Koran Lensa Indonesia Edisi 178

Page 1

Pengaduan langganan/ iklan/redaksi, HOTLINE: ( 021) 5366 017 7 ( 031) 841 0288

th

topik

EDISI 178 | 19 - 25 JUNI 2017

TERBIT 12 HALAMAN | HARGA ECERAN: RP 4.000 | LANGGANAN: RP 16.000 (LUAR JAWA TAMBAH ONGKOS KIRIM)

FULL DAY SCHOOL BELUM COCOK DITERAPKAN DI SEMUA DAERAH

KPU PASTIKAN ANGGARAN PILGUB JATIM 2018 RP 817 MILIAR

BACA HALAMAN 4 | EDUKES

BACA HALAMAN 5 | JATIM RAYA

JUMLAH TERSANGKA PUNGLI BPN SURABAYA TERUS BERTAMBAH Modusnya, pemohon yang ingin mendapat pelayanan lebih cepat dari pihak seksi pengukuran, diminta uang tambahan di luar pembayaran resmi (penerimaan negara bukan pajak) yang sudah disetorkan pemohon... Selengkapnya Baca Halaman 3

SBY Kumpulkan Kiai se-Jatim Risma Tolak Perintah PDIP Jatim Daftar Pilgub 2018 NAMA Wali kota Surabaya Tri Rismaharini ternyata masuk dalam penjaringan yang dilakukan DPD PDIP Jatim untuk maju sebagai bakal calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jatim 2017. Surat yang ditujukan kepada Tri Rismaharini Nomor119/ EKS/DPD/VI/2017 Tanggal 12 Juni 2017, ditandatangani oleh Ketua DPD Kusnadi dan Sekretaris DPD Sri Untari Bisowarno, tersebut juga memberitahukan jadwal pengambilan formulir di DPD PDI Perjuangan Jatim. Namun, hingga akhir masa penjaringan, Risma-sapaan akrab Tri Rismaharini-tetap menolak untuk diajukan sebagai kandidat mewakili PDIP. Hal ini disampaikan oleh mantan Wakil Ketua DPC PDIP Kota Surabaya Didik Prasetyono bahwa DPD PDIP Jawa Timur telah mengirimkan surat resmi kepada Walikota Surabaya Tri Rismaharini terkait pemberitahuan masuk dalam usulan. “Bu Risma menegaskan mandat yang diperolehnya dari rakyat Surabaya untuk memimpin kota ini, yang karena itu harus dilaksanakan sebaik-baiknya. Mengingat pula agenda-agenda pembangunan Kota Surabaya masih banyak yang belum tuntas,” tulis Didik Prasetyono melalui pesan WA kepada Lensa Indonesia, Selasa (13/06/2017). nBaca: Konsisten... Halaman 11

Hary Tanoe Tersangka

Jaksa & Polisi kok Beda Omongan JAKSA Agung HM Prasetyo menegaskan jika CEO MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) sudah menjadi tersangka terkait kasus dugaan ancaman kekerasan melalui pesan singkat terhadap Kasubdit Penyidikan pada Jampidsus, Yulianto. “Pak Yulianto diperiksa di sana, memang itu kewajiban dia untuk hadir, begitu pun juga tersangkanya, terlapor (HT) tapi tersangka lah, saya sudah dengar sudah dinaikan ke tersangka, setiap kali diundang harus hadir,” kata Prasetyo kepada wartawan di Kejaksaan Agung, Jumat (16/6/2017). Setelah Ketua Umum Perindo itu menyandang status tersangka, Prasetyo menegaskan pihaknya tinggal menunggu hasil penyidikan yang dilakukan penyidik Bareskrim Polri. Prasetyo mengatakan jika nanti berkas perkaranya akan ditentukan apakah sudah memenuhi unsur formil dan materil untuk dinyatakan lengkap atau P21 atau harus diberikan petunjuk oleh tim jaksa peneliti. nBaca: Belum fix... Halaman 11

AHY Cagub Jatim?

Bapak dan anak menggelar safari Ramadhan ke Jawa Timur, dengan mengumpulkan anak muda dan para kiai se-Jatim. Apakah SBY sedang mempersiapkan AHY maju Pilgub Jatim 2018? nBaca: Kue Pilgub... Halaman 11

Dalam Kungkungan Kebohongan (Kaum Rasis) Jokow(i)er dan Ahok(er) bang batas itu. “Hanura mengusulkan 15 persen karena setelah diperdebatkan antara nol dan 20

TIDAK terasa pemerintahan Jokowi telah menelan waktu tiga tahun berlalu. Tiga tahun itu pula Jokow(i)er, Ahok(er), Jokopedia, Seknas, Bara JP, partai pendukung dkk, berkoar koar memuja-muji pemerintah saban hari tanpa henti, tanpa cape dan tanpa bosan. Anda katakan pemerintahan Jokowi anti korupsi, anti kolusi dan anti nepotisme, pemerintah memberantas mafia, kartel, pemerintah menepati janji, Pemerintah tidak langgar HAM, komitmen pada rakyat, konsisten, demokratis, menghormati kebebasan ekspresi. Semua kata-kata itu adalah kesimpulan kalian, tentu saya hormati. Tapi saya mau tanya bagaimana bisa memberantas para

nBaca: Trik politik... Halaman 11

nBaca: Siapa yang bohong?... Halaman 11

Ketua Umum Partai Hanura, Oesman Sapta Odang, menjawab pertanyaan media saat menghadiri Rapat Konsolidasi pemenangan pemilu dengan Partai Hanura di Hotel Bidakara, Jakarta, Kamis (4/5/2017).

Ambang Batas Capres Jadi 15 Persen PARTAI Hanura mengusulkan agar angka ambang batas pencalonan presiden atau presidential threshold pada Pemilihan Presiden 2019 adalah 15 persen.

Ketua Umum Partai Hanura Oesman Sapta Odang mengatakan angka itu merupakan jalan tengah untuk memecah kebuntuan perdebatan diantara partai politik tentang am-

nBaca: Akal-akalan La Nyala... Halaman 11

Prihatin Skenario Gus Ipul Calon Tunggal, La Nyalla Maju Cagub Jatim Skenario calon tunggal di Pilkada Jawa Timur 2018 yang diwacanakan sejumlah pihak terus mendapat penolakan, salah satunya dari Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Jatim, La Nyalla Mahmud Mattalitti.

W W W. L E N S A I N D O N E S I A . C O M

Menembus Zona Tahun ke-7


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.