musrembang RPJMD 2013 - 2018 di Asrama Haji Bekasi
Terselenggaranya FGD Penyusunan dan Musrembang RPJMD 2013 - 2018 secara aspiratif, partisipatif dan teknokratis
Walikota / Wakil Walikota
BAPPEDA
Ruang Kerja Walikota
Penandatangan Peraturan Walikota tentang RKPD Kota Bekasi Tahun 2014
DISTAKO
Tereksekusinya penertiban 5 (lima) lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang Pembongkaran Bangunan
Walikota / Wakil Walikota
Balai Patriot
Adanya alternatif kebijakan untuk solusi persoalan pengangkutan dan penempatan pegawai melalui :
Walikota / Wakil Walikota
Pemkot Bekasi
Tersedianya formasi CPNS yang berasal dari tenaga honorer di lingkungan Pemerintah Kota Bekasi : Pengarahan kepada tenaga honorer K-1 yang telah memenuhi kriteria pengangkatan menjadi CPNS
Indomaret di Perumahan Narogong SPBU di Kec. Bekasi Utara 4.
Inisiatif Koordinasi dengan Kementrian PAN dan RB, dan BKN
BKD
Seleksi calon Pejabat struktural Eselon II,III,IV dan V Public Hearing
1.
Rencana Pembangunan ‘4 Polder Air’ dalam persoalan banjir
2.
Public hearing melalui media (cetak, radio, TV, elektronik)
R MARTA
Tentativ
Penandatangan Mou pembangunan polder air Rawa Bogo-Pondok Melati dan polder air Rawa Pasung -Medan Satria
Walikota / Wakil Walikota
SETDA Bag.Humas, Bag. Telematika
Tentativ
Apresiasi publik dan media atas penyampaian orientasi pembangunan Kota Bekasi yang ditayangkan melalui : Advetarial media cetak skala Bekasi Dialog interaktif yang dilaksanakan di radio
Walikota / Wakil Walikota
Tentativ
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
45
JUNI AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013-2018
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Launching
5.
Perizinan Gratis 1 (satu) hari untuk 120 UMKM di 12 Kecamatan se-Kota Bekasi
DISINDAGKOP, BPPT
Tentavie
Dialog UMKM Walikota / Walikota Walikota tentang ppentingnya aspek legal bagi UMKM sekaligus penyerahan dokumen perizinan kepada perwakilan UMKM dari 12 Kecamatabn se-Kota Bekasi
Walikota / Wakil Walikota
6.
Peningkatan kualitas hidup perempuan dan anak
BP3AKB
RW.022 Kel. Pekayon Jaya Kec. Bekasi Selatan
Pembinaan kepada kaum perempuan melalui sosialisasi dan pelatihan keterampilan menjahit
Walikota / Wakil Walikota
Pemberi mesin jahit kepada 15 perempuan peserta pelatihan menjahit Event Calendar
1.
Pelaksanaan Cerdas Cermat tingkat SMA / SMK (Peringatan “Hari Kelahiran Pancasila 2013")
KESBANGPOL
Tentative
Apresiasi publik dan media atas pemahaman dan penghayatan terhadap Pancasila di kalangan warga, dalam kedudukan Kota Bekasi sebagai Kota Patriot.
Walikota / Wakil Walikota
2.
Penanaman Bambu Kuning di Sepanjang DAS Kali Bekasi (Inisiatif Koordinasi dengan Kementrian KLH)
BPLH
pinggir Kali Bekasi kemudian dari bendungan Brisdo (Jl. H.M. Hasibuan) menyusuri Kali Bekasi (menggunakan perahu karet) menuju lokasi di Kel. Bojong Menteng
Adanya langkah-langkah strategis untuk pengelola lingkungan hidup, kebersihan kota, dan penghijauan kota.
Walikota / Wakil Walikota
3.
Job Fair
DISNAKER
Mega Hypermall Bekasi (Giant)
Pembukaan Job Fair oleh Walikota / Wakil Walikota Bekasi pada tgl. 26 Juni 2013 dengan tujuan dapat terserapnya pencari kerja sebanyak 1.000 orang di 50 perusahaan peserta Job Fair.
Walikota / Wakil Walikota
Mendukung capainya kinerja prioritas “Terciptanya 50.000 Lap. Kerja Baru dalam kurun waktu 2013 - 2018" Formulasi kebijakan bersifat tahunan
1.
Revitalisasi Sistem Penerima Peserta Didik Baru (PPDB) 2013 / 2014
DISDIK
SMAN 1
- Walikota mengunjungi tempat pendaftaran PPDB On-Line di SMA Negeri 1 sedangkan Wakil Walikota di SMP Negeri 4, keduanya dengan cra mengambil formulir dan mendaftarkan siswa baru dari antrian calon pendaftar
SMPN 4
- Apresiasi publik dan media atas komitmen solusi permasalahan pendidikan (yang berulang setiap tahun) di Kota Bekasi
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Walikota / Wakil Walikota
49
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Penyelesaian Pekerjaan Terjadwal
1.
Fasilitas Test Urine
LAKHAR BNK
Pemkot Bekasi
Menekan angka peredaran gelap narkoba dan penyalahgunaan narkoba di Kota Bekasi dengan melaksanakan test urine kepada Aparatur Pemerintahan
Walikota / Wakil Walikota
2.
Fasilitas Pemusnahan Barang Bukti
LAKHAR BNK
Polresta Kota Bekasi
Adanya barang bukti hasil rampasan dan untuk menghindari npeny8alahgunaa barang bukti
Walikota / Wakil Walikota
3.
Seleksi Calon Pejabat Struktural Eselon II, III, IV dan V
BKD
Balai Patriot
Adanya alternatif kebijakan untuk solusi persoalan pengangkatan dan penempatan pegawai, melalui :
Walikota / Wakil Walikota
Seleksi calon Pejabat Struktural Eselon II, III, IV dan V Pelantikan oleh Walikota / Wakil Walikota 82 Pejabat Struktural dilingkungan Pemerintah Kota Bekasi yang lulus seleksi 4.
DISTAKO
Pengawasan dan pemberian anksi dalam pemanfaatan ruang
Tereksekusinya penertiban 5 (lima) lokasi yang tidak sesuai dalam pemanfaatan ruang : Fasos Fasum Perumahan Antilope RW 07 Kel. Jaticempaka Kec. Pondokgede
Walikota / Wakil Walikota
Pembokaran Bangunan
Batching Plan di Jatiasih Ruko di Jl. Irian Kel. Teluk Pucung Kec. Bekasi Utara Kerja Sama Antar Daerah
1.
Tentative * SETDA (Humas, Telematika) * BAPPEDA * DISHUB * DINSIH * DISTAKO * BIMARTA
Coffe morning dengan : * Gubernur DKI Jakarta * Gubernur Jawa Barat * Walikota Depok * Bupati Bekasi * BKSP Jabodetabekjur
50
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
Adanya alternatif gagasan dan solusi inovativ dalam mengatasi berbagai persoalan melalui kerjasama antar daerah
Walikota / Wakil Walikota
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kanis
Jumat
Sabtu
Minggu
(Juni) Sabtu
NOMOR
Waktu Pelaksanaan AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggara
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
Public Hearing
1.
Rencana Pembangunan “4 Polder Air� dalam mengatasi persoalan banjir
BIMARTA
Tentative
Penandatangan Mou =pembangunan polder air Rawa Bogo - Pondok Melati dan polder air Rawa Pasung - Medan Satria
Walikota / Wakil Walikota
Penyelesaian masalah aktual (urgent dan important)
1.
Perbaikan jalan-jalan rusak
BIMARTA
Tentative
Penandatangan Mou =pembangunan polder air Rawa Bogo - Pondok Melati dan polder air Rawa Pasung - Medan Satria
Walikota / Wakil Walikota
2.
Penangan Pasca Banjir Jatiasih (Bendungan Cikeas)
BIMARTA
Tentative
Adanya kesepakatan (Mou) warga untuk pembangunan Bendungan Kali Cikeas.
Walikota / Wakil Walikota
3.
Penangann kemacetan pada beberapa ruas jalan
DISHUB
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H.M. Hasibuan
Operasi bersama jajaran terkait terhadap kelaikan jalan, pengguna kaca film dan angkutan sampah dari Jakarta
Walikota / Wakil Walikota
Persimpangan Pintu Tol Bekasi Barat, persimpangan MM, persimpangan Kayuringin
Setting ulang Trafific light (TL) pada persipangan jalan
Jlan-jalan protokol se-Kota Bekasi
Pemasangan dan perawatan rambu-rambu ]lalulintas
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H,M.Hasibuan
Pemasangan rambu tempat menaikandan menurunkan angkutan karyawan
Jln. Ahmad Yani dan Jln. H,M.Hasibuan
Pengecatan ulang marka jalan dan RHL
Keterangan : Data per Tanggal 5 April 2013
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
51
JULI AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013-2018
JADWAL PENYELENGGARAAN AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI TAHUN 2013 - 2018
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Mingu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
Rabu
Kamis
Jumat
Sabtu
Minggu
Senin
Selasa
(Juli)
Senin
NOMOR
Waktu Pelaksanaan
AGENDA KERJA
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
Penyelenggaran
Tempat
Indikator Pencapaian
Keterangan
BIMARTA
Tentative
Peletakan batu pertama pembangunan pekerjaan kontruksi polder air PPI Galaxi-Bekasi Selatan
Walikota / Wakil Walikota
Public Hearing
1.
Rencana Pembangunan “4 Polder Air” dalam mengatasi persoalan banjir.
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI
55
60
BEKASI MAJU, SEJAHTERA DAN IHSAN
AGENDA 120 HARI KERJA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BEKASI